Radar pekalongan 24 oktober 2014

Page 1

16 HALAMAN

JUMAT, 24 OKTOBER 2014

Rp 3.000

Kabinet Berubah Lagi Sekarang Ada 34 Kementerian Proses Seleksi Sudah 99% JAKARTA - Arsitektur kabinet Jokowi-JK ternyata berubah lagi. Pertama kali diumumkan akan ada 34 kementerian, kemudian berkurang ke angka 33. Kini, kabinet Presiden Joko Widodo dipastikan terdiri dari 34 kementerian. “Ada 34 kementerian. Komposisi relatif masih sama, 16

(parpol), 18 (profesional),” kata eks Deputi Tim Transisi Andi Widjajanto di Istana Merdeka, Kamis (23/10). Andi menuturkan bahwa pembagian jatah kursi menteri untuk tiap parpol sudah disepakati. Posisi untuk tiap orang pun sudah disetujui Jokowi. “Proporsi masing-masing parpol sudah disepakati. Sudah sesuai dengan komposisi yang diminta Pak Jokowi dengan kebutuhan di posisiposisi mana,” ujar Andi.

Saat konferensi pers di Kantor Transisi, Senin (15/9) silam, Jokowi membeberkan arsitektur kabinetnya untuk pertama kali yaitu 34 kementerian dengan 3 menko. Sementara itu, jatah untuk parpol adalah sebanyak 16 kementerian. Kemudian, arsitektur kabinet itu diperbarui. Pada Jumat (10/10), Jokowi mengumumkan bahwa kabinetnya akan berisi 33 kementerian dengan proporsi 15 dari parpol ke hal 7 kol 1

PUTU WAHYU RAMA/RM

SELEKSI - Pemilik Susi Air, Susi Pudjiastuti, seusai bertemu Presiden Joko Widodo di Kantor Presiden, Kamis (23/10). Presiden Jokowi terus melakukan seleksi menteri kabinetnya.

TES CPNS Putri Jokowo Terancam Tak Lulus Tes CPNS SOLO - Kahiyang Ayu, putri Presiden Joko Widodo (Jokowi), mengikuti tes seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Pemerintah Kota Solo, Kamis (23/10/ 2014) siang. Dalam tes dengan sistem Computer Assisted Test (CAT) tersebut, putri Jokowi mendapatkan nilai total 300 dari skala 500. Berdasar pantauan KORAN SINDO, Kahiyang tiba di lokasi tes di Gedung Bakorwil Solo Raya sekitar pukul 11.23 WIB. Lulusan Ilmu

Nilai Tes Wawasan Kebangsaan Hanya 50

ke hal 7 kol 1

HUJAN DEBU Sejumlah petugas kepolisian bersiaga di depan pintu masuk Desa Gurukinayan, Kecamatan payung, Kabupaten Karo, Senin (13/10). Letusan Gunung Sinabung yang mengeluarkan material vulkanik disertai suara gemuruh tersebut mengakibatkan beberapa Desa di Karo mengalami hujan debu dan lumpur. AMINOER RASYID/SUMUT POS

ISWARA BAGUS N/JAWAPOS/RADAR SOLO

TES CPNS - Kahiyang Ayu putri kedua presiden Jokowi meninggalkan lokasi setelah mengikuti tes CPNS di Gedung Bakorwil II Jawa Tengah Solo, Kamis (23/10).

NARKOBA Bawa Dua Paket Sabu, Brigadir SN Ditangkap SEMARANG - Seorang polisi berpangkat brigadir ditangkap petugas Direktorat Reserse Narkoba (Dit Resnarkoba) Polda Jawa Tengah karena diduga terlibat peredaran gelap sabu. Tersangka yang ditangkap adalah Brigadir SN (29), warga Kelurahan Mangunharjo, Kecamatan Tembalang, Kota Semarang. Ia merupakan anggota Polsek Banyumanik Semarang ke hal 7 kol 5

SEMARANG

Siswa MTs Diduga Dilarikan Oknum Sopir Angkot BATANG - Raihan Wikasari (13) siswi kelas VIII MTs Ribatul Muta’allimin Kota Pekalongan yang dikabarkan hilang sejak Rabu (22/ 10) sore, akhirnya pulang dalam keadaan selamat. Meski selamat, namun pelajar warga Dracik Tempe, kelurahan Proyonanggan Se-

latan yang diduga dilarikan angkot Pekalongan-Batang itu, hingga Kamis (23/10) siang masih dalam keadaan shok. Ayah korban bernama Eko wiyono (37), menuturkan, anaknya pulang ke rumah sekitar pukul 08.30 WIB diantar oleh tetang-

ganya yang bernama Imam. “Dia pulang diantar Imam dan katanya ketemu di SPBU Tulis, Batang. Seneng, alhamdulillah anak saya pulang dalam keadaan selamat. Kemarin pada nangis semua,” ungkapnya. Namun hingga kemarin ke hal 7 kol 5

