Koran kita edisi 24

Page 1

Harga Eceran

Wedangan

Rp 2.500,-

PAK TEPUS

Langganan Rp 55.000/bln twitter: @kitakoran

Mie Aceh Jagung Bakar Roti Cane

fb Fans Page: hariankorankita

Jalan Arief Rahman Hakim (Niaga) No 234, Karawang

Beda Gaya Urang Karawang

KAMIS, 21 AGUSTUS 2014

► REDAKSI/IKLAN/SIRKULASI: JALAN ARIF RAHMAN HAKIM (NIAGA) NO 234 KARAWANG

► TELP: 0267-8451 052

► EMAIL: redaksi.korankita@gmail.com

Jl. Tarumanegara Kav. 8 Arteri Tol Karawang Barat 1 Phone. +62 267 845 09 88 | Fax. +62 267 845 3367 www.grandtaruma.com

Cegah Masa Geruduk Sidang Pilpres di MK

Hari Ini Polisi Siaga Satu 700 Polisi dan Brimob Jagain Pintu Tol Karawang dan Jl Tanjungpura KARAWANG, Koran KitaHari ini Polres Karawang, menyiagakan sekitar 500 anggotanya untuk mengantisipasi segala bentuk kemungkinan gangguan Kamtibmas jelang sidang putusan Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) di Mahkamah Konstitusi (MK).

145 Kades Habis Masa Jabat

Ade Swara Teken SK dari Tahanan KPK KARAWANG, Koran Kita Surat Keputusan (SK) pemberhentian 14 kades (kepala desa) Karawang yang habis masa periode jabatan per Agustus 2014, sudah diterima Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa (BPMPD) Karawang, Senin (18/8). Walapun tersangkt kasus, SK pemberhentian 145 kades itu masih ditandatangani oleh Bupati Ade Swara, di rumah tahanan Guntur, KPK, Jakarta.

► CABUT KE HAL 11

► CABUT KE HAL 11

Putusan Sidang MK,

Putus Asa Asmanya Wakil Rektor Baru Terpilih, Gak Sembuh Polisi Minta Rakyat Unsika Gelar Sumpah Jabatan Ibu di Pedes Nekad Nonton di Rumah

JAKARTA, Koran KitaKepala Divisi Humas Polri Irjen (Pol) Ronny Sompie mengimbau masyarakat untuk tidak mengikuti ajakan menyaksikan sidang putusan Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Presiden secara langsung di Gedung Mahkamah Konstitusi.

► CABUT KE HAL 11

Aya-aya Wae Mogok Makan 14 Tahun,

Aktivis HAM India Dibebaskan

KARAWANG, Koran Kita Lagi, peristiwa gantung diri membuat heboh Karawang. Kali ini dilakukan oleh Uliah (35), warga Dusun Bubulak, Desa Kertasari, Kecamatan Pedes, Karawang. Ibu empat itu nekad mengakhiri hidup-

Ada 1.000-2.000 Orang Bergerak Ke Jakarta

Inspektur Jend. Mochamad Iriawan Kapolda Jabar

BANDUNG, Koran KitaKepala Kepolisian Daerah Jawa Barat Inspektur Jenderal Mochamad Iriawan mengaku telah mendapatkan informasi bahwa akan ada massa dari salah satu kubu pasangan capres-cawapres yang bergerak menuju Jakar-

sumber: jadwalsholat.org

ASHAR

MAGHRIB

ISYA

21

04:40

11:56

15:17

17:54

19:05

22

04:40

11:56

15:17

17:54

19:04

► CABUT KE HAL 11

BANDUNG, Koran KitaCalon presiden Prabowo Subianto akan menempuh jalan ke Pengadilan Tata Usaha Negara dan Mahkamah Agung jika gugatannya tak dipenuhi di Mahkamah Konstitusi (MK). “Kita juga masih ada jalan menempuh ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN). Kita juga masih bisa menempuh jalan ke Mahkamah Agung (MA),” kata Prabowo

Karawang & Sekitarnya

DZUHUR

ta untuk mengawal putusan Mahkamah Konstitusi terkait sengketa Pilpres 2014. “Informasi ada, tetapi secara fakta di lapangan masih belum ada mobilisasi. Nanti bakal ketahuan kalau ada,” kata Iriawan

Selesai Sidang di MK, Prabowo Siapkan Gugatan ke PTUN dan MA

JADWAL SHOLAT SHUBUH

► CABUT KE HAL 11

Kapolda Jabar Akui

► CABUT KE HAL 11

TGL

nya diseutas tali ayunan rumahnya Rabu (19/8). Menurut saksi kejadian Karta (60), yang juga ayah korban, waktu itu ia hendak mandi ke belakang rumah Uliah,

► CABUT KE HAL 11

Irom Sharmila (42)

SEORANG aktivis perempuan India yang telah menjalani mogok makan selama 14 tahun dalam rangka melawan pelanggaran HAM yang dilakukan militer di wilayah timur laut India, pada Rabu (20/8), dibebaskan dari statusnya sebagai tahanan di sebuah rumah sakit yang juga berfungsi sebagai penjara.

Gantung Diri

KARAWANG, Koran Kita Universitas Singa Perbangsa Karawang (Unsika) kembali menggelar pelantikan dan sumpah jabatan, rektor dan wakil rektornya, di Aula Unsika, Rabu (20/8). Setelah sebelumnya melantik Dadang Danugiri, sebagai rektor baru, kini empat wakil rektor yang terpilih secara aklamasi itu yang mendapat giliran mengikuti acara sakral yang dihelat dalam kurun waktu lima tahunan.

► CABUT KE HAL 11

► CABUT KE HAL 11

Suap Judi Online Perwira Polda Jabar

Polri Kejar Tersangka Lain JAKARTA, Koran KitaKepala Divisi Humas Irjen (Pol) Ronny Frangky Sompie mengatakan, penyidik Direktorat Tindak Pidana Korupsi Polri masih menelusuri apakah ada keterkaitan pihak lain dalam kasus suap yang menjerat perwira

menengah Polda Jawa Barat. Ia menambahkan, saat ini pihaknya tengah mengumpulkan buktibukti dan keterangan para tersangka untuk menindaklanjuti kasus tersebut.

► CABUT KE HAL 11


2

METROPOLITAN

KAMIS, 21 AGUSTUS 2014 NOMOR TELEPON POLISI DI KARAWANG

Polres Karawang :

0267-402204

Polsek Karawang :

0267-402516

Polsek Klari :

0267-431032

Polsek Teluk Jambe :

0267-642222

Polsek Pangkalan :

0267-409612

Polsek Cikampek :

0264-316110

Polsek Jatisari :

0264-204988

Polsek Cilamaya :

0264-510532

Polsek Telagasari :

0267-482110

Polsek Rengasdengklok :

0267-511110

Polsek Rawamerta :

0267-480579

Polsek Pedes :

0267-480579

Polsek Batujaya :

0267-470220

Polsek Pakisjaya :

0267-470220

DAFTAR ALAMAT DAN NOMOR TELEPON RUMAH SAKIT DI KARAWANG RSUD Karawang Jl. Galuh Mas Raya, Teluk Jambe Karawang. telp: 0267-640666, 0267-640118

RS Islam Karawang Jl. Pangkal Perjuangan KM. 2, Karawang Timur. telp: 0267-414520, 0267-414521

RS Fikri Medika Jl. Raya Kosambi - Telagasari KM. 3, Karawang. telp: 0267-8615555, 0267-8615566

RS Bayukarta Jl. Kertabumi No. 44, Karawang Kulon. telp: 0267-401817, 0267-401818

RS Delima Asih Sisma Medika Alamat: Jl. Wirasaba No. 54, Adiarsa, Karawang. telp: 0267-403073, 0267-8454248

RS Saraswati Jl. Jenderal Ahmad Yani, Cikampek, Karawang. telp: 0264-311531

RS Dewi Sri Jl. Arif Rahman Hakim No. 1A, Karawang. telp: 0267-402855, 0267-401475

RS Cito Medika Utama Jl. Arteri Tol Karawang Barat, Teluk Jambe telp: 0267-414245, 0267-414264

RS Lamaran Medical Center Jl. Syech Quro No. 14, Palumbonsari, Lamaran. telp: 0267-405752

RSIA Djoko Pramono Jl. Panatayuda 1, Guro I, Karawang Barat. telp: 0267-418818, 0267-403009

RS Aqma Jl. Raya Ciselang, Kota Baru.

Pembukaan CPNS 20 Agustus Batal

BKD Tunggu Instruksi Kementerian KARAWANG, Koran KitaKepala Bidang Pengadaan Pegawai Badan Kepewagaian dan Diklat (BKD) Karawang, Mahfudin, memastikan test Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) kategori umum molor. Pasalnya BKD Karawang tidak bisa memastikan jadwal pelaksanaan pembukaan test CPNS dengan alasan belum ada kejelasan dari kementrian dalam negeri. “Kita juga masih nunggu kepastian kementrian, jadi belum bisa pastikan waktu pelaksanaan,” kata Mahfudin, Rabu (20/8). Menurutnya, selama ini BKD telah melakukan upaya seperti dengan rapat koordinasi dengan BKD Provinsi Jawa Barat. “Koordinasi kita tetap langsungkan, tapi masih belum ada keputusan pelaksanaan,” ujarnya. Bahkan, tambah dia, pihaknya segera melakukan koordinasi dengan kementrian soal pelaksanaan test CPNS.

“Kami juga akan berangkat ke kementrian, disana ada rapat BKD secara nasional dan penjelasan test CPNS,” tambahnya. Minggu depan, Mahfudin memastikan informasi hasil koordinasi dengan kementrian akan diumumkan kepada publik. “Nanti saya informasikan hasil pertemuan dengan kementrian,” ujarnya. Dijelaskan, informasi yang mencuat bahwa tertanggal 20 Agustus 2014 jadwal pembukaan pendaftaran CPNS, Mahfudin sendiri membatah hal tersebut. Menurutnya,

apabila ada jadwal pembukaan pendaftaran dipastikan terdapat pengumuman serta pelaksanaan secara serantak. “Yang datang kesini juga

banyak menanyakan hal sama. Perlu kami jelaskan bahwa tes CPNS masih belum ada jawaban dari kementrian. BKD masih me-

nunggu kepastian. Jika ada isu yang beredar tanggal 20 Agustus 2014 pembukaan adalah tidak benar,” jelasnya. (mic)

Ngomongin Politik Desa dalam Halal Bilhalal

Pidato Kades Sumurlaban Jadi Polemik KARAWANG, Koran KitaPidato yang dilakukan oleh Alek Tamin, Kepala Desa Sumurlaban, Kecamatan Tirtajaya, pada acara halal bilhalal yang berlangsung pada hari rabu (13/8/2014) lalu, menuai kontroversi dimasyarakat. Pasalnya dalam pidato tersebut diucapkan, tentang aturan yang menyangkut pemilihan kepala desa yang harus menggunakan ijazah formal. Sementara, keinginan warga Desa Sumurlaban, kades seharunya mengetahui posisi dalam menyampai-

kan materi, sehingga acara halal bilhalal tersebut tidak dikait-kaitkan dengan soal politik tentang pemilihan kepala desa. Masalahnya, bagi warga, hal tersebut akan jadi konflik dimasyarakat, karena pemilihan kepala, sudah semakin dekat. Rosadi (42), salah seorang tokoh pemuda Desa Sumurlaban, kepada Koran Kita, Rabu (20/8), mengungkapkan, jika ia merasa kecewa dengan pidato kadesnya itu, “Saya sangat kecewa akan isi pidato kades dalam halal bilhalal itu, pasalnya beliau

menyatakan hal-hal tentang aturan dan persyaratan menjadi calon kepala desa ditengah acara silaturahmi warga, “ ungkapnya. Seharusnya kades Alek, kata Rosadi, mengetahui situasi dan kondisi, kalau dalam acara yang sifatnya umum jangan membahas tentang politik, “Apalagi ini membahas aturan yang menyatakan tentang persyaratan pencalonan kades yang harus menggunakan ijazah formal, dan saya rasa itu tidak benar, kalau halal bilhalal ya ucapkan sesuai dengan acara tersebut,

yakni hahal bihalal, jangan dikait-kaitkan dengan masalah yang lainya,” paparnya Jika soal PP 34 tahun 2014, yang menyatakan persayaratan calon kades minimal SLTP atau sederajat, sementara untuk masalah penggunaan formal itu kan belum diatur dalam Perdanya, jadi saya berharap masalah itu jangan di kait-kaitkan, dan saya juga berharap pihak Pemkab Karawang, menegur seluruh kepala desa di Karawang supaya jangan membahas hal yang sifatnya belum ada kepastian,” harapnya.

Hal yang sama juga diungkapkan Kardi, salah satu anggota BPD Desa Sumurlaban, ia ikut menyesalkan isi sambutan pidato kades tersebut, dan beliau berharap pidato tersebut jangan membuat polemik berkepanjangan dimasyarakat Desa sumurlaban, “Itu memang sangat saya sesalkan, karena pidato tersebut di ucapkan bukan pada tempatnya, dan saya hanya bisa berharap masalah pidato tersebut jangan menjadi polemik berkepanjangan dimasyarakat Desa sumurlaban ini, “ harapnya (jun)

telp: 0264-319307, 0264-838683

RS Karya Husada

Dirut RSUD Karawang

Jl. Jenderal Ahmad Yani No. 98, Cikampek.

BLUD untuk Pelayanan Lebih Mantap

telp: 0264-316188, 0264-316189

RS Citra Sari Husada Jl. Raya Kosambi -Telagasari, Klari Karawang. telp: 0267-437507

Cipta Kondisi Dimaksimalkan Polsek Kota Angkut 25 Roda Dua KARAWANG, Koran KitaSekitar 25 roda dua yang diduga tidak melengkapi dokumen berkendaraan terjaring operasi cipta kondisi Polsek Karawang Kota, Selasa (19/8) malam, yang dipusatkan di Jalan Syekh Quro, Lamaran, Kelurahan Palumponsari, Karawang Timur. Kepada wartawan, Kanit Lantas Polsek Karawang Kota, AKP Herman, mengatakan opersi cipta kondisi rencananya akan digelar secara rutin selama satu bulan kedepan. Tujuannya untuk menekan tindakan Curanmor (Pencurian motor) yang kerap kali terjadi disejumlah wilayah Polsek Karawang Kota. “Jalan Syekh Quro sendiri merupakan titik pertama operasi cipta kondisi malam tadi. Kemudian ada juga dibeberpa titik lain,” katanya. Menurut dia, pihaknya juga telah menetukan titik - titik operasi lain yang dinilai rawan terjadi curamor. Dia merincikan, yang disebut titik jalur merah diantaranya, Kaceot, Jalan Seykh Quro, Perbatasan Tanjungpura – Bekasi, Jalan Baru Gempol Atas dan jalan baru depan Kantor KPU Karawang. “Razia rutin dimulai setiap Pukul 21.30 hingga Pukul 12.00 Wib. Dari puluhan motor yang terjaring, umumnya pengendara beralasan, STNK ketinggalan dirumah. Bisa saja itu alasan klasik mereka yang padahal modus,”katanya. Untuk sementara, tambah Herman, opersi cipta kondisi di pusatkan di wilayah hukum Polsek Karawang Kota terlebih dahulu. Alasan dia bahwa Polsek Kota merupakan parameter dan etalase dari kegiatan Polres Karawang.(mic)

HARIAN PAGI

Beda Gaya Urang Karawang

PENERBIT : CV. Kita Mediatama

KARAWANG, Koran Kita Ditengah banyaknya kritikan agar RSUD Karawang lebih professional, dan semakin meningkatkan mutu pelayanan. Masyarakat juga meminta agar tidak hanya kenyamanan fasilitas maupun tindakan medis yang relevan dengan kebutuhan klinis pasien, namun tata kelola keuangan yang baik juga harus ditingkatkan. Adalah Plt Dirut Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Karawang, dr.Asep Hidayat Lukman, yang menyebutkan bahwa harapan warga itu bisa diwujudkan sebagaimana Undang-undang Nomor 44 tahun 2009 tentang rumah sakit yang menyatakan rumah sakit pemerintah harus menerapkan pola pengelolaan keuangan dengan prinsip Badan Layanan Umum Daerah (BLUD). “BLUD ini berprinsip efisiensi dan produktivitas, yang mengutamakan pelayanan kepada masyarakat tanpa mencari keuntungan,” kata. Asep Hidayat Lukman, kepada Koran Kita. Menurutnya, BLUD merupakan solusi terbaik untuk mengatasi banyak persoalan atau keluhan pasien. Bagi pasien, mereka tidak mau tau dengan segala macam peraturan administrasi seperti

uang harus dicairkan dahulu ke kas pemda baru dibelanjakan. Baginya mereka hanya satu, segera dilayani. “BLUD menjadikan RSUD semakin cepat dalam melayani masyarakat, sehingga pasien tak terlantar. Masa pasien yang harus segera dioperasi, karena alatnya belum ada, harus nunggu proses lelang pengadaan barang,” terangnya. Secara prinsip, Asep Hidayat menjelaskan dengan

menjadi BLUD, rumah sakit dapat mengembangkan pelayanan karena tersedianya dana untuk kegiatan operasional rumah sakit dan membantu rumah sakit meningkatkan sumber daya manusianya, melalui perekrutan yang sesuai dengan kebutuhan dan kompetensi. “Peraturan yang mendasari BLUD membolehkan RS memiliki kas sendiri, sehingga kalau ada keperluan, lang-

sung bisa diambil dari kas dan dibelanjakan untuk pelayanan,” jelas dia. BLUD juga, ditambahkan Asep, memungkinkan untuk bekerjasama dengan pihak lain sepanjang menguntungkan, bisa melakukan pengadaan barang dan jasa dengan besaran nilai diluar ketentuan Perpres 70/2012, bisa menghapus aset, bahkan BLUD bisa berhutang. Asep yang menjabat Di-

PEMIMPIN UMUM/PEMIMPIN REDAKSI: Dhani Sudirman ; WAKIL PEMIMPIN UMUM: Heddy Yusuf ; DEWAN REDAKSI : Dhani Sudirman, Derry Y, Heddy Yusuf, SW. Andrisias ; SEKRETARIS REDAKSI : Haura Mehdi, REDAKTUR PELAKSANA: Gunawan Y.A; REDAKTUR: Saeful Millah Noorbany, WARTAWAN: Yusri Amarahman, Hery Heryana, Tubagus, Asep Kamil, DAERAH: Wawan Ruhiyat (Purwakarta), H.Dadang Hidayat, Zaenal Mutaqin, Deni Suhendar (Subang) ; LAYOUT: R. Taufiq, Adhe, Adhi ; DESAIN GRAFIS: Heddot ; PEMIMPIN PERUSAHAAN : Uwin N ; MAN. PROMOSI / IKLAN : Wenndy Purnama ; STAFF IKLAN/PROMOSI: E. Tanto, Bambang Pramudya, Yanto S ; MAN. SIRKULASI: Hery H ; STAFF SIRKULASI/ADM: Deni ; ADM/KEUANGAN : Euis Windiasari ; UMUM: Bambang ; KOMISARIS: Kristian Simanjuntak ; LEGAL: H. Martin, SH, ALAMAT REDAKSI/USAHA/IKLAN: Jl Arif Rahman Hakim (Niaga) No. 234 Karawang, TELP: 0267-8451 052, EMAIL : redaksi.korankita@gmail.com, iklan.korankita@gmail.com ; ONLINE : www.korankitaonline.com ; PERCETAKAN : PT. Temprina Media Grafika.

