Pontianak Post Pertama dan Terutama di Kalimantan Barat

Page 1

Pontianak Post Jumat 30 Oktober 2015 M / 17 Muharam 1436 H

Eceran Pontianak Rp 3.000

PERTAMA DAN TERUTAMA DI KALIMANTAN BARAT

Puting Beliung Terjang Kalbar

Hujan Disertai Angin Kencang Diprediksi Masih Terjadi

PONTIANAK - Hujan dengan intensitas sedang, lebat, hingga esktrem mengguyur sebagian wilayah Kalimantan Barat, Kamis (29/10. Di sejumlah tempat seperti Pontianak, hujan juga disertai put-

ing beliung. Dari data Stasiun Meteorologi Maritim Pontianak diketahui kecepatan angin maksimum di Pontianak sempat mencapai 37 knot. Padahal kriteria angin kencang saja hanya 25 knot. Di kawasan Supadio, Kamis pagi kecepatan angin berada di bawah 25 knot. Di Kota Pontianak, Kubu Raya dan Mempawah, angin puting beliung juga sempat menerpa daerah ini. Pantauan Pontianak Post, di areal jalan Adisucipto, Kubu Raya,

angin kencang menumbangkan beberapa pohon besar. Tercatat di beberapa titik, masyarakat sempat dibuat takut dengan tumbangnya pohon besar ini. “Ada tiga titik pohon tumbang. Di Depan Panti Jompo, depan rumah detensi Negara. Dan depan warung makan. Kami minta dinas teknis segera menebangnya,” ujar Ratno (38), tokoh masyarakat Desa Arang Limbung.

Sebaran Hujan Hujan Ringan

30 Oktober 2015 07.00 WIB hingga 31 Oktober 2015 07.00 WIB

SUHU KEC. ANGIN (Km/Jam)

Hujan Sedang

SUHU KEC. ANGIN (Km/Jam)

SUHU KEC. ANGIN (Km/Jam)

Ketapang

24 - 32

20

Sambas

23 - 32

18

Bengkayang

24 - 32

18

Sukadana

24 - 33

18

Mempawah

23 - 33

18

Landak

24 - 33

18

Nanga Pinoh

24 - 33

15

Sanggau

24 - 32

18

Sekadau

23 - 33

18

Sungai Raya

23 - 33

20

Sintang

24 - 32

18

Pontianak

24 - 33

20

Putussibau

24 - 33

18

Singkawang

24 - 33

20

Masyarakat diimbau waspada. Hujan yang terjadi berpotensi disertai angin kencang dan guntur. Kamis (29/10) di beberapa daerah sempat juga terjadi angin puting beliung. Di Pontianak tercatat kecepatan angin mencapai 37 knot. Kriteria angin kencang saja hanya 25 knot.

Ke Halaman 7 kolom 1

SUMBER: BMKG SUPADIO PONTIANAK

GRAFIS:BUDIKECIK/PONTIANAKPOST

Gabung TPP demi Investasi dan Ekspor

HARITSAH ALMUDATSIR/JAWA POS

PELAKU: Polda Metro Jaya menahan satu tersangka dengan barang bukti di antaranya bom aktif berbahan baku triacetone triperoxide peroxyacetone (TATP) yang berdaya ledak tinggi, telepon selular, sejumlah kabel, hingga sejumlah alat elektronik, Kamis (29/10).

Bomber Alam Sutera Teroris Lone Wolf Otodidak Bikin Bom, Tak Terkait Ideologi JAKARTA – Teror bom di Mal Alam Sutera (MAS), Kota Tangerang, tergolong bermotif dan bermodus

baru di Indonesia. Motifnya, seperti yang sudah diberitakan, adalah pemerasan. Untuk modusnya, pelaku beraksi sendirian. Tersangka bomber Leopard Wisnu Kumala, 29, ternyata tidak sekali saja melakukan aksi peleda-

KOLOM

Tugas Berburu Boy 25 Sampai Lafayette SAYA lagi mampir Paris dua hari. Dalam perjalanan pulang dari Kolombia dan Meksiko. Ti d a k ada tujuan apa-apa. Tumben. Mungkin karena sudah 7 tahun saya tidak ke Paris. Sejak terlibat di pemerintahan dulu. Kangen. Mungkin juga karena ternyata selama ini saya tidak benar-benar tahu Paris. Dulu, ketika masih sering ke Prancis, saya selalu hanya menjadikan Paris tempat lewat. Begitu mendarat di Paris, saya langsung menuju lokasilokasi pabrik kertas. Atau lokasi pabrik yang membuat pabrik kertas. Yang biasanya berlokasi di pelosokpelosok desa: Lille, Normandi, Grenoble, dan seterusnya. Tiba kembali di Paris tengah malam. Tidur. Pukul 5 pagi ke pelosok lagi. Waktu itu saya memang lagi mau membangun pabrik kertas koran. Beberapa tahun kemudian, saya sering ke Prancis lagi. Tapi juga ke pelosok-pelosok. Ke

Dahlan Iskan

Ke Halaman 7 kolom 5

kan bom. Dia meletakkan empat bom dalam waktu yang berbeda di tempat yang sama, yakni MAS. Dua bom di antaranya meledak. Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Tito Karnavian mengatakan, pelaku teror dengan modus serupa di

dunia Barat dikenal dengan istilah lone wolf (orang yang suka bekerja sendirian). Kejahatan itu menjadi isu penting. Sebab, kasus teroris lone wolf selama ini cenderung

Pelaku PETI Divonis Tujuh Bulan PONTIANAK - Majelis Hakim Pengadilan Negeri Pontianak menjatuhkan hukuman tujuh bulan penjara kepada tiga terdakwa pertambangan emas tanpa izin (PETI) pada sidang putusan di Pengadilan Negeri Pontianak, Kamis (29/10) malam. Ketiga terdakwa itu adalah Djudju Tanuwidjaya, H Tuki

dan Samir. Dalam sidang tersebut, ketiga terdakwa juga dikenai denda masing-masing Rp10 juta. Mereka terbukti secara sah dan menyakinkan melanggar pasal 161 UndangUndang Nomor 4 Tahun 2009 tentang Pertambangan Mineral dan Batubara. “Apabila denda tidak diba-

14.47

17.35

18.41

04.06

yarkan maka akan diganti dengan pidana kurungan,” kata majelis hakim, kemarin. Ketiganya terbukti melakukan operasi produksi yang menampung, pemanfaatkan melakukan pengolahan dan pemurnian, pengangkutan, penjualan mineral dan Ke Halaman 7 kolom 1

kemudahan dan keringanan tarif saat masuk ke negara anggota TPP seperti AS yang merupakan salah satu tujuan utama ekspor Indonesia. Apalagi, 5 Oktober 2015, sebanyak 12 negara telah menandatangani kemitraan dalam skema TPP. Yakni, AS, Jepang, Australia, Brunei Darussalam, Kanada, Cile,

Ke Halaman 7 kolom 5

Google Buka Internet dari Sabang sampai Merauke Secepat di AS

Terbangkan Ratusan Balon Internet di Daerah Minim Sinyal Mengakses internet cepat di setiap jengkal tanah di Indonesia, mulai Sabang sampai Merauke, saat ini masih menjadi impian. Raksasa telekomunikasi Google membuka kemungkinan impian itu menjadi kenyataan melalui Project Loon. Yaitu, proyek pePROYEK tersebut diungadaan akses internet mumkan secara resmi untuk lewat balon. dimulai kemarin (29/10). Lewat proyek itu, Google

11.29

Ke Halaman 7 kolom 5

JAKARTA – Peringkat daya saing Indonesia yang masih kalah jika dibandingkan dengan negara-negara tetangga membuat pemerintah perlu memutar otak. Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) menyatakan, salah satu yang bakal ditempuh Indonesia supaya tetap menarik di mata investor adalah bergabung dalam Trans-Pacific Partnership (TPP) yang dimotori Amerika Serikat (AS). ’’Agar investasi tetap masuk dan ekspor kita makin mudah,’’ ujarnya di Jakarta kemarin (29/10). Sebagaimana diketahui, dalam laporan Doing Business 2016 yang dirilis Bank Dunia, Rabu (28/10), Indonesia berhasil naik 11 setrip ke peringkat ke-109. Namun, peringkat kemudahan berusaha di Indonesia itu masih kalah jauh dari negara-negara tetangga seperti Singapura di peringkat pertama, Malaysia (peringkat ke-18), Thailand (49), Brunei Darussalam (84), Vietnam (90), dan Filipina (103). Artinya, Indonesia harus berupaya lebih keras untuk menggaet investor. Jika tidak, investor akan memilih menanamkan modal mereka di negara dengan karakteristik mirip Malaysia, Thailand, dan Vietnam yang memiliki iklim bisnis lebih baik. Menurut JK, Indonesia tidak hanya bersaing menggaet kompetitor, namun juga harus merebut pasar ekspor. Jika tidak bergabung dengan TPP, produk-produk Indonesia tidak akan mendapat fasilitas

ABDUL ROKHIM akan menerbangkan ratuCalifornia san balon dengan pemancar internet ke seluruh wilayah

Indonesia yang selama ini sulit mendapat akses karena sulitnya pembangunan menara pemancar di sana. Google sangat bergembira menyambut proyek tersebut. Untuk mengungkapkannya,

sebuah seremoni istimewa namun sederhana diselenggarakan di tempat yang selama ini dikenal paling tertutup karena dikhususkan untuk menggarap proyek-proyek rahasia Google tersebut, yakni

halaman dalam Google X di Mountain View, California, kemarin waktu setempat atau Kamis dini hari waktu Indonesia.

Ke Halaman 7 kolom 1

Jadwal Shalat Sepanjang Masa: H. Syekh Abdul Rani Mahmud Alyamani.

Online: http://www.pontianakpost.co.id/

*Mempawah, Sambas, Singkawang, Bengkayang Rp 3.000 *Landak, Sanggau, Sintang Rp 4.000 *Ketapang Rp 4.000 *Kapuas Hulu Rp 4.000 C

M

Y

K

Jawa Pos Group Media


2 danau sentarum

Gelar Expo di Mal Kawasan Taman Nasional Danau Sentarum merupakan kompleks danau-danau terdiri dari 20 buah danau besar dan kecil. Kawasan ini mempunyai luas 132.000 hektare, terdiri atas 89.000 hektare hutan rawa tergenang dan 43.000 hektare daratan. Selain itu memiliki keanekaragaman flora dan fauna yang luar biasa dan tak dimiliki daerah lain. Keistimewaan Taman Nasional yang terletak di Kabupaten Kapuas Hulu ini juga memiliki 829 spesies tumbuhan dan 21 spesies di antaranya endemik TNDS dan jenis yang dilindungi, termasuk 10 spesies di antaranya merupakan spesies baru. Hewan mamalia di TNDS ada 147 spesies. Sekitar 32 spesies di antaranya spesies yang dilindungi, dan 64 persen hewan mamalia itu endemik Borneo. Terdapat 266 spesies ikan, sekitar 78 persen di antaranya merupakan ikan endemik air tawar Borneo. Untuk Aves terdapat 311 jenis spesies dan 68 jenis diantaranya yang dilindungi, Reptil 67 spesies dan 12 jenis diantaranya adalah yang dilindungi. Kawasan Taman Nasional Danau Sentarum tercatat sebagai salah satu habitat ikan air tawar terlengkap di dunia. Selain hutan yang bagus dan menjadi habitat lebah, TNDS juga menjadi habitat berbagai jenis ikan air tawar. Dari segi ukuran, misalnya, ada jenis ikan terkecil, yang dikenal dengan nama ikan Linut (sundasalanx cf. microps) berukuran 1-2 sentimeter dengan tubuhnya yang transparan seperti kaca, hingga ikan berukuran panjang dua meter seperti ikan Tapah dari genus Wallago. Ada pun ikan yang bernilai ekonomis dan di konsumsi warga misalnya, ada ikan gabus, toman, baung, lais, belida, dan jelawat. Khusus ikan hias, di TNDS terdapat ikan silok atau Arwana (scleropages formosus) dan Ulang-uli (Botia macracranthus) yang berhasil menembus pasaran internasional dan memiliki nilai ekonomis yang tinggi. Pada kawasan ini tercatat paling tidak 120 jenis ikan, serta terdapat beberapa jenis spesies yang hanya dimiliki oleh Danau Sentarum dalam artian tidak ditemukan di belahan dunia lain. (arf)

nasional

Pontianak Post

Jumat 30 Oktober 2015

Ratusan Jemaah Hadiri Pengajian DMI

Dalam kesempatan tersebut, tausiah diisi oleh Ustadz Mohammad Haitami Salim. Bertemakan Bahagia dengan Alquran, jemaah diajak untuk meyakini, membaca, mengamalkan, serta menghapalkan Alquran. Selama satu jam, jemaah diajak untuk mengkaji QS Albaqarah ayat 1 sampai 5. Ada beberapa hal yang disampaikan oleh Ustadz Haitami ketika mengkaji ayat tersebut. Pertama hendaknya meyakini kebenarannya bahwa Allahlah yang menciptakan Alquran. “Di antara fungsi Alquran itu adalah mutmainnah qulub, yakni menenangkan hati. Maka kita harus yakin bahwa Allah-lah yang menciptakan Alquran. Tidak ada keraguan didalamnya, sehingga Alquran betul menjadi pedoman dalam hidup,” ungkapnya. Kedua kata dia, hendaknya melaksanakan perintahnya, tak hanya salat saja tetapi juga infaq, sedekah, dan wakaf. ) (mrd)

HARYADI/PONTIANAKPOST

PENGAJIAN: Sejumlah wanita membaca Alquran di acara silahturahmi dan pengajian Majelis Taklim Kota Pontianak di Aula masjid Mujahidin, Kamis (29/10).

PONTIANAK - Ratusan ibu-ibu yang terdiri dari gabungan majelis taklim, organisasi wanita Islam, dan masyarakat umum menghadiri acara Silaturahmi & Pengajian Alquran Ibu-ibu Majelis Taklim Kota Pontianak di Aula Masjid Raya Mujahidin, Kamis (29/10). Kegiatan ini digelar oleh Dewan Masjid Indonesia (DMI) Kota Pontianak, Bidang Pemberdayaan Perempuan. Kegiatan bertema “Bahagia dengan Alquran” ini diisi dengan tadarusan, kajian Alquran, hingga tausiah. Kepada Pontianak Post, Yanieta Arbiastutie Kamtono, Ketua Bidang Pemberdayaan perempuan mengatakan, kegiatan ini nantinya akan dilaksanakan secara rutin. “ Kegiatan ini kerjasama Dewan Masjid Indonesia Kota Pontianak yang didukung oleh banyak pihak. Nantinya ini menjadi agenda rutin bulanan. Sebelumnya kegiatan serupa sudah sering dilakukan,” jelasnya. Tujuan dari kegiatan ini lanjut dia selain menjalin silaturahim juga untuk meningkatkan keimanan. “ Tujuannya itu mensyiarkan agama, meningkatkan kecintaan dengan Alquran, sehingga Alquran tidak hanya dipajang,” jelasnya.

C

M

Y

K


Pontianak Post

Jumat 30 Oktober 2015

pontianak bisnis

4,472.02

22,819.94

18,935.71

3,001.51

29/10/15

29/10/15

29/10/15

29/10/15

Rp3.156.53 29/10/15

Rp14.821.92 29/10/15

Rp13.562.00 29/10/15

3

Rp558.000 29/10/15

USD46.32 29/10/15

Jobber Sanggau Jaga Pasokan BBM Perbatasan Yakin Masalah IMB Bisa Selesai PONTIANAK - Senior Supervisor Eksternal Relation PT Pertamina (Persero) MOR VI Kalimantan Andar Titi Lestari berharap permasalahan izin mendirikan bangunan (IMB) pascadioperasikannya “jobber” atau depo mini BBM di Sanggau bisa diselesaikan secepatnya oleh pihak swasta. “Kami yakin masalah belum diselesaikannya retribusi IMB depo mini Sanggau, berapapun biayanya pasti bisa diselesaikan mereka (pihak ketiga), dan kami berharap pemerintah bijak menyikapinya,” kata Andar Titi Lestari di Balikpapan, Kamis (29/10). Pertamina ingin operasional depo mini BBM Sanggau bisa segera teratasi, karena pentingnya pemenuhan BBM dan perekonomian masyarakat di kawasan perbatasan. “Saat ini, kami juga mendorong pihak ketiga dan Pemkab Sanggau bisa menyelesaikan permasalahan itu,” ujar Andar. Pertamina (Persero) Marketing Operation Region VI Kalimantan, baru-baru ini mulai mengoperasikan “Jobber” atau depo mini BBM di Sanggau, Kalbar yang berperan penting dalam upaya menjaga pasokan BBM di wilayah perbatasan Indonesia-Malaysia. Sebelumnya kebutuhan BBM di wilayah Kalbar bagian

timur dipasok dari Terminal BBM Sintang, yang mendapatkan pasokan dari Terminal BBM Pontianak yang jaraknya cukup jauh dari titik konsumen, sehingga sering kali mengalami kendala, terlebih ketika terjadi pendangkalan Sungai Melawi dan Sungai Kapuas. Selama ini penyaluran BBM untuk wilayah Sanggau dan Landak diperoleh dari TBBM Sintang yang dibantu TBBM Pontianak dan “Floating Storage” di Sanggau dengan pemanfaat Sungai Melawi disaat pasang. Namun Pemkab Sanggau mendesak dan mempermasalahkan terkait belum dibayarnya retribusi IMB depo mini yang dibangun oleh pihak ketiga sebesar Rp3,3 miliar. Ada sebanyak 17 SPBU dan lima PLTD yang menggantungkan pasokan BBM dari Jobber Sanggau, dengan jarak tempuh perjalanan darat dari TBBM Pontianak ke TBBM Sanggau 220 kilometer, dan dari TBBM Sintang 90 kilometer. Kehadiran depot mini BBM Sanggau juga dapat memberikan potensi efesiensi biaya angkutan BBM sebesar Rp15 miliar/tahun. Depo mini BBM tersebut memiliki sarana fasilitas berupa “Floating Jetty”, selain itu memiliki dua tanki premium kapasitas 2.000 kiloliter, tiga tanki solar kapasitas 6.000 kiloliter, dan satu tanki BBK (Bahan Bakar Khusus) ka-

pasistas 1.500 kiloliter, enam pompa produk, dan “Filling Shed”, kata Andar. Sebelumnya, Direktur Puskepi Sofyano Zakaria menyatakan, harusnya Pemerintah Kabupaten Sanggau mendukung agar operasional “jobber” atau depo mini BBM yang bekerjasama dengan pihak swasta PT Cakra Buanamas Utama, agar berjalan lancar untuk peningkatan pembangunan dan perekonomian Sanggau dan wilayah perbatasan Indonesia-Malaysia. (ars)

HARYADI/PONTIANAKPOST

TREN MENURUN: Kawasan penjualan batu akik di Pasar tengah, Jalan Tanjungpura, Pontianak, terlihat sepi oleh pengunjung. Para penjual mengaku penjualan batu mereka menurun hingga 70 persen beberapa bulan terakhir.

RI Lawan Kampanye Negatif Sawit di Eropa

MILAN - Indonesia dan Malaysia berjuang bersama untuk memerangi gencarnya kampanye serta pandangan negatif terhadap produk minyak sawit di Eropa. Para produsen minyak sawit di dua negara itu perlu sertifikasi keberlanjutan agar tetap bisa masuk ke Benua Biru tersebut. Dua negara produsen minyak sawit terbesar di dunia itu hadir dalam European Palm Oil Conference (EPOC) 2015 di Hotel Klima, Milan, kemarin (29/10). Indonesia diwakili Ketua Eksekutif Badan Pengelola Dana Perkebunan (BPDP) Bayu Krisnamurti. Bayu mengatakan, ekspor minyak sawit Indonesia ke Eropa memang tidak terlalu besar. Yakni, 3,5 juta sampai 4 juta ton per tahun. Angka itu berada di urutan keempat setelah India, Tiongkok, dan Pakistan. Namun, bagi Indonesia dan Malaysia, berjuang melawan kampanye negatif di Eropa menjadi penting karena kawasan tersebut memegang peran penting di pasar global. Berbagai negara di Eropa menuntut hal berbeda satu sama lain terhadap produk sawit. Italia, misalnya, lebih menuntut penjelasan dari aspek kesehatan atau nutrisi yang terkandung dalam minyak sawit. Sedangkan mayoritas negara lain lebih menaruh perhatian pada keberlanjutan aspek lingkungan. Segala hal atas berbagai isu negatif itu dijawab. Dimulai dengan penjelasan bahwa Indonesia hanya menggunakan 5,6 persen dari total lahan hutan untuk sawit. Termasuk juga dari sisi kesehatan. Minyak sawit sangat dibutuhkan karena tidak mungkin hanya mengandalkan sumber minyak sayur lainnya seperti rapeseed oil (minyak kanola), sunflower oil (minyak bunga matahari), dan soybean oil (minyak kedelai). Sebab, produktivitas ketiganya jauh lebih rendah jika dibandingkan dengan sawit. Selain itu, dibutuhkan lahan yang jauh lebih luas. “Pada 35 tahun mulai dari sekarang, populasi dunia akan mencapai 9,6 miliar orang dan terjadi kenaikan 200 juta ton kebutuhan minyak sayur (per tahun). Sedangkan pilihan sumbernya terbatas,” ung-

kapnya saat menjadi keynote speaker dalam event itu. Indonesia, papar Bayu, akan memenuhi permintaan sertifikasi dari Eropa meskipun butuh waktu untuk mencapai seluruhnya. Sebab, 42 persen produksi sawit Indonesia yang mencapai total 32 juta ton per tahun berasal dari petani rakyat. Hingga kni, dari total 4 juta petani sawit, baru 50 ribu petani saja yang sudah tersertifikasi. “Jika dibandingkan dengan 2010, baru ada 800-an petani yang sudah tersertifikasi,” terang Bayu. Meski begitu, komitmen bahwa produk sawit Indonesia akan memenuhi standar Eropa terus diupayakan sekaligus dibuktikan bahwa komoditas itu tidak seburuk persepsi masyarakat di negara yang bukan produsen sawit. Secretary General Associazione delle Industrie delle Dolce e della Pasta Italiane (AIDEPI) Mario Piccialuti mengatakan, di bawah asosiasinya terdapat 125 perusahaan Italia yang bergerak di produksi pasta, es krim, cokelat, serta bahan kebutuhan sarapan (mentega dan sebagainya). Seluruhnya membutuhkan minyak sawit. Piccialuti mengatakan, dua tahun terakhir media dan banyak pihak di Eropa terus mengkritisi minyak sawit yang dianggap tidak ramah lingkungan. Italia memang salah satu importer minyak sawit di Eropa. Pada 2014, Italia mengimpor 1,7 juta ton atau mewakili 11 persen dari total impor negara tersebut. AIDEPI, menurut dia, menyadari akan kebutuhan dan keunggulan minyak sawit sehingga berkonsentrasi melawan anggapan yang sudah diskriminatif itu. Langkah pihaknya dimulai dengan penelitian yang mendalam terhadap kekurangan dan kelebihan produk sawit, baik untuk produksi pangan maupun nonpangan. Akhirnya, per 14 Oktober 2015, di Italia terbentuk semacam persatuan perusahaan pengguna minyak sawit yang diberi nama Italian Union for Sustainable Palm Oil. Struktur pengurusnya terdiri atas AIDEPI, Italian Association of Oil Industry, Ferrero, Nestle Italiana, dan Unigra. (*/c11/ sof ) C

M

Y

K


ARENA

4

Pontianak Post

Jumat 30 Oktober 2015

GELARAN PBS BERUANG HITAM DAN BANK KALBAR

80 Rider Ikuti Touring Lintas Negara

PONTIANAK--Sekitar 80 rider dari Kalimantan Barat dan DKI Jakarta mengukuti touring sepeda lintas negara Pontianak-Kuching. Kegiatan yang digagas PBS Beruang Hitam bekerjasama dengan MS Motor dan Bank Kalbar tersebut dilaksanakan mulai hari ini, Jumat (30/10) hingga 1 Nopember mendatang. Pelepasan akan dilaksanakan hari ini direncanakan di Tugu Khatulistiwa atau Kantor Bank Kalbar. Diungkapkan Johny Van Art selaku penggagas kegiatan, kegiatan ini akan menempuh sekitar 435 kilometer yang terbagi dalam tiga etape. Etape pertama Pontianak menuju Ngabang sepanjang 185 kilometer dilaksanakan hari Jumat (30/10). Kemudian etape kedua hari Sabtu (31/10) menempuh perjalanan sepanjang 130 kilometer dengan rute Ngabang menuju Balai Karangan. Etape terakhir Balai Karangan menuju kota Kuching Sarawak Malaysia, hari Minggu (1/11)

TOURING : Mantan pembalap nasional peraih dua medali emas, Maruki Matsum ikut meramaikan kegiatan touring lintas negara. Maruki menyertakan empat rider asal Bank Kalbar Cyling Club. Kegiatan ini semakin menarik karena juga diikuti 13 pembalap asal PBS TGC Buitenzorg Jakarta.

sepanjang 120 kilometer. Para peserta sebanyak 80 biker, ungkap Johny, terdiri dari pembalap dari Klub TGC Buitenzorg Jakarta sebanyak 13 orang, Bank Kalbar Cycling Club 5 orang, Klub Pesepeda Pontianak 11 orang, Mempawah 7 orang, Singkawang 6 orang,Ketapang3orang,Sanggau 5 orang, Sungai Pinyuh 7 orang dan Anjungan 6 orang. Johnymengungkapkankegiatan ini sangat positif untuk

STAFF ACCOUNTING,P/W,max WK PLQ ' NXDVDL 06 2IÂżFH GLXWDPakn pglmn.Lmrn k: lowongan.hrd519@ Dibutuhkan yahoo.co.id -------------------------------------------------------LOW: SALES Biscuit pengalaman , Luar MANAGER ACCOUNTING,P/W,max Kota.Lmrn ke Jl.Wonobaru No.B5 / 0812 .35th,min.S1,kuasai MS Office,pglmn 5437 3622 min.3th.Lmrn k: lowongan.hrd519@ -------------------------------------------------------- yahoo.co.id Dibthkn sgra Baker brpnglmn.Lmrn lgs -------------------------------------------------------diantar ke Decastle Bakery Jl. Prof M Yamin, SUPERVISOR AUDIT,P/W,max smpg Gg.Pertiwi (jam 10.00-12.00) atau hub: .35th,min.S1,kuasai MS Office,pglmn 081253630878 min.2th.Lmrn ke: lowongan.hrd519@ -------------------------------------------------------- yahoo.co.id LOW:SALES P/W,bpenglmn,py kendrn -------------------------------------------------------sdri;ADMIN;SUPIR Pick Up=Tk.CENTRAL I Dbthkan Sales Acc hp, pny kndran NTERIOR Jl.Yohana Godang no.4-5 Skw sdr,bs bhs tiociu/khek.Hub: 0813 4524 -------------------------------------------------------- 1512 Valentine P Jl.Diponegoro 39 Kami Perusahaan Distributor Consumer -------------------------------------------------------Goods membutuhkan segera Staff HRD Dist.Bangunan mencari: SUPIR sin A,; laki-laki,syarat: pria umur maksimal 30tahun KERNET SEGERA.Lmrn ke: JL.Ayani2 dan bisa keluar kota. Hub: 082153788719 Gg.Jutek no.3 (seberang Showroom Fo (NO SMS). rd,depan Gereja YHS ) -------------------------------------------------------- -------------------------------------------------------Dbthkn sgr: Sales,Adm,Supir,Kernet.msg2 Dibutuhkan: Pengasuh anak 4 pny kndrn sndr. Lmrn lgkp ke :yellow_four@ tahun.Berminat SMS ke: 0821 yahoo.com 4828 5559. -------------------------------------------------------- -------------------------------------------------------Bth Karyawan&Karyawati utk posisi Peluang karir sbg Sales, Costumer SALES&ADMIN diutamakan bs bhs Khek/ Service,Staff Audit,Admin,Teknik Tiociu, min SMA.Lamaran di email ke: sjio@ Sipil.Lamar lgs k CV.Indomat7Jl. Budi Karya B2-B3/576399.Segera ! yahoo.com --------------------------------------------------------------------------------------------------------------- Dibthkn Krywn/ti, pria/wnt, 20-35th Dicari pria/wanita utk staf kantor yg SMA,Keprwtn,Kebidanan.Lmr ke Happy bisa megoperasikan word,excel,power Dream Ptk Ayani 2 No.50(dpn vihara) SRLQW GHVDLQ JUDÂżV GDQ ELVD SUHVHQWDVL -------------------------------------------------------di depan umum,komunikatif,kreatif Dibutuhkan Segera Supir (sim A) dan berpenampilan menarik.Lamaran maks.28th utk dlm&luar kota diutamakn diantar langsung ke ARTHA GRAHA Penglmn luar kota hub: 081256868828 -------------------------------------------------------GROUP Jl.HRA Rahman No.1A dpn Dicari Specialis Barista, Dessert, Koki, bank kalbar sungai jawi pkl.10.00-14.00 Ahli Latte Art, Expresso, menu Western. wib.cantumkan keahlian komputernya di Lam CoffeeShop Tubrux Jl. Merderka, map lamaran. 0561 - 736 725 -------------------------------------------------------- -------------------------------------------------------Dibutuhkan SPG dan SPM yang berpeng Pria & wanita untuk sales force,SPG= alaman minimal 1 tahun.Lamaran dik- ,Merchandiser & Canvasser. Syarat: Min.SLTA,Gaji: UMK.Lamaran krm ke irimkan ke PT.Global Jaya POBOX 7228 PT.Akses Komunikasi Indonesia Jl.Teuku -------------------------------------------------------- Umar Komp.Ptk Mall NO.A35 1.org yg bersedia jual snack pake motor -------------------------------------------------------syrt: bs bw truk+ijazah 2.salesman T.O Dbthkn 1.Teknisi Komputer,Pria,18th umur minimal 35thn,syrt: pnglman bid. SMK,bsa rakit+instal 2.Helper/Kurir Hub. penj=ijazah 3.Admin(wnt) almt sui raya,- Grace komputer.SMS:081257139775 syrt berijazah min.SMU IPA/SMK.SMS: -------------------------------------------------------Dibthkan SALES SPRAREPART max 0811564050 .35th,min.SMA,sim C.Bw lmrn lsg k Jl.Dr. -------------------------------------------------------- Wahidin Gg.Sepakat 8 no.1,smping RM. Dibthkan: 1.Sales snack p/w pengalaman Samsudin hub: 085350461675 hr kerja 2.Supir.Lmrn ke Jl.Purnama 2 Komp- -------------------------------------------------------Wahana Square No.C2/081350416685 Dibthkan sgr Tenaga Adm Pria/Wanita -------------------------------------------------------- max 25 th.Bisa komputer (word / Excel). Bag.Accounting,Penempatan jkt,Penga Pengalaman 2 th. Hub: 082153853919 /085654612980. laman,Gaji s/d 5jt,Mess disediakan, -------------------------------------------------------SMS.Hub: 0853 8774 0970. Dibthkan sgr Tenaga Admin Pria/Wan-------------------------------------------------------- ita,min 25 th, menguasai Komputer Dibutuhkan Juru Masak min Penglmn 1th. (Word & Excel).Pengalaman 2 th.Hub Kirim Lamaran Lsg ke Coco Beans Cafe 089623231118 / 082150309631. No SMS -------------------------------------------------------Jl. HRA.A Rahman (Sui.Jawi) -------------------------------------------------------- Dicari krywti bag Adm/Marketing. Perusahaan Besar Otomotif membutu- Wanita,Blm menikah, min SMA/sdrjt, jujur,ulet.Lamaran ditujukan ke Binhkan: Sales Counter (Ptk),Driver (Sang- tang Harapan Motor. Jl. Sejatera No. gau),Marketing (Ptk,Sanggau),Partshop 54 Singkawang.telp (0562) 632279 Sales (Ptk) Syarat: Pria/Wanita Min SMA/ -------------------------------------------------------SMK, FRESH/Pengalaman,Lamaran Dbthkn wanita jaga toko min.18thn, dikirim ke: Jl. Gajahmada No.149 A-B bisa jual,jujur+admin ringan.Hub: Grace Komputer 0812 5713 9775 Pontianak -------------------------------------------------------- -------------------------------------------------------Dibutuhkan 1 orang staf bantuan huDibthkan Sgr Admin SE,S1 Akuntansi kum YLBH-PIK. Syarat S1 Hukum, ,D3.Pengalaman min 1th (tionghua). Tdk Perempuan. Alamat Jl. Alianyang No.12 sdg kuliah. Hub: 0811569237 A Pontianak -------------------------------------------------------- -------------------------------------------------------Dibthkan segera pria max 25thn,Adm Dicari Krywn sbnyk 60 org u/ mnjdise& Bagian lapangan,orng chinese min. kuriti d prshaan kelapa sawit dgn SMU.CV diantar ke PT.Wajok Carilest di lok kab ketapang.Syrt2: usia 20-33 thn,Min.SMA/Sdrjt,Mlmpirkn SKCK, ari Jl.Hijas No.2 Ptk. srat bbas narkoba&srat prnytaan -------------------------------------------------------- brsdia mngikuti diksar sekuriti dan Dibthkan segera wanta max 25thn,Adm ikatan dinas.Lmrn ditujukan ke Bp.Arif + keuangan, orng chinese minimal se Kurniawan/Bp.Bayu Komp.MutiaraGdang kuliah/D3,S1.CV diantar ke ading B4 Jl.Paris 2 Ptk Tenggara Kota PT.Wajok Carilestari Jl.Hijas No.2 Ptk Ptk,Via post plg lmbt 31 oktbr -------------------------------------------------------- -------------------------------------------------------Dibthkan Pembantu Rumah Tangga/ Dbthkn wanita jaga toko min.18thn, PengasuhAnak.Wanita usia maks.35th,ra- bisa jual,jujur+admin ringan.Hub: jin,JUJUR,sopan santun.min.SMP.Hanya Grace Komputer 0812 5713 9775 bagi yang SERIUS KERJA,tidak melayani -------------------------------------------------------Dibthkn sgra Kasir & OB .Lmrn lgs coba2 hub: 0811 573 7023 -------------------------------------------------------- diantar ke Decastle Bakery Jl.Prof M MARKETING MANAGER,P/W.max Yamin, smpg Gg.Pertiwi (jam 10.00.35th,min.S1.pnglmn min.3th dbid.dis- 12.00) atau hub: 081253630878 tribusi.Lmrn ke: lowongan.hrd519@ -------------------------------------------------------yahoo.co.id Dibthkan cpt TERAPIS,anak CR. -------------------------------------------------------- syrt: Wanita max.30th,pnglmn.Lmrn Dibthkn STAFF ADMIN,P/W,min.SMU/ ke SEMILIR SPA Perdana Square 60. PQJXDVDL 06 2IÂżFH NGUQ VGUL /PUQ tlp.6580014 email : lowongan.hrd519@yahoo.co.id --------------------------------------------------------------------------------------------------------------- Dbthkn sgr SUPIR,Pend Min.SMA,UDibutuhkan cepat karyawan/i utk posi- mur Max.35thn.Fas: Gaji,UM,Lmbur. si: ADM 3 orang, GUDANG 3 org, SUP ERVISOR 5 orang.Persyaratan: Min. Ulet,Jujur & Brtgng Jawab.Lmrn ke Llsn SMU/K,Maks 27th,Single,tdk sdg PT. HAKASIMA INTI JL.Gusti Hamzah kuliah/kerja.Lamaran diantar langsung Komp. Pancasila Indah A2 (Dpn ke AG SUKSES MANDIRI Jl.HRA SPBU) Telp. 0561-577824. Rahman No.1A smpg jl.bukit barisan -------------------------------------------------------sui.jawi pkl.10.00-15.00 Butuh segera 1.) Accounting bpengala -------------------------------------------------------- man min.1thn, wanita bs bhs khek/tio Dicari BAKER berpengalaman, bisa ciu, bs komputer, jujur dan tekun.2.) bikin varian roti manis. Hubungi HP : 2IÂżFH %R\ UDMLQ GDQ MXMXU +XE 0821 5693 9436 245212322

meningkatkan silaturahmi dan hubungan harmonis antar dua negara. Di Kuching rencananya,ungkapdia,pararider KalbardanJakartaakandisambut oleh para penggemar dan komunitas sepeda asal Kuching. “Satu hari disana kita akan melakukan banyak kegiatan bersepeda bersama para rider Malaysia,� ungkap dia. Sebelumnya, kata Johny, BankKalbarjugapernahmenggelar kegiatan serupa, namun,

hanya dalam wilayah Kalimantan Barat. “Kegiatan yang digagas PBS Beruang Hitam ini lebih luas hingga ke Kuching Malaysia.Sayaharapmemberikan banyak hal positif bagi para pesertanya,� ungkap dia. Sementara itu, mantan pembalap sepeda Kalbar peraih dua medali emas di Sea Games Maruki Matsum mengatakan tertarik mengikuti kegiatan ini karena memberikan kesenangansertakenyamananbagipara pecintasepeda.Banyakmanfaat yang akan dirasakan, tak hanya kesegaran, kebugaran tubuh, tapi lebih dari itu, bersepeda jarakjauhbersamarekan-rekan, sahabat dan teman-teman sehobi akan meningkatkan kualitaskesehatandanmeningkatkanhubunganyangsemakin baik antar pecinta sepeda. Dia berharap ajang seperti ini bisa menjadiagendarutinyangdilaksanakanolehPBBeruangHitam. “Dari Bank Kalbar Cycling Club tetap akan selalu berpartisipasi dalam mengikuti kegiatan seperti ini,� ungkap dia. (bdi)

