FAJAR BALI EDISI 25 MEI 2015

Page 1

FAJAR BALI

HARIAN UMUM TERBIT SEJAK TAHUN 2000

SENIN, 25 MEI 2015 l Tahun XV

Sudikerta-Demer Sepakat Bersatu

Selamat Pagi

Pak Gubernur Minta Bantuan Pipa Air WARGA Banjar Kawan, Desa Muncan, Kecamatan Selat, Kabupaten Karangasem, I Komang Alit Ardika mengaku kesulitan air bersih. Selama ini dirinya beserta warga lain hanya memanfaatFB/AGUNG kan air dari aliran I Komang Alit Ardika sungai. Meski di Desa Muncan banyak sungai, namun tak menjadi jaminan jika air sungai itu benar-benar bersih. “Kami memang kesulitan air. Jika perlu air kami cari di sungai. Itupun tidak jaminan jika air sungai bebas dari bakteri,” jelasnya Minggu (24/5) kemarin.

KE HAL. 11

Pesan Inspiratif

DOMPET Dana Punia (Izin Gubernur Bali : 460/08928/III/BPMP/2014) UNTUK membantu masyarakat Bali yang sebagian masih miskin dan memerlukan bantuan, atas izin Gubernur Bali Nomor: 460/08928/III/ BPMP/2014, Tertanggal: 27 Maret 2014, Harian Umum Fajar Bali bekerjasama dengan Pemerintah Provinsi Bali, BK3S Provinsi Bali dan PT. Bank Pembangunan Daerah Bali terhitung mulai tanggal 2 April 2014 membuka Dompet Dana Punia Fajar Bali, yang terbuka untuk umum. Bantuan Anda berupa uang/barang (natural) lainnya, dapat kami terima melalui dompet ini, dengan langsung ke Kantor Harian Umum Fajar Bali Jl. Indra Jaya No.8 Ubung Kaja Denpasar Telpon (0361) 411283 atau melalui Bank BPD, Nomor rekening: 050.02.02.02377-7 atas nama PT. ARTHA MEDIA FAJAR BALI UTAMA PRESS. Semua bantuan anda kami akan muat di Surat Kabar Fajar Bali, dan pada saatnya nanti, kami salurkan secara terbuka kepada masyarakat Bali yang memerlukan. Penyaluran bantuan, baik berupa uang maupun barang (natural), akan kami pertanggungjawabkan secara rutin tiap 3 bulan sekali. Kami mohon uluran tangan Anda, untuk dapat membantu anggota masyarakat yang masih memerlukan uluran tangan kita bersama, dengan menyisihkan sebagian dari apa yang kita miliki. Terima kasih. Penerbit Jumlah Yang Diterima Hari ini Saldo Per 23 Mei 2015 Total Keseluruhan Sudah Disumbangkan Total Sisa Saldo

Rp Rp Rp Rp Rp

Demi Pilkada, Lebur Kubu-kubuan Ketua DPD Golkar Bali Ketut Sudikerta dan Plt. Golkar Bali versi Munas Ancol Gde Sumarjaya Linggih akhirnya melakukan pertemuan Minggu (24/5) kemarin. Dalam pertemuan tersebut kedua belah pihak siap untuk melebur dari kubu-kubuan dan bersatu membentuk kekuatan dalam menghadapi Pilkada serentak di Bali.

FB/BUDIASA

DEKLARASI-Koalisi Karangasem Hebat yang terdiri dari Partai Nasdem, Hanura dan PKPI mendeklarasikan paket bakal calon bupati dan wakil bupati Karangasem yakni Mas Sumatri dan Artha Dipa.

Deklarasi Paket MasDipa

Betul, banyak orang yang bertukar haluan karena penghidupan, istimewa dalam tanah jajahan di mana semangat terlalu tertindas, tetapi pemimpin yang suci senantiasa terjauh daripada godaan iblis itu.” Bung Hatta

1,260,000 243,681,500 244,941,500 151,478,506 93,462,994

Sumatri Dianggap Hengkang dari PDIP AMLAPURA-Fajar Bali Manuver politik srikandi PDIP Gusti Ayu Mas Sumatri bisa dikatakan cukup berani. Di saat induk partainya sedang sibuk melakukan proses penjaringan bakal calon bupati/walikota untuk menghadapi Pilkada Desember mendatang, Mas Sumatri malah mendeklarasikan diri sebagai bakal calon bupati Ka-

rangasem yang diusung tiga partai koalisi, yakni Partai NasDem, PKPI, dan Hanura yang tergabung dalam Koalisi Karangasem Hebat (KKH). Mas Sumatri berduet dengan I Wayan Artha Dipa yang berlatar belakang birokrat. Hal ini tentu menguatkan tudingan publik jika Mas Sumatri bakal hengkang dari Partai yang telah

menjadikannya Anggota DPRD Karangasem selama dua periode. Deklarasi Masdipa sendiri digelar di stadion Amlapura di Jalan Veteran dengan dihadiri belasan ribu pendukung Masdipa. Pantauan Fajar Bali di lapangan, sejumlah pengurus DPP dari masing-masing induk partai KKH,

