Epaper Edisi 26 Maret 2022 | RADAR BOGOR DIGITAL

Page 1

SABTU 26 MARET 2022 23 SYABAN 1443 H HARGA RP4.000 BERLANGGANAN RP90.000 TERBIT 12 HALAMAN

Militer Rusia Gunakan Bom Fosfor

KIEV–Bau anyir memenuhi jalanan di sebagian wilayah Mykolaiv, Ukraina. Itu adalah bau mayat tentara Rusia yang tergeletak begitu saja. Pada awal invasi, salju masih turun dan mayat-mayat itu membeku. Tapi, kini masuk musim semi.

SEBULAN

DALAM GEMPURAN

MILITER...Baca Hal 9

Q

21 Februari

23 Februari

25 Februari

Presiden Rusia Vladimir Putin mengakui kemerdekaan dua wilayah Ukraina, Donetsk dan Luhansk. Hubungan dua negara bertetangga itu kian tegang.

Ukraina mendeklarasikan status darurat. Uni Eropa menjatuhkan sanksi kepada 351 anggota Duma atau majelis rendah Rusia.

Pasukan Rusia menuju ibu kota Ukraina, Kiev. Rusia memveto resolusi Dewan Keamanan PBB untuk menarik pasukan dari Ukraina.

24 Februari

22 Februari

Invasi skala penuh dimulai. Versi Putin, tujuan serangan adalah demiliterisasi dan denazifikasi Ukraina.

Parlemen Rusia mengizinkan Putin menggunakan pasukan militer di luar negara.

SEBULAN...Baca Hal 9

Q

Semua Serba Impor Target Rp400 T Belanjakan Produk Lokal Presiden Joko Widodo (Jokowi) menegur keras menteri dan pemerintah daerah kemarin (25/3). Pasalnya, sebagian besar anggaran pemerintah dibelanjakan barang-barang impor untuk operasional sehari-hari. SEMUA...Baca Hal 10

Q

a

FOTO: BPMI SETPRES/KRIS

IRIT: Presiden Jokowi didampingi Dirut PLN Darmawan Prasodjo saat peresmian Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) Ultra Fast Charging pertama di Indonesia, di Central Parkir ITDC Nusa Dua, Kabupaten Badung, Provinsi Bali, Jumat (25/3).

Usul Industri Jadi Bahasan G20 JAKARTA–Kementerian Perindustrian berupaya mewujudkan peta jalan Industri 4.0. Salah satunya, menjadikan Indonesia bagian dari 10 besar negara yang memiliki perekonomian terkuat di dunia pada 2030. Berbagai upaya yang dijalankan, antara lain, menjalin kerja sama dengan negara-negara mitra strategis dalam mengakselerasi penerapannya. ”Ada kepentingan besar dari pemerintah Indonesia dalam Presidensi G20 pada 2022 ini, yakni mengusulkan isu industri masuk dalam Trade and Investment Working Group (TIWG) sehingga menjadi Trade, Investment,

USUL..Baca Hal 10

Q

Indra Kenz Minta Maaf JAKARTA– Tersangka dugaan penipuan trading Binomo Indra Kesuma alias Indra Kenz buka suara atas kasus yang menimpanya. Saat dihadirkan dalam rilis Bareskrim Polri kemarin (25/3), content creator yang dijuluki ”Sultan” itu meminta maaf atas perbuatan yang dilakukannya.

RILIS: Bareskrim Polri menggelar jumpa pers kasus Binomo dengan tersangka Indra Kesuma atau Indra Kenz. Dalam jumpa pers ini, Indra Kenz ditampilkan ke publik menggunakan baju tahanan. Polisi menyita uang serta aset senilai Rp55 miliar.

INDRA...Baca Hal 10

Q

oleh Dahlan Iskan

Tuhan Matahari HARGA saham Tesla naik drastis lagi –itu Anda sudah tahu. Serangan Rusia ke Ukraina bisa juga membantu Amerika: mobil listrik kian laris. Akibat harga

TUHAN...Baca Hal 10

Q

Kisah Soto Mie Pak Sabar, Jakarta, yang Jadi Langganan Presiden B.J. Habibie

Pesanan Spesial dengan Bakul, Centong Nasi, dan Tampah Jangan meremehkan Soto Mie Pak Sabar yang berstatus warung kaki lima. Lidah Presiden Ketiga RI Bacharuddin Jusuf (B.J.) Habibie saja cocok dan ketagihan setiap Soto Mie Pak Sabar bertandang ke kediamannya.

RAISA

Kantongi Izin Jokowi, Konser di SUGBK

AGAS PUTRA HARTANTO, Jakarta

BALI–Sudah hampir dua tahun nasib konser solois Raisa Andriana di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) berada di ambang ketidakjelasan. Pandemi Covid-19 menjadi penyebab pihaknya belum mengantongi izin resmi dari pemerintah.

PESANAN..Baca Hal 10

Q

CITA RASA MAKNYUS: Pak Sabar melayani pembeli soto mi di warung kaki lima di kawasan Tebet, Jakarta.

SUBUH 04.42

DZUHUR 12.02

ASHAR 15.14

MAGRIB 18.09

ISYA 19.13

KANTONGI..Baca Hal 10

Q

IKLAN & LANGGANAN: (0251) 7544001

REDAKSI: (0251) 7544005


EKONOMI

RADAR BOGOR, SABTU 26 MARET I TAHUN 2022 I 23 SYABAN 1443 H I HALAMAN 2 AUD

CAD

CHF

CNY

DKK

EUR

GBP

HKD

10.686,70 10.578,94

11.437,69 11.322,98

15.447,80 15.287,544

2.268,44 2.245,59

2.134,11 2.112,69

15.878,54 15.717,69

19.012,69 18.822,08

1.843,52 1.825,01

JPY

12.294,79 11.855,78

NOK

NZD

SAR

SEK

1.607,22 1.590,78

9.832,79

3.832,58 3.794,24

1.477,62 1.462,47

9.733,53

SGD

10.625,77 10.516,16

USD

14.429,79 14.286,21

Update Terakhir 25 Maret 2022 Sumber: bi.go.id

Nasabah BRI Simpedes Kebanjiran Hadiah

INDOCEMENT FOR RADAR BOGOR

NAIK. Para pimpinan PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk menjabarkan kenaikan volume penjualan selama tahun 2021 dalam acara Paparan Publik di Kabupaten Bogor, Jumat (25/3).

Volume Penjualan Meningkat BOGOR–PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk (Indocement) membukukan volume penjualan domestik (semen dan klinker) secara keseluruhan 18 juta ton pada 2021. Jumlah itu lebih tinggi 853 ribu ton atau naik 5 persen dari volume pada 2020. Volume penjualan domestik untuk produk semen saja (tanpa klinker) tercatat sebesar 16,6 juta ton, lebih tinggi 352 ribu ton atau naik 2,2 persen dari volume tahun 2020. Pangsa pasar domestik perseroan pada 2021 adalah sebesar 25,4 persen. Penjualan ekspor pun meningkat sebesar 122 persen, dari 181 ribu ton menjadi 202 ribu ton pada tahun 2021 yang sebagian besar produk klinker karena Kompleks Pabrik Tarjun telah beroperasi penuh. Direktur and Corporate Secretary PT Indocement

Tunggal Prakarsa, Antonius Marcos menjelaskan, pendapatan netto perseroan meningkat sebesar 4,1 persen menjadi Rp14.771,9 miliar. Pada tahun 2020, hanya merangkum sebesar Rp14.184,3 miliar. “Peningkatan secara persentase lebih kecil dari peningkatan persentase dari volume penjualan (5 persen) karena turunnya harga jual rata-rata secara keseluruhan, terutama disebabkan penjualan ekspor,” terangnya dalam keterangan resmi yang diterima Radar Bogor, Jumat (25/3). Indocement tetap optimis pertumbuhan lebih tinggi pada 2022. Pertumbuhan positif volume semen domestik di 2021 tentu menjadi dorongan penyemangat bagi industri semen. Tekanan Covid-19 saat varian Delta mencapai puncaknya pada Juli dan harga batu bara

Peningkatan secara persentase lebih kecil dari peningkatan persentase dari volume penjualan (5,0 persen) karena turunnya harga jual ratarata secara keseluruhan, terutama disebabkan penjualan ekspor” Antonius Marcos Direktur and Corporate Secretary PT Indocement Tunggal Prakarsa

yang tinggi, tentunya menjadi tantangan utama pada 2021. “Harga jual produk semen kantong dinaikkan sekitar 6–8 persen di sebagian besar area pasar kami yang kuat selama

Kuartal 4 2021, sebagai akibat dari beban biaya terus meningkat,” paparnya. Penurunan kasus Covid-19 dan perubahan kebijakan PPKM mulai membawa angin segar bagi Indocement. Peningkatan ketegangan geopolitik di Eropa juga sempat membuat lonjakan tinggi harga batu bara dan minyak. Akibatnya, harga jual semen kantong maupun curah sempat naik, pertengahan Maret. Kendati demikian, mereka tetap optimis bisa bersaing dalam pasar semen domestik yang diperkirakan masih tumbuh sekira 5 persen. Terutama dari pertumbuhan semen curah pada kelanjutan proyek-proyek infrastruktur dan katalis positif pembangunan ibukota negara baru (IKN) serta pemulihan proyek-proyek komersial dari para pengembang. (*/pin)

Jelajah Tiga Kuliner Khas BOGOR–Bogor tidak hanya dikenal dengan kota hujan dan wisata alam, tetapi juga dikenal dengan wisata kulinernya yang khas. Para pecinta kuliner bakal puas dengan beragam wisata kuliner baik tradisional maupun yang kekinian. Selama pandemi, mobilitas masyarakat terhambat sehingga aktivitas berburu kuliner juga menjadi terbatas. Untuk itu, Gojek menawarkan solusi bagi pecinta kuliner maupun para pelaku UMKM melalui GoFood. “GoFood, layanan pesan antar makanan di ekosistem Gojek hadir untuk memberikan pengalaman kuliner terbaik melalui berbagai inovasi untuk memenuhi kebutuhan dan preferensi unik setiap pelanggannya. Mulai dari menjelajah puluhan juta menu kuliner hingga pengantaran, kapan saja dan di mana saja,” ungkap District Head Bogor Bekasi at Gojek Dimas Ganjar Romadhan, melalui keterangan resminya, Jumat (25/3). GoFood konsisten memberikan solusi baik bagi pelanggan untuk tetap nyaman berkuliner dan UMKM kuliner untuk terus tumbuh. Tek nologi dan jangkauan GoFood juga

meningkatkan visibilitas para mitra UMKM kuliner sehingga menu khas daerah tertentu dapat ditemukan dengan mudah oleh pelanggan melalui fitur kategori. Lebih lanjut Dimas menjelaskan, UMKM mitra usaha GoFood telah juga dibekali dengan pengetahuan penyajian dan pengolahan makanan sesuai dengan protokol kesehatan. Beberapa mitra usaha terpilih juga telah difasilitasi dengan sanitasi dengan memberikan sealed tape sebagai pengaman makanan, hand sanitizer dan kartu informasi suhu tubuh karyawan resto yang mempersiapkan makanan. Ia pun merekomendasikan tiga restoran atau warung makan yang bisa menjadi pilihan untuk akhir pekan. Diantaranya seperti Ngo Hiang Asli Gang Aut, yang merupakan makanan unik khas Hokkien dan Teochew yang telah diadopsi secara luas di Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura dan Thailand. Makanan ini pada dasarnya adalah dibuat dari berbagai daging dan sayuran dan bahanbahan lainnya. Setelah itu digulung di dalam kulit kembang

BOGOR–BRI Cabang Bogor Dewi Sartika dan BRI Cabang Padjajaran kembali mengundi Panen Hadiah Simpedes (PHS) periode II tahun 2021 di Gumati Resto dan Cafe Paledang, Kamis (24/3) lalu. Program itu bertabur banyak hadiah untuk nasabah BRI. Penarikan PHS tersebut hanya dihadiri pihak penyelenggara dan saksi-saksi dari Kemensos, Dinas Sosial, notaris, kepolisian serta perwakilan nasabah lantaran masih dalam situasi pandemi. Pemimpin Cabang BRI Bogor Dewi Sartika, Suristanta mengakui, Panen Hadiah Simpedes tetap dilaksanakan dengan mengedepankan protokol kesehatan agar hadiah Simpedes bisa bermanfaat untuk nasabah. ”Program tersebut bisa memberikan motivasi kepada nasabah yang lain untuk terus meningkatkan jumlah tabungan, khususnya tabungan Simpedes,” tambahnya, lewat keterangan resmi kepada Radar Bogor, Jumat (15/3). Menurutnya, simpanan mikro yang ada di BRI Bogor Dewi Sartika selalu mengalami kenaikan yang cukup signifikan dari tahun ke tahun. Tercatat, simpanan mikro per Februari lalu merangkum dana sekira Rp1,8 triliun. Dari dana simpanan tersebut,

BRI FOR RADAR BOGOR

HADIAH. Pengundian program Panen Hadiah Simpedes (periode II tahun 2021 di Gumati Resto dan Cafe Paledang, Kamis (24/3) lalu.

kontribusi terbesarnya berasal dari tabungan Simpedes, yakni sebesar Rp1,4 triliun. Hingga saat ini, tercatat 756 ribu rekening tabungan Simpedes. Tidak hanya BRI Cabang Bogor Dewi Sartika, tabungan Simpedes di BRI Cabang Pajajaran juga mengalami peningkatan. “Kami sangat berterima kasih kepada warga Bogor yang telah mempercayakan dananya kepada kami. Dana yang tersimpan disalurkan kembali kepada masyarakat yang membutuhkan dalam bentuk pinjaman kepada pelaku Usaha Mikro dan Kecil (UMK). Nilainya juga terus meningkat,” terang Suristanta. BRI Cabang Dewi Sartika kali

ini menyediakan grand prize yakni satu unit mobil Suzuki Ertiga, hadiah utama I berupa 3 unit motor All New Nmax 155, utama II berupa 20 unit motor Yamaha Mio M3 m, dan hadiah berupa 22 unit LED Polytron 32 inchi. Sedangkan, BRI Cabang Pajajaran menggelontorkan hadiah berupa 1 unit mobil Suzuki Ignis, 2 unit motor Yamaha All New Nmax, dan 2 unit Smart TV LG. Program PHS itu akan kembali digelar pada November mendatang. Suristanta menjanjikan hadiah yang lebih menarik. Oleh karena itu, ia mengajak agar para nasabah memperbanyak jumlah tabungannya di Simpedes. (adv/pem)

Dorong BUMN Melantai di Bursa JAKARTA–Menteri BUMN Erick Thohir memastikan penyertaan modal negara (PMN) kepada BUMN lebih efektif dan tepat sasaran. Pemerintah tidak akan memberikan PMN secara sembarangan kepada BUMN yang tidak memberikan manfaat bagi masyarakat. Erick mengaku tak segansegan akan menyikat oknum di BUMN yang tidak memanfaatkan dana PMN sesuai kepentingan yang telah ditetapkan. “Kalau BUMN tidak sehat, tidak kuat lagi secara korporasi, apalagi tidak punya manfaat untuk masyarakat, ya sayang uang negara harus dihambur-hamburkan, karena itu kita memastikan PMN tepat sasaran,” ucap dia dikutip melalui Jawa Pos, kemarin. Adapun saat ini, proses pe-

ngajuan PMN harus berdasarkan kesepakatan tiga menteri, yakni Menteri BUMN, Menteri Keuangan, dan Menteri teknis lainnya. Menurutnya, itu lebih tepat sasaran. sehingga penyuntikan itu tidak disalahgunakan untuk kepentingan lainnya. Erick mengatakan kontribusi BUMN terhadap negara melalui pajak hingga dividen mencapai Rp377 triliun pada 2020. Sementara jumlah PMN yang diberikan negara untuk BUMN hanya sebesar 4 persen dari total kontribusi BUMN secara konsolidasi yang dialokasikan untuk melakukan akselerasi transformasi BUMN. Transformasi tersebut berupa perubahan model bisnis hingga efisiensi, terbukti mampu meningkatkan valuasi saham milik BUMN seperti

Telkom, Mandiri, dan BRI yang jika ditotal mencapai Rp1.600 triliun. Mantan Presiden Inter Milan itu juga menegaskan komitmennya dalam mendorong lebih banyak BUMN untuk melantai di bursa efek sebagai bagian dalam transparansi dan profesionalisme perusahaan. Kata Erick, bursa Indonesia kini tercatat sebagai salah satu bursa terbaik di Asia secara sisi pertumbuhan. “Karena salah satunya aksi korporasi BRI yang menjadi aksi korporasi terbesar di Asia Tenggara, nomor dua di Asia, dan nomor tujuh di dunia. Oleh karena itu bursanya sangat positif, jadi dampakdampak BUMN sehat itu juga kepada pasar pun positif,” tutup Erick. (jp)

GOJEK FOR RADARBOGOR

REKOMENDASI. Salah satu rekomendasi kuliner di Kota Bogor, Bubur Ayam Batutulis, yang juga bisa dipesan melalui aplikasi GoFood.

tahu dan digoreng, lalu ditambahkan dengan lup cheong, mentimun, telur abad, jahe, telur goreng, kembang tahu goreng, bakso dan banyak lainnya. Biasanya disajikan dengan saus sambal dan saus manis khas rumahan. Selain itu, ada pula Bebeke Om Aris yang cukup unik dengan keberagaman sambalnya. Pecinta sambal bisa memilih aneka sambal sesuka hati yang disajikan secara prasmanan. Setiap sambal memiliki cita rasa sangat khas dan mampu melelehkan lidah. Harga yang

bersahabat juga menjadikan Bebeke Om Aris salah satu destinasi kuliner yang digandrungi oleh semua kalangan. Terakhir, ada Bubur Ayam Batu Tulis. Meski bubur ayam sudah khas, namun spesialnya karena memiliki rasa dan bahan baku berkualitas. Tekstur buburnya yang kental dan padat membuat Bubur Spesial Batu Tulis ini berbeda dari bubur yang lain. Bahkan, banyak varian toping yang bisa pilih sesuai selera. Mulai dari ayam, cakue, pangsit, dan tahu sayur asin. (*/mer)

GRAHA PENA BOGOR JL KHR ABDULLAH BIN NUH NO 30 TAMAN YASMIN BOGOR

https://bozzfoods.mygostore.com


MIMBAR BEBAS

Sms, Whatsapp, Telegram

RADAR BOGOR I SABTU, 26 MARET I TAHUN 2022 I 23 SYABAN 1443 H I HALAMAN 3

ke: lalu kirimkan melalui

Sampaikan unek-unek Anda terhadap layanan publik seperti PLN, PDAM, PT Pos,

telepon, jalan rusak, pungli, kemacetan, pembuatan KK/KTP/SIM/ paspor/ sertifikat tanah, dll.

LAYANAN PENGADUAN PUNGLI

NOMOR

TELEPON

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.

POLRES BOGOR PLN Bogor (0251) 8345400 Bendungan Katulampa (0251) 8334344 RS Hermina Bogor (0251) 8382525, 08129270609 RS Melania Bogor (0251) 8321196 Rs Pmi Bogor (0251) 8324080 RS EMC Sentul (021) 29672977, (021) 29673000 Damkar Kabupaten Bogor (021) 8753547

JADWAL SIM KELILING POLRESTA KOTA BOGOR

SENIN

SELASA

RABU

Botani Square

Graha Pena Radar Bogor

Lippo Plaza Kbn Raya, Jl Pajajaran

KAMIS

JUMAT

SABTU

Yogya Dramaga

Lippo Ekalokasari, Jl Pajajaran

Mall Jambu Dua Plaza

Rumah Sakit Umum Daerah Kota Bogor (0251) 8312292 RS Azra (0251) 8318456 RS Mulia Pajajaran (0251) 8379898 RS Hermina Mekarsari (021) 29232525 RS Medika Dramaga (0251) 8308900/081319310610 Bogor Medical Center (BMC) (0251) 8390435 RS Karya Bhakti Pratiwi (0251) 8626868 Rumah Sakit Dr H Marzoeki Mahdi (0251) 350658, (0251) 8320467 Rumah Sakit Islam Bogor (0251) 8316822 Rumah Sakit Daerah (Rsud) Cibinong 021-875348, 8753360 Rumah Sakit Lanud Atang Sandjaja (0251) 7535976 RS Annisa Citeureup (021)8756780, Fax. (021)8752628 Rumah Sakit FMC (0251) 865-2391/866-2785 Rumah Sakit Salak (0251) 8344609/834-5222 RSUD Ciawi (0251) 8240797 Klinik Utama Geriatri Wijayakusuma (0251) 7568397 Rumah Sakit Bina Husada (021) 875-8441 Rumah Sakit ibu dan anak Nuraida(0251) 8368107, (0251) 368866 Yayasan Bina Husada Cibinong (021) 875-8440 Rumah Sakit Bersalin Assalam Cibinong (021) 875-3724 Rumah Sakit Bersalin Tunas Jaya Cibinong (021) 875-2396 Rumah sakit Bina Husada Cibinong (021) 8790-3000 Rumah sakit Ibu dan Anak Trimitra Cibinong (021) 8756-3055 Rumah Bersalin & Klinik Insani Cibinong (021) 875-7567 RS Sentosa Bogor, Kemang (0251)-7541900 RS Ibu dan Anak Juliana, Bogor (0251) 8339593, Fax. (0251)-8339591 RSIA Bunda Suryatni (0251) 7543891,(0251) 754-3892 Klinik Insani Citeureup (021) 879-42723 RSIA Kenari Graha Medika Cileungsi (021) 8230426 Rs Paru Dr. M. Goenawan Partowidigdo Cisarua-Bogor (0251) 8253630, 8257663 RS Asysyifaa Leuwiliang (0251) 8641142 RS Vania IGD (0251) 8380613, (0251) 8380601/8380605 RSKIA Sawojajar (0251) 8324371

POLRES BOGOR Polsek Jonggol Polsek Cileungsi Polsek Cariu Polsek Nanggung Polsek Babakan Madang Polsek Megamendung Polsek Klapanunggal Polsek Caringin Polsek Dramaga Polsek Tamansari Polsek Jasinga Polsek Cigudeg Polsek Parung Panjang Polsek Leuwiliang Polsek Cibungbulang Polsek Ciampea Polsek Rumpin Polsek Ciomas Polsek Kemang Polsek Sukaraja Polsek Gunung Sindur Polsek Parung Polsek Cibinong Polsek Citeureup Polsek Gunung Putri Polsek Cisarua Polsek Ciawi Polsek Cijeruk

021-8750163

021-89931174 021-8230861 021-89961058 0251-8682769 021-87962777 0251-8248569 021-82492276 0251-8224417 0251-8624107 0251-8388164 0251-8688110 0251-8681110 021-5978880 0251-8647003 0251-8647398 0251-8621146 021-75791076 0251-8322324 0251-8615700 0251-8656678 021-7561844 0251-8616007 021-8752217 021-8752229 0251-8671405 0251-8254540 0251-8240110 0251-8220110

Cantumkan nama dan alamat lengkap, nomor telepon yang bisa dihubungi, nomor pelanggan (untuk layanan PDAM/PLN/PT Gas) dan lampirkan fotokopi KTP. Kirimkan ke Redaksi Radar Bogor, Gedung Graha Pena, Jl KH R Abdullah bin Nuh No 30, Yasmin, Bogor.

