Epaper Edisi 5 Februari 2024 | RADAR BOGOR DIGITAL

Page 1

Senin

HARGA Rp4.000 BERLANGGANAN

5 Februari 2024 24 RAjab 1445 H

Rp90.000

Terbit 12 halaman

Ramai-Ramai Kampus Kritik Jokowi Universitas Gadjah Mada (UGM)

Daftar Sivitas Akademika Yang Mengajukan

Soroti Rekayasa Konstitusi hingga Pelemahan KPK

Universitas Andalas

Petisi dan Pernyataan Sikap

Universitas Lambung Mangkurat Forum Rektor Perguruan Tinggi Muhammadiyah dan Aisyiyah

BOGOR–Kritikan akademisi terhadap pemerintah terus bermunculan. Mereka mengungkapkan keprihatinan pada kondisi demokrasi di era kepemimpinan Presiden Joko Widodo (Jokowi).

Universitas Indonesia (UI)

RAMAI-RAMAI..Baca Hal 9

Universitas Khairun Ternate

Universitas Islam Indonesia (UII)

Bila ada yang membutuhkan, diberikan bansos sesuai kebutuhan nya, bansos plus. Bukan memberikan bansos untuk kepentingan yang memberi tapi kepentingan yang diberi.”

UIN Syarif Hidayatullah Universitas Hasanuddin

IPB University

Universitas Padjadjaran (Unpad)

Kita tidak hanya sekadar mau pembangunan, kita mau transformasi bangsa kita di atas landasan ekonomi yang sudah dibangun oleh Presiden Jokowi, dan presiden-presiden sebelumnya.”

Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY)

Ketika kami tidur di rumah penduduk, ketika kami mendengarkan mereka dan mereka membuka seluruh unek-uneknya itulah mengapa kami sampaikan tuanku adalah rakyat, jabatan ini hanyalah mandat.”

Anies Baswedan

Prabowo Subianto

Capres

Ganjar Pranowo

Capres

Capres

nomor urut 1

nomor urut 2

nomor urut 3

DEBAT PAMUNGKAS, MINIM SALING SERANG Debat kelima yang menampilkan para calon presiden tuntas tadi malam. Dalam debat pemungkas tersebut, tiga capres terkesan tampil hati-hati. Nyaris tidak ada kritikan tajam dan saling serang seperti pada debat-debat sebelumnya. DEBAT PAMUNGKAS...Baca Hal 9

MEWAH DAN BERKONSEP GREEN BUILDING Pemerintah Kota Bogor bakal memindahkan Kantor Pemerintahannya ke lokasi baru di Kampung Cikeas, Kelurahan Katulampa, Kecamatan Bogor Timur. Megaproyek ini dicanangkan mulai dibangun tahun depan. Baca Metropolis Hal 12

Insinyur Indonesia Dituding Curi Data Jet Tempur KF-21 INDEKS

SEOUL– Insinyur Indonesia tengah diselidiki atas dugaan pencurian teknologi terkait jet tempur KF-21 yang sedang dikembangkan di Korea Selatan. Insinyur itu dicurigai menyimpan data tersebut di USB. Dikutip dari Yonhap, kemarin (3/2) sumber di Administrasi Program Akuisisi Pertahanan (DAPA) Korea Selatan mengatakan, para

insinyur itu dikirim ke Korea Aerospace Industries (KAI) tempat KF-21 Boramae dibuat. Akan tetapi dalam perjalanannya, insinyur Indonesia tersebut diduga mencuri data dari jet tempur yang sedang dikembangkan itu.

INSINYUR...Baca Hal 9

SUBUH 04.37 DZUHUR 12.10 ASHAR 15.28 MAGRIB 18.25 ISYA 19.33

Saat ini sedang dilakukan penyelidikan dugaan pencurian teknologi yang dilakukan oleh WNI,” Pejabat DAPA Korea Selatan


RADAR BOGOR I SENIN, 5 FEBRUARI 2024 I 24 RAJAB 1445 H I HALAMAN 2

EKONOMI USD 15.853,88

AUD 10.357,34

JPY 10.801,12

EUR 17.112,68

GBP 20.066,26

CNY 2.207,02

NOK 1.503,07

HKD 2.027,95

SEK 1.522,60

NZD 9.674,04

SGD 11.823,31

15.696,13

10.252,71

10.692,92

16.940,83

19.865,02

2.184,99

1.487,63

2.007,69

1.507,11

9.576,21

11.701,30

Update Terakhir 2 Februari 2024 Sumber: bi.go.id

AQUA Ajak Pelaku UMKM Kembangkan Usaha MASIH MAHAL: Pedagang termenung di depan beras yang belakangan harganya terus melambung.

Harga Beras Masih Tinggi JAKARTA–Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat komoditas beras mengalami inflasi sebesar 0,64 persen pada Januari 2024, dengan andil terhadap inflasi utama sebesar 0,03 persen. “Pada Januari 2024, komoditas beras masih mengalami inflasi 0,64 persen,” kata Plt. Kepala BPS Amalia Adininggar Widyasanti di Jakarta, Kamis (2/1) Kenaikan harga beras terjadi di 28 provinsi, sementara harga beras di 10 provinsi lainnya mengalami penurunan. Catatan BPS lainnya, yaitu seluruh provinsi di Pulau Jawa, Bali, dan Nusa Tenggara mengalami kenaikan harga beras. Amalia menjelaskan kenaikan harga beras disebabkan kurangnya pasokan di sejumlah wilayah, terutama akibat faktor cuaca dan rusaknya beberapa akses jalan. Hal itu membuat distribusi untuk beberapa komoditas pangan menjadi terhambat. “Harga beras yang tinggi karena memang dipengaruhi suplai yang relatif lebih rendah dibandingkan dengan permintaan yang

! ! ! "

tinggi,” ujar dia. Terlebih, sejumlah negara juga menahan ekspor beras yang berdampak pada kenaikan harga beras di pasar global. Sedangkan dari sisi pasar domestik, panen beras relatif lebih rendah akibat faktor cuaca

El Nino yang berkepanjangan. “Seperti yang sudah kami sampaikan sebelumnya, untuk Januari dan Februari BPS memperkirakan bahwa produksi beras relatif masih lebih rendah dibandingkan dengan konsumsi, atau terjadi defisit sesuai dengan angka yang kami peroleh dari Kerangka Sampel Area (KSA) padi,” jelas Amalia. Di sisi lain, sejumlah komoditas mengalami deflasi pada Januari 2024, di antaranya cabai rawit, cabai merah, dan tarif angkutan udara. Deflasi pada ketiga komoditas tersebut relatif lebih dalam dibandingkan pada Januari 2020-2023, dimana pada Januari 2024 cabai merah mengalami deflasi sebesar 16,25 persen, cabai rawit 25,72 persen, dan tarif angkutan udara 10,95 persen. Secara umum, ekonomi Indonesia mengalami inflasi 0,04 persen secara bulanan (month-to-month/mtm), 2,57 persen secara tahunan (year-on-year/yoy), dan inflasi tahun kalender 0,04 persen (year-to-date/ ytd).(jp)

JAKARTA–AQUA melalui program Damping, menyelenggarakan silaturahmi pelaku UMKM Bogor pada Jumat (2/1). Hadir 25 pelaku usaha mikro, yaitu pelaku usaha berupa toko kelontong, warung kopi, warung sembako yang tergabung sebagai Mitra Program. Kegiatan ini bertujuan memperkuat jejaring kerja di antara pelaku UMKM sebagai bagian dari rantai pasokan produk AQUA. Juga sebagai upaya untuk memberikan layanan terbaik kepada konsumen dengan adanya penguasaan product knowledge serta penerapan prinsip budaya perusahaan. Narasumber pertama, Direktur Karya Masyarakat Mandiri (KMM) Jodi H Iswanto yang juga menjadi pelaksana program ini, memberikan motivasi kepada para peserta untuk selalu mengembangkan kreativitas usaha. “Kreativitas dalam mewujudkan produk barang dan jasa maupun layanan baru berguna untuk menaikkan daya tawar usaha,” ungkap Jodi. Narasumber kedua, Koordinator CSR Pabrik AQUA Ciherang Wawan Setiawan, menyampaikan apresiasi yang tinggi kepada para pelaku UMKM yang sudah menjadi bagian dari rantai pasokan AQUA. “Program AQUA Damping UMKM ini menjadi bentuk perhatian perusahaan untuk memajukan usaha masyarakat di sekitar perusahaan. Kegiatan program Damping adalah dalam bentuk pelatihan kapasitas dan keterampilan pelaku usaha,

dukungan visibilitas, dan perlengkapan usaha,” papar Wawan penuh semangat. Sementara itu, Jaka Sunarna - Koordinator CSR Pabrik AQUA Caringin, mengetengahkan budaya blue operation perusahaan yang menjadikan produk AQUA senantiasa terjaga kualitas dan keberlanjutan produknya sejak 1973 hingga hari ini. “Yang kami lakukan selain menjalankan bisnis perusahaan adalah menjaga keberlangsungan sumberdaya air, bijak dalam berplastik, dan dalam menggunakan energi. Blue Operation memastikan kelestarian sumber daya alam dan lingkungan. Budaya ini juga dapat diterapkan dalam operasi usaha maupun kegiatan sehari hari,” kata Jaka mantap. Narasumber terakhir, Adhi Nur H sebagai pelaksana program KMM, menyampaikan materi penguatan UMKM dengan mendorong terlaksananya konsistensi pelaku usaha dalam melaksanakan rencana perbaikan atau pengembangan usaha, mendorong praktek inovasi serta membangun sinergisme. Aksi pertama dalam hal ini adalah menyambungkan semua pelaku UMKM ini pada jejaring stok poin terdekat. Sehingga pasokan produk AQUA di outlet UMKM tersedia dengan baik. Peserta program, Neni - pelaku usaha warung kopi, sangat berterima kasih dengan adanya program ini. Bentuk Pendampingan juga suport usaha telah dirasakan manfaatnya. Selain telah meningkatkan motivasi, menambah pengetahuan juga terbentuk jejaring kerja di antara sesama pelaku usaha UMKM.(*unt)

SILATURAHMI: AQUA melalui Program Damping bertemu dengan para pelaku UMKM Bogor, Jumat (2/1).


RADAR BOGOR I SENIN, 5 FEBRUARI 2024 I 24 RAJAB 1445 H I HALAMAN 3

MIMBAR BEBAS Sampaikan unek-unek Anda terhadap layanan publik seperti PLN, PDAM, PT Pos,

Cantumkan nama dan alamat lengkap, nomor telepon yang bisa dihubungi, nomor pelanggan (untuk layanan PDAM/PLN/PT Gas) dan lampirkan fotokopi KTP. Kirimkan ke Redaksi Radar Bogor, Gedung Graha Pena, Jl KH R Abdullah bin Nuh No 30, Yasmin, Bogor.

telepon, jalan rusak, pungli, kemacetan, pembuatan KK/KTP/SIM/ paspor/ sertifikat tanah, dll.

Hanya yang memenuhi syarat yang akan dimuat. Redaksi berhak mengedit isi tulisan tanpa mengurangi substansi. Redaksi tidak bertanggung jawab atas dampak langsung maupun tidak, pascapemuatan tulisan. Terima kasih.

Sms, Whatsapp, Telegram

ke: lalu kirimkan melalui CANTUMKAN

IDENTITAS LENGKAP

+62-811-1173-373 Atau kirimkan melalui email:

redaksi@radar-bogor.com

fax: 0251-7544008 radar_bogor

Demo Kades, Suara Warga atau Nafsu Dunia? AKSI demonstrasi yang dilakukan oleh para Kades (Kepala Desa) yang terjadi di depan gedung MPR/DPR RI pada 31 Januari 2024, berakhir ricuh. Para demonstran menuntut Revisi UU Desa. Dalam Revisi tersebut, Apdesi mengusulkan agar masa jabatan kepala desa diubah menjadi 9 tahun, serta dapat diemban selama 3 periode, sehingga

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8.

bisa menjabat selama maksimal 27 tahun. Selain itu, Apdesi juga menuntut peningkatan alokasi anggaran desa menjadi 10 persen dari APBN. Tidak ada perwakilan anggota dewan yang keluar gedung pun, memancing emosi para demonstran sehingga tindakan anarkis tidak dapat dihindarkan. Akibatnya, beberapa tembok dan besi pagar gedung

MPR/DPR RI mengalami kerusakan. Pelemparan batu pun dilakukan oleh oknum yang tidak bertanggung jawab, menyebabkan adanya korban yang mengalami luka di bagian kepala. Petugas keamanan pun mengamankan beberapa orang yang dianggap sebagai provokator kericuhan. Sebagian masyarakat menilai peristiwa ini harusnya tidak

terjadi, dimana Kepala Desa yang dianggap sebagai pemimpin warga tidak memberikan contoh yang baik dihadapan publik. Apalagi disertai dengan tindakan anarkis yang dianggap tidak mencerminkan sikap seorang pemimpin. Haus akan jabatan, dianggap masyarakat penyebab terjadinya hal tersebut. Sebagian di wilayah lainnya

pun, masyarakat yang tidak setuju akan revisi UU yang ada. Hal tersebut lantaran masih ditemukannya kinerja Kepala Desa yang tidak mumpuni bahkan condong menjadikan jabatan sebagai lahan basah meraup keuntungan pribadi. Sistem aturan liberalis kapitalis yang masih diberlakukan, menjadikan segala sesuatunya

Rumah Sakit Umum Daerah Kota Bogor (0251) 8312292 RS Azra (0251) 8318456 RS Hermina Mekarsari (021) 29232525 RS Medika Dramaga (0251) 8308900/081319310610 Bogor Medical Center (BMC) (0251) 8390435 RS Karya Bhakti Pratiwi (0251) 8626868 Rumah Sakit Dr H Marzoeki Mahdi (0251) 8324024 Rumah Sakit Islam Bogor (0251) 8316822 Rumah Sakit Daerah (Rsud) Cibinong 021-875348, 8753360 Rumah Sakit Lanud Atang Sandjaja (0251) 7535976 RS Annisa Citeureup (021)8756780, Fax. (021)8752628 RS Harapan Sehati Cibinong (021)87972380, 081296019016 Rumah Sakit Salak (0251) 8344609/834-5222 RSUD Ciawi (0251) 8240797 Klinik Utama Geriatri Wijayakusuma (0251) 7568397 Rumah Sakit Bina Husada (021) 875-8441 Rumah Sakit ibu dan anak Nuraida(0251) 8368107, (0251) 368866 Yayasan Bina Husada Cibinong (021) 875-8440 Rumah Sakit Bersalin Assalam Cibinong (021) 875-3724 Rumah Sakit Bersalin Tunas Jaya Cibinong (021) 875-2396 Rumah sakit Bina Husada Cibinong (021) 8790-3000 Rumah sakit Ibu dan Anak Trimitra Cibinong (021) 8756-3055 Rumah Bersalin & Klinik Insani Cibinong (021) 875-7567 RS Sentosa Bogor, Kemang (0251)-7541900 RS Ibu dan Anak Juliana, Bogor (0251) 8339593, Fax. (0251)-8339591 RSIA Bunda Suryatni (0251) 7543891,(0251) 754-3892 Klinik Insani Citeureup (021) 879-42723 RSIA Kenari Graha Medika Cileungsi (021) 8230426 Rs Paru Dr. M. Goenawan Partowidigdo Cisarua-Bogor (0251) 8253630, 8257663 RS Asysyifaa Leuwiliang (0251) 8641142 RS Vania IGD (0251) 8380613, (0251) 8380601/8380605 RSKIA Sawojajar (0251) 8324371

POLRES BOGOR

021-8750163

021-89931174 021-8230861 021-89961058 0251-8682769 021-87962777 0251-8248569 021-82492276 0251-8224417 0251-8624107 0251-8388164 0251-8688110 0251-8681110 021-5978880 0251-8647003 0251-8647398 0251-8621146 021-75791076 0251-8322324 0251-8615700 0251-8656678 021-7561844 0251-8616007 021-8752217 021-8752229 0251-8671405 0251-8254540 0251-8240110 0251-8220110

SOFYANSYAH/RADAR BOGOR

MUSIM HUJAN: Pengendara melintas di jembatan Bendung Katulampa, Kota Bogor, Selasa (30/1). Hujan terus-terusan mengguyur Kota Bogor selama beberapa hari terakhir. Hal itu membuat debit air di Bendung Katulampa meningkat signifikan.

