Metro Banjar edisi Selasa 10 April 2012

Page 1

Rp 2.000

SELASA, 10 APRIL 2012 z 16 HALAMAN z NO 4.245 zITH. XII ISSN 0215-2987

Siswi SMPN Menangis Histeris 11 Pelajar Terjaring Razia di Warnet BANJARMASIN- Tiba-tiba puluhan anggota Satpol PP Kota Banjarmasin me-sweeping beberapa warung internet (warnet). Razia yang dilakukan secara mendadak itu berhasil menjaring 11 pelajar yang tengah asyik bermain game online. Razia yang digelar Senin (9/4) sekitar pukul 10.30 Wita itu memang mengincar para pelajar yang membolos. Untuk itulah petugas Satpol PP secara acak mendatangi tu-

Hasil Razia di Warnet

juh warnet, yang sudah beroperasi pada saat jam sekolah. Ketujuh warnet itu adalah Warnet Anis di Jalan Pembangunan II, Warnet Logix di Jalan S Parman, Warnet Alif dan Andi di Jalan S Parman, Phoenix Game Center di Jalan Cemara Raya, Warnet Me Jalan Adyaksa, DC Net di Jalan Adhyaksa dan Warnet Al Zahra di Jalan Adyaksa. Dari tujuh warnet yang di-sweeping tersebut, anggota Satpol PP berhasil menjaring 11 pelajar yang tengah asyik bermain game online. Saat dirazia mereka masih mengenakan pakai seragam.

W ar net War arnet Warnet Anis di Jalan Pembangunan II Warnet Logix di Jalan S Parman Warnet Alif dan Andi di Jalan S Parman Phoenix Game Center di Jalan Cemara Raya Warnet Me Jalan Adyaksa DC net di Jalan Adhyaksa Warnet Al Zahra di Jalan Adyaksa

Terjaring 1 6 2 2 -

Siswi SMPN Pelajar pelajar Pelajar

BERSAMBUNG KE HAL 6

Bakal Ada Penindakan

Hal

6

Sopir Terios Lambat Banting Kemudi Lima Mobil Saling Seruduk di Km 5 BANJARMASIN- Konvoi rombongan perusahaan swasta dari Jakarta, yang melintas di Jalan A Yani km 5, Kota Banjarmasin, tepatnya di depan pintu masuk stadion Lambung Mangkurat Banjarmasin, mengalami tabrakan beruntun, Senin (9/4). Sebanyak lima buah mobil terlibat tabrakan karambol tersebut. Tidak ada korban jiwa dalam tabrakan tersebut. Meski demikian kelima mobil mengalami ringsek dan beberapa orang menderita luka ringan akibat benturan. Informasi didapat, tiga mobil yang bertabrakan adalah mobil rombongan milik perusahaan swasta. Yakni Avanza DA 7730 TQ, Terios DA 7227 PD, Kijang Inova DA 8533 TI.

Sedang dua mobil lainnya adalah milik warga yang melintas. Yakni, mobil pick up Mitsubishi F 8996 UO dan Terios DA 8104 AQ. Saleh, warga A Yani km 5 yang sempat melihat kejadian itu, menjelaskan jumlah mobil dalam konvoi tersebut ada delapan buah. “Katanya, mobil-mobil itu dari Bandara Syamsudin Noor. Mobil-mobil tersebut menuju Palangkaraya, Kalteng,” ujarnya. Saat di lampu merah km 6, kata Saleh, empat buah mobil rombongan tertinggal agak jauh dengan empat mobil lainnya. Sopir empat mobil yang tertinggal itu berusaha menyusul dengan menambah kecepatan mobilnya. TABRAKAN BERUNTUN - Kondisi mobil Toyota Terios yang ringsek akibat tabrakan beruntun, Senin (9/4).

BERSAMBUNG KE HAL 6

BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO

Andrea Tolak Makanan Penjara Kurir Sabu Dibekuk di Bandara Syamsudin Noor BARITO Putera bakal melakoni laga penuh emosi saat menjamu Persigo Gorontalo di Stadion 17 Mei Banjarmasin, Selasa (10/4) sore ini. Penyebabnya apalagi kalau bukan keunggulan Barito di Gorontalo yang gagal menjadi kemenangan lantaran Persigo mendapat hadiah dua kali tendangan penalti. Di luar itu, partai ke-12 Barito di Grup II Divisi Utama Liga Indonesia BERSAMBUNG KE HAL 6

BANJARMASIN- Stefani Andrea Lyviana Putri alias Andrea (23) rupanya belum bisa menyesuaikan kehidupan di penjara, termasuk makanannya. Perempuan berambut pirang ini menolak makanan yang diberikan petugas. Akibatnya Andrea kelaparan dan menangis sesegukan menahan sakit di perutnya. Petugas yang memeriksa Andrea iba. Lantas dia memberi Andrea nasi kotak. Andrea pun lahap memakan nasi kotak tersebut. Hingga Senin (8/4), sudah

tiga hari warga Desa Wangluwetan RT 04 RW 02, Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban, Jawa Timur itu menjadi tahanan Direktoran Reserse Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Kalsel. Andrea ditahan setelah tertangkap tangan membawa tiga paket sabu seberat 153,08 gram atau 1,5 ons lebih, di Bandara Syamsudin Noor, Sabtu (7/4) sekitar pukul 08.30 Wita. Saat itu Andrea baru saja turun dari pesawat jurusan BERSAMBUNG KE HAL 6

Andrea menutupi wajahnya saat difoto wartawan, Senin (9/4).

BANJARMASIN POST GROUP/KHAIRIL RAHIM

DOK/BPOST

1004/M1


a r ie r Senin: K Masak Selasa: a n c in g Rabu: M Hobi Kamis: e is u r e Jumat: L asak Sabtu: M a n c in g M Minggu:

PAKAI nasi, ketupat atau lontong, dengan lauk ini tidak masalah. Semua sama nikmatnya. Berkuah santan yang kental plus taburan bawang goreng, membuat masakan berbahan ayam dan berbumbu rempah ini tak terlupakan. Ya, siapa sih yang belum pernah makan opor ayam? Rasanya hampir semua orang pernah menikmati hidangan ini, karena opor ayam merupakan masakan yang sangat dikenal di seantero Indonesia. Opor ayam diklaim berasal dari daerah berbudaya Jawa, khususnya Jawa Tengah dan Jawa Timur sebelah barat. Dalam tradisi Jawa, perayaan lebaran biasanya dibuat meriah dengan membuat ketupat yang disajikan dengan opor ayam dan sambal goreng hati. Opor ayam sebenarnya adalah ayam rebus yang diberi bumbu kental dari santan yang ditambah berbagai bumbu seperti serai, kencur, dan sebagainya. Sajiannya, menu berkuah santan ini diisi daging ayam dan bumbu rempah. Perpaduan antara

METRO BUBUHAN METRO BANJAR z SELASA, 10 APRIL 2012

2

Kian Kental Makin Nikmat “Berbeda dengan opor ayam biasa, opor ayam bakar memiliki aroma lebih wangi” YANA Warga Banjarmasin

potongan daging ayam yang empuk dengan gurihnya kuah santan dan wanginya aroma bumbu sangat disukai. Apalagi bagi mereka yang suka hidangan bersantan kental. Makin kental, makin gurih rasa opor yang dihasilkan. Dibeberkan Yana, pemilik warung makan di Jalan Brigjen H Hasan Basry, Kayutangi,

Banjarmasin, bahan membuat opor adalah ayam kampung yang dipotong-potong, telur rebus, santan encer, santan kental, garam dan gula pasir secukupnya, air asam, serai, daun jeruk, cengkeh, daun salam. “Sedangkan bumbu halus, bawang merah ditumis, bawang putih, ketumbar disangrai, jintan, merica bubuk, pala bubuk, kemiri sangrai, jahe,” kata Yana. Cara membuat,

didihkan santan encer, masukkan ayam dan air asam. Tumis bumbu halus sampai harum dan matang, masukkan ke rebusan ayam bersama telur rebus. Masak dengan api kecil sambil sesekali diaduk biar tidak pecah. Tambahkan garam dan gula. Setelah ayam empuk dan kuah berkurang, masukkan santan

kental. Didihkan lagi 10 menit sambil terus diaduk. “Kalau pakai ayam ras, setelah dipotong-potong lumuri air jeruk dan diamkan 30 menit, bilas dan kukus 15 menit. Kaldunya dibuang, karena ayam ras jika dimasak opor rasanya sedikit anyir dan makin lama kuahnya makin kental seperti agar-agar,” sarannya. Selain itu, lanjutnya, variasi lain opor ayam adalah ayam bakar yang dimasak opor. Cara membuatnya adalah remas-remas potongan ayam dengan air jeruk dan garam hingga rata. Bakar potongan ayam tersebut di atas bara api dan sambil dibalikbalik agar tidak gosong. Angkat ayam jika sudah tampak kering merata. Sisihkan. Tumis

bumbu halus hingga wangi. Masukkan salam, lengkuas dan serai, aduk hingga wangi. Masukkan bumbu tersebut ke dalam panci, tambahkan ayam, kentang dan santan. Masak dengan api yang kecil hingga mendidih. Masukkan belimbing sayur. Masak hingga kuah opor mengental. Angkat dan hidangkan selagi hangat.

Campuran dari air jeruk nipis dan rempah-rempah lain, menjadikan opor ayam bakar lebih segar dan mempunyai aroma yang wangi. “Berbeda dengan opor ayam biasa, opor ayam bakar memiliki aroma lebih wangi. Apalagi jika dipadu dengan lontong dan pedasnya sambal udang, pasti opor ayam ini lebih menggoda selera,” pungkas Yana. (dea)

DOKUMEN

NANANG Chef Rattan Inn Banjarmasin

Opor Ayam Campur Sayur SEL AIN opor dimasak dengan bahan utama ayam, apakah bisa dicampur dengan yang lain? Enaknya opor untuk tambahan pendamping apa? Jawab: Opor ayam biasa disajikan di Jakarta dengan campuran sayur labu siam dan ketupat pada saat lebaran. Agar enak, sajian bisa ditambahkan menu pendamping sambal goreng kentang. (dea)

AK BRETERBUKA bagi Anda pembaca Metro Banjar untuk mengirim resep masakan favorit, disertai foto diri dan biodata Anda. Kalau ada pertanyaan seputar memasak, juga dapat dilayangkan ke redaksi. Silakan kirim resep ke akun facebook koranmetro banjar atau email ke ham_badrun@yahoo.com, dan pertanyaan ke nomor ponsel 08125062943. Bisa juga diantar langsung, atau dikirim via pos ke redaksi Metro Banjar Jalan AS Musaffa No 16 Banjarmasin.

FOTO: MEADJOHNSON.CO.ID /FOTO: M.OKEZONE.COM

KHAS LEBARAN - Opor ayam nikmatnya bukan hanya karena kuah santannya, juga bumbu rempahnya yang khas Nusantara. Di sebagian daerah, bahkan lebaran tak lengkap bila tanpa hidangan opor ayam termasuk di kediaman artis kakak beradik Sheza dan Shezi Idris.

Redaksi

Dari Kedelai Pengganti Santan

Kacang dan susu kedelai

FOTO: ZONAANEH.BLOGSPOT.COM

SANTAN kental mengandung lemak tinggi. Sebagian dari lemak tersebut tersusun atas asam-asam lemak jenuh. Konsumsi asam lemak jenuh yang berlebih perlu dihindari, karena akan berkontribusi terhadap timbulnya kegemukan dan obesitas. Penyakit degeneratif seperti diabetes, lebih mudah terjadi jika orang obesitas dibandingkan dengan yang memiliki berat badan normal. Ahli Teknologi Pangan dan Gizi IPB, Prof dr Made Astawan, menyarankan untuk membatasi penggunaan santan kental dan menggantinya dengan santan encer. Karena itu, alternatif lain untuk membuat opor ayam lebih sehat, yakni mengganti

santan dengan susu kedelai. Susu kedelai kaya protein, asam lemak tidak jenuh, isoflavon dan lesitin yang mampu menurunkan kolesterol. Susu kedelai juga kaya berbagai vitamin dan mineral. Jadi, tanpa santan pun, masakan opor ayam tetap nikmat. Mereka yang ingin menghindari kolesterol bisa menikmati opor ayam tanpa khawatir. Pemakaian susu kedelai yang disarankan adalah separuh takaran santan kelapa, lalu ditambah air agar lebih encer. Jika kita biasa memasak menggunakan satu liter santan, gunakan sari kedelai cukup setengah liter, lalu ditambah air secukupnya agar tidak begitu kental. (dea/tnc)

1004/M2


METRO LIGINA

3

METRO BANJAR z SELASA, 10 APRIL 2012 Agenda Bola Nasional Hasil Laga Senin (9/4) Persiram 2 vs Persela 2 Persidafon 1 vs Persipura 1 PSPS 1 vs PSMS 1 Jadwal Laga Rabu (11/4) Persib vs Persegres (Live on antv pukul 16.30 Wita)

Klasemen Sementara 1. Sriwijaya FC 2. (2) Persipura 3. Persiwa 4. (6) Persela 5. Persija 6. Mitra Kukar 7. Persib 8. Pelita Jaya 9. Persib 10.Persisam 11.(11) PSMS 12.(12) Persidafon 13.(13) PSPS 14.Persegres 15.PSAP 16.(16) Persiram 17.Deltras 18.Arema Ind

17 18 17 18 17 17 17 17 17 17 18 18 18 17 17 18 17 17

11 10 9 7 7 8 7 7 6 6 5 6 6 6 4 4 4 3

3 6 4 7 6 3 4 3 5 4 7 4 3 2 6 5 3 5

3 2 4 4 4 6 6 7 6 7 6 8 9 9 7 9 10 9

39-16 32-19 30-22 29-22 27-13 31-24 21-25 33-28 26-31 22-21 23-24 29-41 26-29 22-35 18-25 22-35 17-26 19-30

36 36 31 28 27 27 25 24 23 22 22 22 21 20 18 17 15 14

Top Skorer 15 Gol Keith Kayamba Gumbs (Sriwijaya FC) 12 Gol Mohd Safee Sali (Pelita Jaya) 11 Gol Hilton Thon Mauro Moreira (Sriwijaya FC) Bambang Pamungkas (Persija) 10 Gol Christian Gonzales (Persisam) Mario Alejandro Costas (Persela) Alberto Goncalvez (Peripura) Herman Dzumafo Epandi (PSPS) Hasil Laga Senin (9/4) Persijap vs PSM

IPL

Jadwal Laga Sabtu (14/4) PSMS vs Bontang FC Semen Padang vs Persebaya (Live on MNCtv, pukul 15:30 WIB

Klasemen Sementara 1. Semen Padang 2. Persibo 3. Persebaya 4. Persiba 5. Persema 6. PSM 7. Persija 8. Persiraja 9. Persijap 10.Arema 11.Bontang FC 12.PSMS

12 12 11 11 11 11 12 12 11 10 10 11

5 6 6 5 5 4 3 3 3 3 2 1

6 2 1 3 2 4 5 5 4 3 4 3

1 4 4 3 4 3 4 4 4 4 4 7

21-11 16-12 14-10 13-10 16-17 16-16 17-17 14-17 9-16 16-14 10-12 10-20

21 20 19 18 17 16 14 14 13 12 10 6

Top Skor 8 Gol Edward Wilson Junior (Semen Padang) 7 Gol M Nur Iskandar (Persibo) Emile Bertrand Mbamba (Persema) Ferdinand A Sinaga (Semen Padang) Hasil Laga Senin (9/4) PSGL vs Persiku Jadwal Laga Kamis (12/4) PSIM vs Persip Pekalongan Persebaya vs Persitema Divisi Utama Grup I

Klasemen Sementara 1. PSIM 2. Persebaya 3. Persita 4. Persiku 5. Persip 6. Persitara 7. Persis 8. Persih 9. PS Bengkulu 10.Persitema 11.PSGL

12 12 11 12 11 11 12 11 11 11 10

7 7 6 5 5 5 3 3 3 3 0

4 1 3 6 2 2 4 3 3 0 2

1 3 2 1 4 4 5 5 5 8 8

17-8 17-10 12-6 17-11 17-11 20-14 12-19 10-11 7-13 8-19 9-23

25 22 21 21 17 17 13 12 12 9 2

Top Skor 7 Gol : Emile Lingkers (PSIM) Michel de Souza (Persitara) 5 Gol : Nuroyo (Persip Pekalongan) Agus Santiko (Persiku)

Divisi Utama Grup II

Klasemen Sementara 11 11 11 11 11 11 10 11 11 9 11

7 6 5 4 3 4 3 4 3 2 2

2 4 2 3 5 2 4 1 2 4 3

2 1 4 4 3 5 3 5 6 3 6

Top Scorer 12 gol Sackie Doe (Barito) 9 Saddam Husain (Sumbawa)

sudah bergabung dengan rekan-rekan setimnya. Meski belum kebagian kostum latihan, pemain jebolan Persija Jakarta ini tetap bersemangat melakoni semua sesi latihan. Termasuk model latihan segi empat menyilang yang “disajikan” tim pelatih sebagai sesi penutup. Perssin Sinjai sendiri tiba di Bangkalan, dua hari sebelum laga. Dipimpin pelatih Asyhari, mereka tiba di Kota Salak dengan membawa rombongan berjumlah 28 orang. Tim Perssin memilih mengi-

nap di Kampung Durinan, Kelurahan Bancaran, Kecamatan Kota. Tepatnya di rumah sang pelatih kepala. Kebetulan Asyhari asli orang Bancaran.

Live Selasa (10/4) Pukul 16.30 Wita

“Mungkin dengan pertimbangan efisiensi, Perssin akhirnya memilih sewa rumah di Durinan selama di Bangkalan,” terang Fauzan Jakfar, panitia pertandingan. Yang menarik, pada laga nanti, akan terjadi bentrok dua saudara. Perssin yang juga diperkuat Dimas Indriawan Tri Prasetyo, akan bersaing dengan sang kakak, Indriyanto Nugroho, yang menjadi salah satu ikon Persepam. Persepam yang kini berada di urutan ketujuh, sangat berambisi meraih kemenangan. Muhammadou Tassio, kapten sekaligus menjadi target man Sape Kerap, bertekad membuat gol sebanyakbanyaknya. Menurut dia, kekerasan di Sinjai harus dibayar lunas. “Karena itu, kemenangan adalah harga mati, guna memuluskan Persepam merengkuh posisi empat besar,” katanya. (pi/sry/mhd)

Empat Laga Terakhir Persepam 1/4/12 11/3/12 5/3/12 22/2/12

Barito 3 - Persepam 0 Persepam 2 - Barito 1 Persigo 2 - Persepam 1 Persepam 1 - PSBK 1

DU DU DU DU

Perssin 2 - Barito 2 DU Perssin 5 - Persigo 2 PSBK 2 - Perssin 0 Persekam 5 - Perssin 1

DU DU DU

Perssin 5/3/12 22/2/12 13/2/12 7/2/12

Kabar Bintang

Jadwal Laga Selasa (10/4) Persepam vs Perssin Barito vs Persigo

1. Barito Putera 2. Sumbawa Barat 3. PSBK Blitar 4. Perseru Serui 5. PSBS Biak 6. Persigo 7. Persepam MU 8. Persid Jember 9. Persekam Metro 10. Perssin Sinjai 11. PSMP

AROMA dendam begitu kental pada laga Persepam Madura United (PMU) kontra Perssin Sinjai (Sulawesi Selatan). Pertemuan mereka pada putaran kedua Divisi Utama Liga Indonesia di Stadion Gelora Bangkalan (SGB), sore ini pun, diprediksi berlangsung panas. Panasnya suasana yang dihembuskan di Bangkalan ini, memang cukup beralasan. Soalnya, pada putaran pertama lalu, ke markas tim berjuluk Kuda Jantan Dari Selatan di Stadion H Andi Bintang Sinjai, Laskar Sape Kerap mendapat perlakuan tak mengenakkan. Pada saat laga berjalan dan kedudukan 1-1, tiba-tiba terjadi kericuhan, hingga Persepam memilih walk out. Hingga kini, laga tersebut menyisakan masalah masih menngendap di meja Komisi Disiplin (Komdis) PT BLI. Guna mengantisipasi kemungkinan yang tidak diinginkan, Panitia Pelaksana laga P-MU kontra Perssin Sinjai mengingatkan baik pemain ataupun penonton menjunjung tinggi sportivitas. “Harus diingat, ini adalah pertandingan sepakbola. Sejatinya harus dilandasi dengan semangat persaudaraan,” tegas Ketua Panpel Fauzan Jakfar. Semua pihak yang terlibat dalam laga yang akan disiarkan langsung (live) ANTV sore ini, diharapkan bisa menahan diri. Pelatih Persepam, Winedy Purwito, tak ingin anak buahnya larut dalam upaya membalas sakit hati, ketika bertandang ke Sinjai. Dia justru fokus mengoptimalkan strategi yang akan diterapkan guna membobol gawang Perssis. Pada latihan sore di lapangan SGB, kemarin, Winedy beberapa kali meminta pemain mengulang pola permainan yang dikehendaki. “Ini sebatas pemantapan saja,” terang Winedy Purwito yang ditemui di pelataran SGB usai latihan. Yang menarik, pada latihan kemarin, pemain yang baru direkrut yakni Barkah Cristian Hadi,

23-10 14-6 13-12 9-7 12-13 13-21 11-12 10-12 14-16 12-16 7-13

23 22 17 15 14 14 13 13 11 10 9

CHOI Dong Soo dipastikan bergabung dengan Persipura Jayapura. Penyerang asal Korea Selatan, yang mantan striker Persisam Samarinda dan PSMS Medan ini, diharapkan mampu menambal lubang yang ditinggalkan Titus Bonai, yang hengkang ke Pelita Jaya. Pelatih Persipura, Jacksen F Tiago pun berharap masuknya Choi Dong Soo mampu menambah kekuatan di lini depan. (bln)

ROBBIE Gaspar, gelandang Persib Bandung asal Australia, bisa bernafas lega. Dia dipertahankan tim Maung Bandung hingga akhir musim ini. Sebelumnya, Gaspar masuk dalam daftar pemain yang akan dibuang, karena penampilannya tidak maksimal. Gaspar pun berjanji akan tampil maksimal di setiap laga Persib, termasuk saat menjamu Persegres Gresik United dalam lanjutan Liga Super Indonesia (ISL) 2011-12, Selasa (10/4).(vvn)

Mei, Sambangi Indonesia PADA Mei nanti, penggemar sepakbola Indonesia, khususnya Liverpudlian, bisa menyaksikan Steven Gerrard dan kawan-kawan. Mereka kabarnya dijadwalkan menyambangi negeri ini, dalam rangkaian tur Asia-nya. Dalam jadwal resmi yang dirilis PT Liga Prima Indonesia Sportindo (LPIS) per 3 April lalu tertera, tim berjuluk The Reds itu akan melawan Indonesian All Star pada 9 Mei. Selanjutnya tiga hari kemudian giliran Persebaya IPL yang menghadapi mereka di Gelora Bung Tomo Liverpool FC (GBT) Surabaya. Media officer Persebaya IPL, Ram Surrahman mengakui, timnya sudah men- katanya ketika dikonfirmasi, kemarin (9/4). Sementara itu, dari penelusuran di Mess dapatkan jadwal tersebut. Tapi, terkait agenda melawan Liverpool, dia enggan Persebaya Karang Gayam, terungkap bahwa tim dari manajemen Liverpool dan memberi kejelasan. “Sudah, kami sudah lihat jadwalnya. pihak Standard Chartered Indonesia sudah Tapi (lawan Liverpool) itu kewenangan pusat. melakukan inspeksi langsung ke GBT. “Mereka sudah cek GBT kok. Hasilnya Kami belum berhak memberi keterangan,”

akan mereka laporkan dan diskusikan lagi dengan PSSI. Pada tanggal 10 (April) ini mungkin sudah keluar keputusan jadi atau tidaknya mereka ke Indonesia,” beber sumber yang enggan disebut namanya itu. Kehadiran Liverpool ke Indonesia sendiri memang sempat diragukan. Sebab, pada 13 Mei nanti The Reds masih harus menghadapi Swansea di laga terakhir English Premier League. Diyakini mereka kemungkinan hanya akan membawa tim reserve atau pun legenda hidup The Reds saja. “Jadwal LPIS itu nggak mungkin dibuat asal-asalan Mas, malah bisa jadi blunder bagi mereka di dualisme seperti ini kalau mereka ngaco,” lanjutnya. “Yang saya dengar sementara ini, mereka bawa tim reserve dengan tiga pemain utama yang tidak membela timnas negaranya di Euro,” pungkas sumber tersebut seraya mewanti-wanti agar namanya tidak ditulis. (bln/wk/tnc) NET

1004/M3


METRO SPORT Hanya Bisa Berdoa

4

METRO BANJAR z SELASA,10 APRIL 2012

BPOST GROUP/AYA SUGIANTO

LATIHAN - Tim Persigo Gorontalo menjalani latihan sekaligus menjajal lapangan di Stadion 17 Mei Banjarmasin, Senin (9/4).Sore ini, mereka menantang tuan rumah Barito Putera di tempat yang sama.

