Koran kita edisi 34

Page 1

Wedangan

PAK TEPUS

Harga Eceran

Mie Aceh Jagung Bakar Roti Cane

Rp 2.500,Langganan Rp 55.000/bln

Jalan Arief Rahman Hakim (Niaga) No 234, Karawang

Selalu Beda Gaya

KAMIS, 4 SEPTEMBER 2014

Mona Ratna Nuri

Cari yang Nyaman dan Enak Dipandang PENYANYI yang satu ini memiliki selera tersendiri dalam memilih baju. Seleranya memang tidak terlalu muluk. Cukup sesuai dengan bentuk tubuh, Ia selalu enjoy memakainya. Menurutnya, baju bukan hanya sekedar pelindung, namun sudah merupakan perwujudan karakter orang yang memakainya. Hal itulah yang dilakukan oleh Mona ratna Putri. Model seksi ini selalu memakai pakaian yang nyaman. Yang pasti, model yang suka hunting foto ini selalu menyesuaikan dengan tema acara.

fb Fans Page: hariankorankita

twitter: @kitakoran

Karawang | Bekasi | Purwakarta | Subang

Gak Terima Pemberitaan, Terus Intimidasi Pers

Penambang Ilegal Pangkalan

Dipolisikan Wartawan YLKI: Stop Arogansi Pada Pers

KARAWANG, Koran Kita Buntut banyaknya pemberitaan media lokal maupun nasional tentang penutupan tambang batu kapur ilegal di Desa Tamansari, Kec. Pangkalan, Karawang, akhirnya membuat sejumlah pengusaha tambang ilegal murka. Diduga untuk melampiaskan amarah akibat ditutupnya galian tambang tersebut oleh Polres Karawang dan Polda Jabar, akhirnya melakukan intimidasi kepada wartawan. ► CABUT KE HAL 11

► CABUT KE HAL 11

Tertangkap Kamera Saat Akan Perkosa Siswi SMP

4 Siswa SMP Ngacir Kabur Lantik 16 Jenderal,

Kapolri : Iman Kapolda Bisa Kuat, Tapi ‘Imron’ Gak Kuat

CIREBON, Koran Kita4 Siswa SMP yang masih mengenakan seragam sekolah tertangkap kamera petugas Humas Pemkot Cirebon saat sedang berusaha memperkosa seorang siswi SMP Negeri Kota Cirebon di kawasan pembuangan limbah CUDP, sekitar Taman Ade Irma Suryani, Kota Cirebon. Menurut fotografer Humas Pemkot Cirebon, Kukuh yang mengabadikan kejadian usaha pencabulan 4 siswa tersebut, kejadian berlangsung saat Pemkot Cirebon sedang mengadakan acara di Lantai 2 Gedung Bank Indonesia (BI).

► CABUT KE HAL 11

JADWAL SHOLAT Karawang & Sekitarnya september 2014

TGL

SHUBUH

DZUHUR

ASHAR

MAGHRIB

ISYA

04

04:35

11:52

15:10

17:52

19:02

05

04:34

11:52

15:10

17:52

19:02

sumber: jadwalsholat.org

Aya-aya Wae Megawati Prabowo,

Calon Ratu Kecantikan SCTV

JAKARTA, Koran KitaKapolri Jenderal Sutarman hari ini melantik 16 perwira tinggi di Gedung Rupatama, Mabes Polri, Jakarta Selatan. Dalam pidatonya, Sutarman memberi peringatan kepada istri polisi atau Bhayangkari itu untuk ikut suami kemanapun ditugaskan. “Ibu-ibu harus ikut di kesatuan suaminya.

5 Tahun Naik 120 Persen

Anggaran Pilkada Tembus Rp 100 Miliar

KARAWANG, Koran KitaAngka yang mencengangkan untuk anggaran Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Karawang, yang akan digelar tahun 2015 diperkirakan mencapai sekitar Rp100 miliar. “Perkiraan anggaran Pilkada 2015 itu adalah hitunghitungan dari kebutuhan anggaran KPU (Komisi Pemilihan Umum), Panwaslu, dan aparat keamanan,” kata Sekretaris Daerah Pemkab Karawang, Teddy Rusfendi Sutisna, di Karawang.

► CABUT KE HAL 11

► CABUT KE HAL 11

Latgab Dalmas Polda dan Polres : Biar Gak Salah Saat Ngendaliin Masa KARAWANG, Koran KitaRatusan anggota Dalmas Polda Jabar dengan Dalmas Polres Karawang menggelar latihan gabungan bersama (latgab) di Lapangan Karangpawitan, Karawang, Rabu (3/9). Latihan gabungan bersama itu ditujukan untuk meningkatkan kompetensi dan kemampuan anggota dalam bidang pengendalian masa di la-

pangan. Dari pantauan Kora Kita, di lapangan, latih-

an gabungan bersama tersebut dimulai pukul 08:30 pagi hingga sore

hari. Program Polda Jabar itu juga rencananya akan dilakukan latihan secara berkeliling mendatangi setiap polres untuk dilakukan rutin setiap minggunya. Wadir Sabhara Polda Jabar, AKBP FX Surya K, mengatakan, latihan itu bertujuan untuk melakukan pembinaan fungsi teknis anggota polres.

MUNGKIN banyak yang punya nama Megawati. Mungkin pula banyak yang punya nama Prabowo. Akan tetapi, nama gabungan “Megawati Prabowo” bisa jadi tak banyak yang punya, kecuali perempuan ini. Megawati Prabowo saat ini tercatat sebagai salah satu dari peserta audisi ajang pencarian bakat Miss Celebrity (Micel) 2014 yang digelar stasiun televisi SCTV.

► CABUT KE HAL 11

110 Patung Tenggelam dalam Lumpur

► CABUT KE HAL 11

Subhanalloh, Wahabi Akan Pindahkan Makam Nabi Muhammad MADINAH, Koran KitaBocornya dokumen yang ditulis akademisi Arab Saudi mengenai usulan pemindahan makam Nabi Muhammad menjadi perbincangan publik. Laporan di harian The Independent berjudul ‘Saudi Menghadapi Risiko Perpecahan Baru dengan Usulan Memindahkan

Akibat Lapindo Meninggi,

Makam Nabi Muhammad’ itu mengutip usulan dalam dokumen oleh seorang akademisi yang beredar di antara para pengawas Masjid Nabawi. Dalam laporan setebal 61 halaman tersebut, dijelaskan bahwa makam termasuk kerangka

SIDOARJO, Koran KitaSebanyak 110 patung manusia lumpur yang tertancap di Tanggul Siring Porong Sidoarjo kini sudah tenggelam oleh lumpur Lapindo. Kondisi tersebut terjadi setelah Badan Penanggulangan Lumpur Sidoarjo yang selalu mengeruk endapan lumpur panas Lapindo tidak diperbolehkan beroperasi oleh warga yang belum dilunasi ganti ruginya. “Patung itu perlahan tenggelamnya, rata-rata sampai dada sekarang,” kata Kusno yang tiap hari bekerja sebagai tukang ojek dan penjual kaset di depan patung manusia itu, Rabu, (3/9). Menurut Kusno, 110 patung itu memiliki nilai tersendiri bagi warga korban lumpur Lapindo.

► CABUT KE HAL 11

► CABUT KE HAL 11

Jl. Tarumanegara Kav. 8 Arteri Tol Karawang Barat 1 Phone. +62 267 845 09 88 | Fax. +62 267 845 3367 www.grandtaruma.com

► REDAKSI/IKLAN/SIRKULASI: JALAN ARIF RAHMAN HAKIM (NIAGA) NO 234 KARAWANG

► TELP: 0267-8451 052

► EMAIL: redaksi.korankita@gmail.com


2

PURWAKARTA ISTIMEWA

KAMIS, 4 SEPTEMBER 2014 NOMOR TELEPON POLISI DI KARAWANG

Polres Karawang :

0267-402204

Polsek Karawang :

0267-402516

Polsek Klari :

0267-431032

Polsek Teluk Jambe :

0267-642222

Polsek Pangkalan :

0267-409612

Polsek Cikampek :

0264-316110

Polsek Jatisari :

0264-204988

Polsek Cilamaya :

0264-510532

Polsek Telagasari :

0267-482110

Polsek Rengasdengklok :

0267-511110

Polsek Rawamerta :

0267-480579

Polsek Pedes :

0267-480579

Polsek Batujaya :

0267-470220

Polsek Pakisjaya :

0267-470220

DAFTAR ALAMAT DAN NOMOR TELEPON RUMAH SAKIT DI KARAWANG RSUD Karawang Jl. Galuh Mas Raya, Teluk Jambe Karawang. telp: 0267-640666, 0267-640118

RS Islam Karawang Jl. Pangkal Perjuangan KM. 2, Karawang Timur. telp: 0267-414520, 0267-414521

RS Fikri Medika Jl. Raya Kosambi - Telagasari KM. 3, Karawang. telp: 0267-8615555, 0267-8615566

RS Bayukarta Jl. Kertabumi No. 44, Karawang Kulon. telp: 0267-401817, 0267-401818

RS Delima Asih Sisma Medika Alamat: Jl. Wirasaba No. 54, Adiarsa, Karawang. telp: 0267-403073, 0267-8454248

RS Saraswati Jl. Jenderal Ahmad Yani, Cikampek, Karawang. telp: 0264-311531

RS Dewi Sri Jl. Arif Rahman Hakim No. 1A, Karawang. telp: 0267-402855, 0267-401475

RS Cito Medika Utama Jl. Arteri Tol Karawang Barat, Teluk Jambe telp: 0267-414245, 0267-414264

RS Lamaran Medical Center Jl. Syech Quro No. 14, Palumbonsari, Lamaran. telp: 0267-405752

RSIA Djoko Pramono Jl. Panatayuda 1, Guro I, Karawang Barat. telp: 0267-418818, 0267-403009

RS Aqma Jl. Raya Ciselang, Kota Baru. telp: 0264-319307, 0264-838683

RS Karya Husada Jl. Jenderal Ahmad Yani No. 98, Cikampek. telp: 0264-316188, 0264-316189

RS Citra Sari Husada Jl. Raya Kosambi -Telagasari, Klari Karawang. telp: 0267-437507

Kadisdikpora Purwakarta Minta SDN 13 Ciseureh

Menghentikan Pungli PURWAKARTA,Koran KitaSejumlah orang tua siswa di SDN 13 Ciseureh, Kecamatan/Kabupaten Purwakarta mempertanyakan soal uang iuran wajib siswa Rp.7000,- yang harus dibayar setiap bulannya. Mereka pun mengaku heran dengan kebijakan sekolah melalui komite yang mewajibkan adanya uang kas yang besarannya ditentukan. “Seharusnya kan tidak ada biaya disekolah, dengan alasan apapun. Apalagi bupati sendiri sudah melarang sekolah-sekolah memungut uang dari siswa dengan alasan apapun. Eh ini malah buat aturan sendiri. Apa maksudnya?,” ujar salah seorang orang tua siswa yang sengaja jatidirinya tidak ditulis. Dijelaskan, ada empat alasan yang dijadikan acuan sehingga kebijakan diberlakukan. Yang pertama, keuangan kas tidak mencukupi, kedua keuangan kas tidak mencukupi untuk sumbangan uang duka, ketiga pihak

Dr Andrie Chaerul

sekolah kesulitan menyediakan alat-alat kebersihan kelas, dan ke empat sekolah kesulitan untuk keperluan photo copy soal. Aturan tersebut ditandatangani oleh ketua komite, bendahara komite dan bendahara kelas. Menanggapi hal tersebut, Kepala Dinas Pendidikan dan Olahraga Purwakarta (Kadis-

dikpora), Andrie Chaerul, berang. Ia tegas meminta, agar SDN 13 Ciseureh menghentikan praktek punglinya itu. “Tidak ada alasan apapun, yang pasti jangan ada lagi pungutan dari orang tua siswa,” ujar Andrie Chaerul kepada KORAN KITA, (3/9). “Kalau dilarang jangan ada punggutan ya harus dilaksanakan, kalau tidak taruhanya

PURWAKARTA,Koran KitaPNS di purwakarta saat ini tengah berlomba mengikuti kontes membuat surat resmi berbahasa sastra yang digelar pemkab setempat. langkah ini diambil, untuk merubah tampilan surat resmi yang biasa menggunakan bahasa formal menjadi bahasa sastra. Alhasil, PNS yang keluar sebagai pemenang, akan dipindah tugaskan ke bagian umum sebagai staf khusus sekretariat bupati untuk mengonsep seluruh surat-surat resmi yang dikeluarkan Pemkab Purwakarta menggunakan bahasa sastra. Kepala Bagian Umum Setda Purwakarta, Suhandi yang dikonfirmasi membenarkan informasi ini. menurut Suhandi, pihaknya diperintah Bupati Dedi Mulyadi untuk memulai menggunakan bahasa sastra, baik bahasa sunda maupun bahasa indonesia dalam setiap surat resmi yang dikeluarkan pemkab. “Tentu tak semua pegawai mahir bersastra. Ya, bupati menginspirasi kami untuk membuat semacam kontes ini

bagi seluruh PNS di Purwakarta, agar kita dapatkan PNS yang benar-benar menguasai sastra,” bebernya. Namun begitu, PNS yang ikut kontes ini tentu mereka yang masih berstatus staf pelaksana dan tidak berlaku bagi yang sudah memiliki jabatan, baik jabatan struktural maupun fungsional. kontes ini juga baru saja dibuka, sejak awal september ini hingga pertengahan bulan, “saya harap seluruh pegawai dapat ikut serta. selain dipindahtugaskan ke setda dan OPD, merekapun (juaranya) akan mendapatkan hadiah uang pembinaan dari pak bupati” ujarnya. Total hadiah pemenang sebesar 5 juta rupiah untuk masing-masing kategori bahasa sunda dan bahasa indonesia. juri yang ditunjuk untuk lomba ini langsung ditangani seniman dan budayawan sunda dari Ciamis, Godi Suwarna dan seniman puisi dari Bandung, Iman Soleh. Ditemui terpisah, Bupati Purwakarta Dedi Mulyadi tetap pada komitmennya

BANDUNG,Koran Kita Mantan suami R (33), Y (31) mengakui kalau dirinyalah pasangan main dalam foto mesum ‘PNS’ Kota Bandung yang beredar di internat. Ia mengaku handphone berisi belasan foto adegan suami istri itu hilang. Y dijadikan saksi dalam perkara penyebaran foto tersebut. Ia diperiksa sekitar 5 jam pada Senin (1/9) malam hingga Selasa (2/9) pagi. “Y diperiksa dari jam 12 malam sampai jam 10 pagi. Pemeriksaannya sih sekitar 5 jam,” ujar kuasa hu-

Beda Gaya Urang Karawang

PENERBIT : CV. Kita Mediatama

tanya. Sekedar informasi, pungli yang terjadi di sekolah di Purwakarta ini bukan saja terjadi ditingkat SD, tapi juga di SMP dan SMU. Misalnya saja di SMPN 1 Pasawahan. Di sekolah tersebut, para siswanya di wajibkan iuran sebesar Rp.100 ribu untuk pembangunan pagar sekolah.(aji)

Pemkab Purwakarta Gunakan Bahasa Sastra Dalam Surat Resmi untuk memasukan sastra sebagai bagian penting dalam perjalanan birokrasinya di Purwakarta. Kesan birokrat yang kaku, menurut Dedi sudah harus dipupus dari sekarang. “Hanya dengan budaya dan sastra kita mampu merubah image itu,” tegasnya. Bisa jadi menurut Dedi, kedepan Pemkab Purwakarta akan tampil beda dari segi surat menyuratnya, baik surat keluar antar instansi, maupun kepada masyarakat sebagai bentuk pendekatan kultural pemerintah dengan masyarakat. ini pula yang menurut dedi bisa memberikan penyadaran kepada pegawainya melalui sastra bahwa tugas dan fungsi sebagai abdi negara adalah sepenuhnya pengabdian kepada rakyat. “Sastra itu kan dekat dengan rasa. dengan kemampuan diri kita memahami dan menghayati fenomena alam, kondisi sosial masyarakat. ini bisa menggugah pegawai agar sadar dan peduli pada kondisi itu” tambahnya. Sebenarnya, ikhtiar Bupati Dedi memasukan sastra dan

Y Pasangan Dalam Foto Mesum PNS Kota Bandung Kirim Surat ke Walikota

HARIAN PAGI

jabatan,” tambahnya. Ditempat terpisah, anggota DPRD Purwakarta dari Fraksi PAN, Ragil Sukamto mengatakan, jika masih ada punggutan disekolah negeri jelas itu pelanggaran. “Purwakarta ini kan sudah gembar-gembor sekolah gratis, mulai sekolah dasar sampai tingkat SMU, tapi kenapa masih ada punggutan,” ka-

kum Y, Yopi Gunawan saat ditemui di Pengadilan Negeri Bandung Jalan LRE Martadinata, Rabu (3/9). Materi pemeriksaan seputar pembuatan video dan foto-foto tersebut. “Materinya, siapa yang melakukan video, kapan. Y mengaku melakukan dengan R, istrinya pada tahun 2011,” ujar Yopi. Ia menjelaskan, saat itu R ada undangan manggung di Pemkot Bandung. “Mengisi acaranya sendiri katanya malah enggak jadi. Setelah acara itulah (pembuatan video). Lokasinya di rumah di Banjaran,” tuturnya. Menurut keterangan Y, dirinya tak berniat menyebarkannya video yang dibuatnya itu. “Y ini pernah kehilangan handphone yang berisi foto-foto itu,” tuturnya. Selain menyampaikan klarifikasi, Y pun mengirim surat khusus masyarakat Kota Bandung ke Walikota Bandung. Isi surat antara lain menyampaikan permohonan maaf. Dalam surat tersebut, Y mengaku beredarnya foto tersebut tanpa sepengatuannya. Kala itu ia menyimpan sejumlah foto di memori HP. Namun kemudian HP itu hilang.(dtc)

budaya dalam birokrasi bukan hanya kali ini saja. sekedar informasi, pemkab setempat sudah sejak 3 tahun terakhir tak lagi menggelar Apel pegawai dengan upacara, namun diganti dengan kuliah umum budaya dengan menghadirkan narasumber lokal maupun tingkat nasional. pejabatnya pun, dituntut untuk cakap bersastra melalui karangan puisinya sekaligus membacakannya dalam kuliah budaya tersebut. Komitmen budaya dengan penuangan surat resmi menggunakan bahasa sastra juga pernah dibuat bupati

dedi saat mengeluarkan surat edaran kepada masyarakat tentang sosialisasi pendidikan gratis 12 tahun bagi seluruh masyarakatnya pada juli lalu. Surat yang dikonsep langsung oleh Dedi ini, yang menginspirasinya untuk merubah surat resmi pemkab dengan bahasa sastra.(release humas purwakarta)

