Haluan 01 Februari 2012

Page 1

Harian Umum

MEDIA GROUP

I klan Berlangganan Pengaduan

RABU

4488700 9559333 4488702

TERBIT 24 HALAMAN NOMOR 260TAHUN KE 63

1 FEBRUARI2012 M/8 RABIUL AWAL 1433 H Harga Eceran Rp2.500/eks, Harga Langganan Rp57.000/bulan

0751 0751 0751

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

Dan di antara manusia (ada) orang yang mempergunakan perkataan yang tidak berguna untuk menyesatkan (manusia) dari jalan Allah tanpa pengetahuan dan menjadikan jalan Allah itu olok-olokan. Mereka itu akan memperoleh azab yang menghinakan.

(QS Luqman ayat 6) 05.09 WIB

12.34 WIB

15.57 WIB

18.39 WIB

19.51 WIB

REFLEKSI

KERACUNAN — Para korban keracunan makanan tengah menjalani perawatan di Puskesmas Gambok, Kabupaten Sijunjung. AZNELDI

Setelah 10 Wartawan Lolos Uji Kompetensi Oleh: H. Fachrul Rasyid HF INI kabar gembira buat insan pers, pemerintaha daerah dan masyarakat Sumbar. Sepuluh wartawan senior anggota PWI Sumbar, Kamis (26/1) lalu dinyatakan lulus dalam Uji Kompetensi Wartawan (UKW) yang diselenggarakan oleh Dewan Pers di kantor PWI Jaya Jl Suryopranoto Jakarta, demikian diberitakan Haluan Jumat 27 Januari lalu.

>> SETELAH 10, hal 11

KHAS

SETELAH MAKAN SATE

Ratusan Warga Keracunan KERACUNAN masal terjadi di kawasan Kabupaten Sijunjung. Sampel makanan yang dikonsumsi warga sudah dikirim ke BPOM Padang untuk diperiksa.

SIJUNJUNG, HALUAN — Ratusan warga Jorong Silukah Nagari Durian Gadang Kecamatan Sijunjung keracunan setelah menyantap sate, Senin (30/1) sore. Para korban terdiri dari anak-anak dan orang dewasa, dilarikan ke Puskesmas Gambok setelah merasakan mual, pusing serta muntah. Keracunan masal itu baru terasa setelah 5 hingga 7 jam setelah mereka mengonsumsi sate.

Salah seorang korban, Eka (18), gejala mual, pusing disertai muntah dirasakan setelah beberapa jam menyantap sate yang dijajakan pedagang keliling berinisial, SB, Senin (30/1) sekitar pukul 17.00 WIB.”Saya mual dan pusing serta muntah setelah 5 jam menyantap sate,” ujarnya kepada Haluan di Puskesmas Gambok, Selasa kemarin.

>> RATUSAN, hal 11

Organda: Tol Lebih Untung Bayi Ditemukan di Masjid Kayu Aro MASY ARAKA T kawasan ibu kota Kabupaten Solok MASYARAKA ARAKAT Arosuka digemparkan dengan penemuan sesosok bayi mungil yang tergeletak di dalam ruangan Masjid Ihklas Surahman, Selasa (31/01) sekitar pukul 04.00 Wib. Bayi montok berjenis kelamin laki-laki itu pertama kali ditemukan oleh garin masjid, Buya Acai, yang terkejut mendengar pekik tangis suara sang bayi dari dalam ruangan masjid. Menjelang subuh itu Buya Acai yang memang tinggal di sekitar kompleks masjid, sengaja bangun karena listrik di sekitar kawasan Arosuka saat itu tiba-tiba saja padam. Namun Buya sontak dibuat terkaget-kaget mendengar pekik tangis bayi, yang dilihatnya tergeletak dalam sehelai selimut di ruangan dalam masjid.

PADANG, HALUAN — Organisasi Angkutan Daerah (Organda) Sumbar mendukung penuh hadirnya jalan tol di Sumbar. Dukungan masyarakat luas juga diharapkan karena ujungujungnya akan berkaitan dengan masalah lahan masyarakat yang terkena pembangunannya.

Begitu pula pemerintah daerah, hendaknya segera dapat mengantisipasi berbagai kendala yang diperkirakan akan muncul selama pekerjaan pembangunan jalan tol, seperti masalah hutan lindung dan juga pembebasan lahan masyarakat. Ketua DPD Organda Sumbar, Budi

Mahasiswa Universitas Andalas (Unand) Padang yang tergabung dalam Forum Musyawarah Unand (Formus Unand), berunjuk rasa di Gedung DPRD Sumbar, Selasa (31/1). RIVO SEPTI ANDRIES

Syukur kepada Haluan Senin (30/1), di Padang menjelaskan, kehadiran jalan tol ini memang sudah mendesak, terutama untuk ruas jalan PadangBukittinggi yang semakin padat dengan kemacetan yang luar biasa.

>> ORGANDA:, hal 11

Maksimalkan Potensi V A L E N C I A , HALUAN — Performa Barcelona sedang menurun. Sete-

lah bermain imbang 2-2 dengan Real Madrid, Barca kembali ditahan Villarreal 0-0 pada pekan lalu. Hal itu membuat Barca tertinggal tujuh

angka dari Real Madrid di Liga Primera Spanyol.

>> MAKSIMALKAN, hal 11

SOAL MAHASISWA TERANCAM DO

DPRD Undang Rektor Unand PADANG, HALUAN — Dinilai tidak mencapai target yang diinginkan saat unjuk rasa di Kampus Unand Limau Manis Padang pada Senin (30/ 1) lalu, sekitar 100 mahasiswa Universitas Andalas (Unand) Padang yang tergabung dalam Forum Musyawarah Unand (Formus Unand), kembali berunjuk rasa yang kali ini dipusatkan ke Gedung DPRD Sumbar, Selasa (31/1). Sesuai pernyataan Rektor Unand Werry Darta Taifur, saat ini

>> DPRD:, hal 11

>> BAYI, hal 11

25 Pejabat Mentawai Diperiksa...... >> 2 Puluhan Rumah Terancam Hanyut.... >> 10 Ketua HTT Minta Perlindungan DPRD...... >> 14

TANGGAPI TUNTUTAN MASYARAKAT

Gubernur Setuju PLTA Singkarak Diaudit PADANG, HALUAN — Tokoh masyarakat yang tergabung dalam Tim Sebelas Nagari Guguak Malalo Kabupaten Tanah Datar menuntut aktivitas PLTA Singkarak dihentikan, karena dinilai telah merugikan warga sekitar. Tim ini mengungkapkan, dampak aktivitas PLTA Singkarak membuat debit air di kawasan persawahan mereka jadi tak teratur. Saat ini, debit air di lahan masyarakat itu tidak menentu. Di saat kering, warga setempat mengeluhkan lahan persa-

wahan mereka yang tidak mendapatkan air, namun di saat air naik, warga setempat malah kebanjiran. Masyarakat telah jemu dengan kondisi seperti ini, dan berharap PLTA menghentikan aktivitasnya sebelum ada kesepakatan dengan warga Guguak Malalo. “Kami menuntut Pemprov Sumbar untuk mengaudit lingkungan PLTA Singkarak, terkait dampak negatif aktivitas PLTA Singkarak yang dirasakan masyarakat.

>> GUBERNUR, hal 11


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Haluan 01 Februari 2012 by Harian Haluan - Issuu