TIGA pemain Barito Putera, Septa Riyanto, Sugeng Wahyudi dan Ahmad Zahrul Huda, dipastikan absen saat Laskar Antasari menjamu Persigo Gorontalo di Stadion 17 Mei Banjarmasin. Selasa (10/4) pukul 15.30 Wita ini. Absennya tiga punggawa Barito Putera ini, meamng tidak memengaruhi kekuatan tim. Sebab, pelatih Salahudin sudah menyiapkan pemain yang kualitasnya tidak kalah dari mereka. Pada laga lanjutan Divisi Utama Lima Utama Grup II ini, Septa absen karena terkena hukuman akumulasi kartu kuning. Sementara striker Sugeng dan bek kiri Zahrul Huda akibat dibelit cedera. Sugeng yang dalam beberapa pertandingan tidak bisa membela Barito, masih cedera di selangkangan kirinya. Sedang Zahrul Huda mengalami cedera akibat otot pada belakang paha kaki kirinya tertarik. Sugeng mengaku kecewa tidak bisa bermain, karena cedera yang dialaminya belum pulih total. “Pengennya sih saya bermain. Tetapi bagaimana lagi, cedera saya belum pulih total,” kata dia. Padahal, kata Sugeng, saat menjamu Persigo Gorontalo sore ini, adalah kesempatan yang baik baginya untuk menambah koleksi gol pada putaran kedua ini. Dia yakin, meski pada pertemuan pertama Laskar Antasari melawan Persigo Gorontalo berakhir seri 2-2, namun di Stadion 17 Mei ini Laskar Antasari bakal menang besar. Kekecewaan paling mendalam justru dirasakan Ahmad Zahrul Huda. Bek kiri Barito yang sebelumnya mengaku siap 100 persen menaklukkan Persigo Gorontalo tersebut, tiba-tiba me-

Lasman Siapkan Lagu Penyemangat Ayo Lasman...Kita Bergembira Ayo Lasman...Tunjukan Aksimu Ref- Kita Dukung Laskar Antasari Sekarang dan Selama Ayo Lasman kita beraktraksi Tak Kenal Lelah Pantang Menyerah Hadapilah Lawanmu Laskar Mania Tak Akan Berhenti Dukung Barito Sampai Mati (lagu tanpa ref) BAIT dua lagu yang diciptakan Laskar Mania di atas, dipastikan berkuamandang guna menyemangati Barito Putera Banjarmasin saat menjamu Persigo Gorontalo, Selasa (10/4). Ricky, pecipta lagu tersebut mengatakan, lagu-lagu itu dia ciptakan bersama anggota Laskar Mania Banjarmasin. Lagu itu terinspirasi dari lagulagu yang dinyayikan The Jakmania, ketika mendukung tim kesayangan mereka Persija Jakarta. Drummer salah satu grup musik Rock Enerji Banjarmasin tersebut menambahkan, dua lagu itu akan dinyanyikan Laskar Mania bersama 13 lagu lainnya, yang biasa berkumandang setiap kali Barito Putera menghadapi lawannya di Stadion 17 Mei

Banjarmasin. “Diiringi alat musik drum band, lagu-lagu itu nantinya kita gabungkan dengan lagu lainnya seperti Barito di Dadaku dan lain-lain,” katanya. Ricky berharap, lagu-lagu yang mereka ciptakan tersebut bisa menambah semangat pasukan Laskar Antasar untuk memenangkan setiap laga kandang. Dalam memberikan dukungan, para suporter Barito, baik Laskar Mania (Lasman), Barito Mania (Bartman) dan juga ND Yellow Boys, mengajak massanya untuk bersikap dewasa dan sportif. “Massa kita sudah diintruksikan untuk menjunjung tinggi sportivitas dan tidak melakukan pelemparan-pelemparan yang bisa menghambat jalannya pertandingan,”

ujar Ketua Bartman, Normansyah, Senin (9/4) siang. Menurutnya massanya, yang berada di tribun Inggris akan bisa diredam emosinya agar tidak melakukan kericuhan dan pelemparan. “Kalau mereka emosi mungkin kita bisa memberikan hiburan-hiburan dengan cara mengajak menyanyikan yel-yel kita agar mereka lupa akan emosinya,” katanya. Meskipun saat bertandang ke kandang Persigo pada putaran pertama lali dirinya tidak ikut hadir, namun sepengetahuannya suporter Barito aman-aman saja. Dan suporter Persigo sendiri tidak

melakukan tekanan-tekanan. Senada dengan Norman, Ketua Lasman, Jumansyah mengatakan, massanya selalu diarahkan memberikan dukungan cara menjunjung sportivitas. “Fanatik boleh, tapi harus selalu sportif dalam memberikan dukungan,” ujar Jumansyah. Sementara kooordinator ND Yellow Boys, Ade mengatakan, massanya juga akan diajak menjunjung tinggi sportivitas. “Sama seperti pertandingan lainnya, saat Barito menjamu Persigo kita memberikan dukungan dengan sportif,” katanya. (buy/ran)

DOK

“Sampai saat ini rasanya masih sakit. Apalagi ketika sprint (berlari cepat)” ZAHRUL HUDA Bek Kiri Barito

ngalami cedera pada otot belakang paha kirinya saat latihan. “Sampai saat ini rasanya masih sakit. Apalagi ketika sprint (berlari cepat),” kata Ahmad Zahrul Huda. Untuk saat ini dia hanya bisa larilari kecil. Baik Sugeng maupun Zahrul Huda mengatakan, saat Barito bertanding melawan Persigo Gorontalo, mereka berdua hanya bisa berdoa dari tribun agar tim kesayangan masyarakat Kalsel ini meraih poin sempurna. “Saat ini saya dan Zahrul tidak bisa ikut bertanding. Yang bisa sekarang kami lakukan hanya turut mendoakan Barito dari atas tribun agar Barito menang,” kata Sugeng Wahyudi, Pelatih Barito Salahudin, tanpa Sugeng Wahyudi, Septa Riyanto dan Ahmad Zahrul Huda memang sedikit berpengaruh. Karena, ketiga pemain Barito itu sangat mengusai kondisi lapangan Stadion 17 Mei Banjarmasin. “Tetapi kita sudah menyiapkan pengganti Sugeng Wahyudi yakni Nehemia Bill Solossa atau Satyo Husodo, Septa diganti Amirul Mukminin dan Ahmad Zahrul Huda diganti Andriansyah,” kata pelatih Barito berkepala gundul itu. (buy)

Ahmad Zahrul Huda Pemain Absen dan Penggantinya ● ● ● ●

Sugeng Wahyudi Nehemia Bill Solossa/Satyo Husodo Septa Riyanto - Amirul Mukminin A Zahrul Huda - Andriansyah

Turnamen Biliar HUT ke-66 AU

Ingin Lahirkan Bibit Banua GUNA memeriahkan Hari Ulang Tahun ke-66 TNI AU, yang jatuh pada 9 April, satuan Angkatan Udara di Kalsel menggelar Kejuaraan Biliar Nine Handicap Ball 8-9 Pemuda dan Pratama Tournament se Kalselteng. Kejuaraan dilaksanakan di King Z Pool Jalan Veteran No 89 Banjarmasin, 9-14 April 2012. Komandan Lanud (Danlanud) Letkol Pnb Mokhammad Mukhson mengatakan, pada turnamen berhadiah total Rp 15 juta tersebut, TNI AU ingin andil mengembangkan olahraga, khususnya olahraga biliar. Mukhson berharap, melalui turnamen yang baru kali pertama digelar TNI AU tersebut, dapat menelurkan bibit pebiliar banua yang akan tampil pada turnamen biliar nasional dan internasional. “Saat ini kalau di nasional billiar didominasi oleh pebiliar Pulau Jawa,” katanya. Menurut Mukhson turnamen tersebut sangat positif untuk menyalurkan bakat anak muda banua agar terhindari dari bahaya narkoba. Koordinator pelaksana, Hendra mengatakan, turnamen tersebut diikuti 256 pe-

biliar se Kalsel dan Palangkaraya, Kalteng. Manajer King Z Pool tersebut mengatakan, untuk babak penyisihan, panitia menggunakan sistem gugur. Babak utama 64 besar sistem double elemination sampai 32 besar. “Babak 32 besar sistem gugur lagi hingga final,” kata Hendra. Menurutnya, games digunakan pada turnamen tersebut babak penyisihan sam-

pai 64 sampai 32 besar race to lima. Sedangkan final race to tujuh. Lukman, salah satu peserta turnamen asal Banjarmasin menargetkan masuk final pada turnamen tersebut. “Saya sudah siap 100 persen. Sebelum kejuaraan ini dilaksanakan saya latihan rutin tiap hari dua sampai tiga jam sehari,” kata Lukman yang tampil atas nama perorangan. (buy)

DOK

1004/M4


METRO SOCCER

5

METRO BANJAR z SELASA, 10 APRIL 2012

Mancini: Persaingan Belum Usai

REAL MADRID 0

setelah posisi puncak diambil alih United. Mereka belum menunjukkan mental juara. Alhasil, kini United yang lebih berpengalaman menempati pole positions untuk kembali merebut mahkota juara ke-20. Namun demikian, Manajer Sir Alex Ferguson masih enggan memikirkannya. “Masih tersisa enam pertandingan,” ujar Ferguson dikutip Skysports. Kemenangan Penting Sementara bagi Arsenal, kemenangan atas City berarti penting karena mengembalikan posisi mereka ke peringkat tiga klasemen sementara. The Gunners pun menjaga peluang lolos ke Liga Champions. Dengan 61 poin, pasukan Arsene Wenger kini unggul dua poin dari Tottenham Hotspur di posisi keempat, serta lima angka dari Chelsea dan Newcastle United yang ada di urutan kelima dan keenam. “Well, (hasil pertandingan ini) sangatlah penting. Chelsea kemarin memetik kemenangan, sementara Newcastle sudah sangat konsisten selama beberapa pertandingan, dan juga masih ada Tottenham. Jadi ini akan menjadi pertarungan yang berat hingga akhir musim,” ucap gelandang Mikel Arteta, yang jadi p e n e n t u kemenangan Arsenal atas City. (Tribunnews.com/ ka7)

0 VALENCIA

Warning Casillas

z Arsenal Jaga Peluang ke Liga Champions KEKALAHAN 0-1 dari Arsenal membuat Manchester City kian tertinggal dari Manchester United di klasemen sementara Liga Primer Inggris. The Citizens kini terpaut delapan angka dari The Red Devils. Namun dengan enam laga tersisa, kubu City enggan mengangkat bendera putih. “(Apakah ini sudah usai?) Tidak. Dalam sepakbola tidak ada yang selesai hingga segalanya usai. Kami punya musim yang fantastis dan harus mengakhirinya dengan baik. Masih ada 18 poin yang harus diperebutkan. Jangan pernah menyerah,” tegas Manajer Roberto Mancini dikutip BBC. Sebelumnya Mancini mengatakan peluang timnya akan berakhir bila terpaut delapan poin dari United. Namun kini ia menyebut segala sesuatu masih bisa terjadi di enam laga sisa musim ini. Apalagi tim asuhannya masih bertemu dengan United di Stadion Etihad, 30 April nanti. Mancini menyebut itu akan jadi partai krusial untuk timnya memelihara peluang juara sambil berharap Setan Merah terpeleset. “Hari ini kami punya 15 poin lebih banyak dibanding musim lalu. Jelas saat ini sulit untuk memenangi titel juara tapi kami bisa berharap mereka kehilangan angka sebelum derby. Sesudahnya kita lihat saja,” sambungnya. Sayangnya, menghadapi enam laga sisa nanti, Mancini dipusingkan dengan cedera motor serangan Yaya Toure. Performa gelandang David Silva juga mulai menurun. Di sisi lain, ia juga mengeluarkan “sanksi” untuk striker Mario Balotelli. Ini menyusul berbagai ulah kontroversialnya, termasuk saat mendapat kartu merah melawan Arsenal. “Cukup sudah kesabaran saya. Kami punya enam laga tersisa dan dia tidak akan 6 Laga Sisa bermain di Man United (poin 79) enam laga Tgl La w an Law itu,” tegas Mancini 11/04 vs Wigan (T) kepada Sky 15/04 vs Aston Villa (K) Sports. 22/04 vs Everton (K) Tugas lain 30/04 vs Man City (T) Mancini 06/05 vs Swansea (K) adalah 13/05 vs Sunderland (T) memulihkan mental Man City (poin 7 1) 71) skuadnya. Law Tgl La w an Tampak 11/04 vs West Brom (K) terlihat jelas 14/04 vs Norwich (T) Sergio Aguero 22/04 vs Wolves (T) dkk bermain 30/04 vs Man United (K) buruk saat berada dalam 06/05 vs Newcastle (T) 13/05 vs QPR tekanan

VS

PERSAINGAN perburuan gelar La Liga Primera Spanyol antara Real Madrid dan Barcelona kembali memanas dan menyita emosi. Ini menyusul hasil imbang 0-0 saat Madrid menjamu Valencia di Santiago Bernabeu, Senin (9/ 4) dini hari. Hanya mampu menambah satu poin, selisih poin Los Blancos dengan Los Cules tinggal menyisakan empat poin, sebelumnya unggul enam poin. Bahkan sempat berselisih 10 poin. Madrid masih memimpin klasemen sementara dengan 79 poin, sementara Barca menempati peringkat dua dengan koleksi 75 poin. Barca sehari sebelumnya berhasil mengalahkan Real Zaragosa dengan skor 4-1. Bagi Madrid, ini adalah hasil imbang ketiga dalam empat pertandingan terakhir di La Liga. Sebelumnya, mereka ditahan imbang 1-1 selama dua pekan berturut-turut oleh Malaga dan Villarreal. Dengan masih tersisa tujuh laga, persaingan antara Madrid dan Barca menuju gelar juara kembali membara. Kapten Madrid, Iker Casillas, pun memberi warning kepada rekan-rekannya akan ancaman sang rival utama. “Madrid bisa kehilangan gelar juara liga. Ada tim AFP/ DANI POZO hebat yang sedang mengejar kami,” jelas Casillas BLOK BOLA Kiper Valencia, Vicente Guaita (tengah), memblok bola dari sundulan striker Real seperti dilasir oleh Yahoosports. Madrid, Cristiano Ronaldo, di Stadion Santiago Bernabeu, Senin (8/4). Guaita menjadi man of the Dari tujuh laga sisa, Madrid akan melakoni match dengan aksi-aksi gemilangnya. beberapa partai berat. Terdekat adalah derby Madrid berkonsentrasi melakoni derby melawan Atletico. “Kami melawan rival sekota, Atletico Madrid, Rabu (11/4), di Ulasan Karanka masih memiliki keunggulan dan kami harus tetap Vincente Calderon. melangkah maju. Setiap poin jadi penting sekarang dan Setelah menjamu tim terlemah musim ini, Sporting kami kini fokus untuk pertandingan Gijon, Sabtu KEPEMIMPINAN wasit? 80,000 berikutnya,” ujar Alonso dilansir Reuters. (14/4), Madrid orang melihat bagaimana kami Sementara Valencia akan menjamu Rayo akan melakoni Madrid bisa teraniaya, apakah mereka Valecano, partai dahsyat (ofisial pertandingan) tidak kehilangan gelar Rabu (11/4) melawan Susunan pemain melihatnya? Karena jika kami juara liga. Ada tim besok. Los Che Real Madrid: Casillas, Arbeloa, Barcelona kami melihatnya, maka Pepe, Albiol, Marcelo, Khedira (Kaka dalam laga El hebat yang sedang tetap semuanya di lapangan juga 72'), Xabi Alonso, Oezil (Callejon 84'), bertahan di Clasico di Camp melihatnya. Higuain (Di Maria 45'), Cristiano mengejar kami. Soal peluang juara, kami posisi ketiga Nou. Ronaldo, Benzema tetap tenang. Kami masih IKER CASILLAS dengan 49 Berikutnya Valencia: Guaita, Ricardo Costa, memimpin empat poin di atas Kapten Real Madrid angka serta Rami, Victor Ruiz, Jordi Alba, Topal, beruntun Barcelona. Kami memikirkan membuka asa Tino Costa, Parejo, Feghouli (Mathieu Madrid per tandingan selanjutnya dan 63'), Piatti, Aduriz (Soldado 78') untuk menjaga peluang harus meladeni dua tim tangguh yakni menjamu kami mempunyai pemain yang lolos langsung ke Liga Sevilla (29/4) kemudian melawat ke San Memes untuk ingin terus berjuang untuk Champions musim depan. (Tribunnews.com/ka7) menghadapi tuan rumah Athletic Bilbao (2/5). memenangkan gelar La Liga. *) Aitor Karanka Karanka, Asisten Barulah di dua laga terakhir pasukan Jose Mourinho Pelatih Real Madrid, dikutip afp mendapat lawan yang terbilang cukup mudah yakni 7 Laga Menuju Juara tandang ke Granada (6/5) dan menjamu Real Mallorca Ulasan Emery Real Madrid (poin 79) (13/5). 11/4vs Atlético (T) “Mulai sekarang kami tidak bisa bersantai dan 14/4vs Gijon (K) hidup dalam bayang-bayang selisih 10 angka yang 22/4vs Barcelona (T) kami ciptakan beberapa waktu lalu,” tandas KAMI pulang dengan membawa Casillas, yang juga kiper utama Madrid. 29/4vs Sevilla (K) satu poin. Kami sangat puas Kubu Barca pun mulai menebar ancaman. 02/5vs Bilbao (T) mengingat kami bermain di Lionel “Kami bahagia bisa dekati Madrid. Kami selalu Bernabeu. Hanya sedikit klub 06/5vs Granada (T) yang bisa meraih poin di percaya jika kami bisa memenangkan trofi La Liga, Messi 13/5vs Mallorca (K) Bernabeu. dan bakal terus seperti itu,” kata bek kiri Adriano Bermain di Bernabeu selalu dikutip goal.com, kemarin. Barcelona (poin 75) sulit, Madrid sedang dalam Konsentrasi Derby 10/4vs Getafe (K) per forma bagus dan mereka Cristiano Sementara gelandang Xabi Alonso menyebut juga sangat kuat. Terkait wasit, 14/4vs Levante (T) Ronaldo Madrid harus melupakan hasil imbang dengan saya pikir dia bekerja dengan 22/4vs Real Madrid (K) Valencia. Dalam laga itu, kiper Valencia Vicente baik. Saya tidak berpikir dia 29/4vs Vallecano (T) mempengaruhi hasil Guaita tampil gemilang yang membuat para pemain 02/5vs Málaga (K) per tandingan. Los Merengues kesulitan mencetak gol. 06/2vs Espanyol (K) *) Unai Emer y, Pelatih Alonso meminta rekan setimnya kini

Teraniaya

Sangat Puas

Roberto Mancini

Valencia, dikutip goal.com

13/5vs Real Betis (T)

Data&Fakta LIGA INGGRIS

Kartu merah: 83' Miranda (Atletico)

Klasemen Sementara

Hasil Minggu (8/4)

Mallorca 0-0 Granada

1 Juventus

31 17 14 0 51-17 65

Athletic Bilbao 1-0 Sevilla FC (46' Fernando Llorente)

2 AC Milan

31 19 7 5 61-26 64

Real Madrid 0-0 Valencia

3 Lazio

31 16 6 9 47-38 54

Kartu merah: 14' Shaun Derry (QPR)

Jadwal Selasa (10/4)

4 Udinese

31 14 9 8 43-29 51

Arsenal 1-0 Manchester City (87' Mikel Arteta)

Osasuna

vs

Espanyol

5 Napoli

31 12 12 7 55-38 48

Sociedad

vs

Real Betis

6 AS Roma

31 14 5 12 49-41 47

Barcelona

vs

Getafe

7 Inter Milan 31 13 6 12 45-44 45

Manchester United 2-0 Queens Park Rangers (14' Wayne Rooney-pen, 67' Paul Scholes)

Kartu merah: 90' Mario Balotelli Jadwal Selasa (10/4) Blackburn

vs

Liverpool

Klasemen Sementara 1 Man United 32 25 4 3 78-27 79 2 Man City

32 22 5 5 75-26 71

3 Arsenal

32 19 4 9 63-41 61

4 Tottenham

32 17 8 7 56-36 59

5 Chelsea

32 16 8 8 55-37 56

6 Newcastle 32 16 8 8 48-42 56 7 Everton

32 12 8 12 34-34 44

8 Liverpool

32 11 10 1137-3443

9 Sunderland 32 11 9 12 42-37 42 10 Fulham

32 11 9 12 42-42 42

11 Stoke City 32 11 8 13 31-44 41 12 Norwich

32 10 10 1244-51 40

13 West Brom 3211 6 15 39-43 39 14 Swansea 32 10 9 13 35-41 39 15 Aston Villa 31 7 13 11 34-43 34 16 Bolton

31 9 2 20 36-63 29

17 QPR

32 7 7 18 35-56 28

18 Blackburn 32 7 7 18 43-67 28 19 Wigan

32 6 10 1630-57 28

20 Wolves

32 5 7 20 34-70 22

Top Sk or Skor 26 gol: Robin Van Persie (Arsenal) 22 gol: Wayne Rooney (Man United) 17 gol: Sergio Agüero (Man City)