Tarif PDAM Purwakarta Mahal

DPRD Diminta Mengkaji Ulang PURWAKARTA,Koran KitaSebagian warga di Kabupaten Purwakarta mengeluhkan mahalnya tarif pebayaran air di PDAM setempat. Warga juga menyebut, mahalnya tarif tak sebanding dengan kualitas pelayanan yang diberikan. Salah satu masalah yang menjadi keluhan itu, yakni aliran air sering terhenti mendadak tanpa ada pemberitahuan sebelumnya dari pihak PDAM. Kasus tersebut sering menimpa warga di Perumahan Gandasari. Karena kesal, akhirnya sebagian warga disana terpaksa membuat sumur. Hasilnya, hanya empat meter air sudah membludak. “Managemen PDAM sangat parah, sama sekali tidak mengutamakan pelayanan, yang dipikirkan soal tarif saja,” ujar Jojo salah seorang pelanggan saat berbincang bersama KORAN KITA, Rabu (3/9). Atas hal tersebut, Jojo mengaku akan melaporkannya ke DPRD dan Bupati setempat. “Selama ini kesanya ada pembiaran, makanya kami masyarakat pelanggan akan mengajukan keberatan pada DPRD dan bupati, dan meminta mengkaji ulang soal ta-

rif,” terangnya. Pernyataan serupa disampaikan pelanggan lainnya, yakni Zul. Menurut Zul, PDAM tidak pernah meningkatkan pelayanan, yang mereka pikirkan hanya soal rugi. Sementara masyarakat pelanggan mengeluhkan buruknya pelayanan. “Setuju kalau memang soal tarif ini dikaji ulang, seharusnya PDAM juga memerhatikan soal kapasitas. Kalau memang aliran air tidak lagi mecukupi, ya jangan tambah pelanggan, sehingga tidak merugikan, “ katanya. Sejauh berita ini diturunkan belum diperoleh konfirmasi dari pihak PDAM Purawakarta.(aji)

PEMIMPIN UMUM/PEMIMPIN REDAKSI: Dhani Sudirman ; WAKIL PEMIMPIN UMUM: Heddy Yusuf, Catur Azianto ; DEWAN REDAKSI : Dhani Sudirman, Derry Y, Heddy Yusuf, SW. Andrisias ; SEKRETARIS REDAKSI : Haura Mehdi, REDAKTUR PELAKSANA: Gunawan Y.A; REDAKTUR: Saeful Millah Noorbany, WARTAWAN: Yusri Amarahman, Hery Heryana, Tubagus, Asep Kamil, DAERAH: Wawan Ruhiyat, Trio Adi (Purwakarta), H.Dadang Hidayat, Zaenal Mutaqin, Deni Suhendar (Subang) ; LAYOUT: R. Taufiq, Adhe, Adhi ; DESAIN GRAFIS: Heddot ; PEMIMPIN PERUSAHAAN : Uwin N ; MAN. PROMOSI / IKLAN : Wenny Purnama ; STAFF IKLAN/PROMOSI: E. Tanto, Siti Badriah, Yanto S ; MAN. SIRKULASI: Hery H ; STAFF SIRKULASI/ADM: Deni ; ADM/KEUANGAN : Lilis K ; UMUM: Bambang ; KOMISARIS: Cristian Simanjuntak ; LEGAL: H. Martin, SH, ALAMAT REDAKSI/USAHA/IKLAN: Jl Arif Rahman Hakim (Niaga) No. 234 Karawang, TELP: 0267-8451 052, EMAIL : redaksi.korankita@gmail.com, iklan.korankita@gmail.com ; ONLINE : www.korankitaonline.com ; PERCETAKAN : PT. Temprina Media Grafika.

Wartawan Koran Kita dibekali tanda pengenal dan namanya tercantum dalam box redaksi.

HARGA IKLAN: Full Color (Halaman 1) Full Color (Hal Dalam ) Black & White (BW) Iklan Sosial Pengumuman Iklan Baris

: Rp.50.000,-/mmk : Rp.40.000,-/mmk : Rp.26.000,-/mmk : Rp.23.000,-/mmk : Rp.20.000,-/mmk : Rp. 15.000,-/Baris

DEADLINE IKLAN Warna (FC) : 3 Hari sebelum terbit Hitam Putih (BW) : 2 Hari sebelum terbit


SUBANG RAYA

KAMIS, 4 SEPTEMBER 2014

3

Dikritik, SMPN 1 Subang Janji Kembalikan Uang Kurban ke Siswa SUBANG,Koran Kita– SMPN 1 Subang berjanji akan mengembalikan uang iuran kurban secara utuh kepada siswa. Pengembalian uang Rp.25 ribu yang sebelumnya dikutif itu menyusul banyaknya kritikan, termasuk Kepala Dinas Pendidikan sendiri menyatakan, kalau iuran untuk pembelian hewan kurban tersebut menayalahi atur-

an. “Kalau kegiatan iuran untuk pembelian hewan kurban itu menyalahi ketentuan, apa boleh buat kami akan segera mengembalikan uang itu. Tentu kami akan mengembalikannya secara utuh,” tutur Kepala SMPN 1 Subang, Anda Suganda di Sekretariat PWI, Subang, Rabu (3/8). Kedatangan Anda ke

gedung PWI Subang dalam rangka mengklarifikasi pemberitaan KORAN KITA, Selasa (2/9), yang memuat banyaknya kritikan juga keluhan orang tua siswa, ikhwal iuran untuk pembelian hewan kurban. Dikatakan Anda, pembelian hewan kurban dijelang hari raya Idhul Adha yang sumber dananya dari iuran siswa sebenarnya sudah

berlangsung sejak lama. Ini semata sebagai bentuk pembelajar tatacara ibadah kurban, yang diselenggarakan oleh guru bidang kerohanian. Namun lanjutnya, setelah diketahui banyak keluhan kemungkinan besar salah satu program pendidikan kerohanian itu akan ditiadakan. “Sebagai penggantinya, nanti kami

akan menawarkan kepada para orangtua siswa dan semua guru untuk bisa melaksanakan ibadah kurban di lingkungan SMPN 1 Subang. Supaya kegiatan pendidikan, tatacara kurban terhadap siswa tetap berlangsung tanpa membebani para orangtua dalam penyediaan hewannya,” katanya.(hdh)

Undangan Apel via SMS Kepala Disdik Subang Menuai Pertanyaan Motor Hantam Damp Truck Dua Orang Tewas

Ilustrasi

SUBANG,Koran KitaTabrakan maut antara motor dan dump truck terjadi di wilayah Desa Jombang, Kecamatan Pagaden, Kabupaten Subang, Selasa (2/9) malam sekitar pukul 23.30 WIB. Kecelakaan itu menewaskan dua orang penumpang motor. Berdasarkan keterangan yang dihimpun, motor Suzuki Ninja putih D 3376 HM yang dikendarai Dedi Ridwan Firman (25) warga Dusun Baru Desa Mulyasari Pamanukan meluncur dari arah Subang menuju Pamanukan. Saat di daerah Jabong, motor menghantam dump truk nopol T 9477 TC yang dikemudikan Ujang Carli (44) warga Desa Gunungsari Pagaden. Akibat benturan yang keras, Nena Herliana (25) yang menjadi penumpang motor terlempar. Kasat Lantas Polres Subang, AKP Bariu Bawana membenarkan kecelakaan lalulintas tersebut. Dia menduga, motor melambung ke arah kanan. "Akibat kejadian itu, dua pengendara tersebut tewas di tempat kejadian," pungkasnya.(net)

Bisnis di Sekolah Berkedokan Koperasi

SUBANG,Koran KitaKepala Disdik Kabupaten Subang E Kusdinar melayangkan undangan mendadak ke para Kepala UPTD TK-SD sekabupaten. Undangan yang bersifat penting itu disebar Kusdinar melalui Short Massage Service (SMS).

Sejumlah pihak yang menerima undangan mengaku tidak tahu apa maksud Kepala Disdik meminta para Kepala UPTD TK-SD berkumpul untuk mengkuti apel di pagi hari. “Waduh saya ga tahu ya. Justru saya juga heran, kok undangannya pagi banget. Kan dari saya ke Subang itu jauh,” ujar Kepala UPTD TK-SD Kecamatan Sukasari, Omo saat dihubungi KORAN KITA, Rabu (3/9). Pernyataan yang sama disampaikan Kepala UPTD TK-SD Kecamatan Ciasem, H Dedi. Namun ia memastikan, tidak bisa hadir mengingat orang tuanya dalam keadaan sakit. Dedi pun mengungkapkan, munculnya undangan itu sangat tak biasa dilakukan oleh Kusdinar. “Iya, justru saya juga heran. Kok tiba-

tiba ada undangan mendadak. Ini mah seperti ada masalah besar yang perlu dimusyawarahkan. Tapi kemungkinan saya tidak bisa hadir, soalnya orang tua sedang sakit,” kata H.Dedi. Seperti diketahui, isi undangan via SMS yang dilayangkan Kusdinar antara lain, meminta agar Kepala UPTD TK-SD se Kabupaten Subang hadir mengikuti apel pada Kamis (4/9), (hari ini) pukul 6:50 WIB. Undangan tersebut bersifat penting dan tidak boleh diwakilkan pada orang lain. Munculnya undangan dadakan yang dilayangkan kepala Disdik Subang E Kusdinar, tak pelak memicu pertanyaan. Alih-alih spekulasi dugaanpun muncul. Ada yang menyebutkan, undangan itu buntut dari rencana somasi yang

Ilustrasi

akan dilakukan oleh tiga Kepala Bidang (Kabid) di Disdik terhadap Kepala Disdik E Kusdinar. Hal lain yang juga menjadi pemicu kecurigaan, undangan apel itu tidak diketahui oleh Sekretaris Disdik. “Justru saya juga tidak tahu kalau besok mau ada rapat dinas. Ya kan seharusnya saya yang maraf undangan. Sekalipun ini melalui SMS, ya minimal

Anggota DPRD Subang Jangan Seperti yang Dulu, Tukang Bohongin Rakyat

tahu lah,” kata Sekretaris Disdik, Hj Tintin. Hingga berita ini diturunkan, Kepala Disdik E Kusdinar belum berhasil dikonfirmasi. Saat dihubungi, nomor pribadinya tidak aktif. KORAN KITA hanya mendapat jawaban mesin penjawab otomatis, ‘nomor yang anda tuju sedang sibuk’. Sekedar informasi, tensi yang terjadi di tubuh Disdik

Subang saat ini dikabarkan tengah memanas. Kemelut merupakan buntut dari rencana kepala Disdik yang bakal mencopot tiga Kabidnya, yakni Kabid TK-SD, PNFI dan Dikmen--tak terima dengan rencana pencopotan itu, ketiga Kabig tersebut kemudian memberikan perlawanan. Mereka mengkik balik dengan mengancam akan mensomasi Kusdinar.(hdh)

50 Anggota DPRD Subang Resmi Dilantik

SUBANG,Koran KitaPuluhan mahasiswa Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII), Kabupaten Subang berunjukrasa di Jln Otista tepatnya di bundaran RS.PTPN VIII Subang,

SUBANG,Koran KitaKetua Dewan Pendidikan, Kabupaten Subang menuding, kontrol Dinas Pendidikan terhadap sekolah-sekolah dibawahnya tidak berjalan. Hal ini manyusul masih adanya praktek jual beli buku suplemen/pendamping di sekolahsekolah itu. Salah satu sekolah yang menjual buku dimaksud yakni SMPN 2 Pagaden, dimana sistem jual belinya berkedokan koperasi. “Kalau ini dibiarkan maka keterpurukan pendidikan di Kabupaten Subang akan terjadi," ujar Heryadi, Rabu (3/9). “Penjualan LKS atau suplemen marak di setiap sekolah, ini menandakan belum adanya perubahan dari kebijakan pendidikan,” katanya. Sementara ketua LSM Nuansa, Ujang Badag menengarai jual beli perlengkapan sekolah dengan mengatasnamakan koperasi sebagai bentuk cuci tangan sekolah dalam melakukan bisnis terselubungnya. Selain itu, melalui bisnis ini pula sekolah secara tidak langsung telah melakukan pungutan di luar ketentuan. “Saya rasa, kalau mau per peran, kita bedah saja. Apa benar legalisasi koperasi itu ada?,” ujar Ujang Badag.(zen)

253 Desa di Subang Nunggak Pembayaran Raskin SUBANG,Koran KitaBulog Subdivre Subang mencatat, sampai saat ini jumlah tagihan uang raskin yang mandeg pembayarannya mencapai Rp.2,5 miliar. Uang sebesar itu tersebar di 253 desa se Kabupaten Subang. “Kami sudah memberikan batas waktu pelunasan. Jadi, kalau sampai batas waktu itu tidak juga dilunasi, tentu ada sanksinya. Selanjutnya kami akan serahkan ke Pemda. Biar nanti bagaimana Pemda,” ujar Waka Bulog Subdivre Subang, Budi Cahyanto kepada KORAN KITA, Rabu (3/9). Dijelaskan Budi, dari 253 desa yang nunggak pembayaran raskin, hanya 92 desa saja yang masuk dalam daftar teloransi. Tunggakan tersebut merupakan jatah distribusi per Februari sampai Agustus 2014. “Kami minta bagi yang belum melunasi untuk segera menyelesaikannya. Kalau ngga diselesaikan, kan kasian masyarakat yang lain,” terang Budi. Ditempat berbeda, Sekda Subang Abdurakhman membenarkan pihaknya telah menerima laporan dari Bulog terkait tunggakan raskin tersebut. “Kita akan cari tahu, barangkali permasalahan itu bisa secepatnya diselesaikan,”katanya.(zen)

“Kami minta kepada anggota DPRD yang baru untuk lebih aspiratif. Lihat semua keadaan yang ada. Jangan menutup mata, jangan purapura ga tahu. Jadilah kontroling pemerintahan yang baik” Rabu (3/9). Aksi tersebut bertepatan dengan dilaksanakannya pelantikan anggota DPRD Subang periode 2014-2019, di gedung wakil rakyat itu.

Dalam aksi orasinya, para mahasiswa meminta agar anggota dewan yang baru tidak seperti anggota sebelumnya yang cenderung suka membohongi rakyat. Anggota dewan yang bari diminta jangan tutup mata, tutup telinga ketika ada rakyat yang menyampaikan aspirasinya. “Kami minta kepada anggota DPRD yang baru untuk lebih aspiratif. Lihat semua keadaan yang ada. Jangan menutup mata, jangan pura-pura ga tahu. Jadilah kontroling pemerintahan yang baik,” ijar

Imran, koordinator mahasiswa. Selain berorasi, massa mahasiswa pun menggelar aksi teatrikal. Tak pelak, aksi puluhan mahasiswa tersebut jadi tontonan hadirin yang menghadiri acara pelantikan. Aksi sempat diwarnai ketegangan. Kala itu mahasiswa hendak membakar ban bekas, namun dihalanghalangi petugas. Beruntung tidak terjadi keributan. Puas menyampaikan tuntutannya, massa mahasiswa kemudian membubarkan diri dengan tertib.(den/nis)

Inspektorat Daerah Kabupaten Subang

SUBANG,Koran KitaSebanyak 50 anggota DPRD Kabupaten Subang periode 2014-2019 resmi dilantik, Rabu (3/9). Prosesi pelantikan yang berlangsung di gedung DPRD Subang itu, dilakukan oleh Ketua Pengadilan Negeri Subang, Sigid Triyono. Dihadapan hadirin yang hadir serta media yang meliputnya para anggota dewan ini bersumpah akan amanah dalam melaksanakan tugasnya sebagai wakil rakyat. Sementara itu, Gubernur Jawa Barat Ahmad Heyawan yang diwakili oleh Kepala BKPK Wilayah II Provinsi Jawa Barat, Ir. Deddy Mulayadi dalam sambutannya mengatakan, hendaknya bisa menjadi penyeimbang jalannya roda pemerintahan. Gubernur pun meminta maaf atas ketidakhadirannya di acara pelantikan sekaligus pengambilan sumpah anggota dewan tersebut.(nis)

Sekretariat DPRD Kabupaten Subang

Mengucapkan Selamat atas Dilantiknya

Mengucapkan Selamat atas Dilantiknya

Anggota DPRD Subang Periode 2014-2019

Anggota DPRD Subang Periode 2014-2019

Drs.H.Ade Mulyadi,M.Si Kepala

Drs.H.Deden Herdiana,M.pd Sekretaris

Drs.H.Suwarna,M.Mpd Sekretaris Dewan


4

RUANG PUBLIK

KAMIS, 4 SEPTEMBER 2014

Senggol

Beja ti Jurig

Si Biru Sayang, Si Biru yang Malang Oleh: Ikrom Zain

Jang,.. na bener sakola kiwari haratis? Na.. emang kumaha kitu mang..? Nya lain kitu jang… amang mah hanya nyaho we… ari nu haratis teh naon na? kabeh urusan sakola, apa naon na? kan kudu jelas atuh.. Nya, saapal uing mah kabeh mang… ti mimiti indit na eta budak ka sakola nepi ka balik na, nya eta haratis… nya kecuali soal jajan na, eta mah tanggungjawab kolot na… Tah lamun kitu, na beut masih aya sakola anus ok ngajualan LKS, terus menta sumbangan ituh inih… ari nu kitu naon tah? Ah..eta mah, kepala sakola na weh… teu nyakola.. dan lamun nyakola mah tangtu apal aturan nu sa enya na… Lain euy,.. na ari maneh jadi pinter kitu… ceuk saha eta teh jang? Uing ge ceuk beja mang… Beja ti saha tah…? Ti jurig…(mang ugun)

facebook koran kita

Hai.....!Ada yang ngasih info katanya masih ada pungutan untuk siswa/i baru di sekolah-sekolah SD s/d SMA...... Ckckckckckck.Ehhhmmmmm katanya GRATIS... Ryana Hery

ngomong punya omong soal sekolah yang minta pungutan ini itu lumrah lumrah aja, btw mo jadi tenaga pangajar juga ga gratis banyak pungutan ini itu tuh..... bales dendam kali ya.... yang kurang ajar tuh yang di pungut ntu ternyata tukang mungut yang sok imut-imut

Rico Kusuma

Masih aja dicatut, parah dah.

Iqbal Ibeng

Paling masuk kantong-kantong orang yang gak bertanggung jawab.