Feminisme yang Salah Kaprah KEKERASAN terhadap perempuan sering menjadi menu utama sajian media massa. Dari tahun ke tahun, kekerasan terhadap perempuan jumlahnya terus meningkat. Tentunya kita prihatin dengan nasib perempuan yang hidupnya sering menjadi bulanbulanan. Seperti kasus KDRT yang kerap menghiasi layar kaca. Siapa sih yang tidak terusik dengan berita-berita yang menyedihkan itu? Kasus-kasus ketidakadilan yang menimpa perempuan langsung memancing pengusung feminisme yang muncul bak pahlawan. Gerakan perempuan yang menuntut kesamaan dan keadilan hak dengan pria ini, pertama kali lahir di Eropa. Karena waktu itu perempuan (feminim) dirugikan oleh laki-laki (maskulin) di segala bidang. Mulai dari pekerjaan, pendidikan, politik hingga agama. Apa benar gerakan feminisme ini layak kita jadikan kendaraan untuk memperbaiki hidup kaum hawa? Mengingat di Eropa sendiri sudah tidak dipakai lagi bahkan dicampakkan. Karena memang tidak membawa kebaikan bagi perempuan. Keadilan dan kesetaraan yang digaungkan bak madu yang memabukkan. Padahal sesungguhnya racun yang mematikan. Tidak semua bidang kehidupan harus sama antara laki-laki dan perempuan. Miyarti Gunung Putri

Hanya yang memenuhi syarat yang akan dimuat. Redaksi berhak mengedit isi tulisan tanpa mengurangi substansi. Redaksi tidak bertanggung jawab atas dampak langsung maupun tidak, pascapemuatan tulisan. Terima kasih.

ULFA ULINNUHA, S.P Forum Mahasiswa Pascasarjana IPB University

dukung gelaran MotoGP internasional 2022 ini. Sebagai tuan rumah, Indonesia memang mendapat untung besar karena jumlah wisatawan meningkat. Akan tetapi, keuntungan tersebut tidak merata. Diduga terjadi leakage (kebocoran), seolaholah terjadi pemasukan ke dalam (dirasakan masyarakat setempat), tetapi sebenarnya bocor ke luar. Salah satu penyebab kebocoran adalah masuknya investor. MotoGP menjadikan Mandalika termasuk dalam Destinasi Pariwisata Super

Prioritas (DPSP). Dengan demikian, pembangunan sirkuit berimplikasi pada keharusan negara untuk mengucurkan dana yang besar, baik dari APBN maupun investor. Pengelola KEK Mandalika yaitu PT Indonesia Tourism Development Corporation (PT ITDC) mengatakan telah mengantongi investasi sebesar Rp23 triliun. Investasi terbesar dari Vinci Construction Grand Project sekitar Rp14,5 triliun. Investor tentu memakai hitungan bisnis sehingga menghendaki kompensasi untung dari investasinya. Secara nyata, gelaran MotoGP memang lebih banyak menguntungkan para investor di sektor properti, hotel, dan pariwisata yang dikunjungi wisatawan. Rakyat lokal mendapat untung juga. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno

redaksi@radar-bogor.com

fax: 0251-7544008 radar_bogor

ASALAMUALAIKUM Pak Wali Kota yang terhormat. Mohon kunjungannya di jalur Ceremai Ujung. Banyak sekali bangunan liar yang entah siapa, bukan warga dari Ceremai. Mereka mendirikan bangunan seenaknya, mengisi rumah rumah kosong. Bahkan lahan kosong yang tertulis obyek pajak pun mereka tinggali. Entah dari mana asal mereka. Entah punya KTP Bogor atau tidak. Mohon untuk blusukannya Pak Wali yang terhormat.

Harus Ada Efek Jera KASUS kekerasan dan pelecehan seksual pada anak di negeri ini masih cukup tinggi. Seperti yang terjadi baru- baru ini di Samarinda, Kalimantan Timur, seorang pria tak dikenal masuk ke dalam teras rumah yang di sana ada seorang anak balita kemudian pria tersebut langsung memeluk dan melakukan pelecehan pada anak tersebut. Beruntung, orang tua anak tersebut langsung keluar dan pelaku kini sudah ditangkap polisi. Kejadian lebih miris terjadi di Semarang, Jawa Tengah, yang mana ada seorang ayah tega melakukan rudapaksa terhadap anak kandungnya sendiri berusia 8 tahun hingga tewas. Kejadian serupa bukanlah

sekali ini saja. Berulangnya kejadian yang sama di berba_ gai daerah kerap kali terjadi dan membuat hati kita miris. Begitu teganya para pelaku, perbuatan yang dilakukannya di luar batas, membuat geram dan marah. Kekerasan dan pelecehan seksual pada anak seperti lingkaran setan yang tak berujung. Maka ketika solusinya belum tepat, kejadian serupa akan terus terjadi. Hukuman pada para pelaku di negeri ini tidak pernah membuat mereka jera, sementara perbuatannya sungguh biadap. Bukan dari segi hukumannya saja, namun penyebab terjadinya hal demikian juga harus dibenahi. Banyaknya situs dan konten pornografi

yang mudah diakses oleh siapa saja menjadi salah satu pemicu. Tidak adanya pengawasan dan filter dari pemerintah untuk menutup situs-situs yang berbau pornografi. Oleh karena itu, seharusnya negara sebagai institusi tertinggi dapat mengambil langkah tepat dan cepat. Hukuman kepada para pelaku kejahatan dan pelecehan seksual harus dapat menimbulkan efek jera. Konten pornografi harus segera ditutup, dan menjamin setiap individu di dalamnya agar memiliki akidah yang kuat sehingga ketika mereka mau melakukan maksiat akan berpikir berulang kali.

Kenapa Ngotot Pindah Ibukota

tersebut. Terlebih, kondisi ekonomi yang sulit selama tiga tahun pandemi serta kenyataan hutang negara ya_ng semakin membengkak. Publik bertanya dari mana gerangan dananya. Wacana tak menggunakan dana APBN pun mentah di tengah jalan. Apalagi, sejak hengkangnya investor, dari mana kelak dana terpenuhi. Beberapa waktu lalu, Kepala Otoritas Ibu kota Negara Bambang Susantono mewacanakan pembangunan IKN Nusantara lewat skema crowd funding alias urunan masyarakat. Jelas saja, pernyataan tersebut kembali mengundang antipati publik. Bagaimana tidak, masyakat yang sejatinya tengah berjuang merangkak dari himpitan kesulitan selama pamdemi, mesti dibebankan dengan

patungan proyek IKN. Entah bagaimana teknisnya, wacana ini sungguh menunjukkan hilangnya kepekaan pemerintah akan kondisi masyarakatnya. Mengapa pemerintah begitu bernafsu memindahkan ibu kota padahal masih banyak persoalan masyarakat yang mestinya menjadi prioritas? Untuk siapa sebenarnya proyek ini? Mengapa pemerintah begitu ngotot memindahkan ibu kota di tengah berbagai kesulitan? Betulkah semua ini untuk kebaikan masyarakat? Ataukah justru untuk memenuhi hasrat para pemodal untuk mengeruk keuntungan dari proyek IKN? Siapa sesungguhnya yang diuntungkan dari proyek ini?

PAK Bima tolong dong benahi Perumda Tirta Pakuan Katulampa karena sudah seminggu ini kami tidak memiliki air bersih. Bahkan, setiap hari dari jam 16.00 WIB air mati. Pagi hari, air baru nyala tetapi itupun kecil dan keruh. Tolong, Pak. Kami ada anak kecil dan manula di rumah yang butuh air bersih. Kami sudah komplain ke Perumda Tirta Pakuan bahkan ke aplikasi Simotip tapi tidak ada perubahan. Sampai hari ini, bahkan sampai saat ini saya mengetik surat ini, air PDAM tetap mati.

Intan, Cilebut

@windudewayani

SEJUMLAH investor menyatakan hengkang dari proyek Ibu Kota Negara (IKN). Kekhawatiran tidak berlanjutnya proyek ini pasca 2024 menjadi alasan investor enggan menginvestasikan dananya dalam proyek IKN. Sudah sedari awal rencana pemindahan ibu kota menuai kontroversi. Mayoritas masyarakat menolak agenda

kurang dari 20 persen. Ia mengatakan ada beberapa wilayah di Kabupaten Bogor yang ditetapkan sebagai sasaran wilayah penanganan stunting. Akan tetapi, upaya tersebut belum mampu menuntaskan kasus yang tiap tahun jumlahnya semakin bertambah. Untuk menuntaskan kasus stunting di negeri ini, harus diputuskan cara yang tepat dalam mengurusi rakyat. Sebab, kesejahteraan pangan tidak boleh bersifat kolektif saja yang diukur dari pendapatan nasional. Produksi pangan yang melimpah dan distribusi berjalan lancar seharusnya membuat rakyat dapat menjangkau pangan dengan mudah dan murah, bahkan gratis. Mitri, Cileungsi

Mandalika, Antara Ekspektasi Ekonomi dan Realita PEMERINTAH telah menggelontorkan Rp1,3 triliun demi terselenggaranya MotoGP di Mandalika 2022, salah satu sumber dananya dari APBN. Ajang olahraga bergengsi internasional ini diharapkan memberikan multiplier effect bagi pemerintah, Pertamina, dan masyarakat sekitar. Faktanya, yang menikmati untung lebih banyak justru industri pariwisata yang dimiliki para pemodal besar. Berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 52 Tahun 2014, Mandalika merupakan salah satu Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) pariwisata. KEK Mandalika diharapkan dapat mengakselerasi pariwisata di Nusa Tenggara Barat (NTB) sehingga menyumbang pemasukan ekonomi dan menyediakan lapangan kerja. Oleh karena itu, pemerintah serius men-

Atau kirimkan melalui email:

IDENTITAS LENGKAP

Bangunan Liar di Ceremai Ujung

Bersama–sama Atasi Stunting STUNTING atau gangguan perkembangan pada anak yang disebabkan oleh gizi buruk, masih menghantui balita Kabupaten Bogor. Kabupaten Bogor terdapat 56.967 balita yang terdeteksi masuk dalam kategori gagal tumbuh (stunting) pada hasil penimbangan 321.787 balita. Angka ini cukup tinggi. Itu pun belum semua balita dilakukan penimbangan. Tak heran, organisasi dunia WHO masih menempatkan Indonesia sebagai negara ketiga dengan kasus tertinggi di Asia. Jika angka stunting masih tinggi, maka generasi muda calon pemimpin bangsa mengalami persoalan kesehatan, kesulitan berpikir produktif, berkarya maupun memimpin. Pemkab Bogor berkomitmen di tahun 2023, prevalensi stunting di Kabupaten Bogor

+62-811-1173-373

CANTUMKAN

bahkan mengatakan sekitar 6.900 tenaga kerja terserap di ajang balap motor tersebut. Akan tetapi, keuntungan yang didapat rakyat setempat tentu tidak sebanyak yang didapat investor. Tidak terlihat peningkatan kesejahteraan yang signifikan pada rakyat NTB. Di satu sisi, Mandalika dibangun sedemikian rupa sehingga berstandar internasional. Di sisi lain, pembangunan tersebut tidak berdampak nyata bagi masyarakat NTB. Bahkan banyak wilayah lain yang infrastrukturnya masih minim. Banyak daerah yang jalan, tol, jembatan, jaringan listrik, dan bendungan kurang layak. Gelaran MotoGP tampaknya dikejar demi gengsi dan kepentingan bisnis. Bukankah fenomena ini menunjukkan abainya pemerintah terhadap sebagian rakyat?

@yatnasupriyatna64

Air PDAM Sudah Mati Seminggu

Nurul, Ciomas, Bogor

Pendidikan Mencetak Bibit Korporasi MENTERI Ketenagakerjaan Ida Fauziah membuka peresmian Pelatihan Vokasi Tahun 2022 di Balai Pelatihan Vokasi dan Produktivitas (BPVP) Lombok timur, Nusa Tenggara Barat, Sabtu (19/3). Ida mengatakan, tujuan dilakukannya kegiatan pembukaan pelatihan vokasi ini diantaranya untuk mengkonsolidasi seluruh sumber daya pelatihan vokasi untuk meningkatkan kinerja pelaksanaan pelatihan vokasi dalam mendukung penciptaan tenaga kerja kompeten sesuai dengan kebutuhan pasar kerja. Kemudian, pelatihan ini juga mendorong keterlibatan industri dalam penyelenggaraan pelatihan vokasi untuk menciptakan lulusan siap kerja dan menegaskan posisi Kementerian Ketenagakerjaan sebagai leading sector pelatihan vokasi di Indonesia. Nampak jelas arah peningkatan kualitas tenaga kerja melalui pelatihan vokasi ini berbasis pelibatan korporasi. Ini tentu sangat berbahaya. Lembaga pendidikan yang seharusnya berfungsi mencetak SDM berkualitas yang bermanfaat bagi bangsa dan negara, telah bergeser menjadi

lembaga yang mencetak SDM mesin industri. Sungguh disayangkan, potensi unggul generasi harus diserahkan pada korporasi. Keilmuan para intelektual dikebiri dengan hanya menjadi tenaga kerja dan buruh industri. Ini artinya negara rela kehilangan SDM

( # % % $ ' % & & &# # # $ "& ( &% "& ( # !%!# # %& &

Personalia PT Graha Pena % % # %

Mayang Trisna W, Bogor

U EL L HOT E, DLL A IJ NGAN TANAHUDSAHA SERVIC U A G O L LOW NGAN RUAN IJ D ANEKA RUMRAAHKKAN KEHILA

# ! $!

NT H DIKO RUMA

"

KEHILANGAN

RUMAH DIJUAL

STNK R2 Yamaha 2017 Putih Perak, F-6019-DV, NK: MH3SE886OHJ095198 NS: E3R2E1346073 An. Iin Sutini. (RB2-22000392-26/03/22)

Rumah dijual lok : Jl.Pakuan Ciheuleut Bogor Timur, luas 50M2, sertifikat, 2 lantai, ada kost2an. Harga 350 jt nego. Hub : 081399310827. (RB-21-26/03/22)

DIBUTUHKAN CEPAT

OFFICE BOY

unggul bangsa. Jika ini terus terjadi, kelak kita tidak akan menjumpai generasi yang bermental pemimpin dan peduli urusan rakyat. Mereka akan sibuk memantaskan diri agar kemampuan mereka dilirik oleh para korporasi.

PEMASANGAN IKLAN DAN LANGGANAN BISA JUGA MENGHUBUNGI DSS ADVERTISING Jl. Ir Djuanda, Pelataran Kantor Pos Bogor Tlp. 0251-8323143 08129673676 Fax. 0251-8323143 Jl. Raya Pemda 17 (Dss Motor) Tlp. 087770891880 / 081282817994 RAHARDJA AGC Jl. Raya Tajur No. 162i Tlp 02517568120 CIOMAS AGC Jl. Raya Ciomas Kreteg N0.31A Bogor Tlp. 0251-8630192/Fax.0251-7522150 NUGRAHA PERDANA Jl. Kh. Sholeh Iskandar (Elton Celuler) MART IKLAN Jl. Kantor Batu N0.3 Bogor Tlp/Fax. 0251-8323357 BUDI AGENCY Jl. Raya Cikaret No. 42 Cibinong. Depan Ruko Perum Nirwana Estate Telp: 081386027844, 085691319168 KAMAL AGENCY Jl. Raya Ciawi Prapatan No.360 Telp: 087881737024

OMEGA AGENCY Jl. Raya Pajajaran, Dekat RS.Azra Bogor. Telp: 081282817994, 087770891880 NINA AGENCY Jl. Paledang No. 52, (Belakang Bank BNI Bogor) Telp. 0251-8944066/ 0813.8555.7466 ASEP AGENCY Taman Topi Square Lt. Lg Bl0k B No. 3a 5 8 8 Samping Matahari Dept. Store Tlp/Fax. 0251-8344119 BIRO LEUWILIANG Bapak Endang 085693185247 AMANAH AGENCY (BIRO IKLAN & JASA) VMB i20/17 Tanah Sareal Bogor Telp: 081584346490 - 089636648676 Pin: 587c540a FAHRUL AGENCY Gadog (Depan Gumati) Telp. 08151858809 CITRA AGENCY Jl. Kapten Muslihat No. 51 (Dalam Taman Topi) Kota Bogor Telp. 0857 7994 6665


BOGOR RAYA

RADAR BOGOR I SABTU, 26 MARET I TAHUN 2022 I 23 SYABAN 1443 H I HALAMAN 4

FOTO: JAINAL/RADAR BOGOR

BANTUAN: Warga Desa Semplak Barat, Kecamatan Kemang, menerima BLT DD, kemarin.

Warga Semplak Barat Terima BLT dan Vaksinasi KEMANG-Pemerintah Desa Semplak Barat, Kecamatan Kemang, membagikan Bantuan Langsung Tunai (BLT) dari Dana Desa (DD), kemarin. Penyerahan BLT ini berbarengan dengan pelaksanaan vaksinasi Covid-19 di aula Kantor

Desa Semplak Barat. Guna menghindari kerumunan dan antrean warga, panitia pelaksana menerapkan protokol kesehatan (Prokes) yang ketat. “Dalam pembagian BLT ini, kami menerapkan aturan prokes yang

ketat,” kata Kepala Desa Semplak Barat, Abdul Rahman kepada Radar Bogor, kemarin. Kades menjelaskan, semua penerima bantuan diwajibkan memakai masker, jaga jarak, dan mencegah kerumunan.

Jalan Kampung Sawah Rusak Parah LEUWILIANG–Kondisi jalan Kampung Sawah Baru, Desa Leuwiliang, Kecamatan Leuwiliang, kini rusak parah. Kerusakan jalan ini sudah berlangsung lama dan sampai sekarang belum juga diperbaiki. Padahal, setiap hari selalu dilewati masyarakat yang ingin ke pasar maupun keluar ke jalan utama. ”Kerusakan Jalan Kampung Sawah Baru semakin parah. Jalan ini sudah lebih dari lima tahun tidak pernah diperbaiki,” kata salah seorang warga sekitar, Muhamad Rodji kepada Radar Bogor, Kamis (24/3). Dia mengaku, jalan sepanjang 200 meter itu hancur tinggal batu kerikil tajam. Kondisi ini banyak menyebabkan pengendara motor terjatuh. ”Kalau hujan lebat, sudah pasti akan timbul banjir setinggi 25 centimeter. Kami harap segera diperbaiki,” harapnya. Rodji menambahkan, jalan ini sebagai akses utama warga yang ingin ke Pasar Leuwiliang maupun kegiatan sehari-hari. ”Semoga cepat diperbaiki supaya kegiatan masyarakat tidak terganggu,” tambahnya. Sementara itu, Kepala UPT Infrastruktur Jalan dan Jembatan Kelas A Leuwiliang, Eko Sulistianto

FOTO: JAINAL/RADAR BOGOR

INFRASTRUKTUR: Jalan Kampung Sawah Baru, Desa Leuwiliang, kondisinya rusak parah.

menjelaskan, jalan lingkungan itu masuk wilayah pasar. ”Kalau ruas jalan yang menjadi kewenangan kami, yakni Jalan Leuwiliang-Kampung Sawah. Titik nolnya pas di jalan provinsi arah Bogor, setelah pasar kurang lebih sekitar 100 meter,” kata Eko. Eko mengatakan, Jalan Raya

PELATIHAN: Kopel mengadakan pelatihan Sekolah Aman dan Tangguh Bencana di Desa Sipayung, Kecamatan Sukajaya, kemarin.

