Epaper Edisi 27 Januari 2024 | RADAR BOGOR DIGITAL

Page 1

Sabtu

HARGA Rp4.000 BERLANGGANAN

27 Januari 2024 15 RAjab 1445 H

Rp90.000

Terbit 12 halaman

Polemik Bansos Berstiker Prabowo-Gibran Beredarnya foto beras bansos Badan Urusan Logistik (Bulog) yang ditempeli stiker bergambar Prabowo SubiantoGibran Rakabuming Raka menimbulkan polemik. Kubu paslon Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (Amin) meminta Bawaslu menindaklanjuti temuan tersebut. POLEMIK BANSOS...Baca Hal 9

INDONESIA VS AUSTRALIA REKOR PERTEMUAN

Indonesia menang:

1 kali

LIVE: RCTI MINGGU (28/1/2024) PUKUL: 18.30 WIB

GARUDA PANTANG GENTAR

Pertemuan kedua tim: 18 kali

Hasil imbang:

Indonesia kalah:

3 kali

14 kali

JASSIM BIN HAMAD STADIUM

DOHA – Semua pemain tim nasional (timnas) Indonesia menyaksikan pertandingan Kirgistan melawan Oman dari hotel tempat menginap di Doha, Qatar. Jika laga itu berakhir seri, satu tiket menuju babak 16 besar menjadi milik Garuda.

GARUDA..Baca Hal 9

ELKAN BAGGOTT CAMERON BURGESS

INDONESIA

AUSTRALIA

DUEL ANTARTEMAN

ss versus ron Burge Baggott. e m a C , n rtema Elkan Duel anta di Ipswich Town emu Shayne rt m e ti b e rekan s ick Yazbek akan ma pernah a tr a -s a P , m Lalu a yang sa Pattynam embela Viking. m

Sejak P pada 195 iala Asia kali pert 6, Indone ama dige s dalam aja ia sudah lima kali lar ng be tampil Tapi, baru kali ini lo rgengsi itu. los dari fa se grup.

Di antara empat tim yang lolos ke 16 besar lewat jalur peringkat ketiga, Indonesia menjadi satu-satunya tim yang menelan dua kekalahan dan sekali kemenangan dalam pertandingan fase grup. sah, o Febrian ata, d E , n a w awin listya Dendy Su ananta, Nadeo Arg i, dan S d n n a a Ramadh Prasetyo, M. Riy emain yang Wahyu ama menjadi p e-yong attyn hin Ta Shayne P rnah dimainkan S p. e belum p epanjang fase gru s duk:

In

Dalam s Australia etiap edisi Piala A sia, minima ke delapa l selalu sampai n besar. Indu

k: F

30

n ina

e oF

r Ma

o

y e-

u nk

ai

n

: tih

i Sh

ku

:J

on

m

Irv

Ar

no

JACKSON IRVINE

la Pe

61

ine

ra

PEMAIN KUNCI

alia

ks

:G

ha

Ta

Aus tr

: 19

ac

tih

MARSELINO FERDINAN

ball

diri

nci

Pe la

PEMAIN KUNCI

ng

oot

Ber

ain

lin

se

: nci

Pe m

rd

19

Be

m Pe

SHAYNE PATTYNAMA

I PSS

i: rdir

Sejak bergabung menjadi anggota AFC pada 2006, Australia selalu lolos ke putaran final Piala Asia dan sekali juara pada edisi 2015.

PATRICK YAZBEK

ld

Anak-Anak yang Alami Gangguan Ginjal Akut Progresif Atipikal

Tren Integritas Lembaga Terus Menurun JAKARTA– Survei Penilaian Integritas (SPI) 2023 secara nasional mengalami penurunan dari tahun sebelumnya. Hasil itu berpotensi memicu makin tingginya risiko korupsi pada tata kelola birokrasi dan lembaga negara.

TREN...Baca Hal 9

INDEKS

BANTUAN SELALU MELESET

Tak Sekali pun Ada Perwakilan Pemerintah Menengok Rayvan Rayvan Aji Pratama memang lolos dari maut, tapi bocah 2,5 tahun itu masih harus menghadapi sederet kenyataan pahit. Sebanyak 25 orang tua korban masih mengejar keadilan lewat gugatan class action di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat.

PERAWATAN KHUSUS: Rayvan Aji Pratama bersama ayah-ibunya, Riang Triaji dan Resti Safitri, saat penyaluran santunan di kantor Kemenko PMK, Jakarta (11/1).

ZALZILATUL HIKMIA, Jakarta MIRISNYA lagi, dokter telah memvonis bocah mungil itu buta. Menurut sang ibu, Resti Safitri, sudah tiga dokter yang menyatakan demikian setelah melakukan pemeriksaan mata kepada buah hatinya. Bahkan, pendengarannya juga kabur. Hati ibu mana yang tak mencelos mendengar hal itu.

TAK SEKALIPUN...Baca Hal 9

Baca Metropolis Hal 12

SUBUH 04.33 DZUHUR 12.09 ASHAR 15.30 MAGRIB 18.25 ISYA 19.34


RADAR BOGOR I SABTU, 27 JANUARI 2024 I 15 RAJAB 1445 H I HALAMAN 2

WISATA FLUI RESTO BOGOR

Makan Enak sambil Kumpul

Keluarga

Bisa kumpul dengan keluarga atau bestie, sambil makan enak memang menjadi hal yang paling dicari masyarakat saat ini. Apalagi kalau sedang mengisi waktu luang di akhir pekan dan di hari libur. Nah, jika kamu juga merencanakan hal tersebut, tak ada salahnya datang dan berwisata kuliner ke Flui Resto Bogor, yang ada di Jalan Bina Marga Bogor. RESTO yang belum lama ini hadir di Kota Bogor ini, memberikan sensasi kekinian dan instagramable. Tidak cuma kekinian, tapi memberikan vibes ala Singapore. Bahkan Flui Resto ini, dilengkapi dengan mini waterfall. Berada di tempat yang satu ini, suasana sudah terasa asri, nyaman karena lingkungan resto yang banyak pepohonan. Sehingga memberikan vibes Bogor banget. Di depan pintu, pengunjung disambut waiters resto yang ramah, kamu bisa memilih meja yang pas, khususnya sesuai jumlah orang yang kamu ajak. Pas di depan pintu masuk, kamu sudah melihat dan merasakan percikan air dari mini waterfall yang cukup tinggi. Nuansa hijau di luar resto bisa dinikmati karena dinding atau sekat dinding kaca, transparan. Kamu mungkin bertanya-tanya, sebenarnya apa sih konsep Flui Bogor ini? Sang owner mengungkapkan, restoran satu ini memang untuk area indoor dengan konsep mewah, unik dengan sentuhan tropikal. Di mana pengunjung

bisa menikmati beragam menu makanan sambil mendengar gemericik suara air, yang berasal dari waterfall. Interior minimalis didominasi kayu dan rotan, serta ditambah pepohonan hijau dan bibit dari beberapa jenis pohon. Area semi outdoor yang luas dan nyaman. Lingkungan luas, ada dua lantai. Lantai dasar, area terbuka dan lantai dua, selain area untuk live music, juga tersedia beberapa ruangan VIP dan VVIP yang dilengkapi meja dan kursi serta perlengkapan meeting. Ruangan bisa disewa juga untuk meeting atau event. Ditambah wastafel yang cukup banyak, mempermudah tamu untuk bersihbersih tangan setelah beres makan, serta fasilitas seperti toilet bersih dan lebih dari dua. Ditambah parkiran juga cukup banyak, sehingga bisa menampung kendaraan yang banyak, baik itu motor maupun mobil. Resto ini buka tiap hari, mulai pukul 10.00 - 22.00. Untuk kamu yang memastikan dapat meja di spot yang disukai, bisa reservasi lebih dulu ke resto. (mer/c)

Menu Beragam, Bisa Dinikmati Semua Kalangan DALAM hal makanan, restoran satu ini menyediakan pilihan menu variatif dan tidak akan gagal. Dengan nusantara dan western, yang gak cuma menu kekinian, juga menyajikan menu khas Sunda. Dengan punya beberapa menu andalan, yang best seller di resto tersebut. Di antaranya tongseng lamb shank bakar. Menu yang berbeda dengan tongseng di tempat lain. Disajikan daging (daging dengan tulang dalam ukuran cukup besar dibakar, dan kuah yang terpisah (disajikan dalam periuk tanah). Selain itu, ada ayam bakar andaliman, ayam bakar yang disajikan denga citra rasa pedas khas Sumatera Utara. Andaliman, salah satu rempah khas dan tidak ada di di daerah lain selain di Sumatera Utara yang biasa digunakan pada masakan masyarakat Batak. Dua menu ini bisa dinikmati dengan satu porsi nasi putih dan lalapan. Nah, selesai makan bisa memilih beberapa dessert yang manis dan minuman segar. Banyak pilihan, hanya yang best seller yakni strawberry chesse cake, cream karamel dan pizza. Adapun untuk jenis

minuman, yang paling disukai pengunjung adalah apple frost dan strawberry float. Bahkan bersama keluarga, bisa juga menikmati menu buffet dengan citra masakan khas Sunda ala Flui Bogor, bisa memilih menu yang disukai. Tiap hari ada belasan menu yang disajikan, baik itu lauk maupun pauk. Menu buffet ini tersedia mulai pukul 11.00 - 15.00 . Semakin nikmat, kamu bisa makan sambal sepuasnya, tanpa dikenakan biaya tambahan alias free. “Sambal dan air minum free, bisa sepuasnya untuk refill,” ungkap Rifki. Nah untuk harga, terjangkau bagi semua kalangan, kisarannya mulai dari Rp40 ribu. (mer/c)


RADAR BOGOR I SABTU, 27 JANUARI 2024 I 15 RAJAB 1445 H I HALAMAN 3

MIMBAR BEBAS Sampaikan unek-unek Anda terhadap layanan publik seperti PLN, PDAM, PT Pos,

Cantumkan nama dan alamat lengkap, nomor telepon yang bisa dihubungi, nomor pelanggan (untuk layanan PDAM/PLN/PT Gas) dan lampirkan fotokopi KTP. Kirimkan ke Redaksi Radar Bogor, Gedung Graha Pena, Jl KH R Abdullah bin Nuh No 30, Yasmin, Bogor.

telepon, jalan rusak, pungli, kemacetan, pembuatan KK/KTP/SIM/ paspor/ sertifikat tanah, dll.

LAYANAN PENGADUAN PUNGLI

JADWAL SIM KELILING POLRESTA KOTA BOGOR

KHUSUS PERPANJANGAN SIM A DAN C

Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu

Botani Square Mitra 10 Sholis Lippo Plaza Mall Boxie Tajur Plaza Jambu Dua Plaza Jambu Dua Burger King Padjajaran

Waktu pendaftaran: 08.00-09.00 WIB

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8.

Hanya yang memenuhi syarat yang akan dimuat. Redaksi berhak mengedit isi tulisan tanpa mengurangi substansi. Redaksi tidak bertanggung jawab atas dampak langsung maupun tidak, pascapemuatan tulisan. Terima kasih.

POLRES BOGOR

021-8750163

Polsek Jonggol Polsek Cileungsi Polsek Cariu Polsek Nanggung Polsek Babakan Madang Polsek Megamendung Polsek Klapanunggal Polsek Caringin Polsek Dramaga Polsek Tamansari Polsek Jasinga Polsek Cigudeg Polsek Parung Panjang Polsek Leuwiliang Polsek Cibungbulang Polsek Ciampea Polsek Rumpin Polsek Ciomas Polsek Kemang Polsek Sukaraja Polsek Gunung Sindur Polsek Parung Polsek Cibinong

021-89931174 021-8230861 021-89961058 0251-8682769 021-87962777 0251-8248569 021-82492276 0251-8224417 0251-8624107 0251-8388164 0251-8688110 0251-8681110 021-5978880 0251-8647003 0251-8647398 0251-8621146 021-75791076 0251-8322324 0251-8615700 0251-8656678 021-7561844 0251-8616007 021-8752217

Pertalite Dihapus, Harapan Makin Pupus WACANA penghapusan Pertalite kembali mencuat di awal tahun 2024. Pertamina dengan Program Langit Biru berupaya menekan angka emisi karbon dengan menciptakan produk-produk rendah emisi, seperti Pertamax. Program ini pun diamini oleh pemerintah. Pertalite dengan emisi tinggi akan dihapus dan dialihkan ke Pertamax. Benarkah ini menjadi solusi mengurangi polusi udara? Pengamat energi sekaligus Direktur Eksekutif Energy Watch Indonesia Daymas Arangga, menilai wacana pemerintah yang akan menjadikan Pertamax sebagai BBM bersubsidi untuk mengurangi polusi tidaklah efektif. Belum lagi dampak ekonomi yang semakin memberatkan rakyat. Rakyat harus merogoh kocek lebih untuk membeli bahan bakar di tengah impitan ekonomi. Begitu abainya pemerintah terhadap penderitaan rakyat. Nyatanya hal ini wajar terjadi dalam sistem kapitalisme. Semua kebijakan diambil demi kepentingan elite politik. Kapitalisasi energi kian terasa, bahan bakar kian tak terjangkau harganya. Sumber energi yang harusnya dimanfaatkan untuk kepentingan rakyat, justru dikuasai swasta dan asing. Negeri kaya sumber daya alam (SDA) tak berbanding lurus dengan perihnya kehidupan. Inilah ilusi kesejahteraan dalam sistem kapitalisme. Berharap adanya perubahan dengan pergantian kepemimpinan laksana bergantung pada akar lapuk. Chaya Yuliatri Sleman, DIY

ke: lalu kirimkan melalui CANTUMKAN

IDENTITAS LENGKAP

+62-811-1173-373 Atau kirimkan melalui email:

redaksi@radar-bogor.com

fax: 0251-7544008 radar_bogor

Baliho Caleg Tidak Beraturan, PESTA demokrasi yang diselenggarakan serentak di seluruh Indonesia, menjadi ajang para calon-calon wakil rakyat untuk memperkenalkan diri sekaligus memberi janji-janji kepada masyarakat. Dalam masa kampanye, hampir di setiap sudut kota bahkan perkampungan terdapat banyak sekali terpasang baliho, poster bahkan aneka bentuk stiker yang memuat foto berikut janji dan slogan para calon wakil rakyat. Kota Bogor, menjadi salah satu

kota di Indonesia yang terkena dampak gegap gempita pesta demokrasi (pemilu). Sejauh mata memandang, setiap sudut kota bogor terpasang baliho dan aneka poster. Namun sayangnya, pemasangan baliho-baliho ini justru merusak kerapihan dan keindahan. Banyak baliho yang berjejer dan dipasang dengan asal-asalan. Saling tumpuk bahkan yang sudah dalam kondisi robek-robek pun tetap terpampang di pinggir jalan. Pemasangan baliho dan ane-

ka poster ini juga banyak yang tidak sesuai dengan peraturan. Ada yang memasang di tiang listrik bahkan ada yang memaku pohon. Bawaslu Kota Bogor dan Satpol PP sendiri telah melakukan penertiban terhadap baliho-baliho yang melanggar ketentuan. Bawaslu bersama Satpol PP dan Tim Tangkas Kota Bogor menertibkan puluhan alat peraga kampanye (APK) di beberapa titik jalanan di Kota Bogor. Penertiban dilakukan

karena APK melanggar aturan pemasangan seperti dipaku di pohon dan di tiang listrik. Pesta demokrasi ternyata bukan sekedar biaya yang mahal, tetapi penyelenggaraannya juga memberikan dampak negatif bukan hanya sekedar media kampanye yang berantakan dan merusak tatanan kota, tetapi setelah masa kampanye ini selesai, setiap kota akan menyumbangkan sampah-sampah yang luar biasa banyak. Khususnya Kota Bogor, kami

berharap pihak terkait bisa merapikan dan menata lagi kota ini sedemikian rupa. Dari banyaknya baliho-baliho yang berantakan. Sekaligus memberikan ketegasan kepada para peserta pemilu untuk tertib dalam memasang segala bentuk media kampanye. Karena sejatinya sistem yang baik, tidak akan memberikan dampak yang buruk bagi masyarakat juga negara. Resti Ummu Faeyza restimeitania@gmail.com

