Pontianak Post

Page 1

Pontianak Post

hal 28

Kamis 26 Mei 2011 M / 23 Jumadil Akhir 1432 H

Eceran Pontianak Rp. 2.500

pertama dan terutama di kalimantan barat

Cornelis : KONI Tidak Punya Hak Hari Ini Dewan Panggil Pemprov PONTIANAK—Polemik aset dilingkungan GOR Pa ng s u ma a k h i r nya membuat Gubernur Kalbar Cornelis angkat bicara. Dia menyatakan KONI Kalbar tidak memiliki hak mengelola lahan

seluas 6,4 ha, yang akan dikelola pihak ketiga. Karena itu adalah aset pemprov. Jika KONI masih bersikeras atas kepemilikan atas aset tersebut, pemprov akan menghadapinya. ”KONI tidak punya hak untuk mengelola. Kita tarik semua, tidak boleh. Kita akan menghadapi jika KONI masih bersikeras. Kami tidak gentar. Memangnya swasta yang mengatur pemerintah,” ungkap Cornelis seusai panen perdana Kebun Percontohan TP PKK Kalbar, Rabu (25/5). uKe Halaman 7 kolom 1

Sertifikat KONI Sejak 1977 PONTIANAK—Fakta baru mengenai kepemilikan lahan olahraga di lingkungan GOR Pangsuma Pontianak terungkap. Ketua Tim Advokasi Pokja Aset KONI, Roliansyah menjelaskan, sertifikat KONI ternyata sudah terbit sejak tahun 1977 dengan nomor akta 250. Dalam sertifikat tersebut, tertulis bahwa tanah KONI di lingkungan GOR Pang-

suma Pontianak seluas 289.684 meter persegi. “Itu yang tidak diketahui masyarakat saat ini. Dan akan kita ungkapkan ini di Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) nanti,” ungkap Roliansyah. Pada tahun 2006, jelas

Cornelis

Roliansyah

Gubernur Kalbar

KONI tidak punya hak untuk mengelola. Kita tarik semua, tidak boleh. Kita akan menghadapi jika KONI masih bersikeras. Kami tidak gentar. Memangnya swasta yang mengatur pemerintah”

Selebritas

Ada Suami, Konsentrasi Buyar TITI Sjuman melakoni syuting film terbarunya, Cahaya di Atas Cahaya, kemarin (25/5). Dalam film yang disutradarai Viva Westi dan diproduseri Noe Letto itu, dia berperan sebagai Raya, seorang diva yang cerdas, berkarir sukses, punya uang melimpah, dan hidup dalam kemewahan. Sayang, Raya labil. Dia menyatakan mendapat tantangan besar saat memerankan tokoh tersebut. Sebab, dia ha r us b e r ma inmain dengan fluktuasi emosi yang begitu drastis. “Gimana ya, karakternya cepat sekali

PEMUKULAN

Jurnalis Laporkan Oknum Polisi SIKAP arogansi ditunjukkan oknum polisi berinisial D kepada masyarakat. Dia memukul pengendara sepeda motor ketika sedang melintas di jalan Komyos Sudarso Pontianak Barat. Korban tidak terima dan langsung membuat laporan di Propam Polresta Pontianak, Rabu (25/5). Korban yakni Mutadi, yang sehari-hari berfrofesi sebagai seorang jurnalis di media Kalbar Online. Kejadian insiden arogansi aparat bermula, sekitar puMutadi kul 15.30 korban turun dari rumah mau kerja. Setiba di lokasi proyek uKe Halaman 7 kolom 5

11.42

Apakah ketentuan itu berlaku surut? kan tidak. Sertifikat KONI sudah terbit sejak tahun 1977, sementara PP nomor 40 baru terbit tahun 1996”

Ketua Tim Advokasi Pokja Aset KONI

Penembak Polisi Kelompok Terlatih JAKARTA-Penembakan terhadap anggota polisi di Palu, Sulawesi Tengah direspon serius oleh Mabes Polri. Satu tim sub detasemen investigasi Densus 88 Mabes Polri diterbangkan ke Palu kemarin. Mereka bertugas membantu Polda Sulteng mengusut penembakan brutal itu. “Tim statusnya diperbantukan. Kendali masih di Polda Sulteng,” ujar Kepala Bagian Penerangan Umum Mabes Polri Kombes Boy Rafli Amar di Jakarta kemarin (25/05). Boy tidak merinci berapa

personel yang diterbangkan ke Palu. “Yang jelas, cukup,” tambahnya. Dari informasi awal yang dikembangkan penyidik di lokasi, motif penyerangan diduga bukan karena perampokan. “Pelaku mempersiapkan diri dengan baik , misalnya dari persenjataan, cadar dan teknik mereka,” kata mantan kanit negosiasi Densus 88 Polri ini. Empat orang pelaku berbonceng a n

dengan motor, dua menunggu, sedangkan dua yang lainnya menembakkan senjata membabi buta. “Bahkan, satu senjata organik Polri berhasil mereka rampas. “Kita sikapi kasus ini dengan hati-hati dan sangat serius,” kata mantan Kapolres Pasuruan, Jawa