Beberapa hari yang lalu terjadi demo besar-besaran disertai aksi mogok yang dilakukan oleh sopir angkot di kota saya Demo tersebut diinisiasi oleh kebijakan pemerintah kota yang bermaksud menerapkan sistem one way (satu arah) di beberapa jalan protokol. Kebijakan seperti ini telah diterapkan di beberapa jalan lain yang setiap hari mengalami kemacetan parah. Meski baru pada tahap uji coba, namun para sopir angkot biru tersebut tidak bisa menerima kebijakan ini. Mereka beralasan akan kesulitan mencari penumpang jika kebijakan tersebut akan diterapkan. Disadari atau tidak, angkot adalah satu-satunya angkutan massal yang beroperasi di kota saya. Mengingat tidak adanya bis kota yang beroperasi, angkot menjadi tumpuan bagi masyarakat Kota Malang yang tidak memiliki (tidak bisa mengendarai) sepeda motor/mobil dalam menjalankan aktivitasnya. Banyak masyarakat yang enggan menggunakan angkot dan lebih memilih kendaraan pribadi. Beberapa alasan yang mendasari keputusan masyarakat ini memang cukup masuk akal dan realistis. Meskipun disayangkan juga karena jika keputusan ini lebih banyak yang mengikutinya, maka angkot akan semakin terpinggirkan dan jalanan akan semakin macet. Pertama, masalah waktu tempuh yang tidak bisa diprediksi. Memang jalanan sering macet dan tentunya angkot tidak bisa jalan dengan leluasa. Namun, kegiatan ngetem (berhenti mencari penumpang) yang dilakukan sopir dalam waktu yang cukup lama membuat kesabaran penumpang akan habis. Saya sering mengalami hal ini saat masuk kuliah semester pertama dulu. Saat itu saya menjadi penumpang pertama sebuah angkot

Ameldiana Yulia Poetry

Kasihan juga para orang tua murid yang sudah berharap bahwa biaya untuk masuk sekolah tahun ajaran baru yang gratis, tiba-tiba malah ada pungutan biaya juga, sama juga itu mah. emang gak ada pihak yang mampu bertanggung jawab atas kejadian ini apa, masa pihat sekolah diam saja, seakan mereka tutup mata untuk hal seperti ini.

Harian Pagi Koran Kita Menerima Sumbangan Tulisan, Artikel, Opini, Curhatan, Unek-unek. Tulisan dikirim melalui email: redaksi.korankita@gmail.com, SMS: 0857 9356 7999. Tulisan yang dimuat akan mendapatkan imbalan

Ghadiezz Zahira

Ya mau gimana lagi, ini sudah menjadi rahasia umum yang semua orang tau tapi tidak ada satu pun yang bisa menindaknya, mereka hanya bisa diam diam dan diam. semoga pemimpin yang baru bisa merubah segala sesuatu hal yang berhubungan dengan pendidikan dan merubah semua menjadi lebih adil dan bijaksana

Sms Kita Heran, koq byk nya orng indonesia yg membela isis?? Pdahl ini ada kaitannya dgn agama dan kemanusiaan.. Giliran israel yg tak ada kaitannya dgn agama dan mmg itu ada lah perng., mlah heboh memaki2 israel.. - Irma, 0812 7923 xxxx Selagi indonesia masih menjadi kacung amerika...indonesia masih aman dari bom bardir amerika dan israel...horeeeeee!! - Taronton, 0856 2015 xxxx tp klo hrga bbm naik akn trjdi inflasi besar2an, daya beli masy menurun, ongkos produksi dan jasa naik , biaya skolah naik dll , MIKIR ,,,,,,,,,!!!!!!! - Rizal, 0877 9120 xxxx

Masyarakat yang tidak puas, mau ngeluh atau protes soal kebijakan publik dan pemerintah. Kirimkan SMS ke Nomor 0857 9356 7999 - fb: Koran Kita - email : redaksi.korankita.gmail.com

Surat dari Publik

Jaie Ramzee Jokhannaz Full

WAHHHH>>>>>> ini mah namanya keterlaluan banget, saya sebagai warga pun sangat gerah mendengar peristiwa ini, gak hanya di kota-kota besar saja, bahkan di kota-kota kecil dan daerah pedalaman pun sudah marak terjadi kejadian yang seperti ini, mesti dimusnahkan segera. GERAM saya mendengarnya.

menuju kampus pada pukul 06.00 pagi. Dan angkot ngetem hingga hampir pukul setengah 7, lalu dilanjutkan dengan berjalan sangat pelan karena penumpang juga belum penuh. Padahal pukul 7 pagi saya ada kuliah. Bisa dibayangkan betapa galaunya saya di angkot sambil komat-kamit berharap keajaiban terjadi. Perjalanan sejauh 4 km itu ditempuh dalam waktu 25 menit. Total, saya menghabiskan hampir satu jam di angkot. KKedua, tidak semua angkot tersedia di dalam terminal. Sebuah ironi yang cukup memprihatinkan. Saya sering mengalaminya saat baru pulang dari Surabaya. Dari Terminal Arjosari, yang merupakan pintu masuk arah utara, saya berniat menaiki angkot jurusan GA (Gadang Arjosari) yang melewati daerah di sekitar rumah saya. Tapi, saya tak menemukan satu pun angkot yang saya maksud. Padahal waktu masih sore hari. Angkot jurusan lain pun setali tiga uang. Hanya beberapa saja yang berada di terminal tersebut. Mau tak mau, saya harus naik angkot jurusan lain dan berganti dengan jurusan yang saya maksud di tengah jalan. Ketiga, jam operasional angkot yang terbatas. Beberapa angkot menyudahi kegiatannya sebelum adzan maghrib. Jadi, selepas maghrib jangan berharap akan bisa menaiki angkot. Nah jam operasional ini rupanya menyesuaikan dengan jam anak sekolah. Setelah anak sekolah habis, maka angkot akan menyudahi kegiatannya. Keputusan semacam ini juga membuat rugi penumpang. Lagi-lagi, aksebilitas penumpang menjadi terbatas sehingga keputusan menaiki kendaraan pribadi pun diambil. Keempat, yang tak kalah penting adalah ulah oknum sopir yang menarik tarif seenaknya. Pada perda yang telah disepakati, tarif angkot di kota saya adalah 3.000 rupiah jauh dekat untuk umum dan 2000 rupiah untuk pelajar. Namun, saya sering diminta sopir untuk membayar 5000 rupiah. Saat saya memberi uang pas 3000 rupiah pun sang sopir malah meminta saya menambahkan 2000. Lalu saya bilang kalau tarifnya kan hanya 3000, katanya sudah sore jadi ya 5000. Nah perilaku semacam ini juga membuat penumpang menjadi enggan untuk naik angkot. Belum lagi, sikap sopir yang kurang ramah memperparah penilaian penumpang. Beberapa alasan di atas memang harus segera diatasi. Bukan apa-apa, karena angkot adalah satu-satunya transportasi massal yang sebenarnya sangat penting di tengah krisis BBM. Namun, seringkali pihak pemkot tak terlalu serius menanganinya. Bahkan yang sering terjadi adalah gesekan di antara keduanya. Padahal, jika dipikirkan matang-matang, angkot ini bisa menjadi mitra pemkot untuk mengatasi kemacetan. Pemkot pun sudah menyediakan halte-halte bagi angkot. Bila angkot bisa ditata dengan baik, maka tak mustahil meskipun kecil namun manfaatnya akan terasa. Sopir pun akan mendapat pemasukan yang cukup dan penumpang bisa menaiki angkot dengan nyaman. Belum lagi, saat ini sudah banyak angkot yang mengalami peremajaan dengan armada baru. Semoga harapan ini bisa terwujud. Demikian semoga bermanfaat. Mohon maaf jika ada kesalahan. Salam.

D

Hidup Dari Sebotol Tinta

i era 1970-an ada istilah kuli tinta. Itu predikat kental untuk profesi jurnalist atau wartawan. Dewasa ini, istilah tersebut sudah tidak lagi populer, tetapi sisanya, paling tidak, melekat pada pengusaha jasa percetakan. Pekerja di sektor ini, saban hari tak pernah pisah dengan tinta. Arif Fajar Hananta, S.Pd. pemuda yang basis ilmunya bidang pendidikan menyeberang keluar jalur. Dalam usia yang masih relatif muda, dia lahir di 24 Oktober 1988, enggan menjadi guru. Dia memilih menjadi kuli tinta di perusahaan yang dia dirikan 2 tahun lalu. “Citra Warna Indah (CWI) ibarat itu rumah, suasana sangat ramah, dan nyaman. Saya sangat menikmati, meski itu berbeda jauh dengan disiplin ilmu yang saya pelajari,” ungkap Arif, Sabtu 30/08/2014 di kantornya, Jln. Pramuka No. 69, Branang, Wonosari,Gunungkidul. Demikian runtut dia bertutur soal pengalaman di bidang bisnis percetakan. Bertahan hidup di era ekonomi liberalistik sangat berat. Modal milyaran rupiah tidak menjamin usaha bisa bertahan. Pengusaha butuh kreatifitas tanpa henti. Keuntungan kecil namun ajek adalah kunci

utama. Berikutnya diikuti upaya pembangunan jaringan pemasaran produk. Itu kalau usaha tidak mau gulung tikar. Pemuda lajang asal Desa Nglipar, Gunungkidul alumnus teknik elektro UNY ini saban hari mengomandani 7 pemuda yang sibuk meladeni pesanan: banner, baliho, one way vision, stiker, kalender, kartu nama, nota, undangan, amplop, id card, brosur, kop surat, dan masih banyak yang lain. “Tahun 2012 saya membangun jaringan khusus perkantoran. Alhamdulillah, respon mereka positif, karena prinsip usaha yang saya lakukan: murah tetapi bukan murahan,” ujarnya. Cita-cita menjadi guru masih belum luntur. Tetapi menunggu kesempatan dengan bertopang dagu, menurut Arif sangat menjemukan. Muncul ide main-main dengan sebotol tinta. “Ternyata asyik,” katanya.

Bambang Wahyu Widayadi


METROPOLITAN Selalu Jadi Bahan Perahan

Siapa Bermain Dibalik Rekomendasi SPPR dan Izin Lokasi?

Karawang, Koran KitaLambannya proses perizinan banyak dikeluhkan oleh sejumlah investor yang mau menanamkan modalnya di Kabupaten Karawang. Para investor merasa birokrasi perizinan menjadi penghambat gerak investasi mereka. Rantai birokrasi terkesan dibuat panjang, proses perizinan bertele-tele dan makan waktu lama. Belum lagi, “persyaratan tambahan” yang diajukan oleh badan penerbit perizinan dan para pengambil keputusan, secara resmi maupun bisik-bisik menambah semrawutnya proses perizinan. Menurut pengamat kebijakan publik Endang Saputra, kelambanan dalam pemberian izin itu dikarenakan pemberlakuan otonomi daerah (otda) yang memberikan kewenangan besar kepada Pemda (eksekutif dan legislatif) dalam hal pemberian izin. Selain Bupati yang mengendalikan perizinan melalui secarik kertas disposisi, lembaga dan pimpinan DPRD juga “ikut bermain” menambah panjang alur permohonan izin. “Karena untuk penggunaan lahan di atas 30 hektar dan 50 hektar, mau tak mau harus melalui pintu mereka terlebih dahulu, dalam Pasal 11 ayat 2 huruf a dan b. Perda Kabupaten Karawang No. 5 Tahun 2013, Tentang Izin Lokasi,” kata Endang.

izin pemanfaatan ruang (izin lokasi) dipegang oleh BPMPT sebagai amanat Perda Tentang Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP), kata Endang.

Hilangnya Kewenangan Bappeda Kemudian ada perubahan kewenangan dalam pemberian persetujuan pemanfaatan ruang, tercantum dalam lampiran Peraturan Bupati (Perbup) No. 40 Tahun 2011 dan lampiran Perbup No. 23 Tahun 2013, tentang daftar pelimpahan sebagian urusan pemerintahan dari Bupati kepada perangkat daerah. Dalam lampiran Perbup No. 40 Tahun 2011, pada angka 18, Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda), huruf c Bidang Penataan Ruang, No. 3 Pembangunan, huruf p dan q, Bappeda Kab. Karawang dapat memberikan atau membatalkan izin pemanfaatan ruang, yang disesuaikan dengan RTRW Kabupaten. Sedangkan dalam Perbup No. 23 Tahun 2013, pada angka 18 Bappeda huruf c, Bidang Penataan Ruang No. 3, Pembangunan huruf p, Bappeda memberikan rekomendasi dalam penerbitan izin pemanfaatan ruang, manfaat jalan dan ruang pengawasan, jelas Endang. Terhitung sejak pemberlakuan Perbup No. 23 Tahun 2013, pada tanggal 28 Juni 2013 Bappeda tidak lagi memiliki kewenangan untuk memberikan atau membatalkan izin pemanfaatan ruang. Bappeda hanya berwenang memberi rekomendasi dalam penerbitan izin pemanfaatan ruang, manfaat jalan dan ruang pengawasan. Dengan demikian kewenangan penerbitan atau pembatalan

Bappeda Tidak Konsisten Endang mengatakan, Bappeda Karawang tidak konsisten. Melalui Surat Persetujuan Pemanfaatan Ruang (SPPR) No. 582/1018/Pras-TR tanggal 24 Juli 2013, Bappeda Kab. Karawang menyampaikan kepada pabrikan semen PT Jui Shin Indonesia (PTJSI) bahwa pada prinsipnya pemkab Karawang memberikan persetujuan bersyarat terhadap rencana PTJSI untuk membangun pabrik semen dan tambang bahan baku semen di desa Tamanmekar, desa Tamansari dan desa Ciptasari di Kec. Pangkalan Kab. Karawang. “Penerbitan SPPR tersebut terasa janggal, karena esensinya bertolakbelakang dengan surat kepala Bappeda No. 540/225/PrasTR tanggal 22 Juni 2014 Perihal Telaahan Kawasan Karst, yang menyimpulkan bahwa kegiatan penambangan batu kapur atau bahan baku semen di wilayah Kec. Pangkalan itu melanggar UU No. 26 Tahun 2007 Tentang Penataan Ruang. Dan juga melanggar Perda Jawa Barat No. 2 Tahun 2006, Perda Jawa Barat No. 22 Tahun 2010 dan Perda Kab. Karawang No. 2 Tahun 2013 tentang RTRW Kab. Karawang Tahun 20112031,” kata Endang. Surat Kepala Bappeda itu juga dimuat dalam SK Bupati Karawang No. 180/3442-Huk tanggal 16 Juli 2014, Tentang Rekomendasi Penutupan Kegiatan Pengambilan Batu Kapur di wilayah Kec. Pangkalan Kab. Karawang. (dot/yut)

Pemanfaatan Ruang dan RTRWK. Persetujuan pemanfaatan ruang atau izin prinsip, secara sederhana dapat diartikan sebagai persetujuan pemda terhadap rencana usaha yang diajukan oleh badan/perusahaan, setelah melalui proses untuk memeriksa kesesuaian permohonan yang diajukan dengan peruntukan lahan yang tercantum dalam Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten (RTRWK). Dalam lampiran Perbup No. 40 Tahun 2011, pada angka 18 Bappeda huruf c, Bidang Penataan Ruang, Nomor 3, Pembangunan, huruf p dan q, Bappeda dapat memberikan atau membatalkan izin pemanfaatan ruang yang disesuaikan dengan RTRW Kabupaten. Sedangkan dalam Perbup No. 23 Tahun 2013, pada angka 18 Bappeda huruf c, Bidang Penataan Ruang, No. 3, Pembangunan huruf p, Bappeda memberikan rekomendasi dalam penerbitan izin pemanfaatan ruang, manfaat jalan, dan ruang pengawasan. Kalimat “disesuaikan dengan RTRWK” itu tidak dicantumkan lagi.

KAMIS, 4 SEPTEMBER 2014

5

APDESI Desak Pemkab Karawang

Gelar Pilkades Tahun Ini KARAWANG,Koran KitaPuluhan perangkat dengan yang tergabung dalam Assosiasi Perangkat Desa Seluruh Indonesia (APDESI), dan Forum Komunikasi BPD, Kabupaten Karawang, mendatangi kantor bupati setempat, Rabu (3/9). Mereka berunjukrasa menuntut Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Karawang untuk menggelar pemilihan kepala desa (Pilkades) di tahun 2014 ini. Kedatangan para perangkat desa ke gedung Pemkab menggunakan sejumlah mobil dan beberapa kendaraan roda dua dan mendapat pengawalan aparat kepolisian. Rombongan kemudian diterima oleh Wakil Bupati Karawang Cellica Nurrachadiana bersama Sekda Teddy Rusfendi Sutisna, jajaran BPMD, Staf Ahli Bidang Kemasyarakatan dan SDM Banuara Nadeak, Serta Kabag Hukum Setda Kiki. Menanggapi tuntutan pengunjukrasa, Sekretaris DPRD Karawang, A. Suroto menjelaskan, Pilkades tidak dapat dilaksanakan tahun ini mengingat belum adanya Perda yang mengatur hal itu. Ini lebih disebabkan karena belum siapnya DPRD dalam melakukan penyusunan, mengingat anggota DPRD balum lama dilantik.

“Jadi saya rasa ini akan membutuhkan waktu yang lumayan lama. Rencananya kami akan mulai membahas menyusun Raperda ini bulan Oktober mendatang. Mengapa demikian? karena Anggota DPRD Kab Karawang ini mengalami perubahan banyak dalam anggota, karena masa jabatan 2009-2014 baru dilantik tanggal 5 Agustus lalu. Sudah begitu anggota DPRD menyusun Perda Tatib terlebih dahulu dan kelengkapan pimpinan DPRD, karena tandatangapun harus oleh Ketua DPRD definitif tidak Ketua DPRD Sementara seperti sekarang,” beber Suroto. Suroto pun memastikan, usai pembahasan Raperda, baru kemudian mengenai Pilkades. Mekanismenya usai penyusunan pansus Raperda Desa diajukan ke Gubernur Jabar. “Disitu pun perlu menunggu pro-

ses ini, saya yakini untuk proses Raperda sendiri tidak bisa dilakukan secara kilat,” ujarnya Sementara Ketua APDESI yang juga coordinator aksi, Asep Komara mengklaim, pihaknya memilik draf yang bisa dijadikan acuan untuk penyusunan Perda. Maka daru itulah mereka mendesak agar Pilkades dilaksanakan tahun ini. Hal lain yang menjadi alasan kenapa Pilkades harus dilaksanakan tahun ini menurutnya, untuk memaksimalkan jalannya roda pemerintahan di ting-

kat desa. Pilkades yang sedianya dilaksanakan ditahun 2014 tertunda karena Pileg dan Pilpres. APDESI pun khawatir, bila pelakasanaan Pilkades akan kembali diundur karena bertabrakan dengan Pilkada. Selanjutnya Kabid Pemdes BPMD Wawan Hernawan menjelaskan mengenai poin-poin yang ada pada UU No 6 Tahun 2014 PP 43 2014 antara lain mengenai persyaratan bakal calon dan batasan jumlah calon, juga mengenai hasil bila jumlah suara sama itu semua harus dikonsul-

kan dengan Pemerintah Pusat yakni Kemendagri RI. “Poin-poin itu semua, pasal per pasal nanti juga bisa dijadikan acuan untuk pembuatan Perda untuk proses jadinya Perda bisa di follow up, tanya kepada Setwan,” ungkapnya. Diskusi soal Pilkades ini berlangsung a lot. Setelah hampir tiga jam akhirnya pertemuan memutuskan, bahwa kepala desa yang habis masa jabatannya di tahun ini diperpanjang, bukan pjs sampai kepada gelaran Pilkades terlaksana yakni di tahun 2015.(gun/*)

Meski pendistribusian BBM ke SPBU sudah terbilang normal, namun di SPBU Galuh Mas, Kabupaten Karawang masih saja diwarnai pengantri. Rabu (3/9), para calon pembeli mengantri hampir sejauh 30 meter.

