HaluanKepri 06Jan11

Page 1

TERBIT SEJAK 19 4 8

Kamis, 6 Januari 2011 - 1 Safar H Edisi 3434

www.haluankepri.com

Hasil Sementara Pilwako Batam

Harga Eceran Rp 2.000,-/ Harga Langganan Rp. 52.500,-(Luar Kota) + Ongkos Kirim

Hasil Sementara Pilbub Karimun

DAHLAN-RUDI MENANG

NURDIN-RAFIQ MENANG TELAK 92,2 PERSEN KARIMUN — Duet pasangan incumbent Nurdin Basirun-Aunur Rafiq berdasarkan hasil penghitungan suara sementara, berhasil memenangkan Pemilihan Bupati/ Wakil Bupati (Pilbup) Karimun dengan kemenangan telak atas pasangan Syamsuardi-Suryaminsyah. Raihan suara Nurdin-Rafiq mencapai 92,2 persen, sedangkan Syamsuardi-Suryaminsyah 7,8 persen. Jumlah Tempat Pemungutan Suara (TPS) di Kabupaten Karimun sebanyak 462 TPS. Berdasarkan penghitungan sementara Komisi

BAT TAM — Pasangan Calon BA Walikota-Calon Wakil Walikota Batam Drs Ahmad Dahlan-Rudi SE berhasil mengungguli empat pasangan calon lainnya berdasarkan hasil penghitungan cepat (quick count) yang dilakukan para kandidat dan juga berdasarkan hasil suara yang dihimpun dari Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) se-Kota Batam. Dahlan-Rudi menang dengan raihan suara berkisar antara 30-35 persen. Jika tidak ada penurunan hasil penghitungan yang mencolok Dahlan berpeluang memenangi Pilwako Batam satu putaran.

Ria Saptarika

Rudi

Zainal Abidin

Nada F Soraya

Nada F Soraya

hk/CECEP

RAYAKAN KEMENANGAN — Calon Walikota Batam, Ahmad Dahlan diangkat oleh pendukungnya usai menyaksikan presentase real count di DPC PD Batam, Rabu (5/1).

BATAM — Dari hasil perolehan sementara suara yang masuk di wilayah Kecamatan Nongsa, pasangan Dahlan-Rudi menang telak. Diperkirakan pasangan nomor urut satu ini, menang sekitar 70 persen dari nilai total suara keseluruhan. "Suara belum masuk semua. Tetapi dari data sementara, pasangan nomor urut satu memang," ujar camat Nongsa, Alwi AR kepada wartawan di

kantor camat Nongsa, kemarin. Alwi mengatakan jumlah pemilih yang ada di Batam sebanyak 36.900 pemilih. Dari total pemilihan ini, tambahnya, tersebar di 90 tempat pemilihan suara (TPS) yang ada di empat kelurahan yakni Lurah Sambau, Lurah Batu Besar, Lurah Kabil dan Lurah Ngenang.

Dahlan Menang

Aripin Nasir

Irwansyah

hal.4

BATAM — Pasangan Ria Saptarika-Zainal Abidin unggul di Kecamatan Sekupang dari hasil sementara rekapitulasi yang dilakukan di tujuh keluarahan yang ada. Dari tujuh kelurahan Ria-Zainal memperoleh 11.779 suara atau 36 persen, kemudian disusul pasangan Dahlan-Rudi yang memperoleh 9.326 suara atau 28 persen. Selanjutnya pasangan Hakim-Syamsul Bahrum berada diurutan ke tiga dengan meraih 6.399 suara

Jadwal Shalat Batam dan Sekitarnya 04.39

Ashar

12.05

15.30

Magrib

Isya’

18.07

19.22

BA TAM — Seorang anggota BAT Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS), Ngatipan (64) meninggal dunia saat sedang menjalankan tugas di Tempat Pemungudatan Suara (TPS) 15 Kelurahan Sungai Harapan, Sekupang, Rabu (5/1). Almarhum diketahui meninggal dunia sekitar pukul 12.30 WIB saat beberapa rekannya mencoba membangunkannya dari tidur saat jam istirahat. Rekan anggota KPPS, Tiar Tohyar menceritakan, Ngatipan sebelumnya sekitar pukul 11.30 WIB mengeluhkan sedang tidak enak badan dan pusing.

Amir Hakim

atau 19 persen. Seterusnya pasangan Aripin-Irwansyah berada diposisi ke empat dengan memperoleh 2.947 suara atau sembilan persen dan terakhir pasangan Nada-Nur diurutan ke lima dengan berhasil meraih suara 2.541 suara. Dari tujuh kelurahan tersebut masing-masing di Tiban Indah yang terdiri dari 21 TPS, Ria-Zainal masih diurutan pertama dengan meraih 1.911 suara, kemudian disusul

Anggota KPPS Meninggal di TPS

Dzuhur

hal.4

Syamsul Bahrum

Ria Unggul di Sekupang

Dahlan Menang Telak di Nongsa

Subuh

NURDIN-RAFIQ

KARIMUN — Calon BuSyamsuardi berharap agar pati Karimun Syamsuardi pelaksanaan Pilbup Karimun mengatakan sangat musdapat berjalan dengan lancar, tahil mengalahkan pasangaman dan tertib. Masyarakat an incumbent (Nurdinbisa menyalurkan aspirasi Rafiq). "Untuk menyaingi politiknya sesuai dengan hati pasangan incumbent itu nurani. impossible. Kalau pesimis "Kalau target kita serahitu kita tengoklah nanti. kan kepada pemilih. Karena Karena Tuhan maha kaya selama ini pemilih cukup cerdan kita tidak bisa mendas dan dewasa dalam menendahului. Mengenai pretukan pilihan pemimpin undiksi sekarang ya kita Syamsuardi tuk lima tahun ke depan. Setengok saja," ujar Syammua visi dan misi pembangsuardi usai mencoblos di TPS yang unan sudah disampaikan," ujarnya. sama dengan lawannya, yakni NurMustahil Kalahkan hal.4 din Basirun di TPS 11 Teluk Air.

hal.4

Ahmad Dahlan

sen. Hanya di Kecamatan Meral saja pasangan ini meraih 89 persen suara. Di Kecamatan Karimun, NR berhasil meraih 13.683 suara, sedangkan SS 1.317 suara, di Kecamatan Meral, pasangan incumbent ini meraih 14.316 suara, sedangkan SS meraih 1.820 suara. Di Kecamaan Tebing, pasangan NR unggul dengan perolehan 9.036 suara, sementara SS meraih 923 suara. Begitu juga di Kecamatan Buru, pasangan NR meraih 4.179 suara

Mustahil Kalahkan Incumbent

DPC Partai Demokrat Kota Batam menggelar real count (penghitungan berdasarkan tabulasi per TPS yang disadur dari formulir C1) Pilkada Batam. Dari real qount itu sampai pukul 22.00 WIB, pasangan Calon Walikota (Cawako) dan Calon Wakil Walikota (Cawawako) Batam Drs Ahmad Dahlan-Rudi SE berhasil meraih 105.898 suara (35,63 persen), disusul pasangan Ir. Ria Saptarika-Zainal Abidin SE dengan perolehan 78.893 suara (26,54 persen). Selanjutnya, pasangan nomor urut lima,

Dahlan-Rudi

Pemilihan Umum (KPU) Karimun, pasangan nomor dua yakni Nurdin Basirun (NR) memperoleh 77.234 suara (92,2 persen). Sedangkan pasangan rivalnya SyamsuardiSyuryaminsyah (SS) meraih 6.563 suara (7,8 persen). Data yang diperoleh dari KPU Karimun, pasangan NR unggul di 9 kecamatan yang ada di Karimun. Hampir seluruh kecamatan, NR menang dengan presentase di atas 90 persen. Lumbung suara kemenangan pasangan ini terletak di Kecamatan Moro dan Durai dengan masing-masing presentase 96 per-

HK/CECEP

Sebelum meninggalkan TPS, Ngatipan pun sempat meminum obat sakit kepala Bodrex 2 buah. Kemudian meminum lagi satu obat Paramex saat ia hendak berbaring. Anggota KPPS

HALUAN KEPRI SATU-SATUNYA KORAN BACAAN MASYARAKAT KEPRI

Ria Unggul

hal.4

Nada-NurMenang

KERABAT dan keluarga melihat jenazah anggota KPPS, Ngatipan yang meninggal dunia saat bertugas di TPS 15, Kelurahan Sungai Harapan, Sekupang, Rabu (5/1).

Tiar pun kemudian menyarankan agar almarhum minum obat dan istirahat di rumahnya yang berada di belakang TPS. "Ia (Ngatipan) bilang, wak pusing saya," ujar Tiar menirukan keluhan Ngatipan.

Dahlan-Rudi yang meraih 1.001 suara. Ditempat ketiga pasangan Hakim-Syamsul meraih 899 suara, kemudian ditempat ke empat pasangan Nada-Nur memperoleh 411 suara dan terakhir posisi ke lima pasangan Aripin-Irwansyah memperoleh 315 suara. Di Kelurahan Tanjung Riau yang terdiri dari 24 TPS, pasangan Dahlan-Rudi unggul dengan memperoleh 1.702

hal.4

di TPS 08 BATAM CENTRE — Pasangan Calon Walikota (Cawako) Batam dan Calon Wakil Walikota (Cawawako) Batam, Nada Faza Soraya-Nuryanto memperoleh suara tertinggi di TPS 08 Kelurahan Belian-Batam Kota tempat mereka mencoblos, Rabu(5/1). Pasangan Nomor 5 ini mendapat 76 suara, disusul pasangan Amir Hakim SiregarSyamsul Bahrum (Harum) sebanyak 56 suara,

Nada-Nur

hal.4


2

Kamis, 6 Januari 2011

SEPUTAR DUNIA

Hujan Es, 58.000 Warga Cina Mengungsi BEIJING — Hujan es yang melanda lima provinsi di Cina selatan memaksa 58.000 orang mengungsi dari rumah mereka yang hancur. Bencana itu diperkirakan menimbulkan kerugian ekonomi senilai 203,8 juta dollar AS. Demikian dikatakan Kementerian Urusan Sipil China, Rabu (4/1). Hujan es melanda Provinsi Jiangxi, Hunan, Chongqing, Sichuan, dan Guizhou selama beberapa hari terakhir, menewaskan satu orang dan menyebabkan lebih dari 1.200 rumah rusak. Cuaca buruk di Cina selatan, yang biasanya relatif sejuk, menghancurkan 142.400 hektar tanaman di provinsi-provinsi penghasil beras, kayu gelondongan, dan batu bara. Di Provinsi Guizhou, 22.8000 orang terpaksa meninggalkan rumah, Selasa, seperti dilaporkan kantor berita Xinhua. Cuaca ekstrem dan hujan bercampur es serta salju telah melumpuhkan lalu lintas dan mengganggu jaringan listik di beberapa daerah menjelang migrasi besar-besaran penduduk untuk menikmati liburan Tahun Baru Cina, bulan depan. Jalan-jalan di Guizhou sudah macet selama beberapa hari terakhir. (hk/kc)

LUAR NEGERI

Gubernur Punjab Dibunuh Pengawal Sendiri PAKIST AN PAKISTAN AN—Gubernur Provinsi Punjab di Pakistan, Salman Taseer, dibunuh pengawalnya sendiri pada Selasa, (4/1) waktu setempat. Diduga pengawalnya ini marah terhadap Taseer, yang gencar menolak hukuman mati kepada para tersangka penghina Islam. Menurut kantor berita Associated Press, pembunuhan terjadi pada sore hari ketika Taseer sedang berjalan ke mobilnya usai santap sore di sebuah restoran di Kohsar Market. Tiba-tiba muncul seorang pengawal Taaser yang langsung menembakkan puluhan peluru ke tubuh lelaki be-

rusia 66 tahun tersebut. Laporan penyelidikan awal mengungkapkan, pengawal yang tidak disebutkan namanya ini merupakan anggota polisi komando. Dia menggunakan senapan otomatis Kalashnikov atau AK 47 yang dapat memuntahkan puluhan peluru dalam hitungan detik. Laporan polisi

mencatat 26 peluru ditembakkan oleh pembunuh ini, beberapa bersarang di tubuh Taseer. Tembakan dihentikan setelah pengawal Taseer yang lain datang dan memerintahkan pembunuh ini untuk tiarap. “ Satu kali tembakan, lalu dilanjutkan oleh rentetan. Saya bergegas dan melihat beberapa orang polisi dan seorang polisi komando yang tiarap di aspal,” ujar salah satu saksi, R.A. Khan. Menurut laporan intelijen Pakistan, tersangka telah merencanakan pembunuhan sejak tiga hari lalu ketika dia ditugaskan pertama kali sebagai penga-

Banjir Landa Filipina Selatan, Belasan Orang Tewas MANILA — Ratusan ribu warga di Filipina bagian selatan terpaksa mengungsi akibat banjir bandang sejak awal tahun ini. Bencana itu menewaskan sedikitnya 17 orang. Demikian ungkap kantor berita Associated Press, Rabu (5/1). Delapan korban tewas adalah anak kecil, dan tiga dari mereka dikeluarkan dengan susah payah dari lumpur longsor yang mengubur banyak rumah di kota St. Bernard. Hujan besar luar biasa sepanjang pekan lalu membuat banjir dan longsor di beberapa tempat. Longsor melanda St. Bernard pada Minggu, 2 Januari 2011. Saat ini petugas masih memeriksa lokasi untuk mencari korban, baik yang selamat maupun yang meninggal. Petugas badan pertahanan publik, Benito Ramos, mengatakan sedikitnya 360.000 orang menggunakan sekolah dan gedung senam sebagai tempat pengungsian mereka. Dia mengatakan sedikitnya 32 rumah hancur, dan 17 rumah lainnya rusak parah. Saat ini, ujarnya, Departemen Kesejah-

teraan Sosial mengalokasikan dana sebesar 1,08 juta peso, atau sekitar Rp. 2,2 miliar untuk membeli membantu para korban dan kebutuhan pemulihan lainnya. Sementara itu, Presiden Benigno Aquino III memerintahkan penyelidikan mengapa bencana kembali terjadi di provinsi ini, dan memerintahkan evakuasi warga secepatnya menghindari banjir dan longsor. “Prioritas pertama kami adalah untuk memastikan mereka yang menjadi korban dipindahkan ke tempat aman dan kebutuhan mereka terpenuhi,” ujar presiden yang akrab disapa Noynoy. Sebelumnya, pada 2006, desa Guinsaugon, provinsi Leyte, menjadi kuburan bagi sedikitnya 1000 orang akibat tanah longsor. Menurut laporan badan bencana Filipina, 17 orang tewas itu terdiri dari 10 tenggelam, enam terkubur longsor, dan satu tersengat arus listrik. Sebagian besar korban adalah anak-anak yang tak bisa berenang. Mereka tenggelam atau terseret arus, seperti terjadi di kota Agusan del Sur.(hk/vv)

wal Teesar. Dia dikatakan marah dan kecewa kepada Teesar yang terkenal moderat karena menolak hukuman mati kepada para penghina islam. Taseer adalah pejabat tinggi Pakistan kedua yang terbunuh setelah mantan Perdana Menteri Benazir Bhutto tewas ditembak 2007 lalu. Oleh para pengagumnya, Taseer dikatakan sebagai seorang yang berani dalam melawan undang-undang Pakistan yang mulai mengarah ke Islam fundamentalis. “Dia adalah tokoh yang paling berani setelah Benazir Bhutto dalam memperjuangkan hakhak wanita dan pemeluk agama

minoritas. Kami akan merindukannya,” ujar anggota Partai Rakyat Pakistan, Farahnaz Isapahani. Taseer, yang telah menjabat gubernur selama dua tahun dikenal sebagai penentang hukuman mati terhadap penghina Islam. Pada akun Twitternya dia jelasjelas mengemukakan hal ini. “Saya dibawah tekanan berat untuk mengendurkan pendapat saya mengenai penghinaan Islam. Saya menolak. Bahkan jika saya adalah manusia satusatunya di bumi,” ujar Taseer pada tweetnya, 31 Desember lalu. (hk/vv)

Ikan Tuna Raksasa Dijual Seharga Rp3,5 Miliar SEEKOR ikan tuna raksasa berjenis bluefin berhasil mencatat rekor penjualan dalam lelang ikan pertama yang dilakukan tahun ini di Jepang. Ikan tersebut terjual dengan harga 32,49 juta yen atau sekira Rp3,5 miliar (Rp109.5 per yen). Harga ikan tuna yang memiliki berat 342 kilogram tersebut berhasil memecahkan rekor yang dicatat pada 2001 silam. Saat itu seekor ikan tuna seberat 2002 kilogram berhasil terjual dengan harga 20,2 juta yen atau sekira Rp2,2 miliar di pasar ikan Tsukiji di Tokyo.

Warga Jepang memang dikenal dengan kegemarannya mengkonsumsi makanan laut. Sekira 80 persen warga Jepang mengkonsumsi ikan tuna yang ditangkap di sekitar Samudera Atlantic dan Pasifik. Demikian dilansir Associated Press, Rabu (5/1).Ikan tuna jenis bluefin yang ditangkap di Atlantik dan Pasifik merupakan dua spesies yang paling dicari oleh pecinta sushi di Jepang. Ikan tuna seberat 342 kilogram itu sendiri ditangkap di dekat perairan Pulau Hokkaido di wilayah utara Jepang. (hk/oke)


CMYK

CMYK

IKLAN

Kamis, 6 Januari 2011

CMYK

3


S A M B U N G A N

4 Kamis, 6 Januari 2011 Sambungan dari hal.1 "Kalaupun kalah ya kita siap. Di dalam Pilkada itu kan ada dua, menang dan kalah. Dan kami siap menang dan siap kalah. Siapapun yang menang harus didukung oleh yang kalah. Semua ini untuk membangun Kabupaten Karimun dengan jujur, mandiri, adil dan berlandaskan iman dan taqwa," katanya.

Sambungan dari hal.1 Untuk kecamatan Batu Besar dari 34 TPS, pasangan Dahlan-Rudi peroleh 4851 suara, Ria-Zainal peroleh 1464 suara, Nada-Nur peroleh 796 suara, Arifin-Irwansyah peroleh 246 suara dan Hakim-Samsul peroleh 652 suara. Begitu juga di Kelurahan Ngenang yang tersebar di empat TPS Dahlan-Rudi unggul dengan perolehan 312 suara. Untuk pasangan nomor 2 memperoleh 75 suara, nomor urut 3 peroleh 34 suara, nomor urut 4 peroleh 8 suara dan nomor urut terakhir 7 suara. "Kelurahan Sambau belum masuk perolehan suaranya. Tetapi dari 15 TPS yang ada, 13 TPS dimenangkan pasangan Dahlan-Rudi," katanya. Begitu juga dengan perolehan suara di kelurahan Kabil. Meskipun belum masuk, katanya, laporan secara lisan pasangan Dahlan-Rudi sudah diatas angin. "Jadi nomor urut satu di Kecamatan Nongsa, menang telak," ujarnya. Dahlan-Rudi unggul di Kelurahan Sukajadi, salah satu kompleks perumahan elite di Batam dengan perolehan suara 578. Di kelurahan tersebut terdapat 9 TPS, termasuk di perumahan Puri Casa Blanca. Setelah pasangan nomer urut satu, disusul oleh pasangan nomer urut 5 Amir Hakim-Syamsul Bahrum dengan total suara 394, kemudian disusul dengan nomer urut 2 pasangan Ria-Zainal dengan perolehan suara 249, selanjutnya pasangan Nada-Nur dengan perolehan suara 154, dan terakhir pasangan nomer urut 4 Aripin-Irwansyah dengan perolehan suara 22. Abidin petugas TPS 8 Puri Casa Blanca mengatakan dari 153 pemilih yang tercatat di DPT, hanya 70 orang saja yang ambil bagian dalam pemilihan walikota dan wakil walikota 2011-2016 ini. "Banyak yang nggak milih dari pada milih mbak, 50 persen lebih nggak ikut milih," bujar Abidin. Pasangan Dahlan-Rudi juga menang telak di Rumah tahanan (Rutan) Baloi, disusul posisi kedua nomor urut 5 pasangan Hakim-Syamsul, di posisi ketiga Nomor urut 2 RiaZainal berikutnya Nada-Nur dan Arifin Nasir-Irwansyah.

Sambungan dari hal.1 Pria yang bertugas di meja pencelupan tinta ini, akhirnya tidak bangun-bangun setelah seorang anggota KPPS lainnya membangunkan untuk tanda tangan laporan berkasberkas. Namun ternyata yang bersangSambungan dari hal.1 dr. Amir Hakim Siregar SpOG-Dr Syamsul Bahrum meraih 59.937 suara (20,39 persen) dikuntit pasangan Nada Faza Soraya-Nuryanto 36.117 (12,15 persen)dan pasangan nomor urut empat Aripin Nasir-Irwansyah dengan perolehan suara 18.168 (6,18 persen). Kemudian Pasangan nomor 3 sebanyak 7370 suara atau 11,99 persen dan pasangan nomor 4 sebanyak 2715 suara atau 4,14 persen dan pasangan no 5 sebesar 16167 suara atau 26,14 persen. Quick count tersebut sudah menampilkan TPS sebanyak 390 TPS atau 21,91 persen total suara yang masuk sebanyak. 61,851suara dan suara batal 27 suara. Hasil tersebut muncul pada pukul 17:18 WIB. Perhitungan ini masih bersifat sementara dan yang sudah masuk baru 15 persen suara masuk ada 77,99 persen lagi belum masuk. Sementara hasil quick count Tim Ria Saptarika-Zainal Abidin menyatakan pasangan Dahlan-Rudi memperoleh suara 16.534 suara (28,17 %), pasangan Ria-Zainal 17.330 (29,53 %), pasangan Nada-Nuryanto8.056 suara (13,73 %), pasangan Aripin-Irwansyah 3.425 (5,84%) dan pasangan HakimBahrum memperoleh 13.349 suara (22,74 %). Berdasarkan perhitungan ini RiaZainal menang tipis atas Dahlan Rudi. Sedangkan berdasarkan perhitungan suara sementara pada semua Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Se-Kota Batam; Dahlan-Rudi 84.248 suara (31,3%), pasangan Ria-Zainal 68.850 suara (25,6%), pasangan NadaNuryanto 38.460 suara (14,3%), pasangan Aripin-Irwansyah 17.740 suara (6,6%) dan pasangan Hakim-Bahrum memperoleh 59.397 suara (22,1%). Menurut penanggungjawab Real Count Pilkada DPC Partai Demokrat H Surya Makmur Nasution, hasil ini memberikan keyakinan kepada pendukung pasangan Cawako dan Cawawako Drs Ahmad Dahlan-Rudi SE bahwa pasangan yang diusung oleh Partai DemokratPartai Kebangkitan Bangsa, PAN dan PKPI ini memenangkan Pilkada Batam. Karena, menurut Surya, TPS yang belum dihitung cuma sekitar 500-an saja. "Kalau melihat perolehan suara Pak Dahlan-Rudi dibanding dengan pasangan lainnya, kami berkeyakinan tidak mungkin akan dikejar. Jarak persentasenya terlalu jauh yakni sekitar enam persen," kata Surya kemarin sore di kantor DPC PD Batam. Keyakinan Surya langsung ditimpali

TERBIT

Mustahil Kalahkan Sementara itu, Nurdin Basirun ketika ditanya soal wacana bahwa pasangan nomor urut 2 tersebut ingin memecahkan rekor Musium Rekor Indonesia (Muri) dalam perolehan suara Pilkada Bupati, menurut Nurdin itu bukan keinginan dirinya sendiri, namun merupakan keinginan seluruh masyarakat Karimun.

"Kalau diri saya pribadi jika dapat kepercayaan dari masyarakat alhamdulillah. Tapi yang jelas namanya rumus politik itu sangat sulit untuk dihitung. Mudah-mudahan kerjasama masyarakat dan tim sukses akan membuahkan hasil yang baik dan mendapatkan ridho dari Allah SWT," katanya. (hk/27)

Dahlan Menang Dari total pemilih yang gtercatat di daftar pemilih tetap (DPT) Rutan Baloi sebanyak 263 suara, diantranya 251 suara sah kemudian 12 suara tidak sah. Kandidat yang meraup suara tertinggi pasangan DahlanRudi meraih 121 suara, disusul di posisi kedua pasangan Amir HakimSyamsul Bahrum meraih 89 suara, di posisi ketiga Ria Saptarika-Zainal Abidin meraih 27 suara, kemudian di posisi berikutnya pasangan NadaNur meraih 9 suara dan Arifin NasirIrwansyah meraih 5 suara. Kibar Sebayang Ketua KPPS Rutan Baloi, menyatakan pemilihan di TPS berlangsung aman, lancar, jujur dan adil. Katanya ini yang perlu digaris bawahi, karena kalau di RUtan saja bisa berjalan demokrasi di luar harus lebih baik. Pemilihan berlangsung sejak pukul 08.00 hingga pukul 12.00 WIB, selama satu jam istirahat, kemudian dilanjutkan perhitungan surat suara. "Semua berjalan dengan lancar, jujur dan adil sesuai yang kita harapkan," ujarnya ditemui usai perhitungan suara di TPS Rutan Baloi, kemarin. Seperti diketahui secara bersama, terbuka dan transparan proses perhitungannya, kandidat pasangan Dahlan-Rudi meraih suara tertinggi. "Dahlan-Rudi unggul di Rutan ini, kemudian disusul pasangan nomor 5 dan nomor," ujarnya mengakhiri. Dahlan-Rudi juga merebut kemenangan di TPS 07 Kelurahan Sungai Harapan. TPS ini merupakan tempat dimana calon Walikota nomor urut 4, Aripin mencoblos. Pasangan DahlanRudi memperoleh 88 suara dari 202 surat suara yang dinyatakan sah. Diikuti pasangan Aripin-Irwansyah yang memperoleh 40 suara dan pasangan nomor urut 2 Ria-Zainal memperoleh 38 suara. Kemudian pasangan nomor urut 5 Amir Hakim-Syamsul dengan perolehan 22 suara dan terakhir pasangan nomor urut 3 NadaNuryanto yang memperoleh 6 suara. "Sementara untuk surat suara tidak sah berjumlah dua surat suara," ujar Ketua Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) TPS 07 Kelurahan Sungai Harapan,

Mastori, kemarin. TPS 07 memiliki jumlah daftar pemilih tetap (DPT) sebanyak 356 pemilih, terdiri atas 180 pemilih lakilaki dan 176 pemilih perempuan. Sedangkan pemilih yang menggunakan hak pilihnya sebanyak 196 suara atau sekitar 55 persen. Berbeda dengan perolehan suara di TPS 07 Kelurahan Sungai Harapan, di TPS 10 Kelurahan Patam Lestari tempat Irwansyah mencoblos, pasangan AIR berhasil mengungguli pasangan calon lainnya. Di TPS ini, pasangan AIR memperoleh 87 suara dari 146 pemilih yang menggunakan hak pilihnya. Diikuti pasangan nomor urut 1 DahlanRudi dengan 25 suara, pasangan nomor urut 2 Ria-Zainal dengan 14 suara, pasangan nomor urut 3 Nada-Nur dengan 10 suara dan terakhir pasangan nomor urut 5 Amir-Syamsul dengan 7 suara. "Sementara tiga surat suara lagi hangus atau tidak sah," ungkap Ketua Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) TPS 10 Kelurahan Patam Lestari. Menjelang memberikan hak suaranya, Irwansyah saat ditemui menyatakan optimis akan memperoleh suara terbanyak dalam pemilukada kali ini. Terutama di empat wilayah, seperti di Kecamatan Belakang Padang, Sekupang, Batu Ampar dan Bengkong. "Saya yakin di empat tempat tersebut akan meraih suara yang memuaskan. Karena sosialisasi yang dilakukan oleh tim kita sudah maksimal," ujar Irwansyah yang datang bersama istri Rita Kafitariana di TPS tepat pukul 9.15 WIB. Sementara itu Dahlan-Rudi berhasil unggul dalam perolehan suara di TPS dimana calon Walikota Batam, Ahmad Dahlan mencoblos. Di TPS 03 Kelurahan Tanjung Pinggir, pasangan calon nomor urut 1 ini memperoleh 108 suara dari 145 surat suara yang dicoblos. Disusul pasangan Ria-Zainal dengan 19 suara, pasangan Amir Hakim-Syamsul Bahrum dengan 13 suara, dan pasangan Nada-Nur dengan 2 suara. Sedangkan pasangan AripinIrwansyah sama sekali tidak mendapatkan suara dan tiga surat suara dinyatakan tidak sah. (hk/ts,an,ed)

Anggota KPPS kutan sudah meninggal dunia dengan kondisi tubuhnya agak membiru. "Nggak tahunya ia sudah meninggal dengan kondisi wajahnya kebiru-biruan," ungkap Dedi Mulyadi. Pria kelahiran Lumajang, 4

5 Kandidat Bupati Natuna Cabut Undian RANAI — Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Natuna menggelar rapat pleno terbuka pengundian dan penetapan pencabutan nomor urut lima pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Natuna di Hotel Natuna, Rabu (5/1). Lima pasangan calon tersebut pasangan Sayed Ridwan Idris dan Herman Yadi, Tawarich dan Suardi, Raja Amirullah dan Daeng Amhar, Ilyas Sabli dan Imalko, Wan Siswandi dan Baharuddin. Pencabutan nomor urut oleh pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Natuna itu mendapat pengwalan ketat dari aparat kemanan Polres Natuna dan Satpol-PP Kabupaten Natuna. Hadir dalam acara seluruh jajaran SKPD dan Muspida Natuna serta para tim sukses pasangan calon. Ketua KPU Kabupaten Natuna Susilawati Ramadhani Barus mengatakan, pencabutan nomor urut peserta Pilkada Bupati dan wakil Bupati Sambungan dari hal.1 Ria Saptarika-Zainal Abidin 53 suara, Ahmad Dahlan-Rudi 45 suara dan terakhir pasangan Aripin NasirIrwansyah sebanyak 11 suara. Total pemilih yang ikut mencoblos pada pemilihan kepala daerah Kota (Pilwako) Batam di TPS Nada-Nur (CNN) itu berjumlah 243 orang. Dua suara dinyatakan tidak sah, karena mencoblos lebih dari satu pasangan calon. Sementara total daftar pemilih tetap (DPT) yang ada di TPS 08 berjumlah 434 orang dan sebanyak 191 orang tidak ikut mencoblos. Pemilih laki-laki yang ikut mencoblos sebanyak 129 orang dan perempuan sebanyak 114 orang. Nada-Nur datang ke TPS secara bersamaan yang diikuti sejumlah keluarga dan tetangga. Keduanya datang ke TPS sekitar pukul 10.00 Sambungan dari hal.1

September 1963 inipun selanjutnya dibawa ke Rumah Sakit Otorita Batam (RSOB). Sementara petugas KPPS lainnya pun melanjutkan tahapan penghitungan suara hingga selesai. (hk/sn)

Dahlan-Rudi Ketua Tim Sukses Dahlan-Rudi Surya Sardi. Menurut Surya, kalaupun terjadi kesalahan dalam real count, paling tinggi meleset cuma satu persen. "Jadi dari hasil ini sudah gambaran dari perolehan suara hari ini," tegasnya. Surya yang memotong pembicaraan Surya Makmur dalam kesempatan itu menyampaikan terima kasih kepada seluruh masyarakat Batam yang telah berpartisipasi mengikuti Pilkada dan menyelenggarakan Pilkada dengan aman, tertib dan lancar serta jujur dan adil. "Kami sebagai partai pendukung menyatakan, kemenangan DahlanRudi ini adalah kemenangan masyarakat Batam. Bukan hanya kemenangan pendukung Dahlan-Rudi saja," timpalnya. Sementara itu, Surya Makmur menambahkan, dari hasil real count ini, tergambar bahwa kemenangan Dahlan-Rudi berada di sembilan kecamatan. "Itu belum lagi dari Bulang dan Galang yang belum masuk. Dari data yang kita pegang, secara umum dua kecamatan ini DahlanRudi menang telak," ungkap mantan anggota KPU Provinsi Kepri ini. Tetap Profesional Sementara itu, Cawako Drs. Ahmad Dahlan yang turut hadir dalam presentase real count di DPC PD Batam menegaskan, dia akan tetap profesional dalam menempatkan orang-orang yang akan menjalankan amanah di Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) jika dia resmi terpilih sebagai Walikota Batam nantinya. Menurut mantan Ketua Senat Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Sunan Kalijaga Jogjakarta ini, hal ini sudah dilakukannya sebelum pemilihan 5 Januari 2011 "Tanggal 3 Januari lalu, saya gelar apel pagi. Dalam apel itu saya tegaskan kepada seluruh PNS untuk bebas memilih siapa saja, meski dia juga maju dalam Pilkada Batam," sebutnya mencontohkan sikap profesionalitas yang diterapkannya. Disinggung soal kampanye hitam yang banyak menyudutkannya selama Pilkada berlangsung? Dahlan menyikapinya dengan sabar. Menurut Dahlan, di era demokrasi kampanye hitam hal biasa dilakukan. Karena itu dia tetap berlaku sabar meski dizalimi. "Kita mesti mencontoh kesabaran nabi. Ketika dia dilempari batu, tinja, Nabi SAW tetap sabar. Kesabaran itu kemudian dibalas Allah dengan kemuliaan," kata Dahlan.

