Epaper Edisi 11 Maret 2022 | RADAR BOGOR DIGITA

Page 1

JUMAT 11 MARET 2022 8 SYABAN 1443 H HARGA RP4.000 BERLANGGANAN RP90.000 TERBIT 12 HALAMAN

DISKUSI: Jurnalis senior Hazairin Sitepu saat berbincang dengan Duta Besar Rusia untuk Indonesia Lyudmila Georgievna Vorobieva (tengah) dan Sekretaris III Kedutaan Besar Rusia Denis Tetyushin di Kantor Kedubes Rusia, Jakarta, Kamis (10/3).

WAWANCARA EKSKLUSIF RADAR BOGOR DENGAN KEDUTAAN BESAR RUSIA (BAGIAN-1)

Ancaman Tiga Menit Rudal NATO dan Neo-Nazi Perang di Ukraina masih terus berkecamuk. Rusia dan Ukraina saling mengklaim paling mematikan dalam setiap serangan militernya. Apakah perang nuklir akan benar-benar terjadi? Bagaimana Sikap Rusia terhadap Pakta Pertahanan Atlantik Utara (NATO)? Lalu, kapan perang besar ini berakhir? Berikut wawancara wartawan senior Radar Bogor, Hazairin Sitepu (Bang HS) dengan Sekretaris III Kedutaan Besar Rusia di Jakarta, Denis Tetyushin (Mr Denis).

TUGAS BERAT: Bambang Susantono (kiri) dan Dhony Rahajoe setelah dilantik sebagai kepala-wakil kepala Otorita IKN di Istana Negara kemarin.

Bang HS: Mr Denis, saya ingin tahu terlebih dahulu apa pengertian sesungguhnya dari kata “Ura” yang saat ini begitu popular, termasuk di Indonesia. Mr. Denis: Kata “Ura” ini sebenarnya semacam semangat yang digunakan di kalangan militer Rusia. Bang HS: Kata Ura ini dipopulerkan ketika perang di Ukraina ini? Mr. Denis: Di sini saya harus jelaskan bahwa di Rusia kami tidak menganggap ini sebagai perang. Tetapi sebagai operasi militer khusus di Ukraina. Ini sangat penting untuk dimengerti. Karena kami tidak melawan rakyat Ukraina. Tujuan operasi ini hanya untuk demiliterisasi dan denazifikasi wilayah Ukraina.

Ahli Infrastruktur-Transportasi Pimpin IKN Latar Belakang

Kepala Otorita IKN

ANCAMAN..Baca Hal 9

Q

Sumber: Dilansir dari berbagai sumber

Nama

Bambang Susantono Tempat dan Tanggal Lahir Jogjakarta, 4 November 1963

Pendidikan S1 Teknik Sipil ITB S2 Tata kota Universitas California Berkeley S3 Perencanaan Infrastruktur Universitas California Berkeley

Eks Pegawai KPK Layangkan Gugatan ke PTUN

JAKARTA–Perjuangan eks pegawai KPK yang menjadi korban tes wawasan kebangsaan (TWK) Firli Bahuri dkk berlanjut. Kemarin (10/3), 49 orang eks pegawai mengajukan gugatan di Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Jakarta.

EKS PEGAWAI...Baca Hal 10

Q

AHLI...Baca Hal 10

Q

Karir 2007-2010 Deputi Menko Perekonomian Bidang koordinasi Infrastruktur dan pembangunan Wilayah 2009-2014 Wakil Menteri Perhubungan 2014 Plt Menteri Perhubungan 2015-2022 Wakil Presiden Asian Development Bank (ADB)

Nusantara, Berkacalah kepada Pengalaman Batam SIDANG PERDANA: Mantan pegawai KPK yang tergabung dalam Indonesia Memanggil 57, Novel Baswedan bersama eks pegawai KPK lainnya usai menjalani sidang perdana gugatan di Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN), Jakarta, Kamis (10/3).

JAKARTA–Kepala dan Wakil Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) sudah dilantik kemarin (10/3). Setelah pelantikan, Presiden Joko Widodo langsung menyelenggarakan rapat terbatas (ratas).

KALAU ada wilayah yang bisa menjadi tempat ibu kota negara (IKN) baru berkaca terkait status otorita, itu adalah Batam. Sebab, kawasan di Kepulauan Riau tersebut dulu berstatus sama dan didesain khusus sebagai pesaing Singapura. Otorita merupakan pendelegasian wewenang dari pemerintah pusat yang dapat bertindak untuk dan atas nama pemerintah pusat.

NUSANTARA...Baca Hal 10

Q

Pancingan DMO oleh Dahlan Iskan

SAYA belum tahu, kemarin pagi: bahwa babi itu mati lagi. Awalnya ia mati karena diambil jantungnya: untuk dipasang di dada manusia –yang punya jantung rusak berat.

DOUBLE TRACK SIAP UJI COBA INDEKS

PANCINGAN...Baca Hal 10

Q

SUBUH 04.43

DZUHUR 12.07

ASHAR 15.11

MAGRIB 18.16

ISYA 19.20

Organisasi 2004-2010 Ketua Masyarakat Transportasi Indonesia Vice President East Asia Society of Transportation Studies Board of Trustees untuk The South North Foundation, Afrika Selatan

IKLAN & LANGGANAN: (0251) 7544001

Pembangunan proyek jalur ganda atau double track Bogor - Sukabumi sudah rampung. Rencananya, uji coba rangkaian kereta melintasi jalur tersebut bakal dilaksanakan, 20 Maret mendatang. Baca Metropolis Hal 12

REDAKSI: (0251) 7544005


EKONOMI

RADAR BOGOR, JUMAT 11 MARET I TAHUN 2022 I 8 SYABAN 1443 H I HALAMAN 2 AUD

CAD

CHF

CNY

DKK

EUR

GBP

HKD

10.731,95 10.622,29

11.395,01 11.278,08

15.701,50 15.538,52

2.273,55 2.250,75

2.198,34 2.176,13

15.737,29 15.574,97

19.074,19 18.878,66

1.845,98 1.827,59

JPY

12.529,93 12.404,18

NOK

NZD

SAR

SEK

SGD

USD

1.606,28 1.589,59

9.984,62

3.837,92 3.799,53

1.537,46 1.521,87

10.621,19 10.511,66

14.483,06 14.338,95

9.879,54

Update Terakhir 10 Maret 2022 Sumber: bi.go.id

Bogor Gaet Potensi Pertanian Jatim

DOK JAWA POS

IMPOR DAGING: Emak-emak sedang membeli daging sapi di pasar tradisional. Kini, pemerintah tengah membuat aturan yang membolehkan swasta mengimpor daging untuk memenuhi kebutuhan dalam negeri.

Swasta Bisa Impor Daging JAKARTA-Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah menandatangani Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 11 Tahun 2022 tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 4 Tahun 2016 tentang Pemasukan ternak dan atau Produk hewan dalam Hal Tertentu yang Berasal dari Negara atau Zona dalam Suatu Negara Asal Pemasukan. Aturan baru mengenai prosedur impor daging sapi dan daging kerbau ini memberikan swasta kesempatan ikut melakukan impor.

Namun, tentunya harus memenuhi syarat tertentu. Direktur Jenderal Perdagangan Luar Negeri (Dirjen PLN) Kementerian Perdagangan (Kemendag), Indrasari Wisnu Wardhana menuturkan, pihaknya saat ini masih menyusun aturan turunannya. Sebab, perlu ada persyaratan khusus harus dipenuhi pihak swasta. “Nanti mungkin modelnya tender yang bisa suplai harga terendah ke konsumen akan kita kasih (izin) dulu,” terang dia saat ditemui di kawasan

Kebayoran Lama, Jakarta, Rabu (9/3). Adapun, untuk kuota impor daging bagi swasta akan dibicarakan dalam Rapat Koordinasi Terbatas (Rakortas). Meskipun belum resmi hadir kebijakan dari pihaknya, saat ini sudah ada swasta yang menyampaikan permohonon untuk persetujuan impor daging. ’’Izin impor masih bergerak terus, jadi alokasi masih tergantung dari permohonan,” jelas Wisnu. Seperti diketahui, impor daging oleh pihak swasta diizinkan karena harga telah melonjak

di dalam negeri. Berdasarkan data Pusat Informasi Harga Pangan Strategis (PIHPS) Januari-Februari, harga rata-rata bulanan daging sapi nasional pada Januari 2022 mencapai Rp 124.500 per kg. Harga rata-rata tertinggi terdapat di pasar modern hingga mencapai Rp159.250 per kg. Angka ini meningkat pada Februari dengan harga rata-rata nasional mencapai Rp 125.000 per kg dan rata-rata tertinggi di pasar modern sebesar Rp160.650 per Kg.(jp)

! ! ! ! " " " $ ! # " " ! " " " " " ! ! $,/ 2 /(+ 0 *$! -&1 - (-( ,$-) #( 9 +2$0 & 0 - * ,3# # - *(2 1$,3 ,$,3231 /$-7$! 0 - , 2 0 -2 ( /$-7$! 0 - % ' , % ' , -$& 2(% 7 -& !(1 ,$031 * /.+ /(*(0 , 17 0 * 2 *'3131-7 - * - * ,3# *(2 * 2 -&&.2 5 0 2 !-3 0($!.5. 31.,. / # 1.1(1 +(1 1( $,/ 2 /+( 0 *$! -&1 - #( 3-& $+30 ' - (-# -&0 1 $" , 2 - .&.0 (,30 .2 .&.0 .1( +(1 1( (-( #(' #(0( 5 0& 1$*(2 0 * #$0 / 02 ( $0(-#0 1$ .2 .&.0 !$0+ -&13-& 1$03 * 0$- /$1$02 1(+(' !$02 -7 -(+ ( -(+ ( - 1(.- +(1,$

*$!'(-$* - 1$/$02( 13*3 ! ' 1 # - & , 7 -& # #( $& 0 $1 23 - $/3!+(* -#.-$1( 0( *(2 ) 0* - - * - * *(2 - 1(.- +(1,$ 1$) * #(-( #$-& - ,$+ % +* - + &3 *$! -&1 - 1$/$02( -#.-$1( 7 + &3 - 1(.- + 1$/$02( 03# -" 1(+ &(,3 $&$0( $0*(! 0+ ' $-#$0 *3 * 2 !-3 0($!.5. $!(' ) 3' !-3 (0!.5. ,$-(+ ( /(+ 0 /(+ 0 *$'(#3/ - !$0! -&1 7 -& 2$0#(0( # 0( -" 1(+ 2 '3- # - '(-$* 3-&& + * 5 )(! +$!(' ,$-& * 0 + &( #( * + -& - &$-$0 1( ,(+$-( + -( * 0$- - *

- * ,3# (-( ,$03/ * - /$-$031 ! -&1 3-23* ,$,/$02 ' -* - (-2$&0 1( - 1(.- + 8 7 )3& ,$-&&$-" 0* - 4 *1(- 1( *$1$' 2 - ,$,3231 , 2 0 -2 ( /$-7$! 0 - 4(031 .4(# 2 /( +$!(' /$-2(-& + &( ,$-&&$-" 0* - 4 *1(- 1( (#$.+.&( ,$+ +3( 1.1( +(1 1( $,/ 2 /(+ 0 : 3) 0 5 *(+ 0 *7 2 # 0( # $0 ' /$,(+(' - /(+ .2 .&.0 (-( $!(' ) 3' !-3 0($!.5. ,$-(+ ( 1.1( +(1 1( *$$,/ 2 /(+ 0 #(/$0+3* - 1$! & ( ,.# + *$'(#3/ - !$0! -&1 ! &( &$-$0 1( ,3# ! -&1 7 -& * -

,$-&(1( *$'(#3/ - #( , 1 , 1 ,$-# 2 -& (/$0*(0 * - / # - -2( )3,+ ' /$-#3#3* -#.-$1( ,$-" / ( )32 )(5 #$-& - )32 )(5 ,$03/ * - *$+.,/.* 31( /0.#3*2(% 7 -& ,$-) #( 23+ -& /3-&&3-& /$,! -&3- - - 1(.- + $+ (- (23 /$-$20 1( (-2$0-$2 7 -& , 1(% )3& !$0# ,/(-& - #$-& - /$0+3-7 ,$-(-&* 2* - $2(* # - *$ # ! - , 17 0 * 2 $-7$! 0 - !$0(2 '. 6 /$-(/3 - #( (-2$0-$2 3) 0 - *$!$-"( - # - #(1*0(,(- 1( ,$03/ * - !$!$0 / + 1 - /$-2(-&-7 1.1( +(1 1( *$$,/ 2 /(+ 0 *$! -&1 - (-( " !

BOGOR–Minaqu Indonesia terus merambah pengembangan untuk berbagai sektor pertanian. Tak hanya wilayah Bogor, Minaqu juga mulai menjangkau daerah lain di Indonesia, termasuk Jawa Timur (Jatim). CEO Minaqu Indonesia, Ade Wardhana Adinata mendapatkan kesempatan menimbang sejumlah potensi di Kabupaten Blitar, Jatim. Ia sekaligus menjadi narasumber di acara bimtek Perserikatan BUMDes Indonesia (PBI) Blitar, baru-baru ini. Dalam acara itu, Ade Wardhana ingin memperkenalkan konsep usaha yang bisa diaplikasikan dalam mendongkrak potensi pertanian di wilayah itu. ”Kami mau membawa konsep Cluster Loops System ke Jawa Timur akan diimplementasikan dengan para stakeholder, Minaqu yang jafi offtaker. Kemarin (Rabu, red) sekaligus jadi narasumber bersama Presiden Republik Durian, Anna Luthfie,” terangnya kepada Radar Bogor, Kamis (10/3). Dia menjelaskan, konsep itu secara umum merupakan sistem perkuatan jaringan bisnis dari klaster produk unggulan daerah dari hulu hingga hilir berorientasi pasar. Mereka mengacu pada prinsip kolaborasi dan pembagian keuntungan yang berkeadilan melalui mekanisme kontrak farming. ”Khusus di Blitar, kami akan menanam jagung memenuhi kebutuhan pakan ternak. Mengingat Blitar menjadi salah satu pro dusen telur nasional,” sambungnya. Sementara itu, Wakil Gubernur Jatim, Emil Dardak menyambut baik bimtek yang digelar PBI Blitar itu. Menurutnya, generasi muda harus terus didorong mencintai pertanian. Dia mencontohkan usaha Minaqu yang berangkat dari tanaman hias hingga bisa menggaet penghargaan dari BNI. Hal itu justru membuktikan generasi-generasi muda bisa mencatatkan nama baik tingkat nasional dengan bertani.(mam)


MIMBAR BEBAS

Sms, Whatsapp, Telegram

RADAR BOGOR I JUMAT, 11 MARET I TAHUN 2022 I 8 SYABAN 1443 H I HALAMAN 3

ke: lalu kirimkan melalui

Sampaikan unek-unek Anda terhadap layanan publik seperti PLN, PDAM, PT Pos,

telepon, jalan rusak, pungli, kemacetan, pembuatan KK/KTP/SIM/ paspor/ sertifikat tanah, dll.

LAYANAN PENGADUAN PUNGLI

NOMOR

TELEPON

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.

POLRES BOGOR PLN Bogor (0251) 8345400 Bendungan Katulampa (0251) 8334344 RS Hermina Bogor (0251) 8382525, 08129270609 RS Melania Bogor (0251) 8321196 Rs Pmi Bogor (0251) 8324080 RS EMC Sentul (021) 29672977, (021) 29673000 Damkar Kabupaten Bogor (021) 8753547

Rumah Sakit Umum Daerah Kota Bogor (0251) 8312292 RS Azra (0251) 8318456 RS Mulia Pajajaran (0251) 8379898 RS Hermina Mekarsari (021) 29232525 RS Medika Dramaga (0251) 8308900/081319310610 Bogor Medical Center (BMC) (0251) 8390435 RS Karya Bhakti Pratiwi (0251) 8626868 Rumah Sakit Dr H Marzoeki Mahdi (0251) 350658, (0251) 8320467 Rumah Sakit Islam Bogor (0251) 8316822 Rumah Sakit Daerah (Rsud) Cibinong 021-875348, 8753360 Rumah Sakit Lanud Atang Sandjaja (0251) 7535976 RS Annisa Citeureup (021)8756780, Fax. (021)8752628 Rumah Sakit FMC (0251) 865-2391/866-2785 Rumah Sakit Salak (0251) 8344609/834-5222 RSUD Ciawi (0251) 8240797 Klinik Utama Geriatri Wijayakusuma (0251) 7568397 Rumah Sakit Bina Husada (021) 875-8441 Rumah Sakit ibu dan anak Nuraida(0251) 8368107, (0251) 368866 Yayasan Bina Husada Cibinong (021) 875-8440 Rumah Sakit Bersalin Assalam Cibinong (021) 875-3724 Rumah Sakit Bersalin Tunas Jaya Cibinong (021) 875-2396 Rumah sakit Bina Husada Cibinong (021) 8790-3000 Rumah sakit Ibu dan Anak Trimitra Cibinong (021) 8756-3055 Rumah Bersalin & Klinik Insani Cibinong (021) 875-7567 RS Sentosa Bogor, Kemang (0251)-7541900 RS Ibu dan Anak Juliana, Bogor (0251) 8339593, Fax. (0251)-8339591 RSIA Bunda Suryatni (0251) 7543891,(0251) 754-3892 Klinik Insani Citeureup (021) 879-42723 RSIA Kenari Graha Medika Cileungsi (021) 8230426 Rs Paru Dr. M. Goenawan Partowidigdo Cisarua-Bogor (0251) 8253630, 8257663 RS Asysyifaa Leuwiliang (0251) 8641142 RS Vania IGD (0251) 8380613, (0251) 8380601/8380605 RSKIA Sawojajar (0251) 8324371

POLRES BOGOR Polsek Jonggol Polsek Cileungsi Polsek Cariu Polsek Nanggung Polsek Babakan Madang Polsek Megamendung Polsek Klapanunggal Polsek Caringin Polsek Dramaga Polsek Tamansari Polsek Jasinga Polsek Cigudeg Polsek Parung Panjang Polsek Leuwiliang Polsek Cibungbulang Polsek Ciampea Polsek Rumpin Polsek Ciomas Polsek Kemang Polsek Sukaraja Polsek Gunung Sindur Polsek Parung Polsek Cibinong Polsek Citeureup Polsek Gunung Putri Polsek Cisarua Polsek Ciawi Polsek Cijeruk

021-8750163

021-89931174 021-8230861 021-89961058 0251-8682769 021-87962777 0251-8248569 021-82492276 0251-8224417 0251-8624107 0251-8388164 0251-8688110 0251-8681110 021-5978880 0251-8647003 0251-8647398 0251-8621146 021-75791076 0251-8322324 0251-8615700 0251-8656678 021-7561844 0251-8616007 021-8752217 021-8752229 0251-8671405 0251-8254540 0251-8240110 0251-8220110

Cantumkan nama dan alamat lengkap, nomor telepon yang bisa dihubungi, nomor pelanggan (untuk layanan PDAM/PLN/PT Gas) dan lampirkan fotokopi KTP. Kirimkan ke Redaksi Radar Bogor, Gedung Graha Pena, Jl KH R Abdullah bin Nuh No 30, Yasmin, Bogor.

bangan dunia saat ini. Malah sibuk memilih akan mendukung pihak mana. Sungguh, umat muslim saat ini sudah terninabobokan oleh racun pemikiran dan ideologi kapitalis yang memabukkan. Umat muslim

+62-811-1173-373

CANTUMKAN

Atau kirimkan melalui email:

IDENTITAS LENGKAP

redaksi@radar-bogor.com

fax: 0251-7544008 radar_bogor

Tanamkan Sportivitas Bukan Fanatisme LAGILAGI terjadi bentrok antar pendukung sepak bola di Kota Bogor, hingga menimbulkan aksi kekerasan. Kedua kelompok pendukung klub sepakbola itu terlibat bentrok dan aksi kejar-kejaran hingga mengganggu pengguna jalan dan arus lalu lintas.

Perlu Evaluasi Segala Bidang MIRIS. Seorang guru berinisial AS (32) diduga memperkosa tujuh siswinya. Pelaku mengajar di salah satu SMP di Purbalingga. Ironisnya, pelaku merekam dan melakukan perbuatan bejat tersebut di komplek sekolah. Korban diancam mendapat nilai jelek hingga korban bungkam (10/3). Tentunya kasus tersebut membuat dunia pendidikan tercoreng. Seorang guru yang seharusnya bisa digugu dan ditiru justru melakukan tindakan asusila. Di tengah rusaknya moralitas remaja dan pelajar, seharusnya guru lebih gencar memberi contoh dan tindakan positif melakukan perbaikan moral. Bukan turut serta memperparah kondisi. Tentu tak cukup memberi sanksi setimpal bagi pelaku. Apatah lagi korbannya di bawah umur. Jika seorang guru saja bisa mudah terbawa arus, siapakah yang akan membentengi anakanak kita di masa depan? Di saat bersamaan, peran ibu sebagai pendidik pertama sudah teralihkan yaitu turut mencari nafkah. Kondisi ekonomi yang semakin sulit, harga kebutuhan semakin mahal menjadikan para wanita tidak tenang berdiam di rumah. Akhirnya, kondisi "mengharuskan" wanita memiliki peran ganda. Tampaklah, dibutuhkan evaluasi menyeluruh. Tidak hanya dunia pendidikan tapi juga ekonomi, sosial dan budaya yang semakin hari semakin membebek kepada barat. Selama ini pemerintah terkesan lebih sibuk dengan isu radikalisme dan politik praktis. Hingga masyarakat pun merasa seperti anak ayam yang kehilangan induk. Sungguh, setiap pejabat negara seharusnya bertanya dalam diri, ada apa dengan negeri ini? Ikhty Pemerhati Sosial dan Politik

Konflik Rusia Ukraina BELUM lama ini Rusia dan Ukraina mengalami konflik. Perang Rusia-Ukraina kali ini, diperkirakan karena Ukraina memilih untuk bergabung dengan Barat melalui keanggotaan Ukraina di NATO, juga Ukraina yang berniat lebih dekat dengan Barat melalui perjanjian perdagangan dengan Barat. Rusia merasa tidak aman karena pada akhirnya, hampir semua perbatasannya pro-Barat. Rusia yang mana adalah negara besar dengan kekuatan militer nomor dua di dunia, tentu akan menjadi ancaman bagi eksistensi Amerika yang menduduki posisi teratas. Sebab kedua negara ini adalah negara yang sama- sama berambisi untuk menguasai dunia dengan ideologinya masing-masing. Maka adu pengaruh akan menentukan kemenangan berada di kubu mana. Amerika dan Uni Eropa menganggap Rusia sebagai rival. Sayangnya, adu pengaruh mereka, harus ditanggung oleh negara-negara kecil dan rakyat sipil yang menjadi korban dari perang tersebut. Mirisnya, di saat Barat yang dipimpin Amerika Serikat adu pengaruh dengan Rusia, umat Islam yang mana memiliki gelar umat terbaik malah tak memiliki secuil pengaruh dalam perkem-

Hanya yang memenuhi syarat yang akan dimuat. Redaksi berhak mengedit isi tulisan tanpa mengurangi substansi. Redaksi tidak bertanggung jawab atas dampak langsung maupun tidak, pascapemuatan tulisan. Terima kasih.

bagaikan buih di lautan. Terkena ombak akan mudah pecah. Ini tak lain karena umat muslim terpecah. Wallahu’alam Izzatul Marwa, Cendekia Gn. Sindur

Dalam insiden yang terjadi di ruas Jalan Soleh Iskandar Kota Bogor pada Selasa 1 Maret 2022 itu, polisi mengamankan 26 orang dari salah satu suporter dan satu senjata tajam, satu orang bahkan telah ditetapkan sebagai tersangka karena membawa senjata tajam.