Kursus Otomotif Dijual

Dijual

Dijual

Dijual

Kursus Komputer

Rumah 2kt, 1km(diluar, 2x2m, cor dak), SHM, LT.10x15(lebih tanah 1,5m), matahari hidup, pln900w, pdam lancar, lokasi komp. Grha Zaujati, Jl.Pemda, kel.Saigon, Ptk timur, Âą10 mnt ke gajhmada, +pompa air, 4 tempayan, Rp.175jt/nego tipis (bln dpn hrga naik) 081522591417(TP) -------------------------------------------------------Dijual/Sewa Rmh PARIS 2 AlexGriya 3 F36. LT: 242, LB: 150, SHM,3KT,2KM,Bak Air 10m3.Hub: 082151142798 -------------------------------------------------------Rumah Couple type 60 lokasi Jl.Purnama Agung 7 Gg.Purnama Agung 7 dalam. Hub: 081345453663 (TP) -------------------------------------------------------Rumah Single type 65 dan Rumah Couple type 45 lokasi Jl.Selat Panjang Gg.Harapan. hub: 081345453663 (TP) -------------------------------------------------------Djual Rmh murah Komp.Mawar Indah Sei. Raya Dalam, uk. 10x18,5 m. 2K.Mandi + Garasi Mobil. Hub: 0896 3910 3699 / 0812 5601 3400 -------------------------------------------------------Jual cepat rumah Purnama Agung 3 No.R5, 2 tingkat, ukuran 5 x 16 .Hub: 0811 5655 47 -------------------------------------------------------Djual Rmh di Paris 2, Komp.Acisa Asri No.22 Fas:3KT, 2KM, 2AC,1 Water Heater. LT=9x16m2 Hub: 081257084078 -------------------------------------------------------Dijual rumah Jl.HM Suwignyo LB: 14x21 m, LT: 16 x 49 m. Hubungi segera: 0813 4520 7486 -------------------------------------------------------Pggr jln Purnama 2(KUBU RAYA), uk.10x45m,hrg.425 jt.082153618521 -------------------------------------------------------Jual cepat tnh 2 kav di paris 2 (12x37m) dan prt sembin ayani 2 (15x30m),hrg 175jt.082153618521 -------------------------------------------------------Jual Rumah Jl.P.Candramidi Gg.Sapta Jaya No.1 & Rmh + Perabot Jl. P.H. Husin 2 Komp. Imigrasi No.4A TP Hub: Ponty 081649163616 -------------------------------------------------------Djual Murah Rmh 2Lt,di Komp. Alpokat Lestari Permai No.8A Jl.Kom Yos Sudarso (Jeruju) Hub: 081352349977 -------------------------------------------------------Dijual cepat murah type 100 LT. 291 M2 Jl. Serdam Komplek Pesona Serdam No. A 10. Hubungi: 0821 5298 3103 -------------------------------------------------------rmh baru beton 2lt,Lb 300m2,5KT,4KM Garasi & lb 200 m2,3KT,4KM,Carport Jl.Gusti Hamzah (Pancasila) & Jl.HM Suwignyo. Hub: 082151406674 -------------------------------------------------------Perumahan Villa Ceria Lestari PTk. Fas: PLN, PDAM, TLP, 3KT,2WC. Hub: 0813 4528 9689 -------------------------------------------------------Jual cepat rumah di kota baru,sangat strategis, 3m dr jl utama, luas 167 m2, tingkat 2, PAM,4 kmr.NEGO. Erwanto/ Made : 082110088335 -------------------------------------------------------Dijual cpt rmh Jl.Tekam Komp.Griya Pratama I H12. L 140m2 Fas.3KT,2KM, Hrg 400jt NEGO.Hub: 082152172433 -------------------------------------------------------Dj rmh tp 90 uk.tnh 13,5x18 Jl.Tabrani Ahmad Gg.Asri dpn gor buku tangkis wali kota.Hrg 450jt nego&terima brong bngnan rmh,ruko,bsa krj brngn krjaan+bhn insyaallah mngtmkn Kejujuran.Hub: 082152977190 -------------------------------------------------------Jual Rumah LT/LB 286/+- 180m2,SHM. Jl.M Sohor Komp Sumatera Indah No.7Pontianak Harga NEGOHub:0811187415 -------------------------------------------------------Jual cepat rumah jl. Perdana Bali Agung 2, no. G8 (Lt/LB 200m/110m), Hub: 08125738871 -------------------------------------------------------Dkontrakkan Rmh Jl. Dr. Sutomo,KompBatara Indah 4 Blok C-34 ; 3KT,2KM ,PDAM,1300W,R.Tamu,R.Dapur,R.Kel. Hub: 0822 3466 6998 /0817 0304 7655 -------------------------------------------------------Dijual Murah Rumah type 60 (4x15m) Hrg type 45,siap pakai, hrg 225jt (2KM+2WC) Hrg Nego Jl. Parit Bugis Gg. Mustika 4 Hub : 0823 5111 8888

Jual cepat 1 unit Ruko Hook, Siap Huni di Tj.Raya 2.L.Tanah 5mX40m,Rp . 1,4 M nego. Hub: 081257599699 TP -------------------------------------------------------Dijual RUKO siap huni, 1 unit Jl.Tabrani Ahmad,LB 4M,PB 16M.PLN,PDAM 3 Lt.Parkir luas. Hub 082352744701 -------------------------------------------------------Dijual Ruko Full Beton, Full Dekor,siap pakai Jl. Ayani 2 (+/-100m dr POLDA) uk.7x22m,Hal luas, PLN 3500.cck u/ Usaha-Kantor.Hub.082351118888 -------------------------------------------------------Dijual Ruko 3 tingkat di Jl.Wolter monginsidi No.96 dpn pasar mawar. Hub: 082148008877 Tanpa Perantara.

Dijual tnh Ls 12.542m2,SHM,Pall 5 Jl.Nipah Kuning, Kota Pontianak.Hub: 0813 7580 8123 -------------------------------------------------------Dijual tanah, SHM, Luas 8511m2, coc ok utk Usaha Ternak Ayam / Kebun. Lokasi: Rasau Jaya III Kubu Raya (+/- 11km dr Bandara Supadio PTK) Minat , Hub: 0813 4514 0004 -------------------------------------------------------Dijual tanah kavling dan perumahan grand sebawi sambas lokasi strategis, berkembang depan kantor camatsebawi investasi menguntungkan bilalangsung bangun promo cash back,potong dp dan banyak gratisannya,unit terbatas, ukuran luas.Hub: Nusantara Property 99 082153770299, 085650956800 -------------------------------------------------------Dijual tanah kavlingan murah (12kav) uk.10x20m2,lksi Jl.Pramuka No.22 Singkawang hrg 65JT Hub:081392550220 -------------------------------------------------------Dijual tanah tepi jl serdam samping radio senora uk.22,5mx400m hrg nego Hub:081392550220/082149359432 -------------------------------------------------------Jual tnh kavling murah,cash & kredit,cicil 450rb/bln,rudy : 0853 49001318/ www.rudyponti.com -------------------------------------------------------Jual Tanah Perumahan Serdam, SHM.ukuran 23x20. Siap bangun. Harga350jt. Hub: 082251671181 TP -------------------------------------------------------Jual tanah pinggir jalan Tanjung Raya II 100m dari Yarsi. ukuran11x21, Harga NEGO. HB: 0811576014 -------------------------------------------------------Jual tanah kapling murah strategis Jl.Buncit Raya Ayani 2 (lt400m2),75 m dr Ayani 2 Hub: 08125738871 -------------------------------------------------------Dijual tnh siap bangun lok jl pemda / padat karya-Prit mayor.LT: 9380m2. Hrg 290.000/m2.Hub: 081257415365 TP -------------------------------------------------------Karya Baru 9 uk. 17,5 x 60 & Parit H. Mukhsin 2 uk. 44 x 360. Hub: 0853 5001 0999 -------------------------------------------------------Dijual tanah,cepat butuh uang.ukuran 18x18.lokasi sepakat 2 dalam komplek elit.HP: 0812 6396 3838 -------------------------------------------------------Dijual tanah,cepat butuh uang.ukuran 14x22.lokasi Jl.Perdana di dalam komplek.HP: 0812 6396 3838 -------------------------------------------------------Dijual tanah,cepat butuh uang.ukuran 18x18.lokasi sepakat 2 dalam komplek elit.HP: 0812 6396 3838 -------------------------------------------------------Dijual tanah 14 x 84m + Rumah & Listrik jalan raya kakap pal 9,Harga NEGO.Hub: 081257961961 TP. -------------------------------------------------------Dijual Lahan Sawit Balaikarangan 360ha Kalbar,surat lnkp. 10jt/ha Kiri kanan perkeb.sawit bgs. Hub: 0812 5600 658

Jual honda Freed PSD th 2013 akhir. Pemakaian 2014.kondisi seperti baru asli. Hub: 0811576882 -------------------------------------------------------Dijual Terios th 2007, Tipe TX paling lengkap chosh / Over Credit. Hub: 082353539799/ NO SMS -------------------------------------------------------Dijual Innova Tipe G Th.2004 Biru Metalik Hub: 0812 5646 6126Tanpa Perantara -------------------------------------------------------Dijual mobil honda idsy 2003 biru plat B, Hrg 80jt, pajak mati 1 bln. Hub: 0878 8422 7053 -------------------------------------------------------Dijual Xenia Deluxe plus 1.3 thn 2010 akhir,siap pakai,98 juta NEGO.Hub: Iqbal 085246780867

PRIVAT KURSUS KOMPUTER Panggilan Kerumah PRGRM : Kantoran, Desain Koran/ Baner & Bangunan + Render (Hubungi) 0812 5666 7689 #RUMAH COMPUTER# -------------------------------------------------------KURSUS KOMPUTER FADHILAH, sampai bisa, praktek sepuasnya Jl. Suhada No. 19 Blk Mujahidin. 085252520413

Disewakan Dikntrak rmh Jl.M Sohor Gg.Sudimoro No.35 Ptk.Fas: 2KT,1KM,PDAM,1300W, R.Shalat,R.Tamu,R.Keluarga,R.Makan,Pav. Hub:081210866008/081351756063 -------------------------------------------------------Disewakan rumah LB= 210m2, LT= 410m2, 4KT, 3KM , 2AC, PAM, PLN 2200W Jl. Paris 2 Gg. Wisata I No. 9B. Hub: 0813 5047 1850

Disewakan Ruko 2Lt, pinggir jalan Serdam (depan Futsal) uk. 4x16x2Lt,PDAM,PLN,36juta/ thn Nego. Hub: 0852 4784 2150

Pontianak Post Post Pontianak

Mobil Kredit Ulang Beli dimana saja, 1hari cair banyak bln,bunga mrh.talangan 200jt.jamin bpkb mbl,cpat. Hb: 0853 9120 2032 Gadai Bpkb Mobil 1 hri cair,beli dimana saja, kerja sama cmo,sales,talangkan 250jt,cair maksimal. Hb: 0853 9321 7408

Surat Hilang Telah hilang STNK KB KB 2906 LO a/n SALIMUN NR : MH35D9205D3832459 NM : 5D9-1332452 Dengan ini STNK Tersebut tidak berlaku lagi. -------------------------------------------------------Telah hilang BPKB KB 5342 BQ a/n KOK TJUN MIN NR : MH31DY002CJ016799 NM : 1DY-016897 Dengan ini BPKB Tersebut tidak berlaku lagi.

Pelatihan Pemetaan PELATIHAN PEMETAAN (GIS).Pelatihan GIS Tingkat Dasar,Tingkat lanjut bagi Tenaga Teknis/Surveyor Perusahaan/Pribadi.Tersedia Pemondokan.Hub: GIS Center 0812 571 0770 Arsitektur Melayani Design: Rmh tinggal,Ruko, Rukan,Interior,RAB.Melayani Perencana Master Plant:Perumahan,Komp.Ruko,Gudang,Pariwisata Area,Komp Kebun,Komp Tambang,dll. Konsultasi Arsitek Hub: 0812 5390 4589 Sumur Bor CV.Air Abadi Menerima pembuatan sumur bor, Penyaringan air & Service.Hub Ryan: 08 1253457343/081254647333/082153911974 . Alamat Jl.Raya DesaKapur Komp.Trigama Permai B.5-10 -------------------------------------------------------Ahli Sumur Bor, Filter Bor,Sedot WC, Service pompa air, 24 jam. Hub: Mujab : 7511074 / 0821 4843 4257 -------------------------------------------------------Tukang Sumur Bor Filter Bor, Sedot WC “Ada Hasil Baru Bayar� Hub: 0821 5459 8315 (Pak Bowo). -------------------------------------------------------Jasa Pembuatan Sumur Bor,Filter Bos dan Sedot WC “BERGARANSI� .Hub: 0853 9225 8559 (P’YONO). Obat Telat Bulan Anda Telat Haid?dijamin dalam waktu 2-3 jam pasti lancar, aman dan tanpa efek samping (Garansi) Hub: 081.258.207.299 -------------------------------------------------------ANDA TELAT BLN Solusi Cpat & Tpat utk melancarkan haid scara teratur dlm jangka 3 jam di jmin lancar100% garansi & tanpa efek sampingHp: 082333794444 Service AC Edison service:mnrm pmsn&pgdaan AC bru,Srvc AC split,Kulkas,Mesin cuciHub:08125702118/Pin BB.292E1BE1 -------------------------------------------------------PD.MJM melayani: Service AC;psg Ac,Kulkas,M.Cuci,Dispenser,Pngdaan br 765935/0816224187/085102082677 Pembuatan Kitchen Set Pembuatan Kitchen Set,TV set,lemari Partisi,Pemasangan Platfon,Pengecetan.Hub utama Kreasi: 081256543688 Jasa Tukang Anda ingin membangun Ruko, Rumah, Renovasi, dll. Hubungi : Abu Project 0821 5766 3250 Ahli Spesialis Kuras Wc Ahli spsialis kuras mampet sedot wc &sumur bor/pantek.sistem krj manual & mesin utk R.tangga, kantor,pabrik dll.buka 24 jam. melayani dlm/luarkota ptk.Hub SUROTO 081253948123 Massage Ling Ling Massage.Tenaga Wanita Uzbekistan, China Dan Manado.Usia 18-20 Thn. Hub: 085756028028.No Sms

Disewakan Dijual /Disewakan Rmh Jl.Karya BaruKomp. Puri Karya Indah B3. Siap Huni,PLN,PAM,3KT,2 KM,R.Klrga,R. Tamu, Dapur. Sewa 25jt/th, Jual 675jt. (Nego) Hub: 0812 5611 569 / 0821 5774 2398 -------------------------------------------------------Disewakan rmh siap huni.Gg.Janur,S. Jawi.1KT,1KM,DPR,PAM,PLN 2200w.Ccoku Usaha.15jt/thn.Hub : 082352744701 -------------------------------------------------------Dijual/Sewa Rmh PARIS 2 AlexGriya 3F36. LT: 242, LB: 150, SHM,3KT,2KM,Bak Air 10m3.Hub: 082151142798 -------------------------------------------------------Disewakan Rumah siap huni 3KT,2KM. Lokasi Serdam Komp.Villa Gading Raya 2 No.A7. Hub: 085249309290 C

M

Info Iklan 0561-735071

Y

K

BINTASIK Diklat otomotif buka jurusan usaha buka bengkel mekanik mobil&motor Jl.Prof M Yamin N0.5 Kota Baru Pontianak Tlp.0561-76508/0813457 08984/089628639949 Baby Sitter

Yys.Permata Bunda Agnes sedia Baby Sitter,Prwt.Lansia/PRT.Mnrima tmtan SD/ SMP/SMA. HP: 0813 4531 9858 -------------------------------------------------------LPK BABY & KIDS Sedia Baby Sitter,prawat manula,PRT,dlm/luar kota.Hub:0813 5240 4059 / 0853 4848 8425 -------------------------------------------------------LPK Citra Bunda penyedia baby Sitter,Pembantu Rumah Tangga dan Perawat Manula. Hub: 0812 5622 4882 Sedot WC

Jasa Sedot WC,Service WC,Melncarkan Saluran air, Sumur Bor, Bergaransi, Hub Dwi : 082254472299, 08125667700 -------------------------------------------------------KING SERVICE mlyani sedot tinja &limbah,mlncarkn saluran air,WC mampet& Service WC.Hub:085109542888/08215 1612345/ 085648749339/089694199019 Kost

Terima Kost Karyawan & Karyawati Jl .Parit H Husein 1 No.83. Fasilitas AC & Kamar mandi.telp: 082157262922 -------------------------------------------------------KOST Putri, Jl. Danau Sentarum Gg.Damai no.20 Nabira KOST Pontianak kamar 3x5 m hub: 08125712194 tidak melayani SMS -------------------------------------------------------Km mnrm KOS khss PRIA;fslt,Kmr mnd dlm/AC,Kmr biasa.Prkr mbl/mtr luas, olhrg. Strtgs,aman/tnang utk beristirht/blajr.hub: 0812 560 2502 -------------------------------------------------------Kost Surya Ungu strategis dalam kota,khsus krywn/ti Jl.Sumatera/Surya Ungu No.5,AC/ non AC,kamar mandi dlmparkir luas.Hub: 085252567547 Jasa Arsitek Harga Terjangkau dan hemat,desain bangunan,rumah,ruko,perumahan,IMB,DLL,Gratis konsultasi.CP:082153620396 Service AC

Grant Service,Terima: Bgkr Psng AC, Msin Cuci,PompaAir,TV,listrik.Libur buka.Hub: 085245085733/08974563166 -------------------------------------------------------CV.Cahaya Berlian melayani: Service Ac,Pasang AC,Pengadaan AC baru.Hub: 08125673339,085650848339,747380 Pelangsing Herbal Pelangsing Herbal manjur,baru launcing di ptk. aman tanpa efek samping,hrg promo khusus okt’15. 0811570125 Peluang Usaha

Mhswa/i,krywn/ti,ibu rmh tangga yg ingin dibina jadi pebisnis oriflame penghsln jutaan & bonus menarik bgi yg ulet. SMS: 082154333348 -------------------------------------------------------Jadilah Mitra JET dan dapatkan Rp.400ribu/ hari dgn mendatarkan diri serta kendaraan anda(mobil box/pick-up/van).Hb: 0217192405 atau email: recruits@jointexpresstransport.com GPS

JUAL/RENTAL ALAT SURVEY (GPS,Theodolit,WP,Compass,Peta,Citra,Krts/Tinta Plotter,Kalibrasi,dll.Hub website: gis-center. in / 0812 5710 770 Parfum

D’Bandoeng Parfum(isi ulang GROSIR& ECER) Jl.Daya Nasional Komp.Untan No.3 menyediakan 250merk favorit mulai Rp.1.500/ml-10ml Free 2ml dst Buy 1 Get 1(guntingiklan) Pindah Praktek

Dr.Julius A pindah praktek ke Apotik Makmur 2 Jl.Gajahmada No.57 Hari senin-sabtu jam 17.00-20.00 WIB. Hari minggu / libur tutup.


all sport

Pontianak Post

Jumat 30 Oktober 2015

5

Bantah Pertemuan Rahasia Marquez-Lorenzo Media Italia Tuding ada Pakta Konspirasi Spanyol

MADRID --Graziano, ayah Valentino Rossi, menyebut ada yang namanya konspirasi Spanyol. Anggotanya adalah Marc Marquez, Jorge Lorenzo, dan sejumlah pembalap Spanyol lain. Maka, seharusnya juga ada kubu yang pantas disebut konspirasi Italia. Anggotanya, siapa lagi kalau bukan Rossi, Andrea Iannone, dan media-media negeri pisa? Mereka benar-benar ingin menghancurkan image Marc Marquez dan Jorge Lorenzo. La Republica, media sayap kanan Italia, dengan kejam menyebut ada semacam pakta rahasia antara Marquez dan Lorenzo. Menjelang GP Valencia yang bakal menjadi medan penentuan juara musim ini pada sepuluh hari lagi (8/11), dua pembalap Spanyol itu dikabarkan bertemu. Tujuannya, apa lagi kalau bukan membahas rencana memuluskan jalan Lorenzo menjadi champion musim ini. Isu panas ini lantas dikipasi oleh beberapa media lain yang sebelumnya bersikap moderat terhadap persaingan Rossi-Lorenzo. Kubu

Lorenzo pun tak punya pilihan selain membantah habis-habisan berita tersebut. “Kami secara resmi membantah segala berita yang dilansir oleh media-media Italia dalam beberapa jam terakhir. Yaitu tentang kemungkinan pertemuan Jorge Lorenzo dan Marc Marquez,” papar pernyataan dari tim Lorenzo, sebagaimana dilansir Motorsport. “Benar-benar sebuah pernyataan konyol dan tidak berdasar yang dikeluarkan oleh La Republica. Dan sayangnya, berita itu dikutip oleh berbagai media lain di Italia,” lanjut pernyataan tersebut. Kubu Lorenzo jelas tidak ingin apa pun yang mereka katakan saat ini menjadi menjadi mangsa konspirasi Italia. Dalam tensi perseteruan yang makin panas seperti saat ini, setiap komentar dari masing-masing kubu bisa dijadikan senjata untuk menyerang balik. Alhasil, mereka pun cenderung hati-hati dalam merilis pernyataan. “Kami ingin menyatakan bahwa pakta maupun pertemuan antara Lorenzo dan Marquez itu hanya rumor. Tidak pernah dikonfirmasi sebelum diluncurkan ke publik, sehingga membuat kami sangat tidak nyaman,” tegas pernyataan tim Lorenzo. “Sekali lagi kami menekankan bahwa informasi itu sangat salah,” imbuhnya. Pernyataan tersebut juga menyangkal bahwa Lorenzo sempat bertemu dengan

race direction setelah insiden di GP Malaysia Minggu lalu (25/10). Dia dikabarkan meminta agar sang pemegang otoritas menjatuhkan hukuman lebih besar kepada Rossi. Bukan sekadar penalti tiga poin yang membuat The Doctor--sebutan Rossi-harus start dari urutan paling belakang di GP Valencia. “Ada beberapa media yang menyebut bahwa Jorge mendatangi kantor race direction di Sirkuit Sepang. Itu juga salah besar,” tegas tim Lorenzo. “Jorge telah menjelaskan sendiri di sesi konferensi pers, bahwa dia tidak pernah berada di kantor itu,” lanjut dia. Cara media memandang perseteruan Marquez versus Rossi ini memang kadang bikin geleng-geleng kepala. Sejumlah surat kabar (yang pro Marquez, tentu saja) menghembuskan tuduhan bahwa Rossi mendapatkan keistimewaan dari race direction. Dalam kata lain, kalau yang menendang Marquez sampai jatuh dan harus out dari GP Malaysia bukan Rossi, tentu hukumannya lebih berat. Tidak hanya penalti tiga poin. Rabu malam lalu, safety director MotoGP Franco Uncini menjelaskan bahwa status kebintangan Rossi tidak ada pengaruhnya dalam penentuan hukuman. “Segera setelah kami melihat insiden itu, kami sudah memutuskan hendak menjatuhkan penalti kepada Valentino,” ungkap Uncini kepada

Pemain Unggulan Masih Mendominasi PONTIANAK--Pertandingan babak penyisihan Kejuaraan Bulutangkis PBSI Kota Pontianak yang digelar di Lapangan PBSI Tabrani Ahmad, Kamis (29/10) kemarin masih memperlihatkan dominasi para pemain unggulan. Beberapa pemain unggulan di kategori tunggal putra dan ganda putra masih sulit terbendung. Diantaranya, Firmansyah yang berhasil menungguli Rizky Agung dengan skor 21-14, 21-13. Kemudian Arya Yudistira menang atas Anugrah Aidil Fitra dengan 21-17, 21-8. Fahri Ardianto menang dari Hilmi Rizky dengan 21-10, 21-8. Kemudian Fatur Maulana tak terbendung dengan menundukan Prayoga 21-13, 21-2. M Bima Al Zabarti menaklukan Mulyadi 21-4, 21-3. Rahmad Ramadan tumbang dari Achmad Faisal 7-21, 7-21. Sang unggulan Novan Febrian menang atas Kumoro Gesang 21-7, 21-13. Febriano Pangkadaw unggul atas M akbar Arafat 21-3, 21-9. Zam-Zam berhasil menundukan M Rizieq 21-15, 21-18. Kemudian Wanda Herdiansyah mengalahkan Habsyi Zharif dengan 21-12, 21-11. Marcel Alief Andika menumbangkan Elyxzar Freeman Sinaga dengan 21-11, 22-20. Sy M Vidla Akbar menang WO atas Adil Faisal.

Muhammad Reza Fahlevi berhasil mengalahkan Fikri Pratama dengan skor 21-5, 2111. Zam-zam kembali menang atas Adi Faisal dengan 22-20, 21-19. Arya Yudistira menang atas Marcel Alief 21-15, 21-5. Syahri Ramadhan juga unggul atas Nabil Austin dengan 2116, 21-14. M Fahrizal Maulana tak terbendung dengan berhasil melibas Heru Cahya dengan skor 21-3, 21-4. Kemudian Lutfi Khaidar menang atas Firmansyah 21-1, 21-3. Fahri Ardianto tunduk dari Zacky Priangga dengan 8-21, 9-21 dan Deevan Ravin tumbang dari Arya Yudistira dengan 10-21, 11-21. Di kategori ganda putra, Agus dan Gugun berhasil menumbangkan pasangan Andre Malabar dan Joko dengan skor 21-17, 21-17. Aril Ardianto dan M Edward menang atas Asmara dan Yudi dengan 21-13, 2119. Agustinus dan Hendri menang WO atas Iwan dan Ridwan. Cakra dan Wilson melibas Fachri dan Ricky dengan skor 21-18 dan 2113. Kemudian Anto dan Budi Sutiono menang WO atas Nanda dan Pipit Subekti. Febri Fajrin dan Roni Alkusairi menundukan pasangan Hamdani dan Jodi dengan 21-14, 21-10. Ali Aspar dan Fitra menang atas Arwin dan Siprianus 21-8, 21-7. (bdi)

Hadiah Indah untuk Donovan

OKLAHOMA CITY--Persaingan wilayah barat tak mudah ditebak. Kekutan setiap tim hampir merata. Di hari kedua NBA 2015-2016 digelar kemarin, para fans langsung disajikan pertandingan menegangkan antar tuan rumah Oklahoma City Thunder melawan San Antonio Spurs. Digawangi duo bintang utama Russell Westbrook dan Kevin Durant, Thunder menumbangkan Tim Duncan dkk 112-106 di Chesapeake Energy Arena. Hadiah istimewa untuk pelatih baru Thunder, Billy Donovan di pertandingan debut NBAnya. Hasil itu juga menjadi tanda Thunder siap kembali meramaikan bursa play off wilayah barat. Musim lalu, tanpa kehadiran Durant, Thunder gagal finish di delapan besar pada akhir musim. “Saya tahu ini baru satu dari banyak pertandingan yang akan dilewati. Tapi memberinya (Donovan) kemenangan pertama di panggung besar di kandang sendiri melawan tim besar terasa sangat indah,” ucap Durant dikutip Associated Press. “Dia tampak tenang sepanjang pertandingan, dan itu berpengaruh pada kami,” tambahnya. Sebelum menerima pinangan Thunder, Donovan menghabiskan 19 tahun (19962015) karier kepelatihan di NCAA bersama Florida Ga-

tors, University of Florida. Dua kali dia membawa tim tersebut membawa gelar juara nasional (2006 dan 2007). “Lega melihat mereka (pemain Thunder) begitu tenang,” ucap Donovan. “Para pemain terus beduel, bertarung, dan semua tahu pertandingan ini bakal berlangsung dengan cara seperti itu,” tambah pelatih 50 tahun tersebut. Durant yang menjalani laga seri regular pertama sejak Februari karena cedera retak tulang kaki kanan mengemas 22 poin dan 6 rebound. Westbrook menjadi pemain yang paling tokcer dengan donasi double-double 33 poin dan 10 rebound. Dari bangku cadangan center Enes Kanter juga membuat double-double. Dia mengemas 15 poin dan 16 rebound. “Kemenangan ini membuat kami merasa sangat baik,” ucap Westbrook usai laga. “Ini salah satu tangkapan besar,” tambahnya. Coach Pop, sapaan akrab Gregg Popovich, head coach Spurs mengatakan anak asuhnya tak cukup disiplin dan sabar di laga itu. “Sepasang kesalahan defense, sepasang kesalahan offense semua karena kami tak cukup sabar,” ucap Coach Pop. “Kami butuh bekerja sama lebih baik setelah ini,” tambah pelatih yang baru diumumkan bakal menangani timnas basket Amerika Serikat periode 2017-2020 tersebut. (irr) C

M

Y

K

Autosport. Menurut Uncini, pihaknya melihat dengan jelas bahwa Rossi sengaja mendorong Marquez ke samping. Tapi mereka tetap menjalankan setiap prosedur. Yakni mengikuti jalannya balapan hingga selesai, berbicara dengan kedua pembalap yang terlibat, serta menonton ulang rekaman insiden dari berbagai angle kamera.

Kewajiban mengevaluasi setiap aspek itulah yang membuat mereka tidak segera mengeluarkan putusan. Padahal, publik berharap race direction langsung mengumumkan hukuman buat Rossi sesaat setelah race selesai. “Keputusan ini begitu penting. Bukan hanya karena itu menyangkut Rossi. Tapi juga mutu kejuaraan ini,” tegas Uncini. (na)


SHOW& SELEBRITAS

6

Pontianak Post

Jumat 30 Oktober 2015

TATJANA SAPHIRA

Nikmati Keindahan Belanda JAKARTA—Lewat film Negeri Van Oranje, model dan juga artis Tatjana Saphira sekaligus berkesempatan menikmati keindahan negeri Belanda. Demi kebutuhan syuting, perempuan berusia 18 tahun itu melakukan pengambilan gambar di sejumlah sudut negara Kincir Angin itu. Diantaranya, syuting di Universitas Leiden. ”Saya excited sekali saat mengetahui banyak tokoh dunia yang kuliah di sana,” ujar Tatjana, saat ditemui di kawasan Duren Tiga, Mampang, Jakarta Selatan, kemarin. Gara-gara film produksi Falcon Picture itu juga, Tatjana memiliki hasrat untuk menggapai pendidikan setinggi-tingginya. Apalagi, film terbarunya itu mengisahkan perjuangan lima orang muda-mudi meraih pendidikan di negara orang. ”Suatu pen-

galaman yang luar biasa bisa syuting di tempat yang penuh dengan sejarah itu. Sangat menginspirasi saya,” sebutnya. Dalam film besutan disutradarai Endri Pelita itu, Tatjana memerankan sosok perempuan bernama Lintang. Lintang digambarkan sebagai seorang pelajar Indonesia yang tengah kuliah di Belanda. Dia bersahabat dengan empat orang yang diam-diam menaruh hati padanya. Empat pria tersebut adalah Chico Jerikho, Abimana Aryasatya, Arifin Putra, juga Ge Pamungkas. Ke e m p a t cowok tersebut

juga mahasiswa Indonesia yang tengah menimba ilmu di Belanda. ”Bisa dibilang film ini bertemakan pendidikan, tetapi dikemas dengan drama percintaan,” jelasnya. Saking antusiasnya, Tatjana pun semakin optimis untuk menjalani perannya itu. Cuaca dingin tidak menyurutkan pemain film Hope itu dalam berakting. Beragam cara digunakan Tatjana untuk tidak drop dan bekerja secara maksimal. Salah satunya tidak pernah absen dalam mengonsumsi makanan. ”Untuk melawan dingin kita selalu membakar kalori. Karena itu kita makan terus untuk membakar kalori biar hangat,” ujar pemain serial Bulan di Atas Matahari itu. Film Negeri Van Oranje yang diadaptasi dari novel best seller berjudul sama itu rencananya dirilis pada 23 Desember mendatang. (ash)

BAND KOTAK

Ajak Generasi Muda Cintai Negeri JAKARTA—Grup band Kotak menunda peluncuran album terbaru yang rencananya rilis tahun ini. Sebagai pengganti, mereka memperkenalkan single baru berjudul Tanah Airku ciptaan almarhum Ibu Sud. Single itu dipersembahkan Tantri Cs kepada masyarakat agar tidak lupa merawat semangat nasionalisme. ”Lagu ini sangat menyentuh,” ujar Tantri saat peluncuran single di kawasan Tugu Tani, Jakarta Pusat.