FREIRE pernah bilang bahwa pendidikan adalah alat pembebasan. Dalam bukunya yang berjudul Pendidikan Kaum Tertindas, Freire berusaha menjelaskan bahwa pendidikan bukan hanya usaha pembebasan dari kebodohan, tapi juga pembebasan dari ketertindasan nyata ataupun yang tak kasat oleh mata. Pun demikian, republik ini melalui UU Sisdiknas juga mempercayai bahwa pendidikan adalah usaha sadar dan terencana agar peserta didik bisa secara aktif mengembangkan potensi terbaiknya, dalam semua aspek kehidupan; sebagai seorang manusia. Demikian pula negara perlu hadir di sana untuk bertanggungjawab secara konstitutif demi terselenggaranya agenda mencerdaskan kehidupan bangsa. Tapi jika kita telaah kembali keadaan hari ini, cita-cita pendidikan jika dibandingkan dengan realitas praktikal yang ada sekarang, seperti api yang jauh dari panggang. Apinya ada, panasnya ada, yang dipanggangnya pun ada. Akan tetapi, masih jauh dari harapan dan kata ideal. Pada akhirnya, hasil dari panggangan tersebut hanyalah produk setengah matang. Bahkan, tak sedikit yang masih sangat mentah. Peristiwa ini tak hanya terjadi di lingkungan sekolah dasar dan menengah saja, bahkan terjadi di perguruan tinggi. Menukil dari laman datain-

&-'

$5:;2 4,5+(7(:2(5 ",8:0702(: )(8; 9,)(.(0 7,5..(5:0 ",8:0702(: =(5. /03(5. ),8+(9(82(5 2,:,5:;(5 7(9(3 (=(: ,8(:;8(5 ,4,805:(/ 6 #,5:(5. ,5+(-:(8(5 #(5(/ +,5.(5 050 +0;4;42(5 )(/<( . " #

"* 1"0 "-"( &-)0 %" .,./ "*

&/$"1"1 1"0 ","

Putri YD Kota Bogor

SUNGGUH menyayat hati, mendengar kabar seorang ibu yang tega membunuh bayinya sesaat setelah dilahirkan. Ibu tersebut tega membunuh bayinya sendiri dengan cara menenggelamkan bayi tersebut ke dalam ember berisi air, lantas membuangnya ke semak-semak kebun milik warga setempat. Pelaku tega membunuh anaknya sendiri lantaran tidak memiliki biaya untuk membesarkannya. Di tengah himpitan hidup yang semakin sulit di era kapitalisme adalah sebuahkeniscayaan seorang ibu membunuh anaknya sendiri. Kasus i n i

bukanlah pertama kalinya terjadi. Masih banyak para ibu lain yang tega menghabisi nyawa anak kandungnya sendiri. Lemahnya iman dan lemahnya ketahanan keluarga telah membuat seorang ibu tidak mampu untuk berpikir jernih. Beratnya beban ekonomi telah menghilangkan fitrah kasih sayang seorang ibu kepada anaknya. Masyarakat kapitalis yang hedonis pun tak peduli dengan tetangganya yang mengalami kesulitan hidup. Negara sebagai garda terdepan seharusnya menjadi pelindung bagi rakyatnya.

KEHILANGAN

STNK R2 Ymh, 2021, Htm, F4878FHB, Nk:MH3SG5670MJ131313, Ns:G3L8E0900164, an.Didin Khaerudin HS S AG, Kp.Waru Jl. H.Mawi Rt.2/1 Parung, Kab.Bgr. (PKT1-24000188-5,12,19/02/24)

reynoldrini8@ gmail.com

Kuliah Seperti Naik Haji, Hanya Bagi yang Mampu

Sudah seharusnya ada perubahan terhadap aturan yang ada. Aturan yang mampu menjadikan kesejahteraan rakyat sebagai hal utama, memunculkan para pemimpin yang amanah bukan hanya dalam lingkup daerah namun juga seorang pemimpin negara.

Himpitan Hidup yang Semakin Sulit

PLN Bogor (0251) 8345400 Bendungan Katulampa (0251) 8334344 RS Hermina Bogor (0251) 8382525 RS Melania Bogor (0251) 8321196 Rs Pmi Bogor (0251) 8324080 RS EMC Sentul (021) 29672977, (021) 29673000 RS Mulia Pajajaran (0251) 8379898 Damkar Kabupaten Bogor (021) 8753547

Polsek Jonggol Polsek Cileungsi Polsek Cariu Polsek Nanggung Polsek Babakan Madang Polsek Megamendung Polsek Klapanunggal Polsek Caringin Polsek Dramaga Polsek Tamansari Polsek Jasinga Polsek Cigudeg Polsek Parung Panjang Polsek Leuwiliang Polsek Cibungbulang Polsek Ciampea Polsek Rumpin Polsek Ciomas Polsek Kemang Polsek Sukaraja Polsek Gunung Sindur Polsek Parung Polsek Cibinong Polsek Citeureup Polsek Gunung Putri Polsek Cisarua Polsek Ciawi Polsek Cijeruk

hanya untuk mengejar materi dan kepentingan sebagian kelompok. Merampas segala hak rakyat menghalalkan segala cara untuk ambisi yang dikejar. Sehingga aksi demonstrasi yang ada dianggap bukanlah untuk memenuhi suara rakyat namun suara hati pribadi untuk ambisi akan mempertahankan jabatan yang diemban namun abai terhadap kewajiban.

&1"*

"-''"+ &,#2*2"- " "+"- +.* # &0" &+ $ &$","1" ";8(: #(5+( ,5,804( (768(5 ,/03( 5.(5 ( ) 6165. ,+, (8(5. (8(5. ";8(: ,5:05. +(80 638,9:86 * 6165. ,+, ,762 6763 "# % " # ! " #! #! ' #(5..(3 ";8(: ,85=(:((5 +0)(<(/ ";47(/ (510 #(5..(3 +0)(*(2(5 +0/(+(7(5 ,1()(: (5:68 ,8:(5(/(5 ();7(:,5 6.68

( &(/=; & '$ 6 6165. ) 05. ,+, (8.(4;2:0 "$ 6 6165. !# !& ,+, ,3;8(/(5 ()(2(5 (<( ;(9 4 ,*(4(:(5 (1(3,5.2( ();7(:,5 (1(3,5.2( 02( 9,:,3(/ :0.( 7;3;/ /(80 :0+(2 (+( 2,),8(:(5 :,8/(+(7 7,846/65(5 7,5..(5:0(5 9,8:0702(: 9,8:0702(: :,89,);: +0 (:(9 4(2( 9,8:0702(: 7,5..(5:0 (2(5 +0:,8)0:2(5 +(5 ),83(2; 4,5;8;: /;2;4 +(5 ",8:0702(: =(5. +05=(:(2(5 /03(5. # ! $ # # # ! $ $ # ' # " # ! !# $ # ! ' # $ $ !

.'./ ! -'

RUBEN BENTIYAN

Mahasiswa FISIP UNIDA

donesia.id yang diunggah pada tanggal 3 April 2023, sarjana di republik ini tercatat berjumlah 12,44 juta jiwa, atau setara dengan 4,5 persen jumlah keseluruhan penduduk Indonesia. Bayangkan saja, hanya 4,5 persen dari 273,8 juta jiwa saja yang bisa tuntas menyelesaikan pendidikan strata satu. Sungguh, berkuliah di perguruan tinggi adalah sebuah kemewahan. Mengenyam bangku pendidikan tinggi barangkali seperti naik haji, hanya bagi yang mampu. Mari kita cek sekitar kita, berapa mimpi yang harus dibius dan ditidurkan terlebih dahulu karena si pemimpi harus putus kuliah disebabkan tak sanggup membayar UKT/SPP? Lantas kemana negara hadir untuk menyikapi krisis tersebut? Bahkan, belum lama ini, ada kampus negeri yang bekerja sama dengan aplikasi peminjaman online sebagai salah satu mekanisme pemecahan masalah tersendatnya pembiayaan kuliah yang dialami mahasiswa. Kalau tidak mau pinjol, silakan jual aset. Kalau masih tidak bisa, silakan cuti dengan membayar 50 persen UKT/SPP sesuai dengan yang telah ditentukan dan disepakati di awal. Sekelas

kampus yang diampu oleh negara saja, menyarankan cara gila demikian. Lalu mau bagaimana seorang calon cendikia muda bisa fokus menggali ilmu di bangku pendidikan tinggi, sedangkan dia masih harus memeras keringat dengan deras dan membanting tulang dengan keras agar bisa membiayai perkuliahannya? Apakah negara akan bertanggung jawab kepada keluarga mahasiswa yang memilih untuk mengakhiri hidupnya karena tekanan sosial yang tinggi? Di satu sisi keluarga di kampung meminta anaknya agar segera lulus supaya bisa membantu mengangkat derajat perekonomian keluarga, di sisi lain dia harus memecah fokus antara bekerja dan berkuliah, yang menyebabkan perkuliahannya menjadi tak maksimal. Ini adalah permasalahan besar, dan negara harus hadir di sana. Negara harus mampu memastikan ketersediaan akses pendidikan bagi semua anak bangsa, tanpa terkecuali. Jika para pengelola lembaga setingkat negara tidak mampu menyajikan ketersediaan atas akses pendidikan yang merata bagi semua anak bangsa tanpa terkecuali, maka mereka hanyalah sekumpulan orang yang tidak tahu malu dan menutup mata dari fakta bahwa mereka telah gagal menjalankan amanat konstitusi, yakni mencerdaskan kehidupan bangsa.(*)

STNK R2 Hnd, 2021, Htm, F2990FGG, Nk:MHH1JM9114MK844759, Ns:JM91E1844409, an.Lutfiani, Kp.Kongsi Rt.13/04, Cigombong, Kab. Bgr. (PKT1-24000075-15,22,29/01/24)

PEMASANGAN IKLAN DAN LANGGANAN BISA JUGA MENGHUBUNGI DSS ADVERTISING Jl. Ir Djuanda, Pelataran Kantor Pos Bogor Tlp. 0251-8323143 08129673676 Fax. 0251-8323143 Jl. Raya Pemda 17 (Dss Motor) Tlp. 087770891880 / 081282817994 RAHARDJA AGC Jl. Raya Tajur No. 162i Tlp 02517568120 CIOMAS AGC Jl. Raya Ciomas Kreteg N0.31A Bogor Tlp. 0251-8630192/Fax.0251-7522150 NUGRAHA PERDANA Jl. Kh. Sholeh Iskandar (Elton Celuler) MART IKLAN Jl. Kantor Batu N0.3 Bogor Tlp/Fax. 0251-8323357 BUDI AGENCY Jl. Raya Cikaret No. 42 Cibinong. Depan Ruko Perum Nirwana Estate Telp: 081386027844, 085691319168 KAMAL AGENCY Jl. Raya Ciawi Prapatan No.360 Telp: 087881737024

OMEGA AGENCY Jl. Raya Pajajaran, Dekat RS.Azra Bogor. Telp: 081282817994, 087770891880 NINA AGENCY Jl. Paledang No. 52, (Belakang Bank BNI Bogor) Telp. 0251-8944066/ 0813.8555.7466 ASEP AGENCY Taman Topi Square Lt. Lg Bl0k B No. 3a 5 8 8 Samping Matahari Dept. Store Tlp/Fax. 0251-8344119 BIRO LEUWILIANG Bapak Endang 085693185247 AMANAH AGENCY (BIRO IKLAN & JASA) VMB i20/17 Tanah Sareal Bogor Telp: 081584346490 - 089636648676 Pin: 587c540a FAHRUL AGENCY Gadog (Depan Gumati) Telp. 08151858809 CITRA AGENCY Jl. Kapten Muslihat No. 51 (Dalam Taman Topi) Kota Bogor Telp. 0857 7994 6665


RADAR BOGOR I SENIN, 5 FEBRUARI 2024 I 24 RAJAB 1445 H I HALAMAN 4

BOGOR RAYA

KUNJUNGAN: Para siswa dan guru foto bersama di dalam Balai Kepresidenan RI Istana Bogor, belum lama ini.

Siswa SMK Amaliah Eksplorasi KRB BOGOR–SMK Amaliah 1 dan 2 Ciawi mengadakan kunjungan ke Kebun Raya Bogor (KRB) dan Museum Kepresidenan RI, dalam rangka memperdalam wawasan tentang Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial (IPAS) dan sejarah. Kunjungan ini dilaksanakan selama dua hari, diawali SMK Amaliah 2 Ciawi pada Selasa (23/1) dan dilanjut peserta didik SMK Amaliah 1 Ciawi pada Senin (30/1/2024). Kunjungan ini diikuti oleh 387 peserta didik kelas X dan didampingi 43 guru pembimbing. Kepala SMK Amaliah 1, Tisna Sudrajat

mengatakan kunjungan ini merupakan salah satu bentuk pembelajaran di luar kelas yang dapat memberikan pengalaman pembelajaran yang menyenangkan. “Kunjungan ini tidak hanya dapat meningkatkan pemahaman peserta didik terhadap wawasan IPAS dan Sejarah Indonesia, tapi juga bisa memberikan pengalaman belajar yang lebih luas dan nyata serta suasana pembelajaran menyenangkan bagi peserta didik,” kata Tisna. Perjalanan ini diawali dengan kunjungan ke Kebun Raya Bogoar, dimana peserta didik dapat mengeksplorasi dan menganalisa

keragaman flora yang ada di Indonesia khususnya yang tumbuh di Kebun Raya Bogor. Melalui pengamatan langsung, harapannya peserta didik dapat menyadari pentingnya pelestarian keanekaragaman flora yang ada. Perjalanan dilanjutkan ke Museum Kepresidenan RI Balai Kirti, di tempat ini peserta didik dapat mendalami sejarah secara langsung khususnya jejak para pemimpin bangsa. Pada sesi ini, peserta didik juga menerima wawasan lebih dalam tentang peran para pemimpin bangsa dalam membentuk

Indonesia. Peserta didik terpukau melihat koleksi yang menggambarkan sejarah perjalanan bangsa, berbagai dokumentasi peristiwa penting dapat mereka lihat secara langsung, sehingga tercipta suasana pembelajaran yang interkatif dimana peserta didik aktif berdiskusi dengan ahli museum yang memandu proses pembelajaran ini. Kepala SMK Amaliah 2, Gugun Gunadi menyampaikan melalui perjalanan ini dapat menyadarkan peserta didik untuk mengapresiasi nilai-nilai kebangsaan dan nilai kepemimpinan dalam sejarah

Indonesia. “Selain meningkatkan pemahaman mendalam mengenai sejarah para pemimpin Indonesia, melalui kunjungan ini dapat meningkatkan kesadaran peserta didik untuk memberikan apreasi pada nilai-nilai kebangsaan dan kepemimpinan dalam lembaran sejarah di Indonesia” ucap Gugun. Kegiatan ini ditutup dengan penyerahan plakat sebagai bentuk terima kasih SMK Amaliah 1 dan 2 Ciawi kepada pihak Museum Kepresidenan RI atas terlaksananya kegiatan ini. (*ran)

Dua Pekerja Tertimpa TPT Ambruk CIBINONG–Dua orang pekerja bangunan mengalami kecelakaan kerja pada Jumat (2/2) di Cibinong. Tembok penahan tanah (TPT) ambruk dan menimpa keduanya saat melakukan penggalian parit. Satu di antaranya, meninggal dunia. Kepala Bidang (Kabid) Kedaruratan dan Logistik BPBD Kabupaten Bogor M. Adam mengatakan, akibat peristiwa tersebut salah seorang di antaranya yang berinisial AN (19), meninggal dunia. Lalu satu pekerja lainnya mengalami luka-luka di bagian kaki dan kepala. “ TPT rumah warga ambruk dan menimpa dua pekerja yang sedang menggali parit pondasi,” kata dia. Dia menuturkan, peristiwa itu terjadi menjelang siang hari. Total ada enam orang pekerja bangunan yang sedang melakukan penggalian pondasi. Namun kedua korban sedang berada dalam parit, sehingga terkena longsoran TPT. Korban AN tewas akibat tertimpa material yang jatuh.

