Epaper Edisi 16 Mei 2024 | RADAR BOGOR DIGITAL

Page 1

Parpol Berebut Balon Potensial

BOGOR–Dialog politik menjelang Pilkada 2024 digelar di kantor Harian Radar Bogor, Rabu (15/5). Sejumlah pimpinan dan per wakilan partai politik (parpol) hadir mengutarakan berbagai dinamika penjaringan khusus Kota Bogor. Pemimpin Redaksi Radar Bogor Ricky Noor Rachman mengatakan, dialog interaktif dengan tema ”Mencari Kader Potensial Menuju Pilkada Kota Bogor 2024” ini merupakan pembuka dari rentetan seri diskusi menuju Pilkada 2024. Forum serupa akan rutin digelar selama tahun politik ini.

Caleg Terpilih Wajib Mundur

Jika Maju Pilkada 2024

Polemik terkait status calon legislatif terpilih pada Pemilu 2024 yang maju dalam Pilkada 2024 tuntas. Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI akhirnya menetapkan caleg terpilih yang maju dalam Pilkada 2024 wajib mundur.

SANDRA DEWI

JAKARTA–Untuk kedua kali, Kejaksaan Agung (Kejagung) memanggil aktris Sandra Dewi. Istri Harvey Moeis, tersangka kasus dugaan korupsi pengelolaan tata niaga komoditas timah di wilayah Izin Usaha Tambang (IUP) PT Timah, itu memenuhi panggilan

 SANDRA DEWI Baca Hal 9

Pemanggilan sudah kedua kalinya

10 jam diperiksa

Dicecar 40 pertanyaan

Status pemanggilan: Saksi (dugaan TPPU oleh tersangka Harvey Moeis, suaminya) Suami terjerat kasus korupsi mencapai Rp271,06 triliun

Penyidik menelusuri asetaset sang suami

66 rekening sudah diblokir dari 21 tersangka kasus dugaan korupsi pengelolaan tata niaga komoditas timah, termasuk rekening Harvey.

Salah satu aset: Pesawat Jet (Pesawat jet ini sempat diunggah pada akun media sosial milik Sandra Dewi)

DIPERIKSA: Aktris Sandra Dewi berjalan keluar gedung usai menjalani pemeriksaan di Gedung Kejaksaan Agung (Kejagung), Jakarta, Rabu (15/5).

Cerita Jemaah Haji Asal Ponorogo Jawa Timur

Berangkat Haji di Usia 109 Tahun

Musim haji tahun ini menjadi momen tak terlupakan bagi salah seorang jemaah asal Ponorogo, Jawa Timur, Hardjo Mislan. Ia adalah salah satu jemaah tertua yang akhirnya bisa menunaikan ibadah haji pada usia yang melebihi 100 tahun.

Laporan: DIMAS NUR APRIANTO

JAKARTA–Kelas Rawat Inap Standar (KRIS) diharapkan akan meningkatkan kualitas fasilitas kesehatan. Yang dikhawatirkan adalah dengan penerapan KRIS iuran peserta BPJS Kesehatan. Di sisi

lain, asosiasi rumah sakit menginginkan agar penerapan KRIS juga dibarengi insentif agar iklim usaha tetap jalan.  TARIF BARU Baca Hal 9

INDEKS

BERITA DIALOG LAINNYA BACA POLITIK HAL. 8 SUBUH 04.36 DZUHUR 11.53 ASHAR 15.14 MAGRIB 17.51 ISYA 18.59
kamis 16 mei 2024 7 zulkaidah 1445 H Terbit 12 halaman HARGA Rp4.000 BERLANGGANAN Rp90.000
 PARPOL Baca Hal 9
 CALEG TERPILIH Baca Hal 9 oleh Dahlan Iskan  BERANGKAT Baca Hal 9  LIA Baca Hal 9 HARDJO
veteran
sipil.
Juli 1914 silam. Artinya,
terbang ke Makkah
109 tahun. Hardjo
kloter 19 jemaah haji asal Kabupaten Ponorogo. Hardjo
haji saat usia yang terbilang sudah sangat lanjut yakni pada 104 tahun saat 2019. DIALOG: Sejumlah pimpinan dan perwakilan partai politik (parpol) menghadiri Dialog bersama Radar Bogor di Graha Pena Lt. 5, Rabu (15/5). SOFYANSYAH/RADAR BOGOR PERINGATAN BUAT PLAZA JAMBU DUA Sudah dua pekan lamanya akses jalan menuju Pasar Jambu Dua ditutup oleh pihak Pengelola Mal Plaza Jambu Dua.Sejak kembali ditutup pada Rabu (1/5/2024) hingga saat ini belum ada solusi atas polemik yang terjadi di kawasan tersebut. Baca Metropolis Hal 12 Tarif Baru BPJS Bergantung Kemampuan Lia James MESKI bukan Katolik saya ingin ikut Camino. Oktober nanti. Insyaallah. Lia Suntoso siap jadi pemandu. Pun suaminyi, James F Sundah. Juga anak mereka, Erick, yang bulan depan buka usaha di Austin, Texas. LANSIA: Jemaah asal Ponorogo, Jawa Timur, Hardjo Mislan akhirnya bisa menunaikan ibadah haji meskipun usianya kini menginjak 109 tahun. //SALMAN TOYIBI/JAWA POS Sandra
Mislan merupakan
dari
Hardjo lahir pada
kini dia
di usia
tergabung di
mendaftar
Dewi dipanggil Kejagung, Rabu (15/5)
Tercinta
DIPERIKSA TERKAIT KEPEMILIKAN PESAWAT
JET

16 PSN Baru

Tidak Gunakan APBN

JAKARTA–Pemerintah menambah 16 proyek strategis nasional (PSN) baru pada 2024. Nantinya, akan digarap tanpa menggunakan anggaran pendapatan dan belanja negara (APBN). Melibatkan pihak swasta dengan skema kerja sama pemerintah dengan badan usaha. Semula, pemerintah hanya menetapkan 14 PSN baru. Dengan demikian, terdapat penambahan dua program baru. Sekretaris Koordinator Bidang Perekonomian Susiwijono Moegiarso menjelaskan, yakni transaksi tol non-tunai multi lane free flow (MLFF) dan holding BUMN aviasi InJourney. “Program integrasi dua operator bandara di bawah holding InJourney. Semua fasilitas bandara itu dijadikan satu program,” jelasnya usai Rapat Kerja Nasional Percepatan Penyelesaian dan PraEvaluasi PSN di Park Hyatt, Selasa (14/5).

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menuturkan, pembiayaan 16 PSN nantinya menggunakan creative financing, percepatan perizinan, dan memfasilitasi lahan agar pembangunan berjalan lebih cepat. Selain itu, dalam pelaksanaannya dapat mendukung program prioritas pemerintah. Seperti hilirisasi, penguatan ketahanan energi, dan pangan. Secara kumulatif, sejak 2016, sebanyak 198 proyek telah selesai. Ada pula 32 proyek dan 10 program telah beroperasi sebagian. Ditambah 44 proyek dan 3 program dalam tahap konstruksi. Secara estimasi proyek dan program tersebut memberikan dampak output perekonomian mencapai Rp 3.344 triliun secara nasional dan menyerap tenaga kerja langsung sebanyak 2,71 juta orang.

Menurut dia, pemerintah juga memahami peran vital komoditas critical minerals dalam mendukung transisi dan ketahanan energi. Antara lain sebagai bahan baku industri pembuatan panel surya, turbin angin, hingga industri baterai. Untuk itu secara khusus pada sektor pengolahan mineral, pemerintah telah melakukan program pengembangan smelter PSN. Di antaranya, 9 smelter fasilitas pengolahan nikel dengan estimasi output mencapai 2,5 juta ton per tahun. Serta, 4 smelter fasilitas pengolahan bauksit dengan estimasi output mencapai 3 juta ton per tahun. Tahun ini, pemerintah mengestimasikan untuk dapat menyelesaikan 41 PSN senilai Rp 554 triliun.

“Kemudian dalam rangka pembangunan critical minerals itu terdapat 16 proyek dengan nilai investasi sebesar Rp 248,75 triliun. Ini terdiri dari hilirisasi nikel, hilirisasi tembaga, hilirisasi daripada bauksit, alumina dan juga hilirisasi dari pasir besi menjadi pig iron,” beber Airlangga.(jp)

Nilai Ekspor Bulanan Turun 12,97 Persen

JAKARTA–Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat Indonesia mengalami penurunan ekspor secara bulanan atau month to month (mtm) sebesar 12,97 persen mencapai USD 19,62 miliar pada April 2024. Deputi Bidang Distribusi dan Jasa, Pudji Ismartini menjelaskan ekspor yang menurun tidak berlaku secara tahunan, jika dibandingkan dengan bulan April 2023 nilai ekspor tercatat naik sebesar 1,72 persen. “Pada April 2024 nilai ekspor mencapai USD 19,62 miliar atau turun 12,97 persen dibandingkan Maret 2024,” kata Pudji Ismartini dalam konferensi pers rilis berita resmi statistik, pada Rabu (15/5).

Dia menjelaskan, nilai ekspor migas tercatat senilai USD 1,35 miliar atau naik 5,03 persen, sedangkan nilai ekspor nonmigas turun sebesar 14,06 persen dengan nilai sebesar USD 18,27 miliar. Adapun penurunan ekspor pada April secara bulanan didorong oleh penurunan ekspor nonmigas, terutama pada logam mulia dan perhiasan atau permata (HS 71) dengan andil sebesar 2,12 persen. Kemudian mesin dan perlengkapan elektrik dan bagiannya atau (HS 85) turun dengan andil 1,44 persen. Serta kendaraan dan bagiannya (HS 87) tercatat turun dengan andil sebesar 0,77 persen. “Sementara peningkatan ekspor migas didorong oleh peningkatan nilai ekspor gas dengan andil sebesar 0,80 persen,” jelasnya. Sementara itu, Pudji membeberkan, secara tahunan, nilai ekspor April 2024 mengalami peningkatan sebesar 1,72 persen dibandingkan dengan April 2023. Hal ini didorong oleh peningkatan ekspor nonmigas terutama logam mulia dan perhiasan atau permata (HS 71), kemudian barang dari besi dan baja (HS 73) nikel dan barang daripadanya (HS 75). Lebih lanjut, ia juga mengatakan perkembangan ekspor nonmigas pada April 2024 total ekspor nonmigas sebesar USD 18,27 miliar jika dirinci menurut sektornya, untuk pertanian, kehutanan, dan perikanan berkontribusi sebesar USD 0,30 miliar, kemudian sektor pertambangan dan lainnya tercatat sebesar USD 3,97 miliar dan sektor industri pengolahan sebesar USD 14 miliar. “Ekspor nonmigas mengalami penurunan di seluruh sektor secara bulanan penurunan ini utamnya terjadi pada industri pengolahan yang turun sebesar 15,95 persen dengan andil penurunan 11,79 persen,” jelasnya. Ia menyebut, penurunan ini utamanya disebabkan oleh penurunan nilai ekspor barang perhiasan dan barang berharga, peralatan listrik lainnya, minyak kelapa sawit, dan pakaian jadi atau konveksi dari tekstil. “Secara tahunan semua sektor mengalami peningkatan kecuali sektor pertambangan dan lainnya yang mengalami penurunan 16,96 persen. Ekspor industri pengolahan mengalami kenaikan sebesar 8,05 persen,” pungkasnya.(jp)

Meneropong Pertumbuhan Properti di Bogor

Kawasan Bogor Barat Primadona Pengembang

Tren harga hunian di Indonesia mengalami peningkatan tahunan sebesar 0,7 persen pada Maret 2024 dibandingkan periode yang sama tahun 2023. Salah satunya Bogor, menjadi wilayah dengan kenaikan harga hunian tertinggi di Jabodetabek.

Pilih Hunian yang Menjanjikan

DENGAN harga yang cenderung stagnan atau kenaikan yang hanya mencapai 0,04 persen, Kota Bogor mengalami pertumbuhan suplai yang cepat mencapai 10,83 persen. Adapun pencarian properti di atas Rp1 miliar, khususnya di kisaran Rp1,5 miliar - Rp4 miliar mendominasi dengan perolehan angka sebesar 28 persen. Namun, apa yang membuat kawasan Bogor menjadi wilayah yang sangat diminati para pencari properti ? “Dari beberapa anggota Apersi yang membangun perumahan di Bogor , banyak yang sukses dalam penjualan perumahan saat ini, dengan banyaknya program - program perbankan dan bank syariah yang memberikan cicilan kredit flat,” ujar Ketua Apersi Korwil Bogor Raya Depok, Mahfudz Akbar. Belum lagi, kata Mahfudz, kawasan Bogor juga menawarkan rumah dengan harga yang relatif

lebih murah, ketimbang kawasan penyangga Jakarta lainnya. Rumah di Bogor adalah hal yang cukup menjanjikan, terlebih dalam prospek tata wilayah yang lebih baik. “Kawasan Bogor didukung pengembangan infrastruktur Jalan Tol Bogor Outer Ring Road (BORR), LRT Jabodetabek hingga pembenahan angkutan umum yang semakin memudahkan akses transportasi masyarakat,” jelas dia. Hal tersebut, ditambah dengan hadirnya ritel komersial, sebut saja IKEA dan AEON Mall di Sentul, yang turut memberikan prospek baik bagi masyarakat. Perkembangan tersebut kian menambah prospek rumah di Bogor. Meningkatkan minat pembeli di area tersebut juga didukung faktor kelengkapan fasilitas yang dimiliki, seperti rumah sakit, pusat perbelanjaan dan taman hiburan yang bisa dijangkau dengan mudah. (pia)

POTENSIAL: Salah satu unit rumah yang ditawarkan

properti Bogor.

MENINGKATKAN minat pembeli properti juga didukung faktor kelengkapan fasilitas yang dimiliki, seperti rumah sakit, pusat perbelanjaan dan taman hiburan yang bisa dijangkau dengan mudah. jika melihat perencanaan tata dan ruang yang dibuat, Bogor dan daerah Selatan Jakarta memiliki lingkungan yang asri. Perkembangan tersebut kian menambah prospek rumah di Bogor. Meningkatkan minat pembeli di area tersebut juga didukung oleh faktor kelengkapan fasilitas yang dimiliki, seperti rumah sakit, pusat perbelanjaan dan taman hiburan yang bisa dijangkau dengan mudah. Bahkan untuk kalangan milenial sendiri, Bank Indonesia (BI) sebetulnya memilih melongggarkan aturan uang muka untuk sektor properti alias rumah. “Namun tak bisa kita pungkiri memang milenial sekarang lebih suka mengontrak rumah, tetapi punya mobil pribadi. Banyak anggapan

keluarga milenial saat ini lebih doyan jalan-jalan dengan kendaraan bermotor, ketimbang fokus memiliki rumah,” terang Mahfudz. Oleh karena itu, lanjut dia, APERSI sebagai salah satu asosiasi perumahan nasional banyak memberikan kemudahan-kemudahan bagi kaum milenial untuk bisa mendapatkan perumahan. Salah satu upayanya dilakukan dengan memanfaatkan cicilan bank. Sebab, perbankan saat ini juga sudah mulai mempermudah untuk cicilan. Beberapa bank pemberi cicilan bahkan juga ada yang memberikan promo dalam hal repayment capacity (RPC) hingga 55 persen. Tak terkecuali bagi generasi milenial yang memiliki non fix incomez atau berpenghasilan tidak pasti.