85 Persen Pasien Pake BPJS

RSUD Ngaku Gak Nyalahin Karawang, Koran Kita Beredarnya kabar tak sedap bahwa isu Rumah Sakit Umum Daerah Karawang, semua fasilitasnya akan diserahkan kepada Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) akhirnya terjawab sudah. Pasalnya kabar tersebut tidak benar, yang ada adalah akibat banyaknya pasien yang yang datang sekitar 85 persen menggunakan BPJS, sehingga taktis pembayaran kes dari pasien menjadi minim. Untuk itu, pihak RSUD berharap mendapat bantuan, APBN dan APBD Provinsi. Walaupun rumah sakit tersebut fasilitasnya sudah dalam tahap peningkatkan pelayanan kepada masyarakat.

Kasubag Hukum, Humas, Pemasaran dan Promosi Kesehatan, RSUD Karawang, Ruhimin SH, mengatakan, adanya steatmen yang dimuat sejumlah media yang terkesan bahwa Direktur RSUD menyudutkan BPJS itu tidak diamaksudkan demikian. ”Kalau kita mempermasalah BPJS, itu berarti sama juga menyalahkan program pemerintah, karena pemerintah juga memberikan jaminan soal itu. Kita dan BPJS sama-sama sebagai aparat pemerintah, sehingga pelayanan kita harus tetap berjalan sesuai denga program pemerintah,” ujar Ruhimin, kepada Koran Kita, Rabu (3/9). Sekali lagi, kata Ruhi-

Meski pendistribusian BBM ke SPBU sudah terbilang normal, namun di SPBU Galuh Mas, Kabupaten Karawang masih saja diwarnai pengantri. Rabu (3/9), para calon pembeli mengantri hampir sejauh 30 meter.

min, RSUD tidak pernah menyudutkan BPJS, karena pihaknya juga masih memberikan pelayanankepada masyarakat seperti biasanya. ”Meskipun saat ini kita sudah masuk dalam sitim

B.L.U.D, namun realitanya masih tidak bisa berdiri sendiri, dan tetap memerlukan bantuan negara. Jelasnya seluruhnya jangan hanya diserahkan ke pihak rumah sakit saja,” jelasnya. Seperti halnya yang saat

ini berjalan, program Jamkesmas dan Jamkesda, juga sebagiannya sudah dialihkan ke BPJS. Selain itu pelayanan mereka hingga saat ini sudah 85 persen. Jika dihitung hingga tahun 2015 sampai dengan 2016 pasti seluruhnya akan menggunakan BPJS. ”Sebenarnya itu salah persepsi saja, sebenarnya, kendati rumah sakit berdiri sendiri, tapi ketenagakeerjaanya masih pegawai negeri. Dengan demikian kita masih memiliki hak yang sama dengan instansi lainnya untuk bisa menerima bantuan fasilitas baik fisik maupun operasional lainnya yang bisa dibantu oleh pemerintah,” tegasnya. (aml)


6

EKONOMI BISNIS

KAMIS, 4 SEPTEMBER 2014

2015 Tak Ada Kenaikan TDL, Hanya Penyesuaian Tarif JAKARTA, Koran KitaDirjen Ketenagalistrikan Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral Jarman mengatakan, pemerintah tidak berencana menaikkan tarif listrik pada 2015. "Belum ada rencana. Mulai Januari tahun depan, kami hanya akan menerapkan adjustment tariff (tarif listrik penyesuaian) pada enam golongan pelanggan yang naik tarifnya tahun ini," katanya di Jakarta, Rabu. Menurut dia, pemerin-

tah juga akan mengusulkan kepada DPR untuk mengenakan tarif penyesuaian bagi golongan industri besar (I4). Dengan demikian, mulai Januari 2015, pemerintah akan mengenakan tarif listrik dengan penyesuaian otomatis pada 11 golongan pelanggan. Sesuai Permen ESDM No 9 Tahun 2014, pemerintah menerapkan tarif penyesuaian secara otomatis kepada empat golongan pelanggan listrik nonsubsidi mulai 1 Mei 2014.

Keempat golongan tersebut adalah rumah tangga besar (R3) dengan daya 6.600 VA ke atas, bisnis menengah (B2) 6.600-200.000 VA, bisnis besar (B3) di atas 200 kVA, dan kantor pemerintah (P1) 6.600-200.000 VA. Lalu, sesuai Permen ESDM Nomor 19 Tahun 2014, mulai Juli 2014, pemerintah juga mengenakan tarif listrik hingga keekonomian secara bertahap untuk enam golongan pelanggan. Keenam golongan itu adalah rumah tangga R1

(1.300 VA), rumah tangga R1 (2.200 VA), rumah tangga R2 (3.500-5.500 VA), industri I3 nonterbuka, penerangan jalan umum P3, dan pemerintah P2 (di atas 200 kVA). Per 1 November 2014, tarif keenam golongan tersebut sudah mencapai keekonomiannya atau tidak mendapat subsidi lagi. Menurut Jarman, dengan dikenakan tarif penyesuaian, maka tarif listrik ditetapkan setiap bulan yang mengacu pada kurs, harga minyak, dan inflasi.

Pelanggan listrik nonsubsidi, lanjutnya, tidak lagi mendapat subsidi saat kurs atau harga minyak mengalami kenaikan. "Sebaliknya, pelanggan bisa terkena penurunan tarif listrik saat kurs atau harga minyak turun," katanya. Ia menambahkan, dengan pemberlakuan tarif penyesuaian, maka mulai Januari 2015, pemerintah hanya memberikan subsidi pada pelanggan 450 dan 900 VA, badan sosial, bisnis kecil, dan industri kecil. (ija)

Indonesia Tak Butuh Pelabuhan Cilamaya JAKARTA, Koran kitaSaat ini pemerintah tengah mengejar proyek pelabuhan Cilamaya. Namun, Direktur Utama (Dirut) PT Pelindo II RJ Lino justru mengatakan, Indonesia tidak butuh pelabuhan Cilamaya.

“

Jadi mereka ke Singapura dahulu baru ke Indonesia dengan kapal yang lebih kecil. Mau sampai kapan?�

Ilustrasi

Subsidi BBM Harus Dihilangkan

JAKARTA, Koran KitaPemerintah Indonesia tidak layak memberikan subsidi bahan bakar minyak (BBM) pada masyarakat. Alasannya, Indonesia bukan salah satu penghasil minyak terbesar dan tidak memiliki cadagan minyak

dalam jumlah besar. "Kita tidak layak memberikan subsidi minyak bagi masyarakat. Kebanyakan yang memberikan subsidi itu negara kaya minyak. Negara yang beri subsidi BBM dalam jumlah besar, cadangannya

besar juga," ujar Kepala Pusat Studi Ekonomi dan Kebijakan Publik UGM, Tony Prasentiantono, Rabu (3/9/2014). Sebagai perbandingan, saat ini Indonesia memiliki 4 miliar barel cadangan minyak, sedangkan Vene-

zuela memiliki 298 miliar barrel cadangan minyak. Sementara, Indonesia dan Venezuela berada dalam daftar yang sama sebagai pemberi subsidi bahan bakar. Selain itu, menurut Tony, Indonesia sebaiknya

Mazda 2 Skyactiv Mulai Dipasarkan BANDUNG, Koran KitaNew Mazda 2 Skyactiv akan masuk ke Indonesia. Mobil ini bakal diperkenalkan pada ajang Indonesia Internasional Motor Show (IIMS) 2014 mendatang. Kendati baru diperkenalkan pada September 2014 nanti, Mazda 2 Skyactiv sudah bisa dipesan. “Cukup dengan uang tanda jadi Rp5 juta saja sudah bisa dipesan,� ujar Darvi, dari Dealer Mazda Cihampelas Bandung, Selasa (2/9). Mazda 2 baru ini akan mengusung teknologi SKYACTIV mulai dari bodi/sasis, mesin hingga transmisi. Dimensi jadi lebih panjang dan tinggi dibanding Mazda 2 terdahulu. Desain Kodo yang lebih dulu dipakai di Mazda CX-5 dan 6 juga sudah diterapkan, terlihat dari bagian moncong depan. Dalam kabin, sistem hiburan akan tersentralisasi

dengan MZD Connect, sebuah sistem yang menghubungkan perangkat mobile Anda dan memungkinkan Anda menikmati web content seperti SNS dan radio internet saat berada di dalam mobil. Selain itu, masih ada juga fitur i-Activsense untuk keamanan berkendara. i-ACTIVSENSE pada All New Mazda2 mengaplikasi perangkat milliwave radar sensors dan near-infrared laser sensor untuk mendeteksi bahaya, menghindari benturan, dan meminimalisasi kerusakan disaat terjadi kecelakaan baik di jalan raya ataupun di jalan bebas hambatan. Pilihan tipenya, antara lain Tipe V M/T, V A/T, R M/T, R A/T, dan tipe tertinggi GT. Model yang disiapkan untuk pasar Indonesia dibekali mesin bensin 1.500

cc. Mewarisi filosofi teknologi generasi terbaru, All New Mazda2 mengadopsi fitur terlengkap Skyactiv Technology yang merupakan perpaduan sempurna dari kenikmatan berkendara, teknologi yang ramah lingkungan dan performa keamanan terdepan. Kelebihan yang ditawarkan dibanding generasi sebelum nya adalah konsumsi bensin lebih irit, emisi CO2 lebih rendah dan torsi bawah menengah lebih besar. (ija)

juga tidak memaksakan diri memberikan subsidi bagi masyarakatnya karena subsidi BBM belum tentu tepat sasaran. Tony menggunakan d a t a studi I M F 2 0 1 0 yang menyatakan bahwa gasoline, atau bensin, 60 persennya digunakan oleh "top 20 orang terkaya". Hal senada disampaikan pula oleh Thomas T. Lembong, CEO dan Managing Partner Quvat Capital. Menurut Thomas, subsidi BBM bisa dialihkan untuk sekolah, rumah sakit, dan sarana lain yang lebih penting. Kata Thomas, masyarakat tidak perlu was-was dan menganggap pemerintah mengurangi subsidi. Pemerintah hanya mengalihkan untuk keperluan lain. (kpa)

Pasalnya Lino menilai keberadaan Pelabuhan Cilamaya tidak berdampak signifikan pada operasional angkutan laut Indonesia. Malahan, pelabuhan ini justru menambah beban perhubungan laut nasional. "Tujuannya baik mungkin untuk pecah volume, tapi konsekuensinya ini malah jadi kecil-kecil (kapasitasnya). Kapal besar justru tidak bisa masuk," paparnya di JCC, Jakarta, Rabu (3/9). Menurutnya, bila kapal besar tidak bisa masuk ke Indonesia, maka Indonesia akan selalu tertinggal dari negara lainnya. Hal itu dikarenakan perusahaan logistik internasional harus bersandar ke Singapura terlebih dahulu, sebelum

mengirim Barang ke Indonesia. "Jadi mereka ke Singapura dahulu baru ke Indonesia dengan kapal yang lebih kecil. Mau sampai kapan?" keluhnya. Untuk itu dia mengatakan bahwa seharusnya pemerintah mengoptimalkan infrastruktur yang telah ada ketimbang membangun infrastruktur baru. "Kalau pemerintah fokus di satu pelabuhan saja di satu lokasi itu malah lebih bagus. Sekarang kapasitas Tanjung Priok 14 teus, kalau Tanjung Priok dua selesai kapasitasnya bisa jadi 19 teus. Kapal besar bisa masuk ke situ. Tidak perlu lagi mereka ke Singapura dahulu, bisa langsung ke Indonesia," tukas dia. (kpa)

Di Jabar, Acer Incar Penjualan 80.000 Smartphone BANDUNG, Koran KitaAcer Indonesia optimistis dapat menjual sekitar 80.000 unit smartphone di Jabar atau 10% dari target secara nasional, dimana saat ini dan hingga akhir tahun perusahaan akan terus agresif memperkenalkan berbagai produk barunya. Franki Djingga, General Manager Sales Division PT Acer Indonesia, mengatakan saat ini Jabar tercatat sebagai pasar yang berkontribusi dalam urutan ketiga secara nasional setelah Jabodetabek dan Jatim. "Pasar Jabar sangat potensial dan perusahaan mencatat laju pertumbuhan di daerah ini mencapai dua digit apabila dibandingkan kuartal sebelumnya di 2014. Momentum yang baik ini patut dijaga oleh Acer sebagai pemain yang terbilang baru dalam dunia smartphone dengan menghadirkan berbagai produk terbaru," katanya saat memperkenalkan Acer Liquid E700 dan Z200 di Bandung, Rabu (3/9). Menurutnya, saat ini perusahaan masih terus berfokus mengembangkan pasar dengan bersaing secara ketat pada produsen lainnya baik dari dalam ataupun luar negeri yang sudah lebih dulu masuk pada pasar produk smartphone. Untuk menghadapi persaingan tersebut perusahaan terus berupaya menghadirkan berbagai smartphone dengan desain dan fitur yang memiliki nilai tambah, serta harga yang kompetitif. "Optimisme kami diperkuat dari data pasar oleh GFK yang mengatakan akan terjual sekitar 30 juta unit smartphone di Indonesia dan Jabar berpotensi terhadap 10% diantaranya." (ija)


ENTERTAINMENT

KAMIS, 4 SEPTEMBER 2014

Yuni Shara Senang

7

Rafi Dapatkan Nagita Slavina JAKARTA, Koran Kita Penyanyi Yuni Shara ditanya soal mantan pacarnya Raffi Ahmad segera naik pelaminan dengan Nagita Slavina (Gigi) pada 17 Oktober 2014. Namun, Yuni mengaku tidak pernah lagi berhubungan dengan Raffi selama kurang lebih dua tahun lamanya. “Enggak berhubungan hampir dua tahun jadi saya dengar kabar (Raffi akan menikahi Gigi) dari kalian,” kata Yuni ditemui di Jakarta, baru-baru ini. Sebagai mantan kekasih, Yuni senang akhirnya Raffi akan menikah. Apalagi, kata Yuni, Raffi men-

dapatkan perempuan yang ideal. “Saya senang dia dapat perempuan yang baik, yang cantik, terpelajar jadi saya senang,” ungkapnya. Yuni dan Raffi sendiri ketika berpacaran mengalami putussambung. Hubungan kandas pada 2012, dan tak lama muncul foto-foto mesra Raffi dengan artis sekaligus politikus Wanda Hamidah.

Hubungan Yuni dan Raffi juga dikabarkan sempat memanas karena Yuni dituding penyebab rumah Raffi di Lebak Bulus digerebek Badan Narkotika Nasional (BNN) pada 27 Januari 2013. Raffi pun sempat menjalani tahanan di rutan BNN di Cawang, Jakarta Timur, dan dikirim ke tempat rehabilitasi di Lido, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, setelah terbukti menyimpan barang terlarang seperti metilon, dan ganja. Beberapa artis yang juga digiring BNN saat itu ada Wanda Hamidah, Zaskia Sungkar, dan Irwansyah yang tak lama dibebaskan. (sua)

Pendarahan di Rahim

Julia Perez Bungkam soal Penyakitnya JAKARTA, Koran Kita Julia Perez lagilagi tak mau mengungkap apa penyakit yang sedang dideritanya. Perempuan yang akrab disapa Jupe itu mengaku alami pendarahan selama empat bulan ini. “ B u kannya saya senang dikejar sama temant e m a n ,” kata pemeran f i l m

Main Dukun itu ketika ditemui di Jakarta, barubaru ini. Sementara ini, Jupe ingin merahasiakan sakitnya. “Saya mau menyimpan dulu,” ucapnya. Artis yang kerap tampil seksi ini secara mengejutkan bilang ke awak media jika dirinya mengalami pendarahan selama empat bulan ini pada 25 Agustus lalu. Jupe mengungkapkan, akibat penyakit itu dirinya mengalami pendarahan. Dia menunjuk sakitnya itu berada di area rahim. Spekulasi pun merebak jika artis kontroversi ini sedang menderita

saki kanker rahim. Ketika dikonfirmasi, lagilagi ia tak mau menyebutkan sakitnya. Namun, ia telah mendapat rekomendasi dari dokter yang ada di Jakarta untuk berobat ke Penang, Malaysia, untuk bisa mendapat perawatan yang lebih baik lagi. “Tapi nanti saya berencana akan berobat di Penang, Malaysia, karena dokter Rama, dokter kandungan yang di Jakarta merekomendasikan,” katanya. (sua)

Justin Bieber Ditangkap Polisi saat Bersama Selena Gomez

JAKARTA, Koran Kita Justin Bieber tersangkut masalah hukum lagi. Idola berusia 20 tahun itu ditahan polisi saat liburan dengan pacarnya Selena Gomez di kampung halamannya, Kanada. Justin didakwa dengan kasus mengemudi yang membahayakan dan penyerangan pada Jumat 29 Agustus 2014. Justin terlibat dalam kecelakaan di dekat kota kelahirannya Statford, Ontario. Dia lalu terlibat perkelahian fisik dengan pengemudi minivan setelah kendaraan segala

medan miliknya berjenis ATV bertabrakan dengan mobil. Dilaporkan, kecelakaan itu tidak ada yang mengalami luka. Tidak ada biaya yang harus dikeluarkan untuk pengemudi lain. Justin setelah ditangkap tak lama kemudian dibebaskan dengan syarat dia harus hadir di pengadilan pada 29 September. Sebelum ditangkap polisi, ia mengumbar kemesraan dengan pacar putus-sambungnya berboncengan mengendarai ATV. Kuasa hukum Justin,

Brian H. Greenspan menyalahkan paparazi yang mengakibatkan Justin kecelakaan. “Justin dan Selena dalam kedamaian di Staffor akhir pekan ini, sayangnya terganggu oleh keha-

diran yang tak diinginkan dari paparazi,” kata Brian. “Sayangnya, hal ini mengakibatkan tuduhan mengemudi berbahaya dan penyerangan. Bieber dan Gomez telah sepenuhnya bekerja sama da-

lam penyelidikan polisi. Kami berharap ini akan cepat selesai.” Kuasa hukum lainnya, Roy Black, mengeluarkan pernyataan serupa. “Privasi mereka tercabik akibat insiden ini, dan bisa menjadi berbahaya. Sementara masyarakat tidak terlalu simpatik, mereka harus menyadari juru kamera ini bikin sulit hidup mereka. Jadi saya tidak terkejut ada konflik. Kejadian ini cukup sering terjadi, dan selama paparazi dibayar untuk foto-foto mereka, mereka akan terus ada.”(kpl)

sebagai ‘friendly city‘,” katanya. Dalam film itu, Ridwan berperan sebagai Cameo yang menjadi sopir bus wisata bertingkat atau yang dikenal dengan Bandros (Bandung Tour on Bus). Pria yang akrab disapa Kang Emil itu menambahkan, film yang merupakan sebuah produk budaya itu tidak hanya dapat menjadi hiburan semata, namun juga potensial untuk dijadikan sarana publikasi terhadap sebuah daerah tertentu. Ridwan nonton bareng ribuan hijabers Bandung yang memadati area stu-

dio XXI Cihampelas Walk dalam Gala Premier film Hijabers In Love. Produser Eksekutif Firman Baso mengatakan film itu berlatar belakang 100 persen Kota Bandung sehingga diharapkan mampu mempromosikan kota itu ke publik yang lebih luas. Hijabers In Love dibintangi oleh Andania Suri, Shawn Adrian Khulafa, Vebby Palwinta, Dedi Miing Gumelar, Rizky Hanggono, Piyu `Padi’, Anbo Onthoceno, Keke Harun, Linda Nirmala, serta ikon hijabers yang juga seorang muslim fashion designer, Jenahara. (Ant)

