MEMORANDUM EDISI 15 APRIL 2023

Page 1

SAKSIKAN TAYANGAN POLISI KITA, DUNIA KRIMINAL, DAN KOTA KITA DI

MEMORANDUMTV

INVESTASI BODONG RUSAK INSTITUSI POLRI

TUNGGU VIRAL, DITINDAKLANJUTI

Surabaya, Memorandum

PUASA TOKOH

Raih Momentum Ketakwaan

TAK terasa, Ramadan telah memasuki 10 hari terakhir. Pada kesempatan ini, Ketua PKS Surabaya Johari Mustawan mengajak umat muslim untuk semakin meningkatkan ketakwaan dan mengoptimalkan amal ibadah. “10 hari terakhir merupakan momentum terbaik Ramadan dalam meraih ketakwaan kepada Allah SWT. Umat muslim bisa menjemput malam istimewa, malam Lailalatul Qadar, malam yang nilainya sama dengan seribu bulan,” kata Johari Mustawan. Menurutnya, iktikaf di masjid pada sepuluh hari

Alyssa Daguise

Pacar Baru

Mustawan

Memorandum p orkan ke p olisi orkan Namun, selama pertanyakan asil p en yi dikan g knum git nstitusi k elah a n ng eR a i g elri styo -

Perkara investasi bodong yang dilaporkan ke polisi bukan hal baru. Baik itu yang dilaporkan ke polres atau polda. Namun, selama ini yang dipertanyakan para korban hasil penyidikan polisi yang terkesan jalan di tempat.

Kinerja oknum kepolisian di level bawah harus menjadi perhatian pimpinan Polri, dalam hal ini Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo. Sebab, hal ini bisa merusak nama institusi Polri. Puncak kekecewaan salah satu korban seperti yang terjadi di gedung DPR RI beberapa waktu lalu. Di mana Sri Hartiningsih, wanita yang berteriak kepada Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo ketika

Bersambung ke halaman 2

Cemburu, Bakar Istri dan Anak

Tergiur Promo

investasi bodong setahun terakhir di Polrestabes Surabaya masih nihil. Namun, dulu pernah menerima laporan investasi fiktif tentang smartkos di daerah Mulyorejo dan terduga pelakunya sudah ditangkap serta menjalani hukuman penjara.

“Sampai sekarang kami belum menerima laporan tentang kasus investasi bodong. Biasanya banyak terjadi di luar kota dan korbannya banyak,” kata Kasi Humas Polrestabes Surabaya AKP Haryoko Widhi kepada Memorandum

Bersambung ke halaman 2

CIRICIRI INVESTASI BODONG

1. Jumlah keuntungan tak masuk akal.

2. Keuntungan didapat dengan durasi singkat.

3. Klaim tak ada risiko.

4. Membawa-bawa skema perekrutan.

5. Cara pengelolaan investasi tak jelas.

6. Adanya skema Ponzi (seseorang akan diberi keuntungan investasi palsu).

7. Tidak memiliki izin.

Alyssa Daguise mengunggah sebuah video

TikTok di akun pribadinya @alyssadag1. Menariknya, selebgram cantik itu terlihat mengunggah video kebersamaannya dengan pacar barunya, Wilson. Dalam video tersebut, Alyssa nampak merekam wajahnya sembari menyanyikan lagu Big Boys yang dipopulerkan penyanyi, SZA. Kemudian, perempuan 25 tahun itu terlihat menunjukan wajah sang kekasih yang bertubuh lebih tinggi darinya.

ssa engunggah buah i akun enariknya, m cantik at go a m m a opuleryanyi, mudian, uan 25 u unjukh yang h rinya.

- Meng, kata Anas Urbaningrum: tunggu mari riyoyo.

- Kenapa? Arep nyaur utang poso tah?

Si Mameng (Ahli fikih)

Surabaya, Memorandum Motif pembakaran yang dilakukan Sutikno (55), terhadap istri siri, NNZ (37), dan kedua anak tiri, DRLS (17), serta AB (8), di rumah Jalan Dukuh Bulu Gang Kinco, RT 01/RW 04, Lontar, Sambikerep, Jumat (14/4) dini hari, terkuak. Pria paruh baya itu nekat menyiramkan bensin ke tubuh istri dan kedua anaknya lalu membakarnya karena cemburu buta.

Surabaya, Memo pembak (37 (8), di rumah Jal Sambike paruh buh istri dan b Kanitr

Kanitreskrim Polsek Lakarsantri Ipda Bambang

Tolak Rujuk

HUBUNGAN kurang harmonis keduanya yang sudah menikah siri 2 tahun itu, karena terduga pelaku mempunyai sifat keras. Sehingga saat ini keduanya pisah ranjang.

Ngadinem

“Diduga (Sutikno) mengajak balik (rujuk) tapi (istri sirinya) nggak mau,” ujar Ngadinem (74), tetangga korban kepada Memorandum, Jumat (14/4).

Tabung Gas Bocor, Rumah Bogen Terbakar

Penghuni Terluka

Surabaya, Memorandum Kebakaran menimpa salah satu rumah di Jalan Bogen Gang III, Jumat (14/4) siang. Akibat peristiwa tersebut, Arwan (53), pemilik rumah menjalani perawatan medis akibat luka bakar 9 persen di tubuhnya. Selain rumah yang rata dengan ta-

nah, dua kendaraan bermotor milik korban juga ikut ludes akibat kobaran api. “Korban sudah ditangani rekan PMI. Untuk motor ludes,” kata Kanitreskrim Polsek Tambaksari Iptu Agus Suprayogi, Jumat (14/4) sore. Yogi menjelaskan, penyebab

Istri yang Dicuri Kehormatannya oleh Mantan Pacar (2) oleh

Malam Pertama Terpaksa Tertunda Kematian sang Nenek

Kengambekan Susan tidak hanya hari itu. Pada hari-hari selanjutnya dia bahkan tidak mau dihubungi, apalagi ditemui. Rizki klepek’an. Menyesal telah mencoba macem-macem.

Lebih dari sebulan Rizki baru bisa mendapatkan maaf dari Susan. Itu pun harus melalui jalan yang berliku. “Aku jadi tambah yakin untuk semakin dekat dengan dia,” katanya kepada Dipta. Seiring perjalanan waktu, hubungan mereka bertambah dekat. Namun, sejauh ini Rizki belum

pernah bertemu orang tua Susan. Sebaliknya, Susan juga belum pernah diperkenalkan ke orang tua Rizki.

“Mengapa tidak kau perkenalkan segera?” tanya Dipta. Rizki tidak segera menjawab. Ia memandangi mata sahabatnya.  Bersambung ke halaman 2

Ken Susan ti -hari s ba mau d dite . Men mace
Har Sabtu 15/4 24
Minggu
Ramadha
04:05 04:15 17:31
16/4 25 04:05 04:15 17:30
Imsa Subu Magrib
SABTU LEGI, 15 APRIL 2023 PENERBIT: PT. Memorandum Sejahtera  SIUPP: No. 098/SK/Menpen SIUPP/A6/1986  PELAYANAN IKLAN-PEMASARAN: 031-8275390  REDAKSI: 031-8275390  FAX: 031-8291078  LAYANAN PENGADUAN KORAN & IKLAN: 081-2325-2205
Johari
 Bersambung ke halaman 2
memorandum.co.id memorandum MemorandumTV & Memorandum Online memorandum memorandumonline & memorandumredaksi memorandumredaksi@gmail.com HARGA Rp 5.000,-
 Bersambung ke halaman 2  Bersambung ke halaman 2

Bersambung ke halaman 2 Petugas Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (DPKP) Kota Surabaya melakukan pembasahan di lokasi.  Bersambung ke halaman 2 Para korban ditolong warga di lokasi kejadian Barang bukti jeriken yang ditemukan di TKP.
st N menerima i Mulyore ser bo da Polrestab Me
inve
d
Kombespol

i
Dirmanto


Satreskrim Polres Bangkalan Bekuk 7 Terduga Pelaku

Kades Aktif Jadi Aktor

Utama Penganiayaan

Bangkalan, Memorandum

Hanya dalam waktu sepekan, Satreskrim Polres Bangkalan berhasil menangkap 7 terduga pelaku pembacokan terkait Pilkades serentak.

Para terduga pelaku beraksi di tengah keramaian Jalan Halim Perdana Kusuma, Kelurahan

Mlajah, Kecamatan Bangkalan, Rabu (5/4) sekitar pukul 13.30 silam.

Ketujuh terduga pelaku masing-masing berinisial G (47), TM (35), S (55), AR (45), S (41), MEH (32) dan J (52). Semuanya

warga Desa Bulung, Kecamatan Klampis. Mereka dibekuk personel Satreskrim di tempat terpisah. ”Bisa jadi tersangkanya akan bertambah,” kata Kapolres Bangkalan AKBP Wiwit Ari Wibisono SH SIK MH, saat menggelar konferensi pers, Kamis (13/4) siang.

Adanya SE itu Pemkab pun melarang ASN mudik menggunakan mobil dinas,” kata Asisten Administrasi Sekretariat Daerah (Setda) Kabupaten Sumenep, Muhammad Ramli Jumat (14//23).

Muhammad Ramli Asisten Administrasi Sekretariat Daerah (Setda) Kabupaten Sumenep

Sumenep Larang ASN Pakai

Mobil Dinas untuk Mudik

Sumenep, Memorandum

Sesuai dengan surat edaran (SE) Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia (KemenPAN-RB) Aparatur Sipil Negara (ASN) dilarang mudik menggunakan mobil dinas.

Menjelang musim mudik lebaran Idulfitri 1444 Hijriah tinggal menghitung hari Pemerintah Daerah Kabupaten (Pemkab) Sumenep melarang ASN menggunakan kendaraan mobil dinas saat mudik.

Pelarangan pemakaian mobil dinas pada saat mudik lebaran dilakukan oleh Pemkab merujuk pada surat edaran dari Kemenpan RB yang tidak memperkenankan mobil dinas dibawa keperluan pribadi saat musim mudik lebaran.

“Adanya SE itu Pemkab pun melarang ASN mudik menggunakan mobil dinas,” kata Asisten Administrasi Sekretariat Daerah (Setda) Kabupaten Sumenep, Muhammad Ramli Jumat (14//23).

Dengan adanya SE larangan dari Kemenpan RB kemudian dilanjutkan oleh Pemkab setempat seluruh ASN tidak diperbolehkan mudik menggunakan mobil dinas maka seluruh mobil dinas nantinya harus diparkir di OPD masing-masing.

Itu dilakukan untuk menghindari penggunaan yang non prosedural. Meski demikian, menurut Ramli, beberapa mobil dinas tetap diijinkan digunakan jika ada urusan kedinasan dan diperlukan saat cuti Idulfitri.

Sedangkan para tenaga medis, dokter baik di rumah sakit daerah dan puskesmas harus tetap operasional. Pelayanan harus tetap buka walaupun nanti libur lebaran. Oleh karena itu, pelayanan itu memerlukan keberadaan mobil dinas maka mereka diperbolehkan menggunakan.

Pemkab Sumenep juga mengingatkan jajarannya untuk tetap siaga selama musim libur Idulfitri ini. Terutama satker yang bersinggungan dengan layanan utama.(uri/ono)

Pada kesempatan kemarin, Kapolres didampingi Wakapolres Kompol Jimmy Heryanto Hasiholan Manurung, Kasat Reskrim AKP Bangkit Dananjaya dan Plh Kasi Humas Ipda Risna Wijayati. Secara singkat, Kapolres mengurai kronologis penangkapan tujuh terduga pelaku. Dua terduga pelaku ditangkap polisi beberapa saat pasca kejadian. Mereka ditangkap dengan barang bukti sebilah clurit di tempat kejadian perkara (TKP). ” Satu tersangka lainnya yakni G, Kades aktif Desa Bulung, Kecamatan Klampis, ditangkap keesokan harinya,” ungkap AKBP Wiwit.

Berikutnya, berurutan, terduga pelaku lainnya disergap

Tim Buser Satreskrim Polrees Bangkalan di rumahnya masing-masing. Tidak ada perlawanan ketika mereka dicokok dan digelandang ke Mapolres Bangkalan untuk dimintai keterangan lebih lanjut. Mirisnya, berdasar hasil penyidikan, tersangka G yang berstatus Kepala Desa (Kades) aktif di Desa Bulung, ternyata menjadi aktor sekaligus eksekutor utama dalam peristiwa berdarah di siang bolong itu.

Motifnya, Kades G tak ingin adiknya yang tampil sebagai Cakades dalam Pilkades di Desa Bator, Kecamatan Klampis, punya pesaing berat. Alhasil, akibat ulah sadis Kades G dan tersangka lainnya, dua korban tewas dan satu lainnya kritis lantaran menderita luka berat.

Korban M (51) tewas di TKP dan korban A (60) meninggal setelah 3 hari dirawat di RSUD Syamrabu. Keduanya warga Desa Bulung. Sedangkan korban R (50), warga Desa Bator, hingga kini masih dirawat intensif di RSUD Syamrabu karena kondisinya masih kritis. Lebih detail, Kapolres kemudian membeberkan kronologis tragedi berdarah yang sempat viral di medsos itu. Dijelaskan, Rabu (5/4) sekitar pukul 11.00, salah satu Bacakades di Desa Bator yang gagal ditetapkan jadi Cakades pasca klarifikasi dan uji kompetensi, berkunjung ke DPMD untuk memenuhi panggilan Tim Fasilator Pemilihan Kepala Desa (TFPKD).

“Mereka datang ke DPMD dengan tiga mobil,” tutur AKBP

Wiwit. Namun satu mobil yang berisi korban M, A dan R tidak ikut masuk ke kantor DPMD. Mereka lebih memilih beristirahat sekitar 200 meter di sisi Timur Kantor DPMD. Saat itulah mereka dicegat oleh Kades Bulung G dan rombongan yang mengendarai Honda CRV. Ada kemungkinan mobil keduanya sempat senggolan sehingga plat Nopol mobil CRV terlepas. Saat itulah Kades G dan sejumlah rekannya turun dari mobil dan menggedor mobil yang dikendarai M, A dan R, serta memaksa ketiganya agar turun.

“ Nah saat itulah aksi pembacokan terjadi,” ungkap AKBP Wiwit.

Lantas, apa peran keenam terduga pelaku lainnya dalam

tragedy berdarah itu? AKBP Wiwit menegaskan peyidik masih melakukan pendalaman.” Yang jelas, seusai kejadian, keenam tersangka lainnya terlihat memegang sajam terhunus di TKP. Bersabarlah, nanti pasti akan kami ungkap apa peran keenam tersangka lainnya itu,” pungkas AKBP Wiwit. Beberapa saat setelah kejadian, personel Satreskrim di bawah koordinasi Kasat Reskrim, berhasil meyita sejumlah barang bukti dari TKP. Antara lain, delapan unit mobil. Sebagian berisi sajam clurit, parang dan lainnya, serta tiga mobil lainnya dalam keadaan terkunci saat ditinggal kabur pemiliknya. Selain itu, polisi juga mengamankan sedikitnya 20 lebih saksi di TKP. (ras/ono)

Kapolres Sumenep Ancam Pecat Anggota

Sumenep, Memorandum Oknum anggota Polres Sumenep yang terbukti melakukan pengutan liar (Pungli) akan dipecat. Penegasan ini disampaikan oleh Kapolres Sumenep AKBP Edo Satya Kentriko.

Dinukil dari Antara, ia menegaskan akan memecat oknum anggota institusi itu yang terbukti melakukan pungutan liar (pungli) kepada pelaku tambang galian C ilegal di wilayah itu.

“Kalau ada anggota saya yang meminta uang atau minta setoran, tolong laporkan kepada saya, dan saya tegasnya oknum tersebut akan dipecat, karena perbuatan seperti ini menodai nama baik institusi Polri,” kata Kentriko menanggapi tuntutan para sopir truk tentang adanya oknum polisi yang meminta setoran uang kepada para pekerja dan sopir tambang galian C di Sumenep.

Sebanyak 184 sopir dum truck pengangkut galian C pada Kamis (13/4) lalu berunjuk rasa di kantor DPRD Sumenep.

Mereka menyampaikan aspirasi ke wakil rakyat di DPRD Sumenep, agar

Pemkab Sumenep mencabut larangan bagi pekerja tambang galian C tersebut. Sebab, menurut mereka, akibat la-

rangan tersebut, kini para sopir tidak lagi memiliki pekerjaan, dan demikian juga para pekerja penggali tambang.

Kondisi para pekerja dan penggali tambang galian C itu semakin parah, karena adanya oknum polisi yang meminta setoran setiap bulan, sehingga penghasilan pekerja semakin menipis.

“Sekali lagi, tolong laporkan kepada saya, oknum yang selama ini meminta pungutan atau meminta upeti, dan saya pastikan yang bersangkutan akan saya tindak,” katanya menegaskan.

Anggota DPRD Sumenep M Muhri saat menemui massa aksi sopir dump truck itu berjanji akan menyampaikan aspirasi para sopir dan pekerja tambang galian C itu kepada Pemkab Sumenep.

“Kalau terkait pungutan oleh oknum polisi, ini adalah urusan pimpinan Polres Sumenep. Tugas kami adalah mengkoordinasikan aspirasi ini kepada eksekutif,” tuturnya menjelaskan.

Unjuk rasa para sopir dan pekerja galian C ke kantor DPRD Sumenep itu sempat diwarnai aksi penggeledahan dan sempat memanas, tapi berhasil diredam oleh Kapolres AKBP Edo Satya Kentriko yang memimpin langsung pengamanan aksi massa itu. (ant/ono)

MU Gagal Happy Ending

Pamekasan, Memorandum Madura United (MU) gagal happy ending di markas Rans Nusantara FC di laga pamungkas Liga 1 musim ini. Padahal, Laskar Sape Kerrab begitu yakin bakal mendapatkan poin penuh dan menutup kompetisi dengan akhir yang bahagia. Sayang, asa itu hilang setelah MU hanya mampu bermain imbang tanpa gol.

Dinukil dari Indosport, Beto Goncalves dkk pada akhirnya harus puas dengan finis di peringkat ke-6 pada klasemen Liga 1 dengan 51 poin, hasil 14 kali menang, 9 imbang dan 11 kalah.

“Sebelumnya saya sudah bilang, bahwa pertandingan melawan Rans Nusantara FC akan sulit,” ucap Rakhmat Basuki dalam post-match press conferrence.

“Karena Rans juga pasti ingin menutup kompetisi dengan 3 poin. Sama seperti kami

yang telah gagal menang pada laga home terakhir,” imbuh pelatih caretaker MU itu.

Ada sejumlah faktor di balik kegagalan mengalahkan Rans Nusantara FC. Salah satunya adalah keputusan MU yang menurunkan pemain muda.

Sebagaimana diketahui, Madura United lebih memainkan para anak muda pada beberapa laga terakhir kompetisi. Situasi ini jelas cukup menyulitkan.

“Terbukti, permainan kami kurang bisa berkembang. Karena Rans juga bermain sangat baik juga,” beber pelatih yang akrab disapa coach RB tersebut.

“Tapi yang paling penting, kami tidak sampai kehilangan (tiga) poin. Kami minta maaf telah gagal berikan hasil maksimal kepada suporter,” tandas RB.

Rakhmat Basuki pun mengakui, bahwa dia sepakat jika ada yang menyebut Madura United

telah gagal mencapai target pada musim ini.

Padahal, awal musim mereka sangat konsisten berada di papan atas. Namun, Tragedi Kanjuruhan lantas mengubah haluan Madura United.

“Dari awal, owner klub kami berkeinginan untuk bisa menembus posisi 3 besar. Lebih-lebih bisa juara kompetisi,” Coach RB mengatakan.

“Berpatokan pada itu, jadi kalau target memang tidak sesuai (keinginan manajemen),” pelatih asli Pamekasan, Madura itu menambahkan.

Kendati target prestasi pada musim ini bisa dibilang gagal, namun pencapaian Madura United masih lebih baik pada musim lalu.

Ketika Liga 1 berlangsung di masa pandemi covid-19 musim 2021/2022, MU mampu mencapai garis finis di urutan ke-9 dengan mengantongi 41 poin.

Sementara musim ini, Madura United menempati jajaran 6 besar klasemen dengan 51 angka. Jelas, hal ini merupakan peningkatan prestasi tim.

“Secara keseluruhan, performa dan prestasi tim pada musim ini masih lebih baik dari musim kemarin,” ungkap pelatih berlisensi AFC A tersebut.

Namun, peringkat 6 bukan-

lah posisi akhir. Karena MU masih berpotensi turun lagi hingga urutan 8, jika Bhayangkara FC dan Persebaya mengemas kemenangan.

“Apapun hasil (pertandingan lain) nanti, kalaupun tim ini finis di peringkat 8, masih lebih baik dari musim lalu,” tuntas caretaker Madura United di Liga 1, Rakhmat Basuki. (ind/ono)

MADURA MADURA HALAMAN 3 memorandum.co.id memorandumredaksi@gmail.com memorandum MemorandumTV & Memorandum Online memorandum memorandumonline & memorandumredaksi SABTU LEGI, 15 APRIL 2023 BIRO MADURA
KABIRO:
WAKABIRO: Sujak Lukman REPORTER: Syamsul Arief, Syamsuri, Ainul Anwar. HP: 085333446262, 08113406262.
RAYA
MELIPUTI: Bangkalan, Sampang, Pamekasan, dan Sumenep.
Herry Sunaryo.
Kapolres Bangkalan menggelar konferensi pers ungkap kasus penganiayaan terkait Pilkades serentak di Jalan Halim Perdana Kusuma.
Jika Terbukti Pungli Anggota DPRD Sumenep M Muhri menemui massa aksi sopir dump truck. Skuat Madura United usai laga melawan RANS Nusantara. Para terduga pelaku digiring ke tahanan Polres Bangkalan.

