Radar pekalongan 24 juni 2014

Page 1

16 HALAMAN

SELASA, 24 JUNI 2014

Italia

Uruguay

Laga Hidup Mati ITALIA akan menjalani laga hidup mati alias penentuan menghadapai Uruguay, Selasa (24/ 6) pukul 23.00 WIB. Laga ini akan menentukan siapa di antara kedua tim yang akan menemani Kosta Rika ke babak 16 besar. Jika melihat yang paling realistis, prediksi skor Uruguay vs Italia meDaniele ngarah pada haDe Rossi sil imbang Italia

ke hal 7 kol 5

Karaoke Harus Tutup Selama Bulan Ramadan Pengusaha Tempat Hiburan Dipanggil KAJEN - seluruh tempat karaoke yang ada di wilayah Kabupaten Pekalongan harus ditutup

selama sebulan penuh pasa bulan Ramadan nanti. Jika ada yang melanggar, maka akan dikenai sanksi tegas. Dan para pemilik usaha sendiri sudah menyakati hal itu, dibuktikan dengan pernyataan kesanggupan untuk menutup tempat usahanya selama Ramadan. Hal itu terungkap saat puluhan

pemilik atau pengusaha tempat hiburan karaoke dilakukan pembinaan di Aula Satpol PP Kabupaten Pekalongan, Senin (23/6). Pembinaan dilakukan pada jelang ramadan, dan salah satu ketentuan yang ditetapkan adalah seluruh tempat hiburan yang ada dilarang berke hal 7 kol 1

PEMBINAAN

GETTY IMAGES

Rp 3.000

Sejumlah pemilik atau pengusaha tempat hiburan karaoke dibina untuk menutup tempat hiburan selama bulan ramadan.

AKHMAD SAEFUDIN

RAKOR- Ketua FKUB Batang, Subkhi, saat memimpin rapat koordinasi menyikapi momentum Ramadhan dan Pilpres 2014.

FKUB Tolak Aksi Sweeping Kondusivitas Ramadhan Harus Dijaga Bersama BATANG- Jajaran tokoh agama yang tergabung dalam Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Kabupaten Batang menyerukan semua pihak, baik di internal umat Islam maupun agama lain, untuk ber-

sama-sama berperan dalam menjaga kondusivitas Bulan Ramadhan 1435/2014 yang tinggal beberapa hari lagi. Namun demikian, mereka tetap menolak segala bentuk aksi sweeping terhadap tempat hiburan, yang dilakukan unke hal 7 kol 1

TRIYONO

GRAFIS: RONY COY

CA CATT AT AN Pengakuan Wisconsin dari Greg untuk Masa Depan Inuki Manufacturing Hope 133 KITA tentu akan terus ingat pelajaran sekolah mengenai “benda” yang hanya terdiri atas tiga jenis: benda padat, benda cair, dan benda gas. Contoh perubahan bentuk benda pun kita masih ingat. Contohnya air: didinginkan menjadi benda padat (es), dipanaskan jadi benda gas (uap), dibiarkan tetap jadi benda cair (air). Belakangan ahli fisika menemukan jenis benOleh: Dahlan Iskan da yang tidak masuk paMenteri BUMN dat, cair, atau gas. Namanya: plasma. Ahli fisika juga yang menemukan hal paling baru ini: D3 dan H2O yang diproses melalui fusi plasma menghasilkan neutron. Inilah

Gaji PNS Dipotong Sukarela 2,5% untuk Zakat Akan Disalurkan Bagi Rakyat Miskin JAKARTA - Mulai Agustus mendatang PNS yang berniat dan sukarela, akan dipotong gajinya 2,5 persen untuk zakat. Uang zakat dari PNS ini nantinya akan disalurkan untuk rakyat miskin. “Pegawai Negeri Sipil yang memiliki penghasilan minimal 3,4 juta/bulan,” ujar Ketua umum BAZNAZ Didin Hafidhuddin saat ditanya wartawan soal persyaratan PNS yang

Pemerintah Akui Pilpres 2014 Lepas dari Aturan UUD 1945

dipotong 2,5 persen untuk zakat dalam jumpa pers Inpres Zakat untuk Kesejahteraan Umat di Kemenkokesra di Jl Medan Merdeka Barat, Jakarta, Senin (23/6). Pemotongan 2,5 persen gaji PNS ini sesuai dengan Instruksi Presiden No. 3 Tahun 2014 tentang Optimalisasi Pengumpulan Zakat di enam jenis institusi negara. “Namun pemotongan ini berdasarkan kesadaran individual,” sambung Didin pada kesempatan yang sama.