KE HAL. 11

DENPASAR-Fajar Bali Kisruh berkepanjangan yang mendera Partai Golkar baik di tingkat pusat maupun daerah khususnya di Bali mulai mendapat titik terang dalam penye-

Sudikerta

lesaiannya. Tak ingin berlarut dalam konflik internal yang berpengaruh pada persiapan menghadapi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 9

KE HAL. 11

FB/DEJE

FB/DEJE

Sumarjaya Linggih

Tidur di Dapur, Hidup dari Jual Semat Air Bersih Juga Minta ke Tetangga

FB/SUMERTA

KEMISKINAN-Widilantari, warga Desa Suter yang hidup dari hasil menjual semat. Widilantari menunggu uluran tangan.

BANGLI-Fajar Bali Deretan angka kemiskinan di Desa Suter, Kintamani, Bangli amat panjang. Meski sudah banyak yang mendapat bantuan bedah rumah, namun belum mampu meretas kemiskinan di semua dusun (5 dusun).Di Dusun Beluhu, Suter misalnya, banyak masyarakat yang hidupnya memprihatinkan. Salah satunya Ni Wayan Widilantari (21). Warga Dusun Beluhu ini tidur di dapur. Bangunan pun berdinding gedek. Dia mengaku tak nyaman tidur di dapur. Tetapi apa boleh buat, Widilantari benarbenar tak berdaya. Diakui untuk isi

KE HAL. 11

Pesona Tari dan Kerajinan Bali di Tanah Jakarta (1)

Pemprov Gandeng 16 Pengrajin dan 70 Seniman Tampil di TMII Meski tiap tahun telah memikat jutaan wisatawan mancanegara dan domestik, Pemerintah Provinsi Bali tak henti berinovasi. Sejumlah pagelaran segar diorbitkan. Tak hanya di bidang seni, tetapi juga aneka kerajinan, hingga kuliner. Selama tiga hari, Pemprov Bali memboyong puluhan penari dan belasan pengrajin ke Anjungan Daerah Bali di Taman Mini Indonesia Indah (TMII). Tujuannnya bukan sekadar promosi tetapi juga membangkitkan peran dan fungsi Anjungan Daerah Bali di TMII.

FB/IST

026/VI/W-020

Harga Eceran: Rp 3.000,-

PAMERAN-Ny. Ayu Pastika saat melihat produk kerajinan yang dipamerkan di Anjungan Daerah Bali di TMII.

JAKARTA-Fajar Bali Ketua Panitia, Dewa Putu Beratha, menyampaikan kegiatan yang dinamai Paket Acara Khusus Pesona Budaya Provinsi Bali tahun 2015 ini dilangsungkan selama tiga hari. Pesona Budaya yang juga merupakan program prioritas di Bidang Budaya ini dikemas dalam dua kegiatan pokok. Yakni pameran dan pagelaran seni. Khusus untuk pameran dibuka sejak Jumat (22/5) oleh Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Bali, Ny. Ayu Pastika. Totalitas Provinsi Bali dibuktikan dengan partisipasi belasan pengrajin asal Bali dalam pameran tersebut. Dewa Beratha mengatakan, KE HAL. 11

014/VI/KTR

Disnak Kecewa, Vaksinasi Anjing ‘Dihadang’ Warga DENPASAR-Fajar Bali Berbagai upaya yang telah ditempuh oleh Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Provinsi Bali untuk meminimalisir penyebaran virus rabies belum mendapat dukungan optimal. Khususnya dari masyarakat di daerah-daerah yang sempat menjadi zone positif rabies. Program vaksinasi massal kerap ditentang, bahkan dihalang-halangi oleh warga. Hal inipun membuat Disnak Bali

KE HAL. 11

Putu Sumantra

FB/IST

PB3AS

Biaya Pendaftaran di Sekolah Penerima Bos Dibebaskan

I Wayan Susila

DENPASAR-Fajar Bali Aspirasi yang disampaikan masyarakat di Podium Bali Bebas Bicara Apa Saja (PB3AS) pekan lalu soal pengumuman penerimaan siswa baru SMA swasta sebelum pengumuman di sekolah Negeri, serta pungutan yang diwajibkan kepada orang tua agar anaknya terdaftar di sekolah swasta, langsung direspon positif oleh Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Provin s i Bali.

KE HAL. 11

FB/DEJE

444/XII/BGS

ONLINE: www.fajarbali.com

Layouter: Dejerie

join facebook.com/fajar.bali


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
FAJAR BALI EDISI 25 MEI 2015 by hu fajarbali - Issuu