Ridwan Kamil Promosikan Film

JAKARTA, Koran Kita Wali Kota Bandung Ridwan Kamil nonton film bareng ribuan hijabers di Kota Bandung, Jawa Barat, untuk film yang dibintanginya berjudul Hijabers In Love. “Saya pribadi sangat menyarankan masyarakat untuk menonton film ini, bukan sekadar karena saya bermain sebagai

Cameo di dalamnya,” kata Ridwan Kamil dalam keterangan tertulis yang diterima di Jakarta, Selasa malam (2/9/2014). Hijabers adalah pemakai pakaian yang disyariatkan oleh oleh agama Islam bagi para muslimah. Ridwan mengatakan, film Hijabers In Love yang diproduseri Firman Baso itu mengisahkan ke-

ramahan Kota Bandung dalam berbagai sisi. Dia sekaligus berharap film itu mampu mempromosikan pariwisata Kota Kembang. “Saya juga yakin film ini mampu mempromosikan kota Bandung

Meski di Penjara

Angelina Sondakh Rajin Nyalon JAKARTA, Koran Kita Sudah menjadi naluri setiap wanita untuk bisa tampil cantik dalam setiap kesempatan. Bahkan bagi mereka yang tengah menjalani masa hukuman di penjara, seperti artis sekaligus politisi Angelina Sondakh. Di dalam penjara pun tersedia fasilitas salon yang bisa mengakomodasi kebutuhan para wanita tersebut. Dengan membayar Rp 35 ribu, para tahanan bisa mendapat perawatan seperti potong rambut dan creambath. “Untuk kecantikan di rutan ini ada fasilitas salon yang dikoordinir oleh petugas kita dan di bantu oleh warga binaan. Nah di sini bagi warga binaan yang ingin ke salon. Misalnya ingin creambath, catok atau ingin meluruskan rambut itu bisa ke salon kami di lantai 2,” ungkap Sri Susilarti Bc,IP SH.Msi, kepala Rutan Kelas IIA Pondok Bambu Jakarta Timur, Senin 1 September 2014. Rambut dan penampilan Angelina Sondakh tetap terjaga meski berada di penjara. ©KapanLagi.comRambut dan penampilan Angelina Sondakh tetap terjaga meski berada di penjara. ©KapanLagi. com Tidak ada batasan bagi warga rutan untuk mendapat layanan salon tersebut. Tampaknya ini yang menjadi rahasia Angie agar bisa terus tampil cantik dalam setiap persidangan. “Kalau Mbak Angie sendiri pernah juga datang untuk mencoba layanan salon ini. Yah itu dia pernah creambath di sini,” ungkapnya. Fasilitas ini juga tidak melanggar peraturan

yang ada di penjara. Adanya tahanan yang sebelumnya pernah bekerja di salon juga dimanfaatkan kemampuannya untuk membantu warga binaan lainnya. “Selain itu kan untuk merawat kecantikan kan Rutan Pondok bambu ini warga binaannya terkenal cantik cantik yah, dan kami memberi kelonggaran bagi mereka untuk membawa produk kecantikan. Yang tidak boleh di bawa masuk ke sini itu kan narkoba, handphone. Tapi kalau alat alat kosmetik karena kan mereka boleh. Kan di sini mereka banyak waktu, jadi mereka bisa luluran, masker,” ungkapn y a . (kpl)


8

NASIONAL

KAMIS, 4 SEPTEMBER 2014

Kapolri Lantik 16 Pejabat Baru

JAKARTA,Koran KitaKepala Kepolisian Negara Republik Indonesia (Kapolri) Jenderal Polisi Sutarman melantik 16 pejabat tinggi kepolisian untuk mengemban tugas baru terkait mutasi jabatan di

lingkungan Polri agar lebih dinamis. "Pada kesempatan yang berbahagia ini kita dapat melaksanakan upacara serah terima jabatan. Hal ini harus dimaknai sebagai upaya perbaikan kinerja

Polri, sekaligus untuk regenerasi personil-personil Polri," kata Kapolri Jenderal Pol Sutarman di Jakarta, Rabu (3/9). Keenam belas pejabat polisi yang dilantik tersebut akan menduduki posisi

baru, menggantikan beberapa personil sebelumnya yang memasuki masa pensiun. Keenam belas pejabat Polri yang dilantik oleh Kapolri di Ruang Rapat Utama Mabes Polri sebagai berikut. Pertama, Irjen Pol Dwi Priyatno resmi menjabat sebagai Inspektur Pengawasan Umum (Irwasum) Polri, menggantikan Komjen Pol Anton Bachrul Alam yang memasuki masa pensiun dan dimutasikan sebagai Pati Yanma Polri. Sebelumnya, Dwi Priyatno menjabat sebagai Kapolda Metro Jaya. Kedua, Irjen Pol Haka Astana M. Widya menjabat AS SDM Kapolri menggantikan Irjen Pol Mustafa Hari Kuncoro. Ketiga, Irjen Pol Burhanuddin Andi menjabat Koorsahli Kapolri. Posisi itu sempat kosong ditinggalkan pejabat sebelumnya yang telah lama pensiun. Keempat, Brigjen Pol Condro Kirono menjabat

Kakorlantas Polri, menggantikan Irjen Pol Pudji

"

"Pada kesempatan yang berbahagia ini kita dapat melaksanakan upacara serah terima jabatan. Hal ini harus dimaknai sebagai upaya perbaikan kinerja Polri, sekaligus untuk regenerasi personil-personil Polri"

Jend. Pol Sutarman Hartanto. Kelima, Brigjen Pol Moechgiarto menjabat Kadiv-

kum Polri, menggantikan Irjen Pol Anton Setiadji. Keenam, Irjen Pol Pudji Hartanto Iskandar menjabat Gubernur Akpol, menggantikan Irjen Pol Eko Hadi Sutedjo. Ketujuh, Irjen Pol Unggung Cahyono menjabat Kapolda Metro Jaya, menggantikan Irjen Pol Dwi Priyatno. Kedelapan, Irjen Pol Anas Yusuf menjabat Kapolda Jatim, menggantikan Irjen Pol Unggung Cahyono. Kesembilan, Irjen Pol Eko Hadi Sutedjo menjabat Kapolda Sumut, menggantikan Irjen Pol Syarief Gunawan. Kesepuluh, Irjen Pol Andayono menjadi Kapolda Kaltim, menggantikan Irjen Pol Dicky D. Atotoy. Kesebelas, Irjen Pol Anton Setiadji menjadi Kapolda Sulsel, menggantikan Irjen Pol Burhanuddin Andi. Kedua belas, Brigjen Pol Dolly Bambang Hermawan menjadi Kapolda Riau, menggantikan Brigjen Pol

Condro Kirono. Ketiga belas, Brigjen Pol Bambang Sudarisman menjabat Kapolda Jambi, menggantikan Brigjen Pol Satriya Hari Prasetya. Keempat belas, Brigjen Pol Srijono menjabat Kapolda NTB, menggantikan Brigjen Pol Moechgiarto. Kelima belas, Brigjen Pol Endang Sunjaya menjabat Kapolda NTT, menggantikan Brigjen Pol I Ketut Untung Yoga Ana. Keenam belas, Brigjen Arman Depari menjabat Kapolda Kepri, menggantikan Brigjen Pol Endjang Sudrajat. Sebelumnya Wakapolri Komjen Pol Badrodin Haiti membantah adanya kabar bahwa mutasi jabatan di lingkungan Polri itu bermuatan politis. "...biasa saja. Muatan politisnya dimana? Yang pensiun ya harus tetap diganti. Dan yang sudah lama tetap harus diganti supaya ada regenerasi juga, ada penyegaran," ujar Badrodin.(ant)

Hatta Rajasa Sudah Ucapkan Selamat dan Minta Maaf JAKARTA,Koran KitaWakil presiden terpilih Jusuf Kalla mengatakan bahwa Ketua Umum PAN yang menjadi rivalnya dalam Pemilu Presiden 2014, Hatta Rajasa, telah menghubunginya melalui telepon untuk mengucapkan selamat dan meminta maaf. Kalla tak menyebut waktu persis percakapannya dengan Hatta. Ia hanya mengungkapkan bahwa percakapan itu terjadi pada Selasa (2/9/2014) kemarin. "Pak Hatta bicara dengan saya per telepon,

ucapin selamat dan meminta maaf," kata Kalla seusai menghadiri acara silaturahim dengan pengurus badan kerja sama perguruan tinggi Islam swasta (BKS PTIS) se-Indonesia di Universitas Al Azhar, Jakar-

ta, Rabu (3/9/2014). Meski demikian, Kalla menampik jika dirinya mengajak Hatta membawa PAN masuk dalam partai koalisi pendukungnya. Pasalnya, Kalla telah menerima informasi bahwa PAN tak akan bergabung sebelum ada keputusan resmi yang diambil oleh seluruh pengurus partai. "Politik sangat dinamis. Saya kira belum (akan bergabung) karena PAN kan mau muktamar dulu," ujarnya. Sebagai informasi, Hatta telah lebih dulu menemui presiden terpilih Joko

Widodo. Pertemuan itu digelar tertutup di kediaman Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh, Senin (1/9/2014). Spekulasi yang berkembang, Jokowi dan Hatta membicarakan perihal koalisi dalam pertemuan itu. Namun, spekulasi tersebut dibantah karena Hatta hanya bersilaturahim dan mengucapkan selamat kepada Jokowi yang menjadi presiden terpilih periode 2014-2019. (kmp)

Pemerintah Diharapkan KPK Resmi Tetapkan Jero Wacik BNN Jateng Ungkap Jaringan Narkoba di Penjara Wujudkan Pemerataan Sebagai Tersangka Kualitas Guru JAKARTA,Koran KitaPemerintah diharapkan mewujudkan pemerataan mutu pendidikan dan kualitas guru di seluruh Indonesia, termasuk untuk Sekolah Dasar, karena saat ini disparitas antarsekolah masih terjadi terutama antara Pulau Jawa dengan di kawasan Timur Indonesia (KTI). Guru Besar UIN Sunan Kalijaga, Yogyakarta, Prof. Abdul Munir Mulkhan mengemukakan hal itu dalam keterangan tertulisnya di Jakarta, Selasa (2/9). Prof. Munir mengungkapkan, belum lama ini dia menyampaikan materi "Kebijakan Pengembangan Profesi Guru" dalam kegiatan PLPG bagi guru-guru SD di Yogyakarta tersebut. "Ketika saya sampaikan bahwa materi yang saya bawakan itu mudah diperoleh melalui pencarian Google, sebagian besar peserta pelatihan ternyata masih asing dengan internet karena di daerahnya masih langka jaringan Internet," ujarnya. Bahkan, sebagian besar peserta belum pernah membaca UU No. 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen dan Peraturan Pemerintah No. 74 Tahun 2008 tentang pelaksanaan UU tersebut. Mereka mengaku baru mendengar Undang-Undang Guru dan Dosen saat pelatihan tersebut, karena memang dalam pelatihan itu juga terdapat peserta dari Indonesia Timur, seperti dari Kendari dan Kabupaten Muna. "Kita bisa membayangkan bagaimana situasi pembelajaran peserta didik muridmurid SD dan kawasan tersebut, belum lagi persoalan tentang fasilitas pembelajarannya," katanya. Prof. Munir menyampaikan hal itu menanggapi pemberitaan di sebuah harian nasional soal masih rendahnya kualitas guru, dimana sampai saat ini masih banyak guru SD yang belum memenuhi kualifikasi pendidikan D-IV/S-1. Sebanyak 36 persen dari total 1,6 juta guru SD berpendidikan diploma tiga ke bawah. Bahkan, terdapat lebih dari 260.000 guru SD yang lulusan setara SMA atau di bawahnya. Lainnya, sekitar 320.000 guru, masih berkualifikasi diploma I, II, dan III. Di jenjang SMP juga masih ada guru yang pendidikannya SMA ke bawah. Jumlahnya lebih dari 22.000 guru. Menurut Prof. Munir, butir C Konsideran UU 20/2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional sudah jelas menyatakan, bahwa sistem pendidikan nasional harus mampu menjamin pemerataan kesempatan pendidikan, peningkatan mutu serta relevansi dan efisiensi manajemen pendidikan untuk menghadapi tantangan sesuai dengan tuntutan perubahan kehidupan lokal, nasional, dan global sehingga perlu dilakukan pembaharuan pendidikan secara terencana, terarah, dan berkesinambungan.(ant)

JAKARTA,Koran KitaKomisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menetapkan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Jero Wacik (JW) sebagai tersangka, Rabu (3/9). Jero diduga melakukan tindak pidana korupsi terkait pengadaan proyek di Kementerian ESDM pada 2011-2013. "Sudah dikeluarkan surat perintah penyidikan per tanggal 2 September 2014, peningkatan status menjadi penyidikan atas nama ter-

sangka JW dari Kementerian ESDM," kata Zulkarnaen saat jumpa pers di Gedung KPK, Jakarta, Rabu (3/9). Ketua KPK Abraham Samad sebelumnya menyebutkan, KPK menemukan indikasi pemerasan terkait dengan proyek tersebut. KPK telah melakukan ekspose atau gelar perkara

terkait dugaan keterlibatan Jero dalam proyek pengadaan di Kementerian ESDM tersebut. Penyelidikan terkait proyek pengadaan di Kementerian ESDM ini merupakan hasil pengembangan proses penyidikan kasus dugaa n ko-

rupsi pengadaan di Sekretariat Jenderal ESDM yang menjerat mantan Sekretaris Jenderal ESDM Waryono Karno. Tim penyelidik KPK telah meminta keterangan Waryono terkait penyelidikan baru ini. KPK juga telah meminta keterangan Jero dan istrinya, Triesna-

wati Jero Wacik, terkait penyelidikan yang sama. Lembaga antikorupsi itu juga telah meminta keterangan Staf Khusus Presiden Bidang Komunikasi Politik Daniel Sparringa. Seusai dimintai keterangan KPK beberapa waktu lalu, Jero mengaku diajukan pertanyaan seputar dana operasional menteri (DOM). Masalah DOM di Kementerian ESDM ini menjadi salah satu fokus penyelidikan KPK. Diduga, ada penyalahgunaan DOM di Kementerian ESDM. Indikasi penyelewengan itu muncul setelah KPK menemukan adanya perintah Jero kepada Waryono Karno saat Waryono masih menjabat sekretaris jenderal untuk "memainkan" anggaran di Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral. Sementara itu, Jero mengatakan bahwa DOM tersebut anggarannya sudah ditetapkan dalam APBN melalui surat keputusan Menteri Keuangan. Namun, Jero tidak mau menyebutkan berapa jumlah DOM yang diterima di tiap-tiap kementerian. Selain itu, Jero mengaku diajukan pertanyaan seputar dugaan penyimpangan dana di Kementerian ESDM dari tahun 2010 hingga 2013. Namun, dia mengaku baru menjabat menteri ESDM pada Oktober 2011 sehingga tidak mengetahui apa yang terjadi di dalam Kementerian ESDM pada medio 2010 hingga Oktober 2011. (kmp)

Ilusrtasi

SEMARANG,Koran KitaBadan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Jawa Tengah mengungkap jaringan pengedar narkoba yang dikendalikan oleh seorang narapidana penghuni penjara Lembaga Pemasyarakatan Klas II Sragen. Kepala BNN Provinsi Jawa Tengah Komisaris Besar Sutarmono di Semarang, Rabu, mengatakan, aparat menangkap dua kurir dengan barang bukti 50,8 gram shabu-shabu. Kedua kurir itu mengaku mendapat perintah mengantar shabu-shabu dari narapidana berinisial WY yang menghuni Lembaga Pemasyarakatan Klas II Sragen. Ia menuturkan pengungkapan itu bermula dari informasi yang diperoleh intelijen BNN tentang adanya kiriman sabu-sabu dari Jakarta melalui jalur kereta api. "Tim yang sudah disebar mencurigai satu penumpang KA Prameks yang membawa bungkusan serta terlihat bingung," katanya. Pria mencurigakan itu kemudian bertemu dengan sesorang di pintu keluar stasiun sambil menyerahkan bungkusan yang dibawanya. Dua orang berinisial AI dan AM yang ternyata berperan sebagai kurir tersebut langsung ditangkap dan digeledah. "Bungkusan itu ternyata berisi sabu-sabu sebesart 50,8 gram," tambah dia. Setelah penangkapan kedua orang yang berperan sebagai kurir itu, petugas BNN dan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Wilayah Jawa Tengah menggeledah Lembaga Pemasyarakatan Klas II Sragen serta WY, narapidana yang memerintahkan pengiriman shabu-shabu itu. WY merupakan narapidana kasus narkotika yang dihukum tujuh tahun penjara. "Dari WY diperoleh barang bukti berupa telepon seluler yang digunakan untuk berkomunikasi dalam memandu pengiriman narkotika serta bertransaksi," katanya.(ant)


INTERNASIONAL

KAMIS, 4 SEPTEMBER 2014

9

Militan Bunuh Wartawan Amerika Serikat Washington, Koran Kita Militan dari kelompok yang menamakan diri IS (Islamic State) telah membunuh wartawan Amerika Serikat lainnya setelah baru-baru ini menghabisi James Foley. Kelompok tersebut menyiarkan video pada Selasa yang menunjukkan seorang militan bertopeng dengan logat Inggris membunuh sandera dengan senjata tajam. Dalam tayangan terbaru itu, Steven Sotloff, wartawan yang berusia 31 tahun, dengan tenang berbicara di depan kamera bahwa dia korban dari keputusan Presiden Barack Obama untuk melancarkan seranganserangan udara terhadap para pejuang. Pada akhir rekaman lima menit, yang ditemukan dalam jaringan oleh kelompok pemantau terorisme SITE dan dilihat oleh AFP, militan itu mengancam tahanan lainnya, yang diidentifikasi di layar kaca TV seorang warga Inggris. “Obama, Saya datang lagi , dan saya kembali karena sombongnya kebijak-

an luar negeri Anda terhadap Islamic State,” kata orang berpakaian hitam, mengacungkan sebilah pisau tempur dan berbicara dengan logat London. Militan itu mengutuk serangan-serangan udara AS yang baru-baru ini dilakukan atas kawasan sekitar bendungan Mosul di Irak, bertanggal setelah pembunuhan Foley, yang berusia 40 tahun. “Jadi sama dengan peluru-peluru kendali Anda terus menyerang leherleher orang kami, pisau kami akan terus menyerang leher-leher orang Anda,” katanya, sebelum membunuh tahanannya. Rambut dan janggut Sotloff lebih panjang daripada dalam tayangan sebelumnya. Dia diancam mati sebagai balasan atas serangan-serangan terhadap pasukan IS. “Kesempatan kali ini kami gunakan untuk memperingatkan negara-negara yang bergabung dengan aliansi iblis Amerika dan memerangi Islamic State untuk mundur dan biarkan kami.” (ant)

Satu Juta Warga Somalia

Terancam Kelaparan Nairobi, Koran Kita Lebih dari satu juta orang di Somalia, yang porak poranda akibat perang, berada dalam keadaan mendekati kekurangan pangan, dengan kelaparan dan kekeringan memburuk, kata pakar Perserikatan Bangsa-Bangsa, Selasa.