Klasemen Sementara

8 Catania

31 10 13 8 41-41 43

1 Madrid

31 25 4 2 100-27 79

9 Chievo

31 11 9 11 30-39 42

2 Barcelona

31 23 6 2 90-23 75

10 Siena

31 10 9 12 36-32 39

3 Valencia

31 13 10 8 46-37 49

11 Palermo

31 11 6 14 44-49 39

4 Levante

31 14 6 11 44-41 48

12 Cagliari

31 9 11 11 33-38 38

5 Málaga

30 14 5 11 44-43 47

13 Atalanta

31 10 13 8 34-33 37

6 Osasuna

31 10 13 8 35-52 43

14 Bologna

31 9 10 12 32-38 37

7 Atlético

31 11 9 11 42-37 42

15 Fiorentina 31 9 9 13 32-38 36

8 Sevilla FC

31 11 9 11 36-33 42

16 Parma

31 8 11 12 39-50 35

9 Espanyol

31 11 9 11 39-41 42

17 Genoa

31 9 8 14 42-57 35

10 Getafe

31 11 9 11 33-39 42

18 Lecce

31 7 10 14 35-47 31

11 Bilbao

31 101110 45-42 41

19 Novara

31 5 10 16 27-52 25

12 Vallecano 31 12 4 15 48-53 40

20 Cesena

31 4 8 19 18-47 20

13 Real Betis 31 11 5 15 38-44 38

Top Sk or Skor

14 Mallorca

23 gol: Zlatan Ibrahimovic (AC Milan)

31 9 10 12 32-40 37

15 Sociedad 31 10 7 14 38-47 37

20 gol: Antonio Di Natale (Udinese)

16 Granada

31 10 5 16 28-46 35

19 gol: Edinson Cavani (Napoli)

17 Villarreal

31 7 11 13 31-45 32

18 Zaragoza

31 7 7 17 28-56 28

19 Santander 30 4 13 13 23-45 25 20 Gijon

31 6 71 8 29-58 25

Top Sk or Skor 38 gol: Lionel Messi (Barcelona) 37 gol: Cristiano Ronaldo (Real Madrid) 20 gol: Gonzalo Higuaín (Real Madrid), Radamel Falcao (Atlético Madrid)

LIGA SPANYOL Hasil Senin (9/4) dini hari

LIG A IT ALIA LIGA ITALIA

Levante 2-0 Atlético Madrid (1' Valdo, 10' Arouna Koné)

Jadwal Selasa (10/4) Chievo

vs

AC Milan

SELEBRASI- Selebrasi gelandang Arsenal, Mikel Arteta, usai jebol gawang Manchester City. afp photo

Soccer Short BLACKBURN

VS

LIVERPOOL

Agger Tepikan Semifinal FA LIVERPOOL akan melawat ke Stadion Ewood Park untuk menghadapi tuan rumah Blackburn Rovers sebelum tampil di L I V E ON semifinal Piala FA. Rabu (11/4) Duel lawan pukul 02.00 WIB Blackburn pun menjadi fokus utama The Reds. Pasukan Kenny Dalglish bentrok dengan Blackburn pada Rabu (11/4) dini hari dalam laga Liga Primer Inggris. Sementara pada Sabtu (14/4) nanti mereka melakoni derby Merseyside melawan Everton di Stadion Wembley untuk memperebutkan tiket ke final Piala FA. Secara hitung-hitungan, laga melawan Blackburn sudah tak menentukan lagi bagi kiprah The Reds di Liga Primer. Steven Gerrard dkk masih terpuruk di posisi kedelapan klasemen sementara dengan 43 angka, terpaut 13 poin dari Chelsea yang berada di posisi kelima -zona Liga Europa. Namun demikian, bek The Kop Daniel Agger menyatakan timnya akan tetap fokus menghadapi Blackburn. Ia mengaku menepikan laga semifinal FA. “Saya tidak berpikir pertandingan akhir pekan depan (lawan Everton). Kami

Daniel Agger

akan melawan Blackburn pada Selasa dan kami harus tampil lebih untuk meraih hasil positif,” kata Agger dikutip Daily Mail, Senin (9/4). Misi Agger adalah mengakhiri catatan buruk timnya. Sejak mengalahkan Cardiff City di final Carling Cup, 26 Februari lalu, Liverpool hanya menang sekali dari tujuh laga di Liga Primer. Ini menjadi hasil terburuk sejak 1953. Terakhir mereka ditahan imbang 1-1 oleh Aston di Anfield, Sabtu lalu, untuk mengakhiri tiga kekalahan beruntun sebelumnya. Namun demikian, Manajer Kenny Dalglish diprediksi akan merotasi pemainnya. Beberapa pemain pilar akan disimpan untuk laga semifinal Piala FA, yang wajib dimenangkan untuk lolos ke final. Berbeda dengan Manajer

Blackburn, Steve Kean, yang dipastikan menurunkan skuad terbaik untuk meraih poin penuh. Hanya kemenangan yang bisa membantu The Rovers lolos dari zona degradasi. Saat ini mereka berada di posisi 18 dengan poin 28, sama dengan Wigan Athletic (posisi 19) dan Queens Park Rangers (17). Kubu tuan rumah bisa memanfaatkan konsentrasi tim tamu yang terbagi, plus absennya kiper utama Pepe Reina (sanksi kartu merah) serta Glenn Johnson, Martin Kelly, Lucas Leiva, dan Charlie Adam (cedera). (Tribunnews.com/ka7)

Prakiraan Pemain Blackburn (4-4-2) (4-4-2): 1 Robinson; 18 Orr, 3 Martin Olsson, 31 Hanley, 16 Dann; 35 Lowe, 15 N’Zonzi, 12 Pedersen, 21 Marcus Olsson; 24 Yakubu, 23 Hoilett Absen Absen: Modeste (sanksi), Grella (cedera) Pelatih: Steve Kean Liverpool (4-4-2) (4-4-2): 32 Doni; 38 Flanagan, 37 Skrtel, 5 Agger, 3 Enrique; 18 Kuyt, 20 Spearing, 14 Henderson, 11 Maxi; 39 Bellamy, 9 Carroll Absen Absen: Reina (sanksi), Johnson, Kelly, Luca, Adam (cedera) Pelatih Pelatih: Kenny Dalglish

JUVENTUS - Juventus dikabarkan akan berbelanja besarbesaran musim depan. Dana Rp 1 triliun disiapkan untuk aktif di bursa transfer. Hal ini karena Si Nyonya Tua akan tampil di Liga Champions musim depan. Juve yang telah mendapatk dana miliaran dari sponsor barunya, Jeep, dikaitkan dengan nama-nama besar seper ti Arjen Robben, Edin Dzeko, Gonzalo Higuain, dan Giuseppe Rossi. Di sisi lain mereka sipa menjual Elijero Elia, Milos Krasic, dan Felipe Melo. BOSINGWA - Pencarian Real Madrid akan sosok bek kanan tampaknya segera berakhir. Madrid mendapatkan bek kanan Chelsea, Jose Bosingwa, pada bursa transfer musim panas nanti. Madrid akan mendapatkan Bosingwa dengan status bebas transfer. Kontrak pemain asal Portugal ini berakhir pada musim panas nanti dan ia telah menolak perpanjangan kontrak yang disodorkan kubu Stamford Bridge. RANOCCHIA - Bek muda Inter Milan Andrea Ranocchia bersiap hijrah dari Giuseppe Meazza setelah gagal masuk skuad utama. Ranocchia dikabarkan akan kembali ke Torino, yang kemungkinan akan kembali ke Serie A Italia musim depan. Opsi lainnya adalah bergabung dengan Juventus atau Paris Saint-Germain.


METRO BANJAR

6

METRO BANJAR z SELASA, 10 APRIL 2012

Ada Sangkur di Mobil Penyerempet Polisi JAKARTA - Polisi menemukan sebuah senjata tajam dalam mobil yang menabrak petugas Polantas Polda Metro Jaya pada Senin (9/4). Penemuan senjata itu kemudian dilaporkan petugas polisi ke Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Polda Metro Jaya. Wakil Direktur Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya, AKBP Wahyono, menjelaskan, polisi menemukan senjata tajam dalam mobil Honda City itu saat penggeledehan dilakukan usai petugas kepolisian berhasil menghentikan laju kendaraan tersebut. Senjata tajam itu, tutur Wahyono, ditemukan di pintu depan kanan mobil. “Jenis senjatanya sangkur,” ungkap Wahyono melalui sambungan telepon. Berdasarkan temuan tersebut, ujar Wahyono, polisi kemudian melaporkan kejadian itu ke SPKT Polda Metro Jaya. Pelaporan itu bertujuan agar pemilik senjata tajam tersebut dapat menjalani proses hukum atas kepemilikan barang itu. Lebih lanjut, Wahyono mengatakan, dirinya belum mengetahui motif di balik penabrakan polisi dan kepemilikan senjata tajam itu. Pelaku, tutur Wahyono, masih menjalani pemeriksaan di Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya Sebelumnya, sebuah Honda City menyerempet seorang petugas Polantas Polda Metro Jaya yang tengah bertugas di traffic light Kuningan, Senin (9/4). Karena diserempet mobil bernomor polisi B-8784NN, Briptu Abdul Rasyid mengalami lukaluka dan dirawat di RS Polri Kramat Jati. Wakil Direktur Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya, AKBP Wahyono, menuturkan, kejadian bermula saat dua

petugas, Bripka Hanung dan Briptu Abdul Rasyid, bertugas mengatur lalu lintas di traffic light Kuningan. Tiba-tiba, datang sebuah mobil melaju dengan cepat yang dapat membahayakan keselamatan pengemudi dan kendaraan lainnya. Melihat hal itu, Briptu Abdul Rasyid mencoba menghentikan kendaraan tersebut namun mobil itu malah bergerak semakin cepat. Akibatnya, Briptu Abdul Rasyid terserempet kendaraan roda empat itu dan terjatuh ke tepi jalan. Melihat rekannya terjatuh dan mobil yang menyerempet petugas kepolisian itu melaju semakin kencang, Bripka Hanung kemudian mengambil motornya dan melakukan pengejaran terhadap pengemudi mobil. Di tengah pengejaran tersebut, Bripka Hanung terjatuh dan mengalami retak pada tulang kaki kanannya. Briptu Abdul Rasyid yang sudah bisa berdiri juga turut melakukan pengejaran bersama dengan petugas kepolisian lainnya yang telah dihubungi. Akhirnya, pengemudi itu berhasil diringkus pihak kepolisian di depan Gedung Artha Graha. Menurut Wahyono pengemudi diketahui bernama Muhammad Sani dan hingga kini masih diperiksa di Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya. “Dia warga biasa bukan pejabat atau pemilik perusahaan tertentu,” tutur Wahyono kepada wartawan. Sementara itu, dua petugas polisi yang mengalami cedera akibat mobil yang dikendarai Muhammad Sani menjalani perawatan di RS Polri Kramat Jati. Briptu Abdul Rasyid mengalami luka di kaki dan tangan sementara Bripka Hanung mengalami retak pada kaki kanannya.(rep/wk)

Sopir Terios ... “Saat itu mobil Terios putih berada di belakang mobil Avanza dan berada di jalur sebelah kiri,” ujarnya. Menurut Saleh, tiba-tiba saja mobil Avanza yang ada di depan Terios putih menyalip motor dari kanan. Mobil Terios pun mengikutinya, namun terlambat membanting kemudi ke kanan sehingga ditabrak mobil rombongan yang ada di belakangnya. “Secara beruntun mobil lain yang dibelakang ikut menabrak juga,” ujarnya. Sebanyak lima mobil terlibat dalam tabrakan beruntun itu. “Saya lihat ada orang yang terluka. Entah dari mobil yang mana, yang jelas korban luka segera dibawa ke rumah sakit,” ujarnya. Kepala Unit Kecelakaan

Lalu Lintas Polresta Banjarmasin, Ipda Sukarno MH, mengatakan tabrakan beruntun itu melibatkan mobil konvoi rombongan perusahaan swasta dari Jakarta. “Kasusnya sudah kami tangani. Beberapa saksi sudah kami pemeriksaan terkait tabrakan tersebut,” ujarnya. Mengenai kronologi kejadian, Sukarno menjelaskan, mobil Terios DA 8104 AQ, yang berhenti untuk menghindari tabrakan dengan salah satu motor di depannya, langsung diseruduk rombongan. Diawali dengan mobil Avanza Da 7730 TQ, lalu menyambung Daihatsu Terios DA 7227 PD dan mobil Toyota Kijang Inova DA 8533 TI yang menabrak dari belakang. Saat semua mobil saling bertabrakan berhenti, tiba-

tiba dari arah belakang muncul mobil Pick Up Mitsubishi F 8996 UO. Mobil yang kecepatan tinggi itu langsung menabrak Inova yang sudah berhenti. “Kerasnya tabrakan membuat pengemudi luka ringan di bagian kaki kiri dan kepalanya,” ujar dia. Kelima mobil yang mengalami tabrakan beruntun itu sudah diamankan oleh pihak Satuan Lalu Lintas Polresta Banjarmasin dan diparkir dihalaman Polresta tersebut. Untuk kasus tabrakan beruntun itu saat ini ditangani dan diserahkan oleh pihak Satuan Lalu Lintas Polresta Banjarmasin dan saat ini sedang dalam tahap penyidikan untuk melakukan olah TKP dan meminta keterangan saksi di lapangan. (arl)

Ana In ... 2011/2012 ini menjadi moment istimewa bagi sayap kanan yang sedang naik daun, Ana Supriatna. Penyumbang dua assist ketika Laskar Antasari memecundangi Persepam Madura United 3-0, Minggu (1/4) lalu itu berulang tahun ke-22, Minggu (8/4). Bagi mantan pemain Persib Bandung U-21 itu, hari terindah tersebut motivasi dirinya untuk tampil apik dan kalau mungkin mencetak gol sebagai kado. Ana pernah menghadapi Persigo dalam pertemuan pertama, 1 Maret 2012. Itu menjadi modal berharga untuk memberikan kontribusi bagi Tim Seribu Sungai. “Walau hanya main beberapa menit di kandang Persigo, itu menjadi bekal positif untuk membantu Barito meraih kemenangan,” ujarnya. Melihat rekor pertemuan dan grafik kedua tim, ambisi Ana memenangkan Barito tak terlalu muluk. Selain faktor tuan rumah, Barito punya modal berharga atas Laskar Lahilote. Yakni kemenangan telak atas Persepam di laga terakhir, dan menahan imbang Persigo di markasnya. Akan tetapi, Persigo merupakan tim yang tidak bisa dianggap remeh. Apalagi mereka juga diliputi kepercayaan diri tinggi setelah menang di dua laga sebelumnya. Masingmasing 2-1 atas Persepam dan 1-0 atas Persid Jember. Fakta lain yang patut diwaspadai skuad Barito, Persigo pernah menang dalam laga away. Saat bertandang ke markas Persid Jember, Stadion Notohadinegoro, Jember, Jawa Timur, Kamis (16/2), Iksan Abubakar dan kawan-kawan mempermalukan tuan rumah 1-2. Padahal saat itu, mereka sempat ketinggalan setelah pemain Persid, Iswanto sukses memanfaatkan tendangan bebas dari jarak 18 meter di menit ke-65. Namun Persigo mampu bangkit. Empat menit kemudian, Yus Abay berhasil menyarangkan bola ke gawang Persid yang dijaga Junianto. Persigo yang hanya menargetkan seri bermain dengan serangan balik cepat. Menit 74, Iksan Abubakar membalik keadaan dengan menjebol gawang Junianto dan membawa Persigo unggul 2-1 yang bertahan hingga laga usai. Pelatih Barito, Salahudin mengatakan, anak asuhnya sudah siap 100 persen. Hanya Ahmad Zahrul Huda dan Septa Riyanto yang bakal absen. Dia mengingatkan agar anak asuhnya mengantisipasi semangat juang lawan. “Anakanak harus fokus,” tegas dia.

Main Sabar

KAMI harus bermain sabar agar bisa menang besar sore ini. Henry Njobi, Stoper Barito

Di Atas 3 Gol

BARITO harus menghajar mereka lebih dari tiga gol. Agustiar Batubara, Kapten Barito

Tetap Optimistis

MESKI pemain utama banyak absen, kami yakin bisa mencuri satu poin. Hendri Suge, Kapten Persigo

Lawan Semampunya

WALAU kekurangan pemain dan main di kandang Barito, kami akan melakukan perlawanan semampunya. Josh Posumah, Kiper Persigo

Rekaman Pertemuan 01/03/2012

Persigo 2-2 Barito Nnengue Bienvenue (37') Iksan Abubakar (49’p) Sar tibi Darwis (67') Iksan Abubakar (89’p)

25/03/2011

Persigo 2-1 Barito Iksan Abubakar (15’p) Iksan Abubakar (85’p) Sar tibi Darwis (87')

07/01/2011

Barito 3-1 Persigo Yudi Mamonto (4') Nnengue Bienvenue (12') David Faristian (39') Arnaldo Benitez (53’p)

Di sisi lain, pelatih Persigo, Arivin Ardian mengaku timnya tidak punya target di 17 Mei meskipun akan berusaha mengimbangi permainan Barito. Apalagi, mereka bakal menurunkan pemain lapis kedua pada laga nanti. Tiga pilarnya, Iksan Abubakar, Kardi Gani dan To m y K a s i m d i p a s t i k a n a b s e n k a re n a cedera dan sakit. “Kemarin, Barito cukup bagus. Kami akan berusaha mengimbangi,” ujarnya. (buy/ran/ire)

ANTARA/RAHMAD

ZAINI-MUZAKIR MENANG-Calon wakil gubernur Aceh Muzakir Manaf yang berpasangan dengan calon gubernur Zaini saat jumpa pers dengan wartawan usai perhitungan suara di Panton Labu, Kabupaten Aceh Utara, Provinsi Aceh. Senin (9/4). Hasil QuickCount menyebutkan pasangan Zaini-Muzakkir sudah mengumpulkan 51.92 persen suara, sementara Irwandy-Muhyan 32.80 persen, dan M Nazar-Nova 7.98 persen.

Tukang Gigi Bisa Beroperasi Lagi BANDUNG - Para tukang gigi kini bisa bernafas lega menyusul tercapainya kesepakatan dengan Kementerian Kesehatan terkait Peraturan Menkes 1871. Dengan demikian, mereka bisa beroperasi setidaknya enam bulan lagi. Hal tersebut menjadi kesepakatan antara perwakilan dari Persatuan Tukang Gigi Indonesia, Asosiasi Tukang Gigi Mandiri, Persatuan Tekhniker Gigi Indonesia, dan Persatuan Dokter Gigi Indonesia, dalam pertemuan di kantor Kemenkes, Senin (9/4). Pertemuan tersebut membicarakan Permenkes 1871 yang tidak lagi mengakui profesi tukang gigi. Pertemuan digagas oleh Direktur Jenderal Pelayanan Kesehatan Dasar, Supriyantoro, dengan mendengarkan

keluhan dari para tukang gigi yang mencemaskan hilangnya lapangan pekerjaan akibat peraturan tersebut. Kuasa hukum PTGI, Acong Latif, bertindak sebagai perwakilan para tukang gigi. “Tidak bisa dibayangkan pengangguran yang tercipta bila permenkes diberlakukan,” kata Acong yang dihubungi via telepon, kemarin. Akhirnya, pertemuan tersebut menghasilkan beberapa kesimpulan seperti penundaan pemberlakuan Permenkes tersebut hingga enam bulan mendatang terhitung sejak hari ini. Selama masa penundaan itu, para tukang gigi masih diperbolehkan untuk beroperasi dan mendapat pembinaan dari pemerintah. Pembinaan itu sendiri bakal

dirumus oleh tim kecil yang terdiri dari tukang gigi, dokter gigi, maupun tekhniker gigi. Sebelumnya tukang gigi yang memiliki keahlian membuat dan memasang gigi palsu sejak 6 Maret lalu dilarang beroperasi. Profesi mereka tergolong menyalahi kompetensi dan tanpa melalui pendidikan formal. Kebijakan pemerintah itu ditolak para tukang gigi sebab dinilai sebagai pembasmian. “Menyetop aktivitas tukang gigi berarti memaksa kami untuk tidak meneruskan mata pencarian kami. Ini namanya pembasmian tukang gigi,” kata Ketua Perkumpulan Tukang Gigi Indonesia (PTGI) Jawa Barat Mohamad Jufri di Bandung. (kps/tj)

Siswi SMPN ... Pantauan Metro Banjar, di Warnet Anis di Jalan Pembangunan II, seorang siswi SMPN kedapatan tengah asyik bermain game online. Dia tidak berkutik saat petugas Satpol PP nglurug ke kotak-kotak bilik warnet. Entah malu atau siasat agar tidak diamankan petugas Satpol PP, siswi SMPN itu menangis histeris sambil menutupi wajah dan nama sekolah. Melihat tingkah pelajar putri ini, petugas Satpol PP pun tidak mengamankannya. Namun petugas langsung meminta pulang dan mengimbau agar tidak datang kembali ke warnet pada jam sekolah. Di warnet Logix, Jalan S Parman, lebih banyak lagi pelajar yang terjaring. Ada enam siswa yang tertangkap basah sedang asyik main game online. Mereka langsung berhamburan ketika melihat ke-

datangan petugas Satpol PP. Keenam siswa langsung dikumpulkan Satpol PP di salah satu pojokan warnet. Mereka diimbau agar tidak mendatangi warnet pada jam sekolah dengan menggunakan seragam. Mendapat himbauan dari petugas, para siswa terlihat menunduk, ada pula yang langsung melepas baju seragamnya. Salah satu siswa SMP Muhammadiyah 1, Audi, mengaku mereka usai mengikuti ujian akhir sekolah (UAS) mata pelajaran Penjaskes dan Bahasa Arab. UAS tersebut, kata dia, selesai sekitar pukul 10.00 Wita. Karena waktunya masih pagi, dia dan temannya langsung menuju warnet terdekat dengan sekolah untuk bermain game online. “Habis UAS kami langsung ke sini,” ujar Audi. Di Alfi dan Andi di Jalan S

Parman petugas Satpol PP juga menemukan dua siswa tengah main game online. Hal yang sama terjadi Me warnet di Jalan Adhyaksa. Sama seperti warnet lainnya, empat pelajar yang terjaring di warnet Alfi dan Andi dan Me warnet sempat berhamburan ke luar ketika melihat kedatangan petugas Satpol PP. Mereka langsung pergi dengan menggunakan kendaraan bermotor. “Habis cari tugas pak,” ujar salah satu siswa SMA, yang langsung ke luar warnet. Tak hanya pelajar, penjaga warnet juga diimbau oleh petugas untuk tak menerima siswa yang mengunjungi warnet pada jam sekolah dan mengenakan seragam. Salah satu penjaga warnet, Frans, mengaku dirinya tak mengetahui tentang aktivitas pelajar tersebut. “Katanya sih sudah pulang

dari sekolah,” ujar penjaga Warnet Logix itu. Sementara itu, Kepala SMPN 5, Azhari, mengatakan pihak sekolah selalu mengimbau kepada siswanya untuk langsung pulang usai belajar di sekolah. “Mengenai kegiatan siswa di luar jam sekolah, sudah bukan tanggungjawab pihak sekolah,” ujarnya. Oleh karena itu, Azhari meminta pengawasan harus dilakukan oleh orangtua siswa. Selain itu kepada para pemilik usaha warnet, Azhari meminta kerja samanya agar siswa tidak diterima masuk ketika jam sekolah atau mengenakan seragam. “Ya kepada para pengusaha warnet harap jangan melihat dari sisi bisnis saja. Kalau para pengusaha warnet bisa bekerja sama, yakin kok anak-anak tidak bisa masuk ke warnet,” ujarnya. (dia)