Ketidakpastian Hukum

PLN Bogor (0251) 8345400 Bendungan Katulampa (0251) 8334344 RS Hermina Bogor (0251) 8382525 RS Melania Bogor (0251) 8321196 Rs Pmi Bogor (0251) 8324080 RS EMC Sentul (021) 29672977, (021) 29673000 RS Mulia Pajajaran (0251) 8379898 Damkar Kabupaten Bogor (021) 8753547

Rumah Sakit Umum Daerah Kota Bogor (0251) 8312292 RS Azra (0251) 8318456 RS Hermina Mekarsari (021) 29232525 RS Medika Dramaga (0251) 8308900/081319310610 Bogor Medical Center (BMC) (0251) 8390435 RS Karya Bhakti Pratiwi (0251) 8626868 Rumah Sakit Dr H Marzoeki Mahdi (0251) 8324024 Rumah Sakit Islam Bogor (0251) 8316822 Rumah Sakit Daerah (Rsud) Cibinong 021-875348, 8753360 Rumah Sakit Lanud Atang Sandjaja (0251) 7535976 RS Annisa Citeureup (021)8756780, Fax. (021)8752628 RS Harapan Sehati Cibinong (021)87972380, 081296019016 Rumah Sakit Salak (0251) 8344609/834-5222 RSUD Ciawi (0251) 8240797 Klinik Utama Geriatri Wijayakusuma (0251) 7568397 Rumah Sakit Bina Husada (021) 875-8441 Rumah Sakit ibu dan anak Nuraida(0251) 8368107, (0251) 368866 Yayasan Bina Husada Cibinong (021) 875-8440 Rumah Sakit Bersalin Assalam Cibinong (021) 875-3724 Rumah Sakit Bersalin Tunas Jaya Cibinong (021) 875-2396 Rumah sakit Bina Husada Cibinong (021) 8790-3000 Rumah sakit Ibu dan Anak Trimitra Cibinong (021) 8756-3055 Rumah Bersalin & Klinik Insani Cibinong (021) 875-7567 RS Sentosa Bogor, Kemang (0251)-7541900 RS Ibu dan Anak Juliana, Bogor (0251) 8339593, Fax. (0251)-8339591 RSIA Bunda Suryatni (0251) 7543891,(0251) 754-3892 Klinik Insani Citeureup (021) 879-42723 RSIA Kenari Graha Medika Cileungsi (021) 8230426 Rs Paru Dr. M. Goenawan Partowidigdo Cisarua-Bogor (0251) 8253630, 8257663 RS Asysyifaa Leuwiliang (0251) 8641142 RS Vania IGD (0251) 8380613, (0251) 8380601/8380605 RSKIA Sawojajar (0251) 8324371

Sms, Whatsapp, Telegram

UNTUK menyelesaikan persoalan, membutuhkan suatu hukum. Untuk menegakkan keadilan, membutuhkan suatu hukum. Namun sungguh sayang, hari ini hukum yang diterapkan bukanlah berasal dari Allah, melainkan buatan manusia. Bagaimana mungkin akal manusia yang terbatas mampu membuat hukum? Hari ini, hukum buatan manusia justru menjadi permainan yang punya kuasa. Banyak kasus penegakan hukum yang penuh ketidakpastian dan berubahubah sesuai kepentingan segelintir orang. Padahal katanya Indonesia adalah negara hukum. Tetapi, hukumnya tajam ke bawah namun tumpul ke atas. UndangUndang yang ada di Indonesia nyatanya lebih memihak pengusaha dan merugikan rakyat kecil. Makanya tak heran, praktik korupsi hingga praktik suap tak kunjung selesai. Hancurnya penegakan hukum dan ketidakpastian hukum adalah sebuah keniscayaan dalam sistem sekuler-kapitalis saat ini. Hukum buatan manusia tidak akan mampu menandingi hukum Allah. Akal manusia hanya berperan untuk mengembangkan dan mencari solusi sesuai dengan sumber hukum Islam sehingga setiap kebijakannya selalu dalam bimbingan wahyu bukan dorongan hawa nafsu. reynoldrini8@gmail.com REKA FATURACHMAN/RADAR BOGOR

RAMAI APK: Warga melintas di Jembatan yang menghubungkan Jalan KH. Abdullah bin Nuh, Kota Bogor, baru-baru ini. Sejumlah umbul-umbul hingga baliho Alat Peraga Kampanye (APK) memenuhi jalan yang sering dilalui warga tersebut. Meski telah ditertibkan Satpol PP dan Bawaslu, masih banyak pemilik APK yang bandel.

Kesenjangan Sosial Semakin Memburuk INDONESIA, negara kepulauan yang kaya akan keberagaman budaya dan alam, juga menghadapi tantangan serius dalam bentuk kesenjangan sosial yang semakin membesar. Dilansir dari Oxfam International, salah satu hal mencengangkan terkait kesenjangan ini adalah kenyataan bahwa kekayaan empat orang terkaya di Indonesia melebihi total kekayaan dari 100 juta penduduk paling miskin. Ketidaksetaraan di Indonesia saat ini dianggap cukup signifikan dan mengalami peningkatan lebih cepat daripada sebagian besar negara tetangganya di Asia Timur. Dalam rentang tahun 2003 hingga 2010, konsumsi per kapita untuk 10% penduduk terkaya di Indonesia meningkat lebih dari 6 persen setiap tahun setelah disesuaikan dengan inflasi. Namun, untuk 40 persen masyarakat paling miskin, pertumbuhan konsumsi hanya sekitar 2% per tahun. Beberapa orang di indonesia terperangkap dalam kemiskinan. Salah seorang penjual tahu di ibu kota Jakarta bernama Darmin setiap hari mengayuh sepeda di sekitar lingkungannya untuk menjual tahu dan ratarata menghasilkan Rp50.000/ hari (kurang dari USD4). Penghasilannya tidak banyak berubah dari waktu ke waktu. Dia mengatakan, ”Semuanya jauh lebih mahal sekarang. Setidaknya sekarang semua anak saya sudah dewasa dan saya tidak perlu lagi menjaga mereka.” Kesenjangan sosial di Indonesia dipicu oleh sejumlah faktor kompleks. Pertama-tama, ketidaksetaraan dalam akses ekonomi menjadi sumber LOWONGAN KERJA PERUSAHAAN BONEKA MEMBUTUHKAN $% # % $% "!#% ,)5 ("!#% $% "&# $ % # ;,)5. $% " #$! ) "605: -5.;)9)0 5..809 647;:-8 "-5.)3)4)5 ,)5 8-9/ 8),;):- * "605: 4-5.;)9)0 % ,)5 7-3)768)5 2- -)+;2)0 % 5<-5:68> =768: 4768: + ')50:) &4;8 )= %/ , 6409030 ,0 ,)-8)/ 0*0565. 0:-;8-;7 6.68 -762 )4)8)5 /)8)7 ,020804 <0) "!$ ):); 4)03 2- 3 %)769 6 080;5. 0*0565. 6.68 4)03 /8, +07:)9)2)8)/)81) .4)03 +64

utama kesenjangan ini. Sebagian masyarakat memiliki kesempatan dan akses lebih besar terhadap sumber daya ekonomi, seperti pekerjaan dan peluang investasi, sementara sebagian lainnya terbatas dalam kemampuan ekonomi mereka. Fenomena ini menciptakan divisi antara kelas ekonomi yang berbeda, merugikan pertumbuhan ekonomi yang inklusif. Selain itu, pendidikan yang tidak merata juga turut berkontribusi pada kesenjangan sosial. Akses terbatas terhadap pendidikan berkualitas dapat menciptakan jurang pengetahuan dan keterampilan, yang pada akhirnya membatasi peluang kerja dan kesejahteraan ekonomi. Ketidakmerataan ini tidak hanya menciptakan kesenjangan generasi, tetapi juga menghambat perkembangan sosial secara menyeluruh. Dampak dari kesenjangan sosial ini meluas ke berbagai aspek kehidupan masyarakat. Ketidaksetaraan dalam akses pendidikan menciptakan masyarakat yang tidak merata dalam pengetahuan dan keterampilan, menghasilkan kesenjangan dalam daya saing

dan peluang pekerjaan. Akibatnya, ketidaksetaraan ekonomi semakin memperdalam jurang antara kelas sosial, menciptakan kemiskinan yang sulit diatasi. Dampak lainnya terlihat dalam kesehatan masyarakat. Masyarakat yang berada dalam lapisan sosial ekonomi rendah seringkali menghadapi akses terbatas terhadap layanan kesehatan yang memadai, meningkatkan risiko penyakit dan menurunkan kualitas hidup. Selain itu, ketidaksetaraan gender menghambat potensi penuh perempuan, yang seharusnya menjadi motor penggerak pembangunan ekonomi dan sosial. Selain dampak individual, kesenjangan sosial juga dapat menimbulkan ketegangan sosial, protes, bahkan konflik internal dalam masyarakat. Oleh karena itu, penanganan masalah kesenjangan sosial memerlukan komitmen bersama dari pemerintah, sektor swasta, dan masyarakat untuk menciptakan solusi yang berkelanjutan dan inklusif. andinaassyuras18 @gmail.com

Perkuat Mitigasi Bencana SETIAP negara harus memiliki kemampuan mitigasi yang kuat dan akurat. Tentu saja hal ini tidak boleh lepas dari kebijakan dan pembiayaan yang cukup dari pemerintah. Banyak sekali pelajaran yang bisa kita ambil dari peristiwaperistiwa alam berupa bencana alam maupun kejadian yang disebabkan oleh human error maupun system error. Adapun bencana alam banjir, tanah longsor, kekeringan akibat hadirnya Elnino sedang terjadi saat ini. Bencana infrastruktur berupa kecelakaan kereta api yang baru-baru ini terjadi semakin menegaskan bahwa sistem mitigasi di negara ini harus diperkuat agar tidak mengorbankan kepentingan rakyat. Dalam hal ini, sistem kapitalisme tidak memberikan ruang pada optimalisasi mitigasi bencana. Hal ini dikarenakan sistem kapitalisme hanya berkutat pada keuntungan semata. Mitigasi yang kuat membutuhkan SDM yang amanah, infrastruktur yang lengkap, teknologi yang mutakhir, dan sistem yang paripurna. Retno Wahyuningtiyas Aktivis Muslimah dan Pegiat Literasi

LOWONGAN KERJA

RUMAH DIJUAL

Dibutuhkan karyawan penempatan daerah Citereup Bogor untuk posisi : 1. Security, 2. OB Persyaratan :1. Pria, serius kerja, 2. Jujur, rajin, gesit, 3. Bersedia kerja shift, 4. Postur tubuh tegap (khusus security), 5. Diutamakan berpengalaman (khusus security). Lamaran dibawa langsung ke Jl. Alternatif Sentul no. 39 (bengkel 1 STOP) atau email ke office.sentul38@ gmail.com (RB2-24000150-26-27/01/24)

RMH 2Lt, Lt.110 m2, Lb.108 m2, 1 RT, 1 Dpr, 1 R.Teng, 4 R.Tdr, 1 RM, 1 Gudang, Bangunan Bata Mrh, Fas: Lis.1300 W, PDAM, Tlp, Hrg.750Jt (Bs Nego), Lok: Jl.Pancasan 24 Rt.02/07, Blkng Gong Home, Gg.Mustofa, Ds.Pasir Jaya, Kota Bgr, Hub:(0251) 8486434/0811113227. (RB1-24000081-20,27/01/24)

OTOMOTIF, PROPERTY, KEHILANGAN, DLL HUBUNGI:

0251 - 754 4001

PEMASANGAN IKLAN DAN LANGGANAN BISA JUGA MENGHUBUNGI DSS ADVERTISING Jl. Ir Djuanda, Pelataran Kantor Pos Bogor Tlp. 0251-8323143 08129673676 Fax. 0251-8323143 Jl. Raya Pemda 17 (Dss Motor) Tlp. 087770891880 / 081282817994 RAHARDJA AGC Jl. Raya Tajur No. 162i Tlp 02517568120 CIOMAS AGC Jl. Raya Ciomas Kreteg N0.31A Bogor Tlp. 0251-8630192/Fax.0251-7522150 NUGRAHA PERDANA Jl. Kh. Sholeh Iskandar (Elton Celuler) MART IKLAN Jl. Kantor Batu N0.3 Bogor Tlp/Fax. 0251-8323357 BUDI AGENCY Jl. Raya Cikaret No. 42 Cibinong. Depan Ruko Perum Nirwana Estate Telp: 081386027844, 085691319168 KAMAL AGENCY Jl. Raya Ciawi Prapatan No.360 Telp: 087881737024

OMEGA AGENCY Jl. Raya Pajajaran, Dekat RS.Azra Bogor. Telp: 081282817994, 087770891880 NINA AGENCY Jl. Paledang No. 52, (Belakang Bank BNI Bogor) Telp. 0251-8944066/ 0813.8555.7466 ASEP AGENCY Taman Topi Square Lt. Lg Bl0k B No. 3a 5 8 8 Samping Matahari Dept. Store Tlp/Fax. 0251-8344119 BIRO LEUWILIANG Bapak Endang 085693185247 AMANAH AGENCY (BIRO IKLAN & JASA) VMB i20/17 Tanah Sareal Bogor Telp: 081584346490 - 089636648676 Pin: 587c540a FAHRUL AGENCY Gadog (Depan Gumati) Telp. 08151858809 CITRA AGENCY Jl. Kapten Muslihat No. 51 (Dalam Taman Topi) Kota Bogor Telp. 0857 7994 6665


RADAR BOGOR I SABTU, 27 JANUARI 2024 I 15 RAJAB 1445 H I HALAMAN 4

BOGOR RAYA Dorong Percepatan Proyek Puncak II SUKAMAKMUR– Anggota Komisi V DPR RI terus mendorong percepatan pembangunan jalur Puncak II. Untuk tahun ini, masih menunggu lelang dengan pengajuan anggaran sebesar Rp120 miliar lebih. “Untuk solusi beban Puncak, kita maksimalkan untuk lewat inpres jalan daerah Sukamakmur,” ungkap Anggota Komisi V DPR RI, Mulyadi ketika dikonfirmasi wartawan, Kamis (25/1). Mulyadi menjelaskan, jika kawasan Puncak existing jadi jalur wisata, nanti pihaknya akan perjuangkan dari exit Citeureup masuk ke arah Sukamakmur lanjut ke jalur Hanjawar. “Nantinya itu menjadi alternatif lintasan dan itu akan diselesaikan di APBN 2024 ini untuk sampai Citeureup,” ungkap Mulyadi. Bahkan dirinya juga sudah mengingatkan ke Presiden Joko Widodo dan menteri PUPR pada saat peresmian Jalan Cinere Pamulang. “Beliau (Presiden Joko Widodo) pun setuju dan meminta segera dilanjutkan sampai Citeureup,” tegas dia. Nanti akan dilelang dulu anggarannya, tapi proyeksinya hampir 100 miliaran sampai 120 miliar lebih. “Kalau yang solusi jangka panjang untuk Puncak, itu masih dalam kajian. Apa itu Tol Puncak dan revitalisasi existing dengan opsi lain seperti bunderan, flyover,” cetus dia. Bahkan sekarang sedang dalam kajian adalah Tol Puncak. Ada dua opsi, pertama masuk Bocimi Caringin, opsi kedua Sumareccon lurus terus sampai Gunung Mas, itu untuk etape satu. “Keduanya Gunung Mas ke Hanjawar, kemudian ke Cipanas baru ke Cianjur,” kata Mulyadi.(Abi/c)

TUNGGU LELANG: Tampak pengendara roda dua menggunakan jalur alternatif Puncak II untuk menghindari kemacetan di Jalur Puncak Ciawi.

