Subdit Report - Pembinaan Karakter 2022

Page 1

SUBDIREKTORAT PEMBINAAN KARAKTER

ANNUAL REPORT 2022

DIREKTORATKEMAHASISWAAN

DANPENGEMBANGANKARIR IPBUNIVERSITY

SUB DIREKTORAT PEMBINAAN KARAKTER

ANNUAL REPORT 2022

DIREKTORAT KEMAHASISWAAN

DAN PENGEMBANGAN KARIR

IPB UNIVERSITY

PENINGKATAN KAPASITAS ORMAWA

RKA J1.001.01

Hiba Ormawa dan Forum Wacan

Peningkatan Manajemen dan etworking Ormaw

Pengembangan Fa ilita Ormaw

LKMM Ormawa 2022

Implementa i SIM Ormawa dan Manajemen Ri ik

LPJ Ormaw

IPB Sport and Healt Center

PEMBINAAN KARAKTER, SOFT SKILLS, KEPEMIMPINAN, DAN BELA NEGARA

RKA J1.002.01

MPKMB IP

Kepemimpinan Agromaritim (Faculty Day & LKMM

Bela egar

Talent Mappin

Pelati an 7 abit

Bimbingan & Kon elin

A rama Kepemimpinan Putra dan Putr

Penguatan Karakter dan Di ipli

Hiba pengembangan oft kill (Fakulta

Lokakarya pengembangan oft kill

Hiba Buk

Super i i dan Ma a i wa magan

Ditmawa Entertainmen

E-Spor

Pengembangan Seni dan Budaya

2 Laporan Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan Karakter

PENINGKATAN KAPASITAS

RKA J1.001.01

3 Laporan Tahun
-
Pembinaan
2022
Sub Direktorat
Karakter
ORMAWA
4 Laporan Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan Karakter
| TRIO KM | FAPERTA 
 | SKHB
 | FPIK
 | FAPET
 | FAHUTAN
 | FATETA
 | FMIPA
 | FEM
 | FEMA
 | SV
 | SB
 | UKM 70.331 11.368 6.505 11.135 10.345 5.818 136.690 23.314 37.512 10.985 2.731 4.028 150.131 Peserta Kegiatan 480.893 Total Peserta Kegiatan FATETA UKM | TRIO KM | FAPERTA 
 | SKHB
 | FPIK
 | FAPET
 | FAHUTAN
 | FATETA
 | FMIPA
 | FEM
 | FEMA
 | SV
 | SB
 | UKM 119 78 40 63 73 28 121 120 171 78 21 28 211 Pelaksanaan Kegiatan 1151 Total Kegiatan Pelaksanaan Kegiatan 1 Januari 2022 - 4 Desember 2022 FEM UKM Trio KM Faperta FKH FPIK Fapet Fahutan Fateta FMIPA FEM FEMA SV SB UKM 232,36 Jt 82,29Jt 55,65Jt 86,15Jt 66,68Jt 77,93Jt 83,20Jt 115,5Jt 73,79Jt 46,14Jt 41,83Jt 211,72Jt 88,31Jt Aspek Pendanaan
HIBAH ORMAWA

FORUM WACANA

PELAKSANAAN KEGIATAN

Laporan administrasi kepengurusan Forum

Mahasiswa Pascasarjana IPB University dilakukan

oleh Sekretaris Umum melalui program kerja dalam satu tahun kepengurusan. Program kerja berlandaskan fungsi sekretaris umum yaitu sebagai pusat manajemen dan kebijakan administrasi, Standar Operasional Procedure (SOP), dan tertib manajemen inventaris keorganisasian. Berikut daftar dan link program kerja sekretarsi umum:

PROGRAM KERJA

Timeline Program Kerja

Pendataan dan Pengadaan Inventaris

Pembuatan SOP Administrasi FW 2022

Administrasi Persuratan

ASPEK PENDANAAN

LINK LPJ

ipb.link/lpjsekumtiga

ipb.link/lpjsekumempat

ipb.link/lpjsekumdua

ipb.link/lpjsekumsatu

Laporan keuangan berlandaskan fungsi bendahara umum yaitu sebagai fungsi budgeting, pusat kebijakan dan manajemen keuangan organisasi, mengontrol pemasukan dan pengeluaran serta bekerjasama dengan pihak terkait sumber dana dan operasional organisasi.

