TANJUNGPINANG POS PELABUHAN, SASARAN UTAMA RAZIA NARKOBA
DISTAMBEN KESULITAN TERTIBKAN TAMBANG LIAR
9
www.tanjungpinangpos.co.id
8
JUMA T 26 SEPTEMBER 2014 1 ZULHIJAH 1435 H JUMAT
Eceran Rp 1.800
Daftar Sama, Ujian CPNS Beda TANJUNGPINANG - Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kota Tanjungpinang Hj Raja Khairani menyebutkan, meski pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) sama dan serentak di Kepri, tapi waktu ujian di setiap pemda berbeda. ”Pembukaan pendaftaran memang sama, tapi pelaksanaan tesnya tidak sama. Kami akan melakukan koordi-
Lanjut ke...Hal. 2
Tanjungpinang - Jakarta 07.55 - 09.30
Jakarta - Tanjungpinang 05.25 - 07.10
Sales Outlet Garuda Indonesia Pelangi Hotel Bandara Raja Haji Fisabililah Jl. D.I. Panjaitan Km. 6 Tanjungpinang +62-771 - 7335577 +62 812 7078 1000 +62 823 8567 3920
Hj Raja Khairani
ABG Dipaksa Suguhkan Striptis
N F-JENDARAS KARLOA
GERMO: Germo penjual tiga ABG, Bonatua (tengah) saat diamankan di Mapolsek Bintan Utara, kemarin.
nasi lagi siapa yang duluan dalam ujian," ujarnya menjawab Tanjungpinang Pos, Kamis (25/9) Menurutnya, jadwal Tes Kompetensi Dasar (TKD) dengan sistem CAT itu belum ditentukan. Penentu jadwal ujian CAT CPNS wilayah Kepri adalah pihak Badan Kepegawaian
Terminal
JENDARAS, Bintan SEORANG germo, yang juga pemilik salah satu bar di Lokalisasi Bukit
Lanjut ke...Hal. 2
Jalan Lingkar Diblokir Warga BINTAN - Jalan lingkar yang dibangun Pemerintah Provinsi Kepri pada tahun 2013 silam, tiba-tiba diblokir warga pada Kamis (25/9) siang. Hotman Simamora yang mengaku sebagai pemilik lahan memblokir jalan raya yang menghubungkan kawasan Kijang dan Dompak, Tanjungpinang tersebut. Akibatnya, kendaraan yang ingin melintas terpaksa balik arah karena jalan ditutup Hotman bersama empat orang kerabatnya mendirikan pagar berbahan kayu yang didapatkan mereka di perkebunan sekitar. Di pagar yang dibuat itu juga mereka pajang papan bertuliskan "Tanah milik Hotman Simamora, Alas Hak Th 1984 No: 509/ SK/IV/1984,". Lokasi jalan yang diblokir itu tidak jauh dari Vihara Patung 1000 di kawasan perbatasan F-SUHARDI /TANJUNGPINANG POS
Lanjut ke...Hal. 2
BLOKIR JALAN: Hotman Simamora kemarin (25/9) memblokir jalan raya yang dibangun di atas lahannya yang diklaim belum diganti rugi oleh Pemprov Kepri.
Kepri Terima Penghargaan LAKIP dari Wapres
JALAN RAYA DIBLOKIR PEMILIK LAHAN Nak jalan kat mane kami, wai..
Cik Brahim
F-ISTIMEWA
PENGHARGAAN: Kepala Inspektorat Pemprov Kepri Mirza Iskandar menerima penghargaan dari Wapres RI Boediono di Istana Wapres Jakarta, Rabu (24/9).
TANJUNGPINANG- Pemprov Kepri menambah deretan prestasi. Tepat di Hari Jari Provinsi Kepri Ke-12, Rabu (24/ 9) lalu, Pemprov Kepri menerima penghargaan Laporan Akuntabilias Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) dari Wakil Presiden, Boediono. Penghargaan itu harusnya diterima langsung Gubernur Kepri HM Sani atau Wagub Kepri HM Soerya Respationo. Lantaran Dua HMS harus mengikuti acara Hari Jadi Provinsi Kepri ke-12, akhirnya diwakil-
Tukik Dilepas, Wisatawan Pun Terkagum-kagum
S
UASANA pantai Club Med Resort yang berpasir putih indah itu tampak ramai pada Sabtu (20/9) sore. Para
turis dan karyawan Club Med Resort tampak berkumpul di bibir pantai yang menghadap Laut Tiongkok Selatan. Ada
EMAIL: redaksi@tanjungpinangpos.co.id
MELINTAS di lantai yang basah sangat berisiko terjatuh karena licin. Di swalayan atau mal yang lantainya keramik sering sekali pekerjanya membersihkan lantai dengan kain pel saat pengunjung sedang ramai. Seperti yang dikatakan Diana Xie yang terjatuh karena lantai licin ketika ia mengenakan high heel. ''Sudah malu kita dibuatnya, dan pulang terpaksa dipapah lantaran keseleo,'' kenang gadis kelahiran Kijang, 13 LANJUT HAL 2
Lanjut ke...Hal. 2
Konservasi Penyu Di Club Med Resort Bintan Keberadaan penyu semakin terancam. Penyu yang dulu cukup mudah ditemukan di laut Kepri, kini sudah sangat jarang. Hal itulah yang membuat para wisatawan ramai berkumpul di pantai Club Med Resort, Sabtu (20/9) lalu. Masing-masing turis tampak memegang anak penyu (tukik) untuk dilepaskan ke laut. JENDARAS, Bintan
Lawana Diana Xie Lantai Basah
Pulau Dompak Pulau Manillay 1833 Oleh: Aswandi Syahri
F-JENDARAS KARLOAN/TANJUNGPINANG POS
sekitar 250 wisatawan berkunjung di pantai yang berpasir bak tepung tersebut. Wisatawan saat itu sedang menyaksikan pelepasan penyu hijau hasil dari penangkaran penyu Club Med Turtle Conservation Hatchery milik hotel tersebut. Ratusan wisatawan
JUDUL tarikh hari ini bukanlah sampiran sebuah pantun pusaka. Ini adalah gabungan dua nama untuk sebuah pulau yang kini sedang menjadi pembicaraan hangat setelah kompleks Kantor Gubernur Kepulauan Riau dilekatkan nama ”Istana Kota Piring” sempena hari jadi Provinsi Kepulauan Riau dua hari yang lalu.
PELEPASAN TUKIK: Wisatawan Hotel Club Med menyaksikan pelepasan tukik ke laut di pantai, Sabtu (20/9) lalu.
Lanjut ke...Hal. 2
Lanjut ke...Hal. 2
ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang Pos
FOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos