TANJUNGPINANG POS RP1.800
SENIN 12 JANUARI 2015 / 21 RABIULAWAL 1436 H
Kontroversi Ongkos Feri Pinang-Batam
Marina Turunkan Tarif Tanpa SK YUSFREYENDI, Tanjungpinang MESKI Gubernur Kepri belum menandatangani SK penurunan tarif angkutan laut, pihak feri Marina sudah memberlakukan tarif sebesar Rp 66 ribu ditambah asuransi senilai Rp 2.000 mulai Minggu (11/1). Padahal, tarif Rp 66 ribu itu baru berupa usulan pihak Marina ke Pemprov dalam pembahasan penurunan tarif dan itu belum direstui oleh Gubernur Kepri. ”Marina mestinya tidak boleh berpikir seperti itu, karena kami masih keberatan
Lanjut ke...Hal. 2
Polisi Endus Pelaku Pembunuhan Ganet TANJUNGPINANGSetelah Empat bulan berlalu, penyidikan kasus pembunuhan juragan tanah di Ganet yang terjadi, Jumat (5/ 9/2014) lalu kembali dibuka polisi. Belakangan ini, polisi sudah Hilman Wijaya ada mencurigai pelaku pembunuhan yang menimpa mendiang Raden Sumirah (80) beserta Razial (48) di Jalan Ganet, RT 01, RW 02 itu. Wakapolres Tanjungpinang Kompol Hilman Wijaya mengatakan, adanya
Lanjut ke...Hal. 2 KAPAL IKAN ASING TIARAP DARI ANAMBAS
Bia tau rase kene bedel wai ..
F-SUHARDI/TANJUNGPINANG POS
PENUMPANG: Para penumpang berdesak-desakan untuk naik ke atas kapal, setelah 15 jam terlantar di pelabuhan Sri Bayintan, Kijang, Bintan, Kepri.
1.400 Penumpang Telantar, Pelabuhan Ricuh
Cik Brahim
BINTAN- Penumpang Kapal Pelni Bukit Raya tujuan Natuna, Anambas dan Pontianak, ricuh di pelabuhan Sri Bayintan, Kijang, Bintan Timur,
Kapolri Usulan Jokowi Diprotes ICW JAKARTA- Langkah Presiden Joko Widodo alias Jokowi menunjuk Komjen Pol Budi Gunawan sebagai calon tunggal Kapolri, menuai protes dari Indonesia Corruption Watch (ICW). Protes tersebut disampaikan dengan cara melakukan aksi menutup mata menggunakan kain hitam bertuliskan Kapolri di Cikini, Jakarta, Minggu (11/1). "Ini bentuk protes kita kepada JokowiJusuf Kalla terkait pemilihan Kapolri yang baru, suratnya tanggal 9 kemarin. Jokowi tutup mata memilih calon Kapolri," kata Koordinator Divisi Monitoring dan Peradilan ICW, Emerson Yuntho di Cikini, Jakarta, Minggu (11/1). Emerson menjelaskan Jokowi dan JK juga melanggar program "Nawa Cita" yang mereka usung ketika proses pemilihan calon presiden dan wakil presiden. Pasalnya,
Lanjut ke...Hal. 2
Yenny Lay Rade
Tembus Hujan dan Badai JIKA ada kemauan yang keras dalam mencapai tujuan, rintangan yang ada serasa sebagai warna dalam mendapatkan yang kita harapkan. Seperti yang dikatakan Yenny Lay Rade yang terkesan saat ia sedang sibuk dan serius ingin menyelesaiakn skripsinya di UMRAH beberapa tahun lalu. Kata Yenny, ketika materi kuliahnya tinggal skripsi, ia langsung fokus untuk menyelesaikan tugas akhir itu. ''Saat itu, saya harus bolak-balik kampus di Dompak. Untung ada kawan yang menemani hingga kami selalu berdua pakai sepeda motor. Meski hujan dan panas serta angin
Lanjut ke...Hal. 2
WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id
Minggu (11/1). Pasalnya, penumpang membeludak sampai 1.400, sedangkan dua kapal lainnya yang juga biasa melayani rute ini sedang naik dok.