Wartawan Koran Kita dibekali tanda pengenal dan namanya tercantum dalam box redaksi.

rektur RSUD Karawang pada pertengahan tahun 2014 ini, menyadari, untuk sementara ini sebagian besar programnya adalah melanjutkan dari pimpinan sebelumnya. meski begitu, secara perlahanlahan dia juga melakukan upaya reformatif yang dapat merubah kondisi lebih baik. “Saya melakukan komunikasi langsung dengan pegawai dan pasien terkait tugasnya masing-masing pegawai dan keluhan yang dirasakan pasien. Saya sering juga malam hari datang kesini (rumah sakit). RSUD ini bagaikan suatu piring pecah yang harus diperbaiki. Apalagi rumah sakit jenis B perlu kelengkapan alat sebagai pelayanan,” imbuhnya. Diharapkan Asep, RSUD Karawang yang saat ini masuk dalam kategori rumah sakit kelas II, dengan menjadi BLUD tidak akan ada lagi kendala masalah integritas dan loyalitas pegawai. “Disisi lain, juga diharapkan adanya dukungan sekaligus kepercayaan masyarakat. Karena kepercayaan masyarakat tentunya bukan saja menjadikan peningkatan pelayanan akan menjadi prioritas bagi pengelola, namun juga menunjukkan adanya rasa memiliki terhadap RSUD Karawang,” pungkasnya.(mic)

HARGA IKLAN: Full Color (Halaman 1) Full Color (Hal Dalam ) Black & White (BW) Iklan Sosial Pengumuman Iklan Baris

: Rp.50.000,-/mmk : Rp.40.000,-/mmk : Rp.26.000,-/mmk : Rp.23.000,-/mmk : Rp.20.000,-/mmk : Rp. 15.000,-/Baris

DEADLINE IKLAN Warna (FC) : 3 Hari sebelum terbit Hitam Putih (BW) : 2 Hari sebelum terbit


METROPOLITAN

KAMIS, 21 AGUSTUS 2014

3

Mayoritas Pemuda Pilih Kerja di Pabrik

Petani Khawatir Generasinya Punah Rengasdengklok, Koran KitaKemajuan dunia industri yang pesat di Karawang saat ini, rupanya menjadi kekhawatiran bagi para petani, menurutnya dengan pesat industri, para petani takut tidak ada lagi generasi penerus yang mau berprofesi sebagai petani di sawah. Kekhawatiran itu beralasan, pasalnya melihat gaya hidup pemuda desa saat ini, mayoritas enggan menjadi petani, bahkan kebanyakan diantara mereka lebih memilih berprofesi sebagai pekerja di perusahaan yang menurutnya lebih menjanjikan. “Bagi kami ini bahaya, kalau kami sudah tidak lagi mampu bekerja di sawah, siapa yang akan menjadi penerusnya, karena kebanyakan anak muda sekarang lebih memilih kerja di PT “ tutur Halim, salah seorang buruh tani Cibuaya, kepada Koran

Kita, rabu (20/8). Padahal menjadi petani bukan merupakan pekerjaan jelek, justru menurutnya merupakan pahlawan bagi semua orang, “Bayangkan kalau saja petani disetiap negara tidak ada, lantas siapa yang akan menghasilkan beras untuk mereka makan”, paparnya Saya berharap, pemerintah memberikan pengertian kepada para pemuda baik di sekolah ataupun lewat penyuluhan penyuluhan, arti manfaat dalam bertani, “Karena terus terang saja dengan banyak sikap pemuda sekarang

Pasien Miskin Bisa Ditangani RSUD yang tidak mau jadi petani, “Kedepan akan punah generasi penerus kami, kalau punah tentunya bagai mana nasib bangsa ini”, harapnya. Hal yang sama juga disampaikan Rahmat (47), tokoh masyarakat, Desa Kertarahayu, Kecamatan Cibuaya, menurutnya,

para pemuda sekarang kebanyakan hanya memntingkan gaya dan tidak mau menjadi petani di sawah. “Memang memprihatinkan, kondisi ini akan dipastikan akan punah,karena generasi saat ini mayoritas hanya mengedepakan gaya saja, dan dipastikan tidak

akan mau turun ke sawah atau ladang untuk menjadi petani, hal ini harus menjadi masalah serius, supaya kita bisa menciptakan generasi petani yang optimis dan berwawasan, kalau seandainya petani tidak adalagi generasinya lantas mau jadi apa kita ini “ tambah Rahmat. (jun)

Kata Orang Dekat Ade Swara

Sabet Adipura Itu Sejarah Buat Karawang KARAWANG, Koran KitaPemerihati pemerintahan Kabupaten Karawang, Gufroni, mendukung pemkab Karawang untuk menggoreskan sejarah Adipura di Kota Pangkal Perjuangan. Menurutnya, perlombaan Adipura yang digelar oleh pemerintah pusat sebagai penilaian kabupaten/kota terbaik sudah saatnya direnggut oleh Karawang. Terlebih sepanjang sejarah Karawang terbentuk pengharagaan Adipura dari pemerintah pusat belum per-

nah didapatkan. “Oleh karenanya perlu ada keseriusan serta optimalisasi dalam mengejar kategori penilaian Adipura. Saya mendukung sepenuhnya sejarah penghargaan Adipura di Karawang sebagai warisan untuk pemuda Karawang dimasa yang akan datang,” kata Gufroni, Rabu (20/8) Menurut mantan anggota DPRD Indramayu ini, instansi yang terlibat dalam kejuaraan Adipura semisal Badan Pengelolaan Lingkungan Hidup (BPLH) Karawang, Dinas Per-

industrian Perdagangan dan Enegri (Disperindagtamben), Dinas Cipta Karya (DCK), Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) dan Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) perlu bersinegi dalam melaksanakan program yang dirancangkan. “Seperti ciptakarya memberbaiki sampah yang berserakan, pertamanan dan penghijauan kota. Disperindag pengelolaan pasar, Disdikpora peningkatan kualitas pendidikan serta Satpol PP dapat menertibkan PKL yang

membuat kumuh pusat kota,” sebut Gufroni. Masih kata pria yang dikenal dekat dengan Ade Swara ini, dengan bersinerginya tim koordinator kemenangan yang dipimpin Sekretaris Daerah (Sekda) Karawang, ia optimis tahun 2015 yang akan datang piala Adipura akan diraih Kabupaten Karawang. “Maka disitu mulai menggoreskan sejarah beberapa tahun kedepan. Dan akan menjadi yang pertama bagi Karawang selama sejarahnya,” ulasnya. (mic)

Dukung Program Adipura

“Saat ini kami melakukan pembenahan kepada sekitar 173 pedagang, pembenahan itu dilakukan dengan melakukan penataan tenda berukuran 2 setengah meter persegi untuk satu pedagang,” ujar Dudung, menjelaskan. Setelah dilakukan penataan tempat dagang, lanjut Dudung, pihaknya juga akan menekankan soal kebersihan dan kerapihannya sehingga tidak terlihat semerawut. “Kami juga memiliki tanggungjawab agar tempat ini terlihat nyaman, karena dengan demikian

para pengunjung pun akan merasa nyaman untuk datang ketempat ini,” imbuhnya. Seperti Dudung, Sair (35), pedagang asal Poponcol Kidul, Karawang Kulon juga mengungkapkan hal yang sama, menurutnya penataan yang dilakukan itu demi memperindah Kota Karawang. “Semua pedagang setuju dengan penataan, sehingga tidak terlihat semerawut lagi, apalagi kedepan alun-alun ini akan dibenahi, sehingga kami pun akan merasakannya,” terangnya. (ccw)

Mayat Mengambang Ditemukan di Pedes Diduga Korban Mutilasi KARAWANG, Koran Kita Warga Kampung Pengkolan Desa Kertamulya, Kecamatan Pedes, di gegerkan penemuan mayat yang sudah membusuk. Mayat itu ditemukan warga tengah mengambang di irigasi Rabu (20/80), dengan kondisi terbungkus dalam sebuah karung, diduga merupakan korban mutilasi, pasalnya setelah tali pengikat karung tersebut lepas, kepala mayat tersebut sudah terpisah dari tubuhnya. Seperti diungkapkan Juin (45), salah seorang warga

desa setempat, yang mencoba mendorong karung tersebut dengan tujuan supaya hanyut ke hilir, tetapi sewaktu karung tersebut didorongnya dengan menggunakan sebatang mambu, tali yang merupakan pengikat karung terlepas, dan dari dalam karung tersebut, terlihat sosok mayat yang sudah membusuk, hingga terlihat tulangnya tanpa kepala. “Awalnya saya mencium bau busuk dari dalam karung yang terapung di irigasi, saya sih tidak curiga bahwa isi dalam karung ter-

KARAWANG, KORAN KITAAkhirnya tidak ada alasan lagi buat petugas RSUD Karawang untuk tidak meakukan pelayanan scan kepada pasien. Pasalnya, mulai 18 Agustus kemarin, alat ST Scan sudah mulai dapat dioperasikan lagi. Hal itu disampaikan H. Ruhimin, Kepala Humas RSUD Karawang, ia berharap dengan dioprasikannya kembali alat ST Scan di RSUD Karawang, dipastikan akan bisa membantu peningkatan pelayanan kesehatan masyarakat. “Sudah pasti sangat membantu. Apalagi bagi masyarakat yang dapat dikategorikan tidak mampu, karena masyarakat yang me-

merlukan ST Scan tidak perlu lagi ke rumah sakit lain, cukup di RSUD Karawang, selain itu tidak perlu lagi memikirkan masalah biaya terlebih dahulu untuk membayarnya,” ujar Ruhimin. Seperti yang diberitakan sebelumnya, sejumlah pasien yang tidak mempunyai biaya yang datang ke RSUD Karawang urung di ST Scan, karena alat ST Scan yang ada tidak bisa digunakan akibat rusak, para dokter yang bertugas pun tidak dapat melihat dan mendiagnosa penyakit yang ada di dalam kepala pasien bagian dalam, padahal akibat tidak adanya hal tersebut dapat mengakibatkan kematian pada pasien. (ccw)

Lagi, SMK Ristek Kutawaluya Komputernya Dibobol Maling

Ilustrasi

Pedagang Alun-alun Ikut Percantik Diri Karawang Koran kita Seiring dengan program Pemkab Karawang, untuk memperindah Alun-alun Kota Karawang, Ikatan Pedagang Alun-alun (IPAL) Karawang, pun ambil bagian dengan melakukan pembenahan kepada anggota pedagang di sekitar alun-alun Dudung Rizwan Ketua IPAL Karawang, yang temui Koran Kita, Rabu (20/8) mengatakan bahwa pihaknya juga mendukung program pemkab untuk memperindah tempat yang menjadi kebanggaan warga Karawang itu.

Alat ST Scan Beroperasi Lagi

MAYAT yang ditemukan warga tengah mengambang di irigasi dengan kondisi terbungkus dalam sebuah karung, diduga merupakan korban mutilasi

RENGASDENGKLOK, Koran KitaLagi, SMK Ristek, di Jalan Singaperbangsa, Desa Kutakarya, Kecamatan Kutawaluya, Karawang, dibobol pencuri. Kali ini, pencuri berhasil membawa kabur lima unit komputer yang ada di ruang Tata Usaha dan Lab Komputer. Dari hasil olah TKP yang dilakukan Tim Identifikasi Kriminal Polres Karawang, pencuri diduga masuk dengan cara mencongkel jendela dan berhasil menggondol hardware komputer, Selasa (19/8) kemarin malam. “Para pencuri hanya meninggalkan lima buah casing di pinggiran sekolah dekat sawah,” ungkap Yuda, Guru SMK Ristek.

sebut mayat manusia, dan hanya mengira itu merupakan bangkai kambing yang dimasukan karung, karena itu saya mendorong karung tersebut agar hanyut dan tidak bau terus di sekitar bengkel saya dipinggir irigasi ini" tutur Juin, kepada Koran Kita, Rabu (20/8) Hal yang sama juga dikatakan Junaedi (48), warga lainnya yang mendengar teriakan Juin, ia membenarkan hal tersebut. “Saya mendengar teriakan Juin, soal ada mayat terapung di irigasi, kemudian saya menghampirinya dengan menunjukkan mayat tersebut, dan ternyata benar, selanjutnya kami dengan aparat Desa Kertamulya, melaporkan ke pihak kepolisian Sektor Pedes, “ tambahnya. Untuk dilakukan penyeli-

Yuda menduga, pencuri yang datang pada malam hari tersebut melalui jalur belakang sekolah yang memang berbatasan dengan areal persawahan. Sedangkan, casing CPU ditinggalkan di belakang kebun sekolah. “Sepertinya mereka sudah tau seluk beluk komputer,” katanya. Dikatakan Yuda, tak hanya kali ini saja sekolahnya kemalingan. Sebelumnya sekolah tempat mengajarnya pernah juga kemalingan serupa. Namun jumlah komputer yang hilang lebih banyak dari kejadian yang sekarang. Hingga saat ini,kasus pembobolan sekolah tersebut masih dalam penanganan pihak Polsek Rengasdengklok. (kti)

Saya mendengar teriakan Juin, soal ada mayat terapung di irigasi, kemudian saya menghampirinya dengan menunjukkan mayat tersebut, dan ternyata benar dikan lebih lanjut, akhirnya pihak petugas Polsek Pedes, yang datang langsung membawa jenazah tersebut ke RSUD Karawang, untuk di autopsi. (jun)


4

RUANG PUBLIK

KAMIS, 21 AGUSTUS 2014

Senggol

Ngabingungkeun Pisan ..

Wartawan Bukan Hakim Oleh: Hery Heryana

A

man moalnya isukan teh? soalna ningali polisi jeung TNI meuni sibuk putar puter ngajagaan jalan asup nu rek ka Jakartakeun. Amang mah asa inget ka jaman almarhum Gusdur basa rek dilengserkeun baheula ku DPR sarua tegangna teh. Soal politik teh kadang musingkeun warga, warga mah nurut wae titah nyolok presiden mangga, bupati hayu, DPRD siap, tapi ari ahirna nyieun susah rek mamangkatan kamana-kamana keiu teh sok sebel... Soalna kabeneran amang besok arek ka Jakarta ngajemput budak balik ti Arab. Coba mun budak amang jadi teu balik ka jakarta gara-gara nagara kondisina pika sieuneun kieu, pan nyusahkeun pisan. Ningali kieumah jadi rarudet ah, taun hareup mah, nyolok salah, teu nyolok salah, tapi kumaha engke weh lah, mun amang teu meunang mangka ka Jakarta ku pulisi, amang mah arek make parahu weh ti Pedes....

facebook koran kita

Adu Kuat Tebar Pesona, Para Calon Bupati Karawang mulai bermunculan, katanya terpavorit masih Ibu Cellica.... Bener gak siih.... koment yu... buat yang komen dimuat di Koran Kita besok... Eko Winarno ah, biasa aja semua juga. ga ada yang kaya Jokowi!

Pancajihadi Al Panji Mereka belum bisa membeli hatiku...