Kampung Sawah tidak semuanya masuk kewenangan UPT Jalan dan Jembatan. ”Itu ada bagiannya masing-masing. Kami hanya sebatas mengelola aset atau menjadi inventarisasi jalan Kabupaten Bogor. Tapi, kami akan coba koordinasi dulu mengenai status jalannya,” tandasnya.(abi/c)

Desa Kalongliud Bentuk Satgas Bersinar

FOTO: JAINAL/RADAR BOGOR

Kopel Peduli Keselamatan Siswa SUKAJAYA–Komite Pemantau Legislatif (Kopel) Indonesia mengadakan pelatihan Sekolah Aman dan Tangguh Bencana di Desa Sipayung, Kecamatan Sukajaya, kemarin. Kegiatan lanjutan ini bekerjasama dengan Yappika Action Aid. Kegiatan ini dilakukan dalam upaya menghantisipasi bencana alam menimpa siswa saat belajar di sekolah. ”Inisiasi Sekolah Aman dan Tangguh Bencana ini dimulai pada empat sekolah, yaitu SDN Sukajaya 5, SDN Cileuksa 05, SDN Cipendeuy 1, dan SDN Cipendeuy 02. Pasalnya, sekolah-sekolah ini berada di daerah rawan bencana,” ujar Koordinator Kopel Bogor, Burhanudin kepada Radar Bogor, Jumat (25/3). Dia menjelaskan, ini bentuk kepedulian Kopel Bogor dan YappikaActionAid terhadap pendidikan dan keselamatan anak-anak di area rawan bencana. ”Siswa perlu keamanan dan keselamatan ketika belajar. Di

sini potensi kehilangan masa belajar juga tinggi. Bisa dibayangkan kalau bencana itu berakibat pada robohnya bangunan sekolah,” jelasnya. Burhanudin menambahkan, sekolah yang tergabung dalam program ini telah mendapatkan pelatihan dasar. Kopel akan melakukan pelatihan lanjutan untuk murid dan orang tua siswa. “Ini program berkelanjutan, karena seolah aman sangat penting. Maka perlu ada dorongan semua pihak terkait pendidikan,” tambahnya. Sementara itu, Pengawas SD Kecamatan Sukajaya, Ropiudin mengatakan, pelatihan penanganan bencana bagi guru dan murid perlu terus dilakukan. Sebab, banyak sekolah di Sukajaya berada di daerah rawan bencana. ”Sebaiknya sekolah-sekolah ini dijadikan binaan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bogor,” tandasnya. (abi/b)

NANGGUNG-Anggota Satuan Tugas Bersih dari Narkoba (Satgas Bersinar) Desa Kalongliud, Kecamatan Nanggung, resmi dilantik, Kamis (24/3). Pelantikan Satgas Bersinar ini bertujuan mengantisipasi peredaran narkoba masuk desa. “Alhamdulillah launching sekaligus pengukuhan Satgas Bersinar berjalan lancar. Kami berharap dengan dilantiknya anggota Satgas ini bisa mencegah masuknya narkoba ke desa,” ujar Kepala Desa Kalongliud, Jani Nurjaman kepada wartawan, kemarin. Kades mengatakan, terbentuknya Satgas ini sebagai upaya mereka mewujudkan desa bebas dari narkoba. Satgas ini dibentuk berdasarkan hasil musyawarah forum desa. Mereka sepakat mengalokasikan anggaran Dana Desa (DD) tahap satu untuk membiayai kegiatan Satgas. Sementara itu, Kepala BNN Kabupaten Bogor, AKBP Muh Sably Noer menuturkan, Desa Kalongliud adalah desa pertama yang membentuk Satgas Desa Bersinar. Pemdes mengalokasikan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDES) untuk pelaksanaan Satgas Bersinar. (abi/b)

”Secara keseluruhan pembagian BLT DD berlangsung lancar. Semua penerima mengantre dengan tertib,” ucapnya. Dia menyebutkan, seharusnya jumlah penerima BLT sebanyak 144 Keluarga Penerima Manfaat (KPM),

namun ada pengurangan. Makanya, hanya 106 KPM menerima BLT. ”BLT dirapel tiga bulan, yaitu Januari, Febuari dan Maret. Sehingga setiap KPM mendapatkan bantuan Rp900 ribu,” terangnya. Rahman berharap para penerima

bantuan dapat menggunakan BLT untuk keperluan sehari-hari seperti belanja sembako. ”Jangan digunakan untuk belanja yang tidak penting. Bantuan ini diberikan kepada keluarga terdampak Covid-19,” katanya.(abi/c)

Pembeli Tertipu Kavling Fiktif MEGAMENDUNG–Kasus dugaan jual beli tanah fiktif berlabel kavling terjadi di Kecamatan Megamendung, Kabupaten Bogor. Hal itu terungkap saat sejumlah korban mendatangi lokasi pemasaran di Cipendawa, Megamendung, Jumat (25/3). Pantauan Radar Bogor, sejumlah korban jual beli kavling fiktif ini membentangkan spanduk bertuliskan “Kembalikan Uang Kami atas Pembeli Lahan KQM yang Tidak Jelas”. Nampak enam orang yang merupakan korban penipuan lahan kavling fiktif tersebut. Pembeli tanah kavling fiktif asal Kabupaten Serang, Banten, Syamsudin saat ditemui di lokasi mengatakan, aksi ini dilakukan untuk meminta kembali uang mereka. ”Kami minta uang dikembalikan,” katanya kepada Radar Bogor, Jumat (25/3). Syamsudin menuturkan, awalnya

FOTO: ARIFAL/RADAR BOGOR

DUGAAN PENIPUAN: Sejumlah korban jual beli tanah fiktif mendatangi lokasi pemasaran di Cipendawa, Megamendung, Jumat (25/3). Mereka minta uang yang sudah disetorkan dikembalikan.

ia bersama beberapa korban membeli tanah kavling dengan iming-iming berada dalam lingkungan para Tahfiz Alquran. Makanya, mereka percaya dan tertarik membeli lahan kavling tersebut. ”Ada empat kavling. Totalnya Rp200 juta. Karena satu kavling Rp50 juta. Namun, sampai sekarang tidak ada,” tuturnya. Mereka sempat melakukan mediasi dengan pihak perusahaan yang menjual lahan kavling itu pada 2020. Namun, hingga sekarang belum ada kejelasan terkait lahan dijanjikan. Selain itu, hingga kini

lahan kavling yang diperjual belikan tidak pernah ada wujudnya. ”Sampai hari ini, kami tidak pernah menemukan kavling tersebut,” paparnya. Dia mengaku penjual lahan mengimingi-imingi bahwa tanah kavling yang mereka beli berstatus Surat Hak Milik (SHM). Sementara itu, salah seorang pekerja di lokasi, Jepi mengaku tidak mengetahui soal kavling fiktif tersebut. D ia berjanji bakal menyampaikan keluhan itu kepada pimpinan. ”Saya akan sampaikan ke Direktur perihal ini,” singkatnya.(all/b)

Pentingnya Pemahaman Tentang TBC BOGOR–Yayasan Akses Sehat Indonesia, memperingati hari tuberkulosis (TB) sedunia yang jatuh pada 24 Maret 2022. Kegiatan yang dikemas berupa talkshow bertajuk ‘Sinergi Multipihak untuk Elminasiini TB’ dilakukan di Puslitbang, Kabupaten Bogor. Manajer Sub Recipient (SR) Provinsi Jawa Barat, Bambang Eko mengatakan, salah satu masalah dari meningkatnya kasus TB, yaitu kurangnya kerja sama. Sebab, menangani kasus TB tidak bisa mengandalkan para kader atau petugas puskesmas saja. “Perlu ada koordinasi antara Dinas Kesehatan, LSM, dan koordinator kader dari puskesmas atau rumah sakit agar semua program TB bisa sinkron dan terealisasikan. Sehingga angka kesembuhan pasien TB semakin meningkat,” kata Bambang. Untuk itu, kegiatan talkshow itu bertujuan mengkoordinasi semua pihak yang terlibat dalam penanggulanan TB di Kabupaten Bogor. Seperti diketahui, Kabupaten Bogor menempati peringkat pertama kasus TB terbanyak di Jawa Barat. Peningkatan kasus TB semakin bertambah dengan adanya beberapa masalah. Senada dengan Bambang, Kepala Bidang Pengendalian dan Penyakit (P2P) Dinas Kesehatan Kabupaten Bogor, Adang Mulyana mengatakan, pentingnya keterlibatan semua pihak dalam menangani TB. Hal itu harus terwujud dalam koordinasi antara Kementrian Kesehatan, Lembaga Swadaya Masyarakat hingga masing-masing kader

FOTO: DEDE/RADAR BOGOR

KESEHATAN: Talkshow bertajuk ‘Sinergi Multipihak untuk Elminasiini TB’ dilakukan di Puslitbang, Kabupaten Bogor.

kecamatan. Menurutnya, ini bertujuan meningkatkan angka eliminasi kasus TB yang bisa memengaruhi berbagai sektor, termasuk sektor sesehatan dan ekonomi. “Semuanya harus bergerak bersama mengurangi kasus TB di Kabupaten Bogor. Kasus TB menjadi salah satu pembahasan di acara G20 2022. Tujuannya agar semua pihak mau besinergi dan meningkatkan layanan TBC di semua fasilistas kesehatan di Indonesia berbasis teknologi,” terangnya. Dia mengatakan, investigasi kontak menjadi salah satu kegiatan dilakukan kader melakukan skrining TB di masyarakat. Kegiatan ini tidak mudah karena pemahaman masyarakat masih minim. Karena itu, para kader mempunyai peran penting memberikan pemahaman

pada masyarakat. Terlebih, banyak ditemukan kasus TB anak di Kabupaten Bogor. Sementara itu, Ketua Yayasan Akses Sehat Indonesia, Alwin Khafidhoh menjelaskan, saat ini stigma negatif terhadap penyakit TB masih tinggi. TB merupakan penyakit menular dan jika tak segera diobati, bisa menyebar ke anggota keluarga, bahkan tetangga. “Penyakit TB bisa menyebar kemana-mana, tak hanya satu orang saja. Untuk menghilangkan stigma TB, maka semua pihak harus saling memberikan koordinasi. Ini penting agar membuat pasien TB tetap semangat untuk berobat,” ucapnya. Dia berharap, kedepanya semua pihak bisa bersama menekan, bahkan menghilangkan kasus TB di Indonesia. (ded/b)


BOGOR RAYA

RADAR BOGOR I SABTU, 26 MARET I TAHUN 2022 I 23 SYABAN 1443 H I HALAMAN 5

Sungai Cileungsi Kembali Tercemar

Delapan Kecamatan Jadi KSPD CIBINONG–Pemkab Bogor, bakal mengembangkan Kawasan Strategis Pariwisata Daerah (KSPD) Puncak-Lido. Mencakup delapan kecamatan, wilayah ini nantinya dibentuk menjadi kawasan terpadu rekreasi alam, olahraga, budaya dan kuliner berbasis kreatif sesuai potensi di Bumi Tegar Beriman. Delapan kecamatan itu, yakni Kecamatan Ciawi, Megamendung, Cisarua, Caringin, Cijeruk, Cigombong, Tamansari, dan Ciomas. “Jumlah sebaran daya tarik wisata berdasarkan jenis wisata, 50 wisata alam, 27 wisata buatan dan 14 wisata budaya,” ujar Bupati Bogor, Ade Yasin kepada wartawan di Pendopo Bupati Bogor, Rabu (23/2). Nantinya, pengembangan kawasan ini melibatkan Pemerintah Provinsi Jawa Barat. Pemprov Jabar akan mengelola satu destinasi wisata. Sementara Pemkab Bogor bakal mengelola dua destinasi. Sedangkan delapan dikelola desa, dan delapan destinasi dikelola BUMdes. Lalu Perhutani sebanyak sembilan destinasi, BUMN dua destinasi, BUMD satu destinasi, Taman Nasional 14 destinasi, BKSDA satu destinasi dan swasta 45 destinasi. “Untuk sebaran fasilitas pariwisata dan penunjang, ada 913

unit yang terdiri dari akomodasi, villa, pondok dan resort 468 unit, kesehatan 24 unit, pemerintahan 63 unit, perdagangan tiga unit, peribadatan 120 unit, restoran 40 unit, supermarket 90 unit dan fasilitas umum ada 105 unit,” jelas Ade Yasin. Saat ini, lanjutnya, Kabupaten Bogor memiliki 42 desa wisata yang 17 di antaranya terdapat di KSPD Puncak-Lido. Dikelola oleh 978 orang, kunjungan wisata di sana juga cukup tinggi sedikitnya 13.544 mengunjungi desa wisata di kawasan KSPD Puncak-Lido pada 2021. Menurutnya, prinsip dan konsep pembangunan kepariwisataan di KSP Puncak-Lido, yaitu sustainable atau berkelanjutan. Ini dilakukan untuk menghindari eksploitasi berlebihan dengan mengutamakan keberlanjutan aspek lingkungan, sosial dan ekonomi. Lalu tangguh yang didasarkan pada pertimbangan rencana mitigasi bencana agar lingkungan wisata responsif dan aman bagi pengunjung maupun pelaku pariwisata. Selain itu juga inklusif. Pariwisata di KSPD Puncak-Lido harus memberikan manfaat bagi semua orang. Semua pemangku kepentingan memiliki peran penting di KSP Puncak-Lido.(cok/c)

FOTO: HENDI/RADAR BOGOR

WISATA: Kawasan Puncak, masih jadi destinasi wisata andalan di Kabupaten Bogor. Kini Pemkab Bogor, bakal mengembangkan Kawasan Strategis Pariwisata Daerah (KSPD) Puncak-Lido.

Tetap Berharap Bantuan DKI Jakarta CIBINONG–Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor, kembali mengajukan bantuan keuangan kepada Pemerintah Provinsi DKI Jakarta. Pemkab Bogor tetap berharap Pemprov DKI Jakarta memberi bantuan, meski di 2021 lalu besaran anggaran yang diberikan tidak sesuai dengan harapan. Sebab, bantuan yang diberikan lebih kecil dari pengajuan. “Seperti 2021, kita hanya dikucurkan Rp1,9 miliar dari Pemprov DKI.

Padahal, yang diusulkannya cukup banyak,” ujar Kepala Bappeda Lit bang Kabu paten Bogor, Suryanto Putra kepada Radar Bogor, kemarin (25/3). Menurutnya, nilai itu sangat jauh dengan besaran yang Pemkab Bogor usulkan. Padahal, pengajuan itu diperuntukan untuk menata aliran sungai di Kabupaten Bogor yang sering dituding menjadi penyebab banjir ibu kota. “Kalau ditotal usulannya bisa sampai

ratusan miliar. Namun, tidak semua terakomodir, hanya yang dianggap penting dan berdampak kepada Jakarta,” jelasnya. Untuk itu, Pemkab Bogor masih terus mengajukan Bantuan Keuangan ke Pemprov DKI Jakarta di 2022 ini. Dari sekian usulan, Suryanto mengatakan, yang paling mendesak adalah program normalisasi Ciliwung, Kali Baru dan pembelian truk sampah. Mengingat program tersebur

berhubungan dan berdampak langsung ke wilayah Jakarta. “Karena banyak usulan-usulan yang belum terakomodir, program normalisasi belum berjalan dengan baik,” tambahnya. Pemkab Bogor juga pernah mengajukan Bankeu DKI Jakarta untuk penertiban vila atau bangunan liar di kawasan Puncak. “Namun, usulan itu belum diakomodir Pemprov DKI Jakarta,” tandasnya.(cok/b)

CILEUNGSI–Bau busuk dan menyekat dirasakan warga Perumahan Vila Nusa Indah 5, Desa Ciangsana, Kecamatan Cileungsi, Kabupaten Bogor. Bau tersebut berasal dari aliran sungai Cileungsi, yang kembali tercemar limbah. Kondisi ini terjadi sejak Kamis (24/3) malam. “Semalam (kemarin, red) kami dapat laporan warga Perumahan Vila Nusa Indah 5. Warga mengeluhkan bau busuk bersumber dari Sungai Cileungsi,“ ujar Ketua Komunitas Peduli Sungai Cileungsi Cikeas (KP2C), Puarman kepada Radar Bogor, Jumat (25/3). Puarman memaparkan, sungai mengeluarkan bau menyengat. Di aliran Sungai Cileungsi juga nampak gumpalan busa. “Kami berharap bisa segera ditindaklanjuti Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Bogor,” tururnya. Lanjut Puarman, akibat Sungai Cileungsi tercemar, ratusan warga Desa Ciangsana, mengalami gangguan kesehatan, seperti pernafasan dan gatal-gatal. “Semalam ada warga yang sesak nafas dan gatal-gatal,” tuturnya. Kembali tercemarnya Sungai Cileungsi ini mendapat sorotan Ketua Markas Pejuang Bogor (MPB), Atiek Yulis. Dia mengatakan, pencemaran sungai ini sudah sering terjadi dan menjadi pekerjaan rumah DLH Kabupaten Bogor. Menurutnya, aksi nakal perusahaan membuang limbah ke sungai dengan memanfaatkan musim hujan. “Beberapa hari ini tidak turun hujan. Makanya, limbah yang dibuang ke sungai terlihat. Ini harus segera ditindak tegas,” katanya kepada Radar Bogor, Jumat (25/3). Atiek minta DLH Kabupaten Bogor segera turun dan membuat gebrakan

& % " % % & # $ ) #!") + (" ( % ,$"! & #'&'% " ( *+" % % ,+,!# & . #+, $ % ( $"& ( + "* * +, + !,& / % "&+ ) % */ ) # + + + ( % . * ")" & +" # % , ! + )()'-'# *"

0

H. RUHYAT NUGRAHA

! # ! " $ ! " " ! " ! " ! " $ ! " " ! # $ " ! ')!3 +%"!.'2!!. ).) 0/,)3)2) ).) -%.%+!.+!. !'!1 -!28!1!+!3 "%12)+!0 ")*!+ $%.'!. +/.$)2) $!. 2)34!2) 0%10/,)3)+!. 0!$! 3!(4. 0/,)3)+ )0!23)+!. "!.8!+ ).31)+ $!. 31)+ $!,!- 0/,)3)2) $!,!- -%.''!%3 24!1! 0!$! 3!(4. 0/,)3)+ ).) 0!,!3) 2!!3 ).) +/.$)2) %+/./-) "%,4- 04,)( 0!2+! 0!.$%-)# ).) )1).8! -%-0%1+)1!+!. .$/.%2)! !+!. 24,)3 4.34+ +%-"!,) +% ,).3!2!. !3!4 31!*%#3/18 %+/./-) 2%"%,4- 0!.$%-) /5)$ *)+! 3)$!+ -%,!+4+!. 0%14"!(!. 8!.' &4.$!-%.3!, 4(8!3 4'1!(! -%.8%"43 $!-0!+ +1)2)2 !+)"!3 0!.$%-) /5)$ 3%1(!$!0 %+/./-) .$/.%2)! -)1)0 $%.'!. +1)2)2 &).!.2)!, 8!.' $)(!$!0) 0!$! !$! 2!!3 )34 4.34+ -%.'%-"!,)+!. 31!*%#3/18 .$/.%2)! 2%"%,4- -%-"434(+!. 6!+34 8!.' 2!.'!3 ,!-! !.$%-) -%-!.' "!+!, "%1!+()1 3!0) 0%-4,)(!. %+/./-) 0!23) -%-"434(+!. 6!+34 ,!-! 0!,).' #%0!3 ")2! 2!34 3!(4. !8! -).3! !'!1 -!28!1!+!3 3%3!0 -!6!2 $)1) $!. 3)$!+ -4$!(

3%101/5/+!2) +!3! 4(8!3 4'1!(! !$! ,!,4 !3!4 0!$! 2!!3 04.#!+ !.$%-) .$/.%2)! 24$!( -%1!2!+!. $!-0!+ $!1) +1)2)2 8!.' *4'! 3%1*!$) 2%#!1! ',/"!, %0%13) +/.31!+2) %+/./-) 8!.' -%.'/1%+2) 3).'+!3 +%2%*!(3%1!!. $!. 23!342 .$/.%2)! /,%( /1,$ !.+ +%-"!,) -%.*!$) .%'!1! "%10%.'(!2),!. -%.%.'!( +% "!6!( ,/6%1 -)$$,% ).#/-% 2%3%,!( 2%-0!3 -%.*!$) .%'!1! "%10%.'(!2),!. -%.%.'!( +% !3!2 400%1 -)$$,% ).#/-% $) !.$%-) /5)$ *4'! -%.8%"!"+!. 3%1(!-"!3.8! 0%.'%.3!2!. +%-)2+).!. -%.).'+!3.8! +%3)-0!.'!. $!. 0%14"!(!. 2314+341 3%.!'! +%1*! 8!.' $)3!.$!) $%.'!. 2%-!+). "!.8!+.8! 0%+%1*! "%1!,)( +% 2%+3/1 ).&/1-!, )2)2) ,!). %1! +%"%"!2!. ).&/1-!2) 04",)+ ).) 2%-4! )2-% !3!4 &!(!- 1!$)+!,)2-% $!. $%-/1!,2)2!2) ).) -!24+ +% 14-!( 14-!( -%,!,4) *!1).'!. ).3%1.%3 /2)!,)2!2) %-0!3 0),!1 +%"!.'2!!. ).) -%.*!$) &),3%1 !'!1 !.!+ -4$! $!. +)3! 2%-4! -%-4342 0%.8%"!1!. -!3! 1!.3!)

perihal penanganan limbah di Sungai Cileungsi. Mengingat kasus pencemaran ini sudah sering terjadi, namun perusahaan tidak pernah kapok. “DLH harus ada gebrakan. Cek semua pabrik, apakah limbahnya aman atau tidak. Jika ada temuan limbahnya bocor atau membuang sembarangan, maka harus ditindak. Perusahaan harus segera memperbaikinya. Atau dibuatkan tempat limbah jika belum sesuai SOP agar tidak mencemari dan membahayakan lingkungan sekitar,” tuturnya. Camat dan kepala desa, sambungnya, juga harus dilibatkan dalam pencegahan pencemaran yang disebabkan libah perusahaan. “Urusan limbah harus menjadi perhatian semua, karena menyangkut kesehatan lingkungan. Sebab, ini akan berdampak terhadap kesehatan warga sekitar,” terangnya. Sementara itu, Anggota DPRD Kabupaten Bogor, Achmad Fathoni meminta DLH Kabupaten Bogor menepati janjinya menindak tegas perusahan yang mencemari Sungai Cileungsi. “Saya akan tagih janji Kadis DLH untuk menindak tegas pencemaran,” ujar Politisi PKS itu kepada Radar Bogor, kemarin. Ahmad memaparkan, DLH berjanji akan memanggil semua perusahan yang memiliki pipa saluran ke Sungai Cileungsi. Dewan juga minta pertanggungjawaban DLH dalam menjaga sungai. Jika ada pencemaran lagi, semua harus menanggung sanksi dan biaya pemulihan sungai. “Yang tidak mau dan berani tanda tangan komitmen, langsung saja ditutup pipa salurannya secara permanen,” tegasnya.(all/c)

.''/3! !6! !1!3

0%.8%"!1!. 1!$)+!,)2-% $!. $%-/1!,)2!2) "!.'2! 3%'!2 4(8!3 4'1!(! )1).8! -%.),!) 0),!1 0),!1 +%()$40!. "%1"!.'2! 8!.' 3%1$)1) $!1) !.#!2),! 3!(4. $!. ().%+! 4.''!, +! 0%1,4 3%142 $)+4!3+!. +(4242.8! $) +!,!.'!. '%.%1!2) -),%.)!, .) +!1%.! !.!+ !.!+ -4$! ).) -%140!+!. 0%.%142 "!.'2! 4.34+ -%-0%13!(!.+!. ).3%'1!2) .!2)/.!, 3%1-!24+ -%.'().$!1) 0%.8%"!1!. 1!$)+!,)2-% $!. $%-/1!,)2!2) "!.'2! %")( *!4( 4(8!3 4'1!(! -%.),!) 2/2)!,)2!2) +%%-0!3 0),!1 $)0%1,4+!. 2%"!'!) -/$!, +%()$40!. "%1"!.'2! "!') '%.%1!2) -4$! "!.'2! 8!.' !+!. -%.')2) +%()$40!. $) -!2! -!2! -%.$!3!.' )0%1+)1!+!. 0!$! .!.3) *4-,!( 0%.$4$4+ .$/.%2)! -%.#!0!) *43! *)6! $%.'!. *43! *)6! -%140!+!. +%,/-0/+ 42)! 01/$4+3)& 8!.' -%.*!$) 34,!.' 04.''4.' 0%-"!.'4.!. .!2)/.!, %,!). )34 0%.%31!2) ).3%1.%3 8!.' -!2)& *4'! "%1$!-0).'!. $%.'!. 0%1,4.8! -%.).'+!3+!. %3)+! $!. +%!$!"!. -!28!1!+!3 %.8%"!1!. "%1)3! (/!7 0%.)04!. $) ).3%1.%3 4*!1!. +%"%.#)!. $!. $)2+1)-).!2) -%140!+!. "%"%1!0! !,!2!. 0%.3).'.8! 2/2)!,)2!2) +%%-0!3 0),!1 +%"!.'2!!. ).) " !