“Kami temukan korban bernama AN dalam kondisi meninggal dan kemudian dievakuasi pada pukul 13.30 WIB,” tutur dia. Usai jasad korban AN dievakuasi tim SAR gabungan. Jenazah kemudian dibawa ke rumah duka untuk dimakamkan pihak keluarga. “Dibawa ke rumah duka menggunakan mobil ambulans,” ungkapnya. Sementara itu, Wakil Komandan Kompi (Wadanki) BPBD Kabupaten Bogor, Jalaluddin menjelaskan korban selamat bernama Inang (50). Dia sempat keluar menyelamatkan diri saat TPT ambruk. Adapun TPT yang ambruk tersebut memiliki ketinggian sekitar 1,5 meter. Lalu galian pondasi yang saat itu, menjadi lokasi korban memiliki kedalaman kurang lebih 2 meter. “Dua orang yang di bawah sedang membuat lubang cakar ayam gitu. Yang satu selamat karena keburu ditarik temennya, yang satunya enggak tertolong,” ungkap dia. (cr1/c)

MUI Ciawi Telusuri Paguyuban Sir Buni Kasih CIAWI – Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kabupaten Bogor menyatakan belum mengetahui keberadaan Paguyuban Sir Buni Kasih. Paguyuban tersebut dikenal setelah kasus tersesatnya 16 pendaki Gunung Pangrango beberapa waktu lalu. Para pendaki tersebut mengaku tergabung dalam Paguyuban Sir Buni Kasih yang bermarkas di Desa Cileungsi, Kecamatan Ciawi. Salah seorang anggota paguyuban tersebut mengaku bahwa Sir Buni Kasih merupakan sebuah kelompok budaya pecinta alam. “Kalau itu tidak terdaftar di kita, yang diinventarisir itu sanggar-sanggarnya,” ucap Kepala Disbudpar Kabupaten Bogor, Yudi Santoso kepada Radar Bogor, Minggu (4/2). Pihaknya mengaku memiliki daftar-daftar kelompok pegiat budaya yang resmi. Namun soal Sir Buni Kasih, Yudi mengaku baru mengetahui paguyuban tersebut. “Kalau seperti itu bukan di kita, yang

TRADISI RUTIN: Anggota Paguyuban Sir Buni Kasih saat ditemukan aparat usai tersesat di Gunung Gede Pangrango, beberapa waktu lalu.

kita data itu sanggar-sanggar budaya, termasuk cagar budaya,” jelas dia. Terpisah, Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kecamatan Ciawi, Badru Kamal menyatakan tidak mengetahui mengenai paguyuban tersebut, sebelum diberitahu MUI tingkat desa. Sepengetahuannya, paguyuban tersebut menyebarkan ajaran ilmu Sunda Wiwitan yang bersumber dari ajaran Prabu Siliwangi.

“Terindikasi ajaran Sunda Wiwitan, oleh MUI desa juga sudah dipantau beberapa bulan lalu,” jelasnya. Namun demikian, pihaknya akan berkoordinasi dengan pihak-pihak terkait untuk menelusuri lebih dalam terkait paguyuban tersebut. “Berkoordinasi lagi dengan MUI desa dan stake holder terkait, karena ini menyangkut masalah hukum,” tandas dia.(cok/c)

Polisi Amankan Oknum Guru Rudapaksa

DIEVAKUASI: Tim SAR saat berupaya mengevakuasi pekerja yang tertimpa TPK ambruk dan menimbun keduanya.

Seorang Ayah Diduga Tega Aniaya Anaknya PARUNG-Kasus dugaan penganiayaan seorang ayah terhadap anaknya, kembali terjadi di Bogor. Kasus dugaan ayah aniaya anaknyaa itu terjadi di Desa Cogrek, Kecamatan Parung, Kabupaten Bogor. Kasus dugaan penganiayaan ayah dan anak itu viral di media sosial. Seperti di akun Instagram @infoparung-bogor juga @infogunungsindur-kab.bogor. Dalam postingan akun Instagram tersebut, memperlihatkan foto seorang anak nampak memiliki banyak luka pada bagian punggung. Anak berkulit sawo matang dengan rambut panjang sebahu itu mendapatkan penganiayaan dari ayahnya. Anak berusia 7 tahun itu disabet menggunakan gantungan baju dari bahan besi. Dikonfirmasi Radar Bogor, Kasat Reskrim saat ini dijabat AKP Teguh Kumara mengatakan, kasus ayah yang menganiaya anaknya sendiri itu sedang dalam penanganan

Sedang diperiksa, terus Ayah kandung, satu kartu keluarga AKP Teguh Kumara Kasat Reskrim Polres Bogor

Polres Bogor. Saat ini terduga pelaku sudah ditahan. “Sudah diamankan di Polres. Kata dia kepada Radar Bogor , Minggu (4/2). Saat ini, lanjut Kasat Reskrim, terduga pelaku ini sedang diperiksa di Polres Bogor. Adapun dari hasil pemeriksaan sementara, terduga pelaku Ini berstatus ayah kandung dari korban. “Sedang diperiksa, terus Ayah kandung, satu kartu keluarga,” tukas dia. (all/c)

KLAPANUNGGAL–Oknum guru SD dengan status PPPK, yang diduga melakukan pelecehan seksual atau rudapaksa terhadap anak didiknya, akhirnya diamankan Polsek Klapanunggal di kediamannya untuk dibawa ke Polres Bogor, Sabtu (3/2) malam. Kapolsek Klapanunggal Iptu Silfi Adi Putri menjelaskan, karena situasi tidak kondusif jadi guru tersebut dibawa dulu ke polsek setempat dan langsung dikirim ke Polres Bogor “Bukan ditangkap karena memang belum jadi tersangka, kami lihat situasi tidak

kondusif dan kami amankan dulu di polres,” ungkap Silfi ketika dikonfirmasi wartawan, Minggu (4/2). Silfi menjelaskan, kasus ini nantinya bakal ditindaklanjuti sesuai pelaporannya di sana, sebagai tahapan penyelidikan. “Iya warga sempat mau masuk ke rumah, tapi saat ini sudah ada di Polres Bogor,” jelasnya. Sebelumnya, Dinas Pendidikan Kabupaten Bogor angkat bicara perihal status oknum guru SD tersebut. “Itu teh honorer, tapi katanya daftar PPPK dan sudah lulus mengajar pelajaran agama,” kata Kabid

SD Disdik Kabupaten Bogor Susilawati. Namun dia tidak mengetahui apakah sudah menikah atau belum, karena saat ini tahapan penyelidikan masih dilakukan. “Kalau nikah itu belum, hanya yang bersangkutan sudah lulus PPPK tapi belum mendapat SK,” jelasnya. Pihak Disdik pun sudah berkoordinasi dengan lintas sektor untuk melakukan pendampingan terhadap korban. “Kalau pendampingan sudah jalan sampai KPAD dan Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Anak,” tutup dia.(Abi/c)

Dua Motor Adu Banteng, Satu Meninggal CILEUNGSI–Dua unit sepeda motor terlibat adu banteng di Jalan Raya Transyogi Cibubur, tepatnya di Kampung Kaum RT 02/03, Desa Cileungsi, Kecamatan Cileungsi. “Petugas menerima laporan pukul 21.05 WIB, kecelakaan melibatkan dua kendaraan roda dua, dan ada satu korban meninggal dan satu orang luka ringan,” ungkap Kanit Gakkum Lantas Polres Bogor Iptu Angga Nugraha kepada wartawan, Minggu (4/2). Angga menjelaskan, pemilik motor Vario yang meninggal mengalami luka terbuka pada bagian kepala, luka tangan, dan luka di kaki. Sedangkan korban selamat yakni pemilik motor Yamaha Aerox luka di bagian kepala dan tangan. “Korban meninggal dan luka dibawa Ke RS. MH.Thamrin Cileungsi,” jelasnya.

CEK: Polisi saat olah TKP di lokasi kecelakaan tabrakan dua pemotor di Jalan Raya Transyogi Cibubur.

Sebelum terjadi kecelakaan Lalu lintas sepeda Motor Honda Vario 150 bergerak dari arah Cileungsi menuju Cibubur. Setibanya di TKP (tempat kejadian perkara) saat akan berputar arah, saat bersamaan bagian samping sebelah kiri kendaraannya

terjadi benturan dengan bagian depan sepeda Motor Yamaha Aerox. “Diduga terdapat kelalaian terhadap pengendara Motor Honda Vario 150 saat akan berputar arah, tidak memperhatikan arus lalu lintas sekitar,” kata dia.(Abi/c)


RADAR BOGOR I SENIN, 5 FEBRUARI 2024 I 24 RAJAB 1445 H I HALAMAN 5

BOGOR RAYA

Kejari Tunggu Laporan Disdik Terkait SMP Swasta yang Terima BOS dari KBM Fiktif CIJERUKKejaksaan Negeri Kabupaten Bogor merespon dugaan adanya kerugian negara akibat penggunaan dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) untuk kegiatan belajar mengajar (KBM) fiktif di SMP Global Tekhnology 25. Sebelumnya, Dinas Pendidikan Kabupaten Bogor telah melayangkan surat teguran serta pemanggilan terhadap pimpinan sekolah tersebut.

SEPI : Tampak suasana dan kondisi SMP swasta yang masih menerima dana BOS, sementara KBM sudah dihentikan sejak pandemi.

' $% ! ! ( UCOK/RADAR BOGOR

!# " ! " " # # % ! # # ! $ % " ! " ! ! $ ! !$ # # #! # " " &

Perda Kuatkan Warisan Budaya

$ $ # " $& %

! !$ " "# "# " ! " " ! # " # #"#! !

" &% &

# ! " # # ! # ! " ! ! %

KEPALA UPTD Pengelolaan Kebudayaan Disparbud Provinsi Jawa Barat, Ary Heriyanto mengungkapkan, Pemerintah Provinsi (Pemprov) menginginkan setiap wilayah memiliki Peraturan Daerah (Perda) tentang Kebudayaan.

Hal ini agar warisan budaya bisa terus dilakukan seiring kemajuan teknologi saat ini amat pesat. Diketahui saat ini kemajuan teknologi bisa menggerus bahkan meng-

$ # & ' $ " $ %

hilangkan budaya lokal. “Tujuannya agar budaya kita di Jawa Barat tetap terjaga, tetap bisa dilestarikan meski teknologi sangat maju,” kata Ary dalam Dialog Kebudayaan dan Pariwisata, Jumat (2/2). Saat ini, Pemprov Jawa Barat pun tengah menyiapkan

Sekolah Quran Asy Syahid Umrohkan Tujuh Guru dan Karyawan CIBINONGFounder Sekolah Quran Asy Syhaid, Hj. Rini Pura Kirana, atau yang dipanggil Umi Kirana melepas rombongan yang akan berangkat menjalankan ibadah umroh pada Sabtu (21/1). Tahun ini, Yayasan Perkasa Mandiri Cemerlang yang menaungi Sekolah Quran Asy Syahid memberangkatkan tujuh guru dan karyawan untuk menunaikan ibadah umroh ke tanah suci. Yayasan yang diketuai Umi Kirana memberikan apresiasi bagi guru dan karyawan yang telah menjalani masa bakti di sekolah selama lima tahun. “Kami dari yayasan sangat menghargai kerja keras guru dan karyawan dalam bersamasama memajukan lembaga pendidikan ini. Kami sangat berterimakasih dan memberikan apresiasi atas kerja keras dan loyalitas mereka. Perjalanan umroh ini, salah satu bentuk penghargaan yang kami berikan.” Papar dia. Tujuh orang yang berkesempatan mendapat apresiasi perjalanan umroh adalah Wulandari, Harlin Misnawati, Rina Sulaeman, Sandi Priyatna, Arif Rahman Hakim, Abdul Qudus dan satu petugas keamanan, Sukardi. Satu orang telah melaksanakan ibadah umroh pada 20-29 Juli 2023, dan enam orang lainnya pada 21 - 30 Januari 2024. Do’a dan dukungan mengalir dari berbagai pihak, para siswa, guru dan karyawan, termasuk komite dan orang tua siswa. Sebagai bentuk dukungan, sebagian orang tua siswa hadir pada acara walimatussafar dan do’a sehari sebelum keberangkatan, Jum’at (20/1), di Aula Gedung Amanah, Sekolah Quran Asy Syahid. Setelah acara pelepasan oleh Ketua Yayasan, Hj Rini Pura Kirana, rombongan umroh berangkat ke hotel dan bandara Soekarno Hatta untuk bergabung dengan jamaah lainnya dari biro perjalanan umroh dan Haji, Riffy Travel. Dari Jakarta, jamaah menuju

DIAPRESIASI: Guru dan karyawan Sekolah Quran Asy Syahid foto bersama setelah menjalankan umroh yang dihadiahkan pihak pengelola atau yayasan.

negara yang terletak di benua Eropa dan Asia, Turki yang saat ini sedang musim dingin. Para jamaah terkesima melihat tumpukan salju menutupi bangunan, pohon, kendaraan, jalan dan berbagai benda lainnya. Mereka pun merasakan sensasi bermain salju dan berada di bawah salju yang turun dengan lembut. “waduh, meni keren, menakjubkan…”ujar Abdul Qudus dengan logat Sundanya dan sesekali mengusapkan salju ke wajahnya. Tiga hari di Turki tidak disiasiakan dengan mengunjungi tempat-tempat penting dan bersejarah. Di antara tempat yang dikunjungi adalah Masjid Al-Fatih, Museum TopKapi, Ulu Dag, Mavi Cami, Masjid Abu Ayub Al Anshari, dan selat Boshporus. “Alhamdulillah hari ini ziarah ke museum Topkapi. Istana Topkapi dulu sebagai kediaman resmi Sultan Ustmaniyah atau Turki Ottoman selama lebih dari 600 tahun, kini sudah dijadikan museum yang menyimpan barangbarang peninggalan Nabi Muhammad SAW,” ungkap Rina Sulaeman. Arif yang merupakan kali kedua di Turki sudah tidak terlalu asing dengan suasana dan kondisi di sana, sedangkan pak Sukardi, yang dikenal dengan pak Kumis tampak kedinginan dan hanya sesekali keluar ruangan atau dari bus yang mengantar. Dari Turki, rombongan ini melanjutkan perjalanan ke Jeddah, lalu ke Madinah. Masjid Quba dan pemakaman Syuhada

Uhud, menjadi tempat pertama yang dikunjungi di Madinah, sebelum kemudian menginap di hotel dekat Masjid Nabawi. Kesempatan di Mekkah, selain digunakan untuk umroh, salat di masjidil haram, juga mengunjungi tempat-tempat penting seperti Arafah, jabal Rahmah, Jabal tsur dan tempat lainnya. Harlin dan rombongan umroh sangat bersyukur atas kesempatan istmewa tersebut. Ucapan terimakasih kepada Pembina, Ketua dan Pengurus Yayasan Perkasa Mandiri Cemerlang, yang telah memberi apresiasi yang sangat berharga, kepada pimpinan, guru dan karyawan, para siswa, serta

% #&

komite SD, SMP, SMA, dan orang tua siswa Sekolah Quran atas dukungan dan do’anya. “Semoga membawa keberkahan untuk Sekolah Quran Asy Syahid dan seluruh keluarga besarnya. Semoga ibadah umroh yang dilaksanakan mabrur dan diterima oleh Allah SWT. Kami jamaah Umrah Asy Syahid mengucapkan Jazakumullah khairan katsiran kepada Abi, Ummi dan Asaatidz semua atas doa dan dukungan Alhamdulillah kami bisa melaksanakan umroh dengan lancar dan mudahmudahan menjadi umrah yg mabrur. Semoga selanjutnya kami bisa melaksanakan ibadah Haji. Aamiin yaa rabbal ‘aalamiin,” tulis Sandi melalui WA. (*/pem)

formulasi agar rencana tersebut bisa dilaksanakan oleh semua daerah. “Kami juga tengah membayangkan persiapannya agar semua daerah bisa dan memiliki perda tentang kebudayaan tersebut,” jelasnya. (cr1)