Ahmad Rifqi Nanti jg ada pak masarakat krawang skrg sadar pemimpin kerawang yg bagi2 uang gabakalan dicoblos

Dadi Sugara Sebagai Incaubent..ya masih Favorit, cuman kita lihat wakil nya..bisa jadi magnet tidak...klu tidak akan tersalip. Calon lain yang punya..kapabiltas..

ngedepankan kode etik jurnalisme indonesia yang bermartabat dan cerdas. Buktinya, di lapangan tidak sulit menemukan oknum wartawan yang tidak hanya menggunakan kapasitasnya untuk mengintimidasi sumber bahkan juga menganggap dirinya sebagai super power yang dapat menentukan nasib setiap sumber, dengan berlaku seolah dirinya tak terjangkau hukum. Dia tidak sadar bahwa bahasa hukum itu jelas didalamnya mengatakan (BARANG SIAPA), tidak disebut (KECUALI). Hanya kemitraan yang menjadikan seorang wartawan menjadi kuat, bukan arogansinya... Kekuatan bermitra dengan menjunjung tinggi ETIKA Jurnalis akan membentuk kewibawaan seorang wartawan. Karena wartawan hanya penyaji informasi yang berimbang dengan mengedepankan azas praduga tak bersalah. Karena wartawan bukan HAKIM. Menjadi pewarta merupakan sebuah seni tersendiri bagi siapa saja yang benar-benar menganggap bahwa profesi ini sebagai pekerjaan yang mulia dan membanggakan. Tentunya jika hal itu telah ditanamkan sudah pasti akan menjalankan kapasitasnya dengan cara terhormat. Yang dimana kehormatan itu akan muncul dengan mengedepankan etika sesuai dengan kode etik jurnalis. Kredibilitas dan inegritas seorang wartawan akan bertahan seiring sikap yang mampu berdiri pada pondasi-pondasi tersebut. Seorang wartawan adalah figur yang mampu berbaur pada seluruh kalangan dan memiliki koneksitas yang sangat luas. Karena insan pers tidak hanya memiliki keahlian dalam meramu redaksi pemberitaan melainkan mampu menempatkan peranannya sebagai mediator yang independen, mampu memahami kapasitasnya yang memiliki banyak batasan. Sebaliknya, tidak sedikit ditemui di lapangan banyak oknum wartawan yang justru terkesan berlaku seolah kapasitasnya mencakup segala lini baik itu sebagai PENYIDIK, PENUNTUT bahkan sebagai HAKIM, terlebih dinilai sebagai MALAIKAT PENCABUT JABATAN Beberapa orang Staf, Kepala Dinas dan Khalayak umum misalnya, sering menuturkan pada saya bahwa mereka kadang berhadapan dengan wartawan yang terkesan menyidik bak Polisi, menetapkan dakwaan bak seorang jaksa bahkan tidak ragu menjastifikasi (menfonis) bersalah bak seorang Hakim. Keluhan seperti ini sebenarnya telah lama berlangsung dan menjamur. Sedikit besarnya memberatkan nilai nilai tertentu dalam mengemban tugas seorang jurnalis yang berujung kepada insan pers yang beredar di kabupaten. Ironisnya perekrutan tenaga pewarta terkesan asal-asalan tanpa mengedepankan unsur kualitas dan SDM calon wartawan atau setidaknya memberikan pembekalan untuk me-

Sms Kita Pemilu ulang sampe prabowo jadi presiden... 100x juga gak papa... Negara kita kayaraya koh... Kalem... - Bayu, 0812 1597 xxxx Seorang pemenanh yg sejati adalah seorang yg bisa dengan ikhlas mengakui kekalahannya. - Joy, 0878 8246 xxxx PNS dan PNS yg slalu terdengar di telinga.. Apa sih yg menjanjikan dari PNS ???? Denger, GUE bukan PNS tp gue ama anak bini gue bisa makan, baju bisa gue beli,. - Didin, 0857 7146 xxxx Masyarakat yang tidak puas, mau ngeluh atau protes soal kebijakan publik dan pemerintah. Kirimkan SMS ke Nomor 0857 9356 7999 - fb: Koran Kita - email : redaksi.korankita.gmail.com

yang..bagus di mata masyarakat

Bangahmadsiputracobra Yangpunyaseribucinta Lagu lama soal tebar pesona..bacalbup pasti niat dan tujuan nya juga sama..tetapi ketika dia trpilih blm tentu mampu utk memberikan yg trbaik buat masyarakat karawang..apa lagi di pimpin s’orang perempuan sy gak yakin tuhh..

Muhammad Fauzi Kita butuh Bupati yang memiliki kapabilitas, integritas yang kuat & tegas, untuk memanage Pemerintahan Kab. Karawang. Kalau tidak nantinya akan menjadi bulan-bulanan permainan pejabat birokrat dibawahnya, atau bisa jadi ikut dalam permainan itu. Dan kondisi itu tercipta oleh lemahnya kontrol legislatif periode yang lalu. Saya yakin kondisi itu akan tetap terulang pada periode sekarang. Mudahmudahan Bupati Karawang yang akan datang adalah figur yang mampu membenahi birokrasi yang sudah terlanjur amburadul.

Harian Pagi Koran Kita Menerima Sumbangan Tulisan, Artikel, Opini, Curhatan, Unek-unek. Tulisan dikirim melalui email: redaksi.korankita@gmail.com, SMS: 0857 9356 7999. Tulisan yang dimuat akan mendapatkan imbalan

Surat dari Publik HERAN BANYAK SEKALI ALIRAN YANG MUDAH MEMBID'AH kan hanya untuk URUSAN MUAMALAH Ada lagi denger hari ini FATWA abal abal TENTANG HARAMNYA UPACARA BENDERA....baru kemaren denger BID'AH nya MENGIBARKAN BENDERA MERAH PUTIH..... Sementara kita beramai ramai menyikapi ISIS tapi ada anak bangsa yang bablas memahami pengertian AGAMA nya...BELAJAR ISLAM seujung tenggorokannya HEran mengapa begitu pesat aliran aliran seperti ini marak berkembang di Indonesia yang dari dulu sudah menghargai NILAI NILAI perjuangan Enggak tau gimana nulis supaya lebih sopan ...karena biasa ngritik kenceng hahahaha... APa islam kita itu ISLAM ARAB karena menggunakan BAHASA ARAB tapi kalo ISLAM KITA ISLAM ARAB mengapa ARAB sampai HARI ini tak pernah selesai urusan RUMAH TANGGA nya sendiri, apa mereka tidak menerapkan syariat ISLAM seperti didengunggkan KE-KHILAFIYAHAN itu ya... ISLAM saya ISLAM INDONESIA HIDUP berdampingan dengan nyaman dan

Aman di NUsantara yang sejak lama memiliki NILAI LUHUR BUDAYA..yang menghormati para leluhur para pejuang yang mati syahid mengorbankan JIWA RAGAnya untuk BANGSA dan NEGARA, Untuk hidup mereka GOLONGAN GOLONGAN yang sering membawa fatwa BID'AH ISLAM saya ISLAM INdonesia karena tidak perlu JIDAT HITAM,BERJANGGUT atau SEKEDAR CARA BERPAKAIAN.. BANYAK BANYAK SAJALAH KITA SEMUA BERBUAT KEBAIKAN KARENA DENGAN BANYAK BERBUAT KEBAIKAN ORANG TIDAK AKAN PERNAH MENANYAKAN KITA BERAGAMA APA.. HADEUUUHHH.....RIndu engkau ya RASULULLAH...RINDU KALIAN PARA SAHABAT....RINDU KALIAN YA para WALI.. HERAN BANYAK SEKALI ALIRAN YANG MUDAH MEMBID'AH kan hanya untuk URUSAN MUAMALAH.... ISLAM yang MALANG

Hendro Wibowo-Karawang


POLITIK & HUKUM

KAMIS, 21 AGUSTUS 2014

5

Surya Paloh Sarankan Kubu Prabowo Terima Apapun Putusan MK

JAKARTA, Koran KitaSatu hari menjelang sidang putusan sengketa Pemilu Presiden (Pilpres) di Mahkamah Konstitusi (MK), Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh mengatakan, kedua belah pihak agar mematuhi keputusan lembaga pengawal konstitusi tersebut. “Memang bagaimana pun juga kita semua punya kewajiban moralitas yang

Muktamar

PKB Sewa 15 Hotel

JAKARTA, Koran kitaPKB akan menggelar Muktamar di Surabaya, Jawa Timur, 30 Agustus 2014. Berbagai persiapan sudah dilakukan termasuk akomodasi para peserta muktamar. Sebagian besar digunakan untuk menampung ribuan peserta muktamar dari seluruh Indonesia. Panitia muktamar dikabarkan sudah menyewa 15 hotel yang tersebar di area muktamar. Sekertaris Organizing Committee (OC) muktamar, Jazilul Fawaid mengungkapkan, PKB telah menyewa belasan hotel untuk menampung ribuan kader dan pengurus partai dari Sabang sampai Merauke. Sehingga peserta yang datang akan lebih besar lagi. “Untuk kepentingan akomodasi. Kita sudah membooking 15 hotel,” kata Jazilul, Rabu (20/8) Hotel Empire Palace, dikatakan Jazil, akan menjadi hotel utama, karena menjadi tempat acara muktamar digelar. “Di dalamnya terdapat hall besar yang bisa menampung 4.000 orang. Sedangkan hotel sekitar antara lain Hotel Amaris, Hotel 88, dan beberapa hotel lainnya,” terangnya. Masih menurut Jazil, hotel utama hanya berkapasitas 180 kamar, sedangkan untuk menampung seluruh peserta membutuhkan 1.435 kamar. “Makanya wajar kita menyewa 15 hotel karena pesertanya luar biasa banyak,” ungkap dia. Selain hotel, panitia juga sudah menyiapkan transportasi untuk antar jemput para peserta muktamar yang tersebar di hotel sekitar. Muktamar PKB akan mengundang sekira 505 Dewan Pimpinan Cabang (DPC) dan 15 cabang istimewa luar negeri. Lalu 33 Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) dan seluruh pengurus DPP PKB. “Jika ditotal ada 2.960 peserta resmi,” ujar Jazil Fawaid. Selain peserta resmi, ada juga peninjau yang berasal dari unsur PBNU (Pengurus Besar Nahdlatul Ulama), deklataror PKB, pengamat politik, tokoh masyarakat dan beberapa lembaga tinggi negara, serta ormas. (mda)

JK Usulkan Munas Digelar 2015

JAKARTA, Koran KitaWakil Ketua Umum Golkar Theo L Sambuaga mengatakan, pihaknya akan menggelar Munas pada awal 2015. Menurut dia, kesepakatan Munas digelar 2015 atas usulan Jusuf Kalla ( JK ) yang kala 2009 menjabat sebagai ketua umum Golkar . “Munas itu direncanakan sekitar, Januari Februari tahun depan. Ya rencana begitu,” kata Theo di Gedung DPR, Jakarta, Rabu (20/8). Dia menjelaskan, Munas terpaksa mundur satu tahun dari AD/ART yang mengatakan ketua umum hanya menjabat sampai 2014. Hal ini karena kesepakatan di Munas Riau 2009 dan diusulkan oleh JK . “Karena menurut Munas Riau itu 2015, ya itu lah sesuai itu. Keputusan Munas itu, keputusan tertinggi. Waktu itu kan Pak JK ketua umum yang mengusulkan waktu itu,” tegas dia. Dia mengakui, jika latar belakang diundurnya Munas karena dikhawatirkan bentrok jika Capres Golkar menang di Pilpres 2014, namun kondisinya kini Golkar tak bisa mengusung capres. Dia menilai, keputusan Munas 2015 tetap yang akan dijalankan. “Itu kan latar belakangnya, tapi keputusan Munas itu kan 2015. Itu kan latar belakang orang mengusulkan, tapi keputusan Munas itu bilang 2015 nah sekarang ada masukan ada pemikiran-pemikiran Oktober 2014 tapi sekarang sudah pendekatan DPP menetapkan 2015,” pungkasnya. (mda)

sama, bahwasanya keputusan MK itu akhir dan mengikat. Semua pihak baik yang mengajukan dan diajukan apa pun keputusan itu harus kita patuhi,” ujar Surya di Hotel Mercure Ancol, Jakarta Utara, Rabu (20/8). Menurut Surya, semua pihak harus mematuhi apa pun keputusan yang nantinya diambil oleh MK. “Tidak ada jalan lain, saya

hanya mengingatkan dan berharap keinginan untuk bersama-sama agar bisa berperan di dalam membangun kehidupan berbangsa negara. Kita harus ada satu khusus, hukum mempunyai peran tersendiri ketika berakhir pada suatu proses terakhir baiknya kita harusnya sudah bisa menyelesaikan masalah,” jelasnya. Namun, Surya menyayangkan, bila ada satu pihak yang tidak dapat menerima keputusan MK dan berniat untuk melanjutkannya ke Pengadilan Tata Usaha Negara. “Kalau kita membuang energi lagi, sangat disayangkan. Semangat kekeluargaan, semangat gotong royongnya, semangat persaudaraan sebangsa setanah air tidak boleh kita

anggap itu lemah. Masih banyak anak-anak negeri ini, masih banyak para elit negeri ini sungguh-sungguh bersikap jujur untuk menawarkan semangat itu dan ini kan modal kita sebagai suatu bangsa,” tuturnya. “Kenapa kita anggap ini seakan-akan tidak berdaya sama sekali. Apabila kita bertikai dalam berkompetisi tidak mencapai suatu kesepahaman dan kemudian itu harus berkepanjangan sepanjang masa itu menunjukkan ketidakmatangan kita. Ketika kita menawarkan diri kita menjadi pemimpin di negeri ini kepada siapa pun itu maka modal utama dan syarat utama yaitu semangat pengorbanan dan kenegarawanan,” tandasnya. (kpc)

KPU Percayakan Sepenuhnya Putusan Sengketa Pilpres Pada MK JAKARTA, Koran KitaKetua Komisi Pemilihan Umum Husni Kami Manik memercayakan sepenuhnya hasil sidang gugatan sengketa pilpres yang diajukan kubu Prabowo Subianto-Hatta Rajasa ke Mahkamah Konstitusi (MK). Rencananya, hasil sidang gugatan tersebut akan dibacakan oleh MK pada tanggal Kamis 21 Agustus mendatang. “Saya kira, kami ya dari sejak awal menaruh kepercayaan yang besar terhadap mejalis MK, mereka bisa bekerja sebagaimana kewenangan yang dimiliki,” kata Husni di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Selasa (19/8). Husni juga menegaskan KPU sudah menjalankan semua langkah-langkah yang harus dilakukan. KPU, lanjut Husni, juga menanti hasil keputusan sidang MK. “Dan kami selalu mengikuti apapun yang menjadi peran dalam yang harus

kami lakukan dalam persidangan itu. Selalu juga menilai apa yang dinamika persidangan itu. Jadi, kami juga menanti apa yang menjadi putusan mereka,” imbuh Husni. Terkait dengan kemungkinan putusan Pemungutan Suara Ulang (PSU) di beberapa daerah, Husni mengatakan pihaknya tidak mau berandai-andai. “Kami tidak mau berandai-andai ya. Dan saya selalu menyampaikan itu apapun dalam perkembangan. Kita ikuti saja perkembangan yang ada,” ucap Husni. Husni mengaku, KPU tidak memiliki persiapan apapun menghadapi

pengumuman hasil sidang MK mendatang. “Enggak, enggak ada (persiapan). Ya, kami tidak mau menilai apa yang terjadi dalam

dinamika sidang di MK itu. Bagaimana seharusnya ke mana keinginan kami dalam proses itu. Ka-

rena kami sangat menghormati apa yang berkembang dan terjadi di dalam MK,” tutup Husni. (Net)

PAN Pastikan Siap Berada di Luar Pemerintahan PALEMBANG, Koran kitaDewan Pimpinan Pusat Partai Amanat Nasional menyatakan partainya siap untuk menjadi partai oposisi lima tahun ke depan jika Mahkamah Konstitusi (MK) memenangkan pasangan capres-cawapres, JokowiJusuf Kalla. “PAN siap berkoalisi permanen dan beroposisi,” kata Ketua DPP PAN Joncik Muhammad di Palembang, Rabu. Menurut dia, untuk oposisi itu sudah diputuskan secara nasional di DPP PAN. Sementara mengenai pimpinan DPR RI ia mengatakan, ke depan pihaknya akan menggiring Partai

Golkar untuk menjadi pimpinan DPR RI, karena perolehan suaranya besar pada pemilu lalu. Mengenai siapa yang akan ditunjuk Partai Golkar, mereka tidak mengetahuinya. “Siapa orang Golkar, kita tidak mau mencampuri, nanti Ketuanya dari Golkar, lalu Wakil Ketuanya ada Gerindra , PAN, PKS, PPP,” katanya. Ia mengatakan, kalau diluar Partai Demokrat ada 53,8 persen, kalau dengan Demokrat maka 63 persen. Ia menuturkan, karena Partai Demokrat ada pernyataan Ketua Umumnya, Susilo Bambang Yudhoyo-

no, mereka menjadi penyeimbang, tidak masuk koalisi permanen dan koalisi pemerintahan. “Jadi, mereka akan melihat situasi, melihat isu dan melihat program, tapi dengan tanpa demokratpun, kita sudah 53,8 persen, kalau ini berjalan kita bisa mengawal pemerintahan lima tahun kedepan,” ujarnya. Ia merasa sangat yakin, kalau Ketua DPR RI dari koalisi permanen, karena sudah 53,8 persen. “Sangat yakin dan kita yakin Partai Demokrat tidak berselingkuh,” tuturnya. (kpc)