Tantri menjelaskan, lagu-lagu perjuangan dan cinta tanah air itu memiliki lirik yang mendalam dan mengandung patriotisme. Dari semua lagu yang pernah dia dengarkan, lagu Tanah Airku mampu membuatnya meneteskan air mata. ”Lirik ”Walaupun banyak negeri kujalani, yang masyur permai dikata orang. Tetapi kampung dan rumahku, di sanalah kurasa senang. Tanahku tak kulupakan, engkau kubanggakan” yang mem-

buat kita nyanyikan lagu ini,” jelasnya. ”Ketika pertama kali mendengar, kita kebayang lewat lagu ini kita ingin menginpirasi masyarakat untuk mengenang Indonesia sebagai tanah kelahiran,” imbuhnya. Menurutnya, meski banyak WNI yang tinggal di negara orang, dia berharap mereka tidak melupakan Indonesia sebagai kampung halaman. ”Kita ingin mereka yang tinggal di sana bisa merefleksi kembali,” tegas

perempuan kelahiran Tangerang, Banten, 9 Agustus 1989. Grup musik yang terlahir dari acara The Dream Band 11 tahun lalu ini memang sering membawakan lagu bertema kebangsaan. Seperti lagu Satu Indonesia dan Hijau Bumi. ”Untuk kali ini kami ingin memberikan kejutan yang berbeda. Kami membawakan lagu Tanah Airku dengan karakter kami,” ungkap Tantri yang kini tengah mengandung empat bulan itu. (ash)

MASAYU ANASTASIA

Anak Selalu Nomor Satu JAKARTA - Setelah menjalani serangkaian sidang cerai, Masayu Anastasia, 31, mengaku lega. Keinginannya berpisah dari Lembu Wiworo Jati tercapai. Dia siap memulai lembaran baru hidupnya. ‘’Alhamdulillah,’’ ungkap Masayu, lalu tertawa saat ditemui di Plaza Indonesia, kemarin (29/10). Kini Masayu mengaku mempunyai lebih banyak waktu dan perhatian untuk putri semata wayangnya, Samara Anaya Amandari, yang berusia enam tahun. Ayu senang perhatiannya bisa tercurah sepenuhnya untuk Samara. ‘’Apalagi, sekarang Samara memang butuh perhatian yang besar,’’ kata bintang sinetron Cinta di Langit Taj Mahal itu. Samara sekarang kelas I SD. Dengan lingkungan yang lebih kompleks dan pelajaran yang juga lebih rumit, Samara membutuhkan perhatian dari sang bunda. Masayu pun siap mendampingi perkembangan Samara meski kini

berstatus sebagai single parent. ‘’Pokoknya, anak nomor satu deh,’’ ucapnya. Terkadang Masayu membawa Samara ikut bekerja. Misalnya, yang dilakukannya kemarin saat dia didaulat memperagakan busana dari Batik Alleira. Selain bisa terus dekat dengan Samara, Masayu jadi mempunyai kesempatan untuk mengenalkan batik yang merupakan budaya Indonesia. ‘’Samara juga pakai batik tiap Jumat untuk ke sekolah,’’ ceritanya. Soal batik, Samara memang tidak harus tahu secara detail. Masayu pun mengaku tidak terlalu paham soal batik. Batik sepengetahuannya sebatas yang sering dikenakan dan batik-batik yang diturunkan dari mamanya. Dia juga bukan termasuk penggemar batik yang sampai hunting ke pelosok untuk mendapatkan jenis batik tertentu. ‘’Saya sih pilih yang kainnya enak dipakai,’’ tuturnya. (and/ c20/ayi)

FEDRIK TARIGAN/JAWA POS

SAYANG ANAK: Masayu bersama anaknya, Samara Anaya Amandari.

KAPANLAGI

HTM :

5x

SHOW

5x

SHOW

(•) Senin s/d Kamis : Rp. 40.000,-/ Tiket (•) Jum’at / Malam Hari Libur : Rp. 50.000,-/ Tiket (•) Sabtu / Minggu / Hari Libur : Rp. 60.000,-/ Tiket

Megamal Lt.3 Pontianak Ayani XXI Ayani Telp. 0561-763 666

SGM XXI 12.45-14.55-17.0519.15-21.25 WIB

SHOW

5x

SHOW

Ayani XXI 12.45-14.35-16.2518.15-20.05 WIB

HTM :

Film dari Bioskop : Ketik: AYANI Kirim SMS ke : 2121 dari Ponsel Anda atau www.21cineplex.com

5x

Ayani XXI 12.15-14.25-16.3518.45-20.55 WIB

No 133 Pasiran Singkawang SGM XXI Jl.Telp.Alianyang 0562-6300062 Fax. 0562-6300063

5x

SHOW

Ayani XXI 12.00-14.20-16.4019.00-21.20 WIB

SGM XXI 12.20-14.40-17.0519.30-21.55 WIB

5x

(•) Senin s/d Kamis : Rp. 30.000,-/ Tiket (•) Jum’at / Malam Hari Libur : Rp. 35.000,-/ Tiket (•) Sabtu / Minggu / Hari Libur : Rp. 40.000,-/ Tiket

Ayani XXI

SHOW

5x

12.00-14.10-16.2018.30-20.40 WIB

SGM XXI

SHOW

C

12.30-14.50-17.1019.30-21.50 WIB

M

Y

K

5x

SHOW

Ayani XXI 12.15-14.15-16.1518.15-20.15 WIB

4x

SHOW

SGM XXI 13.00-15.10-17.2019.30-21.40 WIB

5x

SHOW

12.30-14.30-16.3018.30-20.30 WIB

5x

13.45-15.45-17.4519.45-21.45 WIB

SHOW

Ayani XXI

SGM XXI


ANEKA

Pontianak Post

Jumat 30 Oktober 2015

Puting Beliung Terjang Kalbar Sambungan dari halaman 1

Prakirawan BMKG Supadio Sutikno mengatakan, pada Kamis kemarin, hujan mengguyur hampir sebagian besar wilayah Kalbar. Menurutnya hujan mulai terjadi sejak subuh dari dari Kabupaten Sintang. Hanya di sana intensitasnya tidak terlalu lebat. Kemudian beralih ke Melawi dan Sekadau. Pada pukul 06.00, guyuran hujan juga membasahi bumi daranante yakni Kabupaten Sanggau. Setelah mengguyur wilayah timur, hujan juga beralih menuju ke Kabupaten Mempawah, Kota Pontianak dan Kubu Raya. Hujan sudah terjadi sejak pukul 08.3009.00. “Pada tiga daerah ini intensitas hujannya termasuk sangat lebat. Sementara kondisi angin juga sangat kencang,” katanya. Kondisi ini diprediksi juga terjadi pada Jumat (30/10). Sutikno menambahkan BMKG juga belum dapat merilis data musim penghujan. Hujan yang mengguyur wilayah timur dan barat Ka-

lbar belum dapat dipastikan sebagai pertanda musim penghujan. Perubahan cuaca di Kalbar sendiri sering sering dipengaruhi pola angin. “Bisanya tidak ada hujan, asap muncul. Atau sebaliknya. Ada hujan rentan banjir,” tuturnya. Cuaca di Indonesia termasuk di Kalbar juga kerap dipengaruhi anomali cuaca di belahan dunia lain. Seperti sekarang ini di daerah sekitar Filipina tepatnya di Samudra Pasifik terjadi badai sampai ke Filipina. Setelah badai punah, barulah cuaca di Indonesia dan Kalbar normal kembali yakni turun hujan secara merata. “Namun ketika tidak ada badai lagi, diperkirakan akan kembali tidak hujan lagi. Dari pantauan BMKG, sekarang belum terdeteksi adanya badai kembali,” jelas dia. Kualitas Udara Membaik Hujan tidak hanya mengguyur Kalimantan Barat. Kemarin sejumlah wilayah di Sumatra dan Kalimantan

Bomber Alam Sutera Teroris Lone Wolf juga diguyur hujan. Sedikit demi sedikit, kualitas udara di tanah Sumatera dan Kalimantan terus membaik. Sejumlah wilayah yang diguyur hujan meliputi, Pekanbaru, Medan, Batam, dan Jambi. Sementara, Kalimantan, Palangkaraya, Samarinda, dan Banjarmasin. Wilayah-wilayah tersebut menurut prakiraan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) akan kembali mendapat tetesan hujan hari ini (29/10). “Disertai doa kita semua dan ungkapan syukur kepadaNya. Sejumlah wilayah diguyur hujan. Semoga asap berkurang dan hujan akan turun lagi,” tutur Kepala BMKG Andi Eka Sakya kemarin. Hal ini pun berdampak pada kondisi kualitas udara di dua pulau terdampak asap tersebut. Dari data BMKG, merujuk pada konsentrasi partikel udara (PM 10), pada pukul 19.00 WIB kondisi udara terpantau membaik. Di Pekanbaru, kualitas udara berada pada level sedang dengan angka partikulat

52 gram/m3. Sementara itu, kualitas udara di Jambi juga menunjukkan pemulihan yang cukup menjanjikan, dari level sangat tidak sehat menjadi sedang. Begitu juga Palembang, dari level berbahaya turun ke tidak sehat, 207 gram/m3. Kondisi ini juga terjadi di Kalimantan. Kualitas udara di Pontianak dan Samarinda bahkan dalam level baik, dengan nilai partikulat PM10 sebesar 13,39 gram/m3 dan 0 gram/m3. Sedangkan untuk udara di Palangkaraya, turun dari level berbahaya ke tidak sehat. Sebagai informasi, pembagian level kualitas udara dengan PM10 ialah 0-50 baik, 50-150 sedang, 150-250 tidak sehat, 250-350 sangat tidak sehat, >350 berbahaya. Meski kondisi terus membaik, tim gabungan masih terus melakukan operasi pemadaman titik api. Tim operasi udara masih terus melakukan water bombing dan penyemaian garam untuk hujan buatan. Begitu pula dengan tim operasi darat. (den)

Setelah mencair, emas tersebut lalu dituangkan ke dalam ember hitam berisi air biasa sehingga kemudian emas itu berbentuk butiran – kecil seperti biji jagung dengan warna perak kekuningan. Prosesnya telah dilanjutkan dengan memasukkan kembali emas itu ke dalam baskom dan diberi cairan air keras (Nitric Acid) lalu dimasak di atas kompor. Setelah ditunggu selama satu jam, emas itu kemudian dicuci dengan menggunakan air panas hingga warnanya berubah menjadi kehitamhitaman. Lalu kemudian kembali dimasak dengan menggunakan air keras yang ditambah dengan air biasa. Lalu kemudian, emas yang telah betul-betul murni tersebut kembali dilebur dan siap dicetak. Dalam pledoi atau pembelaan terdakwa, haji Tuki memang mengakui jika di

rumahnya telah dilakukan pengolahan emas. Namun dia membantah jika emas yang digunakan untuk diolah itu adalah hasil tambangtambang ilegal yang ada di Kalimantan Barat, melainkan dari emas yang berasal dari perhiasan. Sementara itu terdakwa lain, Djudju Tanuwidjya, seorang pengusaha yang bergerak di bidang usaha emas di Jakarta juga memenuhi semua unsur yang disebutkan majelis hakim. Secara terpisah, penasehat hukum ketiga terdakwa, Andel mengatakan, pihaknya masih pikir-pikir terhadap dua kliennya, yaitu Samir dan Djudju Tanuwidjaya. Sementara untuk H Tuki, pihaknya akan melakukan banding. “Seharusnya vonis hakim dipotong masa tahanan, maka ketiganya bisa bebas. Tapi ada upaya hukum yang harus dijalani,” kata Andel singkat. (arf)

Pelaku PETI Divonis Tujuh Bulan Sambungan dari halaman 1

batubara yang bukan dari pemegang IUP, IUPK, atau izin. Putusan majelis hakim tersebut lebih ringan dari tuntutan jaksa penuntut umum (JPU), yang hanya menuntut 1 tahun pidana penjara. Padahal dalam pasal tersebut disebutkan setiap orang atau pemegang IUP Operasi Produksi atau IUPK Operasi Produksi yang menampung, memanfaatkan, melakukan pengolahan dan pemurnian, pengangkutan, penjualan mineral dan batubara yang bukan dari pemegang IUP, IUPK, atau izin dipidana dengan pidana penjara paling lama 10 tahun dan denda paling banyak Rp10 miliar. Di persidangan terungkap bahwa H Tuki bersama dengan Samir, yang merupakan terdakwa dalam perkara yang sama, telah diketahui bertindak secara sendiri-sendiri maupun secara bersama-

sama dalam kurun waktu satu bulan, pada Oktober 2014, melakukan, menyuruh melakukan dan turut serta melakukan bahkan menampung dan mengolah logam mulia berjenis emas yang bukan berasal dari pemegang Izin Usaha Pertambangan (IUP) dan Izin Usaha Pertambangan Khusus (IUPK). Diterangkan dalam nota putusan itu, ihwal perkara tersebut itu sendiri bermula pada 16 Oktober 2014. Di mana terdakwa tertangkap tangan tengah melakukan pengolahan dan pemurnian emas yang dilakukan di rumahnya, di Jalan Khatulistiwa Gang Teluk Intan, Pontianak Utara, dengan cara memasukkan emas murni hasil pembeliannya yang telah dicampur dengan perak ke dalam mangkok atau kowi dan kemudian dilakukan peleburan dengan menggunakan api las dari tabung elpiji.

Terbangkan Ratusan Balon Internet di Daerah Minim Sinyal Sambungan dari halaman 1

Acara pada sore yang cerah itu semakin spesial ketika salah seorang pendiri dan orang nomor satu Google, Sergey Brin, di luar dugaan hadir langsung untuk memberikan sambutan dan ikut dalam jumpa pers. Aktivitas yang sangat jarang dilakukan Brin yang kini semakin sibuk karena memimpin perusahaan Alphabet, perusahaan induk Google. Suguhan sate, buah, dan kue-kue supersehat dari Google membuat acara setengah jam itu berlangsung meriah, namun tetap khidmat. Kekecewaan tim eksekutif Google atas pembatalan mendadak kunjungan Presiden Jokowi yang sebelumnya muncul tidak terlihat lagi. Saat memberikan sambutan, Brin langsung menyatakan terima kasih kepada perwakilan pengusaha dan pemerintah Indonesia yang datang jauh-jauh ke kantornya untuk sebuah momen terpenting bagi Google. Dia menyebutkan, Project Loon di Indonesia merupakan kesempatan bagi Google untuk mewujudkan salah satu misi terbesar mereka, yakni memberikan akses internet kepada sebanyak-banyaknya orang di dunia. ’’Jarak yang memisahkan rakyat Indonesia secara fisik yang selama ini merenggangkan ikatan emosional di antara mereka sebentar lagi berakhir,’’ ujar Brin yang tampil santai dengan kostum joging, bersepatu kets biru merek Asics, dan bercelana sport pendek. Selanjutnya, dia mengingatkan, banyak warga di pulau-pulau seperti di Indonesia yang harus menaiki bukit agar mendapat sinyal. ’’Dalam kehidupan sehari-hari, keluar dari jangkauan komunikasi adalah hal yang menyehatkan bagi kita,’’ ungkap Brin. ’’Namun, kalau tidak memiliki akses informasi dan kemampuan berkomunikasi dengan orang-orang terpenting tersebut terjadi dalam kehidupan sehari-hari, itu adalah problem yang harus dicarikan jalan keluar,’’ lanjut Brin yang bersama kolegan-

ya, Larry Page, membangun Google dari sebuah garasi 17 tahun lampau dan kini menjadi ikon Silicon Valley. Google memulai uji coba Project Loon tahun depan dan akan berlangsung selama 12 bulan. ’’Kami tidak punya misi komersial dalam proyek ini,’’ tegas Mike Cassidy, vice president Project Loon Google. Untuk menjalankan Project Loon, Google menggandeng mitra lokal, yakni tiga operator terbesar di Indonesia, Telkomsel, XL Axiata, dan Indosat. ’’Kami berfokus menyediakan balon, sedangkan mereka akan mengurusi aspek komersial, mulai marketing, distribusi, hingga billing (penentuan tarif, Red),’’ jelas Cassidy yang didampingi Presiden Direktur Telkomsel Ririek Adriansyah, CEO Indosat Alex Rusli, dan CEO XL Axiata Dian Siswarini. Berbeda dengan Brin, mereka berempat kemarin hadir dengan setelan formal. Secepat Amerika Project Loon atau Loon for All merupakan proyek Google yang dimulai Juni 2013. Indonesia merupakan negara keempat yang dijadikan lokasi uji coba setelah Selandia Baru, Australia, dan Brasil. Proyek itu bertujuan meningkatkan atau memperluas daya jangkau sinyal pemancar seluler dengan menggunakan balon udara untuk mengakses data melalui internet seperti yang selama ini dipancarkan lewat menara based transmission station (BTS) atau lewat jaringan kabel serat optik. Dalam proyek tersebut, Google menerbangkan balon udara berisi helium dan membawa perangkat pemancar internet mengangkasa di ketinggian dua kali ketinggian terbang rata-rata pesawat komersial atau 20 kilometer di atas permukaan bumi. Balon dengan diameter 12 meter itu berfungsi sebagai menara BTS terbang. Dengan balon Google yang mampu menjangkau wilayah hingga 40 kilometer di bawahnya tersebut, pengguna internet mendapat saluran seperti wifi untuk download data dan

7

aplikasi dengan kecepatan hingga 10 Mbps atau hanya 1 persen di bawah kecepatan rata-rata download internet di Amerika. Jika terealisasi, Project Loon bakal memecahkan persoalan akses dan konektivitas di 17 ribu pulau di Indonesia yang terdiri atas hutan dan pegunungan. Berapa balon yang akan diterbangkan Google dari Sabang sampai Merauke? Cassidy menyebutkan, dalam tahap awal, ada ratusan balon yang akan diterbangkan. Jika hasil uji coba memuaskan, kepada media Inggris Guardian, Cassidy menyatakan siap menerbangkan hingga 20 ribu balon internet yang akan menghiasi langit Indonesia. Tentu tidak murah untuk menyediakan balon dengan perangkat pemancar khusus hingga puluhan ribu tersebut. Namun, dalam peresmian proyek kemarin, tidak seorang pun eksekutif Google yang bersedia menyebutkan dana investasi yang disiapkan untuk Project Loon di Indonesia. Tentu bukan Google jika tidak bisa melihat potensi ’’gunung emas’’ lebih dulu dibandingkan pesaing-pesaingnya. Dengan membuka akses internet seluas-luasnya di Indonesia, Google akan mendapat potensi market langsung sampai 100 juta orang. Mereka adalah pasar potensial yang siap dimasuki produk-produk Google seperti handphone Android, situs search engine Google, dan situs video online YouTube yang akan mendapat tambahan potensi pengakses yang melimpah. Karena itu, seandainya mencapai triliunan rupiah pun, dana Project Loon tersebut sebanding dengan kenaikan nilai perusahaan yang didapat Google ’’Indonesia adalah tempat yang sempurna bagi Project Loon,’’ ujar Cassidy senang. Operator Masam Bagaimana tanggapan para mitra lokal? Tidak seperti Sergey Brin dan Mike Cassidy yang begitu bersemangat, tiga pucuk pimpinan operator seluler terlihat

kurang antusias dalam acara pencanangan Project Loon Google kemarin. Memang, sebelum penekenan MoU kemarin, sempat muncul kekhawatiran di antara operator bahwa teknologi balon internet Google akan memakan kue bisnis data internet mereka. Padahal, sebelum Google membawa proposal kerja sama, mereka mengeluarkan investasi besar untuk membangun menara BTS di pelosok Indonesia. Saat dikonfirmasi setelah acara, Dirut Telkomsel, XL Axiata, dan Indosat kompak menegaskan bahwa mereka mendukung Project Loon. Namun, dukungan itu sebatas uji coba teknis. Belum ada kesepakatan komersial di antara mereka dengan Google. ’’Meski demikian, kami mendukung proyek ini karena merupakan salah satu inovasi yang membantu penyebaran internet ke daerahdaerah yang sulit dijangkau dan berpenduduk sedikit,’’ jelas Direktur Utama Telkomsel Ririek Ardiansyah berdiplomasi. Dia menegaskan, selama uji coba berlangsung, Telkomsel mengendalikan penuh akses internet yang didapat dari Project Loon. Telkomsel melakukan kontrol melalui infrastruktur backbone SMPC (Sulawesi, Maluku, Papua Cable System). Senada dengan Ririek, Dirut XL Axiata Dian Siswarini menyatakan, kerja sama penyediaan balon internet antara perusahaannya dan Google masih dalam uji teknis. ’’Jadi, kami masih mempelajari skema teknologi dan bisnisnya sampai nanti diputuskan ada kerja sama komersial,’’ kata Dian yang hadir di kantor Google X dengan baju bermotif etnik ungu. Sementara itu, kekhawatiran bahwa kehadiran Project Loon akan mengurangi legit bisnis seluler di tanah air dibantah CEO Indosat Alexander Rusli. ’’Tidak lah. Ini kan pakai frekuensi kita (operator, Red). Jadi, (balon internet Google, Red) seperti vendor BTS saja,’’ tegas. (*) C

M

Y

K

Sambungan dari halaman 1

sulit diungkap. ”Lebih mudah menangkap pelaku dari jaringan-jaringan teroris yang berlandasan ideologi. Sebab, mereka sudah terpetakan,” kata Tito dalam jumpa pers di Mapolda Metro Jaya kemarin (29/10). Menurut Tito, Leopard beraksi sendiri untuk kepentingan sendiri. Motifnya bukan ideologi, melainkan ekonomi. Karena itu, dia tidak masuk jaringan kelompok teroris tertentu. Pelaku secara otodidak mempelajari cara merakit bom dari internet. Meski demikian, pelaku tetap dikategorikan sebagai teroris karena meresahkan masyarakat. ”Makanya, kami jerat dengan UU Antiterorisme. Ancamannya, bisa hukuman mati,” ujar Tito. Leopard kemarin dihadirkan di hadapan wartawan. Dia tampil tanpa penutup wajah meski tangannya tetap diborgol. Kakinya juga diikat dengan rantai. Lulusan D-3 Jurusan Manajemen Informatika Sttikom Insan Unggul itu menguasai program dan internet. Dia bekerja di salah satu bank pada bagian IT. Kantornya tidak jauh dari MAS. ”Dia juga pelaku teror bom Juli lalu di lokasi yang sama,” jelas dia. Dari hasil penyidikan, diketahui tersangka empat kali memasang bom di MAS. Bom dalam dua aksi lainnya tidak meledak. Teror pertama dilakukan pada 6 Juli 2015 di food hall MAS. Untung, bom tidak meledak. Semua bom dimasukkan dalam bungkus rokok. Bungkus rokok

tersebut diletakkan di antara botol semprotan antiserangga. Tujuannya, efek ledakan lebih dahsyat. Namun, semua bom itu tidak meledak karena lebih dulu diamankan petugas keamanan setempat. Teror kedua dilakukan pada 9 Juli 2015 di toilet MAS. Bom itu meledak dan tidak ada korban. Dari peristiwa tersebut, polisi menyelidiki rekaman CCTV. Dari rekaman itu, teridentifikasi pelaku yang mirip dengan Leopard. Selanjutnya, pada pertengahan Oktober 2015, Leopard meletakkan lagi bom di toilet karyawan. Tapi, bom itu tidak meledak. Bom terakhir diletakkan Rabu lalu (28/10). Pelaku menaruh bom di lokasi yang sama. Bom meledak dan melukai satu korban. Dari hasil identifikasi, saat terjadi ledakan terakhir, polisi langsung menyisir lokasi kejadian. Berbekal foto yang mirip pelaku dalam rekaman CCTV itu, Leopard dibekuk. Tersangka saat itu ternyata masih berada di sekitar MAS. ”Tidak sampai dua jam kami lakukan penangkapan. Kami langsung mengembangkan ke rumahnya di Banten. Di sana, ditemukan satu bom lagi,” ujar mantan kepala Densus 88 Antiteror tersebut. Ditambahkan, pelaku memiliki motif pemerasan sejak awal melakukan teror. Dia meminta Rp 300 juta dalam bentuk bitcoin (mata uang virtual yang dapat digunakan untuk bertransaksi online). Awalnya, pihak MAS tidak menuruti permintaan itu. Anggota cyber crime yang

mendapat laporan teror juga tidak melacak alamat e-mail pelaku. Hingga akhirnya terjadi ledakan pertama pada 9 Juli lalu. Pihak MAS sempat mengirim Rp750 ribu. ”Itu (transfer, Red) untuk memancing. Tetapi, ternyata pelaku memang jago IT. Tim kami dibuat tak bisa melacak akun maupun e-mail yang dia gunakan,” ujar mantan Kapolda Papua tersebut. Dari penggeledahan rumah pelaku di Perum Griya Serdang Indah, Cilegon, Banten, polisi menyita berbagai bahan peledak. Salah satunya bom yang siap meledak. Semua bom yang dirakit dimasukkan ke kemasan rokok. Tito menerangkan, nama bahan peledak yang dirakit pelaku adalah TATP atau triacetone triperoxide peroxyacetone. Bahan itu masuk kategori berdaya ledak tinggi alias high explosive. ”Bahan peledak merupakan jenis yang mudah untuk dibuat, tapi sangat sensitif dan tidak stabil,” papar dia. Saking berbahayanya, tambah Tito, jenis bom itu mendapat sebutan Mother of Satan atau induk iblis. Kemampuan bakarnya bisa mencapai 5.300 meter per detik. Berbeda dengan bom low explosive yang berdaya bakar di bawah 1.000 meter per detik. Bahannya juga mudah didapat, antara lain komponen tiner cat. Bom jenis itu tanpa detonator bisa meledak dengan getaran, panas, atau gesekan. ”Bayangkan, ledakan kemarin itu hanya 10 gram, tapi bisa merusak ruang toilet,” jelas dia. (yuz/ c11/agm)

Gabung TPP demi Investasi dan Ekspor Sambungan dari halaman 1

Malaysia, Meksiko, Selandia Baru, Peru, Singapura, dan Vietnam. Dari sisi geopolitik, niat AS membentuk TPP bertujuan membendung pengaruh Tiongkok di kawasan Pasifik. Karena itu, saat bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Washington DC, Senin (26/10), Presiden Barack Obama mengajak Indonesia untuk ikut bergabung dalam TPP. Ajakan itu lantas disambut baik oleh Jokowi yang menyatakan Indonesia siap bergabung dengan TPP. Meski, dari dalam negeri, sikap itu masih menjadi prokontra. Sebab, selama bertahun-tahun, pemerintahan Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) selalu menolak ajakan

AS untuk bergabung dalam TPP. Salah satu suara penolakan dilontarkan Wakil Ketua DPR Fadli Zon. Politikus Partai Gerindra itu menilai, Indonesia belum siap masuk dalam skema perdagangan bebas lantaran industri yang belum kompetitif. ’’Kalau masuk TPP, Indonesia akan menjadi pasar saja karena industri kita kalah bersaing,’’ ucapnya. Sementara itu, Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) menilai, bergabungnya Indonesia dalam TPP akan menguntungkan dari sisi investasi. Sebab, menurut Deputi Perencanaan Penanaman Modal BKPM Tamba Hutapea, investor yang menyasar pasar AS, Jepang, Kanada, dan negara anggota TPP lainnya bakal lebih senang berinvesta-

si di Indonesia karena nanti produk yang mereka ekspor mendapat keringanan tarif. ’’Misalnya, (produk) minyak goreng, makanan dan minuman, tekstil, serta sepatu,’’ ungkapnya. Khusus untuk tekstil dan sepatu atau alas kaki, salah satu pesaing utama Indonesia di pasar ekspor adalah Vietnam, negeri yang lebih dahulu bergabung dengan TPP dan memiliki peringkat kemudahan investasi lebih baik daripada Indonesia. Ketua Asosiasi Persepatuan Indonesia (Aprisindo) Edi Wijanarko menyatakan, selama ini, AS merupakan salah satu pasar utama ekspor sepatu dan alas kaki asal Indonesia. ’’Porsi ekspor produk kita ke AS mencapai 30 persen,’’ ujarnya. (owi/c5/sof)

Tugas Berburu Boy 25 Sampai Lafayette Sambungan dari halaman 1

pembangkit-pembangkit listrik. Yakni, untuk persiapan membangun pembangkit listrik di sebelah pabrik kertas di Gresik. Baru kali ini saya tahu bahwa Paris itu ternyata seperti dibilang banyak orang: cantik. Pakai ’’sekali’’. Mendengar saya lagi di Paris, anak wedok saya bermanja: minta dibelikan tas Chanel. Saya pernah mendengar merek tas mahal Chanel, tapi terus terang saya tidak tahu seluk-beluknya. Istri saya tidak pernah bermanja seperti itu. Karena itu, agar tidak salah, saya minta diberi petunjuk yang terperinci. Putri saya pun mengirimkan fotofotonya: muka, belakang, atas, bawah, jarak jauh, dan jarak dekat. Mungkin diambil dari internet. Dia pun menyebut jenisnya: Chanel Boy 25. Seumur-umur baru sekali ini saya mendengar tas dengan nama seperti judul film itu. Waktu saya berjalan di sepanjang Champ Elysees (baca: song elize) yang terkenal itu, anehnya, tidak ada satu pun toko Chanel di situ. Yang ada Louis Vuitton. Dan sebangsanya. Berita duka itu saya kabarkan ke Surabaya. Dasar anak sekarang, saya pun dikirimi alamat beserta petanya. Rupanya didapat dari Google Map. Oh, kalau itu sih di dekat hotel saya. Di mal bawah tanah Museum Louvre. Kebetulan, sejak membaca novel DaVinci Code, saya memang bermimpi ke museum itu. Untuk melihat piramida kaca dan lukisan Monalisa. Dua benda yang dimisteriuskan secara memikat di novel karangan Dan Brown tersebut.

Saya berhasil menemukan lokasi di mana di museum yang grande itu lukisan Monalisa digantung. Tapi, tidak bisa mendekat. Ratusan orang memenuhi ruangan itu. Dengan mengacungkan handphone. Memotret. Ternyata, lukisan asli Monalisa itu kecil sekali. Tenggelam oleh pengunjung. Novel yang terjual hampir 100 juta buku tersebut pastilah penyebabnya. Saya juga berhasil menemukan toko Chanel di bawah museum. Tapi, yang dijual hanya kosmetik. Tidak ada Boy 25. Demi sang putri, saya jalan kaki ke sepanjang Medellin Evenue yang tersohor itu. Merek-merek terkenal juga berpusat di sini. Ternyata, di Medellin Evenue pun tidak ada. ’’Sombong banget merek ini,’’ kata saya dalam hati. Saya pun lari ke internet. Harus ketemu. Ternyata, pusat Chanel ada di sebuah jalan kecil tidak jauh dari Medellin. Benar-benar pede merek ini. Rupanya, hanya sebangsa saya yang tidak tahu alamat tersebut. Buktinya, begitu tiba di jalan kecil itu, orang sudah berjubel di depan toko: antre! Yaaa ampuuun. Beli tas antre! Satpam toko mengatur kapan antrean paling depan boleh masuk. Saya pun begitu gembira ketika dapat giliran masuk. Saya berniat dengan semangat 45 akan membelikan pula istri saya. Kalau putri saya minta Boy 25, saya akan buat kejutan untuk istri saya: Boy 28. Ini saya rahasiakan dari anak saya. Juga tidak saya bocorkan kepada istri. Dengan gegap gempita (dalam hati), sampailah saya di ruangan yang memajang tas. Pesss. Kempes. Hati saya pun seperti es krim jatuh dari cable car: kecewa. Boy 25 ha-

bis. Demikian juga Boy 28. Saya belum menyerah. Ada info bahwa di mal terkenal itu, Galeries Lafayette, mungkin ada. Saya pun ke sana. Sekalian ingin ke gedung concert nasional untuk nonton orkestra. Ampun! Manusia berjubel di Lafayette. Mana itu krisis ekonomi? Di sini pun untuk masuk ke toko Chanel harus antre! Saya amati beberapa orang yang ingin langsung masuk ditolak. Kelihatannya pengunjung dari Tiongkok. Harus antre. Dari yang antre saat ini (Selasa, 27 Oktober 2015 pukul 16.00), saya lihat 50 persennya turis dari Tiongkok. Yang di depan saya pasangan muda dari Sichuan. Yang di belakang saya pasangan muda dari Wuhan. Saya mengenal baik dua daerah itu. Sambil antre, saya berbincang dalam bahasa Mandarin dengan mereka. Kian banyak saja orang kaya di Tiongkok. Begitu antrean saya tiba paling depan, petugas bertanya: Tujuannya beli apa? Saya tidak tersinggung. Pasti bukan karena saya hanya pakai kaus dan sepatu kets. Terbukti semua ditanya seperti itu. Ketika saya jawab bahwa saya akan beli Boy 25, dia langsung berkata: Habis. Boy 28? Juga habis. Saat itu di Indonesia sudah tengah malam. Putri saya masih on. Tapi, begitu mendapat berita duka tersebut, dia langsung kirim WA: Ya sudah, saya tidur saja. Saya berdoa semoga tidak terbawa mimpi. Istri saya tidak kecewa karena memang tidak tahu. Dalam hati, saya merasa bersalah. Selama ini paling banter hanya membelikan istri tas dari Shenzhen. (*)


SOCCER

8 COPA DEL REY

Tertahan, Enrique Tetap Bangga

VILLANUEVA - Barcelona mengendalikan 75 persen penguasaan bola saat menghadapi tim dari Segunda Division B, Villanovense di ajang Copa del Rey, dinihari kemarin. Namun Azulgrana harus rela mengakhiri laga dengan skor imbang tanpa gol. Meski demikian, pelatih Luis Enrique mengaku tidak kecewa atas performa yang diperlihatkan anak asuhnya di sepanjang laga. Enrique melakukan Sembilan perubahan dalam tim yang sebelumnya mengalahkan Eibar 3-1, pekan lalu. Hanya Sandro Ramirez dan Marc Bartra yang tetap dipertahankan oleh Enrique. Eks pelatih AS Roma ini bahkan menurunkan lima pemain debutannya, salah satunya gelandang asal Kamerun Wilfrid Kaptoum. Meski menurunkan mayoritas pemain lapis kedua, Barca tetap berhasil mendominasi pertandingan. Mereka menguasai 75 persen permainan dan melepaskan 14 tendangan. Hal inilah yang membuat Enrique tetap merasa puas meski timnya ditahan imbang oleh Villanovense. ”Saya senang dengan performa tim. Bagi pemain, tak mudah untuk bermain saat Anda tak punya banyak waktu bermain pada laga-laga sebelumnya. Jelas, semakin banyak menit bermain, Anda akan semakin menemukan ritme. Tapi saya merasa puas karena saya melihat anak-anak bekerja keras,” ungkap Enrique seperti dilansir ESPN. Jika Enrique merasa puas, para pemain Villanovense justru menyikapi hasil imbang ini seperti sebuah kemenangan. Para pemain larut dalam kegembiraan. Ini bisa dimaklumi mengingat Villanovense merupakan tim Segunda Division B. Mereka berada di kompetisi yang sama dengan tim Barcelona B. ”Saya tidak melihat adanya perbedaan antara tim Primera dan Segunda B. Kami memberikan segalanya di lapangan. Bisa menghadapi tim terbaik di dunia adalah sebuah mimpi yang menjadi kenyataan. Kami sangat senang. Tapi tugas belum selesai. Kami ingin bermain bagus pada leg kedua di Catalan,” tukas kapten Villanovense, Angel Pazuelo. Leg kedua akan berlangsung di Nou Camp pada 2 Desember mendatang. K i n i B a rc a harus kembali focus ke kompetisi La Liga. Mereka harus menghadapi Getafe akhir pekan nanti. Setelah itu, Ivan Rakitic dan kawan-kawan a k a n menghadapi B AT E Borisov di ajang L i g a Champions, tengah pekan nanti. (ish)

Luis Enrique

Pontianak Post

Jumat 30 Oktober 2015

LA LIGA

DEPORTIVO LA CORUNA

ATLETICO MADRID

TATAP SINGGASANA

7 Lucas 19 Fajr

21 Luis Alberto

5 Mosquera 3 F. Navarro

LA CORUNA – Atletico Madrid, peringkat tiga klasemen sementara La Liga, akan merebut pucuk pimpinan klasemen jika berhasil mengalahkan Deportivo La Coruna dinihari nanti. Segalanya mulai berjalan sesuai yang diharapkan pelatih Diego Simeone. Tim semakin solid dan padu. Antoine Griezmann dan kawan-kawan kini siap bersaing untuk merebut trofi La Liga musim ini. Perkembangan positif itu jelas terlihat dari kemenangan yang diraih Atletico dalam tiga laga terakhir di berbagai kompetisi. Hal lain yang juga menggembirakan adalah kembalinya ketajaman bomber utama mereka, Jackson Martinez. Dia mencetak gol dalam dua laga terakhir saat Atletico mengalahkan Astana dan Valencia. Dengan performanya itu, Martinez dipastikan akan menjadi andalan utama saat Atletico bertandang ke Estadio Municipal de Riazor, markas La Coruna. Jika Martinez mampu memertahankan ketajamannya itu untuk

Siaran Langsung, Sabtu (31/10) Pukul 02.30 WIB Stadion: Estadio Municipal de Riazor Wasit: Pérez Montero

12 Sidnei

11 Martinez

11 Juanfran

6 Koke

22 Borges

14 Arribas

15 Laure

7 Griezmann

5 Tiago

14 Gabi

3 2 Filipe Luis Godin

24 Gimenez

21 Yannick 20 Juanfran

1

1

Lux

Oblak

Deportivo (4-2-3-1)

Atletico Madrid (4-4-2)

Pelatih: Victor Sanchez del Amo

Pelatih: Diego Simeone

membantu tim meraih kemenangan, Atletico dipastikan memuncaki klasemen sementara, melewati Real Madrid dan Barcelona yang baru akan bermain pada Sabtu malam dan Minggu dinihari nanti. ”Kami memiliki banyak pemain bagus dan mereka beradaptasi semakin baik. Itu membuat kami lebih hidup sebagai tim. Tentu saja, Martinez mulai mencetak gol dan itu selalu membantu seorang striker. Dia juga selalu bekerja keras terlepas dari dirinya mencetak gol atau tidak,” kata gelandang Atletico,

Tiago seperti dilansir Four Four Two. Atletico tak hanya bermodal tiga kemenangan beruntun di berbagai kompetisi. Mereka juga memiliki rekor yang bagus menghadapi La Coruna. Atletico tak terkalahkan dalam tujuh pertemuan terakhir dengan klub asal Galica ini dengan catatan enam kemenangan dan sekali imbang. Sebaliknya, Deportivo dalam trend yang tidak memuaskan. Mereka gagal meraih kemenangan dalam tiga laga terakhir dan hanya mengoleksi 13 poin dari sembilan pertandingan. Tapi itu tidak meruntuhkan moral tim arahan

LIMA PERTEMUAN TERAKHIR 18/04/15 30/11/14 05/05/13 10/12/12 01/05/11

C

La Liga La Liga La Liga La Liga La Liga

M

Y

D. La Coruna Atlético Madrid D. La Coruna Atlético Madrid D. La Coruna

K

1–2 2–0 0–0 6–0 0–1

Atlético Madrid D. La Coruna Atlético Madrid D. La Coruna Atlético Madrid

Victor Sanchez del Amo. ”Kami selalu menginjak bumi,” kata gelandang Deportivo, Pedro Mosquera. ”Kami tahu apa yang harus kami lakukan, kami tahu musim ini tak akan mudah. Sejauh ini kami sudah bermain sangat baik. Kami di peringkat enam, tapi kami tahu ada tim lain yang memepet. Kami sudah melakoni Sembilan laga dan hanya menelan dua kekalahan. Akhir pekan ini kami menghadapi Atletico, mereka bermain penuh intensitas, kami akan meladeni itu dengan cara yang sama atau bahkan lebih,” Mosquera menambahkan. Deportivo memang pantas bersikap optimistis. Pasalnya, mereka akan bermain di hadapan pendukung sendiri. Deportivo juga memiliki penyerang yang patut diwaspadai, yakni Lucas Perez yang menjadi top skorer klub dengan torehan lima gol. Sementara Atletico tak akan bias diperkuat penyerang mudanya, Lucas Vietto yang masih menjalani proses pemulihan cedera. (ish)


9

Jumat 30 Oktober 2015

ENERGI

Fasilitas Listrik SEKRETARIS Pemerintah Provinsi Kalbar Zeet Hamdy Assovie mengatakan banyak warga Kalbar yang belum menikmati fasilitas listrik. Mereka harus mendapat perhatian. “Rasio elektrifikasi Kalbar pada akhir 2014 berdasarkan jumlah pelanggan rumah tangga sebesar 71,98 persen. Pada 2013 sebesar 68,12 persen,” ujar Zeet di Hotel Mercure Pontianak, Kamis (29/10). Menurut Zeet, Kalbar harus bekerja keras mengejar ketertinggalan kelistrikan dari provinsi lainnya. Hingga Desember 2014, pembangkit PT PLN (Persero) Wilayah Kalbar dengan kapasitas terpasang sebesar 502 megawatt dengan beban puncak mencapai 454 megawatt. Jumlah ini meningkat 39,97 persen dibandingkan 2013.

PONTIANAK - Pemadaman listrik oleh PLN di Perum IV, Jalan Sekayam Raya, Kecamatan Pontianak Timur menimbulkan malapetaka. Tiga rumah warga ludes terbakar akibat lilin ya n g d i h i d u p k a n u nt u k penerangan, Rabu (28/10) malam. Dari informasi yang dihimpun Pontianak Post, sebelum kejadian listrik di kawasan Perum IV mengalami pemadam bergilir dan sebelum kejadian itu terdengar bunyi ledakan dari arah rumah yang terbakar. Informasi lainnya menyebutkan jika penghuni rumah yang terbakar me-

Lilin Ludeskan Tiga Rumah

nyalakan lilin sebagai penerangan. Akibatnya, rumah nomor 55, milik Ernawati ludes terbakar hingga rata dengan tanah. Selain rumah Ernawati, rumah Edi Kuncoro dan rumah Ayung juga ikut terbakar. Ketua RT 01/RW 09, Sugeng mengatakan, sebelum kejadian ada pemadaman listrik. Ke Halaman 15 kolom 1

Ke Halaman 15 kolom 1

Jumlah energi listrik produksi sendiri termasuk sewa: 2,2 juta MWh Meningkat 5,7 persen dari tahun sebelumnya PLTU Sanggau berbahan bakar batubara, dengan kapasitas 2x7 megawatt sudah beroperasi

SULIT AIR: Rumah di Perumnas 4 yang terbakar pada Rabu (28/10) malam rata dengan tanah. Petugas Damkar kesulitan sumber air, akhirnya parit berlumpurpun mereka sedot untuk memadamkan. MUJADI/PONTIANAK POST

Unit lainnya sedang dalam penyelesaian: - PLTU 1 Kalbar 2x50 MW di Parit Baru - PLTU 2 Kalbar 2x27,5 MW di Tanjung Gundul - PLTU Sintang 3x7 MW - PLTU Ketapang 2x10 MW Apabila selesai pembangunannya, akan memasok energi listrik total sebesar 320 MW

GRAFIS : SIGIT /PONTIANAKPOST

DANA DESA

Rampung November PEMERINTAH Provinsi Kalbar menargetkan penyaluran dana desa tahun ini selesai pada Novemver mendatang. Wakil Gubernur Kalbar, Christiandy Sanjaya mengatakan penyaluran ini dilaksanakan sebanyak tiga tahap. “Anggaran desa itu tahap pertama sebesar 40 persen, kedua 40 persen, dan ketiga 20 persen,” ujar Christiandy. Menurut Christiandy, terdapat 1.897 desa di Kalbar dan dana desa yang diterima sekitar Rp537 miliar. Christiandy Sanjaya

Ke Halaman 15 kolom 1

BEKELIT

Kebut Proyek Infrastruktur PONTIANAK - Proyek infrastruktur sumber pembiayaan APBN di Pontianak dikebut. Ada empat ruas jalan tahun ini yang dilebarkan. “Kalau dana APBN khusus untuk status jalan nasional,” ungkap Ismail, kepala Dinas Pekerjaan Umum Kota Pontianak. Ke Halaman 15 kolom 1

Empat ruas jalan yang dilebarkan, yakni Jalan Ya’ M Sabran, Sultan Hamid, Situt Mahmud, dan Jalan Khatulistiwa

PONTIANAK- Melvi Noviza Deka, balita dua tahun tujuh yang dikabarkan hilang karena diculik akhirnya ditemukan. Ia ditemukan tanpa mengenakan sehelai pakaian di bawah pohon rambutan Gang Beringin 2, Batu Layang, Kecamatan Pontianak Utara pada Kamis (29/10) pukul 08.00. Kapolsek Pontianak Utara AKP Ridwan Maliki membenarkan penemuan balita tersebut. “Alhamdulillah, korban

Jembatan akan diperlebar di Jalan Kom Yos Sudarso, bagian dari sokongan Jembatan Kapuas III serta jalan lingkar luar.

Ruas jalan tersebut diperlebar dua kali lipat. Pemerintah Pusat membangun dua jalur dengan empat lajur Tahun ini dikerjakan jembatan Jalan Karet

hilang sudah ditemukan tadi pagi (kemarin) di Gang Beringin 2. Saat itu, Melvi berada di dekat pohon rambutan,” kata Ridwan. Ridwan menuturkan anak pasangan Deni Febriansyah dan Kartika itu ditemukan oleh seorang penjual makanan, yang kenal dengan korban karena orang tuanya sering membeli gado-gadonya. Ke Halaman 15 kolom 1

GRAFIS : SIGIT /PONTIANAKPOST

Siskom MIPA Kembali Ukir Prestasi di Ajang Network Security

Rektor Apresiasi Agar Ikut Tingkat Internasional Prodi Siskom Fakultas MIPA Untan kembali menoreh prestasi gemilang, kali ini di ajang GEMASTIK 2015 kategori network security. Dua mahasiswa, Feri Harjulianto dan Ikhsan Maulana yang tergabung dalam tim meraih peringkat ketiga dan sukses mengungguli beberapa kampus terkemuka nasional.

ILUSTRASI : KEKES

Tahun depan alokasi untuk jembatan ditambah, yakni jembatan di depan SMK 4, Jalan Kom Yos Sudarso dan jembatan Nipah Kuning yang menghubungkan Pontianak dan Kubu Raya

Warga Temukan Melvi di Bawah Pohon Rambutan

IDIL AQSA AKBARY, Pontianak

NADA suara penuh bahagia terdengar saat Feri Harjulianto dihubungi Pontianak Post, Kamis (29/10). Feri dan Ikhsan Maulana masih berada di Yogyakarta usai berkompetisi dalam Pagelaran Mahasiswa Nasional bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi (GEMASTIK) ke-8 Tahun 2015 yang berlangsung di UGM. Dalam ajang tahunan yang diselenggarakan Dikti ini khusus bidang network security tim ini menempati juara ketiga. Peringkat pertama dimenangkan oleh Institut Pertanian Bogor dan kedua

C

M

Y

K

oleh Universitas Indonesia. Feri menceritakan prosesnya tak mudah. Untuk bisa ikut dalam GEMASTIK mereka harus melalui tahap seleksi. Dilakukan secara online bersaing dengan seluruh mahasiswa peserta yang ada di Indonesia. “Dari 300 tim disaring menjadi 100 besar dan kami masuk peringkat ke-86, kemudian masih tes online yaitu pertahanan server hingga kami masuk 10 besar dan berhak menuju final di UGM,” ungkapnya. Ke Halaman 15 kolom 1

JUARA: Dua mahasiswa Siskom Untan berhasil meraih juara ketiga bidang network security dalam ajang GEMASTIK 2015. ISTIMEWA


opini

10

Pontianak Post

Jumat 30 Oktober 2015

Keragaman Berbahasa di Negeri Bhinneka Tunggal Ika Indonesia diakui sebagai bangsa yang beragam budaya, agama, ras, dan dibentuk oleh suku-suku yang terdapat di dalamnya dan hidup harmonis berdamping satu dengan lainnya, karena adanya kesamaan sosiologis kemasyarakatan dan kesamaan dalam struktur morfologis atau wujud insani Indonesia (juga dengan bangsa lain). Dengan lahirnya UU Kewarganegaraan yang baru dan diterimanya golongan dari Etnis Tionghoa sebagai suku di Indonesia, sehingga tidak hanya ada suku Dayak, Banjar dan Melayu yang ada di Pulau Kalimantan; suku Jawa dan Sunda yang

oleh P.Adrianus Asisi, Ssi, MPd

mendiami Pulau Jawa; suku Batak dan Nias yang menduduki Pulau Sumatera; suku Bugis di Sulawesi; suku Ambon di Ambon, sukusuku di NTB dan NTT; orang Bali yang mendiami ‘Pulau Dewata’; dan suku Dani, Asmad dan lainnya di Irian Jaya dan Papua, dan sebagainya. Pembacaan teks Sumpah Pemuda yang bertempat di Jalan Kramat Raya nomor 106 Jakarta Pusat – Jaman Belanda masih bercokol di bumi Indonesia, Jakarta di sebut Waltervreden – yang

sekarang ini menjadi Museum Sumpah Pemuda, tempat yang digunakan untuk membacakan Teks Sumpah Pemuda tersebut adalah rumah milik Sie Kong Liong. Sementara itu, pada saat pembacaan teks Sumpah Pemuda tersebut terdapat empat golongan Timur Asing yang meninjau secara langsung, yaitu 1) Kwee Thiam Hong, 2) Oey Kay Siang, 3) Joh Lauw Tjong Hok, dan 4) Tjio Djien Kwie. Panitia Kongres yang diketuai oleh Soegondo Djojopoespito utusan PPPI selaku Ketua, R.M Djoko Marsaid utusan Jong Java selaku Wakil Ketua, Mohammad Jamin

utusan Jong Sumateranen Bond selaku Sekretaris, Amir Sjarifuddin utusan Jong Bataks Bond selaku Bendara, Djohan Mohammad Tjai utusan Jong Islamieten Bond, R. Katja Soengkana utusan

Pemoeda Indonesia, Senduk utusan Jong Celebes, Johanes Leimena utusan Jong Ambon, Rochjani Soe’oed utusan Pemoeda Kaoem Betawi, dan sebanyak 71 orang pemuda lainnya termasuk Wage Rudolf Soepratman dengan lagu gubahannya Indonesia Raya diputar sebelum pembacaan teks Soempah Pemoeda yang diiringinya dengan biolanya. Suasana perjuangan anti-kolonial Belanda tahun 1920-an menjadi pemantik semangat kaum muda Indonesia untuk bersama-sama demi perjuangan nasional bangsa menuju kemerdekaan. Oleh karena itu, dari organisasi kepemudaan dan organisasi politik yang

bersifat lintas agama, lintas daerah, lintas suku dan lintas politik mengadakan kongres selama tiga hari yang kemudian mencetuskan ikrar bersama – yang selanjutnya menjadi roh ikrar kemerdekaan bangsa Indonesia oleh antas nama bangsa Indonesia Soekarno dan Hatta – yaitu Soempah Pemoeda yang berintikan isi yaitu 1) mengaku berbangsa satu yaitu bangsa Indonesia, 2) mengaku bertanah air satu yaitu tanah air Indonesia, dan 3) menjunjung bahasa persatuan, yaitu Bahasa Indonesia. Mengaku berbangsa satu, yaitu bangsa Indonesia. Dari Sabang sampai Maraoke,

berjajar pulau-pulau, itulah Indonesia. Meski terpisahkan oleh lautan luas, tetap Indonesia. Meski terdiri dari beragam suku, agama, ras, tetap Indonesia. Walau, terdiri dari beragam bahasa, tetap Indonesia, karena tidak dapat dipecah belah dan semangat Sumpah Pemuda yang sudah menjadi roh perjuangan kemerdekaan Indonesia, tidak hanya jaman dulu, tetapi harus terus kita pelihara kini dan harus kita wariskan kepada anak dan cucu kita kelak. *) Kepala SMP dan Guru SMA Santo Fransiskus Assisi Alumnus TEP FKIP Untan Pontianak

Kiat Memotivasi Tahajjud Eiffel di Singkawang, Untuk Apa? Saran saya kepada Pak Wako Singkawang yang mau membuat miniatur menara Eiffel di Perancis dibatalkan saja, lebih baik membangun ikon atau ciri khas dari daerah Singkawang saja, itu lebih membuat masyarakat Singkawang punya kebanggaan. Terima kasih. (085245208939)

Kebijakan Baru Pajak Pemerintah NKRI kabarnya akan membuat kebijakan baru soal perpajakan. Karena itu perlu ditinjau salah satu jenis pajak yaitu PPh singkatan dari Pajak Penghasilan selama ini diberlakukan kepada siapa saja yang menerima penghasilan. Semestinya yang wajib dikenakan PPh para pengusaha yang mendapat keuntungan besar dan berlipat ganda, sedangkan penerima jasa seperti para PNS, ABRI dan POLRI termasuk PENSIUNAN dan para pekerja/ buruh penerima upah bebas atau tidak diwa-

jibkan membayar PPh. Demikian pula PBB tahun ini meningkat sampai 5 (lima) kali lipat dan tidak dibedakan PBB bagi pengusaha ataupun keperluan hidup rakyat biasa termasuk penerima jasa tersebut. Jadi penetapan pajak baru jika akan ditinjau oleh Presiden RI, masalah ini perlu dipertimbangkan dengan maksud antara lain supaya para petugas penerima pajak bekerja dengan baik dan jujur serta tidak berbenturan dengan kepentingan rakyat NKRI. Semoga dimaklumi, terima kasih atas perhatiannya. (085245391975)

Ada seorang ulama yang memotivasi agar kita bergairah untuk bangun salat Tahajjud, antara lain “ Menempelkan potongan ayat atau hadis Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wassallam. Mengenai keutamaan Tahajjud, di dinding kamar tidur kita, sehingga sebelum tidur bisa membacanya dan muncul niat untuk bangun malam “ Misalnya menempelkan hadis Rasulullah saw yang berbunyi “Allah Yang Maha Agung turun tiap-tiap malam ke langit dunia di 1/3 malam yang terakhir seraya berkata, ‘ Barang siapa yang memohon pada-Ku niscaya Ku-beri dan barang siapa yang meminta ampun kepada-Ku niscaya Ku-ampuni “ (HR. Bukhari – Muslim) Bayangkan andai kata ada “ seorang Raja di Raja “ di dunia ini, yang menawarkan kepada kita seperti yang ditawarkan oleh Allah Subhanahu wata’ala dalam hadis di atas, namun dengan syarat menghadap Beliau harus di penghujung malam, dengan alasan agar tidak diketahui oleh orang lain dan lebih leluasa berdialog dengannya. Dapat dipastikan, semua orang akan memenuhinya. Bahkan mungkin sanggup untuk tidak tidur, karena khawatir tidak terbangun pada waktu tersebut. Ingat, setiap kita pasti mempunyai masalah. Allah Subhanahu wata’ala berfirman “ Dan Kami pasti akan menguji kamu dengan sedikit ketakutan, kelaparan, kekurangan harta, jiwa dan buah-buahan . Dan sampaikan kabar gembira kepada orang-orang yang sabar. Yaitu orang – orang yang apabila ditimpa musibah berkata “ Innalillahiwainna ilaihiraaji’un “. Dalam hadis riwayat Bukhari

dan Muslim di atas, Allah Subhanahu wata’ala berjanji akan mengabulkan permohonan ( doa ) kita dan akan mengampuni dosa – dosa kita. Simak penegasan Allah Subhanahu wata’ala antara lain dalam surah Al Baqarah (2) ayat 186” Dan apabila hamba – hambaKu bertanya kepadamu ( Muhammad ) tentang Aku, maka sesungguhnya Aku dekat. Aku kabulkan permohonan orang yang berdoa apabila dia berdoa kepada-Ku. Hendaklah mereka itu memenuhi perintah-Ku dan beriman kepada-Ku agar mereka memperoleh kebenaran.”.“ Berdoalah kepada-Ku, niscaya akan Aku perkenankan bagimu “ ( Al Mukmin (40 ) : 60 ). Subhanallah, beda dengan janji yang dibuat oleh manusia, yang sering tidak ditepati. Tapi Allah Subhanahu wata’ala, kalau sudah berjanji tidak pernah ingkar . “ Innaka laa tuhliful mii’aad “ ( Sungguh, Engkau tidak pernah mengingkari janji “ ( Ali Imran (3) : 194. Di antara contoh. Adi, bekerja sebagai buruh angkut di Bandara S o e ka r n o Hatta. Saat mengangkat ratusan koper haji ia berdoa “ Ya Allah, kapan aku bisa mengangkat koperku sendiri untuk pergi haji ? “. Masya Allah, beberapa tahun kemudian niatnya terk-

abul, di luar akal sehatnya. Ee, sang isteri juga minta di doakan dan berdoa. Subhanallah juga terkabul. Ada lagi seorang pedagang kios. Dengan menjual seluruh stok barang dagangannya untuk membayar ONH-nya, ia berhasil naik haji bersama isterinya. Di tanah suci di antara doanya “ Ya Allah, berilah aku modal usaha untuk nafkah keluarga kami “. Ketika pulang, salah seorang tetangganya yang ketika ia berangkat ikut melepasnya, sakit. Ia pun pergi menjenguk. Sang tetangganya sakit di kakinya, sehingga tidak bisa berjalan. Masya Allah. Secara menakjubkan ia bisa melihat urat – urat di kaki tetangganya itu,lalu di pijat-pijatnya. Alhamdulillah sembuh. Berita baik itu segera menyebar dan pasien – pasiennya menjadi berjubel, walaupun ia tidak memasang tarif . Sampai akhirnya salah seorang mantan Presiden R.I. kita pernah minta pijatkan dengan pak

oleh Uti Konsen.U.M

haji itu. Kembali kepada niat untuk bangun tahajjud dengan membaca potongan hadis yang ditempelkan di kamar tidur kita itu, maka simak hadis Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wassallam “ Barangsiapa yang akan tidur berniat hendak bangun melaksanakan salat malam, lalu ia tertidur sampai pagi, maka niatnya itu dicatat sebagai satu pahala, sedangkan tidurnya itu dianggap sebagai karunia Tuhan yang diberikan kepadanya “ ( HR.An Nasai – Ibnu Majah ). Ujar Malik bin Dinar “ Niat seorang mukmin itu melesat mendahului amalnya.”. Imam Ahmad memberi nasehat kepada anaknya “ Perbanyaklah berniat untuk melakukan kebaikan, anda akan memperoleh pahala dengan niat yang anda niatkan“. Ketika kita dengan izin Allah, terbangun memenuhi anjuran Nabi Shallallahu ‘alaihi wassal-

lam tersebut, maknanya kita telah memenuhi undangan Allah antara lain dalam surah Al Muzammil 1-6. Yang dimaksud oleh ayat ini menurut Sayyid Qutub adalah Qiyamul Lail yang dapat menghidupkan semangat untuk beribadah, menghadapi kesulitan dengan tenang, meringankan beban yang berat. Dengan salat malam yang tertib dan membaca Al Quran yang tartil Insya Allah , Allah akan memudahkan urusan, menghibur batin, selalu sabar dan tabah, menyelesaikan urusan hidup dengan tenang ( Fii Dzalil Quran ). Visi dan misi hidup kita di dunia ini hanya satu “ Dan Aku tidak menciptakan jin dan menusia melainkan untuk beribadah kepada-Ku “ ( AdzDzariyat (51 ) : 56). Bukankah di antara doa yang kita baca usai salam dalam salat fardhu, sebelum kita berzikir adalah “Ya Allah bantulah hamba untuk selalu mengingat-Mu, mensyukuri nikmat-Mu dan membaguskan ibadah hamba kepada-Ku “ Wallahu’alam

Terbit pertama kali 2 Februari 1973. Alamat Redaksi dan Tata Usaha: Jalan Gajah Mada No. 2-4 Pontianak. Fax. (0561) 760038/575368. Telepon Redak­si: (0561) 735070.Telepon Iklan/Pema­saran:735071. Hunting (Untuk seluruh bagian) Fax. Iklan 741873/766022. Email: redaksi@pon­tianakpost.com. Penerbit: PT.Akcaya Utama Press Pontianak. Pembina: Dahlan Iskan. Komisaris Utama: Tabrani Hadi. Direktur Utama: Untung Sukarti. Direktur: Tresnowati. Wakil Direktur: PERTAMA DAN TERUTAMA DI KALIMANTAN BARAT Dewijanti, Salman Busrah. Corporate Lawyer: Dr. Harris Arthur Hedar, S.H, M.H. Pemimpin Re­daksi/Penang­gung Jawab: Heriyanto. Redaktur Pelaksana: Khairul­rahman, Muslim Minhard, Donatus Budiono, Basilius Andreas Gas. Sidang Redaksi: Abu Sofian, Surhan Sani, Mela Danisari, Yulfi Asmadi, Andre Januardi, Bobby Kusumadinata, Robert Iskandar, Efprizan, Uray Ronald. Sekre­taris Redaksi: Silvina. Staf Redaksi: Deny Hamdani, Uray Budianto, Chairunnisya, M KusdJawa Pos Group harmadi, Hendy Erwindi, Asri Isnaini, Arief Nugroho, Aristono K, Haryadi Adong Eko, Ramses Tobing, Idil Aqsa Akbary, Marsita R, Mirza. Pracetak/Artistik: Mochsinin (Koordinator), Grafis: Sigit Prasetyo, Budi Kurniawan, Ilustrator: Kessusanto. Fotografer: Timbul Mudjadi, Shando Safela, Haryadi, Meidy Khadafi. Biro Singkawang: Fachrozi, Airin Fitriansyah (Jl. Gunung Raya No.15 Telepon (0562) 631912). Biro Sambas: Hari Kurniathama (Jl P Anom Telp (0562) 392683) Biro Sanggau: Sugeng (Jl. Sudirman No. 4 Telp. (0564) 21323). Biro Ketapang: Ahmad Sofi (Jl. Gajahmada No. 172. Telp. (0534) 35514). Kabupaten Pontianak: Wahyu Ismir. Biro Sintang: Sutami. Pema­saran/Sirkulasi: Yugo; Iklan: Rudyanto. Percetakan: M. Taufik. Devisi Event: Kiki Fredrik S. Jakarta: Max Yusuf Alkadrie. Harga Lang­ganan per 1 Bulan dalam kota Rp 80.000,- (luar kota tambah ongkos kirim). Tarif iklan: Per mm kolom hitam putih Rp 40.000,- full colour Rp 50.000,- Iklan baris Rp 15.000,- per baris (minimal 2 baris, mak­­si­mal 10 baris) pem­bayaran di muka. Telepon Langganan/Pengaduan: 735071. Iklan: 730251. Perwakilan Jakarta: Jl. Jeruk Purut-Al-Ma’ruf No.4 Pasar Ming­gu, Jakarta Selatan 12560. Telepon: 78840827 Fax. (021) 78840828. Percetakan: PT.Akcaya Pariwara Pontianak. Anggota SPS-SGP ISSN 0215-9767. Isi di luar tanggung jawab percetakan.

Pontianak Post

C

M

Y

K


Pontianak Post

Jumat 30 Oktober 2015

komunikasi bisnis

11

tambahnya dengan bangga.

#foto difolder bar Asam urat merupakan penyakit ASTRA MOTOR FOR PONTIANAK POST yang diakibatkan menumpuknya TUR : Para rider Rolling City New Sonic 150 R foto bersama

Entin Kuraesin

Cara He-Bat Atasi Asam Urat

ENTIN Kuraesin (48 tahun) tak bisa berdiri saat kadar asam uratnya tinggi yaitu 7,8. Kakinya akan terasa sakit bila digerakkan, sehingga pekerjaannya sebagai ibu rumah tangga betul-betul terganggu. Beruntung anaknya membelikan He-Bat minuman herbal berkhasiat. Keinginan kuat untuk sembuh membuatnya rajin minum He-Bat pagi dan sore. “Alhamdulillah setelah sebulan

minum secara rutin, kadar asam urat saya normal kembali (6,0) dan rasa nyeri sendi pada kaki tak terasa lagi, bahkan berbagai penyakit ringan seperti pusing, migraine, masuk angina dan keletihan perlahan-lahan mulai jarang datang. Ucapnya bersyukur. Yang tak kalah penting He-Bat meningkatkan stamina dan rasanya yang enak membuat saya tetap minum sampai saat ini,”

purin pada sendi yang membuat penderitanya merasa sakit dan sulit untuk bergerak, terutama saat berjalan. He-Bat mengandung Niacin yang berfungsi mengikis timbunan purin yang menumpuk pada persendian kaki dan tangan. He-Bat juga mengandung Linoleic Acid, Ascorbid Acid dan Thymohydroquinone yang mencegah radang (inflamasi) pada sendi dan tulang. Selain itu He-Bat menambah daya tahan tubuh dan meningkatkan vitalitas seksual secara alami. He-Bat ramuan alami yang terbukti berkhasiat, rasanya nikmat cocok untuk mereka yang susah makan obat. He-Bat tersedia di Apotik (Apt) dan Toko Obat (TO) terkemuka di kota Anda. Antara lain: Apt Vita, Apt Sehati, Apt Merdeka Timur, Apt Mulia, Apt Gajahmada, Apt Matahari, TO Mitra Sehat, TO Jenaka, Apt Pelangi, Apt Siantan Jaya. Informasi lebih lanjut, untuk Kota Pontianak hubungi di nomor ini: 081376179880. Mempawah, Singkawang, Sambas dan Bengkayang: 085345340007. Atau klik:www.herbalberkhasiat.com Cara He-Bat mengatasi asam urat ya minum He-Bat Diproduksi oleh: PD. Pusaka NusantaraJawa Barat Indonesia. Distributor: PT. Joyo Wongso AbadiIndonesia. DepKes. RI P-IRT No. 5133205010527-20.(e5/biz)

FOTOIST

CROSS-SELLING: Penyerahan Cross-Selling perdana Pelumas Pertamina kepada PT. Baharimas Kalimantan.

Pertamina Berikan Rewards Pelumas Untuk Pelanggan Industri PERTAMINA meluncurkan program Reward Pelumas Pertamina untuk pelanggan di sektor industri. Program ini merupakan insentif yang diberikan oleh Pertamina kepada para pelanggan setia yang telah memenuhi kriteria. Reward Pelumas Pertamina diserahkan oleh Direktur Pemasaran PT Pertamina (Persero), Ahmad Bambang kepada Direktur PT. Pelayaran Baharimas Kalimantan, Rudyanto Rimba di Pontianak, Kalbar pada 27 oktober 2015. Program reward ini merupakan program pemasaran bundling dengan mensinergikan pemasaran produk BBM dan Pelumas Pertamina yang digunakan oleh konsumen di sektor industri. Program ini ditujukan untuk para pelanggan BBM Pertamina di sektor industri, yang telah melakukan kontrak dengan Pertamina. Insentif yang diberikan adalah senilai dengan tambahan diskon harga BBM yang digunakan oleh industri yang diberikan dalam bentuk Pelumas Pertamina. Pertamina juga memberikan program reward kepada pelanggan setia yang bergerak di sektor industri perkebunan dan pertambangan lainnya. Direktur Pemasaran PT Pertamina (Persero), Ahmad Bambang menegaskan bahwa program pemasaran bundling ini tentunya akan memberikan manfaat yang luar biasa kepada konsumen industri, karena akan mendapatkan produk BBM dan Pelumas Pertamina yang berkualitas, jaminan suplai yang andal, dan dukungan layanan teknis yang lengkap sehingga konsumen bisa berkonsentrasi dalam operasional yang

BNNP Beri Pelatihan Satgas Anti Narkoba

SEBANYAK 20 Satuan Tugas (Satgas) terus diberikan pembinaan dan pelatihan tentang Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkotika (P4GN) Rabu (28/10). Pelatihan ini merupakan lanjutan dari Fokus Group Discusion (FGD) sebelumnya. Kegiatan dalam rangka Pemberdayaan Masyarakat Desa Korek Kecamatan Sungai Ambawang Kabupaten Kubu Raya dihadiri oleh Kepala Bidang Pencegahan dan Pemberdayaan Masyarakat BNNP Kalbar Isnawati, S.Sos, M.Si, Aloysius Kepala Desa Korek, Drs. Yanuarius Yan Paraya selaku Sekretaris Camat Sungai Ambawang dan peserta Satgas. Sekretaris Camat Sungai Ambawang Yanuarius Yan Paraya dalam sambutannya memaparkan, pembentukan Satgas di Desa Korek sangat positif. Karena menurutnya, Desa korek sangat rentan dengan peredaran Narkoba yang secara georgrafis Desa korek merupakan jalan Trans yang setiap saat bisa dimasuki Narkoba. “Pembentukan Satgas sangat positif,” terangnya. Ia juga berpesan kepada seluruh peserta Satgas agar tidak menggunakan kapasitas dan rompi satgas BNNP hanya untuk menunujukkan kegagahan semata. Akan tetapi, gunakanlah kapasitas sebagai Satgas BNNP dan rompi BNNP sebagai faslitias untuk selalu memberikan informasi terkait bahaya Narkoba kepada keluarga, lingkungan, dan masyarakat disekitarnya. Dan juga terus berupaya melakukan sosialisasi dan membuat kegiatan yang kreatif tentang bahaya Narkoba. “Kami berharap para Satgas ini be-

FOTO IST

PENYERAHAN ROMPI: Kepala Desa Korek, Yanuarius Yan Paraya saat menyerahkan baju rompi Satgas kepada perwakilan peserta Satgas Anti Narkoba.

nar-benar menjadi perpanjangan tangan BNNP. Agar Desa Korek bebas Narkoba.” harap yanuarius kepada peserta seminar Sementara itu, Kepala Bidang Pencegahan dan Pemberdayaan Masyarakat BNNP Kalbar Isnawati, mengatakan pengukuhan Satgas ini merupakan salah satu inisiatif dari BNNP itu sendiri. Mengingat kabupaten Kubu Raya tidak memiliki BNNK. “Satgas ini akan menjadi perpanjangan tangan dari BNNP,” katanya. Isnawati juga menjelaskan, 20 satgas ini telah mengikuti program dari BNNP seperti seminar dan FGD. Sehingga, para peserta yang telah mengikut seminar dan FGD diseleksi untuk dikukuhkan menjadi Satgas. “BNNP menyeleksi peserta yang mempunya kemauan, kamapuan dan yang terpenting

mereka harus bebas Narkoba untuk menjadi anggota Satgas,” jelasnya. Selain itu Lanjut dia, 20 Satgas ini akan diberikan materi dan pembekalan yang lebih mendalam terkait penyalahgunaan Narkoba, agar kedepannya mereka lebih mudah dalam melakukan sosialisasi dilingkungan mereka. Aloysius Kepala Desa Korek mengapresiasi dan mendukung kegiatan pembinaan Satgas ini. Karena menurutnya, kegiatan ini akan menambah wawasan dan pengetahuan tentang pencegahan Narkoba. sehingga dengan demikian, masyarakat lebih mengerti tentang bahaya Narkoba. baik untuk keluarganya dan dilingkungannya. “Saya dangat mendukung sekali pembentukan Satgas ini,” pungkasnya.(pms/ser)