Miris rasanya, ketika Sepak bola sebagai salah satu cabang olah raga yang seharusnya menumbuhkan jiwa sportivitas tak hanya bagi pemain namun juga bagi penonton dan pendukungnya malah menimbulkan sikap fanatisme yang berlebihan hingga mampu mela-

kukan apapun saat tim atau kelompoknya kalah hingga merasa dihinakan. Selayaknya sikap fanatisme berlebihan terhadap satu kelompok atau tim olahraga itu ditanggalkan sebab tidak sesuai dengan jiwa sportivitas olahraga dan adab negeri ini yang men-

Membongkar Kemunafikan Barat ISU kemanusiaan akan terjadi di setiap perang, termasuk dampak invasi Rusia terhadap Ukraina. Menariknya, konflik Ukraina ini justru memperlihatkan standar ganda (kemunafikan) negara-negara Barat. Negara-negara Eropa sangat ramah dengan pengungsi Ukraina. Eropa Barat dan Eropa Timur bahkan membuka pintu perbatasan mereka untuk pengungsi Ukraina. Ini menjadi sorotan karena sikap Eropa tersebut sangat berbeda ketika didatangi pengungsi muslim saat krisis Suriah. Mereka membangun benteng pertahanan sepanjang 30.000 kilometer untuk menghadang pengungsi muslim dari Suriah. Bukankah sikap tersebut mengonfirmasi adanya rasisme, diskriminasi, dan standar ganda oleh Barat? Seminggu setelah invasi di Ukraina, Barat memberikan berbagai sanksi pada Rusia mulai dari sanksi ekonomi, pemutusan jaringan dagang, perbankan, dan larangan keikutsertaan Rusia dalam acara olahraga bergengsi. Rusia Airlines dan jet pribadi dari Rusia juga dilarang

junjung persatuan dan kesatuan, namun lagi-lagi hal ini tentu terasa sulit sebab sistem kapitalis memberi kebebasan pada masyarakat untuk untuk melakukan hal itu. Riana, Bogor musrianadjafar@gmail.com

Pernyataan yang Bikin Geger

masuk wilayah udara di Uni Eropa. Amerika pun tidak kalah galaknya. Amerika juga memutus beberapa bank Rusia dari jaringan Swift. Negara Barat demikian masif dan sistematis memboikot Rusia karena invasi ini merugikan mereka dan bukan dilakukan oleh sekutu mereka. Bagi Amerika dan Uni Eropa, integritas dan kedaulatan teritorial Ukraina sangat penting. Sebaliknya, kebijakan tersebut tidak diterapkan untuk rakyat Palestina. Padahal rakyat Palestina juga berhak atas integritas. Barat juga tidak akan pernah ada pembelaan yang tulus pada muslim. Mereka tidak akan menampung pengungsi Suriah. Mereka juga tidak akan mewujudkan kemerdekaan Palestina. Sekali lagi, konflik Ukraina sebenarnya telah membuka kemunafikan Barat. PBB pun tidak bisa berkutik karena pelaku invasi adalah pemegang hak veto.

DI tengah langkanya minyak goreng dan naiknya beberapa bahan pangan, pemerintahan tiba-tiba melontarkan pernyataan yang membuat geger, yakni mewaspadai pemceramah radikal. Memasuki bulan Ramadhan tentunya undangan tausiyah, pengisi kultum hingga acara seperti nuzuul quran sampai khatib ied sudah dipersiapkan. Namun kali ini muncul daftar nama-nama penceramah yang masuk black list karena disinyalir sebagai ustaz radikal. Beberapa diantaranya adalah ustaz Abdul Somad, ustaz Felix Siauw hingga ustaz Ismail Yusanto. Sungguh mengherankan, jika melihat rekam jejak ceramah ustaz yang masuk dalam list tersebut tidak ada sama sekali ajakan-ajakan kekerasan, provokasi, dan sebagainya. Hanya saja memang beberapa di antara mereka kerap mengkritik kebijakan - kebijakan yang diambil oleh pemerintah. Beberapa di antara mereka juga sering menjelaskan bagaimana islam bisa menyelesaikan persoalan-persoalan pelik dalam negeri. Namun, sepertinya inilah yang menjadikan mereka dicap radikal karena mengusung dan mengharapkan sistem islam bisa diterapkan di bumi ini. Kedaulatan negara tidak akan terganggu dengan adanya kritik kebijakan dari para da’i. Kedaulatan negara tidak akan hilang hanya karena mereka menyodorkan Islam sebagai alternatif solusi untuk bangsa ini. Kedaulatan negara justru akan terancam di tangan penjajah tak kasat mata, para koruptor, para cukong, hutang luar negeri, gerakan separatis semacam papua meredeka hingga para pejabat yang ”menjual” Indonesia dengan dalih investasi dan impor. Setiap warga Indonesia pasti mencintai negerinya. Sejauh apapun ia pergi, tanah kelahiran akan selalu dirindukan. Begitupun salah satu bentuk cinta tanah air adalah dengan memberikan kritik dan saran kepada pemerintah ketika kebijakan yang diambil terlihat tidak berpihak kepada rakyat dan kepentingan negeri ini tercinta.

Ulfa Ulinnuha ulfaulinnuha @apps.ipb.ac.id

Riska Kencana, Bogor

Dilarang Menimbun Barang Pokok DI tengah pandemi yang belum usai, masyarakat harus terbebani dengan langkanya berbagai komoditas pangan yang erat kaitannya dengan kehidupan mereka seperti minyak goreng dan gula. Dalam berita radar bogor (9/03/2022) ditulis bahwa selain minyak goreng, gula pasir pun mulai langka jelang ramadhan. Tentu harus dicari akar masalah mengapa komoditas pangan yang biasa dikonsumsi oleh masyarakat itu menjadi langka. Di sisi lain, berbagai surat kabar online memberitakan ditemukannya penimbunan minyak goreng dalam jumlah yang sangat fantastis. Dapat dibayangkan keuntungan yang bisa diraup, jika mereka menjual minyak goreng dengan harga yang tinggi.

Itulah akibat mindset yang berorientasi pada keuntungan semata. Tidak ada lagi istilah halal haram. Yang ada di kepala adalah seputar cuan saja. Bahkan tidak ada lagi istilah hati nurani ditengah pandemi. Islam jelas melarang penimbunan barang pokok yang berkaitan dengan umat. Kaidah syariah dalam Islam adalah kemaslahatan umum harus lebih diutamakan daripada kemaslahatan pribadi. Selain itu, telah diriwayatkan di dalam Shahîh Muslim dari Said bin alMusayyib dari Mu’ammar bin Abdullah al-‘Adawi bahwa Nabi saw. bersabda, “Tidaklah melakukan penimbunan kecuali orang yang berbuat kesalahan.” Al-Qasim telah meriwayatkan dari Abu

Umamah yang berkata, “Rasulullah saw. telah melarang makanan ditimbun.” (HR alHakim dan Ibnu Abi Syaibah). Namun tentu saja kaidah diatas membutuhkan pilar ketaqwaan individu, kontrol masyarakat

dan penguasa untuk bersamasama menempatkan aturan Islam sebagai pondasi dalam setiap sendi kehidupan.

1. Cara Penawaran Lelang dilaksanakan dengan penawaran secara tertulis tanpa kehadiran peserta lelang dengan cara penawaran melalui internet dengan aplikasi yang diakses pada alamat domain www.lelang.go.id. Tata cara mengikuti lelang dapat dilihat pada www.bit.ly/eauctionkpknl dan “Syarat dan Ketentuan” pada domain www.lelang.go.id 2. Pendaftaran Calon peserta lelang mendaftarkan diri dan mengaktifkan akun pada alamat domain di atas dengan merekam dan mengunggah TPGUDPQZ ,51 TFSUB NFNBTVLLBO EBUB /181 EBO OPNPS SFLFOJOH BUBT OBNB TFOEJSJ $BMPO QFTFSUB MFMBOH EBQBU EJUPMBL TFCBHBJ QFTFSUB MFMBOH BQBCJMB UJEBL NFOHVOHHBI ,51 BUBV ,51 TVEBI UJEBL CFSMBLV XBMBVQVO BLVO TVEBI BLUJG WBMJE 3. Uang Jaminan Lelang 1FTFSUB MFMBOH EJXBKJCLBO NFOZFUPS 6BOH +BNJOBO -FMBOH 6+- EFOHBO LFUFOUVBO TFCBHBJ CFSJLVU B +VNMBI OPNJOBM ZBOH EJTFUPSLBO IBSVT TBNB EFOHBO KVNMBI 6+- ZBOH EJTZBSBULBO QFOKVBM EBMBN QFOHVNVNBO MFMBOH JOJ EBO disetorkan sekaligus (tidak dicicil). C 4FUPSBO 6+- IBSVT TVEBI FGFLUJG EJUFSJNB ,1,/- TFMBNCBU MBNCBUOZB TBUV IBSJ TFCFMVN QFMBLTBOBBO MFMBOH D 6+- EJTFUPSLBO LF OPNPS 7JSUVBM "DDPVOU 7" NBTJOH NBTJOH QFTFSUB MFMBOH /PNPS 7" EBQBU EJMJIBU QBEB NFOV TUBUVT MFMBOH EJ BMBNBU EPNBJO masing-masing peserta lelang setelah berhasil melakukan pendaftaran dan data identitas dinyatakan sesuai dokumen yang diberikan peserta. 4. Penawaran lelang B 1FOBXBSBO IBSHB MFMBOH NFOHHVOBLBO UPLFO MFMBOH EBO BUBV QBTTXPSE BLVO NBTJOH NBTJOH QFTFSUB MFMBOH TFUFMBI QFTFSUB menyetorkan uang jaminan lelang dan memenuhi persyaratan. b. Penawaran lelang dimulai paling sedikit sama dengan nilai limit D 1FOBXBSBO MFMBOH EBQBU EJLJSJNLBO CFSLBMJ LBMJ EBO EBQBU EJMBLVLBO TFKBL QFOHVNVNBO JOJ UFSCJU EJUBZBOHLBO QBEB www.lelang.go.id sampai dengan batas akhir penawaran yang tertulis di masing-masing debitur. 5. Pelunasan lelang Peserta lelang yang ditunjuk sebagai pemenang lelang wajib melunasi sisa pembayaran harga lelang dan Bea Lelang Pembeli sebesar TFMBNCBU MBNCBUOZB MJNB IBSJ LFSKB TFUFMBI QFMBLTBOBBO MFMBOH "QBCJMB UJEBL NFMVOBTJ TFTVBJ LFUFOUVBO NBLB EJOZBUBLBO XBOQSFTUBTJ EBO 6+- EJTFUPS LF ,BT /FHBSB 6. 6OUVL QFTFSUB ZBOH LBMBI BUBV UJEBL EJUVOKVL TFCBHBJ QFNFOBOH MFMBOH 6+- EJLFNCBMJLBO TFMVSVIOZB LF SFLFOJOH ZBOH EJDBOUVNLBO peserta lelang dalam akunnya masing-masing tanpa potongan,dan dapat dikenakan biaya transaksi sesuai ketentuan yang berlaku pada setiap bank yang dibebankan kepada peserta lelang. 7. Kondisi barang yang dijual apa adanya “as is”. Peserta lelang dianggap telah mengetahui objek lelang yang ditawar berikut keadaannya, segala DBDBU LFLVSBOHBOOZB EBO TFHBMB SFTJLP TFSUB LFXBKJCBO ZBOH UJNCVM EBSJ USBOTBLTJ MFMBOH EBO BUBV LFQFNJMJLBO BUBT PCKFL MFMBOH EJNBLTVE 8. 1FMBLTBOBBO MFMBOH EBQBU EJUVOEB EJCBUBMLBO TFTVBJ QFSBUVSBO QFSVOEBOH VOEBOHBO ZBOH CFSMBLV EBO TFMVSVI CJBZB ZBOH EJLFMVBSLBO berkaitan dengan persiapan peserta lelang untuk mengikuti lelang adalah menjadi tanggung jawab peserta lelang sepenuhnya. Peserta MFMBOH NFMFQBTLBO TFNVB IBL VOUVL NFOVOUVU NFOHHVHBU NFMBQPSLBO 1FOKVBM 1FKBCBU -FMBOH ,1,/- #PHPS TFMBLV 1FMBLTBOB -FMBOH BUBT TFHBMB BLJCBU ZBOH UJNCVM TFIVCVOHBO EFOHBO QFOVOEBBO QFNCBUBMBO QFMBLTBOBBO MFMBOH EFOHBO BMBTBO BQBQVO KVHB 9. 4FSBI UFSJNB CBSBOH EBO EPLVNFO LFQFNJMJLBO LFQBEB QFNFOBOH MFMBOH EJMBLVLBO PMFI QFOKVBM 10. 1FOHVBTBBO PCKFL MFMBOH TFUFMBI QFMBLTBOBBO MFMBOH NFOKBEJ UBOHHVOH KBXBC QFNFOBOH MFMBOH 11. *OGPSNBTJ MFCJI MBOKVU DBMPO QFTFSUB EBQBU NFOHIVCVOHJ ,1,/- #PHPS BMBNBU EJ +M 7FUFSBO /P #PHPS 5FMQ BUBV 1BOJUJB -FMBOH EJ 15 #BOL 3BLZBU *OEPOFTJB 1&34&30 5CL ,BOUPS $BCBOH 1FLBOCBSV 5VBOLV 5BNCVTBJ BMBNBU +M 5VBOLV 5BNCVTBJ /P 1FLBOCBSV 4ES 3JDLP EBO 4ES "EJ .BSUB Pekanbaru, 11 Maret 2022 PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO), Tbk. KANTOR CABANG PEKANBARU TUANKU TAMBUSAI Ttd R. Pandu Bagja Sumawijaya KPKNL BOGOR Pemimpin Cabang

)4(%5%4.%1 )1)6%3%1 )1*%(,/%1 )*)4, 2*24 2024 (6 *4 6%1**%/ %17%4, 9%1* %0%419% &)4&719, 5)&%*%, &)4,.76

)1*%&7/.%1 )402+21%1 )02+21 7167. 5)/747+19% )1)6%3.%1 " /%., /%., /%+,4 (, )1*.7/7 6%1**%/ *75675 &)4%(% (,&%8%+ 3)1*%037%1 )1)6%3.%1 )02+21 ! $ 5)&%*%, # " (%4, " %., /%., /%+,4 (, )1*.7/7 6%1**%/ *75675 )1)6%3.%1 .)3%(% )02+21 ! $ 7167. 0)8%.,/, " %., /%., /%+,4 (, )1*.7/7 6%1**%/ *75675 *71% 0)/%.7.%1 5)*%/% 3)4&7%6%1 +7.70 9%1* &)4+7&71*%1 ()1*%1 .)3)4/7%119% 6)45)&76 )0&)&%1.%1 &,%9% 3)4.%4% .)3%(% )02+21 5)&)5%4 !3 5)4%675 ()/%3%1 37/7+ 5%67 4,&7 473,%+ )0,.,%1 3)1*7070%1 ,1, (,&7%6 7167. 0)0)17+, .)6)167%1 3%5%/ " )4(%6% (%1 (,&)4,6%+7.%1 .)3%(% 3%4% 3,+%. 9%1* 0)4%5% .)&)4%6%1 %6%5 )1)6%3%1 )1*%(,/%1 6)45)&76 (, %6%5 %*%4 0)19%03%,.%1 .)&)4%6%119% (,5)46%, ()1*%1 &7.6, &7.6, 9%1* '7.73 .)3%(% %/%, %46% )1,1**%/%1 %.%46% 5)/%.7 )1*%037 )1*%8%5 (%/%0 8%.67 )03%6 &)/%5 +%4, .)4-% 6)4+,671* 5)-%. 3)1*7070%1 ,1, (,07%6 )1*%037 66(

PENGUMUMAN KEDUA (II) LELANG EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN Berdasarkan pasal 6 Undang-Undang Hak Tanggungan Nomor 4 Tahun 1996, PT. Bank Rakyat Indonesia (PERSERO), Tbk. Kantor Cabang Pekanbaru Tuanku Tambusai selaku pemegang Hak Tanggungan peringkat pertama yang berirah-irah “DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA”, akan melaksanakan Lelang Eksekusi Hak Tanggungan melalui Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Bogor, terhadap barang jaminan debitur sebagai berikut : DESILIDITA THAHAR : t 4FCJEBOH UBOBI TFMVBT . CFSJLVU CBOHVOBO EBO TFHBMB TFTVBUV ZBOH CFSEJSJ UFSUBOBN EJ BUBTOZB TFTVBJ 4). /P UFSEBGUBS BUBT OBNB %&4*-*%*5" 5)")"3 UFSMFUBL EJ ,PNQMFL 3VLP $JCJOPOH *OEBI ,BW /P +M 3BZB #PHPS ,. ,FM /BOHHFXFS ,FD $JCJOPOH ,BC #PHPS 1SPWJOTJ +BXB #BSBU Nilai Limit : Rp. 2.041.000.000,- Uang Jaminan Lelang : Rp. 408.200.000,Yang akan dilaksanakan pada : )BSJ UBOHHBM 4FMBTB .BSFU #BUBT "LIJS 1FOBXBSBO 8BLUV 4FSWFS "QMJLBTJ -FMBOH *OUFSOFU TFTVBJ 8*# Penetapan Pemenang : Setelah Batas Akhir Penawaran Alamat Domain : www.lelang.go.id 5FNQBU-FMBOH ,1,/- #PHPS +M 7FUFSBO /P #PHPS Cara Penawaran : Closed Bidding Syarat dan informasi lelang :

Riri Rikeu riririkeu@gmail.com

" "#!#% # #% ' $#" & ! & '(& ;;; 6(0(1 -5 /* + " " " #%! & " $ " ( " % " $ ! ;092,/?,9 ;,5,6 2: 4/

5357 ! &!

!