THROW IN

RADAR BOGOR I SABTU, 26 MARET I TAHUN 2022 I 23 SYABAN 1443 H I HALAMAN 6

Ulangi

1 2

Memori 2019 GIANYAR–Bali United berhasil menjuarai kompetisi Liga 1 secara berturut-turut. Setelah jadi kampiun pada edisi Liga 1 2019, Bali United meraih gelar juara pada musim 2021/2022. Keberhasilan Bali United back to back champions ini luar biasa. Pasalnya, belum ada tim di era Liga Indonesia menerapkan satu wilayah bisa menjadi juara secara berurutan. Jika menilik tahun, ada kompetisi musim 2020 yang tak ada juaranya lantaran pandemi Covid-19 sehingga harus dihentikan. Setelah vakum lebih dari setahun, kompetisi kemudian berputar lagi pada 2021 dan dijadwalkan berakhir pada awal April mendatang. Namun, belum sampai pekan ke-34 berakhir, Bali United sudah memastikan menjadi juara. Hal itu terjadi usai pesaing terdekatnya, Persib Bandung ditahan imbang Persik Kediri tanpa gol di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Jumat (25/3) tadi malam. Kejadian serupa sejatinya juga terjadi pada 2019. Saat itu, Bali United, bahkan bisa lebih awal lagi memastikan diri menjuarai Liga 1 2019. Pekan ke-30, kepastian juara sudah ada di tangan Bali United. Bedanya, saat itu Bali United memastikan gelar juara hanya dengan perolehan 63 poin, berbeda dengan saat ini yang

!

2

$ % - '*#& # ,-+ - + - , * " (1 , % &# &# (#- 2(#, # &. + . , + 1 %(# *),#,# % * . *)& 1 (! #!.( % ( &# (#- , * ($ (! '.,#' #(# # #! )+' ,# #* % # # & ! ( #- + *% ( # '* - & !

15

(0 ,!-/ ) , !- %# * +*!.% 2 *# %. &0 - ' /+ '

PSSI.ORG

PELAJARAN BERHARGA : Timnas Indonesia U-19 proyeksi Piala Dunia U-20 2023 kalah telak dan dipermak oleh Timnas Korea Selatan U-19 dengan skor 0-7 dalam laga uji coba di Daegu Auxiliary Stadium, Jumat (25/3) kemarin.

Dibantai Tuan Rumah

/!" *+ 5 ! +5 0#0-- ( $ ,!( /%$ ,!-/ ) , !- %# * +*!.% 2 *# &0 - /%# ' (% !-0*/0* % ./- / /!- / . $0* !-.%& .!-/ * 4 (% *%/!

'2 03' * 0$ !./ (0$0 )!*& % ,!) %* ,!-/ ) 2 *# )!- . ' * 0 #!( - ( ) . /0 )0.%) &0 - %# * %#

-" * 2 * % %' %)%) .0 $ )!- %$ 0 #!( - % 0 ' ./ !- ! ! 0 *2 ,!-* $ )!- %$ ' ),%0* %# !-. ) !-.! 2 0- 2 , )0.%) !)!*/ - %/0 (%& , .+&!1% * -%+*+ ,!-* $ )!*& % &0 - ./- / /!- / . !*# * 0 '(0 !- ! , .+ )!* *# !*# * $ 2 *#' - , -%+*+ )!- %$ #!( - !-. ) !-.% * 0*# ,

INGGRIS VS SWISS

Menguji Konsistensi Association) atau federasi sepak bola Inggris menyebut bahwa penyerang berusia 20 tahun itu telah meninggalkan kamp latihan timnas, usai dinyatakan positif Covid-19. “Saka diisolasi dari anggota skuad lainnya di St George’s Park sejak Rabu, dan sekarang telah kembali ke rumah,” jelas Sky Sports. Menyusul mundurnya Saka, FA memastikan tidak melakukan pemanggilan pemain baru. Artinya Timnas Inggris bakal memaksimalkan anggota skuad yang sudah tersedia. “Tidak ada penggantian pemain. Ini sesuai dengan rencana dengan skuad yang terdiri dari 24 orang untuk laga yang akan datang,” tegas FA. Absennya Saka turut menambah daftar pemain Inggris yang tak bisa memperkuat timnas dalam jadwal friendly match bulan Maret ini. Sebelum ini juga terdapat sederet nama seperti Trent Alexander-Arnold, Reece James, Tammy Abraham, dan Aaron Ramsdale yang

masih terbelit cedera. Adapun 4 pemain tambahan yang diplot untuk mengganti para pemain cedera tersebut adalah Kyle Walker-Peters, Tyrick Mitchell, Ollie Watkins, serta Sam Johnstone. Pelatih Gareth Southgate bisa dibilang tak perlu terlalu risau soal barisan depan timnya, lantaran mereka masih memiliki Harry Kane, Phil Foden, hingga Jack Grealish. Di kubu seberang, Timnas Swiss dipastikan tak bisa menggunakan sang kiper andalan, Yann Sommer, yang dikabarkan juga terpapar Covid19. “Timnas Swiss harus bermain tanpa Yann Sommer dalam pertandingan internasional melawan Inggris dan Kosovo. Kiper utama itu dinyatakan positif virus corona pada Selasa sore. Sommer diisolasi di kamar hotel di Marbella dengan gejala ringan,” terang federasi sepak bola Swiss lewat laman resmi mereka. Absennya sang kiper utama jelas bakal mempengaruhi kualitas lini belakang Swiss. Pasalnya sang kiper pengganti Gregor Kobel, relatif dianggap belum mampu menyamai kualitas Sommer. (trt/rur)

! # '* . -!* ,'& + $# * , *+ '-&, ! $$!& % * $!+ & ' & * , '-, , % $ / '$ (-#-$

HARRY KANE

7 0

&# (#- - % - +% & "% ( & ' & ! , $ % - %&.% +# +, 1 * (. +# ( - - % ' ( (! ( ( " (1 , % &# #' (!

mencapai 72 poin. Tentu saja, itu hal yang luar biasa. Bali United sendiri sejatinya baru berdiri pada 2015 lalu. Klub tersebut sejatinya dahulu bernama Putra Samarinda, kemudian dibeli oleh pemilik saat ini dan diubah namanya menjadi Bali United karena bermarkas di Gianyar, Bali. Artinya, Bali United berhasil merajai sepak bola Indonesia sejak 2019 sampai hari ini tanpa butuh waktu yang lama. Dengan kekuatan modal yang bagus, keseriusan manajemen, pemain yang mumpuni, dan merekrut pelatih yang tepat, Serdadu Tridatu yang baru resmi berganti nama tujuh tahun yang lalu sudah bisa jadi raja sepak bola Indonesia. (dkk/ jpnn)

LONDON–Inggris akan memainkan laga uji coba kontra Swiss, Minggu (27/3) dini hari (Live Mola TV pukul 00.30 WIB). Pertandingan International Friendly ini akan digelar di Wembley Stadium, London. Inggris dan Swiss sama-sama berstatus sebagai kontestan Piala Dunia 2022. Inggris lolos dari kualifikasi zona Eropa Grup I, sedangkan Swiss dari Grup C, grupnya Italia. Mereka akan saling menjajal kekuatan. Dalam laga terakhirnya di kualifikasi, Inggris membantai tuan rumah San Marino 10-0. Harry Kane memborong empat gol, sedangkan Harry Maguire, Emile Smith Rowe, Tyrone Mings, Tammy Abraham, dan Bukayo Saka masing-masing menyumbang satu gol. Sementara itu, Swiss menutup perjalanan mereka di kualifikasi dengan kemenangan 4-0 atas sang tamu Bulgaria. Swiss menang melalui gol-gol Noah Okafor, Cedric Itten, Remu Freuler, dan Ruben Vargas. Laga persahabatan kali ini sejatinya dapat digunakan Timnas Inggris untuk menguji konsistensi mereka dalam ajang internasional. Akan tetapi jelang laga sejumlah penggawa kunci The Three Lions justru tak bisa memperkuat tim. Di antaranya terdapat nama Bukayo Saka. S e p e r t i dikabar kan oleh Sky Sports, FA (Football

. *#& + &# (#- ' '.( %# - + -)* , )+ + &#$ * ,)$ /# ( -)* * ,, +0 ).+#

KOREA SELATAN U-19 INDONESIA U-19

' $ ' *! - 0 # &"! * ! % * * -$ * '. - * )!*! # '* % '$' -* , #!&

JUARA: Bali United sukses meraih gelar juara BRI Liga 1 2021/2022 usai Persib Bandung ditahan imbang Persik Kediri di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Jumat (25/3) tadi malam.

DAEGU–Timnas Indonesia U-19 proyeksi Piala Dunia U-20 2023 kalah telak dan dipermak oleh Timnas Korea Selatan U-19 dengan skor 0-7 dalam laga uji coba di Daegu Auxiliary Stadium, Jumat (25/3) kemarin. Ini merupakan kekalahan telak kali kedua Skuad Garuda Nusantara selama menjalani training camp (TC) di Korea Selatan sejak 12 Maret lalu. Memang, saat ini Timnas Indonesia U-19 sedang menjalani sesi latihan yang beriringan antara fisik dan strategi dasar. Karena itu, kekalahan besar didapatkan. Pelatih Shin Tae Yong ingin melihat sejauh mana kemampuan pemain-pemain yang dipanggilnya ini. Sebelum dipermak Korsel U-19, Indonesia U-19 sempat dipecundangi Yeungnam University dengan skor 1-5. Perbedaan kelas dan kualitas timnas U-19 ini begitu terlihat dalam laga 2x45 menit tersebut. Pada babak pertama saja, sudah empat gol Korsel bersarang ke gawang Indonesia U-19. Skor 0-4 menutup babak pertama, Indonesia tertinggal dari Korsel. Pada babak kedua, gol yang bersarang ke gawang Indonesia nyaris sama dengan babak pertama. Beruntung, Korsel tak bisa memaksimalkan beberapa peluang matang sehingga Indonesia U-19 hanya kebobolan tiga gol tambahan. Sampai pertandingan usai, skor 7-0 untuk keunggulan Korsel U-19 atas Indonesia U-19 tak berubah. Selanjutnya, uji coba melawan Korsel U-19 akan digelar untuk kedua kalinya pada Selasa (29/3) mendatang. (dkk/jpnn)


ALLSPORT

RADAR BOGOR I SABTU, 26 MARET I TAHUN 2022 I 23 SYABAN 1443 H I HALAMAN 7

Hanya Satu Jam Saja MIAMI–Naomi Osaka hanya butuh 60 menit untuk menyingkirkan Angelique Kerber dari Miami Open 2022. Keduanya bersua di babak kedua turnamen berlabel Masters 1000 tersebut dalam pertandingan sesama mantan ranking satu dunia. Osaka menang dua set langsung 6-2, 6-3 dan bakal menghadapi Karolina Muchova pada babak ketiga. Dalam laga tersebut Osaka hanya kehilangan lima game. Padahal dalam dua pertandingan terakhir mereka, keduanya selalu bertarung dalam tiga set. Dalam dua laga itu mereka saling berbagi kemenangan. Sejatinya, Kerber memiliki rekor head to head lebih baik ketimbang Osaka. Kerber adalah satu dari hanya dua peteni yang pernah mengalahkan Osaka sebanyak empat kali. Satu petenis lainnya adalah Simona Halep. Osaka, pengoleksi empat gelar grand slam tersebut, tidak ingin membuang waktu dan langsung mengontrol jalannya laga. Mencuri break pada game kedua set pertama. Pada kedudukan 5-2, saat Kerber berkesempatan servis, Osaka kembali melakukan break dan mengunci set pertama. Set kedua berlangsung nyaris sama. Osaka mengontrol perolehan poin dengan melakukan groundstroke solid. Osaka berhasil memanfaatkan break point ketiganya pada set tersebut untuk memastikan kemenangan kedua dalam turnamen ini. Tiba pada laga tersebut Kerber memimpin head to head 4-1. Dengan kekalahan tersebut kini rekor keduanya menjadi 4-2. ”Hasil ini akan meningkatkan kepercayaan diri saya,” ujar Osaka. (jpc)

Ganda China Main Sabun KUALA LUMPUR–Kabar mengejutkan datang dari sirkuit bulu tangkis dunia. Federasi Badminton Dunia (BWF), Jumat (25/3) kemarin, secara resmi mengumumkan bahwa empat pemain Tiongkok bersalah karena tidak bermain sungguh-sungguh. Empat pemain yang didakwa main sabun tersebut adalah He Jiting, Tan Qiang, Liu Yuchen, dan Li Junhui (sekarang pensiun). BWF menganggap mereka tidak mengeluarkan kemampuan terbaik ketika bertemu pada babak perempat final Fuzhou China Open 2018.

Saat itu, He/Tan mengalahkan Li/Liu dalam rubber game dengan skor 21-15, 14-21, dan 21 -19. Pertandingan tersebut berlangsung dalam 40 menit saja. Dalam siaran resminya, BWF menegaskan bahwa empat pemain itu melanggar pasal 3.1.2 BWF Code of Conduct 2017. Pasal itu mengatur soal perjudian, taruhan, dan hasil pertandingan yang mencurigakan. Berdasarkan hasil rapat dengar pendapat dengan panel independen, diputuskan bahwa keempat pemain tersebut bersalah. Mereka diskors dari semua hal yang berhubungan dengan bulu tangkis dunia dalam jangka waktu tiga bulan. Hukuman tersebut langsung berlaku jika dalam tempo dua tahun ke depan, empat pemain itu melakukan perbuatan serupa. Hukuman percobaan ini resmi dimulai sejak 25 Januari 2022. Selain itu, He/Tan dan Li/ Liu wajib mengembalikan uang hadiah yang mereka dapatkan pada Fuzhou China Open 2018. He/Tan yang mencapai final (kalah dari ganda nomor satu dunia asal Indonesia Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo) mendapatkan hadiah USD 12.250 (sekitar Rp 175,6 juta). Sedangkan Li/Liu yang terhenti di perempat final, mengantongi fresh money sebesar USD 2.187 (Sekitar Rp 31,3 juta).

(JUSTIN TALLIS/AFP)

MAIN SABUN: Tan Qiang (kiri) dan He Jiting saat berlaga melawan Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan pada semifinal All England 2022.

Dalam pembelaannya, Li Junhui mengatakan bahwa semua pemain tidak terlalu fokus dalam pertandingan. “Saya sudah mencoba yang terbaik, terbaik dari yang saya mampu,” kata Li dalam dokumen investigasi BWF. “Kami berada dalam kondisi yang tidak baik. Reli berlangsung pendek karena kami sudah mengenal antara satu dengan yang lain,” timpal Liu Yuchen. Mereka menolak anggapan sudah bermain sabun dalam pertandingan tersebut. He Jiting dan Tan Qiang juga kompak membantah tudingan BWF. He dan Tan menegaskan bahwa pertandingan tersebut adalah laga yang normal. Semua bermain sebaik mungkin untuk meraih kemenangan. “Kami menang karena kami lebih muda, punya taktik lebih baik, dan lebih siap,” kata He. Pengakuan empat pemain itu dibantah oleh umpire. Umpire menegaskan bahwa

!,!- $/+4-%. (!2), ).5%23)'!2) $)2%"43+!. "!(6! %-0!3 0%-!). 3%12%"43 3%,!( -%.')+!3 *!.*) 4.34+ 3)$!+ -%.'%,4!1+!. +%-!-04!. 3%1"!)+ %2%0!+!3!. 3%12%"43 3%1*!,). 2%"%,4- (!1) 0%13!.$).'!. 7!+.) 3!.''!, /5%-"%1

NAOMI OSAKA

Duel Murid Versus Guru

BOGOR– Tim voli putri Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia akan bersua Bandung bjb Tandamata di partai puncak Proliga 2022 di GOR Kawah Candradimuka Padepokan Voli Jenderal Polisi Kunarto, Sentul, Sabtu (26/3) sore ini (Live O Channel pukul 16.30 WIB). Pertandingan tersebut menjadi duel guru melawan murid dalam diri Ayub Hidayat vs Alim Suseno. Ayub Hidayat

saat ini menangani Gresik Petrokimia, sedangkan Alim Suseno memimpin Bandung bjb Tandamata. Diketahui kedua sosok tersebut pernah bekerja sama saat mengikuti Kejuaraan Nasional pada 1997 dan 1998 silam. Saat itu, Alim Suseno bergabung di tim voli putra Jawa Timur yang dikomandoi Ayub Hidayat. Alim masih ingat betul momen tersebut. Dia, bahkan tidak melupakan begitu saja jasa Ayub Hidayat dalam kariernya. “Saya pernah bermain di tim Jawa

Timur yang kebetulan pelatihnya Ayub Hidayat. Saat itu, kami juara dan saya menjadi spiker terbaik,” ungkap pelatih yang juga bekerja di TNI Angkatan Udara itu. Alim merasa terhormat berkesempatan ‘melawan’ Ayub Hidayat pada partai final Proliga 2022. Asisten pelatih Timnas Voli Indonesia di Asian Games 2018 itu bertekad membuktikan kepada sang guru bahwa dia bisa membawa timnya menjadi juara. “Dulu Ayub ada di posisi saya sebagai pelatih. Sekarang kami sama-sama menjadi pelatih. Namun, dia tetap

Sosok-sosok Menarik di MotoGP Indonesia (3-habis)

Idolakan Miguel Oliviera Sejak Lama Kisah persahabatan rider Red Bull KTM Factory Racing, Miguel Oliviera dengan seorang pegawai hotel bernama Risman cukup menarik. Tak disangka seorang bellboy Novotel Lombok Resort & Villas ini ternyata mengidolai pembalap asal Portugal itu. KEPADA Lombok Post (Radar Bogor Group), Risman akrab dengan Oliveira bukan sematamata karena dia tamu di hotel tempatnya menginap. ”Saya dan keluarga memang mengidolakan dia,” ungkapnya. Sejak lama, dia mengikuti perjalanan pembalap yang juga dokter gigi itu di MotoGP. Ketika Oliveira mengalami insiden di Qatar, dia dan istri sempat turut gundah. Nasib mempertemukan mereka di Mandalika. Dan, keduanya seperti dua sahabat yang lama terpisah. ”Saya katakan kepada dia, ’Semoga

AKRAB: Risman menunjukkan foto keakraban dirinya dengan Miguel Oliviera.

RADAR LOMBOK

menang di Mandalika.’ Dia memperkenalkan saya ke bapaknya, Paulo. Dan, saya bilang ke bapaknya, ’Miguel akan menang’,” tutur pria asal Sengkol, Lombok Tengah, tersebut. Oliveira ternyata benar-benar menang. Dan, pembalap Portugal itu benar-benar memenuhi janji mendedikasikan kemenangan tersebut kepada Risman

selain putrinya. Sebelum balapan, Risman tidak hanya menyemangati Oliveira. Dia bahkan memberikan sejumlah tips. ”Saya orang Sengkol. Ada tanah saya yang juga dibebaskan untuk pembangunan sirkuit. Saya yakinkan dia, kalau kondisinya hujan saat balapan, itu akan cocok untuk KTM. Saya yakin dia akan menang,”

papar Risman. Malam sebelum balapan, Oliveira mendatanginya. Dengan agak masygul, pembalap 27 tahun itu menceritakan bahwa dirinya hanya menempati urutan ketujuh saat kualifikasi. ”Saya bilang kepadanya, ’Itu tidak menjadi masalah, tidak terlalu buruk. Saya percaya Anda akan juara’,” katanya. (jpc)

%0!.*!.' 0%.7%,)$)+!. 3%1(!$!0 +!242 ).) "%1,!.*43 2!-0!) /5%-"%1 $!. %2%-"%1 %3%,!( )34 $)04342+!. "!(6! % !. $!. ) )4 3)$!+ "%1-!). 24.''4( 24.''4( %1%+! 3)$!+ "%142!(! -%.').'!3+!. 0!13.%1.7! 4.34+ -%.'%,4!1+!. +%-!-04!. 3%1"!)+ %,!). )34 -%1%+! 2%.'!*! -%-"4!3 +%2!,!(!. +%2!,!(!. 2%.$)1)

senior saya saat di luar lapangan,” tambah pelatih asal Jawa Barat itu. Alim awalnya merupakan asisten pelatih Bandung bjb Tandamata pada Proliga 2022. Di tengah perjalanan, manajemen tim merubah komposisi dan menunjuk Alim sebagai suksesor Agus Irawan.

energi. “Di gim kedua juga hanya terjadi dua pergantian shuttlecock. Lalu ada 20 unforced error. Reli-relinya juga sangat pendek,” tambah umpire. Dan setelah mempertimbangkan keterangan sejumlah saksi dan saksi ahli, maka BWF memutuskan untuk menghukum He/Tan dan Li/Liu. Yakni skors tiga bulan dengan masa percobaan selama dua tahun. Keputusan ini berlaku sehari setelah rapat dengar pendapat dengan panel independen pada 24 Januari 2022. (jpc)

pertandingan itu berjalan dengan aneh. Game pertama hanya berlangsung 9 menit dan 30 detik. “Kalau berdasarkan pengalaman saya, pertandingan itu sangat singkat. Padahal ini adalah pertandingan di level tinggi,” kata umpire. “Ada 20 unforced error yang terjadi dalam laga itu. Berdasarkan pengalaman saya, itu adalah jumlah yang sangat tinggi. Tentu jika dibandingkan dengan pertandingan-pertandingan lain pada level yang sama,” lanjut umpire. Selain itu, di gim pertama hanya ada pergantian satu shuttlecock. Ini jelas sangatsangat aneh. Padahal, di level teratas, pergantian shuttlecock lebih sering terjadi. Sebab, pukulan keras para pemain, bakal membuat shuttlecock lebih mudah rusak. Umpire juga melihat pergerakan kedua pasangan yang terkesan malas-malasan. Mereka kelihatan sangat meyimpan

!,4 0!$! %2%-"%1 $!. %2%-"%1 -%,!+4+!. ).3%15)%6 $%.'!. %-0!3 0%-!). $) $4! 3%-0!3 3%10)2!( !+.) $) 4!.'8(/4 $!. %)*).' !6!.#!1! )34 $),!+4+!. /,%( $4! ).5%23)'!3/1 7!+.) .$7 ).%2 !.$,% $!. !4, #/3.%7

!$! /5%-"%1 -%.'4.$!.' %-0!3 3%1$!+6! 4.34+ -%,!+4+!. 6!6!.#!1! .$!.'!. 3%12%"43 $)2!-0!)+!. -%,!,4) %$%1!2) 4,4 !.'+)2 )/.'+/+

!0/1!. 4-0)1% !*%%5 $!. 1%&%1%% %.#(/ 3/7./5 0!$! /5%-"%1 -%.4,)2 "!(6! % !. $!. ) )4 3)$!+ "%1-!). 24.''4( 24.''4( $) "!"!+ 0%1%-0!3 9.!, 48(/4 ().! 0%. %1%+! 3)$!+ -%.'%,4!1 +!. +%-!-04!. 3%1"!)+ 2%"!'!) $4! '!.$! 0431! +%,!2 $4.)!