RENCANA KERJA DAN ANGGARAN (RKA)

Peningkatan Kapasitas Organisasi Kemahasiswaan

Pengembangan Minat dan Bakat

Peningkatan Prestasi

LINK

ipb.link/rkabendumdua

ipb.link/rkabendumsatu

ipb.link/rkabendumtiga

52 Kegiatan

8270

Peserta Kegiatan

5 Laporan Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan Karakter

PELAKSANAAN

6 Laporan Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan Karakter
ORMAWA PENINGKATAN Garuda Nusa Youth Action (GNYA#4) 27 Juni-07 Juli 2022 Rp. 6.000.000 30 Orang Ekspedisi Taman Nasional Pulau Tunda (HIMITEKA) 8-14 Agustus 2022 Rp. 6.000.000 44 Orang
MANAJEMEN DAN NETWORKING
Peningkatan Manajemen dan Networking Ormawa merupakan program yang dilakukan untuk mendukung para mahasiswa untuk dapat berkembang diluar kampus. Kegiatan ini juga bertujuan untuk dapat memberikan dampak positif dari setiap elemen yang ada, misalnya untuk peningkatan prestasi IPB, pengabdian masyarakat, dan kegiatan lainnya yang memiliki hasil positif untuk kepentingan kampus. Kegiatan ini berupa bantuan yang diberikan kepada para mahasiswa ataupun ormawa untuk terus berkreasi di luar kampus. KEGIATAN 01 02
7 Laporan Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan Karakter Pasca Cup 2022 16 Oktober - 6 November 2022 Rp. 10.000.000 Seluruh Mahasiswa Aktif Pasca Aksi Sahabat Nusantara ( AKSARA ) 18-28 Oktober 2022 Rp.1.470.000 1 Orang RAKERNAS BEM SI XV 17-20 Oktober 2022 Rp.3.000.000 2 Orang Sarana Peralatan Ruang Rapat Student Center Oktober 2022 Rp. 10.000.000 03 04 05 06
8 Laporan Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan Karakter Rapat Koordinasi Ormawa 2,9, dan 23 Maret 2022 80 Orang Rp. 7.500.000 Pengukuhan Ormawa IPB 31 Maret 2022 Rp. 22.500.000 150 Orang Edworld International Program 5 - 14 Februari 2022 Rp. 8.000.000 30 Orang Jambore Nasional Pramuka 12 - 21 Agustus 2022 Rp. 7.500.000 25 Orang 07 08 09 10
9 Laporan Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan Karakter Liga Mahasiswa Futsal 6 - 17 September 2022 Rp. 15.000.000 16 Tim/ 240 Orang Andalas National Esport Contest 9 November - 5 Desember 2022 Rp. 42.025.000 52 Tim/ 260 Orang The 11th Bogor Art Festival 12 November 2022 Rp. 10.000.000 11 12 13

PENGEMBANGAN

FASILITAS ORMAWA

PELAKSANAAN KEGIATAN

Kegiatan ini dilaksanakan guna memfasilitasi

kebutuhan UKM untuk mengembangkan kapasitas

UKM, UKM yang difasilitasi sebanyak 34 UKM dan

Komunitas terverfikasi, dalam bentuk pembuatan

Pembaharuan Logo, Video dan Foto kepentingan

Branding UKM utamanya di Website ukm.ipb.ac.id

Rp.47.300.000

Dana BPPTN 34 UKM dan Komunitas Terverifikasi

10 Laporan Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan Karakter

LKMM ORMAWA 2022

LKMM diadakan dengan tujuan para Ketua Ormawa mendapat pengetahuan yang cukup tentang pelatihan dasar kepemimpinan serta memiliki keterampilan mengkoordinasikan dan melakukan pembinaan dalam tim kerja yang didukung dengan kedisiplinan, manajemen kelompok, koordinasi, dan pengambilan keputusan.

Kegiatan ini juga diharapkan dapat memicu organisasi mahasiswa untuk menerapkan sistem koordinasi yang baik antara internal ormawa, sesama ormawa, dan pihak Ditmawa.