Fahri Hamzah Bantah Terima Duit dari Nazar JAKARTA, Koran KitaPolitikus Partai Keadilan Sejahtera, Fahri Hamzah, membantah tuduhan Yulianis saat di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) yang menyebutkan dirinya telah menerima uang sebesar USD25 ribu. Fahri mengaku dirinya tidak pernah kerja sama terlebih persoalan dengan uang, baik dengan Yulianis maupun Mantan Bendahara Umum Partai Demokrat, M Nazaruddin. “Saya belum tahu Persisnya seperti apa beritanya. Dan saya tidak merasa punya hubungan apapun dengan Yulianis dan Nazar. Apalagi soal uang,” ucapnya melalui pesan singkat, Rabu (20/8). Dia berharap agar keduanya dapat melakukan

klarifikasi karena telah menyebut namanya di meja Pengadilan Tipikor. “Saya persilahkan Nazar dan Yulianis klarifikasi soal kehadiran saya di Wisma Per-

mai. Saya tidak pernah ke sana. Tidak tahu di mana dan tidak pernah selama ini saya berurusan dengan mereka,” lanjut dia. Meski demikian, Pria

asal Nusa Tenggara Barat ini mengaku tidak akan mempolisikan atas tuduhan yang menimpa dirinya, terlebih dirinya malah memberikan dukungan

terhadap keduanya agar lebih tabah dalam menghadapi jalannya persidangan. “Saya tidak akan melaporkan mereka ke mana pun, sebab mereka juga sedang susah. terlebih sahabat saya Anas Urbaningrum, saya terus mendoakan agar beliau diberikan kekuatan dalam memperjuangkan hak-haknya,” tutupnya. Sebagaimana diketahui, Yulianus bersaksi dengan lantang saat bersaksi dalam sidang Anas Urbaningrum, bahwa dirinya telah memberikan sejumlah uang kepada seseorang yang berinisial FAH, pengakuan tersebut dipicu saat dirinya dicecar oleh kuasa hukum Anas Urbaningrum soal catatan pengeluaran uang USD25 ribu . (ozn)


6

INTERNASIONAL

KAMIS, 21 AGUSTUS 2014

27 Orang Tewas Tertimbun Longsor di Jepang

TOKYO, Koran Kita Bencana tanah longsor yang menerjang sejumlah rumah di Jepang barat telah menewaskan sedikitnya 27 orang dan menyebabkan 10 orang lainnya hilang, kata pemerintah negara itu Rabu (20/8). Puluhan rumah terkubur ketika sebuah daerah perbukitan di Hirosima semalam runtuh setelah hujan deras. Gambar-gambar televisi menunjukkan, tim penyelamat harus menyisir lokasi untuk melihat tandatanda adanya korban yang masih hidup. “Menurut Badan Kepolisian Nasional, jumlah korban tewas telah meningkat menjadi 27 orang dan 10

orang lainnya masih belum ditemukan,” kata seorang pejabat kantor penanggulangan bencana yang merupakan sebuah badan pemerintah. Jumlah korban tewas meningkat cepat dari laporan awal yang hanya empat orang, termasuk seorang bocah berusia dua tahun. Korban tewas lainnya adalah seorang anggota tim penyelamat berusia

53 tahun. Ia tewas karena longsoran susulan setelah sempat menarik lima korban ke tempat yang aman, kata Badan Penanggulangan Bencana dan Kebakaran Jepang. Rekaman dari udara menunjukkan beberapa rumah tertimbun lumpur, kerangka kayu rumah-rumah itu patah karena beratnya lumpur. Aliran air berwarna cokelat terlihat menuruni pegunungan di belakang rumah-rumah itu dan melewati bangunan yang rusak. Hal itu menghambat upaya tim penyelamat saat mereka mencari orangorang masih terjebak. Sejumlah petugas penyelamat terlihat meman-

jat ke lantai dua dan atap rumah-rumah yang setengah runtuh, beberapa di antaranya mengambang, dalam upaya untuk mencapai lokasi mereka yang selamat. Sejumlah foto menunjukkan telah terjadi setidaknya lima titik longsor yang berbeda. Beberapa menyebabkan pohon-pohon tumbang dan batu-batu berguling, menuruni lereng bukit. Seorang pria, sambil menunjuk ke lumpur yang menutup rumah, mengatakan kepada NHK, “Rumah saya ada di sana, rata dengan tanah.” Ia lalu menunjuk tempat lain dan mengatakan, “Sebuah kaki terlihat (mencuat dari lumpur) dan

mereka mencoba untuk memastikan apakah orang tersebut masih hidup. Hal pertama yang harus kami lakukan adalah untuk membantu orang itu.” “Saya juga memerintahkan mereka untuk meningkatkan jumlah personel Pasukan Bela Diri hingga beberapa ratus guna memperkuat operasi penyelamatan,” katanya. Ia menambahkan, dirinya akan mengirimkan salah satu menterinya ke lokasi bencana. Badan cuaca Jepang memperingatkan, masih akan ada hujan lebih lebat di daerah bencana. Hal itu akan meningkatkan risiko tanah longsor susulan. (kpa)

Dokumen Rahasia MH370

Dicuri!! KUALA LUMPUR, Koran kita Data rahasia milik Pesawat Malaysia Airlines MH370 dilaporkan dicuri. Insiden ini terjadi usai insiden tabungan milik empat penumpang dikabarkan hilang dari rekeningnya. Melansir dari Reuters, Rabu (20/8/2014), data tersebut dicuri oleh sejumlah hacker dari beberapa pejabat Malaysia Airlines yang terlibat menyelidiki insiden hilangnya MH370. Diduga para pelaku berasal dari China. Serangan hacker ini dilaporkan berhasil mengambil data rahasia dari 30 komputer milik para pejabat di Malaysia Airlines. Data yang disimpan dalam email itu berisi laporan ra-

pat dan dokumen rahasia. Sebagian besar data tersebut berisi hasil penyelidikan MH370. Seperti diketahui, insiden hilangnya MH370 sudah memasuki waktu enam bulan. Pesawat ini hilang secara misterius usai melakukan penerbangan dari Bandara Internasional Kuala Lumpur, Malaysia menuju Beijing, China. Sampai hari ini, belum ada tanda-tanda puing dari pesawat yang membawa 239 penumpang ditemukan. Muncul dugaan kuat pesawat tersebut jatuh di wilayah Samudera Hindia. Tercatat insiden ini menjadi sejarah terburuk dalam dunia penerbangan internasional. (ant)

Israel Biadab Tewaskan Wanita Hamil dan Tiga Anak Kecil

Pasangan Lesbian Asal Iran Menikah di Swedia STOCKHOLM, Koran Kita Setelah menjalin hubungan selama sembilan tahun, Sahar Mosleh dan Maryam Iranfar, pasangan lesbian asal Iran, akhirnya memutuskan menikah di Ibu Kota Stockholm, Swedia. Mereka memutuskan menikah di Swedia karena Iran melarang hubungan antar pasangan homoseksual, seperti dilansir surat kabar the Daily Mail, Rabu (20/8). Maryam mencintai Mosleh meski pasangannya itu menderita cacat tubuh. Pasangan bertemu di du-

nia maya pertama kali itu dinikahkan oleh Iman Ludovid Muhamad Zahid, yang juga seorang gay. Pria berdomisili di Afrika Selatan itu sudah cukup dikenal di kalangan pegiat lesbian, gay, biseksual, dan transgender (LGBT) di sejumlah negara muslim. Zahid yang berdarah Aljazair itu menyatakan kebahagiaannya bisa memberkati pasangan lesbian itu untuk menikah. Maryam bahkan kini sedang hamil. “Saya sangat bersyukur terhadap pernikahan indah ini dan senang bisa mem-

berikan pemberkatan kepada pasangan bahagia ini,” kata dia. Di Iran pasangan lesbian itu bisa dikenai hukuman 50 kali cambukan jika mereka diketahui sedang berduaan buat pertama kali. Hukuman sama jika mereka ditemukan untuk kali kedua. Jika sudah empat kali maka kedua perempuan itu bisa dihukum mati. “Saya senang pasangan ini bisa membentuk keluarga setelah berjuang selama beberapa tahun,” ujar Zahid. (mda)

ISIS Musuh Nomor Satu Islam, Itu Kata Imam Besar Saudi ARABIYA, Koran kita Para militan Negara Islam Irak dan Suriah (ISIS) dan Alqaeda dikutuk oleh Mufti Agung atau Imam Besar Arab Saudi Sheikh Abdul Aziz al-Sheikh sebagai “musuh nomor satu” Islam. “Ide ekstremisme, radikalisme dan terorisme tak ada kaitannya dengan Islam dan (pendukung mereka) adalah musuh nomor satu Islam,” kata ulama utama negara kerajaan itu seperti dikutip laman stasiun televisi Arab Saudi, Al-Arabiya, hari ini. Dia menunjuk kaum militan ISIS yang telah mendeklarasikan kekalifahan yang membentang dari bagian-bagian wilayah Irak

sampai Suriah, serta jaringan teror global Alqaeda. Rabu pekan lalu, Arab

Saudi mendonasikan 100 juta dolar AS kepada Pusat Kontraterorisme PBB (UN-

CCT) dalam upaya membantu memerangi terorisme.

“Terorisme adalah kejahatan yang mesti diberantas dari dunia melalui upaya-upaya internasional,” kata Duta Besar Arab Saudi untuk Amerika Serikat Adel al-Jubeir dalam sebuah seremoni di PBB yang dihadiri Sekretaris Jenderal Ban Ki-moon. “UNCCT adalah satusatunya pusat di dunia yang memiliki legitimasi untuk memerangi terorisme,” tambah al-Jubeir. Jubeir bergabung bersama Duta Besar Arab Saudi untuk PBB Abdullah AlMouallimi yang menyebut bahwa UNCCT memerangi pemikiran yang berada di balik terorisme, demikian laporan Al-Arabiya. (ant)

Pria Jepang Dinobatkan Jadi Manusia Tertua Sejagat TOKYO, Koran Kita Sakari Momoi, pria Jepang lahir sebulan sebelum Wright Bersaudara menerbangkan pesawat buat pertama kali, akhirnya diakui sebagai manusia tertua sejagat dengan usia 111 tahun. Momoi, mantan kepala sekolah menengah atas itu, lahir pada 5 Februari 1903. Dia akhirnya menerima sertifikat dari Guinness World Records sebagai pengakuan menjadi manusia tertua, seperti dilansir situs Asia One, Rabu

(20/8). Dengan pakaian jas, berkaus putih dan dasi warna perak, Momoi menerima sertifikat pengakuan itu di sebuah rumah jompo di Ibu KOta Tokyo, Jepang. “Saya ingin hidup sekitar dua tahun lagi,” kata dia dengan suara perlahan. Momoi berhasil menjadi manusia terkolot setelah warga Amerika Alexander Imich yang lahir sehari lebih dulu, meninggal Juni lalu. Penobatan itu berarti

Jepang memiliki pasangan manusia tertua sejagat. Perempuan bernama Misao Okawa dari Osaka menjadi wanita tertua dengan usia 116 tahun. Meski indera pendengarannya sudah lemah namun kondisi kesehatan Momoi masih baik. Menurut media lokal, dia suka membaca buku dan menonton pertandingan sumo di televisi. Momoi dilahirkan di Minamisoma, Fukushima, kawasan yang terkena dampak paling parah dari

gempa 9.0 skala Richter yang menimbulkan tsunami pada 2011. Jepang selama ini dikenal sebagai negara dengan

banyak penduduknya berusia panjang. Sekitar 25 persen rakyat Jepang berusia 65 tahun atau lebih. (mda)

GAZA, Koran kita Serangan udara Israel terhadap sebuah rumah hari ini di kota Deir elBalah, Jalur Gaza, telah membunuh seorang wanita hamil, tiga anak kecil dan dua anggota keluarga lainnya, lapor para petugas pertolongan darurat seperti dikutip AFP. Mereka menyebutkan para korban itu adalah pria berusia 32 tahun bernama Rafat Aloah, berserta tiga anaknya yang masih kecil. Selain itu adiknya bernama Mohammed yang

berusia 21 tahun. Sedangkan nama perempuan hamil yang menjadi korban serangan Israel itu adalah Nabilah Aloah. Hari itu juga serangan Israel menewaskan istri dan bayi putri kepala militer Hamas, Mohammed Deif. “Istri pemimpin besar mati syahid bersama putrinya,” dalam serangan Selasa malam, kata wakil pemimpin Hamas di pengasingan, Mussa Abu Marzuk, dalam Facebooknya seperti dikutip AFP. (ant)

Keselamatan Warga AS Bergantung Obama BAGHDAD, Koran Kita Ancaman kelompok ISIS terhadap warga Amerika Serikat (AS) tidak main-main. Gerakan radikal dari Irak dan Suriah itu menegaskan keselamatan warga AS bergantung pada keputusan selanjutnya dari Presiden Barack Obama. Sebagaimana diketahui, belum lama ini ISIS memperlihatkan video yang menyatakan akan menghabisi warga AS. ISIS geram dengan serangan udara yang dilakukan oleh Negara Adidaya tersebut. “Setiap usaha oleh Anda untuk menyangkal hak-hak warga Muslim akan mengakibatkan pertumpahan darah di warga Anda,” demikian pernyataan salah seorang pihak ISIS, yang terlihat sambil memegang pisau. ISIS membuktikannya kepada warga AS. Mereka tidak segan-segan membunuh warga sipil, ter-

masuk seorang wartawan bernama James Foley yang kepalanya dipenggal. Kelompok tersebut kembali memberikan ancaman kepada Obama. “Keselamatan warga Amerika bergantung pada keputusan Anda selanjutnya, Obama,” demikian kata pihak kelompok itu dalam tayangan video, seperti dilansir oleh Newsobserver, Rabu (20/8/2014). Selain Foley, ISIS juga sudah menahan seorang wartawan lain, Steven Joel Sotloff, yang telah menjadi koresponden Time Magazine. Dalam tayangan tersebut, pria yang tinggal di Miami ini juga mengenakan baju oranye seperti Foley. Seperti diketahui, Sotloff sendiri sudah dinyatakan hilang sejak Agustus 2013. Twitternya terakhir aktif pada 13 Agustus. (mda)


ENTERTAINMENT

KAMIS, 21 AGUSTUS 2014

Hadir di Pemeran Perhiasan

Si Goyang Itik

Tara Basro Pamer

Belahan Dada JAKARTA, Koran Kita Aktris cantik dan seksi, Tara Basro baru saja diundang untuk menghadiri sebuah acara pameran perhiasan bertajuk Re-opening Frank & Co Jewelry. Bintang film Catatan Harian Si Boy itu mengundang sorotan publik pada acara yang digelar di Plaza Senayan, Jakarta tersebut. Pasalnya, Tara tampil dengan gaya busana yang bisa dibilang ‘berani’. Ia mengenakan sebuah gaun panjang berwarna silver dengan belahan dada rendah. “Arti perhiasan buat aku, sebenarnya cewek sendiri buat aku udah kaya berlian, sangat bernilai. Jadi kalau ditambah pakai perhiasan bisa lebih bersinar lagi.„ Hal itu tak pelak membuat sebagian kulit-nya terekspos dengan cukup jelas. Ia pun tampak sangat seksi dan eksotis. Belum lagi belahan paha pada gaun-nya juga bisa dibilang cukup tinggi.