%3%,!( ,!0/1!. )34 -!24+ ,%6!3 4.)3 ).3%'1)3!2 ,!.'24.' -%,!+4+!. ).5%23)'!2)

%#41)'!!. 24$!( -4.#4, 2%*!+ !6!, 0%13!.$).'!. !. 0!$! ).3%15!, '!-% +%$4! 1%&%1%% "%1")#!1! +%0!$! 4-0)1% "!(6! +%$4! 0!2!.'!. 3%12%"43 3)$!+ "%1-!). 2%1)42 %,).7! 2).'+!3 %1%+! *4'! "!.7!+ -%,!+4+!. +%2!,!(!. +%2!,!(!. 2%.$)1) 7!.' !.%( $!. -4$!(

!!3 )34 ) )4 4.''4, -0)1% ,!.3!2 "%1")#!1! +%0!$! +%$4! 0!2!.'!. 4.34+ "%1-!). 24.''4( 24.''4( %3%,!( 0%1).'!3!. 3%12%"43 +4!,)3!2 0%13!.$).'!. 0!$! 2)2! '!-% +%$4! $!. '!-% +%3)'! -%.*!$) -%.).'+!3 3!*!-

BAKAL SERU: Bandung bjb Tandamata berlaga di partai final Proliga 2022 melawan Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia di GOR Kawah Candradimuka Padepokan Voli Jenderal Polisi Kunarto, Sentul, Sabtu (26/3) sore ini.

Pergantian itu terbilang sukses karena tim asal Kota Kembang ini bisa menjuarai final four Proliga 2022. Kini, Bandung bjb Tandamata bertekad membungkam Gresik Petrokimia di partai puncak liga bola voli paling bergengsi di tanah air. Bermaterikan pemain berlabel timnas, seperti

Wilda Nurfadilah, Yolla Yuliana, Shella Bernadeta, hingga Nandita Ayu Salsabila, hal itu rasanya tidak sulit untuk diwujudkan. Kendati demikian, Bandung bjb wajib mewaspadai Gresik Petrokimia yang pernah mengalahkan mereka dua kali pada babak reguler. (jp)


KICKERS

RADAR BOGOR I SABTU 26 MARET I TAHUN 2022 I 23 SYA’BAN 1443 H I HALAMAN 8

0 1

KEJUTAN: Selebrasi para pemain Makedonia Utara usai menang atas Italia pada semifinal playoff kualifikasi Piala Dunai 2022 zona Eropa di Stadion Renzo Barbera, Palermo, Jumat (25/3) dini hari WIB kemarin.

ITALIA

MAKEDONIA UTARA

Dua Kali Gagal Lolos!

& & %& $& " " "

70% 4 9 19 16 1 14 23 0 38 0 1 2

30% 2 2 0 0 1 13 17 1 4 3 4 10

! " $

90'

2

1

8

87,1% 6

5

6

93

1

1

118

4

PALERMO–Italia secara dramatis kalah dalam babak semifinal playoff kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Eropa. Menjamu Makedonia Utara, Gli Azzurri kalah 0-1. Bermain di Stadio Renzo Barbera, Palermo, gawang Italia jebol di injury time babak kedua. Aleksandar Trajkovski menjadi mimpi buruk pasukan Roberto Mancini lewat golnya di menit ke-90 + 2 . Ini kali kedua secara beruntun Italia gagal melenggang ke putaran final Piala Dunia. Mereka sebelumnya juga absen di Piala Dunia 2018 Rusia setelah juga disingkirkan Swedia di babak playoff. Dan ini pastinya sangat memyakitkan. Selain karena mereka tampil di depan pendukungn sendiri, beberapa bulan lalu mereka juga baru saja enjuarai Piala Eropa 2020. “Ini kekecewaan besar. Ini menyakitkan, sangat buruk. Saya percaya bahwa kami bermain bagus, karena kami selalu mengontrol dan mendominasi pertandingan tetapi kami belum bisa menyelesaikannya. Bukan menyalahkan siapa pun tapi itu adalah kenyataan,” kata gelandang Italia, Jorginho di situs resmi UEFA.

$$ &&

Italia menjadi tim keempat yang memenangkan UEFA EURO dan kemudian gagal lolos ke Piala Dunia berikutnya, setelah Cekoslowakia, Denmark dan Yunani. “Dalam beberapa pertandingan terakhir kami tidak mampu menyelesaikan peluang dan kami telah membuat beberapa kesalahan kecil yang membuat perbedaan, karena lawan menemukan gol hanya dengan beberapa upaya. Ini sulit karena kami harus melihat kenyataannya. Kami belum bisa menyelesaikan pekerjaan, saya juga terlibat dalam hal ini dan itu menyakitkan,” jelasnya. Kapten Italia, Giorgio Chiellini tak kalah kecewa. “”Sulit untuk dijelaskan. Ada kekecewaan besar, bahkan hari ini kami memainkan permainan yang bagus tetapi kami tidak bisa mencetak gol,” keluhnya. “Dari September hingga hari ini kami telah membuat kesalahan dan kami telah membayarnya. Tapi saya bangga dengan tim yang telah memberikan segalanya. Itu jelas bahwa kita dihancurkan dan dihancurkan, kehampaan besar akan tetap ada di dalam diri kita,” ujarnya. (amr)

' " * " $& ! ! ! ! ! ! !

MENANG: Selebrasi pemain Portugal, Matheus Luiz usai mencetak gol ke gawang Turki pada semifinal playoff kualifikasi Piala Dunia 2022.

) $ " " %'" , " % )& %& %' % &)" ( " "&

' + % '" #" $ (% ' (& )& # #! " % " $ &# &* ' " )& #! &# ( " ' " )& #(' &# &#' # )& , & &#

#$ ' # $

PORTUGAL 3-1 TURKI

Ditantang ’Pembunuh’ Italia LISBOA–Makedonia Utara akan menghadapi Portugal di babak final Grup C, yang menang 3-1 atas Turki pada laga semifinal playoff Piala Dunia di Estadio do Dragao, Jumat (25/3) dini hari WIB kemarin. Portugal membuka keunggulan di menit ke-15 melalui gol Otavio. Tuan rumah kemudian menggandakan keunggulan di menit ke-35. Diogo Jota mencatatkan namanya di papan skor berkat assist Otavio. Turki memperkecil ketertinggalan di menit ke-65 berkat gol Burak Yilmaz yang berhasil

#% #( #(,/),2 (& *#.1- ( + +#$ . 3 +$ (&+& -#! % ' "& #-1 )&( #(, " + ),2 (& #$ . 0#./# 10 -#.+ % ' "& '1 . 1., - " #"&/& 0 %1+ #/(& #./0 01/ '1 . 1., #(,/),2 (& $ $ ) ),),/ (# ' +$ & ) 1+& 0 %1+ 3 +$ "&$#) . "& .$#+0&+ / )+3 #(,/),2 (& ( ) % / &+$ " ) * ( (1 )&4( /& #.#( / 01 $.1- "#+$ + (,0) +"& " + )#/ 3 +$+3 #(,/),2 (& $ $ ) ) +'10 (# -10 . + 4+ ) & ) 1+& 1/ & ( ) % "1 ( )& "& ( (1 )&4( /& ) * $.1- &01 (,0) +"& 3 +$ /1(#/ ),),/

menyelesaikan umpan Cengiz Under. Mereka punya kans menyamakan kedudukan di menit 85 saat mendapat penalti. Namun, Yilmaz gagal memaksimalkan peluang itu. Dan pada menit ke-90+4, Portugal memastikan kemenangan 3-1 mereka melalui gol Matheus Luiz yang mendapat assist dari Rafael Leao. Pelatih Portugal, Fernando Santos menunjukkan respek tinggi pada Makedonia Utara yang menyingkirkan Italia di semifinal playoff Piala Dunia. Ia mengatakan, laga akan berjalan sulit.

"! $ #+* .( #.% /&) *#+' "& '1 . " ) * #"&/& 1., ) &01 0&* #.'1)1( +&/% 3+ *&0# "&&/& -#* &+ 0,- /#-#.0& #0#. !%*#&!%#) %&+$$ .& + 1".1- #.#( -1+ (%&.+3 *#+ +$ 1., 1/ & *#+$ ) %( + #.* + "& - .0 & 4+ ) 3 +$+3 #+* .( 3 +$ #./0 01/ '1 . 1., $ $ ) *#) '1 (# & ) 1+& "& *#.&( #.&( 0 #+* .( $ $ ) ),),/ ( .#+ ( ) % / &+$ " .& - +3,) 3 +$ *#+' "& '1 . $.1- " + #-1 )&( .) +"& 3 +$ *#+#*- 0& .1++#. 1-

“Kami bisa bermain melawan Makedonia Utara atau Italia: Saya selalu mengatakan itu. Pertandingan ini adalah final. Final selalu rumit. Kami memenangkan yang pertama dan sekarang kami harus memenangkan yang kedua. Itulah yang kami lakukan’” katanya kepada RTP. “Kami akan fokus. Pertandingan ini sudah berakhir. Sekarang kami harus fokus ke Makedonia Utara, yang pasti akan menjadi pertandingan yang sulit. Jika mereka berhasil mengalahkan Italia, itu artinya akan sangat sulit,” lanjutnya. (fjr)

'" " 1+ +& *#.1- ( + +#$ . (#'10 + 3 +$ #.% /&) '1 . #1., #.#( /1(/#/ *#+$ ) %( + ,.01$ ) 3 +$ )# &% "&1+$1) + " ) * ) $ 4+ ) / & *#. &% (#' 3 + "& 1., 1+ +& % .1/ $&$&0 ' .& "& & ) 1+& " ) $ (1 )&4( /& 0#. (%&. 1+ +& - " % ) *#+ +$ 0 / #,.$& *1+ "& ) $ ) &+ 1.(& '1$ *#+ +$ " .& ) +& 01 *#*1-1/( + % . - + 1+ +& (# & ) 1+& & $.1- 0#./# 10 (. &+ 3 +$ #.% /&) ) +$/1+$ ),),/ (# -10 . + 4+ ) 3 +$ "&$#) . "& #.* +

#%' " ! %& )& % " # ', '&(*)

' % & " # % )& &' %" " ' '&(*) &%% * " '#" # " + )& %' #%, '&(*) "'% # &' % " %& )& " ' '&(*) %' (% )& #(%" ', '&(*) #(%" '#%, )& &' %" , " , " % %& '&(*)

' #! " , " , )& #(%" '#%, '&(*)

' & " ,(" )& # "

$ !! " &&(# # )& #! &# () "'(& )& "' % " &# , # ' (* % "% % ") (+ ! * %' ' $ ("* !+ %

Andil Kawasaki Line SYDNEY–Empat slot lolos otomatis ke putaran final Piala Dunia 2022 dari zona AFC (Asia) sudah terisi. Setelah Iran dan Korea Selatan, Jepang bersama Arab Saudi memastikannya. Kemenangan 2-0 Jepang atas Australia di Stadium Australia, Sydney, tidak hanya memastikan tiket Piala Dunia kali ketujuh beruntun bagi Samurai Biru, julukan Jepang. Tapi juga Arab Saudi yang

sejatinya baru bertanding kontra Tiongkok beberapa jam kemudian. Untuk Australia, kans lolos ke Qatar akhir tahun ini masih terbuka lewat kualifikasi putaran keempat dan kalau sukses akan berlanjut ke playoff antarkonfederasi. Trio pemain dari Kota Kawasaki memberi andil atas kemenangan Jepang kemarin. Mereka adalah bek kanan Miki Yamane,

gelandang Hidemasa Morita, dan winger Kaoru Mitoma. Nama terakhir merupakan pencetak brace (89’ dan 90+4’) Samurai Biru dan diawali dari koneksi Yamane dan Morita. Koneksi mereka memang bagus karena terjalin di klub J1 League Kawasaki Frontale pada 2021. Yamane masih jadi bagian Frontale, sedangkan Morita dan Mitoma sudah meninggalkan Frontale sejak tahun

lalu. ”Kawasaki Line”, tulis media-media Jepang menamai alur serangan gol pertama Mitoma. ”Aku tahu karakternya (Mitoma). Aku paham apa yang dia mau. Makanya, aku tahu bola itu akan masuk,” ungkap Morita kepada Livedoor News. ”Yang kami bertiga lakukan adalah seperti yang selama ini kami lakukan di Frontale,” pungkasnya.(jpc)

LOLOS: Timnas Jepang melaju ke putaran final Piala Dunia Qatar 2022 usai menundukkan Australia di Stadium Australia, Kamis (24/3) malam WIB.


TERUSAN

RADAR BOGOR I SABTU, 26 MARET I TAHUN 2022 I 23 SYABAN 1443 H I HALAMAN 9

Regulasi Euro 4 Jadi Tantangan Pabrikan Truk Genjot Target JAKARTA–Penerapan standar emisi Euro 4 diprediksi memengaruhi market kendaraan niaga. Menteri Perindustrian (Menperin) Agus Gumiwang Kartasasmita menegaskan, implementasi standar emisi untuk mesin diesel itu akan berlaku mulai 12 April 2022. ”Sudah ada ketentuan atau regulasi bahwa mobil-mobil baru yang diproduksi itu harus berstandar Euro 4,” ujarnya. Pemerintah juga memberikan apresiasi kepada pabrikan yang

siap menerapkan standar tersebut. Hal itu diklaim sebagai bentuk kesiapan industri otomotif untuk menghasilkan produk yang ramah lingkungan. ”Sudah ada penandatanganan penjualan produk Euro 4 di GJAW (Gaikindo Jakarta Auto Week) 2022,” katanya. Menjawab tantangan pemerintah yang bakal menerapkan kewajiban standar emisi Euro 4 untuk kendaraan diesel, agen pemegang merek kendaraan niaga pun

mempersiapkan lini produknya. Kemarin (25/3) PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB), distributor resmi kendaraan niaga Mitsubishi Fuso Truck and Bus Corporation (MFTBC) di Indonesia, secara resmi meluncurkan jajaran produk terbarunya. Sebanyak 29 produk dihadirkan dengan standar Euro 4. Executive Vice President of Sales and Marketing Divisions PT KTB Duljatmono menyatakan, penerapan

regulasi Euro 4 menghasilkan tantangan lain untuk mencapai target penjualan yang lebih tinggi. ”Memasuki 2022, kami memasang target menguasai pangsa pasar 48 persen,” ujarnya. Duljatmono menyebutkan, kontribusi penjualan terbesar Mitsubishi Fuso datang dari varian light-duty truck (LDT). ”Untuk LDT pasar enam ban, kami menguasai pasar 90 persen. Kami akan tahan untuk menjadi market leader,”

Rusia menyerukan gencatan senjata agar penduduk bisa mengungsi dari Kiev, Kharkiv, Mariupol, Chernihiv, dan Sumi. Namun, Ukraina dan negara-negara Barat menuding Rusia melanggar kesepakatan gencatan senjata dan tetap menyerang.

AS menawarkan untuk mengevakuasi Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky dan keluarganya, tetapi dia menolak.

28 Februari Negosiasi tahap pertama Rusia-Ukraina berlangsung di perbatasan Belarus. Tidak ada kesepakatan yang dicapai.

1 Maret Gambar satelit menunjukkan konvoi pasukan dan tank Rusia sepanjang 64 kilometer menuju Kiev.

2 Maret Majelis Umum PBB mengeluarkan resolusi tidak mengikat yang mengutuk invasi Rusia ke Ukraina dan menuntut penarikan penuh pasukan. India dan Tiongkok abstain.

13 Maret Rusia menembakkan 30 misil jelajah ke pelatihan militer Yavoriv yang dekat dengan Polandia. Sebanyak 35 orang tewas.

15 Maret PM Ceko, Polandia, dan Slovenia berkunjung ke Kiev untuk bertemu dengan Zelensky.

16 Maret

3 Maret

Presiden AS Joe Biden melabeli Putin sebagai penjahat perang. Mahkamah Internasional memerintah Rusia menghentikan invasi, tetapi tidak digubris. Gedung teater di Mariupol yang dipakai selter lebih dari seribu pengungsi dibom. Mayoritas pengungsi adalah perempuan dan anak-anak. Jumlah korban jiwa tidak diketahui.

Kherson menjadi kota pertama yang dikuasai Rusia.

18 Maret

8 Maret

Barak militer Mykolaiv diserang. Sebanyak 50 tentara Ukraina yang tengah istirahat tewas.

AS melarang impor semua energi dari Rusia. Beberapa brand seperti McDonalds, Visa, MasterCard, dan Starbucks menghentikan operasi di Rusia.

9 Maret Bom dijatuhkan di rumah sakit ibu dan anak di Mariupol. Sejak invasi, 1.200 warga sipil di Mariupol tewas. Di Zhytomyr, dua rumah sakit juga dibom.

19 Maret Gedung seni yang digunakan 400-an orang untuk berlindung di Mariupol dibom. Jumlah korban tewas tidak diketahui.