TULUNGAGUNG-TRENGGALEK

Kapolres AKBP Eko Hartanto bersama peserta rakor.

Polres Tulungagung Gelar Rakor Operasi Ketupat Semeru 2023

Tulungagung, Memorandum

Polres Tulungagung menggelar rapat koordinasi (rakor)

bersama unsur forkopimda dan instansi terkait di Gedung

Utama Sarja Arya Racana Mapolres Tulungagung.

Rakor dipimpin Kapolres Tulungagung, AKBP Eko

Hartanto. Sejumlah Pejabat Utama (PJU) Polres Polres

Tulungagung juga ikut dalam rakor tersebut bersama Kepala

RS Bhayangkara Tulungagung, Kepala Kemenag, Satpol PP, Dishub, Dinas Kesehatan, hingga Komandan Subdenpom

V/1-6 tulungagung serta undangan instansi terkait lainnya.

AKBP Eko Hartanto mengatakan, Rakor Ops Ketupat Semeru 2023 dilakukan untuk menyamakan persepsi dan juga

menyamakan langkah dalam melaksanakan pengamanan

mudik dan hari raya Idulfitri 1444 H.

Selain itu, dalam rakor juga membahas tugas pokok dan fungsi masing-masing instansi, sehingga dalam pelaksanaan Operasi Ketupat Semeru 2023 bisa berjalan baik dan sinergitas antar institusi dapat terjaga.

“Mudik tahun ini tentu akan berbeda dengan tahun yang lalu. Jumlah pemudik akan meningkat seiring dengan pencabutan status PPKM, adanya kelonggaran dari pemerintah,” ujar Kapolres Eko Hartanto.

Menurut Kapolres Eko Hartanto, peningkatan jumlah pemudik tahun ini diprediksi akan menimbulkan kerawanan. Oleh sebab itu perlu langkah - langkah preentif dan preventif.

AKBP Eko menjelaskan, pihaknya bakal menggelar operasi ketupat yang akan dilaksanakan 16 hari mulai 18 April sampai 1 Mei 2023.

“Harapannya kepada seluruh stakeholder serta elemen masyarakat lainnya dapat berpartisipasi dalam kelancaran Operasi Ketupat Semeru 2023,” ucapnya.

Kapolres Eko Hartanto berharap, operasi ini bisa memberikan kemudahan dalam pelayanan dan meningkatkan keamanan masyarakat. (fir/mad/day)

Komandan Kodim 0807 Tulungagung Letkol Czi Nooris Agus Rinanto mengatakan, bazar ini dilaksanakan selama satu hari. Namun ketika respons masyarakat baik dan menginginkan kegiatan tersebut diperpanjang, maka pihaknya siap untuk menggelar lagi.

“Rencana awalnya itu dilaksanakan hanya satu hari saja.

Tapi kalau nampaknya masih banyak yang menginginkan, bisa jadi nantinya kita lakukan lagi,” terangnya. Nooris menjelaskan, bazar Ramadan digelar untuk keluarga besar anggota Kodim 0807 /

Tulungagung, Memorandum

Lapas Kelas IIB Tulungagung menggelar beragam kegiatan menyambut Hari Bakti Pemasyarakatan Ke-59 tahun 2023.

Mulai dari tabur bunga di makam pahlawan hingga kegiatan sosial. Salah satunya bakti sosial dengan memberikan santunan kepada sejumlah anak yatim-piatu di dua panti asuhan yang ada di Kabupaten Tulungagung.

KalapasTulungagung, R. Budiman P Kusumah mengatakan, kali ini pihaknya membagikan paket

Sambut Wisatawan Libur Lebaran

sembako kepada anak yatim-piatu di Panti Yatim Al-Husna dan Panti Yatim Hidayatul Muttaqin.

“Dalam kegiatan bakti sosial ini kami memberikan paket sembako kepada anak-anak yatim di 2 lokasi. Lokasi pertama di Yayasan Yatim Al-Husna dan lokasi kedua di Yayasan Yatim Hidayatul Muttaqin,” terangnya, Jumat (14/4).

Selain menyambut Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-59 tahun 2023, jelas Budiman, kegiatan ini juga dilakukan untuk mengasah kepekaan sosial anggotanya terhadap kondisi lingkungan. Terlebih

Disparbud Siapkan Fasilitas di Area Wisata

Magetan, Memorandum

Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Kabupaten Magetan memperkirakan jumlah wisatawan yang berkunjung ke Kabupaten Magetan pada libur hari raya Idulfitri 1444 H/2023 mendatang mencapai ratusan ribu orang.

Angka ini didapatkan Disparbud

Kabupaten Magetan dari data libur lebaran tahun 2022 lalu. “Tahun lalu ada 93.806 wisawatan, angka ini 68% dari total kunjungan wisatawan yang ada di kabupaten Magetan sekitar sebanyak 137.491 orang. Rata-rata tingkat kunjungan wisatawan di Telaga Sarangan. Kami hitung kurang lebih sekitar 10.000 perhari,” kata Joko Trihono, Kepala Disparbud Kabupaten Magetan, Jumat (14/4).

Joko memastikan sejumlah obyek wisata di Kabupaten Magetan seperti Telaga Sarangan, Mojosemi Forest Park, Kebun Bunga Refugia, Taman Wisata Genilangit masih menjadi lokasi favorit wisawatan. “ Puncak kunjungan pariwisata ini pada tanggal

23,24 dan 25 April, tanggal 29 dan 30 april serta 1 mei 2023, “ jelasnya. Sementara, penularan Coronavirus disease (Covid-19), kemacetan lalu lintas, bencana alam serta penataan lahan parkir masih menjadi atensi tersendiri bagi Disparbud Magetan.

“Potensi penularan covid, kemacetan lalu lintas dan beberapa bencana alam di tempat wisata yang memiliki resiko tinggi, salah satunya tempat wisata yang memiliki kemiringan curam, banyak pohon akan menjadi perhatian kami,” tambah Kepala Disparbud Magetan. Namun Kepala Disparbud Magetan memastikan, untuk kenyamanan pengunjung pada libur lebaran mendatang pihaknya akan menyiapkan

area parkir yang memadai.

“Menyiapkan tempat parkir yang memadai dan berkoordinasi dengan instansi terkait kemudian tentunya kita berikan pelayanan sesuai dengan standar dan stabilitas harga, “ pungkas Joko Trihono. (adv/rik/day)

Tulungagung maupun warga sekitar yang membutuhkan bahan sembako menjelang lebaran.

Dalam bazar kali ini, pihaknya menyediakan beragam kebutuhan pokok. Seperti beras, gula, minyak, telor, jajanan roti,

Objek wisata Telaga Sarangan Kabupaten Magetan. Bantu Perekonomian Masyarakat

kue dan kebutuhan lainnya. Bahkan kebutuhan pakaian hingga sepeda motor juga ada.

Disinggung terkait harga bahan pokok dalam bazar kali ini, Nooris mengaku dijual terjangkau. “Harganya terjangkaulah.

Ini memang kita lakukan untuk masyarakat,” tuturnya. Pihaknya berharap, pelaksanaan bazar bisa memudahkan masyarakat untuk memenuhi kebutuhannya jelang lebaran. (fir/mad/day)

dilakukan saat bulan Ramadhan. Budiman mengungkapkan, kegiatan ini juga sebagai wujud rasa syukur atas berkat dan rezeki yang diberikan Tuhan Yang Maha Esa dengan menyisihkan sebagian rezeki untuk membantu penghuni panti asuhan. “Terima kasih sambutan para pengasuh atas kedatangan kami. Adapun maksud kegiatan kami ini adalah rangkaian peringatan HBP Ke-59 Tahun 2023. Saya harap bantuan kecil dari kami jajaran Lapas Tulungagung dapat membantu keseharian teman-teman di panti asuhan, serta menjadi sarana berbagi pada sesama di bulan suci Ra-

Baksos Lapas Klas IIB Tulungagung di panti asuhan.

madhan yang penuh berkah ini,” pungkas Kalapas. (fir/mad/day)

HALAMAN 6 memorandum.co.id memorandumredaksi@gmail.com memorandum MemorandumTV & Memorandum Online memorandum memorandumonline & memorandumredaksi SABTU LEGI, LEGI, 15 APRIL 2023 MAGETAN
Kabiro: Noorbiyanto (Norik). Wartawan: Septian Bayu. Pemasaran atau iklan: Khoirul Anwar. Alamat: Jl, Thamrin,Nomor 17, Magetan. No.Hp: 081-335-326-942. iklan: M Anwar. Alamat: Perum BMW Arjuna A2 Sumbergempol-Tulungagung. No.Hp: 085 232 260 560
Kabiro: Ahmad Rifai. Wartawan: Firman. Imansyah, Sholikin. Pemasaran atau Pelaku UMKM mengikuti bazar Ramadan yang digelar Kodim 0807/ Tulungagung.
Joko Trihono, Kepala Disparbud Kabupaten Magetan.
Kodim 0807 Tulungagung Gelar Bazar Ramadan
Tulungagung, Memorandum Bertempat di halaman Makodim 0807/ Tulungagung, puluhan pelaku UMKM di Kota Marmer menggelar dagangannya, Jumat (14/3).
Lapas Tulungagung Bakti Sosial di Panti Asuhan
Sambut Hari Bakti Pemasyarakatan
Letkol Czi Nooris melihat stand bazar Ramadan.

Seriusi KDRT Pemicu Ibu-Anak Meninggal

Kejari Kediri Siapkan Tiga Jaksa

Kediri, Memorandum

Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Kediri menyiapkan tim untuk menangani dugaan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) penyebab Retno Wulandari (28) bersama bayinya meninggal di lahan tebu Dusun Pluncing, Desa Siman, Kecamatan Kepung. Dalam kasus itu, MBM (29) suami korban sudah ditetapkan sebagai tersangka.

Kasipidum Kejari Kabupaten Kediri Aji Rahmadi menyampaikan, sudah menyiapkan tiga jaksa untuk menangani kasus itu. “Sudah ada itu jaksanya. Saya sama dua jaksa dari tim pidana umum (pidum),” jelasnya, Jumat (14/4). Aji mengungkapkan, sejauh ini pihaknya masih menunggu perkembangan dari penyidik Satreskrim Polres Kediri terkait kasus tersebut. Akan tetapi, kejaksaan telah menerima surat pemberitahuan dimulainya penyidikan (SPDP) dari penyidik.

Oleh karena itu, pihaknya juga sedang menunggu untuk langkah selanjutnya yaitu reka ulang adegan atau rekonstruksi dari Polres Kediri. “Rencananya menggelar rekonstruksi. Tapi terkait waktunya kapan digelar

kami masih menunggu dari Polres Kediri,” tutur Kasi Pidum. Sebelumnya, polisi mengungkap penyebab meninggalnya Retno Wulandari (28) bersama bayinya dengan menetapkan suaminya berinisial MBM (29) sebagai tersangka. Hal ini dikarenakan, MBM menjadi penyebab atas meninggalnya istrinya tersebut.

Peristiwa itu bermula ketika keduanya bertemu pada 26 Maret 2023. MBM menjemput korban di rumah kos di Jalan Flamboyan Desa Tulungrejo, Kecamatan Pare, Kabupaten Kediri. Korban dalam keadaan hamil meminta MBM mengantarkan untuk menemui seseorang. Ketika dalam perjalanan dibonceng dengan motor, terjadi cekcok. Di pertigaan

jalan Dusun Semanding, Desa Tertek menuju selatan, MBM melaju dengan kecepatan tinggi. Korban berniat berpegangan ke tubuh suaminya. Ironisnya, niat itu ditampel MBM hingga membuat korban yang tidak mengenakan helm terjatuh. MBM lantas menaikkan korban dengan cara mengaitkan jaket yang dipakai korban ke tubuhnya sebelum melanjutkan perjalanan menuju ke arah Pasar Brumbung, Kecamatan Kepung. Nahas, sebelum sampai korban terjatuh lagi. Selanjutnya, pelaku kembali melakukan perjalanannya hingga belok dan masuk ke area perkebunan tebu Dusun Pluncing sekitar pukul 21.30 WIB. Pada Rabu (29/3), jenazah Retno Wulandari ditemukan warga bersama bayi yang baru dilahirkan dalam keadaan tidak bernyawa. (mon/epe)

Tiga Raperda Disetujui DPRD Kota Kediri

Personel Polsek Mojoroto memeriksa masa berlaku produk makanan yang dijual di Pasar Campurejo.

Patroli Pasar

Polisi Antisipasi Kriminalitas

Kediri, Memorandum

Personel Polsek Mojoroto patroli tempat keramaian dengan sasaran Pasar Campurejo kemarin. Patroli ini dilakukan petugas kepolisian dalam rangka untuk mengantisipasi tindakan kriminalitas dan kecelakaan lalu lintas.

Kapolsek Mojoroto Kompol Mukhlason menjelaskan, kegiatan patroli dan pengaturan arus lalu lintas di Pasar Campurejo merupakan kegiatan rutin. “Kegiatan ini sebagai wujud hadirannya kepolisian di tengah masyarakat,” ucapnya. Dia menuturkan, pelaksanakan kegiatan tersebut dimulai pukul 06.00 dan berakhir 09.00, dengan tujuan untuk memberikan rasa nyaman kepada warga dan masyarakat yang sedang melaksanakan aktivitasnya.

“Juga kami sampaikan kepada personel agar tak bosanbosan untuk mengimbau kepada warga masyarakat selalu memakai masker, menjaga jarak, mencuci tangan serta mengikuti protokol kesehatan (prokes) Covid-19,” pungkasnya. (mon/epe)

Kediri, Memorandum Tiga raperda disetujui menjadi peraturan daerah (perda).Yakni raperda perubahan kedua atas Perda Nomor 7 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kota Kediri, Pajak Daerah dan Retribusi Daerah, dan pencabutan Perda Lembaga Kemasyarakatan Kelurahan.

Wali Kota Abdullah Abu Bakar dan Ketua DPRD Kota Kediri Gus Sunoto menandatangani berita acara persetujuan bersama usai rapat paripurna di ruang sidang DPRD Kota Kediri, Kamis (13/4).

Wali kota mengatakan, perubahan Perda nomor 7 tahun 2016 ini salah satu perubahannya untuk menghapus sebagian jabatan struktural eselon IV dan mengalihkannya menjadi jabatan fungsional. Kemudian, untuk mengubah nomenklatur Kantor Kesbangpol menjadi Badan Kesatuan Bangsa dan Politik. “Hal ini berdasarkan rekomendasi

dari Pemerintah Provinsi Jatim,” jelasnya.

Selanjutnya Raperda tentang Pajak dan Retribusi Daerah yang mana Raperda tersebut telah

dibahas bersama pansus DPRD dan tim Pemkot Kediri. Hal ini merupakan tindak lanjut atas berlakunya Undang-undang (UU) Nomor 1 Tahun 2022 tentang

Hubungan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah. “Berdasar UU nomor 28 tahun 2009 yang menyatakan masa

BOJONEGORO-TUBAN

Diguncang Gempa 6,6 SR

Tuban, Memorandum

Pemuda berinisal B (27) asal Kecamatan Tuban harus mendekam di balik jeruji karena tega menggagahi gadis berusia 14 tahun hingga hamil. Kasus terbongkar ketika kehamilan korban memasuki usia 8 bulan. Tak terima atas kondisi putri kesayangannya, orang tua korban akhirnya mempolisikan kasus itu pada akhir Februari 2023.

“Pelaku diamankan Tim Unit PPA Satreskrim Polres Tuban pada pertengahan Maret lalu,” kata Kasatreskrim Polres Tuban AKP M Gananta kemarin.

Gananta mengungkapkan, pencabulan itu bermula ketika korban mengunjungi rumah pelaku, lalu diajak ke sebuah rumah kosong. “Korban diajak ke rumah kosong milik paman pelaku, dan diminta menemani minum-minuman keras,” ungkap Gananta.

Gananta menjelaskan, pelaku yang berprofesi sebagai nelayan itu lantas membawa korban masuk kedalam kamar dan memaksa berhubungan badan layaknya pasangan suami istri. Guna mempertanggungjawabkan perbuatannya, B dijerat Pasal 82, 81 UU RI Nomor 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak, dengan ancaman hukuman 15 tahun penjara. (top/epe)

Tuban, Memorandum Sebuah truk bermuatan LPG 3 kg terbakar di bengkel las yang berada Dusun Rambit, Desa Sokosari, Kecamatan Soko sekitar pukul 11.00. Meisa (22), saksi mata menyebut, sopir truk hendak memperbaiki kendaraannya di bengkel las milik Mustari. Namun saat pengerjaan, diduga percikan mesin las menyambar tabung yang bocor. “Informasinya truknya mau ngelas, terus kena percikan gitu terus nyaut dan terbakar,” ujar Meisa. Kobaran api bahkan sempat membuat beberapa tabung meledak. Selanjutnya untuk memadamkan kobaran api yang membakar truk tersebut, dikerahkan 3 mobil pemadam kebakaran dan disusul 1 mobil tanki air. (top/epe)

berlaku Perda mengenai Pajak dan Retribusi Daerah akan habis masanya di awal Januari 2024 nanti. Mengingat banyaknya proses perlu segera dibentuk dan ditetapkan peraturan daerah baru,” ucapnya.

Mas Abu sapaan akrab wali kota menambahkan, pengaturan lembaga kemasyarakatan kelurahan didasarkan pada Permendagri Nomor 18 Tahun 2018 tentang Lembaga Kemasyarakatan Desa dan Lembaga Adat Desa. Sesuai ketentuan pasal 14 ayat (1), dinyatakan bahwa ketentuan lebih lanjut mengenai pengaturan dan penetapan lembaga kemasyarakatan desa dan lembaga adat desa di kelurahan diatur dengan perwali.

“Berdasarkan kuasa tersebut maka Perda nomor 12 tahun 2013 tentang lembaga kemasyarakatan kelurahan perlu dicabut. Selanjutnya diatur kembali dan ditetapkan dengan perwali,” imbuhnya. (adv/mon/epe)

Warga Nyaris Tak Merasakan

Tuban, Memorandum Kendati ramai di media sosial (medsos), namun guncangan gempa 6,6 SR di wilayahnya tidak dirasakan warga Tuban. Seperti yang diungkap Anik, ibu rumah tangga warga Sendangharo, Kecamatan Tuban.

Ia mengetahui informasi ada gempa namun nyaris tidak merasakan getarannya seperti apa.

“Iya ramai mas bahas gempa tapi saya tidak mendengar atau merasakannya. Sejak siang sampai mau buka puasa biasa saja,” ujarnya. Warga lainnya, Suwandi men-

Tuban, Memorandum Berbagi berkah di bulan suci ramadan, mungkin lebih dari itu yang dilakukan oleh Satlantas Polres Tuban. Pasalnya, melalui program Polisi Sahabat Anak (Polsanak), satlantas tidak hanya membuat anak-anak tertawa dan bahagia, namun juga memberikan bantuan kursi roda bagi siswa yang memiliki keterbatasan.

Seperti yang ada di TK PKK Harapan Bunda, di Desa Jadi, Kecamatan Semanding. Dalam rangka menjalankan program polsanak, satlantas memberikan kursi roda bagi siswa yang hingga saat ini belum mampu berjalan karena mengalami gangguan saraf, meski usianya saat ini telah menginjak hampir

8 tahun. Kasatlantas AKP Kadek Aditya Yasa Putra mengatakan, pemberian alat kursi roda kepada siswa TK PKK Harapan Bunda, Desa Jadi ini dilakukan,

jelaskan jika kondisi di Tuban aman terkandali. “Aman mas,” cetusnya. Tidak signifikannya perkembangan dampak gempa itu juga dibeberkan Kabid Pencegahan dan Kesiapsiagaan BPBD Tuban, Maftuchin Riza. Ia menyebut, sata gempa sedang di kantor. Hingga Jumat petang, pihaknya belum menerima laporan warga yang terdampak. “Titik gempa berada di laut utara, saat itu saya tidak merasakan adanya getaran gempa, dan saya berada di kantor,” katanya. Dari data BMKG yang sudah

memutakhirkan lokasi gempa, berada di 6.29 Lintang Selatan dan 111.92 Bujur Timur atau 68 km barat laut Tuban. Gempa berada pada kedalaman 632 km. Berbeda dengan kondisi luar Tuban, beberapa warga melaporkan guncangan cukup keras. BMKG bahkan menerangkan gempa ini terasa hingga Garut, Pelabuhan Ratu, Bayah, Malingping, Labuan, hingga Lembang. Gempa terjadi pukul 16.55 WIB. (top/epe)

Mendapatkan informasi tersebut, pihaknya langsung melakukan survei ke rumah orang tua siswa tersebut di Dusun Jadi. “Kami bersama anggota minggu lalu survei, dan memang kondisi keluarganya juga kurang mampu. Mudah-mudahan adanya bantuan kursi roda ini bermanfaat dan menjadikan semakin semangat dan aktif untuk mendapatkan pendidikan yang layak seperti anak-anak lainnya,” harapnya.