Timur ini. Tim perbantuan dari Jakarta juga akan bertugas sampai kasus ini terungkap. Secara terpisah, sumber Pontianak Post di lingkungan

anti teror menyebut analisa awal serangan dilakukan personel terlatih. “Mereka membidik tepat,” katanya. Perwira yang pagi ini (26/05) juga akan berangkat ke Palu menyusul rekan-rekannya itu belum berani memastikan uKe Halaman 7 kolom 5

uKe Halaman 7 kolom 5

Titi Sjuman

11.48

uKe Halaman 7 kolom 1

15.14 17.52

19:07 04.21

15.06

18:59

17.46

04.16

SURABAYA – Sebuah pesan tercetak di mesin faksimile ruang sekretaris General Manager PT Angkasa Pura (AP) I Juanda Trikora Harjo pukul 07.43 kemarin (25/5). Sesaat setelah itu, suasana gedung tiga lantai di timur terminal Bandara Juanda tersebut geger. Sebuah pesan dari seseorang yang mengaku bernama Broto Saputro Charano itu mengancam meledakkan bom, minimal pada dua penerbangan Garuda rute Surabaya– Jakarta. Dalam faksimile satu lembar tersebut, peneror menyebutkan, bom menggunakan dinamit Powergel Magnum tipe 3151. Maskapai penerbangan nasional itu diancam diledakkan dengan te-

knologi canggih wireless dengan detonator yang dapat dikendalikan dari jarak jauh saat pesawat akan take off. Dalam surat itu juga tertera nomor telepon pengirim 0317507XXX dan nama institusi, yakni Rajawali B.H. Khawatir bukan ancaman mainmain, pihak AP I Juanda langsung berkoordinasi dengan Komandan Pangkalan Udara TNI-AL (Lanudal) Juanda Kolonel Laut Supranyoto. Sesuai dengan standard operating procedure (SOP), yang melakukan penanganan kondisi gawat darurat pada bandara sipil di area militer tersebut adalah TNI-AL yang dikomando penguasa teritorial Lanudal Juanda. uKe Halaman 7 kolom 5

SBY Kumpulkan Kader Demokrat di Cikeas JAKARTA - Setelah dicopot dari bandahara umum DPP Partai Demokrat, Muhammad Nazaruddin bakal berurusan dengan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Tim penyidik kasus suap proyek SEA Games memastikan bakal memanggil anggota DPR dari daerah pemilihan (dapil) Jember-Lumajang tersebut. Ketua KPK Busyro Muqoddas mengatakan, KPK sudah mengagendakan pemeriksaan Nazaruddin. “Sudah (kami agendakan),” kata Busyro dalam pesan singkat (SMS) kepada wartawan kemarin (25/6).

Mantan ketua Komisi Yudisial (KY) itu belum bisa menjawab secara teknis jadwal pemanggilan politisi muda kelahiran Simalungun, Sumut, tersebut. Yang pasti, tim penyidik KPK sudah mengantongi bukti lengkap dugaan keterlibatan dalam kasus suap, sehingga ada kepastian pemanggilan Nazaruddin. Pemanggilan Nazaruddin sempat disinggung dalam rapat dengar pendapat (RDP) di Komisi III DPR, Senin (23/5) lalu. Hanya saja, Busyro saat itu menegaskan, KPK baru berencana memanggil Nazaruddin, jika ada bukti-bukti kuat keterlibatan Nazaruddin. Sedang tim penyidik tengah mengumpulkan buktiuKe Halaman 7 kolom 1

Tingkah Para Bintang Porno Asing ketika Main Film di Indonesia

Tera Suka Ganti Baju di Depan Kru, Miyabi Suka Dipijat Para penggemar film bokep (porno) tentu tak asing dengan nama-nama ini: Sasha Grey, Tera Patrick, dan Miyabi. Ketiganya pernah bermain film di Indonesia. Bagaimana liku-liku mendatangkan mereka? Bagaimana pula tingkah mereka di lokasi syuting? THOMAS KUKUH, Jakarta

Online: http://www.pontianakpost.com/

KPK Agendakan Panggil Nazaruddin

Teror Bom Ancam Ledakkan Garuda

Sasha Grey

ODY Mulya Hidayat mengklaim dirinyalah yang kali pertama mendatangkan bintang porno asing ke Indonesia untuk

Sasha Grey

bermain film. Melalui rumah produksi miliknya, Maxima Pictures, dia sudah berhasil mendatangkan bintang-bintang

Tera Patrick

porno asal Jepang. Sebut saja Rin Sakuragi, Erika Kirihara, Leah Yuzuki, Maria Ozawa alias Miyabi, dan Sora Aoi.

*Mempawah, Sambas, Singkawang, Bengkayang Rp 2.500 *Landak, Sanggau, Sintang Rp 3.000 *Ketapang Rp 3.000 *Kapuas Hulu Rp 3.000

”Saya bangga bisa mendatangkan artis-artis Jepang ke Indonesia. Buktinya, sekarang muncul production house lainnya yang juga mengundang artis asing,’’ ucap Ody. Dia menjelaskan, kebanyakan artis Jepang memiliki wakil manajemen di Singapura. Jadi, sebelum langsung mendekati jajaran manajemen inti si artis, dirinya harus bertemu agen di Singapura. ’’Saya serahkan portofolio Maxima ke sana. Setelah mereka yakin, saya baru dihubungkan ke Jepang,’’ kata Ody. Nah, karena pengalamannya uKe Halaman 7 kolom 1

Jawa Pos Group Media


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Pontianak Post by Pontianak Post - Issuu