20 Maret Wakil Komandan Armada Laut Hitam Rusia Andrey Paliy ditembak mati tentara Ukraina. Selain Paliy, ada lima jenderal Rusia lain yang tewas. Sumber: NDTV, The Guardian, BBC

$6:(3 ,8)(909 (9>(8(2(: #$ (+(3(/ 9(3(/ 9(:; 786.8(4 5(9065(3 +0 )0+(5. 9(50:(90 >(5. 4,8;7(2(5 7,5+,2(:(5 ;5:;2 4,5.;)(/ 7,803(2; /0+;7 ),90/ +(5 9,/(: 4,3(3;0 7,4),8+(>((5 4(9>(8(2(: >(5. ),8 7,8(5 (2:0- +(3(4 7869,9 7,5.(4)03(5 2,7;:;9(5 +,5.(5 4,:6+, 7,40*;(5 0/(8(72(5 4,3(3;0 7,5+,2(:(5 050 4(9>(8(2(: 4(; +(5 4(47; 4,5.;)(/ 7,803(2;5>( )(/2(5 4,4);(: -(9030:(9 9(50:(905>( +,5.(5 )0(>( 9,5+080 !86 .8(4 050 +02;2;/2(5 ,5:,80 ,9,/(8:(5 " 7(+( );3(5 #,7:,4),8 4,3(3;0 ,74,52,9 6 ,52,9 # ' !(+( :(/;5 +07,82;(: 3(.0 +,5.(5 !,84,52,9 56 :(/;5 $;1;(5 786.8(4 #$ 050 (+(3(/ :,8*07:(5>( 265+090 9(50:(90 :6:(3 +(3(4 ;7(>( 4,5.;8(5.0 7,5>(20: ),8)(909 305.2;5.(5 9,)(.(0 05+02(:685>( (+( 3(/ 4,5;8;55>( 2,1(+0(5 7,5>(20: +0(8, +(5 7,5>(20: ),8)(909 305.2;5.(5 3(055>( >(5. ),82(0:(5 +,5.(5 9(50:(90 +(5 7,803(2; (5.2(/ 3(5.2(/ 7,8;)(/(5 7,803(20 +02,5(3 +,5.(5 ! % >(0:; '#$ ( " % & % ! % " " #;(:; 265+090 2,:02( 9,:0(7 05+0<0+; +(3(4 264;50:(9 :0+(2 );(5. (08 ),9(8 9,4)(8(5.(5 ( " " (" !,803(2; *;*0 :(5.(5 +,5.(5 4,5..;5(2(5 9();5 +(5 (08 ),890/ >(5. 4,5.(308 " # " % "(! " " " (! " #;(:; 7869,9 7,5.,363((5 7,5>047(5(5 +(5 7,4(5-((:(5 (08 405;4 +(5 (08 >(5. +07,8.;5(2(5 ;5:;2 7869,9 7,5.,363((5 4(2(5(5 +(5 2,7,83;(5 3(055>( >(5. (4(5 +0 8;4(/ :(5..( +,5.(5 304( 2;5*0 2,(4(5(5 7(5.(5 >(0:; 4,51(.( 2,),890/(5 4,409(/2(5 7(5.(5 4(:(5. +(5 4,5:(/ 4,4(9(2 +,5.(5 ),5(8 4,51(.( 7(5.(5 7(+( 9;/; (4(5 +(5 4,5>,+0(2(5 (08 +(5 )(/(5 )(2; >(5. (4(5 " # " !$ (! " !869,9 7,5.,363((5 9(47(/ >(5. (4(5 7(+( :05.2(: 8;4(/ :(5..( +,5.(5 4,5.,+,7(52(5 7805907 4,5.;8(5.0 4,4(2(0 ;3(5. +(5 4,5+(;8 ;3(5. !,5.,36((5 9(47(/ >(5. (4(5 (+(3(/ 7,5.;47; 3(5 7,5.(5.2;:(5 7,4869,9(5 7,5+(;8;3(5.(5 (:(; 7,4);(5.(5 +(80 4(:,80(3 9(47(/ +,5.(5 *(8( >(5. :0+(2 4,4)(/(>(2(5 2,9 ,/(:(5 4(9>(8(2(: +(5 305.2;5.(5 " # " ! % (! " !869,9 7,5.,3;(8(5 304)(/ *(08 >(5. (4(5 7(+( :05.2(: 8;4(/ :(5. .( ;5:;2 4,5./05+(80 :,81(+05>( .,5(5.(5 (08 304)(/ >(5. ),876 :,590 4,504);32(5 7,5>(20: ),8)(909 305.2;5.(5 (3(4 7,3(29(5((5 !86.8(4 #$ (.(8 +(7(: :,83(29(5( +,5.(5 )(02 +07,8 3;2(5 9:8(:,.0 >(0:; " $' " " (" " * " #" (& ,5*07:(2(5 265+090 >(5. 4,5+;2;5. :,8*(7(05>( 9(50:(90 :6 :(3 4,3(3;0 +;2;5.(5 2,3,4)(.((5 8,.;3(90 +(5 2,40:8((5 (5:(8 7,3(2; #$ :,84(9;2 +0 +(3(45>( 7,4,805:(/ 4(9>(8(2(: 3,4 )(.( 9=(+(>( 4(9>(8(2(: 059:0:;90 7,5+0+02(5 059:0:;90 2,(.(4((5 +(5 9=(9:( " " ' " ('( " %7(>( 909:,4(:09 ;5:;2 4,505.2(:2(5 2,);:;/(5 4,5;1; 7,8;)(/(5 7,803(2; >(5. /0.0,509 +(5 9(50:,8

Sudah ada ketentuan atau regulasi bahwa mobil-mobil baru yang diproduksi itu harus berstandar Euro 4,” Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita

Militer Rusia Gunakan Bom Fosfor

11 Maret

26 Februari

katanya. Dia menuturkan, kenaikan tren komoditas pada 2022 juga bakal berdampak positif pada sektor otomotif, khususnya di kendaraan niaga. ”Yang jadi pendukung dari komoditas, CPO jadi bagian yang memberi kontribusi kuat, kemudian diikuti nikel. Pendukung utama demand di 2021 adalah logistik. Tahun ini itu juga masih bertahan bagus,” jelasnya. (agf/c14/ dio)

Sambungan dari Hal 1

Q

Cuaca mulai hangat dan salju mencair. Tentara yang sudah tewas selama berhari-hari itu membusuk. Jumlahnya bukan 1¬–2 orang, melainkan ratusan. Jika ditotal di seluruh Ukraina, jumlahnya bisa mencapai ribuan orang. Berdasar data yang diperoleh CNN dari pejabat AS dan NATO, tentara Rusia yang tewas di Ukraina mencapai 3 ribu–10 ribu orang. Versi Ukraina 15 ribu orang. Tidak ada yang mengetahui pasti dan bisa memverifikasi langsung. Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky sempat menyatakan bahwa pasukan Rusia membawa alat kremasi. Sebagian jenazah tentara yang tewas dikremasi sehingga tidak ada jejak. Gubernur Mykolaiv Vitaly Kim meminta penduduknya mengumpulkan jenazah para tentara Rusia tersebut dan memasukkannya ke dalam kantong. Beberapa media sempat mengabadikan para korban. Mykolaiv adalah daerah pertama yang diserang Rusia. Namun, tentara Ukraina berhasil memukul mundur mereka. Jejak kekalahan Rusia terlihat lewat tank, mayat, dan berbagai peralatan perang yang mereka tinggalkan. Rusia memang berhasil menguasai sebagian wilayah

Ukraina dan meninggalkan jejak kehancuran di mana-mana. Tapi, mereka juga mengalami pukulan berat karena perlawanan sengit tentara Ukraina dan penduduknya. Diperkirakan, Rusia telah kehilangan lebih dari 1.700 kendaraan. Terdiri atas 270 tank tempur utama, 15 pesawat, 35 helikopter, dan kendaraan tempur lainnya. Total pasukan Rusia yang tewas, ditangkap, terluka, dan hilang diperkirakan sebanyak 30 ribu–40 ribu orang. Kemarin (24/3) Zelensky meminta NATO memberikan bantuan militer tak terbatas. Selama ini rata-rata senjata yang diberikan ke Ukraina adalah perangkat untuk bertahan, bukan menyerbu. Padahal, Rusia menggunakan semua senjata canggih untuk menginvasi Ukraina. ’’Anda bisa memberi kami 1 persen pesawat Anda, 1 persen tank Anda. Satu persen saja!’’ tegasnya dalam pidato virtual ke perwakilan NATO. Dia juga menyerukan agar orang-orang di seluruh dunia turun ke jalan menandai satu bulan serangan Rusia ke negaranya. Zelensky juga memaparkan bahwa kemarin pagi Rusia telah menggunakan bom fosfor di Ukraina. Fosfor adalah zat kimia berbahaya dan bisa memiliki dampak luar biasa mematikan jika difungsikan sebagai bom.

Ketika terkena tubuh manusia, ia bakal memicu luka bakar yang menjalar dari kulit ke dalam daging dan tulang. Zat tersebut bisa membuat kerusakan organ parah dan berujung kematian. Bom fosfor kerap dipakai dalam perang di Syria dan Afghanistan. Meski berbahaya, ia tidak termasuk sebagai senjata kimia. Penggunaannya dibatasi, tapi tidak dilarang. Namun, bom itu dilarang dipakai untuk menyerang penduduk sipil. Zelensky tidak mengungkap di mana terjadinya serangan bom fosfor tersebut. Namun, sehari sebelumnya Gubernur Luhansk Oblast Serhiy Haidai mengungkapkan bahwa Rusia menembakkan misil dan bom fosfor di wilayahnya yang mengakibatkan empat orang tewas. Pasukan Ukraina di lain pihak dikabarkan telah menyerang sebuah kapal pendaratan besar milik Rusia, Orsk. Kapal tersebut tengah menurunkan pasokan di Pelabuhan Berdyansk yang berjarak 80 kilometer dari Mariupol. Kobaran api besar tampak di pelabuhan tersebut. Sekjen NATO Jens Stoltenberg mengungkapkan bahwa negara-negara anggotanya akan menyuplai Ukraina dengan perlengkapan untuk

melindungi dari serangan senjata kimia, biologi, radiologi, dan nuklir. Tidak diungkapkan alat apa saja yang bakal dikirimkan. Namun, alat tersebut diperkirakan meliputi masker gas dan baju khusus. NATO kemarin menggelar pertemuan darurat bersama G7 dan UE di Brussel untuk membahas masalah Ukraina. Sangat mungkin mereka akan menambah sanksi Rusia. Presiden AS Joe Biden hadir di pertemuan tersebut. NATO juga sepakat untuk memperkuat perbatasannya di negaranegara Eropa Timur, yaitu Slovakia, Hungaria, Bulgaria, dan Rumania. Pasukan NATO di negara-negara tersebut akan ditambah menjadi dua kali lipat. Ada 40 ribu tentara yang akan dikerahkan plus penambahan aset udara dan laut yang signifikan. Pada hari yang sama, AS menambah panjang daftar sanksi untuk para pejabat Kremlin. Kali ini sasarannya adalah semua anggota Duma atau majelis rendah Rusia. Jumlahnya mencapai 300 orang lebih. Akibat sanksi yang dijatuhkan bertubi-tubi ke Rusia, penduduk di Negeri Beruang Merah itu mengalami kesulitan. Sejak invasi, biaya hidup di Rusia naik 14 persen. (sha/7/oni)

$! '+ ' ') !% ). % & + (# & $,) & ,&+,# % $ #,# & ( ) ( + & '( & +!'& ) $,) & $ # $,) & . & % *. ) # +&. +! # $ ! . & , & !) * ) * % ) & &

" " ' " "* " ' ( &# " " ' & ,505.2(:2(5 +(5 4,5.,4)(5.2(5 7,8*,7(:(5 7,5>,+0((5 (29,9 :,8/(+(7 786+;2 +(5 3(>(5(5 9(50:(90 >(5. 3(>(2 +(5 :,81(5.2(; +( 3(4 8(5.2( 4,4);2( +(5 4,5.,4)(5.2(5 7(9(8 9(50:(90 " # " " ' ( " !,5.,363((5 7,5.,:(/;(5 7,4),3(1(8(5 7,5.(3(4(5 /(903 9:;+0 +(5 809,: (.(8 70/(2 >(5. ),82,7,5:05.(5 4,403020 (29,9 >(5. 4; +(/ *,7(: +(5 4;8(/ ! * " #05,8.0 9;4),8 +(>( ;5:;2 4,5+;2;5. +(5 7,5.;(:(5 7,5+,2(:(5 #$ +,5.(5 -62;9 5659;)90+0 ;5:;2 7,4)(5.;5(5 9(8(5( 05+0<0+; 65 90:, 9>9:,4 ! "' ( " " ) ( & .(8 +(7(: 4,5.;2;8 7,8;)(/(5 +(3(4 7,5*(7(0(5 786.8(4 +(5 4,5.0+,5:0@ 2(90 7,4),3(1(8(5 >(5. +(7(: +07,:02 9,3(4( 7,3(29(5 ((5 #,3(8(9 +,5.(5 &090 6:( 6.68 ? ,=;1;+2(5 6:( 6.68 9,)(.(0 6:( "( 4(/ ,3;(8.(A +(5 4,403020 %!*! # * +, -,", # & '+ . & + %5:;2 4,=;1;+2(5 6:( >(5. 9,/(: /(8;9 +0:;51(5. -(2:68 305.2;5.(5 >(5. 9,/(: %7(>( 050 +(7(: +03(2;2(5 4,3(3;0 786.8(4 #$ >(5. 9;+(/ +03(2 9(5(2(5 9,1(2 304( :(/;5 >(5. 3(3; +0 ,3;8(/(5 ,8+(9(82(5 +(:( 4650:6805. +(5 ,<(3;(90 #$ 7(+( 6<,4),8 :(/;5 !03(8 #:67 ;(5. 08 ,9(8 #,4)(8(5.(5 9,)(.(0 ),802;: (29,9 9(50

:(90 (4(5 (29,9 9(50:(90 3(>(2 9/(805. ),3;4 3(>(2 # $,8:;:;7 +(5 # $,8);2( !03(8 ;*0 $(5.(5 !(2(0 #();5 !03(8 !,5>,/(:(5 08 05;4 (2(5(5 ";4(/ $(5..( !03(8 !,5.(4(5(5 #(47(/ ";4(/ $(5..( +(5 !03(8 !,5 .,363((5 08 04)(/ ";4(/ $(5..( 65+090 :,89,);: +(7(: 4,5>,)()2(5 :04);35>( 7,5>(20: 7,5>(20: ),8)(909 305.2;5.(5 9,7,8:0 +0(8, +09,5:80 4;5:(),8 #(3(/ 9(:; ;7(>( ;5:;2 4,5*, .(/ 7,5>(20: :,89,);: +03(2;2(5 4,3(3;0 786.8(4 67,5 +,-,*(:065 -8,, ,3;8(/(5 (+(3(/ 2,3;8(/(5 >(5. 4(9>(8(2(:5>( :0+(2 (+( 3(.0 >(5. );(5. (08 ),9(8 9,4)(8(5.(5 #((: 050 6:( 6.68 $,% * +, # $,) & . & % & ( ! 67,5 +,-,*(:065 -8,, ,4020(5 1;.( ),8+(9(82(5 ,<(3;(90 7,5*(7(05 +,9( 2,3; /(5>( 6:( 6.68 >(5. ),3;4 4,403020 8(/(5 +0 (=( (8(: :(/;5 2,3;8(/(5 >(5. +(80 ();7(:,5 6:( +0 (=( (8(: %5:;2 4,5*(7(0 2,3;8(/(5 7,83; +03(2;2(5 7,5.;(:(5 +(5 7,5..( 3(5.(5 2640:4,5 +(80 9,4;( 305:(9 9,2:68 +(5 7,4(5.2; 2,7,5:05.(5 4,3( 3;0 9:8(:,.0 7,8*,7(:(5 +,5.(5 *(8( 7,5*07:((5 305.2;5.(5 >(5. 265 +;90- 7,505.2(:(5 2,);:;/(5 +(5 7,505.2(:(5 7,5>,+0((5 (29,9 9(50:(90 !(+( :(5..(3 6<,4),8 ( # $!#'+ ' ') % & + (# & $,) & ,&+,# % $ #,# & ( ) ( + & +,5.(5 # =(3026:( 56468 ,7 052,9 :,5:(5. !,5,:(7(5 2,3;8(/(5 62;9 !,8*,7(:(5 #:67 ;(5. 08 ,9(8 #,4)(8(5.(5 # (:(; 7,5 ,-,*(:065 8,, +(5 9,*(8( ),89(4( :,3(/ +03(2;2(5 ( & & + & & & ( & $ & & #'%!+% & ! # $,) & & * %, $!&+ * * #+') :,82(0: ;5:;2 4,3(2;2(5 7,8*,7(:(5 9(47(0 +,5.(5 #,),& - #+, ,$ & * " # * % ) * %( ! & & ,&! #,)(.(0 :05+(2 3(51;: 2,.0(:(5 :,89,);: :,3(/ +03(29(5(2(5 7,8:,4;(5 9690(309(90 7,8*,7(:(5 ,3;8(/(5 +0 :05.2(: ,*(4(:(5 9, 6:( 6.68 #,4;( (4(: :;8;: ),87,8(5 (2:0- +(5 4,5+;2;5. 7,8*,7(:(5 ,3;8(/(5 +0 =03(>(/5>( +(5 4,3(29(5(2(5 7,5.;(:(5 +,5.(5 7,5(5+(:(5 .(5(5 2640:4,5 ),89(4( +(3(4 7,8*,7(:(5 ,3;8(/(5 ;8(/ :,3(/ 4,505+(23(51;:05>( +,5.(5 7,5,8)0:(5 # $04 !,8*,7(:(5 ,3;8(/(5 +0 =03(>(/5>( (.(8 2668+05(90 +(7(: ),81(3(5 +,5.(5 )(02 7,5;/ 8(9( :(5. .;5.1(=() 0/(8(72(5 7(+( :(5..(3 ;50 + ( +&. )! " ! '+ ' ') ( + ! #$ ) *!# & $,) & $05.2(: 6:( 6.68


TERUSAN

RADAR BOGOR I SABTU, 26 MARET I TAHUN 2022 I 23 SYABAN 1443 H I HALAMAN 10

Semua Serba Impor Sambungan dari Hal 1

Q

Kepala negara pun memberikan target sampai akhir Mei nanti, 40 persen anggaran pemerintah dibelanjakan barang-barang lokal. ”Bukan high tech saja impor,” ujar Jokowi saat memberikan sambutan pada acara Aksi Afirmasi Bangga Buatan Indonesia di Bali. Dia merasa jengkel dengan menteri-menterinya. Misalnya, saat kunjungan ke Atambua, Jokowi menemukan traktor yang digunakan untuk tanam jagung bersama merupakan barang impor. Belum lagi, CCTV hingga bolpoin yang merupakan belanja pemerintah juga berasal

dari luar negeri. Jokowi curiga bahwa mereka yang belanja dengan anggaran negara tidak detail sehingga barang-barang impor yang dibeli. ”Jangan ini diteruskan. Stop!” katanya dengan nada tinggi. Mantan gubernur DKI Jakarta itu ingin uang belanja negara dibelikan barang-barang dalam negeri. Dia optimistis jika sebagian besar dana pemerintah dibelanjakan barang dalam negeri, ekonomi Indonesia akan meroket. Dia memberikan target sebelum Mei, dana pemerintah sebesar Rp400 triliun harus dibelanjakan barang lokal. Kebutuhan pemerintah harus

dicukupi dari dalam negeri. ”Hati-hati Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, tadi pagi (kemarin pagi, Red) saya cek baru Rp2 triliun (yang dibelanjakan),” kata Jokowi. Dia menilai ada yang tidak semangat untuk mendukung belanja dalam negeri. ”Masak beli bangku, kursi, laptop mau impor. Kita sudah bisa bikin semuanya,” imbuhnya. Belanja pemerintah untuk membeli barang dalam negeri, kata Jokowi, merupakan wujud dukungan terhadap barang lokal. Nilai investasi dari belanja pemerintah cukup besar. Dampaknya pun akan panjang. Dua juta lapangan kerja, lanjut

dia, juga akan terbuka. Jokowi sampai meminta Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/ Jasa Pemerintah (LKPP) untuk menyediakan berbagai macam produk yang dibutuhkan pemerintah dalam platform e-Katalog sehingga mampu bersaing dan dapat dibeli oleh aparat pemerintahan. Sebelumnya ada 50.000 UKM (usaha kecil dan menengah) yang sudah masuk dalam e-Katalog. Lalu, jumlah tersebut bertambah sampai 100.000 UKM. ”Akhir tahun harus bisa tembus 1 juta (UKM),” katanya. Dia juga meminta kepala daerah membantu memilah

Sambungan dari Hal 1

and Industry Working Group (TIIWG),” ujar Direktur Jenderal Ketahanan, Perwilayahan, dan Akses Industri Internasional (KPAII) Kemenperin Eko S.A. Cahyanto pada acara media briefing TIIWG G20 di Jakarta kemarin (25/3). Dirjen KPAII menjelaskan bahwa industri berperan penting dalam mendongkrak perekonomian di suatu negara. Misalnya, Indonesia. Sektor industri memberikan kontribusi signifikan bagi capaian investasi serta perdagangan nasional. ’’Karena itu, kami ingin isu industri dibahas secara mendalam pada pergelaran G20 kali ini guna memulihkan ekonomi secara inklusif dan berkelanjutan,” tuturnya. Bahkan, sektor industri mempunyai kontribusi sebesar 15 persen terhadap GDP dunia, yang di antaranya disokong negara-negara anggota G20. ’’Maka itu, ketika Indonesia mengajukan jadi TIIWG, banyak negara yang mendukung dan

mereka sangat concern terhadap pentingnya isu sektor industri dibahas dalam pergelaran G20,” imbuhnya. Menurut Eko, di balik efek pandemi Covid-19 selama dua tahun lebih, ada peluang penerapan digitalisasi di sektor industri. Melalui transformasi digital, kuantitas dan kualitas produk bisa ditingkatkan secara lebih efisien sehingga turut mendongkrak daya saingnya. ”Sesuai aspirasi pada road map Industri 4.0, penerapan digitalisasi akan menaikkan kembali kontribusi ekspor sebesar 10 persen dari net export PDB nasional seperti yang pernah dicapai pada akhir 1990 dan awal 2000. Selain itu, kami harapkan kegiatan RnD (research and development) sektor industri semakin aktif untuk menciptakan inovasi dan meningkatkan daya saing,” paparnya. Apalagi, Indonesia punya potensi besar yang perlu dioptimalkan, yaitu adanya bonus demografi. ’’Kita semua

punya tanggung jawab kepada generasi muda yang memerlukan lapangan pekerjaan dan fasilitas untuk meningkatkan kompetensi mereka,” ucapnya. Sementara itu, Wakil Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Shinta Widjaja Kamdani mengatakan bahwa TIIWG merupakan momen untuk menunjukkan keterbukaan Indonesia terhadap investasi asing dan daya saing iklim usaha. Pelaku usaha mengaku siap berkolaborasi dengan pemerintah untuk menjajaki peluang kerja sama tiga pilar tersebut dengan negara-negara mitra. ”Memang PR-nya kita harus agresif mem-follow up hasil pendekatan-pendekatan yang sudah dijalin. Kita perlu menshowcase bagaimana iklim usaha kita lebih kompetitif, lebih efisien, dan membukakan potensi bahwa return untuk investasi di Indonesia lebih menarik dibandingkan negara pesaing,” tuturnya. (agf/c7/ dio)

