Peningkatan Pelayanan Laboratorium Patologi Anatomi Berbasis Web Di RSUP DR. Hasan Sadikin

Page 18

Dari hasil penilaian tersebut di atas, maka prioritas Isu Aktual dapat dilihat pada Tabel 1.3 No Poli 1.

2.

Nilai Total

Isu Utama eksekutif

memiliki

jadwal

rawat

jalan

belum

monitoring

dokter

online Hasil pemeriksaan pasien di Instalasi Patologi Anatomi belum online

Total

Ranking

4

11

2

5

13

1

U

S

G

3

4

4

4

Tabel 3.3 Penapisan Isu Metode USG Pada tabel USG diatas terlihat bahwa hasil pemeriksaan pasien di Instalasi Patologi Anatomi belum dapat diakses secara online atau berbasis web menempati rangking pertama dalam prioritas isu utama yang diangkat dalam rancangan aktualisasi ini. Instalasi Patologi Anatomi (PA) adalah salah satu unit kerja yang dibawah pelayanan laboratorium di lingkungan RSUP Dr. Hasan Sadikin Bandung yang selama ini melakukan pelayanan berupa pemeriksaan sampel organ tubuh pasien yang digunakan untuk mengidentifikasi riwayat penyakit dari pasien tersebut. Pelayanan di Rumah Sakit saat ini menuntut akses yang cepat dan hasil yang akurat demi orientasi Pelayanan Publik kepada pasiennya, sehingga sarana dan prasarana di Rumah Sakit saat ini terus berupaya untuk selalu berinovasi dan diperbaharui sehingga bisa tercapai pelayanan yang maksimal, Hal ini sejalan dengan agenda III diman dalam Manajemen ASN apabila sistem ini belum berjalan maka akan mempengaruhi reputasi pelayanan petugas terhadap pasien yang tidak responsif, selanjutnya dari sisi Pelayanan Publik, Pelayanan yang telah berjalan pada Pemeriksaan patologi anatomi akan mengurangi waktu tunggu sebelumnya maklumat pelayanan dari 7 hari kerja dan dari sisi Whole of Government (WoG) sistem ini dapat berkolaborasi aplikasi lain seperti EMR atau klaim BPJS dalam merumuskan pembayaran.

18


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Peningkatan Pelayanan Laboratorium Patologi Anatomi Berbasis Web Di RSUP DR. Hasan Sadikin by Repositori Perpustakaan Bapelkes Cikarang - Issuu