HK/UDIN

LIMA pasangan Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati Natuna menunjukan nomor urut, rABU (5/1).

Dahlan pun mengaku selama Pilwako dia hanya mengharapkan keridhaan Allah semata. Baginya kalah menang bukan ukuran dalam sebuah pertarungan Pilkada. Tapi bagaimana, Allah meridhoi kemenangan yang diberikan Allah kepadanya. Dalam kesempatan itu, Dahlan mengaku sudah diberi selamat oleh Gubernur Kepri H. M. Sani dan Ketua Umum DPP Partai Demokrat Anas Urbaningrum. Kalau calon lain sudah ada yang memberi selamat Pak? "O. iya, ada, Pak Irwansyah tadi telpon waktu saya shalat Maghrib. Waktu saya telpon balik, dia beri selamat. Saya katakan, bapak kembali ke DPRD dan saya siap untuk dihearing," seloroh Dahlan disambut yel-yel Dahlan-Rudi. Money Politics Calon Walikota Batam, Dr Amir Hakim Siregar SPoG mengatakan, melaporkan praktik money politics ke Panitia Pengawas (Panwas) yang dilakukan oleh pasangan calon tertentu melalui aparat rukun tentangga (RT) yang disampaikan kepada warga. Praktik money politics ITU menurut Hakim berlangsung pada Selasa (4/1) hingga Rabu (5/1) dinihari yang dilancarkan sejumlah RT kepada warga di beberapa wilayah yakni Seibeduk, Sagulung, Baloi Kolam dan Belian. Sejumlah 12 warga penerima money politics dari RT masing-masing mengaku menerima uang sebesar Rp 100 ribu hingga Rp 150 ribu. Mereka selanjutnya menyerahkan barang bukti dan telah dilaporkan kepada pihak Panwas Kota Batam. Barang bukti lain berupa rekaman pengakuan penerima uang money politic. Dua belas penerima money politics tersebut telah siap menjadi saksi dari laporan yang telah disampaikan kepada Panwas. Terhadap sejumlah kecurangan pihaknya meminta agar Panwas serius dan tegas untuk menindaklanjuti setiap laporan yang diajukan. Sebab bagaimanapun praktek money politics tersebut telah mencoreng proses pemilihan walikota Batam yang seharusnya berlangsung demokratis dan sesuai dengan hati nurani jauh dari praktek-praktek tidak terpuji. Amir Hakim mengatakan, ia optimis menang dalam pelaksanaan pilwako kali ini. Ia kalah bila terjadi kecurangan dilakukan oleh pihakpihak yang tidak menginginkan pasangan Harum menang. (hk/tim)

suara, disusul pasangan Ria-Zainal ditempat kedua yang meraih 1.341 suara. Kemudian diurutan ketiga pasangan Nada-Nur memperoleh 420 suara dan posisi ke empat pasangan Hakim-Syamsul hanya meraih 667 suara. Sementara pasangan AripinIrwansyah masih bertahan diposisi ke lima dengan meraih 209 suara. Selanjutnya, di Kelurahan Tanjung Pinggir yang terdiri dari 13 TPS, pasangan Dahlan-Rudi unggul dengan meraih 597 Suara. Disusul pasangan Ria-Zainal ditempat kedua yang meraih 490 suara. Kemudian diurutan ketiga pasangan Hakim-Syamsul memperoleh 257 suara dan posisi ke empat pasangan Nada-Nur hanya meraih 182 suara. Sementara pasangan AripinIrwansyah masih bertahan diposisi ke lima dengan meraih 83 suara. Di Kelurahan Sei Harapan yang terdiri dari 29 TPS, pasangan RiaZainal unggul dengan memperoleh 1.608 suara, disusul pasangan HakimSyamsul ditempat kedua yang meraih 1.305 suara. Kemudian diurutan ketiga pasangan Dahlan-Rudi memperoleh 1.262 suara dan posisi ke empat

Sambungan dari hal.1 sementara pasangan SS memperoleh 335 suara. Di Kecamatan Kundur Utara, pasangan NR meraih 7.842 suara, sedangkan pasangan SS meraih 491 suara. Di Kecamatan Kundur, pasangan NR meraih 13.079 suara, sementara pasangan SS memperoleh 868 suara. Untuk Kecamatan Kundur Barat, pasangan NR memperoleh 3.020 suara, sedangkan pasangan SS meraih 310 suara. Begitu juga di Kecamatan Durai, pasangan NR mampu memperoleh 2.845 suara, sedangkan pasangan SS mendapat 122 suara. Dan untuk Kecamatan Moro, pasangan NR mampu meraih 9.234 suara, sedangkan SS 377 suara. Di tengah-tengah perolehan suara kemenangan pasangan NR yang menang mutlak, ternyata kesadaran memilih masyarakat Karimun masih rendah, hal itu ditandai dengan 48,1 persen yang menjadi golongan putih (golput), sedangkan yang menggunakan hak pilihnya 51,9 persen. Hanya Kecamatan Moro yang memiliki kesadaran memilih cukup tinggi yakni sebesar 75 persen. Sebaliknya, Kecamatan Kundur Barat ternyata kesadaran memilih masyarakatnya masih rendah yakni hanya sebesar 28 persen, sementara yang golput mencapai 72 persen. Dari daftar pemilih tetap (DPT) tercatat 166.818 orang, sementara yang menggunakan hak pilihnya tercatat 86,542 orang dan yang tidak menggunakan hak pilihnya sebanyak 80.276 orang. Sementara itu, angka suara yang

Kabupaten Natuna tahun 2011 ini merupakan rangkaian tahapan penyelenggaraan Pilkada, dimana sebelemunya nomor urut peserta berdasarkan urutan pendaftaran. "kini ke lima pasangan calon ini sudah mendapatkan nomor urut sesuai hasil pencabutan masing-masing pasangan calon Bupati dan wakil Bupati" Ujar Susi kepada Haluan Kepri. Hasil pencabutan nomor urut, untuk pasangan Sayed Ridwan Idris dan Herman Yadi mendapatkan nomor urut 1, pasangan Tawarich dan Suardi mendapatkan nomor urut 2, pasangan Raja Amirullah dan Daeng Amhar mendapatkan nomor urut 3. Kemudian pasangan Ilyas Sabli dan Imalko mendapatkan nomor urut 4, dan pasangan Wan Siswandi dan Baharuddin mendapatkan nomor urut 5. Menurut Susi setelah pasangan calon mendapatkan nomor urut ma-

sing-masing, maka pasangan calon sudah resmi menjadi peserta calon Bupati dan Wakil Bupati yang akan maju pada Pilkada Natuna. "Dari hasil pencabutan nomor urut tersebut KPU akan langsung menetapkan nomor urut pasangan calon di surat suara yang akan dicetak yang kemudian akan dibagikan ke TPS sebelum tanggal 10 Februari 2010," katanya. Para kandidat akan diberikan pengawalan pribadi dari pihak kepolisian sebanyak dua orang untuk setiap pasangan calonnya. Hal ini untuk memberikan perlindungan keamanan kepada para calon Bupati dan wakil Bupati. "Dengan ditetapkan nomor urut masing-masing pasangan calon, maka pertarungan dan persaingan antar pasangan calon akan segera dimulai, dan ini ditandai akan segera dilaksanakan kampanye terbuka yang sudah dijadwalkan," tukasnya.(hk/37)

Nada-Nur WIB dengan jalan kaki dari rumah kediaman Nuryanto di Perumahan Kurnia Djaya Alam (KDA) dekat Masjid. Nada yang mengenakan baju putih dan kerudung putih (serba putih) mengunakan hak suara lebih dulu dari Nuryanto. Setelah itu disusul Nuryanto yang waktu mencoblos menggunakan baju warna merah hati celana hitam dan memakai kopiah. Usai mencoblos, Nada mengatakan, pemungutan suara pada Pilwako 2011 di Batam berjalan baik dan lancar. Ia melihat TPS yang ada siap melaksanakan pemungutan suara dan diharapkan sampai berakhir nanti tidak ada masalah dengan penghitungan suara di TPS. "Saya juga tidak mengkhawatirkan adanya daerah rawan pada penghitungan surat suara nanti. Saya

positif aja hingga penghitungan surat suara selesai nantinya dari setiap TPS,"katanya. Menurutnya, setelah pemungutan suara dilakukan pasangannya bersama tim sukses akan terus memantau perkembangan. Rumah pemenangan CNN yang ada di Batam Centre juga ikut memantau perkembangan pasca pemungutan suara. Rumah pemenangan CNN itu tentunya juga menerima semua laporan, pengaduan kecurangan dari sukarelawan dan tim sukses. "Mengenai perolehan suara nanti, pasangannya juga optimis bisa mendapatkan suara yang cukup signifikan pada Pilwako Batam. Jika pasangannya bisa memenangkan Pilwako Batam, dirinya akan amanah dalam memimpin Batam lima tahun ke depan. (hk/rl)

Ria Unggul pasangan Aripin-Irwansyah hanya meraih 510 suara. Sementara pasangan Nada-Nur harus puas diposisi ke lima dengan meraih 206 suara. Di Kelurahan Tiban Lama yang terdiri dari 25 TPS, pasangan Dahlan-Rudi unggul dengan memperoleh 1.655 suara, disusul pasangan Ria-Zainal ditempat kedua yang meraih 1.52 suara. Kemudian diurutan ketiga pasangan HakimSyamsul memperoleh 1.091 suara dan posisi ke empat pasangan Aripin-Irwansyah hanya meraih 597 suara. Sementara pasangan NadaNur harus puas diposisi ke lima dengan meraih 336 suara. Di Kelurahan Patam Lestari yang terdiri dari 30 TPS, pasangan RiaZainal unggul dengan memperoleh 1.835 suara, disusul pasangan Dahlan-Rudi ditempat kedua yang meraih 1.406 suara. Kemudian diurutan ketiga pasangan Hakim-Syamsul memperoleh 813 suara dan posisi ke empat pasangan Arpin-Irwansyah hanya meraih 651 suara. Sementara pasangan Nada-Nur harus puas diposisi ke lima dengan meraih 422 suara.

Di Kelurahan Tiban Baru yang terdiri dari 33 TPS, pasangan RiaZainal unggul dengan memperoleh 3.088 suara, disusul pasangan DahlanRia ditempat kedua yang meraih 1.703 suara. Kemudian diurutan ketiga pasangan Hakim-Syamsul memperoleh 1.367 suara dan posisi ke empat pasangan Aripin-Irwansyah hanya meraih 582 suara. Sementara pasangan Nada-Nur harus puas diposisi ke lima dengan meraih 564 suara. Berdasarkan data yang diperoleh di sejumlah TPS, Pasangan Aripin-Irwansyah unggul di Belakang Padang. Dari enam kelurahan yang ada di Belakang Padang, pasangan Aripin-Irwansyah meraih 3.299 suara. Kemudian disusul pasangan Dahalan-Rudi diposiSI kedua dengan memperoleh 3.044 suara disusul Ria-Zainal di tempat ketiga dengan memperoleh 1.792 suara. Sedangkan posisi ke empat pasangan Nada-Nur meraih 395 suara dan terakhir pasangan HakimSyamsul harus puas pada posisi ke lima dengan memperoleh 363 suara.(hk/sn)

NURDIN-RAFIQ tidak sah juga terbilang kecil yakni hanya 2.745 surat suara atau 3,2 persen dari seluruh surat suara, sementara surat suara yang sah tercatat sebanyak 83.797 atau 96,8 persen. Pantauan pada sejumlah TPS, Nurdin-Rafiq memang selalu memimpin di dalam perolehan suara. Perolehan suara Nurdin- Rafiq di Rutan Karimun berhasil unggul dari pasangan nomor urut 1. NurdinRafiq memperoleh 143 suara, sedangkan pasangan SyamsuardiSyuryaminsyah meraih 3 suara. Total penghuni Rutan Karimun yang menggunakan hak pilihnya 149 orang dari 182 pemilih yang terdaftar dalam DPT, sedangkan suara tidak sah 3 suara. Sementara itu di TPS 11 Bukit Senang Kelurahan Teluk Air, tempat calon Bupati Nurdin Basirun maupun Syamsuardi mencoblos, Nurdin-Rafiq juga unggul dengan 277 suara, sedangkan SyamsuardiSyuryaminsyah hanya meraih 27 suara. Hampir di setiap TPS di Kecamatan Tanjung Balai Karimun Nurdin-Rafiq menang telak atas Syamsuardi-Syuryaminsyah. Di Pulau Parit yang merupakan wilayah Kecamatan Tanjung Balai Karimun, Nurdin-Rafiq menang dengan meraih 1.216 suara, sedangkan Syamsuardi-Syuryaminsyah hanya meraih 56 suara. Ketua Pokja Penghitungan Suara KPU Karimun Darman Munir kepada Haluan Kepri mengatakan, data yang dihimpun KPU Karimun sekarang masih merupakan rekapitulasi

suara sementara. Sedangkan untuk hasil finalnya masih menunggu laporan dari masing-masing PPS ke PPK dan diteruskan hingga ke KPU Karimun. “Data yang ada sekarang masih bersifat sementara, untuk hasilnya kami masih menuggu laporan selengkapnya dari masing-masing PPK. Mudah-mudahan besok (hari ini-red), semua laporan rekapitulasi penghitungan surat suara sudah masuk,� ujar Darman. Ketua KPU Karimun, Zulfikri, mengatakan hasil resmi penghitungan suara pemilihan bupati dan wakil bupati Kabupaten Karimun periode 2011-2016 diumumkan Senin (10/1). "Penyerahan rekapitulasi data dari Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) kepada KPU dilakukan Jumat (7/1). Kami akan mengumumkan secara resmi hasil pilkada setelah penghitungan suara secara keseluruhan," katanya. Zulfikri menjelaskan saat ini proses penghitungan suara pemilihan kepala daerah yang dilaksanakan Rabu (5/1) di beberapa PPK masih berlangsung. Data yang dihimpun dari beberapa sumber menyatakan total jumlah dalam DPT sebanyak 166.783 orang dan hingga pukul 18.30 WIB jumlah yang mencoblos sebanyak 90.370 orang. Hasil penghitungan sementara, pasangan Syamsuardi-Syuryaminsyah memperoleh 6.892 suara, sedangkan pasangan Nurdin-Rafiq unggul dengan 80.585 suara, sedangkan suara tidak sah 2.893 lembar. (hk/30,hh,27)


OPINI DAN LAYANAN UMUM

T ajuk

Cakap Bijak "POLITISI itu semuanya sama. Mereka berjanji membangun jembatan meskipun sebenarnya tidak ada sungai di sana"

(Nikita Khrushchev (18941971), Politikus) "TAKUT gagal adalah penghalang paling besar dalam meraih kesuksesan"

(Sven Goran Eriksson, Pelatih Sepakbola)

PEMILIHAN Walikota/Wakil Walikota (Pilwako) Batam dan Pemilihan Bupati/Wakil Bupati (Pilbup) Karimun telah diselenggarakan, Rabu (5/1). Secara umum Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) di kedua daerah berlangsung secara aman dan tertib. Mengenai demokratis atau tidak adalah kewenangan Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Panitia Pengawas (Panwas) Pilkada di kedua daerah itu yang memutuskan. Berdasarkan hasil perhitungan sementara pada Pilwako Batam pasangan Calon Walikota-Calon Wakil Walikota Batam Drs Ahmad DahlanRudi SE berhasil mengungguli empat pasangan calon lainnya berdasarkan hasil penghitungan cepat (quick count) yang dilakukan para kandidat dan juga berdasarkan hasil suara yang dihimpun dari Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) se-Kota Batam. Dahlan-Rudi menang tipis dengan raihan suara berkisar antara 30-35 persen. Jika tidak ada penurunan hasil penghitungan yang mencolok Dahlan berpeluang memenangi Pilwako Batam satu putaran. DPC Partai Demokrat Kota Batam menggelar real

count (penghitungan berdasarkan tabulasi per TPS yang disadur dari formulir C1) Pilkada Batam. Dari real qount itu sampai pukul 22.00 WIB, pasangan Calon Walikota (Cawako) dan Calon Wakil Walikota (Cawawako) Batam Drs Ahmad Dahlan-Rudi SE berhasil meraih 105.898 suara (35,63 persen), disusul pasangan Ir. Ria Saptarika-Zainal Abidin SE dengan perolehan 78.893 suara (26,54 persen). Selanjutnya, pasangan nomor urut lima, dr. Amir Hakim Siregar SpOG-Dr Syamsul Bahrum meraih 59.937 suara (20,39 persen) dikuntit pasangan Nada Faza Soraya-Nuryanto 36.117 (12,15 persen)dan pasangan nomor urut empat Aripin Nasir-Irwansyah dengan perolehan suara 18.168 (6,18 persen). Kemudian Pasangan nomor 3 sebanyak 7370 suara atau 11,99 persen dan pasangan nomor 4 sebanyak 2715 suara atau 4,14 persen dan pasangan no 5 sebesar 16167 suara atau 26,14 persen. Sementara hasil quick count Tim Ria Saptarika-Zainal Abidin menyatakan pasangan Dahlan-Rudi memperoleh suara 16.534 suara (28,17 %), pasangan Ria-Zainal 17.330 (29,53

%), pasangan Nada-Nuryanto8.056 suara (13,73 %), pasangan AripinIrwansyah 3.425 (5,84%) dan pasangan Hakim-Bahrum memperoleh 13.349 suara (22,74 %). Berdasarkan perhitungan ini Ria-Zainal menang tipis atas Dahlan Rudi. Sedangkan berdasarkan perhitungan suara sementara pada semua Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Se-Kota Batam; Dahlan-Rudi 84.248 suara (31,3%), pasangan Ria-Zainal 68.850 suara (25,6%), pasangan NadaNuryanto 38.460 suara (14,3%), pasangan Aripin-Irwansyah 17.740 suara (6,6%) dan pasangan Hakim-Bahrum memperoleh 59.397 suara (22,1%). Sedangkan pada Pilbup Karimun duet pasangan incumbent Nurdin Basirun-Aunur Rafiq berdasarkan hasil penghitungan suara sementara, berhasil memenangkan Pilbup Karimun dengan kemenangan telak atas pasangan SyamsuardiSuryaminsyah. Raihan suara Nurdin-Rafiq mencapai 92,2 persen, sedangkan Syamsuardi-Suryaminsyah 7,8 persen. Jumlah TPS di Kabupaten Karimun sebanyak 462 TPS. Berdasarkan

(Beban atau Modal bagi Perguruan Tinggi Islam) orientasi doktrin normative-cenderung merespon masalah actual di masyarakat dengan menggunakan pendekatan halal haram-tanpa melihat akar masalah yang dihadapi masyarakat itu sendiri. Contoh sedehana, misalnya para

Tampilan lulusannya pun berbeda. Yang berorientasi kajian Islam doktrin, cenderung menempatkan Islam sebagai sebuah ideology yang harus dipaksakan tanpa melihat realitas social yang mengitarinya. Mereka tampil deng-

Umar Natuna Ketua Sekolah Tinggi Agama Islam ( STAI) Natuna

STUDI Keislaman (Islamic studies) adalah suatu disiplin ilmu/kajian yang menempatkan Islam bukan saja dalam konteks normatif teologis, melainkan juga menempatkan Islam sebagai bagian dari fenomena histories dan actual. Itu artinya, Islam tidak hanya dipahami atau ditelaah dari dimensi normatif teologisnya-tetapi juga dimensi histories dan aktualnya. Untuk itu, pendekatan studi yang digunakan juga demikian beragam sesuai dengan karaktristik islam itu sendiri. wanita yang terjebak dalam kegiatan Pekerja sek komersial ( PSK) misalnya cenderung hanya dilihat dalam perspektif halal haram, tidak dilihat dari kajian sosiologi dan ekonomi. Islam, akhir bukan hadir memecahkan masalah tapi cenderung menjustifikasi masalah. Belakangan memang muncul berbagai gagasan dan kajian tentang pendekatan studi Islam.Tawaran yang disampaikan Amin Abdulllah, Qodry Azizi, Abudin Nata, Atho’ Mudzhar dan lainnya adalah contoh dari perkembangan baru yang dimaksud. Dimana mereka menawarkan bahwa kajian Islam haruslah diintegrasikan secara komprehensif tidak parsial. Bahwa, dimensi normative dan histories islam haruslah didekati secara parallel dan dialegtis, bukan saling bersebarangan satu sama lainnya. Namun tawaran ini belum sepenuhnya dapat diterima. Karena ada kekhawatiran akan melahirkan lulusan yang ngambang bahkan sekuler. Karena tradisi kajian islam dengan menggunakan pendekatan histories kritis dengan meminjam pisau analisis keilmuan social Barat seperi sejarah, sosiologi, psikologi dan lainnya- cenderung melahirkan pemahman Islam yang liberal, cair dan kurang kukuh dalam perspektif aqidahnya. Asumsi tersebut semakin terbukti dengan perubahan institusi IAIN menjadi Univesitas Islam Negeri ( UIN), dimana kajian keislaman yang tumbuh dan berkembang masih menganut pola dikotomis. Ada fakultas Agama dan umum-dimana paradigma keilmuannya pun belum dapat dintegrasikan. Sehingga, pola dan tradisi keilmuan yang berkembang di UIN tetap terbelah. Satu sisi, kajian keislaman yang doktrin normative tetap kukuh diiusung oleh fakultas agamana, sementara kajian Islam sekuler, dalam artian terpisah dari ruh keislaman terus berjalan yang disemai melalui berbagai fakultas umum.

5

Menang Bermartabat, Kalah Terhormat

Dilema Studi Islam, Antara Tarikan Keagamaan dan Keilmuan ISLAM secara generic memiliki dua dimensi nilai, pertama, dimensi Islam statis yakni aqidah dan ibadah mahdah. Kedua, dimensi Islam dinamis-yang mencakup muamalah. Pada dimensi Islam statis, pendekatan studi yang dipakai lebih dominant pendekatan doktrin normative-yang cendrung tektual, formalis dan menghendaki umatnya loyal, taat dan apologis akan kebenaran hakiki islam itu sendiri. Sedangkan Islam dinamis, menggunakan berbagai disiplin keilmuan social seperti pendekatan sejarah, filsafat, budaya, sosiologi, antroplogi dan psikologi- yang kebenarannya bersifat relatif, kebalikan dari pendekatan doktrin normatif dimana kebenaran yang dihasilkannya bersifat mutlak atau absolute. Dalam tradisi kajian keIslaman di Perguruan Tinggi islam (baca: Sekolah Tinggi Agama Islam ) yang berkembang dan dominan dipakai adalah pendekatan doktrin normative. Hal itu dikaitkan dengan tugas dan misi STAI sebagai lembaga pendidikan tinggi Islam yang mengemban tugas memperkuat aqidah dan agama umat. Bahwa masyarakat menghendaki agar lulusan STAI adalah orang-orang yang taat, loyaldan dan kukuh membela doktrin islam sebagai way of life. Harapan tersebut tidak bisa dielakan, karena kehadiran Perguruan Tinggi Islam sejak awal memang didesain untuk menerus risalah dakwah Islam. Karena itu tidak mengherankan jika dalam tradisi kajian keislaman yang berkembang dalam realitas akademik di STAI lebih dominant pendekatan kajian doktrin normative- ya, kajian seputar masalah aqidah, ibadah, Al-Qur’an, hadis dan sejarah Islam-yang kesemua diharapkan dapat menopang kelangsungan hidup agama Islam ditengah-tengah masyarakat. Lulusan STAI, diharapkan mampu memainkan peran sebagai agamawan-bukan sebagai ilmuan. Implikasinya, bukan saja berpengaruh terhadap corak, warna dan model kajian keIslaman itu sendiri, melainkan juga berpengaruh pada pola dan orientasi keilmuan lulusan STA itu sendiri. Dalam kajian keislaman, terlihat lebh dominant pendekatan doktrin normative-yang cenderung tektual, normative, abtrak dan mengawang-awang. Islam menjadi melangit dan tidak membumi. Pada hal misi Islam adalah bagaimana mewujudkan rahmatan lili alamin di muka bumi. Sedangkan pola dan prilaku lulusan STAI bahkan cenderung mengalami kesenjangan antara tuntutan doktrin normatik Islam dengan realitas di lapangan. Realitas persoalan yang dihadapi umat tidak bisa lagi didekati dengan pendekatan halal haram, atau hitam putih, melainkan harus juga menggunakan pendekatan interdisipliner. Tapi lulusan STAI karena pengaruh orientasi studi keislaman yang masig ber-

Kamis, 6 Januari 2011

an bendera penyelemat dan pemihakan yang tegas terhadap berbagai fenomena social yang bertentangan dengan syariat Islam. Sementara mereka yang lulusan di luar fakultas agama, hanya menempatkan agama sebagai urusan pribadi-yang seolah-olah tidak ada kaitannya dengan etik, moral dan akhlak masyarakat. Tarik menarik antara kajian keislaman dan keilmuan dalam pentas Perguruan tinggi Islam, terutama pada Sekolah tinggi Agama Islam ( STAI) yang sebagian besar berada di pedesaanakan terus berlarut-larut. Selain tuntutan misi kelahiran Perguruan tinggi Islam itu sendiri sebagai penjaga moral umat, juga karena realitas keagamaan umat pedesaan memang menghendakinya demikian. Masyarakat tetap mengharapkan lulusan STAI bukan sebagai ilmuan melainkan cukup sebagai agamawanyakni pandai ngaji, bias khutbah, ceramah, mengajar dan sedikit sekali mereka berharap lulusan STAI menjadi ilmuan, peneliti dan konsultan social. Karena itu bisa diprediksi bahwa upaya agar kajian Islam di Perguruan tinggi Islam tidak hanya berkutat pada pendekatan doktrin normative, melainkan bagaimana mengintegrasikannya dengan pendekatan histories atau interdisipliner masih akan lama bisa dilaksanakan. Kalau pun bias diterapkan, hasilnya belum bias diharapkan. Sebab realitas perangkat dosen dan sentra-sentra keriatif yang ada di STAI masih jauh dari harapan, selain factor misi dan pengharapan masyarakat itu sendiri. Dilema antara tarikan keagamaan dan keilmuan dalam kajian / studi islam di Perguruan Tinggi Islam ( baca: STAI) akan terus menjadi pergumulan yang menark untuk ditelaah lebih jauh dan kritis. Sebab, melepaskan misi awal berdirinya Perguruan tingi islam dengan realitas social dan pengharapan masyarakat disatu

sisi akan saling isi mengisi. Karena itu, jika tidak ada proses transformasi dan integrasi keilmuan yang serius dari para pemikir dan tokoh Islam maka persoalan ini akan terus mejadi pergumulan yang tak terselesaikan dalam tradi studi Islam di Perguruan tinggi Islam. Baik kajian/studi yan berorientasi doktrin atau keagamaan dan pendekatan keilmuan memang sama-sama memiliki peran masing-masing. Dalam kontek bagaimana menempat islam sebagai system aqidah dan ibadah yang harus dijaga keaslian dan keutuhannya-pendekatan keagamaan tetap diperlukan. Namun untuk menempatkan islam sebagai basis etis-penyelesaian bebagai krisis kemanusian modern akibat kemajuan teknologi- maka kajian/studi Islam yang berorentasi keilmuan atau pendekatan histories dengan memakai pisau analis ilmu-ilmu social akan menjadi keharusan yang tak bisa ditawartawar. Sebab tanpa menempatkan islam sebagai basis etik dan logika pembangunan, maka islam akan kehilangan makna normative dan fungsional sebagaimana diamanatkan Allah SWT. Untuk itu tidak ada pilihan lain bagi Perguruan tinggi Islam seperti STAI, yakni bagaimana mengintegrasikan kajian/studi Islam antara pendekatan doktrin normative dan histories kritis atau interdisipliner. Upaya ini hendaknya menjadi komitmen utama bagi semua Pimpinan STAI. Karena dengan jalan itulah, Islam akan dapat dimaknai secara fungsional. Wilayah islam doktrin dan wilayah islam sebagai produk sejarah, sebenarnya dua sisi yang tak bias dipisahkan. Keduanya merupakan modal social, bukan beban social. Persoalannya, bagaimana meletakkan kedua wilayah kajian tersebut secara proporsional. Ikhtiar yang perlu dibangun adalah bagaimana kita memahami Islam bukan sekedar sebagai bagian aqidah dan ibadah mahdah semata, melainkan bagiamana kita memahami Islam secara utuh dan komprehensif. Upaya ini dapat dirintis dengan mengambil inisiatif yang dilakukan DR. Mukti Ali, Nazarudin Razak dan Ali Syariati. Bahwa dalam memahami Islam secara utuh dan komprehensif diperlukan berbagai metode dan pendekatan baik model kompratif, tipologi dan maupun lainhya. Selain itu, tidak ada salahnya kita mengikuti pola dan pendekatan kajian. Studi Islam yang dilakukan kaum orientalis selama ini sebagai sebuah perbandingan. Inilah panggilan keagamaan dan sekaligus keilmuan yang harus kita abadikan kedepan dalam tradisi keilmuan di STAI yang ada. Penulis berkeyakinan, suasana dilematis yang ada selama ini akan segara mencair dan kemudian terintegrasi; yang akhirnya melahirkan lulusan yang agamawan dan sekaligus ilmuan. Amin.***

penghitungan sementara Komisi Pemilihan Umum (KPU) Karimun, pasangan nomor dua yakni Nurdin Basirun (NR) memperoleh 77.234 suara (92,2 persen). Sedangkan pasangan rivalnya Syamsuardi-Syuryaminsyah (SS) meraih 6.563 suara (7,8 persen). Angka-angka itu adalah hasil penghitungan sementara yang bisa saja berubah. Namun melihat selisih perolehan suara yang begitu mencolok di Pilbub Karimun besar kemungkinan hasil finalnya tetap akan memenangkan pasangan NurdinRafiq. Sedangkan untuk Pilwako Batam dengan keunggulan sementara buat Dahlan-Rudi perolehan suara biasa saja berubah. Namun angka itu tampaknya tak akan mengubah peringkat. Pilbup Karimun dan Pilwako Batam besar kemungkinan sama-sama satu putaran. Sepanjang para calon yang meraih suara terbanyak tidak melakukan kecurangan-kecurangan, besar kemungkinan kandidat yang lainnya akan mengakui kemenangan itu dengan lapang hati. Dengan begitu maka yang menang bermartabat yang kalah pun terhormat. **

Tolong Tenaga Dokter Diperbanyak HALO Pemkab Natuna tolong perbanyak tenaga dokter disetiap Puskesmas yang ada di Kabupaten Natuna, agar pelayanan kesehatan terhadap masyarakat kesehatan bisa terlayani dengan baik, terutama Puskesmas yang ada di pulau-pulau. Sejauh ini di Puskesmas sangat kurang baik tenaga medis maupun tenaga dokter. Padahal masyarakat sangat membutuhkan tenagatenaga medis ini, terutama untuk dokter ahli. Bila penyediaan dokter di setiap puskesmas telah terpenuhi, maka kesehatan kepada masyarakat akan terjamin. Dan masyarakat juga tak perlu lagi datang ke rumah sakit. Sekian dan terima kasih. Hormat Saya Nurhayati silamba2010@yahoo.com Warga Ranai Kabupaten Natuna JAWAB TERIMA KASIH bu Nurhayati atas suratnya di sampaikan kepada Pemkab Natuna melalui Layanan Umum Haluan Kepri. Baik kami dari Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Natuna di tahun 2011 ini akan menyediakan dua tenaga dokter di setiap puskemas nanti. Hal ini agar pelayanan kesehatan kepada masyarakat dapat diberikan secara maksimal. Untuk kedua tenaga dokter tersebut akan ditempatkan di puskesmas yang tersebar di 12 kecamatan. Tidak hanya itu, Dinas Kesehatan juga menempatkan tenaga dokter di satu Pustu (pusat pelayanan terpadu) yang ada di wilayah pelosok seperti Desa Batubi Kecamatan Bunguran Barat, mengingat desa tersebut terpisah dari wilayah kota kecamatan. Dua dokter di satu puskesmas itu nanti akan memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat. Di samping itu, dalam waktu dekat ini Pemprov Kepri juga akan mengirimkan tenaga dokter sebanyak 20 orang. Para dokter tersebut akan ditugaskan di wilayah kecamatan dan desa yang ada di daerah ini. Sejauh ini untuk pelayanan kesehatan yang masih harus ditingkatkan adalah di wilayah Kecamatan Kepulauan. Pasalnya, warga di daerah ini tergolong yang kurang peduli terhadap pentingnya hidup sehat. Selain memberikan tenaga medis yang cukup, kita juga melakukan sosialisasi kepada warga terhadap pentingnya hidup sehat ini. Mengenai pasokan obat ke wilayah Kecamatan Kepulauan selama musim utara, kami rasa tidak ada halangan maupun kendala. Sampai saat ini pasokan obat di wilayah Kepulauan masih aman, ini karena adanya koordinasi yang baik antara petugas medis di wilayah Kepulauan dengan Dinas Kesehatan. Sekian penjelasan dari kami semoga bermanfaat. Hormat Kami Ahmad Mukhtar Kepala Dinkes Kabupaten Natuna

Pemilu Berkualitas √ Nurdin-Rafiq Menang Telak - Selamat menang dan selamat mengabdi √ Dahlan-Rudi Menang Tipis - Biar tipis, asal satu putaran... √ Anggota KPPS Meninggal di TPS - Jadi pahlawan Pilwako... REDAKSI menerima kiriman artikel opini, surat pembaca, essai, dan informasi dengan syarat tidak menghina, memfitnah atau menghujat seseorang atau kelompok serta tidak berbau SARA. Setiap surat dilengkapi identitas diri dan dikirimkan ke Redaksi Harian Umum HALUAN KEPRI, Bengkong Garama, Telp. (0778) 427000 (hunting), Faks. (0778) 427784, E-mail: redaksi@haluankepri.com Redaksi berhak mengolah ulang isi tanpa mengurangi maksud surat.