20-22 Desember 2022

11 Narasumber

Kinasih Resort, Bogor

116 Ormawa

Rp.149.800.000

Dana BPPTN

11 Laporan Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan Karakter

SIMORMAWA DAN MANAJEMEN RISIKO

Sosialiasi SIM Ormawa &

Pengembangan Fitur SIM Ormawa

Orang

Orang dari Direktorat Sistem

Informasi & Transformasi Digital

Penyusunan Panduan SDGS & SIM Ormawa

Orang dari Direktorat Kemahasiswaan

Pengembangan Karir

Orang dari Direktorat Sistem Informasi & Transformasi Digital

Orang mahasiswa terkait Survey

Pengembangan Sistem SIM Ormawa

12 Laporan Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan Karakter
IMPLEMENTASI
KEGIATAN ASPEK PENDANAAN Rp.59.575.000 Dana BPPTN 6 Februari 2022 April –Juni 2022 Mei–September 2022 105 19 19 2 2 52 Ketua Ormawa Diikuti oleh
oleh
oleh
PELAKSANAAN
Diikuti
Diikuti
dari Direktorat Kemahasiswaan Pengembangan Karir
Pelatihan

1

20 Desember 2022

Pencarian Tim Eksekutor

Design

2 20 Desember 2022

Briefing dan Sosialisasi ke Ormawa

3 17-28 Desember 2022

Pengerjaan Desain Laporan Ormawa

4 25 November 2022

Pengumpulan Sample

Desain Laporan Ormawa

5 28 Desember 2022

Batas Akhir Pengerjaan Desain Laporan Ormawa

6 28 Desember 2022

Batas Akhir Data

Executive Summary

secara agregat, per fakultas, maupun per kategori kegiatan

7 31 Desember 2022

Batas Akhir Penyusunan

dan Publikasi Desain LPJ Ormawa 2021

LPJ ORMAWA

Penyusunan dan Publikasi Desain LPJ Ormawa merupakan program dokumentasi data yang dilaksanakan Subdit Pengembangan Karakter pada tahun 2022 yang meliputi data deskripsi kegiatan, jumlah peserta, jumlah dana, SDGs, dan dokumentasi.

108 Ormawa

1921 Kegiatan

Rp.47.000.000

Dana DM

13 Laporan Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan
Karakter

IPB SPORT AND HEALTH FACILITY

IPB Sport and Health Center merupakan kegiatan tahap persiapan dan pembinaan atlet secara khusus dengan program program tertentu dari pelatih bersertifikat nasional. Kegiatan training center akan dilaksanakan dalam jangka waktu satu bulan sebelum kejuaraan. Kegiatan ini dimulai dari mengurus perizinan tempat hingga perizinan atlet – atlet dari luar kota akan dikumpulkan di satu tempat, memastikan kondisi atlet sebelum berkumpul, mengatur pola latihan, pola makan, dan pola istirahat atlet. Kegiatan ini juga meliputi pengadaan peralatan home fitness dan keperluan lainnya.

Rapat Persiapan

Pengembangan

Fasilitas Ormawa

27 Februari – 26 Juni 2022

Diikuti Oleh 58 Orang

Rp 27.115.000 Dana BPPTN

26 Februari 2022

Diikuti Oleh 20 Orang

Rp 14.575.000 Dana BPPTN

Pengadaan Peralatan

Alat Fitnes/Sarana

Kebugaran Atlet

27 Februari 2022

Diikuti Oleh 20 Orang

Rp 14.575.000 Dana BPPTN

Februari - April 2022

Rp 60.675.000 Dana BPPTN

14 Laporan Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan Karakter
Pembinaan Mahasiswa IPB / Training Center IPB Sport and Health Center Rapat Persiapan Program IPB Sport and Health Center

BANTUAN KEGIATAN

Olahraga Mahasiswa IPB (OMI) 2022

21 Mei - 5 Juni 2022

6000 Orang

Rp 18.000.000 Dana BPPTN

Olahraga Mahasiswa IPB (OMI) 2022 merupakan kompetisi olahraga terbesar IPB yang diadakan secara tahunan. Peserta dari OMI 2022 merupakan seluruh fakultas dan sekolah di IPB. OMI 2022 mengangkat tema sekaligus tagline yaitu “New Start, New Game, New Champion” tema sekaligus tagline ini muncul berdasarkan kondisi yang saat ini telah dihadapi. OMI 2022 dilaksanakan secara offline ataupun hybrid dengan menerapkan protokol kesehatan ketat yang berlaku.