Tuhan Matahari Sambungan dari Hal 1

Q

bensin terganggu. Dulu terganggu Arab Saudi. Kini, penganggunya Rusia. Penyebab lain: pabrik Tesla yang di Jerman sudah mulai berproduksi. Tiga hari lalu. Elon Musk sampai joget kesenangan. Yakni saat ia menyerahkan 30 kunci pertama ke konsumen di Eropa. Elon Musk seperti main satire ketika memilih lokasi pabrik itu: di Gruenheide, sebelah timur Berlin. Ia tanam modal sampai sekitar Rp 75 triliun untuk Tesla di situ. Itulah daerah yang dulu sangat dikenal sebagai basis tambang batu bara nan kotor di Jerman. Lalu ia bangun industri energi bersih situ. Sentimen green energi, di Eropa, memang paling tinggi di dunia. Dasarnya: kesadaran memperbaiki iklim. Eropalah yang memulai industrialisasi –dan mencemari lingkungan. Eropa pula yang kini memulai perbaikannya –setelah mereka sejahtera. Maka Tesla bisa segera mengejar VW –mobil listrik terlaris di Eropa saat ini. Produksi Tesla di Berlin itu 500.000 per tahun. Selama ini, tanpa punya pabrik di Eropa, Tesla sudah mencapai 13 persen pangsa mobil listrik di Eropa –didatangkan dari Amerika atau dari pabriknya yang di Shanghai, Tiongkok. Bayangkan setelah Tesla punya pabrik sendiri di Jerman. Tesla ibarat masuk ke kandang macan –dan minta menang. Memang Elon Musk sering mengeluh. Begitu banyak hambatan yang ia hadapi di Jerman. Sampai pun ada demo yang mengkhawatirkan pabrik itu akan memakan air terlalu banyak –mungkin yang untuk

pendingin di pabrik baterainya. Akhirnya pabrik itu baru jadi setelah dua tahun. Memang tidak mungkin bisa secepat ketika Tesla membangun pabrik di Tiongkok: hanya satu tahun! Padahal itu bukan sembarang pabrik. Itu giga factory –pabrik ukuran raksasa bengkak. Pabrik Tesla pertama di California. Lalu di Shanghai. Yang ketiga ini di Jerman. Berikutnya lagi di Texas –sedang dibangun. Di luar itu masih punya banyak pabrik suku cadang –termasuk pabrik baterai seluas 1 juta hektare di Reno, Nevada utara. Rusia sendiri masih terus melawan dunia. Setelah Migasnya diboikot negaranegara Barat, justru Rusia menyerang balik: negara yang tidak bersahabat dengannya harus membeli migas Rusia dengan mata uang rubel. Rusia tahu: 40 persen keperluan migas Eropa datang dari Rusia –cukup lewat pipa. Sedang dari Timur Tengah harus diangkut dengan kapal. Maka Eropa bertekad segera pindah ke green energi –dan Tesla dapat momentum serangan Rusia. Apalagi Tesla juga sudah membuktikan: power bank skala raksasanya sudah ada yang jadi. Yakni yang di Moss Landing, di California. Besarnya 182,5 MW. Power bank itu bisa untuk melistriki rumah sebanyak 136.000 rumah –ukuran Amerika. Atau bisa untuk setengah juta rumah di kota tertentu di Indonesia. Tentu untuk kapasitas sebesar itu power bank-nya tidak hanya satu. Di dekat Pantai Moss Landing itu –sekitar 3 jam berkendara dari San Francisco

RADAR BOGOR Komisaris Utama: Ratna Dewi Komisaris: Zainal Muttaqin, HM Alwi Hamu

ke arah selatan– Tesla membangun 256 buah power bank raksasa. Si Raksasa dijejerjejer di satu hamparan tanah luas. Saling dihubungkan. Siang hari, di kala matahari bersinar terang, power bank itu menyimpan listrik dari solar cell. Malam hari, ketika matahari telah pergi, listrik dari power bank itu yang berfungsi. Tentu melistriki rumah dengan cara ini sangat mahal. Sekarang ini. Tapi bagi negara maju kata ‘’mahal’’ itu masih tetap terbeli –dikaitkan dengan pendapatan mereka. Dan Tesla bukan satu-satunya yang membuat power bank raksasa seperti itu. Sudah banyak. Pun yang lebih besar. Seperti juga mobil listrik, yang penting ada wujudnya dulu. Bukan hanya sebatas wacana. Dan mereka membuktikan itu. Dari sini bisa dihitung bagaimana menyeimbangkannya –dan menurunkan harganya. Sepuluh tahun lalu, membicarakan hal seperti ini masih seperti mimpi. Kini mereka seperti sedang lomba lari: untuk menjadi yang terdepan dan terbesar. Batubara itu pemberian Tuhan –lewat bumi. Tenaga surya juga pemberian Tuhan –lewat matahari. Otak manusia juga pemberian Tuhan –asal mau memakainya. (Dahlan Iskan) Anda bisa menanggapi tulisan Dahlan Iskan dengan berkomentar http:// disway.id/. Setiap hari Dahlan Iskan akan memilih langsung komentar terbaik untuk ditampilkan di Disway.

maupun kualitas. ”Barang impor, terutama dari Tiongkok, itu harganya sangat kompetitif,” ujar Faisal saat dihubungi kemarin. Faisal mengatakan bahwa produk-produk impor tersebut bisa memiliki daya saing sebegitu tingginya di negara orang karena banyak didukung negara asalnya. ”Baik soal kemudahan pajak, kemudahan logistik, dan sebagainya. Sehingga, harga produknya bisa lebih murah dibandingkan produk lokal di tujuan,” tambahnya. Menurut Faisal, pemerintah Indonesia juga patut memberikan perlakuan khusus

bagi produk lokal di dalam negeri. Perlakuan spesial tersebut, antara lain, subsidi, keringanan pajak dan nonpajak, kemudahan logistik, pendanaan, sampai pendampingan teknis. ”Ini memang dari hulu ke hilir harus komprehensif,” tegasnya. Saat ini, sambung Faisal, yang bisa dilakukan adalah mendorong pemerintah dan BUMN untuk difokuskan melakukan pengadaan. ”Jika memang harga yang lokal masih relatif lebih mahal, tidak apa-apa, tapi ada dampaknya bagus untuk perekonomian dalam negeri,” katanya. (agf/ lyn/c7/ttg)

Kantongi Izin Jokowi, Konser di SUGBK

Usul Industri Jadi Bahasan G20 Q

UKM dengan kualitas terbaik untuk diusulkan masuk dalam e-Katalog. Jokowi meminta semuanya dipermudah dalam hal persyaratan. Termasuk terkait SNI dan sertifikasi lainnya. ”Barang kita sendiri, buat sederhana. Jangan ruwet, mahal pula,” tuturnya. Menanggapi teguran presiden mengenai pengadaan barang yang masih didominasi impor, Executive Director Center of Reform on Economics (CORE) Indonesia Mohammad Faisal mengatakan, sudah menjadi rahasia umum bahwa produk lokal tidak bisa bersaing dengan produk impor, baik harga

Sambungan dari Hal 1

Q

Kemarin (25/3) pelantun lagu Jatuh Hati itu curhat kepada orang nomor 1 di Indonesia. Yakni, Presiden Joko Widodo. Raisa meluapkan keluh kesahnya karena impiannya untuk menggelar konser tunggal bertajuk Raisa Live in Concert batal terlaksana. Padahal, pihaknya sudah menentukan, bahkan mengumumkan, kepada publik terkait dengan waktu penyelenggaraannya. Raisa mengaku sering kali mendapat sambatan dari banyak orang terkait dengan penundaan konser

tersebut. ’’Saya tuh ngerasa nggak enak, Pak. Setiap ketemu orang dapat keluhan terus,’’ curhat istri Hamish Daud tersebut di sesi talk show G20 dalam rangkaian acara festival Joyland Bali 2022. Dia mengklaim bahwa Raisa Live in Concert di SUGBK merupakan keinginan banyak pihak. Sebab, tidak sedikit pihak yang ikut terlibat di dalamnya. Mulai penyanyi, fotografer, hingga teknisi. ’’Ini mungkin kolaborasi terbesar saya dan teman-teman yang ada di industri musik maupun lintas keahlian,’’ tutur Raisa.

Ibu satu anak tersebut tak menampik bahwa dirinya memang sudah tak sabar menunggu pemerintah mengizinkan konserkonser besar digelar. Mendengar penuturan ibu satu anak tersebut, Jokowi menyatakan, masalah itu bisa disampaikan kepada Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo. Tak disangka, Listyo merespons dengan mengacungkan kedua jempol tangannya ke arah Raisa. ’’Ini perintah Pak Jokowi, lho, bukan saya. Soalnya kami udah siap banget, aku kayak udah nggak bisa diem gitu,’’ timpal Raisa. Saat rilis album terbarunya

bertajuk It’s Personal pada 17 Maret lalu, Raisa belum bisa memastikan kapan konser akbarnya itu bisa terealisasi. Terutama di tahun ini. ’’Karena sangat masif, sangat besar. Banyak pihak yang terlibat dan harus bertanggung jawab,’’ kata dia. Raisa Live in Concert sebetulnya direncanakan dengan matang sejak dua tahun lalu. Pihaknya telah berencana menggelar konser tersebut pada 28 November. Namun, konser tersebut terpaksa diundur hingga batas waktu yang belum ditentukan karena pandemi Covid-19. (shf/c12/ayi)

Indra Kenz Minta Maaf Sambungan dari Hal 1

Q

’’Saya menyampaikan permohonan maaf yang sebesarbesarnya kepada seluruh masyarakat Indonesia, khususnya pengenal dunia trading,’’ ucap Indra di Mabes Polri. Indra mengaku tidak pernah berniat menipu masyarakat melalui aplikasi trading abal-abal Binomo. Mengenakan baju tahanan

dan tangan terborgol, Indra mengaku mengetahui aplikasi Binomo dari iklan media sosial pada 2018. Karena tertarik, Indra pun mengikuti pelatihan dari Binomo. Setahun kemudian, dia memutuskan untuk aktif membuat konten promosi Binomo di YouTube. ’’Sayang sekali hal ini harus terjadi dan saya terima kasih kepada kepolisian dan aparat yang telah bertugas mengawal

kasus ini,’’ kata pria asal Medan tersebut. Direktur Tindak Pidana Ekonomi Khusus Bareskrim Polri Brigjen Whisnu Hermawan menegaskan, pihaknya bakal terus menelusuri keterlibatan pihak lain dalam kasus Binomo. ’’Apakah masih ada (tersangka lain, Red)? Ada. Nanti satu–dua minggu ini,’’ ujar Whisnu. Sejauh ini Bareskrim bersama

Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) melacak aliran dan aset-aset Indra Kenz. Sejumlah aset yang disita, antara lain, mobil Tesla, Ferrari, rumah di Deli Serdang dan Medan, jam tangan TAG Heuer, hingga uang tunai. Masingmasing Rp 106 juta dan Rp 214 juta serta uang Rp 924 juta dari rekening Indra. (tyo/c14/ bay)

Pesanan Spesial dengan Bakul, Centong Nasi, dan Tampah Sambungan dari Hal 1

Q

GEROBAK hijau dengan bentangan terpal sekitar 2 meter di seberang kompleks Griya Mandiri Pancoran itu sangat sederhana. Soto Mie Nasi Bogor. Demikian identitas yang tertulis pada kaca gerobak. Sang pemilik warung, Sobari atau yang dikenal dengan nama Pak Sabar, berjualan soto mi sejak era 80-an. Dia tidak langsung menempati lokasi jualan saat ini di Jalan Rasamala, Menteng Dalam, Tebet. Di awal usahanya, Sobari memikul dan berkeliling di area Jakarta Timur. ”Tapi, kadang mangkal di sekitar Koramil Jatinegara,” kata Sobari. Baru pada 1998, Sobari harus pindah tempat lokasi jualan lantaran digusur. Menantunya meminta Sobari berdagang di kawasan Menteng Dalam. Di tempat baru itulah, Sobari mendapat banyak pelanggan dari kalangan pekerja di kawasan Tebet. Mulai karyawan perusahaan, pegawai negeri sipil, Polri, hingga TNI. Tak disangka, salah seorang pelanggan pria asal Cinangneng, Bogor, itu ternyata salah seorang ajudan Habibie yang hobi menyantap soto mi racikannya. ”Namanya Pak Mul,” ujar Sobari. Dari situ, Sobari memperoleh pesanan soto mi untuk Habibie. Sobari berkisah, sekali dirinya mendapat pesanan dari Presiden Habibie, satu gerobak

diboyong ke kediaman presiden kelahiran Parepare, Sulawesi Selatan, tersebut. ”Pukul 3 sore saya sudah sampai di rumah Pak Habibie,” ungkap Sobari. Sobari masih mengingat jelas ekspresi dan komentar sang presiden ketika bersantap soto mi racikannya saat itu. ”Wah, boleh juga ini soto mi,” ujar Sobari menirukan kata-kata Presiden Habibie berdekade yang lalu. Pujian itu jelas membuatnya bangga. Cuma ada satu hal yang disesalinya hingga sekarang terkait dengan soto minya yang menjadi favorit Presiden Habibie. ”Saya enggak berfoto sama beliau,” tutur Sobari. Nah, apa yang membuat Soto Mie Pak Sabar ini demikian disukai Presiden Habibie? Menurut Sobari, simpel saja. ”Saya berani bumbu. Jadi, masakannya sedap,” jelas Sobari saat dikunjungi Jawa Pos Minggu (20/3). ”Menurut saya, kunci usaha kuliner terletak pada konsistensi rasa,” tambahnya. Isian Soto Mie Pak Sabar ini kurang lebih sama dengan penjual soto mi lain di Jakarta ataupun Bogor. Yakni, mi telur kuning, bihun, risol, kentang, kikil, daging, irisan kol, tomat, dan seledri. Isian itu lalu diberi sedikit garam, kecap asin, dan kecap manis. Semua isian tersebut lantas disiram dengan kuah kuning rempah kaldu

sapi yang gurih. Dalam menyajikan soto mi kepada Presiden Habibie di kediamannya, Sobar i mengungkapkan bahwa ada permintaan khusus dari sang presiden. ”Pak Habibie selalu meminta nasi hangat di dalam bakul anyaman bambu, bukan diambil dari termos (nasi). Terus, centong nasi dari kayu atau batok dan tampah dari bambu,” kenang Sobari. Gara-gara permintaan khusus orang nomor satu di negeri ini, mau tak mau Sobari membeli dulu semua peralatan itu sebelum memenuhi undangan di kediaman Presiden Habibie. ”Setiap beliau pulang dari Jerman dan menjamu tamu-tamu pejabat, pasti saya disuruh ke sana. Setidaknya tiga bulan sekali,” terang Sobari. Asal usul soto mi memang sering diperdebatkan. Entah itu kuliner asli Jakarta atau dari Bogor. Namun, di buku 100 Mak Nyus Jakarta karya Bondan Winarno, Lidia Tanod, dan Harry Nazarudin disebutkan, secara rasa soto mi lebih dekat pada Sunda ketimbang Betawi. ”Orang Betawi lebih suka masakan creamy dan gurih. Orang Sunda lebih suka bening dan asam,” tulis almarhum Bondan Winarno di buku tersebut. Nah, Sobari bisa menjual 200 mangkuk soto mi dalam sehari. Lapaknya buka setiap hari pukul 07.00 sampai 14.00. ”Jika menerima pesanan hajatan,

pasti tutup,” kata pria 50 tahun tersebut. Kini Sobari dihadapkan dengan banyak kendala. Pandemi Covid-19 membuatnya sulit mengatur keuangan. Sebab, harga bahan-bahan pokok di pasar terus naik. Sobari masih menjual soto mi Rp 23 ribu per mangkuk dengan nasi. Lalu, jika tanpa nasi, harga soto mi mencapai Rp 18 ribu. ”Bersyukur masih bisa bertahan jualan. Hanya, porsinya dikurangi sedikit,” ungkap Sobari. Jawa Pos pernah mendapati Sobari tidak berjualan saat mengunjungi lapak di Jalan Rasamala pada 14 Maret lalu. Dia menyatakan tidak mampu berdagang lima hari karena harga daging di pasar mahal. ”Mau jualan nggak nutup modal,” ujarnya. Salah seorang pelanggan Soto Mie Pak Sabar, Nanang Sukarna, menyatakan hal senada. Hampir setiap hari dia menyantap soto mi saat waktu makan siang. ”Saya penggemar soto mi. Soto mi di Jakarta banyak, tapi saya selalu makan di sini,” ucap Nanang. Menurut Nanang, rasa kuah Soto Mie Pak Sabar berbeda dengan kebanyakan penjual lainnya. Rasa gurih kaldunya kuat dan tidak sekadar asin. Dengan harga jual Rp 20 ribuan, cita rasa yang disajikan di atas rata-rata. ”Mendekati restoran bintang lima lah,” puji Nanang. (*/c14/dra)

Direktur Utama: Hazairin Sitepu General Manager Bisnis: Nihrawati AS Pemimpin/Penanggungjawab Redaksi: Ricki Noor Rachman Wakil Pemimpin/Penanggungjawab Redaksi: M.Indra Dewan Redaksi: Andi Ahmadi, Faturahman S Kanday, Nihrawati AS Redaktur Pelaksana Online: Yosep Awaludin Redaktur Senior: Muhammad Ridwan, Muh Afandi, Iqbal Muhammad, Faisal Hilmi, Lucky Lukman Nul Hakim Redaktur: Pipin Apriani, Alpin, Muhammad Ruri Ariatullah, Rani Puspitasari Sinaga Sekretaris Redaksi: Mia Muliawan Reporter: Jaenal Abidin, Arif Al Fajar, Dede Supriadi, Imam Rahmanto, Septi Nulawam Harahap Fotografer: Sofyansyah, Hendi Novian Konten Kreatif: Kintan Madinatul Editor Video: M. Azirul Fariq Videografer: Nelvi Marwiyati, M. Rivaldi Desain Grafis: Alfi Pracetak: Zainal Arifin (Koordinator) Teknologi Informasi (IT): Beni Irawan (General Manager) Iklan: Erwin Sofian (Manager), Untung Bachtiar (Asist. Manager) Pemasaran dan Sirkulasi: M Iksan Halil (Manager), Omer Ritonga Digital Marketing: Recia Debora S Konsultan Hukum: Andi Syarifuddin SH, MH Ombudsman: M. Choirul Shodiq, Rohman Budijanto Penerbit: PT Bogor Ekspres Media. SIUPP: 651/SK/MENPEN/SIUPP/28 Oktober 1998 Percetakan: PT Bogor Media Grafika (Jalan Siliwangi Kav.1/34 Komp. Puslitbang KOSTRAD Desa Cijujung Kandang Roda Bogor Telp: 0251 8655965) Alamat: Graha Pena Radar Bogor, Jl KHR Abdullah Bin Muh Nuh No 30 Taman Yasmin Bogor 16113. Telepon Redaksi: 0251-7544005 (hunting), Fax:251-7544008. Telepon Iklan: 0251-7544001-002, Fax: 02517544009. Telepon Pemasaran: 0251-7544003. Perwakilan Jakarta: Gedung Graha Pena, Jl Kebayoran Lama 12 Jakarta Selatan, Telepon/Fax: 021-53699624. Homepage: http//www.radarbogor.id Email: redaksi@ radar-bogor.com. Harga Langganan: Rp 80.000. Wartawan Radar Bogor dilarang menerima uang maupun barang dari sumber berita.

Wartawan Radar Bogor dibekali dengan kartu pers yang selalu dikenakan selama bertugas.


METROPOLIS

RADAR BOGOR I SABTU 26 MARET I TAHUN 2022 I 23 SYA’BAN 1443 H I HALAMAN 11

Erison Effendi Deklarasi Calon Ketua P3SRS BOGOR–Jelang pemilihan pengurus Perhimpunan Pemilik dan Penghuni Satuan Rumah Susun (P3SRS) Apartemen Bogor Valley, advokat sekaligus kader Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Kota Bogor Erison Effendi mantap mencalonkan diri sebagai ketua P3SRS Bogor Valley periode 20222025. Erison menjanjikan akan mengubah citra Bogor Valley kearah lebih baik lagi sehingga memberikan rasa keamanan dan kenyamanan bagi para penghuni. Diketahui, Erison satu-

satunya sosok muda yang muncul dalam bursa pemilihan calon ketua pengurus apertemen tersebut. Erison mengungkapkan, pencalonan tersebut sebagai salah satu wujud kepedulian akan image Apartemen Bogor Valley yang kerap dipandang negatif masyarakat. Menurutnya, kepengurusan Apartemen Bogor Valley akan harmonis dan satu visi-misi dalam memberikan wajah baru bagi citra hunian berkelas tersebut. Meskipun masih menjadi kandidat calon ketua, namun dirinya sudah menciptakan strategi kebijakan ideal,

sebagai upaya re-branding Apartemen Bogor Valley yang lebih baik. "Salah satunya dengan merangkul berbagai kalangan, lembaga, dan organisasi dalam memberikan rasa keamanan, kenyamanan khususnya bagi penghuni," katanya. Selain itu, pihaknya akan menggandeng aparat keamanan ke depanya. "Saya percaya diri maju sebagai ketua pengurus P3SRS Apartemen Bogor Valley dengan adanya dukungan berbagai pihak kalangan masyarakat yang sudah dikantongi. Keinginan

kuatnya dalam memberikan yang terbaik bagi visi P3SRS menjadikan ambisi besar dalam menentukan hal-hal baru ke depannya," ungkap Erison kepada wartawan pada Selasa (22/3) siang. Erison melanjutkan, dirinya juga optimis mampu memadukan serta mengakhiri polemik kepengurusan di Bogor Valley Apartement yang tengah terjadi, dengan mengajak seluruh pengurus dan warga untuk bersatu dalam mengusung hunian yang ramah keluarga dan mengedepankan kenyamanan serta keamanan.(ded/c)

600 Guru Ngaji Terima Kartu ATM Sambungan dari Hal

Q

12

“Tidak ada yang layak untuk disyukuri kecuali kesempatan kita menyambung silaturahmi di tempat ini setelah lama tidak silahturahmi,” ujar Bima Arya mengawali sambutannya. Wali Kota mengatakan, situasi saat ini sudah sangat membaik karena doa dan ikhtiar dari semua guru ngaji. Ia meyakini bisa menyambut bulan ramadan dengan situasi normal. “Warga bisa memenuhi masjidmasjid dengan salat tarawih dan berharap situasi terus membaik, sehingga bisa merayakan salat Idul Fitri di tempat terbuka dan penuh keme-

riahan,” harapnya. Penyerahan kartu ATM BJB dan kartu BPJS Ketenagakerjaan ini kata Bima Arya hanya simbolis, namun ini wujud atensi dan perhatian Pemkot Bogor atas ikhtiar para guru ngaji yang ikhlas tanpa pamrih mengajar untuk mencetak generasi Qurani. Di 2018, pemkot memberikan dalam bentuk insentif. Pihaknya terus berusaha memberikan perhatian lebih, yakni dengan memberikan jaminan kematian dan jaminan kecelakaan kerja. “Semua ada awalnya. Awalnya dari insentif dalam bentuk nominal yang jumlahnya jauh dari harapan ideal, tapi

perlahan kita tingkatkan. Siapapun wali kotanya nanti, program ini bisa menambah manfaat bagi semua dan terus dilanjut. Supaya bapak ibu mendapatkan perhatian dan kita semua mendapatkan berkahnya,” terangnya. Di tempat yang sama, Kepala Bagian Adkesra Setda Kota Bogor, Adi Novan mengatakan, hari ini dilakukan simbolis penyerahan ATM BJB dan kartu BPJS Ketenagakerjaan tambahan kepada 600 guru ngaji seKota Bogor perwakilan masingmasing kecamatan 100 orang. “Tahun ini ada penambahan 200 guru ngaji. Dari 2.800 guru ngaji menjadi 3.000 guru ngaji

penerima insentif. Insentif guru ngaji sebesar Rp150 ribu akan diberikan setiap bulan setelah dipotong premi BPJS Kesehatan dan BPJS Ketenagakerjaan,” terangnya. Ia menambahkan, diberikannya kartu ATM BJB bagi para guru ngaji ini untuk memudahkan guru ngaji mengambil insentif tanpa perlu mengantre di teller. Di sisi lain dengan tercovernya guru ngaji di BPJS Ketenagakerjaan ada jaminan jika terjadi sesuatu saat mengajar. “Bagi guru ngaji lainnya bisa mengambil ATM BJB dan kartu BPJS Ketenagakerjaan di kelurahan atau kecamatan,” katanya.(*/pia)

LAPOR : Wakil Wali Kota Dedie A Rachim (paling kiri) menyerahkan LKPD Tahun Anggaran 2021 pada BPK di Bandung, belum lama ini.

