16 HALAMAN
SABTU, 14 JUNI 2014
Rp 3.000
Kasus Korupsi Transjakarta, Kejagung Sita Uang Rp 1,1 Miliar Widya Pramono di KeJAKARTA - Kejakjagung, Jumat (13/6). saan Agung (Kejagung) Lebih lanjut, dia memenyita uang dari kasus ngatakan, penyidik dugaan korupsi pengjuga telah memeriksa adaan bus Transjasejumlah saksi-saksi karta di lingkup Diterkait uang yang dinas Perhubungan sita. Salah satunya, (Dishub) DKI Jakarta saksi ahli dari Univerpada anggaran 2013. sitas Gajah Mada. “Ini Penyitaan uang itu juga sangat positif menterkait terjeratnya Di- DUGAAN dukung bahwa apa rektur Badan PengKORUPSI yang dilakukan terkajian dan Penerasangka-tersangka ini pan Teknologi, PraTRANS spesifikasi woto. JAKARTA menyalahi teknis sehingga pe“Ada penyitaan danyidikan yang sedang ri kasus Bus Transjakarta itu terkait dengan kasus- berjalan ini mengarah pada nya Prawoto disita uang seba- perbuatan korupsi yang kita nyak Rp 1,195 miliar dan saksi- sangkakan,” tutur dia. Kendati demikian, pihaknya saksi yang terkait dengan itu kita periksa,” kata Jampidsus ke hal 7 kol 5
OKEZONE
BERBAHAYA - Sejumlah anak meloncat ke kali dari atas jembatan yang kondisinya miring di kawasan Grogol, Pertamburan, Jakarta Barat. Anak-anak tersebut mengabaikan kesehatan mereka dengan berenang di air yang tidak layak untuk dipakai.
BEASISWA Presiden SBY Hadiahi Putri Penarik Becak Beasiswa ke Inggris JAKARTA - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dan Ibu Negara Ani Yudhoyono bertemu dengan Raeni dan ayahnya, Mugiono, di Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta, sebelum bertolak ke Bali, Jumat 13 Juni 2014. Dalam pertemuan itu, SBY menghadiahi Raeni beasiswa untuk melanjutkan studinya ke hal 7 kol 1
SB YUDHOYONO
BERTEMU SBY - Orang tua Raeni tidak dapat membendung keharuanya saat bertemu dengan Presiden SBY dan Any Yudhoyono.
KRIMINAL Perampok Incar Juragan yang Simpan Uang di Rumah SEMARANG - Komplotan perampok lintas kota yang selalu membawa senjata api dalam aksinya ditangkap tim Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Jawa Tengah. Pelaku yang berjumlah 12 orang itu selalu mengincar para juragan yang memiliki uang tunai ke hal 7 kol 5
MA Menangkan Gugatan Koruptor Eks Hakim Syarifudin ke KPK Rp 5 Miliar
RICARDO/JPNN
USUT TRANSJAKARTA - Himpunan Mahasiswa Islam Jakarta berunjukrasa di depan Gedung Kejaksaan Agung, Jakarta, Jumat (13/6). Para mahasiswa menuntut KPK mengusut kasus pengadaan Bus Transjakarta dan BKTB senilai Rp1,5 triliun yang diduga melibatkan Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo.
Awal Ramadhan Diperkirakan Beda Umat Diminta Dewasa
JAKARTA - Mahkamah Agung (MA) mengabulkan gugatan koruptor mantan hakim Syarifudin. Eks hakim Pengadilan Negeri Jakarta Pusat (PN Jakpus) itu menggugat KPK Rp 5 miliar karena merasa dirugikan dalam proses penyidikan. “Mengabulkan permohonan pemohon Syarifudin SH MH dengan termohon Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK),” demikian lansir website MA, Jumat (13/6). Perkara tersebut mengantongi nomor 2580 K/PDT/2013 dengan ketua majelis hakim agung Prof Dr Valerine JL Kriekhoff dan dua hakim anggota Syamsul Ma‘arif Phd serta Hamdan ke hal 7 kol 1
DETIK
MENANG - Mantan hakim koruptor ini memenangi gugatan terhadap KPK dan akan menerima ganti rugi Rp100 juta.