“Selain itu banyak juga bantuan subsidi uang muka dan bantuan administrasi. Menurut saya, milenial berpenghasilan kurang dari Rp8 juta per bulan bisa memanfaatkan itu, dalam kondisi

KAWASAN Bogor, Provinsi Jawa Barat, masih menjadi area yang diminati para pencari properti. Berdasarkan Indonesia Property Market Index Q4 2021, di saat kota lain mengalami penurunan tren pencarian properti, Kota Bogor justru mengalami peningkatan sebesar 21,84 persen secara kuartalan. Salah satu ciri properti di Bogor mengalami pertumbuhan positif, terlihat di Kawasan Bogor Barat. Kini, wilayah Bogor bagian Barat ini semakin berkembang menjadi kawasan hunian bagi masyarakat berpenghasilan menengah ke bawah. Dalam lima tahun terakhir, kawasan ini menjadi salah satu kawasan penyangga utama Kota Jakarta. Keberadaan Kampus Institut Pertanian Bogor (IPB) di Dramaga dan pembangunan jalan tol Sentul – Yasmin yang diteruskan hingga Dramaga (Bogor Outer Ring Road/BORR) membuat kawasan Bogor Barat semakin menarik. Demikian dikatakan Ketua Asosiasi Pengembang Perumahan Seluruh Indonesia (Apersi) Korwil Bogor Raya Depok, Mahfudz Akbar. “Rencananya akan dibangun sebanyak 3.500 unit rumah subsidi dan komersial. Perumahan Graha Arraya dengan lokasi sangat strategis. Yang dimotori IMANAN Group, Delta dan Kharisma Propertindo dengan proyeknya yang juga prestisius, Arraya Residence,” tambah Mahfudz. Akses gerbang utamanya, jelas Mahfudz, tepat berada di pinggir Jalan Raya Provinsi DramagaLeuwiliang, Desa Girimulya, Kecamatan Cibungbulang, Kabupaten Bogor. Seperti contohnya, ada beberapa anggota Apersi yang sudah launching yaitu PT KAS (Kesuma Agung Selaras). Memiliki Perumahan Geriya Selaras yang dikembangkan di tanah seluas 10 hektar dengan beragam tipe yang affordable, di kawasan Dramaga, Bogor, Jawa Barat. Dan Perumahan Persada Residence. Kawasan itu nantinya akan menjadi sebuah kawasan prestisius di kota hujan, yang sangat dekat dengan IPB dan kawasankawasan wisata alam di Bogor. Sementara itu, wilayah Bogor Utara saat ini juga mengembangkan kawasan terpadu yang mengintergrasikan pusat bisnis dan hunian, yakni One Central Business. Ditambah lagi, kata dia, anggota Apersi yang berkecimpung di Bogor sangat banyak. “Ada sekitar 180 pengembang yang membangun Kabupaten maupun Kota Bogor, dan sisanya Kota Depok,” tambahnya. Dengan jumlah penduduk kurang lebih lima juta jiwa yang ada di Kabupaten Bogor dan 1,5 juta warga Kota Bogor, kata dia, tentu kebutuhan dunia properti khususnya rumah tinggal, sangat dibutuhkan.

“ Karena, selain kebutuhan pokok, rumah juga sebagai naungan keluarga yang sehat juga sebagai aset masa depan. Dan kepemilikan rumah juga saat ini sangat mudah dengan adanya programprogram pinjaman dari perbankan maupun financial lainnya, yang membiayai kepemilikan rumah,” jelas Mahfudz. Sehingga, kata dia, wajar jika konsumen yang melirik hunian di Kota Bogor, tertinggi di Jabodetabek hingga 5,6 persen. “Data ini berdasarkan hasil riset Flash Report Rumah123. Kemudian disusul Depok (2,4 persen), Tangerang (1,3 persen) Bekasi (1,9 persen), dan Jakarta (0,8 persen),” beber Mahfudz. Lalu untuk Pulau Jawa, lanjut dia, Surakarta memimpin kenaikan sebesar 2,3 persen, diikuti Semarang (2,1 persen) dan Bandung (0,4 persen).(pia)

sekarang juga banyak pengembang properti yang memiliki gimik-gimik menggiurkan. Salah satunya adalah penawaran Rp2 juta all in. Yakni, pembelian rumah dengan uang muka sebesar Rp2 juta dan rumah pun bisa langsung ditempati,” ujar Mahfudz. Hal itu, merupakan strategi atau program bank yang melihat kemampuan nasabah untuk membayar angsuran. Sistemnya calon pembeli hanya tinggal membayar uang muka. Lalu, melanjutkan angsuran bank. “Bahkan untuk angsurannya juga tergolong kecil, kurang dari Rp 1,5 juta per bulan rumah sudah tipe 30 dengan jangka waktunya (cicilan) sekitar 20 tahun. Bagi generasi Z dan milenial tentu tidak masalah, karena hidupnya masih panjang,” tukasnya. Dan minat masyarakat untuk membeli rumah, lanjut dia, kemungkinan meningkat pada tahun ini. Karena, hal tersebut dipengaruhi bertumbuhnya KPR. (pia)

EKONOMI RADAR BOGOR I KAMIS, 16 MEI 2024 7 DZULKAIDAH 1445 H HALAMAN 2 USD 16.211,66 16.050,34 GBP 20.353,74 20.139,97 CNY 2.240,20 2.217,79 SEK 1.494,12 1.478,84 NZD 9.770,77 9.668,72 JPY 10.362,20 10.257,12 EUR 17.489,14 17.308,69 NOK 1.498,55 1.483,34 HKD 2.075,28 2.054,60 SGD 11.977,58 11.854,02 Update Terakhir 15 Mei 2024 Sumber: bi.go.id AUD 10.714,29 10.601,25
SEMPAT TURUN: Logam Mulia dan perhiasan melemah, sehingga nilai ekspor bulanan pun mengalami penurunan. FOTO APERSI FOR RADAR BOGOR Pengembang Graha Laras Sentul, turut meramaikan pertumbuhan
Gimik Menggiurkan
Tawarkan Milenial

MIMBAR BEBAS

(021) 29672977, (021) 29673000 7.

(0251) 8379898

(021) 8753547

Rumah Sakit Umum Daerah Kota Bogor (0251) 8312292

RS Azra (0251) 8318456

RS Hermina Mekarsari (021) 29232525

RS Medika Dramaga (0251) 8308900/081319310610 Bogor Medical Center (BMC) (0251) 8390435

RS Karya Bhakti Pratiwi (0251) 8626868

Rumah Sakit Dr H Marzoeki Mahdi (0251) 8324024

Rumah Sakit Islam Bogor (0251) 8316822

Rumah Sakit Daerah (Rsud) Cibinong 021-875348, 8753360

Rumah Sakit Lanud Atang Sandjaja (0251) 7535976

RS Annisa Citeureup (021)8756780, Fax. (021)8752628

RS Harapan Sehati Cibinong (021)87972380, 081296019016

Rumah Sakit Salak (0251) 8344609/834-5222

RSUD Ciawi (0251) 8240797

Klinik Utama Geriatri Wijayakusuma (0251) 7568397

Rumah Sakit Bina Husada (021) 875-8441

Rumah Sakit ibu dan anak Nuraida(0251) 8368107, (0251) 368866

Yayasan Bina Husada Cibinong (021) 875-8440

Rumah Sakit Bersalin Assalam Cibinong (021) 875-3724

Rumah Sakit Bersalin Tunas Jaya Cibinong (021) 875-2396

Rumah sakit Bina Husada Cibinong (021) 8790-3000

RS Trimitra Cibinong 021-8763055/56

Rumah Bersalin & Klinik Insani Cibinong (021) 875-7567

RS Sentosa Bogor, Kemang (0251)-7541900

RS Ibu dan Anak Juliana, Bogor (0251) 8339593, Fax. (0251)-8339591

RSIA Bunda Suryatni (0251) 7543891,(0251) 754-3892

Klinik Insani Citeureup (021) 879-42723

RSIA Kenari Graha Medika Cileungsi (021) 8230426

Rs Paru Dr. M. Goenawan Partowidigdo

Cisarua-Bogor (0251) 8253630, 8257663

RS Asysyifaa Leuwiliang (0251) 8641142

RS Vania IGD (0251) 8380613, (0251) 8380601/8380605

RSKIA Sawojajar (0251) 8324371

Polsek Jonggol

Polsek Cileungsi

Polsek Cariu

Polsek Nanggung

Polsek Babakan Madang

Polsek Megamendung

Polsek Klapanunggal

Polsek Caringin

Polsek Dramaga

Polsek Tamansari

Polsek Jasinga

Polsek Cigudeg

Polsek Parung Panjang

Polsek Leuwiliang

Polsek Cibungbulang

Polsek Ciampea

Polsek Rumpin

Polsek Ciomas

Polsek Kemang

Polsek Sukaraja

Polsek Gunung Sindur

Polsek Parung

Polsek Cibinong

Polsek Citeureup

Polsek Gunung Putri

Polsek Cisarua

Polsek Ciawi

Polsek Cijeruk

021-89931174

021-8230861

021-89961058

0251-8682769

021-87962777

0251-8248569

021-82492276

0251-8224417

0251-8624107

0251-8388164

0251-8688110

0251-8681110

021-5978880

0251-8647003

0251-8647398

0251-8621146

021-75791076

0251-8322324

0251-8615700

0251-8656678

021-7561844

0251-8616007

021-8752217

021-8752229

0251-8671405

0251-8254540

0251-8240110

0251-8220110

STUDY tour menjadi momen yang ditunggu saat menje lang akhir semester di sekolah. Terkait study tour, pemerintah Jawa Barat telah menetapkan kebijakan baru terkait segala bentuk aktivitas sekolah ke luar kota. Kebijakan tersebut ditetapkan sebagai imbas terjadinya kecelakaan maut yang menewaskan 11 korban jiwa asal SMK di wilayah Depok.

Dalam kebijakan tersebut juga ditekankan agar pembelajaran lebih diarahkan untuk peningkatan edukasi di wilayah masing-masing. Selain mengurangi resiko kecelakaan, kebijakan terkait larangan study tour juga ditujukan agar tidak memberatkan orang tua terkait biaya perjalanan study tour. Apresiasi luar biasa atas penetapan kebijakan tersebut. Dalam kondisi ekonomi yang

Anak Pelaku Kriminal, Siapa yang Bertanggung Jawab?

BANYAKNYA kasus anak pelaku kriminal sungguh menyayat hati. Mulai dari bullying, kejahatan seksual, pencurian, begal hingga pembunuhan. Entah sampai kapan kondisi ini akan berakhir? Anak terlahir dari orangtua, tentu jadi pertanyaan kemana orangtuanya? Seperti apa pendampingan yang berjalan selama ini dan pertanyaan lainnya. Banyak faktor yang akhirnya menjadikan anak

Negara Pengurus Rakyat

Akhirnya pabrik sepatu bata resmi ditutup permanen setelah 30th beroperasi, ini berarti akan menambah daftar angka panjang pengangguran di Indonesia, di tambah lagi harga pangan yang melambung tinggi, nah bagaimana mereka bisa memenuhi kebutuhan pokoknya. Dan akhirnya tak sedikit dari mereka melakukan jalan pintas yaitu dengan cara pinjol, ojk, ada yang mencuri dan menipu. Di dalam sistem kapitalisme sekarang ini, rakyat berjibaku sendiri dalam memenuhi kebutuhannya, di sisi lain negara justru menerapkan kebijakan ekonomi yang tidak berpihak kepada rakyat. Yang seharusnya dilakukan saat ini adalah negara benar benar berpihak kepada rakyat, mengurus rakyat, karena itu adalah amanah yang harus ditunaikan menciptakan lapangan pekerjaan terutama untuk laki laki termasuk para disabilitas di berikan pekerjaan, diberikan pendidikan gratis sampai jenjang tinggi, dan juga kesehatan gratis tanpa mengenal status sosial, semua orang kaya atau miskin, berhak mendapatkan pendidikan gratis, sehingga rakyat dapat bekerja dengan tenang, tanpa di bayang bayangi banyaknya kebutuhan dasar yang harus dipenuhi.

Ummu Hasna ummuhasna170 @gmail.com

demikian. Efek dari penerapan sistem kapitalisme saat ini pun jadi penyumbang besar dalam kerusakan generasi. Dalam aturan yang sesuai fitrah manusia disebutkan bahwa orang tua memiliki peran besar dalam mendidik generasinya agar menjadi anak yang sholih sholihah, cerdas, sehat dan berperilaku baik. Lingkungan tak kalah penting memiliki andil dalam kontrol masyarakat saling mengingatkan

INNALILLAHI wa innailaihi roji’un. Lagi dan lagi, bencana melanda negeri ini.

Banjir ban dang menerjang tiga daerah di Sumatera Barat yaitu di Kabupaten Agam, Kabupaten Tanah Datar, dan Kota Padang Panjang. Sabtu malam (11/05).

Saat ini, Ratusan warga yang terdampak banjir bandang lahar dingin telah di evakuasi ke sejumlah posko pengungsian, ungkap Badan Penanggulangan Bencana (BNPB).

Tim SAR Kota Padang, Sumatera Barat, melaporkan korban meninggal dunia akibat banjir lahar dingin Gunung

Larangan Study Tour

serba sulit seperti saat ini, kebijakan tersebut telah memberi ruang bagi orang tua untuk sedikit bernafas lega. Selayaknya kebijakan tersebut tidak hanya diterapkan di provinsi Jawa Barat. Akan tetapi, diterapkan bagi seluruh sekolah di wilayah Indonesia. Dan kekuatan kebijakan yang mengikat hanya mampu ditetapkan oleh institusi negara dalam

wadah kebijakan yang jelas dan tegas. Sistem sanksi pun perlu diterapkan agar kebijakan mampu mengatur segala bentuk kegiatan dengan sistematis dan terstruktur. Tidak hanya sekedar kebijakan musiman yang hanya ”panas” saat isu kecelakaan terus ramai terjadi. Konsep penjagaan rakyat semestinya dilakukan secara menyeluruh dalam kerangka

kebijakan komprehensif yang mampu efektif melindungi. Tidak hanya sekedar kebijakan parsial. Dan konsep tersebut hanya mampu diterapkan saat negara memposisikan rakyat sebagai bagian utama yang wajib dilindungi nyawa dan keselamatannya. Wallahu a’lam.

Nurul Aqidah Bogor Jawa Barat

Korupsi Menggurita

dalam ketaatan. Hadirnya power negara ini yang paling urgent dimana sangat efektif dalam menyelesaikan semua problem hidup. Sanksi bisa dijatuhkan. Tentu memakai sanksi yang mampu membuat efek jera. Tiga pilar ini semestinya segera hadir di tengah carut marut masyarakat sekarang.

Halimah Sholihah Tanah Baru Bogor Utara

SEJAK Indonesia merdeka hingga kini, korupsi terus terjadi menggerogoti hak rakyat atas kekayaan negara. Dalam sepuluh tahun terakhir, korupsi di Tanah Air semakin menjadi-jadi. Kasus terbaru yang menyita perhatian publik adalah korupsi dalam tata kelola timah selama 2015—2022. Ya, lagi-lagi korupsi terus menggurita menjadi budaya yang sulit diberantas dan terjadi hampir di semua lini. Meskipun pemerintahan telah berganti rezim serta berganti pejabat. Namun, tetap saja korupsi tidak berkurang sedikitpun dari muka bumi Indonesia.

Saat ini, kita butuh aturan yang tegas dalam penegakan sanksi yang memberi efek jera, adil, tidak tebang pilih serta berkomitmen besar dalam pemberantasan korupsi, bukan sekadar pemanis bibir semata. nurulaqidahku@gmail.com

Bencana Berulang, Mitigasi Hilang?

Marapi maupun banjir bandang di tiga wilayah di provinsi itu mencapai 52 orang, Selasa(13/05) pukul 15.00 WIB.

Banjir Bandang jg terjadi di Konawe Utara Sulawesi Tenggara yang menyebabkan jalan trans Sulawesi lumpuh total dan sekitar 2000 orang terdampak (cnnIndonesia, 11/05/2024)

Terjadi bencana di berbagai tempat, bisa karena alam ataupun ulah tangan manusia. Berulangnya bencana dan memakan korban yang banyak, menunjukkan masih dibutuhkan adanya Upaya

mitigasi komprehensif, sehingga pencegahan dapat optimal demikian pula upaya dalam menyelamatkan Masyarakat. Saat ini mitigasi bencana kurang maksimal dilakukan oleh pemerintah dan belum komprehensif. Terjadinya bencana bisa jadi erat kaitannya dengan kebijakan pembangunan yang ditetapkan oleh negara, yang eksploitatif dan memberikan dampak buruk. Saat ini, Banyak kebijakan pembangunan maupun izin eksploitasi yang faktanya tidak mengin-

dahkan kelestarian alam. Berbeda halnya dengan kebijakan pembangunan dalam Islam yang ditetapkan dengan memperhatikan kebutuhan rakyat dan menjaga kelestariaan alam. Kebijakan pembangunan dalam Islam tidak eksploitatif ataupun destruktif.