Bakal Ada Penindakan SAAT razia digelar, tak semua penjaga warnet mau bekerja sama dengan petugas Satpol PP. Salah satu penjaga warnet Alfi dan Andi di Jalan S Parman misalnya, yang menyambut ketus imbauan Satpol PP. “Bilang saja sama pemiliknya pak, tuh pemilik warnet di sana,” ujar pria yang berambut gondrong itu. Kasi Penyelidikan dan Penyidikan Satpol PP, Iwan Wahyudi, mengatakan razia

warnet kali ini berdasarkan Perwali Banjarmasin No 12 Tahun 2008 tentang Jam Operasional dan Ketentuan Pengunjung Game Online dan Warnet di Kota Banjarmasin. “Di dalamnya mengatur bahwa pelajar tidak boleh ada di warnet pada jam sekolah dan dengan mengenakan seragam. Razia ini akan kami dilakukan selama dua hari berturut-turut, dengan langkah pertama berupa

peringatan,” ujarnya. Rencananya, kata Iwan, usai peringatan dua kali, akan ada penindakan. “Para pemilik warnet sendiri, kami imbau langsung untuk tidak menerima pelajar pada jam sekolah,” ujarnya. Selain itu, Iwan mengatakan, razia yang dilakukan berdasarkan keluhan warga yang melihat banyak warnet dijadikan tempat pelarian para pelajar yang

membolos. “Kebetulan lagi musim ujian. Walaupun mereka sudah pulang, harus ganti baju dulu,” ujarnya. Iwan mengatakan, perhatian dari Sat Pol PP bukan hanya para pelajar, tapi bilik warnet yang tinggi tak sesuai aturan yang berlaku. Yakni, antara sekat-sekat tak lebih dari satu meter. Antara sekat yang satu dan yang lain bisa terlihat. (dia)

terus mengelak dan meminta petugas menghentikan pertanyaan.“Intinya saya datang, lalu dijemput Fahmi. Tugas saya hanya mengantar tas itu,” katanya sambil menunduk di atas meja. Selain imbalan uang, Andrea juga mengaku, dari hasil kerjanya itu dia juga mendapat upah sabu. Sabu dia pakai untuk dirinya sendiri. “Saya cuma pemakai tapi bukan pengedar,” ujarnya. Informasi diperoleh, penangkapan terhadap Andrea itu merupakan pengembangan dari penangkapan anggota

Ditresnarkoba Polda Kalsel terhadap pengedar sabu di Banjarmasin, Fahmi. Saat ditanyai petugas, Fahmi mengaku sabu yang didapat itu berasal dari Andrea, yang berasal dari Surabaya. Kemudian Fahmi diminta memancing Andrea untuk melakukan transaksi di Bandara Syamsudin Noor. Jebakan ini membuahkan hasil dan Andrea pun tertangkap. Pjs Kabid Humas Polda Kalsel, AKBP Winarto membenarkan penangkapan yang dilakukan anggota Ditnarkoba Polda Kalsel. (arl)

Andrea Tolak ... Surabaya-Banjarmasin. Saat ditemui di ruang penyidik, Senin (9/4), Andrea mengaku hanya sebagai kurir. “Saya tidak tahu apa isi di tas yang sama bawa. Saya cuma disuruh seseorang bernama Leo mengantar tas itu kepada seseorang di Banjarmasin. Orang itu menunggu saya di depan bandara,” ujarnya. Rencananya, setelah tugas itu selesai dilaksanakan, Andrea bakal menerima upah sebesar RP 3 juta dari Leo. “Ini sudah yang kedua kalinya. Sebelumnya, sekitar satu

bulan lalu, saya juga pernah mengantar sabu dan diberi imbalan Rp 3 juta,” ujar perempuan berkulit putih berambut pirang ini. Mengenai keberhasilannya meloloskan sabu dari pemeriksaan bandara Internasional Juanda Surabaya, Andrea tidak mau menjelaskannya. Ia terus menangis dan meminta tidak ditanyai terus. “Saya ini hanya suruhan saja. Saya tidak tahu apa-apa,” kata Andrea, yang mengaku memilik butik di Surabaya ini. Begitu juga saat ditanya siapa dan dimana Leo, Andrea


METRO INTERAKTIF

7

METRO BANJAR z SELASA, 10 APRIL 2012

Banjarmasin PLN Kalselteng

4772520 4772633 4772261 4772564

PLN Cabang Banjarmasin

Mulai Senin 23 Mei 2011 nomor pengirim sms sebagian dicantumkan secara utuh demi akuntabilitas dan transparansi.

3359050

PDAM Bandarmasih Banjarmasin 3253617 PDAM Intan Banjar

TERTUTUP SAMPAH

4772061 4782004

PDAM Barito Kuala

4799013

Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Banjarmasin

4367171 3360010

Kabupaten Banjar

6292009

Dinas Kesehatan Kalsel

3355661 4364646

Dinas Kesehatan Banjarmasin

304863 365177 304803

Dinas Kesehatan Banjarbaru 781588 781588 721203

Dinas Kesehatan Banjar

722387 Dinas Pendidikan Kalsel 363885 363885 53913

Banjar Polsek Gambut

9243900

Kodim Martapura

4721488

Posko BPBD

4721113

BPK Melati (Martapura)

087815950460 6109070

BPK Buser Induk

7714690

BPK Kompas

6216684

RSUD Ratu Zalecha

4789454

BANJARMASIN POST GROUP/APUNK

Seorang warga melintasi Jembatan Kali Mati Martapura, yang tertutup sampah, Senin (9/4). Akibatnya selokan yang berdekatan dengan Masjid Al Karomah ini tidak bisa untuk mengalirkan air.

Banjarbaru Polres Banjarbaru

2772266

RSUD Banjarbaru

4772380

Polsek Banjarbaru Kota

4772533

Polsek Banjarbaru Timur

7571543

Polsek Banjarbaru Barat

4705210

Koramil Banjarbaru

4772437

RS Syamsudin Noor

4705118

Penerbit SIUPP Direktur Utama Pemimpin Umum

: PT Cahaya Media Aditama : No.1646/SK/Menpen/SIUPP/1999 Tanggal 10 September 1999 : Herman Darmo : HG Rusdi Effendi AR

Banjarmasin Post Group Pemimpin Redaksi: Yusran Pare Wakil: Harry Prihanto Redaktur Pelaksana: Dwie Sudarlan Pjs Manajer Peliputan: Elpianur Achmad Pjs Asisten Manajer Peliputan: R Hari Tri Widodo Manajer Produksi: M Taufik Redaktur Eksekutif: Muhammad Yamani (Banjarmasin Post),

Mulyadi Danu Saputra (Metro Banjar), Irhamsyah Safari (Serambi Ummah), Ribut Rahardjo (Online/Radio) Manajer Redaksi: Irhamsyah Safari Wakil: Agus Rumpoko Redaktur: M Royan Naimi, Sigit Rahmawan A, Umi Sriwahyuni,

Syamsuddin, Alpri Widianjono, Kamardi, Mahmud M Siregar, Aya Sugianto, Sofyar Redhani, Siti Hamsiah Asisten: Eka Dinayanti, Murhan, Anjar Wulandari, Aries Mardiono,Ernawati, Idda Royani. Staf Redaksi: Sudarti (Reporter Senior), Hanani, Burhani Yunus, AM Ramadhani, Halmien Thaha, Syaiful Anwar, Mohammad Choiruman, Anita Kusuma Wardhani, Syaiful Akhyar, Mahdan Basuki, Khairil Rahim, Ibrahim Ashabirin, Eko Sutriyanto, Sutransyah, Faturahman, Irfani Rahman, Jumadi, Edi Nugroho, Budi Arif RH, Doni Usman, Mustain Khaitami (Kabiro), Hari Widodo, Ratino Taufik, M Risman Noor, Salmah, George Edward Pah, Rahmawandi, M Hasby Suhaily, Helriansyah, Didik Triomarsidi (Kabiro), Nia Kurniawan, Mukhtar Wahid, Rendy Nicko Ramandha, Restudia, Yayu Fathilal, Frans, Nurholis Huda. Fotografer: Kaspul Anwar, Donny Sophandi Tim Pracetak: Syuhada Rakhmani (Kepala), M Syahyuni,

Aminuddin Yunus, Syaiful Bahri, Edi Susanto, Sri Martini, Kiki Amelia, Rahmadi, Ibnu Zulkarnain, Achmad Sabirin, Rahmadhani. Designer Grafis/illustrator: Ivanda Ramadhani. Biro Jakarta: Febby Mahendra Putra (Kepala), Domuara Ambarita,

Murdjani, Antonius Bramantoro, Budi Prasetyo, Fikar W Eda, FX Ismanto, Johnson Simandjuntak, Rahmat Hidayat, Yulis Sulistyawan, Choirul Arifin, Hendra Gunawan, Sugiyarto Pemimpin Perusahaan: A Wahyu Indriyanta General Manager Percetakan: A Wahyu Indriyanta Pjs Asisten General Manajer Percetakan : Suharyanto Wakil PP (Bidang Humas-Promosi): M Fachmy Noor Pjs Asisten Manajer Iklan : Helda Annatasia (08115803012) Manajer Sirkulasi: Fahmi Setiadi - Riadi (08115000117) Alamat: Gedung HJ Djok Mentaya Jl AS Musyaffa No 16

Banjarmasin 70111, Telp (0511) 3354370, Fax (0511) 4366123, 3353266, 3366303 Bagian Redaksi: Ext. 300, 301 Bagian Iklan: Ext. 113, 114

HALO BANJARMASIN

Gubernur dan Wali Kota Kompak KEPADA gubernur Kalsel, wali kota Banjarmasin serta pengelola Stadion 17 Mei Banjarmasin. Saya sebagai pendukung Barito Putera merasa prihatin dengan kondisi stadion itu. Tolong antara gubernur dan wali kota kompak memikirkan untuk merenovasinya, supaya Kalsel punya stadion megah berstandar internasional. Lampu untuk main malam juga harus ada di stadion ini. +6282151280420

Kapan Giliran Guru SMK Dampak Pengerjaan Proyek BERDASARKAN hasil rapat sosialisasi program Dikdas pada 18 - 20 Maret 2012 tentang pemberian subsidi bagi guru non PNS di tingkat SD dan SMP (dengan beberapa ketentuan) membuat kami yang mengajar di SMK negeri gigit jari. Mungkin bagi guru non PNS di lembaga swasta masih mendapat banyak tunjangan, sedangkan kami hanya mengandalkan gaji kontrak sekolah dengan beban jam mengajar melebihi ketentuan. Kami tunggu kebijakan barunya. +6285733127366

YTH direktur PDAM Bandarmasih. Mohon ditinjau proyek pengerjaan pipa di jalan tembus Mantuil. Pengerjaannya terkesan tidak peduli terhadap lingkungan. Jalan menjadi rusak dan becek. Dan yang paling parah, di saat jam sibuk, lalu lintas macet total. Kami mengharap agar ada jalan keluar untuk mengatasi hal ini. Jadi proyek jalan, lalu lintas lancar. Sebab, proyek untuk kenyamanan pelanggan juga. 085752837773

Kartu Keluarga Mahal YTH lurah Banua Anyar, Kecamatan Banjarmasin Timur. Apakah untuk membuat kartu keluarga harus bayar dengan biaya yang bervariasi antara Rp 150.000 dan Rp 200.000. Itukan biaya mahal. Ketika saya ingin membuat kartu mendapat penjelasan seperti ini. 081351455551

Awasi Dana BOS YTH semua pihak yang berwenang. Apakah itu diknas, kepolisian atau kejaksaan. Semoga aparat ini berinisiatip mengawasi penyaluran serta penggunaan dana DAK dan BOS di sekolah-sekolah. 087815873355

Biro Banjarbaru: Jl Wijaya Kusuma No 11 Telp (0511) 4780356 Biro Palangka Raya: Jl Tjilik Riwut Km 2,5 Palangka Raya

Telp (0536) 3242361 TARIF IKLAN: Display/Advertorial Hal 1: Hitam Putih (BW): Rp 22.500/mmk

Parkir Liar

Display/Advertorial Hal Dalam: Hitam Putih (BW): Rp 11.250/mmk

Berwarna (FC): Rp 22.500/mmk Iklan Sosial/keluarga: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/mmk

Berwarna (FC): Rp 15.000/mmk Iklan Baris: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/baris Berwarna (FC): Rp 10.000/baris Iklan Satu Kolom: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/mmk Berwarna (FC): Rp 15.000/mmk Catatan: Harga belum termasuk PPN 10% Harga Langganan: Rp 55.000/bulan Percetakan: PT Grafika Wangi Kalimantan Alamat: Lianganggang Km 21 Landasan Ulin Selatan Banjarbaru

Tanggapan: TIM gabungan terus melakukan razia untuk menertibkan parkir liar, namun rasanya di kota ini tidak ada lagi yang namanya parkir liar. Ada sekitar 300 titik di Kota Banjarmasin yang disasar, di antaranya menyangkut seragam petugas parkir, batas wilayah parkir, besarnya tagihan retribusi dan lainnya. Kalau ada petugas parkir yang melanggar bisa dikenakan denda atau pidana kurungan. Apabila ada parkir liar, mohon informasinya secara jelas dimana lokasinya sehingga mudah untuk menindaklanjutinya.

Telp (0511) 4705900-01. Isi di luar tanggungjawab percetakan

WARTAWAN ”BANJARMASIN POST GROUP” SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/ MEMINTA APA PUN DARI NARASUMBER

Rusdiansyah Kepala Dinas Perhubungan Kota Banjarmasin

Lingkar Selatan Gudang Pelangsir KEPADA kapolda Kalsel. Tolong berantas para pelangsir solar dan tindak tegas anak buah bapak yang bekerja sama dengan para pelangsir seperti di POM Lingkar Selatan dekat Liang Anggang. Di situ banyak sekali yang melangsir dan bekerja sama dengan oknum polisi. Begitu juga POM yang ada di Sungai Tabuk, padahal ada aparat yang jaga. Ini tindakan oknum yang menyusahkan dan merugiakan masyarakat. +6285347319729

Ngelem Tiap Malam YTH kapolres Banjar. Tolong dirazia pada malam di bangunan bekas Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Ratu Zalecha Martapura di samping paman jualan pentol. Di sana dijadikan tempat pesta lem oleh anakanak. Kasihan generasi muda kita rusak. 05117687156

Liwar SPBU Anjir

YTH jajaran instansi berwenang. Tolong tertibkan parkir yang tidak memiliki izin, karena merugikan masyarakat dan tidak ada retribusinya untuk daerah kita. 05119149223

Berwarna (FC): Rp 45.000/mmk Iklan Kuping: Berwarna (FC): Rp 50.000/mmk

HALO POLISI

HALO BATOLA

Pengaduan Langganan: 08115000117, (0511) 3352050

Lantai II Jakarta 10270, Telp (021) 5483008, 5480888 dan 5490666 Fax (021) 5495358 Perwakilan Surabaya: Jl Raya Jemursari 64 Surabaya, Telp (031) 8471096, 8483428, Fax (031) 8471163

YTH jajaran PLN. Kenapa setiap Kamis malam selalu padam aliran listrik. Padahal biasanya malam itu masyarakat mengadakan yasinan yang sangat membutuhkan penerangan listrik. 081326705251

Tanggapan: TERIMA kasih atas informasinya. Jajaran Polres Banjar menggiatkan upaya memberantas penyakit masyarakat (pekat) dan dari beberapa kasus selama April ini ada dua kasus pelaku pengisap lem fox yang ditangkap. Saran kami kepada masyarakat, laporkan kepada kami setiap gangguan kamtibmas melalui telepon 0511 4721110. Aparat akan menindaklanjutinya. Aiptu Gatot Yuliadi Kasubag Humas Polres Banjar

Bagian Sirkulasi: Ext. 116, 117 Biro Jakarta-Persda: Redaksi, Jl Pal Merah Selatan No 12

Malam Jumat Padam

ILUSTRASI: BANJARMASIN POST GROUP/MIRZA

Dalih Membantu Polisi KEPADA kapolda Kalsel. Kenapa petugas dari polsek membiarkan adanya premanisme d SPBU kilometer 6 Banjarmasin. Kehadiran mereka dengan dalih membantu petugas mengatur ketertiban, tetapi ujung-ujungnya kami supir truk dimintai duit antara Rp 5 ribu sampai Rp 20 ribu. Kejadian ini sudah lama berlangsung, tentu saja merugikan kami. Di mana fungsi polisi? 08781423621

KEPADA seluruh aparat yang bertanggung jawab. Tolong pang kami neh supaya kawa jua maisi minyak solar di SPBU Anjir Pasar gasan mutur. Kalu di SPBU lain kami kawa haja dapat solar biar lawas maantri, tapi di Anjir Pasar sudah aamntri lawasa, kada kebagian solar pulang. Tapi kalu pelangsir, diisi hibak-hibak. 085754387566

HALO BANJAR Janji Perbaiki Jalan YTHbupati Banjar. Tolong diaspalakan jalan Komplek Dalem Sakti Kelurahan Sungai Lulut. Sejak awal pembangunan pada 1998 belum ada perbaikan. Warga jangan hanya diberi janji. 085251703260


METRO GUIDE

8

METRO BANJAR z SELASA, 10 APRIL 2012

DOKUMENTASI BANJARMASIN POST GROUP/APUNK

DITERANGI LILIN - Jamaah Langgar Roidussalam di Jalan Haryono MT, Banjarmasin beberapa waktu lalu harus menunaikan salat dibantu penerangan lilin karena aliran listrik mati. Pemadaman listrik di Banua masih kerap terjadi dan membuat warga kesal (foto kiri). Foto kanan, kabel jaringan listrik milik PLN yang terbentang rendah di kawasan permukiman.

Praktis Gunakan Listrik Pintar ❐ Pemasangan Baru Sangat Mudah SUTIANI hendak memasang sambungan listrik di rumah barunya di Jalan Simpang Gusti IV, Banjarmasin. Dia mendatangi kantor PLN Rayon Lambung Mangkurat, Banjarmasin. Perempuan itu kaget ketika diberitahu tidak ada lagi pemasangan listrik sambungan baru pascabayar. PLN hanya melayani pemasangan listrik praba yar atau istilah kerennya listrik pintar. “Sebenarnya saya ingin minta pasang cara yang lama, karena sudah terbiasa dan pasti dibayar sebelum tanggal 20. Sedangkan yang prabayar belum terbiasa dan khawatir kartunya habis lampunya mati di malam hari. Tapi, karena tidak ada lagi, mau tak mau saya memasang,” kata Sutiani. Ketika mendaftar, Sutiani diajari ba-

“Selama beberapa hari menggunakan listrik pintar tak menjadi masalah” SUTIANI Warga gaimana memasukkan, memasang dan membeli pulsa serta dapat pulsa gratis Rp 25.000. “Selama beberapa hari menggunakan listrik pintar tak menjadi masalah,” ujarnya. Asisten Manajer Pelayanan dan Administrasi PLN Area Banjarmasin, Dwi Sugeng Prihartono mengatakan, sekarang tidak ada lagi pemasangan baru listrik pascabayar. Semuanya prabayar atau listrik pintar yang diluncurkan sejak 2011. Menurut dia, cukup banyak keuntungan yang didapat bagi menggunakan listrik pintar yaitu pelanggan mudah mengendalikan sendiri

Strom Perdana Rp 20 Ribu SEMAKIN meningkatnya pendapatan masyarakat, berdampak bertambahkan kebutuhan lainnya, termasuknya menaikkan daya listrik dari 450 VA menjadi 900 VA atau 900 VA jadi 1300 VA. Salah satu warga yang akan mengurus menaikkan daya listrik adalah Hj Audah warga Kayutangi, Banjarmasin. “Saya mau mengurus menaikkan daya listrik dari 900 VA menjadi 1300 VA karena listrik rumah saya sering mati,” katanya, yang ditemui di PLN Rayon Lambung Mangkurat. Dia pun menanyakan bagaimana prosedur untuk menaikkan daya tersebut dan apa saja syaratnya. Menurut Asisten Manajer Rayon Lambung Mangkurat, Dwi Sugeng Prihartono, persyaratan cukup mudah datang dengan membawa rekening listrik terakhir serta fotokopi KTP. Pasti akan langsung diproses, dengan membayar strom perdana Rp 20.000, mengganti sisa pemakaian pasca bayar sebelumnya. “Dalam lima hari, insya Allah akan selesai diproses,” katanya. Dia menambahkan, masyarakat yang menaikkan daya per bulannya sekitar 200 orang dan sebagian menaikkan dari 900 VA menjadi 1300. Ini menujukkan ekonomi masyarakat sekarang semakin membaik dengan banyak membeli peralatan rumah tangga yang menggunakan listrik. (ful)

pemakaian. Bisa pasang Rp 25 ribu, Rp 50 ribu, Rp 100 ribu, Rp 250 ribu, Rp 500 ribu atau Rp 1 juta per bulannya. Selain itu, privasi tidak terganggu, pembelian disesuaikan kemampuan, tidak ada sanksi pemutusan, tidak ada sanksi biaya keterlambatan. Ada pun payment point prabayar retailer manfaatnya transaksi rutin, layanan voucher dan isi ulang, manfaat transaksi lainnya, sebagai terminal EDC, akan tumbuh peluang usaha.