JAKARTA - Penentuan awal Ramadhan tahun diperkirakan kembali berbeda. Karenanya, umat Muslim diimbau untuk bersikap dewasa dalam menyikapi perbedaan tersebut. Khatib Am Syuriah Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU), KH Malik Madani mengatakan, perbedaan karena metode metode yang digunakan beberapa ormas Islam. Malah, perbedaan metode membuat semakin mempersulit membuat awal Ramadhan
dilaksanakan secara bersamaan. “Apabila sama-sama tidak bisa disamakan, maka kita harus rela untuk menerima perbedaan,” ujarnya, Jumat (13/6). Malik menambahkan, penentuan awal Rramadhan oleh NU masih akan menunggu hasil pantauan bulan (hilal) pada 29 Sya’ban di titik yang digunakan di seluruh Indonesia. Artinya, berpotensi berbeda dengan yang menetapkan awal Ramadhan pada 28 Juni. Menurutnya, NU juga masih menunggu sidang itsbat yang dilaksanakan pemerintah. Sebab NU berpegangan, peke hal 7 kol 5
TNI Buru Pelaku Pembocoran Surat Pemecatan Prabowo JAKARTA - Tentara Nasional Indonesia (TNI) melakukan pengejaran terhadap pelaku pembocoran surat Dewan Kehormatan Perwira (DKP) yang merekomendasikan pemecatan Prabowo Subianto dari militer. Panglima TNI Jenderal Moeldoko mengatakan pihaknya sudah membentuk tim untuk mencari pelaku yang menyebarkan surat tersebut. “Saya sedang terus kejar siapa yang membocorkannya,” tegas Moeldoko di Mabes TNI, Cilang-
kap, Jakarta Timur, Jumat (13/6). Moeldoko menambahkan, dokumen tersebut merupakan rahasia negara. Oleh karena itu, pelaku yang membocorkannya dapat dipidanakan. “Itu adalah rahasia negara dan ada hukuman pidana bagi yang membocorkannya,” tukasnya. Sebelumnya, dokumen yang diduga surat pemecatan dari DKP beredar pada Minggu 8 Juni di jejaring sosial Twitter dan Facebook. Dalam dokumen keputu-
KETERANGAN Panglima TNI didampingi puluhan Panglima Komando Utama seluruh Indonesia memberikan keterangan kepada wartawan terkait beberapa hal.
ke hal 7 kol 1
TRIBUNNEWS
Kemudahan-kemudahan Daftar dan Seleksi PNS
SKCK dan Kartu Kuning tak Diperlukan Lagi DETIK
DIAMANKAN - Kapolda Jawa Tengah menunjukan senjata api yang digunakan kawanan rampok yang mencari sasaran para juragan.
RODA DUA Satu Juta Kendaraan di Jateng Tanpa Pelat Nomor SEMARANG - Fraksi PDI Perjuangan DPR Provinsi Jawa Tengah meminta Gubernur Ganjar Pranowo mewaspadai dampak dari membeludaknya motor di wilayah yang dia pimpin. Menurut anggota Fraksi PDI Perjuangan, Rr Maria Tri Mangesti, banyaknya kendaraan roda dua berpotensi meningkatkan angka kejahatan dan kecelakaan ke hal 7 kol 5
MORATORIUM atau penghentian penerimaan pegawai negeri sipil (PNS) sudah dicabut. Ribuan bahkan jutaan orang di seluruh Indonesia bakal memperebutkan kursi pegawai di kantor pemerintahan. Terlebih, tahun ini Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi membolehkan seluruh instansi pemerintah, hingga level kabupaten/ kota, untuk membuka rekrutmen Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS). Ini melengkapi jatah 100.000 PNS baru yang hendak dipekerjakan negara tahun ini. Merujuk aturan 2012 dan 2013, pemerintah daerah dengan belanja pegawai melebihi 50 persen APBD dilarang merekrut pegawai baru. Kini beleid itu diubah, dengan alasan perlu ada penyesuaian pegawai pensiun.
MA Menangkan Gugatan Koruptor
Meskipun mantan, yang gugat sebelumnya sempat satu korps... TNI Buru Pelaku Pembocoran Surat Pemecatan Prabowo
Persoalan mudah yang dibikin rumit, karena warga sipil tak mungkin punya akses... MERDEKA
MERDEKA
TES TERTULIS - Ribuan pelamar CPNS mengikuti tes tertulis yang diadakan di gelanggang olah raga.
LEBIH MUDAH - Pendaftar seleksi CPNS tengah diperiksa kelengkapannya oleh panitia seleksi.
Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Azwar Abubakar yakin, kebijakannya tidak akan membuat formasi
Redaksi/Pemasaran/Iklan: Jl. Binagriya Raya B1 No. 9 Pekalongan Telp. (0285) 432.234, 790.6360 Fax. (0285) 441.0262
CPNS se-Indonesia membludak dari target awal. “Paling satu pemda 20 orang doang. Jadi dari 100.000 target kita,
paling banyak cuma 2.000 se-Indonesia,” ujarnya di Kementerian Keuangan, Jakarta, Kamis (12/6) ke hal 7 kol 1
E-mail: r4d4rpek4long4n@gmail.com, iklan_radar_pekalongan@yahoo.com Website: www.radarpekalonganonline.com
CKMY