Kepala TK PKK Harapan Bunda, Susilo Puji Astuti, mengapresiasi bantuan itu. Tidak hanya itu, adanya sosialisasi dan edukasi tentang tertib berlalu lintas tentu juga sangat bermanfaat bagi murid-muridnya.

setelah pihaknya mendapatkan informasi dari masyarakat jika ada anak yang tetap ingin mengenyam pendidikan, meski kondisinya sakit dan hingga kini belum mampu berjalan. “Padahal anak ini sangat semangat

dan antusias untuk mendapatkan pendidikan seperti halnya anak-anak seusianya,” ungkapnya. Agar tidak ketinggalan pelajaran, ibunda anak tersebut rela menggendong ke sekolah yang

berjarak sekitar 500 meter dari rumahnya. “Katanya kalau tidak sekolah, pasti anak ini nangis terus. Sehingga oleh orang tuanya terpaksa digendong saat berangkat maupun pulang sekolah,” terangnya.

“Terima kasih atas perhatian, support dan partisipasi dari Satlantas Polres Tuban. Semoga apa yang diberikan kepada murid-murid ini bisa dipelajari dan dikenang oleh anak-anak,” sebutnya. (top/epe)

SABTU LEGI, 15 MARET 2023 KEDIRI HALAMAN 7 memorandum.co.id memorandumredaksi@gmail.com memorandum MemorandumTV & Memorandum Online memorandum memorandumonline & memorandumredaksi
Kabiro: Sutopo, S. H. I Telepon: 082244621416 Kabiro:Andhi Montera. Alamat:komplek Taman Bunga Residency Blok 2 Gor JayaBaya Kota kediri-Jatim. No.Hp:081335773232 Pemeriksaan MBM oleh penyidik dari Satreskrim Polres Kediri.
Wali
Kota Abdullah Abu Bakar (kiri) dan
Ketua DPRD Kota Kediri
Gus Sunoto menunjukkan draf raperda yang disetujui.
FOTO: MEMORANDUM/MON FOTO: MEMORANDUM/MON FOTO: MEMORANDUM/MON
Peta sumber gempa 6,6 SR dari BMKG.
Peserta edukasi foto bersama dengan personel satlantas.
Edukasi Siswa TK dengan
melalui
Terduga pelaku pemerkosaan digelandang aparat. Polisi Ringkus Nelayan Pemerkosa Bocah hingga Hamil Truk Bermuatan LPG Ludes Terbakar di Soko FOTO: MEMORANDUM/ISTIMEWA FOTO: MEMORANDUM/SUTOPO FOTO: MEMORANDUM/SUTOPO
Satlantas
Penuh Tawa
Polsanak

GRESIK-LAMONGAN

Tuntutan 12 Tahun Vonis 9

Bulan, Jaksa Ajukan Banding

(14/4).

Sembunyi di Rumah Istri

Maling Motor Manyar

Lebaran di Penjara

Gresik, Memorandum

Muhammad Nuril Fahmi (28), warga Desa Tebalo, Kecamatan Manyar harus menikmati Idulfitri 1444 Hijriah dari penjara. Nuril ditangkap aparat kepolisian lantaran melakukan tindak pidana pencurian kendaraan bermotor (curanmor).

Nuril melancarkan aksinya mencuri motor penjaga warkop di Desa Suci, Kecamatan Manyar, Senin (10/4) lalu. Korban baru sadar kehilangan motor matik bernopol W-3827-MG itu ketika hendak menutup warung sekira pukul 05.00 pagi.

Mulanya, korban memarkir motor di depan warkop dan melakukan aktivitas kerja melayani pengunjung seperti biasa. Keesokan harinya saat hendak pulang, korban dibuat kaget lantaran kendaraan sudah raib. Selanjutnya melapor ke Polsek Manyar.

Menerima laporan tersebut, Unit Reskrim Polsek Manyar melakukan penyelidikan. Olah tempat kejadian perkara (TKP), polisi mendapatkan petunjuk berupa rekaman CCTV yang memperlihatkan topi dan baju pelaku yang identik.

“Berangkat dari rekaman CCTV tersebut, kami berhasil mengidentifikasi identitas pelaku yakni Muhammad Nuril Fahmi asal Desa Tebalo, Kecamatan Manyar,” ungkap Kapolsek Manyar AKP Windu Priyo Prayitno kemarin. Hasil penyelidikan, Nuril ternyata berada di rumah istrinya yakni wilayah Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban. Namun, saat malam hari pelaku terdeteksi sudah kembali ke rumahnya. Nuril akhirnya tertangkap saat sedang ngopi di Desa Suci.

Di hadapan polisi, Nuril mengakui semua perbuatannya. Pelaku nekat mencuri karena himpitan ekonomi. Selain itu untuk keperluan menjelang lebaran. “Pengakuannya baru satu kali beraksi. Tersangka dijerat Pasal 363 KUHP,” tutupnya. (and/har/epe)

Gresik, Memorandum Masih ingat dengan perkara mayat wanita dalam tas yang menggegerkan Desa Gluranploso, Kecamatan Benjeng. Terbaru, Hendro Setiawan (44), terdakwa kasus itu divonis 9 bulan penjara. Atas vonis tersebut, Kejaksaan Negeri (Kejari) Gresik berencana melakukan banding. Pasalnya, vonis sangat jauh dari tuntutan yakni 12 tahun.

Hendro Setiawan bertanggungjawab dan menjadi terdakwa atas kematian istri sirinya, Elly Presetya Ningsih (43) pada September 2022. Jasad perempuan itu ditemukan di dalam sebuah tas dengan posisi tertekuk dibuang di tepi jalan penghubung Desa Gluranploso. Selama jalannya persidan-

gan, pihak JPU pun menuntut hukuman 12 tahun penjara. Namun, putusan yang diberikan majelis hakim hanya 9 bulan. “Vonis hakim sangat jauh dari tuntutan, kemungkinan besar kami akan banding sesuai ketentuan yang ada,” ungkap Kasi Intelijen Kejari Gresik Raden Achmad Nur Rizky, Jumat

Pihaknya akan segera mengajukan banding dalam waktu 14 hari ke depan. Pihaknya bakal melakukan pembuktian ulang di tingkat Jawa Timur. “Dakwaan primernya kan pasal pembunuhan. Kami harus benar-benar membuktikan bahwa perbuatan terdakwa sesuai yang didakwakan,” tegasnya.

Sebelumnya, Senin (10/4) terdakwa Hendro Setiawan mendapat vonis 9 bulan. Ketua Majelis Hakim Rina Indrajati menilai bahwa terdakwa tidak terbukti melakukan pembunuhan, namun hanya menyembunyikan

mayat. “Menjatuhkan pidana terdakwa Hendro Setiawan tersebut dengan pidana penjara selama 9 bulan penjara dan menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani terdakwa,” tegas Rina. Seperti diketahui, kematian Elly Prasetya Ningsih sempat menyisakan tanda tanya. Jajaran Satreskrim Polres Gresik pun sempat kesulitan mengungkap motif peristiwa tersebut. Meskipun, pihaknya telah menetapkan Hendro Setiawan sebagai tersangka. “Dari pengakuannya, korban meninggal karena sakit,” ucap Sulton, kuasa hukum terdakwa.

Bahkan, sebelum meninggal, korban sempat berulangkali pingsan. Puncaknya, pada 5 September lalu, korban kembali pingsan. Tersangka pun menunggu istrinya sadar. “Setelah sekian jam korban tidak sadarkan diri. Keesokan harinya baru mengetahui istrinya meninggal,” papar Sulton.

Dalam kondisi bingung, tersangka justru mengambil inisiatif untuk menghubungi keluarga korban di Kabupaten Lumajang. Namun, tidak mendapat respons. “Klien memutuskan untuk membuang jenazah dengan harapan bisa diketahui oleh keluarga,” jelasnya. (and/har/epe)

PROYEK INFRASTRUKTUR YANG SUDAH TAHAP LELANG:

1. Pelebaran Jalan Sekapuk – Banyuurip,

2. Pelebaran Jalan Cerme– Metatu,

3. Peningkatan Jalan Betoyo – Dagang,

4. Rekonstruksi Jalan Sidoraharjo – Kesabenkulon

5. Pelebaran Jalan Metatu – Balongpanggang,

6. Pelebaran Jalan Bulurejo – Randegan,

7. Peningkatan Jalan Banter – Kalipadang,

8. Peningkatan Jalan Kesambenkulon –Sembung,

9. Peningkatan Jalan Wringinanom – Sembung,

10. Peningkatan Jalan Pantenan – Bluri,

11. Peningkatan Jalan Cerme Lor – Punduttrate,

13. Peningkatan Jalan Randegansari – Bangkingan

14. Pembangunan Jalan TPST Belahanrejo

15. Pembangunan Jembatan Sidoraharjo.

Sumber LPSE Kabupaten Gresik

Bupati Gresik Siapkan Skema

Jalan

Penandatanganan MoU. Dekranasda

Dorong Batik Go Internasional, MoU dengan Pabrik Tembaga

Gresik, Memorandum Pemkab bersama Dekranasda Gresik terus mendorong geliat UMKM untuk go internasional. Salah satu upaya yang dilakukan yakni menjalin kerja sama dengan PT Smelting.  Kerja sama ini ditandai dengan penandatanganan MoU antara Ketua Dekranasda Gresik Nurul Haromaini Ali Ahmad Yani dan PT Smelting yang diwakili Section Manager General Affair Indra Junor, Jumat (14/4). Dengan kerja sama ini, 10 hasil karya terbaik desain motif batik terbaik dari lomba yang diadakan Dekranasda 2020 akan diaplikasikan dalam sebuah lembar kain yang nantinya akan di-branding sebagai batik khas/unggulan Kabupaten Gresik.

Wakil Bupati (Wabup) Aminatun Habibah yang turut hadir dalam kegiatan ini mengapresiasi PT Smelting. Karena memberikan dukungan dalam kegiatan yang berhubungan langsung dengan masyarakat yang pada gilirannya meningkatkan perekonomian. “Mudah-mudahan lewat momen ini, Kabupaten Gresik bisa memiliki motif batik yang benar-benar menjadi ciri khas Kabupaten Gresik,” ujar Bu Min, sapaan akrab wabup.

Di samping kerja sama kemarin, pemkab dengan PT Smelting juga telah melakukan kerja sama dalam berbagai kesempatan. Di antaranya, pembinaan sekaligus branding batik pamiluto, fasilitasi produk UMKM Gresik dalam pameran di Osaka, fasilitasi sarana pemasaran di Gressmall, dan yang terakhir adalah fasilitasi pengiriman produk UMKM dalam pameran di Tokyo pada Maret 2023.

Hal yang sama disampaikan ketua Dekranasda Gresik. Dukungan perusahaan itu untuk melestarikan budaya, bangsa, tradisi, dan mengangkat kekayaan/potensi daerah melalui pengembangan dan pemberdayaan industri kecil dan menengah di Kota Pudak.

“Hari ini merupakan awal yang baik, dengan kita bersama-sama untuk mencapai harapan besar bagi masyarakat khususnya pengrajin batik di Kabupaten Gresik untuk lebih berdaya saing. Dan kami sangat mengapresiasi bentuk dukungan yang dilaksanakan secara berkelanjutan. Sehingga terbangun ekosistem pemberdayaan industri kecil menengah dan pengrajin batik di Kabupaten Gresik yang mengglobal,” jelas Ning Nurul. Terpisah, Irjuniawan P Radjamin, Direktur Komersial dan Pengembangan Bisnis PT Smelting mengatakan, MoU ini adalah momen bersejarah, di mana pihaknya bersama Dekranasda akan mengembangkan batik khas Gresik. “Harapannya tentu dapat mengungkit ekonomi masyarakat yang terlibat, seperti UMKM yang kami ikutkan di pameran Jepang, dan mendapatkan kontrak Rp 28 miliar,” katanya. (and/har/epe)

Gresik, Memorandum Arus mudik Hari Raya Idulfitri 1444 Hijriah sudah di depan mata. Bupati Gresik Fandi Akhmad Yani telah menyiapkan sejumlah skema agar masyarakat bisa mudik dengan aman dan nyaman. Selain program mudik gratis, ada juga langkah perbaikan jalan rusak dengan mengerahkan unit reaksi cepat (URC).

Pembangunan infrastruktur khususnya jalan, memang menjadi program prioritas bupati dan wakil bupati (wabup) pada 2023. Wujud keseriusan menggarap infrastruktur, awal tahun ini belasan paket proyek sudah masuk tahap lelang.

Harapannya, pelaksanaan proyek bisa berjalan dan rampung sesuai schedule “Sebanyak 15 paket infra-

Gubernur

Gresik, Memorandum Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa meresmikan penambahan armada Bus Transjatim koridor 1 (Sidoarjo-Surabaya-Gresik) di halaman Kantor Bupati Gresik kemarin. Pengguna jasa transportasi umum murah itu pun bisa semringah karena ada penambahan 10 armada baru dari pemprov.

“Alhamdulillah, armada koridor 1 yang semula 20 unit, hari ini ditambah 10 armada baru. Sehingga, sekarang total ada 30 unit armada Bus Transjatim yang beroperasi. Harapannya ke depan, ini bisa dilakukan juga untuk koridor 2,” kata Gubernur Khofifah yang rela basah kuyub diguyur hujan saat peresmian.

Pihaknya juga berencana membuka koridor 3 untuk jurusan Mojokerto dan Pasuruan. Dengan adanya koridor baru, maka semakin banyak masyarakat yang terakomodir dalam transportasi umum murah tersebut. Cukup membayar Rp 5.000 bisa sampai tujuan sesuai koridor.

struktur jalan itu sebenarnya sudah masuk lelang mulai bulan Maret. Tetapi kita sebentar lagi sudah masuk lebaran, yang mana masyarakat membutuhkan jalan arus mudik. Sementara, 15 paket proyek yang sudah dilelang ini otomatis pelaksanaannya setelah lebaran. Oleh karena itu harus ada skema lain,” kata Gus Yani sapaan akrab bupati. Pihaknya ingin memastikan masyarakat bisa pulang ke kampung halaman dengan aman dan nyaman. Tentu, yang menjadi salah satu aspek penting adalah akses transportasi yang memadai. Apalagi Kabupaten Gresik sebagai kota industri yang banyak dihuni pendatang. Momentum lebaran diprediksi banyak yang ke

pulang kampung halaman.

“Untuk mempersiapkan jalur mudik, khususnya DPUTR (Dinas Pekerjaan Umum

dan Tata Ruang) Kabupaten Gresik sudah kita perintahkan menurunkan URC untuk jalan - jalan yang berlubang. Untuk kebutuhan jalur mudik di sejumlah titik. Seperti Kecamatan Menganti dan titiktitik lainnya,” imbuh mantan Ketua DPRD Gresik itu. Salah satunya yang sudah dilakukan adalah melakukan perbaikan ruas jalan Desa Laban, Kecamatan Menganti. Kemudian Jalan Mayjen Sungkono, Kecamatan Kebomas dan Jalan KH Syafi’i Kecamatan Manyar. URC sudah dikerahkan untuk menambal jalan berlubang yang menjadi salah satu jalur alternatif mudik tersebut. Memakai material aspal hotmix, kini jalur tersebut sudah mulus.

Armada

Setelah lebaran nanti, bupati bakal menggenjot pekerjaan 15 paket proyek infrastruktur jalan yang saat ini sudah lelang. Gus Yani meminta pekerjaan jalan yang setiap hari dilalui masyarakat cepat selesai dan tidak molor. Belajar dari beberapa proyek yang molor tahun lalu. Mayoritas karena baru paket proyek dilelang pertengahan tahun. Lebih - lebih mendekati musim hujan.

“Kita tidak boleh bodoh, sehingga tahun ini hal seperti itu tak boleh terulang lagi. Awal tahun sudah mulai dikebut,” imbuhnya. Pantauan LPSE (layanan pengadaan secara elektronik), ada 15 paket pekerjaan peningkatan dan pelebaran jalan yang telah masuk tahap lelang sejak Februari 2023. (adv/and/har/epe)

Khofifah menyebut, penambahan armada baru ini karena animo masyarakat terhadap Bus Transjatim sangat tinggi. “Load factor atau faktor muat penumpang lebih dari 100 persen sehingga armadanya harus ditambah,” tandas mantan menteri sosial tersebut.

Seiring dengan bertambahnya armada, tenggang waktu transit pun semakin singkat. Kalau biasanya 15 menit sekali Bus Transjatim berwarna hijau kuning itu melintas, sekarang bisa 10 menit. Ini diproyeksikan bisa menekan angka penggunaan kendaraan pribadi dan kemacetan.

Hal ini pun disambut positif Wabup Aminatun Habibah. Menurutnya, Bus Transjatim sangat luar biasa dan menjadi moda transportasi umum yang diminati masyarakat. Dengan merogoh kocek yang sangat murah, penumpang bisa menjelajah Surabaya Raya. “Harapannya ini bisa terus ditingkatkan,” tandasnya. (and/har/epe)

SABTU LEGI, 15 APRIL 2023 HALAMAN 8 KEPALA BIRO:
. BOJONEGORO: Sutopo Iklan: Memet HK. ALAMAT: Perum Graha Bunder Asri (GBA) Jalan Emerald VI No 3 Gresik. TELP: 031.3959494- 085.311.868.686 memorandum.co.id memorandumredaksi@gmail.com memorandum MemorandumTV & Memorandum Online memorandum memorandumonline & memorandumredaksi
Supardi (Hardy). GRESIK: Andika Pratama, Hardy
Tim URC memperbaiki kerusakan jalan Desa Laban. M Nuril Fahmi diamankan di Mapolsek Manyar. Gubernur Jatim Khofifiah Indar Parawansa berhujan-hujanan meresmikan penambahan armada Transjatim koridor 1 (Sidoarjo-Surabaya-Gresik). Resmikan Penambahan Transjatim Koridor 1
Mulus untuk Mudik Lebaran rny ulan ang uk. k sang ngan ntu, spek pord G k ja U d c j m Ja c K y u Bupati
Fandi Akhmad Yani Pembunuhan Wanita Dalam Tas

Penantang atau Pecundang

Menanti Kejutan Anas Urbaningrum

Surabaya, Memorandum

Bebasnya Anas Urbaningrum membuat peta politik Indonesia jelang Pilpres 2024 semakin berwarna. Mantan Ketua Umum Demokrat yang tersandung kasus korupsi Pusat Pendidikan, Pelatihan, dan Sarana Olahraga Nasional Hambalang tahun 2010-2012 ini bisa menjadi penantang atau justru pecundang.

Sebelumnya, banyak pihak memprediksi jika bebasnya Anas Urbaningrum dari penjara Sukamiskin akan memanaskan panggung politik jelang Pemilu 2024. Berbagai upaya menyerang dan mem- branding mantan Ketua KPU RI ini dilakukan. Pada wartawan saat pulang ke Blitar, Anas Urbaningrum menyampaikan bahwa dirinya akan fokus ke keluarga lebih dulu. “Keluarga dulu lah. Setelah lama tidak bertemu bertahun-tahun, saya akan fokus ke keluarga,” ungkap pria 53 tahun ini.

Bisa jadi, Anas sudah menyiapkan kejutan terhadap lawan-lawan politiknya yang telah membuatnya masuk Sukamiskin. Seperti apa? Untuk sementara, hanya alumni Unair dan

Indonesia Umum De12 ini bisa

“Habis lebaran,” kata dia. Terkait janji Anas yang siap digantung di Monas jika terbukti korup, Anas Urbaning- ru m menjawab bahwa dirinya yakin lahir batin tidak melakukan seperti

tik sekeluar n Anas men berbicara habat, dan bih lama di ktif. Karena ara),”

akan melikipun

o. Baru setea melihat di das dia. mari riyoyo u akan mudomestik.

Universitas Indonesia ini yang tahu. Didesak agenda politik sekeluar dari penjara Sukamiskin Anas menyebutkan, dirinya akan berbicara dengan para senior, sahabat, dan teman-temannya yang lebih lama di luar. “Saya butuh perspektif. Karena saya lama di dalam (penjara),” terang Anas. Mantan ketua KPU RI ini juga menyampaikan, dirinya akan melihat keadaan baru. “Meskipun saya mendapat informasi baik dari media, mapun dari konco-konco lah mengetahui, saya bisa melihat di luar. Jadi sabar dulu,” tandas dia. Anas menyampaikan, (usai Idulfitri) dirinya baru akan mulai ngobrol terkait non domestik.

Dr Mubarok: Tidak Banyak Berdampak

PERTARUNGAN politik Anas Urbaningrum, mantan Ketua Umum Partai Demokrat di percaturan Pemilu 2024, menurut pakar politik Unesa, Dr Moch Mubarok Muharam tidak akan banyak berdampak.

Karena Anas bukan lagi sebagai tokoh muda nasional yang bisa membawa pecitraan politik tanah air untuk saat ini. “Sebelum dipenjara, sosok Anas Urbaningrum banyak dinilai sebagai tokoh prestasi dan bisa membawa perubahan,” tegas Dr Mubarok.

Namun, kondisi terbalik usai mantan ketua KPU RI ini, masuk bui. Apalagi kasus yang menjerat Anas adalah korupsi. “Secara hukum sudah terbukti bahwa Anas bersalah,” kata dia.

Terkait ketokohan, Anas saat ini dikelilingi orang-orang dekatnya. Mubarok pun yakin, kongsi dukungan

terhadap Anas juga akan terbelah. Meski demikian, ketokohan Anas Urbaningrum akan kembali diperhitungkan.