Sopir Truk, Tersangka Laka Beruntun CISARUA –Polres Bogor menetapkan sopir mobil boks sebagai tersangka pada insiden kecelakaan beruntun di Jalan Raya Puncak. Sopir tersebut ditetapkan tersangka usai Sat Lantas Polres Bogor menggelar olah TKP dari peristiwa yang

terjadi pada Selasa (23/1) lalu. Kapolres Bogor AKBP Rio Wahyu Anggoro mengatakan, sopir bernama Beni itu terancam hukuman penjara satu tahun dan atau denda maksimal Rp2 juta. “(Sopir) sudah jadi tersangka, hari ini sedang dilakukan

penyidikan terhadap tersangka,” ujar Rio, Jum’at (26/1). Sopir truk boks itu dikenakan pasal 310 ayat 2 junto ayat 1 Undang-Undang Lalu Lintas Angkutan Jalan atau LLAJ. Menurut Rio, sopir dianggap lalai sehingga menyebabkan kecelakaan

tersebut. “Karena kelalaian mengakibatkan orang luka dan kerugian materi,” jelasnya. Sebelumnya, Sat Lantas Polres Bogor menemukan sejumlah temuan terkait kecelakaan beruntun yang terjadi di Jalan Raya Puncak yang melukai 17 orang tersebut.

Dalam olah TKP tersebut, melibatkan Agen Tunggal Pemegang Merek (ATPM), dan Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Bogor untuk merekayasa penutupan sementara Jalan Raya Puncak, Bogor selama sekitar 12 menit.

Rekontruksi TKP dilakukan dengan menggunakan sistem alat Traffic Accident Analysis (TAA) dari Polda Jabar. Sementara berdasarkan keterangan Jasa Raharja, korban luka akibat kecelakaan beruntun tersebut mendapatkan asuransi.(cok/c)

Pelaku Begal Tewas Tertabrak

MULAI DIBANGUN: Menko PMK, Pj Bupati bersama Pimpinan Muhammadiyah dan Pimpinan Kampus UMBARA melakukan Groundbreaking Gedung Utama kampus di Jalan Lingkar Leuwiliang, Sabtu (20/1).

Gedung Utama Kampus UMBARA Mulai Dibangun BOGOR –Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kabupaten Bogor menggelar Pengajian Daerah Putaran ke-95 sekaligus Groundbreaking Gedung Utama Kampus Universitas Muhammadiyah Bogor Raya (UMBARA) pada Sabtu (20/1). Acara tersebut dilaksanakan di lokasi pembangunan kampus UMBARA, Jl. Lingkar Luar Leuwiliang Kabupaten Bogor. Acara tersebut dihadiri Prof. Abdul Mu’ti (Sekretaris Umum PP Muhammadiyah), Prof. Muhadjir Effendy ( Menko PMK), Asmawa Tosepu (Pj. Bupati Bogor), Prof. Ahmad Dahlan (Ketua PWM Jawa Barat) Para Tokoh Muhamamdiyah Kabupaten Bogor, Sekda Kabupaten Bogor, Aparatur Pemerintah Kecamatan Leuwiliang, Sivitas Akademika UMBARA dan Warga Muhamamdiyah se Kabupaten Bogor dan tamu undangan lainnya. Penjabat (Pj) Bupati Bogor,

Asmawa Tosepu berharap, Universitas Muhammadiyah Bogor Raya (UMBARA) mampu melahirkan lulusan yang unggul, berjiwa entrepreneur, dan religious. Sebagai sosok cendekiawan muslim yang berakhlak mulia, berdaya saing, sebagai calon pemimpin bangsa di masa depan. Prof. Muhadjir juga berpesan kepada warga Muhammadiyah untuk juga mendukung programprogram dari Pj Bupati Asmawa Tosepu. “Saya pesan kepada seluruh warga Muhammadiyah, mohon programprogram dan kebijakan dari Pj Bupati Bogor didukung sepenuhnya,” ujar Prof. Muhadjir. Beliau juga menyampaikan bahwa paradigma pendidikan pada perguruan tinggi, hendaknya berorientasi pada kebutuhan pasar kerja. Dengan demikian, lulusan UMBARA akan makin produktif dan dapat

terserap di dunia kerja.. “Sumberdaya manusia Indonesia harus mampu menjadi aktor dalam menghasilkan produk bukan hanya sebagai konsumen,” jelas Menko PMK. Selanjutnya, Ketua Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Kabupaten Bogor, H. Ahmad Yani menuturkan, hari ini kita melaksanakan groundbreaking pembangunan kampus UMBARA. Apa yang dilakukan hari ini untuk membangun masyarakat dalam bidang pendidikan, yang juga bersinergi dengan program Pemkab Bogor. “Mudah-mudahan kehadiran Universitas Muhammadiyah Bogor Raya dapat bermanfaat bagi masyarakat, khususnya di Kabupaten Bogor, membantu program pemerintah dalam mencetak SDM yang berkualitas,” tutur H. Ahmad Yani. (*luc)

GUNUNG PUTRI – Tiga pelaku pencurian kendaraan motor (ranmor), kembali beraksi di Desa Cicadas, Kecamatan Gunung Putri, Kamis (24/1) dinihari. Dalam kejadian, satu pelaku tewas inisial F, sedangkan satu tertangkap atas nama YS dan satu orang lagi kabur dengan inisial N. “Iya benar, kejadian sekitar pukul 02.00 WIB di depan SDN 1 Desa Cicadas, Kecamatan Gunung Putri, terjadi aksi pencurian dengan kekerasan,” ungkap Kapolsek Gunung Putri AKP Didin Komarudin, ketika dikonfirmasi wartawan. Kronologis kejadian ketika korban IS (19), bersama J (20) warga Kampung Pabuaran tengah mengendarai sepeda motor yang berujung tragis. Keduanya pergi dari rumah dengan tujuan membantu orang tuanya ke Cagak Gunung Putri, di mana kendaraannya mogok. “Saat itu korban dan saksi mengendarai sepeda motor Honda Beat, sesampainya di depan SDN 1 Ds Cicadas dipepet dua sepeda motor, di mana pelaku berboncengan dengan membawa senjata tajam berupa jenis celurit,” jelas dia. Akhirnya korban dan saksi berhenti dan meninggalkan kendaraan dan melarikan diri, akan tetapi dikejar para pelaku sampai dibacok pelaku mengenai tangan sebelah kiri. “Kebetulan pada saat melarikan diri, ada warga lain yang melintas membantu korban dan ikut mengejar para pelaku sampai di tikungan PT Motto Cikuda,” kata Didin. Namun, saat warga mengejar pelaku ternyata keduanya sudah terkapar di pinggir jalan akibat tertabrak mobil box yang sedang melintas. “Saat diperiksa satu pelaku inisial F meninggal dunia di tempat, sedangkan pelaku lain N berhasil kabur,” ungkap Didin. (Abi/c)

TAK TERTATA: Tampak APK caleg yang tumbang di salah satu jalan raya di Tajur Halang, yang bisa mengenai pengguna jalan terutama ketika angin kencang.

Marak APK Tumbang, Ancam Pengguna Jalan TAJURHALANG–Alat peraga kampanye (APK) di sepanjang Jalan Tajurhalang, Kabupaten Bogor bertumbangan. APK itu berserakan bahkan menutup badan jalan. Kondisi itu membuat warga setempat gusar. Lantaran kerap membuat celaka pengguna jalan. Yanto salah satu warga desa Tonjong mengatakan, keberadaan APK berbentuk baliho besar bertumbangan akibat diterjang angin besar nyaris memakan korban. “Banyak yang tumbang, ada yang kena angin, ada juga yang masangnya asal asalan, kemarin sempat ada yang mau ketimpa,” katanya kepada Radar Bogor Jumat (26/1). Hal senada dikatakan Saefudin warga Tonjong lainnya. Kata dia banyak keberadaan APK yang dipasang

sembarangan dan membahayakan penguna jalan. “Saya udah dua kali pindahin baliho yang nutup jalan karena tumbang,” turunnya. Iapun berharap ada penertiban APK yang membahayakan pengguna jalan di wilayah Tajurhalang seperti di daerah lain. “Kemarin di kota Bogor juga saya lihat ada penertiban, warga sini juga Harso begitu sih. Kalau tumbang dan mengenai pengendara bisa sangat bahaya,” tuturnya. Sementara itu pantauan Radar Bogor, Jumat (26/1) pukul 10.40 WIB, banyak APK berbentuk baliho berukuran 2x3 meter ambruk. sedikitnya ada delapan APK yang ambruk di sekitaran Jalan tajur halang hingga jalan Bomang (Bojonggede-Kemang). (all/c)

Kontribusi Pabrik AQUA Ciherang untuk Desa Ciherang Pondok

Dukung Program PHBS pada Masyarakat Sekitar Pabrik Ada sebuah desa di Kabupaten Bogor yang menorehkan prestasi gemilang jelang akhir 2023 lalu, yaitu Desa Ciherang Pondok. DESA CIHERANG Pondok, Kecamatan Caringin, Kabupaten Bogor yang bertetangga langsung dengan Pabrik AQUA Ciherang meraih penghargaan sebagai Desa Terbaik dalam Penerapan Pola Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) se-Provinsi Jawa Barat. “Pelaksanaan PHBS di Desa Ciherang Pondok diterapkan mulai dari keluarga, lingkungan RT/RW, dusun, dan desa yang dikembangkan sebagai Gerakan Keluarga Sehat Tanggap dan Tangguh Bencana,” tutur Kepala Desa Ciherang Pondok

H Aldi Wiharsa sumringah. Yang membedakan Desa Ciherang Pondok dari desa-desa lain di Jawa Barat dalam pelaksanaan program PHBS adalah adanya inovasi pemenuhan kebutuhan air bersih dalam upaya meningkatkan kesehatan masyarakat. “Program ini terwujud berkat kerja sama antara pihak Kecamatan Caringin dan Desa Ciherang Pondok dengan Pabrik AQUA Ciherang yang memberikan fasilitas sumur bor dan pipanisasi saluran air bersih ke setiap rumah warga dan fasilitas umum untuk dimanfaatkan masyarakat dalam pemenuhan kebutuhan air bersih sehari-hari,” ungkap H Aldi Wiharsa penuh semangat. Hal itu ditegaskan juga Stakeholder Relations Manager Pabrik AQUA Ciherang Heri Yunarso. Hingga saat ini Pabrik AQUA Ciherang telah memfasilitasi pembangunan delapan titik sarana air bersih di Desa Ciherang Pondok yang memberikan manfaat

EDUKASI: Kepala Desa Ciherang Pondok Aldi Wiharsa (belakang) dan Ketua Tim Penggerak PKK Ciherang Pondok Novi Fariana Wiharsa (depan) membiasakan warga Ciherang Pondok untuk memilah sampah organik dan nonorganik.

pemenuhan kebutuhan air bersih sehari-hari umtuk 4000 orang. “Sarana ar bersih itu saat ini dikelola langsung masyarakat, mulai dari penyaluran air ke rumah warga, pengumpulan iuran, dan perawatan

hingga perbaikan sarana yang ada. Semua dikelola oleh kelompok masyarakat secara mandiri,” jelas Heri. Selain itu di Ciherang Pondok juga dikembangkan Kampung Ramah Lingkungan (KRL). Di kampung ramah

lingkungan ini dikembangkan pembuatan lubang-lubang biopori untuk membantu penyerapan air ke dalam tanah sekaligus mengurangi genangan air di kala hujan, pembuatan jamban sehat di setiap rumah, sehingga tidak ada lagi warga yang buang air besar sembarangan, dan penataan saluran air limbah keluarga melalui pipanisasi yang disalurkan melalui satu saluran dan air limbahnya digunakan oleh KRL sebagai sumber air tanaman dan dimanfaatkan untuk budidaya ikan. Para ibu di Desa Ciherang Pondok pun tidak tinggal diam. Mereka memanfaatkan halaman rumah masingmasing untuk menanam sayuran dan pohon buah. “Melalui Tim Peggerak PKK (TP-PKK) Desa Ciherang Pondok menyediakan bibit cabe rawit dan bawang bakung yang dibagikan kepada warga untuk ditanam di pekarangan, selain tanaman sayutan dan buah yang sudah dimilikk warga. Sementara

untuk kebutuhan pupuk tanaman disediakan oleh Bank sampah berupa pupuk kompos,” kata Ketua TP-PKK Novi Fariana Wiharsa. “Kegiatan ini selain menjadikan halaman rumah menjadi lebih indah dan asri tentu saja memberikan manfaat dalam memenuhi asupan gizi keluarga melalui konsumsi sayuran dan buah buahan,” tambah Novi Fariana Wiharsa. Kegiatan istimewa lain di Ciherang Pondok adalah pemilahan sampah. Masih banyak kegiatan lain yang terkait PHBS yang dilakukan di Desa Ciherang Pondok. Program PHBS yang dijalankan di Desa Ciherang Pon dok dilaksanakan secara terpadu dan melibatkan berbagai pihak. Dalam hal ini kolaborasi Desa Ciherang Pondok dengan Pabrik AQUA Ciherang membuat program PHBS di Ciherang Pondok membawa manfaat untuk kesehatan masyarakat.(*unt)


RADAR BOGOR I SABTU, 27 JANUARI 2024 I 15 RAJAB 1445 H I HALAMAN 5

KICKERS NEWPORT COUNTRY VS MANCHESTER UNITED

!(45(30 0+5(' 74 !(45(30 :'0(: !$0'(3(34 1.$ (8&$45.( (54 74 !(..+0)510 *1(0+9 1.$ (053$. 1$45 $3+0(34 74 3+4%$0( 1$3 1.$ 248+&* 180 74 $+'4510( 0+5(' %( 21354 ($. 1&+('$' 74 $:1 $..(&$01 %( 21354 7(3510 74 6510 180 %( 21354 $4 $./$4 74 ($. $'3+' %( 21354

"

67(0564 74 /21.+ %( 21354 $3&(.10$ 74 +..$33($. %( 21354 +0'*17(0 74 ./(3( +5: 1.$ 6.*$/ 74 (8&$45.( 0+5(' %( 21354 +.$0 74 1.1)0$ %( 21354 (3$&.(4 ./(.1 74 ,$9 1.$ $&$35*63 74 (35* .13: 1.$ ((3(07((0 74 # .-/$$3 1.$ (01$ 74 (&&( %( 21354 6453$.+$ 74 0'10(4+$ +4+10 !(45 31/8+&* .%+10 74 !1.7(3*$/2510 !$0'(3(34 %( 21354 (:(0113' 74 8(05( 1.$ +7(3211. 74 138+&* +5: %( 21354 $'+; 74 5*.(5+& +.%$1 %( 21354 $,+-+45$0 74 0+ /+3$5 3$% + (84 +4+10 (82135 1605: 74 $0&*(45(3 0+5(' %( 21354

! "

" !

! ! "

! "

$;+1 74 $21.+ %( 21354 +13(05+0$ 74 05(3 +.$0 %( 21354 5.(5+&1 $'3+' 74 $.(0&+$ %( 21354 3$- 74 "13'$0+$ + (84 +4+10 $5$3 74 $.(45+0$ + (84 +4+10

" ! #

RASMUS

HØJLUND

"%

"## $

! )

NEWPORT–Tim divisi 4 Newport County akan menjamu Manchester United di babak keempat FA Cup/ Piala FA 2023/2024, Minggu (28/1) malam. Di babak sebelumnya, Newport menyingkirkan tim divisi 5 Eastleigh. Imbang 1-1 di kandang sendiri, Newport lalu menang 3-1 dalam laga replay di kandang lawan. Sementara itu, MU lolos ke babak ini setelah melewati adangan tim divisi 3 Wigan. MU menang 2-0 di kandang lawan berkat gol Diogo Dalot dan penalti Bruno Fernandes. Pada laga terakhirnya di Premier League, MU ditahan imbang Tottenham. Main di Old Trafford, MU harus puas dengan skor 2-2. Melawan Newport, meski main tandang, MU seharusnya bisa menang dan lolos ke babak berikutnya.(bol)

!

!

!

!

#! " #

"(!$ !

' !$ #$ )

!! %%

" &!

# "& !

!

) ! # !""

# !

$ "# (

#% ! *

#! ! $

# "& !

( $

"& !

# $ !

# % !

UJI COBA: Persib Bandung saat melakoni laga uji coba melawan Dewa United, belum lama ini

CLAUDIO ECHEVERRI

Benahi Kekurangan Permainan BANDUNG–Pelatih Persib Bandung Bojan Hodak menyoroti kekurangan para pemain setelah melalui berbagai persiapan dan mengikuti uji coba melawan Dewa United dalam jeda kompetisi BRI Liga 1 2023/2024. Menurut Hodak, masih terdapat berbagai kekurangan yang perlu diperbaiki oleh para pemain Persib Bandung menjelang lanjutan BRI Liga 1 2023/2024 saat menghadapi Persis Solo. Persib Bandung dijadwalkan akan bertanding melawan Persis Solo di Stadion Gelora Bandung Lautan Api pada pekan ke-24 BRI Liga 1 tanggal 4 Februari pukul 15:00 WIB.