Melalui PT Pos lewat promosi giro, transaksi rutin (pasca bayar, prepaid, nada pos), layanan sms LPB Pos, one stop servis. Sedangkan melalui bank, peluang nasabah setara dengan pelanggan PLN DJBB, promosi kartu kredit, transaksi rutin, data base pelanggan, promosi melalui EDC, SMS banking. Dwi mengatakan, bagi pelanggan baru akan diajari bagaimana mengisi setrum, memasukkan digit seperti habis. “Kalau pulsanya mau habis biasanya alarmnya me-

nyala dan pelanggannya bisa mengisi ulang. Kalau alarmnya menyala, pulsa baru habis dua hari kemudian, jadi pelanggan tak perlu takut lampu mati di tengah malam,” tandasnya. Bagi masayarakat yang memiliki rumah sewaan, ini sangat menguntungkan, karena penyewa tidak bisa dipakai meter lain. Selain itu, penyewa harus mengisi pulsa agar lampu rumah bisa menyala alias tak bisa kabur dengan menunggak membayar listrik seperti pasca bayar. (ful)

Jangan Lewat Calo PEMASANGAN listrik saat ini cukup mudah. Asalkan persyaratan lengkap, dalam beberapa hari aliran listrik langsung menyala. Seperti diungkapkan Sutiani, warga Jalan Simpang Gusti IV. Dia mengatakan, pemasangan listrik sambungan baru prosedurnya sangat mudah. “Setelah saya memenuhi beberapa persyaratan, hanya dalam tempo dua minggu listrik rumah saya sudah langsung menyala,” katanya dengan nada gembira. Manajer Area PLN Banjarmasin, Abdul Farid mengatakan, persyaratan memasang baru listrik prabayar sangat. “Datang langsung ke kantor pelayanan PLN terdekat dengan domisili dengan membawa sejumlah persyaratan,” katanya. Pengajuan permohonan sambungan baru juga dapat dilakukan melalui saluran telepon call center PLN 123. Setelah persyaratan dipenuhi, kata Farid, tahap berikutnya pemberkasan administrasi permohonan sambungan baru, survei ke lapangan untuk mengetahui secara persis kondisi listrik di lapangan. Calon pelanggan menyelesaikan proses administrasi di kantor PLN, menandatangani surat perjanjian jual beli tenaga listrik dan PLN akan melakukan penyambungan listrik kebangunan pelanggan. Perlu diperhatikan, lanjut dia, PLN tidak

memiliki kewenangan terhadap instalasi listrik di dalam bangunan milik pelanggan, sebab instalasi listrik tersebut milik pelanggan. “Pelanggan menentukan sendiri perusahaan instalatir yang akan membangun instalasi listrik dibangunan miliknya. PLN juga tidak punya kewenangan yang terkait dengan segala ketentuan instalasi listrik,” tegasnya. Farid menambahkan, dalam pemasangan baru, pelanggan diharapkan jangan melalui calo, tapi langsung saja datang ke kantor-kantor PLN. “Setiap kantor PLN juga sudah dipasang spanduk standar biaya dan prosedurnya,” tegasnya. “PLN punya semboyan layanan mudah, murah dan cepat (MMC). Untuk sambungan baru sendiri sebanyak 17.000 di lima kabupaten kota yaitu Banjarbaru, Batola, Tanah Laut, Banjarmasin dan Kabupaten Banjar,” tandasnya. Asisten Manajer Pelayanan dan Administrasi PLN Area Banjarmasin, Dwi Sugeng Prihartono menambahkan, untuk penyambungan baru ada yang lima hari, 25 hari dan 70 hari. “Kalau lima hari semuanya sudah siap, kalau 25 hari sudah ada jaringan listriknya, sedangkan jika 75 baru terpasang apabila tidak ada jaringan listriknya, karena harus memasang tiang listrik,” kata dia. (ful)

DOKUMENTASI BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO

PERAWATAN - Beberapa petugas PLN melakukan perawatan kabel tegangan tinggi di tiang induk kawasan Jalan R Suprapto, Banjarmasin.


METRO SHOWBIZ

9

METRO BANJAR z SELASA, 10 APRIL 2012

STIMEWA

SAHABAT Peterpan, Borneopanerz menghibur anak Panti Asuhan Sentosa.

Sahabat Peterpan Sambangi Panti PULUHAN anak muda, putra dan putra yang kompak berbaju merah memenuhi Panti Asuhan (PA) Sentosa, Minggu (8/4) di Jalan Belitung, Banjarmasin Tengah. Kehadiran mereka disambut antusias para penghuni panti. Berbaur dengan anak-anak panti, mereka menyanyi dan memainkan aneka permainan (game). Ya, para anak muda ini tergabung dalam Borneopanerz, Sahabat Peterpan di Kalimantan Selatan (Kalsel). Hari itu, berbagi dengan anak-anak panti. Para penggemar band ngetop Tanah Air yang sedang vakum karena vokalisnya, Ariel masih menjalani masa hukuman, berbaur tanpa sungkan. Bahkan pada saat games, pemenang pun mendapatkan hadiah menarik berupa merchandise Peterpan. Anton salah satu anggota Borneopanerz, mengakui kunjungan ke panti asuhan sebagai sarana silaturahmi dengan sesama. Jumlah anggota Borneopanerz yang datang 50 orang, dari total anggota 100 orang. “Selain itu, tujuannya agar Peterpan lebih dikenal dan diterima oleh masyarakat Kalimantan Selatan. Merchandise untuk hadiah asli dari official Peterpan di Bandung berupa T-shirt,” papar Anton dengan antusias seraya mengatakan,” ungkap Anton. Para Sahabat Peterpan juga menghibur anak-anak panti dengan menyanyikan beberapa lagu Peterpan diiringi musik akustik. Acara ditutup dengan doa bersama anak panti. Mereka juga memberikan bantuan berupa uang. “Uang tersebut hasil kerja kita Sahabat Peterpan dari hasil ngamen, jual makanan di pinggir jalan selama dua minggu,” bebernya. (dwi)

BANJARMASIN POST GROUP/FX ISMANTO

IDOLA - Judika, Runner Up Indonesia Idol 2 yang kini menjadi vokalis Mahadewa dkerubuti ibu-ibu di sebuah acara usai pementasan beberapa waktu lalu. Judika akan tampil di Jorong Cafe and Resto Banjarmasin, Jumat (13/4) malam.

Dikawal Nyaris Setengah Lusin ‘Bodyguard’ “Hits milik Judika BUKAN pertama sudah hampir pasti memang Judika ke “H its m ili kn ya dibawakannya. Sekalian Banjarmasin. Tahun lalu su da h ha m pi r promo akan dilakukan dirinya bersama grup musik Judika yang akan Mahadewa tampil di Stadion pa st i melakukan talkshow di J Lambung Mangkurat. di ba w ak an ny a. Radio,” kata seorang panitia Namun untuk menyanyi Se ka lia n pr om o gelaran bertajuk Enjoy Your solo, pada Jumat (13/4) ak an di la ku ka n Weekend, Beben. malam mendatang di Jorong Minimal delapan lagu Cafe and Resto, menjadi Ju di ka ” akan dinyanyikan Judika di pengalaman berbeda hadapan penggemarnya. baginya di kota berjuluk BEBEN Pa nit ia En joy Yo ur Lima kru khusus dibawakan Seribu Sungai ini. We ek en d lelaki kelahiran Sidikalang, Tampil out door saat Dairi, Sumatera Utara, 31 bersama Mahadewa yang Agustus 1978 tersebut. Tidak digawangi musisi Ahmad rumit disiapkan untuk Dhani, pastinya akan beda manakala di penampilan Judika. Mengingat konsepnya Jorong. Judika pun berjanji akan tampil terbaik di hadapan penggemarnya. Hits Aku tampil minus one. Konsepnya ini terbilang simpel, sehingga penyanyi tak perlu bawa Yang Tersakiti dan Bukan Dia Tapi Aku, banyak kru, tapi bukan lypsnc. hampir pasti dibawakan pemilik nama Sebelum Judika tampil, lanjutnya, tiga lengkap Judika Nalon Abadi Sihotang.

Persembahkan Sembilan Lagu Jazz

BANJARMASIN POST GROUP/YAYU FATHILAL

MUSIK JAZZ - Sandy Winarta dan tiga temannya memeriahkan gelaran musik jazz, Minggu (8/4) di Swiss Belhotel Borneo.

PERMAINANdrum Sandy Winarta membawakan lagu-lagu beraliran jazz, memukau penonton yang memenuhi Ballroom Swiss Belhotel Borneo Jalan Pangeran Antasari, Banjarmasin, Minggu (8/4) malam. Pada gelaran bertajuk Borneo Jazz Nite Goes to Banua 5th, dua pecinta jazz Memet Tabalonge dan Jabal, tampak menikmati permainan musisi dari Jakarta itu. Sandy yang permah tampil bersama Twilight Orkestra tak tampil sendiri, melainkan bersama musisi jazz muda Indonesia lainnya yakni Johanes Radianto (gitar), Caka Priambudi (bass) dan Nesia Ardi (vokal). “Kedua orangtua saya juga senang musik jazz. Kalau saya senang semua jenis musik jazz, apalagi jazz rock dan musik jazz orang-orang negro,” kata Memet. Jabal pun mengaku sering mendatangi tempat acara musik jazz, di antaranya Java Jazz Festival. Lelaki asli Kalsel

ini, memang berdomisili di Jakarta ini. Dia juga mengapresiasi gelaran musik jazz kemarin, yang menurutnya sebagai terobosan baru. “Biasanya, acara musik jazz dihadiri oleh para orang tua alias yang sudah ibu-ibu atau bapak-bapak, pemainnya juga begitu. Itu yang sering saya lihat di Jakarta. Namun kalau di sini, pemainnya semuanya anak muda. Penonton juga tak semuanya orang tua,” kata Jabal. Malam itu, Sandy dan kawan-kawan mengusung konsep musik jazz standar yang mereka aransemen sendiri. Jazz standar adalah sebuah aliran di dunia musik jazz yang sudah umum di kalangan musisi jazz. “Kalau di blantika musik Indonesia, jazz standar itu seperti lagu-lagu pop band Gigi, Ungu, dan sebagainya,” beber Sandy Winarta. Jazz standar berasal dari Amerika Serikat. Lagulagunya kebanyakan karangan

menarik dengan kehadiran female disk jockey (fdj) Yasmin. Dalam dunia memainkan turn table, kepiawaian perempuan cantik ini sudah tak diragukan. Beberapa penghargaan sebagai dj didapat Yasmin. (ris)

Nana Tak Sabar Tonton Judika ANIMO masyarakat Banjarmasin pun untuk menyaksikan penampilan Judika, sangat tinggi. Terbukti, penjualan tiket telah 80 persen lebih. “Iya 80 persen lebih telah terjual tiketnya,” papar panitia event bertajuk Enjoy Your Weekend, Fersha Silvarinda. Diungkapkan gadis yang akrab disapa Fefey ini, untuk tiket table 8 masih ada beberapa. Sedangkan untuk table 4 sudah sold out. “Kalau yang festival, itu masih ada,” beber Fefey. Nana, seorang penggemar Judika sudah tak sabar ingin melihat aksi idolanya tersebut. Dirinya berharap bisa foto bareng pula. “Tampilnya kan pas esoknya libur kerja. Semoga bisa nonton. Saya suka suaranya, tambah lagi orangnya cakep,” ucap Nana. Aku Yang Tersakiti, diakui karyawan swasta ini merupakan lagu favorit dirinya. “Vokalnya pas dengan lirik dan aransemen dibawakan,” pujinya. (ris/dwi)

Jajal Akting ke Kota Buaya

■ Sandy Tak Asing dengan Banua musisi jazz AS di era 1930 hingga 1950. Pada penampilannya malam itu, mereka mengusung konsep jazz standar yang sudah dikreasi mereka agar lebih menarik. Jenis musik jazz standar sudah umum di kalangan musisi jazz, tapi tantangannya adalah bagaimana Sandy dan temantemannya menampilkan sesuatu yang menarik disesuaikan dengan taraf kemajuan dan ide-ide kreatif mereka dalam bermusik. Ada sembilan lagu yang mereka bawakan, tiga di antaranya berupa instrumen. I Love You, You Don’t Know What Love Is, Scrapple From The Apple untuk instrumen. Kalau yang vokal, judulnya di antaranya Aqua de Beber, Sea Jam Blues, Round Midnight, Honey Suckle Rose, dan sebagainya. Selain tampil bersama kuartetnya, Sandy juga sering tampil bersama musisi jazz lainnya seperti Dewa Budjana, Tohpati, Indra Lesmana dan Benny Likumahua. Dulu dia juga pernah tampil bersama Twilight Orchestra, tapi sekarang sudah tidak lagi karena jadwalnya sering bentrok. “Kalau ke Banjarmasin sudah beberapa kali, di acara musik jazz juga tetapi saya tampil sendiri. Kalau bersama kuartet baru kali ini,” ujarnya. Public Relation (PR) Swiss Belhotel Borneo, Dessy Natalia, mengatakan acara ini sebelumnya pernah digelar di Banjarmasin tetapi tidak di hotel tersebut. “Kalau di hotel kami baru kali ini. Penonton membayar Rp 75.000 per orang,” ujar Dessy. (ath)

band lokal bakal meramaikan. Lyric, Sexy Voice dan Jorong Band akan menghibur dengan lagulagu berbagai aliran musik. “Selanjutnya, barulah giliran Judika,” beber Beben. Aksi kehadiran Judika bakal semakin

ADINDA

BILA tak ada aral, pertengahan April nanti, salah satu model berbakat Kalimantan Selatan, Adinda Paquita Haris berkesempatan ikut audisi sebuah sinetron di Surabaya. “Saya rencananya ke Surabaya, itu karena dipanggil pihak Xpressio Entertainment untuk mengikuti casting sinetron,” ungkap Adinda saat dihubungiMetroBanjar. Berhubung baru kali pertama diajak ikut casting, model yang tergabung di Billboss ini mengaku sangat antusias untuk mencobanya, “Saya akan memberikan yag terbaik, syukur-syukur nantinya terpilih,” ungkap gadis kelahiran 9 Mei 1996. Dia pun mulai

banyak belajar tentang sinetron. caranya tak sulit, cukup dengan menonton sinetron di berbagai stasiun televisi yang menayangkan. Selain itu, banyak bertanya kepada para senior yang pernah ikut casting. “Doakan saja ya, agar Adinda bisa mengikuti casting dengan baik,” harapnya. Diakuinya, prestasi yang didapatnya banyak di dunia modeling dan fashion show. Wajahnya juga pernah nampang di beberapa majalah remaja, di antaranya Gaul. Hal itu, tidak lepas dari wajahnya yang memang ayu dan tentu saja memesona. “Kata orang sih, wajah saya fotogenik dan bagus di foto,” ungkap gadis penyuka traveling ini sembari tersenyum. Ketertarikannya menggeluti dunia model, juga karena dukungan orang-orang terdekat terutama orangtua. Ada kepuasaan tersendiri baginya dengan menjadi model, serta membuat makin banyak teman dan menambah pergaulan. (dwi)

ISTIMEWA

Akhirnya Syuting di Shanghai SEMPAT tertunda cukup lama, akhirnya Diswan, drummer asal Banjarmasin bisa syuting di Shanghai, Cina. Bersama grup musiknya Putih, lelaki berbadan tambun ini, bakal bertolak pada Rabu (25/4) mendatang. “Insya Allah, kita akhirnya bisa syuting klip di Cina. Kebetulan ada tawaran manggung di sana, akhirnya kita putuskan sekalian bikin klip,” kata lelaki keponakan pelawak lokal pemadihin, Jhon Tralala. Ditanya single mana yang akan dibuatkan klip di Negeri Tirai Bambu tersebut, Diswan masih tak bersedia merincikan. Waktu awal memang direncanakan untuk tembang Cinta Tanpa Alasan. Namun berhubung sudah dibikinkan klipnya, akhirnya direncanakan single lain. Lagu kedua yang masih dirahasiakan ini, klipnya akan dikeluarkan begitu sampai Tanah Air. Sebagai informasi, untuk hits pertama di album keempat, klip dibikin menjadikan Jessica Iskandar sebagai model. Diswan pun bersyukur single terbaru mendapat tanggapan bagus di blantika musik Tanah Air. Sadar tak bisa mengandalkan penjualan melalui compact disc (CD) yang mana bajakan tak bisa dibendung lagi,

akhirnya mereka pun memilih menjual melalui ring back tone (rbt). “Pilihan melalui rbt, dipastikan tak mungkin dibajak orang. Nah, ini pertimbangan kita memasukkannya ke sejumlah operator untuk dijadikan rbt,” beber Diswan. Hanya saja untuk seberapa banyak yang mengunduh, Diswan mengaku belum tahu persis. Sehubungan laporannya belum diterima. Drummer asal Banjarmasin bersama band yang sudah menasional dan membuat tiga album ini bersyukur walaupun ada pergantian pada posisi vokal, mereka ternyata masih diperhitungkan. Wajar kiranya tawaran manggung masih berdatangan. “Satu minggu lalu kita dapat tawaran manggung di daerah Sumatera,” ungkapnya. Sadar akan pesatnya teknologi, merilis video klip melalui Youtube pun dilakukan. Melalui jaringan internet, pastinya lebih gampang dinikmati Golongan Putih (sebutan penggemar band Putih) DISWAN, Drummer Band Putih di mana pun berada. (ris)

ISTIMEWA


METRO SELEB

10

METRO BANJAR z SELASA, 10 APRIL 2012

Nyanyi Sambil Inves Hari Tua SUDAH sejak lama, Dara dan Mitha, duo personil The Virgin menyiapkan kekebasan finansial untuk hari tua mereka dengan

berinvestasi di properti. Dengan dukungan dna bimbingan orangtua mereka, keduanya kini menekuni bisnis kos-kosan di

seputaran Jakarta. Berinvestasi di properti menjadi pilihan keduanya lantaran keuntungannya yang sangat menggiurkan. Apalagi, harga properti di Jakarta terus naik setiap tahunnya. Dara mengaku, kegiatan investasinya ke properti diambil dari menyisihkan sebagian penghasilannya dengan membeli tanah di wilayah Jakarta Selatan dan Jakarta Utara. Daerah yang dipilih Dara adalah di kawasan Pondok Indah dan Kelapa Gading. “Kalau aku pilih tanah ya, karena jangka waktu investasinya nggak bakal habis,” kata Dara saat ditemui di Jakarta, Senin (9/4) siang. Dara mengaku tak pernah takut rugi dari investasi di properti. “Kalau tanah, makin

lama makin naik, nggak pernah nyusut,” akunya. Dara mengaku tak suka berinvestasi di apartemen lantaran harga belinya yang mahal, di atas Rp 300 juta per unitnya. Beda dengan tanah. Menurut Dara, harga tanah di Jakarta masih ada yang di bawah Rp 200 juta per kavling dengan luasan tanah bervariasi. “Kalau bisnis apartemen aku nggak suka aja. Maksudnya, masih ada hal lain selain apartemen yang investasinya lebih gede,” kilahnya. Dara menambahkan, kelemahan dalam berinvestasi di apartemen adalah desain interior apartemen yang harganya sudah pasti mahal tapi kurang sesuai dengan selera pribadinya. “Kalau beli tanah ‘kan masih mentahan,” tuturnya membandingkan. (fer/fin)

Dibikin Nyaman oleh Raffi Ahmad

TRIBUN/DANY

Dara The Virgin

PERMANA

SELAIN menyanyi, Dara juga terjun ke dunia akting. Bersama Mitha, Dara diajak Raffi Ahmad main dalam pembuatan film televisi (FTV) yang diproduseri Raffi Ahmad. Judul FTV-nya adalah Demi Nama Cinta Di aktingnya ini, Dara mendapatkan peran yang sama dengan teman duetnya di The Virgin, Mitha. “Kalau dulu aku sering berperan seabgai cewek yang kecentilan sama cowok, sekarang porsinya sama kayak Mitha,” jelas Dara, Senin (9/4) siang. Selama proses syuting, Dara tak mengalami banyak kesulitan. Apalagi, mereka dipandu langsung oleh Raffi

Ahmad yang tak cuma ikut berakting didalamnya, namun juga menjadi seorang produser. “Awalnya aku kaku aktingnya, tapi setelah nanyananya terus langsung bisa. Raffi enak orangnya, enggak terlalu repot, aku nyaman. Pokoknya kayak kakak sendiri,” puji Dara. Soal honor, Dara membantah dirinya dibayar sangat mahal oleh Raffi Ahmad. “Enggak sih, sama saja. Tapi kalau dibanding dari FTV yang sebelumnya, memang honirnya lebih besar,” akunya. “Yang paling penting syuting FTV itu bisa ketemu teman baru,” imbuh Mitha.(nva)

FOTO-FOTO:TRIBUN/ ISMANTO

Cerai karena Karma dan Selingkuh TAMARA Bleszinsky memang memutuskan bercerai dari Mike Lewis dan resmi mengajukan gugatan cerainya ke panitera Pengadilan Agama Jakart Selatan. Apa alasan gugatan cerai tersebut? Dalam konferensi pers yang pernah digelar Tamara dan Mike Lewis di depan awak media beberapa hari lalu, keduanya tak mengungkapkan secara eksplisit alasannya. Tamara dan Mike hanya menegaskan, keduanya akan merasa lebih nyaman jika meneruskan hubungan keduanya tidak dalam bingkai perkawinan lagi, tapi sebagai sahabat sembari membesarkan anak semata wayang hasil pernikahan mereka. Tapi peramal Beby Djenar punya analisis lain. Keputusan bercerai Tamara terjadi lantaran dia sebelumnya pernah ‘berselingkuh’ dengan Mike ketika Tamara masih berstatus sebagai istri sah Teuku Rafly

Pasha. Beby Djenar berpendapat, kali ini Tamara terkena karmanya. “Dua tahun lalu aku bisa melihat dari rumor yang berkembang, mereka akhirnya harus pisah. Kalau dipaksakan enggak akan bisa langgeng, karena dia (Tamara) kena karma,” kata Beby Djenar saat dijumpai di Jakarta, Senin (9/4) siang. Beby menilai, Tamara terkena karma lantaran pernah sengaja meninggalkan suami pertamanya, Teuku Rafly. “Memang kejadian (perceraian) ini adalah prediksi aku. Rumah tangga Teuku Rafly dan Tamara ‘kan selesai (berakhir) karena ada orang ketiga (Mike Lewis). Waktu mereka di Bali (pernikahan Mike dan Tamara) nanti akan ada something,” tutur Beby Djenar. Tamara dan Mike menikah diam-diam di Bali pada Februari 2010 setelah dia bercerai dari teuku Rafly yang telah memberi

seorang momongan. Setelah prosesi pernikahan yang berlangsung tertutup itu, Tamara dan Mike menggelar konferensi pers terbatas di Jakarta. Baby Djenar yang selama ini dikenal akrab dengan almarhum peramal Mama Laurent ini menilai, penyebab keretakan rumah tangga Tamara dan Mike lebih karena perbedaan usia di antara keduanya yang sangat menyolok. Usia Tamara saat ini adalah 36 tahun, sementara Mike baru 28 tahun. “Ada sifat Mike yang keras dan masih kekanak-kanakan. Sedangkan Tamara sudah lebih dewasa. Jadi keteteran terus Mike-nya mengimbangi Tamara yang sudah pernah berumah tangga,” kata Beby. Seperti apa vonis hakim atas gugatan cerai yang diajukan Tamara ke Pengadilan Agama Jakarta Selatan? Kita tunggu (fin) saja.(fin)

Ke Night Club dengan Rambut Cepak

Kabayan di Tanah Betawi SERIAL silat tradisional selalu memiliki segmen pemirsanya sendiri, terutama di kalangan masyarakat menengah ke bawah. Apalagi jika dibumbui dengan komedi. Indosiar kembali menayangkan serial baru bergenre silat tradisional berjudul Kabayan di Tanah Betawi. Di serial yang dijadwalkan tayang setiap Senin-Jumat, pukul 19.00 WIB, mulai Senin 9 April, ini Si Kabayan dicitrakan sebagai sosok pendekar dengan suling saktinya. Serial produksi Multivision Plus ini dibintangi Haji Mandra, Tysar, Avi Basalamah, dan Chantiq Schageri. Dari judulnya, Anda sudah bisa menerka jika serial ini diadaptasi dari kisah klasik Si Kabayan yang sangat populer di kalangan masyarakat Pasundan. Kejujuran serta kepolosan Si Kabayan menjadi jualan dalam serial ini. Dibandingkan dengan kisah-kisah kepahlawanan Si Kabayan yang pernah ada, kali ini Si Kabayan dikisahkan tumbuh besar di tengah keluarga Betawi. Dia terlahir menjadi anak angkat keluarga Rochim, seorang sopir bajaj yang hidup pas-pasan. Ipah, istri Rochim, yang telah lama merindukan kehadiran anak dalam pernikahannya sangat bahagia ketika Kabayan bersedia jadi anak angkatnya. Ipah juga berjanji akan membantu mencarikan orangtua asli Kabayan. Namun ternyata kehadiran Kabayan ternyata tidak diharapkan Rochim. Rochim merasa Kabayan jadi pembawa sial di keluarganya. Baru juga berangkat kerja, bajaj Rochim sudah nyungsep di selokan. Rochim tidak pernah tahu kalau sesungguhnya Kabayan adalah berkah bagi keluarganya. Lewat tiupan serulingnya, Kabayan selalu bisa memenuhi keinginan Ipah dan Rochim. Beras yang hanya

TAK LAGI SATU HATI- Inilah salah satu sisi kemesraan yang pernah dipamerkan Tamara Bleszinsky dan Mike Lewis dalam konferensi pers, sesaat setelah mereka menikah tertutup di Pulau Bali.

