Warta KUM
NEW
Bekerja Demi Keadilan
Edisi 76 : 07 - 21 Agustus 2017
DITERBITKAN OLEH : PT. MEDIA NEW WARTAKUM Kantor Redaksi / Sirkulasi Jl. DR Ir. Soekarno, 193-C Surabaya
Telp. 031-381 5589 Hotline. 085 101 651 444 085 607 552 252 Email : skuwartakum@gmail.com Website : www.mitrapubliknews.com
Harga Eceran Rp. 7.500,-
Ketua Fraksi Nasdem Dilaporkan Gerindra - PAN ke Bareskrim Polri
Bersambung Hal. 11 Selengkapnya Baca Hal. 10
Gubernur Jatim Desak Segera Impor Garam
Gubernur saat acara Hargarnas di Ponorogo
Ponorogo, WK - Telah diketahui publik, produser garam terbesar Indonesia berada di Sampang, Jatim. Namun, kelangkaan garam tetap merata di seluruh kabupaten/ kota di Jatim.
Bersambung Hal. 11
Kapolda Metro Temui Ketua MUI Ma’ruf Amin
Jakarta, WK - Kapolda Metro Jaya Irjen Idham Azis menemui Ketua
Bersambung Hal. 11
Rekonstruksi Rumah Radio Bung Tomo
DPRD Minta Pemkot Surabaya Transparan Rumah Radio Bung Tomo di Jalan Mawar 10-12 Surabaya yang menjadi saksi perjuangan melawan penjajah itu telah rata dengan tanah Surabaya, WK - Komisi C DPRD Kota Surabaya meminta Pemerintah Kota Surabaya terbuka soal hasil putusan pengadilan terhadap kasus
perobohan bangunan cagar budayaRumah Radio Bung Tomo.Sebab sampai saat ini
menurutnya Pemkot belum membuka hasil putusan di meja hijau terkait kasus
tersebut. “Ini sangat disayangkan. Padahal kasus rumah radio bung tomo ini sudah menjadi konsumsi publik. Masyarakat patut tahu bagaimana hasil putusannya dan bagaimana nasib rumah yang sudah dirobohkan,” ucap anggota Komisi C Vinsensius Awey. Ia menyebutkan pihak ketiga yang merobohkan
Bersambung Hal. 11
Mega Proyek Waduk Bendo, Gantung Nasib 89 KK
Ponorogo, WK - Warga terdampak pembangunan mega proyek Waduk Bendo rupanya sudah memuncak. Sebanyak 89 kk atau sekitar 300 jiwa mendesak Pemkab Ponorogo untuk segera
merelokasinya. Pasalnya jika tidak, rumah mereka satu satunya yang ditinggali akan hancur. Rumah bakal tenggelam. Dan tidak akan ada gantinya sama sekali.
Kondisi bangunan Kantor Kecamatan setelah roboh
“Kemarin sudah ada pertemuan. Namun tidak ada titik temu. Yang ada hanya janji-janji saja. Pemkab Ponorogo masih berkilah urusannya belum
Kapolres Batu menunjukkan foto koleksi salah satu hp gay
Batu, WK - Polres Kota Batu mengamankan 11 orang yang diduga pasangan gay. Belasan orang ini ditangkap saat berwisata di Tempat Pemandian Air Panas,
Bersambung Hal. 11
Suap Revisi Perda
Bersambung Hal. 11
Proyek Rp 2,1 Miliar Kantor Camat Roboh Dalam 30 Menit
Makasar, WK - Kantor Camat Soppeng Riaja yang terletak di Jalan KH Ambo Dalle, Kelurahan Mangkoso, Kabupaten Barru, Sulawesi Selatan tiba-tiba luluh lantak dengan tanah Warga setempat, di Mangkoso, membeberkan
Kaum Gay Berendam Air Panas Songgoriti Resahkan Wisatawan
bahwa kantor yang sedang dalam pengerjaan ini ambruk 30 menit berselang pengecoran lantai selesai, akhir pekan kemarin. Menurut H Tamrin, warga Mangkoso, peristiwa
Bersambung Hal. 10
Politikus PKB DPRD Jatim Ditahanan KPK
Jakarta, WK - Anggota DPRD Jawa Timur Fraksi PKB M Kabil Mubarok resmi dijadikan tersangka
Bersambung Hal. 11