Wiyata Mandala 06 Desember 2016 | balipost.com

Page 1

Selasa, 6 - 12 Desember 2016

16

2185 TH. XX, 6 - 12 Desember 2016, Eceran Rp. 2.000

Aksi Sekolah SMA Saraswati 1 Denpasar Tampil "All Out" di Lomba KSPAN se-Bali

KSPAN - Tim Lomba KSPAN se- Bali saat diterima Ketua Yayasan Bagus Ketut Lodji, Kasek Budiadnyana dan dr. Armini ketika menilai SMA Saraswati 1 Denpasar.

SEBAGAI duta Kota Denpasar, SMA (SLUA) Saraswati Denpasar tampil all out ketika dinilai tim lomba KSPAN se- Bali, Rabu (16/11) lalu. Begitu tim tiba di kampus SMA Saraswati langsung disambut yel-yel KSPAN dan GenRe. Tim juga disambut MB Gema Ganesa SMA Saraswati Denpasar. Ya n g m e n a r i k , k a r e n a bertepatan dengan hari Rabu sebagai rahina mabasa Bali di Kota Denpasar semua pihak yang terlibat dalam lomba menggunakan bahasa Bali.

Tim penilai yang dipimpin Kepala Sekretariat KPA Bali Drh. Made Suprapta,M.M., langsung diterima Wakil Ketua KPA Kota Denpasar dr. Luh Putu Sri Armini, Wakil Ketua PKK Nyonya Antari

Jaya Negara, Ketua Yayasan PR Saraswati Pusat, Ir. Bagus Ketut Lodji,M.S., dan Kepala SMA Saraswati 1 Denpasar, Ir. I Made Budiadnyana,beserta para guru. Selain menampilkan model p e n c e g a h a n H I V, A I D S d a n narkoba lewat pementasan, anakanak KSPAN SMA Saraswati 1 Denpasar juga menuangkan segala aktivitas , pesan dan kampanyenya lewat majalah dinding, pamplet, demo dan pameran. Mereka juga menampilan tari Barong dan mensinergiskan KSPAN dengan

green school. Ketua Yayasan Ir. Bagus Ketut Lodji,M.S. mengaku bangga SMA Saraswati 1 Denpasar sebagai sekolah swasta mampu menjadi duta Denpasar di lomba KSPAN. Ini menunjukkan semangat warga sekolah dalam upaya pencegahan HIV dan AIDS sanagat luar biasa. Dan hal itu memang harus ditunjukkan sebagai anak muda yang saat ini diancam dengan berbagai pergaulan bebas. Kepala SMA Saraswati Made Budiadnyana menambahkan sekolah yang memiliki 1.200 siswa ini sangat antusais mengikuti lomba KSPAN. Selain bermanfaat bagi warga sekolah juga ikut berperan dalam mensosialisasikan bahaya HIV dan AIDS. Apalagi di Denpasar saat ini ditemukan 5.874 pengidap HIV dan AIDS. K S PA N S M A S a r a s w a t i dijalankan dengan model kemandirian dan kreativitas. Ini dibuktikan berbagai prestasi diraih anak-anak SMA Saraswati. Di antaranya juara tutor sebaya, membuat poster, debat, cerdas cermat, lomba mading dan Jambore KSPAN dan menjadi KPSAN terbaik di Denpasar. Juga juara I Putri Sekolah Ajeg Bali, juara I dan II putra sekolah ajeg Bali dan juara I Sekolah Wawasan Wiyata Mandala di Kota Denpasar. Budiadnyana didampingi ketua bidang Ni Nyoman Janiartini,S.S., Dra. IA Ketut Kendran, Luh Parmika,S.S. dan

Drs. I Made Resika menegaskan program KSPAN di sekolah ini, disinergiskan dengan ekstra yang ada serta program green school untuk menciptakan Denpasar yang bersih dan hijau. Setiap hari siswa membersihkan lingkungan sekolah tanpa melibatkan petugas sekolah. Hal ini dilakukan untuk melahirkan SDM yang rajin dan disiplin. Wa k i l Wa l i K o t a d a l a m sambutan tetulis dibacakan Wakil Ketua KPA, dr. Luh Putu Armini,M.Kes., membenarkan 40 persen penderita HIV di Bali ada di Denpasar. Penyebaran utamanya lewat hubungan seksual. Dia menegaskan KSPAN adalah program unggulan di Denpasar untuk menumbuhkan kesadaran bahaya HIV dan AIDS. Lewat lomba ini siswa dan guru tetap waspada sehingga bisa menekan angka kasus HIVAIDS dan narkoba . Wagub Bali dalam sambutannya dibacakan Made Suprapta mengatakan SMA Saraswati 1 Denpasar sejak lama dikenal sebagai sekolah yang melahirkan orang-orang hebat. Di Bali tercatat 14 ribu lebih kasus AIDS, 639 meninggal. Sementara pemakai narkoba di Bali mencapai 498 kasus atau ranking 11 di Indonesia. Lewat KSPAN, kata dia, kita bisa melakukan upacaya pencegahan. (jurslua)

Siswa Sixsma Raih Lima Besar Duta Parlemen Remaja Tingkat Nasional SUASANA apel perayaaan HUT ke-71 PGRI dan Hari Guru Nasinal (HGN) 2016 di SMAN 6 Denpasar berjalan semarak. Selain diisi dengan penyerahan segudang prestasi siswa, OSIS Sixsma juga menyerahkan penghargaan kepada gurunya yang mampu menghantarkan siswa berprestasi. Tampil sebagai Pembina Upacara Kepala SMAN 6 D e n p a s a r, D r s . I N y o m a n Mudita,M.Pd. Dia langsung menerima piala dari siswanya yang meraih juara nasional. A.A. Ayu Arista Dewi (XI-IPA-7) yang terpilih menjadi duta Bali duta parlemen remaja tingkat nasional sukses meraih lima besar nasional. Atas prestasinya itu dia diundang khusus oleh Presiden pada 17 Agustus 2017. Prestasi anak Sixsma lainnya yakni juara I nasional bidang forogra f i d i r a i h K a d e k A d j i Prabawa Putra (XII IPA2), juara III nasional oleh Ni Kadek Tia Anggarini (XI IPA-6) dan juara

Selalu Juara

Paksi selalu menjadi juara I di even LKBB. Belum lama ini Paskibra SMAN 6 Denpasar sukses meraih juara umum I LKBB di Unhi. Ini berarti Paksi sukses mempertahankan piala bergilir Rektor Unhi untuk kedua kalinya. Selain meraih juara umum I, di ajang itu Paksi meraih predikat terbaik formasi variasi. Dengan demikian kini ada dua pi a l a b e r g i l i r L K B B d i Bali bersamayam di SMAN 6 Denpasar masing-masing piala bergilir Rektor Unhi dan piala

III di Prov. Bali. Oleh Kadek Adji Prabwa Putra. Sementara itu guru yang mendapat penghargaan masingmasing Wiwik Endang Indriati, I Ketut Kania, I Wayan Subiakta, I Gusti Ketut Adnyana, I Ketut Sinah, Meida Sylviani Alfiati, Ni Ketut Agustini, A.A. Ngtr. Pujana, Ninik Wahyuningsih, Pradnya Sumarinada, Kadek Artayasa, I Gede Laradiputra dan A.A. Suanthari. Ketua OSIS I Gusti Agung Ngrah Wirdana Putra mengatakan penyerahan penghargaan kepada guru ini sebagai wujud rasa bhakti siswa kepada semua guru. Guruguru ini menghantarkan mereka bisa berprestasi dan meraih masa depan. Sementara itu Arista Dewi mengaku sangat bangga bisa menjadi lima terbaik dari ratusan duta parlemen remaja. Di Jakarta dia benar-benar menjadi DPR dan menginap di rumdin DPR. Kepala SMAN 6 Denpasar, Nyoman Mudita sangat senang