Tara sendiri menerangkan apa itu arti perhiasan menurutnya. Lebih jauh, ia juga menjelaskan jenis-jenis perhiasan yang ia gemari. “Arti perhiasan buat aku, sebenarnya cewek sendiri buat aku udah kaya berlian, sangat bernilai. Jadi kalau ditambah pakai perhiasan bisa lebih bersinar lagi. Aku suka diamond, aku juga suka mutiara, dan aku suka warna kaya gini, bronze. Kalau warna kuning sudah biasa,” jelasnya panjang lebar ketika diwawancara. Tara juga mengaku suka mengoleksi perhiasan sejak masih remaja. “Dari dulu suka, dari jaman abg-lah, mulai umur 20 tahun. Koleksi banyak, ada anting, kalung dan mutiara,” jelasnya lebih jauh. (kpl)

Raffi Ahmad Undang Dash Berlin di Pernikahannya Diego Tempramental

Jupe Tambah Nafsu

JAKARTA, Koran Kita Diego Michiels teman dekat Julia Perez (Jupe) terkenal sebagai sosok pemainbola yang tempramental. Bahkan, karena sikapnya itu, Diego kerap kali harus berhubungan dengan pihak berwajib. Jupe pun tak khawatir dengan sosok Diego yang tempramental. Bahkan, mantan kekasih Gaston Castano itu sangat bernafsu dengan pria yang galak dan garang. “Saya suka nafsu banget sama cowok galak. Kalau cowok baik-baik bukan tantangan buat saya, kalau cowok galak itu saya tertantang. Sekalipun saya menikah dengan petinju, saya tidak khawatir karena kalau dia cinta tak akan meninju,” ungkap Jupe saat ditemui di Studio AD, Jalan TB Simatupang, Jakarta Selatan, Selasa (19/8). Dengan modal pelatihan silat yang terima sejak kecil, Jupe yakin bisa menghalau segala bentuk tempramental Diego jika benar itu dilakukan. Jupe pun yakin Diego tak seperti yang selama ini diberitakan. “Sehebat apa pukulan dia. Dari kecil saya ikut merpati putih boxing. Saya yakin dia enggak seperti itu, saya lihat kebenaran, selama ini yang diberitakan itu salah, semua saya lihat, ada rekaman semuanya,” tandasnya. (mda)

JAKARTA , Koran kita Pernikahan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina (Gigi) sudah semakin dekat. List undangan pun sudah mulai dipersiapkan. Muncul nama DJ Dash Berlin dalam salah satu daftar tamu yang akan diundang. Sebelumnya, tersiar kabar Raffi dan Gigi akan mengundang DJ internasional Dash Berlin. Namun, DJ asal Belanda itu menampik diundang ke pernikahan presenter Dahsyat tersebut. “No, No, saya tidak terima undangannya,” ujar Dash Berlin,

7

Ogah Bisnis Karaoke JAKARTA, Koran Kita Bisnis karaoke di masyarakat urban memang menjanjikan. Terbukti, saat ini karaoke keluarga sudah menjamur, tersebar dari kota-kota besar hingga kota kecil di pinggiran. Ketika banyak selebriti mencoba peruntungan dengan membuka bisnis karaoke, lain lagi dengan penyanyi cantik Zaskia Gotik. Bahkan, saat ini ia cenderung menutup kemungkinan untuk mengikuti bisnis tersebut. “Sebenernya banyak yang nawarin bisnis karaoke, tapi ilmunya belum nyampai,” kata Zaskia di Kebon Jeruk, Jakarta Barat (19/8). Pemilik Goyang Itik sementara ini masih ingin menekuni bisnis yang umum di masyarakat, seperti pertanahan dan properti. Zaskia tak ingin gegabah dalam mengambil langkahnya sebagai artis yang belum punya background bisnis yang kuat. “Paling beli tanah atau sawah sama kontrakan, kalau usaha lain belum sampai. Kalau misalkan join juga harus belajar dulu, harus cari tahu dulu ilmunya gimana,” terangnya. Zaskia kini sudah mulai menyiapkan bisnis rumah kontrakan di dekat kediaman orang tuanya. “Rencana bangun 10 pintu rumah kontrakan, tapi tingkat,” pungkasnya. (mda)

Biar Sering Ketemu Ariel, Sophia Latjuba Kembali Bermusik

saat dijumpai di Studio 1 RCTI, Jakarta, Rabu (20/8). Sekadar diketahui, Raffi Ahmad akan menikahi Gigi pada 17 Oktober mendatang. Pernikahan kedua pasangan yang kabarnya akan disiarkan langsung di televisi itu akan digelar di dua tempat, yaitu Jakarta dan Bali. Rencananya, resepsi di Bali hanya untuk keluarga besar Raffi dan Gigi, serta temanteman dekat mereka saja. Sedangkan tamu lainnya akan diundang di Hotel Ritz Carlton, Kuningan, Jakarta.(sra)

JAKARTA, Koran Kita Sophia Mueller kembali ke dunia musik setelah vakum sekian lama. Dia mempromokan single terbaru berjudul Tak Bisa Menunggu bersama Matari Band. Mengenai kembalinya ini, Sophia mengatakan bahwa dia masih memiliki passion besar pada musik. Baginya musik adalah dunia yang akan ia geluti sampai nanti sejak awal mula ia terjun. “Saya nggak mikirin akan kembali ke dunia musik. Karena kalau sudah masuk ke dunia musik saya nggak akan pernah meninggalkan. Istirahat iya, tapi saya nggak akan meninggalkan musik sampai mati,” ujarnya saat dijumpai di Kantor KapanLagi.com®, Tebet Utara, Jakarta Selatan (19/6). Sophia mengungkapkan bahwa dia memiliki rencana untuk bernyanyi lagi. Dia kini masih mencari konsep untuk materinya dan tak ingin terburu-buru dalam merilis. “Memang ada, sedang mempersiapkan tapi belum tahu konsepnya seperti apa karena lagu belum dibikin. Rencananya kalau nggak bikin mini album ya single aja,” terangnya. Kiprah musik Sophia Muller dimulai dengan single Senyum Yang Hilang. Namun puncak karirnya pada single Hold On yang mendapat penghargaan Best Video Clip di Brasou, Rumania. Berbagai penghargaan juga disabetnya seperti BASF Awards 1994 untul Best Album Arrangement pada album Hanya Untukmu. (kpl)

Tak Lagi Main Sinetron

Asmirandah Bangkrut JAKARTA, Koran Kita Sejak menikah bintang sinetron Asmirandah dan Jonas Rivanno tidak pernah lagi terlihat di layar televisi. Kabar terbaru, keduanya konon tengah dililit masalah keuangan lantaran masingmasing tidak bekerja.

Asmiranda dan Jonas bergabung dengan SinemArt pada 2008 saat bermain dalam sinetron Khanza bersama Velove Vexia. Kabarnya, sekarang ini tidak ada rumah produksi yang memakai jasa akting mereka. Namun manajer Asmiranda, Dhini membantah kabar tersebut. Dia menolak kalau Andah dan Vanno kehilangan pendapatan setelah diputus kontraknya oleh SinemArt. “Kabar dari mana tuh? Enggak, nggak benar itu.

Sebelum mereka menikah, kontrak dengan kami sudah berakhir, habis. Saat itu (lupa waktunya), kami tawarkan kesempatan kepada mereka untuk memperpanjang kontrak. Tetapi keduanya sepakat untuk memutuskan kontrak kerja,” kata Dhini saat dihubungi lewat sambungan telepon, Selasa (19/8) malam. Tapi Dhini terus terang tidak mengetahui obrolan antara Andah dan Vanno hingga akhirnya putus kontrak. Dia juga tidak tahu soal permintaan kenaikan

gaji dan lain sebagainya. “Saya tidak tahu persisnya, karena mereka ngobrol dengan produser SinemArt. Ya tentu bukan (bangkrut). Mereka tinggalkan SinemArt dan ingin coba tantangan baru dengan PH lain. Kalau tidak

salah, mereka kemudian bergabung dengan Screeplay,” urainya. Dhini juga mengaku tidak pernah mendengar kalau Andah dan Vanno bangkrut karena tidak pernah lagi main sinetron. Sebagai manajer, dirinya

tidak pernah masuk dalam urusan pribadi. “Baru denger ini sih (kabar mereka bangkrut). Tapi mereka masih sering main ke SinemArt. Cuma ngobrol seru-seruan doang. Nggak sampai ke persoalan pribadi begitu,” tegasnya. (kpl)


8

EKONOMI BISNIS

KAMIS, 21 AGUSTUS 2014

Di Pulau Jawa Yamaha R15 & R25 Laris Manis SENTUL, Koran kitaMotor sport keluaranterbaru Yamaha yakni YZF-R15 dan YZF-R25 menuai sukses di pasar nasional. Dalam waktu singkat ribuan unit telah terserap pasar. GM Marketing Communication & Community Development Yamaha Indonesia, Eko Prabowo, mengungkap penjualan Yamaha YZF-R15 secara keseluruhan sejak kemunculannya pada akhir April hingga Juli 2014 telah mencapai 6.000 unit lebih. “Secara keseluruhan, total R15 sudah 6.000 lebih. Bulan lalu saja (Juli 2014) penjualannya mencapai 3.498,” ujarnya di sela-sela acara Indonesia Techician Grand Prix ke-14 di Sirkuit Sentul, Bogor, Jawa Barat (19/8).

Sementara penjualan Yamaha YZF-R25 pada Juli 2014, Eko menyebut pihaknya telah mendistribusikan sebanyak 1.328 unit. “Kalau bicara penginden, yang pesan R25 itu sebanyak 2.500 unit.” Lebih lanjut penghobi off-road tersebut menyatakan penjualan R15 dan R25 berada di wilayah pulau Jawa. “Paling banyak di wilayah Jawa sepert I Jabodetabek, Jawa Barat, Jawa Tengah dan JawaTimur. Warna yang paling dipilih adalah hitam dan biru.” Respon yang tinggi dari

masyarakat sejak awal kemunculannya membuat inden R15 dan R25 cukup panjang. Konsumen pun dibuat menunggu cukup lama untuk mendapatkan motor idamannya tersebut. Terkait inden, Eko berharap akan terus ada tetapi tidak memakan waktu lama. “Maunya sih inden terus, tapi Yamaha tidak ingin terlalu lama.Sekira seminggu hingga dua minggu,” tutupnya. (mda)

Pasar Bersih Karawang Tarik Konsumen dengan Gelar Hiburan

GAPURA KARAWANGBanyak cara dilakukan untuk menarik konsumen. Salah satunya dengan mengadakan hiburan tiap

bulannya. Hal itu dilakukan oleh manajemen pasar bersih Karawang dalam menggaet konsumen. Setiap bulan, Pasar Ber-

sih Karawang ini rutin menggelar acara show, musik, promo berhadiah dan lain sebagainya. Sedikitnya ada empat

acara yang deprogram manajemen Pasar bersih untuk menghibur komsumennya. Di antaranya acara Kaulinan budak lembur yang digelar pada hari Minggu lalu. Lalu Indonesia satu, kompertisi drumband, dari mulai tingkat TK sampa dengan SD dan pasar hore live O chanel TV pada 31 Agustus. Marketing Pasar Bersih, Eko mengatakan, selain acara yang diprogramkan ini bertujuan untuk menghibur pengunjung, juga dengan berbelanja di Pasar Bersih sangat hemat. ”Yang penting seluruh konsumen yang datang bisa senang

dan belanja bisa lebih banyak lagi,” ujar Eko. Dengan adanya hiburan tersebut, tentu para pedagang di pasar Bersih ini mulai buka. Seperti di Blok G2 produsen menjual aneka manisan coklat, beragam fashion serta kebutuhan pokok masyarakat dirumahnya sudah tersedia lengkap di Pasar bersih. ”Konsumen pembeli dapat berbelanja murah dan terjangkau. Bahkan kita sudah menyediakan spesialnya untuk mereka dengan berbagai hadiah, setiap belanja 20 ribu langsung akan diundi,” ujarnya. (aml)

Pemerintah Setujui Kenaikan Harga Gas Elpiji 12 Kg JAKARTA, Koran KitaPemerintah akhirnya menyetujui rencana kenaikan harga gas elpiji 12 kilogram (kg) yang dilakukanoleh PT Pertamina (Persero). Namun untuk besaran dan waktunya masih akan dibahas kembali. “Pada prinsipnya Pemerintah menyetujui kenaikan tersebut, namun mengenai besaran maupun waktunya,” ucap CT saat konferensi pers di kantornya, Jakarta, Rabu (20/8/2014). CT menambahkan, namun untuk menyetujui besaran kenaikan danwaktu yang tepat masih akan melalui tahapan rapat konsultasi antara Pertamina dan pemerintah.

“Itu harus melalui rapat konsultasi yang dilakukan Pertamina dengan peme-

rintah yang rencananya akan kita lakukan secepatnya,” sambungnya.

Menurut CT, Pertamina telah mengirim surat kepada dirinya sebagai Menteri

Perekonomian untuk melakukan keinginan menaikan harga gas elpiji 12 kg dan surat ini sudah disampaikan pula dan dikonsultasikan kepada Presiden SBY pada 8 Agustus 2014 lalu di Cipanas. “Jadi pembicaraan 8 Agustus itu sudah disampai kan oleh Menteri ESDM dan Menko langsung keibu Karen, bahwa masalah ini secara prinsip sudah disampaikan kebu Karen,” paparnya. Seperti yang diketahui, PT Pertamina (Persero) akanmenaikkan harga gas elpiji 12 kilogram (kg) pada bulan ini. Kenaikan ini dilakukan secara bertahap sekira Rp1.000 hingga Rp1.500 per kg. (bja)

Ini Spesifikasi Smartphone Tercepat di Dunia CHICAGO, Koran kitaSmartphone bernama Droid Turbo diklaim memilikispesifikasi terbaik saatini. Perangkat pintar itu dikatakan akan menjadi handset tercepat di dunia. XT1254 Motorola adalahnama lain dari Droid Turbo. Rumor yang beredarmenyebutkan, perangkat itu memiliki spesifikasi dengan dukungan prosesor Snapdragon 805 berkecepatan 2,6Ghz. Gadget ini juga mempunyai ketersediaan penyimpanan internal mencapai 32GB dan RAM 3GB serta

berjalan di sistemoperasi Android. Selainitu, handset inidikabarkan memiliki kamerase besar 20MP (belakang) sertadepan 2MP. Aspek yang paling menarik dari Droid Turbo adalahlayarnya. Handset tersebut dibekali dengan sokongan layar QHD beresolusi 2560 x 1440. Meski masih rumor, smartphone ini dikatakan akan diluncurkan oleh Motorola padaajang IFA di Berlin bulandepan. Demikian dilansir Phonesreview, Selasa (19/8). (ozn)

Kawasan Berikat Harus Efektif

BANDUNG, Koran KitaKeberadaan kawasan berikat tidak berorientasi kepada keuntungan bisnis secara besar. Melainkan untuk menjadi fasilisator industry dalam negeri agar memiliki daya saing dengan produksi luar negeri. Asosiasi Pengusaha Kawasan Berikat (APKB) menilai dalam menghadapi Masyatakat Ekonomi ASEAN (MEA) 2015, kawasan berikat harus didesain ulang agar efektif dalam menjadi fasilisator bagi industry dalam negeri. Ketua APKB Ade Riphat Sudrajat mengungkapkan kondisi ekonomi global yang belum stabil meningkatkan risiko barang impor yang tidak seharusnya masuk kepasar dalam negeri merembes kepasar domestik. “Hal tersebut dapat menggerus pasar industry dalam negeri,” kata Ade, Rabu (20/8). Produkimpor yang diolah di kawasan berikat tidak dikenai bea masuk dan pajak impor yang meliputi PPN dan PPH pasal 22. Hal tersebut dikatakan Ade meningkatkan risiko rembesan produk impor kepasar domestic juga dapat menggerus penerimaan Negara karena produk tersebut tidak membayar pajak. Ade menuturkan pada 20 tahun lalu, kawasan berikat berfungsi untuk mengarahkan orientasi pabrik dan industry pada ekspor, karena waktu itu terdapat kebijakan bebas pajak. “Pajak hanya diberlakukan bagi produk dari kawasan tersebut yang diperuntukan bagi pasar dalam negeri. Namun, saat ini trend internasional free trade area mengarahkan perdagangan menjadi bebas bea,” pungkas Ade. (bja)

Genjot Produksi Padi Jabar Sebar Pupuk Organik

BANDUNG, Koran KitaDinas Pertanian dan Tanaman Pangan Jawa Barat terus menggenjot produksi padi hingga akhir 2014. Hal tersebut dilakukan untuk mengantisipasi kemarau panjang yang diperkir akan terjadi hingga akhir 2014. Kepala Bidang Tanaman Pangan Diperta Jabar Uneef Primadi mengatakan pihaknya sudah menyiapkan beberapa program untuk menggenjot produksi padi tersebut. “Fasilitas untuk padi ada Sekolah Lapang – PengelolaanTanaman Terpadu (SL-PTT) seluas 459.840 hektare dan padi SRI 35.520 ha,” katanya, Rabu (20/8). Pihaknya juga menyalurkan pupuk organic sebanyak 1.500 ton untuk 750 ha lahan pesawahan di Jabar. Dengan penggunaan pupuk organik, lanjutnya, kualitas padi yang dihasilkan bisa lebih bagus dari pada dengan pupuk anorganik. “Dengan bantuan ini diharapkan kualitas produksi padi semakin bagus,” ujarnya. (bja)


DAERAH BPJS Klaim Sudah 10 Ribu Warga Subang yang Jadi Peserta

KAMIS, 21 AGUSTUS 2014

9

Terlalu.!!! Guru Honorer Pabuaran Dicas Rp.50 Ribu Untuk Mendapatkan Tandatangan Bupati Subang

SUBANG,Koran KitaBadan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kantor Operasinal, Subang mengklaim hingga saat ini sudah ada 10.000 warga yang menjadi peserta BPJS. “Warga Subang ini rupanya sangat antusias dengan progam BPJS. Ini terlihat dari banyaknya orang yang mendaftar setiap harinya,” ujar kepala kantor BPJS Subang, Nana Suryana, kepada KORAN KITA, diruang kerjanya, Rabu (20/08) Dijelaskan, program BPJS tersebut terbagi dua, diantaranya Penerima Bantuan Iuran (PBI) dan Non PBI . PBI adalah peserta Jamkesmas dan Jamkesda. Sedangkan Non PBI, adalah peserta mandiri, seperti TNI Polri, pegawai swasta, atau para pensiunan, disamping ada juga masyarakat umum. Sementara untuk yang PBI, datanya baru akan diberikan tahun 2015 nanti. Adapun jumlahnya lebih dari 600 ribu orang. “Pelaksanaannya baru 1 Januari 2014. Dengan begitu, Pemda harus menghitung data By name- by addres yang jelas. Baru kami mau menerimanya,” jelasnya. lebih jauh dikatakan, dalam pelaksanaannyam peserta BPJS terbagi tiga kelas, yakni kelas 1 sampai 3. Untuk kelas PNS sudah diatur dalam undang-undang yang disesuaikan dengan golongan. “Untuk PNS tidak ada di kelas tiga,” ujarnya. Dengan membludaknya minat masyarakat menjadi peserta BPJS, Nana memastikan BPJS Subang bisa saja menjadi perwakilan. Hal ini sebagai apresiasi dari keberhasilan dalam menarik peserta terbanyak.(zen)

Lagi, Proyek Milik CV. Dimensi Putra Mandiri Menuai Kritik

SUBANG,Koran KitaPraktek pungli alias pungutan liar dilingkungan Dinas Pendidikan Kabupaten Subang kembali terjadi. Kali ini menimpa para guru tenaga kerja kontrak (TKK) di wilayah Kecamatan Pabuaran. Tak tanggung-tanggung, untuk melancarkan aksinya, si oknum UPTD TK-SD Pabuaran tersebut menjual nama Bupati Subang Bupati Ojang Sohandi. Modus yang digunakan, yaitu meminta uang pada setiap TKK sebesar Rp.50 ribu dengan alasan untuk mendapatkan tandatangan bupati. “Ya kalau saya terpaksa saja membayar, abis kalau tidak dibayar takut,” ujar salah seorang guru TKK yang menolak namanya ditulis. Aksi pungutan uang yang dilakukan oleh oknum tersebut bukan hanya

itu, sejumlah TKK mengaku, sebelumnya telah menyetor uang sebesar Rp.15 ribu untuk tandatangan UPTD dan Rp.80 ribu untuk tandatangan Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Subang. Penyerahan uang berbarengan dengan penyerahan berkas bukti bekerja sebagai tenaga honorer. Ironis, pungut memungut uang yang dilakukan si oknum ternyata bukan rahasia. Hal ini dibenarkan oleh Kepala Subag TU UPTD disana. “Memang benar ada. Itu yang menge-

lolanya staf bernama Mulyadi,” ujar Kepala Subag TU UPTD TK-SD Pabuaran, Dastam, saat dikonfirmasi melalui telepon selullarnya, Rabu (20/8).