Syaratnya, Partai Kebangkitan Nusantara (PKN) lolos parliamentary threshold atau ambang batas parlemen.

“Jika PKN lolos parliamentary threshold atau ambang batas parlemen, maka sosok Anas Urbaningrum bisa diperhitungkan,” kata dia.

Ia menyebutkan, kesan itu (usai di penjara) menjadi hilang, dan ketokohan Anas menurun jauh. “Maknet politik 2024 dan pengaruhnya tidak sekuat dulu. Malah lebih kuat ketua partai politik. Apalagi sekarang Anas

Bersambung ke halaman 10

Ajak Belanja Anak Yatim

hingga Diskon Produk

Surabaya, Memorandum Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (Iwapi) Surabaya berbagi dengan 110 anak yatim piatu di acara Keranjang Lebaran, Jumat (14/4). Melalui kegiatan ini, mere-

ka berharap keberkahan di 10 hari terakhir jelang Lebaran. Tasya terlihat tidak bisa menyembunyikan kegembiraannya. Sebab, kemarin, dia bisa berbelanja pakaian untuk Lebaran. “Senang

bisa belanja di mal,” kata Tasya salah satu penghuni Panti Asuhan Aisyah itu.

Kebahagiaan juga dirasakan

Bersambung ke halaman 10

Berkah Ramadan

PLN UIP JBTB Berbagi

Ribuan Takjil Gratis On The Road

Surabaya, Memorandum

Bulan Ramadan Bulan Penuh Berkah merupakan momen PLN Unit Induk Pembangunan Jawa Bagian

Timur dan Bali (PLN UIP JBTB) untuk berbagi dengan masyarakat sekitar. PLN UIP JBTB beserta Unit Pelaksana Proyek (UPP) berbagi dengan masyarakat sekitar, Kamis (13/4).

Berbagi takjil menjadi tindakan nyata yang dipilih insan PLN UIP JBTB dan UPPnya untuk menunjukkan rasa syukur kepada Yang Maha Kuasa melalui berbagi dengan masyarakat sekitar. PLN berharap tindakan sederhana ini akan bermanfaat dan menjadi berkah untuk sekitar.

Ribuan takjil dibagikan kepada sekitar dalam beberapa kesempatan berbeda yang melibatkan insan PLN yang terdiri dari berbagai kalangan. Semua pegawai bahu membahu terlibat dalam kegiatan berbagi untuk sesama.

General Manager PLN UIP JBTB, Anang Yahmadi menuturkan Program ini merupakan inisiasi para pegawai sendiri untuk mengumpulkan donasi yang ditujukan untuk program berbagi takjil untuk dibagikan ke masyarakat, pengendara dan Dhuaffa di sekitar kantor UIP JBTB. Lebih lanjut Anang menyampaikan bahwa segenap insan PLN UIP JBTB beserta UPP nya sangat antusias dan bersemangat dalam berbagi dengan sekitar. Meskipun dalam kesibukan bekerja, para insan PLN bersuka cita, meluangkan waktu dan semangat gotong Royong yang luar biasa dalam menyiapkan program berbagi Ribuan takjil gratis ini. Kegiatan yang dilakukan dalam Bulan Ramadan ini secara nyata menunjukkan bahwa segenap insan PLN sangat peduli dengan sekitar. Insan PLN yang terdiri

ribuan takjil

dari berbagai kalangan ini berharap bahwa tindakan bermakna dan menambah syukur di diri setiap insan PLN dan masyarakat sekitar. Kegiatan ini juga sebagai cerminan insan PLN dalam melaksanakan budaya AKHLAK BUMN.

“Program yang diberi tajuk PLN UIP JBTB berbagi ini menjadi saluran kepedulian bagi insan PLN UIP JBTB secara nyata mengumpulkan donasi dan menyiapkan persiapan untuk berbagi takjil On The Road. Kami berharap bahwa tindakan ini mampu membagi kebahagiaan dan menginspirasi masyarakat. Dengan berbagi kebahagiaan, nikmat dalam menjalankan ibadah Ramadhan akan bertambah,” tutur Anang. (adv/day/ono)

KOTA SURABAYA HALAMAN 9 memorandum.co.id memorandumredaksi@gmail.com memorandum MemorandumTV & Memorandum Online memorandum memorandumonline & memorandumredaksi SABTU LEGI, LEGI, 15 APRIL 2023 Iwapi
Surabaya bersama anak-anak yatim dari Panti Asuhan di Surabaya.
Cara Iwapi Ngalap Berkah di Ramadan Dr Moch Mubarok Muharam
KAMIS KLIWON KOTA SU
Semua pegawai PLN UIP JBTB bahu membahu membagikan gratis. Pegawai PLN UIP JBTB foto bersama dalam kegiatan berbagi takjil gratis On The Road Bersambung ke halaman 10 FOTO-FOTO:
ILUSTRASI
Anas Urbaningrum memberikan sambutan di hadapan pendukungnya setelah keluar dari Lapas Sukamiskin.

Bawaslu Beri Catatan 14 Kabupaten/Kota

Belum Dapat Salinan Putusan DPS

Surabaya, Memorandum

Anggota Bawaslu Jatim Eka Rahmawati menyampaikan, ada 14 kabupaten/kota se-Jawa Timur tidak mendapat salinan putusan penetapan Daftar Pemilih Sementara (DPS).

Ke-14 kabupaten/kota yang tidak mendapatkan salinan keputusan penetapan DPS antara lain, Magetan, Madiun, Bojonegoro, Bondowoso, Gresik, Jember, Ponorogo, Sampang, Sumenep, Tuban, Kota Malang, Kota Pasuruan, Kota Probolinggo, dan Kota Surabaya. Sebelumnya, KPU menerapkan sebanyak 31.570.088 pemilih ditetapkan dalam Daftar Pemilih Sementara (DPS). Terdiri dari 15.594.407 pemilih laki-laki dan 15.975.681 pemilih perempuan. Penetapan tersebut dilakukan dalam rapat pleno terbuka rekapitulasi daftar pemiih sementara oleh KPU Jatim.

Dikatakan Eka Rahmawati, selain itu Bawaslu menyampaikan ada lima kabupaten/kota yang tidak dicatat di berita acara (BA).

“Yakni terdiri dari Magetan, Tulungagung, Kota Blitar, Gresik, Pacitan. Termasuk juga rekapitulasi dan penetapan DPS di Kota Surabaya yang diluar jadwal,” terang Eka Rahmawati. Alumni Universitas Airlangga tersebut juga menyampaikan tentang adanya kesalahan prosedur pleno terbuka rekapitualsi daftar pemilih di Bangkalan dan Sidoar-

jo. Kemudian juga tentang adanya perubahan BA Rekapitulasi DPS Kabupaten/Kota yang terjadi di Lumajang, Jember, Malang, Probolnggo, Kota Probolinggo. Masih Menurut Eka, bahwa ada 20 kabupaten/kota terdapat perubahan lampiran model A-Rekap Perubahan Pemilih kabupaten/kota. “Hal ini terjadi di Lamongan, Nganjuk, Jombang, Kediri, Tuban, Bangkalan, Madiun, Situbondo, Pamekasan, Kota Malang, Bondowoso, Gresik, Kota Batu, Bojonegoro, Sumenep, Mojokerto, Tulungagung, Sidoarjo, Trenggalek, dan Kota Surabaya,” jelasnya. Menurutnya, ada satu kabupaten yang KPU-nya tidak melakukan rapat pleno terbuka. “Ini terjadi di Jember. Tidak ada rapat pleno terbuka rekapitulasi perubahan DPS. Kemudian juga ada dua kabupaten/kota yang tidak menindaklanjuti saran perbaikan dari Bawaslu. Ini terjadi di Gresik dan Kota Madiun. Termasuk juga ada dua kabupaten/kota terdapat ketidaklengkapan data Model A-kabupaten/kota, daftar pemilih (by name DPS) sebagaimana yang terjadi di Lamongan dan Malang,” pungkasnya. (day/ono)

Dilarang Dibawa Mudik

Mobil Dinas Parkir di Balai Kota

Surabaya, Memorandum

Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menginstruksikan kepada jajarannya untuk mengumpulkan kendaraan dinas pada saat menjelang Lebaran Idufitri 1444 Hijriah mendatang. Tujuannya, agar kendaraan plat merah itu tidak digunakan untuk bepergian ke luar kota.

Dari release yang diterima Memorandum, Wali Kota Eri Cahyadi mengatakan, pada saat menjelang libur lebaran Idulfitri mendatang, kendaraan plat merah wajib diparkir di kantor Balai Kota.

saja loh nggak boleh, kecuali luar kotanya untuk tugas. Maka boleh pakai mobil dinas, kalau bukan ya pakai kendaraan pribadi,” kata Wali Kota Eri, Jumat (14/4).

nya kan dikumpulkan di Balai Kota. Lek wani ganti (plat nomor) yo bagus berarti (kalau berani ganti ya bagus berarti),” imbuh Wali Kota Eri.

Rekapitulasi penetapan daftar pemilih sementara.

“Mobil dinas ini kan filosofinya untuk kendaran operasional, hari sabtu dan minggu untuk ke luar kota

Target

Wali Kota Eri mewanti-wanti jangan sampai kendaraan dinas dipakai untuk ke luar kota untuk mudik atau libur lebaran. Bila ada yang menggunakan kendaraan dinas untuk ke luar kota maka harus siap menerima sanksinya. Ia memastikan, tidak akan ada yang berani mengganti plat nomor kendaraan pada saat lebaran nanti, karena semua unitnya akan dikumpulkan di Balai Kota.  “Nggak mungkin (ganti plat nomor), karena seperti tahun sebelum-

Wali kota yang akrab disapa Cak Eri Cahyadi itu menginstruksikan, pada 19 April 2023 mendatang kendaraan plat merah Pemkot Surabaya sudah harus terparkir seluruhnya di Balai Kota. “Biarkan lah pulang pakai mobil pribadi, poso iku (puasa itu) kan untuk kembali ke fitrah, moso atene nggawe plat abang (masa mau pakai plat merah),” tegasnya.

Di samping itu, Inspektur Kota Surabaya, Rachmat Basari mengatakan, bila ada kendaraan plat merah yang digunakan untuk selain keperluan

selain dinas, maka akan ada sanksi yang yang diberikan. “Sanksinya disesuaikan dengan tingkatannya, ada berat, sedang, hingga ringan. Prinsipnya, bila melanggar tentu ada sanksi. Kalau untuk mudik jelas tidak boleh, dan itu kriterianya berat kalau dilanggar,” kata Basari.  Basari menerangkan, setiap kendaraan dinas ada penanggung jawabnya masing-masing, oleh karena itu tidak bisa diserahkan kepada sembarang orang apalagi digunakan untuk kepentingan mudik lebaran. “Jadi sanksinya disesuaikan dengan case yang dilakukan, apa urgensinya menggunakan kendaraan dinas untuk mudik atau liburan,” pungkasnya. (rio/ono)

Bebas Pajak Kendaraan selama 120 Hari

Surabaya, Memorandum

Menyambut momentum Hari

Raya Idulfitri 1444 H, Pemerintah

Provinsi (pemprov) Jawa Timur memberikan insentif Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) berupa pembebasan sanksi administratif PKB dan BBNKB hingga bebas PKB progresif.

Tak hanya itu, wajib pajak juga dapat menikmati fasilitas berupa pembebasan Bea Balik Nama (BBN) ke II dan seterusnya.

Gubernur Jatim Khofifah Indar

Parawansa mengatakan, pemutihan pajak ini akan dilakukan selama 120 hari terhitung mulai tanggal 14 April-14 Juli 2023.

Kebijakan ini berdasarkan pada Keputusan Gubernur Jawa Timur Nomor 188/176/KPTS/013/2023 tentang Pembebasan Pajak Daerah Provinsi Jawa Timur. “Pembebasan sanksi administratif atau pemutihan ini diharapkan dapat meringankan beban bagi masyarakat terutama dalam menyongsong momentum lebaran Idulfitri,” ujar

Dr Mubarok: Tidak Banyak Berdampak

Urbaningrum sudah tidak lagi tokoh muda. “Beda dengan 7 atau 10 tahun lalu. Apalagi penahanan terkait tuduhan korupsi,” urai Mubarok.

Kondisi berbeda dengan Aung

San Suu Kyi aktivis prodemokrasi Myanmar. Nelson Rolihlahla Mandela seorang revolusioner antiapartheid dan politisi Afrika Selatan. “Dua tokoh ini, karena pembelaan

terhadap HAM. Karena itu, namanya masih kuat,” tutup Dr Mubarok. Sementara itu, Anggota DPRD Surabaya, Fraksi Demokrat, Mochammad Machmud mengungkapkan, bebasnya Anas Urbaningrum bukanlah suatu ancaman atau halangan bagi Partai Demokrat. “Tidak ada pengaruh apa-apa. Dari namanya saja sudah beda,” kata Machmud

Khofifah, Jumat (14/4).

“Mari seluruh masyarakat memanfaatkan momentum ini untuk berbondong-bondong membayarkan pajak kendaraan bermotornya melalui berbagai layanan milik Bapenda Jatim,” sambungnya. Khofifah menjelaskan, pembebasan sanksi pajak kendaraan ini juga dilakukan untuk mendorong tingkat kesadaran wajib pajak di Jatim.

Termasuk dalam mendorong balik nama kendaraan agar diperoleh

Sambungan dari halaman 9

kesesuaian kendaraan dengan pemilik kendaraan di Jatim.

“Kebijakan ini akan mendorong seluruh wajib pajak domisili Jatim yang memiliki kendaraan di luar Jatim untuk segera melaksanakan balik nama, sehingga diperoleh kesesuaian kepemilikan atau penguasaan kendaraan bermotor,” jelasnya.

Khofifah menegaskan, pembebasan pajak ini juga dalam rangka mewujudkan reformasi birokrasi yang pro rakyat secara berkelanjutan dengan

memberikan keringanan kepada masyarakat melalui insentif pajak daerah.

Selain itu, diharapkan lewat pemutihan pajak ini dapat terwujud sekaligus tercipta tertib administrasi pemungutan pajak daerah yang tercermin dalam berkurangnya potensi jumlah tunggakan pajak di Jatim.

“Kami akan berupaya untuk meningkatkan akurasi database kendaraan bermotor dan menjamin kepastian hak kepemilikan kendaraan bermotor,” tandas Khofifah.

Menanti Kejutan Anas Urbaningrum

singkat.

Di bagian lain, Josiah Michael legislator dari PSI ketika dimintai komentarnya terkait sosok Anas Urbaningrum, enggan berkomentar panjang lebar.

“Kalau masalah itu bisa langsung ke DPP, soalnya kami takut melangkahi kewenangan,” terangnya. (day/alf/x1/ono)

Ajak Belanja Anak Yatim hingga Diskon Produk Sambungan dari halaman 9

oleh Diki, dari Panti Asuhan di kawasan Nginden. Dia menyebut, malnya enak karena AC-nya dingin. “Apalagi bisa pulang sambil bawa baju baru,” ungkap Diki.

Rona kebahagiaan memang terpancar dari ratusan anak panti yang kemarin diundang khusus oleh Iwapi Surabaya dalam program

Keranjang Lebaran. Program ini menjadi bagian dari kegiatan sosial yang dilakukan oleh Iwapi.

“Kami sengaja mengajak 110 anak yatim sore ini. Per anak kami siapkan Rp 300 ribu. Jadi mereka bisa berbelanja sesuai dengan keinginan mereka,” terang Ketua DPC Iwapi Surabaya Reny Widya Lestari, kemarin.

Selain berbelanja, anak-anak dari Panti Asuhan di wilayah Surabaya ini akan diajak buka bersama. “Tahun kemarin kami fokuskan pasar sembako murah. Namun karena tahun ini sudah banyak program sembako murah kami akhirnya fokus kepada anak-anak yatim yang kurang beruntung. Karena sebagian dari mereka mungkin belum pernah belanja di mal. Jadi kami ingin membuat anak-anak ini bahagia menjelang lebaran,” urai Reny. Perempuan manis ini, menambahkan, pihaknya juga berharap keberkahan di 10 hari jelang Lebaran. “Terima kasih juga kami sampaikan kepada para sponsor yang mendukung kesuksesan acara hari ini,

kemarin,” imbuhnya. Di bagian lain, Wakil Ketua Iwapi, Yayuk Eko Agustin menambahkan, selain mengajak anak-anak yatim belanja dan buka bersama, pihaknya juga melakukan pameran produk-produk Iwapi. “Di pameran ini ada fashion, aksesori, makanan hingga minuman,” imbuh owner Namira Ecoprint ini. Kebetulan, Namira Ecoprint juga mengeluarkan produk-produk baru di event kemarin. “Alhamdulillah, kemarin Wakil Bupati Sumenep dan Bupati Ponorogo juga mampir ke booth. Kami juga memberikan diskon khusus untuk produk fashion, makanan hingga minuman,” bebernya. (rio/ono)

itu. “Saya berkeyakinan dunia akhirat bahwa saya tidak melakukan itu,” tutup Anas. Di Pemilu 2024, Anas menyampaikan dirinya akan berpartisipasi. Karena hak politiknya tidak hilang untuk memilih. “Saya masih ada hak memilih,” tutup Anas.

Anas kini memang telah bebas, dan masih merasa kalau dirinya merupakan korban kriminalisasi dari lawan politiknya, meski terbukti terlibat korupsi dalam kasus korupsi proyek Hambalang tahun 2010-2012 silam. Anas memantapkan dirinya terjun ke dunia politik. Sebelumnya, Anas yang merasa dirinya menjadi tumbal Cikeas ini ditawari masuk dalam struktur Partai Kebangkitan Nusantara (PKN).

Tokoh politik kelahiran Blitar ini disambut ratusan Sahabat Anas Urbaningrum (AU) di halaman Lapas Sukamiskin, Selasa (11/4). Setelah menjalani hukuman tujuh tahun penjara. Bahkan, Gede Pasek rela memberikan jabatan Ketua Umum PKN kepada Anas Urbaningrum. Gede Pasek Suardika meyakini nama besar Anas Urbaningrum masih terjaga sekalipun pernah terjerat kasus proyek Hambalang. PKN pun menggaransi bakal memberi jabatan strategis ke-

pada Anas untuk kembali terjun ke panggung politik.

Setelah menghirup udara bebas, Anas bertolak ke kampung halamannya di Blitar untuk sungkem kepada ibundanya. Dalam kesempatan di Blitar, Anas memberi sinyal bakal kembali ke politik melalui Partai Kebangkitan Nusantara (PKN).

Menurut Gede Pasek, Anas saat ini masih bertahap menentukan langkah lantaran masih menjalani Cuti Menjelang Bebas (CMB). Tetapi, gairah Anas sebagai seorang politisi dinilai tidak akan bisa padam. Justru dia menyebut Anas saat ini lebih matang pasca masuk ke Sukamiskin.

“Karena adagium seorang politisi itu tidak akan pernah mati dengan cara apapun, dan dimatikan oleh siapapun,” katanya saat ditemui di Blitar.

Dia bersama jajaran fungsionaris PKN lainnya mendampingi Anas ke rumah sang ibunda di Desa Ngaglik, Kecamatan Srengat, Kabupaten Blitar.

Dalam kacamata PKN, bukti pamor Anas masih ada adalah dengan banyaknya sambutan loyalis selama ini. Apalagi, disebutnya dalam berbagai sejarah banyak tokoh yang terus berkembang sekalipun pernah mendekam di penjara. “Dan itu cukup banyak terjadi,” lanjut sahabat

Melalui pemutihan ini, diprediksi insentif yang akan diberikan selama kebijakan ini berlangsung sebesar Rp 153.851.712.599,00 dengan potensi penerimaan PKB sebesar Rp 907.553.479.457,00.

Sambungan dari halaman 9

dan loyalis Anas ini.

Mengenai jabatan di PKN, Gede Pasek menyebut sudah ada pembicaraan awal dengan berbagai elemen termasuk di internal. “Ide membuat partai ini kan biar ada jalan mas Anas bangkit lagi untuk menjadi seorang politisi murni dan itu butuh partai politik,” ucapnya. PKN memberi kebebasan kepada Anas memilih jabatan apapun di partai baru tersebut. “Termasuk jika mau ambil posisi ketua umum saya pun, akan saya berikan. Tidak masalah karena jabatan bagi saya bukanlah yang utama dalam karir politik saya,” tegasnya. Baginya itu bukanlah persoalan. Apalagi, Gede Pasek mengaku pernah rela menanggalkan jabatan Ketua Komisi III DPR RI demi membela Anas saat gonjang-ganjing di Partai Demokrat beberapa tahun lalu. “Masak sekarang beliau keluar saya tidak rela, tentu apapun kita berikan,” ungkapnya. Untuk pembicaraan resmi mengenai posisi apa yang akan diisi oleh Anas, Gede Pasek menyebut bakal ada pembahasan lanjutan dalam waktu dekat. “Kita ambil suasana tenang. Saya akan ngobrol berdua. Pasti akan selesai, wong kita bangun berdua kok,” tuntasnya. (day/ono)

KOTA SURABAYA HALAMAN 10 memorandum.co.id memorandumredaksi@gmail.com memorandum MemorandumTV & Memorandum Online memorandum memorandumonline & memorandumredaksi SABTU LEGI, LEGI, 15 APRIL 2023
Deretan mobil dinas Pemkot Surabaya. Wali Kota Eri Cahyadi memerintahkan jajarannya untuk memarkirnya di Balai Kota.
“Semoga lewat kebijakan pembebasan pajak daerah ini akan memberikan manfaat dan meringankan beban masyarakat terutama menyambut Hari Raya Lebaran tahun ini kendaraan yang dimliki sah atau legal secara administrasi,” tuntas Khofifah. (bin/ono) Insentif 153 Miliar

Permudah Masyarakat, SPPT

PBB-P2 Disampaikan lewat Virtual

Sidoarjo, Memorandum

Badan Pelayanan Pajak Daerah (BPPD) Kabupaten Sidoarjo menyampaikan Surat Pemberitahuan Pajak Terutang

Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (SPPT PBB-P2) melalui kanal virtual berbasis WhatsApp (WA) dan email.