0</,=,<6,9 $0<,>?<,9 $080<49>,3 ":8:< ',3?9 >09>,92 ',>, ,<, $09A4>,,9 /,7,8 %,926, $09,243,9 $,5,6 /092,9 &?<,> $,6=, /,9 $0<,>?<,9 !09>0<4 0?,92,9 ":8:< $! >09>,92 $0>?95?6 $07,6=,9,,9 07,92 =0=?,4 9:>, /49,= 0;,7, ,9>:< $07,A,9,9 $,5,6 $<,>,8, ,6,<>, $,=,< !4922? 9:8:< " *$ $ >,922,7 2?=>?= ;0<43,7 $0<849>,,9 ,9>?,9 ?9>?6 $07,6=,9,,9 07,92 /092,9 494 ,9>:< $07,A,9,9 $,5,6 $$ $<,>,8, 4,@4 A,92 -0<,7,8,> /4 ,7,9 ,/,74 ":8:< :2:< ,6,9 807,6?6,9 07,92 6=06?=4 &4>, $,5,6 /092,9 ;0<,9>,<,,9 ,9>:< $07,A,9,9 06,A,,9 "02,<, /,9 07,92 $ " :2:< >0<3,/,; 3,<>, $09,922?92 $,5,6 /,<4 *,54- $,5,6 A,92 >0</,1>,< /4 $$ $<,>,8, ,6,<>, $,=,< !4922? -0<46?> !$ " # !&! &0-4/,92 >,9,3 6:=:92 /092,9 7?,= 8 -0</,=,<6,9 &0<>4C6,> ,6 ?9, ,92?9,9 9:8:< ,/?8,92? A,92 >0<70>,6 /4 0=, ,/?8,92? 0.,8,>,9 ,-,6,9 !,/,92 ,-?;,>09 :2:< +4-(4 .(7-( 2/3/9 "6 *(4 :(4- 0(3/4(4 2+2(4- "6 +2(4- (1(4 */2(18(4(1(4 6(*( (7/ $(4--(2 (9(8 1./7 !+4(;(7(4 2(3(9 53(/4 $+36(9 +2(4- !+4+9(6(4 !+3+4(4-

:3(9 (7+9 !:1:2 & .9968 ;;; 2+2(4- -5 /* ! 5-57 (2(4 %+9+7(4 5357 #+9+2(. )(9(8 (1./7 6+4(;(7(4

59( 5-57

#=(7(9 8=(7(9

,<, ;09,@,<,9 707,92 /47,6=,9,6,9 /092,9 ;09,@,<,9 =0.,<, >0<>?74= >,9;, 603,/4<,9 ;0=0<>, 707,92 /092,9 .,<, ;09,@,<,9 7:=0/ 4//492 A,92 /4,6=0= ;,/, ,7,8,> /:8,49 .9968 2+2(4- -5 /* ',>, .,<, 809246?>4 707,92 49>0<90> /,;,> /4743,> ;,/, 809? B',>, ,<, /,9 $<:=0/?<D /,9 B$,9/?,9 $0922?9,,9D ;,/, /:8,49 >0<=0-?> (,92 5,849,9 707,92 /4=0>:<6,9 60 9:8:< )4<>?,7 ..:?9> ) $' " $0<=0<: ,-,92 :2:< 8,=492 8,=492 ;0=0<>, 707,92 A,92 /,;,> /4743,> ;,/, 809? =>,>?= 707,92 =0>07,3 -0<3,=47 807,6?6,9 ;09/,1>,<,9 /,9 /,>, 4/09>4>,= /49A,>,6,9 =0=?,4 /:6?809 A,92 /4-0<46,9 =07,8-,> 7,8-,>9A, =,>? 3,<4 =0-07?8 ;07,6=,9,,9 707,92 $09,@,<,9 707,92 /48?7,4 /,<4 947,4 7484> $09,@,<,9 707,92 /,;,> /4,5?6,9 -0<6,74 6,74 =,8;,4 -,>,= ,634< @,6>? ;09,@,<,9 $0809,92 707,92 3,<?= 807?9,=4 3,<2, ;08-074,9 707,92 /4>,8-,3 -0, 707,92 ;08-074 =0-0=,< /4>?5?6,9 60 <0609492 ) ;0809,92 707,92 ;,7492 7,8-,> 748, 3,<4 60<5, =0>07,3 ;07,6=,9,,9 707,92 ;,-47, *,9;<0=>,=4 ,>,? >4/,6 807?9,=4 60@,54-,9 ;08-,A,<,9 =0=?,4 60>09>?,9 /4,>,= ?,92 5,849,9 ,6,9 /4=0>:<6,9 60 6,= 902,<, #-506 707,92 /4,>,= /45?,7 707,92 /,7,8 6:9/4=4 ,;, ,/,9A, B,= 4=D /092,9 =02,7, 606?<,92,9 /,9 6:9=06?09=4 -4,A, -4,A, >?922,6,9 >?922,6,9 A,92 ,/, ;,/, ,=0> /4,>,= -0<46?> ;0<8,=,7,3,9 A,92 ,6,9 >48-?7 /4608?/4,9 3,<4 $0=0<>, /4,922,; >07,3 80920>,3?4 808,3,84 6:9/4=4 :-506 707,92 /,9 -0<>,922?92 5,@,- ,>,= :-506 707,92 A,92 /4-074 ,<09, =,>? /,9 7,49 3,7 ;43,6 ;095?,7 /,9 ,>,? ;05,-,> 707,92 /,;,> 807,6?6,9 ;08-,>,7,9 ;09?9/,,9 707,92 >0<3,/,; :-506 707,92 /4,>,= /,9 ;43,6 ;43,6 A,92 -0<60;09>492,9 ;0849,> 707,92 >4/,6 /,;,> 807,6?6,9 >?9>?>,9 60-0<,>,9 /,7,8 -09>?6 ,;,;?9 60;,/, ;43,6 $095?,7 $05,-,> 07,92 /,9 ,>,? $ " 91:<8,=4 70-43 7,95?> >09>,92 ,=0> /,9 ;0<=A,<,>,9 707,92 /,;,> 80923?-?924 $ " :2:< ;,/, 9:8:< >070;:9 +<9 *(4 !! !7(9(3( /(;/ 6(*( 45357 9+2+654 :2:< !,<0> +6(2( (4957 544( /(4 #:13( ':2,7/+*(


BOGOR RAYA

RADAR BOGOR I JUMAT, 11 MARET I TAHUN 2022 I 8 SYABAN 1443 H I HALAMAN 4

FOTO: DOK/HENDI NOVIAN/RADAR BOGOR

PEMBANGUNAN: Para pekerja sedang menggeber proyek pembangunan RSUD Bogor Utara beberapa waktu lalu. Pembangunan rumah sakit yang dibiayai Pemprov Jabar ini mendapat sorotan anggota DPRD Jawa Barat, Asep Wahyuwijaya lantaran molor dari waktu yang sudah ditentukan.

Sesalkan Molornya Pembangunan RSUD PARUNG–Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat, Asep Wahyuwijaya menyesalkan molornya pembangunan Gedung A RSUD Bogor Utara di Desa Cogreg, Kecamatan Parung. Padahal, untuk membangun fasilitas kesehatan ini menghabiskan anggaran dari bantuan provinsi (Banprov) Jawa

Barat cukup besar, yakni mencapai Rp112,6 miliar. “Saya terus terang kalau harus disampaikan sangat menyesalkan. Stakeholder di Kabupaten Bogor ini membuat penggunaan anggaran pembangunan tidak selesai tepat waktu,” ujarnya kepada wartawan

ketika menggelar reses di Kecamatan Rancabungur, Kamis (10/3). Pria yang akrab disapa AW ini menegaskan, siapapun pemborongnya harus bertanggung jawab hingga tuntasnya pembangunan RSUD Utara. Jangan sampai anggaran cukup besar itu tidak dimanfaatkan dengan baik.

SAMPAH: Petugas Satpol PP membersihkan sampah di aliran Ciliwung.

FOTO: ARIFAL/RADAR BOGOR

Terpaksa Buang Sampah di Sungai CISARUA–Pasca kegiatan bersihbersih Sungai Ciliwung yang dilakukan Muspida Kecamatan Cisarua dan para pecinta lingku_ngan, membuat bingung warga untuk membuang sampah di sungai. Kini, mereka terpaksa menumpuk sampah di rumah. Warga yang kerap membuang sampah ke sungai mengaku takut ketahuan lantaran kondisi Ciliwung sudah dibersihkan. “Sekarang ditumpuk sampah, kalau gak dibakar. Soalnya mau buang ke sungai baru dibersihkan,” aku warga kerap

membuang sampah di sungai yang enggan dikorankan namanya kepada Radar Bogor, Kamis (10/3). Wanita bertubuh kurus itu mengaku, kerap membuang sampah saat hujan atau malam hari ke sungai. Hal itu terpaksa dilakukan lantaran tidak ada tempat pembuangan sampah sementara atau bak sampah di dekat rumahnya. “Gak ada bak sampah, jadi terpaksa buang ke sungai,” dalihnya. Menanggapi hal itu, Kepala UPT Pengelolaan Sampah Wilayah III Ciawi, Rudi Andryanto menuturkan,

RAKER: PK KNPI Parungpanjang, menggelar raker kerja (Raker) membahas program organisasi satu tahun kedepan, Rabu (9/3). FOTO: JAINAL/RADAR BOGOR

Jadikan KNPI Lebih Mandiri PARUNGPANJANG-Pengurus Kecamatan Komite Nasional Pemuda Indonesia (PK-KNPI) Parungpanjang, menggelar rapat kerja (Raker) pertama 2022 di tempat wisata Setu Pasir Maung, Desa Dago, Kecamatan Parungpanjang, pada Rabu (9/3). Raker ini bertujuan untuk merancang program satu tahun kedepan. Ketua KNPI Kecamatan Parungpanjang, Susi Damayanti mengatakan, raker pertama ini untuk merancang program setiap bidang dan membuat rencana kerja kedepan. “Hasil raker ini ada beberapa program prioritas, mulai dari pendidikan, sosial dan ekonomi kreatif, serta pemberdayaan pemuda,” ujarnya kepada Radar Bogor, kemarin. Susi menambahkan, dengan tersusunya program kerja ini, maka ketika ada kegiatan tidak terkesan asal-asalan. Mereka tidak ingin dicap sebagai organisasi yang sering mengajukan proposal atau dianggap

peminta dana saja. Menurutnya, KNPI sebagai organisasi kepemudaan harus mandiri. Keberadaan KNPI harus bisa dirasakan manfaatnya oleh masyarakat. “Kami ingin membangun dan mandiri serta menjadi ladang manfaat yang bisa dirasakan masyarakat Parungpanjang,” terangnya. Dia menuturkan, dalam waktu dekat ini mereka akan melakukan audiensi dengan pemerintah Kecamatan Parungpanjang dan pemerintah desa guna menindaklanjuti rencana kerja yang sudah disusun. “Kami berharap bisa bersinergi dengan semua unsur,” tuturnya. Selain itu, pihaknya bakal berkolaborasi dengan seluruh organisasi kepemudaan seperti karang taruna kecamatan hingga desa. “Biar tidak tumpang tindih, karena KNPI pengurusnya hanya di kecamatan, tidak ada pengurus tingkat desa,” pungkasnya.(abi/b)

pihaknya terus mendorong masyarakat melakukan pengelolaan sampah dengan bekerjasama Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Bogor. Upaya yang dilakukan lingkungan mengkoordinir sampah mulai tingkat RT/RW. Kemudian, pengelola bekerjasama UPT untuk melakukan penarikan sampah dari lingkungan. “Dengan begitu, selain lingkungan bersih, warga juga terbantu. Warga tidak lagi bingung buang sampah,” katanya.(all/b)

SDN Kopo 2 Dibobol Maling CISARUA-Aksi pencurian yang meyasar sekolah kembali terjadi di Kabupaten Bogor. Kali ini giliran SDN Kopo 2, Kecamatan Cisarua yang dibobol maling. Para pelaku menguras barang-barang berharga yang ditinggal di sekolah, termasuk kotak amal. Kapolsek Cisarua, Kompol Suprianto mengatakan, pencuri sepesialis sekolah itu berhasil menggondol monitor komputer, CPU komputer, dan kotak amal. “Anggota kami sudah melakukan olah TKP di SDN Kopo 2,” ujarnya kepada Radar Bogor, Kamis (10/3). Dia mengatakan, para pelaku diperkirakan masuk ke sekolah sekira pukul 2.00 Wib. Pelaku masuk lewat pintu depan. Pelaku diperkirakan lebih dari satu orang. “Pelaku membobol pintu depan menggunakan linggis,” tukasnya.(all/b)

“Perlu diketahui bantuan Pemprov Jabar itu untuk RSUD Utara. Anggaran itu terbesar yang diberikan buat satu pembangunan rumah sakit. Seharusnya bisa dimaksimalkan,” tegasnya. Menurutnya, anggaran sebesar itu sudah sangat maksimal untuk pembangunan RSUD. Tapi, sekarang

kondisinya belum rampung dan kembali diperpanjang waktu pengerjaan. “Artinya pelayanan kesehatan di wilayah utara menjadi terlambat. Harusnya sudah bisa pemenuhan BED, tapi pembangunan ini malah belum selesai,” kata AW. Seperti diketahui, proyek pemba-

ngunan proyek RSUD Bogor Utara diberikan tambahan waktu dan sanksi denda Rp93 juta perhari sampai 19 April. Tambahan waktu ini dimulai sejak awal Maret lalu. Kontraktor RSUD Bogor Utara dituntut ngebut dalam bekerja untuk menuntaskan 20 persen sisa pekerjaan pembangunan.(abi/c)

Donor Darah dan Sebar 500 Paket Sembako KEMANG-Batalyon 14 Grup 1 Kopassus Kemang, kembali menggelar bakti sosial berupa donor darah dan pembagian paket sembako, Kamis (10/3). Kegiatan dalam rangka HUT Kopassus ke70 ini diikuti seluruh jajaran kesatuan Batalyon. “Kegiatan ini dalam rangka menyemarakan HUT Kopasus ke-70 dengan tema Kopasusku, Kopasus Kita dan Kopasus Indonesia,” ujar Komandan Batalyon 14 Grup 1 Kopassus Kemang, Mayor Inf Miftakhul Khoir kepada wartawan, kemarin. Kegiatan kali ini, sambungnya, donor darah serta bantuan sosial untuk warga sekitar berupa 500 paket sembako. Bantuan ini menyasar masyarakat kurang mampu di wilayah Kopassus Kemang. “Agenda ini

FOTO: JAINAL/RADAR BOGOR

BAKSOS: Batalyon 14 Grup 1 Kopassus Kemang, menggelar donor darah, Kamis (10/3).

serentak dilakukan seluruh Batalyon. Paket sembako ini membantu warga di tengah pandemi Covid-19,” tegasnya. Dia berharap bantuan ini bisa bermanfaat. Donor darah ini juga bertujuan membantu ketersediaan darah di Kabupaten Bogor. “Donor darah yang dilakukan Batalyon 14 Grup 1 Kopassus ini bekerja sama dengan PMI Bogor dan pemerintah setempat,” jelasnya. Donor darah yang diberlangsung

di aula Bhadrika Batalyon 14 ini diikuti 100 peserta, yaitu 75 anggota prajurit Batalyon 14 dan 25 anggota Persit Batalyon 14. Mereka berharap kegiatan ini bisa membantu PMI dalam menyediakan stok darah untuk membantu mereka yang membutuhkan darah, seperti pasien Covid-19. Untuk paket sembako, mereka sebar ke desa-desa binaan Batalyon 14, yaitu Desa Bojong, Desa Kemang dan Desa Parakan Jaya.(abi/b)

Gagas Gerakan QURANIzation BOGOR-Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) dari hasil survei sosial ekonomi nasional (Susenas) tahun 2018, tercatat 53,57 persen masyarakat dewasa di Indonesia tidak bisa membaca Al-Quran. Artinya, lebih dari 100 juta penduduk buta huruf Alquran. Kondisi ini membuat Cinta Quran Foundation menggagas Gerakan QURANIzation. Diikuti 100.000 orang secara nasional, gerakan ini berfokus pada upaya pengentasan buta aksara Alquran di Indonesia. “Kampanye ini akan fokus pada acara besar skala nasional, yaitu gerakan membaca Quran dengan menghadirkan 100 ribu orang pada acara puncak. Satu orang akan membaca 1 juz,” ungkap Pembina Cinta Quran Foundation, Ustadz Fatih

Karim kepada wartawan di Jakarta, Kamis (10/3). Daa menjelaskan, dalam program Quranization ini, Cinta Quran Foundation mendirikan Cinta Quran Center, yakni Da’i dan Tahfidz Institute. Mereka berkomitmen mencetak sejuta Da’i Quran dari seluruh Indonesia. Dengan meningkatnya jumlah Da’i yang mendakwahkan Alquran ke seluruh penjuru Indonesia, diharapkan jumlah buta aksara Quran menurun signifikan. Dedikasi mewujudkan Indonesia Cinta Quran tak hanya dilakukan dengan membebaskan buta aksara Quran, namun juga terhadap buta makna terhadap Alquran. “Untuk itu, kami tidak bisa melakukannya sendirian. Butuh duku-

ngan teman-teman wartawan dan media massa dalam menyebarkan informasi ini sangat berpengaruh dan dibutuh kan,” tutur Fatih Karim. Membumikan nilai-nilai Alquran, menurut Fatih Karim, adalah hal penting. Cinta Quran Foundation terus bergerak, berinovasi dan menginspirasi masyarakat dengan nilai-nilai Alquran melalui berbagai program dakwah, sosial, serta kemanusiaan. “Energi penggerak kami hingga saat ini keyakinan bahwa kontribusi terbaik bagi negeri, yaitu menginspirasi masyarakat dengan Alquran. Berbagai program di berbagai bidang, terus kami ciptakan dan kembangkan hingga terwujud Indonesia Cinta Quran,” jelasnya.(cok/b)

Pasar Ciawi Langganan Banjir CIAWI–Para pedagang di Pasar Ciawi, sering direpotkan dengan banjir. Khusnya pedagang yang menempati kios paling bawah atau baseman. Pasalnya, setiap diguyur hujan deras, genangan air masuk pasar. Kondisi itu akibat drainase kerap dipenuhi sampah dan membuat aliran air tersendat hingga meluap. Kepala Unit Pasar Ciawi, Dadang mengatakan, meluapnya air karena drainase tidak mampu menampung curah air hujan. ”Curah hujan tinggi, sementara daya tampung drainase kurang akibat tersendat. Akibatnya air meluap ke pasar,” ujarnya kepada

Radar Bogor, Kamis (10/3). Untuk meminimalisir banjir di Pasar Ciawi, pihaknya rutin menggelar operasi bersih-bersih drainase. Mereka membersihkan drainase yang kerap tersumbat sampah setiap minggunya. ”Kami rutin lakukan opsih seminggu sekali,” tuturnya. Selain itu, saat terjadi banjir, pihaknya mengoperasikan pompa air untuk membuangnya ke luar. “Terkadang curah hujan tinggi, banjir masih menggenang. Upaya pasang pompa kami lakukan. Semaksimal mungkin sedot genangan air,” tukasnya.(all/b)

FOTO: ARIFAL/RADAR BOGOR

BANJIR: Petugas membersihkan drainase di Pasar Ciawi, lantaran sering menyebabkan banjir.


BOGOR RAYA

RADAR BOGOR I JUMAT, 11 MARET I TAHUN 2022 I 8 SYABAN 1443 H I HALAMAN 5

Edit Ulang BTME di Batam CIBINONG–Kegiatan Bogor Tourism Mart and Expo (BTME) 2020 di Batam, yang tidak berjalan sesuai harapan disayangkan sejumlah pihak. Pasalnya, dari hasil temuan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK), kegiatan promosi pariwisata ini tidak ada pesertanya. Kalangan aktivis mahasiswa minta lembaga terkait mengaudit ulang administrasi kegiatan tersebut. Ketua Umum Pimpinan Cabang Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (PC IMM) Bogor, Hendi merasa miris dengan kejadian itu. Dalam kondisi Covid-19 dan ekonomi tengah merosot di masyarakat, Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kabupaten Bogor tega membuat kegiatan bodong. Disbudpar dinilai membohongi publik dengan anggaran sangat fantastis, yakni mencapai Rp535 juta. “Anehnya dengan anggaran segitu, kok tanpa dihadiri pelaksana kegiatan dan peserta dari Kabupaten Bogor? Apakah ini mau membranding wisata Bogor, atau malah cari keuntungan dari kegiatan itu?,” ujar Hendi kepada wartawan, kemarin (10/3). Kegiatan itu tetap dilaksanakan di Grand Mall Batam selama empat hari terhitung 12–15 November 2020, meski tidak ada pesertanya. Seharusnya, Disbudpar dapat optimal dalam perencanaan dan pengendalian terhadap program promo wisata. Pemkab Bogor seharusnya dapat mempromosikan pariwisata dengan konsep Sport and Tourism. “Ini malah mengambil kesempatan dalam kesempitan. Seharusnya kepala dinas memahami prinsip-prinsip keungan daerah harus dijalankan secara akuntabilitas, transparansi dan kejujuran,” tegas Hendi. Hendi menegaskan, kasus ini tentu harus menjadi perhatian DPRD Kabupaten Bogor untuk mendalami serta memanggil Disbudpar. “Dan saya mendesak Kejari menindak tegas terkait persoalan ini serta audit ulang temuan BPK itu,” tukasnya.(cok/b)

Produksi 12 Juta Bibit Tanaman RUMPIN–Presiden Joko Widodo (Jokowi) meninjau langsung Persemaian Modern Rumpin, Kecamatan Rumpin, Kamis (10/3). Turut hadir dalam kunjungan itu Presiden kelima RI sekaligus Ketua Dewan Pengarah Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Megawati Soekarnoputri, Ketua BRIN Laksana Tri Handoko, Sekretaris Kabinet Pramono Anung, dan Dewan Pengarah BRIN Bambang Kesowo. Pada kunjungan itu, Presiden menekankan pembangunan persemaian (nursery) merupakan salah satu upaya pemerintah dalam merehabilitasi lahan kritis di Tanah Air. “Memastikan dimulainya program penghijauan rehabilitasi lahan-lahan kritis, rehabilitasi lahan-lahan sering longsor. Rehabilitasi lahan yang wilayahnya sering banjir itu betul-betul bisa kita mulai

KUNJUNGAN: Presiden Jokowi bersama Megawati Soekarnoputri, saat meninjau Persemaian Modern Rumpin di Kecamatan Rumpin, Kamis (10/3).

dari membangun nursery,” kata Jokowi. Jokowi menuturkan, pemerintah akan membangun sejumlah persemaian serupa pada 2022. Sebab, ini dapat mendukung penelitian terhadap kekayaan plasma nutfah di Indonesia. “Nursery Rumpin ini bisa memproduksi kurang

lebih 12 juta bibit tanaman. Baik itu albasia, sengon, eukaliptus, manglid, ada juga jati, mahogany, semuanya ada,” tuturnya. Di samping itu, Presiden berharap pembangunan persemaian ini tidak hanya memberikan manfaat dalam hal lingkungan, tetapi juga membantu meningkatkan

ekonomi. “Sehingga yang diproduksi ini betul-betul bisa mendapatkan manfaat ekonomi, baik bagi negara maupun masyarakat. Jadi lingkungannya dapat, ekonominya juga dapat,” ucapnya. Sementara itu, Kepala Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Laksana Tri Handoko

mengatakan, pihaknya terus mengembangkan riset untuk mendukung pengembangan bibit unggul sesuai karakteristiknya. “Karena ini diperlukan mengatasi problem lingkungan dan kehutanan. Setiap lokasi memiliki karakter dan kebutuhan berbeda,” jelasnya. (abi/*)

Penerapan Perbup Belum Maksimal CIBINONG–Sosialisasi Peraturan Bupati Nomor 120 Tahun 2021 tentang pembatasan jam operasional kendaraan barang khusus tambang, dinilai belum maksimal. Tidak adanya sanksi bagi pelanggaran membuat Perbup tersebut tidak diindahkan pelaku usaha tambang. “Kita minta memaksimalkan sosialisasi pada semua yang berkepentingan di sini. Kemudian kenapa tidak ada sanksi? Sebagus apapun aturan kalau sanksinya tidak diberlakukan, ya percuma,” ujar Wakil Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Bogor, Aan Triana Al Muharom usai evaluasi Perbup tersebut bersama Dinas Perhubungan (Dishub) dan Satpol PP Kabupaten Bogor di Gedung DPRD Kabupaten Bogor, Kamis (10/3). Menurutnya, jika sanksi yang diberlakukan hanya memutar balik kendaraan, tidak akan ada efek jera bagi pelanggar. Perlunya sanksi lebih tegas seperti tilang hingga penyegelan. Selain itu, penyebab lain hingga

untuk peningkatan pengawasan de ngan penambahan personel. Dalam waktu dekat, pihaknya bakal mengundang instansiinstansi terkait untuk melakukan evaluasi ulang dengan melibatkan Komisi I DPRD Kabupaten Bogor, TNI dan Polri. Kendati demikian, Aan mengapresiasi setiap perbaikan yang dilakukan Dishub.