Sementara staf bernama Mulyadi yang juga dihubungi per telepon tak menafik ikhwal adanya pungutan itu. Ia berkilah, semua sudah berdasarkan musya-

warah. “Memang benar ada pungutan, tapi ini sudah berdasarkan musyawarah. Uang ini nantinya untuk tandatangan bupati,” ujarnya.(hdh)

Mantan Pengurus Golkar Purwakarta Segel Kantor DPD

Ilustrasi

PURWAKARTA,Koran KitaProyek Pemerintah Kabupaten Purwakarta yang dikerjakan oleh CV. Dimensi Putra Mandiri, kembali menuai kritik. Kali ini pada proyek peningkatan Jalan Campaka Sari-Cirende, di Kecamatan Campaka. Sumber KORAN KITA menyebutkan, pada proyek tersebut diduga ada pengurangan bahan material. Hal itu terlihat dari pada ketinggian aspal, dimana seharusnya 5 Cm ini malah 2,5 Cm, sehingga dikhawatirkan, proyek yang menelan biaya sebesar Rp Rp.918.931.000,- tersebut akan cepat rusak. “Saya menduga, ini ada permainan antara pemborong dengan pihak Dinas Binamarga,” ujar sumber yang wanti-wanti agar namanya tidak ditulis. Dikatakan, ‘bututnya’ sejumlah pekerjaan yang dilakukan oleh CV. Dimensi Putra Mandiri sebenarnya sudah terendus oleh BPK, namun ironis perusahaan tersebut masih saja diberi pekerjaan. “Malah BPK pernah meminta agar CV. Dimensi Putra Mandiri mengembalikan uang ke kas Negara. Saya tidak tahu apakah sudah dikembalikan atau belum,” ujar sumber. “Yang menjadi temuan BPK itu proyek jalan yang didepan LP (Lembaga Pemasyarakatan),” tambahnya. Menanggapi hal tersebut kepala kepala Dinas Bina Marga dan Pengairan, Kabupaten Purwakarta, Budhi Supriyadi membenarkan hal tersebut. Ia pun mengatakan, kalau uang yang diminta untuk dikembalikan itu sudah dikembalikan ke kas negara. “Sudah dikembalikan ke kas Negara, namun baru 50 persen. Ini buktinya,” kata Budhi sambil menunjuk sebuah tumpukan kertas yang menurut dia itu adalah dokumen bukti yang telah dilaporkan ke BPK. Sementara berkaitan dengan jeleknya kualitas proyek jalan di Kecamatan Campaka, Budhi menyarankan agar melaporkan atau mengkonfirmasikan ke tim Wasdal. “Saya rasa kalau masalah kualitas proyek silahkan konfirmasi ke tim Wasdal,” ujar Budhi.(mar/wan)

Ilustrasi

PURWAKARTA,Koran KitaPuluhan mantan pengurus Partai Golkar Kabupaten Purwakarta menyegel kantor sekretariat DPD Partai Golkar Purwakarta di Ja-

lan Veteran (Ciseureuh), Kabupaten Purwakarta, Rabu (20/8). Aksi tersebut merupakan bentuk kekecewaan atas reshuffle yang dilakukan oleh Ketua DPD Partai

Golkar Purwakarta, Sarif Hidayat terhadap mereka. Syafe’i, salah seorang peserta aksi mengatakan, reshuffle besar-besaran yang dilakukan Sarif Hidayat sangat tidak beralasan dan tidak sesuai dengan mekanisme. “SK 147/Golkar/5/2014 tentang reshuffle yang ditandatangani Sarif Hidayat tidak sesuai dengan mekanisme. Maka dari itu kami menolak reshuffle ini,” ujar Syafe’i. Namun kemudian, Syafe’i menduga, reshuffle tersebut merupakan upaya Sarif Hidayat yang tak ingin langkahnya dalam meraih kursi ketua DPRD Purwakarta terganggu. Disingkirkannya pengurus sebelumnya, semata untuk memuluskan langkah Sarif

menuju DPRD 1. “Sekarang begini saja. Kan yang seharusnya menjadi Ketua DPRD itu caleg terpilih dengan suara terbanyak. Nah, Sarif ini suaranya kecil. Eh, yang suara terbanyak itu disingkirkan juga,” kata Syafe’i. Lanjut dia, hal lain yang juga patut di curigai, reshuffle ini adalah upaya Sarif untuk ‘cuci tangan’ dari laporan pertanggungjawabanya terkait keuangan partai yang bersumber dari APBD, yang sampai saat ini dianggap tidak jelas perealisasiannya. Hal itu diketahui dari disingkirkannya sejumlah pengurus inti yang rajin mengkritisi. “Saya menduga juga, ini merupakan upaya Sarif untuk cuci tangan dari LPJ

keuangan partai. Soalnya, semua pengurus yang biasa mengkritisi juga disingkirkan,” ungkapnya. Untuk diketahui, di aksi segel kantor tersebut tampak mantan Ketua DPRD Purwakarta Ucok Ujang Wardi dan mantan Ketua Fraksi Golkar Lalam Martakusum. Aksi tersebut mendapat pengawalan dari aparat kepolisian dan sempat menyendat arus lalu lintas. Sekedar informasi, Sarif Hidayat adalah caleg terpilih di Pemilu 2014, yang bersaing di Dapil Purwakarta 2. Disini, Sarif mendapatkan suara sebanyak 5.435. sementara di atasnya ada Ahmad Sanusi yang mendapatkan suara 7.117.(gun/ wan)

Dipecat oleh PT PAS

Puluhan Karyawan Siap Ngadu ke Disnakertrans PURWAKARTA,Koran KitaSejumlah karyawan PT Purnama Asih Sur (PAS) yang menjadi korban pemecatan sepihak oleh pihak perusahaan, mengancam akan melaporkan kasus yang menimpanya ke Disnakertrans Purwakarta. Mereka menilai, pemutusan hubungan kerja (PHK) itu tidak beralasan, sebagai tindakan semenamena. “Kalau dilihat dari kesalahan, apa sih kesalahan saya. Kok tiba-tiba saja saya dipecat,” ujar salah seorang karyawan yang menolak namanya ditulis. Namun demikian, diri-

nya menduga pemecatan lebih disebabkan oleh sikap kritis karyawan yang selalu bertanya soal kesejahteraan yang dijanjikan pihak manajemen. “Saya mah curiga, kan karyawan ini selalu menanyakan soal kesejahteraan. Ini kan saya rasa ngga salah. Soalnya mereka juga yang suka mengumbar janji,” tandasnya. Sejauhb berita ini diturunkan belum diperoleh konfirmasi dari pihak perusahaan. Namun wakil ketua Karang Taruna Desa Cilegong, Ipan Permana membenarkan, jika PHK di perusahaan tersebut sudah

Ilustrasi

sering terjadi. “Kalau saya tahunya dari orang-orang yang mengeluh ke saya. Mereka memberi laporan

soal pemecatannya,” ungkapnya. Ipan berjanji, laporan yang diterimanya itu akan

dijadikan bahan evaluasi yang kemudian disampaikan ke DPRD untuk ditindaklanjuti.(wan)

Dalam tim Satlak Porda nanti, ada alokasi anggaran untuk Pelatda, karena khusus menjelang Porda semua kegiatan diserahkan seluruhnya kepada Satlak. Sedangkan KONIDA hanya untuk pengadministrasian “Seperti halnya KONI, di Satlak juga ada posisi lain, seperti Ketua, Wakil I atau Binpres dan Wakil II untuk hal logistik. Bendahara dan Sekertaris juga ada,” tandasnya. Ia memprediksi, Porda akan menjadi lawan terberat yang harus dihadapi para atlit Kabupaten Subang, yang belum menyandang juara atau 10 besar. Pasalnya, even olahraga terbesar di Jawa Barat yang akan bergulir akhir November mendatang, semua kabupaten/

kota di Jabar akan berusaha semaksimal mungkin untuk menjadi yang terbaik, khususnya tiga daerah yang selalu menyandang gelar juara yakni Kota Bandung, Kabupaten Bogor dan Kabupaten Bekasi yang tentunya telah mempersiapkan diri lebih intensif. Namun, meski tantangan yang akan dihadapi nanti akan cukup berat. KONI Kabupaten Subang tetap optimistis bisa memenuhi target minimal 10 atau 5 besar pada Porda di Kabupaten Bekasi nanti. Bahkan saat ini para atlet Kabupaten Subang tengah ditempa, agar nantinya mereka bisa bersaing dan meraih prestasi pada ajang olah raga multi even tersebut. (nis)

Di Porda XII Kabupaten Bekasi

KONI Subang Optimis Masuk 10 Besar SUBANG,Koan KitaJelang pelaksanaan Porda XII/2014 di Kabupaten Bekasi, KONI Kabupaten Subang optimis akan mampu meraih posisi 10 besar. Rasa optimis tersebut dibuktikan dengan berbagai persiapan. Ketua Satlak Porda yang juga ketua II KONI Subang, Cecep Mulyono mengatakan, pihaknya rutin melakukan rapat koordinasi. Terakhir, rapat digelar pada 18 Agustus lalu. dirapat itu Cecep menekankan agar masingmasing pengurus satlak mempersiapkan pelaksanakan tes kesehatan, pisik dan adminitrasi pada tanggal 23-24 Agustus 2014 terhadap 26 Cabang Olahraga atau 226 atlit yang akan

diberangkatkan di PORDA XII 2014 di Kabupaten Bekasi. Strategi pelaksanaan tes kesehatan dibagi menjadi dua. Untuk tanggal 23 Agustus diikuti oleh 13 Cabor, 13 Cabor sisanya tanggal 24 Agustus. Selanjutnya masing-masing pos akan melaksanakan tugas secara bersamaan yakni dengan cara melayani 7 Cabor untuk melaksanakan tes kesehatan dan yang 6 Cabor melaksanakan tes adminitrasi. Setelah 7 Cabor selesai tes kesehatan dan tes fisik kemudian melakukan tes administrasi, sebaliknya 6 Cabor yang sudah mengikuti tes administrasi kemudian dilanjutkan dengan tes kesehatan dan tes fisik. “Begitupun pada tang-

gal 24 Agustus strateginya sama, sehingga pelaksanaan tes kesehatan, tes fisik kebugaran dan tes administrasi dapat dituntaskan dalam waktu dua hari saja. Tetapi tentunya dari masingmasing pos sudah ditunjuk ketua k o r dinatornya, untuk pos cek kesehatan kami percayakan kepada dr. Encep, pos cek fisi dan kebugaran kami tunjuk Drs. Asidiq, dan kordinator pos cek administrasi kami percayakan keada Mulyono

Nasa,” jelas Cecep kepada KORAN KITA, Rabu (20/8). Ditegaskan, tim Satlak harus mampu dan mem-

punyai target untuk mencapai Subang 10 besar. Oleh karena itu tim harus mempunyai strategi dalam

tugasnya nanti, sehingga bukan hanya untuk prestasi, tapi juga pemetaan di kontingen sendiri, termasuk lawan. “Saya minta nanti bagi yang terpilih masuk satlak minimal punya program. Kami sudah menyampaikan ada 20 i t e m p ro g ra m , di antaranya berkaitan persiapan Subang Minimal 10 Besar. Kemudian penunjang latihan yaitu berkaitan dengan asupan vitamin. Selanjutnya bisa menjalin kebersamaan,” ucapnya.


10

KOMUNITAS

KAMIS, 21 AGUSTUS 2014

Cenderung Tertutup,

Komunitas Lelaki Suka Lelaki Sulit Didata

CIANJUR, Koran Kita Komisi Penanggulangan AIDS (KPA) Kabupaten Cianjur mendeteksi maraknya komunitas lelaki suka lelaki (LSL) alias kaum homoseksual di Cianjur. Namun KPA belum memiliki data rinci lantaran komunitas LSL di Cianjur cenderung tertutup. Sekretaris KPA Kabupaten Cianjur Hilman menuturkan, dari data sementara yang dimiliki KPA, jumlah LSL di Kabupaten Cianjur hingga kini baru tercatat 95 orang. Mereka di antaranya tersebar di wilayah Pacet, Cianjur, Cipanas, serta Cikalongkulon. “Secara kasat mata memang mereka tak terlihat sebagai LSL. Wajahnya rata-rata ganteng dan berpenampilan perlente. Tapi ada perilakunya yang kelihatan mereka itu adalah LSL,” terang Hilman, Rabu (20/8/2014). Menurut Hilman, LSL merupakan satu di antara populasi kunci penyebaran virus HIV/AIDS, selain, waria, wanita pekerja seks (WPS), warga binaan, pengguna narkoba jenis suntik, serta pelanggannya. Karena itu, jika komunitas tersebut dibiarkan tanpa ada pembinaan, maka bisa jadi, akan menyebarkan HIV/AIDS di kalangan komunitas mereka sendiri. “Sama halnya dengan waria, cara penyaluran seks komunitas homoseksual alias LSL itu kan melalui anal. Makanya sangat rentan sekali komunitas LSL itu terinfeksi HIV/AIDS,” bebernya. Hal itu berbanding terbalik dengan komunitas waria yang keberadaanya sangat terbuka dan komunikatif. Di Cianjur sendiri jumlah waria yang terdaftar dalam komunitas Srikandi Panghegar Cianjur lebih kurang sebanyak 200 orang. “Kalau waria memang mereka lebih terbuka. Di wilayah Cianjur saja saat ini jumlahnya ada sekitar 200 orang. Sebanyak 105 orang di antaranya ada di Kecamatan Cianjur. Kita belum mendata waria yang di Cianjur Selatan karena saat itu kita keburu kehabisan alat tes HIV/AIDS regent,” imbuhnya. Untuk menekan tingginya penyebaran HIV/ AIDS, KPA Cianjur gencar menyosialisasikan upaya penanggulangannya ke kalangan yang masuk kategori populasi kunci. “Mereka (populasi kunci) bukan untuk dijauhi, tapi kita coba beri pengarahan dan pembinaan soal bahayanya HIV/ AIDS,” tegasnya. Ketua Srikandi Panghegar Cianjur Dewi mengaku, jumlah waria yang tercatat sebagai anggota organisasi sebanyak lebih kurang 200 orang. Keberadaan mereka tersebar di sejumlah wilayah. “Namun kalau untuk komunitas LSL itu sulit terdeteksi karena karakternya yang tertutup. Kalau waria yang ada di Cianjur Selatan itu dulunya ratarata mereka pernah bekerja di Jakarta, tapi balik kampung halaman ke Cianjur,” papar Dewi. (ijb)

Festival Seni Budaya Nusantara Digelar Besok

JAKARTA, Koran kita Untuk melestarikan kebudayaan Indonesia, Festival Seni Budaya Nusantara 2014 akan digelar di Kota Tua Jakarta Barat. Agenda ini diselenggarakan mulai Kamis (21/8) besok hingga Minggu (24/8) mendatang.

H

Melalui acara ini, kami mengusahakan pekerja seni untuk naik panggung. Selain menghibur juga memperkenalkan atau mengingatkan kembali kepada masyarakat bahwa keanekaragaman seni dan budaya kita itu sangat luar biasa Joeke Pamoedjo

ajatan yang digagas oleh Forum Peduli Budaya Nusantara (FPBN) akan diisi oleh beragam acara yang menampilkan aneka ragam kekayaan budaya Nusantara. Seperti tarian, acara adat, dan spesial show ‘Gelar Budaya Yogyakarta’ di penghujung penutupan. “Melalui acara ini, kami mengusahakan pekerja seni untuk naik panggung. Selain menghibur juga memperkenalkan atau mengingatkan kembali kepada masyarakat bahwa keanekaragaman seni dan budaya kita itu sangat luar biasa,” ujar kepala koordinator Joeke Pamoedjo dari Komunitas Cinta Berkain (KCB) dalam pernyataan pers, Rabu (20/8). Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Mari Elka Pangestu dijadwalkan akan

membuka festival ini Kamis malam. Salah satu acara yang digelar di hari pembukaan adalah drama musikal Nusantara. Acara ini diawali dengan pembacaan syair maupun puisi heroik

dalam dua bahasa, bahasa daerah dan nasional. Serta dari 34 provinsi Indonesia. Nantinya juga akan diadakan Gelar Budaya Betawi yang menampilkan aneka kesenian Jakarta. (dti)

PASANG

DIBUTUHKAN SEGERA!

