Majalah Tualang

Page 1

Harga Rp 50.000
Tualang. DAFTAR ISI DAFTAR ISI DAFTAR ISI 1-3 4 5 7 8 10-11 12 13 Deskripsi hutan pinus Sejarah hutan pinus Daya tarik hutan pinus Lokasi,harga tiket fasilitas,jam oprasional hutan pinus Deskripsi taman hobbit Daya tarik taman hobbit Fasilitas di taman hobbit Jam oprasional, Lokasi taman hobbit

Hampir semua kalangan butuh liburan untuk merefresh kembali pikiran dan tubuh setelah sibuk bekerja,belajar, atau beraktivitas lainnya.Hal ini membuat pariwisata menjadi salah satu sektor yang tak pernah ada habisnya.Apalagi jika weekend atau hari libur sekolah tiba,berbagai tempat wisata akan penuh pengunjung. Salah satu sektor wisata yang ada di jogja di daerah mangunan tepatnya di hutan pinus dan taman hobbit merupakan pemandangan alam yang sejuk dengan di hiasi ribuan pohon pinus dan ornamen ornamen indah lainya. Hutan Pinus yang dulun ya hutan tandus sekarang merupakan salah satu wisata alam andalan Kabupaten Bantul.

Visual direction

editorial
tim redaksi
Editor
Habib Eka Saputra Muhamad Hanafi Arifin
Design direction Senior direction
Farrel Balapradana

Hutan pinus

Pesona sejuta pohon pinus

Dengan

berjuta pesonanya kini hadir dengan menyajikan sebuah kawasan hutan pinus. Hutan Pinus

Mangunan yang merupakan hutan lindung ini juga menjadi kawasan ekowisata. Lokasi ini cocok sekali untuk menghilangkan penat dan jauh dari kebisingan kota.

Jejeran pohon pinus

menjulang tinggi dengan fasilitas yang menyatu

dengan alam. Pengunjung

seolah terbawa dalam

suasana film twilight di Hollywood. Hal inilah yang

menyebabkan

Hutan Pinus Mangunan

digandrungi para remaja. Selain lokasinya yang Instagramable, kesan romantis juga didapat.

2

Objek wisata Hutan

Pinus Mangunan

merupakan destinasi

wista yang berbasis

lingkungan yang

berupa perjalanan

wisata ke area alami

yang dilakukan

dengan tujuan

menjaga kelestarian

alam.

Kawasan hutan pinus

yang indah ini

merupakan kawasan

yang dikelola oleh

pengelola hutan

Mangunan dan

masyarakat setempat

khususnya para pemuda yang

ikut andil dalam

mengambil bagian

pengelolaan tempat

wisata ini. Namun

secara administratif

kawasan ini masih

dalam tataran wilayah

Imogiri.

EDISI 3 MARET 2023 3

Sejarah hutan pinus

Sebelum Hutan

Pinus Mangunan ini

menjadi salah satu

destinasi wisata, dahulunya hutan di kawasan Mangunan ini adalah sebuah

tanah tandus.

Kawasan hutan

yang tandus ini

dikarenakan adanya

eksploitasi kayukayu yang cukup

besar beberapa

puluh tahun yang

lalu, hingga tanah

tandus inilah yang

kemudian direboisasi.

Bukan hanya

tanaman pinus, tapi

adapula jenis pohon

lain seperti mahoni, akasia, kemiri

dan kayu putih.

Tanaman-tanaman

tersebut ditanam

Tualang. 4

Daya tarik hutan pinus

Belum lengkap

rasanya jika belum

berfoto dengan latar

hamparan hutan pinus. Terutama

bagi yang suka

mengunggah foto di Instagram. Kawasan ini menjadi incaran kalangan muda untuk

berburu foto dengan spot terbaik.

Terdapat beberapa spot foto yang tersedia

seperti rumah pohon dan panggung alam sederhana. Panggung alam ini terletak di tengah hutan pinus, konstruksinya terbuat dari kayu

EDISI 3 MARET 2023
6 Tualang.

Lokasi hutan pinus

Jl raya Jl. Hutan Pinus Nganjir, Mangunan, Kec.