siswa dan gurunya begitu akrab sehar-hari. Dia mengatakan prestasi nasional di duta parlemen remaja dan lomba fotografi kali ini dijadikan kado HUT PGRI dan HGN 2016. Untuk itu dia berterima kasih kepada siswa yang meraih prestasi hingga juara nasional. Dia berpesan bahwa kecerdasan belum cukup menghantarkan kita sukses melainkan ditentukan oleh kecerdsan emosional, sosial dan spiritual serta keterampilan dan sofskill. Semua ini membentuk karakker penentu masa depan. Dia mengharapkan semua siswa SMAN 6 Denpasar menjadi smart people untuk menjadikan sekolah ini smart school. Smart school ini mendorong terwujudnya Denpasar sebagai smart city. Kepada guru-guru SMAN 6 Dennpasar mengajak memaknai tema HUT PGRI kali ini yakni "Membangkitkan kesadaran kolektif guru dalam meningkatan mutu pendidikan." Dia mengajak guru bersama–sama mewujudkan pendidikan berkualitas, memberi

bergilir Ketua STP Nusa Dua Bali. Danton Paksi ternyata dipegang oleh seorang wanita, Komang Ayu Amaravati Kamiyana Putri (X-Ipa-6). Dia mengatakan kekuatan Paksi berjumlah 22 orang, satu danton dan 21 pasukan. Penilaian meliputi kerapian, kekompakkan, keindaham, ketegasan pasukan dan keserasian gerakan dan formasi variasi. "Saya bangga, baru sekali jadi danton sudah dapat juara. Tahun depan semoga menjadi danton terbaik," ujarnya. Ekstra Paskibraka SMAN 6 Denpasar yang diketuai I Made Ari Yudana (XII-Ipa-2) mengatakan minat siswa di esktra paskibraka terus bertambah. Alasannya, paskibaka menonjol dalam dalam hubungan kekeluargaan, melatih

ketegasan dan sering dikira OSIS. Paksi kini beranggotakan 38 orang dibina langsung oleh Wakasek Kesiswaan I Wayan Subiakta dengan pelatih Septian Rivani Kendall yang juga alumni SMAN 6 Denpasar. Selain itu siswa SMAN 6 Denpasar, A.A. Ayu Arista Dewi (XI-ipa-7) terpilih menjadi duta Bali sebagai parlemen remaja tingkat nasional. Dari Bali terpilih empat siswa yang tulisan essainya masuk final . Dia pun berhak ke Jakarta. Selain prestasi tersebut, siswa SMAN 6 Denpasar juga banyak mencetak prestasi. Di antaranya Pritha meraih juara favorit, juara III dan juara harapan I lomba fashion show di Kota Denpasar. I Kadek Dana juara Harapan I lomba

KADO - Sejumlah siswa Sixsma menyerahkan piala kepada Kasek Nyoman Mudita sebagai kado HUT PGRI dan HGN 2016. pelayanan berkualitas dan menjadi bagian smart people dengan menjalankan tugas profesi secara baik dan benar. Bahkan, kata dia, tugas guru di sekolah bukan hanya mengajar dan mendidik saja. Dewasa ini,

untuk menjadi guru yang baik, guru tak cukup dengan ilmu saja, namun juga dengan hati, cinta dan kasih sayang. "Guru yang demikian akan mampu membentuk karakter siswa," tegasnya. (jursixsma)

olimpiade humaniora di Unud. Sementara itu Dewa Gede Suta Kusuma Dinata meraih juara III karate di Polda Bali, Krisna Aditya sebagai best actor lomba operet se- Bali. Sukses ini diikuti rekannya Pratiwi Sukasana dan Andre Junady meraih best actor Yuna dan best actor Baja. Sementara Gede Mahesa Priyambada juara II lomba fotografi se-Bali. Kepala SMAN 6 Denpasar, Drs. Nyoman Mudita,M.Pd., didampingi Wakasek Wayan Subiakta,S. Pd., dan Drs. Nyoman Sudiarta mengucapkan terima kasih karena Paskibraka Paksi terus meraih prestasi serta terjadinya kontinyuitas kaderisasi dan keterlibatan para alumni. Kedua, Aristha juga lolos