AKTRIS Annne Hathaway memamerkan potongan rambut barunya yang membuatnya terlihat lebih seksi dan muda. Untuk pertama kalinya, Anne memamerkan dandanan rambut terbarunya itu di klub malam The Box bareng kekasih dan sekaligus tunangannya, Adam Shulman, Sabtu pekan lalu. Aktris yang membintangi banyak film laris ini terlihat malu-malu ketika sejumlah fotografer mencoba mengabadikan momen ketika dia keluar dari klub malam tersebut bersama Adam.Anne terlihat menutupi kepalanya dengan tangan. Di dandanan terbarunya ini rambut Anne Hathaway dipangkas super pendek hingga memamerkan lehernya yang jenjang. Hathaway memangkas pendek rambutnya ini semata demi tuntutan peran di film adaptasi terbaru yang diangkat dari novel berjudul Les Miserables. Film ini dia bintangi bersama Hugh Jackman dan Russell Crowe. Anne Hathjaway akan memerankan tokoh Fantine, ibu tunggal yang menjual rmbutnya dan menjadi wanita nakal demi menghidupi dirinya dan anaknya. Untuk aktingnya ini, Anne Hathaway juga harus berdiet untuk menampilkan tubuhnya agar terlihat lebih langsing. Kita nantikan saja akting dia di film ini.(fin)

MULTIVISION

segenggam, bisa berubah menjadi nasi sebakul. Bahkan ketika Rochim berurusan dengan polisi, Kabayan menyelamatkannya tanpa pernah dia ketahui. Berkat seruling ajaibnya, Kabayan menjadi sosok idola anak-anak Betawi di kampungnya. Karena jasa Si Kabayan pula, tim sepakbola di kampungnya selalu menang dalam pertandingan dengan tim sepakbola

PLUS

PICTURES

Jessica Galau Tanpa Olga

anak-anak dari keluarga kaya di kampung itu di bawah pimpinan Aslan. Aslan adalah anak Bang Juki, orang terkaya di kampungnya. Kehadiran Kabayan memang membuat Aslan selalu sial. Setiap kali Aslan maupun bapaknya melakukan kecurangan, Kabayan selalu bisa membalas. Rochim akhirnya benarbenar menyadari bahwa Kabayan benarbenar berkah bagi keluarganya.(fin)

Teater Canda APRIL ini Trans TV menampilkan program baru bertajuk Teater Canda. Tayangan ini mengudara setiap Kamis dan Jumat pukul 19.15 WIB. Teater Canda menampilkan kisah sehari-hari yang dibentuk secara komedi. Cerita dikemas dalam bentuk sketsa di set

FAME/FLYNET

Anne Hathaway

panggung dengan menggunakan teknik teater untuk pergantian propertinya. Tayangan ini dibintangi Chaca Fredrica, Robby Sutanto, Dilla, Sandytile, Gilang Dirgahari dan Novia. Program ini juga menghadirkan bintang tamu yang berbeda di setiap episodenya.(fin)

ISTIMEWA

Jessica Iskandar

JIKA beberapa pekan lalu Olga Syahputra harus galau di Jakarta sendirian karena Jessica Iskandar liburan ke Eropa tanpa mengajaknya, kini giliran Olga melakukan hal serupa. Olga sejak beberapa hari ini absen menjadi presenter Dahsyat di RCTI lantaran sedang menikmati liburannya ke Eropa selama dua minggu. Selama ditinggal Olga, Jessica Iskandar mengaku galau karena tak pernah mendapat kabar. “Saya cuma tahu dia lagi liburan di luar negeri, di Eropa, tapi di mananya enggak tahu. Dia enggak telepon saya, enggak SMS saya. Enggak tahu nih, bikin galau saya saja,” kata Jessica saat ditemui di Platters, Setiabudi Building, Kuningan, Jakarta Selatan, Senin (9/4) sore. Kepergian Olga ke Eropa tanpa pesan dan kabar, diakui Jessica sempat membuatnya bingung. Namun Jessica juga tak berhak marah lantaran hubungannya dengan Olga juga tak jelas sebagai sepasang kekasih. “Sekarang lagi enggak enak badan. Dia bikin aku begini, dia enggak BBM, enggak SMS, kalau sekarang begini aku sedih. Sudah hubungan enggak jelas, digantungin, diketawain lagi,” ujar perempuan 24 tahun itu. Jessica pan tas saja rindu setengah mati karena lama tak bertemu Olga. Sebab, semenjak ditinggal olehnya, Jessica sudah tak mendapatkan ciuman di kening lagi. “Yang dikangenin, cium kening sebulan sekali,” tukasJessica sambil menutupi matanya yang berkaca-kaca.(nva)


METRO WEDDING

11

METRO BANJAR z SELASA, 10 APRIL 2012

Mewujudkan Pernikahan Serba Premium Pernikahan adalah prosesi yang paling dikenang seumur hidup buat siapa saja. Jadi wajar saja jika calon pengantin melakukan persiapan habishabisan agar tampil sempurna di hari pernikahan. Mengeluarkan biasa yang tak sedikit juga tak menjadi masalah. Jika Anda berencana menggelar acara pernikahan yang serba premium, tak ada salahnya Anda mencari referensi sebanyak-banyaknya terlebih dulu tentang konsep pernikahan yang Anda ingin bersama calon pasangan. MENYAMBANGI acara pameran pernikahan berkonsep premium bisa menjadi salah satu pilihannya. Bertempat di Grand Ballroom The RitzCarlton- Pacific Place, Jakarta, sejak Kamis sampai Minggu lalu, berlangsung Bazaar Wedding Exhibition 2012. Ini adalah pameran perlengkapan pernikahan mewah persembahan dari majalah Harper’s Bazaar bersama Tiara Josodirdjo & Associates. Pameran yang telah tujuh kali diadakan ini kali ini mengusung tema The Enchanted Love. Tahun ini, pameran memang hadir lebih besar, spesial, dan inspiratif guna mewujudkan pernikahan impian calon pengantin yang

eksklusif. Pameran ini dimeriahkan berbagai vendor pernikahan andal dan terpercaya. 83 vendor yang menyediakan gaun pengantin, makeup, dekorasi, souvenir, undangan, hotel, foto dan dokumentasi, wedding cake, hiburan, hingga wedding organizer. “Pasar bisnis wedding saat ini besar sekali. Kebutuhan pembaca kami seputar wedding sangat tinggi. Semakin lama, animonya semakin besar dan itu membuat kami untuk ingin mengembangkannya lagi,” kata Ria, Editor in Chief Harper’s Bazaar. Desainer Tex Saverio yang ikut berpameran ini ajang ini mengatakan dirinya merasa senang karena untuk pertama kalinya dilibatkan dalam pameran tersebut. Tex kali ini didaulat menghadirkan koleksi pertama baju-baju pernikahan di acara pembukaan pameran. Tex menampilkan 13 koleksi baju yang menurutnya seluruhnya adalah gaun-gaun yang wearable alias bisa langsung dikenakan tanpa perlu modifikasi di sana-sini. “Mudah-mudahan wedding exhibition di Indonesia ke depan bisa menjadi destinasi orang-orang yang membutuhkan perlengkapan pernikahan, baik mereka yang berasal dari dalam negeri maupun luar negeri, karena di pameran tahun lalu, ada pengunjung dari Malaysia, India, dan lainnya,” ungkap Tiara Josodirdjo. Keuntungan Buat Desainer Bisnis perenikahan di kota-kota besar belakangan memang menggeliat. Dalam beberapa tahun terakhir, acara pameran perlengkapan pernikahan juga makin sering diadakan. Tahun ini, sepanjang Maret-April, setidaknya ada tiga pameran pernikahan

FOTO-FOTO: TRIBUN/JEPRIMA

MEMPESONA- Beberapa koleksi gaun pengantin yang dipamerkan sejumlah desainer di ajang Harper’s Bazaar Wedding Exhibition 2012. Selain dijual, ada juga gaun yang bisa disewa untuk pernikahan dengan harga sewa bervariasi.

yamng diadakan di Jakarta. Bidakara Wedding Expo, lalu disusul Bazaar Wedding Exhibition, dan sebentar lagi Balai Kartini Weding Festival. Ini menunjukkan pernikahan telah menjelma sebagai industri. Tak hanya vendor pernikahan yang memetik keuntungan, tetapi event organizer yang menyelenggarakan pemran. Dan, calon pengantin pun mempunyai hak untuk memilih sesuai kebutuhannya. Simbiosis mutualisme. Seperti dalam Bazaar Wedding Exhibition, Ria Lirungan dari Harper’s Bazaar mengatakan, di pameran ini pihaknya berusaha

hair do dan make up pengantin akad dan resepsi, sepasang busana pengantin resepsi, aksesoris pengantin akad dan respsi, hair do dan make up ibu pengantin (2), kain ibu pengantin (2), demang/beskap bapak pengantin resepsi (2), demang/ beskap among tamu laki-laki (8), kain among tamu perempuan (8), hair do dan make up among tamu perempuan (8), busana penerima tamu (6), juga hair do dan make up penerima tamu (6). ■ Paket Perdana, Rp 18 juta

Mencakup make up artist untuk hair do dan make up pengantin akad dan resepsi, sepasang busana pengantin resepsi (perdana), aksesoris pengantin akad dan respsi, hair do dan make up ibu pengantin (2), kain ibu pengantin (2), demang/ beskap bapak pengantin resepsi (perdana) (2), demang/beskap among tamu laki-laki (6), kain among tamu perempuan (6), hair do dan make up amog tamu perempuan (6), busana penerima tamu (6), plus hair do dan (anr) make up penerima tamu.(anr)

“ORANG Indonesia itu nggak seperti di negara-negara barat, yang bisa memutuskan menikah dalam tempo cepat. Kalau di sini persiapan pernikahan ‘kan kayak sirkus. Harus heboh. Kalau mau simpel pun persiapannya juga butuh waktu enam bulan sampai satu tahun sebelumnya,” kata desainer gaun pengantin Andreas Odang dalam obrolan dengan Tribun, Jumat pekan lalu. Andreas sendiri selain menjadi desainer juga mengelola bisnis persewaan gaun pengantin. “Saya melihat banyak desainer Indonesia akhirnya membuat line bridal, karena itu iyang sangat besar dan nggak ada matinya. Orang menikah itu selalu ada, dan orang juga sudah mulai mengerti kebutuhannnya seperti apa. Impian wedding yang diinginkan sedari kecil mereka sudah tahu. Jadi,. mereka

Tak Ada Lagi Aksen Bling-bling MENYIAPKAN acara pernikahan biasanya dilakukan jauh sebelum hari H. Ada yang melakukannya enam bulan hingga dua tahun. Kebanyakan keluarga di negara kita, pernikahan dua insan sama dengan menyatukan dua keluarga. Untuk itu, harus dipersiapkan secara matang dan terencana. Persiapan pernikahan yang terkesan njelimet kadang memaksa calon pengantin menggunakan jasa Wedding Organizer (WO). Untuk pemilihan vendornya datang dari pengantin atau masukan WO. Bagi calon pengantin yang telah mempunyai pilihan vendor bridal, mereka mempunyai bayangan baju pengantin impiannya. Tetapi, bagaimana jika belum? Tanya ke desainer. Bagaimana tren baju pengantin saat ini? Cocokkah dengan tubuh Anda? Desain ‘ramai’ mulai ditanggalkan Jika Anda berencana membuat baju pernikahan serba glamor dengan blingbling kristal atau payet, pikirkan ulang. Pasalnya untuk tren baju pengantin tahun ini, kemewahan blingbling agak tersingkir. Hal tersebut diungkapkan oleh Adjie Notonegoro dalam pembukaan Bazaar Wedding Exhibition 2012. Bahwa, baju pengantin tidak harus menggunakan payet. Tanpa payet, baju tetap terlihay anggun dan elegan. Senada dengan Adjie, perancang yang namanya sedang melejit, Sapto Djojokartiko, mengungkapkan, “Koleksi gaun pengantin saya tahun ini

tidak terlalu menonjolkan sisi gemerlap sebuah baju. Dalam koleksi terbarunya, dia memamerkan 30 koleksi dengan rincian 10 evening wear, 10 cheongsam, 10 dress atau wedding gown. Desainer muda asal Surabaya, Jeffry Tan pun berada pada jajaran Sapto dan Adjie. Jeffry menyebut baju pengantin racikannya simpel. “Koleksi yang aku bawa ke sini koleksi special occasion 2012. Desainku lebih simpel, nggak blingbling dan nggak pakai payet,” kata pria yang terinspirasi putri duyung dan kehidupan bawah laut pada rancangan bridalnya. Tetapi, Andreas Odang puna pendapat lain pada rancangan baju pengantinnya. Dia berpendapat, pernikahan adalah sesuatu yang TRIBUN/JEPRIMA ELEGAN - Gaun pengantin rancangan mengikuti suasana Deden Siswanto di Bazaar Bridal Week hati. Tetapi untuk tren tahun ini, 2012. Odang, panggilan akrabnya, melihat tren yang lebih sederhana, hampir tidak digemari adalah baju penganada blitz dan kristal sama tin dua dimensi. sekali, lebih matte, tekstur, “Bagi saya, wedding itu banyak memakai lace, dan baju sesuatu yang very emotional. transparan,” ujarnya kepada Untuk tahun ini, tren baju Tribun, Jumat (6/4) lalu. pengantin itu motifnya ada Dalam desain reguler atau yang keluar-keluar. Yang desain baju pengantin diminati customer akhir-akhir ini sebelumnya, Sapto memang

undangan, MC, dekorasi, baju membuka market. Orang nikah terutama di Indonesia feeling mereka untuk membelanjakan uang banyak itu besar. Karena mereka mengahrapkan yang terbaik dan sekali seumur hidup,” kata desainer Sapto Djojokartiko kepada Tribun, Jumat (6/4) lalu. Pernyataan Sapto dibenarkan desainer gaun pengantin Andreas Odang. Dia mengatakan, saat ini industri bridal sedang booming. Bisnis ini terbukti sangat membantu pasangan calon penganti memenuhi apa yang mereka ekspektasikan buat hari pernikahannya.(agustina nr/fin)

Membaca Kebutuhan Klien

Paket Sewa Gaun Miarosa ■ Paket Diamond Exclusive, Rp 10 juta Meliputi, make up artist untuk hair do dan make up pengantin akad dan resepsi, sepasang busana pengantin resepsi, aksesoris pengantin akad dan respsi, hair do dan make up ibu pengantin (2), kain ibu pengantin (2), demang/beskap bapak pengantin resepsi (2), busana penerima tamu, serta hair do dan make up penerima tamu (6). ■ Paket Diamond Exclusive Full Rp 12,5 juta Meliputi make up artist untuk

memenuhi kebutuhan pernikahan pembaca dan masyarakat. “Indonesia itu sophisticated dan kaya akan kebudayaan, sehingga pilihan acara pernikahannya pun banyak,” katanya. Maraknya bisnis pernikahan tentu saja menguntungkan buat para desainer busana. Buktinya, kini desainer spesialis gaun pengantin banyak bermunculan. Bahkan, desainer adibusana pun ikut terjun di industri ini Sebut saja nama Adji Notonegoro, Sapto Djojokartiko, Andreas Odang, dan Jeffry Tan. “Saya melihat setiap aspek dalam wedding, seperti catering, gift, fotografi, performance,

sesuatu yang tidak terlalu bling-bling, kristal, lebih banyak memakai bahan yang bagus. Kalau pun pakai payet, mereka ingin yang lebih halus, lebih tipis-tipis, hanya sekedar kelihatan aja,” ujar pria berkepala plontos yang mematok enam bulan pengerjaan baju pengantin buatannya. Tak terpengaruh pasar Kebutuhan asar semakin beragam pada fashion, tak terkecuali fashion baju pengantin. Dan tidak dipungkiri, desainer menyediakan kebutuhan pada konsumen. Tetapi banyak pula desainer yang menyiptakan pasarnya sendiri. Seperti Sapto dan Jeffry, mereka telah memiliki ciri khas yang tak mengikuti pasar. Sapto menonjolkan lace dan Jeffry dengan rancangan simpelnya. “Mereka yang datang ke saya, sudah tahu gambaran desain saya. Karena saya pecinta lace, apapun bajunya, baju wedding dengan sifon layernya itu tetap lace. jadi kebanyakan di setiap koleksi saya itu memakai lace,” beber Sapto. Sedangkan Odang mengaku tidak mempunyai tren pada rancangan bridal. Karena pernikahan berkaitan dengan suasana hati, baik dari desainer atau pun calon pengantinnya. “Kalau untuk koleksi wedding sebenarnya saya tidak menciptakan tren tertentu. Tetapi waktu itu saya ingin membuat sesuatu yang romantis bikin pita-pita, kalau ingin sesuatu yang elegan bikin dengan bahan brokat, lace, bordir,” tambah Odang.(anr)

PMR CUBE

Andreas Odang

semakin terarah. Kita sebagai desainer senang, market sudah semakin aware dengan kebutuhan mereka,” imbuh Sapto Djojokartiko, desainer busana lainnya. Meski demikian, lanjut Sapto, setiap desainer busana telah memiliki pasarnya masing-masing. Sapto mengakui, memenuhi kebutuhan orang

menikah tak hanya sekedar ingin memakai baju bagus, tetapi juga bagaimana seorang desainer memperlakukan dan mengomunikasikan apa yang menjadi kebutuhan klien. Perancang muda dari Surabaya, Jeffry Tan, kini juga mulai melirik pasar baju pengantin. Tahun ini, dia mulai terlibat intens di industri ini. Di Bazaar Wedding Exhibition 2012, dia mengandalkan 16 koleksi baju pernikahan dengan tema mermaid dengan desainnya simpel. “Kebanyakan orang yang pesan ke aku khususnya dress, mereka suka yang simpel. Kalau ada yang mau bisa ganti warna, bisa. Jadi nggak melulu koleksi yang ditampilkan ini menjadi wedding dress,” ujarnya sembari menyebutkan, klien dapat melakukan customize koleksinya.(agustina nr)

Pre-Wedding

Romantisnya Prewedding Soraya Larasati PEMAIN sinetron Soraya Larasati dalam waktu dekat akan mengakhiri status lajangnya dan menikah dengan calon suaminya, Dony Amaldi. Rabu pekan lalu, keduanya mengundang fotografer Tribun dan sejumlah media untuk mengabadikan momen mereka saat prosesi pemotretan prewedding, dengan mengambil lokasi di Marina Batavia, Jakarta Utara. Busana pengantin keduanya memakai konsep Eropa (fin) modern.(fin) FOTO-FOTO: TRIBUN/JEPRIMA


METRO BISNIS Sugeng Lebih Suka Joran Fiber

12

METRO BANJAR zSELASA, 10 APRIL 2012

Prospek Alat Pancing Menjanjikan BANJARMASIN- Memancing merupakan salah satu hobi yang banyak diminati warga Kalsel, khususnya Banjarmasin. Didukung dengan kondisi alam yang berawa dan penuh sungai-sungai kecil serta daerah persawahan, memancing seakan menjadi kebutuhan bagi warga Bumi Lambung Mangkurat dan sekitarnya ini. Seiring dengan banyaknya masyarakat yang hobi memancing, tentu saja permintaan untuk peralatan memancing juga kian tinggi. Membaca peluang itu, tidak sedikit pebisnis yang memilih membuka usaha jualan alat pancing, khususnya adalah tantaran atau joran yang berbahan fiber atau carbon. Penjual alat pancing kian

menjamur, contohnya di kawasan Pasar Lima, di Jalan Veteran, Sungai Lulut, di Jalan Pangeran Antasari, di Jalan Soetoyo S hingga di pusat perbelanjaan terbesar, Duta Mall. Prosfek usaha alat pancing ini cukup menjanjikan karena keuntungannya cukup lumayan. “Hasilnya lumayan, selain bisa memenuhi kebutuhan sehari-hari, sebagian juga bisa untuk menambah modal,” ungkap Alvin, pemilik Toko Classic Pancing yang terletak di Jalan Soetoyo S, Banjarmasin Barat. Dikatakan Alvin, tokonya menjual berbagai jenis joran berbahan fiber atau carbon, mulai dari joran memancing ikan rawa seperti papuyu dan sepat hingga joran untuk me-

Kisaran Harga Joran sesuai kebutuhan: Jenis joran 1. Joran papuyu atau tegek 2. Joran sungai/laut

harga Rp 25.000 - Rp 280.000 Rp 25.000 - Rp 1,6 juta

Keunggulan Joran Fiber ketimbang bahan lain (bambu): z Lebih ekonomis dan lebih praktis z Tidak lapuk dimakan usia z Lebih tahan lama

z Tidak mudah patah

z Mudah disimpan

Musim Papuyu, Tegek Pun Laris DALAM beberapa pekan ini, joran untuk memancing ikan papuyu atau yang dikenal dengan istilah tegek, paling diminati masyarakat. “Pasaran tegek lumayan ra_mai mas, karena yang nyari banyak, setiap hari cukup banyak yang beli,” terang Alvin. Menurut Alvin, pembeli tegek lebih laris karena kebetulan beberapa bulan ini sedang musim ikan rawa, khususnya papuyu. “Penjualan memang me-

ngikuti musim ikan. Sekitar bulan 4 sampai bulan 7 papuyu memang lagi musim, makanya yang cari tegek juga ramai,” kata Alvin. Terpisah, Mawardi mengakui, pembeli joran memancing papuyu saat ini memang cukup tinggi. “Dalam sehari kadang bisa sampai terjual 100 joran, termasuk yang beli grosiran,” kata Mawardi. Menurut Mawardi, minat pembeli joran papuyu cukup tinggi karena saat ini tengah musim ikan papuyu. (ncl)

mancing di sungai besar atau laut, yang didatangkan dari Jakarta. “Tentu saja harganya bervariasi, tergantung ukuran dan mereknya,” ungkap Alvin. Mengenai minat masyarakat untuk membeli joran berbahan fiber atau carbon, menurut Alvin cukup tinggi. “Setiap hari yang beli ke tempat saya cukup lumayan,” tutur Alvin. Sementara, Mawardi, pengawas Toko Mutiara Pancing yang terletak di Jalan Pangeran Antasari mengatakan, peminat joran berbahan fiber atau carbon memang cukup tinggi. “Setiap hari selalu ramai yang beli, baik eceran maupun grosiran,” terang Mawardi. Mawardi menegaskan, untuk menjaga agar pembeli tetap ramai, toko tempat dia melengkapi stok barang yang dijual. “Selain joran, kita juga jual rel, senar pancing, mata kail, umpan palsu dan aksesori pancing lainnya dengan berbagai kualitas,” tutur Mawardi. Sugeng, pehobi memancing mengatakan, dia memilih membeli joran yang berbahan fiber atau carbon dibanding yang berbahan batang bambu karena lebih tahan lama. “Kalau habis dipakai kan bisa disimpan dan tidak lapuk seperti yang berbahan bambu, selain itu membawanya juga lebih praktis,” tutur warga Jalan Meratus itu. Sedangkan Madi, warga Jalan Soetoyo S, mengatakan, dengan membeli joran berbahan fiber atau carbon sebenarnya lebih ekonomis. “Selain tidak mudah patah juga lebih awet asal bisa merawatnya dengan baik, sehingga tidak perlu sering membeli joran. Kita juga bisa membeli menyesuaikan dengan keuangan kita,” ujar Madi. (ncl)

BANJARMASIN POST GROUP/BUDI ARIF RAHMAN

JORAN FIBER - Berbagai jenis joran fiber beserta perlengkapan pancing lainnya tersedia di salah satu toko di Kota Banjarmasin.