Mitigasi komprehensif akan mampu mendorong Langkah antisipatif sehingga mencegah jatuhnya banyak korban dan memperkecil dampak kerusakan.

Rina Nata Ciluar

R2 Hnd, 2016, Htm, F2332FAH, Nk:MH1KB1113GK066857, Ns:KB11E1065286, an.Tedi Kurniadi, Kp.Paku Rt.4/4, Leuwisadeng, Kab. Bgr. (PKT1-24000689-16,22,30/05/24) TLH HLG BPKB R2, B 3757E LC, an.Yuliyana, d/a.Kp.Tapos Rt.001/003, Tapos, Depok, Nk:MH1JM3117HK241176, Ns:JM31E1265665. (RB2-24000690-16/05/24)

(PKT1-24000666-16-18/05/24)

RADAR BOGOR I KAMIS, 16 MEI 2024 7 ZULKAIDAH 1445 H HALAMAN 3 CANTUMKAN IDENTITAS LENGKAP Sampaikan unek-unek Anda terhadap layanan publik seperti PLN, PDAM, PT Pos, telepon, jalan rusak, pungli, kemacetan, pembuatan KK/KTP/SIM/ paspor/ sertifikat tanah, dll. Cantumkan nama dan alamat lengkap, nomor telepon yang bisa dihubungi, nomor pelanggan (untuk layanan PDAM/PLN/PT Gas) dan lampirkan fotokopi KTP. Kirimkan ke Redaksi Radar Bogor, Gedung Graha Pena, Jl KH R Abdullah bin Nuh No 30, Yasmin, Bogor. Hanya yang memenuhi syarat yang akan dimuat. Redaksi berhak mengedit isi tulisan tanpa mengurangi substansi. Redaksi tidak bertanggung jawab atas dampak langsung maupun tidak, pascapemuatan tulisan. Terima kasih. radar_bogor Atau kirimkan melalui email: redaksi@radar-bogor.com fax: 0251-7544008 Sms, Whatsapp, Telegram ke: +62-811-1173-373 LAYANAN
JADWAL SIM KELILING POLRESTA KOTA BOGOR Senin Botani Square Selasa Mitra 10 Sholis Rabu Lippo Plaza Kamis Mall Boxie Tajur Jumat Plaza Jambu Dua Sabtu Plaza Jambu Dua Minggu Burger King Padjajaran KHUSUS PERPANJANGAN SIM A DAN C Waktu pendaftaran: 08.00-09.00 WIB
PLN Bogor (0251) 8345400 2. Bendungan Katulampa
3. RS Hermina Bogor
4. RS Melania Bogor
8321196 5. Rs Pmi Bogor (0251) 8324080 6. RS EMC Sentul
RS Mulia Pajajaran
8. Damkar Kabupaten Bogor
PENGADUAN PUNGLI
1.
(0251) 8334344
(0251) 8382525
(0251)
POLRES BOGOR 021-8750163 PENGUMUMAN PENURUNAN MODAL PT CIPTA MUDA SUKSES DSS ADVERTISING Jl. Ir Djuanda, Pelataran Kantor Pos Bogor Tlp. 0251-8323143 08129673676 Fax. 0251-8323143 Jl. Raya Pemda 17 (Dss Motor) Tlp. 087770891880 081282817994 RAHARDJA AGC Jl. Raya Tajur No. 162i Tlp 02517568120 CIOMAS AGC Jl. Raya Ciomas Kreteg N0.31A Bogor Tlp. 0251-8630192/Fax.0251-7522150 NUGRAHA PERDANA Jl. Kh. Sholeh Iskandar (Elton Celuler) MART IKLAN Jl. Kantor Batu N0.3 Bogor Tlp/Fax. 0251-8323357 BUDI AGENCY Jl. Raya Cikaret No. 42 Cibinong. Depan Ruko Perum Nirwana Estate Telp: 081386027844, 085691319168 KAMAL AGENCY Jl. Raya Ciawi Prapatan No.360 Telp: 087881737024 OMEGA AGENCY Jl. Raya Pajajaran, Dekat RS.Azra Bogor. Telp: 081282817994, 087770891880 NINA AGENCY Jl. Paledang No. 52, (Belakang Bank BNI Bogor) Telp. 0251-8944066/ 0813.8555.7466 ASEP AGENCY Taman Topi Square Lt. Lg Bl0k B No. 3a 5 8 8 Samping Matahari Dept. Store Tlp/Fax. 0251-8344119 BIRO LEUWILIANG Bapak Endang 085693185247 AMANAH AGENCY (BIRO IKLAN & JASA) VMB i20/17 Tanah Sareal Bogor Telp: 081584346490 089636648676 Pin: 587c540a FAHRUL AGENCY Gadog (Depan Gumati) Telp 08151858809 CITRA AGENCY Jl. Kapten Muslihat No. 51 (Dalam Taman Topi) Kota Bogor Telp. 0857 7994 6665 PEMASANGAN IKLAN DAN LANGGANAN BISA JUGA MENGHUBUNGI KEHILANGAN STNK
LOWONGAN DIBTHKAN
0251 - 754 4001 OTOMOTIF, PROPERTY, KEHILANGAN, DLL
Lulusan SMK Boga, diutamakan yg tingal di wil Dramaga sekitarnya & memiliki Mtr. Hub WA Bu Sisca 08121074366.

BOGOR RAYA

Mobil Hilang di Garasi Mertua

CIAWI –Satu unit kendaraan milik warga di Kampung Gadog, Desa Pandasari, Ciawi, dilaporkan hilang. Mobil jenis mini bus bermerk Daihatsu itu diduga dicuri saat disimpan di garasi milik warga tersebut.

Korban bernama Dadang pun, melaporkan kejadian tersebut ke Polsek Ciawi pada Rabu (15/5) pagi. “Mobil itu hilang dari garasi mertua saya, Pak Syafri, sekitar jam 08.00 WIB,” ujar dia saat melapor. Menanggapi laporan tersebut, petugas Polsek Ciawi segera melakukan pengecekan ke lokasi kejadian. Korban dan saksi juga dimintai keterangan termasuk mencari barang bukti terkait hilangnya mobil tersebut. Kapolsek Ciawi Kompol Agus Hidayat mengatakan bahwa pihaknya telah menerima laporan pencurian mobil tersebut.

“Kejadian sekitar pukul 08.00 WIB, mobil dengan nomor polisi F 8852 AY itu dilaporkan hilang dari garasi milik mertua korban,” ungkap dia. Pihaknya pun telah berkoordinasi dengan instansi terkait untuk menindaklanjuti kasus tersebut. Sementara keterangan dari korban dan saksi menjadi bahan penyelidikan Polsek Ciawi.

“Kami sudah melakukan langkah-langkah awal investigasi dan terus berupaya mengungkap pelaku pencurian ini. Kami juga meminta masyarakat untuk memberikan informasi jika mengetahui sesuatu terkait kasus ini,” tandas Kapolsek.(cok/c)

Warga Cileungsi Jadi Korban Begal

Kecelakaan, Satu Pengemudi Terjepit

CILEUNGSI –Usai mengantar pulang pacar, seorang pria asal Kampung Kubang, Desa Jatisari, Kecamatan Cileungsi, Kabupaten Bogor, menjadi korban begal, Selasa (14/5). “Jadi korban RH itu usai mengantar pacarnya pulang, dan di perjalanan sempat dipepet, setang motor ditendang dua laki-laki tidak dikenal sehingga jatuh,” kata Kanit Reskrim Polsek Cileungsi, Iptu Hendrik Hartono kepada wartawan. Iptu Hendrik menjelaskan, melihat korban terjatuh, seorang pelaku berinisial MI pun turun dari sepeda motor sembari mengacungkan celurit yang digenggamnya.

menghindar. Setelah itu pelaku pun membawa kabur motor Vario milik korban. “Orang yang lewat mengejar (pelaku) memakai sepeda motor hingga pelaku jatuh,” ungkapnya.

“Pelaku yang dibonceng turun dari sepeda motor mengacungkan celurit mengatakan ‘Hayo Lo Hayo’,” kata Hendrik. RH yang ketakutan pun mundur untuk

ARIFAL/RADAR BOGOR

DIBERSIHKAN: Petugas UPT Pengelolaan Sampah Wilayah Parung mengeruk tumpukan sampah di Jalan Raya Parung untuk diangkut ke TPA Galuga.

30 Ton Sampah Parung, Akhirnya Diangkut

PARUNG–Sampah liar di pertigaan Jalan

Raya Parung, Kecamatan Parung, Kabupaten Bogor, diangkut petugas, Rabu (15/5) . Kepala UPT Pengelolaan Sampah Wilayah Parung, Syihabudin Acep memaparkan, butuh 10 armada untuk mengangkut sampah liar tersebut.

“Ada 30 ton, kami angkut dengan 10 armada,” kata dia kepada Radar Bogor , Rabu (15/5) pagi. Ia mengklaim, pengangkutan sampah liar ini, sejatinya sudah sering dilakukan. Kata dia, pengangkut sampah liar di Parung ini dilakukan dalam giat Opsih (operasi bersih).”Ini sudah yang kelima kalinya,” paparnya. Ia memaparkan, pelaku pembuang sampah liar merupakan warga yang melintas. Iapun mengaku di lokasi sampah liar, sudah lama dipasang papan larangan buang sampah. Namun, masih saja ada oknum masyarakat yang membandel. Untuk itu, kata dia, di

PT Perkebunan Nusantara (PTPN) Group berkomitmen dalam memberikan Santunan Hari Tua (SHT) kepada karyawan, yang memasuki masa pensiun. Sebagai Sub Holding PTPN Group, PT Perkebunan Nusantara I mampu membayarkan SHT secara bertahap dan konsisten.

Laporan : SEPTI NULAWAM HARAHAP

SALAH satu contohnya, berada di PTPN I Regional 2 (Eks PTPN VIII Jawa BaratBanten), SHT yang diberlakukan di PTPN I Regional 2 merupakan santunan yang diberikan perusahaan kepada karyawan yang memasuki masa pensiun. Sekretaris Perusahaan PTPN I Regional 2, Budi Hendra mengatakan, hal tersebut merupakan kebijakan perusahaan yang disepakati Manajemen Perusahaan dengan pihak Serikat Pekerja, yang dituangkan

lokasi sampah liar perlu ada pemanfaatan lahan. Ini untuk mencegah adanya masyarakat yang buang sampah di lokasi tersebut. “Sosialisasi kepada masyarakat akan bahayanya membuang sampah sembarangan juga akan kami tingkatkan, serta keberadaan bank sampah di tingkat RT atau RW, agar masyarakat sadar tak buang sampah,”tutur dia. Selain itu, penerapan sanksi bagi warga yang buang sampah jadi paling penting. Adanya penjagaan di lokasi tempat sampah liar.

“Kalau ada yang tertangkap, harus benar benar diberikan sanksi sesuai aturan yang berlaku. Tentunya juga peran masyarakat di sini sangat perlu,” tukas dia. Diberitakan sebelumnya, bagi warga Kecamatan Parung, Kabupaten Bogor sudah tak asing dengan tumpukan sampah di jalan raya Parung. Di sana sampah dibiarkan menggunung. Salah satunya di pertigaan Pasar Parung.(all/c)

Hendrik mengaku, saat MI (pelaku) yang sudah terjatuh dari sepeda motor curiannya itu pun sempat kabur dengan berlari, namun dikejar warga setempat.

“Pelaku dipukuli massa, kondisinya mengalami luka-luka hingga harus mendapatkan pengobatan,” kata dia. Sedangkan untuk pelaku lainnya melarikan diri, dan polisi tengah melakukan penyelidikan serta pengejaran. Sementara itu, di tempat berbeda kecelakaan lalulintas (lakalantas) beruntun terjadi di Kecamatan Ciampea, Rabu (15/5) petang. Informasi yang dihimpun Radar Bogor, kecelakan beruntun tersebut melibatkan sejumlah kendaraan. Satu truk, satu mobil bak dan satu mobil MPV serta satu sepeda motor. Akibat kecelakaan itu, dikabarkan satu pengemudi terjepit badan mobil. Kapolsek Ciampea Kompol Suminto mengatakan, saat ini korban sudah dilarikan ke rumah sakit untuk mendapatkan perawatan. “Korban luka-luka sedang dirujuk ke RSUD Leuwiliang,” tuturnya. Akibat kecelakaan tersebut, arus lalulintas sempat tersendat. Adapun saat ini sedang dalam penanganan Unit Laka Polres Bogor. Tidak ada korban jiwa dalam kecelakaan tersebut. (Abi/All/c)

Pedagang Hewan Kurban Kebanjiran

JONGGOL –Menjelang hari raya Idul Adha 1445 Hijriah, penjualan hewan kurban kebanjiran pesanan, salah satunya di Pasar Hewan Jonggol, Kecamatan Jonggol, Kabupaten Bogor. Bahkan pembeli sudah memesan jauhjauh hari hewan kurban tersebut, agar mendapatkan hewan yang sehat dan harga pun belum tinggi. Pedagang hewan kurban di Pasar Jonggol, Eko Suyato mengatakan, peningkatan penjual hewan kurban tahun ini memang sudah dirasakan sejak bulan lalu.

“Kebanyakan mereka sudah memesan jauh-jauh hari,” ujar Eko saat ditemui wartawan, Rabu (15/5). Peningkatannya pun, kata dia, cukup siginifikan bisa mencapai 60 hingga 80 persen.

“Ya, Alhamdulillah tahun ini omzet penjualan kami naik,” kata Eko. Sebelumnya, pasar hewan kurban di Jonggol ini sepi pembeli karena dilanda berbagai penyakit hewan yang berdampak pada penjualan.

“Tahun lalu kami dihantam penyakit hewan, tapi tahun ini alhamdulilah hewan kurban di sini semuanya sehat,” cetusnya.

GUNUNGPUTRI–Kebakaran hebat melanda sebuah kontrakan, yang mengakibatkan Muhammad Kurniawan (40), pedagang soto mengalami luka bakar serius. Kapolsek Gunung Putri AKP Didin Komarudin menjelaskan bahwa kejadian bermula sekitar pukul 04.00 WIB dinihari, saat pemilik rumah memasak nasi dan air. “Saat itu, sempat terdengar suara desis gas bocor, namun tidak tercium bau,” jelasnya. Kemudian seorang karyawan bernama Muhammad Rizki Fadilah sempat

pada Perjanjian Kerja Bersama (PKB). Ketentuan pembayaran SHT di PTPN I Regional 2 mengacu kepada UU No. 13 Tahun 2003 beserta turunannya, dengan memperhatikan kondisi dan kemampuan perusahaan. Sehingga kebijakan PTPN I Regional 2 memberikan SHT merupakan bentuk perhatian kepada karyawan.