Perdana Menteri Jepang Angkat Lima Menteri Perempuan TOKYO, Koran Kita Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe hari ini mengangkat lima perempuan menjadi menteri dalam kabinetnya. Langkah itu dia lakukan untuk menyelamatkan perekonomian Jepang. Abe sebelumnya menargetkan akan mempunyai susunan kabinet terdiri dari 30 persen perempuan pada 2020. Dalam susunan kabinet terdiri dari 18 menteri, Abe memasukkan nama Yuko Obuchi, putri dari perdana menteri sebelumnya, sebagai menteri perdagangan dan ekonomi, seperti dilansir situs Huffington Post, Rabu (3/9). Dalam sejarah Jepang, ada lima menteri perempuan dalam kabinet termasuk langka. Pada 2001 ada dua menteri perempuan di kabinet, namun pemerintahan itu tidak lama dibubarkan. Abe menegaskan kebijakannya meningkatkan pertumbuhan ekonomi, dikenal dengan “Abenomics”, membutuhkan peran perempuan.

Meski posisi menteri di Jepang lebih terasa sebagai jabatan seremoni--karena yang menjalankan tugas pemerintahan biasanya para birokrat profesional-namun bertambahnya kaum perempuan dalam susunan kabinet dipandang sebagai kesetaraan jender di Jepang. Forum Ekonomi Eropa dalam Laporan Kesenjangan Jender tahun lalu menempatkan Jepang pada urutan ke-105 dalam mengukur partisipasi kaum perempuan dalam bidang politik dan ekonomi. Di antara lima menteri perempuan baru diangkat itu adalah Midori Matsushima, mantan menteri perdagangan dan ekonomi yang menjadi menteri kehakiman; Sanae Takaichi, juga mantan menteri perdagangan dan ekonomi yang menjadi menteri dalam negeri dan komunikasi; Eriko Yamatani sebagai menteri urusan warga Jepang yang diculik Korea Utara; menteri urusan perempuan Haruko Arimura. (kpa)

Penilaian itu didasarkan atas data himpunan Perserikatan Bangsa-Bangsa, tiga tahun sejak kekeringan di negara Tanduk Afrika itu menewaskan lebih seperempat juta orang, sementara pertempuran terus berlangsung di daerah paling parah. PBB mengatakan 1.025.000 orang diklasifikasikan berada dalam situasi-situasi “krisis” atau “darurat”, hanya satu langkah pada kelkurangan pangan

dan skala kelaparannya. Ini merupakan peningkatan seperlima dibanding dengan dampak pada Januari. Laporan gabungan itu disiarkan oleh Unit Analisia Keamanan Pangan dan Nutrisi (FSNAU) dan Jaringan Sistem Peringatann Dini Kelaparan (FEWS NET). “Pemulihan yang bertahap dan keberhasilan yang dicapai sejak akhir kelaparan tahun 2012 sia-sia karena hujan yang tidak

turun, konflik dan bantuan kemanusiaan yang terganggu dan berkurang menyebabkan situasi keamanan pangan memburuk,” kata pernyataan itu. “Kekurangan gizi yang akut meninkat di banyak daerah negara itu, terutama dikalangan anak-anak. Situasi mungkin akan terus memburuk,” katanya. Lebih dari 43.000 anakanak berada dalam risiko kamatian sangat besar akibat kelaparan, sementara satu dalam tujuh anak berusia dibawah lima tahun --sekitar 218 ribu anak-mengalami kekurangan gizi yang akut, tambahnya. Lebih dari 250.000 orng, separuh dari mereka anakanak, meninggal akibat kekurangan pangan tahun 2011.

Pemerintah Somalia yang didukung internasional dipiiih tahun 2012, dipuji luas karea memberikan peluang terbaik dalam puluhan tahun untuk memperbaiki negara yang hancur akibat perang. Tetapi laporan-laporan mengenai krisis pangan bahwa di ibu kota Mogadishu menandakan semakin suramnya catatan pemerintah setelah tuduhan-tuduhan korupsi dan serangan-serangan yang terus dilakukan gerilyawan Al Shebaab bahkan daerah-daerah yang dilindungi dengan ketat. Shebaab, yang pernah menguasai sebagian besar daerah selatan dan tengah Somalia, diusir dari pangkalan-pangkalan mereka di Mogdishu dan kota-kota

penting Somalia oleh pasukan Uni Afrika yang berkekuatan 22.000 personil. Serangan-serangan udara AS Senin dilaporkan ditujukan pada para komandan Shebaab, setelah pasukan Uni Afrika dan Somalia melancarkan serangan baru Jumat untuk merebut pelabuhan-pelabhan penting di selatan. Tetapi kendatipun pasukan Uni Afrika telah merebut kota-kota penting, jalanjalan penting yang menghubungi mereka terancam serangan-serangan Shebab, dan harga pangan meroket. “Jalan-jalan akses tetap dikuasai gerlyawan dan arus perdagangan sebagian besar terhambat yang berakibat harga kebutuhan pokok naik,” kata pernyataan itu dikutip AFP. (ant)

AS Kirim Tambahan 350 Tentara ke Baghdad WASHINGTON DC, Koran Kita Beberapa jam setelah video pemenggalan jurnalis AS Steven Sotloff dirilis Negara Islam Irak dan Suriah, pemerintah AS langsung bereaksi. Presiden Barack Obama langsung memerintahkan pengiriman 350 personel militer tambahan untuk melindungi fasilitas dan staf diplomatik AS di Baghdad, Irak. “Presiden mengotorisasi Kementerian Pertahanan untuk memenuhi permintaan Kementerian Luar Negeri untuk mengirim 350 personel militer untuk melindungi fasilitas dan staf diplomatik kita di Baghdad, Irak,” demikian pernyataan Gedung Putih. “Kami juga terus membantu pemerintah Irak da-

lam upaya memerangi ISIS yang mengancam tak hanya

Irak namun juga seluruh kawasan Timur Tengah ser-

ta kepentingan dan keselamatan personel AS di sana,”

tambah Gedung Putih. Obama, yang tengah berkunjung ke Estonia sebelum menghadiri KTT NATO di Wales, dijadwalkan akan membicarakan tindakan yang harus diambil untuk menghadapi ISIS. “Presiden juga akan membicarakan pembentukan sebuah koalisi internasional yang luas untuk menerapkan sebuah strategi komprehensif untuk melindungi warga kami dan mendukung rekan kami dalam perang melawan ISIS,” tambah Gedung Putih. Sementara itu, juru bicara Kementerian Pertahanan AS Laksamana Muda John Kirby mengatakan dengan penambahan 350 personel ini maka jumlah keseluruhan personel militer AS di Irak kini berjumlah 820 orang. (kpa)

Demi Buang Nasib Buruk, Gadis India Menikahi Seekor Anjing

NEW DELHI, Koran Kita Dipaksa menikahi seseorang yang tidak dicintai bagi sebagian besar orang sudah merupakan hal paling berat yang harus dijalani, apalagi jika dipaksa menikahi seekor anjing. Seorang gadis remaja, Mangli Munda (18), yang

tinggal di sebuah desa terpencil di wilayah timur India, dipaksa menikahi seekor anjing bernama Sheru oleh para tetua desa. Alasannya, “pernikahan” itu akan menyingkirkan roh jahat dari diri remaja tersebut. Seorang tetua desa me-

ngatakan kepada kedua orangtua Mangli bahwa remaja itu dirasuki roh jahat yang membawa nasib buruk dan jika gadis itu menikahi seorang pria, keluarga dan desa akan tertimpa bencana. Lalu, seekor anjing bernama Sheru “ditunjuk” menjadi “pengantin pria” bagi Mangli. Anjing yang kebingungan itu dibawa ke pesta pernikahan dengan menggunakan sebuah mobil dan disambut meriah para tetamu. Mangli, yang tak pernah duduk di bangku sekolah, mengatakan, dia sangat tidak bahagia dipaksa menikahi seekor anjing. Meski demikian, dia yakin jika dia menjalani ritual itu, perun-

tungannya akan berubah. “Saya menikahi seekor anjing karena para tetua desa yakin roh jahat yang membawa nasib buruk bisa dialihkan ke anjing itu. Setelah semua ini dilaksanakan, pria yang akan saya nikahi kelak bakal berumur panjang,” kata Mangli. Sementara itu, ayah sang mempelai perempuan, Sri Amnmunda, menyetujui usulan para tetua desa. Dia bahkan mencari anjing yang akan dinikahkan dengan putrinya. “Para tetua desa mengatakan, kami harus menggelar pernikahan ini secepatnya. Kami harus memastikan roh jahat ini dihancurkan. Menikahi anjing adalah satu-satunya

jalan untuk menyingkirkan nasib buruk,” ujar Amnmunda. Bukan yang pertama Mirror Mangli Munda bersama ayah dan mempelai pria Sheru si anjing kampung, sesaat sebelum pesta pernikahan dimulai. Sri Ahnmunda mengatakan, putrinya bukan yang pertama melakukan pernikahan dengan anjing di desa itu dan di desadesa lain. “Banyak pernikahan seperti ini dilakukan di desa kami dan desa-desa lainnya. Ini adalah adat yang sangat kami yakini,” tambah Ahnmunda. Berdasarkan adat istiadat desa itu, pernikahan ini tidak akan memengaruhi

kehidupan Mangli pada masa depan. Dia nantinya bebas menikahi seorang pria tanpa perlu “menceraikan” si anjing. “Penduduk desa mengatakan, banyak gadis yang melakukan ritual ini dan mereka terbebas dari roh jahat. Mereka semua kini hidup bahagia,” ujar Mangli. Seperti layaknya pesta pernikahan, para tetamu yang hadir juga bergembira ria, menyanyi, dan menari mengikuti irama musik tradisional. Sementara itu, sebanyak 70 orang kerabat Mangli dan para tetua desa juga menghadiri pesta tersebut. “Terlepas mempelai pria adalah seekor anjing,

kami harus mengikuti adat kami. Kami menghormati anjing itu seperti kami menghormati pengantin pria,” kata ibu Mangli, Seems Devi. “Kami harus mengeluarkan biaya untuk menggelar pesta pernikahan ini, seperti layaknya pesta pernikahan normal. Namun, ini adalah satu-satunya cara kami menyingkirkan nasib buruk dan memastikan keselamatan desa kami,” tambah Devi. Setelah pesta pernikahan berakhir, Mangli harus mengurus Sheru sebagai hewan peliharaannya selama beberapa bulan mendatang, sebelum akhirnya Mangli bebas menikahi pria idaman hatinya. (kpa)


10

KOMUNITAS

KAMIS, 4 SEPTEMBER 2014

Mengenal Sejarah lewat “Night at Museum”

JAKARTA, Koran Kita Sejarah mungkin kerap kali membosankan bila hanya belajar melalui teori semata. Orang yang mempelajari sejarah dengan teori harus menghafal banyak hal dan peristiwa juga tanpa mengalami secara langsung. Maka dari itu, membuat belajar sejarah menjadi menarik adalah tugas kita semua.

H

al tersebut menjadi salah satu keyakinan Asep Kambali, pendiri dari Komunitas Historia Indonesia (KHI). Asep yang merupakan guru sejarah dan dosen di fakultas ilmu komunikasi ini percaya, bila sejarah dipelajari dengan metode yang berbeda, pastilah jadi menarik. Didasari keyakinan tersebut, Asep dengan beberapa temannya membuat cara-cara mempelajari sejarah yang bisa mengajak orang jadi pro-aktif. Akhirnya, terselenggaralah acara-acara seperti Night at The Museum dengan kegiatan Amazing Race yang dilaksanakan di Museum Bank Indonesia (MBI), Kawasan Kota Tua, Minggu (31/8/2014).

Night at The Museum sudah diadakan selama tiga kali di MBI, termasuk yang baru saja diadakan ini. Namun, bila sebelumsebelumnya dengan tour keliling museum, kali ini diadakan lomba seperti amazing race yang mengasah kemampuan sejarah peserta. Amazing race ini merupakan lomba yang diikuti tiap-tiap kelompok yang harus berlomba menyelesaikan pospos permainan yang ada. “Kali ini kita ada lima pos, di masingmasing pos ada permainan tebak gambar tokoh keuangan Indonesia, mencari tempat yang ditentukan lalu selfie, menemukan uang zaman dulu, mengisi teka teki silang, lalu menebak istilah keuangan Indonesia,” tutur Asep. Bila berhasil menyelesaikan kelima permainan tersebut, kelompok akan diperbolehkan masuk ke dalam pos bonus. Berhasil melalui pos bonus, maka akan mendapatkan tiga huruf dari MBI yang menandakan juara satu, dua, dan tiga.

Minat tinggi peserta Dalam mengumpulkan peserta Night at The Museum ini, KHI hanya mempublikasikan dan membuka pendaftaran online lima hari sebelum hari dimulainya acara ini. Dalam lima hari saja, menurut Asep, banyak

yang daftar, khususnya peserta nonmember dari KHI. “Padahal enggak dikasih tau ada hadiahnya loh, tapi banyak orang yang mau ikut dengan informasi ada acara Night at The Museum dan gratis,” kata Asep. Pemenang dari lomba tersebut bagi masingmasing orang di dalam kelompok, untuk juara tiga dapat Samsung powerbank, juara dua dapat

Samsung DVD player, dan juara satu mengantongi Apple iPod shuffle. Pemberitahuan tentang hadiah tersebut baru dilakukan setelah selesai lomba sehingga peserta awalnya tidak tahu ada hadiahnya. Heri Ferdian (35), salah satu peserta mengaku ikut

PASANG

DIBUTUHKAN SEGERA!

IKLAN

Harian KORAN KITA, Perusahaan media lokal dengan jangkauan yang tersebar di Karawang, Bekasi, Purwakarta & Subang. Mengundang Anda untuk bergabung bersama Kami Sebagai:

DISINI

Account Executive (AE) 10 Orang Fasilitas:

• Pria/Wanita, Single, Max 28 Thn

• Bonus & Komisi Menarik

• Diutamakan Berpengalaman Dibidang Penjualan & Pemasaran • Min. SLTA/Sederajat • Disiplin, Mudah Bergaul, Berpenampilan Menarik • Komunikatif

Kirim Lamaran Ke:

HRD, Koran Kita Jl Arif Rahman Hakim (Niaga) No 234, Karawang Telp: 0267 8451 0522

Telp :

(0267) 845 1052 email: iklan.korankita@gmail.com

GJ

BENGKEL LAS GELAR JAYA Jl Raya Manunggal VII Tegal Sawah Taneuh Beureum (Depan Jalan Pertamina)

MENERIMA SEGALA JENIS : • • • • • •

Kusen Alumunium Pagar Stainlees Pagar Besi Tempa Minimalis Canopy Poly Carbonat Canopy Atap Spandex DLL ING

BERSA KAN A G R HA MUAS E M S A KUALIT

Hub: Ridu Telp: 085 885 6801 07 08521 8404 888

DIKONTRAKAN Perumahan Grand Taruma, Blok N21 No 38 Palma Hijau, Hubungi:

Ibu Iis 0815 7400 8494

sedikit peserta yang seperti Heri, yakni baru kali ini mengikuti acara KHI dan tertarik dengan konsep dan metode belajarnya. Asep berpesan kepada peserta saat sebelum memulai lomba semalam, dengan menggunakan topi bertuliskan “No History, No Future”. Asep menjelaskan betapa pentingnya mempelajari sejarah. Dengan tahu sejarah masa lalu kita, maka kita akan tahu siapa kita yang sebenarnya dan kita bisa jadi lebih percaya diri dengan belajar dari masa lalu. (kpa/bd)

HUB Bagian Iklan

Syarat:

• Gaji Pokok + Transport

• Jenjang Karir

acara ini tidak dari ajakan siapa-siapa, namun murni keinginan sendiri. Heri awalnya mengetahui ada kegiatan Night at The Museum dari googling di internet. Setelah tau infonya dari akun twitter @IndoHistoria tentang kegiatan KHI, Heri langsung daftar.

Kecintaannya pada sejarah lah yang membuat Heri memutuskan ikut bergabung dengan acara ini. Heri pun setuju dengan tujuan dari KHI yang memperkenalkan budaya dengan cara terjun langsung seperti di MBI ini. “Kalau dihidupkan dengan cara-cara seperti ini, pasti enggak membosankan,” ujar Heri. Selain mendapat pengalaman dan wawasan baru tentang sejarah perekonomian Indonesia, Heri juga mendapatkan teman baru dengan ikut acara ini. Tidak


SAMBUNGAN

KAMIS, 4 SEPTEMBER 2014

Penambang Ilegal ........... Yuda Febrian Silitongga, wartawan media online Karawangtoday, yang mengaku mengalami intimidasi itu akhirnya melaporkan Ujang Nurali ke Polres Karawang. “Sudah saya laporkan ke Polres Karawang, biar segera ditangani kasusnya,” ujar Yuda, kepada Koran Kita, Rabu (3/9). Masih kata Yuda, melalui laporannya bernomor polisi : LP/756/VIII/2014/JBR ./ RES. KRW, itu, ia yang saat laporan didampingi sejumlah wartawan lainnya yang merasa profesinya terancam, meminta kasus itu bisa dituntaskan oleh kepolisian. “Ini sangat mengancam profesi kami. Jika dibiarkan terus bagaimana pers bisa maksimal memberikan informasi untuk masyarakat,” ujar Yuda usai mengisi BAP di Mapolres Karawang. Ditempat terpisah, Ujang Nurali, sebagai pihak yang dilaporkan tentang adanya ancaman dan intimidasi itu menjelaskan bahwa ia tidak melakukan apa yang dituduhkan oleh pelapor. Menurutnya jika hal itu (laporan polisi) dilakukan, ia akan menghadapinya. “Silahkan saja mereka laporkan saya. Karena itu hak mereka, namun saya enggak merasa mengintimidasi dan melakukan pengancaman kepadanya,” ujarnya, kepada Koran Kita, Rabu (3/9). Dari Jakarta, Yayasan Lembaga Bantuan Hukum Indonesia (YLBHI) menilai bahwa sejumlah tindakan intimidasi terhadap para wartawan yang meliput pemberitaan saat ini merupakan bentuk arogansi dan ancaman terhadap kebebasan berpendapat yang dilindungi oleh Pasal 28E ayat (3) UUD 1945. Tindakan yang dilakukan tersebut telah mengancam kemerdekaan pers yang dilindungi oleh Pasal 4 UU

No. 40 Tahun 1999 tentang Pers dimana ditegaskan di ayat (1) “Bahwa Kemerdekaan pers dijamin sebagai hak asasi warga negara”, di ayat (2) ditegaskan. Terhadap pers nasional tidak dikenakan penyensoran, pembredelan atau pelarangan penyiaran”, dan di ayat (3) ditegaskan bahwa “Untuk menjamin kemerdekaan pers, pers nasional mempunyai hak mencari, memperoleh, dan menyebarluaskan gagasan dan informasi. “Apabila pihak pengusaha tambang berkeberatan dengan pemberitaan tersebut, UU No. 40 Tahun 1999 tentang Pers sudah menyediakan mekanisme yaitu Hak Jawab sebagaiman termuat di pasal 1 Ayat (11) dimana pihak yang dirugikan, dapat memberikan tanggapan atau sanggahan terhadap pemberitaan berupa fakta yang merugikan nama baiknya,” ujar Ketua Badan Pengurus YLBHI, Alvon Kurnia Palma, di Jakarta. Untuk itu, jika benar dugaan itu terjadi, YLBHI mendesak agar segera menghentikan teror dan intimidasi terhadap para Jurnalis. “Kami siap memberikan perlindungan terhadap kemerdekaan terhadap Jurnalis yang melakukan peliputan,” kata Alvon, singkat. Seperti diketahui, berdasarkan pengakuan Yuda, dugaan intimidasi yang dialaminya itu berawal dari kegiatan peliputan kunjungan Kapolres Karawang yang datang ke lokasi tambang illegal dan memberikan himbauan kepada para penambang liar di kawasan itu pada Selasa (2/9) lalu. Sebagai seorang wartawan, sebelum acara dimulai dia sudah siap berada di lokasi Kecamatan Pangkalan. Namun Tiba-tiba, dia didatangi oleh pengusaha bernama Ujang Nurali.

