Radar pekalongan 23 maret 2015

Page 1

16 HALAMAN

SENIN, 23 MARET 2015

Rp 3.000

PETAKA

GAS BOCOR 3

Namun sial, uap gas elpiji sudah telanjur memenuhi ruangan dapur. sehingga begitu ada percikan api, api langsung menyambar.

WAHYU HIDAYAT

DIRAWAT - Salah satu korban sedang menjalani perawatan intensif di RSUD Kraton akibat luka bakar yang dideritanya, kemarin 1 (20/3). Ismari menceritakan, pagi itu dirinya hendak menyalakan kompor gas. Namun, gasnya di dalam tabung habis. Ismari memanggil tetangganya, Anto, untuk membantu.

4 Mardiyono (anak Ismari), yang baru dari kamar mandi dan belum pakai baju langsung terkena efek ledakan. Ia menjadi korban terparah akibat ledakan.

2 Mereka mengira bahwa gas yang tadinya keluar sudah berhasil diatasi dan tidak keluar lagi. Sehingga kemudian kompor gas dinyalakan.

GRAFIS: RONY COY

AKSI Mendapatkan Perlakuan Diskriminatif, PRT Turun ke Jalan SEMARANG - Sebanyak 70% dari 3 juta pekerja rumah tangga (PRT) di Kota Semarang, Jawa Tengah kerap mendapatkan perlakukan diskriminatif. Bahkan tak jarang dari mereka yang tidak mendapatkan hak-haknya. “Mulai pemberian gaji yang tidak layak, pemotongan gaji sepihak, tidak ada hari libur mingguan, cuti tahunan, jaminan kesehatan, kebebasan berserikat, serta tidak adanya perjanjian tertulis. Sehingga mereka (PRT)

Tabung Gas Bocor dan Terbakar, Empat Orang Terluka PEKALONGAN - Mardiyono (30), warga Kelurahan Kandang Panjang gang 7B RT 02 RW 04 No 57, Kecamatan Pekalongan Utara, Kota Pekalongan, tak menyangka kalau hari Jumat

Uang Pemkot di Bank Dikorupsi Dana Kas Rp22 M Raib Misterius SEMARANG - Dana Kas Daerah Pemerintah Kota Semarang senilai Rp 22 miliar yang disimpan di sebuah Bank

swasta dilaporkan raib secara misterius. Kepolisian terus melakukan penyelidikan dan mengamankan dokumen-dokumen yang diduga dipalsukan. Kapolrestabes Semarang Kombes Pol Djihartono mengatakan pihaknya menda-

ke hal 7 kol 1

BARANG BUKTI Kapolrestabes Semarang Kombes Pol Djihartono menunjukan sejumlah barang bukti yang sudah berhasil diamankan dalam penyelidikan hilangnya dana kas Pemkot Semarang di bank. DETIK

SINDONEWS

TURUN KE JALAN - Sejumlah PRT di Semarang turun ke jalan untuk menyerukan desakan kepada presiden agar mengesahkan RUU PRT.

PEMBOBOLAN ATM BRI Dibobol, Kerugian Rp 300 Juta SLEMAN - Mesin ATM adalah sasaran empuk begal. ATM BRI di toko swalayan Pamela 6 Karang Asem, Condongcatur, Depok, Sleman, menjadi korban kejahatan begundal, Minggu (22/3). Aksi pencurian ini dilakukan dengan merusak cover ATM bagian luar. Namun box ATM untuk menyimpan uang tidak mengalami kerusakan. Totol kerugian akibat pencurian tersebut mencapai Rp 300 juta. Salah satu saksi, Satrio Wibowo(34) melihat pintu mesin ATM sudah dalam keadaan ke hal 7 kol 5

DETIK

DIBOBOL - ATM Bank BRI ini dipasangan garis batas polisi setelah sebelumnya dibobol oleh gerombolan begal.

ke hal 7 kol 1

KOMPAS

patkan aduan raibnya deposito tersebut dari DPKAD Pemkot Semarang pada 21 Januari 2015 lalu. “Ada pengaduan pada tanggal 21 Januari tetang raibnya uang Pemkot di salah satu

ke hal 7 kol 5

(20/3) pagi akan menjadi hari yang tak akan ia lupakan dalam hidupnya. Ia bersama dua saudaranya, Ismari (27) dan Purwadi (35), serta seorang

GOLKAR AGUNG - Pimpinan Partai Golkar hasil Munas IX Jakarta (dari kiri ke kanan) Lawrence Siburian, Priyo Budi Santoso, Agung Laksono, dan Zainuddin Amali dalam konferensi pers menyikapi putusan Kemenkumham terkait kepengurusan Golkar di Kantor DPP Partai Golkar, Jakarta, Selasa (10/3).