Hal itu setelah sekolah tersebut diduga memanipulasi data pokok pendidikan (dapodik) untuk dapat menerima dana bantuan operasional sekolah (BOS). Disdik mencatat sudah sekitar tiga tahun sekolah tersebut masih menerima dana BOS senilai puluhan juta. Padahal KBM di sekolah yang berlokasi di Desa Cipelang, Kecamatan Cijeruk itu dinyatakan tidak lagi menggelar KBM. Kepala Kejaksaan Negeri Kabupaten Bogor, Kuncoro mengatakan, pihaknya menunggu laporan dari Disdik Kabupaten Bogor sebelum menindaklanjuti kasus tersebut. ”Kita harus menunggu apakah dana BOS tersebut sudah dikembalikan atau belum, karena Disdik juga punya mekanisme sendiri dalam mengatasi hal tersebut,” katanya, Jum’at (4/2). Namun demikian, pihaknya memastikan akan menindaklanjuti kasus tersebut jika Disdik telah melaporkan kasus tersebut ke Kejari. Menurut Kuncoro, dalam kasus sekolah yang dinyatakan menyalahgunakan dana BOS, harus mengembalikan kerugian negara sampai batas waktu 60 hari. ”Ada waktu pengembalian kerugian negara sampai batas waktu 60 hari. Jadi kita tunggu sampai 60 hari dulu, kalau belum ada respon, maka kita tunggu laporan dari Disdik,” jelas dia. Sebelumnya diberitakan, SMP Global Tekhnology 25 di Kecamatan

Cijeruk diduga melakukan KBM fiktif. Padahal, dalam waktu beberapa tahun terakhir sekolah tersebut masih menerima dana BOS senilai puluhan juta. Sehingga Dinas Pendidikan Kabupaten Bogor melayangkan surat teguran pertama ke sekolah tersebut. Kepala Seksi Pendidikan dan Tenaga Kependidikan pada Disdik Kabupaten Bogor, Fachrurozi membenarkan bahwa pihaknya telah melayangkan surat tersebut. ”Baru terindikasi tahun 2023, karena KBM tidak ada tetapi dana BOS terus mengalir di sekolah tersebut,” ungkap dia. Menurut Fachrurozi, surat teguran telah dilayangkan ke sekolah tersebut pada Desember 2023. Namun hingga saat ini, Disdik belum menerima tanggapan apapun dari pihak sekolah. ”Nanti kita akan terus melayangkan surat sampai surat teguran ke tiga,” jelasnya. Fachrurozi menyebut, sekolah tersebut terdeteksi telah berdiri selama lima tahun. Dan setiap tahunnya sekolah tersebut terus menerima dana BOS dengan jumlah kisaran Rp75 juta. Sementara pihaknya belum melaporkan temuan tersebut ke aparat penegak hukum lantaran ada mekanisme yang harus ditempuh. ”Dan kita akan terus menunggu respon pihak sekolah karena tidak ada batas waktu, dan kita berharap pihak sekolah bisa mengembalikan dana BOS yang telah diterima,” tukas dia.(cok/c)


RADAR BOGOR I SENIN, 5 FEBRUARI 2024 I 24 RAJAB 1445 H I HALAMAN 6

KICKERS KYLIAN MBAPPE

Pindah ke Madrid Gratis MADRID–Real Madrid akan mendapatkan Kylian Mbappe secara gratis musim panas nanti. Namun, mereka tetap akan mengeluarkan dana besar untuk sang superstar. Kapten Prancis tersebut diperkirakan akan mengonfirmasi masa depannya dalam beberapa minggu mendatang saat ia mendekati tahap akhir kontaknya dengan Paris Saint-Germain (PSG).

Laporan dari outlet Prancis Le Parisien dan ESPN mengklaim Mbappe sudah membuat keputusan dan masa depannya ada di Madrid. Mantan penyerang AS Monaco itu tersedia untuk bergabung dengan Real Madrid dengan status bebas transfer musim panas ini tetapi kontraknya akan menjadi pengeluaran besar bagi Los Blancos. Sesuai laporan dari Daily Mail,

Mbappe akan mengambil pemotongan gaji untuk bergabung dengan tim barunya, dengan Real Madrid menawarkan bonus penandatanganan €100 juta atau sekitar Rp1,6 triliun sebagai imbalannya. Dikutip dari Football Italia, pemenang Piala Dunia 2018 itu juga akan diizinkan untuk mempertahankan 60 persen hak citranya, di atas batas klub sebesar 50 persen, sebagai bagian

dari tawaran kontrak yang lebih luas. Namun, struktur perjanjian akan memungkinkan Real Madrid untuk mempertahankan struktur gaji mereka saat ini, dengan penghasilan Mbappe lebih rendah dari €25 juta per tahun yang diterimanya di PSG. Mbappe sebelumnya sudah sempat menyepakati kepindahan ke Madrid saat kontraknya tersisa

setahun di PSG. Namun, saat itu Piala Dunia 2022 dan desakan sejumlah pihak membuat dia berubah pikiran. Madrid sendiri memburu Mbappe sejak ia masih berusia 18 tahun. Akan tetapi, Mbappe menolak karena usianya yang masih sangat muda dan Madrid masih diperkuat bintang-bintang besar dunia, termasuk Cristiano Ronaldo, Gareth Bale, dan Karim Benzema.(fjr)

BRENTFORD VS MANCHESTER CITY

( %* &( ) # #+ " & &# % $ % $ # &# # $ # " % % * ( " ( ( $ ( + " # ,) )*&% ## " # ,) &#, ( $'*&% $ % % ,) &( )*

# $ ' (* $+ % ( $ ( + ) ! + % ( %* &( % % *. $ ) % $ ) % $ % % " # " ) # ) ( # $ # * ( " ( ( %* &( ( $ ( +

% *. ) # #+ $ % % # $ # * ( " ( ( $ ( + % *. ) # #+ $ % * " $ % $ # &# # $ # * ( " ( ( $ ( +

BRENTFORD–Manchester City akan menghadapi Brentford di Gtech Community Stadium pada pekan ke-23 Premier League 2023/2024, Selasa 96/2) dini hari (live Vidio pukul 03.00 WIB). Pada per tandingan sebelumnya, Brentford dan Man City meraih hasil yang bertolak belakang. Brentford kalah 2-3 di markas Tottenham, sedangkan Man City memukul sang tamu Burnley 3-1. Brentford menyarangkan dua gol ke gawang Tottenham melalui Neal Maupay dan Ivan Toney, tapi itu tak cukup bagi mereka untuk setidaknya mencuri satu poin. Sementara itu, dua gol Julian Alvarez dan satu gol Rodri membawa Man City menumbangkan Burnley. Man City memenangi delapan laga terakhir di semua kompetisi, terhitung dari semifinal Piala Dunia Antarklub. Performa itu membuat pasukan Josep Guardiola diyakin bakal bisa merebut tiga poin dari Brentford meski berstatus sebagai tim tamu.(bol)

% *. +$ " # % ( & &# # $ # * ( " ( ( $ ( + % *. ) # #+ $ % % # $ # * % % * ( " ( ( $ ( + ,) +*&% ,) , (*&% ,) - )*#

KEVIN DE BRUYNE

IVAN TONEY

& "

%

' # $$ "

$

%! (

" "

"

#

"%(

"# $ #

& " )

(

# "# &

' #

# "

# ! % "

Satu Target Terpenuhi, Perpanjang Kontrak

(PSSI.ORG)

AWASI: Shin Tae-yong saat mengawasi para pemain Timnas Indonesia melakukan latihan jelang pertandingan Grup D Piala Asia 2023.

JAKARTA–Kontrak Shin Tae-yong menjadi pelatih Timnas Indonesia berkahir pada Juni 2024. Namun hingga kini belum ada tandatanda apakah akan diperpanjang atau tidak. Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, mengisyaratkan, Shin Tae-yong berpotensi diperpanjang kontraknya menangani Timnas Indonesia asalkan memunuhi syarat. Yakni target pada kontrak sebelumnya harus diselesaikan. Ya, Shin Tae-yong masih memiliki satu target lagi yang harus dipenuhi setelah target timnas senior lolos 16 besar Piala Asia 2023 terwujud. “Target itu yakni Timnas U-23 lolos 16 besar Piala Asia 2024,” kata Erick. Erick pun meminta agar masing-masing pihak berlaku profesional. “Dan sama-sama kita jaga profesionalisme,” katanya. Seperti yang diketahui, Shin Tae-yong sukses mengantarkan Timnas Indonesia lolos babak 16 besar Piala Asia 2023. Namun, Timnas Indonesia gagal melaju ke babak selanjutnya setelah kalah telak atas Australia 4-0 di babak 16 besar. Seiring laga itu, Shin Tae-yong mengaku ada negara lain yang tertarik untuk meminang dirinya.(net)

DRAMATIS: Selebrasi para pemain Iran usai menyingkirkan Jepang dalam babak delapan besar Piala Asia 2023 di Educational City, Al Rayyan, Sabtu (3/2) malam WIB pekan lalu.

IRAN 2-1 JEPANG

Jumpa Tuan Rumah di Semifinal AL RAYYAN–Timnas Iran secara dramatis berhasil mengunci tiket ke Semifinal Piala Asia 2023 usai mengalahkan Jepang dengan skor 2-1. Laga Iran vs Jepang tersaji dalam perempatfinal Piala Asia 2023. Gol penalti di akhir laga berhasil membuat tim Jepang pulang lebih awal.

Iran vs Jepang berlangsung di Education City Stadium, Al Rayyan, Qatar pada perempatfinal Piala Asia 2023, Sabtu (3/2) malam WIB. Timnas Jepang unggul duluan lewat golnya Hidemasa Morita di menit ke-28.

Babak berdua baru berjalan 10 menit, Mohammad Mohebi sanggup samakan kedudukan. Iran sukses kunci tiket ke semifinal lewat gol penalti dari Alireza Jahanbakhsh di menit akhir. Dengan hasil ini, Iran akan menantang pemenang

tuan rumah Qatar yang menang adu penalti 3-2 dari Uzbekistan, usai pertandingan berakhir imbang 1-1, Sabtu (3/2) malam. Sebelumnya dua tim sudah memastikan tiket semifinal terlebih dahulu. Mereka adalah Yordania dan Korea Selatan. (fjr)


RADAR BOGOR I SENIN, 5 FEBRUARI 2024 I 24 RAJAB 1445 H I HALAMAN 7

ALLSPORT

(IST)

PELATIHAN: Wasit berlisensi FIBA, Budi Marfan, memberikan materi kepada para peserta penataran wasit di Galaxy Stars Arena, Sabtu (3/2) pekan lalu.

SDM Wasit Kota Bogor Minim BOGOR–Permasalahan perwasitan di Kota Bogor menjadi polemik tersendiri dari tahun ke tahun. Selain minimnya kuantitas wasit, saat ini pengetahuan SDM wasit juga masih jauh dari harapan. Menyikapi hal ini Ketua Perbasi Kota Bogor Destyono menyelenggarakan penataran wasit bola basket lisensi C, dengan mengundang Referee Lisensi FIBA, Budi Marfan yang bertempat di Galaxy Stars Arena. Disebutkan Desty, dalam penataran wasit yang diselenggarakan dari tanggal 31 Januari-3 Februari 2024. ditargetkan masing-masing klub mengirimkan satu perwakilannya. Kenyataannya peserta yang hadir justru sebagian dari umum, yaitu guru olahraga. “Dari 15 klub (anggota Perbasi), hanya beberapa yang mengirimkan p e r w a k i l a n n y a,” ujarnya. Dan ini jauh dari target yang diharapkan dengan alasan

(IST)

AKLAMASI: Suasana Muscab Pengcab KBI Kabupaten Bogor yang berlangsung di gedung KONI Kabupaten Bogor, Minggu (4/2) kemarin. Boy Herman Joseph resmi manjadi ketua usai dipilih secara aklamasi.

Terpilih Secara Aklamasi Pimpin Kick Boxing CIBINONG–Boy Herman Joseph resmi manjadi Ketua Pengurus Cabang Kick Boxing Indonesia (Pengcab KBI) Kabupaten Bogor periode 20232024. Kabid Humas KONI Kabupaten Bogor ini, terpilih secara aklamasi dalam Musyawarah Cabang (Muscab) KBI Kabupaten Bogor di Gedung KONI Kabupaten Bogor, Minggu (4/2) kemarin. Lima camp yang hadir dalam Muscab KBI Kabupaten Bogor periode 20232027, secara tegas menunjuk Boy menjadi ketua cabor Kick Boxing. Kelima camp tersebut di antaranya Naga Mas Fighter Academy, Golden

Mercedes Dulu, Ferrari Tahun Depan LONDON–Pembalap Lewis Hamilton mengatakan ingin fokus memperbaiki performa demi bisa mengakhiri musim ini bersama Mercedes dengan kenangan manis. Hal itu menyusul Hamilton yang barubaru ini mengumumkan hengkang dari tim balap asal Inggris tersebut, dan pindah ke Ferrari pada musim mendatang. “Saat ini saya tidak memikirkan tahun 2025. Fokus saya adalah musim 2024 dan kembali ke trek bersama Mercedes,” kata Hamilton, dikutip dari laman resmi F1, Minggu (4/2) kemarin. “Saya lebih bersemangat dari sebelumnya, saya lebih bugar, lebih fokus, dan saya ingin membantu Mercedes menang sekali lagi. Saya 100 persen berkomitmen pada pekerjaan yang harus saya lakukan, dan bertekad untuk mengakhiri kemitraan saya dan tim dengan baik,” ujarnya menambahkan. Lebih lanjut, ia mengucapkan terima kasih dan apresiasi kerja sama tim serta dukungan para penggemar selama ini. Hamilton mengatakan semangat mereka membuatnya merasa bangga menjadi seorang pembalap yang penuh dengan energi positif. Adapun pada Jumat (2/2), Hamilton menyatakan untuk bergabung bersama Ferrari mulai musim depan. untuk mencoba tantangan baru, serta menggapai tujuan baru. “Saya merasa sangat beruntung, setelah mencapai hal-hal bersama Mercedes yang hanya dapat saya impikan saat masih kecil, kini saya memiliki kesempatan untuk mewujudkan impian masa kecil lainnya, yaitu membalap di Ferrari,” kata pembalap asal Inggris itu.(jpc)

Dragon Fighter, Champions Camp, Lutador Camp dan Rogue Warrior Combat Indonesia. Dalam sambutan perdana nya, Boy mengucapkan terima kasih atas kepercayaan yang diberikan kepadanya untuk memimpin KBI Kabupaten Bogor. “Saya berharap ke depannya semua camp bisa terus bekerja sama dengan pengurus untuk fokus mencetak cikal bakal atlet juara. Terlebih Kabupaten Bogor, saat ini juga tengah fokus mengejar target Bogor Kahiji pada Porprov Jabar 2026,” kata Boy. Bukan itu saja, pada pelaksanaan Musyawarah Cabang KBI Kabupaten

Bogor, dihadiri langsung dua perwakilan dari Pengprov KBI Jawa Barat, Pengurus KONI Kabupaten Bogor, dan Pengurus Camp serta para atlet Kick Boxing dari lima Camp yang ada di “Bumi Tegar Beriman”. Sementara itu, Wakil Sekretaris Umum (Wasekum) Pengprov KBI Jawa Barat, Eka Novie Sagita, berharap ke depan akan ada banyak cikal bakal petarung yang bisa mengharumkan nama daerah di berbagai event. “Target Bogor Kahiji harus diwujudkan, Agar nantinya bisa memotivasi semua atlet boxing untuk terus mengejar prestasinya di dunia olahraga boxing,”ucapnya.(rur)

mengadakan penataran wasit, mereka harus mengajukan instrukturnya, Kebetulan ada Budi Marfan dari Bogor jadi sekalian saja kita berikan penugasan.” Lukman menjelaskan, dalam penataran kali dia juga sekaligus memberikan edukasi kepada peserta dalam hal penugasan wasit, apa itu hak wasit,kewajiban wasit. Termasuk apa yang harus dilakukan oleh pengcab Kota Bogor dalam hal pembinaan? “Caranya dengan latihan para wasit. Misalnya ada klub yang sedang latihan atau sparing partner itu harus ada wasit, Para wasit ini sekaligus memberikan edukasi kepada anak anak Ini loh yang fault, ini lho three second,’’jelasnya. Lebih lanjut, Lukman mengatakan, penataran ini berbentuk secara resmi karena setelah mereka lulus mereka mendapatkan liusensi akalu sudah mendapatkan lisensi maka mereka berhak untuk bertugas di event kota bogor.(rur)

PRESTASI: Tim putri SMPIT Anugrah Insani usai meraih juara ketiga Lion Hakend Cup 2024 di GOR Golden Rancabungur.