PESTA demokrasi pemilihan Walikota dan Wakil Walikota Batam sudah digelar 5 Januari kemarin. Sebagai bagian dari masyarakat Batam, tentu saya berharap, pemilu kali ini menghasilkan pemimpin yang benar-benar diinginkan rakyat. Tentu saja, pihak yang keluar sebagai pemenang, hendaknya benar-benar muncul dari proses pemilu yang berkualitas. Pemilu yang berkualitas, menurut saya tidak hanya ditentukan oleh hasil akhir. Proses atau tahapan-tahapan sebelum penetapan suara, tentunya juga wajib dicermati. Dan untuk mencapai pemilu yang berkualitas, tahapan-tahapan tersebut harus mendapat pengawalan ketat dari seluruh elemen masyarakat. Tak lain dan tak bukan, ini untuk mengantisipasi ter-

TERBIT SEJAK 9 APRIL 2001

Pemimpin Umum Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab Pemimpin Perusahaan Wakil Pemimpin Perusahaan Redaktur Pelaksana I Redaktur Pelaksana II Koordinator Mingguan Kepala Litbang

: H. Basrizal Koto : Zul Effendi : Sofialdi : Aldi Samjaya : Nando K Tamba : Yon Erizon : Jhoni Firdaus : Fery Heriyanto

jadinya kecurangan-kecurangan dalam pemilu. Berdasar pantauan dan informasi yang didapat kawan-kawan wartawan di lapangan, pemilihan walikota di Batam (tentu saja) tak luput dari berbagai kecurangan tersebut. Dimulai dari aksiaksi black campaign hingga money politic pun masih mewarnai setiap detik perjalanan pemilihan walikota di kota industri ini. Memang, di setiap pagelaran pemilu, kita memiliki lembaga yang bernama pengawas pemilu. Tapi, saya sangat tidak berharap jika kita, masyarakat Batam ini menyerahkan sepenuhnya tugas pengawasan kepada lembaga pengawas ini. Tingginya angka warga yang tidak

menggunakan hak pilihnya di sebagian besar tempat pemungutan suara serta masih banyaknya ditemui kecurangan, membuat saya berfikir. Apakah pemilihan walikota di Batam kemarin menjadi tidak berkualitas? Ah, pastilah tidak mudah menjawabnya. Hanya saja, jika pemilu kemarin berlangsung tidak jujur, akan sangat berbahaya bagi kita, masyarakat di daerah ini. Terlebih jika pelaku kecurangan tersebut adalah pihak yang menang. Pasalnya, jika di suatu saat selepas pemilu, kecurangan si pemenang tersebut dapat dibuktikan, bisa saja ia diturunkan di tengah jalan. Duh, semoga saja apa yang saya sangka ini tidak benar. Tapi, apapun cerita, siapapun yang

Dewan Redaksi : Zul Effendi, Sofialdi, H. Kasri, Fery Heriyanto, Nando K. Tamba, Yon Erizon, Jhoni Firdaus Sekretaris Redaksi: Nurhaida, Koordinator Liputan: M Syahdan, Redaktur : Amri, Sofyan, R Ghafur, Arment,M.Syahdan, Andi, Afrizal, Didik Yulianto, Yuri B Trisna Redaktur Foto: Tundra Laksamana, Agus Bagjana, Cecep (fotografer), Redaktur Khusus Mingguan : Apsek Apriadi, Lili Lestari, Reporter : Eddy S, Nicolaus Ngao, Ramli, Indra Kusuma, Ali Mahmud, Tito S, Nana Marlina, Dede Hadi Mulyadi, Zaki Setiawan, Manager Produksi: Dhani Rahmat, Pracetak/Layout: Irpan Husein Lubis (Koordinator), Mardius, Andri Idra, Elvient, Dieky, Hendri, Novrizal ,Grafis: Dimas Firman, Perwakilan Batuaji: Nov Iwandra, Perwakilan Tanjungpinang: Wendri Yepis (Kepala Perwakilan), Basyoruddin (Kepala Biro Redaksi), Asfanel, Reza Pahlevi, Jhoni Prisma (Sirkulasi), Perwakilan Bintan: Azwardi (Kepala), Yendi Perwakilan Karimun: Hengki Haipon (Kepala), Kamed, Reni, Perwakilan Natuna: Syafaruddin (Plt.Kepala), Perwakilan Lingga : Indra Helmi (Kepala Perwakilan), Perwakilan Anambas: Mahyuddin (Plt. Kepala), Jakarta: Syafruddin AL (Kepala Perwakilan), Djamalis Djamin, Syafril Amir. Perwakilan Iklan Jakarta: Soeparto Har, Maya Indah Building Jl. Kramat Raya No 3 G Jak-Pus Telp. (021) 3903112, 3904751, Fax (021) 3929630, Alamat Redaksi: Jl Yos Sudarso, No 9, Batuampar-Batam, Telp (0778) 427000 (hunting) Fax (0778) 427784. Website: www. haluankepri.com, E-mail: redaksi@haluankepri.com

menang nantinya, kita sebagai masyarakat Batam wajib mengucapkan selamat. Dan ke depannya, kita patut pula memberi dukungan, bekerja saling bahu-membahu guna mewujudkan apa yang menjadi cita-cita bersama yakni mewujudkan Batam sebagai Bandar Dunia Madani. Semoga.

Yuri

Wartawan Haluan Kepri

Accounting: Safa, Kasir: Ririen, Kabag Iklan: Alfurqan Adm: Zubaidah, Kabag Sirkulasi: Dermawan, Adm Sirkulasi: Richi, Staff Collector: Paruhum Nst. Tarif Iklan : Full Colour : Rp. 25.000 / mm kolom, Produk BW Rp. 10.000 / mm kolom, Spot Colour Rp. 20.000 / mm kolom, Display Rp. 10.000 / mm kolom, Sosial BW Rp. 8.000 / mm kolom, Sosial Full Colour Rp. 15.000 / mm kolom, Iklan Mini (Max. 1 kolom x 50mm) :Rp. 100.000/1 kali muat, Iklan Baris :Rp. 10.000/baris. Percetakan: Mardius C (Kepala), Evilius, Mulya Perbawa, Asnil Lubis, Isman, Repro: Zulfahmi,M.Rafi, Fadli, Packing: ,Joko, Dicetak Oleh PT Cerya Riau Mandiri Printing.

Wartawan HALUAN KEPRI dilarang meminta dan menerima apapun dari nara sumber dan dalam bertugas selalu dibekali dengan identitas dari perusahaan


Kamis, 6 Januari 2011

SELURUH p a s a n g a n C a l o n B u p a t i d a n W a k i l B u p a t i m e n g a n g k a t t a n g a n t a n d a P e m i l u k a d a a k a n dilaksanakan secara sportif

6

KPU, Muspida, jajaran TNI Polri, Kejaksaan dan Panwaslu mengangkat tangan tanda Pemilukada dimulai dengan damai

CALON Bupati dan Wakil Bupati nomor urut 1, CALON Bupati dan wakil Bupati nomor urut 2, Sayed Ridwan Idris dan Herman Yadi Tawarich dan Suardi SELURUH pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Natuna menunjukan nomor urut

Lima Pasangan Calon Bupati Natuna Cabut Nomor Urut

KOMISI Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Natuna menggelar rapat pleno terbuka pengundian dan penetapan nomor urut pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Natuna, di Hotel Natuna, Rabu (05/01). Hasil dari rapat tersebut KPU Natuna berhasil menetapkan nomor urut lima pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Natuna yang akan maju pada Pilkada 2011. Adapun nama calon Bupati dan wakil Bupati nomor urut 1 pasangan Drs. H Sayed Ridwan Idris dan H. Herman Yadi. Nomor urut 2 pasangan Tawarich, Bsc dan Suardi, S.Sos. Nomor urut 3 pasangan Drs. H. Raja Amirullah, Apt dan Daeng Amhar, SE. MM. Nomor urut 4 pasangan Drs. H. Ilyas Sabli, Msi dan Imalko, S.Sos. Nomor urut 5 pasangan Wan Siswandi, S.Sos. MM dan Baharuddin, S.Pd. Ketua KPU Kabupaten Natuna, Susilawati Ramadhani Barus menyebutkan dengan sudah ditetapkannya nomor urut pasangan calon Bupati dan wakil Bupati Natuna, maka diharapkan kepada para pasangan calon untuk dapat bersaing secara sehat dan sportif, agar pelaksanaan Pemilukada dapat berjalan, aman lancar dan kondusif.

Narasi dan Foto : Sholeh CALON Bupati dan wakil Bupati nomor urut 3, Raja CALON Bupati dan wakil Bupati nomor urut 4, Ilyas Sabli CALON Bupati dan wakil Bupati nomor urut 5, Wan Amirullah dan Daeng Amhar dan Imalko Siswandi dan Baharuddin

KPU Natuna menunjukan foto peserta Pemilukada Natuna sesuai nomor urut

JAJARAN pengurus Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Natuna

Plh Sekda Natuna, Drs Minwardi dan Polres Natuna

SELURUH staf KPU Kabupaten Natuna foto bersama

CMYK

UNSUR Muspida Natuna dan Muspika Natuna


POLITIK

Golkar Bersyukur Mega Tak Maju di 2014

UU Paket Politik Tak Perlu Direvisi Tiap 5 Tahun JAKARTA — Undang-Undang Paket Politik yang selalu diubah setiap lima tahun dinilai tidak sehat bagi perkembangan demokrasi di Indonesia. Pola semacam itu justru menunjukan bahwa penyusunan perundangundangan dibuat berdasarkan atas kepentingankepentingan politik jangka pendek. Peneliti pada Konsorsium Reformasi Hukum Nasional (KRHN) Veri Junaidi mengatakan, seharusnya perundang-undangan dapat diberlakukan dalam jangka waktu yang panjang, misalkan sampai empat periode pemilu. Dengan begitu, efektivitas UU terhadap sistem demokrasi di Indonesia dapat dievaluasi secara utuh, termasuk mengidentifikasi kelemahan serta sistem apa yang cocok untuk diterapkan. "Kalau selalu diubahubah, lalu kapan kita dapat mengevaluasinya. Apakah efektif atau tidak, ya tentu sulit diukur," katanya di Jakarta, Selasa (4/1). Dia memisalkan soal angka ambang masuk partai masuk parlemen atau parliamentary threshold (PT ) pada UU Pemilu yang rencananya bakal direvisi pada tahun ini. "Baru saja pada pemilu lalu kita menerapkan PT 2,5 persen, sekarang ingin diubah lagi untuk dinaikan," katanya. Diketahui, Badan Legislasi (Baleg) DPR masih menggodok batasan PT untuk pemilu 2014. Parpol besar cenderung mematok PT sekitar 4-7 persen yakni PDIP 5 persen, Golkar 5-7 persen, sedangkan Demokrat 4 persen.(hk/oke)

TANJUNGPIN ANG — Elemen mahasiswa yang ANJUNGPINANG tergabung dalam Forum Komunikasi Mahasiswa Karimun Nusantara (FKMKN) menyikapi 'dingin' Pemilihan kepala daerah (Pemilikada) Kabupaten Karimun yang digelar, Rabu (5/1). Para mahasiswa yang berasal dari perguruan tinggi di Pekanbaru, Tanjungpinang, Batam, Jakarta, Jogjakarta, Padang dan Bandung ini memandang Pemilukada tersebut tidak ada istimewanya, yang terlihat dan terbaca dengan jelas adalah pencitraan kandidat bupati/ wakil dan keangkuhan partai politik yang merasa sebagai penguasa iklim demokrasi di Karimun saat ini. " Kami menilai tidak terwujudnya iklim demokrasi yang sehat, karena saat ini masyarakat butuh pemimpin bukan penjahat politik," kata Edy Kurniadi Ketua Umum Ikatan Pelajar Pemuda Mahasiswa Karimun (IPPMKR), Pekanbaru. Ia mengatakan bahwa, selaku warga dan masyarakat Karimun tentunya masyarakat sudah bosan dan jenuh dengan obralan janji sang penguasa daerah, sang raja yang duduk manis di gedung putih yang megah. Jenuh akan janji yang tak pasti, bosan akan omongan yang tak kunjung terlaksana. " Hari ini tentunya kita butuh suatu perubahan untuk hari yang akan datang. Kabupaten Karimun sudah berdiri 11 Tahun, apakah akan terus seperti ini..? Hal inilah yang menjadi perhatian kita bersama, terutama bagi para penguasa di gedung megah sana," ujarnya di Tanjungpinang, Rabu (5/1). Menurut dia, pembangunan yang sudah dilaksanakan mau-

pun potensi yang bisa digarap banyak yang terabaikan. Sebagai contoh katanya, Karinun punya asset pustaka daerah, namun tak mampu dijaga oleh pemerintah setempat, asset wisata namun dibiarkan begitu saja. Selanjutnya, penempatan pegawai/karyawan yang tak sesuai dengan kemampuannya, pengadaan investor yang tak ada untungnya (tidak hanya untung dipemerintah saja, namun terutama masyarakat yang berada dilingkungannya), upaya peningkatan SDM yang asal-asalnya saja, dan kontribusi pemerintah ke mahasiswa yang tidak ada jelasnya (beasiswa yang tak ada kejelasannya, bantuan kegiatan mahasiswa yang sesukanya). "Pada moment yang sangat dinantikan masyarakat ini, kami sangat berharap kepada para siapapun calon yang terpilih nantinya, harus mampu merealisasikan visi dan misinya, berani berdialog dengan mahasiswa, bukan lari ketika ditemui oleh mahasiswa. " Kami juga sangat menantikan kontribusi jelas untuk mahasiswa, terutama perhatian khusus untuk pendidikan dalam menciptakan sdm yang luar biasa, meneruskan pembangunan yang terbiarkan dan tetap memperhatikan lingkungan yang terbelakang, mengevaluasi setiap kebijakan termasuk mengevaluasi program kerja yang berada di kecamatan dan pedesaan, karena kecamatan dan pede-

HK/CECEP

HITUNG SUARA — Sejumlah petugas TPS 04 Teluk Tering, Batam Kota melakukan proses penghitungan suara yang disaksikan oleh saksi-saksi, Rabu (5/1). saan juga harus memiliki program yang jelas demi membangun kabupaten karimun kedepan, mengadakan diskusi perkembangan bersama masyarakat, mahasiswa, media, dan pemerintah daerah. selain itu, tunjukkan program unggulan yang dapat membawa kabupaten karimun terus berada dibarisan depan," papar Edy. Hal senada juga dikatakan Presidium Ikatan Alumni Mahasiswa Karimun Rantau (IAMKR Indonesia) Dan hasil diskusi bersama Himpunan Mahasiswa Kabupaten Karimun (HMPK) Tanjungpinang. Dikatakan, terjadinya koalisi parpol atas (parpol besar) dan kelas bawah (parpol kecil) untuk mendukung calon bu-

Pantau Pilwako, Wagub Tinjau TPS BATAM — Wakil Gubernur Provinsi Kepulauan Riau (Wagub Kepri), H Soerya Respationo bersama rombongan Muspida Provinsi Kepri memantau jalannya Pilwako Batam dengan meninjau sejumlah tempat pemungutan suara (TPS), Rabu (5/1). Wagub bersama rombongan berangkat dari kediaman pribadinya di Taman Duta Mas, Batam Centre. TPS 03 perumahan Taman Duta Mas menjadi tempat pertama yang dikunjungi dan sekaligus melakukan pencoblosan bersama istrinya, Hj Rekaveny dan putranya. Wagub juga mengunjungi TPS 47 di komplek pertokoan Taman Duta Mas. Rombongan Wagub menggunakan bus VIP Pemprov menuju ke TPS 01 dan TPS 02 Batamindo, Mukakuning. Di sini, rombongan disambut Pimpinan Batamindo, Jhon Sulistiawan, Andi Mapisangka serta para panitia lainnya. Wagub sempat menanyakan tentang antusias para karyawan, karyawati yang akan menggunakan hak pilihnya di TPS tersebut, karena dari pantauan Wagub di TPS ini terlihat masih sangat sepi pemilih. Sepinya para pemilih juga terlihat di TPS 14 Tiban Indah, TPS 2 Baloi Total, TPS 04 Jo-

HK/CECEP

WAKIL Gubernur Kepri Soerya Respationo bersama sejumlah Muspida Kepri meninjau TPS di Bengkong, Rabu (5/1) pada pelaksanaan Pemilukada Batam. doh (Belakang KFC), dan di TPS 11 (Depan kantor Lurah) Bengkong Laut. " Dari beberapa TPS yang dikunjungi tadi, memang kita akui animo masyarakat untuk datang ke TPS-TPS sangat kurang. Bahkan presensatenya hanya sekitar 40 persen saja. Tentunya, ke depan kita segera melakukan evaluasi mengenai ditetapkan libur satu hari bagi seluruh karyawan ini. Dan juga, kemungkinan faktor lain yakni, saat ini masih dalam suasana tahun baru 2011 serta lainnya. Jadi ini perlu dievaluasi kembali,"

kata Soerya. Bagi pemilih khususnya di kawasan Industri seperti di Batamindo, kata Wagub, berdasarkan informasi yang diperoleh bahwa di dalam daftar pemilih tetap (DPT) yang ada, tercantum nama-nama karyawan yang sudah habis masa kontra kerja 2 tahun dan sudah pulang kampung. Kapolresta Barelang, Kombes Eka Yudha Sastriawan mengatakan, pelaksanaan pencoblosan dari pukul 7.00 hingga pukul 13.00 WIB, berjalan aman dan damai, meskipun ada halhal kecil yang terjadi di

lapangan. Seorang ibu selaku ketua RT membuka sendiri kertas suara yang seharusnya dilakukan oleh KPPS setempat. Tapi segera diatasi dengan baik. Kombes Eka juga menyebutkan dalam pengamanan Pilwako kali ini pihaknya lebih memprioritaskan Sei Beduk dan Sagulung. Dua Kecamatan tersebut dinilai sangat rawan terjadinya pelanggaran. "Kami menurunkan anggota baik dari personil Sat Samapta, Brimob, maupun TNI di dua Kecamatan tersebut sekitar 200-an orang. Dan sampai saat ini masih aman terkendali," ujarnya. Ikut dalam rombongan Wagub tersebut diantaranya, Asisten Ekbang, Amhar Ismail, Asisten Administrasi Umum, Said Agil, Kadis Koperasi dan UKM, Azman Taufik, Inspektur Provinsi Kepri, Mirza, Karo Adminstrasi Pemerintahan Umum, Doli Boniara, Karo Kesra, Bimyat, Karo perlengkapan, Martin L. Maromon, Komandan Komando Resor Militer (Danrem) 033/Wira Pratama Kepri, Kolonel Czi Zainal Arifin, Kapolda Kepri, Brigjen Pol Raden Budi Winarso, Jumaga Nadeak, anggota DPRD Kepri, Kapolresta Barelang, Kombes Pol Eka Yudha Sastrawan. (hk/li)

Airin-Benyamin Tak Mau Sosialisasi PSU

Airin TANGERANG — Tidak mau terjebak ke dalam lubang yang sama dalam Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pemilukada Tangerang Selatan (Tangsel), pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota nomor urut empat, Airin Rachmi DianyBenyamin Davnie, tidak mau melakukan sosialisasi PSU. Mereka lebih memilih untuk melakukan rapat koordinasi dengan sembilan partai pendukung untuk mendulang suara dalam PSU yang akan selenggarakan, pada 27 Februari 2011 yang akan datang. Calon Wakil Wali Kota nomor urut empat Benyamin Dav-

7

Mahasiswa Sikapi 'Dingin' Pemilukada Karimun

DINAMIKA

JAKARTA — Partai Golkar mengaku bersyukur atas batalnya Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri maju sebagai calon presiden dalam pilpres 2014 mendatang. “Alhamdulillah kalau begitru. Ical nomor satu kalau Mega tidak maju,” kata Ketua DPP Partai Golkar Priyo Budi Santoso di Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Rabu (5/1). Sayangnya Priyo enggan merinci alasan tersebut. Pada kesempatan yang sama, Priyo juga tidak mempermasalahkan jika calon presiden yang maju di 2014 banyak. “Pikiran-pikiran itu tidak boleh kita abaikan. Semakin banyak alternatif semakin bagus,” tuturnya. Ketua Dewan Pembina PDI Perjuangan Taufik Kiemas memastikan partainya tidak akan mengusung Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri untuk maju sebagai capres pada 2014 mendatang. Bahkan Taufik mengaku siap mengusung nama calon wakil presiden untuk disandingkan dengan calon dari Partai Demokrat. Rumor yang beredar nama yang diusulkan adalah Puan Maharani.(hk/oke)

Kamis, 6 Januari 2011

nie mengatakan, pihaknya tidak akan melakukan sosialisasi PSU yang rawan dengan kampanye terselubung. Untuk itu, pihaknya akan menyikapi PSU dalam Pemilukada Tangsel dengan melakukan rapat internal dengan partai pendukung dan jaringan pendukung pasangan Airin-Benyamin. "Kami tidak akan melakukan sosialisasi PSU. Untuk itu, kami akan lebih meningkatkan konsolidasi internal dengan sembilan partai pendukung dan jaringan pendukung pasangan Airin-Benyamin. Kami yakin, dalam PSU nanti, suara kami akan lebih meningkat dari sebelumnya," ujar Benyamin, saat dihubungi okezone, Rabu (5/1). Dipilihnya strategi itu, tidak lepas dari kepercayaan pasangan Airin-Benyamin dengan kerja mesin partai yang dinilainya masih efektif untuk mendulang suara terbanyak dalam PSU. "Kami masih percaya dengan kerja mesin partai pendukung. Toh, kemenangan ka-

mi kemarin tidak bisa lepas dari kerja mesin partai yang sudah maksimal. Untuk lebih memaksimalkan kinerja mesin partai, kami akan terus melakukan rapat konsolidasi internal," terangnya. Rawan Kampanye Gelap Ketua Panitia Pengawas Pemilukada (Panwaslu) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Sarono Budi Harjo mengakui sosialisasi Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pemilukada Tangsel oleh masing-masing pasangan calon Walikota dan Wakil Walikota Tangsel dianggap rawan kampenye gelap. "Tidak ada regulasi dan peraturan yang jelas mengenai sosialisasi oleh pasangan calon. Ini sangat rawan dijadikan ajang kampenye terselubung dan terjadinya pelanggaran Pemilukada," ujarnya, Rabu (5/1). Sebagai penyelenggara Pemilukada Tangsel, seharusnya KPU Tangsel bisa lebih maksimal melakukan sosialisasi PSU yang akan segera dilaksanakan, pada 27 Februari 2011 yang akan datang.

"Seharusnya, sosialisasi PSU hanya dilakukan oleh KPU. Itu untuk menghindari terjadinya pelanggaran oleh pasangan calon dan terjadinya gugatan kembali di Mahkamah Konstitusi (MK)," terangnya. Selain membolehkan pasangan calon melakukan sosialisasi PSU, KPU Tangsel juga memberikan kebebasan kepada Pemerintah Kota (Pemkot) Tangsel untuk turut mensukseskan PSU dengan melakukan sosialisasi. Pahadal, menurut Panwaslu, hal itu bisa mengulang kembali keterlibatan birokrat dalam mendukung salah satu kemenangan pasangan calon. "Konsekuensi logis atas keterlibatan birokrat dalam kemenangan salah satu pasangan calon adalah terjadinya kembali gugatan Pemilukada di MK. Jika hal itu terjadi, maka Tangsel akan kembali ke Kabupaten Induk, yakni Kabupaten Tangerang," warningnya. Sementara Ketua KPU Tangsel Iman Perwira Bachsan berpendapat lain. Menurutnya, sosialisai PSU oleh

pati/wakil bupati dalam Pemilihan umum kepala daerah langsung (pemilukadal) Karimun 2011 dinilai merupakan wujud egosentris dan keangkuhan parpol dan pengurusnya. Dominan mengedepankan kepentingan uang dibanding penciptaan atmosfer demokrasi yang sehat. Tidak menutup kemungkinan terpilihnya calon dari koalisi parpol kelas atas ini mengganggu kestabilan iklim pembangunan di Karimun, artinya calon terpilih dominan lebih mengutamakan kepentingan parpol dan oknum-oknumnya maupun golongan-golongan di banding kepentingan publik (masyarakat). Hal ini akan terlihat dan terbaca dengan jelas dalam realisasi APBD karimun nantinya.

" Kita juga menyayangkan sikap Ormas, OKP, LSM yang ada di Karimun lebih memilih jalan diam dengan politik praktis pragmatisnya dalam menyikapi Pemilukada Karimun 2011. Buktinya semua organisasi kemasyarakatan di Karimun tidak berani membangun solidaritas pencerdasan politik pada masyarakat, ironisnya mereka ikut arus politik yang tidak sehat," katanya. Ditempat yang sama, Arif Rahman Hakim asal mahasiswa Karimun di Jakarta berharap untuk Pilkada ini yang paling penting adalah adanya program dan agenda yang jelas untuk membawa Karimun menjadi maju dan mampu mencari solusi dari berbagai problematika yang ada. (hk/rz)

Anggota KPU Pantau Pilwako TIBAN — Anggota KPU dari Jakarta Endang Sulastri ikut menyaksikan penghitungan suara di TPS 16, Komplek Tiban Palem, Kelurahan Tiban Baru Sekupang, kemarin. Endang ditemani anggota KPU Kepri, Tibrani dan anggota KPU Batam Ngaliman mengecek petugas KPPS TPS 16 Tiban Baru merekapitulasi surat suara tersebut. Endang juga melihat dengan teliti teli hasil penghitungan suara yang ditempel didinding. " Syukur allhamdulillah, pelaksanaan Pilwako Batam berjalan aman dan lancar. Semuanya berjalan sesuai dengan Undang-undang dan

peraturan yang ada termasuk petugas KPPS saat merekapitulasi hasil Pilwako,"ujar Endang Sulastri. Endang mengaku sudah melakukan pemantaun langsung di Batuampar, Sei Beduk dan Sekupang. Dari hasil pemantauan itu, dia optimis Pilwako akan berjalan satu putaran, karena semua sistem di KPPS berjalan baik sesuai dengan Undang-undang dan peraturan yang ada. Sementara hasil penghitungan suara di TPS 16 Tiban Baru, Sekupang pasangan Ria-Zainal mengungguli pasangan lain yang meraih 155 suara, kemudian disusul pa-

sangan Dahlan-Rudi yang memperoleh 51 suara. Kemudian ditempat ketiga disusul pasangan Nad-Nur dengan memperoleh 48 suara, seterusnya diposisi ke empat diraih pasangan Amir-Syamsul Bahrum dengan memperoleh 46 suara dan terakhir pasangan Aripin-Irwansyah berada diurutan ke lima dengan memperoleh 18 suara. Jumlah DPT di TPS 16 berjumlah 468 pemilih. Sementara yang menggunakan hak suaranya sebanyak 322 orang. Suara yang sah sebanyak 316 lembar dan suara yang tidak sah sebanyak enam suara. (hk/sn)

Pemilu 2014 Milik Para Capres Perempuan JAKARTA — Ajang Pemilihan Presiden 2014 mendatang diprediksi akan diramaikan oleh sejumlah calon presiden (capres) perempuan. Sederet nama seperti Ani Yudhoyono, Sri Mulyani, dan Puan Maharani digadang-gadang akan turut serta dalam bursa tersebut. Pengamat politik LIPI Siti Zuhro membenarkan bahwa Pilpres 2014 bisa menjadi tahun milik para capres perempuan. Menurutnya, sudah saatnya kaum hawa berpartisipasi meramaikan bursa pencapresan. Situasi ini didukung dengan jumlah pemilih di Indonesia yang mayoritas kaum hawa. “2014 perempuan sudah mulai masuk ke ranah RI 1 dan RI 2,” ujarnya di Jakarta, Rabu (5/1). Menurut Siti, pengarusutamaan perempuan dalam politik dimulai sejak 1999 silam. Saat itu wacana pemberian akses perempuan ke ranah politik telah didengungkan. Hasilnya pada Pemilu 2004 ada kuota 30 persen perempuan di parlemen. Dari sisi jumlah, pada 1999 jumlah perempuan di parlemen hanya sekira 9 persen. Jumlah ini naik signifikan menjadi 11 persen pada 2004 dan hampir 19 persen pada 2009. “Saya melihat 2009 menjadi tahun kemunculan perempuan Indonesia di bidang politik. Dari aspek kualitas memang belum fenomenal tapi lumayan memberikan penyadaran bahwa perempuan bisa mendapatkan akses ke politik dan pemerintahan,” ujarnya. Secara perlahan tapi pasti

sejak 2005 juga mulai bermunculan kepala daerah perempuan. Baik di level kabupaten, kota, maupun provinsi. Sehingga tidak menutup kemungkinan pada Pilpres 2014 mendatang banyak perempuan yang akan ikut berpartisipasi. Kendati demikian, Siti berharap para Srikandi yang akan berlaga di Pilpres tak hanya sekadar turut meramaikan, tapi juga bisa mewarnai bursa pemilihan pemimpin Republik ini. Syarat rekam jejak yang baik serta

kapabilitas juga harus dipenuhi agar layak tanding. “Tampilnya harus betul-betul berkualitas, istilahnya, signifikan perannya, perempuan harus begitu, tak sekadar pelengkap,” ungkapnya. Dia mencontohkan, beberapa perempuan telah terbukti berhasil memimpin negaranya. Seperti Margaret Thatcher di Inggris dan Indira Gandhi di India. Menurut Siti, salah satu kelebihan pemimpin perempuan adalah persepsi mereka terhadap jabatan. (hk/oke)

HK/TUNDRA

SEORANG warga Tiban memperlihatkan selebaran Black Campaigne yang menjelekkan pasangan Ria-Zainal saat hari pencoblosan, Rabu (5/1). Cara kampanye itu sangat disayangkan oleh Tim Sukses Ria-Zainal dan meminta aparat mengusut tuntas penyebar selebaran tersebut.