Meskipun para pemain Persib Bandung telah melakukan berbagai persiapan dan berhasil meraih hasil maksimal dalam uji coba melawan Dewa United, Hodak tetap mengungkapkan beberapa aspek yang perlu diperbaiki menjelang duel kontra Persis Solo. Dalam keterangannya di situs resmi Persib.co.id, Hodak menyatakan bahwa upaya peningkatan kebugaran sedang dilakukan sebagai tanggapan dan evaluasi terhadap penampilan Achmad Jufriyanto serta rekan-rekannya dalam pertandingan uji coba melawan Dewa United. “Kini, latihan lebih pendek, tapi

juga lebih intensif. Kami ingin membuat pemain lebih segar karena dari yang terlihat di game sebelumnya, kami menang tapi pergerakan pemain terasa masih sedikit berat,” ungkapnya. Persib Bandung kini tengah berjuang untuk merebut tiket ke babak Championship Series. Untuk meraihnya, para pemain perlu menunjukkan aktivitas dan konsistensi lebih dalam meraih kemenangan pada sisa laga yang tersisa. Dalam kompetisi BRI Liga 1 2023/2024, Persib Bandung saat ini menduduki peringkat ketiga sementara dengan koleksi 40 poin dari 23 pertandingan.

Dengan beberapa laga tersisa dalam BRI Liga 1 2023/2024, Persib Bandung harus memaksimalkan setiap pertandingan jika ingin berhasil lolos ke babak Championship Series. Penting untuk diingat bahwa hanya empat tim teratas di klasemen akhir babak reguler series BRI Liga 1 yang akan melangkah ke babak selanjutnya. Berada pada peringkat ketiga memberikan Persib Bandung peluang besar untuk lolos ke babak selanjutnya. Namun, konsistensi dan perolehan poin yang maksimal dalam setiap pertandingan yang tersisa menjadi kunci utama untuk mencapai tujuan tersebut.(jpc)

Resmi Didatangkan City MANCHESTER–Manchester City Resmi mendatangkan pemain muda Argentina yang berposisi sebagai gelandang yakni Claudio Echeverri dari River Plate. Manchester City hanya membayar sekitar 12,5 juta poundsterling (Rp 251 miliar) untuk mendatangkan Echeverri. Echeverri telah menandatangani kontrak dengan memiliki durasi selama empat tahun setengah bersama Manchester City yakni sampai 2028. Selama membela River Plate, Echeverri sudah mencatatkan enam penampilan di tim utama. Echeverri ini masih akan berseragam River Plate sampai 2024, sebelum dia pindah ke Manchester City.

Manchester City sebelumnya telah mendatangkan pemain muda asal Argentina yakni Julian Alvarez pada Januari 2022 dengan kesepakatan yang sama. Echeverri ini juga sebagai kapten Timnas Argentina di dalam ajang Piala Dunia U-17 Indonesia pada bulan November lalu. Echeverri juga mencatatkan hattrick saat Argentina mengalahkan Brasil 3-0 di perempat final Piala Dunia U-17 di Indonesia. Selama ajang Piala Dunia U-17 Indonesia Claudio Echeverri telah mengemas lima gol selama turnamen itu berlangsung. Namun, Echeverri hanya bisa membawa Argentina menjadi juara ke empat setelah dikalahkan oleh Mali saat perebutan juara ketiga.(jpc)


RADAR BOGOR I SABTU, 27 JANUARI 2024 I 15 RAJAB 1445 H I HALAMAN 6

THROW IN JURGEN KLOPP

LIVERPOOL–Pelatih klub Liga Inggris, Liverpool yaitu Jurgen Klopp akan meninggalkan tim tersebut pada akhir musim 2023/2024. Berita mundurnya Jurgen Klopp tentunya sangat mengejutkan bagi pecinta sepakbola terutama liga inggris. Pasalnya sang pelatih masih mempunyai kontrak hingga tahun 2026. Jurgen Klopp sudah sembilan tahun menjadi pelatih Liverpool. Sang pelatih memulai tugasnya di klub kota Merseyside pada akhir tahun 2015. Dilansir dari website resmi Liverpool, Jurgen Klopp mengumumkan pengunduran dirinya Jumat (26/1) sore WIB. “Saya dapat memahami bahwa ini merupakan kejutan bagi banyak orang saat ini, ketika Anda mendengarnya untuk pertama kali, namun jelas saya dapat menjelaskannya atau setidaknya mencoba menjelaskannya,” kata Klopp. Klopp menjelaskan bahwa dia sangat menyukai klub Liverpool dan suasana kota tersebut. “Saya sangat menyukai segalanya tentang klub ini, saya menyukai segala hal tentang kota ini, saya menyukai segala hal tentang suporter kami, saya menyukai tim, saya menyukai staf. Saya menyukai segalanya. Namun dengan tetap mengambil keputusan ini menunjukkan kepada Anda bahwa saya yakin itu yang harus saya ambil.” ujar Klopp. Alasan utama Klopp mundur adalah karena dia merasa lelah dan energinya telah terkuras habis.

“Itulah saya, bagaimana saya mengatakannya, energi saya telah habis. Saya tidak punya masalah sekarang, tentu saja, saya sudah tahu lebih lama bahwa harus mengumumkannya suatu saat nanti, tapi kondisinya baik-baik saja sekarang. Saya tahu bahwa tidak dapat melakukan pekerjaan itu lagi dan lagi dan lagi dan lagi.” tambahnya. Sebagai penutup Klopp memberikan pujian tertinggi untuk suporter dan klub Liverpool. “Setelah tahun-tahun yang kita lalui bersama dan setelah semua waktu yang kita habiskan bersama dan setelah semua hal yang kita lalui bersama, rasa hormat tumbuh untuk kalian, cinta tumbuh untuk kalian dan yang paling penting saya berhutang budi pada kalian adalah kebenarannya dan itulah kebenaran.” ujar Klopp. Selama menjadi pelatih Liverpool Jurgen Klopp telah mempersembahkan banyak gelar diantaranya adalah Juara Liga Inggris 2019/20, Liga Champions 2018/19, Piala Dunia Antar Klub 2019/20, Piala Super Eropa 2019/20, FA Cup 2021/22, Carabao Cup 2021/22, dan Community Shield 2022. Selain itu Jurgen Klopp juga meraih dua kali gelar pelatih terbaik dunia yaitu pada tahun 2019 dan 2020.(jpc)

ASNAWI MANGKUALAM

Hengkang ke Liga Thailand BANGKOK–Masa depan Kapten Timnas Indonesia, Asnawi Mangkualam kini menemui titik terang setelah lama menjadi pertanyaan. Setelah kontraknya resmi berakhir bersama tim kasta kedua sepakbola Korea Selatan Jeonnam Dragon pada 31 Desember 2023 lalu, masa depan Asnawi sempat menjadi pertanyaan. Teka-teki tersebut akhirnya menemui titik terang usai ia resmi diperkenalkan Klub Thai League 1, Port FC. Melalui unggahan di akun sosial media tim asal Thailand itu, mantan pemain PSM Makassar itu secara resmi diperkenalkan. “Port FC telah mencapai kesepakatan penting di hari terakhir bursa transfer. Kami mengumumkan telah merekrut Asnawi, bek kanan dan kapten dari timnas Indonesia,” tulis keterangan unggahan tersebut. Asnawi Mangkualam sendiri diketahui baru akan bergabung bersama Port FC di awal putaran kedua Thai League 1. “Asnawi akan bergabung pada putaran kedua Liga Thailand 2023/2024. Ia akan mengisi slot kuota pemain asing ASEAN,” sambungnya. Diketahui juga, kesepakatan antara sang pemain dan klub sendiri terjadi ketika ia berhasil membawa Timnas Indonesia melangkah jauh ke babak 16 besar Piala Asia 2023. Kapten Timnas Indonesia ini merapat ke Port FC dengan status bebas transfer usai dilepas oleh tim kasta kedua Liga Korea Selatan, Jeonnam Dragon. Dengan bergabungnya pemain berusia 24 tahun itu, diharapkan ia mampu membantu tim barunya itu untuk meraih gelar juara. Port berada di peringkat ketiga pada pertengahan musim Thai League 1 2023/2024 dengan 29 poin. Mereka tertinggal satu angka dari Buriram United di peringkat kedua dan lima poin dari Bangkok United di puncak klasemen.(fjr)

MINAMINO

Ingin Tiru Lemparan Arhan

JOEL KOJO

Idola Baru Warganet Indonesia DOHA–Penyerang Timnas Kirgizstan, Joel Kojo dalam sehari langsung mendapatkan perhatian khsusunya untuk pengemar sepakbola Indonesia. Bagaimana tidak, ia menjadi pahlawan untuk Skuad Garuda yang lewat gol penyeimbangnya ke gawang Oman sekaligus membawa Indonesia ke babak 16 besar. Sebelumnya, secara dramatis Timnas Indonesia berhasil mengamankan satu tiket ke babak 16 besar ajang Piala Asia 2023. Kepastian itu di dapatkan, setelah Indonesia berhasil keluar sebagai salah tim yang menempati peringkat tiga terbaik. Salah satu saingan yaitu Oman, yang harus meraih kemenangan atas Kirgizstan

gagal setelah hanya mampu bermain imbang 1-1 selama 90 menit plus tujuh menit tambahan waktu. Gol Oman diciptakan oleh Muhsen AlGhassani di menit ke-8, lalu dibalas oleh Joel Kojo di menit ke-80. Berkat golnya itu akun instagram pemain bernomor punggung 7 ini pun langsung ramai di serbu oleh netizen-netizen Indonesia. Bukan datang untuk menghujat atau memberikan cacian, netizen ini datang untuk berterima kasih kepada pemain tersebut, karena berkat golnya Indonesia bisa ke babak 16 besar. “Top 5 Greatest Athletes Of All Time: Joel Kojo Michael Jordan Muhammad Ali

Lionel Messi Cristiano Ronaldo,” tulis akun @ryan_ nus. “Tolong jadikan beliau pahlawan nasional,” ujar akun @setosetyawan “Sini Main Di Liga Indonesia..,” ungkap akun @yadi_muda. Bukan hanya netizen, beberapa publik figur mulai dari artis, mantan pesepakbola hingga pemain Timnas Futsal Indonesia pun ikut berterima kasih kepada pemain ini “Pasang de pu foto di terminal 3 bandara soetta,” tulis pemain Timnas Futsal Indonesia Evan Soumilena. “Ose top kawan ee,” sebut mantan pesepakbola Syamsir Alam. “Alhamdulillah Thanks brother @kojo_ joel_10,” kata salah artis Teuku Wisnu.(fjr)

DOHA–Skuad Garuda harus mengakui keunggulan Jepang dengan skor 1-3 di Stadion Al Thumama, Doha, Qatar, Rabu (24/1). Dan untuk gol-gol yang tercipta dipertandingan ini berhasil diciptakan oleh Ayase Ueda di menit keenam melalui titik putih, di menit ke-52 dan own goal dari Justin Hubner. Dan satu-satunya gol balasan yang berhasil diciptakan oleh Indonesia dicetak di menit ke-90 melalui Sandy Walsh. Untuk satu-satunya gol yang berhasil diciptakan oleh Indonesia, itu berawal dari aksi Pratama Arhan yang melakukan lemparan jauh ke jantung pertahanan Jepang. Bola hasil dari lemparan ke dalam dari Pratama Arhan itu sempat di halau pemain belakang Jepang, namun bola liar berhasil disambar oleh Sandy Walsh dan berbuah gol. Dan bola liar yang berhasil disambar oleh Sandy Walsh ini merupakan antisipasi bola yang gagal dilakukan Takumi Minamino. Minamino yang menyaksikan gol tersebut terjadi, dibuat terheran-heran dan tidak menyangka apa yang sebelumnya dilakukan oleh Pratama Arhan. Bahkan, mantan pemain dari Liverpool itu mengakui dirinya tidak bisa sama sekali mengantisipasi bola tersebut dan berharap bertukar posisi dengan rekannya. “Saya tidak bisa mengantisipasi bola dari arah datangnya. Saya berharap bisa bertukar posisi dengan pemain lainnya,” kata Takumi Minamino, dikutip dari Hochi Kamis (25/1/2024). “Saya merasa tidak beruntung, saya tidak bisa menyapu bola dengan baik. Sebelumnya saya komunikasi dengan Yuta (Nakayama),

agar dia bertukar posisi dengan pemain lain yang lebih baik dalam menanduk bola,” jelasnya. Minamino pun mengakui bahwa lemparan ke dalam dari pemain baru Suwon FC itu melebihi perkiraannya. Ia pun berharap ke depannya bisa melakukan hal seperti itu. “Tapi lemparannya (Arhan) melaju lebih jauh dari yang diduga. Saya harap bisa melakukannya dengan lebih fleksibel,” terangnya dengan lebih fleksibel,” terangnya.(fjr)


RADAR BOGOR I SABTU, 27 JANUARI 2024 I 15 RAJAB 1445 H I HALAMAN 7

ALLSPORT BARCELONA VS VILLARREAL

Harus Lebih

Fokus BARCELONA–Barcelona akan menjamu Villarreal di Estadi Olimpic Lluis Companys pada pekan ke-22 La Liga 2023/2024, Minggu (28/1) dini hari (live beIN 3 & Vidio pukul 00.30 WIB). Pada pekan sebelumnya, Barcelona dan Villarreal meraih hasil yang cukup berbeda. Barcelona menang 4-2 di kandang Real Betis, sedangkan Villarreal ditahan sang tamu Real Mallorca 1-1. Ferran Torres bermain gemilang saat melawan Betis. Pemain Barcelona itu mencetak hattrick dan merancang satu assist untuk Joao Felix. Di lain pihak, diwarnai kartu merah Pepe Reina, !

'! " !

$ $ "$ !"

' $% $

$&" "$ !"

"$$ % "#' !

' !

) ! ")%

!

"$ !% ! "$ "&

$ ' " "!

"

(

SOSOK empat WAGs pemain Timnas sukses mencuri perhatian. Mereka adalah Azizah Salsha, Adiba Khanza, Zahra Khansa dan Nadia Raisya. Namun, yang menjadi perhatian adalah kekasih gelandang muda Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan yang terbang langsung ke Qatar untuk mendukung sang kekasih. Dia adalah Nadia Raisya. Nadia sendiri cukup populer dimedia sosial dan merupakan seorang pemain sinetron. Nadia sendiri sudah lama mengenal Adiba. Pasalnya Nadia pernah menjadi kekasih adik dari Adiba, Abidzar Al Ghifari. Nadya lahir tahu 2001. Dia telah berperan dalam benerapa judul sinetron. Nadia mengawali karir aktingnya lewat sinetron berjudul Yang Masih di Bawah Umur (YMDU). Nadia sempat hilang dari layar kaca dan tidak lagi bermain sinetron. Dia juga sempat dikabarkan menetap di luar negeri yakni Australia ikut orang tuanya. Hubungan spesial antara Marselino Ferdinan dengan Nadia Raisya ini terungkap dari sebuah unggahan Nadia di akun TikTok miliknya. Dalam unggahan itu, Nadia mengunggah sebanyak tujuh foto. Sebelum menjadi kekasih Marcelino, hubungan Nadia dan Abidzar sempat mendapat komentar miring karena kedapatan berpelukan dengan anak Uje dan Umi Pipik itu.Saat di Qatar, Adiba, Azizah, Zahra dan Nadia terlihat akrab. Leempatnya terlihat berfoto bersama di tribun penonton. Mereka melempar senyuman manis kearah kamera. Meski demikian, baik Nadia atau Zahra memilih untuk tidak mengenakan jersey timnas seperti yang dilakukan Adiba dan Azizah. (fjr)

$ !"

!

Pacar Baru Marselino

NADIA RAISYA

*

"'!