Kesan Unik Songket Khas Kalimantan BERBAGAI daerah di Indonesia mempunyai ciri khas kain berbeda-beda. Mulai dari bahan, cara pembuatan hingga corak serta warnanya pun berbeda. Begitu juga dengan Kalimantan yang terkenal dengan kain songket. Kain songket yang dibuat oleh tangan-tangan terampil itu mampu dibuat berbagai macam bentuk. Salah satunya sarung songket Kalimantan. Keindahan warna ditambah motif khas Kalimantan menambah kesan unik kala dipakai di berbagai kesempatan. Di Toko Kalimantan’s pusat pertokoan Cahaya Bumi Selamat (CBS) Martapura tersedia sarung songket Kali-

mantan dengan berbagai jenis motif dan warna. Dibungkus rapi dalam tas semakin mengesankan eksklusif sarung songket Kalimantan itu. “Ternyata tenunannya asli ya. Bukan cetakan,” ceplos salah satu pengunjung, Akhmad. Menurut dia, sarung songket Kalimantan ini tak hanya bisa digunakan untuk salat, melainkan juga dapat dipakai dalam acara-acara formil kedaerahan lainnya. Dibanderol dengan harga yang cukup murah, sarung songket Kalimantan inipun bisa dijadikan salah satu buah tangan yang pas untuk kerabat, rekan kerja, saudara dan sanak keluarga dari luar daerah. (nic)

BANJARMASIN

PENDIDIKAN

BANJARMASIN POST GROUP/RENDY NICKO

Pasokan Nyiur Tuha Tak Pernah Putus

BANJARMASIN POST GROUP/BUDI ARIF RH

Seorang pedagang kelapa tua memarut kepala dengan mesin di salah satu Pasar tradisional.

BANJARMASIN- Kelapa tua merupakan salah satu bahan utama yang kerap digunakan untuk membuat berbagai jenis makanan, dari makanan ringan hingga makanan tambahan. Di beberapa pasar tradisional, nyiur tuha (kelapa tua, Red) baik yang berbentuk biji atau yang sudah diparut, termasuk paling dicari masyarakat. Di samping tingginya kebutuhan masyarakat akan kelapa muda, ternyata harga kelapa masih stabil alias tidak mengalami kenaikan. “Sejauh ini harga kelapa tidak ada kenaikan, masih sekitar Rp 8 ribu per kilo,” ujar Hj Irus yang mempunyai usaha warung makan di Jalan S Parma kepada Metro Banjar, Senin (9/4). Hamli, pedagang kelapa di Pasar Lama Banjarmasin mengatakan, harga kelapa memang tidak ada kenaikan.

Bahkan, jarang tersentuh soal kenaikan harga barang-barang pokok. “Kalau saya jual Rp 8 ribu per kilonya,” ungkap Hamli. Menurut Hamli, dia biasa mendatangkan kelapa dari daerah Bahaur dan Kapuas Kalteng. Dalam sehari, dia bisa menjual sekitar 200 butir kelapa. “Saya ambil dengan harga Rp 1.500 per butir. Satu kilo kelapa parut terdiri dari dua sampai tiga butir,” tutur Hamli. Dikatakan Hamli, harga kelapa justru akan mengalami penurunan jika kelapa yang dipasok dari Bahaur cukup banyak. “Tapi dari harga yang sekarang ini, di luar biaya operasional, keuntungan cukup lumayan,” ujarnya. Sementara, Edi, penjual kelapa di Pasar Teluk Dalam Banjarmasin mengakui, harga kelapa selama ini memang

paling stabil di antara kebutuhan pangan lainnya. “Sejak Lebaran tahun lalu tidak ada kenaikan. Karena stok dan pasokan kelapa tidak pernah putus. Kalau barang kosong, mungkin baru harganya akan naik,” ucapnya. Diakuinya, dia memasok kelapa dari kawasan Tamban Batola dan membeli dengan harga Rp 1.800 per biji. “Kalau diparut saya jual dengan harga Rp 9 ribu per kilo dan untungnya masih lumayan,” tutur Edi. Edi mengatakan, dia mematok harga tersebut menyesuaikan dengan harga di pasaran. “Kalau saya jual lebih dari itu pelanggan bisa kabur semua ke penjual lain,” tutur Edi. Menurut Edi, permintaan masyarakat akan kelapa tua cukup tinggi dan dalam satu hari dia bisa menjual sampai 200 biji. (ncl)

ELEKTRONIK TK CS Games,Pusat Penjualan Games,Grosir,Playstation 2 & 3,Xbox 360,PSP,dll. Jl Kinibalu Ruko No 3, sebr LP3i(dpn Depo Gemilang)05117331798/081351990400 202000002139

MZ Elektronik jual beli TV,DVD,LCD, kulkas PS1-2,laptop dll.Km siap dtg krmh anda hub6119023/08164530912 202000002163

JASA Melayani Pemasangan Les Gipsum & Pengecatan & Penjualan Les Gipsum Hub.085390631150 202000002223

KESEHATAN/KECANTIKAN Pijat urut sulit hamil diabetes pranakan turun sakit pinggang.Buka jam 12 siang Hub.ITA 7210013/0812 51200 919 202000002129

Solusi Badan langsing & sehat dg Chlorophyll Mint Powder/CMP, Detoks CMP : turun 1-4 kg/mgg tanpa efek samping 05117430898/081952578880

BANJARBARU TANAH DIJUAL Djual tnh di Komp.Amaco pinggir Jl.Batu Terapu uk.37 x 20 m, SHM. Hub.089691302388. 202000002141

20200030954A

RUMAH DIJUAL Djl.rmh SHM No.1892 Jl.Sultan Adam Komp.Bumi Lestari Hijau No.42 Bjm Utara hrg.nego. 081251904000 202000002150

JUAL R.USAHA Djl toko Pasar Harum Manis Blok G No.3,4,5,6 Banjarmasin hrg nego. Hub.082159641000 tanpa perantara.

PA S A N G IKLAN BARIS METRO BANJAR HUB HOTLINE IKLAN 0511- 3354370 EXT. 114 / 115

202000002188

1004/M12


METRO GADGET

13

METRO BANJAR z SELASA, 10 APRIL 2012

JIKA dilihat, tablet ini tampak mungil. Wajar saja, dimensinya hanya sekitar 7 inci. SpeedUp Pad, demikian namanya. Terlihat kaku karena desainnya yang menggunakan garis tegas di bagian pinggir bodynya. Sementara tebalnya 13,2 milimeter. Termasuk tebal untuk sebuah tablet. Adapun materinya menggunakan material plastik di bodinya. Teknologi layar yang digunakan adalah capacitive dengan resolusi 800x480 pixel. Termasuk bagus karena sudah mendukung kualitas high definition. Namun tidak bisa kita bandingkan dengan tablet kelas atas yang memiliki teknologi layar cemerlang seperti Super AMOLED dan sejenisnya. SpeedUp Ice menggunakan tampilan default dari Android Ice Cream Sandwich, yang memang berpenampilan apik. Bagi pengguna Android yang penasaran dan ingin mencoba Ice Cream Sandwich, maka tak salah bila memburu tablet ini. Meskipun andalannya untuk terkoneksi

internet hanya mengandalkan jalur WiFi, hal ini bukan jadi halangan. Pada penjualannya, pihak MLW Telecom menggandeng Telkom Speedy. Fitur browsernya sudah mendukung flash dan incognito (jelajah web privasi). Wadah penyimpanan data, pabrikannya menyediakan 8 GB memori internal dan tersedia pula slot memori eksternal yang bisa diselipkan memori microSD hingga 32 GB. Didukung pula oleh aplikasi bernama ES File Explorer. Dengan aplikasi file manager ini, kita bisa mengakses data folder dan file di tablet. Aplikasi juga memiliki fitur Manager dengan fungsi antara lain untuk mengatur tugas, aplikasi, keamanan, bookmark, dan analis SD Card. Terkait kerjaan kantoran, tablet ini punya aplikasi Documents To Go yang tampil full version. Fitur hiburannya juga tak kalah. Ada video player yang bisa dimaksimalkan untuk menonton koleksi film. Dalam paket penjualannya ada sampel video berupa trailer film Amazing Spiderman. Gambarnya sangat tajam karena dukungan tampilan HD, pun suaranya. Terang dan jernih di telinga. Begitu pula fitur pemutar musiknya. Ada MP3 player yang bisa diputar sambil membuka menu lainnya. Hal ini karena dukungan teknologi multitaskingnya. Kinerja tablet ini cukup mumpuni. Untuk internet dan berselancar ke dunia maya berjalan lancar dan tidak begitu lemot. Dengan prosesor 1GHz dan penggunaan sistem operasi Android ICS, kinerjanya tergolong cukup memadai. Menjalankan berbagai aplikasi sekaligus, bisa dilakukan dan lancar. Dukungan teknologi multitasking-nya membuat hal itu bisa terjadi. Nilai minusnya adalah tak adanya kamera. Padahal seberapa pun kualitas kameranya, sangatlah perlu dan penting. Bermain game di tablet ini cukup nyaman. Support gameloft dengan beberapa game yang ada seperti Angry Birds, The LastDefender, Turbo Fly 3D, Wow Fish, dan Ultimate Spiderman full version sangat menghibur. Kalaupun masih kurang, kita bisa menambah koleksinya lagi. Baterai tablet ini sebesar 4100 mAh berjenis lithium ion. Harapan vendornya, baterai bisa memberi tenaga pada tablet ini selama 300 jam. Saat diuji coba, baterai bisa bertahan hingga 1,5 hari untuk penggunaan maksimal. (sid)

Spesifikasi SpeedUp Pad:

Dimensi: 176,5 x 110,5 x 13,2 mm Berat: 400 gram Ringtone: MP3 Sistem Operasi: Android 4.0 Jaringan: Prosesor: 1Ghz Kedalaman warna: TFT Capacitive multi touch Ukuran: 7 inci Resolusi: 800 x 480 pixels Memori: Internal 8GB, Eksternal MicroSD up to 32 GB Hotswap Konetivitas: WLAN/WI-FI, Bluetooth, Kabel Data, miniUSB PC Sync Player MP4/3GPP Player MP3/WAV/AMR Baterai: Lithium Ion, kapasitas 4100 mAh Standby time: 300 jam Talk time (jam)

FOTO-FOTO: NET

What News?

New Entry

Operator Corner

Hadirkan Instagram di Windows INSTAGRAM merupakan salah satu aplikasi yang populer di iOS dan Android. Sayangnya, aplikasi ini baru bisa dinikmati di beberapa perangkat saja seperti ponsel yang mendukung kedua platform tadi. Lalu, bagaimana dengan pengguna personal computer? Kini, telah hadir sebuah aplikasi Windows yang bisa menghadirkan Instagram ke komputer Windows. Aplikasi ini dinamai Instagrille. Instagrille mampu melakukan hampir semua hal

Instagrille

NET

yang bisa dilakukan dengan aplikasi Instagram versi mobile. Aplikasi gratis untuk desktop ini dapat digunakan untuk menelusuri foto-foto rekan di Instagram, follow atau unfollow pengguna lain, mengirim dan menerima like

serta memberikan komentar pada foto yang telah diunggah. Kekurangan dari aplikasi ini adalah tidak adanya fitur unggah foto. Aplikasi ini dikembangkan oleh SweetLabs, startup yang didukung oleh Google dan Intel yang juga bekerja dengan Pokki, sebuah platform membantu developer untuk menciptakan aplikasi pada standard web language seperti HTML5. Instagrille saat ini baru tersedia untuk PC Windows. Namun SweetLabs menjanjikan akan membawa Instagrille untuk Mac pada akhir 2012 ini. (brt)

Kamera Khusus Profesional PHANTOM memperkenalkan produk mereka yang terbaru dengan kode nama Miro M320S. Kamera ini memiliki kemampuan merekam dengan resolusi maksimal 1900x1200 piksel. Tidak hanya itu, Phantom Miro M320S mampu merekam sampai framerate 1380 frame per detik. Di resolusi full HD (1920x1080) Phantom Miro M320S mampu merekam sampai 1540 frame per detik. Untuk resolusi terkecil, 128x8 piksel, frameratenya 325 ribu fps. Kamera ini memiliki opsi RAM internal untuk kecepatan tinggi 3GB, 6Gb atau 12GB. Ada juga dukungan CineFlash, yang merupakan modul memori yang dapat dipindahkan dari Vision Research. Phantom menawarkan kameranya ini dengan harga 24.900 Dolar AS atau sekitar 228,4 juta rupiah sampai 60.000 Dolar AS atau sekitar 550 juta rupiah. Beranikah membeli sebuah kamera dengan harga ratusan juta rupiah. (brt)

Terbaik karena Paling Transparan

BlackBerry 9900 Dakota edisi Swarovski

Dakota Bertabur Swarovski SETELAH kehadiran BlackBerry Porsche yang disebut-sebut sebagai BackBerry termahal, kini hadir lagi ponsel pintar BlackBerry. Harga yang cukup menguras kantong anda. Ponsel pintar ini dijual dengan harga 2.499 Poundsterling atau sekitar Rp 40 juta. BlackBerry ini sebenarnya adalah BlackBerry 9900 Dakota warna putih. Harganya menjadi mahal karena ada hiasan kristal Swarovski, dibuat khusus untuk edisi terbatas dan hanya

tersedia sejumlah 20 unit di dunia. Bukan hanya itu, Box BlackBerry ini pun berbeda dari Box BlackBerry biasanya. BlackBerry 9900 edisi Swarovski ini menggunakan box yang terbuat dari kayu, dipesan secara khusus. Bentuk boxnya terdiri atas dua tingkat, lebih mirip dengan kotak perhiasan. BlackBerry 9900 Dakota edisi Swarovski ini dihadirkan untuk merayakan pembukaan toko Harrods terbaru di Knightbridge, Inggris. (brt)

Dijual di Situs Resmi Nokia

Phantom Miro M320S

NET

NET

JIKA Anda menginginkan ponsel pintar dengan kualitas kamera yang luar biasa, mungkin Nokia 808 PureView bisa menjadi pilihan Anda. Kini, Windows Phone yang dibekali dengan kamera 41MP ini telah tersedia dan bisa dipesan di situs resmi Nokia. Nokia 808 PureView dijual dengan harga 600 Euro atau sekitar Rp 8 juta. Pihak Nokia mensyaratkan pembayaran dimuka sebesar 99 Euro atau sekitar Rp 1,3 juta kepada pembeli yang ingin memiliki Nokia 808 PureView. Sayangnya, Nokia 808 PureView baru bisa dipesan di situs resmi Italia. Nokia Indonesia sendiri belum membuka pesanan untuk Windows Phone ini. Kita tunggu saja. (brt)

Nokia 808 PureView

TELKOM mengklaim kinerja keuangannya sangat memuaskan dengan pendapatan Rp 71,3 triliun, naik 3,8 persen dari 2010. Pertumbuhan positif ini diyakini berkat keterbukaan dan akuntabilitas, yang berperan besar dalam inovasi layanan. Head of Corporate Communication and Affair Telkom, Eddy Kurnia, mengatakan, perusahaannya meraih dua penghargaan internasional sekaligus, yakni The Best Environmental Responsibility dan The Best Investor Relations Professional. Penghargaan itu diberikan oleh Majalah Corporate Governance Asia dalam ajang 2nd Asian Excellence Recognition Award 2012, di Hongkong, barubaru ini. Menurut Eddy, penghargaan bertaraf internasional ini merupakan suatu kebanggaan tersendiri bagi Telkom dalam menerapkan Good Corporate Governance (GCG). “Penghargaan ini menunjukkan bahwa implementasi GCG di tengah-tengah iklim bisnis yang sangat kompetitif, mendapatkan perhatian dan apresiasi dari publik,” kata Eddy dalam keterangan tertulis. Dia menambahkan, sebagai perusahaan yang sebagian sahamnya dimiliki publik, Telkom dituntut memiliki pengelolaan investor berstandar internasional yang menjamin keterbukaan dan transparansi kepada pemegang saham. Predikat terbaik di Indonesia itu diberikan berdasarkan survei yang dilakukan media berbasis di Hongkong kepada 11.000 korporasi dari 14 negara Asia, selama kurun waktu Maret-September 2011. Adapun korporasi yang menjadi responden adalah fund managers, investment funds, serta korporasi-korporasi besar lain di Asia. Kriteria yang menjadi penilaian mencakup aksi-aksi korporasi perusahaan dan kinerja perusahaan dalam satu tahun terakhir. Penghargaan diberikan kepada Agus Murdiyatno selaku VP Investor Relations Telkom yang terpilih sebagai The Best Investor Relations Professional. “Ini menunjukkan manajemen Investor Relations Telkom menjadi yang terbaik dan menyisihkan sekitar 40 korporasi domestik, yang hampir seluruhnya berstatus perusahaan terbuka,” kata Eddy. (dtn)

1004/M13


GEN-Y

14

METRO BANJAR z SELASA, 10 APRIL 2012

FOTO-FOTO: BANJARMASIN POST GROUP/APRIYANTO

LAGI-LAGI penghuni lembaga pemasyarakatan (lapas) kedapatan memiliki narkoba. Kali ini empat penghuni Lapas Perempuan Martapura yang diamankan karena menyimpan narkoba jenis sabu di dalam kamar sel mereka. Komentarmu? Aviezha Fitrie Zuantika harus di perketat penjagaan saat pengunjung menjumpai penghuni lapas,, Said FebRiano Hrc WaAAH... Gak jera jera juga nich orang, sudah masuk penjara masiih aja make narkoba....!!! Seloe Al Akhyat Penjara tidak membuat/ memberi efek jera pada tahanannya. Mencurigakan sekali, janganjangan ada kong kalikong dengan sipir dan pegawai rutan. Bikin perda baru, SIAPA YG MEMAKAI DAN MENGEDARKAN NARKOBA JANGAN TINGGAL DI KALSEL. KALAU PERLU BERLAKUKAN HUKUMAN MATI BAGI PARA PELAKUNYA! Arieff Naqk SventuLaz Kozonksatutujuh Waduch.... Hruss Di tindk Lnjuti nch...? BeginiLh Rakyat Kal-sel ini”Tiada Hari Tanpa ad Berita Narkoba...” Dede-ardiansyah MilanistisejatidanParawali Banjarmasin-kelayan aneh NARKOBA bs msk kdlm LP pdhl pnjg’an udh ktat, prlu di sldiki jgn2 sprt yg sdh2. tdk mgkn ada asap klo tdk ada API. Kamranimelayangdiudara Bersamapapanmamabybeh Smua cwo n cwe sme ja bla udh t’hirup sabu susah mnymbuh’kn x kcualy pda dre x sndre xg bza mnyembuh’kn x , smga smua masyarakat bza m’mbsmi sabu n g da ge xg opordosis gtu , , Haaaa . Okee...

Ina Imuet d’dalam lapas aja bisa edarkan narkoba apalagi d’luar lapas , wow sungguh cerdik2 pengedar narkoba skrang .

PERHATIKAN Siswa siswi SMKN 4 Banjarmasin memperhatikan gurunya, Masrifah, memberi contoh di sela praktik membuat roti manis, Senin (9/ 4).

Wan Aziza Wan Ismail kanyangija sampai muntah darah....

Fatimah ‘Tyn’ Hadoh ae,, sadar2 ha lge yg mkae narkoba tuh... Prlu pengawasan yg lbih disiplin lge dri pihak kpolisian.. Reizky Phiephyt Andrean’s Itu pank mungkin ada keterlibatan anggota lapas itu sendiri,sehingga barang itu bisa masuk k sana... Yadi Villa El’guijie Dr mna penghuni lapas bs mmliki narkoba? Tentunya dr pihak dlm juga.

Sie Rambut Cagat biasa ‘’’’’ duit mengalahkan segalanya

Kang Khoerudin sudah biasa tuuu.... Lembaga Penyabuan[LemBu] Alda Gen Manusia tu bnyk akalnya, apalagi bnyk duitnya......·*°*· i¥á ·*°*·kalo.....

Lensa FB

TANGAN Agustini begitu cekatan mencampurkan beberapa bahan, terdiri dari tepung terigu, air, telur, gula pasir dan ragi, pada sebuah loyang. Selanjutnya, campuran itu diaduk sekitar 15 menit. Tujuannya, supaya merata sehingga menjadi adonan yang bisa dibentuk. Ada yang dibentuk bulat, memanjang dan sebagainya, sesuai dengan bahan campuran. Berikutnya, adonan didiamkan selama lima menit agar mengembang. Kemudian, ditambah keju, selai, cokelat dan pisang. Jadi, bila adonan ditambah pisang, bentuknya memanjang. Bila dicampur cokelat atau keju, bentuknya bulat dan lain sebagainya. Proses belum terhenti. Adonan itu dimasukkan dalam open untuk dipanggang selama 45 menit. Dalam pengerjaan itu, Agustini tidak sendiri. Ia dibantu sobat Gen-Y lainnya dari kelas XI Jurusan Tata Boga SMKN 4 Banjarmasin yang sedang melakukan praktik pembuatan roti manis dan roti boy. Didampingi guru pembimbing, Masrifah, praktik itu dilaksanakan di ruang praktik Pastry 2, Senin (9/4).

Dalam proses pembuatan roti tersebut, para siswa mendapat contoh dan arahan dari Masrifah. Mulai dari pembuatan adonan, membentuk variasi adonan dan lain-lainnya, banyak dicontohkan terlebih dahulu oleh guru pembimbing ini. Para siswa pun memperhatikan dengan seksama terkait materi yang dicontohkan gurunya. Setelah itu, barulah mereka melanjutkan pekerjaan masing-masing, sesuai dengan apa yang dicontohkan. “Paling susah saat membentuk adonan yang dicampur dengan bahan lainnya. Apalagi, saat menaruh moka saat pembuatan roti boy. Tapi, betulbetul asyik lho,” cetus Agustini. Menurutnya, membuat roti harus konsentrasi. Misal, saat membentuk lingkaran-lingkaran di atas adonan roti boya yang berbentuk bulat-bulat. Jika tidak, hasilnya kurang bagus. Tidak jauh berbeda dengan yang dilakukan Yahya Surya. Cowok ini mengaku hobi membuat roti dan kue. Namun demikian, masih perlu belajar lagi untuk bisa membentuk dan mengolah roti manis dengan hasil memuaskan.