Pekan Apresiasi ipb (Papresi) 2022

14-21 November 2022

593 Orang

Rp 29.000.000 Dana BPPTN

Papresi merupakan Pekan Apresiasi untuk memberikan awarding kepada para civitas akademika IPB yang telah berkontribusi baik dibidang akademik maupun non akademik. Ormawa Sehat merupakan program penilaian atau asesmen untuk para ormawa di IPB agar dapat dilakukan evaluasi terhadap kinerjanya. Kedua kegiatan tersebut dapat dikolaborasikan. Kegiatan tersebut juga merupakan salah satu wadah kreatifitas untuk para mahasiswa menunjukkan bakatnya.

15 Laporan Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan Karakter
16 Laporan Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan Karakter

PEMBINAAN KARAKTER, SOFT SKILLS, KEPEMIMPINAN, DAN

BELA NEGARA

RKA J1.002.01

17 Laporan Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan Karakter

MPKMB IPB 59

Gatamala Agrinawa

Masa Pengenalan Kampus Mahasiswa Baru (MPKMB) IPB Angkatan 59 merupakan suatu rangkaian acara pengenalan bagi mahasiswa baru IPB University. Kegiatan MPKMB berlangsung pada jangka 1 Agustus - 25 September 2022 yang terdiri atas kegiatan pra MPKMB, hari H MPKM, dan Open House. Kegiatan MPKMB IPB angkatan 59 ini mengusung tema “Reaktualisasi Penggiat Visi Indonesia Emas untuk Membangun Agromaritim di Era Society 5.0”.

Rekor Dunia : The World Biggest

3D Color Nirmana Formation

Trending Topic di Berbagai Platform Media Sosial

Anthem Song MPKMB IPB

Trending Topic di Berbagai Platform Media Sosial

After Movie MPKMB IPB 59

Trending Topic di Berbagai Platform Media Sosial

Rp 1.049.449.200

Dana BPPTN

4250

Mahasiswa Baru IPB Sarjana

18 Laporan Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan Karakter

Kepemimpinan Agromaritim

19 Laporan Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan Karakter
LKMM Maret - November
FAPERTA 
 SKHB
 FPIK
 FAPET FAHUTAN
 FATETA
 FMIPA
 FEM
 FEMA
 SB 455 187 482 322 431 479 780 568 323 186 451 186 476 320 428 474 769 562 319 181 Jumlah Mahasiswa Fakultas Aktif Total Peserta Aktif Peserta Kegiatan
Kegiatan terkait Soft skill 9 8Kegiatan LKMM Rp.401.494.000 Dana BPPTN
Faculty Days &
2022
4.166

BELA NEGARA

Pembinaan kesadaran bela negara bagi mahasiswa baru sebagai upaya untuk mengaktualisasikan nilai-nilai bela negara kepada mahasiswa baru demi terwujud sikap dan perilaku bela negara kepada mahasiswa baru demi terwujud sikap dan perilaku bela negara yang mendukung sistem pertahanan negara dengan berlandaskan nilai-nilai

Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945.

PELAKSANAAN KEGIATAN

Pelatihan Bela Negara Peserta Program

Beasiswa ADIK Papua dan Papua Barat

339 Orang

Bela Negara MPKMB Angkatan 59

6415 Orang

Bela Negara Asrama Kepemimpinan

66 Orang

ASPEK PENDANAAN

Rp 289,845,000 Dana DMKS

20 Laporan Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan Karakter

ASPEK

6902 7229 2020 Jumlah Mahasiswa Baru Persentase Keikutsertaan TMMB Keikutsertaan 2021 2022 4246 6483 6415 7016 59% 94% 91% 40.5% 9.8% 6.3% 43.4% Wirausaha Profesional Birokrat Akademisi/ Peneliti Persentase Minat Karir Mahasiswa Baru IPB Angkatan 59 2022 Wirausaha Birokrat Akademisi/Peneliti Profesional
PENDANAAN
Dana BPPTN Panduan Talent Mapping Mahasiswa Baru dan Panduan Pengembangan Talenta Mahasiswa IPB
Rp 763.605.000

Program 7 Habits bertujuan mengembangkan kematangan pribadi, produktivitas, penguasaan dan pengelolaan diri melalui pembentukan 7 kebiasaan efektif untuk Mahasiswa, Dosen, dan Tenaga Kependidikan. Program ini pula dirancang untuk meningkatkan kemampuan kepemimpinan, komunikasi, kolaborasi, dan pengambilan keputusan baik dalam kehidupan pribadi maupun akademik.