BPK Puji LKPD Kota Bogor Sambungan dari Hal

Q

12

Didampingi Inspektur dan Kepala Badan Keuangan dan Aset Daerah (BKAD), Dedie menyerahkan langsung LKPD Kota Bogor kepada Kepala Perwakilan BPK Jawa Barat, Agus Khotib. Setelah penyerahan, BPK langsung melakukan Entry Meeting pemeriksaan LKPD untuk Tahun 2021 tersebut. Kepala Perwakilan BPK Jawa Barat, Agus Khotib menjelaskan, sesuai amanat undang - undang, BPK memiliki tugas melakukan pemeriksaan terhadap pertanggungjawaban keuangan masing - masing daerah. Ada sekitar tujuh laporan yang diterima BPK. “Pertama laporan realisasi anggaran, laporan perubahan saldo anggaran lebih, neraca, laporan operasional, laporan arus kas, perubahan inkuitas dan catatan atas laporan keuangan,” jelas Agus.

Selain itu, ada beberapa persyaratan lain, yang harus dilampirkan dalam laporan LKPD. Seperti surat pernyataan tanggung jawab kepala daerah, hasil review inspektorat, laporan keuangan BUMD, dan prosedur analitis RKPD unaudited. “Untuk Kota Bogor memang APBD-nya lebih kecil. Realisasi pendapatan tahun 2020 Rp2,4 triliun, dari realisasi memang hanya 89 persen. Karena memang sedang mengalami puncak Covid-19. Tetapi di tahun berikutnya 2021 ada peningkatan Rp2,6 triliun. Dan pendapatannya juga lebih, Kota Bogor prestasinya cukup baik,” ungkap Agus lagi. Agus berpesan, bahwa APBD digunakan semata - mata hanya untuk kesejahteraan masyarakat. Termasuk untuk meningkatkan Indeks Pembangunan Manusia (IPM) yang ada di masing - masing wilayah. Dari data BPK, jumlah penduduk Kota Bogor meningkat.

Dari sebanyak hampir 1,06 juta jiwa meningkat menjadi 1,09 juta jiwa di 2022. Namun, IPM Kota Bogor meningkat meski tak terlalu signifikan, yakni dari 76,11 persen menjadi 76,59 persen. “Tugas BPK membantu mengawal pembangunan yang dilakukan menggunakan APBD ini. BPK sudah melakukan pemeriksaan sebelum LKPD unaudited ini diserahkan, setelah itu kami akan melakukan audit terinci untuk Kota Bogor pada 27 Maret sampai 25 April nanti,” tambah Agus. Usai penyerahan LKPD, Wakil Wali Kota Bogor, Dedie A. Rachim mengatakan bahwa Kota Bogor sedianya masih terus membutuhkan bimbingan dan arahan dari BPK terkait penyusunan laporan - laporan keuangan daerah. Begitu pula dengan rekomendasi rekomendasi untuk memperbaiki sisi pelaporan kepada publik melalui BPK.

“Dan tentu kami mengucapkan terima kasih kepada seluruh jajaran BPK yang selama ini sudah memberikan arahan, rekomendasi dan bimbingan sebagai pembelajaran bagi kami untuk terus meningkatkan kinerja dan performance di bidang keuangan di Pemerintah Kota Bogor,” kata Dedie. Dedie juga menyampaikan memang terdapat beberapa kendala di tahun 2020 maupun 2021 yang lalu. Terutama pada Sistem Informasi Pemerintahan Daerah (SIPD). Sehingga dari banyak pula masukan yang ada tentang SIPD ini, diharapkan BPK juga bisa memberikan masukan serta arahan. “Saat pemeriksaan nanti, saya harapkan juga teman - teman di lingkup Pemerintah Kota Bogor dapat memberikan support dan seluruh data yang diperlukan semata - mata untuk perbaikan dan kesempurnaan pengelolaan keuangan di Kota Bogor,” jelas Dedie.(*/pia)

Hati-hati, Pelecehan Seksual di Ruang Publik Sambungan dari Hal

Q

12

terulang kembali. Apalagi, euforia masyarakat untuk kembali menikmati tamantaman publik masih cukup besar. Tentu saja, kepadatan di sejumlah ruang publik itu bakal dimanfaatkan oleh orang-orang yang tidak bertanggung jawab. Kasubsi Penmas Sie Humas Polresta Bogor Kota Iptu Rac-

hmat Gumilar mengakui, saat ini pihak Polresta Bogor Kota sedang melakukaan proses penyelidikan atas informasi di media sosial terkait kasus begal payudara yang ramai dibicarakan masyarakat. "Proses penyelidikan dilaksanakan oleh Sat Reskrim Polresta Bogor Kota dengan melakukan pendalaman terkait korban dan lokasinya," ungkapnya kepada

Radar Bogor, Kamis (24/3). Untuk antisipasi kejadian serupa terulang kembali, pihak kepolisian menerjunkan personelnya untuk melakukan patroli. Pengamanan di tamantaman publik, khususnya Taman Sempur dilakukan dengan patroli berseragam dan tidak berseragam. "Kita juga sudah berkoordinasi dengan pemkot Bogor agar

ada penambahan kamera pengawas atau CCTV dan penempatan Satpol PP di areaarea publik," pungkasnya. Sebelumnya, aksi pelecehan seksual mengancam warga yang bersantai atau berolahraga di ruang-ruang publik, seperti Taman Sempur. Begal payudara diketahui beraksi di sekitar taman tersebut dan pelaku melarikan diri.(mam)

Ramadan, Layanan Air Masjid Gratis Sambungan dari Hal

Q

12

Direktur Utama Perumda Tirta Pakuan Kota Bogor, Rino Indira Gusniawan mengatakan, selama bulan Ramadan tahun ini biaya air untuk masjid dan musala masih digratiskan. “Ini sebagai bentuk dan

sumbangsih kita, biar para warga Kota Bogor lebih tenang dalam beribadah maka kita akan gratiskan rumah ibadah seperti masjid dan musala,” ujar Rino kepada wartawan, Kamis (24/3). “Kita berharap di bulan Ramadan tahun ini, semoga

permasalahan air sudah beres dan mudah-mudahan kita akan lakukan yang terbaik,” imbuhnya. Sementara itu, Direktur Teknik (Dirtek) Tirta Pakuan Kota Bogor, Ardani Yusuf sudah melakukan antisipasi jika terjadi pola pemakaian air pada

bulan Ramadan berubah saat sahur dan buka puasa. “Akan diterapkan kepada sekitar 1.300 masjid dan musala serta tempat ibadah. Kita akan lakukan antisipasi itu, sehingga bisa melakukan puasa Ramadan dengan nyaman,” tutup Ardani.(*/ded)

Waspadai Cuaca Ekstrem Sambungan dari Hal

Q

12

Kata dia, ada perbedaan awal musim kemarau pada tahun ini dibanding awal kemarau pada 2021 yang terjadi pada April di wilayah Bogor. Mundurnya awal musim kemarau, lanjut Indra, dikarenakan kondisi La Nina lemah dan diprediksi berangsur menuju netral pada periode Maret-AprilMei 2022 dan saat ini, kondisi suhu muka air laut di perairan Jawa dan hampir seluruh Indonesia relatif lebih hangat

dibanding normalnya. “Puncak musim kemarau untuk wilayah Bogor diperkirakan umumnya terjadi pada Agustus-September 2022,” kata Indra. Untuk itu, lanjut Indra, perlu diwaspadai periode peralihan musim April hingga Mei 2022 berpeluang terjadinya cuaca ekstrem seperti hujan lebat, angin kencang, puting beliung, dan hujan es. “Pada umumnya setiap masa peralihan musim terjadi cuaca ekstrem dan masyarakat perlu

mewaspadainya,” terangnya. Selain itu, pemerintah daerah dan masyarakat melakukan penyimpanan air pada masa peralihan musim hujan ke musim kemarau dengan memenuhi danau, waduk, embung kolam retensi dan penyimpanan air buatan lainnya. Selain itu, untuk menekan risiko penurunan hasil pada lahan sawah, pengelolaan air bagi kebutuhan pertanian harus dilakukan lebih hemat dan penggunaan varietas yang toleran kekeringan.(ded/c)

PARKIR: Pengelolaan Biskita yang belum diseriusi perusahaan atau Perumda Trans Pakuan membuat dewan kecewa.

Rapat Batal, Dewan Kecewa Sambungan dari Hal

Q

12

Menurutnya, sebaiknya Perumda Trans Pakuan menyelesaikan dulu aktivitas utama di core business, di mana dalam hal ini adalah pengelolaan Biskita. Sebab, belum lama ini Perumda Trans Pakuan baru saja berubah nama dari Perusahaan Daerah Jasa Transportasi (PDJT). Dalam perubahan nama ini, Kiwong berharap, Perumda Trans Pakuan bisa berdiri di kaki sendiri dan menyelesaikan masalahnya sendiri tanpa harus meminta Penyertaan Modal Pemerintah (PMP). “Nanti setelah kita lihat mereka bisa berdiri di kaki sendiri, bisa mengurai masalahnya, yang terjadi hari ini, bisa settle sebagai suatu perusahaan.

Mereka minta PMP dan itu bisa kita pahami, bisa dirasionalkan sama kita, ya kita juga Insya Allah pasti ditolong,” tuturnya. Di samping itu, ia menambahkan, belum selesainya permasalahan di Perumda Trans Pakuan bisa berdampak pada penganggaran pada APBD 2023 mendatang. Semisal pada program reduksi angkutan kota 3:1 menjadi bus. Sebagai perusahaan transportasi, menurut Kiwong, seharusnya Perumda Trans Pakuan berperan sebagai pemain utama yang harus mengatur semuanya. Bukan justru disetir pihak swasta yang berkonsorsium dalam mengelola Biskita Transpakuan. “Kita kan harapannya bisa kolaborasi Perumda dengan Dishub, program pemerintah

transportasinya jalan, perusahannya juga bisa jalan. Dan itu dikelola Perumda, bukan swasta,” tukasnya. Sebelumnya, Dirut Perumda Trans Pakuan Lies Permana Lestari menjelaskan bahwa pihaknya ingin mencari pendapatan di luar fokus utama transportasi untuk menyokong keuangan perusahaan. Apalagi, dengan adanya masalah di masa lalu terkait tunggakan gaji pegawai PDJT. “ Saya juga ingin masalah yang dulu diselesaikan. PDJT saat ini dan ke depan memang tanggung jawab saya, maka saya akan mengedepankan prinsip untuk ke depannya melakukan pergerakan sesuai aturan hukum. Karena yang akan menyelamatkan PDJT adalah bukti dokumen,” tukasnya.(ded)

Warga Terjangkit DBD, Lakukan Fogging Sambungan dari Hal

Q

12

Maruli menjelaskan, pihaknya melakukan penyemprotan untuk membasmi jentik nyamuk, baik yang berkembang biak di saluran air bersih, sampah yang tergenang air

dan sebagainya. Perubahan cuaca dari musim panas ke musim hujan juga berpotensi adanya nyamuk. “Kebetulan kami membasmi nyamuk dewasa sekalian mencegah juga,” ucapnya. Karena itu, ia meminta

masyarakat untuk membersihkan lingkungan dan selalu melakukan pemberantasan sarang nyamuk (PSN). “Dengan begitu nyamuk dapat dibasmi. Ya minimal menjadi satu rumah satu PSN, setelah itu kerja bakti,” tutupnya.(ded/c)

MAKSIMALKAN PENYERAPAN KUR, KEMENTAN LAUNCHING APLIKASI PELAPORAN KUR PERTANIAN JAKARTA–Kementerian Pertanian akan terus menggenjot penyerapan Kredit Usaha Rakyat (KUR) sebagai satu alternatif pembiayaan yang tepat. Untuk mendukung hal itu, Kementan meluncurkan aplikasi pelaporan KUR Pertanian saat Training Of Trainer (TOT) Sistem Pengelolaan Taxi Alsintan, Rabu, (23/3/2022). Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (SYL) mengatakan serapan KUR Pertanian sangat membanggakan. “Serapan KUR Pertanian tahun 2020 mencapai 1,9 juta debitur dan realisasi kredit Rp 55,30 T (110,62%) dari target 50 T. Pada tahun 2021 mencapai 2,6 juta debitur dan realisasi kredit Rp 85,61 T (122,31%) dari target Rp 70 T. Sedangkan target KUR Pertanian tahun 2022 sebesar Rp 90 T,” katanya. Melalui program TAXI Alsintan, Mentan SYL menjelaskan masyarakat dapat menggunakan Alsintan sebagai upaya modernisasi pertanian dengan memanfaatkan fasilitasi bantuan Kredit Usaha Rakyat (KUR) Pertanian. “Perubahan konsep berpikir pertanian Indonesia harus terus digulirkan agar mencapai pertanian maju, mandiri, dan modern. Selain produktivitas, efisiensi dan kualitas harus naik. Kinerja

pertanian yang sudah bagus harus dipertahankan, diantaranya melalui program TAXI Alsintan ini,” lanjut SYL lagi. Mantan Gubernur Sulawesi Selatan itu meminta Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian (BPPSDMP) memanfaatkan berbagai kegiatan transfer of knowledge ataupun pemberdayaan. “Manfaatkan kesempatan ini, karena KUR Pertanian sebagai salah satu alternatif pembiayaan yang tepat,” katanya. Sementara Kepala Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian (BPPSDMP), Dedi Nursyamsi, dalam kesempatan ini menjelaskan BPPSDMP bekerjasama dengan Pusat Data dan Sistem Informasi Pertanian, telah membuat Aplikasi Pelaporan KUR Pertanian yang terintegrasi dengan database Simluhtan. “Aplikasi ini untuk diisi oleh Penyuluh, Petani, Petani milenial/ DPM-DPA, serta P4S yang telah mengak-

ses dana KUR,” katanya. Dedi menjelaskan, aplikasi ini bertujuan untuk mendata Penyuluh, Petani, Petani Milenial, dan P4S yang telah mengakses KUR. “Serta bermanfaat untuk mentracing alumni pelatihan dan dampak pelatihan yang melibatkan Akses KUR untuk peningkatan usahataninya,” katanya. Melalui program TOT ini pula diharapkan produktivitas, efisiensi, hingga kualitas akan meningkat signifikan. Dedi menegaskan, krisis pangan dunia sebagai imbas dari pandemi Covid-19 dan perubahan iklim global. “Kondisi pertanian Indonesia sangat bagus menghadapi berbagai masalah pangan dunia. Kondisi Covid-19 belum tahu kapan akan selesai. Untuk itu, inovasi harus terus dilakukan disertai dengan penerapan teknologi yang maju,” tutup Dedi. Sumber: Humas BPPSDM Pertanian


METROPOLIS SABTU 26 MARET I TAHUN 2022 I 23 SYA’BAN 1443 H I HALAMAN 12

Hati-hati, Pelecehan Seksual di Ruang Publik

BOGOR –Tindakan pelecehan seksual mulai menghantui ruang-ruang publik di Kota Bogor. Hal itu langsung mendapatkan perhatian dari Polresta Bogor Kota. Pasalnya, begal payudara diketahui sempat beraksi di Taman Sempur, beberapa waktu lalu. Pelaku diketahui

berboncengan mengendarai motor dan sempat melancarkan aksinya kepada remaja yang sedang berjalan di trotoar. "Kejadiannya si anak lagi jalan di trotoar, tiba-tiba pengendara motor, dua orang, ini megang payudara anak sekolah itu dan kabur. Mau dikejar, tapi udah keburu

jauh dan gak ada CCTV yang bisa merekam kejadian tersebut, sehingga susah untuk melacak pelat nomor pelaku," ujar salah seorang pengunjung ketika dikonfirmasi Radar Bogor, kemarin. Ia sendiri juga baru mengetahui kejadian itu dari salah seorang tukang parkir yang melihat langsung kejadian itu. Terlebih,

situasi kawasan Sempur saat itu sudah mulai sepi dan hanya menyisakan para tukang parkir dan orang-orang yang beristirahat. Pihak kepolisian pun langsung bergerak untuk mengantisipasi kejadian serupa

HATI-HATI...Baca Hal 11

Q

AWASI: Tampak Park Ranger yang berjaga-jaga di sekitar Taman Sempur. Setelah dibuka untuk umum, ternyata kesempatan ini juga dimanfaatkan orang tak bertanggung jawab dengan aksi asusila pada pengunjung taman.

Waspadai Cuaca Ekstrem BOGOR–Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisik (BMKG) mewaspadai cuaca ekstrem menjelang memasuki musim kemarau Juni 2022. Kepala Stasiun Klimatologi BMKG Bogor, Indra Gustari mengatakan, setelah

Peralihan Musim dari Hujan ke Kemarau

PERMUDAH: Dirut Rino Indira menjelaskan aplikasi Simotip. Bulan puasa ini air masjid digratiskan.

Ramadan, Layanan Air Masjid Gratis BOGOR–Memasuki Ramadan tahun ini, pemerintah membolehkan untuk melaksanakan tarawih di masjid-masjid. Sehingga, masjid pun akan ramai oleh jamaah yang salat tarawih maupun tadarusan dan iktikaf. Oleh karena itu, Perumda Tirta Pakuan Kota Bogor kembali memberikan layanan air gratis selama bulan Ramadan 2022 untuk kebutuhan tempat ibadah seperti masjid dan musola di Kota Bogor.

!

melewati puncak musim penghujan Januari-Februari lalu, wilayah Bogor dan Depok akan memasuki fase musim kemarau pada Juni 2022 mendatang. Indra menjelaskan, secara umum untuk wilayah Jawa Barat, musim kemarau

WASPADAI...Baca Hal 11

Q

mulai terjadi April hingga Juli 2022. “Untuk wilayah Bogor dan Depok diprediksi terjadi pada Juni," papar Indra dalam keteranganya, Jumat (25/3).

Rapat Batal, Dewan Kecewa BOGOR–Rapat kerja antara Komisi II dengan Perumda Trans Pakuan batal digelar. Hal itu dikarenakan anggota Komisi II kecewa atas paparan business plan yang disampaikan Direktur Perumda Trans Pakuan Lies Permana Lestari yang

dinilai tidak memuaskan. Anggota Komisi II DPRD Kota Bogor, Ahmad Aswandi mengatakan, pemaparan yang disampaikan Lies masih mengawangawang. Bukannya menjelaskan core business, Lies justru malah menjelaskan

tentang side business atau kegiatan sampingan dari Perumda Trans Pakuan. “Saya kan menyayangkan. Jangan dilupakan bahwa Perumda Trans Pakuan core business utamanya adalah transportasi. Bukan masalah iklan, advertising,

RAMADAN...Baca Hal 11

perparkiran, bukan masalah itu. Core business utamanya adalah transportasi,” kata pria, yang akrab disapa Kiwong, Jumat (25/3).

RAPAT...Baca Hal 11

Q

Q

SIMBOLIS: Wali Kota Bima menyerahkan kartu ATM dan kartu BPJS bagi guru ngaji di Masjid Raya.

600 Guru Ngaji Terima Kartu ATM BOGOR–Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor menyerahkan secara simbolis kartu ATM BJB dan kartu BPJS Ketenagakerjaan kepada 600 guru ngaji dari perwakilan setiap kecamatan sebanyak 100 orang di Masjid Raya Bogor, Jalan Pajajaran, Kota Bogor, Selasa (22/3). Penyerahan kartu ATM BJB dan kartu BPJS Ketenagakerjaan ini diserahkan langsung Wali Kota Bogor, Bima Arya didampingi Kepala Bagian Administrasi Kesejahteraan Rakyat (Adkesra) Setda Kota Bogor, Adi Novan.

600 GURU...Baca Hal 11

Q

BPK Puji LKPD Kota Bogor

ANTISIPASI: Petugas BPBD Kota Bogor melakukan fogging di lingkungan sekitar rumah pasien DBD di Kampung Cimanggu Wates.

BOGOR–Wakil Wali Kota Bogor, Dedie A. Rachim bersama Bupati Bandung dan Wakil Wali Kota Depok, serahkan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Unaudited Tahun 2021 kepada Kantor Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Provinsi Jawa Barat di Kota Bandung, Rabu (23/3/2022).

BPK PUJI...Baca Hal 11

Q

Warga Terjangkit DBD, Lakukan Fogging BOGOR–Dua warga Kampung Cimanggu Wates, Kelurahan Kedung Jaya, Tanah Saeral, Kota Bogor, terjangkit Demam Berdarah Dengue (DBD). Mengantisipasi penyebaran nyamuk aedes aegypti, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Bogor

melakukan pengasapan atau fogging. Petugas BPBD Kota Bogor Maruli Sinambela mengatakan, fogging ini dilakukan untuk mengantisipasi DBD. Sebab, sudah dua warga di sekitar wilayah tersebut terjangkit DBD dan harus dirawat di rumah sakit.

“Alhamdulillah sudah pulih dan udah kembali pulang. Kami melakukan penyemprotan minimal dapat mengurangi penyebaran nyamuk DBD,” kata Maruli, belum lama ini.

WARGA...Baca Hal 11

Q

Untuk Kota Bogor memang APBD-nya lebih kecil. Realisasi pendapatan tahun 2020 Rp2,4 triliun, dari realisasi memang hanya 89 persen. Karena memang sedang mengalami puncak Covid-19,” Agus Khotib Kepala Perwakilan BPK Jawa Barat


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.