“Dengan belajar dan terus mencoba, semakin bisa untuk membuat beragam jenis roti,” sambung siswa yang juga suka main PS ini. Kesulitan yang ditemui, selanya, saat membentuk variasi. Meski akhirnya, tetap bisa melakukannya. Lain lagi dengan Aulia Anastasia yang sangat suka membuat kue bolu. “Membuat roti manis, cukup sulit. Apalagi saat membuat variasi bentuknya. Tapi kalau bolu, cukup mudahlah,” lontar siswi kelas XI A1 Jurusan Tata Boga ini. Guru Tata Boga SMKN 4 Banjarmasin, Masrifah, mengatakan, para siswa secara keseluruhan bisa mempraktikkan apa yang sudah diteorikan. “Para siswa sudah bisa membuat adonan, membentuk variasi hingga mengopen. Kami juga memberi pengarahan pada mereka, sehingga hasilnya bisa maksimal,” tutupnya. (ryn)

Cahaya Puteri Dewi SMAN 3 Banjarmasin

Bawa Santai Aja Pengirim: M Noer Albas Keterangan: Makanaaaaaaaan. . .:D

SISWI kelas XII IPS 1 SMAN 3 Banjarmasin ini boleh dikata jago karate. Segudang prestasi sudah ditorehkan Cahaya Puteri Dewi dari cabang olah raga itu. Bahkan, meski ujnan Nasional tinggal menghitung hari, gadis yang biasa disapa Dewi ini tetap rutin latihan karate di rumahnya. Baru-baru ini, selesai mengikuti kejuaraan karate Danlanal Cup VI 2012. Hasilnya, meraih dua medali untuk katagori Kata dan Komite.

Selain itu, Dewi juga pernah meraih juara satu Komite O2SN se-Kalsel 2010, juara satu Kata O2SN se-Kalsel 2011 serta pernah mewakili atlet Pra PON Karate Kalsel di Batam untuk kelas Kata. “Mendekati ujian, dibawa santai aja. Tidak bisa dipaksakan untuk belajar. Bila dipaksakan, justeru tidak bisa masuk ke otak,” lontarnya. Dengan berbagai prestasi yang diraih, membuat dirinya semakin termotivasi untuk bisa berprestasi lagi. (ryn)

1004/M14


NEHEMIA NEHEMIASOLOSSA SOLOSSA NEHEMIA SOLOSSA

METRO PATROLI

15

METRO BANJAR z SELASA, 10 APRIL 2012

Siswi Aborsi Boleh Ikut UN GRESIK - AN (18) yang menjadi tersangka aborsi atau pengguguran kandungan, bakal tetap dapat ijazah dari sekolahnya, SMA Muhammadiyah I Gresik, Jawa Timur. Itu setelah Dinas Pendidikan (Disdik) Gresik memperolehkan siswi kelas XII tersebut mengikuti ujian nasional (UN) yang digelar pertengahan bulan ini. “Dia tetap boleh ikut UN yang sebentar lagi dilaksanakan,” kata M Nadif, Sekretaris Disdik Gresik, Senin (9/4). Namun sayang kesempatan tersebut tidak didapat FR, rekan satu sekolah AN. Pasalnya dia telah dikeluarkan

Sebelumnya AN dan FR diduga melakukan aborsi di rumah seorang dukun bernama Wati. Perempuan 65 tahun itu dan anaknya, Titik, kemudian ditetapkan sebagai tersangka. dari sekolah. “Saya mendengar informasi FR terpaksa

GRESIKSATU

Tersangka AN (depan) saat reka ulang adegan dia menuju tempat dukun beranak yang membantunya aborsi.

dikeluarkan karena tersangkut pidana,” tutur Nadif ikut prihatin. Sebelumnya AN dan FR diduga melakukan aborsi di rumah seorang dukun bernama Wati. Perempuan 65 tahun itu dan anaknya, Titik, kemudian ditetapkan sebagai tersangka. Meski berikutnya AN dan FR juga menjadi tersangka, tetapi Polres Gresik melalui Satreskrim Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA), tidak melakukan penahanan terhadap keduanya. Kasatreskrim Polres Gresik AKP M Nur Hidayat mengatakan, pihaknya tidak melakukan penahanan karena keduanya masih pelajar. “Apalagi AN sebentar lagi menghadapi ujian nasional,” katanya. Hingga kemarin polisi masih kesulitan mengejar dua tersangka lain yang kabur yaitu Ririn dan Devi. Ririn adalah cucu Wati dan Devi adalah pembantu rumah tangga Wati. Keduanya ikut serta membantu aborsi kandungan AN. Dengan membantu membawa orok ke suatu tempat. “Kami masih melakukan pengejaran,” ucap kasatreskrim. Secara terpisah, penasihat hukum dukun aborsi, Suyanto mengaku lega atas ditetapkannya AN dan FR sebagai tersangka. “Dengan ditetapkan tersangka kedua pelajar iitu menunjukkan kerja penyidik profesional,” tandas Suyanto puas. (bjc/gsc)

ANTARA/RENO ESNIR

KEJAHATAN DAN KEKERASAN - Sejumlah tersangka kejahatan dan kekerasan ditunjukkan saat rilis di Polda Metro Jaya, Jakarta, Senin (9/ 4). Mantan anggota Brigade Mobile (Brimob) yang disersi sejak 1981 berinisial SR diduga terlibat sindikat spesialis pencurian dan perampasan truk tronton dan polisi menangkap 10 orang tersangka lainnya yang diduga terlibat pencurian dan penadah hasil kejahatan tersebut.

Wali Kota Palsu Ditangkap SURABAYA - Sindikat penipuan yang mengaku sebagai pejabat berhasil membobol kas Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Keluarga Berencana (Bapemas dan KB) Surabaya. Uang sebanyak Rp 20 juta berhasil digondol sindikat tersebut. “Salah satu anggota sindikat menelepon mengaku sebagai walikota Surabaya,” kata Kasat Reskrim Polrestabes Surabaya AKBP Farman kepada wartawan, Senin (9/4). Menurut dia, dengan ucapan meyakinkan, penipu meminta agar disediakan uang

Rp 20 juta untuk kegiatan operasional. Permintaan tersebut langsung ditanggapi Kasubbag Keuangan Bapemas dan KB, Harjanti. Tanpa konfirmasi, perempuan yang tinggal di Jalan Nginden Permata itu langsung mengirim uang ke rekening yang sudah ditentukan si penipu. “Korban baru sadar saat akhirnya mengetahui jika wali kota tidak meminta disediakan dana tersebut,” tambah Farman. Setelah kasus itu dilaporkan dan dilakukan penyelidikan, petugas akhirnya me-

nangkap 2 anggota sindikat itu. Mereka adalah Ashok Madualeng (41) warga Pondok Gede, Bekasi Selatan dan Jonny (40) warga Johar Baru, Jakarta Pusat. Setelah disidik, diketahui mereka sebagian kecil dari sindikat penipuan yang sudah terorganisir. Mereka ada 12 kelompok yang tiap kelompoknya terdiri dari belasan anggota. Repotnya, mereka menggunakan jaringan terputus alias masing-masing anggota tidak saling kenal. “Mereka tersebar di Jabodetabek, Jatim dan Makasar,”

lanjut Farman. Dia menjelaskan, modus yang mereka pakai bermacam-macam mulai dari mengaku pejabat, polisi, jual beli barang, curhat via facebook, pembuatan hosting dan website usaha bidang jasa. Modus mengaku pejabat dilakukan dengan meminta sejumlah uang untuk akomodasi dinas dan lain-lain. Selain itu, ada juga yang mengaku polisi dengan menginformasikan bahwa ada anggota keluarga mengalami kecelakaan atau tertangkap narkoba dan keluarga disuruh mentransfer uang. (dtc/sry)

Paha Bocah 3 Tahun Patah Diinjak Ayah Tiri BANTAENG - Gara-gara merengek, seorang bocah berusia tiga tahun mengalami patah tulang paha kiri akibat diinjak oleh ayah tirinya di Bantaeng, Sulawesi Selatan (Sulsel). Menurut Kanit Perlindungan Perempuan dan Anak Polres Bantaeng, Bripka Rusdi, kekerasan terhadap Risda itu terjadi pada Senin (2/4). Kejadian tersebut berawal ketika bocah yang biasa dipanggil Rippi itu menangis karena minta ikut Mariani, ibunya, ke pasar untuk berjualan. “Kami sudah memeriksa ibu kandung korban, Mariani. Ibunya mengaku, anaknya

terus menangis minta ikut sehingga Ridho, suaminya, menarik tangan anak itu hingga masuk ke rumah,” ujar Rusdi, Senin (9/2). “Akan tetapi, Mariani mengaku tidak melihat kekerasan dilakukan oleh suami keduanya itu karena saat itu dia sudah berada di luar rumah,” kata Rusdi lagi. Sementara itu, ayah kandung Rippi, Rikaldi, mengaku baru mengetahui kejadian yang menimpa anak keduanya itu setelah mendapat laporan dari sepupunya. Ditemui di Bangsal Anak RSUD Prof Anwar Makatutu,

Kekerasan Terhadap Rippi ● Diseret masuk rumah oleh ayah tiri ● Dilemparkan ke tempat tidur ● Wajah ditindih pakai bantal ● Kaki kiri diinjak hingga patah Rikaldi mengisahkan, dia langsung menjemput anaknya itu di rumah mantan istrinya di Desa Lumpangan, Ke-

camatan Pajukukang, Kabupaten Bantaeng, Sulawesi Selatan, dan segera membawanya ke rumah sakit. Kepada Rikaldi, Rippi mengaku tangannya ditarik Ridho, lalu dia dilemparkan ke tempat tidur. Setelah itu buruh angkat beras itu menginjak paha kiri bocah tersebut hingga patah. “Cerita Risda, sebelum diinjak, Ridho sempat menutup wajah korban dengan menggunakan bantal kepala, lalu diinjak hingga paha kirinya patah,” kata Rikaldi. Sampai kemarin Polres Bantaeng masih memburu Ridho yang melarikan diri. (kps/tt)

KOMPAS

MENANGIS - Rini Putri Risda alias Rippi menangis saat perawat memberikan pengobatan di RSUD Prof Anwar Makkatutu, Sulsel.

Samsung Tamu Dimasukkan Kutang SURABAYA - Novi Ayu Fadilia (20) untuk sementara terpaksa tak bisa bekerja di toko sandal di Pasar Turi Surabaya. Penyebabnya warga Jalan Dukuh

Bulak Banteng itu menjadi tersangka pencurian satu handphone merek Samsung. Menurut Kanit Reskrim Polsek Simokerto,M Yasin,

BERITAJATIM

Novi Ayu Fadilia

pencurian terjadi saat ‘minum-minum’ di Cafe Pop Citty, Jalan Kapas Krampung. Ponsel Samsung yang diambil perempuan lulusan SMP itu milik pengunjung bernama Rohimin (27), warga Bulak Kenjeran. “HP diambil saat korban mabuk. Setelah diambil, HP disimpan di balik bra,” ujar Yasin kepada wartawan, Senin (9/4). Dia menambahkan, Novi ke cafe tersebut diajak temannya, Diah dan Meta, yang sebagai purel. Dia kebetulan mendapatkan ‘bookingan’ untuk menemani pesta miras yang diadakan korban bersama dua temannya. Kejadian itu terbongkar saat korban kebingungan

mencari HP yang awalnya ada di meja. Dian dan Meta langsung dituduh oleh korban. Novi berdiri karena tidak terima temannya dituduh sebagai pencuri. Apesnya, HP yang di balik bra itu melorot ke bagian kelamin hingga terjatuh ke lantai. Sontak, korban mengetahuinya dan membawa kasus tersebut ke pihak kepolisian. “Dari situ Novi dibawa korban ke Polsek Simokerto,” jelas Yasin. Novi lantas ditahan di Polsek Simokerto. Di hadapan aparat kepolisian, Novi mengaku akan menjual HP berharga Rp 750 ribu tersebut. “Saya mau jual hp itu buat beli makan pak Polisi,” ujar Novi tertunduk. (bjc/yc)

1004/M15


16

METRO BANJAR z SELASA, 10 APRIL 2012

Dua Jam, 1.000 Kupon Ludes ■ Pendaftaran Jalan Sehat Semangat Melangkah Bersama Kapal Api Ditutup

BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO

BERJUBEL- Warga berjubel antre dengan tertib untuk mendapatkan baju kaos dan kupon undian gratis di Halaman Banjarmasin Post Group, Senin (9/4). Pelaksanaan jalan sehat Semangat Melangkah bersama bakal diikuti ribuan peserta.

BANJARMASIN - Sempat ditutup sementara, antusias warga untuk mendaftarkan diri sebagai peserta Jalan Sehat 21 Kota Semangat Melangkah Bersama Kopi Kapal Api yang diselenggarakan Banjarmasin Post makin ‘menjadi-jadi’. Terbukti, saat loket pendaftaran di samping Kantor Banjarmasin Post Group, Jalan AS Musyafa no 16 A Banjarmasin dibuka kembali, Senin (9/4) pagi langsung dipadati warga. hanya dalam tempo dua jam, 1.000 kupon yang disediakan panitia langsung ludes. “Antusias masyarakat sangat luar biasa. Pendaftaran tambahan bagi 1.000 peserta sudah habis hanya dua jam setelah pendaftaran dibuka,” kata Wakil Pemimpin Perusahaan Bidang Humas dan Promosi BPost Group, M Fachmy Noor. Pada pendaftaran sebelumnya, 5.000 peserta

telah terdaftar. Terpenuhinya 6.000 pendaftar maka kuota untuk Banjarmasin terpenuhi dan pendaftaran jalan sehat yang digelar Minggu 15 April 2012 inipun resmi ditutup. “Awalnya hanya 5.000 tapi melihat animo warga yang begitu besar maka kuota ditambah 1.000 lagi. Total loket hanya tiga hari dan kuota habis, dengan demikian pendaftaran ditutup,” ujar pria akrab disapa Ami ini. Wajar bila dalam waktu singkat 1.000 kupon tercapai karena sejak pagi warga sudah berdatangan. Mereka berebut untuk mendapatkan kupon dan kaos gratis sisa 1.000 yang disiapkan panitia. Dari kalangan remaja dan orang tua, lelaki maupun perempuan, bahkan ibu-ibu banyak ikut mengantri. Meski membludak namun antrian tetap

berjalan tertib dan lancar. “Biar antrinya banyak yang penting bisa mendaftar,” kata Timah warga Sungai Miai yang datang sejak pagi. Timah mengaku ia datang bersama dua anaknya, salah satunya Nisa yang masih berusia empat tahun. Nisa yang dalam gendongan ibunya tidak rewel, padahal warga yang antri saling berdesakan. “Kami ikut karena tertarik hadiahnya dan pendaftarannya gratis. Siapa tahu perjuangan kami antri disini berbuah rezeki mendapat motor nanti,” harapnya. Setelah melakukan pendaftaran peserta diharuskan membubuhkan telapak tangan untuk memecahkan rekor Muri telapak tangan terbanyak di Indonesia. (arl)

Ratusan ‘Orang Tua’ Disita

■ Miras Selundupan Lintas Provinsi TANJUNG - Upaya Yapansyah (32) menyelundupkan minuman keras (miras) dari provinsi tetangga Kaltim ke Murung Pudak, Kalsel berhasil digagalkan aparat Polsek Jaro, Tabalong, Senin (9/4) sekitar pukul 00.15 Wita. Yapansyah yang tercatat sebagai warga Jalan Soekarno Hatta Km 4,5 RT 026 Kecamatan Balikpapan, Kaltim ditangkap polisi saat hendak menuju Pasar Kapar, Murung Pudak. Dia mengendarai Toyota Innova silver KT 1662 L. Saat itu aparat Polsek Jaro yang tengah menggelar operasi penyakit masyarakat (pekat) menghentikan pengendara baik roda dua maupun empat untuk menjalani pemeriksaan. Saat diperiksa petugas, ternyata di bagasi belakang mobil Yapansyah ditemukan tumpukan beberapa kardus. Setelah dibongkar ternyata isinya miras cap orang tua atau malaga. Jumalh totalnya mencapai 264 botol. Atas barang bukti tersebut Yapansyah dikenai diproses tindak pidana ringan (tipiring). Sementara barang bukti ratusan botol cap orang tua disita. Untuk proses hukumnya selanjutnya, pemilik miras direncanakan akan menjalani

Miras tersebut dibawa dari Kaltim untuk diantar ke Pasar Kapar, Murung Pudak,” IPTU SONNY L GAOL Kapolsek Jaro

sidang tipiring di PN Tanjung pada Kamis (12/4) pagi sekitar pukul 09.00 Wita. Kapolres Tabalong, AKBP Trijan Faisal melalui Kapolsek Jaro Iptu Sonny L Gaol menjelaskan, berdasarkan pengakuan yang bersangkutan, ratusan botol miras itu dibawa dari Kaltim. “Kalau pengakuannya, miras tersebut dibawa dari Kaltim untuk diantar ke Pasar Kapar, Murung Pudak,” jelasnya. Ditambahkan Sonny, operasi pekat dilakukan sebagai langkah antisipasi tindak kriminalitas termasuk mengurangi maraknya para remaja yang mabuk-mabukan.

“Kami berharap peran serta masyarakat agar membantu polisi menciptakan situasi yang kondusif,” ujarnya. Pelaku mengaku untuk menyuplai miras ke Pasar Kapar dari Balikpapan sudah pernah sekali dijalani. Saat itu lolos dari pengamatan polisi sehingga dirinya kembali mencoba. Ketika pertama kali menjalankan bisnisnya itu, pelaku mengaku tak hanya mengantarkan satu jenis miras, tapi campuran beberapa jenis miras lokal. Sedangkan terkait bagaimana dirinya bisa mendapat pemesan, menurut Yapansyah berawal dari dikenalkan seorang temannya. “Pesanan kemudian dilakukan lewat telepon, baru setelah diantarkan, miras yang diantar juga tergantung pesanan,” ujarnya kepada polisi. Dari bisnis miras tersebut pelaku mendapatkan untung Rp 2 juta dikurangi biaya rental mobil untuk membawa miras dari Kaltim ke Tabalong. Selain menyita ratusan miras, pada pekat kemarin juga terjaring satu unit sepeda motor jenis Yamaha Jupiter warna merah hitam tanpa dilengkapi nomor polisi. (dny)

SITA MALAGA Anggota Polsek Jaro menyita ratusan botol minuman keras cap orang tua yang hendak diselundupkan dari Kaltim ke Tabalong, Kalsel, Senin (9/4) tengah malam.

ISTIMEWA

Labfor Mabes Turun Gunung

■ Identifikasi Kebakaran Pasar Sahawung Kapuas KUALAKAPUAS - Pascakebakaran hebat yang menghanguskan puluhan kios di Pasar Sahawung, Jalan Sudirman, Kecamatan Selat, Kapuas, Kalteng membuat Polres Kapuas harus mendatangkan tim Laboratorium (labfor) Mabes Polri dari Surabaya untuk melakukan identifikasi. Hal itu diungkapkan Kapolres Kapuas AKBP Wisnu Putra melalui Kasat Reskrim AKP Bronto Budiono, Senin (9/4). Tujuan tim Labfor Mabes Polri turun gunung untuk mengetahui asal api dan penyebab kebakaran. “Rencananya tim labfor tiba sore ini (kemarin, red). Besoknya (hari ini, Red), tim mulai bekerja melakukan identifikasi di lokasi kebakaran,” ujar Bronto Budiono, kemarin pagi. Ditambahkannya, saat ini Satreskrim Polres Kapuas telah memintai keterangan tiga orang saksi. Yakni pedagang setempat

BPOST GROUP/JUMADI

KAIS PUING - Seorang bocah mengais di puing kios Pasar Sahawung yang terbakar, Senin (9/4).

bernama Jarkani, Salman dan Fahrudin Noor. Kerugian akibat kebakaran sekitar Rp 2 miliar. Sementara itu salah satu pemilik toko meubel yang turut hangus terbakar, H Tarmiji mengaku seluruh dagangannya ludes jadi arang. Dia memperkirakan kerugian yang dialaminya mencapai Rp 150 juta. “Pada saat kejadian tak satupun barang dagangan yang

bisa diselamatkan. Semua habis terbakar,” ujarnya saat ditemui di lokasi kebakaran. Tarmiji berharap pemerintah bisa secepatnya membangun toko di pasar tersebut agar mereka bisa kembali berjualan. Keterangan yang sama diungkapkan Hj Taniah, warga Jalan Jawa Kapuas yang kiosnya turut terbakar. Pedagang baju ini mengaku rugi Rp 40 juta. (jd)

Hakim Batal Mogok Sidang

■ Tuntut Kenaikan Gaji dan Tunjangan BANJARMASIN - Rencana hakim mogok sidang batal dilaksanakan. Para pengadil ini akhirnya memilih jalan yang elegan yakni mengajukan gugatan ke Mahkamah Konstitusi (MK) soal aturan terkait gaji dan tunjangan hakim. Di Banjarmasin sebagaimana diutarakan Kepala Pengadilan Negeri (PN) Banjarmasin, Yahya Syam para hakim yang ada memang turut serta menuntut perbaikan kesejahteraan lewak penaikan gaji dan tunjangan. “Tapi tidak sampai mogok sidang. Kami menyampaikan aspirasi melalui Ikatan Hakim Indonesia (Ikahi) lebih elegan. Sayang aspirasi kami belum direalisasi pemerintah,” katanya, Senin (9/4). Yahya yakin hakim di Banjarmasin tidak akan mogok sidang karena kebanyakan hakim di Kota Seribu Sungai ini merupakan hakim senior. “Sudah 11 tahun tunjangan hakim tidak naik. Bandingkan dengan PNS non hakim yang setiap tahun terus dinaikan,” beber Yahya. Soal kesejahteraan lanjut Yahya, hakim di

Gaji hakim : ◗ Golongan IIIa-IIId (0-10 tahun masa kerja) Rp 1.976.600 - Rp 2.677.400 ◗ Golongan IVa-IVe (0-10 tahun masa kerja) Rp 2.641.700 - Rp 3.103.700 ◗ Golongan IVa - IVe (24-32 tahun masa kerja) Rp 3.724.800 - Rp 4.978.000 Sumber : Peraturan Pemerintah Nomor 11/2008

Banjarmasin masih kurang terutaam soal rumah dinas yang disediakan. Dari 20 hakim 10 di antaranya terpaksa ngontrak. Ketua Pengadilan Negeri (PN) Banjarbaru, Suparman SH MH juga mengaku tidak ingin ikutikutan jika aksi sampai mogok sidang meski ada dikontak rekan-rekan mereka di Jakarta. “Tuntutan ini wajar. Seperti saya golongan IV gajinya Rp 5 juta sejak 2008 sampai sekarang tidak berubah. Kalau yang baru diangkat malah hanya Rp1,9 juta. Kasihan lagi kalau tugasnya di pelosok,” ujarnya. (arl/wid) 1004/M16


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.