“PTPN I Regional 2 telah menunaikan kewajibannya dalam memenuhi pembayaran hak karyawan yang dipersyaratkan oleh undangundang tersebut. Atas komitmen pembayaran SHT terhadap pensiunan, manajemen telah mencatat kewajiban tersebut dalam laporan keuangan perusahaan dan telah dilaporkan kepada pemegang saham,” ucap dia dalam

Ia menambahkan, menjelang Idul Adha memang menjadi bulan berkah bagi para pedagang hewan kurban. “Meski Idul Adha masih satu bulan lagi, kami sudah kebanjiran pesanan, sampai kami kewalahan,” tegas dia. Senada dikatakan Arifin, penjual hewan kurban lainnya. Ia menjelaskan hewan kurban yang didatangkan dari Lampung ini sudah hampir habis dipesan. “Iya hewan kurban di sini kebanyakan dari Lampung, alhamdulilah banyak yang pesan,” kata Arifin. Pasar hewan kurban Jonggol menjadi pasar hewan terbesar di Jawa Barat. Berbagai jenis hewan kurban dari mulai Sapi Limosin, hingga sapi biasa dijual disini. “Iya pedagang lebih memilih mendatangkan dari Lampung ketimbang dari Jawa karena harganya mahal,” tandas dia. Harganya bervariasi, dari mulai Rp 17 juta hingga Rp50 juta rupiah, tergantung bobot hewan kurban itu sendiri. (Abi/c)

memperingatkan Kurniawan (pemilik kontrakan) untuk mematikan kompor. Namun, ketika kompor dinyalakan kembali, api tiba-tiba menyambar, membakar Kurniawan yang berada di dekatnya. “Korban sempat memadamkan api, namun api semakin membesar dan sulit dikendalikan, dan korban pun dilarikan ke Puskesmas Wanaherang untuk mendapatkan perawatan,” tukas dia. AKP Didin menambahkan, petugas gabungan dan perangkat Desa Wanaherang segera melakukan pengecekan dan penanganan di lokasi kejadian.

“Dua unit pemadam kebakaran dari BPBD Kabupaten Bogor dikerahkan untuk memadamkan api,” kata AKP Didin. Diduga kuat, kebakaran karena kebocoran gas yang menyambar ke kompor saat dinyalakan. Pihak kepolisian juga telah meminta keterangan dari saksi di lokasi kejadian.

“Saat ini kami masih mendalami penyebab pasti kebakaran dan akan terus melakukan investigasi lebih lanjut,” ucap AKP Didin Komarudin. (Abi/c)

keterangan rilis, Jum’at (10/5). Berdasarkan hasil pencatatan, kata dia, total SHT yang sudah dibayarkan kepada pensiunan mulai tahun 2019 sampai dengan tahun 2024 adalah sebesar Rp284 miliar. Pembayaran SHT dilakukan secara berkala setiap periodik, jumlah pembayaran terbesar dilakukan pada 2023 yaitu sebesar Rp102 miliar. “Perusahaan berkomitmen untuk menyelesaikan kewajiban pembayaran SHT kepada para pensiunan, tentunya hal ini dilakukan dengan tetap memperhatikan kondisi keuangan perusahaan. Selanjutnya pelaksanaan pembayaran SHT akan diselesaikan secara bertahap melalui mekanisme FIFO (First In First Out),” ungkap Budi Hendra. Di samping itu, lanjut dia, selain terus melakukan upaya-upaya perbaikan kinerja, perusahaannya juga telah mengeluarkan kebijakan strategis terkait dengan penyelesaian kewajiban SHT pensiunan PTPN I Regional 2. Apabila kondisi keuangan perusahaan mengalami surplus, pembayaran SHT menjadi salah satu prioritas perusahaan. “Di samping itu juga, target penyelesaian SHT akan dilakukan maksimal selama tiga tahun, sehingga diharapkan pembayaran SHT pensiunan pada 2027 sudah sesuai

dengan kewajiban SHT pensiunan tahun berjalan,” terang dia. Begitu pun di PTPN I Regional 3 (Eks. PTPN IX Jawa Tengah). Budi menerangkan, perusahaan itu juga berkomitmen untuk melakukan penyelesaian pembayaran SHT kepada para pensiunan maupun ke ahli warisnya. “Manajemen menyadari bahwa membayar SHT kepada pensiunan adalah kewajiban yang harus segera dipenuhi. Hal itu terlihat dari progres pembayaran yang cukup baik dari tahun 2019 sampai dengan 2024 sudah dilakukan pembayaran sebesar 128 miliar,” kata dia. Selanjutnya, Sekretaris Perusahaan PTPN I, Aris Handoyo menambahkan, manajemen PTPN I Regional 3 juga selalu hadir dan memberikan perhatian penuh kepada para pensiunan. Hal ini dibuktikan dengan secara periodik manajemen menyampaikan santunan kepada pensiunan yang mengalami sakit serta berkunjung ke rumah para pensiunan di Solo, Semarang dan sekitarnya. Sejumlah pensiunan karyawan mengaku sangat bersyukur dan berterima kasih telah menerima haknya. Mereka juga bangga selama ini telah menjadi bagian dari keluarga besar PTPN Group.(cok/c)

RADAR BOGOR KAMIS, 16 MEI 2024 7 ZULKAIDAH 1445 H HALAMAN 4
Pesanan Gas Bocor, Pedagang Soto Terbakar FOTO JAENAL/RADAR BOGOR
RAIB: Keluarga yang kehilangan satu unit kendaraan roda empat
Komitmen PTPN Group terhadap Karyawan yang Masuk Pensiun Berikan Santunan Hari Tua, Targetkan Tiga Tahun Tuntas
memperlihatkan garasi, tempat kendaraannya diparkir sebelumnya. DIJANJIKAN: Tampak sebagian karyawan PTPN I berfoto usai memetik teh di kawasan Puncak. Pihak perusahaan berjanji membayarkan jaminan hari tua. KURBAN: Salah satu pasar hewan di Jonggol, bahkan jelang Idul Adha, pedagang kebanjiran pesanan, seperti terlihat pada Rabu (15/5).

BOGOR RAYA

Suka Dengar Musik

MENJADI dokter di IGD

RSUD Cibinong, tentu membuat dr. Gita memiliki banyak pekerjaan. Tugasnya sebagai dokter menuntutnya harus tetap fit saat melayani pasien.

Namun sebagai manusia biasa, pastinya dia juga terkadang dilanda rasa penat, jenuh, hingga stres akibat pekerjaan. Hal itulah yang membuatnya senang mendengar musik.

”Kalau lagi bosen saya dengerin musik supaya saya jadi lebih semangat lagi, musik yang biasanya lebih seperti hip hop gitu,” ungkapnya. Tak hanya dengar musik, ia bahkan seringkali menonton berbagai film. Musik dan film ini menurut dia, bisa menghilangkan berbagai rasa penat dan stres yang menimpanya. ”Terus kalau lagi jenuh biasanya nonton juga. Jadi keduanya itu jadi pereda penat dan bosan lah,” kata dia. (rp1/b)

CIBINONGPelayanan haji tahun ini kembali mengangkat tagline Haji Ramah Lansia. Hal itulah, yang membuat para calon jemaah haji (Calhaj) lansia dan disabilitas mendapatkan perhatian khusus. Tak hanya saat di Arab Saudi, saat jemaah masih di embarkasi masingmasing pun, para lansia sudah diperlakukan khusus. Hal ini disampaikan Kepala Seksi Haji Kemenag Kabupaten Bogor, Muslimin, yang mengatakan para lansia saat ini menjadi fokus. Kondisi mereka yang rentan, membuat para petugas haji selalu memastikan mereka bisa menjangkau sesuatu secara cepat dan mudah. “Untuk Kabupaten Bogor

CISARUA DPC Association of The Indonesian Tours and Travel Agencies (ASITA) Kabupaten Bogor memastikan mitra jasa penyedia transportasi memiliki sertifikasi kelayakan kendaraan. Hal itu berkaca pada kasus kecelakaan bus SMK Lingga Kencana Depok di Subang, yang menewaskan

94 Calhaj Berusia Lansia

sendiri, jumlah rinciannya kami belum pegang, tapi yang pasti sekitar 35 persen dari jumlah keseluruhan,” sebutnya. Mereka yang dikategorikan sebagai lansia ini berusia di atas 60 tahun. Bahkan ada sekitar 94 orang calhaj yang berusia di atas 80 tahun. “Sebenarnya yang 80 tahun ke atas itu sudah mencapai 257 orang, namun yang baru pelunasan dan berangkat itu 94 orang,” ungkap Muslimin. Hal yang paling mencolok lainnya, kata Muslimin, yaitu para lansia akan selalu didampingi mulai dari manasik haji, sampai pelaksanaan ibadah di tanah suci nanti.

Pendampingan ini dilakukan petugas haji maupun keluarga jemaah. Bahkan untuk keluarga yang mau mendampingi jemaah lansia, diberikan ketentuan khusus untuk bisa langsung berangkat tanpa menunggu jadwal yang seharusnya.

“Ini berlaku asal pendamping itu sudah masuk daftar tunggu haji selama lima tahun. Dan memiliki hubungan keluarga seperti anak atau menantu dari jemaah haji yang didampingi,” ungkap dia. Selain itu, saat masuk asrama para lansia diutamakan untuk berada di lantai satu agar tak perlu menaiki

tangga. Serta di pesawat, mereka ditempatkan di bagian yang mudah dijangkau petugas. Lebih jauh, Muslimin menjelaskan saat ini memang tidak ada pembatasan umur maksimal. Pembatasan itu hanya sempat diberlakukan saat Covid-19 lalu. Namun para jemaah haji lansia, yang akan berangkat dipastikan untuk lolos pemeriksaan kesehatan yang dilakukan. Sehingga ini bisa memberikan jaminan mereka kuat untuk menjalankan ibadah haji nantinya. “Tidak ada batas usia, bisa berangkat asal sudah lunas

ASITA Jamin Transportasi Layak

belasan siswa tersebut. Ketua DPC ASITA Kabupaten Bogor, Syawqi M. Haromaini mengucapkan turut berduka cita atas peristiwa itu. Sebagai asosiasi perusahaan perjalanan wisata, pihaknya tidak ingin hal serupa terjadi di Kabupaten Bogor. ”Terkait dengan kendaraan, yang paling

utama dari sisi legalitas, kemudian SOP yang harus kita perhatikan, sehingga kejadian kecelakaan ataupun lainnya bisa diminimalisir,” ungkap dia, Rabu (15/5). Menurut dia, para Biro Perjalanan Wisata (BPW) yang tergabung dalam ASITA rutin diberikan pembinaan. Termasuk para penyedia jasa

transportasi wisata. Kepada mereka, ASITA meminta untuk melengkapi izin kelayakan kendaraan. Hal itu dilakukan agar wisatawan yang menggunakan jasa ASITA dapat dengan nyaman melakukan perjalanan.

”Kita akan selalu pakai akomodasi maupun kendaraan yang telah

berizin, bagian dari kita untuk melakukan pembinaan kepada BPW di ASITA,” jelas Syawqi. Sementara itu, Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kabupaten Bogor, Yudi Santosa mengimbau kepada pihakpihak sekolah untuk tidak melakukan Studi Tour ke luar daerah.

Menurut dia, Kabupaten Bogor cukup banyak destinasi wisata yang menjadi pilihan untuk acara-acara sekolah. ”Kenapa tidak di Kabupaten Bogor saja, tentu kita merekomendasikan misalnya di Rest Area Gunung Mas misalnya, silahkan gunakan untuk pertujukan seni dan lain sebagainya,” tukas dia.(cok/c)

RADAR BOGOR I KAMIS, 16 MEI 2024 I 7 ZULKAIDAH 1445 H HALAMAN 5
Kepala Bappedalitbang Kabupaten Bogor, Ajat Rochmat Jatnika mendampingi Pj Sekda Kab Bogor Suryanto Putra dan Pj. Bupati Bogor, Asmawa Tosepu saat Rembuk Stunting di Ole Suite Hotel Darmawan Park, Sentul, Selasa (14/5/2024). Pj. Bupati menyerahkan bantuan PMT kepada 10 keluarga yang memiliki anak kategori gizi kurang di Desa Sumur Batu.
minimal yaitu 12 tahun saat mendaftar dan 18 tahun saat berangkat atau sudah menikah,” jelas dia. (rp1/c)
dan lolos pemeriksaan kesehatan. Saat ini yang ada hanya batas
SOFYANSYAH/RADAR
DIBANTU: Tampak calon jemaah haji lansia menggunakan kursi roda, dibantu petugas Satpol PP saat akan menaiki bus menuju Jakarta di Tegar Beriman, Minggu (12/5).
FOTO
BOGOR

KICKERS

Bergantung Pada Diri Sendiri

ALMERIA–Almeria akan menjamu Barcelona di Power Horse Stadium pada pekan ke-36 La Liga 2023/2024, Jumat (17/5) dini hari (live beIN 1 & Vidio pukul 02.30 WIB).

Almeria adalah tim juru kunci dan sudah dipastikan terdegradasi. Sebaliknya, Barcelona masih sangat membutuhkan poin untuk mempertahankan posisi mereka di peringkat dua dari kejaran Girona. Pada laga terakhirnya, Almeria kalah 2-3 di kandang Real Betis. Di lain pihak, Barcelona menang 2-0 menjamu Real Sociedad.

Leo Baptistao, yang menyumbang satu gol ketika Almeria kalah 2-3 di kandang Barcelona pada pertemuan sebelumnya, mencetak satu gol ke gawang Real Betis. Satu gol Almeria lain nya diciptakan oleh Luka Romero.

Sementara itu, kemenangan 2-0 Barcelona atas Sociedad didapatkan melalui gol Lamine Yamal dan penalti Raphinha. Barcelona punya catatan cukup buruk, yakni selalu kalah dalam dua pertandingan tandang terakhir di La Liga. Barcelona kalah 2-3 dari Real Madrid dan kalah 2-4 dari Girona. Kali ini,

tandang lawan Almeria, Barcelona tentu membidik poin maksimal.

Pelatih Barcelona, Xavi Hernandez tak ingin bergantung pada hasil tim lain saat pihaknya mengincar posisi runner-up LaLiga 2023/2024. Sang entrenador menghendaki skuadnya untuk menyapu bersih 3 laga sisa.

“Sekarang, kami mempersiapkan pertandingan melawan Almeria. Kami bergantung pada diri kami sendiri untuk menjadi yang kedua [di klasemen],” kata Xavi dilansir dari Marca. Barcelona terbilang sedang dalam tren positif untuk mendapatkan posisirunner-up LaLiga. Pekan lalu, Blaugrana memetik kemenangan 2-0 atas Real Sociedad. Torehan yang penting, mengingat Barca sebelum itu sempat dihantam tren minor. Usai kekalahan remontada (comeback) 1-4 oleh PSG di UCL,

langkah Barca memang sedikit tertatih. Mereka lantas menderita kekalahan dari rivalnya, Real Madrid 3-2. Kemudian Barca takluk dari sesama tim Catalan sekaligus pesaing klasemen Girona, 4-2. Torehan tersebut membuat Barca menderita 3 kekalahan dan hanya memetik 2 kemenangan dalam 5 laga. Kali ini, Blaugrana ingin menutup musim dengan gemilang. Tiga poin melawan Almeria nanti sekaligus bakal jadi kemenangan beruntun pertama Barcelona, sejak terakhir diciptakan sebelum mengalami kekalahan dari PSG.

“Kami [saat melawan Sociedad] agresif dalam tekanan tinggi. Saya pikir kami bagus dalam bertahan. Tapi, kami harus lebih aktif dalam mencari ruang. Secara umum, kami bagus. Saya puas, dan yang sangat penting ialah hasil,” terang Xavi menilai timnya saat ini. “Kami bereaksi, mengingat kekalahan di Girona (2 pekan lalu),” tambah dia. Di kubu tuan rumah, Almeria tetap berambisi mendapatkan 3 angka. Memang, hasil apa pun tak akan mengubah nasib mereka terjun ke Segunda Division musim depan. (bol/trt)

LONDON–Manchester City melewati hadangan dua klub sekota Arsenal untuk memantapkan posisi mereka di puncak klasemen jelang pekan terakhir Premier League. Setelah menggilas Fulham, Manchester Biru menekuk Tottenham Hotspur di London Utara, Rabu (15/5) dini hari WIB kemarin. The Citizens menang 2-0 berkat sepasang gol Erling Haaland di babak kedua. Dengan kemenangan ini, City mengoleksi poin 88. Mereka unggul dua angka di atas Arsenal. Di matchday terakhir, City akan menjamu West Ham United. Sementara di laga lainnya, Arsenal dikunjungi Everton. Manchester City bagaimanapun harus memenangkan pertandingannya untuk menjadi jawara. Jika

imbang dan Arsenal menang, sang rival akan juara. Meski poin sama, 89, Arsenal unggul selisih gol. Makanya, Pep Guardiola menegaskan pekerjaan mereka sama sekali belum selesai. Menurutnya, masih ada pekerjaan yang harus diselesaikan pada hari Minggu di Etihad. “Saya suka mereka (pemain) begitu gembira di ruang ganti namun mereka tahu itu belum selesai,” kata sang manajer kepada media dikutip dari situs City. “Saya tidak melihat selebrasi ekstra. Mereka tahu betul ini akan sulit,” tandasnya. Pelatih Spurs, Ange Postecoglou merasa mereka memiliki ‘kontrol yang baik’ atas pertandingan. Statistik jelas mendukung hal tersebut. Spurs memiliki lebih banyak penguasaan bola (53%), operan

(541-476) dan lebih banyak upaya ke gawang (10-8). Namun Erling Haaland dan kawan-kawan lebih efektif dalam memanfaatkan peluang. Tuan rumah memiliki peluang setelah gol pertama Haaland. Akan tetapi Dejan Kulusevski dan HeungMin Son tidak mampu memanfaatkan peluang satu lawan satu dengan Ederson mapun kipper pengganti Stefan Ortega.