Yasonna Tegaskan Golkar Agung belum Punya Keabsahan Kubu Agung hari Ini Gelar Syukuran

flik internal Golkar antara kubu Agung Laksono kontra Aburizal Bakrie. Karenanya saat kembali ditanya tentang penyelesaian masalah partai berlambang pohon beringin itu, Yasonna mengaku belum dapat menyampaikannya. Alasannya, karena pihaknya masih mendalami dokumen dari kubu Agung Laksono

JAKARTA - Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly kini memilih bersikap hati-hati dalam berkomentar tentang penyelesaian masalah di internal Golkar. Pasalnya, menteri asal PDIP itu dituding bersikap pilih kasih dalam menyikapi kon-

ke hal 7 kol 5

Dulu Melarang, Kini Pemerintah Bolehkan PNS Rapat di Hotel MATARAM - Menteri Pemberdayaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi, Yuddy Chrisnandi, memperbolehkan pemerintah daerah melakukan kegiatan di hotel selama itu dikelola oleh pemerintah apalagi me-

libatkan pihak ketiga. “Jika kegiatan yang dilaksanakan pemerintah daerah itu berupa seminar, simposium, penyuluhan atau sosialisasi kebijakan boleh lakukan di hotel,” katanya, di Mataram, Nusa Tenggara Barat, di

sela kegiatan kunjungan kerjanya di Pemerintah Kota Mataram, Sabtu. Sebelumnya, pemerintah mengeluarkan edaran larangan bagi instansi pemerintahan untuk menggelar aktivitas di hotel dan restoran

dengan alasan penghematan anggaran. Akan tetapi aturan baru itu belakangan diubah. Apalagi, lanjutnya, jika sosialisasi itu melibatkan pihak ketiga dengan tema sosialisasi tentang investasi dan yang mendatangkan para investor

silakan saja. “Bila perlu kegiatan itu dilakukan satu minggu di hotel dengan menggunakan uang yang banyak dari pihak ketiga, tetapi asalkan pemerintah mampu menggunakan ke hal 7 kol 5

Tim Sukses Jokowi-JK Pada Pilpres 2014 Kini Jadi Komisaris BUMN

Mengukur Kompetensi Titipan PDIP di Ketiga Bank BUMN PERUSAHAAN-perusahaan perbankan pelat merah, atau Badan Usaha Milik Negara (BUMN) kini tengah menjadi sorotan publik. Lantaran, banyak mantan tim sukses Joko Widodo-Jusuf Kalla yang menduduki posisi komisaris di perbankan milik peDOK DOK DOK merintah itu. Cahaya D Rembulan Pataniari Siahaan Alexander Sonny K Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUBerdasarkan data yang merintahan Gus Dur ini perPST) PT Bank Rakyat Indo- dilansir VIVA.co.id, Sony nah menjadi Pengurus Banesia Tbk, yang digelar hari diketahui masuk menjadi dan Pendidikan dan Pelatiini, Kamis 19 Maret 2015, kader PDIP pada 1999. Son- han Pusat PDIP sejak 2001. menyepakati pengangkatan ny pernah menjabat sebagai Selain itu, dosen filsafat di kader Partai Demokrasi In- Pengurus Badan Penelitian Unika Atmajaya ini juga donesia Perjuangan (PDIP), dan Pengembangan PDIP pernah menjadi Wakil Ketua Sonny Keraf menjadi Komi- pada 1999-2000. Komisi VII DPR dari Fraksi saris Independen BRI untuk Mantan Menteri Negara PDIP pada 2004-2009 periode 2015-2020. Lingkungan Hidup era peke hal 7 kol 1

Redaksi/Pemasaran/Iklan: Jl. Binagriya Raya B1 No. 9 Pekalongan Telp. (0285) 432.234, 790.6360 Fax. (0285) 441.0262

ANGGOTA TIM SUKSES JOKOWI YANG MENJADI KOMISARIS BANK BUMN: Komisaris Independen PT Bank Mandiri (Persero) Tbk, Cahaya Dwi Rembulan. Dia merupakan anggota Tim Transisi JokowiJK sekaligus kader Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP).

Uang Pemkot di Bank Dikorupsi

Jangan-jangan didaerah lain juga terjadi hal yang sama...

2

Komisaris Independen PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (BNI), Pataniari Siahaan. Ia merupakan Kader PDIP dan Tim Sukses Jokowi di Pilpres 2014.

2

Dulu Melarang, Kini Pemerintah Bolehkan PNS Rapat di Hotel

Pejabat dari politikus akhirnya omonganya terbawa seperti politikus...

Komisaris Independen PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI), Alexander Sonny Keraf. Sonny merupakan kader PDIP. Dia juga dosen Fakultas Hukum Universitas Trisakti dan Menteri Negara Lingkungan Hidup di era pemerintahan Presiden Abdurrahman Wahid.

2

E-mail: r4d4rpek4long4n@gmail.com, iklan_radar_pekalongan@yahoo.com Website: www.radarpekalonganonline.com

CKMY


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.