menjadi Paskibraka Bali dan dipercaya sebagai pembaca naskah Sumpah Pemuda serta lolos menjadi Parlemen Remaja. Semua itu, kata dia, membawa bendera SMAN 6 Denpasar lebih jaya. Dia menegaskan semua kegiatan ini untuk penguatan karakter diri di akademis dan non akademis. Inilah modal kita dalam menggapai kesuksesan di masa depan dan bekal bermasyarakat. Sukses ini juga berkat pembinaan pelatih dan kerjasama dengan orangtua siswa. Untuk itu dia meminta anak-anak yang berprestasi menjadi panutan kepada rekan-rekannya yang lain serta kepada adik kelasnya. (sue)

Paksi SMAN 6 Denpasar

Makin Berkibar

PASKIBRAKA (Pasukan pengibar bendera pusaka) SMAN 6 Denpasar yang keren disebut Paksi (Paskibra Sixma) makin berkibar. Paksi kini menjadi tim tangguh di Baii dalam Lomba Ketangkasan Baris-Berbaris (LKBB) di Bali.

Selalu Juara Baca Hal. 16


2

Selasa, 6 - 12 Desember 2016

Pengetahuan

15

Maksimalkan Performa Android Kamu Hemat kuota data Kehadiran beragam konten internet saat ini membuat konsumsi data dipastikan kian membesar. Karenanya, tak jarang pengguna Android enggan mengakses banyak informasi dari browser Chrome. Namun tahukah kamu, sebenarnya Chrome memiliki fitur hemat data yang mampu mengurangi konsumsi data internet. Untuk mengaktifkannya, buka peramban Chrome, pilih Settings lalu Data Saver, dan aktifkan fitur tersebut dengan menggeser ikon ke tanda ‘On’. Optimalkan penggunaan baterai Daya tahan baterai kerap menjadi salah satu faktor penting untuk mendukung performa sebuah ponsel Android. Hanya terkadang tak seluruh smartphone dibekali dengan baterai berkapasitas besar. Untuk itu, pemanfaatan fitur Battery Saver setidaknya dapat membantu pengguna Android yang kerap kehabisan daya. Fitur ini dapat diaktifkan dengan membuka Settings, lalu pilih Battery Saver dan aktifkan fitur tersebut. Namun perlu diingat pengaturan di masing-masing ponsel dapat berbeda satu sama lain. Manfaatkan Google Now Google Now didesain sebagai asisten virtual untuk pengguna Android, sehingga memudahkan infor-

WM/ist

masi diterima secara lebih cepat dan mudah. Namun perlu diingat, aplikasi ini dapat berinteraksi dengan seluruh aplikasi yang ada di smartphone, seperti untuk mengatur alarm

atau membuat catatan. Asyiknya lagi, fitur ini tak perlu dibuka terlebih dulu untuk bisa aktif, cukup menyerukan ‘Ok Google’, fitur ini akan segera aktif dalam segala situasi. Untuk memulainya, buka Google Settings, pilih Search & Now. Lalu pilih Voice dan buka Ok Google Detection, selanjutnya aktifkan opsi ‘From any screen’. Android Device Manager Android Device Manager memang bukan aplikasi bawaan di Google, tapi fitur yang ada di dalamnya sangat berguna untuk pengguna. Lewat aplikasi ini, pengguna dapat melacak posisi ponsel, menghapus seluruh data di ponsel dari jarak jauh, termasuk menampilkan pesan khusus ketika ponsel hilang. Pun demikian, Google sudah membenamkan pengaturan untuk mengaktifkan