" % !

satu gol Alexander Sorloth tak cukup bagi Villarreal untuk menundukkan Mallorca. Setelah mengalahkan Betis di La Liga, Barcelona dipaksa menelan pil pahit di babak perempat final Copa del Rey. Melawan Athletic Bilbao, Barcelona mencetak dua gol melalui Robert Lewandowski serta Lamine Yamal, tapi kalah 2-4 di extra time dan harus tersingkir. Gagal di Copa del Rey, Barcelona pun pasti dituntut untuk lebih fokus lagi di La Liga. Laga kandang melawan Villarreal adalah laga yang wajib mereka menangkan. (bol)

Tanpa Wakil Putri Indonesia JAKARTA–Tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung, tidak mampu mengatasi duel sengit wakil Jepang Nozomi Okuhara setelah kalah 20-22, 11-21 pada perempat final Indonesia Masters di Lapangan 1 Istora Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Jumat (26/1). Pada gim pertama, Gregoria terus tertinggal dari Okuhara 2-4, 4-5, 7-8. Di awal gim ini, Gregoria terus membuntuti Okuhara. Namun, peringkat 37 dunia itu masih lebih baik setelah menutup interval dengan 11-9. Selepas interval, Gregoria tak menyerah meladeni permainan agresif dan defend yang solid dari Okuhara. Pebulu tangkis 24 tahun itu lalu menyamakan kedudukan 14-14. Namun, setelahnya, dia tertinggal cukup jauh 15-18. Gregoria tak menyerah dimana di poin-poin tua, dia menunda Okuhara menyelesaikan gim pertama lebih cepat ketika dia menyamakan skor menjadi 20-20. Momentum ini sayangnya tidak dimanfaatkan dengan baik oleh peringkat 7 dunia itu setelah dia membuat dua kesalahan, bola pukulannya melebar dan membentur net, yang membuat pemain Jepang itu mengakhiri gim pertama dengan kemenangan 22-20. Memasuki gim kedua, permainan Gregoria menurun drastis. Dia terpukul ketika Okuhara unggul 4-0 dan menutup interval dengan keunggulan delapan

poin saat skor 11-3. Selepas interval, Gregoria masih tak sanggup keluar dari tekanan dimana beberapa kali pukulannya tak mampu melewati net. Hal ini pun dimanfaatkan dengan baik oleh Okuhara untuk menyelesaikan gim kedua lebih cepat dengan kemenangan 21-11. Hasil ini kembali mengulangi catatan buruk Gregoria pada awal tahun setelah sebelumnya juga terhenti di perempat final Malaysia Open 2024, dan takluk lebih awal di India Open 2024. Hal ini membuat Indonesia tak menyumbang wakilnya di semifinal nomor tunggal putri setelah dua wakil sebelumnya, Putri Kusuma Wardani dan Ester Nurumi Tri Wardoyo, gugur di babak 16 besar. Sementara itu, dengan kemenangan ini, Okuhara akan menghadapi pemenang laga antara tunggal putri Thailand Ratchanok Intanon melawan tunggal putri Jepang Natsuki Nidaira di partai semifinal. (jpc)

KALAH : Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia Gregoria Mariska Tunjung terdunduk lesu usai kalah pertandingan babak perempat final turnamen Indonesia Masters 2024 di Istora Senayan, Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, Jumat (26/1/2024).

Kawinkan Gelar Kejurkot BOGOR - Klub Galaxy Stars Bogor (GSB) seakan tak bosan meraih prestasi. Buktinya, mereka kerap berjaya di setiap kejuaraan. Kali ini, GSB sukses mengawinkan gelar juara Kejurkot KU-12 yang dilangsungkan di The Bucketlist, Kamis (25/1). Skuat putra dan putri berpesta setelah mengalahkan Bogor Raya (BR) di laga final. Ketua GSB, Rd Iman Firmansyah mengaku puas sekaligus bangga dengan segudang prestasi yang diraih skuadnya. “Sungguh luar biasa apa yang dilakukan klub. Saya bangga dengan prestasi ini,” kata Iman. Tak lupa, Iman mengucapkan terima kasih kepada seluruh elemen klub GSB. “Luar biasa dan apresiasi buat anak-anak, manajemen, tim pelatih, manajer dan tentunya peran orang tua,” sambung Iman. “Bersyukur dan Alhamdulillah sebagai klub yang boleh dibilang baru lahir di Kota Bogor, sudah punya prestasi

JUARA : GSB sukses mengawinkan gelar juara Kejurkot KU-12 yang dilangsungkan di The Bucketlist, Kamis (25/1). Skuat putra dan putri berpesta setelah mengalahkan Bogor Raya (BR) di laga final.

yang menurut saya sangat luar biasa,” tambahnya. Secara keseluruhan, GSB berhasil meraih empat gelar dalam Kejurkot yang digagas Perbasi Kota

Bogor. GSB sukses meraih dua gelar di KU-12 (putra-putri), juara KU 10 mix, dan runner-up KU 8 mix. (rur)

GRAHA PENA BOGOR JL KHR ABDULLAH BIN NUH NO 30 TAMAN YASMIN BOGOR

https://bozzfoods.mygostore.com


RADAR BOGOR I SABTU, 27 JANUARI 2024 I 15 RAJAB 1445 H I HALAMAN 8

POLITIK

KTP BARU: Perekaman KTP elektronik di salah satu sekolah di Parungpanjang.

(CAMAT PARUNGPANJANG FOR RADAR BOGOR)

112 Ribu Pemilih Pemula Buat KTP Elektronik LANTIK: Perangkat Desa Gunungsari bersama PPS usai melantik ratusan anggota KPPS. (IST)

KPPS Gunung Sari Citeureup Resmi Dilantik CITEUREUP–Sebanyak 336 anggota kelompok panitia pemungutan suara (KPPS) di Desa Gunungsari, Kecamatan Citeureup, Kabupaten Bogor resmi dilantik. Dalam pelantikan yang berlangsung di Rumah Seni Budaya Komplek Indogreen Citeureup Kabupaten Bogor itu anggota KPPS membawa pohon untuk ditanam di lingkungan Desa setempat, Kamis, (25/1).

Ketua PPS Gunung Sari, Chabib Chariri menjelaskan saat ini seluruh penyelenggara Pemilu sudah lengkap hingga ke tempat pemungutan suara agar dapat melaksanakan tugas kepemiluan. Seluruh anggota KPPS haruslah bersikap netral dan independen. Tidak boleh menunjukkan keberpihakan pada peserta pemilu legislatif dan presiden Bahkan dalam media sosialnya juga harus tetap menjunjung tinggi netralitas.

“Mulai sekarang seluruh anggota KPPS haruslah netral dan independen bahkan di status wa-nya jangan ada keberpihakan dengan warna-warni,” tegasnya. Sementara itu, Kepala Desa Gunung Sari. Uwais Wijaya mengajak seluruh penyelenggara pemilu untuk bekerja keras mensukseskan pemilu dengan jujur dan adil. “Seluruh penyelenggara Pemilu tingkat TPS anggota KPPS yang sudah dilantik

harus berpegang pada azas Pemilu luber dan jurdil di samping itu juga harus cermat dalam melakukan tugas sebagai Garda terdepan,” jelasnya. Nantinya anggota KPPS itu juga akan mendapatkan bimbingan teknis dari komisioner penyelenggara pemilu tingkat PPS dan PPK agar mengerti dan paham proses pemilu yang mulai berlangsung hingga nanti pencoblosan 14 Februari 2024.(*/rur)

Pastikan Distribusi Surat Suara Aman BOGOR–Ketua DPRD Kota Bogor Atang Trisnanto meminta agar jajaran KPU Kota Bogor yang belum lama dilantik dapat memastikan proses distribusi surat suara telah sesuai. Kemudian, Atang berharap pendiatrbusian surar suara aman sampai ke tiap panitia pemilihan kecamatan (PPK), dan panitia pemungutan suara (PPS) hingga ke tempat pemungutan suara (PPS) di semua wilayah kota hujan. Hal itu untuk menjamin hak setiap warga negara dapat memilih pemimpinnya dengan berjalan lancar, aman, tidak ada yang tertinggal, jujur dan adil (jurdil) serta damai, riang dan tertib pada pesta demokrasi pada pemilihan umum (pemilu)

14 Februari 2024. “Kami menyambut baik jajaran baru KPU Kota Bogor, semoga bisa membawa pemilu 2024 berjalan lancar dan fair serta mampu menjamin hak setiap warga negara untuk dapat memilih pemimpinnya dengan aman hingga di wilayah pelosok kota,” kata Atang Trisnanto, Jumat (26/1). Saat ini tahapan pemilu sendiri telah selesai penyortiran surat suara dan proses distribusi ke PPK dan PPS hingga ke TPS. “Kita dukung agar pemilu jurdil, KPU diawasi Bawaslu dan dikawal TNI Polri dapat memastikan surat suara yang sampai di TPS sesuai dan aman,” ucap dia. Atang mengemukakan, distribusi surat

suara yang dipastikan sesuai dan aman sampai ke TPS menjadi ujung tombak dari pesta demokrasi di masyarakat. Selanjutnya, tinggal proses rekapitulasi di tingkat KPU Kota Bogor maupun pusat untuk menentukan pemimpin-pemimpin rakyat di daerah hingga nasional. “Komitmen menghindari kecurangan pemilu, pileg, pilpres sebentar lagi pilkada sudah menjadi komitmen bersama,” katanya. Untuk itu, harus dipastikan surat suara yang dikirim sudah sesuai, tidak rusak, apalagi jangan sampai sudah dicoblos sebelum sampai ke bilik suara. Lebih lanjut, selain memastikan distribusi surat suara aman dan sesuai tanpa ada

kesalahan, pihaknya juga meminta agar jangan ada satupun hak warga untuk memilih yang hilang. “KPU beserta perangkatnya bisa memfasilitasi warga yang perlu pindah TPS karena kepentingan yang mendesak,” imbuh dia. Menurut Atang, proses demokrasi di Kota Bogor pada tahun 2019 lalu cukup berjalan lancar hasil kolaborasi semua pihak, baik KPU Kota Bogor, Bawaslu Kota Bogor, DPRD, pemerintah kota, masyarakat, TNI dan Polri mengawal dengan baik proses tahapan pemilu sesuai porsinya masing-masing. Ia optimis, pemilu 2024 pun dapat berjalan lancar dan kondusif dengan kolaborasi yang kuat dengan semua pihak.(ded)

PARUNGPANJANG–Pemilih pemula menjadi target para kontestan Pemilu 2024. Di Kabupaten Bogor, saat ini tengah menggeber perekam KTP elektronik bagi pemilih pemula itu. Targetnya tidak main-main. Disdukcapil (Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil) Kabupaten Bogor menargetkan 136.258 pemilih pemula buat KTP jelang Pemilu. Kepala Disdukcapil Kabupaten Bogor Hadijana memaparkan, dari target tersebut, 112.746 orang telah melakukan perekaman KTP elektronik. “Itu hingga tanggal 24 Januari 2024 kemarin. Kami masih terus melakukan perekaman KTP elektronik,” katanya kepada Radar Bogor Jumat (26/1). Hadijana memaparkan, dari 112.746 orang telah melakukan perekaman KTP elektronik, yang sudah tercetak sebanyak 73.946 KTP elektronik. “Yang belum terekam dari target diatas itu sebanyak 23.512 orang,” paparnya. Adapun untuk di wilayah barat kabupaten Bogor persentasenya diatas 80 persen. Seperti di Kecamatan Parung, dari 2989 target, sudah 2.407 yang sudah terekam, atau sebanyak 80,15 persen. Kemudian di Kecamatan Gunung Sindur, dari 2.697 target, sudah ada 2.354 pemilih pemula yang melakukan perekaman KTP elektronik, atau 87,28 persen. Kemudian di kecamatan Leuwiliang, dari 3.400 target pemilih pemula yang melakukan perekaman KTP elektronik, sudah 2.824 pemilih pemula yang sudah melakukan perekaman KTP elektronik, atau 83,06 persen. Untuk di wilayah Kecamatan Parungpanjang, dari 3.083 target pemilih pemula yang melakukan perekaman KTP elektronik, sudah 2.524 yang sudah melakukan perekaman KTP elektronik atau sudah 81,87 persen. Camat Parungpanjang, Chairuka Judhyanto memaparkan, untuk memenuhi target perekaman KTP elektronik bagi pemilih pemula, pihkanya melakukan perekam KTP elektronik ke sekolahsekolah juga ke Desa-desa yang ada di Kecamatan Parung panjang, Kabupaten Bogor. “Jadi selain perekaman di kantor kecamatan Parung panjang, kamu juga melakukan jemput bola ke desa desa dan sekolah,” katanya kepada Radar Bogor Jumat (26/1/2024). Ia pun menghimbau kepada masyarakat yang telah berusia 17 tahun pada 14 Februari nanti, agar melakukan perekaman KTP elektronik.(all)

NO URUT

2

DPRD PROVINSI JAWA BARAT

PARTAI GERAKAN INDONESIA RAYA 1

2

2

3 4 5 6 7 8

2

Ir. PRASETYAWATI, MM

Ir. PRASETYAWATI, MM CALON ANGGOTA DPRD PROVINSI JAWA BARAT


RADAR BOGOR I SABTU, 27 JANUARI 2024 I 15 RAJAB 1445 H I HALAMAN 9

TERUSAN

Polemik Bansos Berstiker Prabowo-Gibran Sambungan dari Hal 1

Jubir Timnas Amin Iwan Tarigan mengatakan, beras bansos bergambar paslon jelas menguntungkan paslon tertentu. Bawaslu perlu melakukan penegakan hukum secara tegas. ’’Apabila bansos digunakan sebagai alat untuk menjanjikan atau memberikan kepada peserta kampanye pemilu secara langsung atau tidak langsung, maka dapat dikualifikasi sebagai politik uang,’’ ujarnya, kemarin (26/1). Iwan menegaskan bahwa anggaran bansos berasal APBN. Bukan dari pribadi atau kelompok tertentu. Hal itu juga ditegaskan cawapres nomor urut 1 Muhaimin Iskandar saat kampanye di Buleleng, Bali, kemarin. ’’Siapa yang memanfaatkan bansos untuk

kepentingan (pilpres, Red), akan kualat,’’ tuturnya. Terpisah, anggota Dewan Pakar TKN Budiman Sudjatmiko menyebut bahwa pendukung Prabowo-Gibran banyak. Menurut dia, hal itu merupakan tindakan pendukung yang tidak bisa dihindari. ’’Saya kira yang nakal-nakal begitu selalu ada,’’ kata Budiman kepada awak media. Direktur Utama Perum Bulog Bayu Krisnamurthi memastikan, tidak ada muatan politis apa pun dalam proses pengemasan beras SPHP. Terlebih jika sampai ditempeli stiker paslon tertentu. ’’Setelah beras dibeli masyarakat, Bulog tidak dapat mengatur apa yang akan dilakukan masyarakat atas beras itu,’’ kata Bayu dalam keterangan tertulis. Sementara, Menteri Koordinator Bidang Pereko-

nomian Airlangga Hartarto memastikan, tidak ada politisasi dalam penyaluran bansos. Menurutnya, penyaluran bansos tidak tergantung pada tenggat waktu, meski saat ini tengah memasuki tahun politik. “Bansos sudah dilaksanakan yang namanya PKH, kemudian juga bantuan sembako, kemudian pembayaran listrik dan subsidi BBM. Semuanya ini tidak tergantung dari waktu, semua sudah dilaksanakan dan merupakan program yang bergulir,” kata Airlangga. Airlangga menekankan, penyaluran bansos itu penting untuk menjaga daya beli masyarakat. Sehingga diharapkan, pertumbuhan ekonomi akan terus meningkat. “Pertumbuhan ekonomi kan nggak bisa dihentikan karena adanya pemilu,” tegas dia.