JAKARTA - Pemerintah mengakui Pemilihan Presiden 2014 terlepas dari aturan yang tertuang dalam UUD 1945 dan juga UU Pilpres. Keduanya mengasumsikan bahwa pasangan calon presiden dan wakil presiden yang berkompetisi lebih dari dua kandidat atau lebih. “Kondisi ini seolah merupakan kondisi pintas dari ketentuan pasal 6A ayat 4 UUD 1945 dan pasal 159 ayat 2 UU Pilpres yang di dalamnya hanya mensyaratkan perolehan suara terbanyak tanpa batasan prosentase perolehan suara di setiap provinsi,” kata Staf Ahli

ke hal 7 kol 5

ke hal 7 kol 5

DOK

DUA PASANGAN - Pelaksaan Pilpres tahun 2014 ini hanya diikuti oleh dua pasangan capres dan cawapres.

ke hal 7 kol 1

Prabowo Sepakati dan Tidak Sepakat Terkait 3 Hal Ini dari Jokowi

DUKUNGAN

Sepakat Soal Industri Pertahanan, Tidak Soal Tank Leopard

NURUL FATAH

DEKLARASI - Para pedagang mendeklarasikan dukungan untuk pasangan Prabowo-Hatta.

Paguyuban PKL Saweran untuk Prabowo-Hatta BATANG - Paguyuban pedagang kaki lima (PKL) kabupaten Batang, senin sore (23/6) melakukan deklarasi dukungan kepada capres cawapres Prabowo-Hatta. Puluhan pedagang kakilima yang diantaranya pedagang somay, bakso, es dawet ini serempak menggelar dake hal 7 kol 5

CAPRES Prabowo Subianto dalam tiga kali penampilannya di acara debat, tiga kali juga menyatakan sepakat dan tidak sepakat dengan ide saingannya Joko Widodo. Apa saja hal yang disepakati maupun tidak Prabowo dari Jokowi itu? INDUSTRI PERTAHANAN Capres nomor urut dua, Joko Widodo ingin mengembangkan industri pertahanan Indonesia. Hal ini disampaikannya pada debat capres Minggu (22/6) kemarin. “Yang pertama panser anoa harus kita kembangkan, terus industri pertahanan kita. Mungkin nanti ada panser banteng. Sehingga kita betulbetul mempunyai kekuatan pertahanan,” kata Jokowi. Prabowo kemudian me-

nyatakan sependapat dengan Jokowi. Ia pun langsung memasang pose hormat ala militer untuk Jokowi. “Saya sependapat dengan Bapak, kita harus memperkuat industri dalam negeri, kita harus mendukung pengusaha membuat industri pertahanan dalam negeri,” ujar Prabowo. EKONOMI KREATIF Ketika Jokowi memaparkan visi misinya di bidang ekonomi kreatif, Prabowo langsung menyatakan dirinya sepakat dengan pemaparan tersebut. Walau itu berarti ia menentang masukan tim penasehatnya. “Tim penasihat saya bilang jangan pernah setuju dengan apa yang disampaikan Pak Jokowi. Tapi untuk soal yang

VS DEBAT Capres Prabowo Subiyanto dan Joko Widodo beradu argumentasi dalam acara debat. Pada debat tersebut, Prabowo menyepakati dan tak sepakt terkait tiga hal dengan Jokowi. WAHYUDIN/JPNN

Redaksi/Pemasaran/Iklan: Jl. Binagriya Raya B1 No. 9 Pekalongan Telp. (0285) 432.234, 790.6360 Fax. (0285) 441.0262

WAHYUDIN/JPNN

Karaoke Harus Tutup

Moga saja bukan bagian luarnya saja, biar tak ketahuan... Gaji PNS Dipotong Sukarela 2,5% untuk Zakat

Hanya 2,5% dari gaji, sedangkan penghasilan lain masih utuh...

ke hal 7 kol 1

E-mail: r4d4rpek4long4n@gmail.com, iklan_radar_pekalongan@yahoo.com Website: www.radarpekalonganonline.com

CKMY


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Radar pekalongan 24 juni 2014 by Radar Pekalongan - Issuu