CMYK

Kamis, 6 Januari 2011

8

Walikota Resmikan Pekan Peduli Lingkungan RSBI SMAN 1 Tanjungpinang KEGIATAN Pekan Peduli Lingkungan Hidup merupakan kegiatan pendidikan karakter kebangsaan, untuk menjaga serta peduli terhadap lingkungan. Kegiatan seperti ini harus digalakkan dan dapat ditularkan kepada sekolah-sekolah yang ada di Kota Tanjungpinang dan sekitarnya, sekaligus untuk menanamkan kepedulian lingkungan sejak dini, demikian disampaikan Walikota Tanjungpinang Dra Hj Suryatati A Manan, pada acara peresmian Pekan Peduli Lingkungan RSBI SMAN 1 Tanjungpinang, Selasa (21/12) di SMAN 1 Tanjungpinang. Kepala Sekolah SMAN 1 (SMANSA) Tanjungpinang Drs Encik Abdul Hajar MM, yang juga merupakan penanggung jawab kegiatan menambahkan, pekan lingkungan hidup yang digelar itu, merupakan serangkaian program kerja yang sudah di prioritaskan, dengan tujuan untuk mengkomunikasikan “misi�

Smansa Green School, serta harus mampu menunjukkan perbaikan bagi lingkungan khususnya Smansa, baik itu didalam maupun liluar lingkup sekolah, yang dapat memberikan manfaat kepada kita semua. Sementara itu, ketua pelaksana kegiatan, Dra. Hj. Hernawati, MPd menjelaskan, kegiatan yang berlangsung selama tiga hari itu, memiliki agenda kegiatan yang berbeda-beda, diantaranya, peresmian Environment Corner, penanaman pohon bersama, gotong royong bakti sosial dilingkungan sekolah dan luar sekolah, seminar dan lokakarya peduli lingkungan, lomba kebersihan, lomba kreasi daur ulang. Adapun acara kesiswaan meliputi, lomba cipta dan baca puisi, lomba desain grafis, lomba melukis poster, lomba dan pameran foto, serta festival band antar pelajar se-Kota Tanjungpinang, dengan total hadiah puluhan juta rupiah. Foto dan Narasi : RUSMADI/YAN

WALIKOTA Suryatati A Manan didampingi Encik Abdul Hajar, melepaskan balon sebagai tanda diresmikannya kegiatan.

KETUA Komite SMAN 1 Tanjungpinang Bambang, menyampaikan kata sambutan.

WALIKOTA Tanjungpinang Suryatati A Manan, menyampaikan kata sambutan.

KEPALA Sekolah SMAN 1 Tanjungpinang Encik Abdul Hajar, menyampaikan kata sambutan.

KETUA Pelaksana Kegiatan Hernawati, menyampaikan laporan.

WALIKOTA Suryatati A Manan didampingi Encik Abdul Hajar, menanam pohon di Halaman SMAN 1 Tanjungpinang.

KEPALA Sekolah SMAN 1 Tanjungpinang Encik Abdul Hajar, menerima PENGAWAS SMAN 1 Tanjungpinang Purba dan undangan menerima sekapur sirih dari para penari persembahan. cendramata.

WALIKOTA Suryatati A Manan, menerima sekapur sirih dari para penari persembahan.

KEPALA Sekolah SMAN 1 Tanjungpinang Encik Abdul Hajar, menerima bantuan sebuah Motor Kaisar dari Alumni Angkatan 90.

ENCIK Abdul Hajar dan Bambang beserta majelis guru foto bersama.

PERESMIAN Environment Corner SMAN 1 Tanjungpinang oleh Walikota Suryatati A Manan didampingi Encik Abdul Hajar.

KEGIATAN Gotong Royong di Anjung Cahaya dan sepanjang pantai Kota Tanjungpinang.

KETUA Komite Bambang, menyanyikan lagu diiringi dengan permainan organ tunggal oleh Encik Abdul Hajar.

ENCIK Abdul Hajar, Ketua Pelaksana Kegiatan Hernawati dan Ketua Komite Bambang serta siswa foto bersama.


BATAM

Kamis, 6 Januari 2011

Sosok

Sofyan M Yahya Ketua DPD SPI Batam

Harus Tangguh UNTUK menjaga keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) dibutuhkan pemuda yang tangguh, pekerja keras dan berpikir maju ke depan. Tangguh dan kuat, bukan berarti fisik. Melainkan punya pemikiran cemerlang dan mampu menghadapi berbagai persoalan bangsa ini. Sofyan M Yahya selalu berprinsip pemuda harus membangun kemandirian, terutama dalam penguatan basis ekonomi. Lewat penguatan basis ekonomi tidak akan lagi ada pemuda bermental peminta-minta, tapi mampu memberikan kontribusi pada masyarakat. Sebagai Ketua DPD SPI Batam, Sofyan bertekad akan menggembleng pemuda-pemuda di Batam. Tujuannya agar bisa bersaing dan berkompetisi dengan daerah lain bahkan luar negeri. Harus Tangguh

hal.10

www.haluankepri.com

9

Kapolda Kesal Ditanya Kasus Mobil Mewah

‘Silakan Tanya ke Mabes Polri’ BENGKONG — Kapolda Kepri Brigjen Pol Raden Budi Winarso tampak kesal saat ditanya soal penanganan kasus 104 mobil mewah. Ia menyarankan wartawan langsung menanyakan persoalan itu ke Mabes Polri. "Kalau mau tanya soal mobil, tanyakan saja ke Mabes Polri sana. Dan kantor saya bukan di Golden View, tapi di Polda sana. Kita baru habis makan dan baru selesai meninjau pelaksanaan Pilkada, malah ditanya masalah mobil," kata Raden sembari terus berjalan menuju mobil dinasnya di Restoran Golden Prawn, Bengkong Laut, Rabu (5/1). Siang itu Kapolda baru saja siap santap siang bersama dengan Wakil Gubernur Kepri Soerya Respationo

dan unsur Muspida Batam dan Kepri. Acara makan siang bersama itu digelar Wagub Kepri bersama unsur Muspida, usai meninjau jalannya pelaksanaan Pemilukada di Karimun dan Batam. Mendengar jawaban Kapolda atas pertanyaan wartawan itu, Wagub Kepri dan semua unsur Muspida ikut tertawa. Sesaat setelah itu, Kapolda menunjukkan wajah seSilakan Tanya

hal.10

38 Tower Seluler Sedang Proses Izin HK/TUNDRA

BATAM CENTRE — Badan Infokom Kota Batam menyatakan, saat ini terdapat sebanyak 38 tower seluler sedang dalam proses izin. Tower-tower tersebut merupakan milik dari beberapa perusahaan seluler. Dari 38 tower yang sedang proses izin itu, 14 di antaranya berada di atas bangunan dan 24 tower lainnya berada di atas tanah. "Izin tower yang sudah mati itu, kini sedang diurus oleh

perusahaan seluler masingmasing pemiliknya. Izinnya harus diurus kembali, karena izin operasi cuma diberikan selama satu tahun," kata Nurminsyah, Sekretaris Badan Informasi dan Komunikasi (Infokom) Kota Batam, Rabu (5/1). Ia menambahkan, perusahaan seluler yang merasa memiliki tower tidak aktif sudah memasukkan permohonan izinnya ke Infokom akhir Desember lalu. Badan Infokom Kota

Batam, kata Nurminsyah, kini sedang memprosesnya. Sesuai prosedur, maka seluruh permohonan akan dicek dulu untuk bisa dikeluarkan izin. Nurminsyah menjelaskan, seluruh tower yang sedang diurus perpanjangan izin berada hampir di segala penjuru Batam. Kalau untuk tower seluler yang berada di atas tanah (tower besar) atau dibangun di salah satu kawasan, ada yang berada di ujung Pu-

lau Batam dan kawasan hinterland lainnya. Sedangkan tower seluler yang terdapat di atas bangunan gedung (tower kecil), paling banyak berada di kawasan Nagoya dan Batam Centre. Menurut Nurminsyah, keberadaan tower yang belum diaktifkan ini masih dalam batasan normal. Artinya, belum aktifnya tower tersebut belum

38 Tower

hal.10

Sekdako Pantau 6 TPS

IKLAN

BALOI — Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Batam Agussahiman memantau pelaksanaan Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pemilukada) WalikotaWakil Walikota periode 20112016, Rabu (5/1). Sekda yang didampingi pimpinan Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) memantau enam tempat pemungutan suara (TPS) di lima kecamatan di Batam. Bersama rombongan Sekda turut hadir Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Batam Hendriyanto dan Ketua Panwaslu Suryadi Prabu. Juga

hadir Kepala Bapekko Batam Wan Darussalam, Kepala Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Sadri Khairuddin, Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Guntur Sakti, Kepala Badan Kepegawaian dan Diklat (BKD) Kota Batam Firmansyah, Kepala Bagian Tata Pemerintahan Heriman, Kepala Bagian Kesra Salim, Kepala Kantor Satuan Polisi Pamong Praja Zulhelmi dan Kepala Bagian Protokol Aspawi Nangali. Sekdako Pantau

hal.10

SERAGAM TIMNAS — Petugas KPPS di TPS 04, Sekupang mengenakan seragam Timnas Indonesia pada hari pencoblosan Pemilukada Batam, Rabu (5/1).

KPPS Berseragam Kaos Timnas SEKUPANG — Prestasi membanggakan yang ditorehkan tim nasional (Timnas) dalam piala AFF beberapa waktu lalu, menginspirasi petugas Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS). Beberapa KPPS pun memilih berseragam kaos Timnas saat menjalankan tugasnya menyelenggarakan pemungutan dan penghitungan suara di tempat pemungutan suara (TPS). Pemandangan ini terlihat di TPS 04 Kelurahan Tanjung Pinggir, Sekupang dan TPS 55 Aviari Pratama Kelurahan Buliang, Batuaji. Seluruh petugas KPPS kompak mengenakan seragam Timnas. Di TPS 04 yang berlokasi di bangunan gedung bekas PT KIA Motor, Jalan RE Martadinata Sekupang ini, petugas

KPPS memilih seragam kaos Timnas berwarna merah. Seragam ini dilengkapi dengan gambar Garuda di dada kanan dengan nomor pemain bernomor 9. Di bagian belakang kaos, tertulis nama pemain Gonzales. "Sengaja kami mengenakan seragam Timnas untuk menguatkan rasa nasionalisme masyarakat," ungkap Ketua KPPS TPS 04, Berto. Terkait pemilihan nomor 9, Berto menyatakan nomor tersebut sengaja dipilih untuk menghindari kesan tidak netral dan dianggap memihak salah satu pasangan calon. Selain itu, Gonzales juga dianggap sebagai pemain yang memiliki kemampuan dan skill yang membangkitkan kecintaan masyarakat Indonesia terhadap bola.

Di TPS 04 Kelurahan Tanjung Pinggir terdapat sebanyak 170 pemilih yang terdaftar di Daftar Pemilih Tetap (DPT). Terdiri atas 112 pemilih laki-laki dan 58 pemilih perempuan. Sedangkan pemilih yang menggunakan hak pilihnya berjumlah 72 pemilih atau sekitar 42 persen. Terdiri atas 49 pemilih laki-laki dan 23 pemilih perempuan. Sementara itu di TPS 55 Aviari Pratama Kelurahan Buliang, Batuaji, seluruh petugas KPPS lebih memilih seragam kaos Timnas berwarna putih. Gambar garuda di dada kiri dan bendera merah putih di dada sebelah kanan. "Sengaja kami kompak meKPPS Berseragam

hal.10

Rencana Pengurusan BPKB di Polda Kepri

Berpotensi Kurangi Pendapatan Daerah

HK/CECEP

SEKRETARIS Daerah Kota Batam Agussahiman saat memantau salah satu tempat pemungutan suara, Rabu (5/1).

NONGSA — Rencana pemindahan pengurusan Buku Pemilikan Kendaraan Bermotor (BPKB) dari Kantor Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (Samsat) ke Mapolda Kepri, dinilai masyarakat tidak tepat. "Kebijakan ini tidak tepat. Dan kebijakan pemindahan pengurusan BPKB ini harus dikaji ulang," ujar Presiden Mahasiswa Badan Eksekutif Mahasiswa Politeknik Batam

Mahfud kepada wartawan, Rabu (5/1). Menurut dia, kepolisian tidak boleh arogan dalam membuat kebijakan yang bersentuhan dengan kepentingan publik. Apalagi pemindahan pengurusan BPKB yang diusulkan Kapolda Kepri Brigjen Pol Raden Budi Winarso itu, berawal dari karut-marutnya kepengurusan BPKB di Kantor Samsat.

IKLAN

IKLAN

"Kalau memang benar, alasan pemindahan BPKB itu karena ada sesuatu yang tidak beres di Samsat, maka pemindahan ini akan menjadi kebijakan yang sangat salah. Karena, prinsipnya Kapolda menyelesaikan masalah dengan menimbulkan masalah yang baru," ujarnya.

Berpotensi Kurangi

hal.10


METRO BATAM

10 Kamis, 6 Januari 2011 Sambungan dari hal.9 "Melalui pengembangan dan pemantapan SDM, saya akan gembleng pemuda di kota ini," tekadnya. Dikatakannya, Batam memiliki cukup banyak persoalan. Untuk mengatasi persoalan itu, pemuda harus diberdaSambungan dari hal.9

dikit kurang bersahabat. Diketahui, kasus penangkapan sebanyak 104 unit mobil mewah bodong dan 6 unit mobil bernopol asal Jakarta atau plat B, sampai kini masih misteri. Masyarakat terus menanti perkembangan kasus ini. Kabid Humas Polda Kepri AKBP Hartono yang pernah ditanya soal kasus mobil mewah bodong ini mengatakan bahwa tim penyidik Bareskrim Mabes Polri yang menangani kasus sudah kembali ke Jakarta. Sejak tim tidak ada lagi di Batam, Hartono menyatakan tidak pernah lagi mendapat informasi apapun dari penyidik. Menurut Hartono, saat penyidik masih berada di Batam, ia masih bisa mengikuti per-

Sambungan dari hal.9

ngenakan seragam kaos Timnas sebagai bentuk apresiasi atas prestasi yang telah ditorehkan Timnas," ujar Ketua

Harus Tangguh yakan. Sofyan yang biasa dikenal sebagai aktivis lingkungan, terutama pergerakannya dalam memperjuangkan hak-hak masyarakat hinterland, selalu berjuang demi rakyat. Makanya jangan heran di dalam

setiap aksi ia selalu berada paling depan. "Pemuda juga harus peduli dengan lingkungan sekitar. Ekonomi penting, kepedulian sosial juga menjadi hal yang harus diutamakan," ujarnya. (hk/ts)

Silakan Tanya kembangan hasil penyidikan. Pasalnya, selama berada di Batam, penyidik Bareskrim yang diperbantukan penyidik dari jajaran Polda Kepri masih sering melakukan rapat koordinasi. "Kalau masih ada penyidiknya, setiap sore masih ada rapat untuk membicarakan perkembangan penyelidikan yang di lakukan. Sekarang penyidiknya sudah pulang, saya tidak dapat informasi apapun. Jadi silakan langsung ke Jakarta," ujar Hartono, belum lama ini. Hartono menyakinkan, kasus 104 unit mobil mewah bodong yang diamankan itu masih tetap berjalan. Namun, penyidik masih membutuhkan waktu untuk mengumpulkan alat bukti-bukti yang

menguatkan tuduhan. Buktinya, dalam penanganan kasus itu sendiri, ujarnya, penyidik sudah menetapkan seorang tersangka. "Tetap lanjut kok. Cuma semuanya ada tahapan dan proses yang harus dilalui," ujarnya. Ketika ditanyakan mengenai kasus 6 mobil mewah plat 'B' yang ditangani Polda Kepri, Hartono juga mengaku belum mendapat informasi apapun dari penyidiknya. Bahkan, saat 6 unit mobil mewah itu sudah tidak terlihat lagi parkir di Mapolda Kepri, Hartono pun mengaku belum mengetahui informasi tentang itu. "Coba nanti saya tanyakan. Saya belum mendapat informasi itu juga," katanya. (hk/ed)

KPPS Berseragam KPPS TPS 55 Aviari Pratama, Hendra Gunawan. Hendra menjelaskan, terdapat sebanyak 455 pemilih

yang terdaftar di DPT. Sedangkan undangan yang telah didistribusikan sebanyak 375 undangan. (hk/sn)

Sambungan dari hal.9 Mahfud mengatakan, sudah banyak keluhan dari masyarakat dan kalangan pengusaha. Akhir dari keluhan ini, kata dia, ada semacam keengganan masyarakat untuk membayar pajak kendaraannya. Jika ini benar-benar terjadi, lanjutnya, tentunya kebijakan ini akan merugikan kota ini. "Pajak kendaraan merupakan elemen terpenting dalam pendapatan daerah. Bagaimana kalau minat ma-

Sambungan dari hal.9 menggangu pelanggan seluler saat melakukan komunikasi. "Pelanggan belum terganggu dengan matinya sebagian tower seluler yang dimiliki

Sambungan dari hal.9

TPS pertama yang ditinjau oleh Sekdako yakni TPS 2 RT 02 Baloi Total Kecamatan Lubuk Baja. Kedatangan Sekda langsung disambut oleh Camat Lubuk Baja Rudolf Napitupulu dan Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) TPS 2. Uniknya para anggota KPPS di TPS 2 ini seluruhnya mengenakan seragam melayu. Kepada Sekda, Rudolf mengatakan bahwa jumlah pemilih di TPS 2 berjumlah 270 pemilih. Terdiri dari 137 pemilih laki-laki dan

Berpotensi Kurangi syarakat kurang untuk membayar pajak, ini akan berbahaya bagi kemajuan Batam dan Kepri umumnya," sebutnya. Ahmad Yani, mantan Presiden Mahasiswa BEM Universitas Batam berpendapat bahwa kebijakan pemindahan pengurusan BPKB dari Kantor Samsat ke Mapolda Kepri ini tidak efektif, baik dari segi waktu dan biaya. Ia menilai lokasi Kantor Samsat yang

berada di Batam Centre, sudah merupakan titik yang representatif bagi masyarakat Batam. "Ini persoalan mentalitas dan budaya personil kepolisiannya. Dan kalau dipindahkan, belum tentu bisa lebih baik jika personilnya masih yang lama. Sebaiknya masalah di internal kepolisian diselesaikan dul," ujarnya. Senada juga disampaikan Khairul. Ketua Persatuan Ma-

hasiswa Hukum Indonesia (Permahi) menyatakan, rencana pemindahan pengurusan BPKB ini merupakan upaya untuk mengalihkan opini yang ada di masyarakat mengenai kasus penanganan ratusan mobil mewah yang disita belum lama ini. "Rencana pemindahan pengurusan BPKB ini terkesan dipaksakan. Semestinya dimatangkan dulu rencana itu," katanya. (hk/ed)

Ke depannya, sambung Nurminsyah, pendirian tower di salah satu kawasan atau bangunan akan diperketat oleh Badan Infokom. Apabila Perda

tower disahkan DPRD Batam dan Pemko Batam, maka nantinya keberadaan tower akan diatur sesuai radius pendiriannya. (hk/rl)

38 Tower sebagian vendor seluler. Hanya saja, karena sebagian tower itu mati tentunya harus diaktifkan lagi sesuai izin yang berlaku," terangnya.

Sekdako Pantau 133 orang pemilih perempuan. Masyarakat di RT 2 mulai datang ke TPS di Balai Pertemuan Selendang Delima sejak pukul 07.30 WIB. Hingga pukul 10.30 WIB, jumlah warga yang telah menggunakan hak pilihnya baru 97 orang dari 270 yang terdata di daftar pemilih tetap (DPT). Selanjutnya, Sekdako meninjau TPS 04 RW 08 Kecamatan Batuampar. Jumlah pemilih di TPS itu sebanyak 364 orang dengan rincian laki-laki 136 orang dan pemilih perem-

puan berjumlah 228 orang. Berikutnya peninjauan juga dilakukan ke TPS 11 Bengkong Permai, Kelurahan Bengkong Laut, Kecamatan Bengkong. Di TPS 11 Bengkong Permai terdapat 270 orang pemilih. Di Batam Kota, Sekdako meninjau dua TPS sekaligus yakni TPS 30 dan TPS 31 di Kelurahan Belian. Di TPS 30, jumlah pemilih sebanyak 427 dan di TPS 31 sebanyak 259 orang. Terakhir peninjauan dilakukan di TPS 21 Batu Be-

sar Kecamatan Nongsa. Jumlah pemilih di TPS tersebut sebanyak 524 orang. Dari enam TPS di lima kecamatan yang dipantaunya, Sekdako mengatakan bahwa pelaksanaan Pilwako di Kota Batam berjalan lancar, aman dan tertib. "Alhamdulillah pelaksanaan Pemilukada, hari ini (kemarin, red) berjalan aman, lancar, tertib dan sukses. Harapan kita semoga suasana ini tercipta hingga proses Pemilukada selesai nanti," katanya. (hk/r,rl)


METRO BATAM

BALOI — Andi Najib (44) mantan bakal calon (balon) Walikota Batam, membantah telah merampas sepeda motor dan meneror pacarnya sendiri, Silvi Puji Kristanti (21). Dia mengaku hanya meminjam sepeda motor milik Selvi, tapi tidak mencurinya, apalagi meneror akan membunuhnya. "Saya tak pernah lakukan hal itu. Kalaupun saya memakai sepeda motornya itu pun pinjam. Saya pikir wajar saya pakai motor tersebut, karena iuran kreditnya saya yang bayar, meskipun nama kepemilikannya atas nama dia (Selvi)," bantah Andi saat ditemui di Mapolresta Barelang, kemarin. Dosen Ibnu Sina itu juga kembali membantah keras, jika dirinya telah melakukan teror pembunuhan terhadap Silvi yang saat ini tercatat sebagai mahasiswa Universitas Batam (Uniba). Dia mengaku tidak pernah melakukan perbuatan yang melanggar hukum. Namun diakuinya, jika dirinya cemburu terhadap Selvi karena Selvi telah memiliki pria lain. " Dia (Silvi) punya selingkuhan. Wajar saya cemburu, saya dengan dia sudah 2 tahun lebi pacaran. Semua kebutuhan dia saya penuhi termasuk membantu biaya kuliah dan kebutuhan sehariharinya," ujar Andi. Sementara Silvi sendiri bersikuku, Andi telah menerornya melalui pesan pendek (SMS) juga merampas sepeda motor miliknya dari tangan rekannya Yefta. "Dia pernah juga mau memperkosa saya, beruntung saat itu bisa menghindar darinya," ujarnya. Ia mengaku sudah menjalin hubungan dengan Andi Najib sejak beberapa bulan belakangan. Ia akhirnya memutuskan hubungan, lantaran Andi Najib mulai bersikap kasar dan berperilaku tidak senonoh. "Saya sempat dekat dengan dia, tapi dalam perjalanan renggang karena perilakunya kurang baik. Dia selalu ngeres omongannya. Saya akhirnya pilih menghindar," ujarnya. Silvi menceritakan, ia mau menjalin hubungan dengan Andi Najib karena yang bersangkutan mengaku sebagai salah seorang pegawai Otorita Batam. Silvi mengakui tergiur dengan status pacarnya itu. (hk/ts)

11

Mayat Jusman Ditemukan

SEPUTAR METRO

Andi Najib Bantah Merampas Sepeda Motor

Kamis, 6 Januari 2011

GALANG — Mayat Jusman Marihot (24), yang tenggelam bersama teman wanitanya Hermavera di Pantai Malayu, Galang akhirnya ditemukan di pinggir Pantai Pulau Galang, Selasa (4/1) sekitar pukul 16.00 WIB. Tragisnya, korban ditemukan warga dalam kondisi mengenaskan. Wajahnya hancur, dua bola matanya sudah tidak ada lagi. Diduga kedua bola matanya dimakan binatang ketika terdampar di pinggir pantai tersebut. Saat ditemukan, korban masih mengenakan baju kaos oblong warna putih dan celana jens warna biru yang masih menempel di tubuhnya. ”Korban sudah ditemukan di pinggir pantai dan masih mengenakan baju kaos warna putih dan velana jeans warna biru. Kondisi wajahnya sudah rusak. Pipi kanannya hancur dan bola matanya sudah tidak ada lagi,” ujar Kapolsek Galang Iptu Edi Wiyanto, kemarin. Saat ini mayat telah dibawa ke Rumah Sakit Otorita Batam (RSOB) untuk diotopsi. Seperti diberitakan sebelumnya, Jusman Marihot, karyawan PT Sincom tenggelam saat dirinya berenang dengan teman wanitanya Hermavera (22) di Pantai Melayu, Galang, Minggu (2/1) lalu sekitar pukul 15.30 WIB.

PT. BPR ARTHA PRIMA PERKASA Komp. Nagoya City Centre Blok I No. 3 Batam PENGUMUMAN LELANG KEDUA EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN Berdasarkan pasal 6 UU Hak Tanggungan No. 4 Th. 1996, PT. BPR Artha Prima Perkasa, Cabang Batam, akan melakukan pelelangan Eksekusi Hak Tanggungan dengan perantara Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Batam terhadap : - Sebidang Tanah seluas 401 m2 berikut bangunan yang ada diatasnya, terletak Komp. Perumahan Rosedale Blok E No. 127, Kel. Teluk Tering, Kec. Nongsa (Skrg. Kec. Batam Kota), Kota Batam, Propinsi Kepulauan Riau. (SHGB No. 777/Kel. Teluk Tering tanggal 18-03-1996 an. William Solichin Gunadisastra) Nilai Limit sebesar Rp.508.100.000,00 (Lima ratus delapan juta seratus ribu rupiah) Uang Jaminan Rp. 300.000.000,00 (Tiga ratus juta rupiah) Pelaksanaan Lelang: Hari / tanggal : Kamis / 20 Januari 2011 Pukul : 10.00 WIB sd. Selesai Tempat : Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Batam Jalan Engku Putri (Depan Gd.Pusat Informasi Haji) Batam Centre Syarat-syarat Lelang: 1. Peserta Lelang diwajibkan menyetor Uang Jaminan Lelang ke Rekening Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Batam No. 0184395587 an. Rekening Penampungan Lelang KPKNL Batam pada PT. BNI, Tbk. Cabang Batam dan harus efektif sudah masuk ke rekening selambat-lambatnya 1(satu) hari kerja sebelum pelaksanaan lelang. 2. Pemenang lelang wajib melunasi pembayaran paling lambat 3 (tiga) hari kerja setelah pelaksanaan lelang, termasuk Bea Lelang dan apabila tidak melunasi pada waktunya maka dinyatakan wanprestasi dan uang jaminan disetorkan ke Kas Negara sebagai pendapatan jasa lainnya serta peserta lelang akan dimasukkan kedalam DAFTAR HITAM LELANG. 3. Penawaran Lelang ditentukan pada saat pelaksanaan lelang. 4. Peserta lelang yang tidak memenangkan lelang dapat mengambil kembali uang jaminannya tanpa potongan dengan menunjukkan asli bukti setoran dan kartu identitas diri. 5. Kondisi asset dijual apa adanya. Syarat-syarat lainnya ditentukan pada saat lelang. 6. Informasi lebih lanjut dapat menghubungi Kantor PT.BPR Artha Prima Perkasa Batam Telp. (0778) 454649 Batam, 06 Januari 2011 Ttd. PT. BPR Artha Prima Perkasa Batam

Keduanya terlepas dan jatuh dari sebuah ban dalam mobil yang digunakan sebagai bantal renang. Karena tak pandai berenang, keduanya langsung tenggelam tapi Hermavera berhasil diselamatkan oleh warga setempat setelah peristiwa itu. Hermavera mengaku mengaku ia dan teman prianya itu tak bisa berenang sama sekali. Alat bantu renang berupa ban dalam mobil itu tiba-tiba saja terlepas dari pegangan keduanya yang sedang menikmati liburan tahun baru di pantai itu. Situasi laut saat peristiwa itu terjadi karyawan PT Sincom ini cukup tenang. Tidak tejadi gelombang, angin atau arus deras. Karena tak bisa berenang, keduanya tak bisa berbuat banyak. Padahal Pantai Melayu kala itu sangat padat dikunjungi wisatawan domestik maupun asing. (hk/sn)

AMANKAN PEMILUKADA — Personil Samapta Polda Kepri melakukan pengamanan di TPS 31, Taman Kota Baloi, Rabu (5/1). Pengamanan yang dilakukan Polda Kepri ini cukup efektif menjaga pelaksanaan Pemilukada Batam tetap aman dan nyaman. HK/TUNDRA

Kebijakan PT DL Tidak Langgar BATUAMPAR — Penarikan tarif Rp30 ribu untuk penumpukan kontainer pengusaha pelayaran yang diberlakukan PT Djakarta Lloyd (DL) merupakan kebijakan yang dikeluarkan secara internal. Meskipun PT DL merupakan perusahaan di bawah naungan BUMN ini, namun itu tidak merupakan pelanggaran aturan yang ada. "Kita ini memang BUMN. Untuk penetapan kebijakan ini dilakukan secara internal. Dan

ini tidak bertentangan dengan aturan yang ada," ujar Kepala Cabang Batam PT DL Persero, Chandra Siswara SE, kemarin. Menurut Chandra, setiap cabang PT DL Persero di Indonesia diberikan otoritas untuk meningkatkan pendapatannya. Sehingga langkah yang diambilnya itu menurutnya tidak bertentangan dengan aturan yang berlaku di Indonesia. Bahkan katanya lagi PT DL Persero cabang Batam meru-

pakan satu-satunya maskapai pelayaran yang memberlakukan tarif sebesar Rp30 ribu. Sementara lainnya seperti PT Salam Pasifik Internasional Line (SPIL), PT Times, PT Indonesian Fortune Lloyf (IFL), PT Alexindo Yakin Prima dan PT Perintis Utama Mekar, terhitung 2 Agustus 2010 lalu memberlakukan tarif storage sebesar Rp50 ribu perkonteiner/hari kepada setiap konsumennya. ia menyebutkan, tarif Rp 30 ribu yang diberlakukan di Batam itu berdasarkan keputusan PT Persero sebagai pemilik lahan di Batu Ampar, katanya, sebelumnya PT Persero memberlakukan biaya sewa lahan saja. Namun kebijakan direksi yang baru, tambahnya, mengharuskan sewa lahan berdasarkan jumlah konteiner. Lebih jauh Chandra menjelaskan konteiner PT DL cabang Batam yang ada Depo PT Persero Batu Ampar sekarang ini berjumlah 700-an unit. Namun tidak semuanya berisi. Meski begitu PT Persero tetap menagih biaya storage, meskipun konteiner tersebut kosong. Sehingga salah satu pos alokasi, diambil dari kelebihan biaya storage yang dibebankan kepada konsumen tersebut. "Kami itu perusahaan negara yang selalu diawasi baik dari BPK maupun KPK. Sehingga setiap pemasukan dan pengeluaran biaya perusahaan harus jelas dan terperinci," ujarnya.(hk/ed)


A N A M B A S

12 Kamis, 6 Januari 2011 SEPUTAR ANAMBAS

Pemkab Akan Rehabilitasi 100 Unit RTLH ANAMBAS — Sebanyak 100 unit rumah tidak layak huni (RTLH) di Kabupaten Anambas dalam waktu dekat akan direhabilitasi. Kegiatan ini merupakan program Dinas Sosial Provinsi Kepri melalui Dinas Kesehatan dan Sosial (Dinkes Sos) Kabupaten Kepulauan Anambas. "Dana rehabilitasinya berasal dari APBD Provinsi Kepri tahun anggaran 2010, sebesar Rp1 miliar," kata Kabid Sosial, Dinkes Sos Anambas, Agus Supratman, yang ditemui di ruang kerjanya belum lama ini. Untuk tahap awal ini lanjut Agus, program rehabilitasi rumah tidak layak huni ini dipusatkan di dua desa, masing-masing Desa Langir Kecamatan Palmatak dan Desa Mengkait, Kecamatan Siantan Selatan. Setiap desa akan mendapatkan jatah 50 unit rumah layak huni. "Kita fokuskan di dua desa tersebut agar masyarakat bisa langsung melihat hasilnya karena, program ini pertama kali di Anambas," jelas Agus. Selain itu masih kata Agus, program rehabilitasi rumah warga miskin ini merupakan program berkelanjutan. Bahkan, untuk tahun 2011 pihaknya mengusulkan anggaran dari APBD Anambas untuk 200 unit rumah miskin. Sementara dari provinsi ditargetkan ada bantuan anggaran untuk rehabilitasi 400 rumah. Sehingga total rumah tidak layak huni yang akan direhabilitasi sebanyak 600 unit. Khusus untuk wilayah Anambas, terdapat sekitar 5.000 unit rumah yang dinilai tidak layak huni. Agus menargetkan, seluruh rumah tersebut sudah direhabilitasi sampai tahun 2015 mendatang. "Kriteria rumah yang dianggap tidak layak huni antara lain, lantai terbuat dari tanah, bambu atau papan murah, ukuran rumah kurang dari 8 meter persegi/orang, tidak memiliki MCK dan lain sebagainya," ujar Agus.(hk/kp)