Akibatnya, kapal Bukit Raya menunda keberangkatan hingga sekitar 15 jam dan membuat
Lanjut ke...Hal. 2
Kaliandra Titik Awal Kesejahteraan Warga LINGGA- Pencanangan Gerakan Menanam Kaliandra Demi Indonesia (PGMKDI) di Kabupaten Lingga, menjadi titik
awal peningkatan kesejahteraan masyarakat. Terpilihnya, Pulau Singkep, Kabupaten Lingga dengan 29 daerah lain-
nya dalam kegiatan penanaman Kaliandra Merah oleh PT
Lanjut ke...Hal. 2
F-INDRA KELANA/TANJUNGPINANG POS
NARKOBA: Pihak Bea Cukai membeberkan penangkapan narkoba berbobot 2,5 Kg, Sabtu (10/,1).
Siapa Teman Wanita Pemasok Sabu 2,5 Kg? TANJUNGPINANG- Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea Cukai (KPPBC) Tipe Madya Pabean B Kota Tanjungpinang mengamankan EH (20) yang tertangkap membawa sabu berbobot 2,5 kg. Pelaku diamankan pihak bea cukai saat baru sampai di pelabuhan Tanjungpinang dengan feri MV Marina Syahputra, Jumat (9/1) malam. Kini pembawa narkoba bersama dan barang bukti berupa sabu-sabu 2,5 kilogram itu sudah diserahkan ke pihak kepolisian untuk penyidikan. Penyerahan tersangka dan barang bukti itu
Lanjut ke...Hal. 2
F-TENGKU/TANJUNGPINANG POS
GO GREEN: Pengusaha beserta pejabat di Lingga dan Deputy COO Batam Pos Group Socrates mengibarkan bendera Singkep Go Green tanda dimulainya gerakan penanaman Kaliandra, kemarin.
Melihat Remaja Masjid Rayakan Maulid Nabi
Gelar Berbagai Lomba, Hadiahnya dari Swadaya Banyak cara yang bisa dilakukan untuk merayakan Maulid Nabi Muhammad SAW. Selain bisa mengundang penceramah, juga ada yang menggelar berbagai lomba. Seperti apa Remaja Masjid Ar-Rahim Teluk Keriting merayakan Maulid Nabi tahun ini? INDRA KELANA, Tanjungpinang
P
ERAYAAN hari kelahiran Nabi Muham mad SAW masih terasa pada bulan ini. Buktinya, Ikatan Remaja Masjid ArRahim Teluk Keriting bekerja sama dengan organisasi Pertahanan Ideologi Serikat Islam (Perisai) Kepri membuat pagelaran lomba yang bernuansa Islami dalam
memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1436 H/ 2015 M di Teluk Keriting, Minggu (11/1). Menurut Ketua Pelaksana Perisai Kepri, Ade Putra Harahap rangkaian acara yang berlangsung di antaranya lomba azan, lomba membaca puisi Islami dan yang selanjutnya terdapat
EMAIL: redaksi@tanjungpinangpos.co.id
F-INDRA KELANA/TANJUNGPINANG POS
pula lomba ceramah agama dari putra maupun putri. Pada malam harinya, selain membagikan hadiah perlombaan, hadirin dan peserta disegarkan kembali keagamaannya dalam sebuah tausiah. Malam itu juga, pihak Pemerintah Kota Tanjungpinang turut diundang untuk menghadiri kegiatan tersebut. Ketua Remaja Masjid ArRahim Teluk Keriting, Fahriansyah selaku koordinator acara menjelaskan acara yang berlangsung dari pukul 10.00 hingga 13.00 itu sengaja dilakukan untuk
FOTO BERSAMA: Panitia dan peserta acara maulid Nabi di Masjid Ar-Rahim Teluk Keriting foto bersama, kemarin.
Lanjut ke...Hal. 2
FOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos
ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang Pos