Facebook ‘Paksa’ Karyawan Pakai Internet Lemot

FACEBOOK baru-baru ini meluncurkan program yang membuat karyawannya bekerja menggunakan koneksi internet yang lemot. Program tersebut bernama ‘2G Tuesday’, yang sesuai namanya akan dilaksanakan setiap hari Selasa. Tujuan diadakannya program ini adalah agar para karyawan-

nya bisa mengetahui bagaimana rasanya menggunakan koneksi internet yang lambat, seperti yang terjadi di banyak negara berkembang, misalnya saja India, dikutip detikINET dari Cnet, Kamis (29/10/2015). Begini cara kerja program tersebut. Setiap hari Selasa, ketika para anak buah Mark Zuckerberg

tersebut akan log in ke dalam jaringan komputer, News Feed Facebook mereka berisi pertanyaan apakah akan menggunakan koneksi internet yang lambat. Koneksi yang lambat itu akan berjalan selama satu jam. Kesempatan tersebut bisa dimanfaatkan oleh para karyawan Facebook untuk memberikan masukan kepada para engineer Facebook yang fokus pada pengembangan produk di negara berkembang. Menurut Facebook, jumlah pengguna internet yang berasal dari negara berkembang tumbuh sangat cepat, meski mereka menggunakan koneksi ‘2G’, yang terkadang membutuhkan waktu sampai dua menit hanya untuk membuka sebuah halaman situs. “Kami perlu mengerti bagaimana orang-orang menggunakan Facebook dengan koneksi internet yang berbeda di seluruh bagian dunia, agar kami bisa membuat pengalaman yang terbaik bagi mereka,” tulis Facebook dalam pernyataannya.(*/dtk) CC

MM

efisien. “Program rewards ini mempertegas posisi Pertamina One Business Solution Partner bagi pelanggan industri,” ujarnya. Program ini merupakan wujud perhatian khusus Pertamina kepada para pelanggan setia. Dukungan Pertamina kepada para pelanggan ini diharapkan dapat menjadi solusi bagi para konsumen dalam menjalankan bisnis secara efektif dan efisien, guna mempertahankan keberlanjutan bisnis di tengah situasi ekonomi yang melambat saat ini. Bentuk reward pelumas ini diberikan secara berkala dan ditujukan kepada konsumen yang mengikat kontrak pembelian BBM industri dengan Pertamina. Lebih lanjut pada kesempatan tersebut, Ahmad menyampaikan terima kasih yang sebesarbesarnya kepada para pelanggan produk BBM dan Pelumas Pertamina, khususnya kalangan industri yang beroperasi di Kalimantan. “Pertamina terus berkomitmen memberikan pelayanan yang prima dan tentunya produk Pelumas dan BBM yang mutu dan kualitasnya sudah terbukti, terjamin dan terpercaya,” katanya. PT Pelayaran Bahari Mas merupakan salah satu konsumen yang sangat loyal kepada produk Pertamina. PT Pelayaran Baharimas Kalimantan adalah perusahaan pembuatan kapal, pelayaran dan angkutan di wilayah Kalimantan yang beroperasi sejak tahun 1989 dan berpusat di Pontianak, Kalbar. Perusahaan ini merupakan pelanggan setia produk BBM Pertamina jenis solar yang disuplai melalui TBBM Kota Baru dan TBBM Pontianak. Rata-rata pembelian BBM solar mencapai 120 KL/bulan.(d6/biz)

Delapan Manfaat Buah Melon MANFAAT buah melon memang sangat banyak sekali terutama untuk kesehatan dan untuk menghindari berbagai penyakit berbahaya dan untuk hidup sehat. Salah satu manfaat melon yang paling fenomenal adalah untuk mencegah kanker dan mencegah terjadinya serangan jantung. Dua penyakit paling ganas di dunia yang dapat ditangani dengan kandungan gizi buah melon. Manfaat buah melon memang masih banyak belum diketahui oleh berbagai lapisan masyarakat di Indonesia. Namun perlu diketahui bahwa dengan memakan buah melon ini maka kita telah selangkah untuk menempuh hidup sehat yang seutuhnya. Berikut adalah berbagai manfaat melon untuk kesehatan tubuh dan untuk menghindari berbagai penyakit yang ada di tubuh kita. 1. Mencegah Serangan Jantung Selain efektif untuk mencegah beberapa penyakit paling berbahaya, kandungan adenosine pada buah melon juga mampu mencegah dan menghentikan penggumpalan peredaran sel darah yang dapat berakibat serangan jantung dan bahkan penyakit stroke. Cara kerja adalah dengan cara melancarkan peredaran sel darah merah yang dapat mengurangi serangan jantung dan stroke. 2. Mencegah Penyakit Kanker Ada banyak buah-buahan dan herbal yang mampu mencegah penyakit kanker, salah satunya buah melon. Bagaimana buah melon dapat membasmi dan mencegah kanker ? jawabannya adalah pada kandungan karotenoid. Perlu diketahui, Karotenoid adalah pigmen yang berfungsi sebagai pemberi warna pada buah dan sayuran. Kandungan karotenoid yang tinggi pada buah ini dapat mencegah serangan kanker, khususnya gejala kanker paru-paru dan gejala kanker payudara. 3. Menjaga Kesehatan Mata YY

KK

Manfaat Buah melon juga dapat menyehatkan mata, buah ini diperkaya dengan kandungan zat betakaroten yang berguna untuk meningkatkan ketajaman penglihatan dan menjaga kesehatan mata. Beta-karoten akan diubah oleh tubuh menjadi vitamin A dan digunakan memperbaiki mening­ katkan fungsi mata. 4. Membasmi Radikal Bebas Buah melon juga sangat kaya kandungan antioksidan flavonoid seperti beta-karoten, lutein, zeaxanthin dan cryptoxanthin. Antioksidan ini memiliki kemampuan untuk membantu melindungi sel-sel dan struktur lainnya dalam tubuh dari radikal bebas. Kemampuan ini dapat membantu dalam hal perlindungan terhadap usus besar, prostat, payudara, endometrium, paru-paru, dan kanker pankreas. Namun tidak hanya untuk penyakit berbahaya manfaat antioksidan ini juga baik untuk bagian tubuh lainnya. 5. Mencegah Penyakit Stroke 100 g buah melon mengandung 267 mg elektrolit, kalium. Kalium merupakan komponen penting dari sel dan cairan tubuh untuk membantu mengontrol detak jantung dan tekanan darah. Hal ini akan sangat membantu

untuk mencegah terjadinya stroke dan tentu penyakit jantung.

6. Meredakan Mulas Mulas terkadang berasal dari makanan yang kita konsumsi, melon memiliki kadar air hingga 90% memberikan efek menenangkan. Oleh karena itu, melon sangat bermanfaat untuk meredakan sakit maag dan mulas.

7. Menyehatkan Kulit Buah melon mengandung kolagen, zat ini merupakan senyawa protein yang mempengaruhi integritas struktur sel di semua jaringan kulit. Kolagen juga memiliki fungsi untuk mempercepat penyembuhan luka dan menjaga kekencangan kulit. Sering makan melon akan membuat kulit tampak halus dan tidak kering.

8. Menurunkan Berat Badan Melon merupakan salah satu jenis buah yang sangat cocok untuk orang yang ingin menurunkan berat badan karena mereka memiliki kandungan sodium yang rendah, bebas lemak, bebas kolesterol dan rendah kalori. Selain itu efek makan melon akan membuat anda kenyang dan menunda/mengurangi lapar karena kandungan airnya sangat tinggi.(*/r)


LARRY PAGE

12

“Especially in technology, we need revolutionary change, not incremental change.”

Pontianak Post

Jumat 30 Oktober 2015

Oops! It’s Dangerous Salah ketik atau biasa kita sebut typo berasal dari kata a typographical er ror, yang artinya kesalahan yang dibuat pada saat proses mengetik. Biasanya kesalahan tersebut karena slip tangan atau jari saat mengetik dan dilakukan tanpa sengaja, seperti kesalahan ejaan. Kamu pasti pernah melakukan typo kan? pasti pernah kan? Apalagi kalau handphone model layar sentuh yang hurufnya kecilkecil. Kalau typo-nya nggak merubah arti kata itu bisa dimaklumi, tapi kalau typo itu bisa merubah arti kata itu atau bahkan arti dari kalimat itu? Fatal atau berbahaya, Sob. Parahnya lagi, typo nggak hanya terjadi di kirim-kirim pesan lewat handphone aja loh, bisa juga terjadi di media massa atau yang lain. Seperti ini nih.

-Google Founder-

Gsra-Graa (*) GARA-GARA

XPEDIA

SALAH ketik atau yang kerap lebih dikenal dengan typo emang udah lumrah banget terjadi. Apalagi untuk para peng-

BY : GHEA

guna handphone berbasis layar sentuh. Kebayang donk berapa banyak kosa kata yang berubah akibat layar papan ketik yang disediakan jika hurufnya terlalu kecil dan jarak terlalu mepet? Wuidih, nggak kebayang gimana perasaan kalau nerima pesan dengan embel-embel typo. Kalau typonya nggak merubah arti kalimat

YAH ANSYAH YA’FATHAN ARIANS

mah untung, tapi kalau

Mahasiswa Alpha University

1. Nah loh, Obama dan Osama kan beda orang. Anehnya lagi, huruf ‘S’ dan ‘B’ itu jauh jaraknya dari keyboard.

2. Wah, kalo ini parah banget, Bro. Huruf ‘P’ dan ‘B’ malah lebih jauh lagi jaraknya di keyboard.

3. OMG...di kertas ujian pun ada kasus typo. Hmm…ini disengaja atau nggak ya? Jauh banget dengan ejaan aslinya, pensil.

“Aku pernah typo saat kirim pesan ke teman. Biasanya sih gara-gara keasyikan ngobrol sampai akhirnya nggak konsen buat ngetik BBM. Apesnya BBM yang aku ketik itu langsung aku kirim tanpa dibaca ulang. Jadilah yang menerima pesanku marah-marah bahkan ada yang sampai baperan karena nggak ngerti isi BBM-nya. Ada juga kejadian memalukan dimana seharusnya ngetik ‘bg’ (bang, red) malah jadi ‘bf’, malu banget. Kedepannya mungkin kalau lagi ngobrol sama teman dan posisinya sambil ngetik alangkah lebih baiknya membaca ulang sebelum dikirim. Biar nggak typo, hihi.”

udah berubah? Bisa fatal dan berbahaya guys. Perasaan nanonano dan berbagai tanggapan pun pernah bawah ini. Bahkan dua diantaranya pernah mendapatkan

Kenapa sampai terjadi typo?

masalah garagara typo.

82,8% Buru-buru saat mengetik

8,6% Pikiran lagi melayang 8,6% Ngantuk

55,2% Memaklumi 34,5% Marah/bete 10,3% Balik typo

96.7% RESPONDEN DEN JUMLAH RESPONDENN : 30

5. Can you explain it?

mengaku pernah typo ketika mengetik di layar gadget mereka. Wah, 3,3% responden sisanya ini hebat lho nggak pernah typo! Pasti orangnya teliti binggo deh... Hihihi. Cowok : 16,7% • Cewek : 83,3% Pelajar : 63,3% • Mahasiswa : 36,7%

Keep in Touch! @XPRESIPONTIANAKPOST 6. Speechless…hanya bisa prihatin and LOL membaca judul beritanya. (*/bbsb)

@XPRESIPTKPOST XPRESI PONTIANAK POST

Akibat Buru-Buru Typo juga terkenal di kalangan siswa-siswi SMP yang masih imut. Seperti yang dialami oleh Anggitha. Pengalaman typo pun pernah dilakukannya. Kebiasaan buru-buru mengetik membuat ia jadi harus mengirimkan ulang dengan disertai permohonan maaf. “Kadang nggak enak juga kalau ada kata-kata ambigu yang terselip di dalamnya,’ tutur siswi SMP Muhammadiyah 1 Pontianak ini. Bahkan gara-gara typo, dirinya pernah mengalami pengalaman kurang mengenakkan, salah satunya orang yang menerima pesannya menjadi bete dan marah. Duh…syereem juga ya.

dirasakan sobat X di

Respon orang yang terkirim typo?

4. Palembang kok di Sumatera Utara?

Pikiran Nggak Sinkron Kesalahan dalam proses pengetikan emang membuat siapa saja menjadi jengkel. Baik yang menerima maupun yang mengirimkan. Begitupula yang sempat dialami oleh Dinda Lestari. Dirinya termasuk kategori orang yang lumayan sering typo saat mengirim pesan. “Biasanya sih disebabkan saat pikiran aku lagi melayang. Jadi rada nggak konsen bin nggak nyambung antara yang dipikirkan dan yang ditulis,” ujar mahasiswa Untan ini. Lucunya sang penerima pesan pun mengirimkan typo yang sama seperti yang ia kirimkan. Cewek yang ngendon di Serdam ini juga bersyukur nggak pernah mengalami hal kurang mengenakan akibat typo.

FYI Ngaku jago ngetik cepet di handphone? Atau punya temen yang baru read chat udah dibales 3 detik kemudian? Tsk, kalian harus tau yang satu ini guys! FYI, Barbara Blackburn tercatat dalam The Guiness Book of World Records sebagai pengetik tercepat di dunia! Mau tau seberapa cepat dia mengetik? Brace yourself, Blackburn mampu mengetik dengan kecepatan 150 wpm (words-per-minute) dalam waktu 50 menit, dan dengan kecepatan 170 wpm untuk kalimatkalimat pendek. Wow! Dan hebatnya lagi, Blackburn mengetik bukan di handphone lho guys, tapi pada mesin tik dengan sistem Dvorak keyboard! Dimana susunan hurufnya berbeda dengan susunan di keyboard QWERTY seperti yang sekarang sering kita jumpai. Applause!

C

M

Y

K

Keypad Error Yang namanyatypo emang nggak pernah dilakukan secara sengaja, termasuk juga oleh Yusdan. Ia juga sempat nggak sengaja typo pesan yang akan ditujukannya pada sang teman. “Garagara keyboard hp rusak, aku sempat typo k i r i m s m s ,” tutur cowok yang ngendon di jalan Apel ini. Meski pada akhirnya pesan hasil typo itu sempat dimaklumi sang teman, tapi cowok yang juga terjun dalam ekskul design grafis ini mengaku pernah mengalami pengalaman kurang menyenangkan akibat typo.”Mungkin karena ejaannya jadi mengubah maknanya kali jadi buat doi sempat agak marah,” tambahnya. Untuk mengurangi rasa marah pada temannya, ia pun mengirimkan pesan ulang dan menjelaskan saat bertemu. Agar kesalahpahaman nggak semakin rumit. (ghe) MODEL : JANE KEISYA (SGR. PARAGON) FOTOGRAFER : SHANDO SAFELA GRAFIS & LAYOUT : FIQRIE YUDHISTIRA LOKASI : TEKNIK PHOTO II GAJAHMADA


ADA cara lebih mudah membakar kalori tubuh. Ubah kebiasaan berjalan. Menurut Profesor Manoj Srinivasan, ahli dari Ohio State University, berjalanlah dengan beban di tas atau sepatu Anda. Berjalanlah dengan kecepatan tak beraturan. Berhenti tiap beberapa menit sekali, ulangi terus seperti itu. Meski terkesan aneh, jangan diremehkan karena bakal menguras lebih banyak energi.

Tahukah

Anda?

Pontianak Post

B E A U T Y

Waspada

Jiwa Meningkat Tanggal 10 Oktober 2015 lalu, diperingati sebagai hari Kesehatan Jiwa Sedunia. Sayangnya, tak banyak orang yang mengetahuinya. Bahkan sedikit sekali perhatian terhadap kesehatan jiwa ini. Dari hari ke hari, penderita gangguan kejiwaan mengalami peningkatan, baik yang ringan maupun

Oleh : Marsita Riandini

&

H E A L T H Y

“Ada banyak gejala awal yang menunjukkan seseorang mengalami gangguan jiwa. Seperti mudah marah, tersinggung, sulit tidur dan kurang menikmati aktivitas yang sebelumnya dia senangi. Muncul rasa takut yang tidak beralasan, sering curiga berlebihan serta gangguan tidur tidak beralasan.”

Gangguan

yang berat.

13

Jumat 30 Oktober 2015

Proteksi

Dini

dr. Jojor Putrini • Psikiater

TAK ada orang yang mau dianggap mengalami gangguan jiwa. Sebab umumnya bila sudah mengidap gangguan jiwa, orang langsung mengarahkannya pada kondisi hilang ingatan alias gila. Padahal tidak semua orang yang mengalami gangguan jiwa itu adalah orang gila. Harus disadari bahwa siapa saja berpotensi mengalami ganggan jiwa. Dampaknya sangat besar, dan mempengaruhi kelangsungan hidup seseorang maupun keluarganya. Demikian yang disampaikan oleh dr. Jojor Putrini, Sp.KJ kepada For Her. “Menurut data dari Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) saat ini penyebab kematian tersebesar itu adalah penyakit jantung dan kardiovaskular. Tetapi tahun 2020 mendatang, WHO memprediksi depresi menjadi penyebab kematian tertinggi di dunia,” jelas kata dokter yang bekerja di RSUD Rubini Mempawah ini. Dari seluruh populasi di dunia, 30 persen perempuan pasti mengalami depresi minimal sekali dalam hidupnya. Sementara, 20 sampai 25 persen pria mengalami depresi minimal sekali seumur hidupnya. “Ada banyak penyebab seseorang mengalami gangguan jiwa. Beberapa diantaranya karena pengaruh genetik, tingkat stress yang tinggi, perpindahan penduduk dari desa ke kota, industrialisasi, perubahan tatanan masyarakat, kemiskinan, pengangguran dan banyak lagi lainnya,” timpalnya. Pengelompokan jenis penyakit jiwa ini bisa dilihat dari pedoman penggolongan diagnosis gangguan jiwa (PPDGJ). Jadi ada yang ringan, ada yang berat. “Penghitunganya itu dari S0 sampai S9. Paling berat itu kalau dia berada di tingkatan S0. S2 itu Skizofrenia, dan Depresi berada di tingkatan S3,” beritahunya. Penderita gangguan jiwa saat ini lebih banyak mengalami skizof-

renia. Dari populasi seluruh dunia, 1 sampai 5 persen penduduk mengalami skizofrenia. “Akan semakin meningkat kalau di wilayah atau Negara tersebut mengalami bencana, apakah itu peperangan maupun bencana alam,” ulasnya. Ada banyak gejala awal yang menunjukkan seseorang mengalami gangguan jiwa. Seperti mudah marah, tersinggung, sulit tidur dan kurang menikmati aktivitas yang sebelumnya dia senangi. “Yang tadinya suka baca, jadi tidak suka baca. Yang tadinya suka berenang jadi tidak suka berenang. Muncul rasa takut yang tidak beralasan, sering curiga berlebihan serta gangguan tidur tidak beralasan,” jelasnya. Jika mengalami gejala awal seperti itu, apalagi sudah mengganggu aktivitas harian, sebaiknya periksakan diri ke ahli kejiwaan, bisa pula ke hipnoterapi. “Kontrol minta bantuan. Terapi yang biasa diberikan itu kalau dia mengalami susah tidur, maka dilakukan terapi untuk memperbaiki pola tidurnya, termasuk membantu kegelisahan yang dirasakannya,” katanya. Jika membutuhkan obat, lanjut Jojor, maka penanganannya juga dilakukan pemberian obat. Bahkan pada tingkatan yang lebih parah seperti sudah sangat merasakan kegelisahan harus dirawat dan diberi injeksi. “Kalau sudah tenang diberi obat yang rutin. Ada pengobatan psiko terapi. Selain itu ada pula rehabilitasi yakni membantu mereka agar bisa kembali melakukan akivitas,” pungkasnya. **

Pola hidup sehat Ada banyak cara yang bisa dilakukan untuk terhindar dari gangguan jiwa. Selain menyadari bahwa siapapun berpotensi menderita gangguan jiwa, lakukan pula proteksi dini. “Cara proteksi dini itu dengan melakukan pola hidup sehat, baik makan dan minum. Juga tidur yang cukup. Kurang tidur sangat besar pengaruhnya terhadap gangguan jiwa yang dialami seseorang. Anak-anak saja pada usia bayi membutuhkan waktu tidur 10 sampai 12 jam. Orang dewasa itu 6 sampai 8 jam,” kata Psikiater dr. Jojor Putrini.

MONTH

24

Aktivitas yang padat Tingginya aktivitas masyarakat, sering kali membuat mobilitas otomatis meninggi yang kaitanya dengan kondisi fisik seseorang. “Kalau ini terlalu dipaksakan dan akhirnya menguras tenaga serta mengganggu pola tidur, lama-lama akan stress,” ungkap dia.

High Expectations High Expectations atau harapan yang tinggi bisa menjadi salah satu penyebab gangguan jiwa. “Dalam hidup ini kita memang mesti buat target. Tetapi target ini hendaknya yang mudah dicapai. Kalau targetnya tidak bisa dicapai, ini yang kadang membuat stress. Contohnya jika anaknya itu kemampuan intelektualnya biasa saja tetapi orang tua memaksa anak untuk menjadi dokter. Akhirnya anak menjadi stress, sebab tidak bisa mencapai target,” urainya.

Gaya Hidup Gaya hidup yang terlalu tinggi tetapi tak sebanding dengan kemampuan yang dimiliki, juga menjadi pemicu seseorang mengalami gangguan jiwa. “Kita punya gaji 3 juta, tetapi karena ingin mengikuti gaya hidup akhirnya pengeluaran menjadi 5 juta. Lama-lama jadi stress,” tandasnya. (mrd)

C

M

Y

K


ANEKA

Pontianak Post

Jumat 30 Oktober 2015

Tularkan Semangat Menulis

Kebut Proyek Infrastruktur

Sambungan dari halaman 9

Keempat ruas itu adalah Jalan Ya’ M Sabran, Sultan Hamid, Situt Mahmud, dan Jalan Khatulistiwa. Dari empat itu, Ya’ M Sabran sedang dikerjakan. “Dalam waktu dekat Jalan Khatulistiwa dan jalan lain berikutnya,” ucap Ismail. Ruas jalan tersebut diperlebar dua kali lipat. Pemerintah Pusat membangun dua jalur dengan empat lajur. Perhitungannya tentu kebutuhan akan sarana transportasi yang meningkat dari tahun ke tahun. Volume kendaraan pun kian banyak. “Selain itu, dengan dua jalur lalu-lintas akan tertib,” kata

bekas kepala Dinas Cipta Karya Kota Pontianak itu. Dampak dari pelebaran adalah pembebasan lahan. Ismail meminta masyarakat mendukung program ini. Toh, masyarakat juga yang merasakan manfaatnya nanti. “Pembangunan juga untuk masyarakat,” ujar Ismail. Proyek APBN di Pontianak juga dialokasikan untuk jembatan. Salah satu yang sedang dikerjakan adalah jembatan Jalan Karet. Ismail mengatakan tahun depan alokasi untuk jembatan ditambah. “Jembatan di depan SMK 4, Jalan Kom Yos Sudarso dan jembatan Nipah Kuning yang menghubungkan Pontianak

dan Kubu Raya,” paparnya. Jembatan-jembatan yang dibangun dan diperlebar di Jalan Kom Yos Sudarso merupakan bagian dari sokongan Jembatan Kapuas III serta jalan lingkar luar. Informasi yang diperoleh Ismail dari Kementerian PU bahwa jalan lingkar luar Pontianak siap diluncurkan tahun depan. “Detail engineering design (DED)-nya tahun ini selesai,” ungkapnya. Jalan lingkar luar adalah bagian dari proyek Jembatan Kapuas III. Jembatan akan menghubungkan Mempawah dan Kubu Raya. Jalan lingkar luar dimulai dari ujung jembatan melintasi Kecamatan Sungai Kakap

dan berujung di Ahmad Yani II. Meskipun Pontianak tidak tersentuh dua proyek itu tetapi dampaknya perlu dipersiapkan. Pasti ada arus lalu-lintas dari jembatan menuju Pontianak akan melintas di Jalan Kom Yos Sudarso. “Makanya beberapa jembatan dibangun dan diperlebar. Kalau jalan memang sudah lebar,” Ismail menjelaskan. Sampai saat ini belum ada perkembangan jalan lingkar luar. Kemungkinan ada kendala pembebasan lahan. “Pemerintah Pusat mendesak pembebasan lahan karena memang urusan itu tanggung jawab daerah.”(hen)

keterangan kepada empat saksi, diantaranya karyawan gudang tersebut. “Ada empat saksi yang sudah kami mintai keterangan,” kata Arianto, kemarin. Berdasarkan keterangan sementara, lanjut Arianto, api yang membakar sebagian gudang dan drum berisi CPO berasal dari bara api sisa pengolahan CPO yang belum padam. Meskipun sebelum jam istirahat, yakni pukul 12.00, karyawan sempat memadamkan api yang dipergunakan mengolah limbah sawit, kemudian sekira pukul 12.30 melihat di gudang pengolahan limbah sawit sudah terbakar. “‎Asal api diduga dari sisa bara api pengolahan limbah sawit yang belum mati,‎” katanya. Pihaknya belum mengetahui berapa jumlah kerugian yang dialami pemilik gudang. “Berapa kerugiannya

belum ditaksir. Yang jelas tidak ada korban jiwa dalam insiden itu,” lanjutnya. Sebelumnya, sebuah gudang sekaligus pengolahan limbah sawit terbakar milik Suherman (58) di Desa Kapur RT 3/1 Kecamatan Sungai Raya, Kabupaten Kubu Raya ludes terbakar, Rabu (28/10) siang. Gudang yang terletak di belakang rumah mewah milik Suherman itu mengejutkan warga sekitar. Warga melihat kepulan asap hitam membubung tinggi dari sebuah gudang tempat penyimpanan CPO itu. Karena gudang berisi minyak CPO, api dengan cepat menghanguskan bangunan yang terbuat dari kayu ini. “‎Saya kaget ada asap hitam. Awalnya saya kira yang terbakar rumah. Setelah saya cek ternyata gudang CPO,” ungkap Endi, salah satu warga. (adg/arf)

tidak ada, kementerian tidak akan mencairkan dana desa tahap kedua. “Untuk pencairan dana desa tahap ketiga masih nihil. Tetapi ditargetkan pencairan dana tahap kedua maupun ketiga selesai pada akhir November,” ungkap Christiandy. Christiandy menuturkan nilai dana desa ini cukup besar. Ia mengingatkan kepada tenaga pendamping desa

maupun pemangku kepentingan lainnya agar mengawal penggunaan dana dengan baik. Selama ini Pemprov Kalbar sudah melakukan sosialisasi hingga tingkat desa. Seluruh perangkat desa juga diingatkan agar menggunakan dana tersebut dengan benar dan sesuai peraturan yang ada. “Semuanya harus sesuai prosedur,” timpal Christiandy. (uni)

Lilin Ludeskan Tiga Rumah Sambungan dari halaman 9

Tidak lama kemudian, tibatiba ada warga berteriak kebakaran. “Api diduga berasal dari rumah Ernawati,” kata Sugeng malam itu. Mendengar terikan itu, lanjut dia, warga pun bahu membahu berusaha memadamkan api, agar tidak menjalar ke rumah lain. “Usaha warga tidak membuahkan hasil. Api dengan cepat melahap tiga buah rumah yang berdekatan dengan rumah Ernawati,” ungkapnya. Tidak lama berselang, belasan mobil petugas pemadam kebakaran tiba di lokasi dan langsung menyiramkan air. “Setengah jam kemudian api berhasil dipadamkan, namun kondisi rumah sudah tidak berbentuk lagi,” tururnya. Sonya, penghuni rumah Edi Kuncoro, terlihat syok ke-

tika melihat tempat tinggalnya hangus terbakar. “Saya baru pulang dari kuliah. Tiba-tiba melihat rumah sudah terbakar,” tuturnya. Dia mengatakan pada saat kejadian, rumah dalam keadaan kosong sehingga tidak ada barang-barang yang berhasil diselamatkan. “Semua harta benda, barang berharga habis semua. Tidak ada yang bisa diselamatkan,” ucapannya dengan sedih. Sementara itu, Kepolisian Resort Sungai Raya masih melakukan penyelidikan terkait peristiwa kebakaran yang menghanguskan gudang sekaligus pengolahan limbah sawit di Desa Kapur, Kecamatan Sungai Raya, Kabupaten Kubu Raya, kemarin. Kabid Humas Polda Kalbar AKBP Arianto mengungkapkan, hingga saat ini pihak kepolisian telah memintai

Rampung November Sambungan dari halaman 9

Penyaluran dana desa ini juga dibahas di Istana Negara pada pekan lalu. Berdasarkan data terakhir dalam pertemuan itu, penyaluran dana desa tahap pertama di Kalbar mencapai 30,72 persen dengan jumlah desa yang tersalurkan mencapai 81,55 persen. Penyaluran tahap satu ini tak bisa 100 persen karena Melawi telat mengesahkan

APBD perubahan. “Saat ini bisa saja penyalurannya mencapai 100 persen,” kata Christiandy. Penyaluran tahap kedua ini baru mencapai 15 persen. Pencapaian tahap kedua termasuk kecil karena ada syarat yang harus dipenuhi desa untuk mencairkan dananya. Setiap desa harus memberikan surat pertanggungjawaban (spj) penggunaan desa pada tahap pertama. Jika

Warga Temukan Melvi di Bawah Pohon Rambutan Sambungan dari halaman 9

Penjual makanan itu, lanjut dia, lalu memanggil seorang warga yang sedang bekerja di ladang untuk mengambil korban yang sedang melambaikan tangan seperti meminta pertolongan. “Kedua orang ini langsung menghampiri korban dan menyelamatkannya,” ucapnya. Ridwan menjelaskan, saat warga menemukannya, korban dan tidak menggunakan

pakaian. “Dari informasi, anggota bersama orang tua langsung menuju lokasi penemuan. Balita yang ditemukan itu adalah anak yang hilang pada Rabu, 28 Oktober kemarin,” sambungnya. Ridwan mengungkapkan, dari rumah ke posisi korban ditemukan jaraknya mencapai satu kilometer. Korban tepatnya ditemukan di perbatasan Parit Besar. “Akan kami dalami kasus ini, kenapa korban sampai berada di sana dan ditemukan tanpa

pakaian,” tegasnya. Untuk kepentingan penyelidikan, dia menambahkan, korban akan divisum, apakah mengalami tindak kekerasan seksual atau tidak. “Untuk dugaan penculikannya tentu akan kami dalami. Ini menjadi pekerjaan rumah untuk kami ungkap,” tegasnya. Sebelumnya, Melvi Noviza Deka, dilaporkan hilang dari rumahnya di Gang Usaha, Jalan Khatulistiwa, Kelurahan Batu Layang, Pontianak,

Rabu (28/10). Orang tua korban bersama anggota keluarga telah berupaya mencari keberadaan anaknya, namun sejak pagi hingga siang anak mereka tak berhasil ditemukan. Hingga akhirnya, kasus tersebut pun langsung dilaporkan ke Polsek Pontianak Utara. Dari informasi yang diimpun, selain melakukan olah tempat kejadian perkara, polisi juga menerjunkan anjing pelacak untuk menemukan petunjuk pelaku pencurian. (adg)

Fasilitas Listrik

Sambungan dari halaman 9

Selama 2014 jumlah energi listrik produksi sendiri termasuk sewa sebesar 2,2 juta megawatt hour (MWh) dengan peningkatan 5,7 persen dari tahun sebelumnya. Dari beberapa proyek Pembangkit Listrik Tena-

MW di Tanjung Gundul, PLTU Sintang 3x7 MW, dan PLTU Ketapang 2x10 MW. Apabila selesai pembangunannya, diperkirakan akan memasok energi listrik total sebesar 320 MW. Zeet menuturkan P T PLN juga dalam proses membangun Sistem Transmisi Ngabang-Tayan yang

terkoneksi dengan sistem Transmisi Bengkayang-Ngabang. Sistem ini merupakan koneksi sistem Transmisi Jagoi Babang-Kuching. “Kami berharap pembelian listrik ini dapat mengatasi kebutuhan listrik dalam waktu lebih cepat sebelum mampu menyediakan listrik sendiri,” katanya. (uni)

Rektor Apresiasi Agar Ikut Tingkat Internasional Sambungan dari halaman 9

Kompetisi pertahanan server terus berlanjut saat final. Menurutnya ada dua sesi; masing-masing sesi diberi waktu selama tiga jam. Sesi pertama yaitu sesi hardening, peserta diberi satu server dan masing-masing harus mengamankan server dan asetnya. “Aset berupa data penting yang harus dijaga jangan sampai diambil peserta lain,” katanya. Setelah sesi pertahanan, masuk ke sesi kedua tiga jam berikutnya, untuk mencuri data peserta lain dengan berbagai cara. Dari sana timnya berhasil mencuri lima aset dari satu peserta. Dari hasil tersebut akhirnya mereka bisa menduduki juara ketiga. Bahkan server dan aset yang mereka miliki sama sekali tidak bisa dibobol oleh tim lain. “Persaingannya lumayan ketat karena harus bersaing dengan peserta handal dari univeristas ternama di Indonesia seperti UI, ITB, ITS, USU dan lain-lain, yang memang

PONTIANAK - Memperingati Hari Sumpah Pemuda sekaligus Bulan Bahasa, Club Menulis IAIN Pontianak mengadakan launching sebanyak 12 buku karya para anggotanya pada Rabu (28/10). Buku-buku tersebut ditulis, di desain sendiri oleh mereka melalui penerbit STAIN Pontianak Press. Kegiatan tersebut dihadiri oleh rombongan mahasiswa dari STKIP Persada Khatulistiwa Sintang. Mereka sengaja datang untuk melihat budaya kepenulisan yang ada di IAIN Pontianak. “Kami tertarik untuk melihat budaya menulis yang ada di IAIN Pontianak ini. Kenapa tertarik? Mungkin di semua perguruan tinggi di Kalbar ini hanya di IAIN yang memberikan tempat untuk mengembangkan kreatifitas mahasiswa untuk menulis dan membukukannya. Saya ingin di STKIP Persada Khatulistiwa Sintang juga bisa produktif seperti itu,” jelas Hermanus, Kepala Lembaga Budaya dan Bahasa Kalimantan STKIP. Dia melihat, semangat anggota Club Menulis IAIN Pontianak untuk melahirkan karya sangat tinggi. Hal ini dibuktikan dengan banyaknya karya berupa buku-buku, serta prestasi yang diraih baik tingkat provinsi maupun nasional. Atik, salah satu mahasiswa STKIP Persada Khatulistiwa mengaku tertular semangat untuk menulis. “Saya terinspirasi dari kegiatan ini. Ada dampak positif yang dirasakan, terutama untuk menyalurkan bakat dan hobi menulis,”

jago dibidangnya,” terangnya. Dia pun berharap agar perwakilan Untan bisa lebih baik lagi ke depannya. Feri yakin mahasiswa di daerah bisa bersaing dengan mahasiswa lainnya baik tingkat nasional bahkan intenasional. “Yang membuat kita belum bisa juara pertama mungkin karena persiapan dan mental yang masih kurang,” imbuhnya. Melihat prestasi tersebut Rektor Untan Thamrin Usman memberikan apresiasi tinggi. Memang menurutnya tim dari Siskom Untan telah berkalikali memenangkan kompetisi serupa dan mendapat juara nasional. Walau selalu sebagai juara ketiga dia menilai Untan memiliki benchmarking atau tolak ukur dengan kampuskampus besar lainnya seperti ITB. Dalam hal ini Untan juga menjadi satu-satunya universitas di luar pulau jawa yang mampu bersaing. “Artinya ini merupakan suatu kebanggaan karena mereka berhasil melibas ITB, ITS dan kampus besar lain, yang merupakan institut bela-

jar khusus di bidang teknologi,” ungkap Thamrin. Karena itu dia berjanji akan memberikan penghargaan lebih. Pertama dengan cara mewadahi mahasiswa pintar yang peduli dan cinta dengan keilmuan tersebut. Maka lahirlah sebuah UKM dengan nama Untan Initiative Experiment (UNIX). Fungsinya untuk mewadahi mahasiswa yang kreatif dan inovatif di bidang IT. “Dari namanya diharapakan menjadi keunikan tersendiri, makanya mahasiswa yang bergabung harus penuh inisiatif yang bisa diwujudkan. Dari sana semua mahasiswa dari latarbelakang pendidikan apapun bisa bergabung karena bahasa yang menyatukan adalah bahasa IT,” ucapnya. Dengan adanya wadah ini maka kebutuhan mereka untuk berinovasi lebih diperhatikan. Fasilitas dan segala sesuatunya akan betul-betul mendukung. Thamrin berharap kedepan para ahli di bidang IT ini bisa merambah berkompetisi di ajang interna-