Pemkab Usul ke Pertamina Medan

Februari, Kouta BBM Ditambah ANAMBAS — Pemerintah Kabupaten Kepulauan Anambas terus mengupayakan agar kuota Bahan Bakar Minyak (BBM) di daerah itu dapat bertambah awal tahun 2011. Saat ini Pemkab Anambas tengah membahas penambahan kuota BBM dengan pihak Pertamina di Medan. Pelaksana tugas (Plt) Kabag Ekbang Kabupaten Anambas, Masykur,ST MM mengatakan saat ini pihaknya masih menunggu keputusan hasil rapat Pertamina di Medan. Namun kemungkinan Februari penambahan kouta BBM untuk Anambas dipastikan ada penambahan. "Mereka belum menyampaikan kapan tanggal pastinya. Tapi mudah-mudahan Februari 2011 ini penambahan kuota BBM untuk Anambas dapat direalisasikan," kata Masykur Kepada Haluan Kepri, Rabu (5/1). Saat ini kata Masykur, stok solar di Selat Lampa masih mencukupi, berikut BBM jenis lain. Tetapi stok BBM tersebut hampir kesemuanya telah disuplai ke tiga

APMS yang ada di Anambas, sehingga diharapkan penambahan kuota BBM dari Pertamina Medan untuk Anambas harus segera dilaksanakan, mengingat stok solar yang ada tinggal 10 ton. "Dengan stok solar 10 ton itu diperkirakan hanya mampu bertahan selama satu minggu," ujar Masykur. Masykur menjelaskan, untuk mencukupi kebutuhan solar di Kabupaten Anambas, pihaknya mengusulkan penambahan sebanyak 400 ton solar perbulannya. Sebelumnya kuota solar untuk Anambas hanya 200 ton. Sedangkan untuk premium yang sebelumnya 100 ton diusulkan menjadi 300 ton. Dan terakhir minyak tanah dari kuota 100 ton menjadi 450 ton. "Kebutuhan masyarakat akan BBM sangat meningkat seiring pertumbuhan masyarakat di Anambas," tukasnya. Lebih jauh Masykur mengungkapkan, untuk memenuhi kebutuhan bulan Januari 2011, Pemkab Anambas berencana akan mensubsidi BBM dengan cara membeli minyak industri. Namun

HK/IST

KONDISI PELABUHAN — Pelabuhan Perintis Letung di Kecamatan Jemaja, Kabupaten Anambas, saat ini kondisinya sangat mengkhawatirkan. Pasalnya, seluruh tiang penyangga, kondisinya sudah keropos dimakan usia.

realisasinya nanti tergantung dari eksekutif dan legislatif, seperti yang pernah dilakukan pada bulan Desember 2010 lalu. "Kita akan semaksimal mungkin agr kebutuhan BBM yang semakin meningkat di Anambas tidak terjadi lagi kelangkaan,"

ujarnya. Saat ini kata Masykur, pihaknya sedang menunggu keputusan dari Pertamina. Namun untuk data dan apa saja yang diperlukan untuk kebutuhan penambahan kouta BBM, Pemkab Anambas telah menyampaikan-

nya kepada pihak Pertamina. "Mudah-mudahan permohonan penambahan kouta BBM untuk Anambas segera dipenuhi, sehingga persoalan BBM tidak ada masalah lagi. Pemkab akan berusaha keras untuk merealisasikan hal itu," tandasnya.(hk/yd)

Terbukti Gunakan Narkoba, CPNS Terancam Batal ANAMBAS — Meski telah dinyatakan lulus tes tertulis pada penerimaan CPNS Anambas 2010, namun Pemkab Anambas mengingatkan kepada seluruh para peserta jangan sampai terbukti mengkonsumsi narkoba. Sebab, jika hasil tes menunjukan tanda positif mengkonsumsi narkoba, maka kelulusan terancam batal. "Jika mereka terbukti mengkomsumsi narkoba, mereka tidak bisa diangkat menjadi pegawai. Karena itu termasuk melanggar disiplin kategori berat," kata Sekretaris penerimaan CPNS Anambas

2010, Sudarto, Rabu (29/12). Sudarto menjelaskan, sebelum pihaknya menyerahkan berkas ke BKN, terlebih dahulu seluruh peserta yang dinyatakan lulus untuk melengkapi persyaratan yang telah ditentukan. Termasuk melampirkan surat keterangan sehat dari dokter Pemerintah dan melampirkan surat keterangan bebas narkoba dari rumah sakit yang telah ditunjuk. Selain surat pernyataan bebas narkoba, para peserta juga diharuskan melengkapi Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK), kartu pencari kerja, ijazah dan NEM/IPK,

daftar riwayat hidup serta surat pernyataan yang telah ditetapkan oleh BKN. Kepala Puskesmas Tarempa, dr.Winarna yang dimintai keterangan mengatakan, sedikitnya tercatat sebanyak 150 orang peserta CPNS menjalani Tes Narkoba di Puskesmas Tarempa, Anambas. Namun hingga saat ini, belum ada yang dinyatakan positif. "Sejauh ini belum ada peserta yang terbukti mengkonsumsi narkoba. Dan sampai saat ini kita masih menerima peserta yang terlambat melakukan tes," kata dr.Winarna belum lama ini.

Ketika disinggung berapa besar biaya untuk melakukan tes Narkoba, dr.Winarna tidak mengetahui secara pasti berapa biaya yang dibebankan kepada peserta, namun yang pasti ada. "Ini kebijakan dari dinas," ujarnya. Sementara itu, dari keterangan sejumlah peserta mengakui mereka dibebankan biaya untuk membuat surat keterangan bebas narkoba di Puskesmas Tarempa, berkisar antara Rp100-150 ribu bagi peserta yang berasal dari luar Anambas. Sementara bagi mereka yang memiliki KTP Anambas, tidak dikenakan biaya.(hk/kp)


N A T U N A

SEPUTAR SERINDIT

Perlu Perda Atur Pasokan Kayu NATUNA — Persoalan kelangkaan kayu yang terjadi di wilayah Kabupaten Natuna, hingga kini, belum juga teratasi. Masyarakat masih kesulitan mendapatkan kayu olahan untuk kebutuhan membangun rumah. Kalaupun ada, dengan harga selangit untuk mendapatkannya karena kayu telah menjadi barang mewah. Untuk mengatasi hal tersebut, dinilai perlu ada Peraturan Daerah yang mengatur permasalahan penebangan kayu dari kebun milik masyarakat. Apalagi, bila mengingat warga Natuna yang tinggal di daerah pedesaan atau pegunungan sebagian besar berprofesi sebagai tukang kayu. Mereka kebingungan untuk mengelola kayu yang ada di lahan miliknya sendiri, karena terkendala dengan Undang Undang No 41 tahun 1999 Tentang Kehutanan. Lihat saja, sudah tidak sedikit warga Natuna dijebloskan ke sel penjara dengan dasar UndangUndang No 41 tahun 1999 tentang Kehutanan tersebut. Padahal kayu yang mereka proses hanya untuk kepentingan rumah tangga, seperti membangun rumah dan pembuAtan perahu motor. Menurut Darwin (32) warga Air Danau RT 01/RW 02, Desa Sepempang, Kelurahan Ranai Kota, sejak dua tahun terakhir ini dirinya mengalami hambatan untuk mendapatkan kayu sebagai bahan dasar untuk pembuatan perahu motor. Pembuatan perahu motor tersebut menjadi terkendala berbulan-bulan akibat sulitnya mendapatkan bahan baku. Tragisnya, aku Darwin, hal tersebut tidak terjadi bagi pengusaha menengah ke atas. Mereka seolah tidak mengalami kendala dalam mendapatkan kayu sebagai bahan pengadaan proyek pemerintah. "Tidak hanya itu, Dinas Kelautan dan Perikanaan yang selalu mengadakan pelelangan proyek pengadaan kapal perahu, tidak juga pun mengalami kendala bahan baku," kata Darwin. (hk/37)

Kamis, 6 Januari 2011

13

Panwas Imbau Cabup Tidak Lakukan Politik Uang RANAI — Kepala Divisi Pengawasan Panwaslu Kabupaten Natuna Saryanto mengingatkan pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Natuna tidak bermainmain dengan politik uang. Karena jika sampai hal tersebut dilakukan, maka akan membuat pasangan calon itu sendiri gugur dalam pertarungan. "Kita tidak akan segan-segan menangkap pasangan calon dan tim suksesnya yang kedapatan melakukan politik uang. Karena kegiatan ini adalah pelanggaran besar dan akan mendapatkan sanksi tegas baik dari panwaslu maupun pihak aparat penegak hukum yang bersangkutan di daerah ini," ujar Saryanto kepada Haluan Kepri saat ditemui usai menghadiri acara pleno pencabutan nomor urut pasangan calon, Rabu (05/01). Dikatakan, dari sekian banyak tindakan pelanggaran pada saat pemilihan umum, pelanggaran yang diakibatkan oleh tindakan politik uang adalah pelanggaran yang cukup berbahaya karena dapat mengakibatkan gugurnya pasangan calon. Maka dari itu pelanggaran terse-

"Jumlah tersebut kata Saryanto, akan cukup untuk mengkaver tindakan pelanggaran yang akan terjadi baik pada saat kampanye maupun pada saat proses pemungutan suara" tandasnya. Kata Saryanto, sejauh ini

but harus dihindari oleh pasangan calon maupun tim suksesnya ketika berkampanye. "Meski tidak tertangkap tangan saat memberikan uang kepada masyarakat untuk memilih, petugas pengawas akan tetap menangkap pasangan calon jika terbukti membuat janji kepada masyarakat, dengan memberikan iming-iming bahwasannya setelah memilih akan diberikan uang," katanya. Saat ini, panwaslu sudah menyiagakan tiga orang petugas pengawas kecamatan di setiap satu kecamatan dengan dibantu oleh satu orang pengawas lapangan setiap desa dan kelurahan. Ditambah satu asisten pengawas lapangan yang ditempatkan berdasarkan jumlah TPS.

untuk proses pengawasan penyelenggaraan pilkada masih berjalan dengan lancar dan aman. Akan tetapi tidak menutup kemungkinan dalam tahap kampanye dan pemungutan suara nanti akan terjadi tindakan pelanggaran.

"Kita akan terus meningkatkan pengawasan kepada lima pasangan calon bupati dan wakil bupati, dengan harapan mereka dapat bersaing secara sehat tanpa harus melakukan tindakan yang dapat merugikan diri sendiri," pungkasnya. (hk/37)

HK/THUNDRA

MENDAYUNG SAMPAN — Seorang pria paruh baya mendayung sampan ke muara sungai yang berada di pinggir Kota Ranai, beberapa waktu lalu. Pria ini mencari udang dan kepiting di pinggiran pantai Ranai untuk memenuhi kebutuhan hidup mereka.

BKD Natuna Butuh Sarjana Akutansi RANAI — Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kabupaten Natuna mengakui bahwa Sumber Daya Manusia (SDM) aparatur pemerintahan belum memadai dan belum cukup dari segi kualitas untuk melayani masyarakat. Terutama di jajaran pemerintahan kecamatan ke bawah, rata-rata aparaturnya berpendidikan dibawah Sekolah Menengah Atas (SMA). Hal ini di ungkapkan Kepala Bidang Mutasi Badan Kepegawain Daerah (BKD) Pemkab Natuna Sofiandi, minggu lalu. Menurut Sofianadi, aparatur pemerintah daerah di Kecamatan untuk golongan III masih kekurangan. Terutama bagian teknis, seperti sarjana akutansi, hukum, sosial dan pemerintahan. "Dari segi jumlah pegawai, telah lebih dari cukup. Namun

dari segi kepangkatan dan SDM nya masih jauh berkurang. Kita terkendala mengisi jabatan tenaga teknis, membutuhak tamatan sarjana penuh. Seperti akutansi, hukum dan sosial pemerintahan,"ujar Sofiandi menjelaskan lagi, untuk golongan III bidang akutansi dan pemerintahan, BKD masih kekurangan sekitar 24 orang untuk ditempatkan di kecamatan-kecamatan. Kekurangan aparatur tersebut lanjut Sofiandi, BKD tidak dapat membuat kebijakan merekrut Pegawai baru. Karena tergantung pada kebijakan kepala daerah. Tetapi berdasarkan kualitas pegawai yang tersedia sekarang, jelas masih kekurangan. Selain untuk aparatur di Kecamatan, dari 67 desa di Natuna baru 30 Desa dilengkapi Sekretaris Desa (Sekdes). Se-

mentara selebihnya masih kosong. Hal ini disebabkan masih kurangnya SDM Natuna untuk mengisi jabatan tersebut. "Diperkirakan dari 30 desa itu, akan mengalami kekurangan lagi sebanyak 5 orang Sekdes. karena akan ditempatkan ke Kecamatan. Dengan kekurangan ini, jika tidak ada penambahan atau rekrut PNS baru, Pemerintah Daerah (Pemda) harus melanjutkan jenjang pendidikan lanjutan kepada pegawai yang berprestasi. Agar dapat memenuhi standar kualitas pegawai," jelansya. Kekurangan tersebut termasuk tenaga guru, seperti bidang studi Geografi, Sejarah, Kesenian dan guru olahraga khusus sekolah SLTP dan SLTA. Sementara untuk sekolah dasar, masih kekurangan guru kelas. Yang lebih memperihatinkan, Natuna juga

masih kekurangan dokter spesialis, karena yang baru tersedia sekarang adalah dokter spesialis kebidanan dan dokter spesialis penyakit dalam. Tetapi masih bersifat diperbantukan. "Jumlah Pegawai Negeri Sipil (PNS) dilingkungan Pemkab Natuna saat ini adalah 3.118, ditambah jumlah Pegawai Tidak Tetap (PTT) atau honorer berjumlah 2.157. Dari jumlah keseluruhan sudah lebih dari cukup, tetapi dari kualitasnya masih sangat kurang. Terutama di Kecamatan," tukasnya. Sementara aparatur di kantor Dinas dan Badan dilingkungan Pemkab Natuna tambah Sofiandi, saat ini kekurangannya tidak signifikan. Tetapi ada beberapa teknis yang masih dibutuhkan, seperti sarjana perikanan, kelautan, sipil dan bagian elektronik. (hk/kp)


F O K U S P E D I D I K A N

14 Kamis, 6 Januari 2011

Jelang Pelaksanaan UN 2011

Siswa Mulai Lakukan Persiapan Try Out USAI libur semester ganjil, tepatnya pada pertama masuk sekolah, Senin (3/1) lalu, sekolah langsung menyibukan diri dengan kegiatan proses belajar mengajar (PBM). Sekolah tak perduli dengan suasana masih tahun baru, karena tak ingin kegitan PBM tertunda. Seperti suasana di SMAN 2 Tanjungpinang, untuk hari pertama ini pihak sekolah langsung mengadakan kegiatan PBM seperti biasanya. Tidak ada kegiatan lain, semua terpusat pada PBM. Begitu pula waktu belajar tak ada pengurangan waktu, malah jadwal pulang seperti biasa. Hal ini dibenarkan Kepala Sekolah SMAN 2 Tanjungpinang, Imam Syafii. Malah untuk siswa kelas 3 saat ini sedang disibukkan membahas soal-soal yang berhubungan dengan Ujian Nasional (UN), karena beberapa hari lagi akan digelar try out UN. Menurutnya, soal yang dibahas lebih mengacu kepada Standar Kompetensi Lulusan (SKL) yang sudah disusun sebelumnya. "Mudah-mudahan soal yang dibahas sesuai dengan UN mendatang," ujarnya ditemui di sekolahnya, Rabu (5/1). Lebih lanjut Imam menyatakan, setiap menjelang pelaksanaan UN di SMAN 2 persiapan-persiapan telah terencana dengan sangat matang. Hal ini dapat dilihat dari hasil kelulusan yang mencapai hampir 100 persen dibandingkan dengan tahun sebelumnya. "Kita berharap tahun ini kelulusan UN mendatang jauh lebih baik dari tahun lalu dan peserta bisa lulus semua dengan hasil yang memuaskan," kata Imam lagi. Sementara Kepala Dinas

Pendidikan, Pemuda dan olahraga (Disdikpora) Kota Tanjungpinang Ahadi mengatakan, untuk pelaksanaan ujian try out pertama direncanakan akan digelar pada tanggal 17 Januari mendatang. saat ini lanjutnya persiapan dalam menghadapi ujian tersebut sudah mulai dilaksanakan disetiap sekolah-sekolah. Pembahasan yang dilakukan kata Ahadi, sudah tentu mengacu kepada SKL yang sudah disusun sebelumnya. Maka dari itu jika soal-soal yang dibahas dan dikerjakan harus serius dan dapat dimengerti, dipastikan try out akan mudah dilaksanakan. Namun sebaliknya jika pembahasan soal-soal dilakukan dengan kurang sungguh-sungguh, maka try out pertama akan sulit dikerjakan. "Oleh karena itu kami menghimbau kepada guru bersangkutan agar lebih serius lagi membahas soal-soal yang berhubungan dengan try out sehingga hasilnya nanti dapat lebih baik," kata Ahadi. Bila hasil try out pertama nilainya bagus, maka UN mendatang pasti tidak ada kendala apapun. Saat ini kata Ahadi, soal try out pertama sudah selesai digandakan yang mana sebelumnya sudah disusun. Dia berharap kisi-kisi pembahasan soal try out di sekolah tidak melenceng dari pelaksanaannya nanti. Ahadi juga mengajak kepada orang tua siswa agar se-

lalu pro aktif mengamati dan memantau perkembangan anaknya baik dirumah maupun di luar rumah. Dengan adanya sikap ini, diyakini dia, si anak tidak bisa lagi keluyuran sampai lama-lama dan banyak bermain diluar. Menurutnya, banyak kegiatan yang lebih efektif dilaksanakan di rumah saat siswa pulang sekolah maupun libur sekolah diantaranya mengulang kembali mata pelajaran sekolah, latihan mata pelajaran Matematika, Fisika dan lainnya serta membaca buku yang berhubungan dengan pengetahuan. Apalagi kata Ahadi pelaksanaan UN tinggal beberapa bulan lagi digelar yaitu paling tidak pada bulan Maret mendatang. Untuk itu Ahadi berharap kepada semua siswa agar jangan terlena dari sekarang persiapkan diri untuk bekal UN nanti. Agama Harus Diperdalam "Tahun ini Pelajaran Agama Islam (PAI) akan masuk UN. Maka pendidikan Agama dan bimbingan rohani dari sekolah harus ditambah. Begitu pula selebihnya di lingkungan masyarakat juga

banyak menimba ilmu agama ini," imbuh Ahadi. Ahadi juga menyarankan kepada orang tua siswa agar lebih sering melakukan komunikasi dengan baik kepada si anak, tanya apakah ada masalah dan kendala-kendala yang dihadapi pada saat sekolah. "Dengan cara ini kita bisa lebih mengetahui apa maunya si anak tadi sehingga bila ada masalah, maka pasti akan dicarikan jalan keluarnya," kata Ahadi. Dikatakan waktu yang disediakan disekolah hanya 8 jam saja, selebihnya yaitu 16 jam berada di lingkungan masyarakat. Disini imbuh Ahadi peran orang tua sangat dibutuhkan dalam membentuk watak kepribadian anak agar benarbenar memiliki akhlak yang baik di lingkungan masyarakat, sekolah dan keluarga. Sejauh ini dinilai Ahadi penyebab turunnya moralitas pelajar, diantaranya kurangnya perhatian dari pihak orang tua terhadap si anak. Mereka (anak,red), terbawa arus dengan temannya sendiri dalam pergaulan lingkungan, sering menonton film-film yang tidak sepantasnya buat mereka lihat.

Begitu pula dirasakan Ahadi, pihak sekolah belum maksimal dalam melakukan pembinaan terhadap siswa, namun yang lebih penting adalah peran orang tua yang sangat berarti dalam membina dan mengarahkan anak didiknya untuk berbuat yang baik. "Sudah sepantasnya orang tua harus bersikap peduli dan memberikan pengajaran budi pekerti yang baik terhadap anaknya. Dengan demikian, maka masa depan si anak pasti akan lebih baik lagi dan pasti akan terhindar dari bahaya yang merugikan diri sendiri," katanya. Disamping itu juga lanjut Ahadi, pembinaan agama sangat penting dalam membentengi moral para pelajar, tentunya dengan bimbingan-bimbingan rohani yang dapat diterima dengan akal, bermanfaat dan mudah dipahami sehingga dengan demikian mereka secara berangsurangsur akan menjauhkan diri dari perbuatan-perbuatan yang merusak moral. Baik buruknya watak dan akhlak budi pekerti si anak terletak pada orang tua yang bersangkutan bagaimana ia dapat mendidik dan memberikan pengajaran yang lebih berharga. Namun bila orang tua kurang peduli dan tanggap terhadap pola pikiran dan masalah yang dimiliki, maka masa depan si anak didik pasti akan menjadi hancur. Sebaliknya jika orang tua dapat mendidik si anak dengan baik, selalu memperhatikannya dan membimbingnya dengan pengajaran yang bermanfaat, maka masa depan si anak pasti lebih baik dan dapat menjadi anak berguna bagi nusa dan bangsa. "Saatnya mari bersama-sama kita peduli dan terus memperhatikan anak didik kita agar mereka dapat belajar dengan sungguh-sungguh dan berbuat yang lebih baik kedepannya," ajak Ahadi lagi. (hk/rz)

Komentar Membahas Kisi-kisi Soal UN PERSIAPAN dalam mengadapi try out mendatang yakni siswa kelas III secara intensif melakukan pembahasan kisi-kisi soal yang berhubungan dengan try out. Dengan demikian mereka akan tidak kesulitan lagi untuk mengerjakan soal nanti, begitu juga dengan guru tetap diupayakan untuk menerangkan secara fokus dan mudah dimengerti oleh siswa.

Apen Sembiring Kepsek SMKN 2 Tanjungpinang

Harus Fokus Belajar BELAJAR harus lebih diutamakan dalam memasuki persiapan try out ini, karena dengan cara ini naskah ujian yang kita kerjakan tidak membingungkan dan dapat dimengerti. Lagi pula kita punya persiapan dalam mengahadpi Un nanti. Bila perlu kita harus ikut bimbel bagi mata pelajaran yang masih lemah.

Ziah Noftarenza Siswi SMAN 3

Sering Membahas Soal BAGI saya menghadapi try out nanti harus banyak membahas soal, karena ini sangat penting agar bisa mengerjakan try out dengan baik. Terutama dengan kisi-kisi yang berhubungan sama soal try out dan UN nanti. Sehingga kita tidak ketinggalan lagi dalam menghadapi try out kedua serta siap menghadapi UN mendatang.

Riah Dwi Naddriansyah Siswi SMAN 2 Tanjungpinang

Peran Orang Tua Dibutuhkan KEBIJAKAN UN semakin berat tahun 2011 ini, yakni PAI masuk dalam UN dan rata-rata SKL harus 6.0 karena menyertakan nilai dari sekolah. Maka dari itu orang tua harus berperan, terutama dalam membina moralitas anak didik, karena untuk meluluskan siswa itu tidak hanya nilai bagus saja akan tetapi akhlak dan moralitas juga menentukan.

Saros Tokoh Masyarakat Senggarang

Serba-serbi Pendidikan

Disdikpora dan SBTI Lagoi Jalin Kerja Sama Job Training DINAS Pendidikan, Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) K o t a T a n j u n g p i n a n g b e rsama Sahid Bintan Torism Institut (SBTI) Lagoi menjalin kerjasama dalam hal job training siswa ditempat tersebut. K e r j a s a m a i n i d itandai dengan penandatangan kesepahaman

bersama (MoU) antara Pemerintah kota (Pemko) Tanj u n g p i n a n g m e l a l u i D i sdikpora dan pihak Sahid Bintan Turism Institut di ruang rapat kantor Walikota Tanjungpinang Senggarang, Selasa (4/1) lalu. Dalam MoU tersebut 20 siswa tamatan SLTA a k a n d i k u l i a h k a n s elama satu tahun di

Sahid Bintan Torism Institut yang semua biayanya ditanggung oleh Pemko Tanjungpinang melalui Disdikpora. Mulai hari ini, Kamis (6/ 1), para lulusan SLTA akan diberangkatkan ke Lagoi untuk belajar selama satu tahun. Walikota T a n j u n g p inang, Suryatati A Manan,

dalam kesempatan itu berharap kepada peserta yang menimba ilmu di Sahid Bintan Tourism Institut agar lebih giat belajar, sehingga ilmu yang didapatkan bisa diaplikasikan bila masuk kerja nanti. Dikatakannya, kerjasama ini merupakan baru pertama kali dilakukan dan kedepan akan terus ditingkat-

kan sehingga para lulusan dari institut tersebut. Supaya nantinya diharapkan bisa bekerja di hotel berbintang yang berkualitas. "Mudah-mudahan lulusan dari Sahid Bintan Tourism Institut memiliki skill yang dapat diandalkan untuk bekerja di hotel yang bonafit baik di Lagoi, Tanjungpinang maupun

diluar Negeri," harap Suryatati. S e m e n t a r a K e p a l a D i sd i k p o r a K o t a T a nj u n gpinang, Ahadi, juga berharap kepada lulusan dari Sahid Bintan Torism memiliki kecakapan dalam bidang perhotelan sehingga mudah bekerja di hotel manapun. Saat ini kata dia, untuk b e k e r j a d i p e r h o t e l a n m e-

mliki prospek yang cerah dan tentunya harus memeliki keahlian dalam bidang perhotelan. "Tahun depan kita akan tetap me ngupayakan untuk menyekolahkan ke Sahid Bintan Torism Institut ini, sehingga lulusan dari sekolah tersebut bisa langsung siap pakai," jelas Ahadi lagi. (hk/rz)

Turut Memajukan Pendidikan di Batam

Bantu Ringankan Biaya Sekolah Keluarga Miskin

Bustamin Hasibuan Ketua Himpunan Keluarga Besar Mandailing (HIKMA) Kota Batam

BUSTAMIN Hasibuan merupakan salah satu sosok pria di Batam yang cukup perduli terhadap kemajuaan pendidikan. Meski yang ia perbuat dalam membant u p e n d i d i k a n i n i n ilainya tak seberapa, n a m u n r u t i n d i l akukan, salah satunya menjadi orang tua asuh bagi siswa dar i k el u a r g a k u r a n g m a m p u d en g a n m e mbantu meringankan b i a y a s e k ol a h n y a . B a h k a n

dalam waktu dekat ia sendiri punya program ingin mendata siswa dari kekluarga kurang mampu di kecamatan Bengkong dan Batuampar. Sejauh ini baru 3 anak yang Cukup rutin ia bantu mulai biaya sekolah hingga seragam dan peralatan sekolah. Kareana target dari Bustamin sendiri, minimal setiap kelurahan ia bisa membantu 2 hingga 3 anak sekolah dari keluarga kurang mampu ini. "Sebenarnya saya membantu pendidikan ini bukan program partai atau yayasan, melainkan sudah tekad saya. Karena merasa terpanggil agar pendidikan ini bisa merata dan dirasakan oleh semua masyarakat. Apalagi orang tua saya di Medan bekerja di Dinas Pendidikan, jadi kami

sekeluarga sudah terbiasa daru dulu membantu biaya sekolah masyarakat yang kurang mampu ini," ujar Ketua Himpunan Keluarga Besar Mandailing (HIKMA) Kota Batam, Bustamin Hasibuan kepada Haluan Kepri. Menurut Bustamin, tak sedikit anak yang saat ini membutuhkan bantuan untuk menempuh biaya sekolah dari keluarga kurang mampu ini, terutama yang bersekolah di swasta biayanya cukup besar. Begitu pula usia wajib sekolah tak sedikit yang belum memperoleh pendidikan dikarenakan korban admistrasi sekolah negeri yang mewajibkan harus ada akte kelahiran segala. Hal ini ia katakan, karena setiap Penerimaan Siswa Baru (PSB), aduan padanya cukup banyak.