“Ini adalah hasil yang mengecewakan, pertandingan yang ketat ditentukan oleh momen-momen besar yang mereka ambil, dan kami tidak. Mereka tidak mendominasi di wilayah yang biasanya mereka dominasi. Kami mengendalikan permainan dengan baik, membatasi peluang mereka, dan memiliki beberapa momen bagus,” kata Ange

MENANG: Manchester City menekuk Tottenham Hotspur di London Utara, Rabu (15/5) dini hari WIB kemarin.

LEVERKUSEN–Satu kemenangan dalam pertandingan terakhir, Bayer Leverkusen menuju tim pertama yang tak terkalahkan di Bundesliga, akan kan dianugerahi trofi emas? Bayer Leverkusen yang berada dibawah kepemimpinan Xabi Alonso, telah meraih gelar Juara Bun desliga dan berada di ambang penyelesaian musim tanpa kekalahan. Dengan hanya satu pertandingan tersisa melawan Augsburg pada akhir pekan nanti, Sabtu, 18 Mei 2024. Jika mampu menyapu bersih laga tanpa kekalahan, maka Bayer Leverkusen akan memiliki Title tim Invincible yaitu tim tanpa satu pun keka lahan selama satu musim.

Leverkusen jika mereka mampu mempertahankan rekor tak terkalahkan mereka melalui pertandingan terakhir musim ini.

Leverkusen juga akan mencatatkan Sejarah sebagai tim pertama dalam Sejarah Bundesliga/Liga Jerman yang mampu menyapu bersih laga tanpa alami kekalahan. Saat Leverkusen hampir menyelesaikan musim Bundesliga yang tak terkalahkan itu, muncul diskusi yang sedang berlangsung terkait pemberian trofi emas khusus dalam memperingati pencapaian langkah ini. Seperti dikutip melalui en nogomania, Asosiasi Sepak Bola Jerman (DFB) dilaporkan sedang mempertimbangkan perhargaan unik untuk prestasi seperti itu.

Proposal tersebut termasuk memberikan trofi berlapis emas kepada Bayer

Muncul wacana pemberian trofi emas ini sejalan dengan yang pernah dilakukan di Liga Premier, dimana kala itu Arsenal menjadi tim Invincible pada musim 2003/2004 dan dianugerahi dengan trofi emas. Jika disetujui, trofi khusus ini kemungkinan bakal diberikan pada awal musim baru atau selama Piala Super Jerman pada pertengahan Agustus, dimana kesuksesan Leverkusen tahun ini dapat dirayakan. Selain kesuksesan di Liga, Leverkusen juga melampaui rekor tak terkalahkan di kompetisi Eropa dengan total 50 pertandingan unbeaten di musim ini. Klub di bawah asuhan Xabi Alonso itu berpotensi meraih treble winner musim ini, saat mereka masih memiliki pertandingan di Final DFB Pokal dan Liga Europa, berp otensi menambah gelar mereka untuk musim yang luar biasa. Final Liga Europa Bayern Leverkusen akan menghadapi Atalanta pada Kamis (23/5) pekan depan di Stadion Aviva, Irlandia. Sementara, Final DFB Pokal, Bayern Leverkusen akan meng hadapi Kaiserslautern pada Minggu (26/5) pekan depan, yang diselenggarakan di Stadion Olimpiade Berlin, Jerman. (jpc)

di situs Spurs. “Gol pertama mengecewakan, karena kurangnya disiplin di sana, tapi setelah itu kami memiliki dua atau tiga peluang besar untuk bangkit kembali, dan Anda harus memanfaatkannya melawan lawan seperti City. Anda tidak akan menciptakan banyak peluang melawan City dan ketika peluang itu datang, Anda harus meman faatkannya,” keluhnya. Dengan kekalahan ini, Spurs tertinggal lima angka di belakang tim peringkat keempat, Aston Villa. Karena hanya tersisa satu laga, Spurs tidak mungkin lagi mengejar.(fjr)

MANCHESTER–Raphael Varane mengumumkan kalau dirinya akan hengkang dari Manchester United akhir musim ini. Kabar ini ia sampaikan melalui akun Instagramnya pada Selasa (14/5). “Merupakan sebuah hal yang luar biasa beberapa musim ini saya bisa bermain untuk klub yang spesial ini dan mengenakan jersey ini,” ucap Raphael Varane dalam kalimat pembukanya. Bek asal Prancis itu pun mengenang kali pertamanya menginjakkan kaki di Stadion Old Trafford sebagai pemain MU. Ia masih mengingat dengan jelas bagaimana atmosfer stadion kala itu. “Pertama kali saya datang ke Old Trafford sebagai pemain Man United itu merupakan hal yang gila, atmosfernya luar biasa. Saya jatuh cinta dengan klub ini, dengan fans-nya,” tutur Raphael Varane.

“Bagi anak saya, klub ini terasa seperti rumah. Ini menjadi tempat yang spesial bagi saya,”

sambungnya.

Bek berusia 31 tahun itu juga mengenang salah satu momen paling spesial bersama Man United, yakni saat menjuarai Carabao Cup musim 2022/23. Baginya itu menjadi salah momen yang paling spesial dalam hidupnya. Meski MU menjalani musim yang sulit beberapa tahun terakhir, tapi Varane yakin kalau MU akan segera bangkit dan punya masa depan yang cerah. Tak lupa, Varane akan mengucapkan salam perpisahan kepada klub di Old Trafford. Itu akan menjadi momen yang sangat emosional baginya. “Saya akan men jumpai kalian di Old Trafford untuk mengucapkan selamat tinggal, dan itu akan menjadi hari yang sangat emosinal bagi saya, pastinya,” pungkasnya. Selama tiga musim membela setan merah, trophy Carabao Cup musim 2022/23 menjadi satu-satunya gelar yang berhasil ia raih. Varane juga menyumbangkan dua gol untuk Man United.(jpc)

RADAR BOGOR KAMIS, 16 MEI 2024 7 ZULKAIDAH 1445 H HALAMAN 6
ALMERIA VS BARCELONA
Sekali Menang, Piala Emas
MENUJU REKOR BARU: Satu kemenangan dalam pertandingan terakhir, Bayer Leverkusen menuju tim pertama yang tak terkalahkan di Bundesliga
Hengkang
Old Trafford
RAPHAEL VARANE
Dari
TOTTENHAM HOTSPUR 0-2 MANCHESTER CITY Lewati Hadangan Klub London FERMIN LOPEZ

Strategi Untuk Menang

Rabu (15/5) kemarin.

Nuggets

Digdaya

di Kandang

DENVER–Denver Nuggets tampil digdaya dalam Gim 5 Semifinal Wilayah Barat, Rabu (15/5) kemarin. Kembali ke Denver menjamu Minnesota Timberwolves, Nuggets selalu dalam posisi unggul hingga menutup gim dengan kemenangan 112-97. Nuggets tak pernah kalah dalam mencetak poin di tiap kuarter. Nuggers secara tim pun menembak 55 persen secara keseluruhan dan 47 persen dari tripoin. Menariknya, Nuggets hanya melepaskan 19 tripoin (masuk 9). Timberwolves benar-benar tak punya jawaban atas Nikola Jokic. Awalnya, mereka berusaha menghindari matchup Jokic dan Rudy Gobert. Namun, Nuggets selalu berhasil untuk menemukan celah hingga Timberwolves pun harus membuat Jokic jumpa Gobert. Jokic yang bermain 41 menit mencetak dobel-dobel 40 poin, 7 rebound, dan 13 asis. Jokic memasukkan 15/22 tembakan dan tidak membuat satupun turnover. Sebanyak 16 dari keseluruhan poin Jokic tercipta di kuarter tiga, Jokic bergabung dengan Shaquille O’Neal sebagai senter yang mencetak 40+ poin dalam lima gim Playoff sepanjang sejarah NBA. Aaron Gordon juga terus bermain spesial dengan dobel-dobel 18 poin, 10 rebound, dan 5 asis. Setelah membukukan -56 dalam dua gim pertama seri ini, kini Gordon punya catatan +35 di tiga gim terakhir. Jamal Murray dan Kentavious Caldwell-Pope masing-masing 16 poin dan 4 asis, sedangkan Chris Braun menambahkan 10 poin dari bangku cadangan. Timberwolves punya empat pemain dengan dua digit poin. Karl-Anthony Towns memimpin tim dengan 23 poin, 6 rebound, dan 4 asis. Rudy Gobert sudah berupaya maksimal dengan dobel-dobel 18 poin dan 11 rebound. Anthony Edwards juga 18 poin dari 5/15 tembakan. Nickeil Alexander-Walker yang naik menjadi starter menggantikan Mike Conley yang bermasalah dengan achillesnya mencetak 14 poin dan 5 asis. Nuggets unggul 3-2. Gim 6 akan kembali digelar di TImberwolves, lusa.(mb)

Legenda Persikabo Kecam

Manajemen

CIBINONG–Para mantan pemain Persikabo era 70 hingga 90, menyesal kan minimnya perhatian pemerintah kabupaten (Pemkab) Bogor terhadap dunia sepak bola di Kabupaten Bogor. Selain prestasi tim kesayangan masyarakat di Kabupaten Bogor yang terus melorot, bahkan turun kelas setelah mengalami degradasi ke Liga 2. Hal lain, juga disesalkan terkait minimnya perhatian terhadap para pemain lokal untuk diikutsertakan dalam tim di Liga1. Penyesalan tersebut, terkuak Selasa (13/5) kemarin, saat para punggawa mantan Persikabo di era 70 hingga 90, memperingati satu tahun Sadulur Kabo di Lapangan Tenis, Komplek Perkantoran Pemkab Bogor.

Ketua Sadulur Kabo, Hadian, mengatakan jika para mantan pemain yang umumnya telah mengabdikan diri mereka untuk berjuang menaikkan kelas dan derajat Persikabo dari kasta terendah, hingga ke divisi utama pada waktu itu, seolah sirna oleh keegoisan manajemen klub tersebut.

“Puluhan dari kami, saat itu telah berjibaku untuk mengangkat derajat sepakbola hingga nama baik Kabupaten Bogor, yang dimulai dari divisi dua hingga mencuat ke divisi utama. Namun kini, klub kesayangan masyarakat itu, harus turun kelas lagi ke divisi 2,” jelas Hadian.

Sementara itu, Dicki Dompas, yang juga mantan Persikabo, menuturkan bahwa salah satu penyebab turunnya kelas Persikabo, karena tidak adanya pemain lokal yang dipakai oleh manajemen Persikabo.

“Tanpa pemain lokal dari Kabupaten Bogor, maka fanatisme pemain bahkan supporter nya juga seolah sirna, “ ungkapnya.

Ironis memang, seperti diungkapkan Toni, Jerry, Robby hingga Attu, yang kala itu mempertaruhkan jiwa dan raganya membela Persikabo, hingga berhasil ke divisi utama, apabila tim ikon Kabupaten Bogor sekarang itu, tidak dihuni oleh pemain lokal.

“Kabupaten Bogor itu terdiri dari 40 kecamatan, yang pembinaan pemain nya sejak dini hingga de-

wasa, rutin diselenggarakan, namun tak satupun ada bakat mencuat yang dipakai di tim,” ujar mereka.

Lain lagi yang diungkapkan oleh sekretaris Sadulur Kabo, Weddy. Menurutnya, perhatian pemerintah sangat minim terhadap para mantan punggawa Persikabo di era 70 hingga 90 itu.

“Walau hampir seluruh dari kami sudah pensiun, tapi semangat untuk menggiatkan sepakbola di Kabupaten Bogor itu, tak akan pernah padam,” ucapnya.

Namun, disisi lain, terkait untuk mendapatkan fasilitas pemakaian lapangan saja, seolah tabu untuk diberikan kepada para mantan Persikabo itu.

“Kami yakin, jika perhatian terhadap pemain lokal dan fasilitas lapangan dapat dipermudah, maka tidak menutup kemungkinan, jika prestasi Persikabo akan meningkat lagi. Semoga saja, harapan masyarakat se Kabupaten Bogor, agar tim kesayangan mereka, Persikabo, dapat bersinar lagi, seperti era 7090, lalu,” timpalnya.(rur)

BANGKOK–Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia Komang Ayu Cahya Dewi berhasil melancarkan strategi dengan bangkit di gim ketiga saat menyingkirkan Saloni Samirbhai Mehta untuk melaju ke 16 besar Thailand Open. Bertanding di Nimibutr Stadium, Bangkok, Rabu (15/5) kemarin, Komang Ayu akhirnya mampu membungkam lawannya asal Hong Kong itu dengan 21-17, 13-21, 21-11.

“Tadi itu pertandingan yang tidak gampang. Adaptasi saya dengan lapangan belum terlalu baik. Kondisinya berbeda dengan saat latihan. Bisa jadi saat itu pendingin udaranya belum difungsikan,” kata Komang Ayu.

“Di gim pertama lambungan bola saya lebih menekan dan saya bisa menguasai lapa ngan. Semua strateginya bisa masuk.” Namun, pada gim kedua Komang Ayu mengaku kesulitan beradaptasi dengan lapangan, sementara lawan memiliki keuntungan lebih karena telah bertanding di kualifikasi sehingga dapat beradaptasi lebih baik.

“Saya sering terkaget-kaget. Spekulasi saya banyak salah. Saya kira ke luar, ternyata malah masuk. Di gim ketiga saya ubah pola mainnya dengan lebih banyak menurunkan bola dan ternyata berhasil,” ujar Komang Ayu.

“Untuk menghadapi pertandingan besok (hari ini, red) harus ditingkatkan lagi fokusnya. Semoga adaptasinya bisa lebih baik lagi. Lawan Sim Yu Jin asal Korea pasti tidak mudah. Saya akan berusaha semaksimal mungkin.” Sementara itu, wakil Indonesia lainnya di Thailand Open ganda campuran Jafar Hidayatullah/Aisyah Salsabila Putri Pranata juga berhasil melewati babak 32 besar.Bermain apik, Jafar/Aisyah mengalahkan pasangan Taipei Hung Kuei Chun/Tsang Hiu Yan dengan dua set langsung 21-12, 21-16.

“Pertandingan tadi tidak terlalu menyulitkan buat kami. Makanya dalam pertandingan tadi kami gunakan untuk mencoba-coba dan mengenakan pukulan saja. Alhamdulillah semuanya bisa berjalan lancar dan menang,” kata Jafar.

“Soal kondisi lapangan memang berangin. Tetapi tidak terlalu bermasalah dengan penampilan kami di tengah lapangan. Kami bisa beradaptasi dengan baik dan akhirnya bisa menang.” Aisyah menyebut bahwa bermain yakin menjadi kunci kemenangan untuk membawa mereka ke babak 16 besar. Jafar/Aisyah juga bertekad untuk membalas kekalahan mereka di turnamen India Super 100 tahun lalu dari pasangan Denmark Mads Vestergaard/Christine Busch.

