Kubu AHM-Rivai Gerilya

Page 1

Th

26 Maret 2003-26 Maret 2018

TAMPIL TERDEPAN

KAMIS, 11 OKTOBER 2018

Kubu AHM-Rivai Gerilya AGK-YA Anggap Bawaslu Pilih Kasih

SOFIFI – Eskalasi suhu politik di Maluku Utara kian intensif jelang pelaksanaan pemungutan suara ulang (PSU). Sikap skeptis dan saling curiga antara dua tim pemenangan pasangan calon yang saling bersaing, Abdul Gani Kasuba-M. Al Yasin Ali (AGK-YA) dan Ahmad Hidayat Mus-Rivai Umar (AHM-Rivai), tak dapat

dihindari makin tumbuh. Setelah polemik rencana kunjungan kerja AGK yang diduga bakal jadi ajang kampanye terselubung disusul tudingan bagi-bagi kursi di wilayah enam desa, kini giliran tim AHM-Rivai yang disebut-sebut bermain di bawah tangan. Dugaan ini mencuat Baca AHM... H.8

ECERAN: Rp 5.000,-

Pertalite Rp 8.000

HARGA BBM TERBARU DI MALUT

Pertamax Rp 10.600 Pertamax Turbo Pertamax Racing Pertamax Dex

:::-

Dexlite Rp 10.700

Solar Rp 11.200 Non-Subsidi

TIM AGK-YA FOR MALUT POST

DUGAAN KAMPANYE: Pertemuan cawagub Rivai Umar (duduk, ketiga dari kanan) dengan warga desa di wilayah enam desa yang diduga memuat kampanye terselubung, Selasa (9/10). Pertemuan ini diendus Tim Pemenangan AGK-YA dan dilaporkan ke Panwascam

Ketua NasDem Merapat ke Beringin PASANGAN Burhan Abdurahman-Ishak Djamaluddin (BurJadi) menjadi pasangan calon yang paling banyak mendapat usungan partai politik dalam Pemilihan Gubernur Maluku Utara. Sayangnya, pada pemungutan suara ulang (PSU) ini, peluang paslon nomor urut 2 ini terbilang kecil. Pasalnya, perbedaan suara dengan dua pasang kandidat diatasnya terbilang signifikan. Alhasil, satu per satu parpol koalisi Bur-Jadi mulai mengalihkan dukungannya kepada paslon lain. Baca NASDEM... H.8

Minyak Tanah

ASRUL Rasyid Ichsan

Rp 13.420 Non-Subsidi

YANG DIPERSOALKAN SELAMA PILGUB Ketidakakuratan penyusunan DPT di lokasi PSU Kinerja penyelenggara, banyak terjadi pelanggaran dokumen & proses pemilihan KTP ganda AHM Intimidasi terhadap pemilih dan saksi AGK-YA Ajakan terhadap ASN untuk memilih AGK-YA Money politic, dimana tim AHM-Rivai diputus bersalah oleh Pengadilan

Pertamax Naik, Premium Batal Ikut

Sumber: Dioleh dari berbagai sumber

KESEHATAN 23 Juta Warga Dunia Idap Skizofrenia

ANDRE Rosiade

JAKARTA - Kesehatan jiwa kerap disepelekan bahkan diabaikan. Hari ini dunia memperingati World Mental Health Day atau hari kesehatan jiwa sedunia dengan tujuan meningkatkan kesadaran akan masalah kesehatan jiwa di seluruh dunia sekaligus menggerakkan dukungan akan kesehatan jiwa. Saat hal ini dianggap sepele, rupanya Badan Kesehatan Dunia (WHO) mencatat setidaknya sekitar 300 juta orang di seluruh dunia mengidap depresi dan 50 juta lainnya mengalami demensia.