Maklum karena Bustamin sendiri seorang Bendahara Umum di DPC Partai Hanura Kota Batam dan Ketua RT di Bengkong Garama. "Yang datang ke rumah silih berganti dengan berbagai macam keluhan, ada yang meminta bantuan biaya sekolah, istrinya melahirkan, bahkan tak memiliki beras di rumahnya datang kepada saya. Namun dengan senang hati saya terima dan dibantu semampu saya bisa, karena dari harta yang saya dapatkan ini ada bagian bagi mereka," jelas pria yang gagal mencalonkan diri ketika Pemilu legislatif kemarin. Bagi Bustamin kemarin ikut mencalonkan diri pada kandidat caleg DPRD Kota Batam, bukan tak ada alasan yang kuat. Tujuan dia sebenarnya ingin mengabdi

dan bisa memperjuangkan aspirasi masyarakat yang sejauh ini cukup banyak aspirasi masyarakat yang tak tersalurkan. "Karena saya lihat sejauh ini DPRD/Dewan itu hanya memperjuangkan aspirasinya sendiri, bukan aspirasi masyarakat yang diperjuangkan. Hal ini terbukti dari tidak terwakilinya suara mereka diadukan kepad Dewan ini," katanya. Bagi Bustamin meski tidak terpilihnya ia menjadi anggota dewan, tetap punya komitmen kuat untuk membantu masyarakat dalam meningkatkan pendidikan, kesehatan dan memberantas kemiskinan. Karena ketiga item tersebut merupakan kebutuhan paling penting bagi masyarakat ini. (hk/aa)


METRO BISNIS GELIAT EKONOMI

Lestari Entertainment Tawarkan Harga spesial TANJUNGPINANG — Bagi masyarakat yang akan menggelar pesta (pernikahan atau syukuran) dan membutuhkan orgen tunggal yang murah, kini tak perlu bingung dan repot lagi. Mulai dari orgen tunggal, tenda, meja hidangan, kursi, Band, Catering, dan Fotografy, dengan harga spesial buat seluruh masyarakat kota Tanjungpinang dan sekitarnya. Karena Orgen Tunggal Lestari Entertainment yang berada di jalan Permata 1 Blok A Nomor 2 (Batu 8 Atas) Perum Gri ya Permata K arisma Tanjungpinang menawarkan harga spesial. "Bukan hanya harga spesial, untuk setiap pemesanan penyewaan apa saja di sini, kita memberikan harga spesial yakni Rp1,2 juta kepada pelanggan, untuk sound system bersama orgen. Dan untuk harga tersebut, sudah termasuk setingan seperangkat sound system orgen tunggal lengkap dengan peralatan yang berkualitas, " kata pemilik rental, Amy kepada Haluan Kepri, Rabu (5/1) Menurutnya, tidak dapat dipungkiri bahwa perlengkapan yang dapat memeriahkan acara adalah peralatan sound system. Melalui peralatan yang berkualitas, Lestari Entertainment hadir untuk memberikan beragam pilihan warna dekorasi acara agar terlihat lebih elegan dan bermakna. "Yang perlu diketahui adalah harga dan kualitasnya. Kualitas perlu di survey agar pelangggan puas," promonya. Amy menambahkan, bagi konsumen yang bingung untuk memesan makanan di dalam pesta pernikahan atau pesta yang lain yang akan digelar, Lestari Entertainment juga menyediakan Cathering bagi pelanggan dengan biaya yang kompetitif, Untuk itu pelanggan bisa berkonsultasi ke nomor telpon 0812 7007 0605 atau bisa langsung datang ke kantor Lestari Entertainment, di alamat yang sudah disebutkan diatas. "Kita hadir untuk masyarakat, melalui pelayanan yang maksimal, kita memberikan kepuasan yang akan selalu dikenang bagi seluruh pelanggan. Dengan itu, kita berharap, di dalam setiap acara, selalu kita buat semeriah mungkin, dimana, itu merupakan salah satu bentuk keseriusan kita di dalam membantu mensukseskan acara apapun bentuknya, " jelasnya. (hk/40)

Kamis, 6 Januari 2011

15

Kredit Bank Naik di Akhir Tahun JAK AR TA — Kredit perbankan bertambah sangat AKAR ART besar pada pekan terakhir di bulan Desember lalu yaitu sebesar Rp20,01 triliun, sehingga total kredit mencapai Rp1.742,85 triliun. Kepala Biro Humas Bank Indonesia, Difi A Johansyah mengatakan, peningkatan tersebut bersumber dari naiknya kredit rupiah Rp13,95 triliun dan kredit valas Rp6,06 triliun. Dengan demikian, lanjutnya, selama 2010 (year to date) kredit telah meningkat Rp312,65 triliun atau 21,86 persen dan secara yoy naik Rp334,89 triliun atau 23,79 persen. Kredit rupiah hanya turun pada kelompok BPD sebesar Rp0,37 triliun, sedangkan pada 4 kelompok bank lain swasta, persero, Kantor Cabang Bank Asing dan Campuran mengalami kenaikan tertinggi pada Bank Swasta sebesar Rp9,65 triliun. Kondisi yang sama terjadi pada kredit valas. Kelompok BPD turun Rp0,12 triliun, sedangkan 4 kelompok bank lain meningkat, tertinggi pada kelompok bank Swasta Rp4,15 triliun. Dalam denominasi valas, selama pekan terakhir Desember, kredit valas naik sebesar US$0,79 miliar, tertinggi terjadi pada kelompok bank Swasta

sebesar US$0,50 miliar. Dengan kondisi di atas, pangsa kredit Bank Swasta terhadap total kedit perbankan merupakan yang tertinggi, yakni mencapai 43,93 persen diikuti oleh bank persero 35,67 persen. Sedangkan yang terendah Bank Campuran 5,43 persen. Sementara untuk dana pihak ketiga (DPK) meningkat lebih tinggi dari kredit yakni sebesar Rp37,58 triliun menjadi Rp2.281,21 triliun. Peningkatan tersebut bersumber dari naiknya DPK rupiah Rp38,95 triliun, sedangkan DPK valas turun tipis Rp1,37 triliun. Dengan perkembangan tersebut, secara ytd (tanggal ke tahun) DPK perbankan telah meningkat Rp310,76 triliun atau 15,77 persen atau secara yoy sebesar Rp359,71 triliun atau 18,72 persen. Peningkatan tersebut, antara lain berasal dari dropping dana pemerintah pusat. Jika dilihat per komponen, Giro turun tipis yakni sebesar Rp0,45 triliun, sedangkan Tabungan dan Deposito masingmasing naik sebesar Rp27,86

HK/ANTARA

OLYMPIADE SPEEDY — Puluhan siswa dan siswi SD, SMP dan SMU mengikuti final olympiade Speedy Cerdas di Pejaten Village, Jakarta, Rabu (5/1). Olympiade yang diikuti 10 ribu peserta SD, SMP dan SMU dari Jabodetabek, Jawa Barat dan Pulau Sumatra yang telah mendaftarkan diri di websate www.smartbimbel.com/Speedy Cerdas tersebut guna mempersiapkan anak-anak bangsa dalam mengikuti ujian nasional.

triliun dan Rp10,17 triliun. Kenaikan tabungan dan Deposito terkait dengan periode akhir tahun dimana masyarakat

lebih memilih untuk menyimpan uangnya untuk berjaga-jaga kebutuhan di tahun 2011. Kenaikan DPK yang lebih

tinggi dari kredit, menyebabkan LDR turun tipis dari 76,79 persen menjadi 76,40 persen. (hk/ant)

Anggaran Pasar Tradisional Rp755 Miliar JAKARTA — Di tengah menjamurnya keberadaan pasar modern, posisi pasar tradisional semakin tersisihkan. Pemerintah mencoba menyelamatkan dengan memperbesar alokasi anggaran dana pembangunan dan renovasi pasar tradisional yang tahun ini dialokasikan Rp755 miliar. "Untuk tahun ini pemerintah mengalokasikan total Rp755 miliar untuk pembangunan dan renovasi pasar

tradisional," ujar Menteri Perdagangan, Mari Elka Pangestu di Jakarta, Rabu (5/1). Sebanyak Rp505 miliar dari APBN 2011 untuk pembangunan dan renovasi 75 pasar dengan 20 pasar diantaranya merupakan pasar percontohan. Selain itu dari dana transfer daerah melalui dana alokasi khusus (DAK) senilai Rp250 miliar yang dialokasikan untuk 183 pasar. Menurutnya, pihaknya

saat ini tengah berkoordinasi dengan pemerintah daerah (Pemda) untuk menentukan lokasi pembangunan dan pasar yang akan direnovasi. "Kita tengah menyusun masterplan untuk program ini bersama pemda. Nantinya Kementerian Perdagangan melalui dinas di daerah akan memantau pelaksanaan proyek, pemda yang melaksanakan. Targetnya tentu supaya pasar tradisional bisa tetap eksis sebagai tempat jual beli dan mampu bersaing untuk menjadi pilihan masyarakat dalam memenuhi kebutuhan seharihari," papar Mari. Karena itu, imbuhnya pembenahan infrastruktur dan pengelolaan harus menjadi bagian dari program revitali-

sasi pasar tradisional tersebut. "Karena itu saya kurang setuju dengan sebutan pasar tradisional. Saya lebih suka menyebutnya pasar segar, ramah dan bersih," papar Mari. Menurut Sekretaris Direktur Jenderal Perdagangan Dalam Negeri, Kementerian Perdagangan, Gunaryo, alokasi Rp250 miliar dari DAK aklan difokuskan untuk pembangunan 183 pasar di kawasan Indonesia Timur. "Kawasan Indonesia Timur menjadi fokus dari alokasi DAK itu untuk memacu perekonomian di kawasan tersebut. Sementara dana Rp505 miliar akan diperuntukkan bagi pembangunan pasar baru dan renovasi pasar tradisional di seluruh Indonesia," ujar Gunaryo. (hk/mi)

HK/ANTARA

GUBERNUR Bank Indonesia (BI) Darmin Nasution (kiri) memberikan keterangan kepada wartawan tentang hasil Rapat Dewan Gubernur (RDG) di Jakarta, Rabu (5/1). BI kembali mempertahankan tingkat suku bunga acuan (BI Rate) selama 18 bulan berturut-turut sebesar 6,5 persen.


BISNIS www.haluankepri.com

Kamis, 6 Januari 2011

16

KURS Rabu, 5 Januari 2011

USD

SGD

RM

8.982

6.953

2.927

GELIAT EKONOMI

Harga Cabai Keriting Terus Turun BATAM — Cabai keriting di pasaran Batam terus turun harga. Pantauan Haluan Kepri kemarin, harga cabai keriting Rp50.000 perkilogram. Harga ini sudah turun jauh dibandingkan 2-3 hari lalu yang mencapai harga tertinggi, yakni Rp120.000 perkilogram. "Cabai sudah banyak yang masuk, makanya harga sudah turun sampai Rp50.000 perkilogram ujar Hartono, pedagang Cabai dipasar Tos 3000. Hanya saja, sebut Hartono, cabai rawit tetap paling tinggi dibandingkan cabai lainnya, yakni Rp65.000 perkilogram. Harga ini juga sudah mengalami penurunan harga dari 2-3 hari lalu dengan harga paling tinggi Rp150.000 perkilogram. Dengan semakin turunnya harga cabai di Batam, penjualan cabai juga sudah mulai membaik. Hartono mengaku di kedainya kemarin ia telah menjual lebih dari sekarung besar cabai. "Pelanggan sudah mulai lagi membeli dalam jumlah banyak, kalau kemarin-kemarin hanya mampu membeli paling banyak sekilo, itupun yang membeli pemilik restoran, kalau ibu-ibu rumah tangga biasa hanya membeli satu ons atau paling banyak seperempat kilogram," ujarnya. Hal yang sama juga diungkapkan Zuardi, pedagang cabai lainnya yang ditemui Haluan Kepri kemarin. "Cabai sudah banyak yang masuk, kualitasnya juga sudah lebih baik dibandingkan dua hari kemarin. Pembeli juga sudah bisa memilih," ujarnya. (hk/an)

Program Mega Shopping SURPRISES

Pengundian di Reschedule BA TAM — Pengundian Promo Mega Shopping BAT SURPRISES di Mega Mall Batam Centre (MMBC) di reschedule (jadwal ulang). Penundaan penggundian dikarenakan minimnya minat masyarakat dalam mengikuti program terbaru dari pusat perbelanjaan terbesar di Batam Centre ini. Bila sebelumnya manajemen Mega Mall Batam Centre akan melakukan pengundian setiap minggu, bulan, dan hari libur nasional, belakangan jadwal tersebut tidak terealisasi. "Manajemen memutuskan untuk mereschedule program pengundian, tetapi kami sudah melakukan pengundian tanggal 30 Desember 2010 kemarin, berbagai hadiah telah keluar, diantaranya TV dan beberapa peralatan rumah tangga," ujar Yolanda Katrin Damond, dari

Manajemen MMBC kepada Haluan Kepri, Rabu (5/1). Disebutkan Yolanda, pengundian mingguan belum dilaksanakan karena target yang ditetapkan tidak terpenuhi. Olehkarena itu, manajemen MMBC kini sedang membuat jadwal ulang. Pihaknya berjanji akan mengumumkan kembali jadwal pengundian selanjutnya. Seperti yang diberitakan sebelumnya, Mega Shopping SURPRISES merupakan program unggulan yang dirintis oleh

Mega Mall Batam Centre guna menarik minat konsumen berbelanja ke Mega Mall Batam Centre. Program ini sebagai salah satu kiat untuk mengatasi persaingan mall yang cukup ketat di Batam. "Persaingan mall di Batam saat ini cukup sengit, akibatnya tingkat kunjungan menurun. Olehkarena itu, kami dari Managemen melakukan inovasi dan service untuk meningkatkan kembali kunjungan ke Mega Mall Batam Centre seperti awalawal berdirinya Mega Mall Batam Centre, 2-3 tahun lalu," ujar Peter At. Disebutkan Peter, Managemen menargetkan minimal 720.000 pengunjung ke Mega Mall Batam Centre selama 6 bulan pertama promo tersebut. Mega Mall Batam Centre,

sebut Peter telah menjadi pelopor berkembang pesatnya franchise-franchise terkemuka di Batam. Disebutkan Peter, dulu hanya ada sekitar 5 franchise di Batamd. Setelah hadir di Mega Mall, franchise-franchise kemudian mulai menjamur dan berkembang pesat di Batam. "Jangan lupa kalau anda mau berbelanja, datanglah ke Mega Mall Batam Centre, selain harga yang ditawarkan sangat kompetitif, saat ini ada promo Mega Shopping SURPRISES, konsumen bisa mendapatkan hadiah utama mobil mewah Mazda 2 dan ratusan hadiah menarik lainnya," ujar Peter. Promo tersebut berlansung selama 6 bulan yang dimulai sejak tanggal 15 Desember 2010 hingga 30 Mei 2011. Program ini

menyediakan hadiah utama satu unit mobil Mazda dan puluhan hadiah menarik lainnya, yaitu Honda Scopy, LCD TV, BlackBerry, Voucher dan aneka gadget yang menarik. Untuk mendapatkan hadiahhadiah tersebut, pengunjung hanya perlu berbelanja minimal Rp100.000 berlaku kelipatan di 30 tenant yang memiliki stiker Mega Shopping SURPRISES. Struk belanja kemudian dapat ditukarkan ke bagian informasi yang berada di lantai dasar, Pintu Utara. "Promo ini menciptakan simbiosis antara managemen, tenan dan masyarakat sehingga Mega Mall tetap menjadi trend centre mall di Batam," ujar Tendenssy M. Bahry (Temmy) selaku General Manager MMBC. (hk/an)

Kepri Mall Gelar Stan Pernik Imlek BATAM — Walau momen Imlek atau Tahun Baru China akan dirayakan lebih kurang sebulan lagi, namun Kepri Mall sudah menggelar stan pernak-pernik Imlek. Rika, seorang karyawan penjual pernak pernik Imlek di mal terbesar di Kepri mengatakan, stan tersebut sudah mulai digelar sejak pertengahan Desember 2010 kemarin. Namun kuantitas jenis pernak pernik yang ada sudah mulai bertambah dengan semarak nuansa warna merah kuning pernak

pernik yang dipajang. "Stan sudah dibuka sejak pertengahan Desember yang lalu," tuturnya, Rabu (5/1). Disebutkannya, pernak pernik tersebut dipajang dengan ratusan jenis dan varian produk yang biasanya dimanfaatkan untuk momen paling ditunggu warga tionghoa. Harga yang ditawarkan bervariasi. Mulai dari harga terendah Rp1800 sampai dengan Rp200 ribu rupiah. "Kalau untuk nama-namanya saya kurang hafal. Harganya tertera di setiap pernak-pernik

yang tersedia," imbuhnya. Pantauan Haluan Kepri di lokasi, stan penjualan tersebut cukup menyita perhatian beberapa pengunjung yang datang, terutama etnis tionghoa. Namun pada siang hari tersebut, juga tampak beberapa orang turis dari negeri barat (bule) yang tertarik sembari melihat-lihat dan ada juga sebagian yang membeli pernak pernik tersebut. "Tidak hanya etnis keturunan yang merayakan Imlek saja bang . Kadang ada juga bule-

bule yang tertarik melihat-lihat membeli pernak-pernik tersebut," terang Rika lebih lanjut. Imlek atau Tahun Baru China merupakan perayaan terpenting orang Tionghoa. Perayaan tahun baru imlek dimulai di hari pertama bulan pertama China pinyin zheng yue di penanggalan Tionghoa dan berakhir dengan Cap Go Meh di tanggal kelima belas (pada saat bulan purnama). Malam tahun baru imlek dikenal sebagai Chuxi yang berarti "malam pergantian tahun". (hk/35)

HK/YAN

PERNIK IMLEK — Pusat perbelanjaan terbesar di Batam, Kepri Mall menyediakan berbagai pernik Imlek yang dipajang di depan atrium utama lantai 1.

IKLAN


TANJUNGPINANG www.haluankepri.com

Kamis, 6 Januari 2011

Siape Die ,

Drs Nurizal

Kasus Pencabulan Anak di Kepri Meningkat

Kabag Humas dan Protokol Bintan

Penuh Keseimbangan BINTAN — Nurizal yang merupakan putra Tambelan kelahiran Tanjungpinang ini mengaku selalu enjoy dalam menjalani hidupnya. Bagi Nurizal, hidup mesti dilalui dengan penuh keseimbangan. Nurizal menilai, hidup terlalu serius untuk melakukan satu titik justru akan membebani diri sendiri. Baik itu di lingkungan kerja maupun dalam keluarga. "Memang setiap orang memiliki tanggung jawab, tapi masih ada kegiatan lain yang dibutuhkan diri. Tidak Penuh Keseimbangan

17

TANJUNGPIN ANG — Sepanjang bulan Januari ANJUNGPINANG hingga Desember 2010, kasus pencabulan yang dilakukan oleh kalangan anak remaja di Provinsi Kepri menunjukkan grafik peningkatan dari 1 perkara di tahun 2009 menjadi 6 perkara. Keenam perkara tersebut telah diproses di persidangan Pengadilan Negeri (PN) masing-masing lokasi kejadian perkara. Namun dibandingkan secara keseluruhan berbagai

kasus tindak pidana yang dilakukan oleh anak tersebut,

terjadi penurunan dari 60 perkara di tahun 2009 silam, menjadi 57 perkara pada tahun 2010 ini. Sebagian besar perbuatan tindak pidana yang dilakukan kalangan anak-anak itu merupakan kasus pencurian yang terdapat di Batam, Tanjungpinang dan Bintan, menyusul kasus pencabulan serta penyalah gunaan narkotika. Semuanya telah diproses secara

hukum di Pendilan Negeri Batam dam Tanjungpinang. Kepala Sub Seksi Bimbingan Klien Perlindungan Anak, Kanwil Departemen Hukum dan HAM Kepri, Agus Setiawan kepada wartawan, Rabu (5/1) mengatakan, sebagian besar anak-anak yang terlibat tindak pidana tersebut, masih berstatus pelajar di tingkat Sekolah Dasar (SD), Sekolah

Menengah Pertama (SMP) serta ada yang putus sekolah. "Menurut pengakuan anakanak yang terlibat kasus tersebut kepada kita, bahwa mereka melakukan itu akibat kurangnya perhatian dari orangtua. Sedangkan mengenai perbuatan cabul yang mereka lakukan dengan kalangan Kasus Pencabulan

hal.18

hal.18

Pejabat Ziarah ke Makam Tokoh-tokoh Pendahulu YTPS Gelar Bazar Imlek TANJUNGPINANG — Menyambut perayaan Imlek, Yayasan Tionghoa Peduli Sesama (YTPS) menggelar bazar yang menjual pernak-pernik Imlek di Jalan Pasar Ikan Tanjungpinang. Bazar ini akan berlangsung dari tanggal 7 sampai 2 Februari mendatang. Ketua Panitia Bazar Imlek yang juga merupakan pengurus YPTS, Acu mengatakan, bazar ini bertujuan untuk me-

mudahkan masyarakat dalam memperoleh berbagai kebutuhan dalam menyambut Hari Raya Imlek yang sebentar lagi akan datang. Di samping itu juga akan membuka kesempatan bagi pedagang pernakpernik Imlek untuk menjual aneka dagangan dengan tujuan meningkatkan ekonomi masyarakat. "Semoga dengan acara bazar ini, masyarakat yang akan

merayakan Imlek dapat memperoleh berbagai kebutuhan untuk perayaan Imlek nantinya dengan harga yang lebih murah. Di samping itu, kita juga membuka kesempatan bagi pedagang untuk mendapatkan lokasi berdagang guna meningkatkan ekonomi," kata Acu, Rabu (5/1). Bagi pedagang yang ingin

YTPS Gelar

hal.18

TANJUNGPINANG — Walikota Tanjungpinang Suryatati A Manan bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah Kota Tanjungpinang beserta para pejabat Pemko tanjungpinang berziarah ke makam para tokoh sejarah atau pendahulu kota, Rabu (5/1). Kegiatan ini sempena dengan perayaan hari jadi Kota Tanjungpinang ke-227. Ziarah diawali pada makam Sultan Sulaiman Badrul Alamsyah di Kampung Melayu Kelurahan Melayu, Kota Piring. Kemudian dilanjutkan ke makam Daeng Marewah dan makam Daeng Celak di Hulu Riau Kelurahan Pejabat Ziarah

Kunjungan Wisata Kepri Naik 12,9 Persen

HK/SUTANA

TURIS asing menaiki pompong yang akan membawa mereka ke Pulau Penyengat, Rabu (5/1). HK-SUTANA.Turis asing menaiki pompong yang akan membawa mereka ke Pulau Penyengat, Rabu (5/1).

Inflasi Tpi Terendah di Sumatera

TANJUNGPINANG — Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Kepri, Said Syafri mengatakan, pada bulan November 2010, jumlah kunjungan wisatawan mancanegara (wisman) ke Provinsi Kepri mencapai 128.108 orang atau naik sekitar 8,97 persen dibanding bulan Oktober yang mencapai 117.562 orang. Namun, dibanding bulan November di tahun 2009, kunjungan wisata di Kepri mengalami kenaikan sekitar 12,9

Kunjungan Wisata

hal.18

HK/SUTANA

ZIARAH KUBURAN — Walikota Suryatati A Manan menyiram air bunga di makam Raja Ali Haji saat berziarah di Pulau Penyengat, Rabu (5/1). Kegiatan ziarah ini sempena dengan peringatan hari jadi Kota Tanjungpinang ke-227.

hal.18

TANJUNGPINANG — Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Kepri menyatakan, inflasi Kota Tanjungpinang pada Desember 2010 sebesar 0,26 persen. Nilai ini terendah diban-

ding 16 kota lain di Pulau Sumatera. Sementara Inflasi tertinggi untuk kota-kota di Pulau Sumatera terjadi di Kota Lhokseumawe Provinsi Nangroe

Aceh Darussalam yaitu 2,97 persen. Demikian disampaikan Kepala BPS Kepri Said Syafri dalam rilisnya, Selasa (4/1). Kata Said, di Kota Banda

Aceh terjadi inflasi sebesar 1,18 persen, Sibolga 2,94 persen, Pematang Siantar 2,6 persen, Medan 1,48 persen, Padang Inflasi Tpi

hal.18

PT Hijau Daun Diminta Hentikan Pembangunan Tromol TANJUNGPINANG — PT Hijau Daun, perusahaan penambangan bauksit di daerah Sungai Poca diminta untuk menghentikan aktivitas pemba-

ngunan tromol yang berfungsi sebagai tempat pencucian bauksit. Pasalnya, berdasarkan data dari Dinas Sumber Daya Alam (SDA), PT Hijau

IKLAN

IKLAN

Daun dinyatakan tidak mempunyai izin untuk melakukan usaha penambangan bauksit. "Kita meminta PT Hijau Daun agar segera menghen-

tikan pembangunan tromol tempat pencucian bauksit tersebut. Karena berdasarkan PT Hijau

hal.18


18 Kamis, 6 Januari 2011

M E T R O

T A N J U N G P I N A N G

Praktek Kerja Industri

201 Siswa SMKN 1 Dilepas TANJUNGPINANG — Ketua Koordinator Praktek Kerja Industri yang juga Wakil Kepala Sekolah SMKN 1 Tanjungpinang, Dian Fadillah, secara resmi melepas 201 siswa untuk ditempatkan di 107 perusahaan industri baik itu di instansi pemerintahan maupun swasta, di aula SMKN 1, Rabu (5/1). Ke-201 siswa ini merupakan kelompok praktek gelombang ke-2 setelah pada gelombang sebelumnya terdapat sebanyak 216 siswa. "Sebanyak 216 siswa gelombang pertama sudah kita

Sambungan dari hal.17 data kita, perusahaan tersebut tidak memiliki izin untuk melakukan usaha penambangan bauksit," kata Andi Ginta Asmara, Wakil Ketua Komisi III DPRD Kota Tanjungpinang, Rabu,(5/1). Menurut Ginta, sewaktu pihaknya mengkonfirmasi terhadap perizinan PT Hijau Daun, Dinas SDA mengaku belum ada mengeluarkan izin untuk perusahaan tersebut. Dan pihak SDA juga telah melayangkan surat teguran pada perusahaan tersebut, namun PT Hijau Daun masih membandel. Sambungan dari hal.17

Kampung Bugis. Setelah itu, dilanjutkan lagi ke makam Raja Haji Fisabilillah dan makam Engku Putri Raja Hamidah serta makam Raja Ali Haji di Pulau Penyengat. Prosesi ziarah yang dipimpin Ketua Lembaga Adat Melayu (LAM) Kota Tanjungpinang, Wan Rumadi berlangsung khidmat. Pada setiap makam yang

berangkatkan. Hari ini sebanyak 201 siswa dan siswi secara resmi kita berangkatkan kembali dan akan ditempatkan di 107 lokasi industri, baik itu industri pemerintahan maupun swasta yang berada di Provinsi K e p r i , s e p e r t i T a n j u n g p inang, Kijang, Batam, dan juga Lagoi," kata Dian. Menurutnya, untuk peserta gelombang kedua ini, dengan masa tugas selama 6 bulan, diharapkan dapat lebih memaksimalkan waktu dan ilmu yang diperoleh. Para peserta juga diharapkan

mampu mewujudkan visi dan misi SMKN 1. Dian menghimbau para siswa untuk bisa bersaing dan unggul dalam prestasi sekaligus trampil dalam bekerja serta mandiri. "Kita akan terus memonitoring siswa peserta praktek kerja industri dengan menerjunkan 20 guru pembimbing yang akan terbagi kemasing-masing jurusan agar dapat membantu para peserta dalam menghadapi kendala yang terjadi di lapangan," paparnya. Kata dian, melalui praktek

ini, para siswa bisa mendapatkan pelajaran positif dalam pengembangan mental. Selain itu, nantinya juga bisa dijadikan referensi pembelajaran kepada siswa khususnya, di dalam mengaplikasikan keterampilannya setelah lulus dari sekolah. "Dengan adanya praktek atau kegiatan pra kerja ini, para siswa akan mendapatkan pengalaman yang berharga. Melalui pengalaman itu juga, setelah tamat sekolah nanti, anak-anak tersebut sudah mempunyai skill da siap bersaing," katanya. (hk/40)

waktu lalu terhadap PT Lapindo, kata Ginta, Komisi III akan menindaklanjutinya dengan memanggil seluruh stake holder terkait untuk melakukan hearing. Berdasarkan analisa yang dilakukan Komisi III, sangat banyak pelanggaran yang telah dilakukan oleh perusahaan tersebut. Selain wilayah penambangan yang diklaim DPRD Bintan masuk kedalam wilayah Kabupaten Bintan, kata Ginta, juga menyangkut p en jel a s a n t e r h a d a p I z i n Usaha Pertambangan (IUP)

PT A nt a n Reseource Investama yang dikeluarkan oleh Provinsi dan di sub-kan pada PT Lapindo. "Sebagai tindak lanjut dari sidak yang kita lakukan beberapa waktu lalu terhadap PT Lapindo, kita akan memanggil seluruh stake holder terkait untuk hearing. Demikian juga dengan IUP yang disubkan dari PT ARI kepada PT Lapindo kita akan cek, apakah benar hal tersebut dibenarkan oleh undang-undang, jika tidak kita akan ambil tindakan tegas," kata politisi Partai Demokrat ini. (hk/36)

PT Hijau Jika perusahaan tersebut tidak mengindahkan larangan yang dikeluarkan, lanjut Ginta, Komisi III akan turun ke lokasi pemasangan tromol tersebut untuk menghentikan segala aktivitas perusahaan tersebut. "Kita akan pantau dalam dua hari ini. Jika ternyata masih membandel, maka komisi III yang membawahi bidang pembangunan akan melakukan sidak untuk menghentikan aktivitas tersebut," kata Ginta. Disinggung sidak yang dilakukan komisi III beberapa

Pejabat Ziarah diziarahi, Walikota bergantian dengan Ketua DPRD Tanjungpinang dan unsur Muspida Kota Tanjungpinang melakukan penggantian kain penutup nisan dan menabur bunga rampai serta mencucurkan air bunga. Acara ziara juga diisi dengan pembacaan sejarah singkat masing-masing tokoh yang dimakamkan tersebut yang dilanjutkan dengan pembacaan doa.

YTPS Gelar

Sambungan dari hal.17

Walikota Tanjungpinang Suryatati A Manan mengatakan, kegiatan ziarah yang dilaksanakan setiap kali peringatan hari jadi Kota Tanjungpinang, sebagai bentuk penghormatan kepada tokohtokoh pendahulu. Tokoh-tokoh yang telah mencatatkan sejarah Tanjungpinang sebagai sebuah kawasan permukiman dalam sejarah kebesaran kerajaan

Riau-Johor-Lingga. "Kegiatan ini diharapkan juga akan mendorong seluruh masyarakat Kota Tanjungpinang untuk lebih melestarikan akan memori kesejarahan kerajaan Melayu," kata walikota penyair yang akrab disapa Tatik ini sebelum mengakhiri kegiatan dengan sholat Zuhur berjamaah di Masjid Sultan Riau Penyengat. (hk/rz)

memanfaatkan peluang yang dibuka YTPS, lanjut Acu, cukup dengan hanya membayar sewa stand seharga Rp500 ribu. Dan pedagang bebas berjualan sampai satu hari menjelang Imlek dengan mendapatkan fasilitas listrik dan tempat berdagang. Kata Acu, kegiatan bazar

081364293846. "Dan bagi masyarakat yang membutuhkan berbagai kebutuhan imlek, mulai tanggal 7 Januari sudah bisa m e n d a p a t k a n b e r b a g a i k ebutuhan pada lokasi bazar, seiring dengan dimulainya kegiatan bazar," tandas Acu. (hk/36)

Inflasi Tpi

Sambungan dari hal.17

Sidempuan 2,63 persen, Padang 2,00 persen Pekanbaru 1,33 persen, Dumai 2,4 persen, Jambi 1,83 persen, Palembang 0,54 persen, Batam 0,61 persen, Pangkal Pinang 1,30 persen dan Bengkulu 1,41 persen, sementara di Kota Tanjungpinang hanya sebesar 0,26 persen. "Tanjungpinang mengalami inflasi karena kenaikan harga barang kebutuhan masyarakat, terutama menjelang Natal dan Tahun Baru 2011," kata Said. Dikatakan, indeks harga konsumen (IHK) Tanjungpinang pada Desember 2010, lebih tinggi 0,26 persen daripada IHK 125,37 pada bulan sebelumnya. "Selama 12 bulan tahun 2010 Kota Tanjungpinang mengalami inflasi sebanyak 9 kali dan sebaliknya, 3 kali terjadi

deflasi," ujarnya. Inflasi di Tanjungpinang pada Desember 2010, menurut Said, disebabkan kenaikan indeks harga kelompok bahan makanan sebesar 0,52 persen, kelompok makanan jadi, minuman, rokok dan tembakau sebesar 0,24 persen, kelompok sandang sebesar 0,83 persen, kelompok kesehatan sebesar 0,13 persen, serta kelompok transpor, komunikasi dan jasa keuangan sebesar 0,04 persen. Sebaliknya, kelompok perumahan, air, listrik, gas dan bahan bakar, serta kelompok pendidikan, rekreasi dan olahraga justru mengalami penurunan indeks masingmasing sebesar 0,02 persen dan 0,04 persen. Berdasarkan hasil catatan perkembangan harga kebutuhan masyarakat Tanjung-

pinang selama Desember 2010, ditemukan sebanyak 66 komoditas mengalami perubahan harga. Sebanyak 40 komoditas mengalami kenaikan harga, antara lain, beras, cabai merah, cabai rawit, emas perhiasan, bawang merah, minyak goreng, gula pasir, telur ayam ras, bayam, cabai hijau, jeruk, sop, dan air minum kemasan. Di samping itu, lanjut Said, tercatat 26 komoditas mengalami penurunan harga, antara lain, sotong, daging ayam ras, kangkung, ikan selar, kacang panjang, daging sapi, sawi hijau, tomat sayur, wortel, sabun mandi, cumicumi dan ampela hati ayam. "Sedangkan laju inflasi tahun kalender (Januari-Desember 2010) di Kota Tanjungpinang sebesar 6,17 persen," katanya. (hk/36)

Kunjungan Wisata

Sambungan dari hal.17 persen. "Konstribusi jumlah wisman yang berkunjung ke Kepri terhadap jumlah seluruh wisman yang berkunjung ke Indonesia selama November 2010 adalah 22,16 persen. Jumlah wisman yang berkunjung ke Indonesia pada saat itu tercatat sebanyak 578.152 orang," kata Said, Rabu (5/1). Kata Said, jumlah 128.108 orang wisman yang berkunjung ke Kepri selama bulan November 2010 tersebut, disumbangkan dari Kota Tanjungpinang sebanyak 8.167 orang, Kabupaten Karimun 8.605 orang, Kota Batam 85.307 orang dan Kabupaten Bintan

26.029 orang. "Wisman yang berkunjung ke Batam naik 10,53 persen, Tanjungpinang 12,85 persen, Bintan 2,34 persen dan Karimun naik 11,65 persen," katanya. Untuk warga negara yang paling berkunjung, kata Said, masih didominasi oleh Singapura yakni sebanyak 71.753 orang, atau sebesar 56,01 persen dari jumlah wisman yang berkunjung ke daerah ini. Jumlah tersebut tercatat mengalami kenaikan sebesar 17,56 persen dibanding bulan Oktober 2010. Sementara, urutan kedua adalah turis dari Malaysia yang mencapai 18.929 orang atau naik 11,35 persen. Konstri-

businya mencapai 14,78 persen dari total seluruh wisman yang berkunjung ke Kepri. Sedangkan kontribusi wisatawan dari negara lainnya yang berkunjung ke Kepri selama November 2010 di bawah empat persen antara lain, Korea Selatan, India, Philipina, Jepang, China, Inggris, Amerika, dan Australia. "Wisman asal Korea Selatan yang berkunjung pada November 2010 mencapai 4.672 orang, turun 15,10 persen dibanding satu bulan sebelumnya. Kemungkinan hal itu disebabkan konflik yang terjadi antara Korea Selatan dengan Korea Utara," katanya. (hk/36)