PONTIANAK - Warga Kecamatan Pontianak Timur mengamankan pasangan di luar nikah, Ir dan N. Keduanya ditangkap lantaran warga kesal, keduanya melakukan hubungan perselingkuhan, meski sudah memiliki suami dan istri. Amarah warga terhadap pasangan perselingkuhan itu pun tak terbendung. Setelah mengepung keduanya, Ir, babak belur dihajar massa. Polisi yang mendapat informasil langsung datang ke lokasi kejadian, hingga keduanya berhasil diselamatkan. “Penangkapannya, Rabu, 22 Oktober lalu, sekitar jam 11 malam,” kata Kapolsek Pontianak Timur Kompol Alber Manurung, Kamis (29/10). Saat keduanya diamankan, lanjut Alber, anggota melakukan penggeledahan, hasilnya ditemukan satu

C

M

Y

K

jelasnya. Club Menulis IAIN Pontianak merupakan wadah kepenulisan yang dibentuk sejak tahun 2010. Setiap tahun selalu menghasilkan karya berupa buku-buku hasil tulisan mahasiswa yang tergabung di dalamnya. Club Menulis juga sering melakukan kampanye kepenulisan untuk menularikan semangat menulis. Usai mengadakan launching buku, mahasiswa STKIP Persada Khatulistiwa ini diajak untuk menulis. Nantinya tulisan mereka ini akan dibu-

kukan. Tentu saja ini disambut baik oleh mereka. Raut kesenangan pun terlihat dari para mahasiswa itu. Kepercayaan diri mereka untuk menulis juga terlihat. “Saya awalnya sempat ragu, benarkan di IAIN Pontianak ini banyak koleksi bukubuku karya mahasiswanya. Tetapi ketika saya sampai disini ternyata benar. Pengarang muda ini memang luar biasa, dan kami juga harus melakukannya di tempat kami,” ujar Indra, salah satu mahasiswa STKIP Persada Khatulistiwa Sintang ini.

paket sabu di dalam dompet Ir. “Untuk paket sabunya masih terus kami dalami, apakah yang bersangkutan ini pemakai atau penjual,” ucapnya. Alber menjelaskan, dari pemeriksaan, Ir pelaku perselingkuhan tersebut telah ditetapkan sebagai tersangka, karena memiliki dan menguasai narkotika dan obat-obat terlarang. “Untuk barang yang diduga sabu, sudah kami kirim ke balai POM untuk uji laboratorium guna memastikan itu narkoba atau bukan,” sambungnya. Saat ini, Kapolsek menambahkan, pihaknya masih mendalami, dari mana barang haram tersebut tersangka dapatkan. “Masih kami kembangkan, tersangka sementara sudah menceritakan di mana membeli sabu itu. Tentu dari keterangan yang bersangku-

tan akan kami kembangkan,” terangnya. Alber menegaskan, kepada tersangka akan dikenakan pasal 112 junto 114 Undang-undang nomor 35 tahun 2009 tentang narkotika dengan ancaman pidana minimal lima tahun maksimal 20 tahun. “Untuk bulan ini, reskrim kami telah berhasil mengungkap tiga kasus, dua kasus pencurian sepeda motor, satu kasus narkoba,” ungkapnya. Alber mengimbau, agar masyarakat ikut bersamasama membantu polisi dalam hal menjaga keamanan, ketertiban. Dengan cara, memberi informasi, jika mengetahui dan melihat tindak kejahatan. “Kami berkomitmen untuk memberi keamanan dan kenyamanan kepada masyarakat untuk menjalankan aktivitasnya,” pungkasnya. (adg)

Dikoordinir Menko Ahi menjelaskan Visit & Sail Karimata uang dilaksanakan pada September 2016 memiliki sumber dana dari APBN, dan APBD Pemprov Kalbar maupun APBD Kayong Utara. Even internasional ini merupakan ajang promosi bagi Indonesia se-

bagai negara bahari. Selain itu juga sebagai napak tilas pelayaran internasional dengan Indonesia sebagai kepulauan penting produsen hasil bumi dan tujuan pelayaran. “ To l a k u k u r s u k s e s tidaknya kegiatan akan dinilai Dewan Kelautan Indonesia melalui 22 bidang yang ada,” kata Ahi. Ia menuturkan

kesuksesan bukan hanya dilihat saat pelaksanaan, melainkan pascakegiatan. Pemerintah daerah harus dapat memanfaatkan fasilitas yang dibangun dan mengembangkannya untuk menarik wisatawan. “Ada satu yang dinilai sukses yakni Sail Bunaken,” timpalnya. (uni)

Penghubung KY di Kalbar Dilantik Sambungan dari halaman 16

sional. “Saya terus mendorong agar hal tersebut bisa diwujudkan, karena saya yakin mereka siap berkompetisi di tingkat intenasional,” harapnya. Diketahui GEMASTIK, merupakan program Direktorat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (DP2M) Dikti, sebagai upaya untuk meningkatkan kualitas peserta didik sehingga mampu mengambil peran sebagai agen perubahan dalam memajukan TIK dan pemanfaatannya di Indonesia. Dalam tujuh tahun terakhir telah diadakan secara berkesinambungan. Kegiatan ini menjadi ajang untuk menyalurkan kreativitas mahasiswa dalam pengembangan TIK di tingkat nasional. Mahasiswa sebagai pilar penting dalam pembangunan Negara, harus dapat meningkatkan kemampuannya dalam penguasaan TIK. Sehingga potensinya besar sebagai agen perubahan melalui pengembangan IPTEK di masa kini dan masa yang akan datang. **

IST

BUKU: Salah satu anggota Club Menulis IAIN Pontianak sedang menyusun sejumlah buku yang akan dilaunching.

Ditangkap Sedang Selingkuh Polisi Temukan Narkoba

Sambungan dari halaman 16

ga Uap (PLTU) berbahan bakar batubara, baru satu unit selesai dibangun. PLTU tersebut telah beroperasi yakni PLTU Sanggau dengan kapasitas 2x7 megawatt. Beberapa unit pembangkit lainnya sedang dalam penyelesaian, yakni PLTU 1 Kalbar 2x50 MW di Parit Baru, PLTU 2 Kalbar 2x27,5

15

Kendati demikian Komisi Yudisial tidak boleh mencampuri hal teknis seperti memeriksa, mengadili, dan memutuskan. Komisi Yudisial hanya memastikan bahwa pengambilan keputusan oleh hakim benar-benar berdasarkan pertimbangan fakta hukum yang ada. Hakim tak boleh bersikap subjektif. Menurutnya, sepanjang 2015 Komisi Yudisial berperan melakukan pengawasan partisipatif. Pengawasan ini tak mungkin dilakukan tanpa partisipasi dari pemangku kepentingan lainnya. “Sayangnye laporan yang diberikan ke

KY lebih pada ketidakpuasan keputusan hakim,” katanya. Wakil Gubernur Kalbar, Christiandy Sanjaya mengatakan tugas menjadi Komisi Yudisial tidak mudah. Apalagi saat ini ada anggota komisi yang diperiksa karena diprotes oleh hakim. “Semuanya harus profesional dan menguasai hukum. Semuanya harus bertugas sungguh-sungguh dan memiliki etika yang baik untuk menjalankan tugas. Sepanjang itu benar, jangan takut. Fungsi pencegahan harus lebih diperankan,” ungkap Christiandy. Ketua Penghubung Komisi Yudisial Perwakilan Kalbar, Budi Darmawan mengatakan

pembentukan Penghubung Komisi Yudisial di daerah merupakan amanah Peraturan KY Nomor 1 Tahun 2012. Ada tiga hal yang menjadi tugas yakni penerima laporan masyarakat mengenai pelanggaran kode etik yang dilakukan oleh hakim, pemantauan persidangan yang menjadi perhatian publik atau ada pihak-pihak yang meminta untuk dipantau, serta melakukan sosialisasi kelembagaan KY. Sosialisasi soal pencalonan menjadi hakim agung. “Karena kami baru terbentuk, tugas itu kami fokus ke sosialisasi dulu, membangun jaringan ke semua pemangku kepentingan,” katanya. (uni)

Dikoordinir Menko Sambungan dari halaman 16

Ahi menjelaskan Visit & Sail Karimata uang dilaksanakan pada September 2016 memiliki sumber dana dari APBN, dan APBD Pemprov Kalbar maupun APBD Kayong Utara. Even internasional ini merupakan ajang promosi bagi Indonesia se-

bagai negara bahari. Selain itu juga sebagai napak tilas pelayaran internasional dengan Indonesia sebagai kepulauan penting produsen hasil bumi dan tujuan pelayaran. “ To l a k u k u r s u k s e s tidaknya kegiatan akan dinilai Dewan Kelautan Indonesia melalui 22 bidang yang ada,” kata Ahi. Ia menuturkan

kesuksesan bukan hanya dilihat saat pelaksanaan, melainkan pascakegiatan. Pemerintah daerah harus dapat memanfaatkan fasilitas yang dibangun dan mengembangkannya untuk menarik wisatawan. “Ada satu yang dinilai sukses yakni Sail Bunaken,” timpalnya. (uni)


16

Jumat 30 Oktober 2015

SAIL KARIMATA

Dikoordinir Menko KEPALA Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi Kalbar, Ahi mengatakan Sail Karimata pada 2016 langsung dikoordinir Menko Kemaritiman. Saat ini Kabupaten Kayong Utara dan Pemprov Kalbar terus melakukan persiapan kegiatan tersebut. “Anggaran yang kami usulkan sudah sampai ke kementerian. Tinggal dikoordinir Dewan Kelautan Indonesia karena semuanya ditembuskan ke sana,” ungkap Ahi. Menurut Ahi, pelaksanaan Sail Karimata di Kalbar untuk mengejar ketertinggalan pembangunan daerah melalui sektor pariwisata lintas sektoral dan lintas kementerian. Pemprov Kalbar mengajukan dana Rp8 triliun untuk kegiatan itu. Dana ini bukan hanya diperuntukAhi kan bagi satu wilayah, tetapi juga enam kabupaten pesisir lainnya yakni Sambas, Singkawang, Bengkayang, Kubu Raya, Ketapang, dan Kayong Utara. “Walaupun kabupaten pesisir lainnya di Kalbar tak resmi sebagai daerah kunjungan wisata bahari di Visit Karimata, tetapi Bappeda Kalbar menyelipkannya agar bisa kecipratan dana Sail Karimata,” kata Ahi. Tak hanya enam kabupaten pesisir, Ahi juga meminta dana untuk Kota Pontianak. Secara geografis Kota Pontianak tidak memiliki daerah pesisir, tetapi memiliki akses menuju kawasan pesisir. Ke Halaman 15 kolom 5

YUDISIAL

Penghubung KY di Kalbar Dilantik PENGHUBUNG Komisi Yudisial Perwakilan Kalbar dilantik, Kamis (29/10). Mereka bertugas menerima laporan masyarakat mengenai pelanggaran kode etik yang dilakukan hakim. Pelantikan dilaksanakan di Balai Petitih Kantor Gubernur Kalbar. Mereka yang dilantik yakni Budi Darmawan sebagai Ketua Penghubung Komisi Yudisial Perwakilan Kalbar dan tiga asistennya, Hendy Erwindi, Deny Kurniawan, dan Desy Viona Kwintari. Komisioner Komisi Yudisial, Ibrahim mengatakan pekerjaan sebagai anggota Komisi Yudisial sangat berat. Mereka harus bekerja secara profesional, transparan, dan adil. Komisi Yudisial melakukan pengawasan dan memastikan proses peradilan berlangsung baik. Ke Halaman 15 kolom 5

HARYADI/PONTIANAKPOST

TUMBANG: Hujan yang disertai angin kencang melanda Kota Pontianak menumbangkan sebuah pohon di tepi Jalan Sultan Hamid, Pontianak Timur, Kamis (29/10). Pohon tumbang tersebut membuat arus lalu lintas di kawasan tersebut sedikit terhambat.

Tak Perlu Khawatir Diperiksa PONTIANAK – Kementerian Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan membentuk Tim Pendampingan Pelaksanaan Pembangunan Daerah (TP3D). Tim terbentuk ini diharapkan mampu merealisasikan anggaran secara maksimal untuk membangun suatu daerah. Tim ini dipantau langsung oleh Jaksa Agung dan Kejaksaan. Wakil Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono menilai tim yang dibentuk ini bisa memantau kinerja pemerintah daerah. Mulai dari lelang hingga pembangunan. Dengan adanya pembentukan tim ini, maka pelaksana proyek tidak perlu khawatir diperiksa aparat hukum sebelum proyek yang dikerjakan itu selesai. “Selama proses itu berjalan, maka aparat hukum dilarang melakukan pemeriksaan. Meskipun ada laporan yang masuk,” kata Edi, kemarin. Namun Edi mengingatkan dengan adanya tim ini bukan berarti

pengerjaan itu dilarang diperiksa. Hanya saja, menurutnya pengerjaan

Selama proses itu berjalan, maka aparat hukum dilarang melakukan pemeriksaan. Meskipun ada laporan yang masuk. Edi Kamtono

proyek yang sedang berjalan bisa saja terganggu jika ada pemeriksan. Padahal pembangunan itu sudah menjadi hak dan prioritas suatu daerah. Karena itu, jelas dia, jika pengerjaan itu masih terus berjalan maka diharapkan bisa memberikan seluas-seluas pengerjaan kepada daerah. Berbeda jika proyeknya sudah selesai dikerjakan. BPK pun

C

M

Y

K

bisa melakukan audit. “Dengan begitu pertumbuhan akan berjalan sesuai dengan harapan,” kata dia. Namun, kata dia, jika terindikasi ada kesalahan. Apakah itu laporan dari masyarakat atau temuan langsung oleh penegak hukum. Maka proses bisa saja dilanjutkan asalkan tidak mengganggu pengerjaannya. Terlebih proyek itu mendapat pengawasan langsung baik itu di internal pemerintah bahkan pihak luar yang memiliki kewenangan akan hal ini. Edi menilai gangguan semacam itu akan menjadi penghambat penuntasan pengerjaan proyek. Padahal percepatan pembangunan bisa berjalan maksimal. Ini disebabkan pelaksana proyek takut jika dipanggil penegak hukum. “Asalkan pelaksanaannya sesuai ketentuan yang berlaku. Tidak ada asal-asalan. Berbeda jika di luar aturan, maka itu salah. Untuk Kota Pontianak sudah sesuai aturan. Mulai dari proses hingga lelangnya,” pungkasnya. (mse)

Kades Jangan Lalai

PONTIANAK - Gubernur Kalbar Cornelis mengharapkan pembangunan desa di daerah ini bisa semakin baik. “Bagi yang bertanggung jawab di desa agar mengurus dan berjuang dengan benar. Di desa ada tanah, ada manusia yang harus dijaga, tanggung jawab tersebut sudah diatur UU,” katanya di Pontianak, Rabu (28/10) malam. Selain itu, sesuai dengan UU Nomor 6 Tahun 2014 Tentang Desa, maka dalam mengelola keuangan juga harus diperhatikan dengan benar. Jangan lalai karena berakibat fatal. Ke Halaman 15 kolom 5


KUBU RAYA

18

Pontianak Post

Jumat 30 Oktober 2015

Pemkab Berharap IPM Bergerak Naik RAPBD 2016 Fokus di Infrastruktur dan Pendidikan

PADAT MERAYAP: Sepanjang Imam Bonjol dan Jalan Adisucipto, Kota Pontianak, rutin terjadi antrean panjang. Kendaraan besar seperti tronton dan truk, terlihat mendominasi. MUJADI/PONTIANAK POST

KODAM XII/TPR

ASHRIE/PONTIANAK POST

GOTONG ROYONG: Sejumlah prajurit terlihat memasukkan gorong-gorong dalam pembuatan kakus di salah satu rumah warga.

Dukung Program Jambanisasi

PULUHAN Prajurit Penerangan Kodam XII Tanjungpura Rabu (28/10) lalu menyambangi salah satu rumah warga di Kampung Kelurahan Dalam Bugis untuk turut melakukan pembuatan kakus dalam rangka mendukung program jambanisasi angkatan darat. Kegiatan jambanisasi tersebut dipimpin Kepala Tata Usaha dan Urusan Dalam Pendam XII Tanjungpura, Mayor Arm Sumaji. “Walaupuan dalam keseharaiannnya anggota pendam lebih sering bekerja di depan layar komputer namun saya melihat mereka melaksanakan kegiatan tersebut dengan penuh semangat dan sangat antusias membantu masyarakat yang perlu dibantu,” papar Mayir Arm Sumaji. Sementara itu Kapendam XII Tanjungpura, Kolonel Inf Mukhlis menambahkan kegiatan pembangunan kakus tersebut selain dalam mendukung program jambanisasi juga merupakan salah satu kegiatan dalam rangka Karya Bhakti TNI tahun 2015. “Kami sangat mengapresiasi adanya program pemerintah untuk menuju Indonesia dengan menciptakan pola hidup yang bersih dan sehat salah satunya termasuk program jambanisasi,” ucapnya. Tidak hanya di sekitar Kelurahan Dalam Bugis, kegiatan serupa lan jut Mukhlis juga dilaksanakan diseluruh wilayah Kodam XII Tanjungpura, baik di Kalimantan Barat maupun di Kalimantan Tengah. “Progam serupa seperti saat ini kami lakuakn di seluruh wilayah Kodam XII Tanjungpura hanya saja waktu pelaksanaannya yang berbeda, termasuk di Kampung Beting yang baru dilakukan belum lama ini,” pungkasnya. (ash)

Serapan Anggaran Sudah 80 Persen KUBU RAYA – Anggota DPRD Kubu Raya, Suharso mengatakan hingga saat ini pihaknya menilai tidak ada permasalahan dari pembangunan fisi yang dilakukan sejumlah SKPD di lapangan. “Kalau dikalkulasikan dari tiga dinas seperti Dinas Cipta Karya, Bina Marga dan Dinas Perhubungan saat ini serapan anggarannya sudah mencapai 80 persen,” kata Suharo, Kamis (29/10). Kendati penyerapan anggaran dinilai cukup baik, namun pihak DPRD Kubu Raya menginginkan agar setiap pengerjaan pembangunan fisik di lapangan, bisa dituntaskan sebelum masuk musim penghujan. “Saya berharap hingga akhir tahun ini semua perencanana pembangunan fisik dan pembangunan lainnya bisa berjalan optimal dan tidak ada permasalahan

dalam pelaksanaan pengerjaan pembangunan tersebut, baik pihak pekerja masyarakat maupun perencanaan serta realisasi penyerapan anggaran berjalan optimal,” papar Suharso. Disinggung soal rencana pembangunan gedung DPRD kata Suharso pada dasarnya pihaknya tidak mempersoalkan dimana letak pembangunan gedung DPRD selama tidak bermasalah dan bisa dijjangkau setiap anggota DPRD. “Seperti yang kita ketahu, kasus yang terjadi saat ini gedung DPRD yang rencananya akan dibangun di Jalan Parit Haji Muksin itu yang masihbermasalah,makanyahingga sekarang kami masing menunggu upaya Pemerintah Kabupaten Kubu Raya untuk bisa mengatasi perosalan tersebut sehingga pembangunan gedung DPRD bisa segera

C

M

Y

K

dilakukan,” ucapnya. Sama seperti Kantor Bupati Kubu Raya, kata Suharo adanya pembnaguna gedung DPRD Kubu Raya secara tak langsung juga bisa menjaadi ikon bagi kabupaten termuda di Kalbar ini. “Semoga sajalah pemerintah daerah dan segenap pihak terkait lainna bisa segera mengatasi persoalan pembangunan gedung DPRD Kubu Raya, sehiangga kedepan para anggota DPRD Kubu Raya bisa memiliki tempat kerja yang lebih representatif dan pada akhirnya bisa menunjang optimalisasi dalam bekerja dan menyuarakan aspirasi masyarakat,” pungkasnya. (ash)

KUBU RAYA – Wakil Bupati Kubu Raya, Hermanus menyatakan pada pengajuan Rencana Anggaran Belanja Daerah (RAPBD) tahun 2016, terdapat enam SKPD yang mendapat alokasi anggaranbelanjalangsungprogramdankegiatandiatas Rp30 miliar. Enam SKPD tersebut yaitu Dinas Pendidikan dan Kebudayaan, Dinas Kesehatan, Dinas Cipta Karya Tata Ruang dan Kebersihan, Dinas Bina Marga dan Pengairan dan Sekretariat Daerah serat Dinsa Pertanian dan Peternakan. “Dari enam SKPD tersebut Dinas Bina Marga, Cipta Karya yang anggaran belanja langsungnya cukup besar. Cukup besarnya anggaran belanja langsung ini sejalan dengan program yang kami canangkan yakni peningkatan kualitas jalan poros yang ada di Kubu Raya,” ucap Hermanus. Sementara itu alokasi APBD untuk anggaran Dinas Pendidikan dan Kebudayaan sudah kami optimalkan sesuai dengan arahan pemerintah pusat yakni sebesar 20 persen. Sedangkan bagi Dinas Kesehatan hingga tahun ini pemerintah daerah baru bisa mengalokasikan anggaran sekitar 8,9 persen dari APBD. “Sesuai arahan pemerintah pusat, alokasi APBD untuk anggaran bagi Dinas kesehatan idealnya sekitar 10 persen, dan secara bertahap alokasi anggaran bagi Dinas Kesehatan ini juga akan kami optimalkan,” terangnya. Peningkatan kualitas infrastruktur jalan, pendidikan dan kesehatan merupakan satu kesatuan yangdinilaimenjadisalahsatufaktormeningkatnya kualitas Indeks Pembangunan Manusia (IPM) bagi suatu daerah, karena itulah Pemerintah Kabupaten Kubu Raya mengambil kebijakan untuk membangun dan meningkatkan sejumlah sektor tersebut. “Belum lama ini IPM Kubu Raya menempati urutan ketiga dari semua kabupaten/kota di Kalimantan Barat. Kami ingin kedepan prestasi ini setidaknya bisa dipertahankan bahkan kalau bisa ditingkatkan menjadi lebih baik lagi,” ungkapnya. Beberapa kriteria peningkatan IPM menurutnya seperti peningkatan kualitas pendidikan, termasuk lamajumlahrata-rataharapansekolah, angkaharapan hidup dan peningkatan pendapatan perkapita penduduk suatu daerah. Berbicara soal peningkatan pendapatan perkapita, kata Hermanus sangat erat kaitanyya dengan upaya pemerintah daerah dalam pembangunan infrastruktur jalan, karena hal tersebut dinilai bisa mendoronglajunyamobilisasipenduduksetiapdesa dalam memasarkan hasil alam yang dimiliki seperti hasilpertanian,perkebunan,anekakerajinantangan atau produk olahan dan sejenisnya. (ash)


mempawah

Pontianak Post

Jumat 30 Oktober 2015

19

Berpeluang Kuasai Pasar ASEAN MEMPAWAH- Indonesia mendapatkan bonus demografi dengan jumlah penduduk usia produktif yang sangat besar, sementara usia muda semakin kecil dan usia lanjut belum banyak. Fakta itu memberikan keuntungan bagi bangsa ini dalam mempersiapkan strategi Masyarakat Ekonomi Asean (MEA). “Apabila dikaitkan antara bonus demografi dan MEA, maka pemuda Indonesia berpeluang besar menguasai pasar ASEAN. Peluang tersebut tercermin dari catatan BPS tahun 2013 yang menyebutkan usia produktif mencapai 118,19 juta orang. Dibandingkan negara lain, Indonesia memiliki perbandingan 38 : 100. Artinya Indonesia memiliki 38 persen usia produktif dari jumlah penduduk ASEAN,” ungkap Bupati Mempawah, H Ria Norsan ketika membacakan sambutan Men-

pora, Imam Nachrowi pada upacara bendera peringatan Hari Sumpah Pemuda ke87 tahun 2015 di Halaman Kantor Bupati Mempawah, kemarin. Bupati menerangkan, peringatan hari sumpah pemuda kali ini mengangka tema Revolusi Mental Untuk Kebangkitan Pemuda Menuju Aksi “Satu Untuk Bumi”. Tema itu, imbuh Norsan, didasari atas keprihatian yang mendalam sejumlah permasalahan yang belakangan ini kerap terjadi di masyarakat. “Ada dua hal yang menjadi keprihatinan kita bersama. Pertama, fenomena baru tentang berubahnya pola realasi kemasyarakatan akibat arus modernisasi dan kemajuan teknologi informasi. Dampak negatifnya, informasi yang bersifat destruktif mulai dari pornografi, narkoba, pergaulan bebas hingga radikalisme

lantas

Berharap Polisi Jaga Titik Rawan Para pengendara warga Sungai Pinyuh mengeluhkan tidak adanya penjagaan dari Polisi Lalu Lintas (Polantas) pada titik-titik jalan raya dikawasan tersebut. Terlebih pada pagi hari, arus lalu lintas cukup padat dan rawan terjadinya laka lantas. “Beberapa waktu lalu, ada polisi yang berjaga di beberapa titik jalan di Sungai Pinyuh ini. Misalnya di Bundaran Pasar Sungai Pinyuh dan Jalan Pendidikan. Namun, sekarang sudah tidak ada lagi polisi yang berjaga,” keluh warga Sungai Pinyuh, Julfi, Kamis (29/10) pagi. Keluhan bapak dua anak ini cukup beralasan, sebab arus lalu lintas pada pagi hari di jalan raya sungai pinyuh sangat padat. Aktivitas warga baik berbelanja, mengantar anak sekolah dan lainnya menyebabkan arus kendaraan meningkat dibandingkan pada waktu siang dan sore hari. “Ada beberapa titik jalan yang harusnya mendapatkan penjagaan polisi pada pagi hari. Misalnya di Jalan Pendidkan, jalan raya di depan SD 2, Gang Tani, Bundaran Sungai Pinyuh dan beberapa titik lainnya,” pendapatnya. Lebih jauh dirinya menyebut tidak adanya penjagaan dari pihak kepolisian membuat arus lalu lintas menjadi tidak tertib dan terkontrol. Banyak pengendara yang melintas atau berbelok arah hingga menimbulkan potensi terjadinya laka lantas disejumlah titik jalan raya tersebut.“ Memang sejauh ini belum ada kasus laka lantas di titik-titik itu pada pagi hari. Namun, alangkah baiknya jika ditempatkan polisi agar arus lalu lintas lebih tertib dan pengendara pun merasa nyaman ketika melintas,” sarannya. Kedepan, dia berharap agar Kapolres Pontianak dapat mengintruksikan jajarannya untuk meningkatkan perhatian terhadap pelayanan lalu lintas di wilayah Sungai Pinyuh dan sekitarnya. Hal itu sangat penting dan strategis dalam memberikan rasa aman dan nyaman bagi pengendara.“Apalagi secara geografis, jalan raya sungai pinyuh memiliki letak yang strategis sebagai jalur penghubung di Kalbar yang setiap harinya dipadati arus kendaraan. Karenanya, pengawasan dan kontrol terhadap aktivitas jalan raya perlu lebih ditingkatkan,” tukasnya. (wah)

WAHYU/PONTIANAKPOST

SUMPAH PEMUDA: Bupati memimpin upacara peringatan hari sumpah pemuda ke-87 tahun 2015 di Halaman Kantor Bupati Mempawah

dan terorisme masuk dengan mudahnya tanpa dapat terbendung,” paparnya. Akibatnya, masih menurut Bupati, lahir generasi baru yang memiliki pola pikir serba cepat, serba instan, lintas batas, cenderung individualistic dan pragmatik. Belakangan ini, masyarakat kerap disuguhkan dengan kasus-kasus

kekerasan dan pembunuhan yang melibatkan anakanak muda. “S e t e l a h d i t e l u s u r i , ternyata kasus-kasus tersebut bermula dari interaksi di sosial media. Nah, sosial media ini telah menjelma menjadi tempat favorit berkumpulnya anak-anak muda lintas negara, lintas budaya, lintas agama. Interaksi sosial

media yang berjalan 24 jam, hingga tidak mudah bagi orang tua, guru termasuk negara untuk dapat mengontrolnya,” ujarnya. Untuk itu, ulas Norsna, gerakan Revolusi Mental yang digagas oleh Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo menemukan relevansinya. Karena, hanya dengan pembangunan kara-

kter lah maka negeri ini bisa menjadi bangsa yang kuat, tangguh dan kokoh dalam menghadapi dampak negatif dari modernisasi dan globalisasi. “Melalui gerakan Revolusi Mental, kita berharap para pemuda Indonesia memiliki kemandirian untuk mengambil keputusankeputusan terbaik secara jernih sesuai dengan akal sehat, tanpa harus bergantung pada orang tua. Sudah bukan eranya lagi pemuda diawasi, dikekang apalagi diintimadasi,” tegasnya. Permasalahan kedua yakni fenomena pengelolaan Sumber Daya Alam (SDA) yang belum sesuai konsep pembangunan berkelanjutan atau suistanability development. Sebagai negara tropis, Indonesia menjadi tumpuan dunia untukmenjaga keseimbangan iklim melalui pasokan oksigen-

nya. “Namun, faktanya justru kita yang menjadi negara penyumbang polusi terbesar di kawasan Asia Tenggara melalui kabut asap. Kita sendiri sudah merasakan dampaknya terutama masalah kesehatan,” tuturnya. “Selamat hari sumpah pemuda ke-87, melalui semangat Revolusi Mental kita berharap lahir generasi muda yang tangguh, berkarakter, mandiri dan rela berjuang untuk kepentingan bangsa dan negaranya. Rela berkorban menanggalkan ego suku, ego agama, ego kedaerahan, ego kelompok dan ego pribadi demi kepentingan yang lebih besar yaitu Indonesia, seperti yang pernah dilakukan oleh para pemuda pendahulu kita. Inilah tanah air kita, inilah bumi kita, inilah masa depan kita,” pungkasnya memotivasi. (wah)

Pemuda Mempawah Tanam 2.000 Pohon MEMPAWAH-Hujan deras yang mengguyur Kota Mempawah tak menghalangi niat ratusan pemuda yang tergabung dalam Forum Lintas Pemuda Mempawah melaksanakan kegiatan penanaman pohon, Rabu (28/10) pukul 09.00 pagi. Sebanyak 2000 pohon ditanam di Kelurahan Pulau Pedalaman dan Desa Sejegi yang masuk dalam kawasan Kampung Budaya Mempawah. Penanaman pohon dalam rangka Hari Sumpah Pemuda itu dihadiri sejumlah pejabat daerah mulai dari Bupati Mempawah, H Ria Norsan, Muspida, Raja Mempawah, Mardan Adijaya Kesuma Ibrahim dan para pejabat SKPD dilingkungan Pemerintah Kabupaten Mempawah. “Berbagai jenis bibit pohon yang ditanam diantaranya pohon belian, mahoni, jabon, tengkawang, gharu, matoa, durian dan lainnya. Pohon yang ditanam merupakan jenis tanaman keras dan rindang,” terang koordinator kegiatan, Nanang bersama-sama Gusti Hendra Lamudin. Nanang menerangkan, penanaman pohon yang digagas para pemuda tersebut bertujuan untuk pelestarian kawasan kampung budaya di Pulau Pedalaman dan Desa Sejegi. Mulai dari lingkungan Keraton Amantubillah Mempawah, Benteng Kota Batu hingga Makam Habib Husein. Sebab, menurut dia, keberadaan cagar budaya itu patut untuk dijaga dan dilestarikan agar tidak punah seiring perkembangan zaman. “Melestarikan warisan budaya dan menjaga kelestarian lingkungan menjadi tanggungjawab seluruh element masyarakat. Melalui semangat hari sumpah pemuda ini, maka kami menggerakkan unsur pemuda di Mempawah untuk peduli dan berpartisipasi aktif menjaga dan melestarikan

lingkungannya,” tuturnya. Selanjutnya, Nanang mengharapkan kerjasama dari masyarakat setempat untuk menjaga dan merawat bibit-bibit pohon yang ditanam agar bisa tumbuh subuh. Dengan demikian, maka upaya pelestarian lingkungan akan terwujud dan terealisasikan dengan baik sebagaimana dicanangkan oleh Forum Lintas Pemuda Mempawah. “Kami mengucapkan terimakasih kepada semua pihak yang telah mendukung dan berpartisipasi aktif dalam kegiatan penanaman pohon ini. Mudahmudahan upaya pelestarian alam dan lingkungan seperti ini dapat terus kita galakkan dimasa mendatang,” harapnya. Bupati Mempawah, H Ria Norsan dalam sambutannya mengatakan peringatan hari sumpah pemuda tahun ini dirasakan sangat istimewa. Karena, sikap kepedulian para pemuda di Mempawah telah bersemi kembali ditengah hegemoni perkembangan zaman yang menggerus semangat generasi muda untuk mencintai bangsa dan negara sendiri. “Pemerintah Kabupaten Mempawah sangat mengapresiasi kepada komunitas pemuda Mempawah yang telah menggagas pelaksanaan kegiatan penanaman pohon ini,” ujar Ria Norsan. Mudah-mudahan, sambung Bupati, momentum penanaman pohon dalam rangka peringatan hari sumpah pemuda ini menjadi pendobrak terhadap lesunya aktivitas kepemudaan di Kabupaten Mempawah. “Kedepan, saya berharap kegiatan penanaman pohon ini dapat menjadi motivasi bagi para pemuda untuk berkontribusi dalam pembangunan daerah dan peningkatan kesejahteraan masyarakat,” tukasnya. (wah)

C

M

Y

K

Wahyu/Pontianak post

MENANAM: Bupati, H Ria Norsan dan Raja Mempawah, Mardan Adijaya Kesuma Ibrahim menanam pohon dilokasi keraton Amantubillah, Mempawah.


20

LENSA PROPERTI

C

M

Y

Pontianak Post

Jumat 30 Oktober 2015


Pontianak Post

Jumat 30 Oktober 2015

LENSA PROPERTI

C

M

Y

21


SINGKAWANG

22

Pontianak Post

Jumat 30 Oktober 2015

WISATA BISNIS KOLAM: Sejumlah warga terlihat asyik memancing di sebuah kolam pemancingan. Bisnis kolam pemancingan kembali marak di beberapa wilayah di Kalbar belakangan ini.

