Epaper Tanjungpinangpos 11 Juli 2013

Page 1

TANJUNGPINANG POS HUKUM

PERNIAGAAN

PENYELIDIKAN RUMAH DINAS WAKO DIHENTIKAN

PONSEL IMPOR HARUS LABEL BAHASA INDONESIA

METROPOLIS HALAMAN 9

BATAM BISNIS HALAMAN 8

HALO BERLANGGANAN TELEPON : 0771-7447234 SMS : 085328896464

KAMIS 11 JULI 2013 / 2 RAMADAN 1434 H

Warga Penyengat Sahur Tanpa Lampu Listrik

jadwal

Imsakiyah MAGRIB

IMSAK

Kamis 11 Juli 2013

Jumat 12 Juli 2013

18.15

SUBUH 04.41

ZUHUR 12.10

04.32

ASAR 15.35

RP1.800

ISYA 19.29

Tanjungpinang-Bintan Kembali Normal

Berpolitik di Bulan Ramadan

SAHUR hari pertama bagi warga Pulau Penyengat, Rabu (10/7) dilakukan tanpa penerangan listrik dari PLN. Listrik padam mulai pukul 03.00 WIB - 06.00 WIB.

Pemadaman selama tiga jam tersebut dilakukan dua kali. Tak ada pilihan lain bagi warga setempat, sahur pun dilakukan di bawah penerangan seadanya.

Ada yang menggunakan lampu minyak, genset bagi yang punya, baterei dan sebagainya.

 Lanjut ke...Hal. 2

Oleh Dr HM Soerya Respationo, SH, MH

Ramadan

”HAI orangorang yang beriman, diwajibkan atasmu berpuasa, sebagaimana telah diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu, agar kamu bertakwa.” (AlBaqarah: 183) Hari ini kita telah memasuki hari kedua Bulan Suci Ramadhan 1434 H. Keberadaan Ramadan tahun 2013 ini sangat strategis karena kita akan menghadapi beberapa agenda penting dalam dunia politik, yaitu Pileg dan Pilpres 2014,

Petuah

Soerya Respationo

 Lanjut ke... Hal. 2

KEJATI HENTIKAN PENYELIDIKAN RUMAH DINAS WALI KOTA F-ADLY BARA HANANI/TANJUNGPINANG POS

Katenye tetap dilanjotkan...

KHUSUK: Dua bocah terlihat berdoa dengan khusuk sehabis salat Isya di Masjid Agung Al Hikmah, Kota Tanjungpinang, Kepri, pada hari pertama pelaksanaan tarawih, Selasa (9/7). Masjid yang baru direnovasi sehingga terlihat lebih modern ini tak pernah sepi dari jamaah.

PEJABAT SELINGKUH BERCERAI Keluarga Sesalkan Pembiaran Pemprov TANJUNGPINANG - Rabu (10/ 7) kemarin, Pengadilan Agama (PA) Kota Tanjungpinang memutuskan vonis cerai bagi AM dan DT. Kedunya diputuskan bercerai, setelah beberapa waktu lalu AM mengajukan gugatan ke PA Tanjungpinang. Sebelumnya, kasus perselingkuhan AM yang saat ini berstatus Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang juga pejabat di lingkungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kepri ini

 Lanjut ke...Hal. 2

Bunga Rozalia Syafitri Zendra

Selagi Muda

Tak Ada Lagi Perajin Berbakat

Permainan Rakyat Terancam Tamat SEMUA yang ditanyakan di atas adalah beberapa dari begitu banyak permainan tradisional atau rakyat di tanah Melayu. Sayang, kemajuan zaman tak mampu dibendung,

WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id

 Lanjut ke...Hal. 2

F-ILUSTRASI/NET

Coba tanyakan kepada anak-anak sekarang, apakah mereka mengenal wau, gasing, egrang dan congkak? DESI LIZA PURBA Tanjungpinang

TAK banyak orang yang ingin menghabiskan masa muda dengan berbagai rutinitas yang dianggap menjenuhkan. Karena sebagian anak muda sekarang jika mengisi kegiatan dengan belajar dan bekerja menjadi sebuah rutinitas yang melelahkan. Tapi hal tersebut masih bisa dinikmati oleh pemilik nama panggilan akrab Bunga ini. Bunga merupakan salah satu contoh mahasiswi dan pekerja yang berdedikasi tinggi serta ulet. Itu terlihat dari

EGRANG: Kemeriahan lomba egrang pada sebuah hari besar nasional.

EMAIL: redaksi@tanjungpinangpos.co.id

ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang Pos

 Lanjut ke...Hal. 2

Lawana

FOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.