TANJUNGPINANG POS RP1.800
JUMA T 30 JANUARI 2015 / 9 RABIULAKHIR 1436 H JUMAT
JELANG JALAN SANTAI HPN 2015
14 Lagu dari Trio Macan TANJUNGPINANG Pelaksanaan Jalan Santai Napak Tilas Raja Ali Kelana di Tanjungpinang dan di Batam akan dilakukan serentak, Minggu (1/1). Acara yang ditargetkan diikuti sekitar 7.500 peserta itu digelar sebagai rangkaian acara Hari Pers Nasional (HPN) 2015 yang tahun ini Kepri dipilih sebagai tuan rumah.
Lanjut ke...Hal. 2
Pemilik Supra Terseret Tiga Meter TANJUNGPINANG - Kecelakaan lalu lintas (laka lantas) kembali terjadi, Rabu(28/1) sekitar pukul 19.30 di Jalan Ahmad Yani Batu 5 tepatnya di depan Kantor Perizinan Kota Tanjungpinang. Tiga orang terkapar di lokasi kejadian, sementara dua sepeda motor Honda Supra BP 2021 GT dan Honda Scoopy BP 3772 WB ringsek.
Lanjut ke...Hal. 2 25 PELAJAR DITANGKAP
Mane mak pak nye .....
Cik Brahim
F-ISTIMEWA/SATPOL PP TANJUNGPINANG
LAKA LANTAS
25 Pelajar Ditangkap
JAM BELAJAR SISWA DI WARNET DIAMANKAN: Petugas Satpol PP Tanjungpinang sat mengamankan pelajar di salah satu warnet, Kamis (29/ 1) dini hari kemarin.
No. Hari
Waktu
1.
Senin
18.00-21.00
2.
Selasa
18.00-21.00
3.
Rabu
18.00-21.00
4.
Kamis
18.00-21.00
5.
Jumat
18.00-21.00
6.
Sabtu
18.00-23.00
7.
Minggu 18.00-21.00
Main di Warnet sampai Dini Hari
Sumber : Satpol PP Tanjungpinang
INDRA KELANA, Tanjungpinang
SEBANYAK 25 pelajar dari berbagai sekolah di Tanjungpinang diangkut paksa oleh Satpol PP Tanjungpinang saat bermain di warung internet (warnet), Kamis (29/1) dini hari. Parahnya lagi, salah satu diant-
ara pelajar tersebut ada yang masih SD yang lainnya, siswa SMP 14 orang dan SMA 11 orang. Dari 25 pelajar ini, terdata 22 pelajar lakilaki dan 3 pelajar perempuan.
Lanjut ke...Hal. 2
Tarif AKDP Turun 5,8 Persen
Jessy Chia
Sandal Jepit
TANJUNGPINANG - Tarif transportasi darat angkutan Antar Kota Dalam Provinsi (AKDP) di Provinsi Kepri disepakati turun sebesar 5,8 persen dari tarif lama, setelah kenaikan harga BBM per November 2014 lalu. Sementara, tarif ongkos angkutan pelajar harus dikembalikan kepada tarif lama sebelum kenaikan harga BBM per November 2014 lalu. Kesepakatan itu diputuskan saat rapat pengurus Or-
BACA HAL 2
ganda Provinsi Kepri, Organda Tanjungpinang bersama Dinas Perhubungan Kepri, Dishub kabupaten/kota dan Badan Penyelesaian Sengketa Konsumen (BPSK) Tanjungpinang mewakili masyarakat di Kantor Dishub Kepri, Kamis (29/1). Mengawali pertemuan penurunan tarif angkutan darat itu, Kepala Dinas Perhubungan Kepri Muramis menjelaskan, pada saat pemerintah pusat menaikkan harga BBM pada November 2014 lalu, disepakati kenaikan tarif AKDP naik 10 persen.
Lanjut ke...Hal. 2
Lanjut ke...Hal. TARIF BARU ANTARKOTA DALAM PROVINSI NO.
MURAMIS
WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id
TUJUAN
TARIF LAMA
TARIF BARU
KATEGORI
1.
Pinang-Uban
Rp 21.000
Rp 20.000
Dewasa
2.
Pinang-Uban
Rp 11.000
Rp 10.000
Pelajar
3.
Pinang-Kijang
Rp 7.000
Rp 6.500
Pelajar
4.
Pinang-Kijang
Rp 13.000
Rp 12.500
Dewasa
EMAIL: redaksi@tanjungpinangpos.co.id
F-SUHARDI/TANJUNGPINANG POS
TAK RAPI : Barang dagangan di Pelabuhan Sribayintan Kijang, Bintan Timur tidak ditata rapi.
Melihat Kondisi Pelabuhan Sribayintan Kijang, Bintim
Penuh Sesak, Dagangan hingga Pintu Masuk
2
Sumber : Dishub Provinsi Kepri
FOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos
Dari kejauhan sudah terasa sesak melihat kondisi Pelabuhan Sribayintan Kijang, Bintan Timur. Banyak pemandangan yang membuat jenuh melihat pelabuhan itu. Apa saja yang membuat pelabuhan terkesan amburadul? SUHARDI, Bintan
BACA HAL 2
ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang Pos