Penyampaian virtual itu sudah dilakukan secara bertahap mulai Januari 2023. Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor Ali menyampaikan mekanisme penyampaian virtual tersebut bisa dikatakan lebih cepat dibandingkan dengan tahun-tahun sebelumnya.

Di mana pada 2022 SPPT PBB-P2 baru tersampaikan kepada masyarakat pada Maret-April setiap tahun. “Penyampaian SPPT virtual ini lebih cepat dan tepat diterima masyarakat dibandingkan dengan penyampaian SPPT secara manual melalui desa/kelurahan atau petugas,” ujar Gus Muhdlor panggilan akrab bupati.

Terobosan yang dilakukan BPPD Sidoarjo itu, kata Gus Muhdlor tujuannya untuk memudahkan masyarakat. Ke depan penyampaian semua SPPT PBB-P2 disampaikan lewat virtual. “Masyarakat harus dimudahkan dalam menerima SPPT PBB-P2,” papar bupati.

Sementara Kepala BPPD Sidoarjo Ari S mengatakan pihaknya sudah merencanakan akan menerapkan penyampaian SPPT PBB-P2 secara virtual kepada seluruh masyarakat.

“Seperti yang diminta Pak Bupati, tahun 2024 seluruh masyarakat Kabupaten Sidoarjo yang memiliki, menguasai, memanfaatkan objek PBB di Wilayah Kabupaten Sidoarjo dapat menerima SPPT PBB P2 secara virtual,” jelas Ari.

Guna mempercepat realisasinya, lanjutnya, ia meminta masyarakat untuk mendaftarkan nomor WA dan email melalui form yang bisa diakses lewat link berikut: https://s. id/Pendataan_PBB_SDA

Masih menurut Ari, nama SPPT PBB-P2 yang didaftarkan pun tidak harus sama dengan nama pendaftar/ pemohon. Oleh karena itu masyarakat diharapkan dapat segera melakukan pendaftaran tersebut karena penyampaian SPPT akan secara penuh dilakukan melalui WA, tidak lagi diantarkan petugas BPPD Kabupaten Sidoarjo maupun desa/ kelurahan.

BPPD Sidoarjo, imbuh Ari, terus berkomitmen meningkatkan kualitas pelayanan kepada para wajib pajak. Khususnya dalam pelayanan mempermudah pembayaran pajak daerah.

Wajib pajak tidak perlu lagi datang ke kantor BPPD untuk membayar pajaknya. Sebab, pembayaran sudah dapat dilakukan melalui berbagai kanal pembayaran secara online maupun offline

“Pembayaran online bisa dilakukan melalui Bank Jatim, Bank Mandiri, BNI, Bank Mandiri, BTN, Bank OCBC NISP, Alfamart, Indomaret, e-Commerce, dan berbagai kanal lainnya serta yang terbaru yaitu tempat pembayaran pajak melalui BUMDes pada masing-masing desa/kecamatan,” pungkas Ari. (jok/nov)

Main Keroyok hingga Korban Tewas, Tiga Pemuda Lebaran di Penjara

Sidoarjo, Memorandum Polisi berhasil mengungkap kasus pengeroyokan seorang pemuda di Dusun Blijon, Desa Wedi, Kecamatan Gedangan, Sidoarjo yang terjadi pada Kamis (30/3) lalu.

Ada tiga terduga pelaku yang ditangkap yakni FAR, DFR, dan MFA. Ketiganya warga Blijon, Wedi, Gedangan. Berdasarkan hasil olah TKP dan pemeriksaan para saksi didapatkan keterangan adanya fakta keterlibatan mereka melakukan pengeroyokan terhadap korban, YP (25), warga Blijon, Wedi, Gedangan. Bahwa korban dahulu bertempat tinggal di Dusun Wedi, namun sudah lama pindah ke Malang. Kemudian YP datang dari Malang ke Sidoarjo untuk mengurus KTP dan mencari teman lamanya di tempat yang dulu pernah dia tinggali. Perihal keberadaan korban di sekitar warung kopi saat itu sedang berusaha mencari pinjaman motor tersebut, kemudian disalahpahami oleh FAR dan menegur YP hingga terjadi salah paham atau cekcok mulut. Selanjutnya FAR emosi dan akhirnya memukul korban,

sehingga terjadi perkelahian.

“Selanjutnya FAR berteriak maling ke korban dan didengar MFA. Lalu datang dan ikut menendang menggunakan kaki kanannya mengenai kepala dan pundak korban. Sedangkan FAR menendang kepala YP secara berulang kali. Ternyata DFR datang ikut menendang perut korban memakai kaki kanannya, sehingga korban jatuh dan pingsan di lokasi,” papar Kapolresta Sidoarjo Kombespol Kusumo Wahyu Bintoro, Jumat (14/4).

Dua hari dari kejadian dan setelah mendapatkan perawatan medis nyawa korban tidak terselamatkan. “Hasil pemeriksaan ditemukan patah tulang tertutup di kening sampai mata sebelah kanan, luka lecet dahi kanan, luka lecet dahi kiri, luka memar di mata kanan bagian bawah, luka lecet dagu kanan, luka memar

Kapolresta Sidoarjo Kombespol Kusumo Wahyu Bintoro menginterogasi tiga terduga pelaku pengeroyokan dalam giat rilis di mapolresta.

dagu kanan, luka memar leher bawah yang diakibatkan kekerasan benda tumpul,” lanjut kapolresta.

Dikarenakan para terduga pelaku telah melakukan kekerasan terhadap korban hingga menyebabkan tewas,

maka ketigannya dikenakan ancaman hukuman maksimal 12 tahun sesuai pasal 170 ayat (2) ke-3 KUHP. (jok/nov)

Gelapkan Miliaran Rupiah, Polresta Sidoarjo Tahan Direktur Properti

Sidoarjo, Memorandum Polresta Sidoarjo merilis penahanan direktur sebuah perusahaan properti. Terduga pelaku dijebloskan ke tahanan karena melakukan tindak pidana penipuan penggelapan.

Direktur yang kini menghuni hotel prodeo itu adalah MS. Dia memimpin sebuah perusahaan properti dengan modus menawarkan dan menjual perumahan serta kaveling di Desa Kalikendalpecabean, Kecanatan Candi melalui penyebaran brosur dan memasang bendera atau umbul-umbul di lokasi perumahan.

Berawal 2022 Polresta Sidoarjo menerima laporan dan pengaduan dari masyarakat yang di antaranya adalah ANH terkait dugaan penipuan atau penggelapan dengan terlapor MS dengan menawarkan dan menjual perumahan dan kaveling.

Karena tertarik, pelapor melakukan pembayaran kepada terlapor dengan jumlah

total Rp 642.752.000 atas dua pembelian yakni 1 unit rumah di perumahan GHM yang terletak di Kendalpecabean, Candi dan telah dibayar Rp 210.000.000 pada 2015 dan 1 kaveling di Kendalpecabean dan telah dibayar  Rp 432.752.000 pada 2018.

Kapolresta Kombespol Kusumo Wahyu Bintoro didampingi

Kepala Cabang BRI Sidoarjo Luthfi Riza Hartawan di depan ambulans untuk menunjang pelayanan kesehatan bagi masyarakat.

Jelang Operasi Ketupat Semeru, Polresta Sidoarjo Terima Mobil

Ambulans dari BRI

Sidoarjo, Memorandum

Menunjang tugas Polri dalam melayani masyarakat, berkaitan bidang kesehatan dan kedaruratan, BRI melalui program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) menyerahkan satu unit ambulans ke Polresta Sidoarjo.

Penyerahan ambulans tersebut berlangsung pada Jumat (14/4) di Mapolresta Sidoarjo. Kepala Cabang BRI Sidoarjo

Luthfi Riza Hartawan memberikan mobil tersebut kepada Kapolresta Sidoarjo Kombespol Kusumo Wahyu Bintoro.

Luthfi mengatakan, BRI dengan Polri sudah bermitra sejak lama. Karena itu pihaknya menilai dalam menunjang pelayanan kepada masyarakat yang dilakukan kepolisian, dalam hal ini di bidang kesehatan maka BRI melalui program TJSL memberikan satu unit ambulans untuk Polresta Sidoarjo. “Apalagi Polri akan melaksanakan Operasi Ketupat Semeru, tentu mobilitas begitu tinggi belum lagi jika ada kebutuhan darurat yang membutuhkan kecepatan layanan ambulans. Sehingga satu unit ambulans yang kami serahkan ini dapat bermanfaat bagi semua,” ujar Luthfi

Kapolresta mengapresiasi sinergitas yang terjalin kedua belah pihak. Dengan adanya tambahan unit ambulans, nantinya dapat menunjang pelayanan kesehatan Polri bagi masyarakat.

“Saat pelaksanaan Operasi Ketupat Semeru 2023 kami akan siagakan ambulans Polresta Sidoarjo di titik rawan, maupun pospam dan posyan untuk melayani kebutuhan masyarakat,” katanya. (jok/nov)

Terlapor menjelaskan kepada pelapor selaku pembeli bahwa unit rumah perumahan GHM yang dijual akan segera dibangun dan segera diserahterimakan sertifikatnya setelah dilakukan pembayaran lunas pada tahun 2015.

Namun faktanya setelah korban melakukan pembayaran lunas ternyata tersangka pada 2018 justru menjaminkan SHGB kepada bank di Surabaya. Setelah

mengetahui hal tersebut, pelapor khawatir rumah akan dilelang pihak bank atau dialihkan terlapor kepada orang lain.

Kemudian pelapor terpaksa menebus sertifikat di bank tersebut sebesar Rp 125.000.000. Hasil pemeriksaan penyidik, ternyata terdapat 19 (sembilas belas) SHGB atas nama PT milik MS yang telah dijadikan jaminan kredit terlapor ke bank se-

Sidoarjo, Memorandum Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Sidoarjo menggelar bagi-bagi takjil di depan Balai Wartawan Sidoarjo

Jalan Ahmad Yani, Kamis (13/4) petang. Aksi sosial ini untuk berbagi kebaikan dan berkah bulan Ramadan kepada sesama. Ratusan paket takjil dibagikan kepada para pengguna jalan yang kebetulan melintas di depan Balai Wartawan Sidoarjo yang juga menjadi Sekretariat PWI Sidoarjo. Semua pengurus dan anggota PWI Sidoarjo ikut langsung membagikan ratusan paket takjil berupa minuman dan sejumlah kue kering dan basah. “Terima kasih,” ujar seorang pemotor saat menerima paket takjil.

Ketua PWI Sidoarjo Mustain mengatakan pembagian takjil ini bagian dari rangkaian acara PWI Sidoarjo Berbagi Berkah Ramadan yang digelar PWI Sidoarjo pada Ramadan 1444 Hijriah/2023 Masehi. Bagi-bagi takjil ini bagian dari bentuk

jak 2018 dengan nilai pinjaman total Rp 2.000.000.000.

Kemudian untuk objek kaveling Kendalpecabean,terlapor menjelaskan bahwa tanah adalah miliknya dan akan segera realisasi serta terbit sertifikatnya. Namun faktanya sewaktu melakukan penjualan kaveling tersebut, terlapor belum menyelesaikan status hak atas tanah, dimana terlapor hanya membayar

uang muka ( down payment ) kepada pemilik tanah.

Sampai saat ini Polresta Sidoarjo telah menerima 6 (enam) laporan atau pengaduan dengan terlapor MS dengan total kerugian sekitar Rp 1.285.752.000 yang saat ini masih dalam proses penyelidikan dan penyidikan.

Rinciannya ANH (2

LP) dengan total kerugian Rp557.752.000; S kerugian Rp

155.000.000; L dengan kerugian Rp 160.000.000; NP dengan kerugian Rp 233.000.000; MK dengan kerugian Rp 180.000.000. Kapolresta dalam rilis mengatakan terhadap terduga pelaku saat ini dilakukan penahanan di tahanan Mapolresta Sidoarjo oleh penyidik unit pidek satreskrim guna diproses hukum lebih lanjut. Perkara ini juga terus dikembangkan penyidik. (mam/jok/nov)

Favehotel Sidoarjo pada 6 April 2023 lalu bertempat di Favehotel Sidoarjo.

Sebagai pamungkas acara bakal digelar acara santunan anak yatim dengan berkunjung ke sebuah panti asuhan di kawasan Kecamatan Sidoarjo. “InsyaAllah santunan anak yatim digelar Minggu depan,” imbuh Nanang.

Selain hasil donasi para anggota PWI Sidoarjo, kegiatan sosial ini mendapat support dari sejumlah pihak yang juga merupakan mitra strategis PWI Sidoarjo.

Di antaranya PT Sumber Alfaria Trijaya Tbk (Alfamart), Minarak Brantas Gas, PT Pabrik Kertas Tjiwi Kimia Tbk, Bank Delta Artha Sidoarjo, Perumda Delta Tirta, dan beberapa pihak lainnya.

kepedulian kepada sesama sekaligus berharap berkah bulan Ramadan. “Kami berharap acara semacam ini juga bisa memperkuat solidaritas sosial anggota PWI Sidoarjo kepada masyarakat,” ucap Mustain didampingi Ketua Panitia Pelaksana Nanang Ichwan.

Selain bagi-bagi takjil, acara PWI Sidoarjo Berbagi Berkah Ramadan yakni dialog bertema Penguatan Literasi Zakat untuk Kesejahteraan Umat.  Dialog mengenai literasi zakat ini digelar bekerja sama dengan Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Sidoarjo dan

“Kami sampaikan terima kasih banyak atas support para pihak tersebut terhadap kegiatan sosial teman-teman PWI Sidoarjo. Semoga sinergi ini membawa berkah dan manfaat bagi masyarakat,” tutup Mustain. (jok/nov)

KEPALA
TELEPON/SMS REDAKSI/IKLAN BIRO SIDOARJO: 083831013777 EMAIL: areksidoarjo@gmail.com SIDOARJO HALAMAN 11 SABTU LEGI, 15 APRIL 2023 memorandum.co.id memorandumredaksi@gmail.com memorandum MemorandumTV & Memorandum Online memorandum memorandumonline & memorandumredaksi
BIRO: Jokosan. WARTAWAN: Keristion SH. PEMASARAN/IKLAN: Suprianto, Afin Mauludin, Pitono.
Warga Sidoarjo dipermudah membayar pajak dengan cara virtual serta tidak perlu lagi datang ke loket atau secara manual. Kapolresta Sidoarjo Kombespol Kusumo Wahyu Bintoro menunjukkan barang bukti dan terduga pelaku MS dikawal petugas.
FOTO: MEMORANDUM/JOKOSAN FOTO: MEMORANDUM/MAM FOTO: MEMORANDUM/JOKOSAN FOTO: MEMORANDUM/JOKOSAN
Peduli Sesama, PWI Sidoarjo Bagi-Bagi Takjil ke Pengguna Jalan Pengurus dan anggota PWI Sidoarjo membagikan ratusan paket takjil berupa minuman dan sejumlah kue kering dan basah. FOTO: MEMORANDUM/KRI/JOKOSAN

Temuan Limbah Medis, Komisi D akan Tinjau Lapangan

Jombang, Memorandum Polemik temuan

MOJOKERTO-JOMBANG Tabrak Gapura, Maut Jemput Pemotor Surodinawan

limbah medis diduga dari RS PKU Muhammadiyah, direspons DPRD Jombang. Komisi D bahkan berencana meninjau lokasi temuan limbah medis. “Untuk menelusuri kebenarannya. Apakah memang benar limbah dari RS PKU atau ada oknum yang sengaja membuangnya,” terang Wakil Ketua Komisi D Muhammad Syarif Hidayatullah kemarin.

Pengecekan untuk mengetahui ada tidaknya unsur kesengajaan. Apalagi, politisi yang akrab disapa Gus Sentot itu, keberadaan limbah medis dapat berpotensi membahayakan masyarakat. Ia berharap kejadian serupa tidak terulang kembali. “Keberadaan limbah dapat menimbulkan dampak bagi masyarakat. Seiring hal itu, kami berharap agar kejadian serupa tidak terulang kembali,” tuturnya. Ia berharap, OPD terkait melakukan pengawasan ke fasilitas-fasilitas kesehatan. “Untuk menghindari kejadian serupa tidak terulang, kami meminta dinas terkait untuk melakukan pengawasan ke fasilitas-fasilitas kesehatan. Dalam hal ini, dinas lingkungan hidup serta dinas kesehatan,” ungkap politisi Partai Demokrat tersebut. Khusus temuan di RS PKU Muhamadiyah, pengelolaan limbah diserahkan kepada pihak ketiga. Nyatanya, pihak ketiga yang mendapat mandat tidak memiliki sarana pengelolahan limbah. “Namun kembali lagi untuk mengecek hal itu, kami tetap bakal melakukan peninjauan ke lapangan,” pungkas Gus Sentot. (wan/war/epe)

PPDB SMP 2023, Siapkan Empat Jalur untuk Peserta Didik

Jombang, Memorandum Penerimaan peserta didik baru (PPDB) tingkat SMP bakal dibuka dalam waktu dekat. Tidak berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, ada empat jalur yang dapat ditempuh calon siswa. Meliputi zonasi, afirmasi, perpindahan tugas orang tua, dan jalur prestasi. “Dibuka mulai 2 Mei 2023 untuk pendaftaran periode pendataan. Sementara periode seleksi dimulai 23 Juni dan pengumuman 29 Juni,” papar Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud)

Kabupaten Jombang, Senen. Diakui olehnya, semua alur atau tahapan dalam PPDB tetap dilaksanakan secara online. Termasuk, peringkat sementara calon peserta didik di satuan pendidikan yang dipilih. “Termasuk peringkat sementara calon peserta didik di satuan pendidikan yang dipilih,” terangnya. Dirinci olehnya, untuk tiap-tiap porsi jalur yang bisa dipilih. Zonasi tetap memiliki kuota paling banyak, yakni sebanyak 50 persen. Sedangkan jalur prestasi 30 persen. Jalur

prestasi akademik melalui rata-rata nilai rapor, mulai semester 7 sampai semester 11. Kemudian, jalur afirmasi memiliki kuota 15 persen. Jalur ini bisa diisi penyandang disabilitas, juga siswa dari keluarga tidak mampu. Sedang jalur perpindahan tugas orang tua memiliki kuota lima persen. Bagi calon peserta didik yang notabene memiliki orang tua dengan profesi tertentu bisa memilih jalur ini. “Bagi yang memiliki orang tua dengan profesi ASN, TNI, Polri, PPPK, serta

Mojokerto, Memorandum

Tabrak gapura Desa Panggih, Kecamatan Trowulan, Andhi Cahya Harnawan (53), warga Kelurahan Surodinawan, Kecamatan Prajurit Kulon, Kota Mojokerto dijemput maut, Jumat (14/4).

Dampak fatal itu terlihat dari kerusakan yang ditimbulkan di bagian gapura yang ditabrak serta kondisi korban. Apalagi, ketika musibah terjadi korban tidak mengenakan helm. Hingga mengakibatkan luka di kepala.

Unit Laka Sabhara Polsek Trowulan Aiptu Eko Subianto mengatakan, kecelakaan lalu lintas itu terjadi di jalan desa sekira pukul 13.00 WIB. “Korban mengendarai motor Honda Beat nopol S 4843 TI warna hitam dari selatan. Diduga korban hendak berbelok ke

Bupati Buka Pasar Murah Ramadan di Trawas

Mojokerto, Memorandum

Bupati Mojokerto Ikfina

Fahmawati kembali membuka

pasar murah ramadan di Pasar

Gedengan, Desa Tamiajeng, Kecamatan Trawas, Jumat (14/4).

Program yang diinisiasi dinas perindustrian dan perdagangan (disperindag) itu untuk mengantisipasi lonjakan harga menjelang

Hari Raya Idulfitri 1444 Hijriah.

Agenda itu sukses menarik perhatian warga Trawas yang memadati pasar murah.

Selain untuk menstabilkan harga sembako, pasar murah bertujuan untuk mendongkrak daya beli masyarakat dan meningkatkan produksi industri kecil menengah (IKM) di Tamiajeng. Kegiatan ini juga untuk menyambut hari jadi ke-730 tahun

Kabupaten Mojokerto. Kian meriah dengan atraksi senam taichi dari lansia yang tergabung dalam perkumpulan Ling Tien Kung ketika menyambut kedatangan rombongan bupati. Bupati Ikfina Fahmawati

dalam sambutannya menyampaikan, Pemkab Mojokerto memantau pergerakan harga sembako di pasar-pasar tradisional menjelang lebaran. Organisasi pemerintah daerah (OPD) bahkan diinstruksikan menggelar operasi pasar (OP) jika harga dinilai tak terkendali. “Pemdes Tamiajeng sudah menjadi tuan rumah pasar murah adalah luar biasa. Kami sangat mengapresiasi pelaksanaan pasar murah di Tamiajeng,” ucap bupati.

