Personal Zine #1 | Mereka yang Dilahirkan, Tapi Tak Diinginkan

Page 1

MerekayangDilahirkan,Tapi TakDiinginkan

#1 BandemKamandalu @filmnyabandem

NamanyaKancil, anjinglaki-lakikurusyangdatangkerumahkala itu.Iakecil,gesit,dancerdik.Datangtanpatuan, berharapmendapatperlindungan. DiabadikandengankameraFujicaMA,filmKodakVision250D #selfdevelopedfilm (Badung,27Juli2020)

NamanyaAnggrek, anjingbetinacantik.Sepertikebanyakananjingbetina lainnya,kehadirannyatakdiharapkan.Iadatangkerumah takjauhberselangdariKancil.

SemuakucingdirumahkamipanggilNgors,merekapavoritIbuku. Entahapayangiabayangkandalamtidurnyenyaknyaitu.

Kenapakamidilahirkan? Jikaakhirnyakamiditelantarkan?Tanda tanyabesaryangbarangkaliterucapjikamerekadiberikesempatan berbicara.

DiabadikandengankameraFujicaMA,filmKodakVision250D. #selfdevelopedfilm (Badung,27Juli2020).

NamanyaBulan, kesayangankamisemua.Diantarasemuayangdatangke rumahiapalingpintardanpengertian.Matanyasayudan cantik.

DiabadikandengankameraFujicaMA,filmKodakVision500T. (Badung,6Juli2021).

TerimaKasih

Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Personal Zine #1 | Mereka yang Dilahirkan, Tapi Tak Diinginkan by Jeroan Gede - Issuu