FOTO: DOK/HENDI NOVIAN/RADAR BOGOR

BELUM MAKSIMAL: Truk tambang melintas di Jalan Raya Rumpin, beberapa waktu lalu. Dewan menilai pemberlakukan Perbup terkait pembatasan jam operasional truk tambang belum maksimal diterpkan.

Perbup belum maksimal lantaran masih banyak Quarry atau lokasi pertambangan beroperasi siang hari. Harus juga ada pengetatan terhadap para pengusaha tambang dan kerja sama stakeholder terkait. “Harapan kita juga ada kerjasama yang baik dengan pihak penambang

dan mereka tidak membuka pembelian di luar jam operasional sudah ditentukan,” harapnya. Dari hasil evaluasi, politisi Golkar ini melanjutkan, perlu ada penambahan personel di lapangan yang artinya perlu dianggarkan. Dishub diminta mengusulkan anggaran

INFRASTRUKTUR: Pengendara melintas di perlintasan kereta api Bojonggede, Rabu (8/3). Pemerintah Kabupaten Bogor bersama BPTJ tengah mengkaji rencana pembangunan jembatan layang untuk mengurai kemacetan. FOTO: HENDI NOVIAN / RADAR BOGOR

Segera Dibangun Jembatan Layang BOJONGGEDE–Tengah proses lelang pekerjaan, pembangunan Sky Bridge atau jembatan layang penghubung stasiun dengan Terminal Tipe C Bojonggede dijadwalkan dimulai pada April 2022. Nantinya, jembatan layang ini diharapkan dapat mengurangi kesemrawutan lalu lintas di Sekitar Stasiun Bojonggede. “Kita harapkan groundbreaking dapat dilakukan pada bulan April,” kata Direktur Prasarana Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ), Jumardi dalam siaran persnya, kemarin (10/3). Jumardi menjelaskan, jembatan layang ini sepenuhnya dibiayai APBN senilai Rp16,5 milyar melalui anggaran BPTJ Tahun 2022. Sementara Pemkab

Bogor mengalokasikan anggaran sekitar Rp4 miliar untuk kebutuhan pembebasan lahan. Stasiun Bojonggede, merupakan salah satu stasiun kereta di Jabodetabek dengan jumlah penumpang terpadat. “Sehari-hari sebelum pandemi bisa dipadati penumpang KRL hingga 65 ribu orang atau 1,86 juta orang perbulan, terpadat ketiga setelah Stasiun Bogor dan Stasiun Bekasi,” jelasnya. Dengan kepadatan itu, Stasiun Bojonggede belum didukung dengan keteraturan lingkungan di sekitarnya. Perpindahan moda penumpang KRL dari angkot, ojek maupun kendaraan pribadi ke stasiun dilakukan di sembarang tempat, sehingga menimbulkan kemacetan serta kesemrawutan parah pada jam-jam sibuk. “Adanya jembatan layang itu nantinya diharapkan memudahkan penataan perpindahan moda. Angkot cukup berhenti di terminal dan penumpang akan berlanjut naik KRL dapat mengakses jembatan layang menuju stasiun,” papar Jumardi. Demikian pula untuk kendaraan pribadi maupun ojek,

nantinya diatur untuk berhenti atau parkir di terminal sehingga para penumpang ke Stasiun Bojonggede cukup mengakses jembatan layang. Membentang sepanjang 243 meter dengan lebar 3 meter, jembatan layang menghubungkan Stasiun Bojonggede dan Terminal Angkutan Tipe C Bojonggede. Pada masing-masing ujungnya baik dari sisi stasiun dan terminal akan dilengkapi area semacam hall. Di sisi stasiun hall, akan dilengkapi fasilitas eskalator, ramp untuk penyandang disabilitas, toilet, musholla, tapping gate dan ruangan loket. Sementara hall pada sisi terminal dilengkapi ramp untuk penyandang disabilitas, toilet dan musholla. Sementara itu, Sekretaris Dishub Kabupaten Bogor, Muslim Akbar menambahkan, untuk pembebasan lahan, dilakukan secara bertahap. Pihaknya berharap, dapat sesuai waktu yang telah ditentukan. “Kalau terminal tetap di situ. Peruntukannya akan kita lakukan modifikasi dan terminal ditata. Luas lahan di area terminal akan dibebaskan sekitar 280 meter,” tandasnya. (cok/b)

Termasuk yang telah memutar balikan ribuan kendaraan tambang hingga saat ini. “Mudah-mudahan ke depan benar-benar maksimal Perbup ini dijalankan. Jangan bikin Perbup kalau kemudian jadi macan ompong. Kasihan bupatinya sudah mengeluarkan Perbup, tapi jajarannya belum maksimal menjalankannya,” tukasnya.

Di tempat sama, Sekretaris Dishub Kabupaten Bogor, Muslim Akbar menjelaskan, meski dinilai belum maksimal, namun penerapan Perbub sudah membuahkan hasil. “Pelanggaran mulai menurun. Seperti minggu pertama penerapan Perbup ada 1.017 truk diputar balik dan minggu lalu kurang lebih 300 truk. Artinya ada penurunan pelanggaran,” jelasnya.

Dalam sehari, pihaknya menerjunkan 100 anggota yang dibagi dua regu untuk berjaga di lima titik ruas jalan. Bogor Barat masih menjadi skala prioritas penerapan Perbup tersebut lantaran wilayah ini paling banyak terdapat Kuary. “Nanti kami lebarkan ke wilayah lain. Sehingga Perbup ini akan berlaku di seluruh Kabupaten Bogor,” pungkasnya.(cok/c)


THROW IN

RADAR BOGOR I JUMAT, 11 MARET I TAHUN 2022 I 8 SYABAN 1443 H I HALAMAN 6

MANCHESTER CITY

SPORTING CP

(Agregat: 5-0)

MANCHESTER–Tidak ada keajaiban yang terjadi di leg kedua babak 16 besar Liga Champions saat Manchester City menjamu Sporting CP di Stadion Etihad, Kamis (10/3) dini hari WIB kemarin. Kedua klub hanya bermain imbang 0-0. Dengan hasil ini, Manchester City lolos ke delapan besar dengan keunggulan agregat 5-0. Sebelumnya, The Citizens menang 5-0 di markas Sporting Lisbon pada leg pertama dua pekan lalu. Di laga ini sendiri, Gabriel Jesus sempat mencetak gol bagi Manchester City. Hanya saja, gol tersebut dianulir setelah dilakukan pemeriksaan VAR. Manchester City menjadi wakil kedua Inggris di babak delapan besar. Sehari sebelumnya, Liverpool sudah lebih dulu merebut tiket

perempatfinal. Meski kalah 0-1 di Anfield, Liverpool unggul agregat 2-1 atas Inter Milan. Inggris masih memiliki dua wakil lagi yakni Chelsea dan Manchester United. Chelsea sebelumnya sudah menang 2-0 atas Lille. Sedangkan MU imbang 1-1 di markas Atletico Madrid. Manajer Manchester City, Pep Guardiola bahagia mampu meloloskan timnya ke babak delapan besar Liga Champions. Berbicara kepada BT Sport ia mengatakan itu hasil bagus dan memang pantas bagi anak asuhnya. “Saya seorang pria yang belajar pada saat untuk menikmati momen. Ketika saya lolos ke perempat final, saya menikmatinya, ketika saya berkualitas untuk 16 besar saya tahu betapa sulitnya itu. Ketika Anda lolos, setiap

lawan sulit. Sekarang saatnya untuk memberi selamat kepada semua orang, fokus pada Liga Premier dan minggu depan kita lihat undian,” katanya di UEFA.com. Guardiola mengklaim hasil ini menunjukkan pertumbuah klub. “Dekade terakhir, selangkah demi selangkah, klub tumbuh dan selama bertahuntahun kami berada di sana di Liga Champions dan lolos ke babak 16 besar. Sekarang sekali lagi kami berada di perempat final. -final dan di antara delapan tim terbaik di Eropa,” ujarnya. Ia lantas membahas performa. “Di babak kedua kami sedikit turun, kami tiba di posisi menyamping dan tidak membuat gerakan

di belakang. Terkadang sulit saat kedudukan 5-0 untuk menghindari serangan balik. Saya Saya sangat senang karena kami pantas berada di perempat final,” tandasnya. Sementara itu, Juru Latih Sporting CP, Ruben Amorim mengakui keunggulan City dan menyebut hasil undian memang tidak menguntungkan mereka. “Ketika sebuah klub melaju, untuk kedua kalinya, ke babak 16 besar kompetisi ini, itu pasti positif. Kami sangat tidak beruntung dalam undian, tapi kami harus melihat pertumbuhan tim ini, karena tahun lalu kami tersingkir oleh LASK Linz dan tahun ini oleh Manchester City, salah satu tim terbaik di dunia,” ujarnya. (fjr)

1 3 3 1 2 2 6 0 7 11 3 10 9 2 12 4 1 6

90'

2

2

20 95%

1

TANPA KEJUTAN : Manchester City dan Sporting CP saling berbagi angka pada leg kedua babak 16 besar Liga Champions di Stadion Etihad, Kamis (10/3) dini hari WIB kemarin.

5

1

2

31

LIGA INDONESIA BARU

MENANG: Persib Bandung menghajar Arema FC dalam laga big match BRI Liga 1 di Stadion I Gusti Ngurah rai, Denpasar, Bali, Rabu (9/3) malam.

AREMA FC 1-2 PERSIB BANDUNG

Kuncinya Pada Respon Cepat DENPASAR–Persib Bandung menghajar Arema FC dalam laga big match BRI Liga 1, Rabu (9/3) malam di Stadion I Gusti Ngurah Rai, Denpasar, Bali. Sempat tertinggal lewat gol Jayus Hariono, Persib memperlihatkan respon yang baik dengan melakukan comeback 2-1 melalui gol sundulan Bruno Cantanhede. Persib mempelihatkan permainan yang atraktif sejak dimulainya pertandingan. Marc Klok dan kolega tidak membiarkan Arema FC berlama-lama dengan bola mencegah lawan mengembangkan permainan. Namun tak disangka Singo Edan justru berhasil mencetak gol lebih dulu di awal babak kedua. “Kami menekan Arema, tidak memberikan mereka kesempatan untuk mengeluarkan permainan terbaiknya. Para pemain kami tidak bisa mencetak gol, itu membuat kami mulai tertekan dan memberi kesempatan Arema keluar dari tekanan. Di babak kedua kami kecolongan satu gol karena terlalu memberi jarak kepada pemain Arema,” kata Robert Alberts pelatih Persib. Penggawa Persib memperlihatkan gestur dan respon yang baik usai kebobolan. Mereka fokus kepada jalannya pertandingan dan terus mencari peluang membongkar pertahanan Arema FC yang solid dan kompak. Hingga terjadi satu kelengahan ketika Bruno Cantanhede dengan bebas menyundul bola crossing yang dilepaskan Frets Butuan dari sayap kanan. “Pemain memperlihatkan upaya mereka untuk bangkit, mereka tidak mau menerima kekalahan di situasi seperti ini karena mereka tahu masih berada di perlombaan menuju juara. Sebelum laga kami sudah bicara, kami tidak boleh kalah dari tim yang ada di bawah kami. Supaya mereka tidak bisa naik dan setidaknnya kami masih berada di jalur juara,” papar Robert. Kemenangan penting bagi Persib, selain menjauhkan diri dari kejaran Arema FC di tabel klasemen, Maung Bandung bersaing ketat dengan Bali United di puncak klasemen. Namun masih ada Bhayangkara FC yang menguntit dari posisi empat jadi ancaman Persib saat ini. (lib/rur)

(*&, -$ ( )% ($) , &2 . + . ( )" (/& & ) -+$, -$)2 (/) . ,& )" ( $ + )2 (+ $ ) -+$, -$ $)$ ( -$# . , . - # - " $ ' ( " + ,1 &$' ) $ , # 1 %$ ( )% ' )& ) !/)"-$ ( )" ,.$&/' -$& ) -+$, -$ , &2 . ' ( & "$ . ) 2 )" $- /. , - - - - $)$ ( ,/+ & ) . &)$& + )"/(+/' ) -+$, -$ ( ' '/$ * - ,0 -$ ' )"-/)" 1 1 ) , ) !* /- *! ",*/+ $- /--$*)

)""*. 1 , . / $ ,- ) 2 ( ) (/$ 1 ," $ ( . ) *"*, . , . + .)2 $ (+/)" & ) '/, # ) $'/ , ( . ) *"*, . , *. *"*, + ($- + "$

)""*. / $ ,- ) 2 ( )2 , + -+$, -$ 1 ," $ )" -%$ '/, # ) ) #- , ' ( . ) ) #- , ' *. *"*, + ($- -$ )"

$.$/1' 5 ,% #'* )2) , ,%%-1 4 / 1 2#' /0 , 5 +$,$+2' 4 /% #' $" + 1 , -%-/ 1 / 1$. 1,5 #' +.2,% ! ) , $*2/ & , '*2 / $" + 1 , -%-/ 1 / -1 -%-/ . # +'0 . %' # /$0$0 ',' 4 /% +$,5 +. ') , .$/! ')) , 12/ ! 0$. ,( ,% +$1$/ +$*$4 1' $*2/ & , '*2 / $!$, /,5 4 /% 02# & +$,% (2) , .$/! ')) , 12/ ! ',' +$* *2' +205 4 / & /$," , .$+! ,%2, , 20/$,! ,% . # +2, 0 5 ,%,5 0 +. ' 0$) / ,% .$/! ')) , 12/ ! 1'# ) 1$/$ *'0 0' ) 1 $12 $*2/ & , '*2 / 2& /#' 0 1 /$0$0 #$,% , ,12) '12 #'/',5 +',1 % / ')21 +$,#-/-,% +$/$ *'0 0') , .$/! ')) , 12/ ! ',' ! ') )$ $+)-1 -%-/ 1 2 .2, )$ $+./-3 ! / 0.'/ 0' 4 /% * ', 5 ),' 0- * ( * , /20 ) #' *',%)2,% , 4'* 5 & $, ,%% .' 0.'/ 0' 4 /% ',' 5 ,% #'# +.',%' $12 $,%2/20 , ) ! ,% $/(2 ,% , $" + 1 , -%-/ 1 / $,' 2+ #' '/$% / ',' +$+',1 202* , 1$/0$!21 #'0 +. ') , 0$" / 1$/12*'0 # , !$/($,( ,% +$* *2' #'0 +. ') , )$ )$*2/ & , 0 +. ' )$ $+)-1 -%-/ $* ', )$ $+)-1 -%-/ 0.'/ 0' 4 /% ',' (2% 0 5 (2) , )$ * ' $,%$*-* , 2+!$/ 5 '/ /-3',0' 4 / 1 ! / + ) 1 $,#$,% / ( 4 ! , # /' ',' 4 /% 5 ,% & #'/ # , )$12 # , )$12 +$,% ./$0' 0' # , +$,%2" .) , 1$/'+ ) 0'& 1 0 )$& #'/ , # * + " / /$0$0 #' 4'* 5 & $*2/ & , '*2 / ' )&'/ " / +$+! %') , 0$+!'* , )$!212& , ! & , .-)-) $+! )- )$. # .$0$/1 5 ,% & #'/ 5 ,% #'#-+', 0' ) 2+ $+ ) $+ ) " / /$0$0 ',' #'1212. ',' #$,% , .$+! " , #- 21) )$0$& 1 , # , )$0$* + 1 , )'1 0$+2 $* ,(21,5 . # +'0 0' ,% !$/)$*'*',% )$ 4'* 5 & -1 -%-/ * ',,5 $/1$+. 1 #' ,% $0('# $*2/ & , , &0 /$ * $" + 1 , , &0 /$ * -1 -%-/ !$/0'* 12/ &+' # , +$+!$/') , ! ,12 , !$/2. * 1 /$! , )$. # 4 /% 0$1$+. 1 $,5$/ & , 0$" / 0'+!-*'0 -*$& )$. # )$12 $,#/ # /$0$0 #' ,% 0('# ',' 4 /% +$, ,5 ) , 1$,1 ,% .$/!$# , .$, ,% , , -/ ,% 5 ,% 0 )'1 +$+ ) ' ) /12 $0$& 1 , #$,% , 12, ' 5 ,%,5 !$/!$# , ',' + 0'& 1$/( #' #' /2+ & 0 )'1 !$0 / -/ ,% 5 ,% 0 )'1 +$,%%2, ) , ) /12 # * + .$, ,% , ,,5 + 0'& !$/1$*$ 1$*$ # , +$+ ) , 4 )12 5 ,% * + /).


ALLSPORT

RADAR BOGOR I JUMAT, 11 MARET I TAHUN 2022 I 8 SYABAN 1443 H I HALAMAN 7

MOSKOW–Mantan pembalap Formula 1 asal Rusia Nikita Mazepin menyusul ayahnya, Dmitry, masuk dalam daftar hitam sanksi dari Uni Eropa sebagai buntut invasi ke Ukraina. Mazepin telah resmi dipecat oleh Haas pekan lalu, setelah sebelumnya tim asal Amerika Serikat tersebut memutus kerjasama dengan Uralkali sebagai sponsor utama. Hal itu berarti Mazepin (23) tidak dapat

berkompetisi pada balapan apapun di Uni Eropa meskipun kontraknya belum usai. Mazepin berbicara kepada reporter lewat video yang disiarkan dari Moskow, mengkritik Haas atas keputusan tersebut karena menurutnya olahraga harus dipisahkan dari politik. Dia juga mengumumkan didirikannya yayasan untuk mendukung atlet-atlet Rusia yang dilarang berkompetisi di luar negeri karena perang atau politik. Mazepin mengatakan, yayasan “We Compete as One” akan didanai uang yang seharusnya digunakan sebagai sponsor Haas. Saat ini, pihak Uralkali sedang menuntut pengembalian uang sponsor yang sudah dibayarkan kepada Haas untuk musim 2022. “Dalam situasi seperti ini Anda bisa melihat wajah sebenarnya dari semua orang di sekitar Anda,”

DAFTAR HITAM: Mantan pembalap Formula 1 asal Rusia Nikita Mazepin menyusul ayahnya, Dmitry, masuk dalam daftar hitam sanksi dari Uni Eropa sebagai buntut invasi ke Ukraina.

kata Mazepin, seraya menambahkan para pembalap lain termasuk George Russell dan Charles Leclerc telah mengirimkan pesan “sederhana” kepadanya. “Mereka tahu bagaimana pentingnya olahraga ini bagi mereka, bagi kehidupan mereka. Mereka tahu bagaimana perasaan saya kehilangan kesempatan untuk berkompetisi ini,” kata Mazepin. “Tidak ada unsur politik. Hanya pribadi. Tetap tenang.” Dia tidak membahas perang dan politik, tapi mengatakan di pernyataan pembukanya bahwa dia memiliki teman dan relasi di kedua sisi (Rusia dan Ukraina). Yayasan, yang mengekor nama inisiatif “We Race as One” milik F1 dalam mempromosikan keberagaman dan kesetaraan, akan memulai kegiatannya membantu mengirim pulang atlet-atlet Rusia di Paralimpiade dari Beijing. “Yayasan ini akan mengalokasikan dana untuk atlet-atlet yang telah menghabiskan hidup mereka mempersiapkan diri untuk Olimpiade atau Paralimpiade dan ajang-ajang top lainnya, namun akhirnya dilarang berkompetisi dan secara kolektif dihukum karena paspor yang mereka pegang,” kata Mazepin. Invasi Rusia ke Ukraina, yang

disebut Moskow “Operasi Militer Khusus”, telah menimbulkan hujan sanksi yang dikenakan juga kepada sekutunya Belarusia. Jurnal resmi Uni Eropa menggambarkan miliarder kelahiran Belarus Dmitry Mazepin, yang mendanai karier sang anak di dunia balap, sebagai “anggota lingkaran terdekat” Presiden Vladimir Putin. Dikatakan pula bahwa Dmitry Mazepin adalah salah satu pebisnis utama yang terlibat ikut menjadi menyediakan sumber pendapatan substansial Pemerintahan Federasi Rusia. Berbicara kepada reporter, Nikita mengatakan ia seharusnya dapat berkompetisi dalam kapasitas netral sesuai dengan peraturan FIA. Namun, ketika tiga kali ditanya bagaimana dia bisa netral mengingat hubungan jelas ayahnya dengan Kremlin, Mazepin menghindar menjawab pertanyaan itu. Perusahaan pupuk kimia Uralkali, yang dimiliki sang ayah, merupakan sponsor utama tim Haas sebelum kemitraan keduanya berakhir di tengah tes pramusim di Barcelona. Haas pada Rabu juga mengumumkan merekrut kembali mantan pembalap mereka asal Denmark Kevin Magnussen sebagai pengganti Mazepin. (jpc)

Sambut Baik Liga Srikandi KLAPANUNGGAL--Tim Sepakbola Putri KPE Angels yang bermarkas di Kecamatan Klapanunggal menyambut baik rencana Asosiasi Sepakbola Wanita ( ASW) Kabupaten Bogor menggelar Liga Srikandi Pancakarsa (LSP) 2022. Pelatih KPE Angels, M. Hatta mengatakan, timnya sangat antusias menyambut kabar gembira yang datang dari ASW Kabupaten Bogor.