“Dari awal kami bisa percaya diri dengan kemampuan kami. Kami juga selalu mendukung di tengah lapangan,” ujar Aisyah.

“Untuk besok menghadapi pertandingan kedua, yang utama kami jangan banyak melakukan kesalahan sendiri. Selain itu harus tampil yakin. Untuk menghadapi pasangan Denmark kami harus percaya diri,” tutupnya.(net)

ALLSPORT RADAR BOGOR KAMIS, 16 MEI 2024 7 ZULKAIDAH 1445 H HALAMAN 7 https://bozzfoods.mygostore.com GRAHA PENA BOGOR JL KHR ABDULLAH BIN NUH NO 30 TAMAN YASMIN BOGOR
DIGDAYA: Denver Nuggets tampil digdaya dalam Gim 5 Semifinal Wilayah Barat, MENANG: Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia Komang Ayu Cahya Dewi berhasil melancarkan strategi dengan bangkit di gim ketiga saat menyingkirkan Saloni Samirbhai Mehta untuk melaju ke 16 besar Thailand Open. (IST) KRITISI : Para mantan pemain Persikabo era 70 hingga 90, menyesalkan minimnya perhatian pemerintah kabupaten (Pemkab) Bogor terhadap dunia sepak bola di Kabupaten Bogor. (PBSI)

POLITIK

Penjaringan Bacawalkot Cermin Kegagalan Partai

BOGOR–Pengamat Politik Universitas Djuanda Bogor, Gotfridus Goris Seran menilai sejumlah partai politik di Kota Bogor yang membuka penjaringan pendaftaran Bakal Calon (Balon) Wali Kota Bogor 2024 merupakan kegagalan dalam melalukan kaderisasi di internal.

Adapun, hal itu disampaikan Gotfridus saat dialog interaktif ini mengambil tema ’Mencari Kader Potensial Menuju Pilkada Kota Bogor 2024 di Graha Pena Radar Bogor, pada Rabu (15/5). Menurut dia, cerminan penjaringan Balon Wali Kota Bogor yang sebagian disisi oleh orang di luar kader internal partai dapat diartikan tidak berjalannya fungsi partai untuk memunculkan kader mumpuni, atau sulit untuk mempersiapkan calon pemimpin.

”Dari sisi penjaringan yang dilakukan partai politik di Kota Bogor, fungsi partai politik adalah melakukan rekruitmen yang pertama dari sisi masyarakat untuk menjadikan anggota atau kader, kuncinya basis dukungan kekuatan politik,” kata Gotfridus. Kedua, kegagalan pada saat rekruitmen anggota dan mempersiapkan menjadi pemimpin ke depan, paling dasar dalam hal ini memimpin internal partai mulai dari tingkat Kota, provinsi hingga pusat. Ketiga, setelah berhasil mencetak Pimpinan partai, paling tidak ketua partai itu merupakan calon atau kandidat untuk memimpin sebuah kota, atau Kabupaten termasuk provinsi. ”Saya melihat pembuka pendaftaran penjaringan menurut saya menjadi suatu tanda kegagalan kaderisasi di internal partai,” ucap dia.

Menurut dia, jika partai berhasil dalam kaderisasi, tentunya yang akan diutamakan untuk maju menjadi calon kepala daerah (Cakada) di Pilkada 2024 adalah kader partai. ”Seharusnya ketua

Wakil Ketua

Dewan Pembina Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Grace Natalie bersama para petinggi Partai Solidaritas Indonesia (PSI) lainnya saat konferensi pers di Jakarta, Jumat (16/2/2024).

partai yang disiapkan untuk memimpin secara berjenjang baik Wali kota bupati, hingga gubernur, partai itu sudah menyiapkan untuk memimpin Kota Bogor ke depan,” ucap dia. Gotfridus juga mencermati beberapa calon yang terlihat mendaftar di sejumlah partai politik yang membuka penjaringan Balon Wali Kota Bogor. ”Penjaringan partai yang saya lihat ada beberapa yang mendaftar, seperti Dedie A Rachim, Sandi Fardiansyah, dan Raendi Rayendra alias Dokter Rayendra,” katanya. Lebih lanjut, Gotfridus menjelaskan sebagian besar yang mengikuti penjaringan di parpol Kota Bogor bukan kader internal partai. ”Menurut saya figur yang muncul jadi satu pertanda kegagalan kaderisasi di internal partai,” kata Gotfridus. Kondisi ini tak lepas dari minimnya figur pada tataran pimpinan parpol. Masalah lainnya, adalah untuk dapat mengusung Calon Wali Kota Bogor tentunya partai harus memiliki paling tidak 25 persen suara, atau 20 persen kursi di DPRD Kota Bogor.(ded)

"Alhamdulilah proses penjaringan telah selesai, saat ini prosesnya sudah masuk fit and propertest pada Jumat 10 Mei 2024, dan sudah mengerucut jadi 10 orang,"

Wakil Ketua DPC PDIP Bogor Vayireh Sitohang

“Secara administrasi sudah ditutup, namun secara online DPP PKB masih membuka. Ada 7-8 yang mendaftar, dan 6 yang mengembalikan tapi ada yang menyusul,”

Sekretaris DPC PKB Kota Bogor Edi Kholki Zaelani

“Tahapan itu dilakukan sejak 2022, jauh sebelum Pileg dan Pilpres, yang kami lakukan pertama adalah memilih kader internal, kedua melalui pengolahan hasil survei, ketiga melalui musyawarah para tokoh senior partai yang dianggap memiliki kapasitas dan mumpuni oleh kader untuk memutuskan hal penting,”

Ketua DPD PKS Kota Bogor Atang Trisnanto

“Kami melakukan pendaftaran bagi bakal calon dari 1 sampai 7 Mei 2024, dan pada 8 Mei melakukan rapat pleno untuk di bawa ke tingkat Jawa Barat, dan pada 12 Mei tahapannya saat ini sudah ada di tangan DPP,”

Wakil Ketua DPD Partai NasDem Kota Bogor Usep Sujana

“Kami membuka penjaringan siapa yang mau mendaftar untuk bakal calon wali kota,” Wakil Sekretaris DPD PSI Kota Bogor Elisabeth

Dilantik

JAKARTA–Presiden Joko Widodo (Jokowi) menunjuk Wakil Ketua Dewan Pembina DPP PSI, Grace Natalie dan Wakil Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) PrabowoGibran, Juri Ardiantoro sebagai staf khususnya. Grace dan Juri Ardiantoro resmi menjadi stafsus Jokowi, Rabu (15/5) kemarin. Kedua tokoh itu sebelumnya mendukung pasangan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka pada Pilpres 2024. Koordinator Staf Khusus Presiden, Ari Dwipayana mengatakan, Jokowi menerima Grace Natalie dan Juri di Istana untuk menugaskan keduanya sebagai staf khusus presiden. Penunjukan Grace dan Juri setelah keduanya menemui Presiden Jokowi di Istana Kepresidenan, Jakarta, Rabu (15/5). ”Pada hari ini, Bapak Presiden berturut-turut menerima Bapak Juri Ardiantoro dan Ibu Grace Natalie ke Istana Merdeka. Mereka berdua dipanggil Bapak Presiden untuk mendapatkan penugasan sebagai staf khusus Presiden RI,” kata Ari Ari belum menjelaskan secara rinci tugas-tugas yang bakal dijalani Grace dan Juri sebagai stafsus Jokowi. Menurutnya, keduanya akan menjalankan tugas khusus sesuai arahan Jokowi. ”Menjalankan tugas-tugas khusus sesuai arahan Bapak Presiden,” ucap Ari. Sebelumnya, Wakil Ketua Dewan Pembina DPP Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Grace Natali menyambangi Istana Kepresidenan, Jakarta, Rabu (15/5). Grace mengaku

kehadirannya di Istana untuk bertemu Presiden Joko Widodo (Jokowi). ”Ada pertemuan saja. Pertemuan dengan Bapak Presiden,” ujar Grace di Kompleks Istana Kepresidenan Jakarta, Rabu (15/5). Meski demikian, Grace tak mengungkap secara rinci materi pembahasan dalam pertemuannya dengan Jokowi di Istana. Ia hanya mengaku, Jokowi memberi tugas kepadanya di pemerintahan. ”Soal penugasan dari beliau di pemerintahan,” ungkap Grace. Namun, Grace enggan mengungkap lebih jauh mengenai tugas di pemerintahan yang diminta Jokowi kepadanya. Grace menyebut belum saatnya untuk membukanya ke publik. ”Ya nanti diinfokan deh, biar koordinasi dulu,” pungkas Grace.(jpc)

Mencari Bacawalkot

Ideal Parpol

BOGOR–Sejumlah partai di Kota Bogor saat ini masih melakukan tahapan penjaringan untuk menentukan bakal calon wali kota dan bakal calon wakil wali kota (Bacawalkot-Bacawawalkot) Bogor untuk maju Pilkada 2024. Menariknya, sebagian besar, hasil penjaringan bacawalkot sudah berada di tangan DPP, sedangkan ada yang masih digantung salah satunya DPD NasDem Kota Bogor. Diketahui, beberapa partai yang membuka penjaringan antara lain DPC PPP, DPC Partai Demokrat, DPC Partai Gerindra, DPC PKB, DPD PSI hingga DPD Partai NasDem Kota Bogor. Wakil Ketua DPC PDIP Kota Bogor, Vayireh Sitohang mengatakan, DPC PDIP Kota Bogor secara resmi sudah menutup pendaftaran penjaringan bacawalkot Bogor yang akan diusung pada Pilkada 2024.

Adapun, pendaftaran penjaringan calon kepala daerah itu dibuka sejak Rabu (3/4) dan berakhir pada 20 April 2024 Tercatat, sebanyak 15 orang mendaftar lewat PDIP, sedangkan 14 di antaranya sudah mengembalikan formulir dari DPC PDIP Kota Bogor.

”Alhamdulilah proses penjaringan telah selesai, saat ini prosesnya sudah masuk fit and propertest pada Jumat 10 Mei 2024, dan sudah mengerucut jadi 10 orang,” kata Vayireh Sitohang pada saat dialog interaktif di Graha Pena Radar Bogor, pada Rabu (15/5) kemarin.

Kemudian, dari sepuluh bacawalkot Bogor yang mengikuti fit and proper test, ada kemungkinan mereka yang akan akan digodok di DPD dan DPP PDIP. ”Dalam perjalanannya, DPP partai segera mengeluarkan tugas partai, hanya kepada satu orang dari 10 orang yang tadi,” ucap dia. Menurut dia, siapapun nantinya yang mendapatkan tugas partai harus dapat memastikan partai koalisi hingga Balon Wali Kota yang tentunya dapat diterima oleh semuanya. ”Jadi sudah langsung diberikan tugas, salah satunya konsolidasi organisasi internal. Jadi kalau ada tugas yang tidak terpenuhi, kemungkinan tidak direkomendasikan,” katanya. Pada tahap ini, dijelaskan Vayireh biasanya penugasan partai ini diberikan kepada kader atau paling tidak adalah orang yang mendaftar penjaringan yang statusnya bukan dari kader partai. ”Sebenarnya sudah bisa diasumsikan siapa yang mendapatkan surat penugasan itu, kemudian surat penugasan diberikan kepada orang yang berminat maju (bacawalkot) bukan kepada wakil wali Kota Bogor,” beber dia. Sementara itu, Wakil Ketua DPD Partai NasDem Kota Bogor Usep Sujana mengatakan, saat ini DPD NasDem Kota Bogor sudah menyerahkan hasil proses penjaringan Balon Wali Kota Bogor kepada DPW Jawa Barat Partai NasDem. Adapun, DPD Partai NasDem

Kota Bogor membuka pendaftaran Balon Wali Kota Bogor sejak 1 sampai 7 Mei 2024. Berdasarkan catatannya, ada delapan nama Balon Wali Kota yang mendaftar lewat partai besutan Surya Paloh, yakni Farhat Abbas, Dokter Raendi Rayendra alias Rayendra, Halim, Dedie A. Rachim, Sendir Fardiansyah. Kemudian, Bambang Saputro, Eka Maulana, hingga Aji Jaya Bintara siap dikirimkan ke DPW NasDem Jawa Barat berdasarkan hasil rapat pleno DPD NasDem Kota Bogor. ”Kami melakukan pendaftaran bagi bakal calon dari 1 sampai 7 Mei 2024, dan pada 8 Mei melakukan rapat pleno untuk di bawa ke tingkat Jawa Barat, dan pada 12 Mei tahapannya saat ini sudah ada di tangan DPP,” beber dia. Usep menegaskan Partai NasDem sendiri melakukan penjaringan secara terbuka. ”Kami tidak membatasi, yang penting ada hasrat atau pemikiran untuk Kota Bogor,” kata Usep. Sekretaris DPC PKB Kota Bogor, Edi Kholki Zaelani menegaskan jika tahapan penjaringan Balon Wali Kota Bogor yang sudah ditutup pada 30 April 2024 ini sudah diserahkan ke DPP melalui DPW PKB Jawa Barat. ”Secara administrasi sudah ditutup, namun secara online DPP PKB masih membuka. Ada 7-8 yang mendaftar, dan 6 yang mengembalikan tapi ada yang menyusul,” ucap dia.(ded)

BOGOR–Dewan Pimpinan Daerah (DPD) PAN Kota Bogor mengaku tengah menyiapkan tiga skenario untuk kandidat pendamping Bakal Calon (Balon) Wali Kota Bogor Dedie A. Rachim di Pilkada Kota Bogor 2024. Adapun, tiga skenario figur sebagai kandidat wakil wali kota Bogor yang disiapkan adalah dari partai politik (parpol), birokrat, dan tokoh masyarakat. “Pertama bisa ketua parpol di Kota Bogor, bisa saja jadi pasangan Kang Dedie Rachim sebagai calon wali kota Bogor dari PAN,” kata Ketua DPD PAN Kota Bogor Bedjo Santoso, pada Rabu (14/5). Skenario kedua, dijelaskan Bedjo, adalah kandidat dari birokrat atau Aparatur Sipil Negara (ASN). Ia mengatakan, figur kandidat wakil wali kota Bogor yang berasal dari birokrat cukup banyak. Namun demikian, Bedjo menyebut figur yang berasal dari birokrat masih menahan diri, dan belum mau muncul ke permukaan.Santoso.

“Birokrat ini banyak sebetulnya, cuma mereka mereka masih malumalu begitu, karena menjaga jabatannya, tapi pada akhirnya apabila kami lakukan pendekatan (birokrat) pasti akan terbuka,” ucapnya. Ketiga, lanjut Bedjo, kandidat wakil wali kota Bogor untuk mendampingi Dedie A Rachim adalah berasal dari tokoh masyarakat.

Menurutnya, banyak potensi kandidat wakil wali kota Bogor dari tokoh masyarakat di Kota Bogor untuk menjadi pendamping Dedie Rachim di Pilkada 2024.

“Saya kira dari tokoh masyarakat Kota Bogor tidak kekurangan, baik itu mantan pejabat, ulama, maupun tokoh lainnya seperti tokoh seni bisa saja dipasangkan dengan kang Dedie Rachim,” ucapnya. Untuk menentukan siapa figur yang pas dijadikan kandidat sebagai wakil wali kota Bogor, tentunya semua kandidat dari tiga jalur tersebut nanti akan disurvei secara independen, dan juga survei dari partai politik masing-masing. “Penentuan F2 (sebutan untuk kursi wakil wali kota Bogor) tetap

kebersamaan, ada elektabilitas, aksesibilitas, dan kompatibel itu sebagai dasar. Untuk ini semua pihak harus kita ajak selain dari parpol juga dari calonnya,” beber dia. Bedjo mengatakan sejauh ini PAN terus membangun komunikasi politik, dan sangat terbuka hampir semua partai didatanginya. Termasuk PAN dalam mencari wakil wali kota dari tokoh masyarakat. “Dan juga organisasi masyarakat sudah kami datangi untuk menjaring tokoh masyarakat tadi, misalnya NU (Nahdlatul Ulama), Muhammadiyah untuk mendapatkan namanama atau calon (wakil wali kota Bogor),” tandas Bedjo.(ded)

KONFIRMASI: Ketua DPD PAN Kota Bogor, Bedjo Santoso, memberikan keterangan kepada awak media.
RADAR BOGOR KAMIS, 16 MEI 2024 7 ZULKAIDAH 1445 H HALAMAN 8
(SOFYANSYAH/RADAR BOGOR)
DISKUSI: Para pimpinan partai politik (parpol) di Kota Bogor foto bersama usai dialog interaktif yang berlangsung di lantai V gedung Graha Pena Radar Bogor, Rabu (15/5) kemarin.
KRITISI:
(SOFYANSYAH/RADAR
BOGOR)
Pengamat Politik Universitas Djuanda Bogor, Gotfridus Goris Seran saat memaparkan pandangannya.
Presiden (DOK.JAWAPOS.COM) Siapkan Tiga Skenario Pendamping Dedie
jadi Stafsus
KATA MEREKA

135 UMKM Didorong Naik Kelas

BOGOR Sebanyak 135

UMKM di Kota Bogor didorong

untuk naik kelas pada tahun 2024 ini.

