16 HALAMAN
RABU, 12 NOVEMBER 2014
Rp 3.000
Hanura dan Nasdem Tolak Kesepakatan Ada Politik Transaksional Perdamaian KIH-KMP
JAKARTA - Pimpinan Dewan Perwakilan Rakyat dan Koalisi Merah Putih sepakat memberi jatah 21 kursi pimpinan alat kelengkapan dewan kepada Koalisi Indonesia Hebat.
Namun fraksi Nasdem dan hanura dengan tegas menyatakan menolak kesepakatan tersebut bila harus mengubah tatib. Ketua Fraksi Partai Hanura Dossy Iskandar Pra-
setyo menolak keras kesepakatan damai antara Koalisi Indonesia hebat (KIH) dan Koalisi Merah Putih (KMP). Hasil kesepakatan yang memberikan 21 jatah kursi pimpinan pada KIH
dengan merevisi Tata Tertib DPR dan Undang-Undang MPR, DPR, DPD, dan DPRD (UU MD3) dinilai sebagai politik transaksional. “Kami menolak (perubahan UU MD3 dan Tatib
DPR). Ini bukan masalah diberi dan tidak diberi,� kata Dossy saat dihubungi wartawan di Jakarta, Selasa (11/ 11). Menurutnya perdamaian di DPR antara KIH dan KMP
KEBUTUHAN
prinsipnya bukan jumlah kursi yang didapat. Namun, yang penting adalah implementasi musyawarah mufakat mengedepankan prinsip adil dan proporsionalitas. ke hal 7 kol 5
Kades Kalirejo Resmi Ditahan BATANG- Kejaksaan Negeri (Kejari) Batang akhirnya resmi menahan Kades Kalirejo, Kecamatan Bawang, Muhidin, tersangka kasus bantuan rumah tidak layak huni (RTLH) Tahun 2014 dari Kementerian Sosial (Kemensos), Selasa (11/11) petang. Tersangka ditahan setelah menja-
lani pemeriksaan panjang, dari pagi sampai dengan maghrib kemarin. Tersangka didampingi pengacaranya, Tommy Susanto, telah berada di kantor Kejari sekitar pukul 09.30 WIB. Pada pukul 10.30, dia menjalani pemeriksaan. Sementara proses pemeriksaan ke hal 7 kol 1
DETIK
AYAM POTONG - Tiga ekor ayam yang sudah disembelih ini dilemparkan ke dalam komplek kantor gubernur oleh para buruh yang menolak upah murah.
Tolak Upah Murah, Buruh Lempar Ayam Sembelihan ke Kantor Gubernur SEMARANG - Unjuk rasa menolak perhitungan angka kebutuhan hidup layak (KHL) di 33 Kabupaten / Kota di Jawa Tengah, digelar ratusan buruh di depan kantor Gubernur Jawa Tengah. Dalam aksinya mereka memotong lima ayam dan melemparkannya ke halaman kantor Gubernur Jateng. Buruh yang tergabung dalam Gerakan Buruh Berjuang (Gerbang) Jawa Tengah itu membawa berbagai poster bernada tolak upah murah dan penolakan rencana kenaikan harga BBM. Selain itu beberapa orang melakukan teatrikal yang menggambarkan kesengsaraan rakyat ketika harga-harga naik. Bentuk protes juga diwujudkan dengan penyembelihan ayam
AKHMAD SAEFUDIN
DUKUNGAN- Di sela proses pemeriksaan Kades Kalirejo, puluhan massa mendatangi Kantor Kejari dan berkumpul di luar kantor tersebut, kemarin.
Pembebasan Sisa Lahan PLTU Dilakukan PLN
ke hal 7 kol 1
KRIMINAL Dua Satpam Tewas Dikeroyok Setelah Pesta Miras PEMALANG - Dua orang tewas dalam keributan di warung remang-remang yang ada di sekitar Terminal Induk Kabupaten Pemalang, Selasa (11/11) dini hari. Dua orang korban tewas yakni Soleman (34) dan Budi Setyawan (34). Keduanya berprofesi sebagai satpam di terminal dan Pasar Pagi, Pemalang. Keduanya merupakan warga Dukuh Gumelem, Kelurahan Mulyoharjo, Kecamatan Pemalang. Soleman dan Budi tewas setelah mengalami luka tusukan ke hal 7 kol 5
TIPIKOR Ditahan, Eks Bupati Karanganyar Pingsan SOLO - Pengadilan Tipikor Semarang, Jawa Tengah, resmi mengeluarkan surat penahanan terhadap mantan Bupati Karanganyar Rina Iriani Sri Ratnaningsih, hari ini Selasa (11/11). Surat penahanan tersebut bernomor ke hal 7 kol 5
FACHNY ABDILLAH/ RADAR MAKASSAR
BAKAR BAN - Ratusan mahasiswa di Makassar melakukan aksi di depan kampusnya masing-masing dengan membakar ban bekas dan memblokade jalan di Makassar, Sulsel, Selasa (11/11). Aksi tersebut sebagai bentuk protes rencana pemerintah untuk menaikkan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) karena dinilai dapat menyengsarakan rakyat.