RUNNER UP: Salah satu pemain Pojoksatu.id, Untung Bachtiar menjadi perwakilan tim menerima trofi dan uang pembinaan usai meraih gelar runner up Piala Kominfo 2024 di GOR Bulungan, Jakarta Selatan, Minggu (4/2).

(IST)

Tim Basket Anugrah Insani Juara Tiga Lion Hakend (IST)

Pojoksatu.id Runner Up Kominfo Cup JAKARTA–Tim Pojoksatu.id harus puas menempati posisi kedua turnamen tenis meja beregu kategori lembaga pers Piala Kominfo 2024 di GOR Bulungan, Jakarta Selatan, Minggu (4/2). Dalam partai final, Pojoksatu.id yang diperkuat Untung Bachtiar, Sani Santana, Eef Nandang, dan Ahmad Gunawan kalah 0-2 dari Trans TV yang diawaki Widjanarko, Eko Darta Zamora dan Eko Santosa sukses mempertahankan gelar juara umum kategori lembaga pers. Sebelumnya di partai semifinal, tim Pojoksatu.id menghempaskan tim Kompas Gramedia 2-0, dan di perempat final menyingkirkan perlawanan tim SCTV 2-0. “Kami bersyukur bisa sampai final, karena persaingan pada turnamen piala kominfo ini cukup ketat,” kata Untung. Turnamen tenis meja ini juga mempertandingkan kategori kementerian beregu putra, kementerian beregu putri, kategori perorangan antar departemen putra, perorangan putri antar departemen,

keterbatasan SDM , padahal selama ini klub dan pihak sekolah yang meminta diadakan penataran wasit ini. Desty mengatakan, seharusnya klub bisa turut andil dalam pemberdayaan SDM, bukan hanya mengkritik ‘’Bagaimanapun antara klub, sekolah dan Perbasi harus berjalan beriringan. Saya berharap ke depan bisa ikut berparisipasi dalam membangun SDM dan jumlah wasit di Kota Bogor,’’ujarnya. Hal senada diungkapkan Wakil Ketua bidang SDM dan Binpres Pengurus Provinsi Perbasi Jawa Barat, Lukman Lubay. Menurutnya, pengprov hanya membantu keterkaitan dengan penugasan instruktur dari Jabar. “Sebenarnya ini adalah program dari pengurus cabang (Perbasi Kota Bogor) yang harus didukung oleh Pengurus Provinsi (Perbasi Jawabarat ),’’ujarnya. “Jadi ketika Kota Bogor ingin

kategori eksekutif untuk eselon I dan II serta kategori antar master atau pemain tenis meja terbaik di Indonesia. Menurut Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi, turnamen tenis meja antar departemen, lembaga pers, antar master ini untuk mengajak masyarakat dan khususnya di lingkungan departemen agar berolahraga. “Badan kita harus selalu sehat, makanya usahanya dengan berolahraga . Bila badan kita sehat tentunya mudah untuk mengerjakan tugas-tugas menuju Indonesia maju,” kata Budi. Turnamen tenis meja Piala Kominfo ini saat ini yang kedua kalinya. Sebelumnya berlangsung pada 2022 yang mengusung tema bangkit melawan Covid-19. Sedangkan pada tahun 2024 ini menyerukan pemilu damai. “Meskipun kita beda pilihan, tapi harus punya satu tujuan yakni pemilu berlangsung damai,” tukas Budi Arie.(unt)

CIBINONG–SMPIT Anugrah Insani kembali mengukir prestasi di cabang olahraga. Setelah sebelumnya renang, kini giliran basket. Pada turnamen Lion Hakend Cup 2024 di GOR Golden Rancabungur, 3-4 Februari 2024, tim basket putra dan putri berhasil meraih juara ketiga. Pelatih SMPIT Anugrah Insani, Riko Prasetya, mengaku

bangga dengan torehan prestasi yang dicapai para pemainnya. “Hasil ini diraih berkat kerja keras dari anak-anak,” ucapnya. Sementara Kepala SMPIT Anugrah Insani, Ahmad Syamsul Bahri mengatakan, pencapaian ini menjadi bukti anak didiknya juga bisa berprestasi di bidang olahraga. “Kami terus memberikan dukungan dengan mengikutsertakan para siswa

dalam berbagai kegiatan di luar sekolah,” ujarnya. Hal ini, tambahnya, merupakan salah satu upaya pembentukan karakter mental juara, pantang menyerah, dan menumbuhkan sikap disiplin dalam segala hal. “Dukungan juga datang dari para orantua peserta didik agar anak-anak mereka memiliki prestasi, baik akademik maupun nonakademik,” tukas Syamsul.(rur)


RADAR BOGOR I SENIN, 5 FEBRUARI 2024 I 24 RAJAB 1445 H I HALAMAN 8

POLITIK

Dedie Dapat Rekomendasi Cawalkot Bogor Usai Resmi jadi Kader PAN

REKOMENDASI: Ketua Umum PAN, Zulkifli Hasan mengukuhkan Dedie A Rachim sebagai kader partai dan menerima kartu anggota.

(SOFYANSYAH/RADAR BOGOR)

BOGOR–Wakil Wali Kota Bogor Dedie A Rachim secara resmi menjadi kader Partai Amanat Nasional (PAN). Dedie A Rachim menjadi satu-satunya kader partai yang mendapatkan rekomendasi langsung sebagai calon wali kota Bogor. Adapun, pengumuman itu disampaikan langsung Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan pada saat Kampanye Akbar PAN bertajuk ‘Birukan Langit Bogor’ yang berlangsung di Lapangan Semeru, Kecamatan Bogor Barat, pada Minggu (4/2). Dedie tampak berada di sebelah Kang Zulhas-sapaan akrab Zulkifli Hasan-dengan mengenakan rompi berwarna biru. Wakil Wali Kota Bogor itu juga secara simbolis langsung mendapatkan kartu tanda anggota (KTA) PAN dari Kang Zulhas.

“Kang Dedie kita dukung penuh, doakan agar sukses menjadi wali kota,” kata Zulhas. Penyerahan KTA dan penyematan rompi PAN ini disaksikan langsung ribuan kader dan simpatisan partai. “Kang Dedie A Rachim adalah satu-satunya calon wali kota pertama yang memperoleh rekomendasi resmi dari partai jadi SK PAN sudah keluar,” timpal Ketua DPP PAN, Bima Arya. Ke depan, Dedie yang saat ini sebagai kader PAN diminta untuk membangun komunikasi termasuk memilih partai koalisi ataupun calon wakil wali kota yang nantinya akan mendampinginya. Saat disinggung jabatan Dedie di PAN, Bima menyebut Dedie menjabat sebagai pengurus DPP PAN. “Nanti akan diumumkan oleh Ketum posisinya di mana, nanti Kang Dedie akan menjadi pengurus DPP PAN,” tandas Bima.(ded)

Forkompinda Pelototi Gudang Logistik Pemilu BOGOR–Wali Kota Bogor, Bima Arya bersama Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) dan Penyelenggara Pemilihan Umum (Pemilu) 2024, meninjau gudang logistik KPU di GOW, Jalan Jenderal Sudirman, Kota Bogor, Sabtu (3/2). Saat ini, persiapan logistik di gudang KPU sudah memasuki tahap akhir, yakni pemeriksaan jumlah surat suara Pilpres yang sudah dilipat dan akan segera didistribusi. “Jadi Forkompinda, bersama KPU dan Bawaslu memeriksa kesiapan logistik, titik pertama di Gedung Wanita. Di sini dilakukan penghitungan ulang kertas suara, dicocokan jumlahnya, kemudian dikembalikan lagi, dibungkus lagi dan dipastikan pengamanan 24 jam melibatkan kepolisian, linmas dan Satpol PP,” kata Bima Arya didampingi Forkompinda, KPU dan Bawaslu Kota Bogor.

(FIKRI/RADAR BOGOR)

BEDA: Caleg DPR RI Abdi Khalik Ginting melakukan kampanye yang cukup berbeda dengan caleg lain. Dia melakukan kampanye dengan meminta salah seorang warga yang datang untuk mengulang kembali yang dia sampaikan kepada warga yang lain.

Kang Abdi Ajak Warga Ikut Sosialisasi Pencoblosan GUNUNG SINDUR–Caleg DPR RI Abdi Khalik Ginting melakukan kampanye yang cukup berbeda dengan caleg lain. Dia melakukan kampanye dengan meminta salah seorang warga yang datang untuk mengulang kembali yang dia sampaikan kepada warga yang lain. “Bila menggunakan bahasa dari salah satu warga itu sendiri maka akan lebih mudah dipahami,” ungkapnya. Tentunya ini dilakukan dengan dirinya terlebih dahulu melakukan sosialisasi pencoblosan. Di hadapan warga, Abdi memperagakan cara yang benar untuk mencoblos kertas suara DPR RI. “Surat suara anggota DPR-RI warna kuning lalu cari partai nomor 15 yaitu PSI. Lalu pilih nomor 7 Abdi Khalik Ginting,” katanya memperagakan kertas suara. Selain itu kampanye Abdi ini juga selalu mengundang tawa dan senyum masyarakat. Sebab Dia juga melakukan tebak-tebakan, melempar lelucon, hingga mengajak menyanyi. Ini pun membuat masyarakat bisa menangkap secara langsung kampanye yang dilakukan. Kampanye

yang seringkali dianggap berat bisa dibawa dan diterima secara ringan oleh masyarakat. “Lelucon, tebak-tebakan, dan menyanyi agar masyarakat lebih bisa menangkap maksud kampanye yang saya lakukan. Mereka pun tidak tegang saat saya melakukan sosialisasi,” kata Caleg Partai Solidaritas Indonesia (PSI). Politik Riang Gembira ini sesungguhnya sejalan dengan seruan dari partainya yaitu PSI. Cara kampanye ini terbukti lebih bisa diterima oleh warga. “Saya mengajak bapak-bapak ibu-ibu untuk datang nanti di TPS tanggal 14 Februari untuk memberikan suara kepada saya sebagai caleg DPR RI,” ungkapnya. Hingga saat ini Abdi Khalik Ginting terus melakukan kampanye dari desa ke desa. Terbaru pada Jumat (2/2/2024) dia mengunjungi warga Inkopad Tajurhalang dan Desa Ciasmara Pamijahan, lalu Sabtu (3/2/2024) dia mengunjungi warga dua kampung di Kemang, dan Minggu (4/4/2024) dia melakukan pertemuan dengan warga Kampung Kandang Kemang dan warga Gunung Sindur.(cr1)

Selanjutnya, setelah semua selesai dan siap, pada H-7 sebelum hari pencoblosan, logistik akan didistribusikan ke Tempat Pemungutan Suara (TPS). “Kemudian, di sana juga dipastikan dilakukan pengamanan secara maksimal. Tadi saya tanya ke ketua KPU sejauh ini tidak ada kendala dan nanti sesuai dengan jadwal kita pastikan distribusinya lancar ke TPS dan di sana dipastikan aman,” ucapnya. Pendistribusian logistik ini dilakukan dari gudang KPU ke kecamatan, selanjutnya didistribusikan ke setiap TPS dan Forkompinda akan memastikan semua aman dan juga diawasi oleh seluruh masyarakat. “Sekitar tanggal 7 Februari, Forkompinda akan bertemu kembali kami koordinasikan distribusi logistik. Jadi itu kita kawal distribusi secara maksimal bersama masyarakat,” katanya.(ded)

TINJAU: Wali Kota Bogor, Bima Arya bersama Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) dan Penyelenggara Pemilihan Umum (Pemilu) 2024, meninjau gudang logistik KPU di GOW, Jalan Jenderal Sudirman, Kota Bogor, Sabtu (3/2).

OPTIMIS: Caleg DPR RI Daerah Pemilihan (Dapil) Jawa Barat III Kota Bogor dan Kabupaten Cianjur dari Partai NasDem, Ananda Tohpati (kiri) menargetkan mampu meraup suara sebanyak 70 ribu suara pada Pemilu 2024.

Optimis Raup 70 Ribu Suara BOGOR–Caleg DPR RI Daerah Pemilihan (Dapil) Jawa Barat III Kota Bogor dan Kabupaten Cianjur dari Partai NasDem, Ananda Tohpati menargetkan mampu meraup suara sebanyak 70 ribu suara pada Pemilu 2024. Adapun, Ananda optimistis dengan keyakinan konsisten berbuat untuk masyarakat Kota Bogor dan Kabupaten Cianjur, yaitu dengan membina para petani juga membantu masyarakat lewat lima unit ambulans. “Alhamdulillah hari ini bisa bertemu dengan kawan-kawan Kota Bogor, saya mencalonkan diri dapil Jawa Barat III Kota Bogor dan Kabupaten Cianjur. Kemarin saya banyak ke Cianjur, lalu saat ini menjelang pemilihan saya ke Kota Bogor,” kata Ananda kepada wartawan di bilangan Sukasari, Kecamatan Bogor Timur pada Minggu (4/2). Diketahui, Ananda sempat bertarung pada Pemilu 2019, namun suaranya belum menghantarkannya ke Senayan dengan perolehan selisih suara yang tidak terpaut banyak. Namun demikian, pada Pemilu 2024, Ananda yang diketahui merupakan putra Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) Siti

Nurbaya Bakar ini kembali bertarung. Keinginannya kembali maju menjadi wakil rakyat karena ingin dirinya agar berbuat lebih banyak bagi masyarakat, yaitu masuk dalam sistem. Terlebih, kegiatan bisnis dirinya saat ini yang melibatkan masyarakat atau di bidang lingkungan dan pertanian. “Insyaallah lebih siap. Untuk Cianjur terpola di pertanian masyarakatnya, sehingga kami membina terus selama lebih dari lima tahun terakhir ini,” ucapnya. “Saya berkeyakinan bisa meraih suara sebanyak 70 ribu untuk Kota Bogor dan Kabupaten Cianjur,” sambung dia. Ananda membeberkan, jauh sebelum ibunya menjadi Menteri KLHK, keluarganya sudah merintis Non Govermental Organization (NGO) yang bergerak di bidang lingkungan. “Tetapi saya tidak mau dilihat anak siapa. Kalau gak boleh tahu ya gak bisa juga kan. Tapi kurang enak dan pas kalau mengetahui saya anak Ibu Menteri KLHK. Jadi saya ingin dikenal sebagai pribadi yang berbuat untuk masyarakat di bidang lingkungan dan pertanian, “ bebernya.(ded)

NO URUT

2

DPRD PROVINSI JAWA BARAT

PARTAI GERAKAN INDONESIA RAYA 1

2

2

3 4 5 6 7 8

2

Ir. PRASETYAWATI, MM

Ir. PRASETYAWATI, MM CALON ANGGOTA DPRD PROVINSI JAWA BARAT


RADAR BOGOR I SENIN, 5 FEBRUARI 2024 I 24 RAJAB 1445 H I HALAMAN 9

TERUSAN KPK Serahkan Berkas Karen ke Pengadilan Tipikor JAKARTAKPK telah limpahkan berkas perkara Karen Agustiawan ke Pengadilan Tipikor Jakarta Pusat. Pelimpahan itu jadi penanda awal, Karen segera menjalani persidangan atas dugaan korupsi yang dilakukannya. Kuasa hukum berharap Hakim bakal membebaskan Karen dalam persidangan nanti. ”Tim jaksa KPK siap membuka terang benderang perbuatan terdakwa dalam persidangan perdana nanti. Yakni pembacaan surat dakwaan,” ucap Kabag Pemberitaan KPK Ali Fikri

kemarin. Khususnya mengenai pasal terkait kerugian negara. KPK menduga sejak menjadi Dirut Pertamina 2009-2014 Karen telah merugikan keuangan negara sebesar 113,8 juta dollar. Karen juga diduga ikut memperkaya diri dari dugaan korupsi itu senilai Rp 1 miliar lebih. Ta k

hanya itu, butut kontraknya dengan Corpus Christi Liquefaction (CCL) dalam pengadaan Liquefied Natural Gas (LNG) di PT Pertamina membuat negara rugi. Dan Karen secara tidak langsung turut memperkaya perusahaan asal Amerika Serikat itu hingga 113,8 juta dollar. KPK melalui Jaksa Rio Frandy telah melimpahkan berkas Karen sejak Jumat (2/1). Dengan pelimpahan itu secara otomatis penahanan Karen yang selama ini di KPK menjadi kewenangan Pengadilan Tipikor. Di tetapkan tersangka oleh KPK sejak 19 September 2023, Karen telah melakukan beberapa upaya untuk lolos. Salah satunya dengan mengajukan praperadilan atas penetapan tersangka dirinya di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan. Namun pada 2 November Hakim menolak permo-

honan gugatannya. Kuasa Hukum Karen, Luhut M.P. Pangaribuan mengatakan pihaknya siap menghadapi sidang tersebut. Bahwa Hakim tidak akan menerima dakwaan KPK. ”Atau dibebaskan dalam pokok perkara,” terangnya kemarin. Luhut menduga penetapan KPK menjerat kleinnya dengan pasal kerugian negara sebenarnya tak tepat. Sebab kerugian negara yang dihitung KPK bukan angka yang klir. Mengingat kontrak pembelian gas alam cair ini antara CCL dan PT Pertamina masih berlangsung hingga 2040. Dia juga menilai perjanjian dengan CLL tersebut sudah direvisi oleh direksi Pertamina yang baru pada 2015. Sementara perjanjian yang dilakukan oleh Karen berlangsung pada 2013. ”Ini kelihatan seperti mengadangada,” katanya. (elo)