Guru:RaihanTermasukSiswiBerprestasi KOTA - Raihan Wikasari (13), siswi MTs Ribatul Muta’allimin Kota Pekalongan yang sempat menghilang sepulang sekolah, Rabu (22/ 10) siang diduga dibawa kabur sopir angkot, termasuk anak berprestasi. Menurut pihak sekolah, Raihan adalah siswi Kelas VIIIA. Kelas tersebut adalah kelas unggulan, untuk siswa-siswi yang berprestasi. “Dia di kelas VIIIA. Itu kelas unggulan, untuk anak yang berprestasi tak hanya di bidang akademik. Tetapi akhlaknya juga baik. Kese-

GURU Salah satu guru bahasa Inggris sekaligus guru BK di MTs Ribatul Muta’allimin, Eri Bahri, saat ditemui Radar Pekalongan di sekolah setempat, kemarin (23/ 10) siang. WAHYU HIDAYAT

SINDONEWS

PARIPURNA - Anggota DPRD Jawa Tengah menggelar rapat paripurna pembentukan alat kelengkapan dewan.

Empat Fraksi Minta Paripurna Ulang SEMARANG - Empat fraksi yang walkout dalam rapat paripurna dengan agenda pembentukan alat kelengkapan DPRD Jawa Tengah periode 2014-2019 hari Rabu (22/10/2014) kemarin akan melayangkan surat kepada pimpinan dewan untuk digelar rapat paripurna ulang dengan agenda yang sama

Walk Out soal Kelengkapan DPRD Jateng

ke hal 7 kol 5

TIDAK TERBIT Sehubungan Libur Nasional Tahun Baru Hijriyah 1436 H, Sabtu (25/10) besok, Radar Pekalongan tidak terbit. Kepada relasi harap maklum. REDAKSI

ke hal 7 kol 1

NURUL FATAH

SHOK - Raihan (berbaring), hingga kemarin belum bisa dimintai keterangan terkait kejadian yang menimpanya.

Lokasi PLTU Batang Tak akan Dipindahkan Diperkirakan Beroprasi 2020 JAKARTA - Pemerintah memastikan proyek pembangunan pembangkit listrik tenaga uap (PLTU) Batang yang berlokasi

di Jawa Tengah, tidak akan dipindahkan. Hal tersebut seperti yang diungkapkan oleh Dirjen Ketenagalistrikan Kementerian ESDM, Jarman di Jakarta, kemarin. Jarman membantah kalau ke hal 7 kol 5

Mereka yang Rugi Jokowi Batal Umumkan Menteri di Tanjung Priok

Katering Mubazir, Aktifitas Bongkar Muat Terganggu PERSIAPAN teknis menjelang pengumuman kabinet Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Dermaga 200 Terminal III Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta Utara sudah matang sejak tiga hari sebelum tanggal pengumuman. Personel TNI dan Polri juga telah ditempatkan di sejumlah titik, untuk memastikan keamanan dan keselamatan Jokowi. Bahkan aktivitas di pelabuhan dibatasi dua hari jelang pengumuman. Tak lupa skenario pengumuman dengan membagikan helm dan life jacket kepada 33 calon menteri terpilih juga sudah disiapkan. Ketika persiapan sudah 100 persen, tiba-tiba Jokowi membatalkan pengumuman namanama menteri yang akan men-

Kabinet Berubah Lagi

Menyesuaikan kebutuhan atau titipan...?? Putri Jokowo Terancam Tak Lulus Tes CPNS

Pas jadi anak presiden, pas ujianya menggunakan komputerisasi...

MERDEKA

BATAL - Panggung yang sudah tertata rapi di pelabuhan Tanjung Priok ini batal digunakan karena presiden jokowi tidak jadi mengumumkan menterinya pada Rabu (22/10) malam kemarin.

dampinginya selama lima tahun ke depan. “Batal, batal, batal,” ujar salah seorang staf biro pers kepresidenan di

Redaksi/Pemasaran/Iklan: Jl. Binagriya Raya B1 No. 9 Pekalongan Telp. (0285) 432.234, 790.6360 Fax. (0285) 441.0262

Tanjung Priok, Rabu (22/10). Hal itu dipertegas dengan pernyataan Wapres Jusuf Kalla yang mengakui pemerintah

belum siap mengumumkan calon menteri tadi malam. “Ini kan bukan hanya nama, ke hal 7 kol 1

E-mail: r4d4rpek4long4n@gmail.com, iklan_radar_pekalongan@yahoo.com Website: www.radarpekalonganonline.com

CKMY


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Radar pekalongan 24 oktober 2014 by Radar Pekalongan - Issuu