“Kamu Yuda kan? Yang sering memberitakan di media online masalah pertambangan. Jangan macam-macam kamu,” ujar Yuda, menirukan perkataan Ujang Nurali. Pertanyaan itu dijawab “Ya”, oleh Yuda. Komunikasi mereka terputus lantaran Kapolres sudah memulai kegiatan paparannya soal pelanggaran hukum tambang ilegal. Usai AKBP. Daddy Hartadi memberikan paparan, Yuda bersama beberapa awak media melakukan wawancara. Nah, setelah wawancara, ungkap Yuda, Ujang Nurali kembali menghampirinya, dan menanyakan no telpon ketua ForkadasC+, Hendo Wibowo. Namun karena HP miliknya mati, nomor itu tak bisa diberikan. “Saya ada urusan sama Hendro, dia sudah menantang saya. Kamu jangan macammacam, memberitakan di sini,” tambah Yuda menirukan ucapan terlapor. Bukan berhenti, tambah dia namun Ujang Nurali terus memprovokasi para penambang liar yang telah mengelilinginya. Sehingga berbagai sumpah serapah diterima Yuda. “Yang saya takutkan ada ancaman bakar, bakar, saya takut dibunuh dengan cara dibakar,” lanjut Yuda, dengan mimik muka yang tampak ketakutan. Beruntung aparat kepolisian yang berkumpul melindunginya. Bahkan Yuda mendapat perlindungan di Polsek Pangkalan. Hingga setelah polisi menilai kondisi sudah aman, sekitar pukul 18.30 Wib kemarin Yuda meninggalkan Mapolsek Pangkalan. Hingga berita ini diturunkan, kasus dugaan intiminasi dan provokasi tersebut tengah diproses oleh Polres Karawang. (rik/)

Anggaran Pilkada ........... Dia mengatakan, lembaga penyelenggara Pilkada atau KPU Karawang telah menyampaikan alokasi anggaran kebutuhan Pilkada sekitar Rp 67 miliar. Alokasi anggaran yang disampaikan KPU setempat ke Tim Anggaran Pemerintah Daerah Karawang tersebut merupakan kebutuhan anggaran Pilkada hingga putaran kedua. Jika dikaitkan dengan anggaran yang disampaikan KPU Karawang itu, maka diperkirakan total anggaran untuk KPU, Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) dan anggaran keamanan atau Polres setempat mencapai

Rp100 miliar. Kebutuhan anggaran yang diusulkan mencapai Rp 67 miliar itu jauh lebih besar dibandingkan dengan biaya Pilkada Karawang pada tahun 2010 yang hanya mencapai Rp40 miliar. Sekda meminta KPU setempat melakukan perincian jumlah kebutuhan anggaran Pilkada secara detail. Bahkan, jika perlu ditetapkan terlebih dahulu jumlah tempat pemungutan suara dalam menentukan total anggaran Pilkada. Ia berharap dalam sebulan ke depan, KPU Karawang, Panwaslu dan aparat keamanan bisa me-

nunjukkan perincian kebutuhan anggaran untuk Pilkada 2015. Sehingga alokasi anggarannya bisa segera dimasukkan dalam APBD murni tahun 2015. Seperti diketahui, Bupati dan Wakil Bupati Karawang yang kini menjabat akan habis masa jabatannya pada Desember 2015. Dengan begitu, sekitar bulan Oktober 2015, akan digelar Pilkada Karawang. Ditempat terpisah, Ketua KPU Karawang Riesza Affiat, yang dihubungi Koran Kita, Rabu (3/9, mengakui bahwa pengajuan itu dilakukan setelah berdasarkan hasil rapat di KPU. (jul)

Bachrul Alam digantikan Irjen Pol Dwi Priyatno yang sebelumnya menjabat sebagai Kapolda Metro Jaya. Posisi Kapolda Metro Jaya diisi Irjen Pol Unggung Cahyono yang sebelumnya menjabat Kapolda Jawa Timur. Jabatan Kapolda Jawa Timur diisi Irjen Pol Anas Yusuf yang sebelumnya menjabat sebagai Wakil Kepala Badan Reserse dan Kriminal Polri. Selain itu, Asiten Sumber Daya Manusia (SDM) Polri Irjen Pol Mustafa Hari Kuncoro pun dimutasi menjadi Pati di Pelayanan Markas Polri dalam rangka pensiun. Penggantinya Irjen Pol Haka Astana M Widya yang sebelumnya menjabat Staf Ahli Manajemen Polri. Selanjutnya, Kapolda Sulawesi Selatan Irjen Pol Burhanudin Andi dimutasi menjadi Koordinator Staf Ahli Kapolri. Kapolda Sulawesi Selatan diisi Irjen Pol Anton Setiadi yang sebelumnya menjabat sebagai Kepala Divisi Hukum Polri. Jabatan yang ditinggalkan Irjen Pol Anton Setiadi diisi Irjen Pol Syahrul Mamma yang sebelumnya menjabat sebagai Staf Ahli Bidang Sosial Politik Kapolri. Kemudian Kapolda NTB Brigjen Pol Moechgiarto mendapatkan jabatan promisi bintang dua menggantikan Irjen Pol Syahrul Mamma sebagai Staf Ahli Sosial Politik Kapolri. Jabatan Kapolda Nusa Tenggara Barat (NTB) diisi Brigjen Pol Srijono yang sebelumnya menjabat sebagai wakil gubernur Akademi Kepolisian. Kemudian Kapolda Sumatera Utara Irjen Pol Syarief Gunawan diangkat Staf Ahli Kapolri Bidang Sosial Budaya menggantikan Irjen Pol Eddy Sumantri yang diangkat sebagai Widyaiswara

Utama Sespim Polri Lemdikpol. Irjen Pol Eko Hadi Sutedjo sebelumnya sebagai Gubernur Akademi Kepolisian menjadi Kapolda Sumut. Gubernur Akpol diisisi Irjen Pol Pudji Hartanto yang sebelumnya menjabat Kepala Korps Lalu Lintas Polri. Jabatan Kakorlantas Polri diisi Brigjen Pol Condro Kirono yang sebelumnya menjabat Kapolda Riau. Jabatan Kapolda Riau diisi Brigjen Pol Dolly Bambang Hermawan yang sebelumnya menjabat Karodalopers SSDM Polri. Lalu, Kapolda Kalimantan Timur yang sebelumnya dijabat Irjen Pol Dicky D Atotoy digantikan Irjen Pol Andayono yang sebelumnya menjabat Wakil Inspektorat Pengawasan Umum (Wairwasum). Kapolda Nusa Tenggara Timur (NTT) Brigjen Pol I Ketut Untung Yoga Ana mendapat jabatan baru sebagai Kasespimti Polri Lemdikpol, pengganti Kapolda NTT diisi Brigjen Pol Endang Sunjaya yang sebelumnya menjabat sebagai Wakapolda Aceh. Kapolda Jambi Brigjen Pol Satriya Hari Prasetya dimutasi menjadi Karokerma KL SOPs Polri sementara jabatan Kapolda Jambi diisi Brigjen Pol Bambang Sudarisman yang sebelumnya menjabat sebagai Direktur Ekonomi Baintelkam Polri. Kapolda Kepulauan Riau Brigjen Pol Endjang Sudrajat pun dimutasi menjadi Perwira Tinggi (Pati) di Pelayanan Markas Polri dalam rangka pensiun. Penggantinya Brigjen Pol Arman Depari yang sebelumnya menjabat sebagai Direktur Tindak Pidana Narkoba Bareskrim Polri. (kpo/ yul)

Kapolri ........... Merupakan penghinaan semuanya kapolres, kapolda yang istrinya enggak ikut,” kata Sutarman di Rupatama Polri, Jakarta, Rabu (3/9). Sutarman mengatakan alasan menyuruh Bhayangkari ikut suaminya agar dapat mengawasi dan melayani suaminya saat bertugas. Sutarman sempat bercanda, jika tak dilayani oleh istrinya, ditakutkan mencari pelampiasan di luar rumah. “Karena berdasarkan evaluasi kalau bapak-bapak ditinggal imannya bisa kuat, tapi ‘imron’nya tidak kuat. Itu yang menyebabkan persoalan di institusi,” canda Sutarman. Sontak saja peringatan ini menimbulkan tawa para hadirin yang sebagian besar adalah petinggi Polri. Dia pun memberikan contoh dirinya di hadapan bawahannya. “Saya tugas di Timor-Timur istri dan anak saya, saya bawa,” pungkas dia. Pada pelantikan itu, Kapolri Jenderal Polisi Sutarman melantik 16 jenderal untuk menempati sejumlah jabatan. Adapun yang dilantik di antaranya Irwasum Polri, Asisten Sumber Daya Manusia Kapolri, Koordinator Staf Ahli Kapolri, Kepala Korps Lalu Lintas Polri, Kepala Divisi Hukum Polri, Gubernur Akademi Kepolisian, Kapolda Metro Jaya, Kapolda Jawa Timur, Kapolda Sumatera Utara, Kapolda Sulawesi Selatan, Kapolda Kalimantan Timur, Kapolda Riau, Kapolda Jambi, Kapolda NTB, Kapolda NTT, dan Kapolda Kepulauan Riau. Dalam Surat Telegram Rahasia Nomor ST/1717/IX/2014 tertanggal 1 September 2014 tercatat bila Komjen Pol Anton

Megawati Prabowo ........... Masuknya nama “Megawati Prabowo” menarik perhatian. Sebab, namanya mengingatkan pada gabungan dua nama tokoh nasional yang hubungannya sedang merenggang karena ajang Pemilu Presiden 2014. Megawati berjaya lewat calon presidennya, Joko “Jokowi” Wi-

dodo, yang ditetapkan oleh Komisi Pemilihan Umum sebagai pemenang pemilu. Sementara itu, Prabowo, yang pernah menjadi calon wakil presiden Megawati pada Pemilu Presiden 2009, harus ikhlas dikalahkan Jokowi. Megawati Prabowo, yang mewakili Provinsi Daerah Istimewa

Yogyakarta, masuk ke dalam tahap 10 besar kontes tersebut. Ia akan bersaing dengan pesertapeserta dari kota lain, di Jakarta. Nama unik Megawati Prabowo lantas menjadi obrolan ramai di Twitter dan situs Kaskus. Apa latar belakang orangtuanya memberi nama Megawati Prabowo? (kpo)

11

Selamatkan Uang Negara Rp 82 Miliar Polda Sulselbar Dituding Berbohong MAKASSAR, Koran KitaAktivis Anti Corruption Community (ACC) menilai, Polda Sulselbar telah berbohong kepada masyarakat yang mengaku sudah menyelamatkan kerugian negara sebesar Rp 82 miliar dalam penanganan sejumlah kasus korupsi di daerah itu. Koordinator Pekerja ACC, Abdul Muthalib mengatakan, Polda Sulselbar mengklaim menyelamatkan kerugian negara Rp 82 miliar pada tahun 2013. Padahal angka tersebut tidak sebanding dengan kasus yang ditanganinya. “Pengusutan kasus korupsi Polda Sulselbar selalu mengklaim menyelamatkan kerugian negara sebesar Rp 82 M di tahun 2013. Angka ini tidak sebanding dengan data kasus yang ditanganinya. ACC

pernah melakukan konfirmasi data tersebut, namun tidak direspons. Angka cenderung hanya sebagai klaim saja. Belum lagi kasus korupsi kendaraan dinas (Randis) PLN Sultanbatara yang menjerat Dirut nya sebagai tersangka yang kemudian dihentikan penyidikan kasusnya (SP3),” beber Muthalib, Rabu (3/9/2014). Muthalib juga menilai, kinerja Inspektur Jenderal (Irjen) Polisi Burhanuddin Andi sebagai Kapolda Sulselbar, tidak lebih baik dari tiga Kapolda sebelumnya. S e mentara itu, Kepala Bidang Hubungan Masyarakat (Kabid Humas) Polda Sulselbar, Komisaris Besar (Kombes) Polisi Endi Sutendi yang dikonfirmasi membantah jika nilai penyela-

matan kerugian negara Rp 82 miliar adalah rekayasa. Menurut dia, jumlah kerugian negara tersebut berdasarkan hasil audit yang dilakukan BPKP dalam sejumlah kasus korupsi. “Ada 42 kasus korupsi yang ditangani dengan nilai kerugian negara yang ditotalkan berdasarkan hasil audit BPKP Rp 82 miliar itu,” jelas Endi. Endi menyebutkan beberapa kasus korupsi yang sudah ditangani Polda Sulselbar, yakni kredit fiktif BNI cabang Parepare yang menjerat beberapa tersangka dengan kerugian Rp 44 miliar. Namun kasus reklamasi Pantai Losari dengan tersangka Jentang dan Najmiah ditolak terus berkasnya oleh Kejaksaan. “Kasus kasus korupsi lainnya masih dalam proses. Jika ditotalkan semua, nilainya bisa mencapai Rp 82 miliar,” kilahnya. Mengenai persepsi masyarakat terkait kineja Burhanuddin Andi sebagai Kapolda Sulselbar selama 1 tahun 2 bulan, Endi enggan berkomentar.(kpo)

dalam acara apapun,” bebernya. Tubuh yang kuruspun, lanjut Mona bisa disiasati agar terlihat ideal dengan memakai memakai blazer dan bawahan rajutan. Hal itu untuk menambah volume tubuh si pemakai. “Dalam urusan celana jeans, wanita harus memilih celana yang pas dikaki. Jangan terlalu ketat. Pun demikian dalam memakai rok harus memakai warna cerah yang bisa menimbul-

kan kesan penuh pada tubuh pemakai,” kata model bertubuh langsing ini memberikan tips cara berpakaian yang proporsional. Meskipun Mona sering kebanjiran job, dalam urusan pakaian ia selalu bersikap professional. Karena itu, sebisa mungkin ia memakai pakaian yang sesuai dengan tema acara, agar tidak mengecewakan klien. (oke)

Mona Ratna ........... “Prinsipku gak ribet. Yang penting pakaian nyaman, dan sesuai dengan tema acara. Itu sudah cukup. Namun aku tidak suka pakaian yang sempit,” jelas Mona kepada Koran Kita, Rabu (3/9) di Cafetiam, Karawang. Menurut Mona, wanita harus tampil cantik dengan memakai pakaian yang cocok. Jangan terlalu mencolok, namun enak dipandang. “Itulah yang selalu aku lakukan dimanapun dan

Latgab Dalmas ........... ”Latihan ini merupakan program Pak Kapolda dalam meningkatkan kemampuan mereka. Sehingga akan selalu siap dan professional saat mengawal dan mengendalikan masa,” ujar FX Surya, di lokasi latihan Rabu (3/9). Dikatakannya, latihan gabungan tersebut akan rutin digelar ditiap-tiap polres, dengan minimalnya setiap 1 minggu sekali mereka melakukan latih-

an. ”Ini akan dilakukan dengan rutin, jadi minimalnya ditiap polres tiap seminggu sekali itu ada. Misalnya kita sekarang di Karawang, selanjutnya pindah ke polres lainnya,” tegasnya. Dalam program itu, Polda Jabar menggandeng anggota polres sedikitnya 150 orang untuk di latih dalam meningkatkan kemampuan dan kompetensinya. ”Latihan yang diperagakan ini sesuai ketentuan Perkap 16 ta-

hun 2006 mengenai penanggulangan masa,” jelasnya. Tambahnya, Saat ini para anggota saat melaksanakan kerja dilapangan seperti tidak percaya diri. “Untuk itulah latihan pengendalian masa itu diharapkan, sehingga saat bekerja tidak ada kesalahan yang dapat merugikan masyarakat. Kalau mereka sudah menguasai teknisnya otomatis tidak akan ada kesalahan-kesalahan lagi,” pungkasnya. (aml)

mengabadikan kegiatan dan lihat kejadian itu saya foto lah itu,” kata Kukuh. Kukuh mengatakan, awalnya dia mengira hanya sekedar bercandaan anak SMP yang ingin menggoda siswi SMP. Namun, tiba-tiba si siswi SMP tersebut diangkat dan berteriak minta tolong. “Nah pas lagi foto tau-tau si korban di dekap dan di buat terlentang dan kaya teriak minta tolong. Para wartawan yang sedang meliput di Gedung BI langsung turun ke TKP untuk mengetahui kejadian tersebut,” katanya. Melihat adanya banyak wartawan, keempat siswa yang akan mencabuli siswi tersebut pun lari tunggang langgang menuju pemukiman warga sekitar seakan takut perbuatannya akan diliput dan diketahui oleh banyak

orang. Belakangan diketahui bahwa siswi korban percobaan pencabulan tersebut berinisial SA (16), pelajar SMP Negeri di Kota Cirebon. Berdasarkan pengakuan warga, Kukuh mengatakan bahwa kawasan pembuangan limbah CUDP tersebut memang terkenal sebagai tempat pasangan muda-mudi bermesum ria. “Jadi warga yang tahu ada kejadian tersebut sudah tidak kaget lagi karena emang udah sering kejadian disitu,” kata Kukuh. Namun hingga saat ini Polres Cirebon masih belum mendapatkan laporan adanya usaha pemerkosaan siswi SMP tersebut. SA pasca kejadian sendiri mengaku trauma dan takut pelecehan seksual yang menimpa dirinya terulang kembali. (mer/fer)

Patung tidak tahan lama karena diletakkan di luar ruangan dan dibiarkan kepanasan serta kehujanan. Selain 110 patung, ribuan tangan harapan yang juga sempat memeriahkan delapan tahun semburan lumpur Lapindo juga ikut tenggelam tak tersisa. Tangan harapan itu sudah rata oleh lumpur yang kian meninggi. »Namun jangan harap semangat kami untuk menuntut ganti rugi ikut tenggelam, ganti rugi harga

mati,” kata Kusno. B erdasarkan pantauan, 110 patung yang ikut memeriahkan delapan tahun lumpur Lapindo itu kondisinya sudah parah. Banyak patung yang sudah miring tak terawat. Mayoritas patung sudah tenggelam oleh lumpur kental hingga dada. Namun ada pula yang sudah sampai leher. jumlahnya pun dihitung dengan kasat mata sudah berkurang, sekitar 94 yang masih berdiri tegak. (mer)

4 Siswa SMP ........... “Betul, dapet fotonya kebetulan saya fotografernya. Jadi kejadiannya pas ada acara di Gedung BI dan saya lagi foto tibatiba melihat kejadian itu. Sontak langsung saya foto saja,” ujar Kukuh saat, Senin (1/9). Kukuh mengungkapkan kronologi kejadian usaha pencabulan yang akan dilakukan 4 siswa SMP tersebut. Menurutnya saat dia sedang mengabadikan momen acara yang berlangsung di Lantai 2 Gedung Bank Indonesia dia melihat 4 siswa SMP tersebut sedang mendorong-dorong seorang siswi SMP yang akan menjadi target pencabulan. “Jadi gini saya cuma foto saja, dan hanya mengabadikan. Awalnya si 4 orang siswa cowok ini mendorong-dorong si perempuan tersebut karena saya lagi

110 Patung ........... Pasalnya patung itu juga ikut mengenang delapan tahun semburan lumpur Lapindo. Patung lumpur manusia itu juga menjadi daya tarik kawasan wisata lumpur. Kusno menambahkan tenggelamnya 110 patung manusia lumpur itu sesuai dengan prediksi seniman pembuat patung, Dadang Christanto, yang mengatakan daya tahan patung hanya empat bulan terhitung sejak pembuatannya pada 29 Mei.