Tak Ada Opsi Stop Perang Permanen GAZA CITY–Gencatan senjata di Jalur Gaza tidak akan terjadi dalam waktu dekat. Pejabat senior Hamas di Lebanon Osama Hamdan mengungkapkan bahwa kesepakatan akhir belum tercapai. Para pemimpin Hamas masih memerlukan lebih banyak waktu untuk mengkaji usulan kerangka kerja yang diajukan oleh para pejabat Israel, Qatar, Mesir, dan AS tersebut. “Kami segera mengumumkan posisi kami berdasar keinginan untuk mengakhiri agresi yang diderita rakyat kami secepat mungkin,” ujarnya seperti dikutip Agence France-Presse. Dia menambahkan bahwa Hamas terbuka untuk mendiskusikan inisiatif apa pun guna mengakhiri agresi biadab terhadap rakyat Palestina. Usulan kerangka tersebut meliputi tiga tahap. Termasuk di antaranya gencatan senjata selama enam pekan disertai pertukaran tawanan di Gaza dan pembebasan penduduk Palestina yang ditahan Israel. Otoritas Israel mengatakan,

132 orang penduduknya masih berada di Gaza, termasuk sedikitnya 27 tawanan yang diyakini telah terbunuh. Nanti tawanan yang dibebaskan duluan dimulai dari perempuan, anak-anak, warga sipil yang sakit dan lanjut usia, hingga tentara laki-laki dan laki-laki yang cukup umur untuk berperang. Tawaran tersebut sejatinya tidak sesuai dengan permintaan Hamas yang menginginkan penghentian perang total dan penarikan pasukan Israel. Ketua Biro Politik Hamas Ismail Haniyeh dilaporkan menginginkan lebih banyak konsesi. Yaitu, 3 ribu tahanan Palestina sebagai imbalan atas pembebasan 36 sandera sipil yang diculik dalam serangan 7 Oktober. Selain itu, pelepasan tersebut akan diperpanjang menjadi empat fase, bukan tiga fase yang diusulkan. Hamas juga menuntut agar Israel membebaskan pemimpin politik Palestina yang terkenal Marwan Barghouti. Sebagian

orang Palestina memandangnya sebagai sosok yang mirip dengan Nelson Mandela. Namun bagi Israel, Barghouti adalah pembawa teror. Beberapa media melaporkan bahwa Hamas membutuhkan waktu untuk menemukan semua sandera, baik yang hidup maupun tewas. Sebab, Israel meminta semua daftar sandera. Sejak awal, para sandera itu disebar di berbagai titik. Sebagian kecil berada di tangan kelompok lain di luar Hamas. Outlet media Al-Hadath yang berbasis di Saudi melaporkan bahwa Hamas dan kelompok Palestina lainnya akan mengeluarkan pernyataan pada Minggu malam waktu setempat terkait tanggapan mereka terhadap usulan kesepakatan penyanderaan yang dirumuskan di Paris. Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken juga rencananya akan melakukan perjalanan ke Timur Tengah lagi dalam beberapa hari mendatang untuk mendesak tercapainya kesepakatan. (sha/c6/bay)

Ramai-Ramai Kampus Kritik Jokowi Sambungan dari Hal 1

Kali ini giliran alumni hingga sivitas akademika dari IPB University, Universitas Padjadjaran (Unpad), Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY), UIN Syarif Hida yatullah, hingga Forum Rektor Perguruan Tinggi Muhammadiyah dan Aisyiyah yang menyampaikan sikap. Sebelumnya, kritikan juga disampaikan akademisi dari Universitas Gadjah Mada (UGM), Universitas Islam Indonesia (UII), Universitas Indonesia (UI), Universitas Andalas, dan Universitas Hasanuddin. Dari IPB, pernyataan sikap dibacakan Prof Hariadi Kartodihardjo sebagai perwakilan Forum Keluarga Besar IPB. Pihaknya memandang negara Indonesia saat ini sedang menghadapi tantangan yang mengancam kesatuan dan persatuan bangsa serta keberlanjutan pembangunan. Ini, mengindikasi bahwa tata kelola pemerintahan tidak berjalan dengan baik lantaran

adanya praktek penyimpangan dalam sistem demokrasi. Padahal, IPB sangat menjunjung tinggi prinsip-prinsip kejujuran, obyektivitas, pemeliharaan keserasian, keberlanjutan kehidupan di muka bumi, serta keberpihakan terhadap kepentingan bangsa. IPB juga disebutnya senantiasa berorientasi ke arah masa depan yang lebih maju dan lebih berkeadilan. “IPB sebagai Kampus Rakyat menjunjung tinggi aspirasi rakyat dengan berpedoman pada sila keempat Pancasila. Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan perwakilan,” ujarnya. Dengan mempertimbangkan hal itu Forum Keluarga Besar IPB menyampaikan seruan untuk praktik demokrasi yang bermartabat. Mereka mendorong kepemimpinan dan pemerintahan semestinya dikembalikan pada semangat sila keempat Pancasila. “Sistem demokrasi harus dijalankan untuk kepentingan rakyat bukan untuk kepentingan

individu, kelompok dan penguasa,” tegas Hariadi. P i ha k n ya b e rha ra p kepemimpinan nasional yang dipertaruhkan di ajang Pemilu 2024 wajib dipilih melalui proses demokrasi yang bebas, jujur, dan adil untuk memperoleh legitimasi kuat dari rakyat. Sehingga dapat mewujudkan tata kelola pemerintahan dengan check and balance antara pemerintahan DPR atau DPD yang baik. “Pemimpin nasional harus menjunjung tinggi etika dan moral yang sejalan dengan sumpah jabatan sehingga kepercayaan masyarakat dapat terjaga dan menjadi teladan bagi rakyat,” ucap Prof Hariadi. Seruan demokrasi bermartabat ini juga menurutnya perlu ditunjang dengan peraturan perundang-undangan dan pelaksanaannya yang harus dikembalikan pada amanat rakyat dan akal sehat. Untuk itu, pihaknya ingin agar pejabat pemerintah dan aparatur negara, terutama penegak hukum, harus menjaga profesionalitas dan

netralitas dalam penyelenggaraan pemilu. Mereka juga meminta sikap dan suara kritis sivitas akademika dan setiap warga negara harus dilindungi dan dapat diekspresikan tanpa rasa takut. Sementara dari Unpad, sekitar 1.030 sivitas akademika menyampaikan kritiknya melalui petisi bertajuk ”Selamatkan Negara Hukum yang Demokratis, Beretika, dan Bermartabat”. Ketua Senat Unpad Ganjar Kurnia mengungkapkan, peristiwa-peristiwa sosial, politik, ekonomi, dan hukum belakangan ini menunjukkan menurunnya kualitas demokrasi selama masa pemerintahan Jokowi. Indeks persepsi korupsi yang semakin buruk, pelemahan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melalui penempatan pimpinan yang tidak amanah, hingga penyusunan omnibus law pengaman investasi yang prosesnya jauh dari partisipasi publik. Mereka juga menyentil nepotisme dan penyalahgunaan kekuasaan dalam syarat capres-

Debat Pamungkas, Minim Saling Serang Sambungan dari Hal 1

Debat terakhir membahas tema kesejahteraan rakyat (kesra) yang terbagi dalam delapan subtema. Yakni, kesejahteraan sosial, kebudayaan, pendidikan, teknologi informasi, kesehatan, ketenagakerjaan, sumber daya manusia, dan inklusi. Prabowo Subianto yang lebih awal melakukan pemaparan menyatakan, di bidang kesra, visi besar tertuang dalam strategi transformasi bangsa. Visi tersebut merupakan upaya untuk mempercepat kemakmuran dan memperbaiki kualitas hidup manusia Indonesia. Strategi itu dituangkan dalam sejumlah program. Pertama, memberi makanan bergizi untuk ibu hamil dan anak-anak usia dini. ”Ini akan mengatasi angka kematian ibu waktu melahirkan. Ini akan mengatasi kurang gizi anak stunting. Ini akan menghilangkan kemiskinan ekstrem,’’ ujarnya. Di sisi lain, program itu juga menyerap semua hasil panen para petani dan nelayan. Dampak lainnya adalah pertumbuhan ekonomi. Kedua, di bidang kesehatan, Prabowo akan membangun rumah sakit modern di setiap kabupaten/kota. Dia juga berjanji membangun puskesmas modern di setiap desa se-Indonesia. Dari sisi SDM, paslon nomor urut 2 itu akan mengatasi kekurangan 140.000 dokter dengan menambah fakultas kedokteran dari 92 menjadi 300 dan berbagai beasiswa luar negeri. Di bidang pendidikan, Prabowo

akan memperbaiki gaji guru honorer serta meningkatkan kompetensi guru. ”Sehingga mereka bisa memberi pelayanan kepada rakyat dengan sebaikbaiknya,’’ imbuhnya. Sementara itu, calon presiden nomor urut 3 Ganjar Pranowo mengambil visi bidang kesra dari salah satu trisakti Bung Karno. Yakni, kepribadian dalam kebudayaan. Di bidang kesehatan, Ganjar akan menjamin pelayanan kesehatan di setiap desa melalui program 1 desa, 1 faskes, 1 nakes. Dengan program tersebut, setiap ibu, anak, lansia, penyandang disabilitas, hingga masyarakat adat akan mendapatkan peran yang sama dalam layanan kesehatan.”Di daerah-daerah terisolir mereka membutuhkan akses ini dengan sangat bagus,’’ ujarnya. Jika kesehatan baik, lanjut dia, pendidikan dan kebudayaan bisa dibangun bersama-sama. Di bidang pendidikan, Ganjar memaparkan gagasan pendidikan lebih inklusi, kurikulum yang mantap, dan fasilitas terbaik. ”Termasuk memperbaiki kesejahteraan guru dan dosen,’’ terangnya. Dengan pendidikan dan keterampilan, generasi muda punya peluang mendapatkan pekerjaan yang baik dan berimplikasi pada upah yang layak. Tak hanya itu, dalam pembangunan manusia, Ganjar juga menekankan pada budi pekerti sehingga menjadi manusia yang lengkap. Sementara itu, calon presiden nomor urut 1 Anies Baswedan menggunakan bahasa isyarat saat memaparkan visi-misi

RADAR BOGOR Komisaris Utama: Maesa Samola Komisaris: Suhendro Boroma

dalam debat capres terakhir. Hal itu berkenaan dengan tema inklusi yang turut dihadirkan dalam debat pemungkas itu. Saat waktu pemaparan dimulai, Anies tampak melihat ke kamera. Kemudian telunjuk tangan kanan menunjuk ke arah jam sambil mengetuk berkali-kali. Setelah itu, dia menyatukan masing-masing jari telunjuk dan jempol di kedua tangan dengan posisi tangan kanan mulanya di belakang dan tangan kiri di belakang. Kemudian posisi itu dibalik dalam waktu yang tak lama. Adapun bahasa isyarat yang diperagakan Anies dalam pembuka debat itu bermakna waktunya perubahan. Setelah itu, dia menyatakan bahwa masalah bangsa Indonesia saat ini adalah ketimpangan dan tidak adanya keadilan dalam setiap sektor kehidupan berbangsa. ”Persoalan terbesar bangsa kita kali ini adalah ketimpangan, ketidaksetaraan, keadilan,” ucap Anies. Jika debat sebelumnya terjadi saling sindir, di debat terakhir ini justru berjalan dengan hatihati. Hingga sesi ke dua, jalannya debat masih dingin. Tidak ada sindiran, atau saling lempar ide terkait tema debat yang kali ini mengangkat isu soal kesejahteraan sosial, kebudayaan, pendidikan, teknologi informasi, kesehatan, ketenagakerjaan, SDM, dan inklusi. Para calon presiden terlihat sangat berhati-hati saat menyampaikan visi misi, juga saat sesi ke dua ketika diberi waktu untuk memberikan tanggapan, para capres terlihat menahan diri untuk tidak

melepaskan kritikan pedas terhadap peserta lainnya. Misalnya saat Anies diminta menjelaskan soal tema pendidikan, dengan lugas dia memaparkan gagasannya, tanpa menyenggol pihak lain. Prabowo yang kemudian diminta menanggapi uraian Anies juga memberikan jawaban yang menguatkan. “Saya setuju dengan paparan pak Anies, mungkin karena beliau dulu penah jadi Menteri Pendidikan” ujar Prabowo. Saling sindir hanya terjadi ketiga Ganjar menyinggung soal pentasnya Butet Kartaredjasa. “Pemerintah tidak perlu takut, masa takut sama pentasnya Butet? Pemerintah mesti dikritik, pemerintah mesti waras, pemerintah mesti dalam track,” imbuhnya. Ganjar juga menyinggung soal tata kelola bantuan sosial (Bansos) oleh negara agar tidak saling mengklaim. Hal itu dia tanyakan kepada Anies di sesi tanya jawab antar pasangan calon. Anies pun menjawab bahwa bansos itu untuk si penerima bukan bantuan untuk si pemberi. Menurut Anies, bansos semestinya diberikan kepada masyarakat yang membutuhkan tanpa pamrih. Artinya jika memang masyarakat membutuhkan bansos tiga bulan lagi maka harus diberikan tiga bulan ke depan bukan dirapel. Selain itu, Bansos juga harus diberikan dengan tepat sasaran dan melalui mekanisme penyalurannya, bukan dibagikan di pinggir jalan. “Inilah yang disebut sebagai bansos tanpa pamrih,” kata Anies. (ind/jpg)

cawapres oleh Mahkamah Konstitusi serta berbagai indikasi dan potensi pelanggaran etik lainnya. ”Ini adalah puncak gunung es dari diabaikannya kualitas institusi dalam proses pembangunan kontemporer di Indonesia,” katanya. Padahal, kualitas institusi adalah pilar dari peningkatan kesejahteraan. Pembangunan yang hanya berorientasi pada pembangunan infrastruktur fisik, tapi merusak tatanan bernegara justru akan membuat mandeknya pertumbuhan ekonomi, memperdalam kemiskinan, serta meningkatkan ketimpangan sosial dan budaya. Ditambah lagi adanya praktik kuasa untuk melegitimasi kepentingan segelintir elite. Itu akan berdampak pada kegagalan pembangunan berkelanjutan untuk mewujudkan cita-cita para pendiri bangsa yang menjadi tujuan bernegara,sebagaimanatercantum dalam pembukaan UUD 1945 alinea kedua. ”Peristiwa politik belakangan ini mengganggu cita-cita para pendiri bangsa. Terfokusnya kekuasaan secara elitis membuat kemakmuran belum dirasakan kebanyakan rakyat Indonesia,” katanya. Mirisnya, hukum sebagai pengatur, pembatas, dan rel yang seharusnya menjadi bintang pemandu justru digunakan untuk menjustifikasi dan melegitimasi proses-proses kebijakan politik, ekonomi, sosial, dan kebijakan lain yang bermasalah. Hal tersebut disebabkan adanya krisis kepemimpinan yang tidak beretika dan bermartabat. ”Adalah kenyataan hari ini, hukum hanya ditempatkan sebagai slogan normatif tanpa jiwa dan moralitas,” ungkapnya. Karena itu, para sivitas akademika Unpad menyerukan agar presiden, para pejabat publik, kandidat capres-cawapres, dan para elite politik serta masyarakat untuk menjunjung tinggi etika dan norma hukum yang bersandar pada Pancasila dan UUD 1945 dalam pelaksanaan demokrasi. Menurut dia, presiden dan elite politik

harus menjadi contoh keteladanan kepatuhan terhadap hukum dan etika. ”Bukan justru menjadi contoh melanggar etika, apa yang diucapkan tidak sesuai dengan kenyataan,” tegasnya. Pe m e r i nt a h b e s e r ta aparaturnya harus hadir sebagai pengayom, penjaga, dan fasilitator pelaksanaan demokrasi yang berintegritas dan bermartabat. Caranya, menjaga jarak yang sama dengan para kontestan pemilu. ’’Pemilu 2024 sebagai institusi demokrasi tidak boleh diolokolok atau direduksi maknanya, yakni sekadar prosedur memilih pemimpin. Demokrasi harus dikembalikan pada jati dirinya sebagai perwujudan kedaulatan rakyat,” paparnya. Pe r n yat aa n s e na d a disampaikan dewan guru besar, rektor, serta mahasiswa UMY. Dalam pernyataan yang dibacakan guru besar UMY Akif Khilmiyah disebutkan, eskalasi pelanggaran konstitusi dan hilangnya etika bernegara terus terjadi setahun belakangan ini. Mulai KPK yang dikebiri, pejabat yang doyan korupsi, DPR yang tak berfungsi membela anak negeri, hingga sebagian hakim MK yang tidak punya etika dan harga diri. ”Puncak dari itu semua adalah dipasungnya hakim MK oleh ambisi penguasa negeri dan hilangnya etika dalam politik kontestasi jelang pemilu,” ungkapnya. Kini, menurut dia, alih-alih memikirkan rakyat yang tereliminasi oleh kekuatan oligarki, para penguasa negeri justru sibuk mengejar dan melanggengkan kekuasaannya. Kerapuhan fondasi bernegara ini nyaris sempurna karena para penyelenggara negara, pemerintah, DPR, dan peradilan justru tak menunjukkan keteladanan dalam menjaga kepatuhan pada prinsip-prinsip konstitusi dan etika bernegara. ”Tanpa keteladanan para penyelenggara negara, Indonesia akan berada di ambang pintu menjadi negara gagal,” tuturnya. Mereka mendesak agar