PELAKSANAAN KEGIATAN

7128 Orang Peserta

85 Orang Fasilitator

149 Orang Co-Fasilitator + 4 Koor

Modul Penguasaan Diri dan Panduan 7 Habits

22 Laporan Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan Karakter
7 HABITS PELATIHAN
Dana BPPTN
Dana Insentif IKU
ASPEK PENDANAAN Rp331.039.000
Rp563.359.727

proyek sinergi

IPB Digdaya Masyarakat Berdaya

Proyek Sinergi merupakan wadah dalam mengimplementasikan kebiasaan ke-6 yaitu, wujudkan sinergi. Proyek Sinergi dapat berupa sosialisasi, aksi nyata, desain produk, dan sebagainya yang dilakukan secara berkelompok (5-10 orang). Proyek Sinergi bertujuan meningkatkan kemampuan identifikasi masalah, berpikir kritis, kreativitas, penyelesaian masalah, serta mewujudkan kerjasama dan kolaborasi antar mahasiswa. Proyek Sinergi Mahasiswa Baru 59 dilaksanakan pada bulan Juli-Oktober 2022 dengan jumlah proyek sebanyak 843 proyek.

PELAKSANAAN KEGIATAN

Juli-Oktober 2022

7128 Orang Peserta

2960+ Masyarakat Terlibat Proyek Terlaksana 836

ASPEK PENDANAAN Rp 695.700.000

Dana BPPTN (Insentif IKU)

Sebaran Kategotri Proyek

22% Mengajar di Sekolah

63% Proyek Kemanusiaan

Sebaran Ruang Lingkup

41%

7%

15% Proyek di Desa

5% Gerakan Indonesia Tertib

14% Gerakan Indonesia Bersatu

33% Gerakan Indonesia Bersih

23
Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan
Laporan
Karakter
Gerakan Indonesia Melayani
Gerakan Indonesia Mandiri

BIMBINGAN DAN KONSELING

Januari - November 2022

Tim Bimbingan dan Konseling (TBK) IPB merupakan wadah para konselor untuk membantu mahasiswa IPB yang memiliki masalah dalam mengidentifikasi permasalahan dan alternatifalternatif solusinya. Selain itu, TBK juga membantu mahasiswa dalam mengeksplorasi potensi-potensi diri dan mengembangkan karakter baik. Dengan demikian, TBK diharapkan dapat membantu dan mendukung keberhasilan mahasiswa dalam menjalankan proses pembelajaran akademik dan pengembangan diri.

PELAKSANAAN KEGIATAN

2746 Peserta Terlibat 53 Kegiatan Terlaksana

ASPEK PENDANAAN

Rp 140.232.749

Dana BPPTN

Hasil analisis data kondisi mental health

24 Laporan Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan Karakter
mahasiswa IPB

ASRAMA KEPEMIMPINAN

AK

25 Laporan Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan Karakter
PUTRA DAN PUTRI
Workshop
dan wawasan kebangsaan
asrama kepemimpinan putri
Open Recruitment Generasi 5 Storytelling
Leadership Camp AK Belanegara
Renovasi
Ngobrol Bersama Alumni
Masyarakat
Pengabdian kepada
Sosial Projek bulan Ramadhan
Ramadhan dan Buka Bersama
bareng 4-11 Juli 2022 14-17 April, 22 Mei 2022 5-10 september 2022 30-31 Maret 2022 AgustusNovember 2022 1 Desember 2021 24 Februari 2022 1-5 Juli 2022 19-22 Desember 2022 21 April 2022 18 Desember 2022 Rp 4.200.000 Rp 21.800.000 Rp 63.660.000 Rp 56.313.607 Rp 932.000 Rp 2.000.000 Rp 4.000.000 50 Orang Putra 50 Orang Putra 50 Orang Putra 55 Orang 50 Orang Putra 30 Orang 25 Orang 50 Orang Putra 70 Orang 45 Orang Putri 45 Orang Putri 45 Orang Putri 45 Orang Putri 45 Orang Putri
YAC 2022 Kajian
Ngaliwet