Menurut bupati, pemilihan pasar di Tamiajeng berdasarkan pemantauan. “Harga beras dan minyak yang paling tinggi itu yang kita jadikan tempat pasar murah. Karena harga yang paling tinggi adalah Trawas, maka pasar murah kami gelar di Tamiajeng,” paparnya.

Bupati berharap Pemdes Tamiajeng memikirkan upaya menarik orang berkunjung ke desa yang beriklim sejuk itu. “Yang kesini tidak hanya orang Tami-

ajeng saja. Monggo dipikirkan seperti apa biar orang datang ke Trawas makannya ke Tamiajeng. Tamiajeng punya apa, yang tidak ada desa lain di Trawas. Kalau di daerah lainnya sate kelinci misalnya. Kita harus melihat peluang pasar. Tempatnya sudah bagus, tinggal spot keramaian dulu apa yang bisa menarik masyarakat,” tuturnya.

Ia juga mengajak warga memanfaatkan aplikasi Tumbas, aplikasi digital jual beli milik Pemkab Mojokerto. “Kita punya aplikasi Tumbas. Masyarakat kita 1,8 juta lebih, kalau kita beli dan meramaikan aplikasi ini maka pertumbuhan ekonomi di Kabupaten Mojokerto akan melejit dibandingkan tempat lain. Di aplikasi ini, makanan jemblem, jagung bakar saja bisa. Makanya kita kembangkan aplikasi pasar digital kita. Maka siapa yang harus meramaikan ya orang Mojokerto,” sebutnya.

Ia berharap, pasar murah selama dua hari itu ramai pe-

ngunjung. Sehingga membawa keberkahan bagi masyarakat Trawas. Pasar murah disperindag bekerja sama dengan pemdes dan melibatkan puluhan pelaku UMKM setempat. Acara ini mendapat support dari Bank Jatim yang menyediakan tenda-tenda bagi IKM. Kepala Disperindag Iwan Abdillah mengungkapkan, pihaknya sengaja menggelar pasar murah di Tamiajeng yang notabene jauh dari kota. Ia berkeyakinan harga sembako di perdesaan berpotensi terjadi inflasi atau lonjakan harga kebutuhan pokok selama ramadan. “Wilayah yang jauh dari kota biasanya kan rawan inflasi. Karena itu acara seperti ini kami gelar, sesuai kriteria dan tujuan dari acara ini,” katanya. Meski demikian, Iwan meyakinkan jika harga sembako Kabupaten Mojokerto masih dalam taraf kewajaran. Di bawah harga eceran tertinggi (HET) yang dite-

arah kanan namun menabrak gapura desa,” terangnya. Korban mengalami luka di kepala belakang. Pihaknya menjelaskan, korban mengalami kecelakaan tunggal. Hasil olah tempat kejadian perkara (TKP), tidak ditemukan bekas pengereman dan helm. “Barang bukti berupa motor dan tas korban kami amankan di Mapolsek Trowulan. Sementara jenazah dievakuasi ke RSU drWahidin Sudiro Husodo Kota Mojokerto menggunakan ambulans PMI Kabupaten Mojokerto,” tutupnya. (no/war/epe)

bisa menempuh jalur perpindahan tugas,” pungkas Senen. (wan/war/epe) KABIRO MOJOKERTO-JOMBANG: M Anwar; WARTAWAN: Suparno, Ferdy Eko C, Hermawan S; HP: 082257535345. ALAMAT BIRO MOJO: Griya Permata Ijen A2/17 Magersari, Kota Mojokerto. SABTU LEGI, 15 APRIL 2023 HALAMAN 12 memorandum.co.id memorandumredaksi@gmail.com memorandum MemorandumTV & Memorandum Online memorandum memorandumonline & memorandumredaksi
pegawai BUMN/BUMD Proses evakuasi Andhi Cahya Harnawan oleh petugas.
Harga Bahan Pokok
Syarif Hidayatullah
Senen Stabilkan
wa at ag es ku nm da n iang Ia ko di eari si. mi n aum ga etapkan pemerintah. Minyak goreng misalnya, di Pasar Kesiman Rp 17.500 sementara di pasar murah Rp 13.500. Harga beras Rp 12.000 per kg (adv/war/ epe) eria selama murah
Didampingi kepala disperindag, bupati meninjau pasar murah. Bupati mendampingi anak-anak yang terlihat ceria selama di pasar murah. Bupati Mojokerto Ikfina Fahmawati membuka Fahmawati membuka pasar murah ramadan di Pasar Gedengan.
FOTO: MEMORANDUM/ADV FOTO: MEMORANDUM/WAN FOTO: MEMORANDUM/WAN FOTO: MEMORANDUM/NO
Forkopimcam Trawas foto bersama Bupati Ikfina Fahmawati.

Launching Rumah Restora ve Jus ce

Kajari Kota Madiun: Penegakan Hukum Tak Harus Berakhir di Penjara

Madiun, Memorandum Seluruh kelurahan di Kota Madiun telah memiliki rumah restorative justice (RJ) atau rumah keadilan restoratif. Launching rumah RJ di kelurahan se-Kota Madiun dilaksanakan di gedung GCIO Diskominfo, Jumat (14/4).

Kepala Kejari Kota Madiun, Bambang Panca Wahyudi Hariadi mengatakan, pendirian rumah RJ itu dilakukan karena penegakan hukum tidak selalu berakhir di persidangan dan pemidanaan. Karena itu melalui rumah RJ di masing-masing kelurahan ke depan dapat dijadikan sarana edukasi maupun musyawarah antarmasyarakat.

“Semua kelurahan diupayakan ada rumah RJ, sehingga kalau ada

perkara yang bisa di RJ-kan, bisa diselesaikan di rumah RJ itu. Kalau pun tidak ada (perkara, red) rumah RJ itu bisa kita manfaatkan untuk kegiatan jaksa sambang kelurahan, penyuluhan hukum dan lain sebagainya,” ujarnya. Bambang menyebut, sejak adanya rumah RJ di Kota Madiun akhir Maret 2022 hingga saat ini, kejari setempat telah tiga kali memberikan keadilan restoratif. Sedangkan di 2023

Forkopimda Kota Madiun menggelar

Forkopimda Kota Madiun

Matangkan Kesiapan Arus Mudik

Madiun, Memorandum

Persiapan arus mudik-balik Idulfitri 1444 Hijriah di Kota Madiun kian matang. Bersamaan rapat koordinasi (rakor) forum koordinasi pimpinan daerah (forkopimda) di mapolres setempat, Jumat (14/4) kemarin. Kelancaran lalu lintas (lalin) serta keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) menjadi atensi.

“Tamu yang datang ke Kota Madiun cukup banyak. Sehingga, kesiapan keamanan dan kelancaran lalin perlu kami koordinasikan semua dengan forkopimda,” kata Wali Kota Madiun Maidi usai rakor kesiapan Operasi Ketupat Semeru (OKS) 2023 kemarin.

Menurut Maidi, segala kebutuhan masyarakat dalam menyambut Lebaran perlu disiapkan jauh-jauh hari. Mulai pelayanan, kenyamanan dan keamanan. Sebab, pihaknya tak ingin pengunjung di Kota Madiun kecewa.

“InsyaAllah hari ini (kemarin, red) kami selesaikan. Termasuk membahas apa yang nanti dilakukan sepanjang momen Lebaran,” ujarnya.

Maidi mengungkapkan, ada sejumlah titik yang diprediksi mengalami penumpukan kendaraan saat arus mudik-balik Lebaran. Salah satunya di Jalan Basuki Rahmat atau tepatnya di jalur perlintasan langsung (JPL) Sukosari. Badan jalan yang sempit serta volume kendaraan yang besar membuat titik tersebut mengalami crowded Tak hanya itu, arus lalin di kawasan Pahlawan Street Center (PSC) yang menjadi jujukan wisatawan juga menjadi atensi. Bahkan, pemkot berencana melakukan sistem buka-tutup kawasan tersebut pada hari-hari tertentu. “Buka-tutup secara kondisional. Kalau kawasan sudah crowded, kendaraan kami alihkan,” terangnya.

Sementara, Kapolres Madiun Kota AKBP Suryono menambahkan, akan ada satu pos pelayanan (posyan) dan lima pos pengamanan (pos pam) dalam OKS 2023. Yakni, satu pos yan di Jalan Pahlawan dan pos pam di Alun-Alun Kota Madiun, Jiwan, Terminal Bus Purboyo, Sun City, dan Stasiun Madiun. Total akan ada sebanyak 291 personel gabungan yang bertugas. Yakni, dari unsur TNI-Polri, satpol PP, dinas perhubungan, dinas kesehatan, serta BPBD.

“Kota Madiun yang menjadi kota perlintasan dan tujuan potensi crowded cukup besar. Apalagi tahun ini tidak ada pembatasan mobilitas masyarakat seperti tahun-tahun sebelumnya,” sebutnya. Suryono mengimbau masyarakat untuk mengurangi mobilitas yang kurang penting selama momen Lebaran mendatang. Pun, senantiasa memantau titik-titik kemacetan. Termasuk tidak memarkirkan kendaraan sembarangan.

“Rekayasa arus dan titik kantong parkir sudah kami siapkan. InsyaAllah OKS 2023 berjalan lancar,” pungkasnya. (mas/lis)

Madiun, Memorandum Musim kemarau, Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mengimbau bupati hingga kepala desa lebih meningkatkan kewaspadaan dan pencegahan terhadap potensi bahaya kebakaran hutan dan lahan (karhutla).

Hal itu disampaikan Kepala BNPB RI Letjen TNI Suhariyanto usai meresmikan proyek rehabilitasi Jembatan Luworo, Desa Luworo, Kecamatan Pilangkenceng, Kabupaten Ma-

diun, Kamis (14/4). Didampingi Kalaksa BPBD Provinsi JawaTimur Gatot Soebroto dan Bupati Madiun Ahmad Dawami.

Menurutnya, April 2023 sesuai prediksi Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mulai memasuki musim kemarau. Pihaknya mewanti-wanti agar setiap daerah mempersiapkan diri menghadapi bencana Karhutla. Utamanya di wilayah berpotensi.

“Mengimbau kepala desa, camat, hing-

hingga pertengahan April ini, kejaksaan telah memberikan satu kali RJ atau penyelesaian perkara dengan prinsip keadilan restoratif.

“Karena perkara di Kota Madiun tidak terlalu banyak, dan penyidik kepolisian juga mempunyai hak untuk melakukan RJ di tingkat penyidikan, sehingga kadang-kadang sudah diselesaikan disana,” katanya.

Sementara itu Wali Kota Madiun Maidi mengapresiasi pendirian rumah RJ di kelurahan se-Kota Madiun. Meskipun ada fasilitas rumah RJ, ia mengimbau masyarakat untuk tidak melakukan pelanggaran dan tidak menyalahgunakan keadilan restoratif yang diberikan kejaksaan.

“Kita punya fasilitas RJ. Artinya

bahwa kalau masyarakat itu lupa, tidak disengaja dia berbuat yang kurang pas, ini yang harusnya diselesaikan secara hukum tapi bisa lewat RJ. Persyaratannya banyak, tapi nggak semudah itu. Yang jelas jangan sampai RJ atau fasilitas pengampunan ini disalahgunakan,” katanya. Seperti diketahui, syarat mendapat keadilan restoratif di antaranya adanya kesepakatan damai antara korban dengan tersangka. Kemudian tersangka baru pertama kali melakukan tindak pidana.

Pun ancaman pidana tidak lebih dari lima tahun, tersangka bersedia mengembalikan barang hasil tindak pidana serta kerugian korban tidak lebih dari Rp 2,5 juta. (adi/lis)

ga bupati untuk melakukan penanggulangan secara komprehensif,” katanya. Sementara, BNPB juga akan hadir baik sebelum, selama hingga pasca-bencana dalam tingkat kabupaten/kota atau provinsi melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD).

“Di tingkat kabupaten kota itu juga ada Badan Penanggulangan Bencana Daerah, kalau yang masih bencana kecil-kecil itu memang menjadi tugas dan tanggung

jawab BPBD,” ujarnya. Dikatakan, meskipun Kabupaten Madiun tidak termasuk daerah prioritas penanggulangan bencana Karhutla, Letjen TNI Suhariyanto meminta Pemkab Madiun dan masyarakat tetap waspada terhadap kekeringan. Diketahui, jembatan yang selesai dibangun pada akhir 2022 lalu menggunakan dana hibah BNPB melalui program rehabilitasi dan rekonstruksi pasca-bencana. Sekaligus gladi kesiapsiagaan bencana. (dry/lis)

Sepakat, Kabupaten Madiun Tak Ada Halalbihalal Perguruan Silat

Madiun, Memorandum Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Madiun melarang perguruan silat dan organisasi masyarakat (ormas) menggelar halalbihalal Idulfitri 1444 Hijriah di wilayah setempat. Larangan tersebut, telah disepakati oleh seluruh pihak yang hadir dalam rapat koordinasi Kamis (14/4) lalu, termasuk perwakilan perguruan silat yang ada di Kampung Pesilat. Pelarangan halalbihalal itu berlaku selama jalannya Operasi Ketupat Semeru 2023 selama 14 hari, terhitung 18 April sampai dengan 1 Mei 2023.

Bupati Madiun Ahmad Dawami Ragil Saputro mengatakan, saat berlangsungnya Ops Semeru, seluruh instansi Pemerintah, TNI dan Polri tengah berkonsentrasi pada penanganan mudik. Dia tak ingin, fokus petugas dan aparat terpecah dengan adanya pergerakan masa. Lebih-lebih hingga memicu konflik

seperti yang terjadi pada tahun lalu. “Memang kita konsentrasi dulu di penanganan mudik ini. Kita nggak pengen seperti tahun kemarin, fokus kita pecah, tenaga kita kurang, akhirnya terjadi hal-hal yang tidak kita inginkan,” ujar dia.

Sementara itu, Kapolres Madiun AKBP

Anton Prasetyo turut menekankan, larangan ini bukan hanya berlaku kepada perguruan silat dan ormas, namun juga kepada komunitas yang akan melaksanakan halalbihalal, untuk ditunda sampai dengan

pelaksanaan Ops Ketupat Semeru selesai. “Karena kita akan fokus kepada upaya membuat arus mudik dan balik ini aman dan lancar,” katanya.

Keputusan itu sengaja ditempuh Forpimda, berdasarkan evaluasi pengamanan tahun lalu. AKBP Anton menyatakan, pada saat arus balik adanya pergerakan masa dalam jumlah banyak dan menggunakan roda dua, sehingga terjadi crowded “Tentunya itu sangat mengganggu dan menghambat arus balik yang terjadi pada saat pengamanan Ops Ketupat Semeru 2022,” ungkapnya.

Ia menegaskan, konvoi dengan menggunakan roda dua telah dilarang. Jika ada yang nekat dan melanggar, maka dilakukan penindakan. “Kita akan melakukan penindakan apabila ada konvoi yang dapat mengganggu kelancara kegiatan ini. Karena ini adalah event nasional, sehingga kita lakukan pengamanan,” tandasnya. (rap/dry/lis)

IPSI Bentuk Satgasus Kertonegoro Jogo Ngawi

Ngawi, Memorandum

Ketua Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) Kabupaten Ngawi menggelar pembentukan dan pengukuhan

Satuan Tugas Khusus (Satgasus)

Kertonegoro Jogo Ngawi di aula SD

Muhammadiyah, Kecamatan Ngawi, Jumat (14/4).

Ketua IPSI Ngawi sekaligus Wakil

Bupati Ngawi Dwi Rianto Jatmiko

menjelaskan, jika pembentukan dan pengukuhan Satgasus Kertonegoro

Jogo Ngawi merupakan salah satu

wujud peran serta dan kepedulian serta handarbeni seluruh perguruan

pencak silat yang ada di Kabupaten

Ngawi guna menjaga keamanan dan kondusifitas di Ngawi.

“Ada 32 orang dari 11 perguruan

pencak silat di Ngawi yang sudah

kita kukuhkan menjadi Satgasus,” katanya.

Pria akrab dengan sebutan DRJ ini menambahkan, Satgasus ini juga bersinergi dengan aparat keamanan yakni TNI dan Polri. Di samping itu, juga sekaligus sebagai duplikasi terhadap kegiatan yang sama pada tingkat kecamatan hingga tingkat desa.

“Satgasus Kertonegoro Jogo Ngawi memiliki makna Ngawi ini sebagai milik kita bersama yang harus kita jaga,” ujarnya. Dikatakan, hal ini semata-mata tidak hanya mencoba untuk membangun kondusifitas atas dasar konflik internal perguruan di Kabupaten Ngawi tetapi juga untuk mengantisipasi konflik dari luar daerah Ngawi yang ingin membuat ricuh atau lainnya. Diakuinya memang ada beberapa kejadian yang ada di Ngawi ini juga tidak ansih disebabkan oleh Ngawi sendiri. Untuk itu, pihaknya sepakat

jika dari seluruh perguruan pencak silat membangun komitmen ini. Dia berharap, ke depannya Satgasus Kertonegoro Jogo Ngawi ini apabila ada permintaan pemerintah daerah, pemerintah desa ataupun perguruan lainnya bisa ikut menjaga dan mengamankan bersama-sama sehingga bisa terlihat guyub rukun dibawah IPSI ini. “Yang jelas ini untuk bagaimana melokalisir ketika ada konflik di wilayah Kabupaten Ngawi,” pungkasnya. (aa/lis)

Pendekar dari berbagai perguruan pencak silat tergabung di IPSI Ngawi yang dikukuhkan sebagai anggota Satgasus Kertonegoro Jogo Ngawi mendapat ucapan selamat dari Ketua IPSI yang juga Wakil Bupati Dwi Rianto Jatmiko saat pengukuhan.

6
SABTU LEGI, 15 APRIL 2023 HALAMAN 13 memorandum.co.id memorandumredaksi@gmail.com memorandum MemorandumTV & Memorandum Online memorandum memorandumonline & memorandumredaksi
KEPALA BIRO: Andhika Abdillah, SH. WARTAWAN: Aris Purniawan, Feby Dian Nurrahayu, Radifa Aliya Putri. ALAMAT: Jl. Ronggolawe
No.
Pelem Ngawi. TELP: (0351) - 4477338 MADIUN-NGAWI
Kejari Kota Madiun bekerja sama dengan Pemkot Madiun meresmikan rumah RJ di masing-masing kelurahan. Jajaran rakor kesiapan Operasi Ketupat Semeru (OKS) 2023 di mapolres setempat.
Suasana rakor Forkopimda Kabupaten Madiun membahas pelarangan perguruan silat dan ormas menggelar halalbihalal Idulfitri 1444 Hijriah di wilayah setempat. Luworo Madiun
Resmikan Jembatan Kepala BNPB RI Letjen TNI Suhariyanto (tengah bertopi) didampingi Bupati Madiun Ahmad Dawami (kiri) dan Kalaksa BPBD Prov Jatim (kanan) berjalan kaki mengecek kondisi Jembatan Luworo yang baru diresmikan. Kepala BNPB Imbau Antisipasi Karhutla

Pemdes Bacem Dorong BUMDes Mandiri lewat Peningkatan Kapasitas Lumbung

Blitar, Memorandum

Tingkatkan kapasitas lumbung, Pemerintah Desa (Pemdes)

Bacem Kecamatan Ponggok, Kabupaten Blitar membangun pagar

Lumbung Pangan Masyarakat (LPM).

“Pembangunan pagar ini bertujuan mendukung terwujudnya kedaulatan pangan, kemandirian dan ketahanan pangan yang bermuara pada swasembada pangan,” kata Slamet, Kepala Desa (Kades) Bacem, Rabu (12/4).

Untuk diketahui, Desa Bacem mendapatkan bantuan dari pemerintah kabupaten (pemkab) melalui program LPM, yakni pembangunan yang terdiri dari empat item yaitu mesin pengering, bangunan lumbung, lantai jemur dan pagar.

“Untuk meningkatkan kapasitas lumbung pangan dan ketahanan pangan maka kita bangunkan pagar sehingga nantinya bisa mencukupi stok gabah atau stok bahan pangan pokok untuk Desa Bacem,” ujar Kades Slamet.

Selain itu dengan adanya lumbung pangan Pemdes bisa membeli gabah dari masyarakat untuk di selep (giling) dan dikemas sendiri. Sedangkan untuk pemasarannya Slamet mengaku telah melakukan kerja sama dengan BUMDes.

Ke depan Gapoktan akan bekerja sama dengan BUMDes untuk menjalankan lumbung pangan tersebut dengan mencari gabah dari luar desa untuk meningkatkan bisnis BUMDes.

“Karena kita tidak bisa terus menerus mengharapkan bantuan dari pemerintah pusat, saya kira inilah momen untuk BUMDes agar bisa mandiri,” tuturnya.

Dengan berjalannya BUMDes maka PAD akan meningkat, sehingga bila suatu saat bantuan dari pusat dikurangi atau dicabut, BUMDes telah mandiri dari PAD.

Di tempat yang sama, Sekretaris Desa Bacem Sohifur Rokhim menambahkan, lumbung pangan ini membawa manfaat bagi masyarakat khususnya para petani.

“Karena selain untuk memenuhi penyediaan pangan dan memberikan kemudahan akses pemasaran masyarakat juga memperkuat cadangan pangan masyarakat,” ujarnya.