JAKARTA - PT Pertamina (Persero) menyesuaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) nonsubsidi, jenis Pertamax Series dan Dex Series, serta Biosolar Non-PSO mulai Rabu (10/10). Kenaikan harga ini berlaku di seluruh Indonesia mulai pukul 11.00 WIB kemarin. Baca PERTAMAX... H.8

Pemprov Ikat Pinggang, Deprov Malah Royal

Baca KESEHATAN... H.11

ADHI WICAKSONO/CNN INDONESIA

PENUHI PANGGILAN: Ketua Dewan Kehormatan PAN Amien Rais memenuhi panggilan Polda Metro Jaya, Rabu (10/10). Amien diperiksa terkait kasus penyebaran hoaks aktivis Ratna Sarumpaet

MENUJU PILPRES 2019 Pembaca yang budiman, kami mengundang Anda berpartisipasi dalam polling Pemilihan Presiden 2019 yang diselenggarakan Malut Post. Caranya mudah. Cukup dengan masuk ke website Malut Post malutpost.co.id, lalu klik kolom vote di pojok kanan. Masukkan nama dan email untuk dapat berpartisipasi (nama dan email vote 100 persen bersifat rahasia). Satu alamat email hanya dapat digunakan untuk satu kali vote. Progres polling dan ulasan akan ditampilkan di tiap edisi Senin Malut Post. Selamat berpartisipasi!(*)

Ketua NasDem Merapat ke Beringin Wajar saja, cari yang teduh

Tukang Kuti

Pemprov Ikat Pinggang, Deprov Malah Royal Itung-itung tamba doi kampanye too…

Amien Rais Balik Puji Polisi

JAKARTA - Ketua Dewan Kehormatan Partai Amanat Nasional (PAN) Amien Rais telah selesai menjalani pemeriksaan di Mapolda Metro Jaya, Rabu (10/10). Amien diperiksa sebagai saksi kasus berita bohong tersangka Ratna Sarumpaet. Usai menjalani pemeriksaan, Amien merasa telah dimuliakan oleh anggota polisi yang memeriksa. Baca AMIEN... H.8

SOFIFI – Di tengah upaya rasionalisasi anggaran yang dilakukan Pemerintah Provinsi dalam APBD Perubahan, sikap bertolak belakang justru ditunjukkan DPRD Provinsi. Betapa tidak, para wakil rakyat meminta kenaikan anggaran untuk Sekretariat Deprov hingga Rp 12 miliar. Angka fantastis itu sebagian besar digunakan untuk membiayai perjalan dinas ke luar daerah.Padahal, Pemprov sendiri mati-matian mengencangkan ikat pinggang dengan memotong anggaran sebagian kegiatan. Tujuannya tak lain untuk menutupi utang ke pihak ketiga. “Tapi DPRD minta anggaran Sekretariat jangan dipangkas, Baca PEMPROV... H.8

Kiprah Irwandi Jaswir Tekuni Halal Science Selama Dua Dekade

Terima Penghargaan Serupa Dengan Erdogan Irwandi Jaswir terlibat dalam riset gelatin halal dari tulang unta dan ikan di Arab Saudi. Sangat produktif menulis jurnal ilmiah. Pernah pula jadi koresponden dan mewawancarai Kaka serta Federer.

BUAH DEDIKASI: Irwandi Jasir saat menerima King Faisal International Prize dari Raja Salman Maret lalu

M. Hilmi Setiawan, Semarang

LELAP sekali tidur Irwandi Jaswir malam itu. Ponselnya yang berdering berulang-ulang sama sekali tak bisa membangunkan pria 47 tahun tersebut. Baru ketika bangun sekitar pukul 05.00 waktu Malaysia, dia kaget. Sebab, banyak sekali panggilan masuk yang tidak terangkat. Dan, ternyata semua berasal dari para karib dan kolega guru besar di International Islamic University Malaysia (IIUM) itu. Baca IRWANDI... H.11

IRWANDI JASIR FOR JAWA POS

HOTLINE : REDAKSI : (0921) 3127055 • UMUM : (0921) 3127210 • IKLAN : (0921) 3128265 • FAXSIMILE : (0921) 3127205

WEB-MAIL : www.malutpost.co.id • editor@malutpost.co.id

@MalutPost

Malut Post


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Kubu AHM-Rivai Gerilya by Malut Post - Issuu