Presiden Jokowi menjalankan kewajiban konstitusionalnya sebagai penyelenggara negara untuk mewujudkan Pemilu 2024 yang jujur dan adil. Penggunaan fasilitas negara dengan segenap kewenangan yang dimiliki untuk hal-hal di luar kepentingan rakyat merupakan pelanggaran konstitusi serius. Kemudian, para aparat hukum dan birokrasi harus bersikap netral dalam kontestasi Pemilu 2024. ”Kami juga mendesak partai politik untuk menyetop praktik politik uang dan penyalahgunaan kekuasaan dalam kontestasi Pemilu 2024,” ungkapnya. Pengamat politik Ujang Komarudin mengatakan, munculnya sorotan dari akademisi itu merupakan bentuk kritik para cendekia atas kondisi negeri atau demokrasi yang dianggap rusak atau sudah tidak on the track lagi. Para akademisi yang awalnya diam lama-lama gerah lantaran demokrasi di negeri ini sudah dibajak oleh kepentingan kekuasaan. ”Kalau saya sih melihatnya sesuatu yang positif saja dari gerakan moral kalangan kampus. Karena bagaimanapun, kampus itu penjaga moral dan etik bangsa,” ungkapnya. Apalagi, lanjut dia, ketika DPR dirasa sudah tidak bisa mengontrol pemerintah. Lalu, partai politik juga tidak bisa mengawasi pemerintahan. Maka, gerakan-gerakan moral dari kampus, baik mahasiswa maupun guru besar, dosen, dan lainnya, itu muncul untuk jadi pengingat agar Jokowi menjalankan roda pemerintahan dengan baik. Sehingga Jokowi tidak keluar batas, dalam konteks seenaknya membangun pemerintahan yang berbasis kepentingan pribadi. ”Tentu ini koreksi keras dari kalangan kampus pada pemerintahan Jokowi untuk tidak sombong, tidak memaksakan kehendak, dan untuk menjalankan pemerintahan dalam koridor demokrasi yang sehat,” tutur direktur eksekutif Indonesia Political Review tersebut. (fat/mia/c6/oni/c)

Insinyur Indonesia Dituding Curi Data Jet Tempur KF-21 Sambungan dari Hal 1

”Saat ini sedang dilakukan penyelidikan dugaan pencurian teknologi yang dilakukan oleh WNI,” ungkap pejabat DAPA tersebut. Selama proses penyelidikan itu, WNI dilarang meninggalkan Korea Selatan. Indonesia memang negara mitra proyek pengembangan jet tempur KF-21. Namun, diketahui belum membayar lunas 20 persen biaya proyek sebesar

8,8 triliun won (setara Rp 103,8 triliun). Indonesia diperkirakan telah membayar 278,3 miliar won untuk proyek tersebut sejauh ini dan tertinggal hampir 1 triliun won dalam pembayarannya. Hal itu kemudian menimbulkan pertanyaan mengenai komitmen Indonesia terhadap program yang diluncurkan pada 2015 tersebut. Dikonfirmasi terpisah, Juru Bicara Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia (Kemenlu)

Lalu Muhammad Iqbal menuturkan bahwa pemerintah Indonesia saat ini sedang mengumpulkan semua informasi mengenai tuduhan keterlibatan insinyur Indonesia di kasus tersebut. ” KBRI Seoul juga telah berkomunikasi langsung dengan insinyur Indonesia tersebut dan memastikan bahwa yang bersangkutan saat ini tidak ditahan,” ungkapnya. (mia/c6/tia)

Direktur: Nihrawati AS Pemimpin/Penanggungjawab Redaksi: Ricki Noor Rachman Wakil Pemimpin/Penanggungjawab Redaksi: M.Indra Koordinator Liputan: Imam Rahmanto Dewan Redaksi: Andi Ahmadi, Faturahman S Kanday Redaktur Pelaksana Online: Yosep Awaludin Redaktur Senior: Muhammad Ridwan, Muh Afandi, Iqbal Muhammad, Lucky Lukman Nul Hakim Redaktur: Pipin Apriani, Alpin, Muhammad Ruri Ariatullah, Rani Puspitasari Sinaga Sekretaris Redaksi: Mia Nelawati Reporter: Jaenal Abidin, Arif Al Fajar, Dede Supriadi, Omer Ritonga, Septi Nulawam Harahap, Reka Faturachman, Fikri Rahmat Utama Fotografer: Sofyansyah, Hendi Novian Redaktur Konten/ Koordinator Medsos: Erika Nur Rizki S Konten Kreatif: Edfyra Amelia, Fadilatul Hamidah Editor Video: Muhammad Alife Shine, Rubi Nurzaman, Muhammad Fadhel Wafi, Muhammad Ardika Gunawan, Ezar Rajaswara Videografer: M. Rivaldi Desain Grafis: Alfi Khoerul Rijal Pracetak: Zainal Arifin (Koordinator) Teknologi Informasi (IT): Benny Irawan (General Manager) Umum dan Personalia: Rawin Surwintono Iklan: Erwin Sofian (Manager), Untung Bachtiar (Asist. Manager) Pemasaran dan Sirkulasi: M Iksan Halil (Manager) Digital Marketing: Recia Debora S Konsultan Hukum: Andi Syarifuddin SH, MH Ombudsman: M. Choirul Shodiq, Rohman Budijanto Penerbit: PT Bogor Ekspres Media. SIUPP: 651/SK/MENPEN/SIUPP/28 Oktober 1998 Percetakan: PT Bogor Media Grafika (Jalan Siliwangi Kav.1/34 Komp. Puslitbang KOSTRAD Desa Cijujung Kandang Roda Bogor Telp: 0251 8655965) Alamat: Graha Pena Radar Bogor, Jl KHR Abdullah Bin Muh Nuh No 30 Taman Yasmin Bogor 16113. Telepon Redaksi: 0251-7544005 (hunting), Fax:251-7544008. Telepon Iklan: 0251-7544001002, Fax: 0251-7544009. Telepon Pemasaran: 0251-7544003. Perwakilan Jakarta: Gedung Graha Pena, Jl Kebayoran Lama 12 Jakarta Selatan, Telepon/Fax: 021-53699624. Homepage: http//www.radarbogor.id Email: redaksi@ radar-bogor.com. Harga Langganan: Rp 80.000. Wartawan Radar Bogor dilarang menerima uang maupun barang dari sumber berita.

Wartawan Radar Bogor dibekali dengan kartu pers yang selalu dikenakan selama bertugas.


RADAR BOGOR I SENIN, 5 FEBRUARI 2024 I 24 RAJAB 1445 H I HALAMAN 10

METROPOLIS Baznas Kota Bogor Terima Zakat Rp200 Juta BOGORBadan Amil Zakat Nasional (Baznaz) Kota Bogor menerima zakat perusahaan dari ZOOM Group sebesar Rp200.160.000. Zakat itu ditunaikan setiap tahunnya. Penyerahan zakat dilangsungkan di Kantor Zoom Group, Kota Bogor. Acara penyerahan dihadiri Wakil Ketua I Bidang Penghimpunan Baznas Kota Bogor Subhan Murtadla bersama Direktur Utama Zoom Group Musbakri, yang didampingi para staf perusahaan. Baznas Kota Bogor pun sangat mengapresiasi dan mengucapkan terima kasih kepada ZOOM Group yang telah memberikan kepercayaan, menitipkan zakat perusahaanya

SERAHKAN ZAKAT: Penyerahan zakat perusahaan Zoom Group di kantornya, Kecamatan Bogor Barat, kepada Baznas Kota Bogor.

kepada Baznas Kota Bogor. ”Zakat perusahaan yang ditunaikan ini sangat bermanfaat bagi masyarakat kota Bogor, melalui program-program Baznas Kota Bogor dalam pengentasan kemiskinan. Dalam penyaluran ke mustahik melalui program pendidikan, kesehatan, pemberdayaan ekonomi dan syiar dakwah,” ujar Subhan. Ia juga memastikan, dana zakat perusahaan ini akan disalurkan dan didayagunakan secara tepat kepada para mustahik dengan mengedepankan prinsip 3A yaitu Aman Syar’i, Aman Regulasi, dan Aman NKRI. Sementara itu, Direktur Utama ZOOM Group Musbakri mengatakan, Zoom Group merupakan

perusahaan IT Solution yang berbasis di Kota Bogor. ”Alhamdulillah, ZOOM Group mempercayakan zakat perusahaan kepada Baznas Kota Bogor. Harapan kami dana zakat yang kami titipkan dapat membawa manfaat untuk berbagai program yang sudah disiapkan di Baznas Kota Bogor,” tandasnya. Ia sekaligus mengajak pihak lainnya menunaikan zakat agar dapat memecahkan masalah umat baik ekonomi dan sosial melalui Baznas Kota Bogor. Dalam acara tersebut, Baznas Kota Bogor juga memberikan label ”Taat Zakat” kepada ZOOM Group. Label ini dapat digunakan dalam produk ataupun branding perusahaan. (*/rls)

BAZNAS FOR RADAR BOGOR

Motor Oleng Tabrak Pembatas Jalan BOGORKecelakaan tunggal terjadi di Jalan Raya K.H Abdullah Bin Nuh dekat U Turn Bogor Hotel Institute, Kecamatan Bogor Barat, Kota Bogor, Sabtu (3/2) malam. Dua orang yang terdiri dari pengendara dan penumpang sepeda motor Honda Spacy mengalami luka-luka, usai kendaraan tersebut menabrak pembatas jalan. Kasatlantas Polresta Bogor Kota Kompol Galih Apria mengatakan, peris-

tiwa kecelakaan tunggal tersebut terjadi sekitar pukul 23.00 WIB. Di mana, kendaraan sepeda motor Honda Spacy bernopol F 2371 DB, yang dikendarai oleh pria yang belum diketahui identitasnya datang dari arah Semplak menuju arah Dramaga, Kabupaten Bogor melalui Jalan Raya K.H Abdullah Bin Nuh dekat U Turn Bogor Hotel Institute. Diduga pengendara Honda

Spacy saat itu mengendarai kendaraannya tidak hati-hati dan konsentrasi saat memutar arah kemudian menghindari lubang. Seketika sepeda motor yang dikendarainya oleng ke kanan kemudian menabrak trotoar dan terjatuh. “Akibat dari kejadian tersebut pengendara dan penumpang motor Honda Spacy mengalami luka-luka dan mendapat perawatan di RSUD Kota Bogor,”

ucapnya. Galih menambahkan, kasus kecelakaan tersebut dalam penanganan Jajaran Satlantas Polresta Bogor Kota, dan pada saat kejadian arus lalu lintas ramai lancar dengan kondisi jalan lurus dan berlubang. “Petugas kami sudah mendatangi tempat kejadian perkara, sedangkan dua korban luka menjalani perawatan medis di RSUD Kota Bogor,” tandasnya.(ded/c)

KECELAKAAN: Polisi menyambangi lokasi kecelakaan yang terjadi di dekat U Turn Bogor Hotel Institute, Kecamatan Bogor Barat

DEDE SUPRIADI/RADAR BOGOR

Sabtu (3/2) malam.

REKA FATURACHMAN/RADAR BOGOR

IDENTIFIKASI: Pihak kepolisian melakukan olah TKP di lokasi penemuan mayat pria yang gantung diri di Kelurahan Paledang, Sabtu (3/2).

Pria Gantung Diri Bikin Geger BOGORWarga Kampung Lebak Sari RT 01 RW 03 Kelurahan Paledang, Kecamatan Bogor Tengah dibuat geger dengan penemuan sosok pria yang gantung diri, Sabtu (3/2). Ia ditemukan sudah tak bernyawa. Kapolsek Bogor Tengah, Kompol Surya mengatakan penemuan mayat itu diketahui pertama kali oleh Dian, ibu rumah tangga yang tinggal di

sekitar wilayah tersebut. “Saat itu, saksi hendak membuang sampah ke Sungai Cisadane. Tiba-tiba melihat ada seseorang yang tergantung tali pada tiang kayu plapon rumah. Saksi kemudian teriak dan didatangi warga lain. Selanjutnya para saksi melaporkan temuan ini pada pihak kepolisian,” terang Surya. Korban diketahui berinisial FH dan berusia 36 tahun.

Menurut keterangan orang tua korban, sebelum meninggal dunia, korban tidak bekerja dan me nga lami perubahan sikap. “Saat ini kami sudah mendatangi Tempat Kejadian Perkara (TKP), melakukan Tindak Pertana (TP) TKP, meminta keterangan saksisaksi, dan berkoordinasi dengan Identifikasi Polresta Bogor Kota,” tutur Surya.(fat/c)

Sambungan dari Hal 12

untuk menunjuk Agustian Syach sebagian Plt Dirut PPJ dengan tugas-tugas yang telah diatur dalam SK itu, sesuai kewenangan dan aturan. Saya tunjuk dengan tugas melanjutkan tahapan-tahapan revitalisasi pasar,” kata Bima Arya, Minggu (4/2). Merujuk pada aturan, ketika masa jabatan direksi habis maka yang menggantikan untuk menjadi Plt adalah salah satu dari Badan Pengawas (Bawas). Bima juga telah memerintahkan membentuk Panitia Seleksi (Pansel) untuk proses pendaftaran direksi Perumda PPJ. Meski begitu, Bima menyampaikan rasa terima kasih kedap jajaran direksi dan Bawas

Perumda PPJ Kota Bogor atas dedikasi selama menjabat. Ia beralasan, pergantian direkai itu untuk kepentingan regenerasi. ”Saya memutuskan ini berdasar kan pertimbangan regenerasi dan keberlangsungan,” tandas. Padahal, sebelumnya Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor melalui Wakil Wali Kota Bogor Dedie A Rachim kekeuh bakal mempertahankan direksi yang ada saat ini. Lantaran mereka dianggap punya sejumlah prestasi dan capaian. Dewan Pengawas (Dewas) pun sempat memberikan lampu hijau itu. Namun, wacana itu ternyata dibatalkan.(ded/c)

Mewah dan Berkonsep Green Building Perumda PPJ Buka Lowongan Sambungan dari Hal 12

Kantor Pemerintahan baru ini akan berisi Gedung Balai Kota baru dan sederet fasilitas lainnya. Balai Kota (Balkot) Bogor baru akan disulap sehingga lebih megah dan berkali-kali lipat lebih luas dari Balkot Bogor saat ini. Kepala Badan Perencanaan Pembangunan dan Riset Daerah (Bapperida) Kota Bogor, Rudy Mashudi menyebut Balkot Bogor baru nanti akan berkonsep green building (bangunan ramah lingkungan). Bangunan diklaim akan lebih ramah lingkungan dan hemat energi karena tidak banyak menggunakan listrik untuk pencahayaan. Bangunan ini juga disebutnya akan memiliki sirkulasi udara yang tidak banyak menggunakan pendingin ruangan (AC). “Balkot baru juga akan dibuat lebih besar dari Balkot saat ini.