Bertempat di Aula DPRD Kota

Bogor, Rabu (15/5/2024), ratusan UMKM di Kota Bogor itu mengikuti pendampingan yang diselenggarakan Pemerintah Provinsi Jawa Barat bekerja sama dengan Pemerintah Kota Bogor.

Koordinator Pendamping Hadi Yahmin mengatakan, kegiatan

hari ini merupakan Opening Ceremony UMKM Naik Kelas 2024 sekaligus Reuni UMKM Juara 2023 Kota Bogor.

”Sengaja mengadakan dua agenda sekaligus, karena kami akan membagikan sertifikat

UMKM Juara 2023,” kata Hadi Yahmin.

Menurut dia, kegiatan Program

UMKM Naik Kelas ini diinisiasi

Dinas Koperasi dan Usaha Kecil Provinsi Jawa Barat (Jabar) yang diikuti sebanyak 135 UMKM. Di mana, mereka akan mendapatkan pendampingan selama 8 bulan ke depan yakni sejak April hingga November. ”Jenis usaha yang ikut ini beragam, ada yang dari kuliner, ekraf, fashion hingga jasa,” ucap dia.

Lebih lanjut, Hadi Yahmin menjelaskan para peserta ini akan mengikuti rangkaian metode yang digunakan dalam pendampingan mulai dari kelas global, di mana mereka akan dikumpulkan bareng-bareng untuk diberikan materi dasar. Tahapan selanjutnya, pendamping akan memberikan penjelasan lebih rigit terkait materi dasar tersebut.

Kedua, small class, yakni menjelaskan materi yang lebih rinci dari para pendamping yakni biasanya akan mulai dikategorikan per kecamatan. ”Atau kita konsentrasikan di IBI Kesatuan, selama ini membersamai, seluruh peserta sejak 2020 sampai kemarin UMKM Juara 2023 ditarik ke IBI Kesatuan untuk dijadikan peserta pendampingan dari kampus,” katanya.

Hingga saat ini, Hadi Yahmin mengaku ada 700 UMKM di Kota Bogor yang mendapatkan pendampingan. Jumlah tersebut berasal dari Program UMKM Naik Kelas yang telah berlangsung sejak 2019. ”Metode small class ini ada kunjungan ke rumah industri mereka, kenapa karena untuk melihat langsung (proses produksi), dengan begitu mempunyai gambaran apa saja yang harus dilakukan oleh para dampinganya,” beber dia Hadi Yahmin memberikan contoh, masalah yang didapat saat kunjungan langsung ke UMKM adalah legalitas, sehingga pendamping akan memberikan solusi apa yang harus dilakukan.

”Contoh yang belum punya INB, kita bantu, kemudian ada legal halal, PIRT bekerjasama dengan Dinas Kesehatan, kemudian halal lain rebranding, packaging,” beber dia.

”Jadi fungsi pendampingan ini untuk memberikan pemahaman, pengalaman dan ilmu

kepada pelaku UMKM supaya bisa naik kelas, agar bisa mandiri dan mengubah dari pada ekonomi mereka dan lingkungan,” sambung dia. Menurut dia, salah satu hasilnya adalah mendorong UMKM dapat melakukan ekspore produk mereka.

”Besok kita akan menjajaki Unisco berkenan dengan buyer dari BUMN, apa saja kolaborasinya,” papar dia Adapun, dari hasil pendampingan yang dilakukan selama ini sudah ada beberapa pelaku UMKM yang terbilang sukses, diantaranya adalah tali temali yang produknya sudah dapat ekspore ke Eropa. ”Bahkan ada UMKM yang sudah tembus Bursa Efek, salah satunya pengrajin tas, semuanya produk dari Kota Bogor,” tandas Hadi Yahmin. Sementara itu, Kepala Dinas Koperasi UKM Perdagangan dan Perindustrian (KUKMDagin) Kota Bogor, Firdaus menerangkan ratusan UMKM ini terpilih melalui proses seleksi yang dilakukan oleh

para pendamping yang ditunjuk Pemprov Jabar. ”Sebelumnya mereka mendaftar secara online hingga Sabtu (20/4/2024) lalu. Kemudian dipilih oleh para pendamping (akademisi dan praktisi) yang tersebar di 6 Kecanatan se-Kota Bogor. Setiap pendamping memilih 17 UMKM sehingga total ada 102 UMKM. Ada beberapa jenis UMKM namun didominasinya kuliner,” terangnya. Firdaus menyebut pendampingan lewat Program UMKM Naik Kelas ini akan berjalan selama 8 bulan ke depan. Sejak April hingga Oktober 2024 mendatang. Setiap peserta nantinya akan mendapat pendampingan terkait mindset pengusaha scale up, laporan keuangan sebagai strategi usaha, strategi optimasi produktivitas dan perluasan akses pemasaran dan networking. Mereka juga akan mendapat pendampingan berkaitan dengan digital marketing usaha, urgensi legalitas usaha, pitchdec

PELATIHAN: Sejumlah penggiat UMKM mengikuti seminar dan pelatihan dengan tema ”UMKM Naik Kelas” yang diadakan di Aula Gedung DPRD Kota Bogor, Rabu (15/5/24).

untuk akses investor, serta akses permodalan dan lainnya. Peserta yang berhasil mencapai itu semua ke depan akan mendapatkan penghargaan. ”Kami berharap pendampingan ini membuat para pelaku UMKM naik kelas hingga mendapat standar nasional Indonesia. Harapannya mereka juga bisa meningkatkan kualitas produk yang dihasilkan dan memperbesar omzet yang diraup,” tuturnya. Lewat pendampingan tersebut Firdaus ingin UMKM Kota Bogor yang memiliki potensi tinggi dapat senantiasa berdaya saing tinggi dan aktif. Sebab menurutnya tidak sedikit pelaku UMKM dari wilayah lain yang mati suri dan setengah jalan. Program UMKM Naik Kelas sudah berjalan lebih dari 2 tahun di Kota Bogor. Hasilnya terdapat ratusan UMKM yang telah bergerak dengan mandiri. ”Di tahun sebelummya bernama UMKM Juara, sekarang menjadi UMKM Naik Kelas,” ucap Firdaus. (ded)

Galaxy Stars Bogor Juara Umum

Glory Cup Vol 2

BOGORClub Basket Galaxy Stars Bogor (GSB) akhirnya berhasil tampil jadi juara umum Glory Cup Vol 2 di semua kelompok umur. Tim ini unggul memimpin dengan total perolehan nilai 16 poin pada penyelenggaraan kompetisi basket Glory Cup ke-2 yang berlangsung pada 27 April-5 Mei 2024. Ketua Perbasi Kota Bogor, Destyono yang hadir dalam acara penutupan Glory Cup Vol 2 bangga karena event bola basket kali ini berhasil mengajak seluruh insan basket yang hadir untuk cinta tanah air. ”Kemasan acaranya bagus, menarik dan mengajak kita semua untuk bisa mencintai bangsa dan negara ini,” ujarnya. Ia menyebut saat ini Kota Bogor bisa menjadi barometer perhelatan event basket. Event ini dipandangnya membawa kesan positif dan lebih menghidupkan atmosfer basket di Kota Bogor.

Ketua Panitia Glory Cup, Saeful Anwar melihat minat yang begitu besar dari para peserta. Hal ini disebutnya membuka kemungkinan pihaknya akan menjadikan event ini sebagai agenda tahunan. ”Sesuai target kami event ini dari awal untuk menjaring atlet-atlet muda potensial. Oleh karena itu harus ada semacam fasilitasnya dan terbukti ternyata banyak sekali atlet-atlet basket yang memiliki potensi besar,’’ ucapnya. Runtutan perolehan juara dalam event ini adalah sebagai berikut: Untuk Kelompok Umur (KU) 8 tahun juara 1 Cougar Indonesia, disusul juara 2 GSB,

Peringatan Buat Plaza Jambu Dua

Menanggapi hal ini, Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bogor, Syarifah Sofiah mengatakan Pemerintah Kota Bogor sudah melayangkan dua surat kepada pihak Pengelola Mal Plaza Jambu Dua. Surat pertama berisi pesan yang bertujuan mengingatkan tentang perizinan yang dimiliki oleh pihak Pengelola Mal Plaza Jambu Dua.

”Jadi dalam siteplan yang berlaku (saat ini) jalan itu adalah akses yang bisa dilalui. Kalau ada keinginan dari Plaza Jambu Dua untuk mengubah maka ubah dulu perizinannya. Kalau sudah barulah ikuti perizinan itu,” ucap Syarifah kepada Radar Bogor, Rabu (15/5/2024). Sementara, surat kedua yang dilayangkan berisi peringatan agar pihak Pengelola Mal kembali membuka jalan

tersebut karena menurut Syarifah itu adalah akses warga. Ia ingin akses itu dibuka terlebih dahulu. Karena sitpelan yang berlaku saat ini adalah siteplan lama sehingga akses jalan itu mesti dibuka. Syarifah mengatakan hingga saat ini Pemkot Bogor belum bertemu dengan pemilik Plaza Jambu Dua. Padahal menurut dia Pemkot sangat terbuka untuk mem-

bicarakan soal perizinan akses jalan tersebut. Di samping mengusahakan akses jalan itu kembali dibuka, Syarifah mendorong jajarannya untuk segera memperbaiki akses jalan dari bilangan Ahmad Yani sehingga bisa leluasa dilewat dari 2 arah.

”Saya minta perbaikan dipercepat. Karena sebetulnya dalam perencanaan Perumda Pasar Pakuan Jaya (PPJ) jalan dari Ahmad Yani jadi akses

Manfaatkan Dua Sungai untuk Air Baku

Tak hanya dua sungai besar, Perumda Tirta Pakuan juga memanfaatkan beberapa mata air dan anak sungai. Disisi lain, Badan Perencanaan Pembangunan Riset dan Inovasi Daerah (Bapperinda) Kota Bogor menargetkan 100 persen rumah tangga di Kota Bogor, dapat mengkonsumsi air bersih melalui perpipaan. Dalam hal ini, Pemkot Bogor mengandalkan Perumda Tirta Pakuan untuk melayani seluruh

warga Kota Bogor. Kepala Bapperinda Kota Bogor Rudi Mashudi menjelaskan, fenomena El Nino tahun lalu sempat berdampak pada kualitas air yang diolah Perumda Tirta Pakuan. Di mana, hal itu terjadi saat peralihan dari musim kemarau panjang ke musim hujan. "Pada hulu Sungai Ciliwung dan Cisadane, tumbuhan yang terdampak kemarau panjang mengalami pembusukan dan terbawa hujan besar. Alhasil, air yang dihasilkan menjadi bau

dan kurang nyaman untuk digunakan," terang Rudi. Masih kata dia, Perumda Tirta Pakuan pun mengantisipasinya dengan menambah pembubuhan disinfektan dengan jumlah yang sedikit lebih tinggi dari biasanya. Lantaran di dalam sungai yang menjadi andalan air baku terdapat banyak tumbuhan busuk.

"Pelanggan Kota Bogor 178.000 sambungan rumah tersebar di tujuh zona pelayanan. Target yang disusun Bapperida Kota

Bogor, disepakati bahwa 100 persen dilayani perpipaan,” ucapnya. ”Jadi istilahnya dulu ada perpipaan dan non perpipaan. Kalau perpipaan dengan perumda, untuk non melalui PUPR melalui pansima. Namun, disepakati karena banyak bantuan dari pusat melalui PUPR yang diserahkan ke masyarakat, kadang pengelolaannya tidak jalan. Disepakati, ke depan 100 persen dari perpipaan atau perumda," tandas Rudi Mashudi.(ded/c)

Siswa Terbanyak Berkunjung dan Meminjam

Tidak terkecuali bagi SMA Plus YPHB Bogor. Pengelola perpustakaan di sekolah ini memaparkan keunggulan dan aneka fasilitas yang mereka punya di hadapan para dewan juri. Kepala Perpustakaan SMA Plus YPHB, Tri Suharnowo menuturkan pada kesempatan itu dirinya menyampaikan bahwa pihaknya selalu berupaya untuk membangun rasa kebutuhan anak terhadap perpustakaan. ”Strateginya lewat apresiasi dan lomba. Siswa yang terbanyak berkunjung dan meminjam tiap bulan akan dapat hadiah. Lalu setiap

kelipatan 10 meminjam buku mereka akan mendapat hadiah juga nulai dari minuman teg, mug, dan kaos,” terangnya. Selain itu, Tri juga kerap menyelenggarakan acara nonton bareng di Perpustakaan sekolah. Hal itu dilakukannya untuk menumbuhkan kecintaan para siswa berkunjung ke perpustakaan. ”Menurut sata yang penting mereka mau datang dulu ke perpustakaan apapun yang dikerjakan. Mungkin ngadem, mengerjakan tugas, atau sekadar ngadem. Baru setelah itu mereka akan suka dengan buku atau membaca,” ucap dia. Kesempatan perlombaan tahun ini merupakan kali ke-

dua bagi SMA Plus YPHB. Mereka terakhir kali ikut serta dalam lomba perpustakaan itu pada tahun 2014 lalu. Saat itu mereka berhasil menempati juara dua. Sepuluh tahun berlalu, perpustakaan ini akhirnya mendapat akreditasi A dan berkesempatan ikut serta dalam lomba tersebut lagi. ”Kami hanya ingin tampil maksimal semampu yang bisa kami lakukan. Dengan begitu kami akan terus melakukan perubahan. Kalau penilaian kami serahkan ke juri,” ujar Tri. Ketua Juri Perlombaan, Ida Hendrawati mengatakan lomba perpustakaan sekolah tingkat SMA ini diselenggaraan setiap

tahun oleh Perpustakaan Nasional. Lomba ini berfungsi sebagai pembinaan terhadap seluruh perpustakaan. Untuk mengetahui kinerja perpustakaan dalam mendukungan pencapaian pendidikan di sekolah. ”Kriteria untuk mengikuti lomba ini pertama mempunyai akresitasi A atau berstandar nasional dan mempunyai program atau kegiatan,” ujarnya. Menurut dia, Perpustakaan SMA Plus YPHB Bogor sudah sesuai dengan kriteria tersebut karena memiliki koleksi dan sarana prasarana berstandar nasional. Di samping itu ia pun melihat civitas sekolahnya juga sudah terlayani dengan baik. (*)

untuk mutar,” ucapnya. Dirinya pun meminta supaya Dinas Perhubungan (Dishub) mengatur trayek angkot agar

dapat menjangkau Pasar Jambu Dua. Syarifah juga mengarahkan agar jajarannya memangkas

Ia menyebut, rangkaian kegiatan yang digelar dalam HJB ke-542 masih sama dengan tahun lalu di antaranya upacara, rapat paripurna, kemudian dilanjutkan dengan helaran. Meski begitu, Hery belum dapat mengatakan secara pasti tempat penyelenggaraan HJB tahun ini. Sebab, rute helaran masih dalam tahap pematangan. Meski demikian, ia mengungkapkan panggung utama akan berada

di Jalan Sudirman. Hery mengatakan, momentum HJB juga akan diisi dengan pemaparan hal-hal apa saja yang telah dilakukan oleh Pemkot Bogor selama di bawah kepemimpinannya.