Penuh Keseimbangan

Sambungan dari hal.17 mesti waktu itu dihabiskan untuk kerja. Alangkah baiknya kita luangkan waktu untuk refreshing," ujar Nurizal yang saat ini menjabat sebagai Kabag Humas dan Protokoler Pemkab Bintan. Begitu juga dengan urusan

hidup. Menurut Nurizal, harus ada keseimbangan antara duniawi dan akhirat. Dua hal itu tidak boleh hanya dijalankan satu aspek. Untuk menuju kehidupan yang kekal, manusia tidak mesti hanya terpokus

ibadah. Urusan kebutuhan dunia juga perlu dilakukan. "Jika hidup ini dijalani dengan penuh keseimbangan, semuanya akan dijalani nikmat," sebut Nurizal yang hobi nyanyi ini. (hk/yendi)

Kasus Pencabulan

Sambungan dari hal.17

sesama anak-anak saat itu, akibat sering membuka internet, termasuk adegan porno yang terdapat di handphone (HP) teman atau milik mereka sendiri," kata Agus. Smentara, mengenai tempat lokasi perbuatan cabul yang biasa sering dilakukan

IKLAN

akan dipusatkan di Jalan Pasar Ikan, Jalan Pos dan daerah Pelantar II. Sedangkan jumlah stand yang disediakan sebanyak 80 stand. Dikatakan, bagi pedagang yang berminat bisa segera menghubungi sekretariat YTPS atau dapat menghubungi ketua Panitia Acu dengan nomor telepon

anak-anak yang masih bersatus pelajar tersebut, Agus menyebutkan bahwa perbuatan itu banyak dilakukan di kawasan semak-semak, termasuk tempat atau rumah koskosan. "Baik korban ataupun pelaku pencabulan tersebut ada-

lah para anak di bawah usia 18 tahun, dan tercatat rata-rata masih bersatus pelajar di sebuah sekolah di Tanjungpinang dan Batam dengan sesama kekasihnya. Bahkan di antara perbuatan mereka itu, ada yang sampai hamil serta melahirkan," ungkapnya. (hk/fl)

IKLAN


B I N T A N SEPUTAR BINTAN

Amin dan Harun Minta Dibangunkan Rumah TANJUNGUBAN — Kepala Desa (Kades) Kuala Sempang, Kecamatan Seri Kuala Lobam Slamet D Suri mengatakan, dua warganya yakni Samin dan Harun masih menolak dipindahkan dari lokasi pembangunan jembatan Busung dan jalan lintas barat. Keduanya mau pindah jika pemerintah membangunkan mereka rumah dengan lokasi di mana saja. Sebelumnya, kata Slamet, Samin enggan pindah karena permintaan ganti rugi yang ditawarkan Pemkab Bintan sebesar Rp20 ribu per meter untuk lahannya masih belum disepakati. Samin hanya mau memberikan setengah saja lahannya dengan angka Rp300 juta. Sementara Harun, meminta uang ganti rugi sebesar Rp200 juta. Namun, informasi terkahir, kata Slamet, kedua warganya tersebut mau pindah jika pemerintah menyediakan lahan berikut rumah di jalan lintas barat atau di lokasi di mana saja. Selain Samin dan harun, kata Slamet, para pemilik rakit penyeberangan (pok cai) juga mendesak dirinya terkait proses ganti rugi atas kehilangan mata pencaharian paska berdirinya jembatan Busung. Menurutnya, Bupati Bintan Ansar Ahmad pernah menawarkan kepada pemilik pok cai untuk dibangunkan kios di beberapa taman kota sepanjang jalan lintas barat sebagai tempat berusaha paska pembangunan jembatan Busung. Namun, perkembangan terbaru, Bupati menawarkan pengusaha pok cai seperangkat pompong untuk mencari ikan berikut keramba sebagai pengganti mata pencaharian yang hilang. "Sampai hari ini tawaran dari Pak Bupati ini belum direspon masyarakat,"kata Slamet. Dikatakan, para pemilik pok cai berharap Pemkab Bintan memberikan ganti rugi dengan uang sebesar Rp300 juta per orang. Atau, bantuan alat angkutan jenis pick up yang akan dipergunakan sebagai sarana berusaha."Tawaran bantuan pompong disetujui asal kapasitas pompongnya 10 ton dan bukan pompong kecil," katanya. (hk/rd)

Guru Harus Memiliki Seni Mengajar BINTAN — Dalam proses belajar mengajar, seorang guru dituntut memiliki seni dalam mengajar agar materi pelajaran dapat lebih diserap oleh siswa. Demikian disampaikan Kepala Disdikpora Bintan Makhfur Zurahman, Rabu (5/1). Dikatakan, dalam ilmu pendidikan tidak mengenal anak yang bodoh, yang ada hanyalah anak yang agak lama menyerap pelajaran yang diberikan oleh guru. Kemampuan daya serap anak terhadap mata pelajaran juga ditentukan tingkat intelejensia (IQ) dan lingkungan. Sedangkan tingkat IQ seorang anak biasanya diturunkan secara genetik dari orangtua. "Karena itu, tugas seorang guru bagaimana menerapkan seni mengajar agar tercipta suasana belajar mengajar yang menyenangkan dan kondusif. Sehingga materi pelajaran dapat lebih banyak diserap oleh anak tersebut," kata Mantan kepala Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Bintan ini. Menurut Makhfur, salah satu cara untuk melihat berapa besar daya serap anak terhadap pelajaran adalah, dengan mengadakan uji coba atau try out. Dikatakan, dunia pendidikan selalu dinamis mengikuti perkembangan zaman dan teknologi. "Sekarang zaman serba modern seperti adanya internet dan perdagangan bebas FTZ. Semua itu akan berpengaruh kuat dalam setiap kepribadian anak. Oleh karena itu anak harus dibentengi dengan ajaran tentang akhlak mulia dan budi pekerti luhur yang dapat diselipkan dalam setiap pelajaran yang diberikan oleh guru," imbuhnya. Makfur mencontohkan, seorang guru saat memberikan mata pelajaran biologi tentang alat-alat pernafasan manusia, sang guru dapat mengatakan bahwa jantung dan paru-paru harus perlu dirawat agar selalu sehat dan dapat terus berfungsi. "Disaat itu guru juga bisa menyelipkan pesan agama bahwa jika tubuh yang kasat mata harus perlu dirawat dan dipelihara. Begitu juga dengan rohani yang tidak terlihat mata juga perlu dibina dengan iman dan takwa yang outputnya nanti terlahir budi pekerti yang luhur dan akhlak mulia," katanya. Kata Makhfur, tugas yang harus dilaksanakan Disdikpora ke depan ialah bagaimana bobot kurikulum yang diberikan kepada siswa nanti sama dengan daya serap yang siswa terhadap mata pelajaran tersebut. (hk/25)

19

Malam Pisah Sambut Camat Binut

Dahlia: Saya Minta Tunjuk Ajar TANJUNGUBAN — Camat Bintan Utara (Binut) yang baru, Dahlia Zulfah, S.Sos, MSi meminta tunjuk ajar kepada seluruh masyarakat di daerah ini agar dapat menjalankan tugas sebagai camat menggantikan pejabat lama Drs H Mohamad Setiyoso. Demikian disampaikan Dahlia dalam sambutannya di acara pisah sambut di halaman Kantor Camat Binut, Tanjunguban, Selasa (4/1) malam. Dahlia yang didampingi suaminya, Raja Mukhtar pun memohon doa restu, tegur sapa kepada seluruh elemen masyarakat di Kecamatan Binut selama bertugas di daerah ini. Ia berharap, mampu mewujudkan dan meningkatkan kesejahteraan, baik di bidang kemasyarakatan, pembangunan, pemberdayaan dan bidang pemerintahan. Selain itu, kata Dahlia, walaupun perempuan sudah memiliki persamaan gender dalam berbagai bidang kehidupan, namun sebagai insan yang diberikan kodrat kewanitaannya maka kesulitan-kesulitan pasti akan ditemui. "Apalagi kalau kegiatan hari-hari besar keagamaan. Kita wanita sudah memiliki kodrat sendiri," ujar Dahlia. Dahlia berharap kepada seluruh komponen masyarakat untuk bersama-sama membangun dan memajukan Kecamatan Binut lebih baik lagi di masa mendatang. “Saya sangat berharap adanya tunjuk ajar, tegur sapa dan bimbingan serta kerjasama dari seluruh komponen masyarakat yang ada disini," kata mantan Kabag Pemerintahan Setdakab

HK/AZWARDI

PISAH SAMBUT— Kelompok paduan suara Kecamatan Bintan Utara dengan vokalis Sekretaris Kecamatan Emiwati melantunkan tembang 'Kemesraan' di acara malam pisah sambut Camat Bintan Utara, Selasa (4/1). Mohamad Setiyoso, pejabat Camat yang lama digantikan Dahlia Zulfah. Bintan ini. Sementara itu, camat Binut yang lama, Setiyoso dalam sambutannya mengaku tidak menduga bisa bertahan sebagai camat di Bintan Utara selama empat tahun, 11 bulan dan 11 hari. Banyak suka dan duka yang dirasakannya termasuk keluarga besarnya selama bertugas di salah satu kecamatan tertua di Provinsi Kepri ini.

Menurut Setiyoso, Kecamatan Binut memiliki tingkat permasalahan yang cukup tinggi. Karena itu, bisa saja tanpa disadarinya, ia ada terlepas bicara sehingga menyinggung perasaan orang lain. "Saya akui masih banyak tugas dan tanggung jawab yang belum bisa dilaksanakan selama saya bertugas di Bintan Utara. Saya mohon maaf apabila se-

lama menjalankan tugas dan tanggung jawab terdapat tutur sapa yang tidak pada tempatnya," katanya. Terlihat hadir dalam acara pisah sambut, di antaranya Ketua MUI Bintan H Achmad Umar, mantan Camat Seri Kuala Lobam H Ali Bazar Said, Kepala Fasharkan TNI-AL Mentigi Kolonel Laut (T) Riza Utama, Kapolsek Bintan Utara yang diwakili Kanit Res-

krim Bayu Witrisno dan elemen masyarakat lainnya. Dalam kesempatan itu kelompok paduan suara dadakan Kantor Camat Bintan Utara dengan vokalis Sekretaris Kecamatan Emiwati ikut melantunkan tembang Kemesraan yang disambut hangat oleh Setiyoso berserta isteri. Acara ditutup dengan penyerahan sejumlah cinderamata. (hk/rd)

Dugaan Penambangan Ilegal PT Lapindo

DPRD Akan Gelar Hearing BINT AN — Ketua Komisi I DPRD Bintan, Manimpo BINTAN Simamora menyatakan, batas lahan eksploitasi penambangan bauksit milik PT Lapindo masih belum jelas, apakah masuk ke wilayah Bintan atau masih berada di Tanjungpinang. Untuk memastikan batas penambangan tersebut, Komisi I akan menggelar hearing atau rapat dengar pendapat dengan memanggil pihakpihak terkait. Kata Manimpo Simamora, saat ini pihaknya belum bisa menyatakan PT Lapindo telah melakukan pelanggaran berupa penambangan ilegal atau ilegal mining. Soalnya, areal eksploitasi atau pengambilan bahan biji bauksit perusahaan tersebut berada di perbatasan antara wilayah Bintan dengan Tanjungpinang. "Saat ini kami dari DPRD Bintan masih menilai, lahan eksploitasi PT Lapindo masih dalam status quo. Bisa saja masih berada di wilayah Kota Tanjungpinang atau memang sudah

Maret, Deadline Pengerjaan Kegiatan PNPM BINTAN— Pengerjaan kegiatan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM) yang belum selesai, dideadline hingga bulan Maret mendatang. Sejauh ini, masih ada beberapa kegiatan pembangunan dari dana PNPM 2010 yang belum selesai dan sedang dikerjakan. Kepala Badan Pemberdayaan Masyarakat, Perempuan dan KB (BPMP-KB) Bintan, Agusnawarman menyampaikan, sebagian besar kegiatan dari PNPM sudah selesai. Namun, ada beberapa kegiatan pengerjaan fasilitas umum yang dikerjakan langsung oleh masyarakat belum selesai. Hal itu disebabkan karena pencairan dana PNPM agak molor dari waktu yang diperkirakan. "Kegiatan PNPM tidak dikerjakan oleh kontraktor. Tapi kegiatan PNPM itu bersifat pemberdayaan masyarakat. Karena pencairan dana PNPM dari anggaran pendamping sedikit terlambat, makanya masih ada kegiatan yang berjalan. Dari hasil koordinasi dengan dewan dan pemerintah kecamatan, pengerjaan kegiatan PNPM dideadline sampai Maret. Diharapkan Februari nanti semuanya selesai," kata Agus usai meninjau dan evaluasi kegiatan pembangunan dari dana PNPM di Bintan Timur, Rabu (5/1). Di konfirmasi terpisah, Ketua Komisi III DPRD Bintan, Raja Miskal mengatakan, saat ini ada beberapa kecamatan yang belum menyelesaikan kegiatan pembangunan dari anggaran PNPM. Hal itu tidak merupakan kesalahan masyarakat seba-

Kamis, 6 Januari 2011

gai pihak pelaksana, tapi lebih disebabkan pencairan dana pendamping PNPM yang sedikit terlambat, seperti kegiatan tahap (MD) 1 di Seienam Bintan Timur. "Kita sudah meninjau beberapa kegiatan PNPM di wilayah Bintan Timur yang belum selesai itu. Masyarakat sebagai pelaksana kegiatan memperkirakan Februari ini sudah siap semuanya. Kita memberikan batas waktu penyelesaian kegiatan itu hingga Maret. Untuk wilayah Bintan Timur, total dana PNPM 2010 mencapai Rp1,5 miliar. Dana itu tidak seluruhnya dialokasikan untuk pembangunan fisik atau fasilitas umum. Tapi ada juga yang dialokasikan untuk usaha kecil menengah dan simpan pinjam. Realisasi PNPM di kecamatan lain juga akan kita tinjau dalam beberapa hari ini," katanya. Sementara itu, Sekretaris Camat Bintan Timur, Hasfi Handra mengatakan, pemerintah kecamatan tetap akan memantau pengerjaan kegiatan dari dana PNPM, termasuk yang dialokasikan untuk pembangunan fasilitas umum yang belum selesai tersebut. Sedangkan dana PNPM bersifat simpan-pinjam pemberdayaan masyarakat perempuan untuk kegiatan usaha ekonomi masyarakat sudah berjalan 100 persen. "Kami akan cek terus pengerjaan kegiatan PNPM di setiap kelurahan. Sehingga program yang bersifat pemberdayaan masyarakat tersebut cepat selesai dan tepat sasaran," kata Hasfi. (hk/yn)

masuk ke wilayah Bintan," kata Simamora usai meninjau lokasi penambangan PT Lapindo di Wacopek Gunung Lengkuas, Rabu (5/1). Menurutnya, PT Lapindo mendapat izin penambangan (KP) di wilayah Dompak Tanjungpinang. Tapi dari beberapa pihak menilai, aktivitas penambangan sudah masuk ke wilayah Bintan atau melebihi batas wilayah. "Hal itu perlu di-crosscheck secara pasti. Tentunya pihak terkait seperti Distamben, Agraria, pemerintahan dan BPN

yang lebih tahu. Makanya akan kita panggil pihak terkait itu guna memastikan permasalahan yang ditudingkan kepada PT Lapindo," tegasnya. Menurut Simamora, jika PT Lapindo benar-benar melebihi batas wilayah dalam melakukan eksploitasi, tentu ada kebijakan pemerintah daerah. Apakah dalam bentuk sanksi atau denda. "Masalah ini akan kita tindaklanjuti dengan mengadakan pertemuan dan pengecekan bersama," katanya. DPRD Tanjungpinang sidak Sebelumnya, Komisi III DPRD Kota Tanjungpinang sudah melakukan inspeksi mendadak (sidak) di lokasi penambangan milik PT Lapindo, di kawasan Batu 8, Tanjungpinang, Senin (3/1) lalu. Sidak tersebut dipimpin Wakil Ketua Komisi III Andi Ginta Asmara dan diikuti tiga anggota Komisi III yakni Syaiful Bahri, M Arif dan Ahmad Dani. Menurut Ginta, dasar dige-

larnya sidak karena tidak termasuknya PT Lapindo dalam pembahasan Izin Usaha Pertambangan (IUP) yang dibahas oleh Panitia Khusus (Pansus) Pertambangan beberapa waktu lalu. Hal tersebut menimbulkan kesan bahwa kegiatan penambangan PT Lapindo tidak memiliki izin. PT Lapindo, diduga melakukan kegiatan penambangan ilegal karena melakukan kegiatan penambangan di luar batas wilayah penambangan yang ditentukan. Selain itu, kata Ginta, juga ada keluhan dari DPRD Kabupaten Bintan yang mengatakan bahwa PT Lapindo telah melakukan penambangan di wilayah Bintan sehingga merugikan Pemkab Bintan. "Banyaknya keluhan yang masuk pada pihak kita, termasuk dari DPRD Bintan yang membuat kita melakukan sidak ini. Kita ingin mendapatkan penjelasan dari perusahaan dan

juga dari Dinas Sumber Daya Alam," kata Ginta pada wartawan yang ikut ke lokasi. Sementara itu, staf ahli PT Lapindo, Anton, membantah anggapan bahwa pihaknya melakukan penambangan keluar dari daerah penambangan. Dalam setiap aktifitasnya, PT Lapindo selalu dipantau oleh PT Antam Resource Indonesia (ARI) mengingat PT Lapindo merupakan perpanjangan tangan dari PT ARI. "Kita memakai IUP PT ARI, dan kita selalu berkoordinasi dengan PT ARI terkait pelaksanaan teknis di lapangan. Bagaimana bisa kita disebut ilegal," ujarnya. Di samping itu, menurut Anton, tidak hanya PT Lapindo yang memakai IUP PT ARI tapi juga ada beberapa perusahaan tambang lain, di antaranya PT Alam Indah Purnama Panjang (AIPP), PT Kereta Kencana dan beberapa perusahaan pertambangan lainnya. (hk/yn,36)

Bisa Layani Warga Kampung Baru

PLN Tanjunguban Kelebihan Stok Daya Listrik TANJUNGUBAN — Manejer PLN Ranting Tanjunguban yang membawahi tiga kecamatan di Kabupaten Bintan, Iwan Anwar Fauzan mengatakan, pasokan daya di PLN Tanjunguban berlebih. Ia meyakini, daya tersebut cukup untuk melayani kebutuhan masyarakat Simpang Lagoi dan Kelurahan Kota Baru, Kecamatan Teluk Sebong. “Sesuai misi dan visinya, PLN itu menjual listrik. Saya hanya berupaya agar bagaimana jualan saya ini laku dijual," kata Iwan yang ditemui di sela-sela acara pisah sambut Kepala Kelurahan Tanjunguban Selatan, Rabu (5/1). Iwan mengaku, saat ini jumlah daya yang dimiliki PLN Tanjunguban bersumber dari mesin jenset sewaan merek KHD sekitar 5.150 KwH. Sementara itu, beban puncak pada malam hari di wilayah kerjanya dari Tanjunguban, Bintan Utara hingga ke Teluk Sasah, Seri Kuala Lobam dan Sungai Kecil, Teluk Sebong sebesar 4.300 KwH. Artinya, kata Iwan, dari mesin sewa saja, PLN masih memiliki kelebihan daya sebesar sekitar 850 KwH. Selain itu, PLN Tanjunguban juga masih memiliki mesin cadangan berkekuatan sekitar 850 KwH. “Total daya yang masih kita miliki sekitar 1.700 KwH atau sekitar 2125 KVA," kata Iwan. Sementara itu, dari informasi perwakilan masyarakat yang datang ke kantor PLN Tanjunguban beberapa waktu lalu, kebutuhan listrik masyarakat Kota Baru dari jenset desa hanya sebesar 450 volt Ampere (VA)

dan dinikmati sebanyak 450 Agar perjuangan makepala keluarga (KK). syarakat bisa segera direaMenurut Iwan, kalau lisasikan, ujar Iwan, yang kebutuhan masyarakat diperlu segera dilakukan kalikan jumlah kepala keadalah membuat surat perluarga maka kebutuhan mohonan kepada PLN Tanlistrik masyarakat untuk junguban yang dilampiri wilayah Kota Baru hanya surat pernyataan dari 150 KVA. Pemkab Bintan untuk me"Artinya kelebihan danyediakan jaringan. ya yang kita miliki 2.125 “Berdasarkan surat ini, Iwan Anwar KVA dikurangi dengan baru kita bisa melakukan 150 KVA maka daya kita survey dan melaporkan juga masih lebih," ujarnya. hasil survey kepada PLN kantor Terkait adanya permintaan cabang di Tanjungpinang. Tidak masyarakat Kota Baru agar wilayah menutup kemungkinan juga ke mereka mendapat pasokan listrik kantor wilayah PLN wilayah Riau dan dari PLN, kata Iwan, secara prinsip Kepri di Pekanbaru," tandas Iwan. PLN tidak memiliki masalah. HaAnsar bantah berjanji nya saja, untuk merealisasikan Sementara itu, Bupati Bintan secara cepat di mana PLN sendiri Ansar Ahmad membantah dirinya yang melakukan pekerjaan pe- pernah berjanji kepada warga Kota nyambungan dari Sungai Kecil Baru, Simpang Lagoi kecamatan hingga ke Simpang Lagoi, hal ter- Teluk Sebong untuk pengadaan lissebut dirasa cukup sulit. trik PLN di daerah tersebut saat Menurut Iwan, apa yang perlu kampanye Pilkada Bupati Bintan dilakukan adalah, Pemkab Bintan beberapa waktu lalu. dapat menyediakan jaringan dari "Janji apa yang mereka tuntut. titik pelayanan terakhir PLN Tan- Saya tak pernah beri janji," kata junguban di Sungai Kecil menuju Ansar kepada wartawan di sela Simpang Lagoi. Diperkirakan, jarak acara peresmian kebun binatang jaringan yang harus dibangun dari mini di Kijang, Senin (3/1) lalu. Sungai Kecil menuju Simpang LaTerkait masalah ketersediaan goi sekitar empat kilometer dan listrik PLN untuk sejumlah daerah tentunya membutuhkan perangkat di Bintan, Ansar mengatakan bahpendukung seperti tiang dan jari- wa Pemkab Bintan sudah pernah ngan tegangan menengah (JTM). membantu membangun jaringan. “Kita dapat informasi dari per- Namun sayangnya, meski jaringan wakilan masyarakat kalau Pemkab telah terpasang, aliran PLN sampai Bintan sudah menyediakan saat ini tetap belum ada. anggaran sebesar Rp3 miliar untuk Ansar berharap masyarakat pengadaan jaringan,” ujar Iwan. yang belum dapat menikmati aliran

PLN untuk dapat bersabar karena informasi dari pihak PLN, tahun depan akan membangun pembangkit listrik tenaga Uap (PLTU) di daerah ini yakni di Sei Enam, Kijang dengan kapasitas 2 X 15 MW dan Tanjunguban dengan kapasitas 2 x 7 MW. "Kalau dua pembangkit tersebut nanti sudah beroperasi, tentunya persoalan listrik kita sudah dapat teratasi," katanya. Disinggung tentang aksi demo yang digelar warga Kota Baru di Kantor Bupati Bintan, Ansar menilai aksi tersebut disebabkan ulah pihakpihak tertentu yang selama ini selalu mengkritisi pembangunan yang telah dilaksanakan Pemkab Bintan. Ansar meminta masyarakat bisa memahami bahwa meskipun hasil PAD (Pendapatan Asli Daerah) di kawasan wisata Lagoi menjadi andalan Bintan, namun itu tidak berarti bahwa daerah itu mendapat perlakukan lebih dibanding daerah lain. Hasil PAD tersebut, kata Ansar harus dibagi rata kepada daerah-daerah lain di Bintan. "Kalau bisa begitu (tidak dibagibagi), mungkin Riau masyarakatnya sudah kaya raya karena di sana penghasil minyak bumi," kata Ansar. Sementara, soal pengurangan kuota solar subsidi yang menyebabkan jenset desa mengurangi jam operasi, Ansar mengaku sudah memperjuangkannya ke Pertamina di Batam. Hasilnya, Kabupaten Bintan mendapat tambahan kuota solar bersubsidi sebanyak 20 ton perbulan. (hk/25)


20

Kamis, 6 Januari 2011

L I N G G A

ABK MV Baruna Mega

Visum Kematian Supriadi Belum Keluar LINGGA — Dugaan kematian Supriadi warga belakang pasar RT 01 RW 03 Dabo ditemukan tewas di dalam palka MV Baruna Mega yang kandas di Perairan Berhala, sampai hari ini visum belum juga keluar.

HK/SENDY

Tidak Tepat Sasaran — Tempat Pembuangan Sampah (TPS) yang berada di pinggaran Jalan Raya Daerah Kampung Baru Dusun II kecamatan Singkep, dianggap tidak tepat sasaran oleh masyarakat sekitar.

PLN Bagi Genset ke Empat Desa LINGGA — Dalam rangka meningkatkan pelayanan listrik untuk para pelanggan yang ada di kabupaten Lingga, PLN Ranting Dabo Singkep yang wilayahnya membawahi Kabupaten Lingga, menyerahkan empat unit mesin genset ke Desa Rejai, Kelurahan Senayang, Desa Sungai Pinang, dan Kelurahan Pancur. Supervisor Meteran PLN Ranting Dabo Chaidir mengatakan, Meski bukan mesin baru, namun penyerahan mesin ini tujuannya untuk meningkatkan pelayanan listrik pelanggan di empat wilayah. Mesin tersebut didatangkan dari Daik. ”Untuk kapasitas dayanya per mesin 100 KVA. Dan sebagian mesin saat ini telah tiba di desa tujuan. Sedangkan untuk mesin di Desa Rejai, kabarnya kemarin, Selasa (04/01) telah tiba di sana. Selain itu Mesin juga kita tambah di wilayah

P a n c u r , Senayang dan Sungai Pinang,” kata Chaidir, Selasa (05/01) kemarin. Chaidir menambahkan, PLN berupaya meningkatkan pelayanan pada pelanggan. Sebelumnya dalam perayaan hari listrik nasiHK/SENDY onal ke-65, KANTOR PLN Cabang Tanjungpinang unit pelayanan Dabo Singkep siap PLN Ranting memenuhi pasokan listrik bagi warga Dabo. Dabo Singkep menambah sambungan 200 pelanggan Singkep Barat dan 70 pelanggan pasokan listrik dari PLTD baru di seluruh Kabupaten dari sub ranting Daik Lingga. Setajam. PLTU tersebut renLingga. Dalam tahun ini, PLN pu- cananya akan dibangun di Perinciannya, pelanggan sat berencana akan membang- Desa Jagoh, Kecamatan Singbaru tersebut terdiri dari 108 un Pembangkit Listrik Tenaga kep Barat. Total Investasi pelanggan dari Dabo, 22 pe- Uap (PLTU) berkekuatan 6 untuk PLTU tersebut sekitar langgan dari Desa Kuala Raya, MW untuk menambah 2,5 MW Rp900 miliar. (hk/39)

Kapolres Lingga AKBP Misbahul Munawar saat di konfirmasi mengenai hasil visum tentang kematian Supriadi mengatakan hasil visum belum keluar masih dalam proses. Ditanya agen agen yang memperkerjakan korban, Misbahul mengungkapkan "yang bersangkutan anak buah pak Ayun Ketua PSMTI Kabupaten Lingga, "ujar Misbah kemarin melalui SMS-nya seraya mengatakan Ayun juga telah dimintai keterangan. Sementara itu Ayun saat dikonfirmasi KP melalui selulernya mengakui Supriadi bukan anak buahnya. "Dia tak kerja dengan saya, yang saya tahu hanya satu orang saja yang kerja, mungkin dia kerja dengan orang tersebut seperti ngesuplah, "kata Ayun. Namum walau bagaimana juga dirinya sedang berusaha untuk memperjuangkan santunan untuk keluarga Supriyadi. Sebelumnya Mayat Supriadi, warga Belakang Pasar RT 01 RW 03 Dabo ditemukan tewas di dalam palka MV Baruna Mega yang kandas di Perairan Berhala, tanggal 9 Desember lalu, Kamis (30/12)

pukul 11.00 WIB. Korban telah menghilang di atas kapal sejak, Rabu (29/12) siang dan terus dicari rekan korban. Belum diketahui penyebab pasti kematian korban. Soalnya hasil visum belum keluar. Sementara itu keterangan dari Mohd najib Kabid ketenagakerjaan kantor dinas sosial Nakertrans Kabupaten Lingga mengatakan sampai belum ada perusahaan atau agen yang memperkerjakan korban Supriadi dan kawan kawan nya melaporkan ke pihaknya. Semuanya ada aturan yang tertuang di dalam undang -undang di nomor 13 tahun 2003 tentang tenagakerjaan ada aturannya bagai mana caranya memperkerjakan tenaga kerja baik di pemerintahan maupun di swasta yang berbadan hukum. Saat di tanya apakah ada sangsi kepada perusahaan yang tidak melaporakan ke dinas terkait, Najib mengatakan "semuanya ada di atur dalam peraturan tersebut, saya lupa pasal berapa, namun yang jelas agen mereka tidak pernah melaporkan kepada kami, "ujar Najib. (hk/kp)

Granat Lingga Didesak Dibentuk Kembali LINGGA — Salah satu biro kampanye dan penyadaran masyarakat yang bernama Gerakan Nasional Anti Narkoba (Granat) Kabupatan Lingga Priode 2004-2009 meminta kepada Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Granat Kepri untuk dapat membubarkan serta membentuk kembali Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Granat Lingga, hal ini harus dilakukan karena Surat keputusan (sk) yang sudah kada luarsa. Aktivis LSM dan juga pengurus DPC GRANAT kabupaten Lingga Irham.Ys mengatakan, bahwa para Pengurus Granat kabupaten Lingga meminta kepada DPD GRanat Kepri untuk segera membentuk dan membubarkan kembali organisasi Granat kabu-

paten Lingga karena dianggap priode 2004 - 2009 tersebut sudah tidak berlaku lagi. "Saat ini organinasi Granat Lingga masih di bawah DPD Granat Provinsi Riau karena disahkan oleh DPD Granat Riau pada tahun 2004 yang lalu, sedangkan saat ini untuk wilayah Kepri sendiri kita sudah memiliki DPD Garanat Kepri, oleh karena itu Secara organisasi DPC Granat Lingga harus segera di rombak dan di bentuk kembali oleh DPD GRANAT KEPRI Sesuai lampiran SK DPD GRANAT RIAU No; 014/ SK/DPD-GRN/T/X /2004 tertanggal 5 oktober 2004 Demi," kata Irham saat di temui di kediamannya bukit kabung Sei Lumpur Dabo, Rabu (05/01). Dia menambahkan, hal ini

perlu dilakukan dengan tujuan untuk mengaktifkan kembali roda organisasi, maka dirinya merasa bahwa hal ini dipandang perlu oleh DPD Granat Kepri untuk berkoordinasi langsung dengan DPD Granat Riau. "Saya selaku salah seorang pengurus DPC Granat Lingga berharap kepada DPD Granat Kepri Dapat segera mungkin memberi mandat demi memajukan roda organisasi untuk segera membentuk kembali DPC Granat di Kabupaten Lingga. Saya sangat menginginkan di daerah kita bebas dari pergaulan narkoba, apalagi bagi generasi pemudanya, minimal peranserta Granat sebagai mitra pemerintah dapat bekerja sama dengan baik," tambahnya. (hk/39)


KARIMUN SEPUTAR KARIMUN

Kamis, 6 Januari 2011

21

Terkait Intervensi Terhadap Pemilih

Penumpang MoroKarimun Terlantar KARIMUN— Berlangsungnya Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pemilukada) Bupati Karimun, Rabu (5/1) ternyata berdampak terhadap pelayaran kapal speed boat tujuan Moro-Balai (Karimun) maupun sebaliknya. Akibatnya, puluhan penumpang yang berangkat dari Moro tujuan Karimun batal berangkat. Begitupun sebaliknya, penumpang dari Balai tujuan Moro juga banyak yang terlantar di Pelabuhan Beringin, Karimun. Biasanya, sarana transportasi yang digunakan mengangkut penumpang tujuan Moro-Balai menggunakan speed boat (SB) Buru Indah dan SB Budi Jasa. Namun, karena alasan berlangsungnya Pemilukada Karimun, kedua kapal cepat tersebut tidak berlayar. Sesuai jadwal, SB Buru Indah berangkat dari Balai ke Moro pada pukul 9.00 WIB, dan kembali ke Balai pada pukul 11.30 WIB. Sebaliknya, kapal SB Budi Jasa beragkat dari Moro tujuan Balai pada pukul 09.00 WIB dan kembali berlayar ke Moro pada pukul 14.00 WIB. Desmi, salah seorang penumpang yang hendak berangkat ke Moro terpaksa batal berangkat. Ia terpaksa menunda keberangkatnnya Kamis (6/1) ini. Padahal, ia beserta keluarganya telah susah payah membawa barang bawaan ke Pelabuhan Beringin. Namun sayang, berdasarkan keterangan petugas di pelabuhan tersebut, kapal SB Budi Jasa yang digunakannya tidak berlayar dari Moro. (hk/30)