Dlingo, Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa

Yogyakarta 55783

Jam oprasonal hutan pinus

Kawasan hutan wisata buka setiap hari. Dengan jam buka mulai pukul 06.00 pagi hingga malam hari.

Harga tiket masuk hutan pinus mangunan

Pengunjung yang datang akan perlu membayar harga tiket masuk yang cukup murah. Harga tiket masuk hanya Rp5.000. Tidak heran jika kawasan ini tak pernah sepi pengunjung sejak terbuka untuk umum tahun 2014 silam

Fasilitas di tempat wisata

Untuk fasilitas-fasilitas yang disediakan juga cukup

lengkap yang dapat membuat nyaman pengunjung

yang datang, mulai dari area parkir, toilet, dan warung

makan sudah mudah ditemukan di kawasan wisata

7 EDISI 3 MARET 2023

Taman hobbit

Pemandangan alam yang di hiasi rumah kurcaci

Rumah Hobbit

Mangunan Jogja

Rumah Hobbit

Mangunan Jogja

Membahas berbagai

destinasi wisata di

Yogyakarta memang

tidak akan pernah

kehabisan cerita. Tak

hanya terkenal dengan

candi, pantai, hutan

serta kulinernya, kini

ada satu objek wisata

yang sedang populer di kalangan anak muda.

Ya. Rumah Hobbit

namanya.

Jika sobat Ngetrip

pernah ke Rumah

Hobbit Ngasem Park di Semarang. Atau

pernah mencoba ke

Rumah Hobbit di Farm

House Lembang. Nah, sekarang wajib

rumah hobbit hits yang

sedang digandrungi wisatawandiYogyakarta.

Sebetulnya, di Jogja

terdapat dua rumah

hobbit yang bisa

dikunjungi. Yang satu

terletak di Cangkringan.

Dan satunya lagi terletak di kawasan Bantul, Dlingo, atau Mangunan.

8
Tualang.

ada di dunia imajinasi, tetapi juga di dunia nyata. Rumah Hobbit adalah salah satu wahana yang terdapat di Seribu Batu Songgo Langit, sebuah taman rekreasi alam di kawasan Bantul, Yogyakarta. Sejak tahun 2017, replika rumah yang populer dari film ini merupakan spot menarik di kawasan wisata tersebut. Meski hanya duplikat dan tidak benar-benar ditinggali hobbit, namun tidak ada salahnya menjadikan Rumah Hobbit sebagai destinasi wisata.

Tualang. 10

Daya tarik

taman hobbit

Penggemar film Lord of The Rings mungkin tidak asing

dengan makhluk bernama

‘hobbit’. Makhluk kerdil ini adalah salah satu tokoh di film

populer tersebut. Karena bentuk

tubuhnya yang kecil, hobbit

dikisahkan tinggal di rumah

unik beratap rendah. Ternyata, rumah hobbit tidak hanya

EDISI 3 MARET 2023 11

Untuk

fasilitasfasilitas yang

disediakan juga cukup

lengkap yang dapat

membuat nyaman pengunjung yang

datang, mulai dari

area parkir, toilet, dan warung makan sudah

mudah ditemukan

Tualang. 12
Di Tempat
Fasilitas
Wisata

3C9J+V2W, Jl. Hutan Pinus Nganjir, Sukorame, Mangunan, Kec. Dlingo, Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta

55783

Jam operasional Jam

13
operasional rumah hobbit
mangunan Jogja
adalah setiap hari jam
informasi
pagi hingga sore hari. Sebagai
Lokasi taman
bagi anda, jika datang ke sini sebaiknya menghindari musim hujan.
hobbit jogja
EDISI 3 MARET 2023

Penampilan gejog lesung di Hutan Pinus

14 Tualang.

Penampilan gejog lesung di Taman Hobbit

15 EDISI 3 MARET 2023
www.Tualang.com Tualang Magazine Berwisata menikmati kekayaan alam di sekitar dengan menjelajah alam di Yogyakarta maupun di seluruh penjuru indonesia Scan to read

Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.