Dalam kunjungannya ini, Airlangga ingin memastikan, distribusi bansos dari pemerintah tersalurkan dengan baik dan tepat sasaran. “Tentunya pada siang hari ini adalah pembagian daripada bantuan beras bulog, merupakan bantuan yang oleh Bapak Presiden diputuskan dalam sidang kabinet, dan bantuan beras ini 10 kilo per Keluarga Penerima Manfaat dan diterima oleh 22 juta KPM,” ucapnya. Adapun program bansos berupa beras dan BLT tersebut diterapkan dalam rangka mengantisipasi fenomena el nino, di mana terpantau untuk wilayah Kalimantan penanaman padi mundur tiga, sementara di Jawa mundur dua bulan. Sehingga program 10 kilogram merupakan kebutuhan yang besarnya bisa 25-40 kilogram per bulan. “Jadi, ini signifikan,” pungkasnya. (tyo/ygi/c7/bay)

Tak Sekali pun Ada Perwakilan Pemerintah Menengok Rayvan Sambungan dari Hal 1

”Dia anak pertama saya, Mbak. Harapan saya tinggi banget (kepadanya, Red). Citacita dia, saya enggak tahu apakah dia bisa wujud kan dengan kondisinya seperti ini,” ujarnya terbata sambil sesekali mengusap air matanya. Hatinya kian merintih kala melihat anak-anak sebaya Rayvan yang sudah berlari ke sana kemari. Sedangkan sang anak masih terbaring karena cerebral palsy. Memang, tak banyak yang tahu bahwa EG dan DEG dalam sirup penurun panas itu tidak hanya menyerang ginjal ratusan anak-anak di tanah air. Racun itu juga menjalar ke seluruh bagian tubuh dan menyebabkan kerusakan di sana. ”Itu bukan obat, tetapi racun,” ungkapnya. Kisah Rayvan tak jauh beda dengan korban GGAPA lainnya. Dia divonis GGAPA setelah mengonsumsi obat parasetamol sirup buatan PT Afi Farma. Bukannya sembuh, dia justru mengalami pembengkakan akibat gagal ginjal. Dia pun terpaksa cuci darah dan terbaring di PICU selama

kurang lebih 45 hari. Setelah keluar dari PICU, Rayvan masih harus dirawat selama dua bulan. Bayi 9 bulan itu pun kerap drop meski sudah boleh pulang. Kini dia masih harus rutin ke rumah sakit 2–3 kali seminggu. Rutinitas itu sudah mereka jalani sekitar 1,5 tahun terakhir. Karena kondisi sang buah hati yang benar-benar perlu perawatan khusus ini, suami Resti, Riang Traji, terpaksa keluar dari pekerjaannya demi merawat buah hati mereka satusatunya tersebut. Mereka sekeluarga pun terpaksa pindah ke rumah orang tua Resti di Kemayoran agar bisa lebih mudah menjangkau RS Cipto Mangunkusumo (RSCM). ”Sebelumnya rumah saya di Bekasi. Cukup jauh kalau harus bolak-balik RSCM,” tuturnya. Karena harus bekerja sendiri, Resti pun harus pontangpanting demi memenuhi kebutuhan sehari-hari dan kebutuhan Rayvan. Meng ingat, tidak semua obat dan alat kesehatan ditanggung BPJS Kesehatan. Belum lagi jika obat atau alat Kesehatan yang dibutuhkan ternyata habis

RADAR BOGOR Komisaris Utama: Maesa Samola Komisaris: Suhendro Boroma

di RSCM. ”Sebulan saya harus menge luarkan uang Rp7 juta sampai Rp8 juta hanya untuk kebutuhan Rayvan. Slang NGT harus diganti seminggu sekali,” kata Resti. Lalu, obat saraf yang juga tidak ditanggung BPJS Ke sehatan, padahal itu penting. ”Belum lagi akomodasi bolakbalik rumah sakit. Saya gali lubang tutup lubang,” tuturnya. Yang disayangkan olehnya, selama ini tak ada perhatian apa pun dari pemerintah. Padahal, mereka adalah ko ban. Bantuan baru diterima dari santunan yang baru cair setelah 1,5 tahun. Tapi, lebih dari itu, yang paling membuatnya bersedih adalah tak ada perwakilan pemerintah yang datang melihat kondisi anaknya. ”Pemerintah, BPOM, atau Afi Farma tak pernah memberi bantuan selama ini, apalagi melihat kondisi Rayvan. Bahkan Kemensos yang mendata (untuk santunan, Red), saya sudah bilang datang ke rumah, nengok, lihat kondisi anak saya. Tapi, hanya data lewat RT,” keluhnya. Bukan hanya itu, ke kecewaan mendalam pun di rasakannya

setelah hakim Pengadilan Negeri Kediri menjatuhkan vonis dua tahun penjara dan denda Rp1 miliar subsider tiga bulan kurungan kepada empat petinggi PT Afi Farma (1/11/2023). Menurut dia, vonis itu tidak adil. Seharusnya para pihak terkait yang sudah lalai dan menyebabkan ratusan anak menjadi korban dihukum lebih berat. ”Coba gantiin posisi anak saya, mau tidak hah,” tegasnya. Saat ini sekitar 25 orang tua korban yang tergabung dalam class action masih berjuang menuntut keadilan di PN Jakarta Pusat. Mereka menggugat beberapa produsen obat seperti PT Afi Farma Pharmaceutical Industry hingga PT Universal Pharmaceutical Industry. Selain itu, pihak lain yang ikut menjadi tergugat adalah Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM), Kementerian Kesehatan, serta Kementerian Keuangan. Gugatan class action itu juga menuntut ganti rugi miliaran rupiah atas kelalaian mereka terkait obat ”racun” yang beredar dan menimbulkan korban. (*/c19/ttg)

: 63

: 58 Papua

: 69 Sulawesi

Maluku

: 71

Indeks Integritas Per Wilayah

Sumatera

mahasiswa, dia mengatakan bahwa itu berdasar jenis pembayaran yang dipilih mahasiswa. “Setiap orang mengetahui pertimbangan masing-masing atas tindakan yang dipilih, termasuk sistem pembayaran. Nah, sistem inovasi keuangan ini (pinjol) tidak memerlukan agunan. Jadi, sebetulnya kalau dimaknai positif, akan memudahkan,” tandasnya. Selain ITB, diketahui Universitas Gajah Mada, Jogjakarta, juga bekerja sama dengan perusahaan fintech Danacita. Dilansir website resmi UGM, Danacita dan Fakultas Ekonomika dan Bisnis (FEB) UGM telah menandatangani nota kesepahaman kerja sama untuk menyediakan opsi pembiayaan biaya kuliah secara bulanan untuk seluruh mahasiswa sejak Agustus 2022. Hal itu berlaku untuk semua mahasiswa yang ikut serta dalam program sarjana dan pascasarjana. Pembiayaan-pembiayaan yang bisa diambil para mahasiswa FEB UGM adalah pembiayaan reguler dengan pembayaran secara bulanan selama 6 hingga 24 bulan untuk calon mahasiswa baru. Dan, 6 hingga 12 bulan untuk mahasiswa aktif. (kus/b/lyn/ agf/c7/ttg)

: 72

sampai kampus menandatangani kesepakatan MoU tersebut. Rencananya Senin, 29 Januari kami akan temui kembali rektorat,” ucap dia. Pihaknya menegaskan akan melakukan advokasi untuk menelusuri apakah ada mahasiswa ITB yang sudah menggunakan pinjol yang ditawarkan kampus. “Jelas advokasi terus berjalan. Meskipun Ditmawa telah berjanji secara verbal, dari KM sendiri akan terus mengawal,” katanya. Sementara itu, Kepala Biro Komunikasi dan Hubungan Masyarakat ITB Naomi Haswanto mengatakan, kerja sama yang dilakukan pihak kampus dengan platform pinjaman online (pinjol) PT Inclusive Finance Group (Danacita) menguntungkan dan memudahkan mahasiswa dalam membayar uang kuliah. “Kerja sama ini tentu menguntungkan bagi masyarakat atau mahasiswa karena ada kemudahan dalam membayar uang kuliah,” ujarnya. Terbukti, lanjut dia, terdapat banyak perguruan tinggi negeri (PTN) maupun perguruan tinggi swasta (PTS) yang bekerja sama dengan Danacita. Ditanya mengenai keluhan

versi KPK

Kalimantan

tuturnya. Yogi menambahkan, KM ITB sudah melakukan audiensi dengan Direktorat Kemahasiswaan (Ditmawa) dan Direktorat Keuangan (Dirkeu) terkait masalah tersebut pada 25 Januari. “Hasilnya, dua lembaga di ITB itu menjanjikan bakal membantu mahasiswa yang kesulitan membayar UKT. Mereka berjanji melakukan verifikasi terlebih dahulu terkait dengan mahasiswa yang kesulitan biaya hingga 28 Januari 2024,” tutur dia. Lebih lanjut, Yogi mengatakan bahwa dalam audiensi tersebut, KM ITB mengajukan pembuatan memorandum of understanding (MoU) dengan tiga tuntutan. Di antaranya, pihak kampus memberikan alternatif keringanan pembayaran tunggakan UKT yang bukan pinjol dengan bunga. “ITB juga harus menjamin mahasiswa bisa mencetak KSM dan mengisi FRS tanpa terkecuali. Serta, transparansi pengelolaan dan mahasiswa,” tuturnya. Namun, lanjut Yogi, sampai saat ini belum ada kejelasan penandatanganan pihak rektorat terkait pengajuan MoU tersebut. “Kami akan mengawal terus

Integritas

: 75

BA N D U N G – Ke l u a r ga Mahasiswa Institut Teknologi Bandung (KM ITB) menyatakan menolak pilihan pinjaman online yang ditawarkan kampus bagi mahasiswa untuk melunasi tunggakan uang kuliah tunggal atau UKT. Alasannya, cara itu mem beratkan. Presiden Kabinet KM ITB Yogi Syahputra mengatakan, kebijakan menggunakan pinjaman online yang ditawarkan pihak kampus tidak sertamerta menuntaskan permasalahan tunggakan pembayaran UKT. “Permasalahan ini bermula dari kebijakan baru rektorat yang mengancam cuti bagi mahasiswa yang belum membayar UKT. Serta, ditawari solusi melakukan pembayaran menggunakan platform pinjaman online Danacita. Nominalnya Rp 12,5 juta dengan pembayaran Rp 15,5 juta selama 12 bulan,” ujarnya kemarin (26/1). Sepatutnya, lanjut dia, jika hendak menerapkan pembayaran UKT lewat pinjol, kampus tidak membebani mahasiswanya dengan bunga. “Bagaimanapun, ITB merupakan lembaga pendidikan, bukan lembaga keuangan,”

Kasus Pungli KPK Naik Penyidikan

Penilaian

Jawa

Mahasiswa ITB Tolak Kerja Sama dengan Pinjol

Indeks Integritas Lembaga dan Pemerintah Daerah Indeks Integritas Tertinggi PPATK : 85 Kabupaten Gianyar : 83

Indeks Integritas Terendah Radio Republik Indonesia Kabupaten Mamberamo Raya

: 59 : 49

Sumber: SPI 2023 KPK

JAKARTA–Dewan Pengawas (Dewas) KPK telah merampungkan pemeriksaan terhadap 90 pegawai KPK yang terlibat pungutan liar (pungli) di rumah tahanan (rutan). Di lain pihak, KPK telah meningkatkan kasus pungli itu ke tahap penyidikan. Pemeriksaan 90 orang yang diduga terlibat atau mengetahui kasus pungli tersebut dilakukan Dewas KPK selama dua pekan. Mereka yang diperiksa dibagi menjadi enam klaster untuk mempermudah pengelompokan. ’’Semua sudah diperiksa,’’ kata anggota Dewas KPK Syamsuddin Haris kepada Jawa Pos kemarin (26/1). Untuk saat kini, Dewas KPK segera menyidang tiga orang yang diduga terlibat. Ketiganya merupakan kepala rutan, mantan kepala rutan, dan satu orang staf. Masing-masing adalah dua orang dari Kementerian Hukum dan HAM dan satu orang dari Polri. Pemeriksaan ketiganya sengaja dipisah lantaran pelanggarannya berbeda dengan puluhan saksi lainnya. Syamsuddin mengatakan, hasil dari pemeriksaan 90 pegawai KPK nanti menjadi bahan pertimbangan. Khususnya dalam memutus perkara pelanggaran dugaan etik terkait tindakan pungli yang nilainya ditaksir mencapai Rp 6,148 miliar itu. Rencananya, hasil sidang etik diputuskan pada 15 Februari. Wakil Ketua KPK Alexander Marwata mengatakan, kasus pungli di rutan KPK sebenarnya terjadi sejak dirinya menjabat pimpinan di periode pertama 2015–2019. Saat itu, pegawai yang ketahuan melakukan pungutan liar langsung diberhentikan. Alex tidak mengetahui bahwa perilaku culas tersebut ternyata masih berlanjut. Waktu itu KPK mengira sanksi tersebut membuat jera. ’’Kami tidak mendalami lebih lanjut praktik itu berjalan secara masif di sana. Wah, ternyata masih,’’ paparnya. Alex memastikan, terkait perkara pungli rutan itu, pimpinan sudah menyepakati untuk naik dari penyelidikan ke penyidikan. ’’Dan sudah diekspos. Klir ya,’’ katanya. Di KPK, jika naik ke penyidikan, lanjut dia, sudah ada tersangkanya. (elo/c7/bay)

Garuda Pantang Gentar Sambungan dari Hal 1

Saat laga tersebut diprediksi berakhir dengan kemenangan Oman, Kirgistan membuat kejutan. Joel Kojo membuat kedudukan menjadi imbang 1-1 berkat golnya pada menit ke-80. Skor itu berakhir sampai peluit panjang ditiup. Hasil seri tersebut mengantarkan Indonesia merebut tiket 16 besar keempat dari jalur peringkat ketiga terbaik. Para penggawa, pelatih, dan ofisial Garuda pun larut dalam kegembiraan. Bukan cuma karena lolos dari lubang jarum, tapi juga karena itulah tiket fase gugur pertama Indonesia sepanjang sejarah Piala Asia. Tapi, euforia itu tidak boleh dirayakan terlalu lama. Sebab, lawan yang sangat tangguh sudah menunggu Indonesia besok malam pukul 18.30 WIB di Jasim bin Hamad Stadium: Australia. Nova Arianto, asisten pelatih timnas Indonesia, mengungkapkan, bertemu Australia sama sekali tidak diprediksi sebelumnya. ’’Sebab, sebelumnya kami hanya fokus untuk bagaimana caranya bisa lolos dari fase grup,’’ ujar mantan pemain Persib Bandung tersebut. Karena itu, Shin Tae-yong dan para asisten langsung mempelajari kekuatan tim berjuluk The Socceroos tersebut. Menurut Nova, Australia adalah lawan yang sangat kuat. Beberapa pemainnya berkarier di Eropa. Di antaranya, Mathew Ryan (AZ Alkmaar), Harry Souttar (Leicester City), Cameron Burgess (Ipswich Town), dan Jackson Irvine (St Pauli). ’’Kami

sedang mempelajari kelemahan Australia,’’ terang mantan bek tengah Sriwijaya FC Palembang tersebut. Nova menambahkan, salah satu hal yang perlu diantisipasi saat menghadapi Australia adalah postur tinggi pemain lawan. ’’Itu akan menjadi perhatian kami,’’ tegasnya. Untuk membakar semangat juang para pemain, PSSI memberikan suntikan moral. Ketua Badan Tim Nasional (BTN) PSSI Sumardji menyatakan, ada bonus yang menanti segenap tim Garuda jika mampu meraih kemenangan. ’’Pastinya kami memberikan kesejahteraan dan bonus. Itu semua supaya anakanak lebih mau bekerja dengan keras lagi,’’ ucap Sumardji. Menurut anggota Komite Eksekutif PSSI itu, bonus tersebut sudah disiapkan sejak Piala Asia 2023 dimulai. ’’Jadi, ada bonus menang dan bonus imbang. Lolos 16 besar juga ada bonus. Apalagi ini lawan Australia, saya kira bonus sudah pasti diberikan dengan nilai yang lebih besar dibandingkan saat melawan Vietnam,’’ jelasnya. Terpisah, Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo juga menyatakan bahwa skuad Garuda bakal turut dapat apresiasi dari pemerintah. Hanya, Dito enggan mengungkap secara detail bentuk apresiasi yang dimaksud. ’’Pasti kami tetap konsisten dan fokus mendukung secara program dan anggaran untuk transformasi sepak bola,’’ tuturnya. Sebenarnya, sepak bola Australia sangat dekat dengan Indonesia. Bahkan, pemilik klub Brisbane Roar adalah