Balkot baru akan memiliki 8 lantai dan menampung sejumlah kantor dinas. Luas Balkot baru 40 persen luasan total kawasan Kantor Pemerintahan Baru yang memiliki luas 6 hektare,” ujar Rudy saat dihubungi Radar Bogor, Sabtu (3/2). Ia menjelaskan konsep itu memang menjadi alasan d i b a n g u n n ya Ka nt o r Pemerintahan baru. Menurut Rudy kantor-kantor Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Kota Bogor saat ini terlalu tersebar dan banyak berdiri di tengah permukiman. Misalnya seperti Kantor Dinas Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A), Koperasi UKM Perdagangan dan Perindustrian (KUKMDagin), dan Dinas Ketenagakerjaan (Disnaker). Dirinya ingin Kantor Pemerintahan baru bisa mengintegrasikan kantorkantor OPD dalam satu kawasan

sehingga lebih memudahkan masyarakat mendapatkan pelayanan. “Bakal ada 18 dinas di Balkot Baru. Kecuali Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) dan Dinas Lingkungan Hidup (DLH) karena mereka memiliki alat-alat berat jadi tidak mungkin digabungkan di sana,” terang Rudy. Dalam desain yang diperoleh Radar Bogor, Balkot Baru akan didominasi warna putih layaknya Balkot saat ini. Di depan Balkot Baru terpampang logo Kota Bogor yang berukuran sangat besar. “Konsep awal kami tidak menghilangkan sisi heritage yang ada di Balkot lama. Detilnya akan dibuat dalam DED yang akan disusun oleh Dinas PUPR tahun ini,” ucap dia. Sekadar diketahui, lokasi balai kota bisa diakses melalui dua jalur. Dari sisi selatan, rutenya meliputi Jalan Regional

Ring Road (R3) hingga simpang Parung Banteng lalu belok kiri ke Jalan Sukaraja-Katulampa, kemudian masuk ke Jalan Bogor Raya City. Sementara itu, dari sisi utara, rute yang bisa ditempuh dari Jalan Padi, berlanjut ke Jalan Kampung Sawah lalu Jalan Danau Bogor Raya. Dua akses tersebut sedang dibangun PT Sejahtera Eka Graha dan akan tersambung dengan Jalan Bogor Raya City. Rudy Mashudi menambahkan, akses saat ini termasuk dalam area perumahan. Ke depan, akses itu akan menjadi jalan umum usai diserahkan sebagai fasos dan fasum. Hingga saat ini pun belum ada transportasi umum yang bisa menjangkau ke area bakal Kantor Pemerintahan baru kota Bogor itu. Namun, ke depan wilayah ini bakal dijangkau oleh Biskita Transpakuan.(fat/c)

Niat Awal Gondrongkan Rambut untuk Sumbang Wig Sambungan dari Hal 12

Sekira 10 pria duduk di Lapangan Angsana Salam Community Hub, Kelurahan Tanah Baru, Kecamatan Bogor Utara menunggu giliran untuk dicukur. Tak hanya bapak-bapak saja, para remaja dan anak-anak juga turut berpartisipasi dalam aksi itu. Mereka antusias menanggalkan rambutnya yang gondrong dan merubah penampilannya menjadi pelontos. Lembaga Kemanusiaan Salamaid kembali hadir membawa aksi sosialnya yang unik. Kali ini mereka menggelar tantangan bagi para relawan

untuk dicukur habis rambutnya hingga botak. Aksi itu dilakukan untuk menyambut Hari Kanker Sedunia yang diperingati setiap tanggal 4 Februari. Inisiator Aksi, Agil Mulqi menjelaskan kegiatan itu dilakukan sebagai bukti solidaritas dan kepedulian mereka terhadap pasien-pasien kanker. Ia ingin gerakan itu membuat para pasien kanker tidak merasa sendirian saat berjuang untuk sembuh. “Kondisi inilah yang dihadapi para pasien kanker. Mereka terpaksa kehilangan rambutnya akibat efek dari kemoterapi. Kami harap aksi ini bisa membuat

mereka tidak merasa sendirian dan tidak putus asa ketika berjuang untuk sehat,” ujarnya saat ditemui Radar Bogor. Agil bercerita, aksi tersebut berangkat dari pengalamannya saat terjangkit Covid-19 dengan komorbid penyakit liver dan paru tahun 2021 silam. Kala itu, Agil yang tengah menjalani tugas di Nusa Tenggara Timur (NTT) mesti menjalani isolasi sendirian di sebuah kamar kos. Di situasi itu Agil merasakan kesendirian dan keputusasaan. Di tengah kesedihan itu dirinya membayangkan penderitaan para pasien kanker yang kerap dibantu oleh SalamAid.

“Akhirnya saya berniat menggondrongkan rambut. Rencananya rambut itu dijadikan wig kemudian didonasikan. Tapi setelah dipelajari, ternyata rambut tidak boleh ditransaksikan. Sehingga rencana itu saya batalkan lalu diganti dengan aksi botak challenge sembari menggelar donasi,” tutur dia. Donasi yang terkumpul selanjutnya bakal dibelanjakan sebagai hadiah untuk pasien kanker. Hadiah itu diharapkannya bisa membuat para pasien dan keluarganya semangat menjalani tahapan pengobatan sampai sembuh.(fat/d)

Secara otomatis, masa jabatan Muzakkir Cs telah berakhir pada 4 Februari 2024. Jabatannya sebagai Direktur Utama, bersama jajarannya Direktur Umum dan Direktur Operasional pun bakal menunggu pengganti. Wali Kota Bogor Bima Arya akhirnya memutuskan untuk menunjuk Badan Pengawas (Bawas) Perumda PPJ Kota Bogor Agustian Syach menjadi Plt Dirut. Sedangkan, Bagian Ekonomi Setda Kota Bogor secara resmi membuka seleksi direksi Perumda PPJ pada Senin (5/2), hari ini. ”Sudah saya tanda tangani,

Apes, Komplotan Pencuri Terjebak Macet Sambungan dari Hal 12

Kapolsek Ciomas Kompol Iwan Wahyudin menjelaskan kejadian tersebut bermula ketika para pelaku mencuri sebuah rumah di Perumahan Villa Ciomas Indah, Kecamatan Ciomas, Kabupaten Bogor. Iwan menerangkan, saat itu rumah tersebut dalam kondisi kosong karena ditinggal pemiliknya yang tengah berolahraga. Para pelaku masuk dengan merusak pagar dan pintu runah korban. Mereka menggasak uang tunai, laptop, dan perhiasan yang totalnya senilai Rp50 juta. “Pukul 12.10 korban pulang mendapati di depan rumahnya ada mobil. Karena merasa terhalang saat ingin masuk, korban keluar dari mobil dan hendak menegur,” terang Iwan saat ditemui Radar Bogor di kantornya, Sabtu (3/2).

Korban terkejut melihat pengendara mobil tersebut justru keluar dari rumahnya. Padahal dirinya yakin rumahnya dalam kondisi kosong dan terkunci. Korban pun sontak meneriakinya maling. Para pelaku yang sadar aksinya diketahui kemudian masuk ke dalam mobil dan melarikan diri. Mereka melajukan mobilnya dengan kecepatan tinggi dengan arah zig-zag. Mendengar teriakan korban, tetangga dan warga yang ada di sekitar perumahan itu pun spontan mengejar mobil yang dikendarai pelaku menggunakan sepeda motor. Karena keburu panik, mobil para pelaku juga sempat menabrak beberapa kendaraan dalam pelariannya. “Akhirnya mereka terjebak di pertigaan lampu merah Empang. Ketiganya kemudian dihakimi warga. Mobil sewaan

yang digunakan mereka dalam aksi itu dihancurkan. Para pelaku kemudian diamankan ke Polsek Bogor Selatan dan saat ini suah dibawa ke Polsek Ciomas,” jelas Iwan. Akibat aksi nekat para pelaku, sejumlah kendaraan mengalami kerusakan. Salah satu pengendara yang terdampak, diakui Iwan, telah membuat laporan polisi karrna merasa dirugikan akibat ulah para pelaku. Korban pencurian juga saat ini telah membuat laporan ke Polsek Ciomas. “Bagi pengendara yang terluka atau kendaraannya rusak tertabrak pelaku bisa membuat laporan ke Polsek Ciomas,” ucap Iwan. Hasil interogasi sementara, Iwan mengatakan para pelaku berasal dari Provinsi Jawa Tengah, meliputi dua orang dari Semarang, satu orang dari Boyolali.(fat/c)


RADAR BOGOR I SENIN, 5 FEBRUARI 2024 I 24 RAJAB 1445 H I HALAMAN 11

KOMUNITAS Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Hipmi) Kota Bogor MEETING: Hipmi Kota Bogor mengadakan kick off meeting 2024 bersama pengurus dan para mantan ketua umum, baru-baru ini.

2024, Siap Tancap Gas BOGOR–BPC Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Hipmi) Kota Bogor mengadakan kopdar bersama para mantan ketua umum, baru-baru ini. Kopdar merupakan rapat perdana Hipmi Kota Bogor alias Kick Off Meeting 2024 untuk membahas kegiatan-kegiatan ke depan. Kick Off Meeting 2024 itu untuk melahirkan ide dan gagasan baru apa yang akan dilakukan selama setahun ke depan agar

Hipmi Kota Bogor lebih hidup dan bermanfaat untuk masyarakat. Tentunya, kehadiran Hipmi Kota Bogor pada 2024 ini untuk mendukung kemajuan para pelaku usaha agar semakin berkembang, berkesinambungan, bersinergi dengan pemerintah dan masyarakat. Kopdar dihadiri Ketua Umum Kiki Torik, juga senior-senior di era kepengurusan sebelumnya, seperti Muzakkir, Atika Shahab, dan Roni Baskoro.(ded/c)

Sunday Walking Female

Arisan Menyambut Tahun Baru Imlek BOGOR–Setelah lama vakum, komunitas Sunday Walking (SW) Female kembali bertemu dan berkumpul di Cafe Max-Max, Kota Bogor, Jumat (2/2). Kali ini, berbeda dari aktivitas sebelumnya yang biasanya menjelajah curug atau alam terbuka. Para srikandi Sunday Walking ini bersamasama mengundi arisan bulan Februari. Spesialnya, arisan sekaligus menyambut Hari Raya Imlek, yang ditandai beberapa anggota saling berbagi kue keranjang dan buah. Arisan digelar setiap bulan. Arisan semacam ini menjadi salah satu cara para personel Sunday Walking menjaga kekompakan dan persaudaraan. (mer/c) OMER RITONGA/RADAR BOGOR

ARISAN: Para personel Sunday Walking Female berkumpul bersama dalam momen menyambut Tahun Baru Imlek.

IST

BERKUMPUL: Komunitas 46Bikers Club rutin berkumpul dalam sejumlah event maupun sekadar silaturahmi.

46Bikers Club

Terbentuk dari Forum Dunia Maya BOGOR–Komunitas 46Bikers Club terbentuk oleh hobi yang sama dalam bermotor. Embrio 46BC diawali dari terbentuknya komunitas-komunitas motor BNI yang skalanya masih lokal pada awal tahun 2003-2004. Pada tahun 2005, komunitas motor yang cukup banyak dan tersebar di berbagai kantor cabang BNI akhirnya bersatu dan membentuk satu komunitas besar yakni

46Bikers Club. Mereka terbentuk melalui proses komunikasi baik di forum dunia maya, BNI forum, maupun komunikasi dalam keseharian bekerja yang memang dalam satu institusi. Kini 46Bikers Club menjadi wadah nasional yang memiliki hobi sama yakni motor dari para insan BNI. Seiring waktu, anggota terus bertambah dan sudah tersebar secara nasional. (mer/c)

Ditetapkan di Bogor pada tanggal, 5 Februari 2024


senin

5 februari 2024 24 rajab 1445 H HALAMAN 12

METROPOLIS

PRAKIRAAN

PAGI

SIANG

MALAM

CERAH SEDANG

HUJAN LEBAT

BERAWAN

CUACA BOGOR HARI INI

Sumber: www.bmkg.go.id

Mewah dan Berkonsep Green Building " % "& $ &# %& " % ! !# &#

Siapkan Akses Jalan Umum Pemerintah Kota Bogor bakal memindahkan Kantor P Pe e Pemerintahannya ke lokasi baru di Kampung Cikeas, Kelurah Kelu elur l Kelurahan Katulampa, Kecamatan Bogor Timur. Megaproyek iin ini dicanangkan mulai dibangun tahun depan.

! ! # ! '! ! & ! '& ! "!% # $ &

MEWAH...Baca Hal 10

! ! "& $' & % # ! $ " # & & $ " #$ # ! " $ ' $

! $'! !& ! ' $ &' # ! " "$ ) &)

% ( % ! !&"$ # $ !& ! %!# $ ( %!# $ % # $& $

! ! #'! ( ! ! ' " "$ )

# ! ! # #

" ! ! ! !# # # ! ! ! # " " ! # % "%

# ! " ! # $

Apes, Komplotan Pencuri Terjebak Macet

Pintar-pintar Cari Waktu KESIBUKANNYA dalam mengurus rumah tangga, tak membuat Nina Zuliana lupa berolahraga. Perempuan Lulusan Sekolah Tinggi Ilmu Hukum (STIH) Andigha ini selalu menyempatkan diri jogging di sela waktu mengurus anak. ”Olahraga itu tetap penting, saya lebih suka jogging, lari santai karena selain mudah, bisa dilakuin di mana saja,” kata Nina. Biasanya, tempat favorit berolahraga di sekitar Kebun Raya Bogor. Tak jarang, ia juga melakoninya di sekitar rumah. ”Sekarang kalau udah full moms gini, harus pinter-pinter kita cari waktu untuk olahraga. Kalau gak olahraga, memang kerasa ke badan gak enak. Kalau dulu sering ikut lari setiap hari Sabtu bareng Bogor Runners,” pung kas nya. (ded/c)

NINA ZULIANA

REKA FATURACHMAN/RADAR BOGOR

RUSAK: Mobil yang dikendarai terduga pelaku pencurian yang menjadi bulanbulanan warga di Kelurahan Empang, Sabtu (3/2).

BOGORKomplotan pencuri babak belur diamuk warga di Jalan Empang, Kecamatan Bogor Selatan pada Sabtu (3/2/). Mobil Xenia bernomor polisi B 1749 NZX yang dikendarai ketiga pelaku ringsek menjadi bulan-bulanan pengendara dan warga sekitar.

SCAN QR CODE

untuk melihat VIDEO

PENCEGATAN WARGA

APES...Baca Hal 10

terhadap pelaku PENCURIAN.

Perumda PPJ Buka Lowongan BOGOR-Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor akhirnya memutuskan nasib jajaran direksi Perumda Pasar Pakuan Jaya (PPJ) Kota Bogor. Direksi saat ini tidak diperpanjang lagi.

PERUMDA...Baca Hal 10

Aksi Cukur Botak di Hari Kanker Sedunia

Niat Awal Gondrongkan Rambut untuk Sumbang Wig

CUKUR BOTAK: Aksi botak bareng yang digelar lembaga kemanusiaan Salamaid memperingati Hari Kanker Sedunia, Sabtu (3/2).

Aksi nyentrik dilakukan sejumlah pria di Kota Bogor sehari sebelum peringatan Hari Kanker Sedunia. Mereka beramai-ramai mencukur habis rambutnya hingga tak bersisa alias gundul. Laporan: REKA FATURACHMAN

NIAT AWAL...Baca Hal 10

REKA FATURACHMAN/RADAR BOGOR


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.