IKLAN

Harian KORAN KITA, Perusahaan media lokal dengan jangkauan yang tersebar di Karawang, Bekasi, Purwakarta & Subang. Mengundang Anda untuk bergabung bersama Kami Sebagai:

DISINI

Account Executive (AE) 10 Orang Fasilitas:

• Pria/Wanita, Single, Max 28 Thn

• Bonus & Komisi Menarik

• Diutamakan Berpengalaman Dibidang Penjualan & Pemasaran

• Jenjang Karir

• Min. SLTA/Sederajat • Disiplin, Mudah Bergaul, Berpenampilan Menarik • Komunikatif

Kirim Lamaran Ke:

HRD, Koran Kita Jl Arif Rahman Hakim (Niaga) No 234, Karawang Telp: 0267 8451 0522

Telp :

(0267) 845 1052 email: iklan.korankita@gmail.com

DIKONTRAKAN

Syarat:

• Gaji Pokok + Transport

HUB Bagian Iklan

GJ

BENGKEL LAS GELAR JAYA Jl Raya Manunggal VII Tegal Sawah Taneuh Beureum (Depan Jalan Pertamina)

MENERIMA SEGALA JENIS : • • • • • •

Kusen Alumunium Pagar Stainlees Pagar Besi Tempa Minimalis Canopy Poly Carbonat Canopy Atap Spandex DLL ING

BERSA KAN A G R HA MUAS E M S A KUALIT

Hub: Ridu Telp: 085 885 6801 07 08521 8404 888

Perumahan Grand Taruma, Blok N21 No 38 Palma Hijau, Hubungi:

Ibu Iis 0815 7400 8494


SAMBUNGAN

KAMIS, 21 AGUSTUS 2014

11

Hari Ini ........... Kabag Ops Polres Karawang, Kompol Imam Rachman, mengatakan, persiapan antisipasi kontijensi sebenarnya sudah dilakukan sejak satu minggu sebelumnya. Namun apel siaga yang dilaksanakan Rabu (20/8), dilakukan sekaligus acara pergeseran pasukan dengan menentukan langsung pembagian pasukan yang ditempatkan disejumlah titik krusial, seperti di pintu Tol Karawang Barat,Karawang Timur, Rest Area Km 42, dan Jalan Alternatif Tanjungpura. “Semuanya siaga satu, soal pembagian pasukan telah dilakukan sesuai dengan perintah Kapolres,” ujarnya. Masih kata Imam, ada dua titik yang menjadi prioritas penjagaan pasukannya, yaitu Rest Area Km 42 dan Tanjungpura. Di dua titik krusial tersebut, Polres Karawang akan melakukan penebalan pasukan guna mengantisipasi segala bentuk kemung-

kinan pergerakan gelombang masa menuju Jakarta. Jumlah pasukan yang disiapkan, lanjut Imam, sebanyak 513 anggotanya untuk melakukan penyekatan. “Itu hanya anggota Polres Karawang saja, belum ditambah personil lain dari TNI dan Satpol PP,” tegasnya. Kemudian Imam menambahkan,Polda Jabar pun telah menyiapkan sekitar satu Kompi Brimob Polda Jabar guna menguatkan pengamanan antisipasi situasi kontijensi tersebut. “Total seluruh pasukan berjumlah 700 personel,”imbuhnya. Terkait dengan adanya kabar tentang pergerakan masa dari sejumlah Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) pendukung salah satu capres dan cawapres di Karawang yang akan bergerak menuju Jakarta dengan alasan hendak mendengarkan langsung hasil putusan yang dibacakan

MK, Imam akan tetap mencegahnya serta melakukan penyekatan seluruh akses menuju Jakarta. “Bila betul begitu, akan kita bubarkan secara tertib dan akan kami suruh untuk kembali ke rumah masing-masing. Warga bisa mendengarkan hasil putusannya melalui siaran televisi atau media,” tandasnya. Sementara itu, terkait soal dengan rencana penyekatan jalan atau pengalihan lalu lintas di sekitar Karawang menuju Jakarta, Imam mengatakan hal itu tergantung pada kondisi lalu lintas dan situasi masa yang akan bertolak ke Jakarta untuk berunjuk rasa di depan gedung MK. “Kita lihat situasinya, kalau memang masa banyak dan masyarakat yang melewati jalan jadi terganggu, maka jalan akan disekat dan kendaraan yang lewat akan dialihkan. Artinya, penjagaan seperti di pintu tol akan lebih ekstra,”tandasnya. (dti/red)

Ade Swara Teken ........... “Kemarin kita sudah kirimkan SK-nya melalui Camat masing-masing wilayah kades yang habis periode masa jabatannya, semuanya ada 14 SK,” kata Kabid Pemdes BPMPD Karawang, Wawan Hernawan, di Karawang. SK Pemberhentian 14 kades tersebut, menurut Wawan, tertuang dalam SK Bupati nomor 141.1/kep.464/huk/2014. “Sesuai SK ini, PJs kades diisi oleh PNS (pegawai negeri sipil). Dan, soal pelaksanaan Pilkadesnya kita belum agendakan karena masih fokus membereskan peraturan daerahnya, namun direncanakan digelar serentak, tunggu saja

informasi lanjut,” katanya. Untuk 145 kades yang akan menghadapi habis periode masa jabatan per September 2014, Wawan memastikan BPMPD tidak lagi akan menghadapi kendala dalam menerbitkan SK Bupati untuk pemberhentiannya. “Ke depan kami prediksi tidak ada kendala berarti untuk penerbitan SK pemberhentiannya, jadi bersamaan dengan terbitnya SK hari ini pun (kemarin,red), terjawab sudah yang ramai-ramai di lapangan itu,” seru Wawan. Di bagian lain, Wawan Hernawan menginformasikan mengenai perubahan peraturan

daerah untuk pelaksanaan Pilkades di Karawang. “Kalau dalam rancangan yang kami ajukan, perubahan regulasi Pilkades diantaranya priodesasi kades dari dua kali bisa menjadi tiga kali, usia kades dari 25 tahun sampai dengan tidak dibatasi, termasuk pembatasan calon kades minimil 2 calon, paling banyak 5 calon,” bebernya, menambahkan rancangan tersebut implementasi akhirnya akan merunut pada kebijakan peraturan bupati. “Saat ini kesimpulan kami hanya berbicara soal rancangannya saja, dan lebihnya nanti akan diatur dalam Perbup,” katanya. (mic)

Wakil Rektor Baru ........... Dalam sambutannya Rektor Unsika, Dadang Danugiri, mengatakan, dengan jabatan baru yang diemban masing-masing wakil rektor, diharapkan bisa lebih meningkatkan kinerjanya untuk mengabdi. “Jabatan wakil rektor ini bukan hanya

sekedar amanah, namun juga menjadi sebuah lecutan untuk meningkatkan diri. Karena saat ini masyarakat luas menanti kinerja kita yang baik,” pesannya. Adapun mereka yang dilantik adalah Zaenal Arifin AR, wakil

rektor bidang akademik, Asep Muslihat, wakil rektor bidang administrasi umum, keuangan, dan kepegawaian, Candra Hayatul Iman, wakil rektor bidang kemahasiswaan dan alumni, Ade Momon, wakil rektor bidang kerjasama. (dot)

Mogok Makan ........... Irom Sharmila, yang dijuluki ‘Wanita Besi dari Manipur’, karena aksi tanpa kekerasannya yang luar biasanya itu mengatakan dia sangat bahagia dengan pembebasannya ini setelah menghabiskan beberapa tahun dalam status tahanan. Meski terlihat rapuh dan dengan suara bergetar, Sharmila menegaskan dia tetap akan melanjutkan perjuangannya. Pernyataan ini disampaikan begitu dia menjejakkan kakinya di luar sebuah rumah sakit di Imphal, ibu kota negara bagian Manipur. “Saya akan melanjutkan mogok makan saya apapun yang akan terjadi. Hingga tuntutan saya dipenuhi maka saya tak akan memasukkan makanan apapun ke dalam mulut saya,” ujar Sharmila. Di luar rumah sakit, para pen-

dukung Sharmila menyambutnya dengan rangkaian bunga. Massa yang berkumpul bersorak sorai begitu melihat sosok Sharmila keluar dari pintu rumah sakit. “Apa yang saya inginkan dari rakyat bukang pujian kepada saya. Apa yang saya inginkan adalah dukungan mereka,” ujar perempuan berusia 42 tahun itu. Sharmila memulai aksi mogok makannya pada November 2000 setelah menyaksikan tentara membunuh 10 orang di sebuah halte bus di dekay kediamannya di Manipur, yang menjadi “korban” undang-undang darurat militer (AFSPA). Undang-undang khusus ini diberlakukan sejak 1980 karena permintaan pemerintah negara bagian yang kerepotan menghadapi pemberontakan komunis di

negara bagian yang berbatasan dengan Myanmar itu. Sharmila ditahan beberapa hari setelah insiden penembakan itu dan kemudian dikirim ke rumah sakit yang kemudian dimodifikasi sebagai sebuah penjara. Di rumah sakit itu dia dipaksa makan dengan cara diteteskan lewat hidung beberapa kali dalam sehari. Kini Sharmila bertekad terus mogok makan hingga undangundang AFSPA yang banyak menghasilkan pelanggaran HAM dicabut pemerintah India. AFSPA ini diberlakukan wilayah timurlaut India dan di kawasan bergolak Kashmir. Di bawah undang-undang ini, militer India memiliki wewenang untuk menggeledah, memeriksa, memasuki rumah seseorang dan menembak di tempat. (kpo)

Prabowo Siapkan ........... saat menghadiri acara silaturahim dan halalbihalal dengan tim Koalisi Merah Putih wilayah Jabar di Gedung Sasana Budaya Ganesha, Kota Bandung, Selasa kemarin. Prabowo menuturkan, sengketa Pilpres 2014 masih dalam tahapan penyelesaian secara hukum di MK. Ia berharap, semua hakim di MK melaksanakan tugasnya dengan baik, jujur, dan adil. “Kita berharap dan kita berdoa bahwa hakim-hakim MK akan melaksanakan tugasnya dengan baik,” kata Prabowo. Selain itu, Prabowo mengungkapkan masih memiliki ke-

kuatan politik di parlemen tingkat DPR RI dari partai Koalisi Merah Putih, yang mencapai 63 persen. “Kekuatan politik kita juga masih sangat kuat,” kata mantan Danjen Kopassus itu. Prabowo menjelaskan, pengaduan pilpres ke MK bukan karena tidak menerima hasil pilpres, melainkan ingin membuktikan bahwa telah terjadi kecurangan dalam pesta demokrasi 2014. Prabowo menyatakan tidak ingin suatu pemerintahan lahir dari kebohongan atau kecurangan karena akan memerintah secara tidak benar dan dikhawatirkan akan ditinggalkan oleh

rakyatnya. “Manakala kecurangan sudah diketahui rakyat, pemerintah tidak akan dipercaya oleh rakyat,” kata Prabowo. Prabowo berharap, Koalisi Merah Putih dapat terus kompak dan berjuang mendapatkan keadilan. Ia menyampaikan terima kasih kepada warga Jabar yang telah mendukung, dan diminta untuk tidak menangis karena Prabowo kalah. “Saya minta ibu-ibu jangan nangis. Perjuangan ini baru mulai. Ibu-ibu harus siap bikin dapur umum, di mana-mana,” kata Prabowo di hadapan massa pendukungnya. (kpo/der)

Ada 1.000-2.000 ........... di Bandung, Jawa Barat (Jabar), Rabu (20/8). Iriawan memperkirakan, massa yang akan bergerak menuju Jakarta pada Kamis (21/8), hari ini berjumlah ribuan orang. “Berdasarkan informasi, akan ada 1.000 sampai 2.000 oranglah yang akan bergerak menuju Ibu Kota,” katanya. Untuk mengantisipasinya, Iriawan menyatakan bahwa Polda Jabar telah menyiagakan ribuan

personel yang merupakan gabungan dari Polda Jabar dan polres/polrestabes. Menurut dia, massa yang bergerak ke Jakarta diprediksi hanya berasal dari pendukung salah satu capres-cawapres. “Ya, salah satu kubu saja yang berangkat sehingga dimungkinkan tidak akan terjadi (bentrokan). Insya Allah tidak,” pungkasnya. Seperti diberitakan sebelumnya, dalam rangka pengamanan

pengumuman hasil keputusan sengketa Pilpres 2014, Polda Jabar melibatkan sembilan polres/ polrestabes, yakni Polres Bogor Kota, Polres Bogor, Polres Cianjur, Polres Sukabumi, Polres Purwakarta, Polres Karawang, Polres Bandung, Polres Cimahi, dan Polrestabes Bandung. Selain itu, ada juga dukungan dari Polda Jabar. Mereka melakukan pengamanan di perbatasan Jabar-Jakarta. (kpo)

penyakit asmanya yang tidak kunjung sembuh, selama ini. Eman Sulaeman, Kepala Desa Puspasari, Pedes,menjelaskan kepada Koran Kita, Rabu (21/8), bahwa kejadian itu sudah didengarnya dari laporan warga. “Saya yakin, kematian Uliah tersebut di pastikan muri bunuh diri, karena mungkin dia tidak tahan dan putus asa, akan penyakit asmanya yang tidak kunjung sembuh, karena di tempat

korban didapati sejumlah obat pil asma napasin yang memang di duga selalu dikonsumsi oleh korban”, tambahnya. Ditempat terpisah, Kanit Reskrim Polsek Pedes, AKP. Asep Bekti, membenarkan kematian Uliah tersebut di pastikan bunuh diri, “Memang benar kematian Uliah berdasarkan hasil visum pihak forensic, akibat bunuh diri, dan dipastikan bukan akibat dibunuh atau dianiyaya, “ tegasnya. (JUN)

Ibu di Pedes ........... namun saat Karta membuka pintu, ia mendapati anakanya tergantung ditambang di dalam rumahnya, sudah tidak bernyawa lagi “Saya tidak menyangka anak saya nekad melakukan hal itu,” ujar Karta, kepada Koran Kita, dengan nada sedih. Peristiwa gantung diri itu, berdasarkan informasi yang dihimpun Koran Kita, di lapangan, diduga akibat putus asa akibat

Abis MK Ketok Palu,

TNI Langsung Amankan Presiden yang Sah

JAKARTA, Koran KitaTentara Nasional Indonesia (TNI) mengatakan akan mengamankan presiden terpilih yang sah pasca hasil putusan Mahkamah Konstitusi (MK) keluar nantinya. TNI juga menyatakan, akan mengamankan hasil putusan MK tersebut. “Intinya TNI mengikuti un-

dang-undang. Kalau undangundang mengatakan setelah diketok, TNI masuk (mengamankan), kita siap,” kata Kepala Pusat Penerangan TNI, Mayor Jenderal Fuad Basya, dalam jumpa pers di Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Rabu (20/8). Fuad menegaskan kemba-

li posisi TNI yang netral dalam pilpres kali ini. Selain hal tersebut, Fuad juga mengatakan tugas TNI untuk mengamankan hasil putusan yang akan dikeluarkan MK besok. “TNI akan mengamankan keputusan MK. Apa keputusannya? Kita lihat besok,” jelas Fuad. (kpo)

Diduga Peras Pengusaha,

Ketua DPD KNPI Bogor Ditangkap Polisi BOGOR, Koran KitaKetua DPD KNPI Kabupaten Bogor, M Burhani ditangkap oleh anggota Polres Bogor karena diduga memeras salah satu pengusaha di kawasan Sentul, Kabupaten Bogor. Burhani ditangkap bersama satu rekan lainnya atas nama Marcelinus yang merupakan ketua GM FKPPI Kabupaten Bogor. Keduanya ditangkap pada hari Selasa (19/8) malam, di kawasan alternatif Sentul. Kepala Satuan Reserse dan Kriminal Kabupaten Bogor, AKP Didik Purwanto, membenarkan peristiwa penangkapan itu. “Kasusnya, pemerasan terhadap saudara Jonathan pengusaha audio dan elektronik. Penangkapan dilakukan karena adanya laporan dari korban,” ucap Didik, Rabu (20/8). Didik menjelaskan, kedua tersangka sudah diperiksa dan

sudah memenuhi unsur pidana. Namun, Polres Bogor belum menahan kedua tersangka dengan alasan keduanya dijamin oleh pihak keluarga dan kuasa hukumnya. “Belum ada penahanan karena ada jaminan dari pihak keluarga dan kuasa hukum. Yang bersangkutan juga berjanji tidak akan melarikan diri dan menghilangkan barang bukti, serta kooperatif terhadap panggilan kepolisian jika sewaktu-waktu dipanggil,” imbuhnya. Lebih lanjut, Didik mengungkapkan, barang bukti yang diamankan berupa uang tunai puluhan juta rupiah dan buktibukti transaksi antar rekening dari rekening korban dan tersangka. Meskipun tidak ada penahanan terhadap pelaku, berkas dan proses penyidikan tetap berjalan. “Kami tetap mengirimkan

berkas tahap satu ke JPU dan tersangka harus wajib lapor, kalau yang bersangkutan tidak kooperatif, maka dapat kita lakukan penahanan,” jelasnya. Berdasarkan informasi, kasus tersebut berawal dari masalah sengketa kepemilikan lahan sertifikat hak milik (SHM) di jalan alternatif Sentul. “Jadi korban membeli lahan untuk bisnisnya, kemudian kepemilikannya ternyata tumpang tindih dengan pihak lain. Karena sama-sama merasa memiliki lahan tersebut, salah satu ormas menduduki lahan seluas lebih dari 1.000 meter itu. Untuk tidak menduduki lahan tersebut, pelaku meminta imbalan dan korban pun menyanggupinya. Tapi setelah ada transaksi sejumlah uang, pelaku tetap menguasai lahan. Karena merasa dibohongi, akhirnya korban melapor ke Polres Bogor,” pungkas Didik. (kpo)