Bakrie Group. Beberapa pemain Indonesia pun sempat bermain di Liga Australia. Pemain naturalisasi Sergio Van Dijk, misalnya. Pemain kelahiran Belanda itu sempat bergabung di dua klub A-League: Brisbane Roar dan Adelaide United. Lalu, ada pula Syahrian Abimanyu yang dipinjamkan Johor Darul Ta’zim ke klub A-League lainnya, Newcastle Jets. Ada pula nama Yandi Sofyan yang bergabung bersama Brisbane Roar musim 2014– 2015. Dia bahkan sempat tampil reguler bersama tim satelit milik Brisbane Roar. Bermain di kompetisi second tier di Australia. Yandi menuturkan bahwa sepak bola Australia jarang mengandalkan fisik. Lebih banyak ke taktikal. ’’Itu menurut pengalaman saya banyak ke taktikal. Dan, lebih mengandalkan bola-bola bawah meski postur mereka banyak yang jangkung,’’ jelasnya. Pemain yang kini berseragam Persikabo 1973 itu optimistis Garuda mampu mengatasi Socceroos. Baginya, perbedaan peringkat FIFA bukan tolok ukurnya. ’’Kurangi kesalahan individu. Pemain kita juga harus berani keluar menyerang,’’ katanya. Ada dua pemain kunci Garuda yang menurutnya bisa jadi pembeda: Marselino Ferdinan dan Yacob Sayuri. ’’Kecepatan Yakob bisa dimanfaatkan,’’ ungkapnya. Pemain 31 tahun itu pun memprediksi Garuda menang. Tidak banyak, hanya menang 1-0. ’’Tapi, golnya di extra time,’’ paparnya. (fiq/drw/ rid/c17/ttg)

Tren Integritas Lembaga Terus Menurun Sambungan dari Hal 1

Hasil SPI 2023 mencapai 70,97. Angka itu turun dibandingkan SPI 2022 yang mencapai 71,94. Makin turun lagi jika dibandingkan dengan SPI 2021 yang mencapai skor 72,43. Tak hanya merosot, capaian itu sekaligus menjauhi target capaian SPI dalam rencana pembangunan jangka menengah (RPJM). Pada 2023 pemerintah menargetkan skornya mencapai 74,00. ’’Kecenderungan penurunan ini mengindikasikan bahwa masih banyak pekerjaan rumah yang harus diperbaiki,’’ kata Wakil Ketua KPK Johanis Tanak merilis hasil SPI 2023 di Gedung Juang KPK kemarin (26/1). Mulai sistem tata kelola,

regulasi, hingga komitmen bersama antara pemerintah pusat dan daerah. Ada banyak hal yang menjadi penyebab SPI terus menurun. Salah satunya, biaya demokrasi yang terlalu mahal. Lemahnya kapasitas pendanaan partai politik memicu munculnya pemberian mahar dan praktik balas jasa kepada sponsor. Hal itu membuat potensi korupsi menjadi tinggi. Khususnya bagi kepala daerah yang menang dalam pemilihan. Itu tecermin dari pola selanjutnya, yakni perilaku koruptif di pengadaan barang jasa, perizinan, dan jual beli jabatan. ’’Statistik penindakan KPK mengonfirmasi kondisi ini dan SPI memotret praktik

ini. Setidaknya dari hasil SPI tiga tahun berturut-turut, belum ada perubahan secara signifikan,’’ paparnya. Deputi Pencegahan KPK Pahala Nainggolan mengatakan, skor 73 dalam SPI sebenarnya menunjukkan kategori warna merah. Artinya, risiko potensi korupsi bagi lembaga yang nilainya di bawah itu cukup tinggi. Dalam proses menjaring responden, seluruh unit kerja eselon I memang dimintai pendapat. Namun, untuk bagiannya, KPK memilih bidang pengadaan dan perizinan di setiap lembaga. Sebab, dua wilayah itu memiliki potensi paling tinggi dalam celah terjadinya korupsi. (elo/ c7/bay)

Direktur: Nihrawati AS Pemimpin/Penanggungjawab Redaksi: Ricki Noor Rachman Wakil Pemimpin/Penanggungjawab Redaksi: M.Indra Koordinator Liputan: Imam Rahmanto Dewan Redaksi: Andi Ahmadi, Faturahman S Kanday Redaktur Pelaksana Online: Yosep Awaludin Redaktur Senior: Muhammad Ridwan, Muh Afandi, Iqbal Muhammad, Lucky Lukman Nul Hakim Redaktur: Pipin Apriani, Alpin, Muhammad Ruri Ariatullah, Rani Puspitasari Sinaga Sekretaris Redaksi: Mia Nelawati Reporter: Jaenal Abidin, Arif Al Fajar, Dede Supriadi, Omer Ritonga, Septi Nulawam Harahap, Reka Faturachman, Fikri Rahmat Utama Fotografer: Sofyansyah, Hendi Novian Redaktur Konten/ Koordinator Medsos: Erika Nur Rizki S Konten Kreatif: Edfyra Amelia, Fadilatul Hamidah Editor Video: Muhammad Alife Shine, Rubi Nurzaman, Muhammad Fadhel Wafi, Muhammad Ardika Gunawan, Ezar Rajaswara Videografer: M. Rivaldi Desain Grafis: Alfi Khoerul Rijal Pracetak: Zainal Arifin (Koordinator) Teknologi Informasi (IT): Benny Irawan (General Manager) Umum dan Personalia: Rawin Surwintono Iklan: Erwin Sofian (Manager), Untung Bachtiar (Asist. Manager) Pemasaran dan Sirkulasi: M Iksan Halil (Manager) Digital Marketing: Recia Debora S Konsultan Hukum: Andi Syarifuddin SH, MH Ombudsman: M. Choirul Shodiq, Rohman Budijanto Penerbit: PT Bogor Ekspres Media. SIUPP: 651/SK/MENPEN/SIUPP/28 Oktober 1998 Percetakan: PT Bogor Media Grafika (Jalan Siliwangi Kav.1/34 Komp. Puslitbang KOSTRAD Desa Cijujung Kandang Roda Bogor Telp: 0251 8655965) Alamat: Graha Pena Radar Bogor, Jl KHR Abdullah Bin Muh Nuh No 30 Taman Yasmin Bogor 16113. Telepon Redaksi: 0251-7544005 (hunting), Fax:251-7544008. Telepon Iklan: 0251-7544001002, Fax: 0251-7544009. Telepon Pemasaran: 0251-7544003. Perwakilan Jakarta: Gedung Graha Pena, Jl Kebayoran Lama 12 Jakarta Selatan, Telepon/Fax: 021-53699624. Homepage: http//www.radarbogor.id Email: redaksi@ radar-bogor.com. Harga Langganan: Rp 80.000. Wartawan Radar Bogor dilarang menerima uang maupun barang dari sumber berita.

Wartawan Radar Bogor dibekali dengan kartu pers yang selalu dikenakan selama bertugas.


RADAR BOGOR I SABTU, 27 JANUARI 2024 I 15 RAJAB 1445 H I HALAMAN 10

METROPOLIS Bogor Barat Masih Terganjal Stunting

REKA FATURACHMAN/RADAR BOGOR

MUSRENBANG: Musrenbang Kecamatan Bogor Barat yang membahas sejumlah masukan dan kendala, termasuk persoalan stunting dan BABS, Rabu (24/1).

BOGORPersoalan balita stunting dan perilaku Buang Air Besar Sembarangan (BABS) masih menjadi persoalan yang belum bisa dituntaskan di Kecamatan Bogor Barat. Dari total 82.372 keluarga yang bernaung di Kecamatan ini, terdapat 520 balita menderita stunting dan 5734 rumah yang masih BABS. Camat Bogor Barat, Dudi Fitri Susandi mengatakan, pihaknya masih terus berupaya menangani 2 persoalan ini lewat berbagai program inovasi

dan kolaborasi. “Di tahun 2023 kemarin, kami sangat concern menangani stunting. Alhamdulillah kami mendapat peringkat terbaik paling banyak menjalin kolaborasi se-Kota Bogor untuk mengentaskan stunting,” ujar Dudi Musrenbang Kecamatan Bogor Barat, Rabu (24/1). Ia menyebut upaya ini memberikan efek yang cukup signifikan. Angka stunting yang awalnya berjumlah 601 anak di bulan Februari 2023. Kini

menurun 13,4 persen, sehingga jumlah balita stunting saat ini sebanyak 520 anak. Penurunan juga terjadi pada kasus BABS. Dirinya mengatakan kasus BABS di wilayahnya turun sebanyak 27,2 persen dari 7.872 rumah menjadi 5.734 rumah. “Upaya penurunan akan kami lanjutkan di tahun 2024. Memang tidak mudah, tapi masih dilakukan bersamasama semua pihak melalui kerja sama pentahelix,” garansinya. (fat/c)

Resmi Lantik Pengurus Baru BOGORPengurus Dewan Pengurus Cabang (DPC) Organisasi Angkutan Darat (Organda) Kota Bogor periode 2023-2028 secara resmi dilantik. Pelantikan digelar di Pasabean Sri Baduga, pada Jumat (26/1). Wali Kota Bogor, yang turut hadir sebagai tamu kehormatan, memberikan sambutan sekaligus mengapresiasi kontribusi DPC Organda dalam memajukan sistem transportasi di Kota Bogor. Ia menegaskan pentingnya sinergi antara pemerintah dan sektor

swasta dalam menciptakan layanan transportasi yang efisien dan terpercaya. Ia pun meminta pengurus yang baru dilantik menerima amanah dengan komitmen tinggi untuk meningkatkan mutu layanan angkutan umum, dan memajukan infrastruktur transportasi. Bima menekankan perlunya inovasi dalam menjawab tantangan zaman mewujudkan sistem transportasi yang lebih modern dan efisien. “Semoga menjadi awal yang baik dalam upaya meningkatkan pelayanan

dan menghadirkan inovasi dalam sektor transportasi Kota Bogor,” tandasnya. Ketua DPC Organda Kota Bogor, Sunaryana menyebut pelantikan pengurus baru ini adalah momen penting yang menandai komitmen untuk terus berkarya dan meningkatkan layanan transportasi di Kota Bogor. “Tanggung jawab ini bukanlah beban, tetapi sebuah amanah yang akan kami jalankan dengan penuh dedikasi dan integritas,” ucapnya. Ia pun mengapresiasi pengurus sebelumnya yang

telah mengabdikan diri untuk kemajuan Organda Kota Bogor. Prestasi yang telah diraih merupakan fondasi yang kuat untuk melangkah ke depan. Selain itu, para pengurus bakal menggelar musyawarah kerja. Mereka siap merumuskan langkah-langkah strategis untuk Organda Kota Bogor. Sunaryana berkomitmen untuk menjalin kerja sama yang harmonis dengan pemerintah guna menciptakan sistem transportasi yang unggul dan berdaya saing.(ded/c)

DEDE SUPRIADI/RADAR BOGOR

DILANTIK RESMI: Pengurus DPC Organisasi Angkutan Darat (Organda) Kota Bogor dilantik di Balai Kota, Jumat (26/1).

DEDE SUPRIADI/RADAR BOGOR

EVALUASI: Sekda Kota Bogor Syarifah Sofiah memimpin rapat koordinasi evaluasi IKK 2023 di Balai Kota Bogor, Kamis (25/1).

Kota Bogor Raih Kategori IKK Baik BOGORPemerintah Kota (Pemkot) Bogor berhasil mendapatkan nilai 65,00 dengan kategori Baik pada penilaian Indeks Kualitas Kebijakan (IKK) 2023 yang diselenggarakan Lembaga Administrasi Negara (LAN). Meski mendapatkan kategori baik, nilai ini tidak membuat Kota Bogor berpuas diri. Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bogor, Syarifah Sofiah menilai, pencapaian itu sangat baik karena Kota Bogor pertama kalinya mengikuti IKK. Namun, pencapaian itu masih perlu ditingkatkan jauh lebih tinggi, seperti Kabupaten Bogor yang tembus ke angka 90,53 atau kategori sangat baik. Kepala Bidang Riset dan

Inovasi Daerah Bapperida Kota Bogor, Irma Arlini menjelaskan, IKK ini merupakan suatu instrumen yang dikeluarkan LAN untuk mengukur kualitas suatu kebijakan yang dibuat pemerintah daerah. Pada IKK ini terdapat dua dimensi yang dinilai, yakni Dimensi Perencanaan Kebijakan dan Dimensi Evaluasi Kebijakan. Irma membenarkan, IKK diluncurkan pertama kali pada 2021 lalu, namun baru di 2023 Pemkot Bogor mengiku ti IKK. “Penilaian dilakukan untuk empat perda dan empat perwali ini. Ada 39 pertanyaan yang harus dijawab lengkap dengan bukti berupa foto, notulensi dan lainnya,” jelas dia.

Ia melanjutkan, pada penilaian IKK 2023, Kota Bogor mendapatkan nilai 65,00. Nilai ini masuk kategori Baik (65,00 - 79,99). Salah satu kelemahan yang masih perlu diperbaiki dari Pemkot Bogor yakni belum adanya Dimensi Evaluasi Kebijakan. “Ke depan, Perda dan Perwali baik yang baru akan dikeluarkan maupun yang sudah berjalan akan dikoordinasikan masing-masing asisten untuk dilakukan evaluasi. Ini juga sekaligus mengawal persiapan IKK 2025 sehingga target nilai IKK 2025 bisa meningkat,” tegasnya dal Rapat koordinasi evaluasi IKK 2023 di Paseban Surawisesa, Balai Kota Bogor, Kamis (25/1).(ded/c)

Bantuan Selalu Meleset Sambungan dari Hal 12

Perhatian baru diberikan Pemkot Bogor dalam beberapa waktu terakhir saja. Itu pun hanya bersifat sementara. Kubangan-kubangan pada lintasan Terminal Bubulak selama sepekan terakhir ditambal dengan aspal bekas. Lambannya penanganan itu diakui Wali Kota Bogor, Bima Arya. Ia mengatakan selama

ini terlalu mengandalkan dan berharap pada bantuan anggaran untuk memperbaiki Terminal tersebut. “Saya akui secara jujur kami terlalu mengandalkan kemungkinan menerima bantuan untuk revitalisasi Terminal Bubulak, sehingga selalu meleset,” ujarnya di Acara Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Kecamatan Bogor Barat, Rabu (24/1). Menyadari hal itu, Bima

menyarankan agar jajarannya tidak lagi mengandalkan bantuan baik itu dari Pemerintah Provinsi atau pun Pemerintah Pusat. Dirinya memberikan opsi perbaikan Terminal Bubulak menggunakan APBD Kota Bogor atau dengan kerja sama dengan pihak ketiga untuk mewujudkan konsep Transit Oriented Development (TOD) atau Kawasan Berorientasi Transit.

Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bogor, Marse Hendra Saputra menilai, penataan dengan skema TOD bjsa menggunakan opsi pembiayaan Build Operate Transfer (BOT) atau bangun guna serah. Penataan diper kirakan membutuhkan anggaran sebesar Rp80-100 miliar. Tentu saja, Pemkot Bogor bakal menggandeng pihak swasta untuk mewujudkan penataan tersebut.(fat/c)

Bulan Depan, Angkot Listrik Bakal Mengaspal Sambungan dari Hal 12

SEKILAS, orang menyangka mobil di halaman Balai Kota itu sebagai ambulans. Warnanya putih dengan garis dan corakcorak hijau. Namun, saat membaca tulisan di jendelanya, orang-orang akan langsung paham peruntukan kendaraan tersebut, yaitu angkutan perkotaan (angkot) Ya, angkot listrik bakal mengaspal di Kota Bogor. Pada tahap awal, bakal dioperasikan lima angkot listrik. Estimasi sebulan untuk bisa langsung diujicobakan kepada masyarakat. Uji coba dengan mengangkut penumpang itu berlangsung selama enam bulan. Angkot listrik itu merupakan kerja sama yang diinisiasi Perumda Transportasi Pakuan (PTP) dengan PT Kalista Nusa

Armada (Kalista). Kontrak atau MoU diteken bersama di Balai Kota, Jumat (26/1). Tak ketinggalan, Wali Kota Bogor Bima Arya turut menjajal angkot listrik tersebut. Bima Arya bersama jajarannya mencoba duduk di dalam kursi penumpang. Tak jauh berbeda, kursinya memanjang dan saling berhadapan. Kepala penumpang dewasa nyaris menyentuh langit-langit kendaraan itu. Namun, bentukan angkot listrik tentu sangat berbeda dengan angkot umumnya, baik yang berwarna “hijau” maupun “biru”. Jika sudah mengaspal, penampakannya bakal cukup mencolok di antara riuh jalanjalan Kota Bogor. Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bogor Marse Hendra Saputra mengatakan,

kerja sama yang diteken itu berupa perencanaan dan pengembangan kendaraan berbasis tenaga listrik khususnya transportasi publik. Tak hanya itu, pengoperasian angkot listrik menjadi langkah transisi konversi energi yang lebih ramah lingkungan, terutama dalam konteks transportasi publik. Saat ini, pihaknya masih membahas sekaligus evaluasi terkait rencana rute atau trayek yang akan dilintasi oleh angkot berbasis listrik. Ia berjanji mematangkannya dalam kurun satu bulan. Selain rute atau trayek, ditentukan pula titiktitik lokasi charging. Rencana kehadiran angkot berbasis tenaga listrik di Kota Bogor sebenarnya sudah dibahas sejak tahun lalu. Beberapa alasan menjadi opsi untuk me-

wujudkan transportasi ramah lingkungan itu. Salah satunya, tingginya emisi karbon. “Tujuannya tentu untuk mengurangi emisi karbon di Kota Bogor. Makanya kita akan uji coba angkot listrik,” katanya. Meski begitu, operasional angkot listrik ini masih menunggu kajian. Dishub Kota Bogor bakal mematangkan kajiannya terlebih dahulu dalam satu bulan terakhir. “Mulai dari rute atau trayek, kemudian charging termasuk pengoperasian. Mudahmudahan dalam waktu dekat bisa dioperasionalkan uji cobanya. Nanti ditahap uji coba akan dihitung berapa BOK (Biaya Operasi Kendaraan), operasional, termasuk ketahanan baterai,” terang Marse.(ded/c)

Dua Kali Bobol Sambungan dari Hal 12

Akun dengan jumlah pengikut 24,4 ribu itu diketahui telah diretas pada Kamis (25/1). Sekitar pukul 00.20 WIB, muncul postingan yang bertuliskan “Giveaway Crypto”. “Postingan itu bukan kami yang posting. Kami cek password dan email, mereka hanya melakukan hack berupa posting saja dan akun masih dikuasai Perumda Tirta Pakuan,” beber Direktur Utama (Dirut) Perumda Tirta Pakuan, Rino Indira Gusniawan. Namun, proses hacking itu kembali terjadi pada pukul

09.00 pagi. Tak tanggungtanggung, akun Instagram Perumda Tirta Pakuan berusaha untuk dikuasai. Staf IT pun langsung mengganti password sembari mengamankan username dan memastikan tidak ada koneksi device lainnya. “Kami sudah menerapkan security pada akun-akun medsos Perumda Tirta Pakuan yang dikelola IT secara khusus. Kami akan terus berhati-hati dan memperhatikan celah mana yang mengakibatkan posisi akun kami bisa diretas dua kali,” jelasnya. Ia mengatakan, tidak ada kerugian finansial yang

dialami pihaknya. Akan tetapi, secara performa perusahaan p i ha k n y a m e n ga l a m i kekhawatiran dengan kejadian ini. Lantaran perestan seperti itu membuat masyarakat mendapatkan informasi yang menyesatkan. “Kami masih mencoba memperbaiki dan memperkuat sistem keamanan. Pelanggan dan masyarakat kami imbau berhati-hati dengan postingan yang bukan berasal dari tim kami. Untuk sementara, pelanggan dapat menggunakan layanan telepon Call Center atau WhatsApp kami,” pungkasnya.(ded/c)

Kantor Kelurahan Masih Ngontrak Sambungan dari Hal 12

Camat Bogor Barat, Dudi Fitri Susandi mengungkapkan rencana itu tertunda akibat regulasi yang tidak membolehkan proses perencanaan dan pembangunan berlangsung dalam satu tahun. Para aparatur wilayah terpaksa hanya bisa ngontrak sementara untuk tetap melayani masyarakat. “Pada tahun 2023 memang antara perencanaan dengan pembangunan itu satu tahun. Regulasi yang terbaru memang tidak boleh dalam satu tahun sehingga perencanaan harus dilaksanakan dulu,” terang dia

saat ditemui Radar Bogor, Jumat (26/1). Dirinya mengakui, proses perencanaan baru selesai dilakukan pada akhir tahun 2023 lalu. Imbasnya, pembangunan baru bisa dilakukan pada tahun ini. Dudi pun berharap adanya ketersediaan anggaran di tahun ini. Jika tidak, pembangunan kantor pelayanan itu akan kembali molor hingga tahun depan. Wali Kota Bogor, Bima Arya mewanti-wanti jajarannya untuk segera meneruskan rencana pemvangunan Kantor Kelurahan Situgede. Bima meminta proyek tersebut tidak

tertunda lagi. “Saya agak kurang paham kenapa bisa tertunda. Padahal kalau soal regulasi bisa diantisipasi. Tapi selalu seperti itu. Saya titip ke Badan Perencanaan Pembangunan dan Riset Daerah (Bapperida) dan camat agar pembangunan Kelurahan Situgede jangan lagi tertunda,” tegas bima. Menurutnya, kantor tersebut bisa menunjang potensi wisata kawasan Situgede apabila fasad dan desainnya cocok dengan wisata di sana. Wisata danau itu kerap dikunjungi warga di momen akhir pekan. (fat/c)


RADAR BOGOR I SABTU, 27 JANUARI 2024 I 15 RAJAB 1445 H I HALAMAN 11

KOMUNITAS

GRAHA LARAS SENTUL

Adakan Yoga Bersama

SEBAGAI salah satu perumahan yang cukup besar dan luas serta memiliki berbagai fasilitas olahraga, Graha Laras Sentul mengadakan yoga bersama. Olahraga bersama ini rutin diadakan pihak perumahan, tiap akhir pekan.

Seperti pada Sabtu (14/1) lalu, pukul 06.00 08.00 pagi di area Mini Soccer Graha Laras Sentul, diadakan yoga bersama sebagian karyawan dan warga sekitar. Dengan instruktur yoga, Mujiati.(mer/b)

SEHAT BERSAMA: Para peserta yoga bersama di Area Mini Soccer Graha Laras Sentul setelah olahraga.

PGB BANGAU PUTIH

Rutin Lakukan Taokung PENGARAHAN: Danru Satlinmas se-Kabupaten Bogor saat mengadakan audiensi di Gedung Tegar Beriman, Cibinong, Kamis (25/1).

SATLINMAS SE-KABUPATEN BOGOR

Siap Kawal Pemilu 2024 DI HADAPAN para Komandan Regu (Danru) Satuan Perlindungan Masyarakat (Satlinmas) se-Kabupaten Bogor, Pj. Bupati Bogor, Asmawa Tosepu menegaskan bahwa anggota Satlinmas merupakan garda terdepan dalam mengawal Pemilu serentak tahun 2024, agar berlangsung aman, damai dan kondusif. Hal ini ia tegaskan pada kegiatan audiensi dengan Danru Satlinmas seKabupaten Bogor, di Gedung Tegar Beriman, Cibinong, Kamis (25/1). Hadir

perwakilan Forkopimda, Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP), Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo), Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD), beserta jajaran Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor lainnya. Pj. Bupati Bogor, Asmawa Tosepu menuturkan, pertemuan hari ini dalam rangka memastikan kesiapan semua sebagai penyelenggara negara termasuk Komandan Regu Satlinmas di masing-

masing desa dalam menyongsong pesta demokrasi terakbar sepanjang sejarah Indonesia dengan baik. “Peran dan fungsi Satlinmas sangatlah vital dalam pelaksanaan pesta demokrasi ini. Sebagai aparat keamanan yang paling dekat dan bersentuhan langsung dengan warga, anggota Satlinmas berada di garda terdepan dalam mengawal Pemilu serentak tahun 2024, agar berlangsung aman, damai dan kondusif,” tandas Asmawa. (*pia)

PERGURUAN Silat PGB Bangau Putih secara rutin mengadakan latihan di beberapa tempat. Salah satunya, di pusat latihan PGB Gang Aut, Bogor pada tiap Senin dan Kamis. Selain di Gang Aut, latihan dilakukan juga di berbagai cabang yang ada di kota lain, bahkan luar negeri. Taokung adalah sistem latihan yang diciptakan untuk mengatasi masalah kesehatan dan bagi yang ingin meningkatkan dan mempertahankan kesehatan. Bisa dilakukan dengan perlahan dan berfokus pada posisi tubuh dan dapat merangsang organ internal untuk menciptakan keseimbangan kerja antara organ internal dengan bagian tubuh lain, untuk dapat menciptakan keselarasan sehingga fungsi organ akan harmonis. Beban kerja dan gaya hidup tanpa disadari mengacaukan keseimbangan di tubuh. Keinginan, ego, emosi sebagai unsur yang

diperlukan dalam membuat kehidupan penuh motivasi terkadang melampaui batas porsinya. Dengan demikian, unsur ketenangan, kesabaran dan kendali atas diri sendiri semakin terkikis, sehingga badan menerima beban ketegangan. Inilah awal dari tergganggunya keseimbangan yang kemudian dirasakan tubuh dalam gejala sakit. Olah gerak taokung adalah cara mengembalikan metabolisme tubuh ke kondisi normal tanpa ketegangan yang berlebih, sehingga dapat meningkatkan stamina dan dapat memperbaharui sel sel yang rusak di dalam tubuh. Sistem ini yang mempertahankan Kesehatan secara keseluruhan, sistem ini pun memperbaharui sel sel yang rusak dalam tubuh agar dapat mempertahankan kesehatan secara keseluruhan, daripada merawat tubuh yang sakit.(mer/c)

CEGAH: Para kepala SD se-Kabupaten Bogor menyatakan deklarasi sekolah bersinar atau bebas dari narkoba disaksikan BNNK dan Forkopimda.

MKKS SD SE-KABUPATEN BOGOR

Deklarasi Sekolah Bersinar SEBANYAK 1500 kepala Sekolah Dasar Negeri (SDN) se-Kabupaten Bogor menggelar deklarasi Sekolah Bersinar (Bersih dari Narkoba) bersama Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor. Deklarasi ini bertujuan mencegah peredaran Narkoba di sekolah. Ini merupakan tindaklanjut dari deklarasi bersih narkoba di setiap tingkat. Sebelumnya dilakukan untuk jenjang SMP.

“Kami tadi sudah menyampaikan kepada seluruh jajaran kepala SD negeri seKabupaten Bogor yang berjumlah kurang lebih 1.500, bahwa ini menjadi tanggung jawab bersama,” kata Pj Bupati Asmawa Tosepu di Gedung Laga Satria Pakansari Cibinong, Kamis (25/1). Ia menugaskan setelah deklarasi ini harus dibentuk satuan tugas penanggulangan pencegahan penyalahgunaan

narkoba. Satgas ini tak hanya menangani narkoba, tapi akan berkembang juga di pencegahan Intoleran radikalisme, ekstrimisme dan terorisme di tingkatan sekolah. “Penting anak-anak kita ini dicegah sebab rawan menjadi sasaran dari peredaran narkoba, termasuk paham intoleransi, kemudian ekstrimisme, radikalisme, dan terorisme,” ungkapnya.(cr1/b)

AGAR SEHAT: Foto bersama anggota Komunitas PGB Bangau Putih setelah latihan Taokung yang dilakukan rutin seminggu dua kali.

KELUARGA BATIK HANDAYANI GEULIS GEMBIRA: Para karyawan dan pemilik Galeri Batih Handayani Geulis berbaur bersama dalam acara family gathering ke TSI Bogor.

Family Gathering ke Taman Safari BERBAGAI hal dilakukan lembaga, komunitas atau perusahaan untuk menjaga budaya dan kinerja karyawan. Tanpa kecuali dengan Batik Handayani Geulis. Pada Kamis (25/1) lalu, keluarga besar Batik Handayani Geulis mengadakan family gathering ke Taman Safari

Indonesia (TSI), Cisarua Bogor. Kegiatan tersebut merupakan kegiatan tahunan yang dilakukan dan diikuti seluruh karyawan tanpa kecuali. Diharapkan dengan kegiatan tersebut, karyawan bisa terus gembira, semangat, solid dan memiliki rasa kebersamaan. (mer/b)


METROPOLIS

sabtu

27 januari 2024 15 rajab 1445 H HALAMAN 12

PRAKIRAAN

PAGI

SIANG

MALAM

HUJAN SEDANG

HUJAN PETIR

BERAWAN

CUACA BOGOR HARI INI Sumber: www.bmkg.go.id

Bantuan Selalu Meleset Penataan Terminal Bubulak

Kerusakan pada infrastruktur Terminal Bubulak menjadi keluhan warga yang belum bisa teratasi hingga saat ini. Lambatnya penanganan dari Pemerintah Kota Bogor membuat kerusakan yang terjadi bahkan bertahan hingga bertahun-tahun lamanya.

+% ) $' * +)+#" % ' (+ % +%*+" ' ( - * % % % % ( % -

&* # ' ($& &% % % ( %

BANTUAN...Baca Hal 10

$+% - "*+ * " $ $

) #

$"&* & &( $ % !+" % +)+# % %*+ % ' $ ( %* (&, %) - ( * * +%

)+# % ) ) (

) #

# ) % ( & +)) % " * ' % $ &,

$"&* & &( $ % & +)+# % " $ ( %* " (* # - * "&%) ' ' (" % (

% !+ % " $ # ' * +% #+$ ) # ) $' " %

# ) % " ) *+!+ " ( % % ' #+$ '( &( * )

RIVALDI/DRONE/RADAR BOGOR

KONDISI TERKINI: Tampilan udara Terminal Bubulak, Kota Bogor, usai mendapatkan atensi dari Pemkot Bogor. Meski begitu, penimbunan kubangan dan jalan rusak dengan aspal bekas tidaklah cukup.

Silaturahmi Bikin Hidup Berwarna TIDAK ada momen yang paling membahagiakan bagi Irfan Setiadji selain bersua bersama teman-teman. Baginya, silaturahmi membuat hidupnya lebih berwarna, khususnya teman sekolah. “Selain kerja di Production House saya juga sering nge-MC (memandu acara). Saya senang saat nge-MC ramai orang dan banyak bertemu teman,” ujar Mantan Pemain Sitkom Suamisuami Takut Istri itu. Irfan Penyok, sapaan akrabnya, juga hobi membuat konten. kerap berkontribusi pada banyak konten-konten yang ditayangkan pada TV nasional. “Saya mulai bergelut di dunia konten sejak tahun 1998 sampai sekarang,” ucap dia.(fat/c)

Kantor Kelurahan Masih Ngontrak BOGORRencana pembangunan Kantor Kelurahan Situgede batal terealisasi pada tahun 2023. Hal itu terjadi akibat adanya kendala pada rencana proyek ini.

KANTOR...Baca Hal 10

BELUM DIBANGUN: Kantor Kelurahan Situgede menempati kios kontrakan di Jalan Tambakan No 1 Situgede, Bogor Barat.

Dua Kali Bobol BOGORAkun media sosial (medsos) Instagram Perumda Tirta Pakuan @perum datirtapakuan kembali diretas. Untuk kedua kalinya, akun milik perusahaan pelat merah itu dibobol orang tak dikenal.

DUA KALI...Baca Hal 10

SOFYANSYAH/RADAR BOGOR

Penandatanganan MoU dengan PT Kalista Nusa Armada (Kalista)

Bulan Depan, Angkot Listrik Bakal Mengaspal Angkot listrik bakal hadir di Kota Bogor. Kendaraan ini bakal menjadi sarana transportasi alternatif yang dianggap lebih nyaman dan ramah lingkungan.

IRFAN SETIADJI

ANGKOT LISTRIK: Wali Kota Bogor Bima Arya menjajal angkot listrik yang bakal dioperasikan di Kota Bogor, Jumat (26/1).

Laporan: DEDE SUPRIADI

BULAN DEPAN...Baca Hal 10

DEDE SUPRIADI/RADAR BOGOR


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.