PENGUATAN

KARAKTER DAN DISIPLIN

November - Desember 2022

PELAKSANAAN KEGIATAN

November 2022

Pembentukan Panitia Se eksi Satgas

Penanganan Kekerasan Seksua

Se eksi Satgas Penanganan Kekerasan

Seksua

Desember 2022

Sosia isasi kepada dosen dan mahasisw

Distribusi media sosia isasi

ASPEK PENDANAAN

Rp 40.000.000

Dana BPPTN

Panitia Seleksi

4 Dosen

2 Tendik

3 Mahasiswa

Satgas Penanganan Kekerasan Seksual

3 Dosen

1 Tendik

5 Mahasiswa

26 Laporan Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan Karakter

hibah pengembangan soft skills

PELAKSANAAN KEGIATAN

Kegiatan hibah pengembangan softskill bertujuan agar mahasiswa mampu meningkatkan kapasitas soft skill untuk menghadapi dunia pasca kampus dan menjalin relasi antara mahasiswa dengan pihak eksternal dengan tidak mengesampingkan nilai-nilai Pancasila.

Mahasiswa juga mampu mengembangkan karakter dan meningkatkan kompetensi kegiatan, yang dapat diukur secara kuantitatif misalnya dengan penyelenggaraan pre-test, post-test, atau evaluasi kegiatan. Mahasiswa juga mampu melaksanakan kegiatan pelatihan softskill dan pembangunan karakter sebagai bagian dari enrichment course/supporting course.

RANGKUMAN KEGATAN & ASPEK PENDANAAN

27KegiatanTerlaksana

11Fakultas/

Sekolah Terlibat

Rp 500.000.000

Dana BPPTN

27 Laporan Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan Karakter
FAKULTAS

LOKAKARYA

pengembangan soft skills

PELAKSANAAN KEGIATAN

27-30 Oktober 2022

Rapat Kerja Pengembangan Softksills dan Peningkatan Kapasitas Sub Direktorat Pembinaan Karakter diikuti oleh 15 orang staf yang terlibat dalam Sub Direktorat Pembinaan Karakter dan dilaksanakan pada tanggal 27 sampai 30 Oktober 2022 di Bali. Agenda utama ialah penyusunan draf rekomendasi kegiatan pengembangan softskills, lalu peningkatan kapasitas serta keterikatan antar staf Sub Direktorat Pembinaan Karakter melalui serangkaian aktivitas outbond, seperti ATV dan Watersport.

15 Orang

ASPEK PENDANAAN Rp 230.212.000

Dana BPPTN

28 Laporan Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan Karakter

19 Februari 2022 & 14 Februari – 28 November 2022

hibah buku

Publikasi ISBN Hibah Buku merupakan program dari Ditmawa-PK IPB yang bertujuan mewadahi mahasiswa IPB University untuk menuangkan ide, gagasan, pemikiran, dan karya dalam bidang tulis menulis agar menghasilkan karya berupa Buku. Program ini ditujukan kepada seluruh mahasiswa/i aktif IPB University. Buku yang dicetak memuat tentang ide, gagasan, dan pemikiran yang berupa tulisan ilmiah, tulisan populer, esai, hasil riset, hasil ekspedisi, antologi, novel, dan lain-lain.

PELAKSANAAN KEGIATAN

98 Dosen Terlibat

2754 Mahasiswa Terlibat

11 Buku ber ISBN

15 Jurnal Ilmiah

ASPEK PENDANAAN Rp 74.050.000 Dana BPPTN

Supervisi dan Mahasiswa magang

PELAKSANAAN

Publikasi ISBN Hibah Buku merupakan program dari Ditmawa-PK IPB yang bertujuan

mewadahi mahasiswa IPB University untuk menuangkan ide, gagasan, pemikiran, dan karya dalam bidang tulis menulis agar menghasilkan karya berupa Buku. Program ini ditujukan kepada seluruh mahasiswa/i aktif IPB University. Buku yang dicetak memuat tentang ide, gagasan, dan pemikiran yang berupa tulisan ilmiah, tulisan populer, esai, hasil riset, hasil ekspedisi, antologi, novel, dan lain-lain.

