SENIN 21 MARET 2022 18 SYABAN 1443 H HARGA RP4.000 BERLANGGANAN RP90.000 TERBIT 12 HALAMAN
ANTUSIAS: Orang-orang menyemut menyaksikan balapan MotoGP dari atas bukit di kawasan Sirkuit Mandalika, Kuta Mandalika, Lombok Tengah, Minggu (20/3).
Sarat Drama di Mandalika
JUARA: Pebalap MotoGP tim Red Bull KTM Factory Miguel Oliveira keluar sebagai juara MotoGP Mandalika dan menerima piala dari Presiden RI Joko Widodo di atas podium Mandalika International Circuit, Kuta Mandalika, Lombok Tengah, Minggu (20/3).
Helatan MotoGP Mandalika 2022 telah berakhir. Acungan dua jempol bagi seluruh pihak yang terlibat dalam penyelenggaran event akbar ini. Meski begitu, Presiden Jokowi mengakui masih banyak hal yang perlu dievaluasi dan diperbaiki. SARAT DRAMA...Baca Hal 10
Q
HASIL BALAPAN GP INDONESIA
1
MIGUEL OLIVEIRA
(Sepuluh Besar)
FABIO 2 QUARTARARO 3
(Red Bull KTM) 33 menit 27,223 detik
(Monster Yamaha) +2,205 detik
JOHANN ZARCO
(Pramac Ducati) +3,158
4
JACK MILLER
(Ducati Lenovo) +5,663
5
ALEX RINS
(Suzuki Ecstar) +7,044
6
JOAN MIR
(Suzuki Ecstar) +7,832
FRANCO 7 MORBIDELLI 8 (Monster Yamaha) +21,115
BRAD BINDER
ALEIX 9 ESPARGARO 10
(Red Bull KTM) +32,413
(Aprilia Racing) +32,586
Rara Isti Wulandari, Sang Penjinak Hujan
Pawang Hujan
Hari terakhir perhelatan MotoGP 2022 Mandalika penuh dengan drama. Mulai dari tidak bertandingnya Marc Marquez hingga hujan yang membuat balapan Kuda Besi itu sempat tertunda. Namun, itu sedikit terobati dengan aksi dari Rara Isti Wulandari. Sang Penjinak Hujan.
”Kearifan lokal” itu bernama Roro Istiati Wulandari. Pawang hujan itu masuk ke tengah lintasan dan hasilnya akun resmi MotoGP langsung menulis ”It worked!”.
Laporan: MUHAMMAD INDRA
RARA...Baca Hal 10
Q
Menu Mandoti INI kafe modern. Tapi menyajikan menu Songkolo Pulu Mandoti. Saya mencicipi menu itu kemarin pagi. Usai senam dansa di Makassar.
MENU..Baca Hal 9
Q
Risman, ”Richman” oleh Dahlan Iskan
Setelah terkenal karena dipuji sang juara GP Indonesia, Risman, pekerja hotel tempat Miguel Oliveira tinggal, mungkin bakal kebanjiran tawaran yang membuatnya bisa jadi ”richman” seperti nama akun IG-nya.
(WithU Yamaha RNF) +32,901
Yang Khas dari Grand Prix Indonesia
Musala di Tengah Sirkuit
SOROTAN: Pewarta foto official MotoGP menangkap gambar pawang hujan Rara Isti Wulandari saat beraksi di Sirkuit Mandalika, Minggu (20/3).
DARRYN BINDER
Gresini Racing MotoGP dan Pertamina Mandalika SAG Racing, dua tim yang samasama mengklaim merepresentasikan Indonesia.
Di tengah Sirkuit Mandalika, tidak jauh dari tikungan 12 dan 13, ada musala layaknya di kampung. Biasa dipakai pekerja beristirahat.
Saling Klaim ”Lebih Indonesia”
Harta belum dilaporkan di SPT? Manfaatkan PPS sebelum terlambat!
Ungkap Saja
1 Januari 2022
s.d.
30 Juni 2022
Mumpung Ada PPS
Program Pengungkapan Sukarela
@pajakjabar3
SUBUH 04.42
DZUHUR 12.04
ASHAR 15.14
MAGRIB 18.11
ISYA 19.15
pajak.go.id/pps
081156 - 15008
IKLAN & LANGGANAN: (0251) 7544001
REDAKSI: (0251) 7544005