Artinya, kata Hatta, adanya event ini tentunya akan menjadi ajang para pemain KPE Angels untuk membuktikan kualitas hasil dari proses latihan selama ini. “Saat ini KPE Angels sudah menyiapkan sekitar 25 pemain putri yang akan mengikuti Liga Srikandi Pancakarsa (LSP) 2022. Para pemain tersebut merupakan talenta lokal yang ada di Klapa-

nunggal,” bebernya. Sementara itu, Wakil Ketua ASW Kabupaten Bogor, Ariek SB mengatakan, pihakya akan segera menggelar agenda pembahasan Liga Srikandi Pancakarsa. “Ibu Ketua menginginkan LSP 2022 harus bergulir sebelum bulan puasa dan finalnya bisa dilakukan pasca lebaran nanti,” ucap Ariek. Menurutnya, LSP 2022 ini akan

menjadi acuan ASW kabupaten Bogor dalam mendata klub-klub sepakbola putri yang ada di Kabupaten Bogor. “Tidak semua klub anggota ASKAB PSSI Bogor punya klub sepakbola putri. Makanya, dengan adanya LSP 2022 ini kita bisa mengetahui ada berapa klub sepakbola putri yang ada di Kabupaten Bogor,” pungkasnya. (rur)

/((04" "6" "2"4 &$&1 0(0. 2&3&3 4")5/ 3*%"/( #&23"." 6"2(" &3" *1"75/( &$"."4"/ &(".5%5/( "#51"4&/ 0(02 1"%" "#5

&3&3 .&251","/ ,&6"+*#"/ 1"2" 6",*- 2",7"4 "- */* 4&245"/( %"-". "."/") /%"/( 8 /%"/( 0.02 ")5/ 4&/4"/( &.&2*/4")"/ "&2") ,)5353/7" 1"3"- )525' * + %"/ , &2%"3"2,"/ )"- */*-") "/((04" 0.*3* ! &6"/ &26",*-"/ ",7"4 "&2") "6" "2"4 &$&1 0(0. 4", 1&2/") #&2)&/4* .&-",5,"/ 2&3&3 (5/" .&/7&2"1 "31*2"3* ."37"2","4 ) * ( ) ) * +% ) % ) ' -+% $ * % $ % +% +' * % & &( ' + # $ ( ) ) * () +* $ % * * )' ( ) $ )- ( " * * (" * ) $' ' $ ( - % ' ( $'+ % % ' % % " * % "&%&$ " ) ! * ( % $ )- ( " * $ # #+ '&* %) , ) * " , ) % '+% " +)+) $ ) # ) $'

$ % (+ ' ( * % " +)+) ' )' ( ) * () +* $ % ( %- $ $ # " ' % % % )&#+* * ( ' $ ) # ' () $' % % . $ ( % !+ " * )+ $ % "+* ( () () +% # ,+% $ $ % ) $'# +%*+" ' % % % % ) $' ) # ) *+%- $ % %* ) ' ) ' $ + % % ) $' " ( % ) *+ # * +%*+" ' $ " ( % ) % $+% " %

) $' *+ * " # $ )* (+) + % % +"+' " ( ) % " * " ! ) $' %- '+% ) * # ' # ) ! '+'+" &( % " / ' ' ( # % *+ +%*+" ' $ ( - % $ )- ( " * ) * $' * " ' %%- ' % #&# % ) $' * () +* ( '" % &# ) ($ % * +%*+" ) $+ +* $ %- +%*+" $ )- ( " * ' -+% 5/4

SIAP BERLAGA: Tim KPE Angels dengan trofi juara yang diraih pada suatu turnamen, beberapa waktu lalu.


KICKERS

RADAR BOGOR I JUMAT 11 MARET I TAHUN 2022 I 8 SYA’BAN 1443 H I HALAMAN 8

REAL MADRID 3-1 PARIS SAINT-GERMAIN (Agregat: 3-2)

Luar Biasa! MADRID–Real Madrid membuktikan ambisinya membalik keadaan dan lolos ke babak delapan besar Liga Champions. Dalam laga di Stadion Santiago Bernabeu, Kamis (10/3) dini hari WIB kemarin, Madrid menggasak PSG dengan skor 3-1. Sempat tertinggal melalui gol Kylian Mbappe di menit ke-40, Madrid bangkit dan membalik keadaan berkat hattrick Karim Benzema. Benzema membuka keran golnya di menit ke-61. Bermula dari kesalahan kiper Gianluigi Donnarumma yang diganggu Benzema, bola jatuh ke kaki Vinicius Junior. Vinicius lantas mengirim umpan ke depan gawang yang diselesaikan Benzema. Benzema mencetak gol

keduanya pada menit ke-76. Menerima bola dari Luka Modric, Benzema melepaskan tembakan kaki kanan yang tidak mampu dihentikan Donnarumma. Pada menit ke-78, Benzema mencetak hattrick. Marquinhos melakukan kesalahan saat memberikan bola ke rekannya di kotak penalti. Benzema yang berdiri bebas dengan mudah menceploskan bola ke gawang. Skor 3-1 menjadi hasil akhir leg kedua

!

ini. Dengan demikian, Madrid lolos ke delapan besar dengan keunggulan agregat 3-2. Pelatih PSG yang ditargetkan gelar Liga Champions, Mauricio Pochettino mengaku sangat kecewa. Ia menegaskan kekalahan ini menjadi pukulan telak. “Paris Saint-Germain telah mengejar Liga Champions selama beberapa tahun sekarang. Saya benar-benar kecewa, kesal –

tetapi hal-hal ini bisa terjadi. Beberapa minggu ke depan tidak akan mudah,” katanya kepada Canal+. Ia menyebut kesalahan Donnarumma yang berujung gol pertama Benzema adalah awal kehancuran mereka. “Gol pertama benar-benar mengubah permainan,” kata Pochettino. “Selama satu jam, kami lebih baik dari Real Madrid. Suasana berubah di stadion. Kami membuat beberapa kesalahan setelah itu, kami tidak bisa mengatakan kami tidak melakukannya. Perasaan terburuk adalah bahwa kami adalah tim yang lebih baik, tetapi kami kalah dalam 10 menit,” keluhnya. (amr)

6 3

8 3

90'

7

48% 52%

3

5

2

41

3 80,5%

41

1

5 2

LOLOS: Selebrasi para pemain Real Madrid usai menang atas Paris Saint-Germain di babak 16 besar Liga Champions di Stadion Santiago Bernabeu, Kamis (10/3) dini hari WIB kemarin.

$

2 2

12 9

1

15 18

54

4 4

! & & &$ $&' # "!% ! ! '% & '! $

3 6 ' & %& $& '!&' $ % ' " # & %

# ! & " '!&' $ ! & " & $ !( ' # "!% ! ! " ! "! " ! ! "

"

Kambing Hitam Kekalahan BELUM BERUNTUNG: Ekspresi Lionel Messi usai gagal memanfaatkan sejumlah peluang yang dimilikinya untuk membobol gawang Real Madrid.

7 5

TAK BERDAYA : Penjaga gawang Paris Saint-Germain, Gianluigi Donnarumm mampu mencegah bola masuk ke gawangnya.

4 4

Nasib Apes La Pulga MADRID–Lionel Messi mengalami malam yang sulit melawan Real Madrid pada Kamis (10/3) dini hari WIB, saat Paris Saint-Germain tersingkir dari Liga Champions dengan dirinya mencetak rekor individu yang tidak diinginkan. Madrid memenangkan pertandingan dengan agregat 3-2 dan Messi, lagi-lagi tidak mampu membobol gawang Los Blancos untuk penampilannya yang kesembilan secara beruntun, menjadi rekor terlamanya sepanjang karier di level klub (tujuh laga bersama Barcelona dan dua untuk PSG). Legenda Argentina itu pindah ke PSG dari Barcelona pada musim panas lalu setelah kontraknya dengan tim La Liga tersebut habis. Meski pun Messi sebenarnya ingin bertahan di Camp Nou, ia terpaksa mengucapkan salam perpisahan sambil menangis karena Barca tidak mampu mempertahankannya gara-gara krisis finansial.(goal/rur)

KIPER PSG, Gianluigi Do rumma menjadi kambing h tersingkirnya Lionel Mess kawan-kawan di babak 16 Liga Champions hari ini. K tusannya memainkan bo area gawangnya yang me lahirnya gol penyama ked kan Madrid setelah Ky Mbappe membawa me memimpin dianggap seb pemicu kakalahan PSG. Kapten PSG, Marquin mengatakan, gol pert adalah momen penting Real Madrid untuk menyam kedudukan dan dengan penggemar memberi rumah energi ekstra. “Kami seharusnya menan situasi dengan lebih baik. membuat kesalahan k setelah itu. Selama dua pe dingan, kami pantas me patkan yang lebih baik – t kami membayar mahal u kesalahan kami pada akhir keluhnya kepada Canal+ Pelatih Mauricio Poche juga menyebut kesala Donnarumma yang beru gol pertama Karim Benz adalah awal kehancuran m ka. “Gol pertama benar-b mengubah permainan. Se satu jam, kami lebih baik Real Madrid. Suasana ber di stadion,” katanya. Direktur Olahraga PSG, nardo menegaskan ini sa mengecewakan dan menu gol pertama Madrid ad biangnya. “Kami sedikit kehilanga sendiri dan itu mengubah Madrid. Itu adalah mo yang menentukan. Kami h menerima kesalahan ketidakmampuan kami u menangani situasi su ujarnya.(fjr)

3 10

Pencetak Trigol tertua KARIM Benzema mencatat rekor baru di Liga Champions. Pada usia 34 tahun dan 80 hari, Benzema menjadi pemain tertua dalam sejarah yang mencatat hattrick di Liga Champions. Benzema mencetak tiga gol pada leg kedua babak 16 besar Liga Champions di Estadio Santiano Bernabeu, Kamis (10/3) dini hari WIB kemarin. Tiga gol dari Benzema, tidak hanya membuat Real mengandaskan Paris Saint-Germain dengan skor 3-1. Lebih dari itu, Benzema membawa Real lolos ke perempat final dengan agregat 3-2. Pada leg pertama di Parc des Princes, Paris, 15 Februari lalu, Real kalah dengan skor 0-1. Hari ini, Real juga sempat tertinggal 0-1 sampai menit ke-61. Dua gol PSG semuanya diborong oleh Kylian Mbappe. Benzema sendiri melewati catatan Olivier Giroud sebagai pemain tertua yang mencetak tiga gol di Liga Champions.

Giroud melakukannya pada usia 34 tahun dan 63 hari. Yakni saat dia mendulang hattrick bagi Chelsea ke gawang Sevilla pada 2020. “Benzema adalah pemimpin yang fantastis untuk tim kami. Dia adalah penyerang yang fantastis. Saya sangat bangga dengan attitude Karim,” ucap pelatih Real Carlo Ancelotti dikutip dari situs resmi UEFA. “Karim bersama (Robert) Lewandowski adalah pemain nomor 9 terbaik di dunia saat ini. Dia adalah pemain yang luar biasa, kapten sesungguhnya, dan membawa tim ini menuju kemenangan dengan gol dan kelas yang dia miliki,” ucap kiper Real Thibaut Courtois. Benzema sendiri menyebut kemenangan ini lahir dari sikap pantang menyerah yang ditunjukkan skuad Real. Padahal, awalnya, Real selalu tertinggal dalam dua leg. “Kami memberikan segala yang kami bisa. Kami bertarung sampai akhir,” kata Benzema.(jpc)

GRAHA PENA BOGOR JL KHR ABDULLAH BIN NUH NO 30 TAMAN YASMIN BOGOR

https://bozzfoods.mygostore.co


TERUSAN

RADAR BOGOR I JUMAT, 11 MARET I TAHUN 2022 I 8 SYABAN 1443 H I HALAMAN 9

KPK: Putusan MA Harusnya Pertimbangkan Efek Jera

Publik Tegas Tolak Penundaan Pemilu JAKARTA – Suara penolakan masyarakat atas wacana penundaan pemilu makin tegas. Dua jajak pendapat membuktikan itu. Terbaru, hasil survei Lingkaran Survei Indonesia (LSI) Denny JA menunjukkan penolakan masyarakat makin kentara. Hal itu memperkuat survei Lembaga Survei Indonesia (LSI) yang dirilis pekan lalu. Survei LSI Denny JA yang dipaparkan kemarin (10/3), digelar pada tanggal 23 Februari - 3 Maret 2022 secara tatap muka. Total ada 1.200 responden dari 34 provinsi di Indonesia sebagai sampel, dengan margin of error 2,9 persen. Peneliti LSI Denny JA Ardian Sopa mengatakan, dari demografi politik, penolakan

JAKARTA–Mahkamah Agung (MA) memang menolak kasasi yang diajukan oleh terdakwa kasus korupsi Edhy Prabowo. Namun, lembaga peradilan tertinggi di tanah air itu memangkas hukuman eks menteri kelautan dan perikanan tersebut. Dari sembilan tahun menjadi lima tahun penjara. Komisi Yudisial (KY) memastikan akan bergerak apabila ada dugaan pelanggaran kode etik dan perilaku hakim. Keterangan tersebut disampaikan oleh Juru Bicara KY Miko Susanto Ginting. “Jika ada dugaan pelanggaran kode etik dan perilaku hakim, maka Edhy Prabowo KY bisa bergerak,” ungkap dia. Secara prinsip, Miko menjelaskan bahwa KY tidak memiliki kewenangan untuk menilai berat atau ringan putusan hakim MA. Pun demikian tepat atau tidak tepatnya suatu putusan yang telah diambil. Namun demikian, KY punya kewenangan untuk bersikap atas perkara tertentu. Apalagi yang menarik perhatian publik seperti putusan kasasi atas terdakwa Edhy Prabowo. “Untuk menjaga kepercayaan publik kepada hakim dan peradilan,” jelas dia. Terkait dengan putusan tersebut, Miko mengaku instansinya masih perlu waktu. “Kami pelajari dulu putusan yang baru saja diterbitkan itu,” terang pria berkacamata tersebut. Juru Bicara MA Andi Samsan Nganro membenarkan, instansi mengurangi masa hukuman Edhy Prabowo. Dalam pertimbangamnya, majelis hakim di MA menilai bahwa putusan di tingkat pengadilan tinggi kurang mempertimbangkan keadaan yang meringankan bagi Edhy. “Pada faktanya terdakwa sebagai menteri kelautan dan perikanan RI sudah bekerja dengan baik,” bunyi pertimbangan tersebut. Pertimbangan itu lantas dikritik oleh banyak pihak. Mereka menilai bahwa pertimbangan itu tidak masuk akal. Sebab, Edhy melakukan korupsi di tengah pandemi Covid-19. Mereka juga mempertanyakan kinerja baik yang dimaksud oleh MA. Plt Juru Bicara KPK Bidang Penindakan Ali Fikri mengatakan putusan majelis hakim terhadap Edhy Prabowo mestinya mempertimbangkan hakikat pemberantasan korupsi sebagai extraordinary crime. Juga mempertimbangkan rasa keadilan masyarakat. “Dan juga mampu memberi efek jera untuk mencegah perbuatan serupa kembali terulang,” kata Ali. (syn/tyo)

Ardian Sopa

Semua pendukung capres 2024 menyatakan ketidaksetujuannya,’’ penundaan. ’’Kita bisa lihat partai oposisi maupun partai pendukung koalisi itu pemilihnya

menyatakan mayoritas menolak penundaan pemilu,’’ kata Ardian. Melihat data tersebut, Ardian menilai kans untuk mewujudkan penundaan pemilu terbilang kecil. Bahkan, wacana cenderung layu sebelum berkembang akibat ma s i f n ya penolakan masyarakat. Dari kacamata politik, Ardian juga melihat peluang amandemen untuk perpanjangan masa jabatan sangat berat. Sebab, mayoritas partai di parlemen menolak. Termasuk PDIP yang sudah menyampaikan penolakan secara keras. ’’Parpol penentang ada 473 kursi,’’ tuturnya. Ardian juga mengingatkan kepada elit yang mendukung penundaan memiliki resiko

secara elektoral. Publik bisa menilai siapa politikus yang berpegang pada cita-cita reformasi dan siapa yang berpaling. Wakil Ketua Umum PKB Jazilul Fawaid mengatakan, sebagai pengusul penundaan pemilu, pihaknya akan melakukan kajian terhadap usulan tersebut. ’’Oleh sebab itu wacana ini akan pasti akan kami dalami,’’ terang dia dalam diskusi di Media Center DPR RI kemarin. Menurut dia, Fraksi PKB MPR RI akan mengundang para pakar untuk membahas wacana tersebut, baik yang mendukung maupun yang menolak. Pihaknya ingin mendengar masukan dan pandangan dari pakar. (far/lum/bay)

Ancaman Tiga Menit Rudal NATO dan Neo-Nazi Sambungan dari Hal 1

Q

Bang HS: Sekarang saya ingin tahu langsung dari Kedutaan Besar Rusia, apa saja yang menjadi dasar atau alasan paling penting Rusia harus menyerang Ukraina?

ALN UUH T E U L HOT E, DLL A B IJ KE N TANAH D AHA SERVIC

ONGA RUANG US L LOW GUAMAHM OR DIJUA EHILANGAN RAA R BOG K R N A NEKA RADA RAKK

NA HA PE I: GRA G N U HUB ting) 01 (Hun 40

NT H DIKO RUMA

251 -

0 Telp:

Pengusaha Truk Tak Ingin Zero ODOL Ditunda SURABAYA – Tarik ulur kebijakan pembatasan truk zero over dimension over load (ODOL). Beberapa pelaku usaha menginginkan aturan itu ditunda hingga 2025. Sebaliknya, pengusaha truk meminta zero ODOL tetap diterapkan pada awal tahun depan. Ketua Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo) Jatim Sundoro mengatakan, organisasinya justru menentang wacana untuk menunda kebijakan. Sebab, hal tersebut bukan solusi terhadap permasalahan yang ada. ’’Kebijakan ini sudah diinisiasi sejak 2015. Tapi, terus ditunda. Mau sampai kapan?’’ ujarnya kepada Jawa Pos kemarin .Penundaan, lanjut dia, bakal merugikan anggota Aprtindo. Karena, pengusaha truk Jatim telah melakukan normalisasi kendaraan niaga dalam beberapa tahun terakhir. Mereka memotong bagian yang menyalahi aturan dan tak lagi mengangkut barang di luar batas. Jika ditunda, maka 4 ribu truk di bawah naungan Aptrindo Jatim yang sudah terlanjur patuh bakal terdampak. Sebab, pemilik barang jelas memilih truk yang masih bisa mengangkut muatan yang melanggar zero ODOL. ’’Normalisasi truk itu butuh biaya. Apakah sekarang kami harus keluar biaya lagi untuk memodifikasi truk kami?’’ paparnya. Sundoro mengakui kebijakan zero ODOL berdampak meningkatnya ongkos logistik tidak terelakkan. Apalagi, saat ini tarif yang diminta oleh pemilik barang biasanya mengkalkulasi muatannya melebihi standar pemerintah. Dia mencontohkan, jasa truk tronton untuk pengiriman Surabaya – Jakarta. Biasanya pemilik muatan membayar Rp 200 per kilogram dengan berat muatan mencapai 18 sampai 20 ton. “Itu artinya, mereka membayar hingga Rp 4 juta. Biasanya kami bagi 50-50 dengan supir sehingga masing-masing dapat Rp 2 juta,’’katanya. (bil/dio)

terhadap wacana tersebut berlangsung merata. ’’Semua pendukung capres 2024 menyatakan ketidaksetujuannya,’’ ujarnya kemarin (10/3). Penolakan tertinggi, lanjut dia, datang dari pendukung Agus Harimurti Yudhoyono dengan angka 78,6 persen. Diikuti pendukung Prabowo Subianto (77,2 persen) dan pendukung Anies Baswedan (76,7 persen). Kemudian dari segi pemilih partai politik, hasilnya pun tidak jauh berbeda. Dari 16 partai peserta pemilu, tidak ada suara mayoritas yang setuju perpanjangan jabatan. Termasuk dari pendukung dari PAN, PKB dan Golkar yang notabene menggulirkan wacana

754

BARIS

IKLAN00,-/BARIS 4

RP15.

KEHILANGAN

LOWONGAN

Hlg STNK Honda CBR 150,F5242FAV, Nk:MH1KC911HK122184, Ns:KC91E1117172,An:Dodi Mulyana, Da: Kp.Parungsapi Jasinga (PKT1-22000272-4,11,18/03/22)

BTH COLL Pria, SMA, SIM.C, Fas Gaji Pkk, Bonus & Transport. Krm ke Koperasi Sentra Dana, Jl.Dr.Semeru No.50 Bogor Barat. (PKT2-22000144-5/02-14/03/22)

Hlg STNK dan KIR Suzuki Pick Up, 2018, htm, F8984HF, Nk:MHYESL415JJ734089, Ns:G15AID1135985, An: Iis R, Da:Lnteng Agung (PKT1-22000273-4,11,18/03/22)

RUMAH DIJUAL

BPKB No: L-10046946 R4 Toyota Land Cruiser, 1980, Hijau, F-1246-EH, Nk: FJ40266549 Ns: 0851702 An. Rd. Fachrudin. (RB2-22000304-11/03/22)

Rumah dijual lok : Jl.Pakuan Ciheuleut Bogor Timur, luas 50M2, sertifikat, 2 lantai, ada kost2an. Harga 350 jt nego. Hub : 081399310827. (RB-7-12/03/22)

PEMASANGAN IKLAN DAN LANGGANAN BISA JUGA MENGHUBUNGI DSS ADVERTISING Jl. Ir Djuanda, Pelataran Kantor Pos Bogor Tlp. 0251-8323143 08129673676 Fax. 0251-8323143 Jl. Raya Pemda 17 (Dss Motor) Tlp. 087770891880 / 081282817994 RAHARDJA AGC Jl. Raya Tajur No. 162i Tlp 02517568120 CIOMAS AGC Jl. Raya Ciomas Kreteg N0.31A Bogor Tlp. 0251-8630192/Fax.0251-7522150 NUGRAHA PERDANA Jl. Kh. Sholeh Iskandar (Elton Celuler) MART IKLAN Jl. Kantor Batu N0.3 Bogor Tlp/Fax. 0251-8323357 BUDI AGENCY Jl. Raya Cikaret No. 42 Cibinong. Depan Ruko Perum Nirwana Estate Telp: 081386027844, 085691319168 KAMAL AGENCY Jl. Raya Ciawi Prapatan No.360 Telp: 087881737024

OMEGA AGENCY Jl. Raya Pajajaran, Dekat RS.Azra Bogor. Telp: 081282817994, 087770891880 NINA AGENCY Jl. Paledang No. 52, (Belakang Bank BNI Bogor) Telp. 0251-8944066/ 0813.8555.7466 ASEP AGENCY Taman Topi Square Lt. Lg Bl0k B No. 3a 5 8 8 Samping Matahari Dept. Store Tlp/Fax. 0251-8344119 BIRO LEUWILIANG Bapak Endang 085693185247 AMANAH AGENCY (BIRO IKLAN & JASA) VMB i20/17 Tanah Sareal Bogor Telp: 081584346490 - 089636648676 Pin: 587c540a FAHRUL AGENCY Gadog (Depan Gumati) Telp. 08151858809 CITRA AGENCY Jl. Kapten Muslihat No. 51 (Dalam Taman Topi) Kota Bogor Telp. 0857 7994 6665

Mr. Denis: Salah satu alasan memaksa kami memulai operasi militer khusus ini adalah ancaman yang kami rasakan di Rusia, karena perluasan ke timur oleh aliansi NATO. Dan kemungkinan mereka memakai teritori Ukraina seperti pondasi untuk menyerang Rusia. Kalau kita melihat peta, berdasarkan perhitungan, kalau NATO membawa infrastruktur militer mereka ke Ukraina, maka rudal dari Ukraina bisa menyerang Rusia. Dan hanya membutuhkan waktu tiga menit untuk menyerang Moskow. Ini ancaman nyata bagi Rusia. Sudah sejak awal kami bilang, jangan melakukan perluasan ke Timur! Bang HS: Jadi alasan yang paling utama adalah ada usaha Ukraina menghadirkan NATO? Mr. Denis: Itu salah satu alasannya. Alasan yang kedua, setelah kudeta di Kyiv (Kiev) pada tahun 2014, rakyat di dua wilayah yang waktu itu bagian dari Ukraina yaitu Donetsk dan Luhansk, tidak setuju dengan kebijakan pemerintah baru. Mereka tidak mau mengakui pemerintah tersebut. Karena itu mereka pro kla masikan kemerdekaannya. Pemerintahan yang baru itu menindas warga di Donesk dan Luhansk. Di sini kita harus mengerti bahwa banyak orang Rusia yang tinggal di dua wilayah tersebut. Mereka menggunakan bahasa Rusia. Budaya Rusia juga. Dan kejahatan pemerintahan baru itu melawan orang sipil. Pemerintah di sana melawan warga di sana. Itu yang kami tidak bisa terima. Dan kami ingin melakukan perlindungan pada mereka (warga).