Panwas Kecam Birokrasi KARIMUN — Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) KARIMUN— Kabupaten Karimun mengecam sikap birokrasi yang mengintervensi Pegawai Negeri sipil (PNS) apabila tidak ikut menggunakan hak pilihnya pada Pemilukada Karimun, Rabu (5/1). Kekecewaan itu disampaikan Ketua Pokja Kampanye dan Divisi Penanganan Pelanggaran Panwaslu Karimun, Tiyuridah Silitonga ketika menghubungi Haluan Kepri kemarin. Menurutnya, birokrasi atau Pemkab Karimun tidak punya hak mengecam PNS yang tidak memilih. “Memilih atau tidak memilih itu merupakan hak seseorang. Jadi birokrasi tidak boleh memaksa seseorang itu harus memilih. Sikap seperti itu sudah melanggar hak azasi manusia (HAM),” ujar Tiyur. Dijelaskan Tiyuridah, ia

sangat menyayangkan pernyataan Sekretaris Daerah Karimun, Anwar Hasyim di salah satu media lokal yang mewajibkan PNS harus memilih pada Pilkada, dan bagi yang bersangkutan diketahui tidak memilih maka akan dikenai sanksi. “Jelas sekali pernyataan Sekda itu sudah melanggar HAM, karena memilih itu adalah hak seseorang dan tidak boleh dipaksa,” ungkapnya lagi.Apalagi, kata Tiyur, ketika mengecam PNS yang tidak ikut menggunakan hak pilih di TPS-TPS yang ada, birokrasi meminta bekerja

sama dengan KPU Karimun. “Wah, ini sudah tidak dibenarkan lagi. Masa birokrasi mengajak KPU segala untuk memantau PNS yang tidak datang ke TPS,” katanya. Untuk birokrasi, kata dia, sikap ini sudah melanggar HAM dan bertentangan dengan UUD 1945. Bagi KPU Karimun jika memang ikut memantau PNS yang tidak menggunakan suara-

nya di TPS, maka sikap seprti itu sudah menyalahi kode etik penyelenggara Pemilu. Tiyur menilai, apa yang telah dilakukan Sekretariat Daerah Karimun terhadap PNS tersebut sudah termasuk intervensi. Dan itu sangat tidak dibenarkan sama sekali. “Birokrasi terlalu jauh mencampuri ranah politik. Mengecam dan memberi sanksi kepada PNS

yang tidak memilih itu sudah keterlaluan. Kalau hanya sekedar imbauan kepada PNS atau kepada perusahaan agar memberi waktu kepada karyawannya untuk mendatangi TPS guna memberikan hak suaranya pada Pilkada Karimun melalui surat edaran itu sah-sah saja, namun kalau sudah mengecam dan memberi sanksi, jelas melanggar HAM,” pungkasnya. (hk/30)

TINJAU PILKADA — KPU Pusat, Abdul Afis bersama KPU Provinsi Kepri, Denyelta meninjau pelaksanaan Pilkada Karimun, Rabu (5/1). HK/GANI

Dishub Targetkan PAD Rp15 M KARIMUN— Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Karimun menargetkan pendapatan asli daerah (PAD) dari sektor jasa pelabuhan pada tahun 2011 sebesar Rp15 miliar. "Saya optimistis bisa mencapai target tersebut, mengingat jumlah tenaga kerja asing dan tenaga kerja lokal semakin banyak yang datang ke Pulau Karimun Besar seiring realisasi investasi para investor di wilayah perdagangan bebas ini," kata Kepala Dinas Perhubungan Karimun, H Cendra Nawazir di ruangan kerjanya, Selasa (4/1). Cendra mengatakan, pada 2010 instansinya menetapkan target pendapatan sebesar Rp6 miliar, namun realisasinya mencapai Rp10 miliar. Pendapatan dari sektor ke-

iklan

pelabuhan dalam beberapa tahun terakhir terus meningkat. Pada 2009 pendapatan yang diperoleh dari retribusi pelayanan kepelabuhanan dalam negeri sebesar Rp202,4 juta. Sedangkan dari retribusi kepelabuhanan luar negeri Rp4,6 miliar. "Sedangkan pada 2010, nilai nominal pendapatan dari retribusi kepelabuhanan meningkat secara signifikan, yaitu untuk retribusi pelayanan kepelabuhanan dalam negeri mencapai Rp273,8 juta dan dari retribusi pelayanan kepelabuhanan luar negeri mencapai Rp6,1 miliar," ujarnya. Cendra juga optimistis dalam lima tahun ke depan pendapatan dari sektor kepelabuhanan dapat menggantikan sekitar 70 persen pendapatan asli

daerah (PAD) dari sektor pertambangan. "Hal ini didukung besarnya potensi jasa di sektor kepelabuhanan yang dimiliki Karimun," katanya. Cendra menambahkan, agar pengelolaan potensi di sektor kepelabuhanan bisa optimal, pihaknya mengandalkan peran Badan Usaha Pelabuhan (BUP) milik Pemerintah Kabupaten Karimun. "Peran BUP Karimun sudah bisa disejajarkan dengan Pelindo sebagai operator pelabuhan di Karimun. Sampai saat ini BUP Karimun merupakan satu-satunya badan usaha milik daerah di sektor kepelabuhanan di Indonesia yang sudah memiliki izin dari Dirjen Perhubungan Laut," katanya. (hk/hh)

'Kebijakan Harus Mengacu Pada Peraturan Baru' KARIMUN — Ketua Badan Legislasi DPRD Karimun, Jamaluddin, meminta sekaligus mengingatkan kembali kepada Pemkab Karimun untuk tidak melanggar peraturan perundang-undangan dalam mengambil suatu kebijakan publik. Politisi dari partai PDI Perjuangan ini mengharapkan memasuki tahun 2011 kutipan peraturan yang akan dijadikan landasan hukum berbagai kebijakan dan program Pemerintah Kabupaten Karimun harus disesuaikan dengan peraturan terbaru. "Bagian Hukum di Pemkab Karimun harus cermat mengikuti dan mengutip berbagai peraturan yang akan dijadikan sebagai landasan hukum kebijakan dan program pembangunan yang akan dilaksanakan, mengingat cukup banyak peraturan yang diterbitkan tahun lalu,"

kata Jamaluddin di Meral, Selasa (4/1). Jamaluddin mengungkapkan imbauan itu dilontarkannya agar kesalahan yang pernah dilakukan oleh Bagian Hukum tahun 2006 tidak terulang. "Tahun 2006 Pemkab Karimun pernah membebaskan lahan industri di Tanjung Pengaru, Kecamatan Meral. Saat ini lahan tersebut digunakan oleh PT Saipem. Ironisnya salah satu dasar hukum yang dikutip untuk pembebasan lahan itu masih mengacu pada Peraturan Presiden No 36 tahun 2005 tentang Pengadaan Tanah Bagi Pelaksanaan Pembangunan untuk Kepentingan Umum," ungkapnya. Jamaluddin menuturkan padahal pengadaan lahan dilakukan mengunakan dana Tahun Anggaran 2006 sebesar Rp8 miliar, seharusnya Per-

pres tahun 2005 tidak lagi digunakan sebagai salah satu dasar hukumnya, karena tahun 2006 Perpres tersebut sudah diubah menjadi Peraturan Presiden No 65 tahun 2006 tentang Pengadaan Tanah bagi Pelaksanaan Pembangunan untuk Kepentingan Umum. Jamaluddin berharap kepala daerah yang terpilih nanti betul-betul merekomendasikan pejabat yang mengisi struktur satuan kerja perangkat daerah harus sesuai dengan keahlian dan kapasitas yang dimiliki oleh calon pejabat terkait. "Jangan hanya berdasarkan kedekatan karena adanya hubungan kekerabatan, kolega dan kenalan semata. Semua itu demi kelancaran dan kepentingan pembangunan Karimun ke depan bisa terealisasi sesuai dengan yang diharapkan," katanya. (hk/hh)


SPORTAINMENT

Kamis, 6 Januari 2011

22

Carissa Puteri

Takut Bintangi 'Catatan Si Boy' BEKASI — Lama tak muncul, Carissa Puteri rupanya sibuk merampungkan syuting film Catatan Si Boy. Film yang dibintanginya bersama Ongky Alexander ini rencananya akan tayang mulai 15 Januari 2011. Carissa yang berperan sebagai Natasya ini harus dikarantina selama lima hari di Lembang, Bandung. Karantina ini bertujuan agar diperoleh chemistry antarpemain. "Kami menginap bersama selama lima hari. Bangun tidur ketemu dia (rekan main film) dan memanfaatkan waktu sebaik-baiknya agar kita lebih dekat satu sama lain," ujar pemain film AyatAyat Cinta ini, ditemui di Hotel

Horison, Bekasi, Rabu (5/1). Selain Ongky Alexander yang tetap berperan sebagai Boy, lawan main Carissa lainnya adalah Ario Bayu. Carissa mengaku takut bermain dalam film yang melegenda ini. "Jujur saya takut karena bagimana pun film Catatan Si Boy pernah menjadi legenda. Sekarang dibuat lagi. Ini jadi tantangan buat saya agar berperan lebih baik karena tidak ingin mengecewakan fans film Catatan Si Boy," paparnya. Dia menjelaskan Natasya yang dia perankan berkarakter perempuan yang baik dan apa adanya. "Taysa itu ngomong apa adanya. Enggak bisa ditutup-tutupin dan to the point," urainya. (hk/oke)

Irfan Bachdim

Perkuat Timnas SEA Games JAKARTA — Pesepakbola klub Persema, Irfan Bachdim, dipastikan akan memperkuat tim nasional (Timnas) Indonesia untuk SEA Games 2011. Irfan Bachdim dalam account twitternya di Jakarta, Rabu (5/1), memastikan dirinya telah dipanggil untuk turut serta membela Timnas. "Confirmed! I will join the team for SEA games! Wait for my action, guys!" tulis Irfan. Sebelumnya terjadi kekhawatiran banyak pihak nama Irfan Bachdim dan Kim Kurniawan akan dicoret dari timnas lantaran klubnya mengundurkan diri dari Liga Super Indonesia (LSI) di bawah naungan PSSI. Klub Persema yang menaungi Irfan Bachdim memutuskan mundur dari LSI untuk kemudian memilih mengikuti kompetisi Liga Premier Indonesia (LPI) yang dianggap ilegal oleh PSSI. Menanggapi pro dan kontra yang berkembang di kalangan masyarakat, Menteri Pemuda dan Olah Raga (Menpora), Andy Mallarangeng, menjamin Bachdim tetap

bisa membeli Timnas. Menpora menegaskan siapapun sepanjang memenuhi syarat tetap bisa memperkuat timnas. Sebelumnya, Irfan Bachdim menyatakan dirinya tidak takut dicoret dari Timnas karena bermain di LPI. "Saya hanya ingin bermain sepak bola secara profesional. Jika tidak masuk Timnas, mungkin itu sudah nasib saya," kata Bachdim kepada wartawan beberapa waktu lalu. (hk/bn)

"Ibu Obama"

Tersandung Kasus Narkoba JAKARTA — Cara Lachelle, pemeran Ann Dunham dalam film Obama Anak Menteng, tersandung masalah narkoba. Lachelle, yang merupakan warga negara Afrika Selatan, diamankan oleh Direktorat Narkoba Polda Metro Jaya terkait sindikat narkoba. "Penangkapan Lachelle merupakan pengembangan pemeriksaan terhadap empat tersangka sebelumnya, yaitu Erik, Doddi, Mendi, dan Jovis, yang lebih dulu ditangkap di kawasan Kemang, Jakarta Selatan," kata Direktur Narkoba Polda Metro Jaya Komisaris Besar Anjan Pramuka Putra di Jakarta, Rabu (5/1). Anjan mengatakan, penangkapan terhadap Lachelle dilakukan di apartemen Rasuna Said, Kuningan, Jakarta Selatan. Dari tangan Lachelle ditemukan satu paket sabu seberat 1,19 gram, yang disimpan di dalam tabung minuman bersuplemen, dan peralatan penghisap dari milik tersangka Doddi. Anjan menambahkan, selain memiliki apartemen di Rasuna Said, Lachelle juga memiliki rumah dan vila di Bali. "Tersangka mengaku hanya sebatas pemakai bukan pengedar narkoba," terangnya. Sementara dihubungi terpisah, Damien Dematra, sutradara film Obama Anak Menteng, belum mengetahui penangkapan Lachelle dalam kasus kepemilikan Narkoba. "Saya belum mengecek, tapi memang benar dia (Lachelle) tinggal di Apartemen Rasuna Said dan memiliki rumah dan vila di Bali," katanya singkat. Seperti diberitakan Kompas.com, Lachelle merupakan warga negara Afrika Selatan yang tertangkap terkait kepemilikan narkoba dari pengembangan empat tersangka yang ditangkap sebelumnya. Polisi awalnya menangkap Erik dan Mendi, dan menggeledah rumah yang mereka tempati di Jalan Kemang Raya, Jakarta Selatan, pada Jumat (31/12). Petugas mendapatkan barang bukti berupa 50 butir ekstasi dan dua pucuk senjata api jenis FN dan Walther. Erik mengaku mendapatkan senjata api dari Doddi dan seorang pria yang masuk daftar pencarian orang (DPO) di daerah Mangga Dua, Jakarta Utara. Doddi kemudian ditangkap petugas disertai barang bukti yang disita petugas dari tangan tersangka DP berupa senjata api jenis FN. Dari para tersangka, petugas juga menyita barang bukti secara keseluruhan berupa 424 butir ekstasi, 52,13 gram sabu, 223 butir pil Happy Five, satu unit timbangan elektrik, empat pucuk senjata api dan gas, serta tiga butir peluru tajam. Para tersangka dijerat Pasal 114 ayat (1) juncto Pasal 132 ayat (1) subsider Pasal 112 ayat (1) juncto Pasal 132 ayat (1) Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika dan atau Pasal 1 ayat (1) Undang-Undang Darurat Nomor 12 Tahun 1951 juncto Pasal 55 ayat (1) Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) dengan ancaman hukuman penjara maksimal mati atau 20 tahun dan atau denda Rp20 miliar.(hk/kc)


OLAHRAGA

23 Kamis, 6 Januari 2011

Australia Tuan Rumah Piala Asia 2015

MU Kokoh di Puncak

DOHA — Australia terpilih sebagai tuan rumah penyelenggara Piala Asia 2015. Ini jadi hadiah hiburan buat Negeri Kanguru setelah mereka kalah dari Qatar dalam bidding tuan rumah Piala Dunia 2022. Konfederasi Sepakbola Asia (AFC) akhirnya menetapkan Australia yang jadi kandidat tunggal sebagai tuan rumah Piala Asia tahun 2015. Meski demikian, Federasi Sepakbola Australia (FFA) tetap diminta untuk mengikuti proses bidding formal dengan mengajukan presentasi akhir di depan komite eksekutif AFC. "Hari ini (kemarin-red) AFC bertemu dan memutuskan Australia akan menjadi negara tuan rumah untuk Piala Asia 2015," terang Presiden AFC, Mohamad bin Hammam, dalam konferensi pers jelang dimulainya Piala Asia 2011 di Doha, Qatar. Demikian diberitakan AFP. "Kami mempertimbangkan semua pencapaian yang dibuat di Australia terhadap perkembangan sepak bola dan untuk mendorong langkah berikutnya dalam mengembang-

MANCHESTER — Manchester United mempertahankan posisi puncak klasemen sekaligus memperpanjang rekor tak terkalahkan mereka. Hasil itu mereka raih usai menang 2-1 atas Stoke City. Pada pertandingan yang dihelat di Old Trafford, Rabu (5/1) dinihari WIB, MU tampil tanpa menurunkan Wayne Rooney dan Rio Ferdinand. Keduanya diistirahatkan sehingga tak tampak di bangku cadangan juga. Tanpa Rooney, Dimitar Berbatov pun berpartner dengan Hernandez. Pemain asal Meksiko yang akhir pekan lalu mencetak satu gol ke gawang West Bromwich Albion itu pun menjadi pencetak gol pertama dalam laga ini. Gol bermula dari tusukan di sisi kanan yang dilakukan Nani. Gelandang asal Portugal ini kemudian melepaskan umpan silang datar, yang langsung disambar oleh Hernandez di tiang dekat. 'Si Kacang Polong Kecil' melesakkan gol itu dengan menggunakan tumitnya. Ini adalah gol ketiga Hernandez ke gawang Stoke musim ini. Sebelumnya, pada Oktober silam, ia memborong dua gol ketika MU menekuk sang lawan 2-1. Kedudukan tersebut bertahan sampai turun minum, namun Stoke dengan cepat membalas ketika babak kedua baru berjalan empat menit. Tepat pada menit 50, sebuah umpan silang Sanli Tuncay dari sisi kiri berhasil dimaksimalkan oleh Dean Whitehead. Pemain bernomor 18 ini tak terkawal oleh bek

MU sehingga dengan leluasa bisa menanduk bola ke gawang Tomasz Kuszczak. Dua menit berselang, Darron Gibson mencoba peruntungannya dengan melepaskan tendangan keras dari luar kotak penalti. Sial bagi gelandang MU itu, sepakannya masih melebar. MU akhirnya mencetak gol di menit 62. Sepakan keras Nani dari luar kotak penalti bersarang ke tiang jauh. Kiper Asmir Begovic tak mampu menjangkaunya. Gol tersebut pun menjadi gol penentu kemenangan MU. Mereka berhak meraih tiga poin dan terus mempertahankan rekor tak terkalahkan di Premier League sejauh ini. Berkat kemenangan ini, MU mengokohkan diri di puncak klasemen dengan koleksi nilai 44, unggul tiga poin atas Manchester City yang baru bermain saat berita diturunkan, Kamis (6/1) dinihari WIB. Sementara bagi Stoke, kekalahan ini tak mengubah posisi mereka. Skuad arahan Tony Pulis ini tetap berada di posisi delapan dengan nilai 27.(hk/dtc)

Kaka Khawatir Karirnya Tamat

Nani: MU Bisa Tak Terkalahkan MANCHESTER — Sir Alex Ferguson sempat ragu apakah Manchester United bisa mengulangi rekor tak terkalahkan Arsenal di tahun 2004. Namun Nani justru yakin The Red Devils bisa menyamai catatan sejarah The Gunners tersebut. Arsenal mencetak prestasi brilian di musim 2003/2004. Pasukan Arsene Wenger bukan hanya berhasil menggondol trofi Liga Primer Inggris, tapi juga tak pernah terkalahkan selama semusim penuh di kompetisi tersebut. Dalam sejarah Liga Inggris, cuma ada dua tim yang bisa menyelesaikan musim tanpa terkalahkan. Selain Arsenal, Preston North End pernah melakukannya di tahun 1889. Ferguson menyebut prestasi hebat Arsenal tersebut sulit untuk diulangi oleh MU. Sementara sikap berbeda ditunjukkan oleh

Nani. Winger MU ini optimistis MU bisa tak terkalahkan di musim ini. "Saya harap kita bisa menjalani keseluruhan musim tanpa terkalahkan," ujar Nani, seperti dikutip Soccernet. "Kami dalam posisi yang bagus. Kami telah bekerja dengan sangat baik," tambah pemain asal Portugal ini. MU masih punya potensi untuk mengulangi prestasi Arsenal dan Preston North End. Dalam 20 laga yang telah mereka jalani di musim ini, Nani cs belum sekali pun merasakan kekalahan. "Kami harus tetap bekerja keras dan melakukan hal yang sama. Jika kami tetap bersama saya rasa kami akan mengakhiri musim ini dengan sesuatu yang sangat spesial," tuntas pemain bernama lengkap Luís Carlos Almeida da Cunha itu. (hk/dtc)

Luis Nani

"Mandul", Drogba Membela Diri LONDON — Striker Chelsea, Didier Drogba, mengatakan, sejak musim bergulir sampai sekarang, fisiknya belum berada pada level kebugaran 100 persen dan itu membuatnya sulit tampil maksimal, terutama dalam mencetak gol. Drogba sudah melakoni 19 laga Premier League musim ini dan mencetak delapan gol. Padahal, musim lalu, ia mampu mencetak delapan gol dalam sepuluh penampilan pertamanya di Premier League. "Cedera dan malaria telah merusak penampilan. Saya masih belum 100 persen, tapi berusaha dalam setiap pertandingan untuk meningkatkan permainan dan membantu tim," ujar Drogba. "Musim ini berjalan rumit bagi saya dengan masalah fisik. Tidak mudah untuk mendapatkan kembali kekuatan, tetapi kami membutuhkan poin dan kehadiran saya diperlukan. Saya selalu mengorbankan diri untuk tim dan Chelsea membutuhkan saya," pungkas striker Pantai Gading tersebut. (hk/kc)

Drogba

LIGA PRIMER INDONESIA

Kim Terancam Tidak Ikut Seleksi

JAKARTA — Persema Malang berupaya agar Kim Jeffrey Kurniawan tetap tampil di partai pembukaan Liga Primer Indonesia, Sabtu (8/1). Keputusan itu tak pelak membuat Kim terancam tidak bisa mengikuti

seleksi pemain tim nasional U-23. Dalam daftar yang dikeluarkan Badan Tim Nasional (BTN), Selasa (4/1), Kim masuk untuk mengikuti seleksi pertama yang terdiri dari 33 pemain. Seleksi pertama ini akan

berlangsung, Jumat (7/1). Manajer Persema Asmuri mengungkapkan, Kim akan bergabung dengan timnas setelah tampil melawan Ksatria Solo XI pada laga pembukaan LPI, Sabtu (8/1). "Iya diperbolehkan seleksi timnas. Dia akan ke Jakarta pada tanggal 9 Januari atau setelah laga perdana LPI," ungkap Asmuri. Dengan begitu, keputusan "Laskar Ken Arok" membuat Kim terancam tidak bisa mengikuti seleksi timnas. "Enggak mungkin langsung dicoret. Kita jangan berandaiandai dulu. Saya kira pelatih Alfred Riedl bisa mengeluarkan keputusan yang lebih bijaksana," ujar Asmuri. Kim merupakan salah satu pemain naturalisasi yang diproyeksikan membela timnas di SEA Games 2011 dan Pra-Olimpiade 2012. (hk/kc)

kan pertandingan, dengan senang hati kami umumkan bahwa AFC telah menyetujui Australia menjadi tuan rumah Piala Asia 2015," sambung bin Hammam. Terpilihnya Australia sebagai tuan rumah Piala Asia 2015 ini sekaligus jadi hadiah hiburan atas kegagalan mereka menjadi tuan rumah Piala Dunia 2022. Negeri Kanguru kalah bersaing dengan Qatar yang lebih dipercaya oleh FIFA. "Kami sangat senang bahwa Anda, Bapak Presiden AFC, dan komite eksekutif Anda memutuskan untuk memberikan jatah penyelenggaraan Piala Asia 2015 kepada Australia," girang chairman FFA, Frank Lowy. "Kami akan melakukan pekerjaan terbaik untuk AFC dan untuk Australia," janji Lowy. Piala Asia 2015 rencananya akan digelar pada bulan Januari 2015. Australia kemungkinan akan mempersiapkan empat atau lima venue sebagai lokasi pertarungan 16 tim terbaik di Asia tersebut.(hk/dtc)

KAKA kembali merumput dalam pertandingan resmi saat Real Madrid mengalahkan Getafe di lanjutan Liga Spanyol, Senin (03/ 01), ini menandakan penampilannya kembali di lapangan sepakbola setelah terakhir kali bertanding saat Brasil dikalahkan Belanda di Piala Dunia Afrika Selatan, Juli 2010. "Ada beberapa waktu dimana saya merasa takut apakah saya bisa kembali atau tidak, katanya sebagaimana dikutip dari situs Real Madrid. Kini saya harus kembali menampilkan performa terbaik agar bisa dapat tempat di klub," tambah Kaka. Kaka, yang pernah memenangkan gelar pemain terbaik dunia atau Ballon dOr tahun 2007 ini bergabung dengan Madrid dari AC Milan pada bulan Juni 2009 dengan nilai transfer mencapai 65 juta euro, tetapi kemudian dia tidak menampilkan performa seperti ketika membela Milan akibat dibekap cidera. Setelah menjalani operasi lutu kiri pada Agustus 2010, dia kembali berlatih bersama tim pada tanggal 18 Desember silam dan diturunkan selama 15 menit saat melawan Getafe. Kaka mengakui, selain dorongan dan dukungan pelatih Jose Mourinho, masa ketika dia cidera adalah waktu terburuk dalam hidupnya. "Saya menjalani waktu terberat dan yang paling utama saya kehilan-

Kaka gan waktu bersama tim, berlatih bersama rekan satu klub, bersama mereka di ruang ganti, bermain dihadapan pendukung kami," katanya. "Sekarang saya siap dan akan melakukan yang terbaik untuk kembali menemukan kesenangan lagi ketika bermain." "Seorang pemain akan merasakan sendirian ketika dia mengalami cidera serius meski mendapatkan banyak dukungan dari yang lain," tegas Kaka. Kaka menyadari kalau dia harus berjuang untuk kembali mendapatkan posisinya di tim utama dan selalu bersedia bermain jika dibutuhkan. Bagi Real Madrid, kembalinya Kaka ini menjadi suntikan baru disaat Liga sudah berjalan setengah musim dimana mereka masih berada di peringkat kedua di bawah rival abadi Barcelona, dan juga sudah memastikan lolos ke babak kedua Liga Champions guna menghadapi klub Prancis Lyon dalam dua leg. (hk/dtc)

Ancelotti Targetkan Chelsea Empat Besar

Ancelotti

LONDON — Manajer Chelsea, Carlo Ancelotti, menilai kecil peluang timnya menjuarai Premier League musim ini. Menurutnya, finis di zona Liga Champions adalah target yang lebih realistis. Sempat mapan di puncak klasemen, Chelsea kini berada di posisi kelima dengan 35 poin, atau kalah lima angka dari penguasa sementara, Manchester United. Hal itu akibat mereka cuma mampu mendulang satu kemenangand alam delapan pertandingan Premier League terakhir. "Ada banyak tim yang bertarung untuk posisi pertama. Un-

tuk tetap tinggal di peringkat pertama klasemen sangat penting untuk masa depan. Kami bisa saja berpikir bahwa kami bisa memenangkan gelar lagi. Tapi, hal yang paling penting sekarang adalah untuk tetap tinggal di peringkat Liga Champions," kata Ancelotti. "Saya tidak khawatir. Kami memiliki keterampilan dan kemampuan untuk menempati emp a t b e s a r t a n p a m a s a l a h b e rarti.Kami terus berkembang dan tim sangat dekat untuk segera bangkit," tuntas mantan pelatih AC Milan dan Juventus tersebut. (hk/kc)

Chelsea Takkan Pinjam Beckham LONDON — Pelatih Chelsea Carlo Ancelotti memastikan pihaknya tidak berencana untuk mendatangkan mantan kapten timnas Inggris David Beckham dari Los Angeles Galaxy. Beckham memang tampaknya akan dipinjamkan Galaxy ke klub Eropa selama tiga bulan karena kompetisi Liga Amerika Serikat (MLS) tengah memasuki libur akhir musim. Chelsea menjadi salah satu klub yang kabarnya tertarik menampung Beckham selain Tottenham Hotspur, Sunderland, Newcastle United dan Blackburn Rovers. Dikaitkannya Chelsea dengan Beckham tak lepas karena sosok Anceelotti yang pernah meminjam mantan pemain Manchester United itu dua kali sewaktu masih melatih AC Milan. Tapi Ancelotti kali ini menegaskan tak berminat merekrut Beckham karena menurutnya Chelsea sudah memiliki stok pemain yang cukup di posisi tersebut. Ancelotti justru mendukung Tottenham meminjam Beckham. "Saya membaca bila Beckham akan senang kembali ke Inggris bersama Tottenham. Ia pemain profesional yang fantastis dan akan bagus bagi Tottenham. Tapi kami tidak tertarik. Pada posisinya kami sudah memiliki pemain bagus," ujar Ancelotti.(hk/kc)

Beckham


CMYK

Kamis, 6 Januari 2011

24

WAGUB Kepri HM Soerya Respationo, Komandan Korem Kolonel Zainal Arifin , anggota DPRD Kepri, dan eselon 2 Pemprov Kepri foto bersama dengan petugas TPS 02 Baloi Total Dalam

WAGUB Kepri HM Soerya Respationo bersalaman dengan Danrem Kolonel Zainal Arifin.

WAGUB Kepri HM Soerya Respationo bersalaman dengan petugas TPS 02 Baloi Total

WAGUB Kepri HM Soerya Respationo bersalaman dengan petugas TPS 02 Baloi Total

WAGUB Kepri HM Soerya Respationo bersama rombongan saat meninggalkan TPS di Tiban.

ANGGOTA DPRD Kepri Jumaga Nadeak bersama Asisten II Pemprov Kepri berbincang saat meninjau TPS 14 Tiban Indah

Wakil Gubernur Tinjau Pilwako Batam WAKIL Gubernur Provinsi Kepulauan Riau ( Wagub Kepri), DR. H. Soerya Respationo bersama rombongan unsur muspida Provinsi Kepri meninjau ke sejumlah tempat pemungutan suara ( TPS) dalam pelaksanaan pemilihan walikota dan wakil walikota Batam, Rabu (5/1). Ikut dalam rombongan Wagub itu diantaranya, Asisten Ekbang, Amhar Ismail, Asisten Administrasi Umum, Said Agil, Kadis Koperasi dan UKM, Azman Taufik, Inspektur Provinsi Kepri, Mirza, Karo Adminstrasi Pemerintahan Umum, Doli Boniara, Karo Kesra, Bimyat, Karo perlengkapan, Martin L. Maromon, Komandan Komando Resor Militer (Danrem) 033/Wira Pratama Kepri, Kolonel Czi Zainal Arifin, Kapolda Kepri, Brigjen Pol Raden Budi Winarso, Jumaga Nadeak, anggota DPRD Kepri, Kapolresta Barelang, Kombes Pol Eka Yudha Sastrawan. Dalam kesempatan tersebut, Wagub mengimbau kepada para kandidat agar tetap berpegang teguh dengan komitmen awal yang dibangun, yakni siap kalah dan siap menang. Untuk itu, apapun bentuk protes yang akan dilakukan maka harus melalui proses hukum yang berlaku. Bila bertindak secara anarkis, maka akan merugikan diri sendiri. WAGUB Kepri HM Soerya Respationo bersalaman dgn para saksi yang ada di TPS 14 Tiban Indah

WAGUB Kepri, komandan Korem Kolonel Zainal Arifin, Kapolda Kepri Brigjen Pol Budi Winarso, Kapolresta Barelang, anggota DPRD Kepri dan rombongan seusai melakukan peninjauan di sejumlah TPS.

WAGUB Kepri HM Soerya Respationo berbincang dengan petugas TPS 4 Jodoh saat peninjauan di TPS tersebut.

Foto: Humas Pemprov Kepri Narasi: Ali Mahmud / Cecep Mulyana

WAGUB Kepri HM Soerya Respationo berfoto bersama petugas TPS 05 di Duta Mas.

WAGUB Kepri HM Soerya Respationo berbincang dengan Jhon Sulistiawan saat meninjau TPS di Muka Kuning.

WAGUB Kepri HM Soerya Respationo beserta rombongan menyaksikan pencoblosan di TPS 11 depan Kantor Lurah Bengkong Laut.

WAGUB Kepri HM Soerya Respationo bersama istri melakukan pencoblosan di TPS o3 Duta Mas.

NY Rekaveny saat akan melakukan pencoblosan di TPS 03 Duta Mas

WAGUB Kepri HM Soerya Respationo beserta rombongan, Komandan Korem dan anggota DPRD Kepri saat meninjau TPS 02 di Baloi Total Dalam

WAGUB Kepri HM Soerya Respationo bersalaman dengan petugas TPS O3 Duta Mas

CMYK


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.