ILUSTRASI: INT

Dana Dinas Minim

MESKI Singkawang adalah Kota Pariwisata. Kepala Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda dan Olahraga (Disbudparpora) Kota Singkawang, Dwi Putra Sumarna mengakui jika dana dari pemerintah kecil di bidang ini khususnya untuk promosi wisata. “Guna mendatangkan tamu ke Kota Singkawang, perlu dilakukan promosi besarbesaran. Namun karena dana dari pemerintah terbatas,kitaakanmelakukanpromosimurahmeriah,” kata Dwi Putra Sumarna, Kamis (29/10). Apa yang dimaksud promosi murah meriah oleh Kadisbudparpora adalah berkeinginan melibatkan para pelaku usaha pariwisata di Kota Singkawang dalam rangka memperkenalkan potensi pariwisata yang ada. “Demi memperkenalkan kepariwisataan di Singkawang, kita tidak bisa berjalan sendiri tanpa bantuan dari rekan-rekan khususnya pelaku usaha pariwisata,” katanya. Dimana saat ini, pihaknya sedang membangun website tentang pariwisata. Pihaknya berharap kepada pengelola Objek dan Daya Tarik Wisata (ODTW) di kota ini bisa menyerahkan data atau informasi untuk bisa di upload di website. “Pengelola ODTW, kita minta bisa mengirimkan data atau informasi terkait tempat yang dikelola agar bisa kami upload. Kemudian di depan kantor Disbudparpora, juga kita siapkan ruang untuk pengelola ODTW melakukan promosi, dengan catatan yang bersifat event, bukan produk,” katanya.Selainitupihaknyajugaberharap,Pengelola ODTW bersama-sama bahumembahu untuk menjadikan Singkawang sebagai kota pariwisata. “Jika rekan-rekan pelaku wisata siap mendukung, kita yakin dunia pariwisata di Kota Singkawang akan bangkit lagi,” katanya.(fah)

PAJAK

Penunggak Tinggi

SEKRETARIS Dispenda Kalbar, Dr Sarwoko Mardiwali MM menyebutkan pemilihan wilayah Kelurahan Roban sebagai gerai layanan Samsat ke 33 di Kalbar, karena jumlah wajib pajak kendaraan bermotor paling banyak seluruh Kelurahan di Kota Singkawang. “Pertimbangan pertama karena di Roban ini jumlah wajib pajak kendaraan bermotor paling banyak di sini (Singkawang),” kata Sarwoko Mardiwali, saat di Singkawang, Kamis (29/10). Selain itu, dilihat dari letaknya. Bisa mendekatkan layanan kepada masyarakat, karena menjadi jalur transportasi menuju ke Bengkayang. Kemudian dihitung secara rasio, pemilik kendaraan di Kelurahan Roban, yang teridentifikasi mencapai seribu lebih. Dan secara persentase di Roban, termasuk salah satu wilayah dengan penunggak pajak yang lumayan banyak. Meski demikian, pihaknya tidak serta merta menyalahkan warga yang belum membayar pajak. Sarwoko melihat kondisi ini terjadi karena banyak faktor. “Kenapa banyak (penunggak), juga perlu kita teliti kenapa orang itu tidak mau membayar pajak,” katanya. Mungkin bisa saja dikarenakan karena kendaraannya sudah rusak, kendaraan tua, sudah tidak bisa dipakai, jadi orang tidak mau membayar pajaknya. Atau kendaraannya telah dijual ke orang lain, tapi belum balik nama. Ditarik leasing, Atau bisa saja kendaraannya hilang. “Jadi bukan karena tidak taat membayar pajak, tapi ada beberapa alasan. Hanya saja, hal tersebut tidak dilaporkan sehingga wajib pajak masih melekat,” katanya.(fah)

HARYADI/PONTIANAKPOST

Korban Rampok Tak Bisa Bayar RS Minta Bantuan Donatur SINGKAWANG--Korban perampokan M Iswandi (51) mengharapkan bantuan donatur untuk membiayai pengobatan medis, Kamis (29/10) di Rumah Sakit Harapan Bersama Kota Singkawang. Biaya pengobatan korban di rumah sakit memasuki hari ke empat mencapai Rp 4 juta. Tetapi korban tidak ada biaya dan tidak ada yang bertanggungjawab pembiayaan di Rumah Sakit Harap Bersama. “Saya tidak ada biaya pengobatan. Kondisi saya sudah mulai membaik. Saya mohon ada orang yang bersedia menyumbang biaya rumah sakit,” ucap Korban Perampokan Iswandi kepada Pontianak Post. Dia mengatakan kasus perampokan terjadi di warung miliknya, Senin pagi (26/10) lokasi domfeng Gudang Garam, Kelurahan Sagatani, Kecamatan Singkawang Selatan. Sekarang tersangka perampokan RO asal Mandor sudah ditahan petugas Kepolisian Sektor

Singkawang Selatan. Iamengungkapkantersangkaperampokan RO merupakan pekerja domfeng ilegal aktif di Gudang Garam, Kelurahan Sagatani, Kecamata Singkawang Selatan. Tempat tinggal tersangka dan korban tidak berjauhan dari pertambangan emas tanpa izin yang selalu beroperasi. “Saya tidak membuka tambang ilegal. Tapi saya hanya membuka kantin makan dan sembako dilokasi domfeng,” ungkap korban perampokan saat ditemui awak media. Di tempat terpisah Tersangka Perampokan RO, mengakui dirinya telah melakukan pencurian di warung milik M Iswandi alias usu pada Senin pagi (26/10) sekitar pukul 04.00 wib di Lokasi Domfeng Gudang Garam, Kelurahan Sagatani, Kecamatan Singkawang Selatan. “Saya mencuri rokok. Lalu pak usu terbangun dan teriak. Saya cekek dan saya tusuk dengan pisau sendiri. Setelah itu saya lari,” ungkap tersangka ayah dari anak empat. Pelaku menyampaikan bekerja

sebagai penambang peti ilegal sudah dua kali berganti bos di lokasi domfeng. Yakni bos domfeng pertama HR dan bos kedua OL yang menampung dirinya sebagai pekerja tambang ilegal. Ia mengungkapkan kejadian perampokan yang melaporkan dirinya kepada pihak Kepolisian Sektor Singkawang Selatan adalah bos domfeng OL yang masih aktif beroperasi. Hingga sekarang tersangka perampokan masih dalam tahap penyelidikan. “Saya sangat menyesal telah melakukan perbuatan jahat. Saya tidak ada niat untuk melakukan penusukan. Saya berjanji tidak akan melakukannya lagi,” ungkap tersangka perampokan di lokasi domfeng tersebut. Saat dikonfirmasi Kapolsek Singkawang Selatan IPTU Zukri mengatakan terkait pertanggungjawaban korban perampokan yang ditangani medis dan tidak memiliki biaya pengobatan Rumah Sakit Harapan Bersama. Pihak kepolisian tidak bisa membantu tekait pembiayaan pengobatan korban per-

ampokan tersebut. “Kita tidak punya biaya pengobatan korban penusukan yang sekarang berada di Rumah Sakit Harapan Bersama. Kami hanya bisa membantu penegakan hukum kepada tersangka,” papar dia ditemui di ruang kerja. Zukri menuturkan terkait pembiayaan dan pengobatan korban penusukan yang ada di rumah sakit disarankan meminta bantuan kepada Dinas Sosial Kota Singkawang. Sedangkan pihak Kepolisian Sektor Singkawang Selatan tidak memiliki cukup dana. Dia mengungkapkan sisi lain pengakuan tersangka RO bahwa bosnya atau si pelapor merupakan pemilik domfeng. Pihak kepolisian sektor singkawang selatan dari hasil penyelidikan tidak mengetahui hal tersebut. “Kami malah tidak tahu tentang informasinya. Terima kasih atas laporannya kami coba kembangkan kasus ini lebih lanjut,” tukas Kapolsek Singkawang Selatan saat ditemui awak media. (irn)

Kesadaran Lalu Lintas Masih Rendah SINGKAWANG – Sejak dilaksanakan operasi zebra, jika dihitung rata-rata. Per harinya petugas Satlantas Polres Singkawang menilang sekitar 56 pengendara. Pasalnya dalam sepekan ini sudah sebanyak 398 kendaraan terjaring. “Ada sebanyak 379 kendaraan yang kita tilang dalam satu minggu sejak 22 Oktober Operasi Zebra dilaksanakan,” kata Kasat Lantas Polres Singkawang, AKP Anton Satriadi, Kamis (29/10). Jumlah tersebut, rinciannya berupa pelanggaran helm 94, surat-menyurat 125, dan perlengkapan kendaraan 160. Kemudian ditambah dengan teguran sebanyak 178. “Kita akui jumlah pelanggaran dikategorikan banyak. Namun kita bersyukur tidak ada kejadian kecelakaan lalu lintas selama sepekan operasi zebra dilaksanakan. Kita berharap lakalantas memang tidak terjadi,” katanya. “Semua pelanggar

iatan Polisi Sahabat Anak (Polsanak) sebanyak dua kali, satu kali kegiatan Police Go

MUJADI/PONTIANAK POST

ZEBRA: Operasi Zebra Kapuas 2015 yang sedang berlangsung. Petugas gabungan menindak berbagai jenis pelanggaran.

yang ditilang, selanjutnya akan mengikuti persidangan di Pengadilan Negeri Singkawang,” katanya. Padahal pihaknya, telah melaksanakan berbagai kegiatan dalam rangka meningkatkan kesadaran pentingnya tertib berlalu lintas, di antaranya mengenai kelengkapan kendaraan baik surat menyurat ataupun perlengka-

C

M

Y

K

pan kendaraan itu sendiri. Kegiatan yang pernah dilakukannya, diantaranya melakukan penerangan dan penyuluhan tertib berlalu lintas sebanyak 24 kali, pemasangan spanduk imbauan tertib berlalu lintas sebanyak dua kali, penyebaran pamflet sebanyak tujuh kali serta pembagian stiker tujuh kali. Kemudian menggelar keg-

to School, Saka Bhayangkara, dan kampanye keselamatan dua kali.(fah)


sambas

Pontianak Post

Jumat 30 Oktober 2015

Usung 27 Oktober Hari Kebangkitan Sambas

imbauan

Pemain Sepatu Roda Hati-Hati

MASYARAKAT khususnya orangtua diimbau agar memperhatikan lokasi p e r mainan a n a k a n a k , terutama mereka yang gemar b e r o lahraga menggunakan sepatu Jajang roda di j a l a n raya. “Kita minta orangtua memperhatikan lokasi bermain anak anak dan waktunya,” kata Kabag Ops Polres Sambas Kompol Jajang kepada koran ini kemarin. Permainan sepatu roda sudah ngetren saat ini. Terutama permainan sepatu roda berlampu. Sehingga anak anak asyik memainkan sepatu roda jenis ini pada malam hari, namun yang perlu diwaspadai orangtua permainannya di jalan raya. “Tentunya rawan bahaya karena banyak kendaraan lalu lintas,” katanya.Ia mengimbau jangan sampai baik pemain sepeda roda membahayakan diri sendiri dan orang lain saat bermain di jalan raya. Oleh sebab itu, kata Jajang, menyarankan agar mencari lokasi yang aman bermain sepatu roda apalagi di malam hari. Misalnya di sekitar Kampung L orong dekat dengan Mapolres Sambas dipersilakan bermain di halaman Mapolres Sambas dengan terlebih dahulu izin kepada petugas yang ada. Hal ini dalam upaya mencegah hal tak diinginkan di jalan raya. (har)

23

SAMBAS--Para Pemuda Kabupaten Sambas dalam rangka memperingati hari sumpah pemuda tahun 2015, menggelar seminar kajian mengusung tanggal 27 Oktober 1945 sebagai hari sejarah bagi kebangkitan Sambas. Adalah mahasiswa dari Institut Agama Islam SM Tsafioeddin Sambas Fakultas Adab dan Ushuludin, menggelar silaturahmi Mengusung Sejarah Lokal Gerakan 27 Oktober 1945 Sebagai Hari Kebangkitan Sambas di Auditorium IAIS, Selasa (27/10). Kegiatan dihadiri Wakil Bupati Sambas, DR Pabali Musa, Bupati Sambas Periode 20012011 yang juga ketua MABM Sambas, Ir H Burhanuddin A Rasyid, Ketua DPRD Sambas, Ir Arifidiar MH, pejuang Veteran RI Kabupaten Sambas, Pejuang Safani, beberapa tokoh budaya Sambas, seperti H Darwis dan Abdul Muin. Wakil Bupati Sambas, Pabali Musa menyambut baik pertemuan itu. Kata dia, momentum itu jangan hanya jadi seremonial belaka. “Ada hal yang penting yang harus kita lakukan bersama-sama, yakni lanjutkan kajian sejarahnya, agar kedepan terjadi elaborasi yang lebih dalam lagi,”ujar Wabup. Pemerintahan Daerah Kabupaten Sambas terang dia, sebenarnya sudah membuka langkah awal agar peristiwa sejarah terutama yang erat kaitannya

dengan sejarah perjuangan dan pembangunan bumi terpikat terigas, bisa terakomodir menjadi catatan sejarah resmi. “Masih banyak yang harus kita kerjakan bersama-sama, minimal bagaimana agar para pejuang-pejuang dan ahli waris yang belum tercatat dalam dokumen resmi bisa terakomodir dan terdata dengan baik. “Dengan kegiatan seperti ini, bisa menjadi titik awal kita mewujudkan hal itu,”sebut dia. Para pelaku sejarah dan perjuangan dari Kabupaten Sambas menurut Wabup sebenarnya lebih banyak lagi dari yang sudah terdata, dan itu memerlukan pengkajian yang mendalam oleh sebuah lembaga yang memiliki legalitas. Dan para pejuang dan pelaku sejarah itu lanjut dia banyak berperan dalam mewujudkan kemerdekaan dan pembangunan rakyat Sambas. “Itu yang harus kita jangkau, para mahasiswa maupun para dosennya, tentunya ini adalah peluang meningkatkan ilmu pengetahuan sejarah kita. “Pemerintah daerah juga berperan nantinya pada pemberian gelar daerah, tetapi itu harus melalui kajian penelitian secara ilmiah. Jadi tidak hanya sekedar mengkaji sejarah, tetapi sangat membantu dalam mengkaji pelaku sejarah,”ingat dia. Harapan Pabali Musa, kajian sejarah perjuangan dan pembangunan Sambas terutama

Hari kurniathama/pontianak post

SEJARAH LOKAL: Teatrikal mengusung sejarah hari kebangkitan Sambas ‎mengusung Sejarah Lokal Gerakan 27 Oktober 1945 Sebagai Hari Kebangkitan Sambas di Auditorium IAIS, Selasa (27/10).

yang digelorakan pada 27 Oktober 1945 dapat diakui secara nasional. Dijelaskan Wabup, mengkaji atau mempelajari sejarah, dalam agama Islam telah diperintahkan dalam Alqur’an. Tentunya hal itu, sebut dia, sebagai bentuk pembelajaran bagi umat. “Banyak manfaat dari mempelajari sejarah, yakni orang yang mempelajari punya karakteristik kreatif, terdidik dan inspiratif,”tutur dia. Bupati Sambas periode 2001-2011, Ir H Burhanuddin A Rasyid, menegaskan sangat bersyukur ada lembaga yang

memberi perhatian pada peristiwa sejarah di Kabupaten Sambas. Diakui dia, memang harus ada lembaga atau perorangan yang memiliki legalitas dalam penulisan sejarah, agar sejarah itu tidak hanya sebatas omongan belaka. “Saya memberi apresiasi terhadap pertemuan ini, dan harus dilanjutkan dengan langkah dan upaya nyata. Jadi nantinya sejarah itu tidak hanya katanya-katanya,” terang Burhanuddin. Ketua MABM Kabupaten Sambas itu mencontohkan, kronologis pendirian IAIS saja

dikarenakan sejarah peradaban Islam pada masa kerajaan dulu. Dimana terang dia, semangat pendirian perguruan tinggi yang awalnya bernama STIT Sambas itu lebih dikarenakan keinginan mengembalikan kejayaan islam dimasa dulu bisa terwujud dimasa sekarang ini. Dia berharap, dengan digelorakannya semangat mengusung 27 Oktober 1945 sebagai hari kebangkitan Sambas, bisa memotivasi generasi muda peduli dengan sejarah bangsanya, dan memiliki semangat membangun negeri ini.(har)

Sepakbola Gelik Lumbang 2015 S A M BA S - -Tu r na m e n Pertandingan Sepakbola Desa Lumbang dengan format peserta undi t a b u r t a hu n 2 0 1 5 s i a p digelar. Mochtar, salah satu kreator pertandingan sepakbola yang lebih akrab disebut sepakbola gelik-gelik, mengatakan, t ahun i n i siap d ig e la r. “Kita jadwalkan segera akan kita gelar lagi, Insya Allah awal bulan depan sudah bisa kita laksanakan,” ujar Mochtar. Dijelaskan dia, turnamen pertandingan itu telah menjadi event rutinitas D esa Lumbang. Kata dia, jika event sebelum-sebelumnya peserta terbatas hanya beberapa

Mochtar

kecamatan. Untuk tahun 2015 ini, panitia membuka peluang untuk semua warga yang memiliki KTP Kabupaten Sambas. “Tahun ini kita terbuka untuk semua warga Kabupaten

Sambas. Itu artinya kita membuka p endaftaran terbuka untuk umum, asalkan dia warga Kabupaten Sambas atau sedang bertugas atau berdinas di wilayah pemerintah Kabupaten Sambas,”terang dia. Untuk klasifikasi umur, Mohctar juga menyebutkan tidak membatasi umur. Hanya saja disarankan dia, untuk pelajar yang masih belia dan memiliki postur tubuh yang tidak besar, kiranya mendapat izin dari orang tua. “Event per tandingan ini kita gelar dengan s e ma n gat s i l at u ra h m i . Jadi kami sangat mengharapkan nantinya pe-

serta menjunjung tinggi sportifitas dan semangat kekeluargaan,” papar dia. Bagi warga yang hobi dan berminat menjadi peserta

C

M

Y

K

pertandingan sepakbola itu, ungkap Mohctar yang berbisnis di pasar Sambas ini menjelaskan bisa menghubungi langsung

dirinya. Dia mengharapkan pertandingan itu menjadi ajang kegembiraan bagi pecinta sepakbola Kabupaten Sambas. “Kami

mengharapkan partisipasi semua pihak agar bisa turut memeriahkan turnamen pertandingan sepakbola ini,”pinta dia. (har)


ketapang

24 pilkada

Perjuangkan Infrastruktur

Tokoh masyarakat Desa Penjernang Kecamatan Sungai Tebelian, Elisser berharap bupati kedepan harus bisa memperjuangkan infrastruktur jalan di setiap desa. Pasalnya, hampir semua jalan di Kecamatan Sungai Tebelian rusak parah, terutama yang menghubungkan Desa Penjernang dan desa Melayang Sari. “Sudah belasan tahun infrastruktur jalan di desa kami rusak. Selama ini pemerintah terkesan tutup mata,” katanya. Ia berharap pelaksanakan pesta demokrasi di Sintang yang akan digelar pada Desember nanti sebagai ajang untuk berbenah. Calon pemimpin harus dapat memberikan visi dan misi secara jelas, terutama terhadap pembangunan di setiap desa.“Calon bupati jangan hanya bisa sekedar janji. Kalau sudah jadi harus bisa perjuangkan aspirasi masyarakat,” kata Eliser. Sebagai tokoh masyarakat di desa Penjernang, Eliser memberi kebebasan kepada masyarakat untuk memilih sesuai dengan hari nurani. Hanya saja Eliser berharap masyarakat jangan salah memilih. Pilihlah pemimpin yang memiliki visi dan misi jelas. “Pilkada menentukan pembangunan lima tahun kedepan. Intinya jangan sampai masyarakat salah memilih,” ujar dia. Tidak hanya permasalahan jalan, Eliser juga berharap Pemerintah memberikan penerangan listrik di desa Penjernang. Sampai kini, kata Eliser, di desa Penjernang belum dialiri listrik. “Sejak zaman belanda sampai sekarang listrik tidak masuk ke desa kami,” katanya.(stm)

Sekda Lakukan Sidak Sasaran Bagian Setda Ketapang SEKRETARIS Daerah Drs H M Mansyur M.Si melakukan inpeksi mendadak ke 10 bagian dan Sat Pol PP yang ada di Sekretariat Daerah K a n t o r B u p a t i Ke t a p a n g Kamis (29/10). Sidak yang dilakukan S e k d a Ma n s y u r d i d a m p ingi Plt Asisten II Drs Mat Noor, dan Plt Asisten III Drs Marwan Noor dari Bagian Pembangunan,Umum, Kesra, perekonomian, Organisasi, Tata pemerintahan, Hukum, Humas, Organisasi, Kepegawaian, Keuangan dan Sat Pol PP. Sekda Mansyur mengatakan tujuan sidak yang dilakukan guna melihat langsung kondisi riil di setiap bagian yang ada di sekretariat Daerah kantor Bupati Ketapang, seperti tata ruang kerja, kerapian ruangan kebersihan WC dalam rangka meningkatkan kinerja para pegawai dilingkungan Setda Ketapang. “Kalau ruangan kerja menyenangkan, nyaman membuat betah pegawai hingga semangat untuk kerja,” kata Sekda Mansyur.

Tanamkan Rasa Persaudaraan Konferensi Remaja VIII PMI Ketapang KETAPANG--Puluhan pelajar dari perwakilan Palang Mereh Remaja (PMR) beberapa sekolah di Ketapang mengikuti Konfrensi Remaja VIII Palang Merah Indonesia (PMI) Ketapang di Kantor Kwarcab Pramuka Ketapang, Kamis (29/10). Kegiatan ini digelar untuk menanamkan rasa persaudaraan sesama. Ketua PMI Ketapang, Pitriyadi, mengatakan, sangat penting untuk menanamkan rasa persaudaraan antarsesama, tanpa harus melihat latar belakangnya. “Kita tanamkan kepada para relawan. Mereka tidak boleh melihat perbedaaan dan latar belakang satu sama lainnya. Termasuk tidak membedabedakan asal sekolah di mana. Satu sama lain bersaudara,” kata Pitriyadi, kemarin (29/10). Menurutnya, jika rasa persaudaraan sudah tertanam, maka tidak akan ada lagi kesenjangan atau pembatas antarsesama. “Ketika mereka menganggap semua saudara, tentu hatinya tergerak untuk membantu. Kami berharap, semakin banyak relawan di Ketapang banyak pula orang yang bisa dibantu. Di antaranya seperti menyediakan stok darah khususnya di Ketapang. Semoga saja kekurangan darah di Ketapang bisa teratasi,” harapnya.Staf Bidang PMR Relawan dan Penanggulangan Bencana PMI Provinsi Kalimantan Barat

Pontianak Post

Jumat 30 Oktober 2015

(Kalbar), Lidia Nurvitha, mengatakan, relawan PMR Ketapang cukup besar. Bahkan jumlahnya nomor urut dua setelah Kota Pontianak. “Secara umum kita menuju ke arah lebih baik dari tahun sebelumnya. Hampir semua kabupaten dan kota se Kalbar sudah ada relawan PMR, kalau dahulu belum,” katanya. Ia menjelaskan, relawan PMI seperti PMR ada di sekolahsekolah, perguruan tinggi dan masyarakat umum. Menurutnya relawan PMR mayoritas pelajar diharapkan nantinya tetap menjadi relawan PMI dan mengikuti kegiatan seperti donor darah. “Di Ketapang ini ada PMR Mula di Sekolah Dasar, PMR Madya di SMP dan PMR Wira di SMA. Tapi kan pelajar ini belum bisa donor darah. Harapan kita setelah mereka dewasa tetap menjadi relawan PMI yang rutin ikut sukarela mendonorkan darahnya,” harapnya. Salah satu peserta konferensi remaja, Reka Amelia (16), mengaku senang bisa mengikuti kegiatan tersebut. Ia mengaku memang aktif di PMR sejak SMP hingga SMA. Menurutnya, selama aktif di PMR ia mengaku sangat banyak mendapatkan pengalaman yang dirasa sangat bermanfaat. “Aktif di PMR kita jadi selalu mengajak masyarakat untuk saling tolong menolong antar sesama,” kata siswi kelas 3 SMAN 1 Ketapang ini. Salah satu manfaat adalah ketika mengajak masyarakat untuk mendonorkan darah secara sukarela. Bahkan, ayah dan ibunya juga rutin donor darah setiap tiga bulan sekali. (afi)

FOTO HUMAS PEMKAB FOR PONTIANAK POST

SIDAK: Sekda Drs H M Mansyur melakukan inpeksi mendadak ke bagian keuangan dan melihat langsung ruangan pendampingan implementasi sistem informasi pengelolaan keuangan daerah SIPKD bagian keuangan Setda Ketapang.

Selain itu Inpeksi mendadak juga dilakukan Sekda Mansyur untuk melihat dan memastikan keberadaan para pegawai pada jam kerja dalam rangka mewujudkan tata pemerintahan yang baik dan kelan-

caran penyelenggaraan tugas pembangunan,karena sosok Pegawai Negeri Sipil yang profesional sangat dibutuhkan. Menurutnya, profesionalitas seorang Pegawai Negeri Sipil yang ditampilkan mela-

lui kemampuan melayani masyarakat dengan cepat dan berkualitas akan menentukan hasil dari pembangunan yang dilaksanakan oleh Pemerintah.Selain itu Sekda juga mengingatkan akan pent-

ingnya apel pagi setiap hari Senin dan senam pagi pada hari Jum’at yang penyelenggaraannya dilakukan oleh setiap bagian yang ada di lingkungan Sekretariat Daerah Kantor Bupati Ketapang.(afi/ser)

TKN Pembina Santuni Anak Yatim K E TA PA N G Pembina selalu Memperingati menggelar kegTahun Baru 1437 iatan. Kegiatan Hijriah, Taman Kayang dilaksananak-Kanak Negeri Kita harapkan kan juga beragPembinan Ketaam, disesuaikan pang mengg elar kegiatan seperti dengan momen berbagai kegiayang tepat. “Seini dapat tan. Salah satunya dilaksanakan tiap tahun baru memberikan sanHijriah, kita setunan kepada anak setiap tahun. Kita lalu menggelar yatim. Pada Rabu juga berharap kegiatan,” kata (28/10), TKN Pemripah, kejumlah anak yang U bina yang terletak marin. di Jalan Sepakat dapat kita santuni Pa d a t a h u n Nomor 75 Kelurah- lebih banyak lagi. ini, TKN Pembian Sampit Kecamana yang memitan Delta Pawan, liki siswa 245 ini menyantuni 65 anak yatim kembali menggelar berbagai yang berada di lingkungan macam kegiatan. Kegiatan TK tersebut. puncak pada peringatan taKepala TKN Pembina Keta- hun baru Islam kali ini yaitu, pang, Hj. Uripah,S.Pd.Aud, pemberian bantuan kepada mengatakan, setiap tahun- anak-anak yatim yang berada nya tepatnya pada peringa- di sekitar TK. “Jumlah anak tan tahun baru Hijriah, TKN yang kita santuni itu ada

65 anak. Kita memberikan bantuan berupa uang dan beberapa jenis makanan,” jelasnya. Menurutnya, pemberian bantuan kepada anak yatim tersebut dilakukan selain ingin meringankan sedikit beban anak yatim, juga bertujuan mengajarkan kepada anak didiknya untuk saling berbagi. “Kita ajarkan sejak dini kepada anak didik kita untuk saling berbagi. Ini adalah hal yang positif yang perlu diajarkan sejak saat ini kepada anak. Karena itu akan menjadi kebiasaan baik hingga dewasa kelak,” ungkapnya. Penyerahan santunan dilaksanakan di gedung TKN Pembina pada Rabu (28/10) pagi sekitar pukul 08.00 WIB. Kegiatan ini dihadiri oleh Kepala UPPK, pengawas TK,

Ketua Komite dan pemberi santunan. “Dana santunan kita dapatkan dari sedekah setiap hari Jum’at, sumbangan paguyupan, orangtua murid dan segenap dewan guru TKN Pembina. Hadir juga Ustad H. Zailani, S.Ag, selaku penceramah dalam kegiatan ini. Uripah berharap, kegiatan tersebut dapat bermanfaat, baik bagi anak-anak yang m e n d a p at k a n s a nt u na n , siswa dan pihak sekolah. “Kita harapkan kegiatan seperti ini dapat dilaksanakan setiap tahun. Kita juga berharap jumlah anak yang dapat kita santuni lebih banyak lagi. Kita juga mengucapkan banyak terimakasih kepada semua pihak-pihak yang ikut berpartisipasi dalam kegiatan ini,” pungkasnya. (ser)

FOTO IST

BERBAGI: Kepala TKN Pembina, Hj. Uripah SPd Aud, menyerahkan bantuan kepada salah satu anak yatim. Foto lain, para anak yatim berfoto bersama usai penyerahan bantuan.

C

M

Y

K


Pontianak Post

Jumat 30 Oktober 2015

PALANGKARAYA

Kebun Disegel Ganda

AREAL yang bekas dibakar dan tiba-tiba ditanami pohon sawit disegel oleh pihak berwajib. Tak tanggung-tanggung, ada dua lembaga yang menyegel lokasi seluas lebih dari 20 hektare itu. Selasa (27/10) pagi, awak media cetak dan elektronik menuju lokasi yang berada di Jalan Tjilik Riwut Km 26 itu, karena mendapat kabar bahwa Penyidik Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) akan menyegel lokasi lahan sawit itu. Sesampai di sana, ada sejumlah polisi dari Polres Palangka Raya berjaga di depan gang masuk ke area. Para awak media pun menunggu kedatangan tim penyidik KLH yang informasinya sudah dalam perjalanan. Selang beberapa saat, ternyata bukan tim KLH yang tiba, ternyata Kapolsek Bukit Batu bersama bersama beberapa anggotanya. Tanpa basa-basi, langsung menuju lokasi lahan untuk memberi garis polisi di dua sudut lahan serta gerbang besi memasuki lahan tersebut. Awak media dan beberapa warga masyarakat sekitar pun sontak kaget dan bertanya-tanya. “Loh, kok polisi, katanya KLHK yang mau nyegel?,”tanya salah satu warga sekitar. Kapolsek Bukit Batu IPTU Angga Yuli saat dimintai keterangan oleh awak media mengatakan, kasus ini sudah ditangani oleh tim dari Polres Palangka Raya dan saat ini sudah dilakukan pemeriksaan terhadap beberapa saksi. Terkait kabar KLH yang juga akan menyegel, pihaknya belum mengetahui sebelumnya. “Laporan sudah kita terima,”ucapnya. Terkait kepemilikan tanah, masih dalam pengembangan. Sampai saat ini, saksi baik itu pekerja dan saksi lainnya belum mengarah ke nama pemilik tanah. Pihaknya juga belum sampai pemeriksaan ke Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kota Palangka Raya. (ram/ans)

DANANG PRASETYO/Pontianak Post

KABUT ASAP: Hujan sudah mengguyur Sukadana, Kabupaten Kayong Utara. ketebalan kabut asap mulai berkurang. Tampak salah satu motor air milik nelayan akan masuk ke pelabuhan Sukadana.

KAYONG UTARA

25

Proses Dalang Pemukulan Wartawan SUKADANA- Penganiayaan terhadap salah satu wartawan bertugas di Kabupaten Ketapang, Kapolres Ketapang AKBP Hady Poerwanto sangat menyayangkan hal tersebut terjadi. Jika hal ini menyangkut unsur pemberitaan sesuai dengan undang-undang yang berlaku mereka memiliki hak jawab untuk mengklarifikasi pemberitaan tersebut. Tentunya bukan dengan pemukulan seperti yang terjadi pada, minggu lalu, Jumat(23/10) “Untuk pelaku pemukulan terhadap wartawan, dikenakan ancaman pasal 351, ayat 1, kurungan dua tahun pen-

jara. Namun menbeberapa belum genai hal ini, kita lama ini. akan tetap kembali Dikatakan melakukan penKapolres seinjauan, terhadap orang wartawan permasalahan ini. bertugas untuk Dan tentunnya, memberitakan kita akan tetap apa yang mereka memberikan sanktemui. Dan jika si terhadap pelaku, terjadi kesalahan sesuai dengan perterhadap pembuatannya, agar beritaan, seorang menimbulkan wartawan tetap efek jera dan bermemberikan hak Tajudin harap hal seperti jawab kepada sesini tidak terulang kembali,” eorang yang merasa dirugikan harap Kapolres Ketapang, dan atas pemberitaan tersebut juga membawahi Kabupaten bukan dengan melakukan peKayong Utara, saat ditemui mukulan seperti yang terjadi

pada, Jumat(23/10) lalu. Sementara itu, Wakil Ketua DPRD Kabupaten Kayong Utara, Tajudin mendukung penuh Polres Ketapang, dalam hal penyelidikan dan menjalankan proses hukum yang berlaku. Karena dirinya pun sangat menyangkan adanya pemukulan terhadp seorang wartawan. “Saya sangat menyayangkan adanya pemukulan terhadap seorang wartawan. Jika ada salah dalam pemberitaan, kan wartawan sendiri akan memberikan hak jawab, bukan dengan cara pemukulan seperti ini,” pungkas Tajudin.