Bang HS: Apa yang dilakukan Rusia ini juga untuk melindungi masyarakat Rusia yang ada di Ukraina?

Bang HS: Jadi ada semacam kasta?

Mr. Denis: Iya, betul. Situasi ini bagi warga Indonesia mungkin sedikit rumit. Coba saya jelaskan: kita tahu Rusia dan Ukraina merupakan dua negara yang berdekatan. Kami menganggap orang Ukraina di Rusia sebagai saudara. Karena ada banyak keluarga dan kerabat tinggal di Ukraina. Orang Ukraina pun ada yang punya kerabat di Rusia. Interkoneksi (hubungan masyarakat Rusia di Ukraina dan masyarakat Ukraina di Rusia). Koneksinya (sangat) dalam. Hal yang kedua, orang Ukraina banyak sekali yang menggunakan bahasa Rusia. Ada 40 persen penduduk Ukraina memakai bahasa Rusia sebagai bahasa keseharian. Sisanya 60 persen bisa menggunakan bahasa Rusia dalam keseharian. Wilayah-wilayah Ukraina yang terletak di timur, khususnya Donesk dan Luhansk, dari persepsi sejarah, selalu dekat dengan Rusia. Karena pakai satu bahasa, satu budaya dan interkoneksi, khususnya antarkeluarga. Sangat erat.

Bang HS: Jadi ada kasta yang rendah.

Bang HS: Apakah serangan yang dilakukan Rusia ke Ukraina yang sampai hari ini terus berlangsung itu sampai benar-benar melenyapkan negara itu (Ukraina)? Sehingga Ukraina dijadikan bagian dari Rusia? Mr. Denis: Tidak sama sekali. Tujuan operasi militer khusus ini sejak awal sebenarnya sudah diumumkan oleh presiden kami: Presiden Vladimir Putin. Pertama: demiliterisasi. Dan kedua: denazifikasi. Karena di sana, di Ukraina, ada banyak sekali kelompok-kelompok yang menggunakan ideologi nazisme sebagai dasar ideologi mereka. Ideologi itu mirip dengan ideologi nazisme yang dipakai waktu perang dunia kedua. Jadi ada (ideologi) satu etnis (diagungkan) di atas etnis lain. Yang lain (dianggap) etnis yang dapat diremehkan, boleh dibunuh.

Mr. Denis: Iya

Mr. Denis: Jadi kasta terendah itu (dianggap) bukan manusia, mereka boleh dibunuh seperti pada perang dunia kedua Jerman membunuh Jews. Dan di Ukraina saat ini banyak kelompok neo-Nazi. Kenapa neoNazi? Karena bagi mereka, etnis Ukraina ada di atas dari etnis yang lain. Bagi mereka, orang Rusia itu bukan manusia. Bang HS: Menganggap kastanya lebih tinggi? Mr.Denis: Iya Bang HS: Kalau kita lihat, mulai dari serangan pertama hingga saat ini, sudah menjelang dua minggu, militer Rusia sudah menduduki wilayah-wilayah penting di Ukraina. Kherson, Kharkiv, Mariupol, Kiev, apakah militer Rusia akan menduduki seluruh wilayah di Ukraina? Mr. Denis: Rencana ini tidak pernah ada. Presiden Rusia sudah bilang beberapa kali. Kami tidak melawan rakyat Ukraina. Kami tidak mau membunuh warga sipil atau membom infrastruktur sipil. Kami hanya ingin melakukan demiliterisasi dan denazifikasi. Jadi kalau misalnya pasukan Ukraina siap menyerahkan diri, oke, kita selesai di sini. Bang HS: Oh, jadi kalau pasukan militer Ukraina menyerah, maka perang ini selesai? Mr. Denis: Iya selesai. Dan kita bisa duduk dan berdiskusi secara diplomatik. Kalau Kyiv (pemerintah pusat Ukraina) siap melakukan penyelesaian konflik ini secara diplomatik, itu yang kami inginkan. Maka kita bisa selesaikan konflik tersebut pakai jalur diplomatik. Kalau tidak, operasi akan dilanjutkan sampai dua tujuan tersebut (demiliterisasi dan denazifikasi) selesai. (bersambung)

Terduga Teroris Tewas Setelah Coba Tabrak Densus 88 AT JAKARTA–Densus 88 Anti Teror bekerja dalam situasi yang berbahaya. Salah satunya, saat berupaya menangkap terduga teroris berinisial SU di Sukoharjo Rabu malam (9/3). Terduga teroris yang merupakan penasehat amir Jamaah Islamiyah itu mencoba menabrak petugas dengan mobilnya. Anggota Densus 88 AT yang menaiki bak mobil pelaku terpaksa menembak, setelah peringatan tidak digubris. Karopenmas Divhumas Polri Brigjen Ahmad Ramadan menuturkan, saat ditangkap terduga teroris SU melakukan

perlawanan yang agresif. Terduga teroris itu menabrakkan mobil ke arah petugas yang mencoba menghentikan kendaraannya. ”Setelahnya petugas meloncat naik ke bak kabin mobil tersangka,” terangnya. Saat itu, petugas memberikan peringatan agar terduga teroris tersebut berhenti melawan. Namun, terduga teroris justru mengemudikan mobilnya dengan zig zag. ”Dengan tujuan untuk menjatuhkan petugas,” ujarnya. Saat itu tersangka juga menabrak masyarakat yang melintas. Karena kondisi yang mengancam petugas dan

masyarakat tersebut, anggota pasukan berlambang burung hantu lantas melakukan tindakan tegas terukur. ”Pelaku dilumpuhkan,” paparnya. Setelah terduga teroris mampu dilumpuhkan, diketahui bahwa pelaku terkena luka tembak di bagian punggung dan pinggul bawah. Dia mengatakan, petugas berupaya membawa terduga teroris ke RS Bhayangkara Polresta Surakarta. ”Namun, pelaku meninggal dunia saat dievakuasi,” jelasnya. Dua anggota Densus 88 AT mengalami luka-luka dalam proses penangkapan tersebut.

Saat ini keduanya sedang dirawat di Klinik RS Bhayangkara. ”Terluka saat menangkap SU,” paparnya. Dia mengatakan, SU memiliki peran yang signifikan dalam kelompok teroris Jamaah Islamiyah. Terduga teroris itu pernah menjabat amir hikmat JI, lalu deputi dakwah dan informasi kelompok teroris tersebut. Bahkan, pernah menjadi penasehat amir JI. ”Juga menjadi penanggungjawab hilal amar society,” tuturnya. Sementara Pengamat Terorisme Al Chaidar mengatakan, anggota teroris memang sering kali melakukan

aksi nekat saat ditangkap, terutama saat pimpinan kelompok teroris yang ditangkap. Perlawanan itu bisa dilakukan menggunakan dengan senjata tajam, bom atau berbagai alat lainnya. ”Biasanya itu dilakukan pimpinannya,” jelasnya. Pimpinan kelompok teroris lebih nekat dan brutal saat ditangkap itu karena menyimpan informasi yang begitu banyak. Sehingga, kalau tertangkap hidup-hidup bisa jadi informasi tersebut diketahui. ”Saat nanti di penjara, ketemua anggotanya akan malu,” ujarnya. Maka, pimpinan kelompok

teroris itu biasanya moralitasnya mengarah ke bunuh diri dan mencoba melarikan diri dengan segala cara. ”Moralitasnya seperti Bushido, kehormatan dibawa mati. Lebih memilih mati dari pada tertangkap,” jelasnya. Walau begitu, pengambilan keputusan Densus 88 Anti Teror untuk menangkap saat terduga teroris itu masih mengendarai mobil perlu dipertanyakan. ”Mengapa tidak ditunggu saat terduga teroris ini sudah berhenti dan keluar dari mobilnya,” tuturnya. Bila petugas menunggu sampai kondisi terduga teroris

tidak berkendara, tentunya ceritanya akan berbeda. Dia mengatakan, perlawanan dari anggota teroris JI tidak akan membahayakan. ”Sebab, dia ini tidak mungkin membawa senjata api. JI sudah melarang anggotanya memakai senjata api sejak 2018,” jelasnya. Keuntungan bila SU dapat ditangkap hidup-hidup akan sangat besar. Salah satunya, jaringan teroris JI yang masih sangat besar akan diketahui, bahkan hingga jaringan di luar negeri. ”Karena ini levelnya pimpinan. kalau mati ya jaringan akhirnya tidak diketahui,” jelasnya. (idr)


TERUSAN

RADAR BOGOR I JUMAT, 11 MARET I TAHUN 2022 I 8 SYABAN 1443 H I HALAMAN 10

JKP Tak Gugurkan Pesangon Pekerja Ter-PHK JAKARTA–Kehadiran program Jaminan Kehilangan Pekerjaan (JKP) tak lantas menggugurkan kewajiban perusahaan membayar pesangon. Pekerja tetap mendapat hak tersebut dari perusahaan yang melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK). ”Program JKP tidak dapat menjadi alasan pengusaha untuk semena-mena melakukan PHK terhadap pekerjanya,” tegas Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah di Jakarta, kemarin (10/3). Selain itu, lanjut dia, kehadiran program JKP ini tak lantas jadi alasan perusahaan untuk melakukan PHK. Dalam kondisi saat ini, PHK diharapkan jadi pilihan terakhir atas masalah ekonomi yang dihadapi perusahaan. ”JKP ini merupakan bentuk kehadiran negara kepada pekerja yang mengalami PHK. Tapi, jangan mentang-mentang sudah ada program JKP terus kemudian dilakukan PHK,” ungkap Politisi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) tersebut. Ida pun menyampaikan kembali, bahwa program JKP tidak membebani iuran baru pada pekerja/ buruh. Karena, dana awal program JKP berasal dari iuran pemerintah. Saat ini, pemerintah telah menyerahkan dana awal untuk program tersebut sebesar Rp 6 triliun dan Rp 823 miliar kepada BPJS Ketenagakerjaan (BPJAMSOSTEK). ”Jadi kami, pemerintah tidak membebani iuran baru,” katanya. Semua pekerja yang mengalami PHK bisa mendapatkan program baru ini. Asal, terdaftar sebagai peserta BPJS Ketenagakerjaan, membayar iuran minimal 6 bulan berturut-turut sebagai kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan sebelum di-PHK. Lalu, sudah memiliki masa iuran bulanan minimal 12 bulan dalam 24 bulan.(mia)

13 WNI Masih Tertahan di Ukraina KIEV– Seorang perempuan hamil dibawa dengan tandu melewati reruntuhan bangunan. Wajahnya pucat dan satu tangannya meme gangi perutnya. Dia adalah salah satu korban selamat pengeboman Rumah Sakit Ibu dan Anak di Mariupol Rabu (9/3) oleh tentara Rusia. Ada 17 orang luka dan 3 tewas. Salah satu korban meninggal adalah anak-anak. Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky menyebut pengeboman di rumah sakit itu adalah bukti nyata genosida. Rumah sakit itu memiliki 600 tempat tidur yang terdiri dari bangsal anak dan ibu melahirkan. Dia kembali mendesak agar diterapkan zona larangan tebang di atas wilayah Ukraina. Tapi NATO, AS dan berbagai pihak lainnya menolak. Alasannya, mereka tidak ingin terlibat langsung dengan perang di Ukraina sebab itu justru bisa memperburuk situasi. RS dan beberapa titik yang diserang Rusia merupakan jalur evakuasi. Imbas dari serangan tersebut, proses evakuasi tidak maksimal. Gencatan senjata tidak mulus seperti harapan. Saat ini pasukan Rusia sudah kian mendekat ke Kiev. Separo pen-

duduk sipil di Ibu Kota Ukraina itu sudah mengungsi. Sejatinya ada aturan yang spesifik dalam perang. Yaitu bahwa penduduk sipil, petugas medis, kendaraan medis dan rumah sakit tidak boleh diserang. Namun sejak perang pecah 24 Februari lalu, Rusia berulang kali melanggar aturan tersebut. Berdasarkan data dari Badan Kesehatan Dunia (WHO), sudah ada 24 serangan ke fasilitas medis di Ukraina. Itu terjadi dari 24 Februari - 8 Maret. Hal itu memverifikasi kebenaran data itu. Serangan Rusia itu menyebabkan 12 orang meninggal dunia dan 17 luka. Sebanyak 8 korban luka dan 2 korban tewas adalah petugas medis. Serangan di rumah sakit Mariupol ini adalah yang ke-25. ’’Serangan ke sarana kesehatan melanggar UU Internasional dan membahayakan nyawa. Bahkan di saat konflik, kita harus melindungi kesucian dan keamanan fasiltias kesehatan, itu adalah HAM yang mendasar,’’ bunyi pernyataan WHO kemarin (10/3). Amerika Serikat juga mengecam serangan Rusia tersebut. Di saat bersamaan,

Ahli Infrastruktur-Transportasi Pimpin IKN Sambungan dari Hal 1

Q

Salah satu yang dibahas adalah mengintruksikan Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) untuk segera menyelesaikan status kepemilikan tanah di kawasan IKN. Kepala Otorita IKN Bambang Soesantono setelah pelantikan menyatakan bahwa mulai kemarin sudah memulai kerja untuk membangun IKN. Dia mendapatkan pesan dari Jokowi untuk menjadikan IKN sebagai kota yang inklusif, hijau, cerdas, dan berkelanjutan. “Dibangun untuk semua kalangan. City for All,” ujarnya. Bambang ditugaskan tak hanya membangun IKN dalam hal fisik saja. Dia diminta untuk membangun kemerekatan sosial dan interaksi antar warga. Tentu kearifan lokal juga diperhatikan. Pria lulusan ITB itu sadar bahwa pembangunan kota yang baik memerlukan waktu yang panjang. Setidaknya 15 tahun. ”Kami akan segera dihubungin kementerian dan lembaga terkait yang sudah persiapkan konsepnya. Salah satunya dengan Bapenas,” bebernya. Dia berharap dukungan semua pihak untuk menyukseskan pembangunan IKN ini. Bambang juga menceritakan bagaimana awal dia ditawari posisi ini. Dua minggu lalu, dia dihubungi oleh pihak Istana Negara. Dalam waktu singkat, dia harus menyudahi pekerjaannya di Asian Development Bank (ADB) karena harus fokus pada IKN. Wakil Kepala Otorita IKN Dhony Rahajoe pada kesempatan yang sama juga menceritakan pengalamannya

diajak membangun IKN. Akhir tahun lalu, Jokowi berkunjung ke kawasan BSD, Tangerang Selatan. Sepekan setelahnya dia mendapat telepon dari Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Pratikno untuk berdiskusi terkait IKN. Dia menyatakan bahwa diskusi ini tidak berjalan singkat. “Baru Rabu kemarin (9/3) diperintahkan untuk membantu menyukseskan pembangunan IKN,” katanya. Sama dengan Bambang, Dhony pun mundur dari jabatan lamanya. Dia selama ini menjabat sebagai Managing Director President Office Sinar Mas Land dan jabatan di perusahaan lainnya. “Jadi akan fokus untuk melaksanakan tugas yang berat ini,” ucapnya. Bambang Susantono sendiri bukan orang baru dalam dunia transportasi. Selain pernah menjadi Wamenhub pada dekade tahun 2009-2014, Susantono juga aktif di beberapa organisasi seperti Masyarakat Transportasi Indonesia (MTI) dan LSM Lingkungan Pelangi. Selain itu, Susantono aktif menuangkan karya-karyanya dalam bentuk tulisan. Setidaknya ada 3 buku yang sudah ia hasilkan. Pertama adalah Transportasi dan Investasi : Tantangan Multidimensi yang diterbitkan oleh Kompas. Kemudian Revolusi Transportasi dan 1001 Wajah Transportasi Kita yang keduanya diterbitkan oleh Penerbit Gramedia. Menurut Ketua Bidang Advokasi Masyarakat Transportasi Indonesia (MTI) Djoko Setijowarno, Bambang banyak menuliskan tema yang luas soal transportasi. Namun, fokusnya hanya pada penataan transportasi perkotaan.

"Macam-macam, mulai dari penataan trotoar, jalur sepeda, pedestrian," tutur Djoko. Buku-buku itu kata Djoko ditulis Bambang baik semasa ataupun sebelum menjabat sebagai wamenhub. Meski demikian, fokus Bambang kata Djoko cenderung pada penataan kawasan perkotaan"Untuk angkutan perintis dan daerahdaerah belum," jelasnya. Meski demikian Djoko menyebut bahwa Bambang memiliki torehan prestasi infrastruktur selama menjabat. Yakni pembangunan double track jalur pantura JakartaSurabaya. Dengan kontribusinya, saat ini mayoritas jalur pantura antar 2 metropolitan barat dan timur tersebut sudah memiliki double track dengan jumlah lajur yang banyak untuk menampung jumlah kendaraan yang terus meningkat. Pada saat ratas dengan para menteri sertka kepala lembaga, Jokowi juga membeberkan alasannya memilih Bambang dan Dhony untuk mengepalai IKN. Menurutnya, kedua sosok tersebut juga memiliki rekam jejak yang baik. "Pak Bambang, beliau ini memiliki rekam jejak sebagai lulusan ITB di bidang sipil infrastruktur, kemudian juga di bidang urban planning. Kemudian S2 dan S3, pengalaman di bidang yang berkaitan dengan transportasi, yang berkaitan dengan finance,” ungkapnya. Sementara Dhony diharapkan akan membantu dalam hal properti. Sebagai orang yang memiliki pengalaman di lapangan, Jokowi berharap bahwa keduanya bisa saling melengkapi. Selain itu, menteri-menteri terkait juga diminta untuk membantu keduanya

dalam pembangunan IKN. Kepala Negara juga meyakini bahwa pembangunan Ibu Kota Nusantara menarik minat berbagai pihak untuk berinvestasi. Untuk itu, Presiden mengharapkan gerak cepat Bambang dan Dhony. ”Saya ingin beliau berdua bekerja dengan cepat terutama yang berkaitan dengan kelembagaan s e g e ra diselesaikan," ucapnya. Dalam ratas tersebut, Jokowi minta Kementerian ATR/BPN untuk segera menyelesaikan status kepemilikan tanah di kawasan IKN Nusantara. “Identifikasi dan verifikasi tanah yang mungkin masih dimiliki atau dikuasai oleh perusahaan maupun oleh masyarakat,” bebernya. Selain itu, kementerian terkait juga diminta untuk menghentikan penerbitan dan pengalihan hak atas tanah di wilayah IKN. Kepala Negara juga menginstruksikan jajarannya untuk segera menyelesaikan pembentukan peraturan perundang-undangan yang merupakan turunan dari Undang-Undang (UU) IKN. “Saya harapkan di bulan Maret ini kalau bisa sudah selesai,” lanjutnya. Pembentukan sekretariat sebagai mesin birokrasi di IKN Nusantara untuk membantu pelaksanaan tugas-tugas otorita juga harus segera dibentuk. Kepala Negara juga meminta agar masyarakat daerah setempat dilibatkan dalam struktur Otorita IKN. “Saya harapkan nanti otorita juga bisa untuk deputinya merekrut orang daerah sehingga keterlibatan masyarakat di daerah betul-betul kita libatkan," ucapnya. (lyn/tau)

Nusantara, Berkacalah kepada Pengalaman Batam Sambungan dari Hal 1

Q

”Ini yang rancu pada OB (Otorita Batam) dulu sehingga kegiatan yang dibangun menyimpang,” kata Ampuan Situmeang, pakar hukum sekaligus pengamat kebijakan publik yang concern mengikuti perkembangan Otorita Batam, kepada Batam Pos. Saat ini yang ada di Batam adalah Badan Pengusahaan (BP) Batam. Wali kota Batam merupakan ex officio kepala BP. Sementara itu, dalam Undang-Undang (UU) IKN yang disahkan pada 18 Januari lalu, penyelenggara pemerintahan di IKN Nusantara adalah Otorita IKN Nusantara. Badan itu dipimpin kepala Otorita