Untuk diketahui, Desa Bacem memiliki lahan pertanian seluas 300 hektare dengan mata pencaharian masyarakatnya adalah bertani dan berternak. Tapi bila musim tanam tiba di desa yang terkenal dengan desa padi raja tersebut, mayoritas masyarakat banyak yang memilih untuk menanam padi. (nus/zan/lis)

HUT Ke-38 RS Wijaya Kusuma

Peningkatan Pelayanan

Jadi Target Utama

Lumajang, Memorandum

Gebrakan manis ditorehkan Rumah Sakit Wijaya

Kusuma (RSWK) Lumajang. Di momen HUT ke-38 mengadakan beberapa kegiatan yang bertujuan peningkatan pelayanan.

Rumah Sakit Wijaya

Kusuma di Jalan Jendral Ahmad Yani 149

Kepuharjo Lumajang

melakukan kegiatan sosial dengan berkunjung ke Panti Jompo

Griya Lansia (pagi) dan panti asuhan Lembaga

Kesejahteraan Sosial

Anak (LKSA) Fatayat

NU Lumajang dilanjutkan bagi bagi takjil, Kamis (14/4). Semua dilakukan bertepatan dengan

ulang tahun yang ke38 RS Wijaya Kusuma melakukan beberapa kegiatan sosial. Di mana pagi hari menyambangi Panti Werdha dan Panti Asuhan dan sore hari dilanjutkan dengan berbagi takjil di depan RS Wijaya Kusuma.

Sejak berdiri pada 1985, RS Wijaya Kusuma selalu berinovasi dan selalu memberikan pelayanan yang terbaik bagi pasiennya seperti yang dituturkan dr Koeswandono MKes.

Koeswandono, Direktur Utama RS Wijaya Kusuma menyampaikan, kegiatan diawali kunjungan ke Panti Werdha dan Panti Asuhan. Sore hari bagi-bagi takjil, kemudian secara intern melakukan penilaian penilaian atas kretivitas menghias di masing-masing ruangan namun secara spontan. “Saya baru terpikir sekarang karena saya melihat para karyawan sangat antusias menghias ruangan, katanya. Koeswandono menjelaskan, tema kali ini terus maju melayani, maju di sini berarti berkembang yang hebat pantang surut. Ini dibuktikan adanya layanan baru di sini CT Scan dan deteksi pendengaran pada bayi yang lahir secara prematur karena untuk bayi yang dilahirkan secara prematur biasanya terganggu pendengarannya.

Nantinya ada juga spesialis bedah syaraf ortopedi dan juga memiliki layanan yang spesifik yakni akupuntur yang disebutkan berkembang dan meningkatkan tadi. “Kita harus memberikan layanan yang terbaik pada masyarakat karena semua penilaian itu dari masyarakat,” pungkasnya. (gus/lis)

RAYA

Longsor di Gandusari, Satu Orang Tewas

Blitar, Memorandum Slamet, kakek berusia

70 tahun itu meninggal dunia setelah mengalami luka di bagian kepala setelah tertimpa tanah dan bebatuan longsor. Tebing setinggi 20 meter di Desa Semen, Kecamatan Gandusari, Kabupaten Blitar longsor. Tebing tersebut longsor dan menimpa sebuah rumah milik Slamet.

“Iya sang pemilik rumah meninggal dunia setelah tertimpa material longsor,” AKP Heru Susanto, Kapolsek Gandusari, Kamis (13/4).

Peristiwa itu terjadi saat

Slamet dan sang istri Suparmi sedang tidur di kamar rumahnya. Namun tiba-tiba saja tebing setinggi 20 meter yang ada di belakang rumahnya longsor. Mendengar suara gemuruh dari longsor, Suparmi langsung lari ke luar rumah. Sementara

Slamet yang mengalami sakit stroke tidak bisa lari. Akhirnya kakek berusia 70 tahun itu pun tertimbun material longsor hingga meninggal dunia.

“Jadi saat itu sang penghuni rumah sedang tidur kemudian tiba-tiba saja dari belakang rumah tebing setinggi 20 meter

longsor dan menimpa bagian rumah, sang ibu bisa melarikan diri karena bapak Slamet ini stroke jadi tidak bisa lari dan tetap di tempat tidur,” jelasnya.

Longsor terjadi setelah wilayah tersebut diguyur hujan deras selama lebih dari 10 jam. Kondisi tanah yang labil serta

tingginya intensitas hujan membuat tebing setinggi 20 meter yang ada di belakang rumah milik Slamet longsor.

“Memang hujan deras terjadi cukup lama sehingga tebing tinggi 20 meter itu longsor karena kondisinya yang labil,” tegasnya.

Korban sempat tertimbun longsor hampir dua jam. Setelah itu barulah warga sekitar dibantu anggota Polsek Gandusari dan TNI melakukan proses evakuasi.

Akhirnya jasad kakek 70 tahun itu bisa dievakuasi dengan kondisi yang sudah meninggal dunia. Pihak keluarga yang tidak menghendaki otopsi langsung memandikan dan mensalatkan jenazah Slamet.

“Ya tadi sempat tertimbun lebih dari satu jam lebih hampir 2 jam baru bisa kami evakuasi,” terangnya.

Saat ini tim dari BPBD Kabupaten Blitar dan anggota Polsek Gandusari serta warga sekitar sedang membersihkan puing bangunan longsor. Langkah ini dilakukan agar rumah korban segera bisa dibenahi dan bisa ditempati kembali oleh sang istri yang saat ini kondisinya selamat dan tengah mengalami trauma.

“Ini anggota dan BPBD masih di lokasi untuk melakukan pembersihan puing longsoran,” pungkasnya. (nus/zan/lis)

Dinkes Kota Blitar Deteksi Penyakit Tak Menular

Blitar, Memorandum Sebagai upaya mendukung indikator standar pelayanan minimal di bidang kesehatan, Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Blitar memberikan pelayanan kesehatan terhadap masyarakat usia produktif. Salah satunya dilaksanakan di salah satu perguruan tinggi di Jalan Mastrip.

Kabid Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular, Dinas Kesehatan Kota Blitar, Dissie Laksmonowati Arlini menjelaskan, pada kegiatan tersebut dilakukan deteksi dini penyakit tidak menular melalui screening. Meliputi wawancara riwayat penyakit, kondisi mental, tensi darah, pemeriksaan gula darah, kolesterol dan lain-lain. Kemudian

jika ditemukan adanya indikasi penyakit tidak menular, akan segera ditindak lanjuti dengan baik supaya tidak terjadi komplikasi. Dissie menambahkan dari 70 mahasiswa yang mengikuti pemeriksaan, ditemukan beberapa kasus. Diantaranya obesitas 5 orang, prediabet 1 orang, hiperkolesterol 13 orang, hipertensi 3 orang dan prehipertensi 4 orang.

“Yang Produktif dijaga tetap sehat dan jika ditemukan sakit, bisa ditangani dengan baik, tepat sehingga tidak terjadi komplikasi,” tutur Dissie, kemarin. Dissie menambahkan, kegiatan serupa nantinya juga akan dilaksanakan di salah satu Perguruan Tinggi di Jalan DR Soetomo Kota Blitar. (nus/zan/lis)

JEMBER-LUMAJANG

Lumajang, Memorandum SMPN 1 Sukodono di Jalan Gatot Subroto 2 Veteran, Karangsari, Sukodono, Lumajang melaksanakan beberapa kegiatan di bulan suci Ramadan.

Ditemui di ruangannya, Jumat (14/4), Kepala SMPN 1 Sukodono Edi Purwanto menyampaikan, banyak sekali kegiatan di bulan Ramadan mulai dari salat tarawih, tadarus, salat wajib 5 waktu, hingga kajian Ramadan.

“Untuk Ramadan kali ini ada ide kreatif untuk mengemas berbagai kegiatan tersebut dalam vlog, scrapbook, infografis, lagu (mp3/mp4), komik poster A3, mini mading dan dongeng/ cerpen,” bebernya.

Di antara sekian banyak

Jember, Memorandum Manajemen Hotel Dafam Fortuna Jember menggelar buka puasa bersama (bukber) warga sekitar di Jalan Karimata, Lingkungan Gumuk Kerang, Kelurahan/Kecamatan Sumbersari, Kamis (13/4). Ini dalam rangka menjalin silaturahmi dan mempererat tali persaudaraan.

Pada kesempatan tersebut

Helman Dedy Choandra, General Manager Hotel Dafam Fortuna Jember, menyatakan semoga keberadaan Hotel Dafam Fortuna Jember bermanfaat bagi masyarakat sekitar dan Kabupaten Jember.

Turut hadir dalam acara buka puasa bersama ini warga RT 003/ RW 13, RT 003, RT 005/RW 007 dan diikuti pemuka agama dan tokoh masyarakat, lingkungan Gumuk Kerang, Kelurahan/Ke-

konten tersebut, siswa hanya memilih salah satu yang disukai dan memungkinkan dikerjakan. Kegiatan tersebut dilakukan dari 17 Maret - 24 April dan dikumpulkan.

Edy menambahkan, kegiatan ini wajib dilaksanakan semua murid kelas 7 dan 8. Dalam satu hari dilaksanakan selama tiga jam yakni, jam pertama semua murid melaksanakan kegiatan salat dhuha lebih afdhol dilaksanakan sendiri-sendiri karena tidak ada aturan untuk berjemaah.

“Untuk kepentingan pembelajaran dan pembiasaan bagi murid maka dilaksanakan bersama-sama tetapi niatnya tetap sendiri-sendiri (munfarid),” ungkapnya.

camatan Sumbersari. “Kegiatan ini digelar dalam rangka menjalin silaturahmi dan mempererat tali persaudaraan. Kita ingin berbagi kebahagiaan bersama warga sekitar hotel dan menambah kas RT satu jutaan,” kata Helman Dedy Choandra. Kegiatan ini, lanjut Dedy, juga sebagai ungkapan rasa sukur pada apa yang telah diperoleh selama ini. Pihaknya berharap semoga hikmat Ramadan ini dapat menjadikan manusia yang penuh iman, jujur dan semakin produktif dalam bekerja serta penuh rasa syukur.

“Kami sampaikan permintaan maaf jika banyak kekurangan baik dari segi tempat, makanan, servis atau lain sebagainya. Semoga kegiatan ini membawa kebahagiaan bagi kita semua,” pungkasnya.

Jam kedua

baca tulis Alquran yang dibagi

Fanis Al Amin, Chef Hotel Dafam Fortuna Jember menerangkan, menu yang disajikan adalah menu tradisional menggandeng UMKM warga sekitar dan menu Chainz.

“Mulai nasi goreng seafood, mie hokyan, sedangkan menu tradisional suwir tuna, sambal kemangi, sate ayam dan bakso serta bistik daging. Untuk penyegar menghilangkan haus disediakan cendol dan es kopyor,” tegas Fanis. Sementara Hutomo (80) dan Sumarno (75) warga RT 003/RW 007, lingkungan Krajan barat, Kelurahan/Kecamatan Sumbersari, mengatakan, ia setiap tahun selalu diundang oleh pihak pengelola manajemen hotel Dafam Fortuna Jember. “Berbuka puasa bersama warga di hotel Dafam Fortuna

7 kelompok yang terdiri dari

4 kelompok laki-laki dan 2

kelompok perempuan dan 1 kelompok khotmil Quran bagi yang sudah lancar.

Jam ketiga penyampaian materi keislaman terutama terkait Akhlaqul Karimah. Diakhir pondok Ramadhan dilaksanakan pembagian zakat fitrah. Zakat fitrah ini di tampung dari semua murid yang berkenan dan tidak ada paksaan.

“Zakat fitrah yang terkumpul kemudian dibagikan kepada yang berhak menerima, terutama murid yang tidak mampu tukang becak dan fakir miskin yang ada di sekitaran SMP Negeri 1 Sukodono Lumajang, lembaga sosial anak yatim piatu,” pungkas Edi. (gus/lis)

Jember setiap tahun digelar, bahkan dengan menu masakan beraneka macam olahan tradisional dan modern. Yang diikuti oleh semua warga sekitar sebagai wujud merawat silahturahmi,” tutur Hutamo yang diamini oleh Sumarno.

Hutomo menambahkan, sejak mulai berdiri dengan nama Meotel hingga sekarang menjadi Hotel Dafam Fortuna pihak manajemen sangat kooperatif dengan warga, setiap kegiatan 17 Agustusan pasti menyumbang. (edy/lis)

SABTU LEGI , 15 APRIL 2023 HALAMAN 14 memorandum.co.id memorandumredaksi@gmail.com memorandum MemorandumTV & Memorandum Online memorandum memorandumonline & memorandumredaksi KEPALA BIRO: M YUNUS WARTAWAN: Fauzan Setyo Adi Nugroho, moch Arifin ALAMAT: Jalan Suryat no.5 Lingkungan Ngrebo, Kelurahan Gedog, Kecamatan Sananwetan, Kota blitar. NO. HP: 081231800884
BLITAR
KEPALA BIRO: EDY WINARKO WARTAWAN: Agus sucipto (Lumajang). PEMASARAN atau IKLAN: Ahmad Sidik. ALAMAT: dr Sutomo V/110, Kepatihan, Kaliwates, Jember. NO. HP: 085335103739
Kepala Desa Bacem Slamet (kanan) meninjau pembangunan pagar lumbung. Polisi bersama warga membersihkan timbunan tanah longsor di Gandusari. Dinas Kesehatan Kota Blitar memberikan pelayanan kesehatan terhadap warga masyarakat usia produktif. pembelajaran
SMPN 1 Sukodono Kumpulkan Zakat untuk Duafa dan Yatim Piatu
Suasana kegiatan pondok Ramadan di SMPN 01 Sukodono.
Dirut Rumah Sakit Wijaya Kusuma Lumajang dr Koeswandono MKes.
Para warga sekitar hotel menikmati menu tradisional dan masakan Chainz. Hotel Dafam Fortuna Jember Ajak Bukber Warga dan Karyawan FOTO: MEMORANDUM/NUS FOTO: MEMORANDUM/ZAN FOTO: MEMORANDUM/ZAN FOTO: MEMORANDUM/GUS FOTO: MEMORANDUM/EDY

Sistem Perbankan Macet, Jemaah Haji Lunas Tunda Bingung

Pasuruan, Memorandum

Jemaah Haji lunas tunda asal Kabupaten Pasuruan merasa bingung. Niat mengurus administrasi di perbankan sebagai syarat untuk pelunasan ternyata selama tiga hari ini mengalami kemacetan.

“Sampai sekarang kami belum bisa mengurusi administrasi BPIH. Ndak tahu kok macet. Kami sudah lapor ke Kemenag,” ujar Huda, salah satu calon jemaah haji saat melaporkan persoalan ini ke Kasi Haji Kabupaten Pasuruan, Agus Suheri. Agus mengaku berkomunikasi dengan pegawai kemenag di daerah lain. Hal itu juga mereka rasakan. “Mungkin sistem perbankan yang ndak bisa dibuka itu menyeluruh sampai pusat. Barangkali virtual account

nya belum dibuat atau apa. Ini juga merugikan jamaah,” tegas Agus. Sejak Keppres ditandatangani Presiden Joko Widodo bernomor 07/2023 pada Kamis (6/4) lalu, maka Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji 144h/2023 sudah mulai berlaku. Keppres ini kemudian diperjelas dengan Peraturan Menteri Agama dan dibreakdown ke Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umroh. Dari situ dijelaskan, pelunasan BPIH dimulai pada 11 April sampai 5 Mei 2023. Untuk Kabupaten Pasuruan sendiri, lanjut Agus, sampai hari ke-3 kemarin sudah ada sebanyak 127 jemaah yang sudah lunas. Seperti diketahui, biaya

Mungkin sistem perbankan yang ndak bisa dibuka itu menyeluruh sampai pusat. Barangkali virtual account nya belum dibuat atau apa. Ini juga merugikan jamaah.

Agus Suheri Kasi Haji Kabupaten Pasuruan

55.928.458. Jumlah ini paling mahal dibanding embarkasi lainnya yang ditetapkan pemerintah. Artinya, besaran Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPIH) tahun ini mengalami kenaikan dari tahun sebelumnya.

“Untuk jemaah reguler pelunasannya sebesar Rp 55,9 juta sekian. Kalau dihitung dengan dana awal setoran, maka tambahan biayanya sebesar Rp 30,1 juta sekian,” tegas Agus.

menjalankan ibadah haji di Mekah.

Kapolres Minta Saling Hormati saat Idulfitri

Pasuruan, Memorandum

Kapolres Pasuruan AKBP Bayu

Pratama Gubunagi tak henti-hentinya

memberikan imbauan. Kali ini, imbauan kamtibmas dilakukan pada jemaah salat Jumat di Masjid Assalam, Gempol. Kapolres berpesan kepada seluruh jamaah untuk saling menjaga dan saling tenggang rasa. Termasuk rasa saling menghormati harus dijunjung tinggi.

Hal ini agar situasi aman dapat tercipta.

“Kami berharap tetap berhati-hati saat melaksanakan mudik pulang kampung

ketika Hari Raya Idulfitri,” ujar kapolres kepada seluruh Jamaah Jumat, (14/4).

Imbauan kamtibmas tersebut diberikan dengan tujuan untuk lebih memberikan pemahaman kepada umat muslim yang ada di wilayah Kecamatan Gempol dan sekitarnya. Terutama perlunya menjaga situasi Kamtibmas yang ada. Apalagi di bulan suci ramadan ini rawan terjadi tindak kriminal.

“Kami dari pihak Polres Pasuruan ingin memberikan pemahaman kepada masyarakat untuk tetap menjaga situasi kamtibmas yang ada. Apalagi kita sedang menghadapi bulan suci ramadan dan sebentar lagi sudah memasuki hari Raya Idulfitri 1444 H.” ucap Kapolres.

Salat Jumat kemarin bisa jadi menjadi Jumatan terakhir di bulan suci ramadan bagi umat muslim. Namun, hal ini masih menunggu petunjuk dari pemerintah. Kendati demikian, momen

jumatan ini dimanfaatkan Kapolres agar pesan Kamtibmas kepada masyarakat bisa tersampaikan dengan baik.

Yang lebih penting lagi, AKBP Bayu meminta masyarakat Gempol dan sekitarnya tidak melakukan kegiatan balap liar. Mengawasi anak-anaknya agar tidak terlibat tindakan kriminal, penyalahgunaan Narkoba, jual beli petasan atau mercon, dan kegiatan lainnya yang bisa menganggu Sitkamtibmas di wilayahnya.

“Perlu bapak sekalian ingat, Polisi tidak bisa bekerja sendirian. Maka dari itu, kami dari pihak Kepolisian butuh kerjasama dan peran serta masyarakat dalam membantu menciptakan Kamtibmas yang kondusif demi kenyamanan dan

keamanan kita bersama,” imbuhnya. Sebelum meninggalkan Masjid, Kapolres menyempatkan diri untuk permintaan foto bersama tokoh agama dan pengurus Takmir Masjid. Selain itu juga memberikan bantuan sarana kontak yang berupa beberapa paket bingkisan lebaran kepada anggota Marbot Masjid Assalam sebagai berkah tali asih di bulan suci ramadan.

Salah satu pengurus takmir masjid, H Kholiq mengucapkan terima kasih atas kehadiran Kapolres dan PJU serta Kapolsek yang menyempatkan diri bisa hadir untuk memberikan bimbingan penyuluhan Kamtibmas kepada para jamaah masjid dan masyarakat sekitar. (mh/day)

Tersengat Aliran Grounding Pekerja Pemasang Jaringan Pingsan Tersangkut Kabel

Pasuruan, Memorandum Pekerja pemasangan kabel untuk jaringan internet, Ahmad Suharjo (27), warga Desa Kadipaten Kecamatan Tapen, Kabupaten Bondowoso, pingsan dan tersangkut kabel jaringan. Diduga korban tersengat aliran grounding yang berfungsi sebagai penghantar arus listrik dari kabel

Ahmad Suharjo ditemukan memeluk kabel jaringan internet. Ia tergelantung diatas tangga terbuat dari bambu.

Ahmad Suharjo adalah pekerja yang memasang kabel jaringan internet iforte milik PT Citra Tel yang beralamat di Jatinegara Jakarta

Timur. Diketahui pekerja berjumlah tujuh orang mulai

memasang jaringan kabel sejak tanggal 9 Maret 2023.

Kapolsek Purwodadi AKP Pujiono mengatakan, korban diduga tersengat aliran listrik. Posisinya tubuhnya tersangkut di atas kabel jaringan internet.

“Pekerja yang menjadi korban memasang jaringan

internet untuk jalur Gerbo-Purwodadi,” terang AKP Pujiono. Lanjut AKP Pujiono, kini korban dievakuasi ke Puskesmas Purwodadi untuk mendapatkan perawatan.