Polisi Kejar Tersangka ........... “Kita masih menggali kesaksian tersangka untuk memaksimalkan apakah hanya mereka saja atau ada yang lain. Sementara ini belum, tapi penyidik terus berupaya mengungkap,” ujar Ronny di Mabes Polri, Jakarta, Rabu (20/8). Menurut Ronny, kemungkinan masih ada tersangka lain yang akan terungkap setelah penyidik mengumpulkan bukti-bukti serta keterangan para saksi. “Kemungkinan bertambah, tergantung dari hasil penyidikan. Bukti-bukti, saksi-saksi, jejakberupa transaksi dan hubungan telepon semua itu diupayakan bisa mengungkap apakah ada keterkaitan dengan tersangka

lain atau tidak,” ujarnya. Sebelumnya, Polri menangkap tangan dua perwira menengah Polda Jawa Barat atas dugaan suap kasus judi online yang tengah ditangani Polda Jawa Barat. Kedua tersangka, AKBP MB selaku Kasubdit III dan AKP DS selaku Panit II Subdit III Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Jawa Barat disebut menerima sejumlah uang sebagai imbalan atas pembukaan blokir beberapa rekening yang digunakan untuk menampung hasil judi online. Kasus judi online tersebut pada awalnya berada dalam penanganan Polda Jawa Barat. Ia menambahkan, Ditreskrimum

Polda Jawa Barat pun telah memblokir 18 rekening yang digunakan para pelaku untuk menampung hasil kejahatan mereka pada 17 Juni 2014. Setelah diselidiki, ternyata ada permainan uang yang dilakukan antara para pelaku judi online dan Polda Jawa Barat yang sebelumnya bertanggung jawab untuk mengusut kasus tersebut. Atas perbuatannya, keduanya dijerat Pasal 11 dan atau Pasal 12 huruf (a) atau (b) UndangUndang RI No 31 Tahun 1999 tentang pemberantasan tindak pidana korupsi, sebagaimana diubah dengan Undang-undang No 20 Tahun 2001 jo Pasal 55 ayat 1 dan Pasal 64 KUHP.(kpo)

Polisi Minta Rakyat ........... Ia mengatakan, masyarakat dapat menyaksikan sidang melalui tayangan langsung di beberapa stasiun televisi. Hal tersebut, imbuh Ronny, untuk mengantisipasi membeludaknya massa di sekitar Gedung MK yang mengakibatkan terganggunya keamanan dan ketertiban masyarakat. “Masyarakat tidak perlu terprovokasi hadir di MK karena media TV juga sudah menayangkan sidang secara terbuka,” ujar Ronny di Mabes Polri, Jakarta, Rabu (20/8). Ronny mengatakan, dalam membangun keamanan dan ketertiban nasional, Polri memerlukan peran serta media dan masyarakat agar masyarakat lainnya tidak resah menghadapi isu-isu yang tidak menyenangkan menjelang sidang putusan PHPU. Ia menjamin jalannya si-

dang akan berlangsung kondusif karena Polri telah menerapkan pengamanan Siaga I di Jakarta dan sekitarnya. “Polri siap dan siaga siapkan pasukan pengamanan di MK dalam menyampaikan hasil putusan sidang,” ujarnya. Ronny menambahkan, Polri telah berpengalaman pada pemilu-pemilu sebelumnya untuk mengantisipasi massa yang berunjuk rasa. Ia mengatakan, Polri akan menerapkan penindakan bertingkat sesuai kondisi keamanan yang terjadi. “Untuk kasus-kasus anarkis yang sudah tidak bisa dikendalikan, pakai senjata api untuk mengingatkan (tembakan peringatan). Polri meminta untuk mundur,” kata Ronny. Polri menetapkan status pengamanan Siaga I sejak 19 Agustus 2014 yang diperkirakan

akan diterapkan hingga 22 Agustus 2014. Dalam Siaga I, Polri dibantu oleh 10 Polda, yaitu dari Jawa Barat, Jawa Timur, Jawa Tengah, Daerah Istimewa Yogyakarta, Banten, Lampung, Jambi, Bengkulu, Sumatera Selatan, dan Kalimantan Timur, sebanyak 20 satuan setingkat kompi atau 2.000 personel. Sebagai informasi, MK akan memutuskan hasil PHPU yang dimohonkan oleh pasangan capres-cawapres Prabowo Subianto dan Hatta Rajasa pada 21 Agustus 2014. Tim PrabowoHatta mendalilkan adanya pelanggaran yang terstruktur, sistematis, dan masif hampir di semua provinsi saat pilpres lalu. Selama proses persidangan, kubu Prabowo-Hatta terus mengerahkan massa untuk berunjuk rasa di depan gedung MK. (kpo)


12

KAMIS, 21 AGUSTUS 2014

DERBI MADRID

Mulai Tersisihkan, Cech Minta Jaminan

BUKTI RODRIGUEZ MADRID, Koran Kita Sempat unggul terlebih dulu, Real Madrid dipaksa bermain imbang 1-1 oleh Atletico Madrid pada leg pertama pertandingan Piala Super Spanyol yang digelar di Santiago Bernabeu, Selasa atau Rabu (20/8) pagi WIB. Madrid sebagai tuan rumah menurunkan pemain terbaiknya. Trisula Cristiano Ronaldo, Karim Benzema, dan Gareth Bale menjadi andalan El Real dalam membongkar pertahanan lawan. Pelatih Carlo Ancelotti pun memberikan kesempatan kepada Toni Kroos untuk bermain sejak awal. Namun seperti biasa, Madrid kesulitan menaklukkan Atletico yang bermain agresif. Bahkan, Madrid beberapa kali keteteran membendung serangan Atletico yang mengandalkan pemain barunya, Mario Mandzukic. Laga yang bertajuk derbi Madrid ini pun berjalan keras setelah wasit Javier Estrada mengeluarkan tiga kartu kuning untuk Siqueira, Koke, dan Xabi Alonso. Meski begitu, tak ada gol yang mampu diciptakan kedua pemain hingga turun minum. Pelatih Carlo Ancelotti membuat keputusan mengejutkan pada babak kedua. Pelatih asal Italia tersebut menarik Ronaldo dan menggantikannya dengan James Rodriguez. Perubahan yang dilakukan Ancelotti tidak membawa per-

ubahan, setidaknya pada 15 menit pertama. Sergi Ra-

LONDON, Koran Kita Petr Cech meminta jaminan akan masa depannya di Chelsea, seiring munculnya minat PSG dan AS Monaco untuk merekrut sang kiper, menurut laporan yang diturunkan oleh The Daily Mail. Penjaga gawang Republik Ceska tersebut kini sedang berada dalam kondisi terpojok, usai Jose Mourinho lebih memilih untuk menurunkan Thibaut Courtois di laga perdana Premier League 14/15 melawan Burnley. Cech diklaim merasa amat kecewa terhadap keputusan tersebut dan tengah mempertimbangkan untuk pergi dari Stamford Bridge. Namun andai mendapatkan kepastian mengenai masa depannya di klub, ia bakal siap untuk merebut kembali posisi nomor satu di bawah mistar gawang The Blues. Selain dua klub yang sudah disebutkan­ di atas, Real Madrid juga disebut terus mengamati situasi Cech, meski mereka baru mendatangkan Keylor Navas dari Levante di bursa transfer musim panas ini. Sementara itu, Mantan kiper Manchester United Mark Bosnich mengungkapkan bahwa dirinya masih tetap menganggap Petr Cech kiper kelas dunia setelah kehilangan tempat di Chelsea. Posisi Cech saat ini perlahan mulai tergusur oleh kiper asal Belgia Thibaut Courtois. “Orang-orang tak boleh begitu saja melupakan jasa Petr Cech selama sepuluh tahun terakhir untuk Chelsea. Dia bisa dibilang salah satu kiper terbaik di dunia, bila tidak yang terbaik dan sudah memenangkan setiap gelar di Chelsea,” ucap Bosnich. (ozn)

mos dan kawan-kawan terlihat kesulitan menciptakan peluang. Kroos nyaris menciptakan gol saat memanfaatkan bola liar dari tendangan bebas Bale pada menit ke-67. Sayang, bola hasil tembakan pemain asal Jerman tersebut masih melambung di atas mistar gawang tim tamu. Gol yang dinantikan pun akhirnya lahir. James Rodriguez berhasil mencetak gol dengan memanfaatkan kemelut di depan gawang lawan pada menit ke-80. Apes, keunggulan Madrid hanya bertahan tujuh menit. Raul Garcia berhasil menaklukkan kiper Iker Casillas setelah memaksimalkan umpan sepak pojok Koke. Casillas tampak kecewa karena rekan-rekannya tak ada yang menjaga Garcia saat menyambut umpan Koke. Madrid memanfaatkan waktu yang tersisa untuk mencetak gol. Namun, usaha mereka tak membuahkan hasil hingga laga usai. Dengan hasil ini, Madrid wajib mengalahkan Atletico pada leg kedua yang digelar di Vicente Calderon, Jumat (22/8/2014). Sementara Atletico hanya butuh skor imbang tanpa gol untuk meraih gelar. (kpc)

Pelita Bandung Raya Berharap Persija Jakarta Tergelincir

BANDUNG, Koran Kita Manajemen Pelita Bandung Raya berharap agar Persija Jakarta tergelincir di dua pertandingan sisa Indonesia Super League (ISL) 2014, sehingga bisa

melicinkan jalan The Boys Are Back ke delapan besar. Persija saat ini berada di peringkat keempat klasemen sementara wilayah barat dengan nilai 30 dari 18 laga. Persija berada di bawah Arema Cronus, Semen Padang, dan Persib Bandung. Jika mampu mendulang kemenangan di dua laga sisa, maka Persija akan mengumpulkan 36 poin. Sedangkan PBR menduduki posisi keenam dengan nilai 23 dari 16 pertandingan. Jika tim besutan Dejan Antonic ini mampu menyapu bersih empat laga sisa, termasuk menjamu Persik Kediri, Rabu (20/8), maka peluang meraih tiket ke delapan besar terbuka, karena total poin yang dikum-

pulkan adalah 35. “Tidak ada cara lain, kita harus mengalahkan pesaing kita guna menempatkan diri di empat besar. Usai hasil away yang tidak sesuai target, kita akan memaksimalkan sisa dua laga di kandang dalam waktu dekat ini,” ucap manajer PBR Rawindra Ditya. “Posisi Arema, Semen Padang, dan Persib sulit diganggu gugat. Kita tinggal membidik spot milik Persija sembari berharap mereka tergelincir di sisa laga. Jangan lupa juga kita harus waspada terhadap Sriwijaya FC yang masih bisa menyodok.” Sementara itu dalam kesempatan terpisah, Dejan Antonic mengapungkan optimismenya meski pintu peluang tidak terbuka lebar. “Tentu saja kalau ada kesempatan. Tapi saya tidak kecewa kalau kita tidak masuk [empat besar klasemen], karena tim ini masih baru, dan kita bisa banyak belajar di musim ini. Kalau saya masih di sini musim depan, kita bisa perbaiki untuk bikin PBR lebih bagus,” ucap pelatih berusia 45 tahun tersebut. (lgi)

Persipura Dipaksa Menyerah KUWAIT, Koran Kita Persipura Jayapura takluk 2-3 dari tuan rumah Kuwait SC pada perandingan leg pertama perempat final Piala AFC di Al Kuwait Sportgs Club Stadium, Kuwait, Selasa (19/8). Mutiara Hitam sebenarnya sempat unggul 2-1 pada babak pertama. Tim besutan Jacksen F Tiago tersebut sempat kecolongan melalui tandukan Chedi Hammami saat laga berjalan empat menit. Boaz Solossa dan kawankawan menyamakan kedudulan

melalui sepakan keras Lim Jun Sik pada menit ke-13. Dalam tempo 10 menit, giliran Gerald Pangkali yang mencatatkan namanya di papan skor usai memanfaatkan umpan kepala Bio Paulin. Sayang, Persipura kecolongan pada sepuluh menit terakhir lewat aksi Al Kandari. Pada menit ke-84, Al Kandari berhasil menaklukkan kiper Yoo Je Hoon

untuk menyamakan kedudukan 2-2. Hanya berselang tiga menit, Al Kandari kembali sukses menaklukkan Yoo Je Hoon, sekaligus memberikan tiga poin bagi timnya. Persipura memiliki kesempatan membalas kekalahan ini saat menjamu Kuwait pada leg kedua yang digelar di Stadion Mandala, Jayapura, Selasa (26/8). (kpc)

Tantangan Besar Khedira Ngebet Conte di Timnas Italia Gabung Bayern ROMA, Koran Kita Antonio Conte telah diresmikan sebagai pelatih tim nasional Italia pada Selasa (19/8/2014). Conte menganggap keputusannya menerima tawaran sebagai pelatih Gli Azzurri sebagai sebuah tantangan besar. Conte akan menggantikan tempat Cesare Prandelli yang mengundurkan diri seusai Piala Dunia 2014. Conte pun baru saja melepas jabatan melatih Juventus yang sudah dibawanya menjuarai scudetto dalam tiga tahun terakhir. “Saya se-

nang (menjadi pelatih timnas Italia). Semua orang ingin berada di posisi ini dan mewakili Italia. Saya meminati tim-tim besar dan tim nasional adalah sebuah tim hebat. Setiap pelatih ingin berada di sini,” kata Conte. “Saya ingin menjadi pelatih seluruh negara. Saya bangga menjadi pelatih bagi orang Italia. Saya menikmati tantangan yang sulit. Kedatangan saya ini pada waktu yang sulit, tapi saya yakin bahwa kami dapat bangkit kembali.” “Sebuah tim seperti Italia, empat kali juara Piala Dunia dengan empat bintang, harus kembali berada di papan atas,” tutur Conte. (mda)

MADRID, Koran kita Gelandang bertahan Real Madrid, Sami Khedira, dikabarkan sangat ingin bergabung dengan Bayern Munich pada musim panas ini. Gelandang bertahan asal Jerman tersebut saat ini memang diisukan bakal angkat kaki dari Santiago Bernabeu. Kontraknya saat ini tersisa setahun lagi. Ia pun disebut bakal mendarat ke Premier League, karena Arsenal dan Chelsea dikabarkan sangat menginginkan servisnya. Namun, kabar terbaru dari ESPN menyebutkan bahwa Khedira kini memilih untuk melanjutkan karirnya di Bundesliga bersama Bayern. Sementara itu, Die Roten sendiri juga disebut ingin mendatangkan gelandang anyar. Sebab, salah satu pemain andalan mereka di lini tengah, Javi Martinez, bakal absen lama karena mengalami cedera lutut parah. Madrid sendiri sebelumnya mendatangkan Khedira dari klub Bundesliga, VfB Stuttgart, pada tahun 2010 lalu. (mda)

Dua WAGs Tukang Goda Pesepakbola ini Dilarang Masuk ke Kelab Malam

D

ua WAGs asal Inggris, Helen Wood dan Jenny Thompson, dilarang memasuki sejumlah kelab malam di Kota Manchester, Inggris. Kehadiran keduanya dianggap bisa menghancurkan kehidupan pribadi seorang pesepakbola. Helen dan Jenny dikenal publik Inggris setelah menjadi selingkuhan penyerang Manchester United, Wayne Rooney, pada 2010. Keduanya mengaku dibayar kapten The Red Devils itu untuk melakukan threesome di Hotel Salford’s Lowry, Agustus 2010. Jenny kemudian sempat berhubungan dengan mantan striker

Manchester City, Mario Balotelli. Sedangkan Helen baru saja memenangi acara reality show Big Brother 15, dan berhasil mendapatkan uang hadiah £100 ribu (setara Rp1,95 miliar). Sayangnya, Helen dan Jenny tidak bisa menikmati ketenarannya saat ini. Berbicara kepada Daily Star, Jenny mengaku dilarang masuk ke seluruh kelab malam di Manchester. Keduanya juga dilarang masuk restoran milik Rio Ferdinand, Rosso, klub malam Panacea, Neighbourhood, dan The Casino. Tidak jelas siapa yang melarang mereka masuk. Namun, media-

media Inggris

Jenny Thompson Helen Wood meyakini, perintah itu datang dari sejumlah istri dan pacar pesepakbola papan atas Premier League. Mereka sepertinya tidak ingin suami dan kekasih mereka digoda Helen dan Jenny. “Saya dilarang masuk ke mana pun, begitu juga Helen. Ke manapun pesepakbola pergi dan berpesta,

kami tidak boleh masuk. Saya diberitahu kalau larangan itu tidak akan pernah dihapus,” ujar Jenny. Jenny mengatakan, larangan tersebut cukup aneh. Pasalnya, masih banyak wanita penggoda yang diizinkan masuk ke kelab malamdan berrpesta dengan pesepakbola terkenal Premier League. (vba)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.