IKN dan dibantu seorang wakil kepala otorita. Keduanya langsung ditunjuk, diangkat, dan diberhentikan presiden setelah berkonsultasi dengan DPR. Ampuan memberi contoh kerancuan di Batam pada transhipment alias pergerakan barang dan alat angkut. Kegiatan yang sejak awal seharusnya dibangun di Batam sebagai daerah industri justru saat ini melenceng menjadi pariwisata. ”(Daerah pariwisata) itu juga bagus, tapi menyimpang. Sekarang baru disadari bahwa Batam makin sulit bersaing dengan sekeliling Batam sendiri untuk transhipment. Hal-hal seperti itu perlu diantisipasi

RADAR BOGOR Komisaris Utama: Ratna Dewi Komisaris: Zainal Muttaqin, HM Alwi Hamu

Otorita IKN Nusantara nanti,” kata Ampuan. Dia berharap tupoksi (tugas pokok dan fungsi) Otorita IKN kelak tidak berubah jika ada pergantian presiden. Sebab, itu dapat menimbulkan inkonsistensi dalam mengembangkan ibu kota baru. Seperti penambahan daerah industri menjadi pariwisata di Batam. Melihat pengembangan Otorita IKN saat ini, Ampuan melihat tidak ada lagi pemerintah daerah dalam skenario yang dirancang untuk Nusantara. Menurut dia, itu sangat penting untuk dijaga. Jika melihat Batam pada perjalanannya yang juga ada Pemko Batam, akhirnya timbul

polemik. Sebab, regulasi yang mengatur hubungan keduanya tidak jelas. ”Otorita itu harus dipisahkan dengan pemerintahan setempat sehingga kepala daerah tidak merangkap jabatan sebagai kepala otorita seperti di Batam,” ujarnya. Wali kota Batam adalah ex officio kepala Badan Pengelolaan (BP) Batam. Dia menambahkan, selama ini, meski ada otorita di Batam, tidak semua kewenangan pusat diberikan ke Batam. Dalam istilah warga Batam, kepala dilepas, tapi ekor dipegang pusat. ”Ini konsekuensi dari anggaran BP Batam yang berasal dari APBN, bukan dari APBD,” katanya. (egi/c19/ttg)

DPR AS menyetujui bantuan senilai USD 13,6 miliar (Rp 194,2 triliun). Dana itu digunakan untuk dukungan militer dan kemanusiaan di Ukraina serta sekutu-sekutu AS di Eropa. Termasuk dana untuk para pengungsi dan bantuan ekonomi ke sekutu AS. Senat diperkirakan akan menyetujui bantuan ini. DPR AS sebelumnya juga telah menyetujui larangan impor minyak mentah dan gas dari Rusia. AS dan Inggris saat ini khawatir bahwa Rusia bakal menggunakan senjata kimia di Ukraina. Kekhawatiran itu mencuat pasca Rusia menuding AS telah mendukung program senjata biologis di Ukraina berupa pes, kolera dan antraks. Juru Bicara Gedung Putih Jen Psaki menegaskan bahwa tudingan adanya laboratorium senjata biologis AS di Ukraina dan pengembangan senjata kimia itu tidak berdasar. Tudingan itu juga telah digaungkan di Tiongkok. ’’Kini setelah Rusia membuat tudingan palsu dan Tiongkok tampaknya mendukung propaganda tersebut, kita semua harus waspada terhadap kemungkinan Rusia menggu-

nakan senjata kimia atau biologi di Ukraina,’’ ujarnya seperti dikutip The Guardian. Rusia dituding pernah menggunakan senjata kimia saat perang Syria. Kremlin bisa saja menggunakan klaim tersebut sebagai dalih untuk menyerang menggunakan hal serupa. Saat ini Rusia menuding nasionalis Ukrania sedang menyiapkan senjata kimia di desa-desa wilayah Kharkiv. Di lain pihak, pembicaraan gencatan senjata Rusia-Ukraina yang difasilitasi Turki sepertinya tidak berjalan mulus. Menteri Luar Negeri Rusia Sergey Lavrov menytakan bahwa dia tidak ingin membuat jalur pararel pembicaraan yang sudah berlangsung di perbatasan Belarus. ’’Di sanalah semua masalah praktis dibahas, dijelaskan secara paling rinci apa yang perlu dilakukan untuk mengakhiri krisis ini. Itu termasuk demiliterisasi dan denazifikasi serta memastikan status netral Ukraina,’’ tegasnya. Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) memastikan tak ada warga negara Indonesia (WNI) yang menjadi “tameng hidup” dalam perang RusiaUkraina. Mereka dalam kondisi

aman di safe passage. Direktur Perlindungan WNI dan Badan Hukum Indonesia (BHI) Kemenlu Judha Nugraha mengungkapkan, mereka tidak menjadi sandra. Para WNI tersebut hanya tidak bisa bergerak karena jalur penjemputan masih menjadi zona pertempuran. Setidaknya, ada 13 WNI di Ukraina yang masih dalam upaya evakuasi. Detailnya, sembilan orang berada di Chernihiv dan empat lainnya di Lviv. Empat orang tersebut berasal dari Dimitrov dan Kharkiv yang kemudian diminta untuk ke Lviv karena relatif lebih aman. Judha menegaskan, Kemenlu terus berupaya mengevakuasi para WNI tersebut. Terutama, Sembilan WNI yang berada di Chernihiv. Namun, kondisi di lapangan tidak memungkinkan. Dia menyebut, koridor kemanusiaan di sana belum berjalan efektif. Padahal, pihaknya sudah berkoordinasi dengan para pihak terkait di lapangan. ”Kami sudah mengupayakan penjemputan. Namun masih terjadi pertempuran di rute evakuasi,” ujarnya dalam press briefing Kemenlu, Kamis (10/3). (sha/bay/mia)

Eks Pegawai KPK Layangkan Gugatan ke PTUN Sambungan dari Hal 1

Q

Mereka menggugat Presiden, pimpinan KPK dan kepala BKN karena tidak melaksanakan rekomendasi Komnas HAM dan Ombudsman RI. Lakso Anindito, perwakilan eks pegawai mengatakan gugatan itu dilayangkan setelah pihaknya menempuh berbagai upaya hukum untuk membatalkan pelaksanaan asesmen T WK. Namun, upaya administratif berupa keberatan dan banding itu tidak mendapat tanggapan yang wajar dan layak dari pihak-pihak terkait. ”Kami berharap permohonan kami dapat diterima dan

diputuskan dengan seadiladilnya,” kata Sekretaris Jenderal (Sekjen) Indonesia Memanggil (IM) 57+ Institute tersebut. Kemarin, sidang perdana gugatan di PTUN dilakukan dengan agenda pemeriksaan persiapan. Selain Lakso, ada pula eks pegawai KPK lain yang hadir. Diantaranya Novel Baswedan dan Harun Al Rasyid. Eks pegawai KPK yang menggugat itu didampingi sejumlah kuasa hukum. Diantaranya LBH Jakarta, Yayasan Lembaga Bantuan Hukum Indonesia (YLBHI), AMAR Law Firm & Public Interest Law Office, LBH

Muhammadiyah, Indonesia Corruption Watch (ICW), dan Visi Law Office. Mantan pimpinan KPK Busyro Muqqodas juga mendampingi mereka. Usai sidang, Novel Baswedan mengungkapkan kekecewaannya terhadap kepala biro (kabiro) hukum KPK yang mewakili KPK sebagai salah satu pihak tergugat. Dalam persidangan, kata Novel, kabiro hukum tersebut menyampaikan argumen yang mendiskreditkan eks pegawai KPK. ”Disampaikan bahwa pegawai KPK itu (yang menggugat) tidak jelas,” ungkapnya. (tyo)

Pancingan DMO Sambungan dari Hal 1

Q

Lalu babi itu mati lagi bersama manusia itu: beberapa hari lalu. Sebenarnya saya punya banyak waktu untuk tahu semua itu: toh saya menganggur sepanjang perjalanan dari Surabaya ke Jakarta. Tapi ngantuknya bukan main. Saya tidur hampir sepanjang perjalanan: mumpung Kang Sahidin yang mengemudikan mobil. Dua malam berturut saya bangun jam 02.00: untuk Liverpool dan Real Madrid. Saya tidak mengira umur manusia yang menggunakan jantung babi itu hanya dua bulan. Awalnya seperti sangat optimistis. Dalam dua minggu orang itu sudah bisa duduk. Belum ada penjelasan ilmiah mengapa David Bennett itu akhirnya meninggal. Biarlah para peneliti menyusun hasil penelitian mereka. Yang jelas langkah pertama itu sangat bersejarah: jantung babi bisa dipakai manusia. Tinggal kelak kita akan tahu mengapa akhirnya mati juga. Upaya menghidupkan manusia sakit, memang luar biasa. Sampai berusaha mengganti jantung sakit dengan jantung babi. Padahal di luar sana, di Ukraina sana, orang sehat disuruh mati. Cara mati mereka pun harus dicicil. Berhari-hari. Tidak selesai-selesai. Ini sudah hari ke 15 perang di Ukraina itu. Belum terlihat kapan selesai. Saya belum berani menyebutkan jumlah yang mati: angka masih simpang siur. Masingmasing pihak mengumumkan jumlah kematian sebagai bagian dari perang urat syaraf. Bahkan kita juga belum tahu

perang ini akan dibawa ke mana. Sebatas di Ukraina atau perlu dilebarkan ke Rusia, ke Polandia, ke Jerman, ke Prancis pun sampai ke Inggris. Sejauh ini Eropa tidak sampai terpancing untuk terlibat secara fisik. Amerika Serikat pun begitu. Tapi di semua sektor kehidupan terbagi dalam aliran-aliran: lunak sekali, lunak, moderat, keras dan keras sekali. Aliran paling keras di kubu Eropa pun berusaha memancing di air yang sedang keruh. Pancingan terakhirnya Anda sudah tahu: Polandia mengusulkan untuk menyerahkan pesawat tempur MIG-29 ke Amerika Serikat. Gratis. Diserahkan begitu saja. Pesawat itu tidak harus dikirim ke benua Amerika. Bisa dikirim ke alamat yang lebih dekat: ke Jerman. Untuk ditaruh di pangkalan militer Amerika di barat kota Mannheim. Maksudnya: agar Amerika menggunakan pesawat itu untuk menyerang Rusia di Ukraina. Dengan demikian Amerika tidak perlu menggunakan pesawat bikinan Amerika. MIG-29 adalah pesawat tempur bikinan Rusia (d/h Uni Soviet). Setara dengan F-15 Eagle bikinan Amerika Serikat. Berarti itu pesawat sisa-sisa masa lalu - -ketika Polandia masih masuk blok Soviet. Polandia punya 40 lebih pesawat MIG-29. Itu bikinan tahun 1970-an, tapi mulai digunakan tahun 1981. Begitu tua. Masih bisa jalan. Kalau Rusia diserang dengan MIG-29, diibaratkan Rusia diserang pesawat Rusia sendiri. Ukraina sendiri punya MIG29. Jumlahnya 37 buah. Belum

ada yang digunakan untuk melawan Rusia. Polandia, selama ini, ikut mendidik poliot Ukraina agar bisa menerbangkan MIG-29, tapi belum cukup hebat. Amerika sudah terangterangan menolak sedekah MIG-29 itu. Skenario di balik sedekah itu terlalu mencolok. Siapa pun langsung bisa membaca: Amerika akan dibenturkan dengan Rusia. Amerika tidak mau. Kalau skenario Polandia itu berjalan, tentu perang cepat selesai: hanya korbannya yang tak terbayangkan besarnya. Perang selalu menjadi bencana buatan. Sampai-sampai Bank Dunia mengingatkan perang di Ukraina ini bisa memicu kerusuhan di banyak negara: akibat kenaikan harga-harga dan kelangkaan bahan makanan. Media Barat sudah memublikasikan kekhawatiran Bank Dunia itu. Kita beruntung: punya sumber pangan yang cukup. Musim hujan juga begitu bagusnya tiga tahun terakhir: petani bisa tanam padi tiga kali setahun. Maka kalau akan ada DMO untuk minyak goreng, rasanya itu sesuai saja dengan lampu kuning yang dikedipkan Bank Dunia. Mengeluarkan DMO minyak goreng toh lebih mudah dari mengubah konstitusi.(Dahlan Iskan) Anda bisa menanggapi tulisan Dahlan Iskan dengan berkomentar http:// disway.id/. Setiap hari Dahlan Iskan akan memilih langsung komentar terbaik untuk ditampilkan di Disway.

Direktur Utama: Hazairin Sitepu General Manager Bisnis: Nihrawati AS Pemimpin/Penanggungjawab Redaksi: Ricki Noor Rachman Wakil Pemimpin/Penanggungjawab Redaksi: M.Indra Dewan Redaksi: Andi Ahmadi, Faturahman S Kanday, Nihrawati AS Redaktur Pelaksana Online: Yosep Awaludin Redaktur Senior: Muhammad Ridwan, Muh Afandi, Iqbal Muhammad, Faisal Hilmi, Lucky Lukman Nul Hakim Redaktur: Pipin Apriani, Alpin, Muhammad Ruri Ariatullah, Rani Puspitasari Sinaga Sekretaris Redaksi: Mia Muliawan Reporter: Jaenal Abidin, Arif Al Fajar, Dede Supriadi, Imam Rahmanto, Septi Nulawam Harahap Fotografer: Sofyansyah, Hendi Novian Konten Kreatif: Kintan Madinatul Editor Video: M. Azirul Fariq Videografer: Nelvi Marwiyati, M. Rivaldi Desain Grafis: Alfi Pracetak: Zainal Arifin (Koordinator) Teknologi Informasi (IT): Beni Irawan (General Manager) Iklan: Erwin Sofian (Manager), Untung Bachtiar (Asist. Manager) Pemasaran dan Sirkulasi: M Iksan Halil (Manager), Omer Ritonga Digital Marketing: Recia Debora S Konsultan Hukum: Andi Syarifuddin SH, MH Ombudsman: M. Choirul Shodiq, Rohman Budijanto Penerbit: PT Bogor Ekspres Media. SIUPP: 651/SK/MENPEN/SIUPP/28 Oktober 1998 Percetakan: PT Bogor Media Grafika (Jalan Siliwangi Kav.1/34 Komp. Puslitbang KOSTRAD Desa Cijujung Kandang Roda Bogor Telp: 0251 8655965) Alamat: Graha Pena Radar Bogor, Jl KHR Abdullah Bin Muh Nuh No 30 Taman Yasmin Bogor 16113. Telepon Redaksi: 0251-7544005 (hunting), Fax:251-7544008. Telepon Iklan: 0251-7544001-002, Fax: 02517544009. Telepon Pemasaran: 0251-7544003. Perwakilan Jakarta: Gedung Graha Pena, Jl Kebayoran Lama 12 Jakarta Selatan, Telepon/Fax: 021-53699624. Homepage: http//www.radarbogor.id Email: redaksi@ radar-bogor.com. Harga Langganan: Rp 80.000. Wartawan Radar Bogor dilarang menerima uang maupun barang dari sumber berita.

Wartawan Radar Bogor dibekali dengan kartu pers yang selalu dikenakan selama bertugas.


METROPOLIS

RADAR BOGOR I JUMAT 11 MARET I TAHUN 2022 I 8 SYA’BAN 1443 H I HALAMAN 11

Dorong Digitalisasi Data Tanah

Aturan Pengeras Suara Jangan Dipukul Rata BOGOR–Aturan pengeras suara atau toa, yang sempat dikeluarkan Kementerian Agama (Kemenag) RI belum diterapkan di sejumlah masjid. Pasalnya, azan juga dianggap tidak begitu mengganggu masyarakat di sekitar masjid. Salah satunya, Masjid An Nur di Kelurahan Cilendek Barat, Bogor Barat. Ketua Dewan Kemakmuran Masjid (DKM) An Nur, Riri Ridwan mengakui, aturan itu memang sempat menuai polemik. Hanya saja, ia menilai bahwa aturan pengeras suara masjid tidak bisa dipukul rata untuk semua masjid di Indonesia, khususnya Kota Bogor. "Tidak bijak seandainya digeneralisir semuanya mengenai azan itu. Mungkin di daerah tertentu ada yang tidak mau diganggu atau sedikit terganggu, ya boleh

(dikecilkan). Tapi bukan berarti semuanya begitu," tandasnya, saat ditemui Radar Bogor, kemarin. Ia menyebutkan, warga di sekitar Masjid An Nur sama sekali tak pernah komplain masalah azan yang mengganggu. Justru, kata Riri, warga yang rumahnya agak jauh dari masjid meminta untuk suaranya lebih diperbesar. Lantaran mereka ingin mendapatkan informasi salat berjamaah. Azan menjadi panggilan yang dicari-cari oleh jamaah. "Alangkah baiknya kalau mau diatur, aturlah di daerah yang memang perlu diatur. Jangan digeneralisasi semuanya. Tentu akan berontak, karena tidak semuanya terganggu. Perlu dikaji ulang lagi, karena setiap daerah kan juga punya kultur yang berbedabeda ya," tambahnya lagi.

Pihaknya dari DKM juga sempat berembuk mengenai polemik yang menyertai aturan tersebut. Mereka sedang mengupayakan agar memberikan pertimbangan dan usulan kepada MUI dan pemerintah pusat untuk mengkaji ulang aturan itu. Pemerintah pusat terutama perlu melihat dari sisi kebiasaan setiap daerah. "Jadi kita akan bicara, kita akan memohon kepada para ulama untuk bisa memberikan arahan kepada Menag bahwa jangan digeneralisasi seperti itu. Sepanjang saya berkeliling di Kota Bogor juga, belum pernah dengar ada yang minta ditutup atau dikecilkan suaranya. Kota Bogor kan terkenal dengan keberagamannya," tekannya. Menurutnya, masjid-masjid justru perlu diramaikan kembali. Lebih dari dua tahun

pandemi sudah membuat para jemaah kehilangan gairah ke masjid. Berbagai strategi perlu dilakukan demi menarik kembali animo masyarakat memakmurkan masjid. Hal itu yang seharusnya dipikirkan kembali pemerintah dibanding mengeluarkan aturan pengeras suara itu. Riri bersama pengurus Masjid An Nur pun memulai langkah kecil dengan melaksanakan gelaran lomba azan, baru-baru ini. Meski hanya berskala kecil karena menyasar warga sekitar lingkungan masjid, namun antusiasme anak-anak dan orang tuanya sangat tinggi. Hal tersebut sekaligus membuktikan semangat masyarakat untuk kembali meramaikan masjid masih bisa dibangun. Terlebih, bulan Ramadan juga sudah di penghujung mata.(mam)

Double Track Siap Uji Coba Sambungan dari Hal

Q

12

Kepala Balai Teknik Perkeretaapian (BTP) wilayah Jawa bagian Barat, Erni Basri mengakui, uji coba itu karena progres tahap pertama sudah selesai. Total pengerjaan sejauh 26,6 kilometer spoor (Km’sp) telah dicapai pada tahap pertama tersebut. Untuk itu, rencana pengoperasian pada 28 Maret berikutnya baru akan menjangkau satu spoor terlebih dahulu. "Progres pengerjaan sebetulnya sudah mencapai 100 persen. Akan tetapi, kita masih memerlukan perbaikan-perbaikan teknis untuk penyempurnaan. Jadi, hampir 100 persen," tekannya melalui bagian Humas kepada Radar Bogor, Kamis (10/3). Oleh karena itu, penyempurnaan itu bakal dikebut sebelum tanggal 20 Maret. Rencana uji coba pengoperasian

rangkaian kereta akan dimulai dari Stasiun Paledang hingga Cicurug, Sukabumi. "Saat ini kita masih terus berkoordinasi dengan (PT KAI) Daops 1 ya," tambahnya. Pembangunan jalur ganda kereta api lintas Bogor - Sukabumi mencapai total 57,4 kilometer spoor (Km’sp) untuk tahun anggaran 2021-2023. Tahap I menjangkau pembangunan jalur sepanjang Cigombong - Cicurug lintas Bogor -Sukabumi sepanjang 7,5 Kmsp. Tahap II berlanjut ke jalur Paledang – Cigombong Lintas Bogor – Sukabumi yang memiliki panjang 19,1 Kmsp. Ia menambahkan, pihaknya juga sedang tahap pengujian prasarana. Tak ada kendala selama proses finishing itu. Ia pun berharap, semuanya tetap berjalan lancar hingga proses pengujian bisa dilaksanakan. Ada waktu sepekan untuk melakukan evaluasi setelah

uji coba, sebelum KA penumpang dioperasikan di jalur ganda Bogor-Sukabumi tersebut. Setelah uji coba dan pengoperasian satu kereta, BTP wilayah Jawa Bagian Barat akan memastikan jalur ganda Paledang-Cicurug bisa beroperasi pada 28 April mendatang. Terusan untuk Cicurug-Sukabumi kembali juga bakal beroperasi untuk perkeretaapian, yakni kereta Api Pangrango. Selanjutnya, sisa pembangunan double track sekitar 30,2 Kmsp juga akan dilanjutkan. Hanya saja, ia belum bisa memastikan kelanjutan pembangunan pada tahun ini. Lantaran masih dalam tahap pengusulan. "(Untuk lanjutan pembangunan), sebenarnya sudah mulai revitalisasi beberapa stasiun tahun ini. Seperti pembangunan Stasiun Paledang, skybridge menuju

Stasiun Bogor untuk memudahkan penumpang yang dari KRL langsung mengarah ke Sukabumi," pungkasnya. Sebelumnya, Direktur Prasarana Perkeretaapian pada Ditjen Perkeretaapian, Harno Trimadi memang mengisyaratkan, skybridge di Stasiun Bogor bakal mulai dilelangkan pada tahun 2022. Pihaknya telah membahas desain dari sky bridge tersebut bersama arsitektur lokal. Desainnya diminta agar ramah lingkungan. Wakil Wali Kota Bogor, Dedie A Rachim juga membenarkan, kawasan alun-alun Kota Bogor memang akan terintegrasi dengan banyak hal. Termasuk, skybridge yang langsung terhubung dengan Stasiun Bogor. Bahkan, pembangunan Masjid Agung yang saat ini terus dikebut juga akan menjadi bagian dari integrasi berbagai sarana dan fasilitas publik di Kota Bogor tersebut.(mam)

Sunday Walking Bantu Keluarga Driver Ojol Sambungan dari Hal

Q

12

Karena prihatin melihat kondisi keluarga yang ditinggalkan, ia menggalang dana bersama komunitas Sunday Walking. Sejumlah uang santunan yang dikumpulkan dalam waktu singkat telah diberikan kepada keluarga almarhum, Kamis (10/3). Menurut Gatut, jumlahnya tak seberapa. Namun,

setidaknya bisa meringankan beban keluarganya yang kehilangan tulang punggung. Selain itu, pihak Dinas Sosial (Dinsos) juga berencana bakal menyambangi rumah keluarga korban. ”Kita partisipasi saja melihat sesuatu hal yang menurut kami menyedihkan. Meninggal dalam kondisi bekerja, di jalan tapi bukan kecelakaan. Akhirnya menggugah hati tema-

teman untuk saling membantu,” jelas lelaki yang juga menjabat Dewan Pengawas Perumda Pasar Pakuan Jaya (PPJ) ini. Sebelumnya, warga Bogor Utara dibuat geger karena penemuan mayat driver ojol di depan ruko kosong Jalan Pajajaran, Rabu (9/3). Korban yang bernama Jan Jan Iriana itu disebut-sebut sedang menunggu orderan di lokasi. Temannya

sesama pengemudi ojol menemukan tubuh korban sudah tergeletak tak berdaya. Kapolsek Bogor Utara Kompol Engkus Kuswaha menyatakan, korban diduga meninggal karena sakit. Lantaran di sekujur badannya tidak ditemukan tanda-tanda kekerasan. Semua barang korban pun masih lengkap, termasuk kendaraan motor. (mam)

Aplikasikan Vertical Garden di Perkotaan Sambungan dari Hal

Q

12

Banyak jenis tanaman tropis yang bisa mendukung penerapan tersebut. Tentu saja, hasil itu bisa diwujudkan jika didukung oleh kebijakan komprehensif dari pemerintahan maupun pelaku bisnis konstruksi. ”Saya berharap pemda untuk bisa menerbitkan perda mengenai tata ruang agar vertical garden wajib bagi para pengembang (bangunan). Karena vertical garden bisa menyerap polusi dan menjadi salah satu jawaban tantangan global warming dan climate changes,” paparnya, kemarin.