”Aspirasi masyarakat luar biasa. Mereka ingin ikut merayakan HJB. Untuk rute sedang dimatangkan, mungkin sekitar Kebun Raya Bogor. Titiknya nanti akan kami tentukan,” tuturnya. Di tahun 2022 lalu, HJB ke-540

Kejar Kota

Kegiatan yang digelar oleh Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A) Kota Bogor ini berlangsung di Paseban Sri Baduga, Balai Kota Bogor. Kepala DP3A Kota Bogor, Dody Ahdiat menjelaskan rapat evaluasi rencana aksi daerah ini bertujuan memperkuat komitmen OPD dan Instansi untuk mewujudkan Kota Bogor menjadi KLA dengan tingkat utama. ”Target ini cukup berat kalau tidak didukung bersama. Perlu evaluasi, monitoring, persamaan persepsi, serta sinkronisasi program kegiatan yang mendukung KLA,” ucapnya kepada Radar Bogor. Oleh karena itu, dalam kesempatan tersebut Dody mengajak OPD dan Instansi di Kota Bogor untuk mengumpulkan seluruh eviden yang berkaitan dengan inovasi maupun program yang telah mereka lakukan dalam hal-hal yang berkaitan dengan anak.

Di samping langkah itu, DP3A juga menggalakkan sejumlah langkah pencegahan kekerasan konkret di antaranya bermitra dengan PPK untuk menggelar pendidikan anak di era digital (Paredi) sampai tingkat bawah. Kemudian, berkoordinasi dengan KPAID dan sekolah, mrnciptakan sekolah ramah anak bersama Disdik dan KCD, serta menyambangi sekolah setiap kali momen PPDB. ”Nilai Kota Bogor dalam KLA sudah di atas 700 tinggal sedikit lagi ke tingkat Utama yang nilainya 801-900. Saat ini sedang di tahap pengumpulan eviden. Lalu akan dilanjutkan dengan verifikasi lapangan pada Juni 2024 mendatang,” jelasnya. Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bogor, Syarifah Sofiah menyampaikan, target penghargaan KLA perlu ditempuh dengan rencana aksi daerah yang baik.

Hal itu menurutnya perlu dievaluasi katena sudah disusun sejak tahun lalu sementara jika

berlangsung meriah. Sejumlah acara adat dan kesenian digelar semarak di Alun-alun Kota Bogor. Pada 2023 kemarin perayaan HJB terakhir kepemimpinan Bima Arya juga berjalan dengan riuh. Pada kesempatan itu Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Uno dan Gubernur Jawa Barat saat itu, Ridwan Kamil bahkan turut hadir pada helaran yang diselenggarakan di sepanjang Jalan Sudirman.(fat/c)

dibandingkan dengan kondisi saat ini dinilai masih kurang tepat. ”Karena kejahatan terhadap anak itu dinamis dan kualitasnya beragam. Makanya saya sarankan untuk menelusuri keberadaan anak dalam 1 hari. Dari situ akan diketahui apa yang perlu dilakukan,” ucapnya Ia meminta setiap OPD dapat menjaga kesejatan, kenayamanan, dan keamanan anak dimana pun mereka berada. Mulai dari di rumah, sekolah, fasilitas publik, bahkan ruang media sosial. Dirinya juga menyoroti soal fenomena sosok anak yang saat ini bukan saja menjadi korban kejahatan namun juga justru menjadi pelaku kejahatan itu sendiri.

”Selama ini anak dipikir lemah padahal justru bisa saja menjadi pelaku. Makanya kami perkuat koordinasi dengan pengadilan, memantau pengaruh gadget, isu depresi pada anak, dan mengamati anak dimana dia berada,” terangnya. (fat/c)

METROPOLIS RADAR BOGOR KAMIS, 16 MEI 2024 7 ZULKAIDAH 1445 H I HALAMAN 10
dan juara 3 Victoria.
10 tahun juara 1 Warrior, juara 2 GSB,Juara
Bogor Thunder.
KU 12 Putra
juara 1 GSB, Juara 2 Cougar
dan juara 3 CGR. Sedangkan KU 12 Putri (Pi) juara 1 Air One JKT, juara 2 GSB, dan juara 3 Sniper. Kemudian KU 14 Pa juara 1 CGR, juara 2 Victoria, juara 3 Pokeba. Untuk KU 14 Pi juara 1 GSB, juara 2 CGR dan Juara 3 Sniper. Lalu KU 14 Pa, juara 1 Knights, juara 2 Bogor Raya, dan juara 3 YMS. Untuk KU 16 Pi juara 1 Satria Karadenan, juara 2 CGR dan juara 3 GSB. Sementara KU 16 Pa juara 1 GSB , juara 2 Knights, dan juara 3 YMS. (fat/c)
Sementara KU
3,
Untuk
(Pa)
Indonesia
Tiap Bulan Dapat Hadiah
Layak Anak Tingkat Utama
Lebih Sederhana
HJB ke-542
taman median jalan di area pintu masuk akses tersebut supaya manuver kendaraan lebih leluasa. (fat/c) KOMPETISI : Para peserta kompetisi basket Glory Cup ke-2 yang berlangsung pada 27 April-5 Mei 2024.  Sambungan dari Hal 12  Sambungan dari Hal 12  Sambungan dari Hal 12  Sambungan dari Hal 12  Sambungan dari Hal 12 SOFYANSYAH/RADAR BOGOR

Kunjungi Usaha Anggota Ranting Bosel

IKATAN Wanita Pengusaha Indonesia (Iwapi) cabang Kota Bogor, terus mendukung kemajuan usaha. Sebagai salah satu program rutin dari WKU 3, Bidang Perdagangan dan Perindustrian yang diketuai Aisyah Setyawati dan dilakukan tiap satu bulan sekali. Bulan ini, mereka giliran mengunjungi usaha anggota yang berada di Ranting Bogor Selatan (Bosel) yakni Heni.

KELOMPOK

KAJIAN AMEERA

TAK hanya kelompok arisan, banyak paguyuban atau komunitas yang kegiatan utamanya berbentuk pengajian atau kajian. Salah satunya, Kelompok Kajian Ameera. Rabu (15/5), Ameera mengadakan kajian rutin sekaligus Halal Bihalal (HBH). Kajian Ilmu Al Quran bersama Ustadz Samsam Nurhidayat di Harinny Resto, Jalan Sholeh Iskandar. Kali ini berbeda, biasanya diadakan di rumah pendiri sekaligus Ketua, Novia Mirawati tapi kali ini diselenggarakan di restoran. Dipilih di luar rumah, lebih untuk penyegaran anggota, agar semakin semangat menuntut ilmu agama. (mer/b)

Heni sendiri memiliki usaha rias pengantin, yang berlokasi di Daerah Cipaku. Dengan kunjungan tersebut, DPC Iwapi Kota Bogor ikut serta mendukung kemajuan usaha anggota. Dipastikan juga sebagai salah satu cara untuk tetap solid dan bisa menjaga kekompakan dan kebersamaan. (mer/b)

LEGA: Para anggota Paguyuban Saung Pojok foto bersama setelah makan liwet di jalan yang diresmikan.

Resmikan Jalan Hasil Swadaya

WARGA RT 03 RW 12 Desa Sirnagalih, Cimanglid Kecamatan Tamansari, Kabupaten Bogor, khususnya mereka yang tergabung dalam Paguyuban Saung Pojok, mengadakan peresmian jalan lingkungan yang baru selesai dicor warga. Pengecoran jalan lingkungan ini murni menggunakan anggaran dari

dan kebersamaan warga terasa terutama mereka yang menjadi bagian dari Paguyuban Saung Pojok.(*pia)

DINAS Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Sijunjung Provinsi Sumatera Barat bertandang ke Kabupaten Bogor pelajari pengelolaan media dan Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID). Kunjungan kerja tersebut diterima Kepala Bidang Aplikasi Informatika, Dadang Imansyah beserta jajaran Diskominfo

Kabupaten Bogor, di Ruang Rapat Kantor Diskominfo, Senin (6/5). Kepala Diskominfo Kabupaten Sijunjung, David Rinaldo menyampaikan, terima kasih kepada jajaran Diskominfo Kabupaten Bogor yang sudah berbagi ilmu dan sharing informasi. “Kunjungan utama kami hari ini adalah mempelajari terkait pengelolaan media dan pengelolaan informasi atau

PPID yang dikelola oleh Diskominfo Kabupaten Bogor,” ujar David. Kepala Bidang Aplikasi Informatika, Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Bogor, Dadang Imansyah menjelaskan, kunjungan kerja Diskominfo Kabupaten Sijunjung dalam rangka mempelajari pengelolaan media dan PPID di Kabupaten Bogor.(*pia)

BELAJAR LANGSUNG: Para pejabat dan staf Diskominfo Kabupaten Sijunjung Provinsi Sumatera Barat mengunjungi Diskominfo Kabupaten Bogor.

RADAR BOGOR KAMIS, 16 MEI 2024 7 ZULKAIDAH 1445 H HALAMAN 11
KOMUNITAS
Pengajian sekaligus
Halal Bihalal
BERBAGAI hal di lakukan
Indonesia
mendukung kemajuan dan perkembangan
Seperti
BRI
Selasa
Bank Rakyat
(BRI) untuk
masyarakat.
yang dilakukan
Cabang Cibubur. Pada
(14/5) lalu, mereka menyerahkan bantuan TJSL untuk pengadaan dan penerangan jalan umum (PJU) di area wisata Argo Wisata Situ Rawa Gede Desa Sirnajaya Kecamatan Jonggol, Kabupaten Bogor. Besarnya bantuan senilai Rp250.300.000. Diserahkan langsung Kepala Cabang BRI Cibubur, Yulizar Verda Febrianto didampingi staf dan karyawan serta diterima langsung Kepala Desa Sirnajaya, Sukamakmur Jonggol . Diharapkan bantuan tersebut dapat bermanfaat untuk warga sekitar dan pembangunan penerangan jalan umum berjalan lancar serta selesai tetap waktu. (mer/b) hasil swadaya masyarakat setempat. Acara peresmian dilakukan dalam bentuk makan bersama berupa liwetan, yang berlokasi di jalan yang mereka bangun. Kekompakan
BRI CABANG CIBUBUR Serahkan Bantuan PJU
DISKOMINFO KABUPATEN SIJUNJUNG Berguru PPID ke Kabupaten Bogor
BANTUAN: Perwakilan BRI Cibubur menyerahkan Bantuan TJSL untuk pengadaan PJU kepada perwakilan Pengelola Argo Wisata Situ Rawa Gede Desa Sirnajaya, Sukamakmur, Jonggol.
IWAPI DPC KOTA BOGOR
BELAJAR AGAMA: Para pengurus dan anggota Kelompok Kajian Ameera bersama Ustadz Samsam Nurhidayat foto bersama.
FOTO OMER/RADAR BOGOR
POJOK
DUKUNG: Para pengurus Iwapi Kota Bogor bersama anggota dan sebagian pengurus ranting Bogor Selatan.
PAGUYUBAN SAUNG

BOGORSudah dua pekan lamanya akses jalan menuju Pasar Jambu Dua ditutup oleh pihak Pengelola Mal Plaza Jambu Dua. Sejak kembali ditutup pada Rabu (1/5/2024) hingga saat ini belum ada solusi atas polemik yang terjadi di kawasan tersebut.

BOGORTampaknya perayaan Hari Jadi Bogor (HJB) ke-542 tahun ini tidak akan diselenggarakan dengan meriah seperti tahun-tahun sebelumnya. Sebab, Penjabat (Pj) Wali Kota Bogor,

Hery Antasari sudah menyatakan bahwa Pemerintah Kota Bogor akan melaksanakan perayaan HJB tahun ini lebih sederhana. ”Untuk HJB tahun ini terus kami siapkan dan rapatkan. Prinsipnya untuk tahun ini

kami akan laksanakan sedikit sederhana,” ujarnya di Perpustakaan Kota Bogor, Selasa (14/5/2024).

Berorganisasi

jadi Lebih Kreatif

BERORGANISASI membuat

Vayireh Sitohang bisa berkomunikasi dan banyak mengenal orang. Menurut Wakil Ketua Majelis Pemuda Indonesia KNPI Kota Bogor itu, organisasi juga mendorong lebih aktif dan kreatif terutama dalam menyelesaikan berbagai persoalan. ”Saya merasakan membentuk pola pikir perilaku kita lebih baik ketimbang tidak berorganisasi,” kata Vayireh Sitohang yang tergabung dalam Pemuda Marhaen. Vayireh mengaku banyak tergabung dengan berbagai organisasi, bahkan sejak dirinya mengenyam di bangku sekolah dan kuliah di IPB University. ”Orang yang tidak berorganisasi akan jadi katak dalam tem purung, tapi kalau berorganisasi kita akan menganggap dunia ini luas,” tandas dia.(ded)

BOGORPerumda Tirta Pakuan Kota Bogor menyebut cakupan layanan kepada pelanggan mencapai 62,08 persen dari seluruh rumah tangga yang ada di Kota Bogor, atau sekitar 178.000 pelanggan.

Direktur Teknik Perumda Tirta Pakuan Ardani Yusuf mengatakan, saat ini Perumda Tirta Pakuan memanfaatkan air baku dari dua sungai besar, rincianya dari Sungai Cisadane sebanyak 2.100 liter per detik,

dan dari Sungai Ciliwung sebanyak 300 liter per detik. "Sebanyak 178.000 rumah yang memiliki sambungan air bersih dari Perumda Tirta Pakuan, tersebar di tujuh zona pelayanan

Visitasi Lomba Perpustakaan Jenjang SMA Sederajat di Sekolah YPHB

SMA Plus YPHB menjadi satu dari sekian banyak sekolah yang ikut serta dalam lomba perpustakaan jenjang SMA tingkat Provinsi Jawa Barat. Meski tidak memasang target ambisius untuk juara, mereka tetap serius mengajak anak didiknya ’candu’ berkunjung ke perpustakaan.

Laporan: REKA FATURACHMAN

AJANG perlombaan perpustakaan jenjang

SMA tingkat Provinsi Jawa Barat kini sudah memasuki tahap visitasi. Setiap sekolah berusaha menampilkan koleksi dan fasilitas perpustakaan terbaiknya.  PERINGATAN Baca Hal 10

LITERASI : Salah seorang siswa SMA Plus YPHB tengah membaca buku di ruang perpustakaan.

dengan total produksi air sebanyak 2.631 liter per detik," kata Ardani Yusuf, pada Senin (13/5/2024).

kamis 16 mei 2024 7 zulkaidah 1445 H HALAMAN 12 SIANG PAGIMALAM CUACA BOGOR HARI INI PRAKIRAAN Sumber: www.bmkg.go.id HUJAN PETIR CERAH BERAWAN BERAWAN
METROPOLIS
 SISWA Baca Hal 10 
 KEJAR Baca Hal 10 Kejar Kota Layak Anak Tingkat Utama BOGOR
rencana aksi daerah Kota Layak Anak
pada Rabu
MANFAATKAN Baca Hal 10
Sejumlah Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dan Instansi di Kota Bogor mengikuti rapat evaluasi
(KLA)
(15/5/2024).
Manfaatkan Dua Sungai untuk Air Baku
PERENCANAAN: Rapat evaluasi rencana aksi daerah Kota Layak Anak (KLA) yang diikuti sejumlah OPD dan Instansi di Kota Bogor Rabu (15/5/2024).
HJB ke-542 Lebih Sederhana
MERIAH : Suasana kemeriahan helaran HJB ke-541 tahun 2023 di ruas Jalan Sudirman. Tahun 2024 ini HJB bakal digelar lebih sederhana.
Terbanyak Berkunjung dan Meminjam Tiap Bulan Dapat Hadiah
Siswa
SOFYANSYAH/RADAR BOGOR
 HJB Baca Hal 10
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.