Tajudin berharap, proses penanganan hukum terhadap kasus ini semoga dapat ditangani dengan serius dengan mencari siapa dalang dibalik semua ini. Untuk itu, ia sebagai Wakil DPRD Kabupaten Kayong Utara, sangat mendukung untuk penanganan masalah ini. “Tentunya kita, bersama-sama berharap pelaku dan siapa dalang dibalik semua ini dapat diberikan sanksi yang setimpal, sesuai dengan peraturan hukun yang berlaku di negara ini. Agar tidak ada lagi pemukulan terhadap wartawan,”harap Tajudin. (dan)

Patuhi Aturan Lalu Lintas SUKADANA -Kapolres Ketapang AKBP Hady Poerwanto yang juga membawahi dua wilayah Kabupaten, yakni Kabupaten Ketapang dan Kayong Utara, mengimbau kepada seluruh masyarakat untuk dapat mematuhi segala peraturan berlalulintas. Baik dimulai dari surat kendaraan dan juga kelengkapan kendaraan tersebut. Mengenai hal ini, tentunya pada tanggal 22 Oktober sampai 4 November akan dilakukan Operasi Zebra Kapuas, termaksud di daerah Kabupaten Kayong Utara. “Pada operasi zebra kapuas tahun 2015 ini, selaku Kapolres Ketapang yang membawahi dua kabupaten, mengimbau kepada seluruh masyarakat, khususnya Kayong Utara untuk dapat menertibkan diri, karena salah satu sasaran dalam operasi ini semua kendaraan, baik roda dua, roda empat dan roda enam. Karena ini tidak ada kegiatan preventif, kita melakukan kegiatan ini secara langsung untuk penegakan hukum. Kendaraan dengan tertib dan sopan santun saat berkendara di jalan,” kata AKBP Hady Poerwanto saat ditemui di Kabupaten Kayong Utara, Minggu (25/10) lalu Dikatakan Kapolres, untuk

secara menyeluruh, tidak hanya masyarakat saja, baik kepolisian dan TNI juga akan diproses jika memang melakukan pelanggaran. Sementara itu, untuk Operasi zebra itu sendiri, pihak Kepolisian turut bekerjasama dengan TNI. (dan)

Danang Prasetyo/pontianak post

BINCANG: Kapolres Ketapang AKBP Hady Purwanto berbincang dengan Wakil Ketua MPR RI Oesman Sapta Odang dan Bupati Kayong Utara Hildy Hamid. Keamanan dan ketertiban daerah mutlak dijaga di Kayong Utara termasuk masalah ketertiban lalu lintas.

kepatuhan tata tertib berlalulintas oleh semua masyarakat tidak hanya ketika ada razia atau operasi zebra saja, namun setiap saat para pengendara harus mematuhi segala bentuk aturan berlalulintas. “Sebenarnya tanpa adanya operasi ini kita tetap mengharapkan adanya ketertiban seluruh warga Kayong Utara, karena kalau ada kecelakaan yang dirugikan tentunya bukanlah polisi, tetapi masyarakat itu

C

M

Y

K

sendiri,”tutur Kapolres. Untuk saat ini, sambung dia, masih banyak dijumpai adanya anak yang belum selayaknya membawa kendaraan bermotor untuk berangkat sekolah. Walaupun dengan alasan apa pun, jika memang anak tersebut belum memiliki Surat Izin Mengemudi (SIM), ia berharap kepada seluruh orang tua agar dapat melarang anak yang masih dibawah umur untuk membawa kendaraan sendiri. Karena hal

tersebut tentunya sangat berbahya bagi diri sendiri maupun pengendara lainnya. “Bagi anak-anak, yang mereka belum patut dan masih di bawah umur, saya berharap para orang tua, atau kakak mereka dapat mengimbau mereka yang belum memiliki surat izin untuk tidak berkendara di jalan raya terlebih dahulu,”harap Kapolres. Dikatakan AKBP Hady Poerwanto, pihaknya akan melakukan operasi zebra ini


Pontianak Post

Jumat 30 Oktober 2015

kapuas hulu

27

Pertanyakan Dasar Hukum Mutasi PUTUSSIBAU—Mutasi sejumlah pejabat dilingkungan pemkab kapuas hulu masih jadi pembicaraan hangat masyarakat kapuas hulu. Berbagai spekulasi dan isu menyeruak ke publik. Kamis (29/10) pagi konsorsium LSM kapuas hulu bertandang ke gedung DPRD kapuas hulu. Mempertanyakan dasar hukum dan bukti tertulis persetujuan dari Kemendagri atas mutasi yang dilakukan 19 Oktober lalu. Konsorsium Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) peduli Kapuas Hulu yang terdiri dari LSM LP3-RI Ketua Rajali, SE, LSM LPPNRI Ketua Syarifudin, LSM Teras Benua dipimpin Feri. D.F, SP, LSM Gempar dipimpin Abang Amrullah, LSM Kompor dipimpin ST. Faisal BQ, LSM Suara Anak Bangsa di pimpin M. Ishak, SH, LSM Bumi Manunggal Nusantara Lestari dipimpin T. Soetani dan AWI Ketua Anong Anwar. Konsorsiaum LSM datangi gedung DPRD Kapuas Hulu untuk beraudiensi terkait kebijakan Penjabat (Pj) Bupati Marius Marcellus TJ, SH MM yang memutasikan 65 pejabat struktural pada 19 Oktober 2015. Kedatangan perwakilan LSM disambut 15 anggota DPRD setempat di ruang Rapat

pertanyakan alasan pelantikan dan saya berkoordinasi dengan anggota DPRD yang menggunakan hak itu,” terangnya.Sementara itu, Budi Harjo, SH dari Fraksi Partai Nasdem

Minggu(18/10), sekira 09.00 WIB pagi, dua komunitas pencinta alam, kembali melajutkan perjalanannya untuk menuju air terjun riam Bidadari, Gunung Cabang di Dusun Kelumpang, Desa Betok Jaya, Kecamatan Kepulauan Karimata dengan membawa perlengkapan mendaki dan survival seadanya. Perjalanan yang ditempuh dengan berjalan kaki melalui jalur darat ini memakan waktu hingga enam jam perjalanan. Sebelum melanjutkan perjalanan, tentunya mereka terlebih dahulu, mengurus perizin ke kepala Desa setempat. Dan selanjutnya mereka kembali melakukan packing logistik mereka melakukan perjalanan ke Dusun Kelumpang yang berjarak kurang lebih 30 km. “Air terjun ini, merupakan tujuan utama kami untuk mendaki dan turut meramaikan kegiatan Festival Karimata beberapa waktu lalu. Kami jalan kaki selama enam jam menempuh 30 km. Terpuaskan ketika melihat air dari ketinggian 105 meter tersebut,” ucap Juni Ardi Sintano, salah

Sambungan dari halaman 17 MUSTA’AN /PONTIANAKPOST

AUDENSI: Perwakilan LSM yang tergabung dalam konsorsium LSM Kapuas Hulu beraudensi dengan anggota dan Pimpinan DPRD kapuas hulu terkait mutasi pejabat belum lama ini.

Komisi. Pertemuan yang berlangsung kurang lebih 2 jam itu dipimpin Rajuliansyah Ketua DPRD kapuas hulu. Konsorsium LSM mendesak DPRD menggunakan hak interpelasi supaya memanggil Pj Bupati Kapuas Hulu untuk menjelaskan dasar pelantikan dan pemutasian PNS. Dengan menunjukan bukti-bukti fisik berupa persetujuan Mendagri. Ketua DPRD kapuas hulu Rajuliansyah, SPd.I menyambut baik sikap konsorsium yang mempertanyakan mekanisme mutasi pejabat dilingkungan Pemda Kapuas Hulu ini. “Saya sangat respon dengan pernyataan sikap LSM ini. Kami akan akomodir apa yang disampaikan kawan-kawan LSM sesui mekanisme yang ada,” ungkap Rajuliansyah.

Pemutasian sejumlah pejabat dilingkungan Pemda Kapuas Hulu memiliki pengaruh terhadap kebijakan penggunaan anggaran, terutama pejabat Eselon II. Karena semua kebijakan harus atas persetujuan pimpinan SKPD terkait. Terlebih ini sudah masuk akhir tahun anggaran. “Sebelum tanggal 30 Desember mendatang sudah masuk pembahasan anggaran dan sudah harus sudah selesai,” terang Politisi PPP Kapuas Hulu ini. Karena dalam pembahasan anggaran (RAPBD) 2016, dewan mesti berkomunikasi langsung dengan pimpinan defenitif. Sementara pimpinan SKPD yang dimutasi hingga saat ini belum menerima SK. Rajuli berharap, pemuta-

sian PNS tersebut harus terhindar dari unsur politik. Karena Kapuas Hulu saat ini sedang pada tahap proses Pilkada.“Kondisi sekarang masih panas dengan Pilkada. Kami antisipasi, pelantikan ini jangan bercampur dengan urusan politik. Kami tidak berasumsi. Kami juga tidak mau lembaga DPRD ini terlibat, karena disini merupakan pendukung Paslon 1 dan 2,” ucapnya. Rajuli juga menegaskan DPRD akan menggunakan hak interpelasi jika mutasi itu tidak sudah sesuai prosedur. Senbaliknya jika mutasi sudah sesuai prosedur diharapkan pejabat yang dimutasi jalankan tugasnya dengan baik. “DPRD berkeinginan menggunakan hak interplasi. Kami

satu anggota Explor Kayong Utara, Kamis(29/10). Juni menambahkan, gunung Cabang setinggi 1.030 meter dari permukaan laut (MDPL). Dan untuk letak dari terjun Riam Bidadarinya, terdapat pada bagian tengah gunung cabang itu sendiri. “Walau dalam perjalanan begitu terjal dan teriknya matahari kami sempat mengalami kekurangan air. Karena saat itu sedang berlangsungnya musim kemarau dan kami pun terpaksa untuk mencari parit kecil di sepanjang perajalnan untuk kami konsumsi air nya. Karena persedian air yang kami bawa tidak mencukupi,” kisah Juni. Menurut dia, perjalanan selama enam jam tentunya sangat menguras perjalanan dan tubuh mereka. Saat itu, sesampainya di kaki gunung mereka sempat mendirikan tempat istirahat dengan menggunkan tenda. “ Te p at p u ku l 1 5 . 0 5 , minggu(18/10) sebagian dari team kami menyusuri jalan untuk mencari penduduk yang dapat mengantar kami ke air terjun bidadari. Dan akirnya pencarian itu membawakan

hasil. salah satu warga bernama Pak Herman, di Dusun Kelumpang bersedia untuk mengantar kami pada esok harinya,” katanya. Juni menuturkan, pak Herman merupakan salah satu petani warga setempat dengan menanam lada disana. “Dia sangat hafal dengan hutan dan pegunungan di daerah itu,dan kebunnya. Kebetulan lokasi kebunnya tidak jauh dari bukit gunung cabang, yang terdapat air terjun riam bidadari,”ungkapnya. Dari tempat lokasi membangun tenda, pada(19/10) mereka kembali melanjutkan perjalaan untuk menuju air terjun tersebut, dengan jarak tempuh selama dua jam. “Selama dua jam baru lah kami sampai ke air terjun itu, tentunya dengan melewati rute yang terjal menelusuri tebing bebatuan dan tepian sungai yang terdapat di gunung cabang,”tuturnya. Sementara itu, dikatakan Gagan Sukmaditya dari Petualang Kahtulistiwa turut tergabung menjelajahi keindahan panorama alam air terjun bidadari yang terdapat di Gunung cabang dusun Kelumpang

merasakan perjalanan ini yang luar biasa. Karena saat itu ia, sempat mengalami putus asa dan sempat untuk memutuskan kembali lagi ke Desa Betok Jaya, dimana pusat kegiatan Festival Karimata Berlangsung. “Akhirnya, setiba disana saya merasakan sesuatu keindahan yang luarbiasa akan keindahan alam yang ada disana. Dan hal ini patut untuk dijaga akan kelestarian alamnya. Karena air terjun ini, merupakan salah satu aset keindahan alam yang ada di Kepulauan Karimata, Kabupaten Kayong Utara ini. Tentunya dengan meng Explore Kepulauan Karimata ini, dari sisi lain, tidak hanya melihat keindahan dari pantai dan terumbu karang nya saja. Ternyata di karimata memilki keindahan tersembunyi dan masih jauh dari pencemaran manusia. Untuk itu kami berpesan jangan mengambil apapun selain gambar, dan jangan meninggal kan apapun selain jejak kaki, dan jangan membunuh apapun selain waktu,” pesan Gagan Sukmaditya, anggota Petualang Khatulistiwa asal Kota Pontianak. *

2003, dan sekarang ini dilakukan kembali (dengan online). Karena selama sepuluh tahun berlalu, ada perubahan data, bisa jadi karena naik pangkat, pendidikan berubah, kemudian data keluarga. Hal inilah yang akan dilaporkan,” katanya. Secara nasional, program ini dimulai pada 1 September 2015. Namun di Singkawang diberlakukan sejak 4 September hingga Desember 2015. Diharapkan karena ada empat level verifikasi dilakukan, seluruh PNS harus sudah melakukan registrasi hingga 14 November. Disebutkannya, di level pertama. Verifikasi dilakukan di masing-masing Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD), dilanjutkan ke BKD Kota Singkawang sebagai verifikator level dua. Verifikasi berikutnya adalah Kanreg V BKN dan terakhir adalah verifikator level empat yakni BKN. “Di level empat (BKN), batas waktunya adalah Desember. Sehingga di Kota Singkawang seluruh PNS harus sudah melakukan registrasi pada 19 November, yang selanjutnya

dilakukan verifikasi di level 2,3 dan terakhir level 4 yakni BKN,” katanya. Sejak dimulainya ePUPNS, setiap hari pegawai melakukan registrasi. Namun kondisi tersebut terkendala server (di pusat). “Awalnya memang banyak keluhan terkait susahnya login, dan ini wajar karena kegiatan dilakukan secara nasional, jadi seluruh pegawai negeri di Indonesia melakukan registrasi, dan server kewalahan,” katanya.Mengantisipasi hal tersebut, sekarang ini telah di jadwal. Yakni untuk Singkawang dilaksanakan pada Rabu, Sabtu dan Minggu, dengan memundurkan batas registrasi pegawai, yang awalnya 24 Oktober menjadi 19 November. “Alhamdulillah, kalau sekarang koneksi sudah lancar, meski terkadang error terjadi, namun sudah ada Satgas yang menangani masalah kerusakan aplikasi, setelah kita laporkan biasanya diatasi dalam 1x24 jam,’’ katanya. Secara umum, sebut Gunawan, pelaksanaan ePUPNS di Kota Singkawang. Sampai dengan saat ini berjalan lancar. Karena jika saat registrasi mendapati kendala, seperti hilangnya SK pegawai. Hal

tersebut bias diatasi dengan membuat surat pernyataan. Kemudian berkaitan dengan ijazah, dalam ePUPNS servernya sudah secara otomatis menyebutkan sekolah atau universitas tempat kuliah. Kalaupun nama kampusnya belum tercantum, pegawai bisa mengisi sendiri form dengan nama universitasnya. Terhitung hingga 27 Oktober, jumlah CPNS/PNS yang telah melakukan registrasi adalah 4.272 orang atau sekitar 98 persen dari jumlah total CPNS/ PNS di Kota Singkawang 4.347 (data per 30 September 2015). Sedangkan jumlah yang datanya telah dikirim atau masuk ke Inbox verifikator level 2 (BKD) per 27 Oktober sebanyak 1.370 orang atau 32 persen dari jumlah PNS yang sudah melakukan registrasi. Perlu diketahui, sistem Pendataan Ulang PNS Elektronik dilakukan guna memperoleh data yang akurat, terpercaya dan terintegrasi, sebagai dasar kebutuhan dalam mengembangkan sistem informasi kepegawaian ASN yang mendukung pengelolaan manajemen ASN yang rasional sebagai

sumber daya aparatur negara. Bisa disebutkan ePUPNS merupakan pendataan ulang Pegawai Negeri Sipil (PNS) nasional yang merupakan kegiatan pemutakhiran data PNS yang dilakukan secara online dan dilaksanakan sejak bulan Juli dan berakhir pada Desember 2015. Untuk proses pemutakhiran data ini setiap PNS memulai dengan melakukan pemeriksaan data yang tersedia dalam database kepegawaian BKN dan selanjutnya PNS, melakukan perbaikan data yang tidak sesuai serta menambahkan/melengkapi data yang belumlengkap/ tersedia di database BKN. Dasar Hukum ePUPNS 2015, adalah Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara, Peraturan Kepala Badan Kepegawaian Negara Nomor 19 Tahun 2015 Tanggal:22 Mei 2015, Tentang Pedoman Pelaksanaan Pendataan Ulang Pegawai Negeri Sipil Secara Elektronik Tahun 2015 (e-PUPNS 2015). Kemudian Tujuan PUPNS 2015, selain memperoleh data yang akurat. Juga membangun kepedulian dan kepemilikan PNS terhadap data kepegawaiannya.(fah)

hanya pakai daya seadannya, tidak bisa dia menipu penggunaan daya. Paling untuk lampu, TV, bukan untuk kepentingan produksi,” ungkap Wan Taufik, Anggota DPRD dua periode. Sangat tidak adil bila pemerintah sepakat mencabut subsidi listrik. Karena penggunaan listrik ini ada yang mampu dan tidak mampu. Ada yang untuk produksi dan hanya konsumsi bisa saja. Kalau dicabut jelas me-

nyengsarakan rakyat, tegas mantan karyawan Bank Rakyat Indonesia (BRI) ini. Pemerintah harus bisa mencari solusi dengan memanfaatkan potensi kelistrikan, seperti Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) PLTS, PLTMH. “Ini menjadi solusi jika PLN merasa kerugian akibat BBM. PLN harus membangun infrastruktur baru yang menghasilkan daya listrik baru,” harap Wan Taufik. (aan)

Tolak Subsidi Listrik Dicabut Sambungan dari halaman 17

marit seperti sekarang,” ungkap Wan Taufik. Kika PLN merasa dirugikan karena pemakaian daya yang tidak tepat sasaran oleh pihak tertentu. Tidak mestinya subsidi untuk masyarakat berpenghasilan rendah itu di cabut. Harus ada evaluasi dan pembenahan internal PLN. Politisi Partai Golkar ini mengatakan, normatif saja,

dengan subsidi yang ada, berapa tunggakkan pelanggan PLN? Apalagi kalau subsidi ini dicabut. “Yang paling baik bagaimana PLN ini meningkatkan manajemen pelayanan. Kemudian mengintensifkan pengawasan pemakaian jaringan,” katanya. Kontrol ketat dari PLN sangat perlu baik masalah penggunaan BBM maupun manajemen PLN sendiri. “Kalau rakyat biasa paling

dibelakang truk KB 9111 ST tidak dapat mengelak dan langsung menabrak truk didepannya. “Truk yang terguling menghantam truk yang dari arah berlawanan. Sementara mini bus yang dibelakang truk dengan arah Pontianak tidak bisa mengelak sehingga terjadi tabrakan beruntun,” ungkap Humas Polres Sanggau, Aiptu Halasan Manurung kemarin. Dia memastikan tidak ada

C

M

Y

K

korban jiwa. Ketiga pengemudi kendaraan, kata Manurung, mengalami sedikit luka ringan. Dia tidak memungkiri jika kondisi jalan yang licin menjadi salah satu faktor kecelakaan tersebut. Akibat kecelakaan itu, terjadi kemacetan panjang dilokasi kecelakaan. Kendaraan dari dua arah terpaksa diberhentikan sementara sambil dilakukan evakuasi badan kendaraan yang terlibat kecelakaan. “Mana ndak macet, posisi truk pas di tengah jalan,” katanya.

Untuk kelancaran arus lalu lintas, kata dia, kepolisian langsung melakukan evakuasi kendaraan agar tidak mengganggu kendaraan lain yang melintasi jalan tersebut. Dia mengimbau pada masyarakat untuk berhati-hati saat berkendara agar kejadian serupa tidak terjadi lagi. “Memang kalau hujan kondisi jalan disini licin. Apalagi ini kan turunan dan tikungan tajam. Sebaiknya tidak melaju dengan kecepatan yang tinggi,” harapnya. (sgg)

Bantu Korban Perampokan Sambungan dari halaman 17

memiliki keluarga untuk membiayai pengobatan dan perawatan di rumah sakit. Ia mengharapkan atas kejadian perampokan terhadap korban. Ada pihak donatur bersedia membiayai kondisi kesehatan korban yang sedang di rawat di Rumah Sakit Harapan Bersama Kota Singkawang. “Korban tidak ada biaya pengobatan. Kartu BPJS Kesehatan tidak punya. Sedangkan Rumah Sakit Harapan Bersama juga tidak menangani pasien BPJS Kesehatan. Ini karena BPJS Kesehatan tidak memiliki kesepakatan kerjasama di Rumah Sakit Harapan Bersama,”

tukasnya. Saat ditemui belum lama ini Kepala Bidang Dinas Sosial Kota Singkawang Agus Pronomo mengungkapkan pihaknya tidak memiliki anggaran untuk membiayai korban pencurian yang berada di Rumah Sakit Harapan Bersama. “Kita tidak ada anggaran. Disarankan korban dibawa ke Rumah Sakit Abdul Aziz. Di sana berlaku Jamkesda dan BPJS Kesehatan,” ungkapnya kepada Pontianak Post. Dia mempertanyakan masalah status korban apakah memiliki kartu BPJS Kesehatan. Jika ada gunakan Jamkesda tetapi harus warga Kota Singkawang dan baru bisa

digunakan 14 hari setelah pembuatan. Ia mengungkapkan jika korban perampokan bukan warga Kota Singkawang pihaknya tidak bisa berbuat. Hal tersebut sudah menjadi ketentuan. Namun pihaknya menyarankan supaya korban diserahkan kepihak keluarga. “Kalau ada pihak keluarga korban. Biar keluarganya yang merawat pasien. Sedangkan tugas dinas sosial menangani masalah orang terlantar, orang miskin dan orang gila,” tukasnya saat disaksikan Ketua LSM Publik Lingkungan Hidup Uray Albert selaku pemerhati masalah kasus dongfeng. (irn)

Jadwal Debat Publik Berubah Sambungan dari halaman 17

pelaksanaan debat itu ke tanggal 25 November mendatang. Itu benarkan Komisioner KPU Kapuas Hulu, Ahmad Yani, SPd.I “Debat publik Paslon yang dijadwalkan 28 Okteber dibatalkan,” terang Yani. Selanjutnya, sambung Yani, dijawalkan tanggal 25 November mendatang. Mundurnya pelaksanaan debat publik itu karena memang belum ada kesepakatan pada rapat koordinasi KPU dengan timses kedua paslon beberapa waktu lalu. “Karena masing-masing perwakilan paslon saat ra-

pat koordinasi pertahankan argumentasinya, jadi kami tunda,” katanya ditemui dikatornya, Selasa (27/10) kemarin. Dikatakan, perubahan tanggal debat sudah disurati pada masing-masing timses paslon. Tujuannya supaya paslon tahu ada perubahan waktu debab publik. Tanggal 25 November ini memang jalan tengah yang diambil KPU, karena ada yang mengusul tanggal 20- 22 November dan 28 November. “Kami tidak mau dianggap berat sebelah jika mengikuti salah satu diantara tanggal itu,” ungkap Yani. Ditegaskan Yani, penetapan tanggal

25 November sudah final, debat tetap dilaksanakan. KPU masih menunggu respon dari surat yang telah disampaikan kepada masing-masing timses. “Dari 75 orang itu, 25 orang masuk kedalam, 50 orang lainnya diluar ruangan. Audience tidak boleh ajukan interupsi. Dilarang membawa atribute kampanye dan menyanyikan yel-yel. Audience dilarang bertepuk tangan saat paslon memberi pernyataan atau pertannyaan, boleh bertepuk tangan apabila paslon sudah selesai menyampaikan pertanyaan dan pernyataan pada saat debat,” papar Yani.(aan)

Wujudkan Perkebun Sawit Swadaya Berkelanjutan Sambungan dari halaman 27

Tak Daftar PUPNS, Hak Hilang Sambungan dari halaman 17

sesuai Tupoksi kami. Langkah mengganti dan mengangkat juga akan kami tanyakan. Bukan hanya untuk PJ, tapi bupati defenitif juga kami kawal,” jelasnya. (aan)

Tabrakan Beruntun

Membelah Gunung, Air dari Ketinggian 105 Meter Sambungan dari halaman 17

Kapuas Hulu menegaskan, jika ternyata kebijakan Pj Bupati yang melantik puluhan PNS itu menyalahi prosedur maka bisa dinyatakan batal demi hukum. “Kami akan menanyakan

untuk pembangunan sawit lestari,” ungkapnya. Hal lain yang tak kalah pentingnya adalah perubahan pola pikir petani. Anum meminta agar petani sawit swadaya

tidak lagi berpikir konvensional. “Sudah saatnya petani kita berpikiran jauh ke depan dan memiliki perencanaan jangka panjang,” ujarnya. Dia mencontohkan, dulu petani kita memanfaatkan lahannya sekadar untuk makan.

Tata cara seperti ini seyogyanya sudah ditinggalkan. Sebab, tantangan ke depan kian besar. Petani tak hanya dituntut sekadar bertani untuk makan, tetapi juga memenuhi kebutuhan sandang dan papan. (stm)

Pihak Swasta Diberikan Advokasi P4GN Sambungan dari halaman 27

untuk berhati-hati dalam memenuhi pembelian dari masyarakat. “Karena ini kan dapat dicampur dengan bahan-bahan lain. Atau misalnya dioplos. Tetapi ini bukan dari

pihak apotek yang melakukan. Tetapi dari pembeli yang menyalahgunakannya,” terangnya. Selain itu, jasa angkutan dan transportasi juga sangat rawan dan sudah beberapa kali ditemukan hal semacam ini. Karenanya, pihak swasta

yang terkait dengan hal tersebut harus diberikan pemahaman agar mengerti dengan hal-hal semacam ini. “Makanya kami berikan advokasi,” kata Sudi usai memberikan penjelasan kepada 30 peserta kegiatan tersebut. (sgg/ser)

Pemkab Selesaikan Persoalan Portal Sambungan dari halaman 27

di. “Mari kita bersamasama mencari solusi bagaimana permasalahan ini menemukan kesepakatan,” ajaknya. Sementara warga meminta pihak perusahaan untuk bernegosiasi men-

emukan titik terang perma sa la ha n , ka re na i n i menyangkut hak dan kewajiban masyarakat yang memiliki lahan yang dibangun perusahaan tersebut, juga kepada pemerintah daerah untuk mencarikan solusi untuk masyarakat agar bisa bekerja, menda-

patkan penghasilan, dan kami tetap mengedepankan mufakat dan musyawarah. Kemudian pihak perusahaan jangan hanya saja memperkerjakan orang dari luar daerah untuk bekerja di perusahaan, pasalnya masyarakat juga butuh pekerjaan. (stm)

Evaluasi Pencapaian Sambungan dari halaman 27

Akim menambahkan penerimaan PAD lainnya perlu ditingkatkan adalah bagian laba atas penyertaan modal pada perusahaan milik pemerintah, juga perlu dikaji bagaimana pendirian BUMD baru antara lain seperti pasar grosir karet, mendirikan industri hilir hasil

perkebunan kelapa sawit, agar dapat berkontribusi nyata dalam meningkatkan PAD. “Kepada Dinas pendapatan Daerah Kabupaten Sintang yang menjadi koordinator SKPD yang mengelola penerimaan daerah, saya minta untuk senantiasa memperkuat koordinasi, konsultasi dan konsolidasi

yang intensif untuk menggali potensi sumber-sumber PAD Kabupaten Sintang, serta melakukan pengawasan dan evaluasi terhadap pengelolaan seluruh sumber PAD di Kabupaten Sintang tanpa ada hambatan berperan aktif dalam memberikan solusi dan pemecahan masalah,” kata Akim.(stm)

Diberi Penyegaran Sambungan dari halaman 27

yang terjadi ditempatnya bertugas,” jelasnya. Dalam kegiatan itu, peserta yang mengikuti yakni para

satpam yang sudah bertugas. Penyegaran dan pemantapan ini merupakan bentuk tanggung jawab dalam melakukan pembinaan bagi mereka yang bernaung dibawah

kepolisian. “Ini tanggung jawab kami untuk melakukan pembinaan kepada anggota satpam yang bertugas diwilayah Kabupaten Sanggau,” ujarnya. (sgg)


PRO-KALBAR

28

Jumat 30 Oktober 2015

Pontianak Post

PAD

Evaluasi Pencapaian

KEPALA Dinas Pendapatan Daerah, Mas’ud Nawawi mengatakan, pencapaian Pendapatan Asli Daerah (PAD) sudah 99,81 persen dari target Rp82 miliar APBD murni. Pencapaian dari APBD murni telah melampaui batas target yang telah ditetapkan yaitu sebesar 100 persen lebih, tetapi APBDPerubahan belum mencapai target yang telah di tentukan. Menurut Mas’Ud, belum tercapai target untuk PAD pada APBD perubahan menjadi pekerjaan rumah yang harus di evaluasi dan bekerja lebih giat. “Dengan adanya evaluasi, diharapkan dapat memperoleh target yang sesuai tanpa ada hambatan dalam upaya mencapai target yang telah ditentukan. Permasalahan sekarang adalah pajak retribusi yang terdapat dibeberapa titik lokasi di pasar, yaitu retribusi pasar sungai durian, bangunan kios liar warga yang menempel pada bangunan milik pemerintah daerah di Kecamatan Sepauk, Pasar milik pemerintah daerah di Kecamatan Kayan Hilir sebanyak 10 pintu itu harus memiliki SK, serta harus banyak meninjau tempat pasar baru dan akan ditarik retribusinya,” kata Mas’Ud. Sementara Penjabat Bupati Sintang Alexius Akim mengatakan, pajak daerah dan retribusi aerah merupakan salah satu sumber PAD yang memiliki potensi yang cukup besar untuk dikembangkan. Dengan, disempurnakannya UU nomor 28/2009 maka ada tiga potensi yang bisa dikembangkan di daerah yaitu, perluasan objek pajak, perluasan objek retribusi, local taxing power.

Pihak Swasta Diberikan Advokasi P4GN SANGGAU-Guna memantapkan peran pihak swasta dalam pencegahan peredaran dan penyalahgunaan narkotika, Badan Narkotika Nasional Kabupaten Sanggau, Kamis (29/10) pagi memberikan advokasi kebijakan pencegahan, pemberantasan penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba. Kegiatan tersebut dipusatkan di Kantor BNNK Sanggau. Kepala BNNK Sanggau, Kompol Ngatiya SH.MH melalui Kasi Pemberantasan, Kompol Sudijarto SH mengatakan bahwa pihaknya

melibatkan pihak swasta antara lain jasa angkutan dan transportasi, apotek, jasa penginapan termasuk hotel dan indekos. “Kali ini kami melibatkan pihak swasta,” ujar dia. Ada beberapa alasan pelibatan pihak swasta dalam kegiatan tersebut antara lain dari hasil beberapa giat yang dilakukan oleh aparat gabungan, indikasi tempat seperti indekos, hotel atau penginapan dijadikan sebagai tempat peredaran narkotika sudah sangat nampak. “Dari tempattempat itu sering ditemukan

adanya pengguna. Lalu kenapa apotik, karena bahanbahan pembuatan narkotika juga diduga kuat dapat diperoleh dari sana. Begitu juga dengan jasa angkutan dan transportasi,” ungkapnya. Misalnya prekursor, ini merupakan salah satu bahan baku dalam pembuatan narkotika. Ada obat-obatan yang dijual dengan menggunakan bahan ini yang rawan dan dapat disalahgunakan. Karena itu, semua pihaknya juga meminta pihak apotik Ke Halaman 27 kolom 5

SUGENG/PONTIANAK POST

P4GN: Kegiatan advokasi kebijakan P4GN yang dilaksanakan di Kantor BNNK Sanggau, kemarin.

Pemkab Selesaikan Persoalan Portal

Ke Halaman 27 kolom 5

SATPAM

Diberi Penyegaran

SEBANYAK 43 Satuan Pengamanan (Satpam) di Kabupaten Sanggau diberikan penyegaran dan pemantapan dalam menjalankan tugas ditempat masing-masing. Penyegaran dan pemantapan ini bertujuan agar para satpam selalu tetap menjaga kompetensinya dalam melaksanakan tugas. “Penyegaran ini merupakan upaya agar para satpam ini tetap upgrade dengan informasi dan kompetensi yang mendukung kinerja mereka,” terang Kasat Bimas Polres Sanggau, AKP Hadi Rasa. Kegiatan yang dilaksanakan Rabu (28/10) kemarin memberikan pengetahuan terkait dengan kegiatan patroli dan pencegahan. Selain itu, berkaitan dengan sistem manajemen pengamanan ditempat tugas serta sejumlah latihan fisik. “Pembinaan kemampuan fisik sangat perlu bagi para satpam karena itu hal utama dalam menjalankan tugas. Tetapi, mereka juga perlu dibekali dengan pengetahuan yang cukup agar dalam menjalankan tugas dapat maksimal,” kata dia ditemui diruang kerjanya. Pelaksanaan penyegaran dan pemantapan itu, kata Hadi, rutin dilakukan supaya para satpam semakin professional dalam melaksanakan tugasnya. Bagi dia, tugas satpam bukan hanya dalam hal pengamanan, tetapi juga punya tugas intelijen. “Mereka juga punya tugas intelijen, hanya saja berbeda dengan kepolisian. Utamanya memang pada informasi dan manajemen informasi sehingga dapat mengakses kemungkinan-kemungkinan Ke Halaman 27 kolom 5

rentinus Anum. Menurutnya, ada tiga poin penting yang wajib dilakukan. Yaitu reform (pembaruan) regulasi di sektor perkebunan sawit swadaya. “Sejauh ini, belum ada regulasi khusus yang mengatur soal itu. Sehingga pemkab Sintang akan menginisiasi usulan kebijakan daerah tentang sawit swadaya. Tetapi ini musti mendapat dukungan dari pemerintah pusat karena berkaitan dengan hierarki perundang-undangan,” katanya. Selanjutnya, Anum menjelaskan penerapan teknologi tepat guna juga menjadi prioritas dalam praktik perkebunan kelapa sawit swadaya. “Pemda Sintang sudah mengagendakan perencanaan. melalui instansi teknis, termasuk

SINTANG-Konflik antara pihak perusahaan PT PHS dan masyarakat berbuntut panjang hingga membuat operasional perusahaan terganggu selama enam bulan terakhir, kini Pemerintah Kabupaten Sintang mengupayakan penyelesaiannya. Jalan penyelesaian pemkab memediasi dengan mengedepankan musyawarah dan mufakat, untuk menciptakan suasana perdamaian antara pihak PT PHS yang berada di Kecamatan Sepauk dengan masyarakat setempat yang selama ini aktivitas perkebunan terhambat selama 6 bulan, karena masalah portal yang dipasang dengan mengatasnamakan masyarakat. Pertemuan digelar di gedung Pancasila, kemarin. Penjabat Bupati Sintang, Kapolres Sintang, kepala Dinas Kehutanan dan Perkebunan, Camat Sepauk, kepala desa, masyarakat, dan pihak pekerja di perkebunan ikut hadir. “Selama 6 bulan pihak perkebunan tidak melakukan kegiatan, karena permasalahan pemortalan terhadap perkebunan PT PHS, yang mengakibatkan roda perekonomian tidak berputar serta tidak adanya pendapatan,” kata Penjabat Bupati Sintang, Alexius Akim. Akim berharap permasalahan tidak diperpanjang, diperbesar-besarkan, karena menyangkut permasalahan tentang kesejahteraan rakyat. Sehingga apapun masalahnya harus bermusyawarah secara bersama-sama, dengan menjunjung tinggi keterbukaan komunikasi antarpihak masyarakat dengan perusahaan. Kapolres Sintang, AKBP Mahyudi Nazriansyah mengatakan, tanamkan empati dalam diri sendiri untuk menyelesaikan masalah harus dengan hati yang ikhlas, sabar dan tulus, tidak boleh mementingkan kepentingan priba

Ke Halaman 27 kolom 5

Ke Halaman 27 kolom 5

SUTAMI/PONTIANAK POST

BONGKAR MUAT: Aktivitas bongkar muat di pasar Sungai Durian Sintang.

Wujudkan Perkebun Sawit Swadaya Berkelanjutan SINTANG-Petani kelapa sawit swadaya di Sintang menunjukkan animo yang cukup tinggi. Data identifikasi Fasda Sawit Lestari dan WWF-Indonesia pada 2014 di tujuh kecamatan meliputi Kelam Permai, Kayan Hilir, Kayan Hulu, Binjai Hulu, Sintang, Sungai Tebelian, dan Sepauk, tercatat luas kebun kelapa sawit swadaya mencapai 2.195,44 hektar yang dikelola 449 petani. “Dari total jumlah luasan sawit swadaya yang didampingi multi stakeholder, tidak satu pun kawasan sawit masyarakat di Sintang yang terbakar. Memang, salah satu syarat menjadi anggota sawit swadaya adalah penyiapan lahannya tidak boleh dengan cara bakar lahan. Jadi kami tidak masuk dalam kategori penyumbang bencana asap di Indonesia,” kata Suratno,

petani sawit swadaya asal Desa Merarai Satu, Kecamatan Sungai Tebelian, dalam Diskusi Rencana Pembangunan Perkebunan Kelapa Sawit Swadaya Berkelanjutan di Sintang, Kamis (29/10) kemarin. Kendati demikian, Suratno mengaku masih harus dapat asupan pengetahuan untuk peningkatan kapasitas petani sawit swadaya melalui pendekatan pembelajaran yang kuat. Tingginya animo masyarakat di sektor perkebunan sawit swadaya mendapat respon positif dari Pemerintah Kabupaten Sintang. “Kita apresiasi fenomena ini dengan sejumlah catatan penting, agar keinginan masyarakat bertani sawit mandiri dan berkelanjutan dapat tercapai,” kata Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Sintang, Flo-

C

M

Y

K


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.