SENIN PAHING, 23 DESEMBER 2019
HARGA Rp 3.500,-
WEBSITE: memorandum.co.id EMAIL: memorandumredaksi@gmail.com .com
SERTIFIKA T
P ER S WAN DE Oleh: Dahlan Iskan
S
ang ayah tetap jadi lelaki yang tidak menangis. “Putri saya pasti bangga mendapat kesempatan mahal seperti ini,” ujar Ren Zhengwei. Pendiri dan bos besar Huawei itu lagi berbicara tentang Sabrina Meng Wenzhou: putri pertamanya yang kini berumur 49 tahun. Yang pekan lalu genap setahun menjadi tahanan. Di negara sejauh Kanada. Bersambung ke halaman 4
Trailer Angkut Alat Berat Tabrak 4 Kendaraan, 7 Tewas, 9 Luka Pasuruan, Memorandum Sebuah trailer mengangkut ekskavator menabrak 4 kendaraan pada Minggu (22/12) pukul 11.35.
Kecelakaan di jalan Malang-Surabaya tepatnya di Desa Karangsentul, Purwodadi, itu mengakibatkan 7 orang tewas dan 9 luka.
Informasi yang diperoleh Memorandum, insiden berawal saat trailer bernopol S 9066 SU melaju dari arah Bersambung ke halaman 7
Trailer yang mengangkut ekskavator menabrak 4 kendaraan pada Minggu (22/12). Dalam kejadian itu tujuh orang tewas dan sembilan luka. Kondisi Ayla yang terguling tertimpa ekskavator.
GEGARA SALING MENDAHULUI DAN KLAKSON DI JALAN LONTAR
PENGEMUDI DISABET PISAU
Surabaya, Memorandum Gegara saling klakson, dua pengemudi mobil duel di Jalan Lontar, Lakarsantri. Seorang pengemudi Avanza terluka di bagian wajah akibat disabet pisau.
Bersambung ke halaman 7
KRONOLOGI KEJADIAN FOTO: MEMORANDUM/OSKARIO
Iya betul. Pelaku sudah kami amankan tapi belum kita beberkan identitasnya karena akan dirilis. AKP PALMA PAHLEVI Kapolsek Lakarsantri
GRAFIS: MEMORANDUM/AZIZ
Sabrina Setahun
FOTO: MEMORANDUM/RUL
Ekskavator Lepas Timpa Ayla
Samsul Arifin menjalani perawatan di RS National Hospital.
1 Samsul Arifin bersama istrinya mengemudi Avanza
hendak mengambil barang di daerah Surabaya Selatan.
2 Saat melintas di Jalan Lontar, mereka saling mendahului dan klakson
Polisi Buru Jambret Ambengan
3 Kedua pengemudi yang sama-sama emosi akhirnya terlibat duel. Pelaku lalu menyabetkan pisau hingga mengenai wajah Samsul.
Surabaya, Memorandum Aksi penjahat jalanan terjadi di Jalan Ambengan, Minggu (22/12) pagi. Pelaku yang berjumlah dua orang dengan mengendarai motor matic berhasil merampas barang milik pejalan kaki. Bersambung ke halaman 7
dengan pelaku yang mengemudikan pikap.
Cuci Piring SEBAGAI artis yang penuh dengan kesibukan, pekerjaan rumah terkadang tidak dilakukan sendiri. Kebanyakan mereka memakai bantuan asisten atau pembantu rumah tangga. Bersambung ke halaman 7
TIDAK TERBIT Sehubungan Libur Nasional Natal, Surat Kabar Harian MEMORANDUM pada 24-26 Desember 2019 tidak terbit. MEMORANDUM kembali terbit seperti biasa mulai Jumat, 27 Desember 2019. Harap para pembaca dan relasi iklan maklum. Penerbit
+
Meng, di kalender ada tanggal merah selama dua hari.
-
Nikmatilah liburanmu dengan tetap waspada.
Si Mameng (Bersuka ria)
Kapolres Tulungagung AKBP Eva Guna Pandia (berdiri) ketika acara coffee morning bersama forkopimda dan masyarakat.
Jalan Stasiun Kota Diberlakukan Searah Surabaya, Memorandum Polres Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya memberlakukan aturan rekayasa lalu lintas satu arah di Jalan Stasiun Kota, Bongkaran, Pabean Cantikan, Minggu (22/12). Di jalan sepanjang 50 meter Bersambung ke halaman 7
FOTO: MEMORANDUM/OSKARIO
Nia Ramadhani
Kapolres Jember AKBP Alfian Nurrizal melihat proses daur ulang sampah plastik menjadi BBM.
Jember, M Memorandum Masa Masalah sampah saat ini menjadi pe persoalan serius di wilayah Kabu Kabupaten Jember. Terutama di Pant Pantai Pancer Puger telah menjadi langganan tahunan setiap mu musim penghujan. Ada ribuan kubik sampah kiriman yang bermuara di Bersambung ke halaman 7
REPRO: MEMORANDUM/FIR
FOTO: MEMORANDUM/EDY WINARKO
Sulap Sampah Plastik Jadi BBM
Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak AKBP Antonius Agus Rahmanto bersama jajarannya membuka rambu jalan satu arah di Jalan Stasiun Kota.
Kapolres Ingatkan Nataru Tanpa Petasan Tulungagung, Memorandum Bertempat di ruang Opsroom Mapolres Tulungagung, Sabtu (21/12) digelar coffee morning antara forkopimda Bersama para tokoh masyarakat dari berbagai golongan di Kota Marmer. Bersambung ke halaman 7
KETIKA MELIHAT WAJAH ISTRI TAMPAK BIASAͳBIASA SAJA Έ1Ή
Kehilangan Gairah saat Pasangan Mengisyaratkan Sedang Ingin... Minggu (17/11) silam Memorandum diundang mantenan di Paciran, Lamongan. Pengantinnya ganteng dan cantik. Yang perempuan lulusan S2 perguruan tinggi negeri di Surabaya, sedangkan yang pria bergelar Lc lulusan Maroko. Yuli Setyo Budi, Surabaya
Kisah ini bukan tentang mereka. Tapi, soal pembicaraan undangan yang duduk di belakang Memorandum. Bila mendengar isi dialognya, mereka adalah pasangan Ustaz dan santrinya yang tidak sengaja bertemu pada acara ini. Entah mulai kapan keduanya berbincang, yang jelas Memorandum mulai tertarik dan seksama mengiku-
PENERBIT: PT. Memorandum Sejahtera SIUPP: No. 098/SK/Menpen SIUPP/A6/1986 PELAYANAN IKLAN-PEMASARAN: 031-8275390 REDAKSI: 031-8275390 FAX: 031-8291078
tinya ketika lelaki lebih muda yang tampaknya biasa jadi jemaah taklim sang Ustaz berkata, “Sungguh Ustaz, sudah hampir setahun ini saya kehilangan gairah saat istri mengisyaratkan sedang ingin...” “Masa? Istri Njenengan masih tampak muda dan cantik lho. Yang kadang ikut majelis itu kan?” Bersambung ke halaman 7