Harga BBM Diatas Rp 9.000/liter akan Mencekik Rakyat SOLO - Rencana kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) bersubsidi terus mendapat kritikan dari berbagai pihak. Rencananya, pemerintah akan menaik-
kenaikan harga BBM bersubsidi, harga Premium akan menyentuh angka Rp 9.500 per liter. Politisi PAN yang juga anggota Komisi XI DPR RI, Muhammad Hatta menyebut ke hal 7 kol 1
BATANG - Keputusan pemerintahan Jokowi untuk mempercepat pembangunan PLTU Batang, Jawa Tengah terus mendapat dukungan Pemerintah Provinsi Jawa Tengah (Jateng) dan Pemerintah Kabupaten Batang. Dan pada hari ini atau Rabu (12/11), tim dari Pemprov Jateng, PLN Jateng dan BPN Jateng akan melakukan kegiatan sosialisasi kepada para pemilik lahan
dan masyarakat terkait penyelesaian lahan yang belum dibebaskan, di Pendopo Kabupaten Batang. Saat ini, dari total lahan PLTU sebanyak 226 hektar, masih ada sekitar 13 persen lahan yang belum dibebaskan. Sesuai keputusan pemerintah pusat, penyelesaian sisa lahan tersebut akan dilakukan oleh PLN dengan merujuk pada UU no 2 tahun 2012 tentang Pengadaan Tanah Bagi Pembangunan Untuk Kepentingan Umum. Sesuai UU tersebut, maka PLN mewakili negara memiliki keweke hal 7 kol 5
Dari Peringatan Hari Pahlawan dan Tasyakuran Ultah Habib Luthfi
Ada Penampilan Sang Cucu dan Zebra Band, sampai Hadiah Karikatur Ulama kharismatik dari Pekalongan, sekaligus Rais Am Jamiyah Ahlit Thariqah Al Mutabaroh An Nahdliyah, Maulana Habib Luthfi bin Ali bin Yahya, Senin (10/11) malam kembali menggelar Peringatan Hari Pahlawan di kediamannya. Acara yang juga tasyakuran ultah Habib Luthfi ke-67 ini dikemas dengan penuh nuansa nasionalisme. Seperti apa?
MERDEKA
PINGSAN - Mantan Bupati Karanganyar langsung pingsan begitu mendengar perintah majalis hakim untuk menahanya.
kan harga BBM bersubsidi antar Rp 2.000 hingga Rp 3.000 per liter. Dengan harga Premium sebesar Rp 6.500 per liter, kelak setelah
PLN dan Pemerintah Gelar Sosialisasi
WAHYU HIDADAYAT, Noyontaan
Hanura dan Nasdem Tolak Kesepakatan
Asal bukan untuk menaikan nilai tawar saja Harga BBM Diatas Rp 9.000/liter akan Mencekik Rakyat
Baru kabar akan naik saja sudah mencekik rakyak
WAHYU HIDAYAT
LUKISAN - Habib Luthfi bin Ali bin Yahya menerima hadiah karikatur dari Dandim 0710/Pekalongan, pada Peringatan Hari Pahlawan 10 November 2014 di kediamannya, Senin (10/11) malam.
Dari pintu masuk gang di Jalan Dr Wahidin gang 7, Kelurahan Noyontaan, Kecamatan Pekalongan Timur, Kota
Redaksi/Pemasaran/Iklan: Jl. Binagriya Raya B1 No. 9 Pekalongan Telp. (0285) 432.234, 790.6360 Fax. (0285) 441.0262
Pekalongan, sampai ke kediaman Habib Luthfi, tampak berjajar rapi bendera merah putih. Penuh semangat nasio-
nalisme. Ratusan orang dari berbagai kalangan, mulai dari para pejabat pemerintahan, ke hal 7 kol 1
E-mail: r4d4rpek4long4n@gmail.com, iklan_radar_pekalongan@yahoo.com Website: www.radarpekalonganonline.com
CKMY