PALEMBANG POS EDISI SELASA 30 PALEMBANG POS 2014

Page 1

Dapatkan Edisi Khusus Palembang Pos, 01 Oktober 2014, lebih banyak, lebih tebal, lebih lengkap, dan Harga Tetap. Penerbit.

Website: www.palembang-pos.com palembang pos @palembang _pos

selasa 30 september 2014 n Edisi 5540 n Tahun Ke-15

TERBIT 16 HALAMAN n Rp 3.000

Ngecor BBM Mobil Meledak Baturaja - Aksi ngecor bahan bakar minyak (BBM) kembali menelan korban. Meski tak sampai merenggut nyawa, namun sempat menghanguskan mobil Suzuki Katana, ketika mengakut 30 liter bensin. Hal itu Iyong Finanda (20) warga Desa Ulak Pandan Kecamatan Semidang Aji, OKU, nyaris tewas terbakar. Saat hendak pulang ke rumah, usai mengecor Bahan Bakar Minyak (BBM) di SPBU Pengaringan, Kecamatan Semidang Aji, menggunakan dua jeriken masing-masing berisi 30 liter bensin, tiba-tiba mobil yang dikendarainya meledak. Informasinya, kemarin (29/09), kejadian tersebut sekitar pukul 09.15 WIB. Sebelumnya, Iyong berangkat dari rumah menuju SPBU Pengaringan mengendarai mobil Suzuki Katana BG 1021 LN. uu Ke Halaman 2

sementara itu

Audit Keluar, Tersangka Dipanggil Dugaan Kredit Fiktif Bank

PALEMBANG - Pasca mendatangi Kantor Pusat Bank SumselBabel Jakabaring, melakukan penggeledahan dan mengumpulkan barang bukti, dugaan kredit fiktif Bank SumselBabel kepada pemilik PT CT, penyidik Subdit I Fismondev Ditreskrimsus Polda Sumsel, bakal panggil tersangka setelah hasil audit keluar. Hal tersebut diungkap Dirreskrimsus Polda Sumsel Kombes Pol Drs Eddy Purwatmo Kasubdit I AKBP Herwansyah, kemarin (29/9) siang. “Tersangka sudah ada, tinggal hasil audit baru kita lakukan pemanggilan tersangka untuk diperiksa. Sebelumnya

n Korban melawan, pelaku mencabut senjata 2 api dan menembak bagian dada kiri

minta tolong warga, pelaku kabur

Korban asyik menelpon dilapangan Koni Martapura OKUT. Datang dua orang 1 nmerampas ponsel, menguras isi dompet dan membawa lari motor Honda Spacy

Gerandong Beraksi di Tengah Kota Korban Alami Luka Tembak Martapura - Aksi perampokan semakin berani meski beraksi ditengah kota. Hal itu dialami, Aldo Ari Sucipto (24), saat asyik nelpon dilapangan Koni Marta-

pura, warga Bukit Kemuning Lampung ini menjadi korban gerandong perampokan bersepeda motor. Korban terpaksa dilarikan ke RUSD Martapura, akibat luka tembak didada sebelah kirinya. Informasi dihimpun, kejadian bermula Minggu (28/9) kemarin, sekitar pukul 20.30

Korban Aldo Ari Sucipto (24) sedang dirawat di RSUD Martapura, akibat luka tembak didada kirinya.

WIB, Aldo yang seorang diri asyik menelpon dihampiri dua orang tak dikenal. Kedua orang tersebut langsung merampas ponsel miliknya. Tak hanya itu, kedua pelaku juga menguras isi dompet dan membawa motor

Foto kris /palembang pos

uu Ke Halaman 2

Sempat Duel, Tewas Dibacok PALI - Sungguh tragis nasib dialami, Tukidi (44), warga Trans Dusun II, Talang Ubi, Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir (PALI). Korban diduga berusaha melawan kawanan rampok yang berusaha merebut sepeda motornya. Dia ditemukan tewas di kebun karet miliknya, diduga dibunuh karena mengalami luka bacok dibagian leher, kepala dan wajah. Korban ditemukan tewas oleh warga, Senin (29/9) sekitar pukul 06.00 WIB, di kebun karet Desa Tambak, Kecamatan Penukal

uu Ke Halaman 2

Syahrini

Diundang Privat Lunch Hermes Tim Jaksa Periksa Kantor Samsat Syahrini dan Hermes, seolah dua nama yang tak bisa terpisahkan satu sama lain. Pemilik tembang Sesuatu itu dikenal sangat