Mengingat korban hanya mengalami pingsan dan tidak menimbulkan korban

jiwa. “Kita evakuasi ke Puskesmas,” kata kapolsek. Diperoleh informasi pemasangan jaringan internet di wilayah Purwodadi dilakukan sejak Kamis (13/4) sekitar pukul 09.00. Kabel jaringan internet dipasang mulai dari Desa Gerbo posisi sudah sampai di Desa Purwodadi. Seperti biasanya korban naik untuk menyangkutkan kabel jaringan ke penyangga yang ada di salah satu tiang telepon. Sekitar pukul 09.30 pekerja lainnya melihat korban sudah lemas di atas tangga. Pekerja lainnya, gerak cepat menolong korban. Kejadian itu dilaporkan ke pihak kepolisian. “Sudah terlihat lemas,” terang teman korban. (kd/mh/day)

STNK. SPD MOTOR HONDA

haji reguler untuk embarkasi Surabaya dan embarkasi lainnya sudah ditetapkan pemerintah. Untuk embarkasi Surabaya biaya yang ditetapkan sebesar Rp

Sementara untuk jemaah lunas tunda tahun 2020 menurut peraturan Dirjen, lanjut Agus, tidak usah menambah biaya pelunasan. Pihak jemaah lunas tunda cukup mengkonfirmasi pihak perbankan sebagai jemaah lunas tunda. Dan

tanda terima dari bank itu sebagai bukti untuk diserahkan ke Kemenag. Mengutip laman Kemenag, besaran BPIH yang telah ditetapkan pemerintah terdiri dari dua komponen yaitu Bipih dan penggunaan nilai manfaat per jemaah. Adapun persentasenya, Bipih 55,3% dan penggunaan nilai manfaat per jemaah 44,7%. Agus memberikan data, untuk CJH tahun 2023 di Kabupaten Pasuruan ini sebanyak 1.340 jemaah. Dari jumlah itu terdiri dari, jemaah lunas tunda 2020 sebanyak 478 jemaah. Lalu, jemaah lunas 2022 sebanyak 61 jemaah. Prioritas lansia sebanyak 50 orang. Dan jemaah sesuai nomor urut porsi sebanyak 751 jemaah. (mh/day)

KEPALA BIRO: Muhammad Hidayat. WARTAWAN: Hari Mujianto. PEMASARAN/IKLAN: Roni - Maskur. ALAMAT: Desa Beji RT 02 RW 03 Kec. Beji Kabupaten Pasuruan. TELP: 08123511217. SABTU LEGI, 15 APRIL 2023 PASURUAN RAYA HALAMAN 15 memorandum.co.id memorandumredaksi@gmail.com memorandum MemorandumTV & Memorandum Online memorandum memorandumonline & memorandumredaksi IKLAN PAS KEHILANGAN KEHILANGAN KEHILANGAN HILANG STNK,SPD MOTOR YAMAHA TAHUN 2022 WARNA HIJAU. NOPOL: L-2353-ABJ. AN/ MOHAMMAD SHOFIYUDDIN . DA/ PRADAH KALIKENDAL RT/RW 07/01 DUKUH PAKIS SBY. HILANG STNK. SPD MOTOR YAMAHA TAHUN 2012 WARNA HITAM. NOPOL: B-6947-EXY. AN/ MAY MELAWATI . DA/ KP. SIDAMUKTI RT/RW 02 /22 SUKAMAJU SUKMA JAYA. Hilang stnk spd motor honda vario L4511EU A/N: Tanti yusefa D/A: Bogen 1/11-I HILANG STNK. SPD MOTOR HONDA VARIO TAHUN 2021 WARNA HITAM. NOPOL: L-6452LM. AN/ IRVIANI MARIA. DA/ JL SIWALANKERTO NO 12 RT/RW 2/1 WONOCOLO SBY. KEHILANGAN HILANG STNKB NOPOL P 6538 JJ NK. 7011 NS. 8988 AN. ARCEL AVANTIKA D/A DSN. KRAJAN SUMBERJAMBE JEMBER“ HILANG STNK NOPOL P 6415 IG NK. 3223 NS. 3125 AN. ROHEMAH D/A DSN. PANDIAN MAYANG JEMBER Hilang : STNK Kendaraan : Sepeda Motor Honda Tahun : 2019 No Pol : L 2831 IB Nama : Andreas Sirvasius Pietersz Alamat : Manukan Tirto V 22H Nomor 12 Surabaya HILANG STNK. SPD MOTOR HONDA SUPRA X TAHUN 2010 WARNA PUTIH HIJAU. NOPOL: L-3539-YJ, AN/ GUNAWAN ABDUL MAJID.DA/PERUM TENGGER KANDANGAN 21/6 KANDANGAN BENOWO SBY. KEHILANGAN HILANG STNK. SPD MOTOR HONDA VARIO TAHUN 2021 WARNA HITAM . NOPOL: L-4088-AAB. AN/ RYAN PRADANA WICAKSONO. DA/ NGAGEL MULYO 5/12 SBY. HILANG STNK. SPD MOTOR HONDA TAHUN 1985 WARNA HITAM. NOPOL: W-5612-L. AN/ SODIKIN . DA/ WONOKASIHAN WONOAYU SDA. HILANG STNK. SPD MOTOR SUZUKI TAHUN 2016 WARNA HITAM. NOPOL: L-3677-ZV. AN/ WIDIYA ARIANI. DA/ CANDI LONTAR WETAN 44-N NO 4 SBY. HILANG STNK. SPD MOTOR HONDA BEAT TAHUN 2017 WARNA HITAM. NOPOL: L-5110-GX. AN/ J.E AGUS SETIAWAN . DA/ JL MENANGGAL KELAPA GADING I/7 SBY. Sedia Pijat - Lulur - Mandi Uap Jl. Petemon Timur 27 Surabaya 031-5465 030 | 0822 2833 3180 | 0811 3236 204 RUMAH PIJAT Untuk Keluarga PRIA & WANITA 27 VIAGRA - CIALIS • Hammer of Thor • Titan Gel / Levitra • Lintah Oil Papua • Procomil Spray • Vacum Penis No. Hp./WA: 081332906646 SIN-YE HARMONIS • Big Penis/Vimax • Kondom Silikon • Vibrator/Vagina • Maximum/Maxman • Perangsang DLL Jln. Pandegiling No. 332 SBY (depan SD Khadijah) KEUNTUNGAN: MAJIKAN MUSLIM TIDAK PERLU BISA BAHASA INGGRIS GAJI 6-7 JUTA RUPIAH MENDAPAT UANG SAKU SEBESAR 5 JUTA RUPIAH LOWONGAN KERJA KE SINGAPURA GRATIS TANPA BIAYA! PROSES CEPAT 1 BULAN TERBANG! HUBUNGI PT AHWA JL. PESANTREN BABAKAN, RT 009 RW 001 DESA NGENEP - KARANG PLOSO - MALANG Hubungi: • Pak Hesky: 0812-6827-7120 • Pak Abdi: 0812-1487-8888 Pengurus Lpngan/kpl security perusahaan expdisi. Max50thn. Domisili sby/sda. Hub: 081330994567. LOWONGAN KEHILANGAN DIJUAL Tanah luas 1959. m2. Sertifikat a/ n sendiri. Jl Trawas Raya. harga 600 jt hub 082343100735 HILANG
TAHUN
WARNA HITAM. NOPOL: L-3295-ABE. AN/ SRIE SETYANING WIDYASTUTISRIYO. DA/JAGIR SIDOMUKTI 6/38 006/003 WONOKROMO SBY. HILANG STNK. SPD MOTOR HONDA TAHUN 2016 WARNA HITAM. NOPOL: L-4657-MD. AN/ MOCH CHASUN .DA/MASTRIP GG RAJAWALI 1/19-A RT/RW 03/02 KARANGPILANG SURABAYA. Hilang stnk mobil mitsubishi L300 L1032XD A/N: GKA Gloria galaxi D/A: W Permai brt III/FP 12-14 HILANG STNK. SPD MOTOR HONDA TAHUN 2021 WARNA COKLAT. NOPOL: L-4472-WR. AN/ POERWODIANTO . DA/ MANUKAN LOR 6-E NO 05 BANJARSUGIHAN TANDES SBY. STNK. AG. 4540. DN. AN. SUYONO. MARTODIHARJO. DS. KETAWANG. KEC. PURWOASRI. KEDIRI. BPKB L1546 on Susuki THN 2017 Simon nathanaeL Medokan baru 4/34 SBY Noka ma3nfg8149174 nosin k12mn4312533 Hilang bpkb inova W1237 sw an Machin jl yos sudarso 70B RT9 Rw3 medaeng sda H082244681076 Hilang stnk spd motor honda L2311VM A/N:Achmad rifa’i D/A: Nginden 4/26 HILANG STNK TOYOTA ALL NEW RUSH PUTIH W 1904 QW KARDONO 087885964795 HILANG STNK HONDA BEAT W 3072 NAZ IMAM SYAFII 08179787612 PIJAT KEBUGARAN
2012
Jemaah
FOTO: MEMORANDUM/IST
Kondisi korban Ahmad Suharjo mendapat pertolongan. Kapolres AKBP Bayu Pratama saat berada di Masjid Assalam Gempol. FOTO: MEMORANDUM/MH FOTO: MEMORANDUM/KD

Pray Hard, Work Hard

ALGORITMA sukses itu memang kadang agak rumit, perjalanannya seperti “roller coaster” yang naik turun belok kanan kiri atas bawah dengan tajam dan cepat, bahkan tidak jarang benturan dan hentakan menguras adrenaline.

Di balik kisah sukses seseorang selalu saja ada cerita ketangguhan dalam kepemimpinan dan kecakapan dalam kepribadian yang menyebabkan seseorang sampai pada puncaknya. Di balik kisah sukses seseorang juga selalu terkuak rahasia mentalitas yang membaja dan spiritualitas yang tinggi terhadap keyakinan takdir Allah SWT.

Di balik kisah sukses seseorang pasti ada kemauan yang kuat untuk terus meningkatkan kapabilitas,

terus belajar tanpa henti, meluaskan jaringan, terus menambahkan sumber daya kunci dalam bisnis dan kehidupannya.

Di balik kisah sukses seseorang pasti ada sikap dan perilaku yang menyukai tantangan, selalu punya cara untuk menaklukan rintangan, bekerja dengan keras, suka dengan masukan-masukan dan terus belajar dari kesuksesan orang lain.

Di balik kisah sukses seseorang juga selalu ada sikap mental berani dalam mengambil resiko, kejelian dalam membaca peluang dan produktifitas kerja yang tinggi.

Keteladanan akan hal itu kita dapatkan secara sempurna dari Rasulullah SAW dalam sepanjang kehidupannya. Sejak beliau kecil,

remaja, dewasa hingga menjalankan mandat ke-Nabi-an selama 23 tahun. Beliau adalah representasi dari seluruh sikap berkualitas baik dalam konteks pribadinya sebagai seorang hamba, juga peran beliau sebagai seorang Rasul. Bahwa ikhtiar maksimal yang beliau lakukan dalam meraih kemulyaan hidup dan gairah beliau dalam menjaga kualitas hubungan dengan Allah SWT adalah wujud dari keterpaduan bagi kita semua dalam menjalani hidup.

“Pray Hard, Work Hard”, merupakan satu paket keyakinan, pemahaman dan tindakan yang akan mengantarkan seseorang untuk sampai pada level terbaiknya, yang akan membuat seseorang memiliki kekuatan keyakinan

akan ikhtiarnya, yang akan menjadikan seseorang terus bertanding dalam gelanggang kehidupan, dan yang akan menjadikan seseorang tetap semangat, bergairah dan tekun sampai dia menggapai kesuksesannya, sebagaimana yang diteladankan oleh Nabi terkasih Rasulullah SAW. (*/lis)

Perumda Tugu Tirta Kebut Pembangunan SPAM Baru

Perumda Tugu Tirta saat ini sedang menyiapkan reservoir di sejumlah titik. Salah satunya, di Jalan Bulutangkis, Kelurahan Tasikmadu dengan debit inlet 25 lps. Dengan kapasitas water tank 1.000 m3, dari reservoir ini diproyeksikan bisa mencakup layanan 2.500 sambungan rumah (SR).

Dengan begitu diharapkan dapat mengurangi beban Water Tank Dawuhan dan layanan Wendit 2 (wilayah Griya Damai Sejahtera, Graha Kencana dan sekitarnya).

“Dengan jumlah pelanggan saat ini mencapai lebih dari 175.000 SR, maka iddle capacity harus mencukupi. Berjalannya WTP dan SPAM baru merupakan strategi back up,

tanpa harus lepas dari air sumber yang selama ini sudah kami kelola,” ujar Direktur Utama Perumda Tugu

Tirta M Nor Muhlas, di Kantor Pusat Tugu Tirta, Jumat (14/4).

Dikatakan, pihaknya akan mengoptimalkan beberapa sumber air yang ada untuk menopang kebutuhan pasokan. “Meski sudah menjalin kerja sama WTP dengan Perum Jasa Tirta 1, kami memastikan tetap memanfaatkan layanan yang sudah ada dari sumber-sumber mata air dan reservoir yang tersebar, sehingga ketersediaan suplai aman dan layanan optimal,” jelasnya. Adapun titik lain, di antaranya ada di Merjosari, Pisangcandi hingga Kebonsari. Dengan memanfaatkan

Disdikbud

Malang, Memorandum Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kota Malang menggelar Pengajian dan Santunan Anak Yatim di Masjid Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Malang, Jumat (14/4).

Pengajian dan santunan, sebagai salah satu sarana siraman rohani mengisi bulan Ramadan. Diikuti para guru serta para siswa di Kota Malang.

“Ini kegiatan rutin ya, saya selalu diundang untuk ceramah. Membangun kebutuhan jasmani dan rohani. Apalagi para pendidik, lewat sentuhan rokhani,” terang Wali Kota Malang Sutiaji usai memberikan ceramah.

Pemkot Malang Raih PPD Terbaik II Se-Jatim

Malang, Memorandum

Inovasi Pemkot Malang dalam hal perencanaan kembali diapresiasi Pemprov Jawa Timur. Di 2023 ini

Pemkot Malang kembali mengulang prestasi tahun lalu, mendapatkan

Penghargaan Perencanaan Pembangunan Daerah (PPD) terbaik. Yang menggembirakan, pada 2023 ini

Pemkot Malang mendapat peringkat kedua. Tahun lalu menempati tempat ketiga.

Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa menyerahkan penghargaan ini bersamaan dengan pelaksanaan

Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) RKPD Provinsi Jatim 2024, di Hotel Shangri-La Surabaya, Kamis (13/4).

Penghargaan diberikan pada tiga kota dan tiga kabupaten terbaik se-Jawa Timur. Kategori kota terbaik pertama diraih Kota Pasuruan, kemudian Kota Malang dan Kota Kediri. Sedangkan, kategori Kabupaten, terbaik pertama Kabupaten Lamongan disusul Kabupaten Situbondo, dan Kabupaten Trenggalek. Sebagai informasi, perencanaan

pembangunan daerah merupakan suatu proses penyusunan tahapan-tahapan kegiatan yang melibatkan berbagai unsur pemangku kepentingan guna mengoptimalisasi pemanfaatan dan pengalokasian sumber daya dalam rangka meningkatkan kesejahteraan masyarakat dalam suatu lingkungan wilayah atau daerah. Kota Malang, pada 2023 ini mengusung tema aktivasi Malang Heritage melalui Kayutangan Heritage yang dipresentasikan oleh Wali Kota Malang Drs H Sutiaji di Bappeda Provinsi Jatim, beberapa waktu lalu. Presentasi ini merupakan tahapan penilaian didalam PPD ini. Hasilnya, cukup memuaskan. Dalam paparannya, Wali Kota Sutiaji mempresentasikan konsep, tahapan dan penyusunan RKPD, sampai pada inovasi kawasan Kayutangan secara detail yang mampu memenuhi kualifikasi penilaian. Utamanya, terkait output dan outcome yang dihasilkan dari perubahan kawasan Kayutangan menjadi kawasan Heritage. Pencapaian ini tentu sejalan dengan gambaran Kayutangan saat ini.

Sejak dipermak menjadi kawasan heritage, kawasan ini menjadi destinasi wisata favorit yang banyak menarik perhatian wisatawan, sekaligus menjadi ikon branding Kota Malang sebagai kota wisata heritage.

Usai acara, Wali Kota Sutiaji menyampaikan raihan kota terbaik kedua di penilaian PPD tahun ini menjadi bukti bahwa kawasan Kayutangan sebagai kawasan wisata heritage berada pada arah pembangunan yang benar, sehingga dapat diterima dan diakui hasilnya.

Konsep yang dikembangkan di Kayutangan sesuai dengan tujuan yang diharapkan dari PPD, khususnya tentang dampak yang dihasilkan dari pembangunan sehingga memberikan stimulus yang luar biasa bagi wilayah tersebut.

“Alhamdulillah, sekali lagi prestasi PPD yang kita raih ini benar-benar sesuai dengan fakta yang ada. Pembangunan di Kayutangan diharapkan mendongkrak pariwisata di Kota Malang, dan arah pembangunan ini sudah tepat, buktinya bisa dilihat sendiri Kayutangan sekarang,” ujar Sutiaji.

Terkait konteks inklusif dan berkelanjutan, menurutnya kedepan penataan kawasan Kayutangan dan sekitarnya akan terus dilakukan. Dirinya yakin, dengan mengadopsi konsep inklusif dan berkelanjutan, akan semakin menguatkan Kayutangan menjadi ikon heritage di Kota Malang.

“Penataan suatu wilayah tidak bisa parsial, nggak bisa setengah-setengah, harus inklusif dan berkelanjutan, Hasilnya sudah baik, tapi perlu ditingkatkan lagi. Ke depan kita maksimalkan lagi, ada beberapa rencana pembangunan yang disiapkan untuk mendukung dan menguatkan potensi Kota Malang sebagai kota heritage,” urainya.

Kepala Bappeda Kota Malang Dwi Rahayu mengatakan keberhasilan Kota Malang ini berkat kerjasama berbagai pihak. “Pemilihan tema mengusung aktivasi Malang Heritage memang didasarkan pada perkembangan kawasan Kayutangan yang terukur keberhasilannya,” ujarnya.

Dikatakan, keberlanjutan penataan kawasan kayutangan dan sekitarnya perlu

Sementara itu, Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Malang, Suwarjana menjelaskan, pengajian dan santunan menjadi rutinitas digelar seminggu sekali.

“Selain sarana silaturahmi, momen ini juga untuk memberikan siraman rohani. Kepada para guru agar dalam menjalankan tugasnya semakin lebih baik lagi,” terangnya, Jumat (14/4).

Dengan siraman rohani, kata dia, tentu dapat menambah pengetahuan tentang keagamaan. Nantinya dapat diimplementasikan dalam tugas dan pembinaan kepada para siswa.

“Yang hari ini, dari unsur semua

Sumber Air Clumprit, Water Tank Merjosari berkapasitas 1.000 m3 dengan debit inlet 100 lps. Diproyeksikan dari Reservoir Merjosari dapat meng-cover kurang lebih 10.000 SR di wilayah Merjosari hingga DMA Raya Langsep, Mertojoyo dan sekitarnya. “Memang harapannya, apabila air baku sudah stabil, maka kami bisa menyediakan layanan untuk lebih banyak SR,” terang Muhlas. Sedangkan untuk meng- cover pelayanan wilayah Kebonagung, Kepuh, Sukun dan sekitarnya, akan disiapkan Reservoir Kebonsari berkapasitas 1.000 m3. Jumlah rencana pelayananannya mencapai 2.500 SR. Muhlas berharap seluruh proses pembangunan dan persiapan SPAM baru bisa tuntas tepat waktu, karena sejauh ini pengerjaannya juga on track alias sesuai jalur sebagaimana mestinya. (*/ari/lis)

kepala sekolah TK hingga SMP negeri dan swasta, bergiliran. Minggu ini, juga ada guru P3K, para operator. Minggu kemarin juga demikian. Sehingga bisa menyentuh semuanya. Mereka kemudian bisa mewakili dan mengimbaskan kepada yang lainnya,” lanjutnya. Terkait santunan, kata Suwarjana, diperuntukkan bagi 100 anak yatim. Jenjang TK 20 anak, jenjang SD 30 anak, SMP 40 anak dan 10 anak perwakilan panti asuhan. “Santunan ini, murni dari teman-teman sekalian yang rela menyisihkan sebagian rezeki mereka untuk para anak yatim,” pungkasnya. (edr/lis)

SABTU LEGI, 15 APRIL 2023 AREMA memorandum.co.id memorandumredaksi@gmail.com memorandum MemorandumTV & Memorandum Online memorandum memorandumonline & memorandumredaksi
KEPALA BIRO: M Ariful Huda. WARTAWAN: Edi Riawan, Mistiani, Ahmad Tauhid. PEMASARAN: Arif Suherman. TELP: 081334176539.
HALAMAN 16
drh Puguh Wiji Pamungkas MM Presiden Nusantara Gilang Gemilang Founder RSU Wajak Husada
Kedepan beberapa rencana
disiapkan, yaitu pengembangan lanjutan meliputi koridor stasiun, Balaikota, Kahuripan, Pecinan dan Kauman. Selain itu juga melakukan Kayutangan metaverse bekerjasama dengan akademisi, creative destination, cross selling serta perlindungan kawasan cagar budaya. (adv/hms/ari/lis)
dilakukan.
yang
Wali Kota Malang Drs H Sutiaji menerima penghargaan PPD se-Jatim.
Dirut Perumda Tugu Tirta Kota Malang M Nor Muhlas bersama Direktur Teknik Ari Mukti meninjau pengerjaan di lapangan. Malang, Memorandum Perumda Air Minum Tugu Tirta Kota Malang berupaya menjaga stabilitas layanan. Kini sedang mempercepat pembangunan Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) baru di 2023.
Pelaksanaan
dan
Kota Malang Maknai Ramadan dengan Pengajian dan Santunan
pengajian
santunan di Disdikbud Kota Malang.
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.