Makam Nabi Muhammad ........... jenazah Nabi Muhammad yang kini berada di Kubah Hijau Masjid Nabawi di Madinah akan dipindahkan ke pemakaman alBaqi, yang letaknya tak jauh dari Masjid Nabawi. Makam Nabi Muhammad merupakan tempat suci bagi umat Islam. Setiap hari, banyak jemaah yang berdoa di sana. Dan saat musim haji tiba, peziarah akan membeludak mengunjungi makam Nabi Muhammad yang berjejeran dengan makam Abu Bakar AshShiddiq dan Umar bin Khathab. Rencana pemindahan makam ini menuai sejumlah kritik. Kepada The Independent, Senin, (1/9), Direktur Yayasan Penelitian Peninggalan Islam Saudi, Dr Irfan al-Alawi, mengatakan upaya apapun untuk melakukan perubahan terhadap makam

akan memicu kerusuhan. Langkah itu juga berisiko memicu ketegangan diantara umat Islam. Alasan Pemindahan Alasan pemindahan makam nabi itu menurut Direktur Yayasan Penelitian Peninggalan Islam Saudi, Dr Irfan al-Alawi, kaum Wahabi yang menganggap penyembahan dan penyucian benda, termasuk makam, sebagai praktek syirik. Ia menduga pemindahan makam dimaksudkan untuk mencegah perbuatan syirik atau penyembahan berhala. “Memang, jemaah yang mengunjungi Kubah Hijau, tempat makam Nabi Muhammad berada, akan menoleh ke pemakaman dan berdoa,” tutur al-Alawi kepada The Independent, Senin, kemarin.

Dengan alasan dan cara lebih ekstrim, hal serupa sudah lebih dulu dilakukan pada makam Nabi Yusuf di Kota Mosul, Irak, pada akhir Juli lalu. Militan Negara Islam Irak dan Suriah (ISIS) yang menguasai wilayah tersebut menganggap menziarahi makam termasuk penyembahan berhala. Oleh karena itu, mereka kemudian menghancurkannya. Bahkan, ISIS bersumpah akan menghancurkan Kabah jika mereka berhasil menguasai Arab Saudi dan mencapai Mekah. Mereka menyatakan Kabah menyebabkan seseorang “menyembah batu selain Allah”. Menanggapi kerasnya paham dan tindakan ISIS itu, pemerintah Arab Saudi telah menyerukan bahwa kelompok itu merupakan musuh nomor satu umat Islam. (ret/afp)


12

SPORTA NMENT

KAMIS, 4 SEPTEMBER 2014

Inilah Pengganti Messi Lawan Jerman

GAIRAH BARU The Three Lions

Erik Lamela

BUENOS AIRES, Koran Kita Bintang Tottenham Hotspurs, Erik Lamela, kembali masuk skuad tim nasional Argentina untuk partai persahabatan melawan Jerman, Kamis (4/9/2014). Ini merupakan langkah tepat mengingat megabintang Lionel Messi ditarik dari skuad lantaran dibekap cedera. Walaupun tampil mengecewakan bersama Spurs musim lalu, Lamela dinilai bakal tetap dipanggil pelatih Alejandro Sabella ke Piala Dunia Brasil Juni lalu. Namun, harapan itu pupus lantaran ia justru menderita cedera punggung. Dengan Spurs yang kini dibesut kompatriot, Mauricio Pochettino, sinar Lamela dipercaya akan bersinar meski sempat meredup. Terbukti, ia selalu dipercaya Pochettino sebagai starter di tiga pertandingan pertama Premier League. Ini merupakan kesempatan emas Lamela untuk unjuk gigi melawan kubu yang mematahkan harapan negaranya di final Rio de Janeiro, enam pekan lalu. Sebagai informasi, mantan pemain AS Roma ini baru enam kali berseragam tim nasional. Adapun Messi absen membela negaranya pada laga persahabatan nanti karena mengalami cedera saat membela Barcelona jumpa Villareal. “Pemain tersebut (Messi) didera cedera otot di hamstring kaki kanannya dan membutuhkan istirahat sebagai langkah pencegahan,” demikian pernyataan Federasi Sepak Bola Argentina (AFA), dilansir Goal, Selasa (2/9). (ija)

Klub Indonesia Masih Harus Absen di Liga Champions JAKARTA, Koran Kita Klub-klub Indonesia nampaknya masih harus bersabar menunggu untuk kembali tampil di ajang antarklub paling bergengsi Asia, Liga Champions Asia. Musim ini Indonesia memang tanpa wakil di ajang tersebut lantaran AFC menghilangkan kuota satu klub yang pada tahun-tahun sebelumnya dimiliki Indonesia. Kemungkinan hal ini masih akan terjadi di musim depan. “Kami sudah sempat melakukan simulasi tentang penafsiran skor akhir Indonesia untuk tampil di Liga Champions Asia. Saat ini Indonesia masih di 24 besar, kalau

pun bisa naik paling tinggi berada di peringkat 19 atau 20 Asia,” Sekjen PSSI sekaligus Ketua PT Liga Indonesia, Joko Driyono kepada para wartawan. “Negara-negara yang mendapat jatah tampil di Liga Champions Asia adalah mereka yang berada di peringkat 16 besar. Untuk mencapai itu, indeks prestasi dari kompetisi dan lainnya harus ditingkatkan,” imbuhnya. Jokdri menyatakan bahwa pengumuman mengenai nasib kuota klub Indonesia di kompetisi antarklub Asia baru akan dilakukan pada akhir November mendatang, tepatnya usai rapat Komite Eksekutif AFC di Filipina. (ina)

Babak 8 Besar LSI 2014 Digelar Awal Oktober

LONDON, Koran Kita Timnas Inggris ogah terus dihantui kegagalan pada pentas Piala Dunia 2014. Gairah baru diusung Wayne Rooney dan kawan-kawan. Tim asuhan Roy Hodgson gagal melewati fase grup dalam turnamen terbesar yang berlangsung di Brasil, Juni-Juli, lalu. Mereka kalah bersaing dengan Uruguay dan Kosta Rika yang menjadi dua tim peraih tiket fase knock-out. Tentu saja, hasil di Piala Dunia sangat mengecewakan para fans The Th-

ree Lions. Tapi, itu sudah jadi masa lalu. Yang harus dilakukan saat ini, adalah membangun kembali kekuatan tim yang dari sisi psikologis sangatlah ambruk. Tak hanya gairah baru, Inggris juga akan diisi muka-muka lebih segar. Pelatih Roy Hodgson telah kehilangan Frank Lampard dan Steven Gerrard yang memutuskan pensiun. Wayne Rooney ditunjuk sebagai kapten baru. Ujian Inggris tanpa Gerrard dan Lampard, akan dimulai kala menjamu Norwegia di Stadion Wembley, Kamis (4/9/2014) dini hari WIB.

5 Pertandingan Terakhir inggris

24 Jun 2014 : Kosta Rika 0-0 Inggris (Piala Dunia) 20 Jun 2014 : Uruguay 2-1 Inggris (Piala Dunia) 15 Jun 2014 : Inggris 1-2 Italia (Piala Dunia) 8 Jun 2014 : Inggris 0-0 Honduras (persahabatan) 5 Jun 2014 : Ekuador 2-2 Inggris (persahabatan)

norwegia

27 Agt 2014 : Norwegia 0-0 UEA (persahabatan) 31 Mei 2014 : Norwegia 1-1 Rusia (persahabatan) 28 Mei 2014 : Prancis 4-0 Norwegia (persahabatan) 6 Mar 2014 : Ceko 2-2 Norwegia (persahabatan) 18 Jan 2014 : Polandia 3-0 Norwegia (persahabatan)

Bagi gelandang Jordan Handerson, pertandingan ini bisa dijadikan ajang pembuktian bahwa Inggris akan tetap berbahaya sepeninggal para pemain veteran. Dia mengatakan kepada wartawan, “Kami punya banyak pemain muda di sini, banyak potensi Hal utama adalah kita pergi ke sana dan melakukannya, dan menunjukkan kepada orang-orang seberapa baik kita melakukannya.” “Saya masih sangat optimis tentang apa yang bisa kita capai. Saya tahu orang lain di sekitar bisa mengkritik kita, tapi pada akhir hari kami yakin

Skuat inggris

Skuat norwegia

Kiper: Fraser Forster, Ben Foster, Joe Hart Bek: Leighton Baines, Gary Cahill, Calum Chambers, Phil Jagielka, Phil Jones, Danny Rose, John Stones. Gelandang: Jack Colback, Fabian Delph, Jordan Henderson, James Milner, Alex Oxlade-Chamberlain, Raheem Sterling, Andros Townsend, Jack Wilshere. Striker: Rickie Lambert, Wayne Rooney, Daniel Sturridge, Danny Welbeck.

Kiper: Rune Jarstein, Orjan Nyland, Andre Hansen. Bek: Tom Hogli, Havard Nordtveit, Vegard Forren, Omar Elabdellaoui, Martin Linnes, Vegar Eggen Hedenstad, Steffen Hagen, Fredrik Semb Berge, Per Egil Flo. Gelandang: Morten Gamst Pedersen, Ruben Yttergard Jenssen, Per Ciljan Skjelbred, Alex Tettey, Stefan Johansen, Anders Konradsen, Mats Moller Dehli, Jone Samuelsen, Mohamed Elyounoussi. Striker: Tarik Elyounoussi, Joshua King, Ola Kamara, Havard Nielsen.

Pep Guardiola Bermimpi Latih Argentina MUENCHEN, Koran Kita PEP Guardiola melontarkan pernyataan mengejutkan jelang laga Jerman kontra Argentina. Dia mengaku

"Saya kira dia bisa terpilih. Dia bilang pada saya soal ketertarikannya menjadi pelatih Timnas Argentina" mulai membidik kursi kepelatihan Tim Tango. Guardiola memang terikat kontrak dengan Bayern Muenchen sejak Januari 2013 lalu. Siapa sangka, sebelum menjadi pelatih Tim Bavaria, dia sempat berpikir menawarkan diri untuk jabatan peracik strategi Argentina. Hal itu diungkapkan Cesar Luis Menotti. Dia ada-

lah Mantan Pelatih Timnas Argentina yang sukses membawa negaranya memenangi Piala Dunia 1978. Menurutnya, Guardiola ingin kembali menangani Lionel Messi, striker Barcelona dan Kapten Timnas Argentina. “Saya kira dia bisa terpilih. Dia bilang pada saya soal ketertarikannya menjadi pelatih Timnas Argentina,” ujar Menotti seperti dikutip Goal.com. Akan tetapi, rupanya keinginan Guardiola itu tak terwujud tahun ini. Asosiasi Sepak Bola Argentina menunjuk mantan Pelatih Barcelona Gerardo Martino untuk mengisi posisi Pelatih Timnas Argentina itu. Martino yang menggantikan Tito Vilanova di Barcelona sepeninggal Guardiola, akan

Joko Driyono

BANDUNG, Koran kita Babak 8 Besar Liga Super Indonesia (LSI) 2014 bakal diundur hingga awal Oktober mendatang. Semula, babak 8 Besar bakal dimulai pertengahan September 2014 ini. PT Liga Indonesia (PT LI) beralasaan, agenda pertandingan Timnas Indonesia di level senior dan U-23 sangat padat. Timnas Senior akan menjalani pemusatan latihan dan pertandingan persahabatan internasional melawan Yaman dan Malaysia, 9 dan 14 September 2014. Sedangkan, Timnas U-23 berlaga di Asian Games pertengahan bu-

lan ini. “Pertemuan dengan klub yang masuk ke 8 besar ISL akan digelar, Senin (8/9/2014), tidak jadi 6 September 2014. Sejauh ini tidak ada perubahan format. Babak 8 besar dimulai awal Oktober,” ujar Joko seperti dikutip Sportanews.com, Rabu (3/9/2014). Joko berharap, ISL rampung pada 2 atau paling lambat 8 November 2014. “Semua hal terkait kompetisi harus dibicarakan dengan pihak terkait. Karena misi utama, Piala AFF dan ISL berjalan sukses,” ujarnya. (sae)

Destro - Caramis

PENGANTIN BARU

memimpin Argentina menjalani laga persahabatan melawan Jerman. Ini merupakan ulangan partai final Piala Dunia 2014. (ija)

Debut Perdana Antonio Conte MILAN, Koran Kita Antonio Conte bersiap menyambut debutnya sebagai Pelatih Timnas Italia. Harapan tinggi diusung eks allenatore Juventus itu. Dua laga internasional kontra Belanda dan Norwegia, akan menjadi ujian untuk melihat kualitas suksesor Cesare Prandelli tersebut.Target untuk mengembalikan kejayaan Gli Azzuri pun, diusung Conte. “Kami harus melaluinya (dua pertandingan Timnas Italia) dengan antusiasme dan kesenangan bermain,

kami dapat meningkatkan dan itulah yang kami ingin lakukan.” jelasnya. Henderson telah mencatatkan 13 kali penampilan untuk timnas Inggris. Dia mengawali debut internasionalnya tahun 2009 lalu bersama skuad Inggris U19. Inggris dan Norwegia total sudah pernah menghadapi satu sama lain di 11 laga. Tiga Singa unggul dengan koleksi enam kemenangan, sementara tim lawan baru sukses menjadi kubu terbaik di dua kesempatan. Pertemuan terakhir terjadi di tahun 2012 di kandang Norwegia. Kala itu Inggris menang 1-0 melalui gol Ashley Young. (ija)

untuk mengembalikan Italia di tempat yang pantas, karena setelah Brasil, kami adalah Negara sepakbola terpenting dunia,” ucap Conte. Italia memang berada di urutan kedua setelah Brasil (lima trofi), dalam urutan peraih trofi Piala Dunia. Namun perolehan empat trofi Piala Dunia Negara Pizza itu kini, telah disamai Jerman. Itulah mengapa, eks pelatih Juventus itu ingin tim Italia-nya tampil dengan rendah hati, namun memiliki tekad yang tinggi. “Nazionale saya harus rendah hati, bangga dan memiliki tekad tinggi. Kami harus memenangkan kembali kasih sayang orangorang,” Italia akan menghadapi Belanda, pada tanggal 5 September 2014 dalam laga persahabatan. Setelah itu, mereka menghadapi Norwegia (10/9/2014) dengan tajuk kualifikasi Piala Eropa 2016. (ija)

MATTIA Destro menyambut babak baru dalam hidupnya. Dia baru saja menikahi kekasihnya, Ludovica Caramis. Pasangan ini sudah menjalin hubungan spesial sejak 2012 lalu. Destro terpikat kecantikan Ludovica yang merupakan mantan finalis Miss Italia 2009. Saat ini, Ludovica bekerja sebagai salah satu bintang acara 'L'Eredita' di stasiun televisi Rai. Makin hari, benih-benih cinta di antara keduanya tumbuh pesat. Destro pun tak mau kehilangan Ludovica. Dia mengajang sang kekasih menikah, yang untungnya langsung dijawab dengan kata 'ya'. Upacara sakral itu pun berlangsung Senin (1/9/2014) di Gereja Saint Vincent & Anastasius, Ascoli Piceno. Kota tersebut memang tempat Destro lahir dan menjalani masa-masa kecil bersama keluarganya. Dalam acara tersebut, tampak hadir kiper Roma Morgan De Sanctis dan gelandang Inter Milan Joel Obi. Bagi Destro dan Ludovica, pernikahan memang jadi pilihan terbaik meski keduanya masih sama-sama muda, 23 tahun. Dalam sebuah wawancara dengan majalah Chi di pertengahan Agustus lalu, Ludovica mengatakan bahwa mereka memang serius dalam menjalin hubungan. "Kami punya ide yang jelas soal pernikahan dan kami ingin segera punya momongan," sahut Ludovica. Tapi Destro tak punya waktu untuk berbulan madu. Dia sudah ditunggu Antonio Conte di pemusatan latihan tim nasional Italia. Nama Destro masuk ke dalam skuat yang disiapkan oleh Conte untuk laga melawan melawan Belanda (4/9/2014) dan Norwegia (9/9/2014). "Selamat untuk Destro. Kami akan memberi dia waktu untuk bersama istrinya, tapi dia akan kembali ke lapangan besok. Saya menaruh harapan besar padanya," kata Conte. Karier Destro di dunia sepak bola juga sedang meroket. Musim lalu, dia tampil dalam 15 laga dan mencetak 13 gol untuk Roma. Destro pun jadi incaran tim-tim raksasa Eropa. Sebut saja AC Milan, Real Madrid, hingga Manchester United tertarik memakai jasanya. Destro memilih tetap setia bersama Roma. (net)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.