SENIN 6 JUNI 2022 6 DZULQAIDAH 1443 H HARGA RP4.000 BERLANGGANAN RP90.000 TERBIT 12 HALAMAN
INDONESIA MASA DEPAN 8
Kaus Oblong Elon Musk dan Hutan Indonesia Elon Musk itu manusia terkaya di muka bumi. Hartanya lebih dari Rp3.800 triliun. Lebih besar dari satu tahun APBN Indonesia. Ketika menerima Presiden Jokowi pertengahan Mei, sewaktu kunjungan ke Amerika, Elon Musk hanya mengenakan kaus oblong. Diskusi Indonesia Masa Depan Bang HS dengan Rocky Gerung pada bagian ini membahas hal itu. Berikut kutipannya:
DISKUSI: CEO Radar Bogor Group Hazairin Sitepu (Bang HS) berbincang panjang lebar dengan Rocky Gerung di Graha Pena, Jalan KH Abdullah Bin Nuh, Kota Bogor.
Bang HS: Waktu Presiden Jokowi ke Amerika, bertemu Elon Musk, setelah itu banyak diskusi dan pembicaraan liar. Terutama soal Elon Musk yang menerima Jokowi hanya mengenakan kaus oblong. Analisis Anda seperti apa? Rocky: Saya menganggap Elon Musk ini hanya ingin mempermainkan Presiden Jokowi. Karena orang setingkat Elon
Musk, dia pasti di-brief dengan tajam tentang reputasi Pak Jokowi di bidang lingkungan hidup dan demokrasi. Elon Musk membaca indeks demokrasi yang dibuat oleh The Economist, misalnya. Elon Musk pasti baca laporan Greenpeace Indonesia tentang kerusakan lingkungan.
SCAN DI SINI UNTUK MELIHAT INFO VISUAL DARI RADAR BOGOR
KAUS...Baca Hal 10
Tarif Borobudur Naik 1.500 Persen Wisatawan Lokal Rp750 Ribu, Turis Asing USD100
JAKARTA–Pro Kontra langsung meletus tatkala Menko Maritim dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengumumkan rencana kenaikan tarif masuk ke Candi Borobudur bagi wisatawan lokal yang mulanya hanya Rp50-60 ribu per orang menjadi Rp750 ribu per orang.
Dengan biaya 100 dollar AS untuk wisman dan turis domestik sebesar Rp750 ribu. Khusus untuk pelajar, kami berikan biaya Rp5.000 saja,” Menko Maritim dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan
TARIF...Baca Hal 9
Kuota Haji Bogor Kota Bogor Berangkat:
Gagal:
450 519 orang
orang
Kabupaten Bogor Berangkat:
Gagal:
1.570 269 orang
orang
Alasan Gagal Berangkat Pembatasan usia bagi jemaah calon haji oleh Pemerintah Arab Saudi yakni jemaah yang berhaji harus di bawah 65 tahun Pengurangan jumlah kuota haji
Keberangkatan Sebanyak 404 jemaah asal Kabupaten Bogor diberangkatkan ke tanah suci pada 5 Juni 2022 Jemaah ini tergabung dalam kloter 3 Sumber : Kemenag
HARU : Isak tangis mengiringi pelepasan ratusan calon jemaah haji asal Kabupaten Bogor, Sabtu (4/6).
Biaya Masyair Jemaah Reguler
Tambahan Anggaran Haji 2022
Rp700 miliar
dari dana efisiensi penyelenggaraan haji
Rp791,625 miliar
Sumber : Hasil Rapat Kemenag, Komisi VIII DPR, dan BPKH
dari dana nilai manfaat pengelolaan dana haji Biaya Technical Landing Jemaah Haji Embarkasi Surabaya
Rp25,733 miliar
dari dana efisiensi penyelenggaraan haji BIAYA...Baca Hal 10
ISAK TANGIS IRINGI KEBERANGKATAN 404 CALHAJ BOGOR
Sudah Sisir 29 Km Wilayah Sungai Aare Doa Bersama Tak Berhenti di Gedung Pakuan oleh Dahlan Iskan
Durian Low INI dia, orang yang kekayaannya, hanya dalam dua tahun terakhir, naik sekitar Rp 30 triliun. Uang beneran. Resmi. Bayar pajak semestinya.
DURIAN...Baca Hal 10 SUBUH 04.38
SUDAH...Baca Hal 10
TETAP SABAR : Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menyambut hangat para tamu yang hadir dalam acara takziah almarhum anaknya Emmeril Kahn Mumtadz di Gedung Pakuan, Bandung , Minggu (5/6).
ASHAR 15.15
MAGRIB 17.52
ISAK TANGIS...Baca Hal 10
Selidiki Monopoli Minyak Goreng JAKARTA–Pemerintah mengendus adanya upaya monopoli dalam industri minyak goreng dalam negeri. Hal ini disampaikan oleh Menko Maritim dan Investasi Luhut Binsar Panjaitan kemarin (5/6). Upaya monopoli ini kata Luhut hanyalah satu diantara banyak persoalan kelangkaan maupun tingginya harga minyak goreng yang terjadi di berbagai daerah. Pria kelahiran Sumatera Utara tersebut juga menyebut bahwa persoalan di masing-masing daerah berbeda. Luhut mengilustrasikan, upaya praktek monopoli ini terjadi di tingkatan distributor besar atau D1 hingga ke distributor menengah atau D2.
JAKARTA–Proses pencarian jenazah putra sulung Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril, di Sungai Aare, Bern, Swiss, masih dilanjutkan. Pencarian bahkan telah mencakup 29 km wilayah Sungai Aare.
DZUHUR 11.55
BOGOR–Tangis haru keluarga dan sanak kerabat mengiringi pemberangkatan 404 calon jemaah (calhaj) haji asal Kabupaten Bogor, Sabtu (4/6) pagi. Lambaian tangan para pengantar menyemut di halaman Masjid Baitul Faidzin Cibinong menjadi salam pelepasan dalam memenuhi panggilan Allah SWT ke Tanah Suci.
SELIDIKI...Baca Hal 10 ISYA 19.01
IKLAN & LANGGANAN: (0251) 7544001
REDAKSI: (0251) 7544005