Muara Enim - Secara diam-diam, Tim Kejaksaan Negeri (Kejari) Muara Enim melakukan pemeriksaan Kantor Samsat Muara Enim, kemarin. Pemeriksaan dipimpin Kajari, Adhyaksa D SH, ini sempat luput dari perhatian awak media. Sebelumnya, tim Kejaksaan telah melakukan pemeriksaan gedung kantor Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Nasional Muara Enim, terkait penyidikan kasus dugaan korupsi Bantuan

uu Ke Hal 2

uu Ke Halaman 2

Ado-ado Bae...

Usai tertembus peluru korban tersungkur 3 nbersimbah darah. Korban mencoba bangkit

uu Ke Halaman 2

Mayat korban terkapar ditanah penuh dengan luka bacok. Foto luk/palembang pos

Pecah Kaca, Duta Diringkus Modal untuk Keluar Negeri PALEMBANG – Dua spesialis pelaku pencurian antar propinsi dan Negara (duta), berhasil diringkus anggota Unit IV Subdit III Ditreskrimum Polda Sumsel, Minggu (29/9) sekitar pukul 03.00 WIB, di Palembang dirumah mereka masingmasing. Setelahnya, kedua pelaku melakukan aksi pencurian dengan modus pecah kaca. Keduanya, Ali Idrus (30)

Adhyaksa D SH

uu Ke Halaman 2

Foto: friday/palembang pos

Kedua tersangka pecah kaca dan barang bukti saat diamankan di Polda Sumsel, kemarin.

Pengakuan Mulyadi, Tersangka Jambret Babak Belur Dihajar Massa (2/Habis)

Baru 2 Bulan Kredit, Minum Tuak Sebelum Beraksi Tak Puas Merampok, Memperkosa Sungguh bejat aksi yang dilakukan kawanan rampok ini. Saat suaminya, Edi Mujit Anggoro (21) tak ada di rumah, Ya uu Ke Halaman 2

Tidak tahu, atau pura-pura tidak tahu. Begitulah jawaban tersangka Mulyadi (23), bandit jalanan alias jambret yang jadi amukan massa. Celakanya, ulah pelaku tak jarang mencelakai para korbannya, ada yang luka parah hingga dirawat di rumah sakit, bahkan Nining Puryanti (21), terjadi pekan lalu pegawai Indovision Store di pusat perbelanjaan Internasional Plaza (IP, red) itu, meninggal dunia. Denni - Palembang

Foto Denni/Palembang Pos

Tersangka jambret Mulyadi bonyok usai jadi sasaran amuk massa bersama motor digunakannya beraksi.

Halo...

Polda Sumsel

Palembang Pos bekerjasama dengan Markas Kepolisian Daerah (Polda) Sumsel menghadirkan rubrik ‘Halo Polda Sumsel’. Kirimkan pertanyaan anda dan akan dijawab tuntas oleh tim dari Polda Sumsel. Pertanyaan bisa dikirim ke email: poldamenjawab@yahoo.com, bisa juga mengirimkan pertanyaan melalui SMS ke nomor: 081273 988 009 atau datang ke Kantor Palembang Pos, Jalan Kolonel H Barlian, No 773, Palembang Telepon (0711) 419300, 5210300. (Penerbit)

Akhir pekan biasanya digunakan orang untuk jalan-jalan. Rupaya, hal ini dimanfaatkan oleh pemain. Pelaku juga cenderung tak pandang bulu, asal ada sasaran terutama perempuan yang mengenakan tas selempang tengah mengendarai motor atau membonceng. Biasanya jadi sasaran empuk para pelaku. Hanya dalam sehari kemarin (27/9) setidaknya empak aksi jambret jalanan, sedangkan di minggu yang sama tiga pencurian jambret juga terjadi, bisa dibilang September ini

Yth Bapak Kapolda Sumsel, kami sebagai warga Sumsel khususnya sopir truk lintas daerah, mohon

uu Ke Halaman 2

uu Ke Halaman 2

Oknum Diduga Pungli


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
PALEMBANG POS EDISI SELASA 30 PALEMBANG POS 2014 by Palembang Pos - Issuu