9 Orang Mahasiswa Magang

2 Orang AsramaSupervisiKepemimpinan

Rp 225.000.000

Dana BPPTN

Nama-nama peserta yang mengikuti kegiatan ini adalah :

Andita amadhant

as Taufi urahman

Bintang Nurul Ima

Salsabil Nisa Nurindra Putr

. Khasanul Khulu

Januari - Desember 2022 ASPEK

uhammad idho Noto Negor

Eny Widiya Astut

Koswar

Kresna Bhayu Adelt

Syarif hidayatulla

Wirangga

30 Laporan Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan Karakter
KEGIATAN
PENDANAAN

Ditmawa Entertainment

Ditmawa Entertainment merupakan platform yang disediakan oleh Direktorat

Kemahasiswaan dan Pengembangan Karir (DITMAWA PK) IPB University yang bertujuan untuk pengembangan minat bakat kemahasiswaan secara kreatif dan kekinian dengan kanal media dan memasuki tahun kedua. Kegiatan yang dilakukan pembentukan tim magang, perumusan-strategis, hingga pembuatan studio dan produksi memakan jangka waktu selama periode Januari - Desember 2022.

Januari - Desember 2022

PELAKSANAAN KEGIATAN

Ditmawa Entertainment 2144 Mahasiswa Penikmat Konten Youtube dan Lagu Digital, 10 Mahasiswa yang terlibat dalam tim, serta 7500 mahasiswa baru yang mengikuti kegiatan berupa campaign proyek sinergi yang bekerja sama dengan kegiatan 7 Habits, MPKMB, hingga Talent Mapping.

9654 Orang Mahasiswa Terlibat

ASPEK PENDANAAN

Pendanaan yang digunakan Ditmawa

Entertainment dari BPPTN kurang lebih sebesar Rp287.300.000,- untuk pembelian alat, fasilitas sewa akun, pembelian lisensi, optimalisasi sistem streaming

27Peminjaman Studio

Rp 287.300.000

Dana BPPTN

31 Laporan Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan
Karakter

E-Sport

IPB E-Sport Academy

Januari - Desember 2022

3424

Orang Peserta

Rp 26.490.000

Dana BPPTN

INDONESIAN E-SPORTS CHAMPIONSHIP

4 Agustus - 25 September 2022

51

Universitas yang menjadi peserta

Rp 21.580.000

Dana BPPTN

IPB E-Sport Glory

Januari - Desember 2022

149 PRESTASI

Mahasiswa IPB yang berkompetisi E-Sport

Rp 11.855.000

Dana BPPTN

32 Laporan Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan Karakter
Kegiatan Rapat Persiapan Program Pengembangan E-Sports memiliki sumber dana yang berasal dari BPPTN sebanyak Rp 14.575.000.

Pengembangan Seni dan Budaya

Pengembangan Seni dan Budaya diberikan untuk mahasiswa sarjana dan vokasi yang terdiri dari pembinaan perlombaan solo vokal, kegiatan kebudayaan Gebyar Nusantara IPB, dan pembuatan album mahasiswa

Maret - Desember 2022

PELAKSANAAN KEGIATAN

Terdiri dari mahasiswa S1 dan Sekolah Vokasi, yang dibagi beberapa kategori dengan rincian yaitu : Peserta Pembinaan perlombaan solo vokal sebanyak 2 (dua) orang; Peserta

Kegiatan Kebudayaan Gebyar Nusantara berjumlah sebanyak 501 orang peserta dan diikuti oleh 27 Organisasi Mahasiswa Daerah Asal (OMDA); dan Peserta Pembuatan Album

Mahasiswa berjumlah sebanyak 34 orang

27 OMDA Terlibat

Kegiatan ini memiliki sumber dana berasal dari Dana BPPTN sebesar Rp 15.000.000 untuk Bantuan

Kegiatan Gebyar Nusantara dan Rp 33.000.000

3Album dengan Total 20 Lagu

Rp 48.000.000

Dana BPPTN

33 Laporan Tahun 2022 - Sub Direktorat Pembinaan Karakter

DIREKTORAT KEMAHASISWAAN

DAN PENGEMBANGAN KARIR IPB UNIVERSITY

2022
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.