Tak heran, perusahaannya yang bergerak di bidang eskpor tanaman hias seperti Minaqu Indonesia mulai menggarap teknologinya. Mereka telah menjalin kerja sama dengan perusahaan asal India, Ecogreen Landscape Technologies (ELT), yang memang khusus bergerak di bidang project landscape dan vertical garden di negara tersebut. Sasarannya menghijaukan gedung-gedung, taman kota, bandara, dan lainnya. Kerja sama itu telah diwujudkan dalam kunjungan langsung petinggi ELT ke Kota Bogor, baru-baru ini. Minaqu akan menyuplai kebutuhan tanaman hias ke negeri Taj

Mahal itu. Indonesia dianggap sebagai surga tanaman tropis yang bisa dikembangkan untuk konsep vertical garden. ”Perusahaan ELT menggunakan teknologi dari Kanada sehingga tanaman mendapatkan nutrisi bisa hidup puluhan tahun namun tidak membesar. Ini solusi untuk vertical garden, karena jika tanamannya menjadi besar akan menyulitkan perawatan,” terang CEO Minaqu Indonesia ini. Minaqu juga sekaligus menjadi sister company mereka di Indonesia. Itu menjadi peluang pertama kalinya bagi Minaqu. Dengan begitu, teknologi mereka dalam mewujudkan

vertical garden bisa digunakan di Indonesia. Minaqu pun akan mengaplikasikan teknologi tersebut. Kebutuhan tanaman hias untuk negara India sendiri juga sangat banyak. Ade menyebutkan, suplai tanaman itu bisa mencapai angka jutaan per tahun. India sekaligus menjadi ladang baru bagi Minaqu setelah menjejakkan kaki di Eropa hingga Amerika. Selama ini, Minaqu memang menargetkan salah satu negara dengan penduduk terbesar di dunia itu. Terlebih, India menjadi ”saudara” Indonesia dalam hal jumlah penduduk terbesar di dunia.(mam)

Masa Depan Biskita Dinilai Cerah Sambungan dari Hal

Q

12

Dulu, sebelumnya itu (waktu zaman transpakuan), itu dendanya tinggi. Denda karena apa? Misal bus kotor, ada jamur di kaca, tidak dirawat, dan semacamnya. Sekarang nol, tidak ada denda. Pencapaian kilometer juga makin lama, makin maksimal," terangnya saat dikonfirmasi Radar Bogor, Kamis (10/3). Menurutnya, dinamika yang sedang terjadi saat ini tak bakal banyak berpengaruh. Manajemen Perusahaan Daerah Jasa Transportasi (PDJT) bersama Kodjari sudah dianggap cukup baik. Bahkan, pengelolaan Biskita dinilai bisa menjadi

contoh bagi kota lainnya yang menerapkan BTS. Sebelumnya, PT Lorena disebut-sebut hengkang dari Kerjasama Operasional Perusahaan Daerah Jasa Transportasi (KSO PDJT). Mereka tidak akan lagi ambil bagian dalam pengelolaan bus dari program BTS. Akan tetapi, Yayat menilai hal itu tidak akan banyak berpengaruh terhadap perkembangan transportasi massal tersebut. "Justru saya melihat sekarang Kota Bogor menjadi model bagaimana pengelolaan BTS yang profesional. Sekarang lebih terstruktur, lebih dibenahi. Itu cuma dinamika aja," imbuh dosen Universitas Trisakti

ini. Kendati demikian, ia berharap pemerintah kota (pemkot) Bogor tetap melakukan perbaikan-perbaikan ke depannya. Beberapa diantaranya seperti manajemen yang harus lebih disiplin dan ketat dalam aturan. Semua yang mengelola Biskita harus taat aturan agar sanksi juga bisa semakin menghilang. Pasalnya, kata Yayat, manajemen Biskita selalu dipantau dan diawasi, setiap hari. "Kita juga perlu mendorong agar misalnya ada dukungan dari wali kota untuk memperbaiki pool Biskita yang ada di Terminal Bubulak supaya makin terawat dan makin terjaga," tambahnya.

Jumlah penumpang yang meningkat itu juga bisa menjadi faktor untuk memperbanyak halte. Jumlah armada tambahan untuk koridor tersisa tentu akan mendongkrak jumlah penumpang di Kota Bogor. Ia memperkirakan, masih ada sekira 25 unit Biskita lagi yang akan mengaspal melengkapi koridor 3 dan 4. "Banyak halte yang punya potensi ekonomi tidak bisa disinggahi karena lokasinya belum masuk ke perencanaan. Halte-halte tentunya akan diperbaiki sehingga lebih operasional, tepat, dan daya jumlah penumpangnya akan bertambah," pungkasnya. (mam)

Sambungan dari Hal

Q

12

Menurutnya, dengan adanya sistem layanan digital ini, calon investor bisa mengetahui informasi mengenai setiap bidang tanah di Kota Bogor. Mulai dari estimasi harga hingga peruntukkan sesuai yang diatur dalam Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW). ”Semua bidang tanah di Kota Bogor itu ada nilainya berdasarkan 14 indikator. Kemudian masyarakat bisa tahu informasi sesuai tata ruangnya, misalnya untuk mall atau pabrik. Tentunya bisa masuk di situ validasi,” bebernya.

Rahmat meyakini, layanan bernama Pertanahan Online Service (POS) yang dapat diakses melalui www.pos-bpn. com itu akan berkontribusi untuk memberi kepastian saat masyarakat hendak berinvestasi serta mendukung kepentingan pembangunan. Masyarakat akan juga dimudahkan dalam berbagai hal, mulai dari tak perlu lagi mengantre hingga dapat mengakses dan mengunduh dokumen-dokumen secara fleksibel. ”Di situ pemohon bisa melakukan mulai dari antre online, download formulir pendaftaran, pengiriman surat elektronik,

hingga sistem informasi sertifikat selesai (SiSerla),” papar Rahmat. Ia menyebutkan bahwa sistem layanan digital itu dapat terealisasi setelah BPN Kota Bogor menyelesaikan pemetaan tanah di kota hujan. Dirinya memastikan bahwa setiap bidang tanah di 68 kelurahan se-Kota Bogor sudah terpetakan sejak 4 Maret lalu. Sebanyak 277.152 bidang tanah atau 85,31 persen di Kota Bogor sudah bersertifikat. Sisanya, akan disertifikatkan melalui program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL).(mam)

TPP ASN Cair Sambungan dari Hal

Q

12

”Sampai saat ini pencairan masih berjalan. Paling lambat besok (Jumat) sudah pencairan kalau perangkat daerahnya sudah mengajukan SPM (Surat Perintah Membayar, red) ke kita ya. Mungkin kendalanya lagi cuma misal kalau hari ini kepala dinasnya lagi keluar,” jelasnya saat dikonfirmasi Radar Bogor, Kamis (10/3). Ia mengakui, keterlambatan TPP itu memang sempat menjadi pertanyaan semua ASN selama ini. Pasalnya, mereka sudah dijanjikan sejak Januari yang lalu. Akan tetapi, proses di kementerian juga butuh waktu tidak sebentar. Besaran TPP bergantung dari beban kerja ASN dan kelas jabatan. Jumlahnya secara khusus diukur dari lima indikator yang berlaku secara sesuai dengan daerah masing-masing. Bahkan, nominalnya bisa saja

lebih banyak dibanding gaji pokok yang selama ini diterima para ASN. Tentu saja, TPP itu sangat ditunggu-tunggu. Selain itu, ia sekaligus menampik jika ada keterlambatan terhadap gaji pokok ASN. Menurutnya, untuk gaji pokok itu telah dicairkan ke rekening masing-masing ASN Kota Bogor. Kalaupun terlambat, biasanya hanya berkisar soal hari pencairan yang bertepatan dengan hari libur sehingga harus bergeser pada hari kerja. ”Sudah jalan semua, tidak ada yang belum gajian. Apalagi kita pasti tahu kalau ada yang pencairannya gagal, karena ada report atau feedback dari BJB (Bank Jawa Barat). Selama ini tidak ada yang gagal,” tegasnya. Keterlambatan hanya sempat terjadi pada awal Januari lalu. Lantaran ada proses penyusunan APBD 2022 dan setelah

dite tap kan masih harus diverifikasi sekira seminggu. Ditambah lagi, keterlambatan usai penyusunan APBD menjadi dinamika setiap tahunnya. Sedangkan, pada bulan berikutnya, pencairan gaji ASN sudah berjalan normal kembali. ”Mungkin faktor lainnya (kalau gaji pokok ASN dirasa telat). Atau mungkin sudah keburu habis di kreditnya. Karena biasa kejadian ternyata bank mendahulukan potongan kredit. TPP kan terlambat, yang seharusnya dipotong dari TPP, ternyata terpotong dari gaji,” pungkasnya. Sebelumnya, warga Kota Bogor sempat mengeluhkan terkait keterlambatan gaji ASN pada Radar Bogor. Ia punya keluarga yang bekerja di lingku ngan dinas dan wilayah pemerintahan kecamatan. Ia mengeluhkan bahwa gaji tersebut terlambat hingga tiga bulan.(mam)

Bupati Cianjur Dukung Kementan Dongkrak Regenerasi Petani CIANJUR–Upaya Kementerian Pertanian melakukan regenerasi petani mendapat dukungan di Cianjur. Lewat regenerasi ini, Kementan akan memaksimalkan pembangunan pertanian. Menteri Pertanian RI Syahrul Yasin Limpo (SYL) pun tak memungkiri untuk menggerakkan sektor pertanian didukung generasi milenial yang menguasai teknologi modern. “Mereka mampu mengembangkan usaha dari hulu hingga hilir. Bukti pertanian merupakan sektor usaha yang sangat menjanjikan untuk masa depan,” kata Mentan SYL. Sementara Kepala Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian (BPPSDMP) Kementan, Dedi Nursyamsi, menambahkan bahwa penumbuhan petani serta wirausaha muda pertanian prioritas utama yang harus didukung oleh berbagai pihak “Regenerasi petani dari usia senior ke petani muda mutlak dilakukan. Kita harus mulai mengarah ke pembangunan petani milenial, atau berusia di bawah 40 tahun. Kenapa harus petani milenial? Karena selain umur muda, potensinya tinggi, dan lebih cerdas. Karena pendidikannya relatif tinggi. Petani milenial juga memiliki kreativitas tinggi, umumnya adaptif dan inovatif akan teknologi. Ini menjadi modal, kekuatan untuk membangun pertanian,” jelas Dedi Nursyamsi. Menindaklanjuti arahan itu, Politeknik Pembangunan Pertanian (Polbangtan Bogor) selaku UPT pendidikan dibawah BPPSDMP yang juga sebagai PPIU Program Youth Entrepreneurship and Employment Support Services (YESS), kembali melaksanakan kegiatan District Multi Stakeholders Forum (DMSF) YESS Programme 2022, di Aula Bappeda Cianjur, 7 Maret 2022. Kegiatan ini dihadiri Bupati Cianjur H. Herman Suherman. Menurutnya, program YESS dirancang untuk mengembangkan potensi generasi muda dan regenerasi petani di pedesaan untuk menjadi wirausahawan muda

dan tenaga kerja profesional di bidang pertanian. Bupati menyampaikan, kehadiran Program YESS ini sangat mendukung dalam pengembangan sumberdaya manusia pertanian, dengan memberdayakan para pemuda tani untuk memanfaatkan sumberdaya alam pertanian di pedesaan, secara optimal, profesional dan menguntungkan. “Melalui program YESS, akan terwujud regenerasi pertanian, meningkatnya kompetensi sumberdaya manusia dari perdesaan, meningkatnya jumlah wirausaha muda di bidang pertanian. Sehingga nantinya pertanian akan menjadi lapangan kerja menarik, prospektif dan menguntungkan, dan dapat berdampak pada penurunan angka pengangguran serta terjadinya urbanisasi,” harap Bupati. Sementara itu H. Dedi Supriadi, kepala Bappeda Kabupaten Cianjur, menyampaikan Kabupaten Cianjur merupakan salah satu kabupaten terpilih dari 15 kabupaten se Indonesia untuk melaksanakan program YESS. “Ini merupakan salah satu bentuk perhatian pemerintah pusat kepada kabupaten Cianjur, khususnya dalam bidang pembangunan pertanian. Tentunya Kabupaten Cianjur tidak akan menyianyiakan amanah yang telah diberikan ini,” kata Dedi. Ia pun menjelaskan BAPPEDA memiliki peran sebagai DCT (District Coordination Team) diketuai oleh kepala BAPPEDA yang memiliki tugas untuk mengkoordinasikan program antar dinas di kabupaten. Tim District Implementation Team (DIT) yaitu Dinas Tanaman Pangan Hortikultura

Perkebunan dan Ketahanan Pangan dan DCT akan saling berkoordinasi dengan Provincial Programme Implementation Unit (PPIU) demi terlaksananya program YESS ini. Kabupaten Cianjur mendukung penuh kegiatan program YESS dan siap untuk melaksanakan seluruh kegiatan YESS. “Pada tahun 2021 sebanyak 14.060 orang telah terdaftar menjadi Calon Penerima Manfaat (CPM) program YESS yang terdiri dari 10.275 CPM Laki Laki dan 3.785 CPM Perempuan. Pada tahun 2021 juga kita sudah melaksanakan banyak kegiatan, yakni kegiatan pelatihan swakelola bagi 2700 peserta yang terdiri dari 2.160 Penerima Manfaat Laki-Laki dan 540 Penerima Manfaat Perempuan, penerima manfaat hibah kompetitif 10 orang terdiri 6 Laki-Laki dan 4 Perempuan, permagangan bersertifikat telah dilaksanakan 29 orang terdiri dari 22 orang peserta laki-laki dan 5 orang Perempuan, dan Akses KUR 82 Orang, dan Peserta Smart Farming 2 Orang. Tentu sebuah pencapaian yang tidak akan terealisasi tanpa kerja sama dari seluruh pihak. Tahun 2022 ini tentunya akan menjadi tahun yang penuh tantangan, mengingat pada tahun ini kita dituntut untuk meningkatkan jumlah penerima manfaat pada kegiatan pelatihan swakelola, hibah, dan juga permagangan. Meskipun kegiatan kita pada tahun ini akan semakin padat, kita juga harus selalu waspada dan siaga akan penyebaran Covid-19,” pungkas Dedi. Pewarta: Ardianinda Wisda Kontributor: Rahmad Dyanto


METROPOLIS JUMAT 11 MARET I TAHUN 2022 I 8 SYA’BAN 1443 H I HALAMAN 12

FOTO ILHAM /MAGANG RADAR BOGOR

HAMPIR RAMPUNG: Tampak lintasan jalur rel ganda atau double track yang hampir rampung dan akan diujicoba dua pekan lagi. Jalur ganda ini dibangun dari Stasiun Bogor hingga Sukabumi.

Double Track Siap Uji Coba ! ! # " "

BOGOR–Pembangunan proyek jalur ganda atau double track Bogor - Sukabumi sudah rampung. Rencananya, uji coba rangkaian kereta melintasi jalur tersebut bakal dilaksanakan, 20 Maret mendatang.

DOUBLE TRACK...Baca Hal 11

Q

" " " " ! ! "

Dorong Digitalisasi Data Tanah

TPP ASN Cair

BOGOR–Kantor Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kota Bogor gencar melakukan digitalisasi terhadap informasi data pertanahan. Hal itu untuk memberi kemudahan bagi masyarakat dalam berinvestasi. Kepala BPN Kota Bogor, Rahmat menyebutkan, investasi di Indonesia masih di bawah negara Kamboja dan Thailand. Oleh karena itu, kini salah satu tugas ATR/ BPN adalah bagaimana data yang ada dapat memudahkan untuk berinvestasi dan berbisnis.

BOGOR–Tunjangan Tambahan Penghasilan (TPP) untuk para ASN di Kota Bogor bakal segera cair. Bahkan, pencairan ”gaji tambahan” itu bisa jadi masuk ke rekening masing-masing, hari ini (11/3). Hal itu diungkapkan Sekretaris Badan Keuangan dan Aset Daerah (BKAD) Kota Bogor, Evandhy Dahni. Pencairan itu setelah turun rekomendasi dari Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) keluar, baru-baru ini. Pihaknya pun mulai memproses pencairan TPP untuk ASN itu. Proses tersebut juga berlaku serentak di seluruh Indonesia.

DORONG...Baca Hal 11

Q

TTP...Baca Hal 11

Q

ALTERNATIF: Biskita berhenti di salah satu halte. Jika perbaikan halte dan pool dilakukan, maka akan semakin diminati warga.

Sampai saat ini pencairan masih berjalan. Paling lambat besok (Jumat) sudah pencairan kalau perangkat daerahnya sudah mengajukan SPM (Surat Perintah Membayar, red) ke kita ya,”

Masa Depan Biskita Dinilai Cerah FOTO DOK RADAR BOGOR

HIJAU: Tanaman hidroponik bisa diaplikasi di rumah atau perkantoran untuk penghijauan.

Aplikasikan Vertical Garden di Perkotaan BOGOR–Pembangunan gedung-gedung atau bangunan di Kota Bogor belum banyak menerapkan konsep hijau Vertical Garden. Padahal, konsep tersebut merupakan bagian dari urban farming yang perlu digalakkan di perkotaan. Praktisi tanaman hias dan hortikultura, Ade Wardhana Adinata mengungkapkan, konsep vertical garden seharusnya banyak diterapkan di Indonesia, khususnya Bogor.

APLIKASIKAN...Baca Hal 11

Q

BOGOR–Biskita Transpakuan menjadi salah satu transportasi alternatif andalan bagi warga Kota Bogor. Masa depannya dinilai bakal semakin cerah dengan perbaikan dan evaluasi matang. Optimisme itu menguat lantaran

pengamat transportasi, Yayat Supriatna menyebutkan, Biskita sebagai skema transportasi terbaik untuk Buy The Service (BTS) seluruh Indonesia yang dikelola oleh Kemenhub. Raihan itu dari konteks indikator jumlah penumpang yang selalu

menunjukkan kenaikan signifikan. Bahkan, rata-rata penumpang bisa mencapai angka 70 persen atau di atas 9.000 orang per hari. "Denda juga semakin ke arah nol.

Evandhy Dahni Sekretaris BKAD Kota Bogor

MASA DEPAN...Baca Hal 11

Q

Sunday Walking Bantu Keluarga Driver Ojol BOGOR–Kondisi keluarga driver ojek online (ojol) yang meninggal saat bekerja di Kota Bogor ternyata cukup memprihatinkan. Istrinya juga selama ini mengidap penyakit stroke. Salah seorang warga, Gatut Susanta menerangkan, istri almarhum juga sudah menderita sakit berkepanjangan

stroke. Selama ini, pekerjaan driver ojek online dilakoninya untuk memenuhi kebutuhan dan biaya pengobatan sang

istri. Ia yang mengidap stroke dirawat di rumah salah satu anaknya di Kedung Badak, Tanah Sareal. ”Katanya keluarga, almarhum memang sempat merasa masuk angin, biasalah lalu dikerokin. Tapi memang pada saat berangkat paginya belum sarapan. Langsung berangkat. Mungkin karena

kemarin kehujanan, angin duduk ya (sehingga mendadak meninggal),” terang lelaki yang juga budayawan Kota Bogor ini, Kamis (10/3). Gatut bertetangga dengan rumah anak almarhum yang kini merawat sang istri.

Harta belum dilaporkan di SPT? Manfaatkan PPS sebelum terlambat!

Ungkap Saja

1 Januari 2022

s.d.

30 Juni 2022

Mumpung Ada PPS

@pajakjabar3

Program Pengungkapan Sukarela

pajak.go.id/pps

081156 - 15008

SUNDAY...Baca Hal 11

Q


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.