fitur keamanan ini di Google Settings. Agar seluruh kemampuan aplikasi ini dapat digunakan, pengguna bisa membuka Google Settings lalu pilih Security. Selanjutnya, aktifkan opsi ‘Remotely locate this device’ dan ‘Allow remote lock and erase’. Namun sebelumnya, pastikan juga ponsel dapat memberi akses pada fitur Android Device Manager. Buka Setting lalu pilih Security, dan centang opsi ‘Android Device Manager’ Atur izin aplikasi Fitur ini memang baru tersedia untuk Android Marshmallow. Untuk itu, pastikan pakai sistem operasi paling anyar itu untuk menggunakan fitur ini. Lewat fitur ini, pengguna dapat membatasi akses dari masing-masing aplikasi yang terpasang di ponsel. Meski terkadang mematikan beberapa izin akses membuat aplikasi tak berjalan maksimal, setidaknya pengguna bisa mengatur akses untuk masingmasing aplikasi. Pengguna bisa membuka Setting, lalu pilih Apps untuk memilih aplikasi yang ingin diatur aksesnya. Setelah itu, buka Permissions dan tentukan sendiri izin untuk aplikasi itu. Febby Frisilia SMAN 6 Denpasar

Alasan Tombol Keyboard Tidak Berurutan Sesuai Abjad

WM/ist

HAMPIR setiap hari kita bersentuhan dengan keyboard, baik ketika mengetik tugas, bermain game, ataupun ketika sekedar browsing di internet. Keyboard menjadi salah alat input yang ada di komputer, fungsinya terbilang sangat fital karena tanpa keyboard tentu kita akan sangat kesulitan dalam mengoperasikan komputer. Tapi ada satu hal yang cukup menarik tentang keyboard, yaitu huruf-huruf nya tidak berurutan. Kira-kira apa ya alasannya? Keyboard yang kita gunakan sehari-hari memang tidak dibuat sesuai urutan abjad, namun

hebatnya tanpa disadari kita bisa dengan lancar sekali mengetik di keyboard yang tidak berurutan tersebut. Tentu ada alasan kenapa papan keyboard tidak diciptakan berurutan sesuai abjad sehingga membuat kita dengan mudah bisa mengetik seperti saat ini. Pada tahun 1873, Christopher Latham Sholes dan teman-temannya menemukan mesin ketik pertama, akan tetapi mereka menemukan sebuah kesulitan dengan tombol-tombol yang berbenturan. Nah, untuk mengatasi masalah tersebut, mareka akhirnya menga -tur tombol-tombol tersebut sedemikian rupa sehingga huruf-huruf yang sering digunakan dalam bahasa Inggris ditaruh berjauhan. Berdasarkan 1001 Fakta Sains, ternyata penempatan posisi huruf yang dilakukan oleh Latham Sholes dan teman-temannya itu terbukti berhasil, sehingga posisi huruf tersebut masih saja digu-

nakan hingga kini, meskipun sekarang pengguna komputer tidak hanya didominasi oleh orang yang mengetik dalam bahasa Inggris saja, bahkan kita orang Indonesia pun bisa lancar mengetik dengan posisi huruf di keyboard yang ada sekarang ini. Sebenarnya banyak orang yang mengkritik posisi tersebut, karena dengan posisi seperti itu dianggap membuat tangan kiri bekerja lebih banyak sehingga akan gampang lelah ketika mengetik cukup banyak, namun ternyata hingga kini posisi tersebut masih dianggap posisi yang paling pas dan buktinya apa yang disusun Sholes dan kawan-kawannya tetap digunakan oleh masyarakat dunia.

sing, SMS, telepon, dan game, sebaiknya tidak perlu menggunakan antivirus. Cara menghapus virus tanpa antivirus: 1. Pertama-tama kamu harus masuk ke SAVE MODE agar Android tampil semakin ringan. Cara melakukannya mudah saja ya sobat, tergantung jenis Android kamu tetapi yang biasanya cuma menekan kombinasi tombol Power dan Volume saat proses booting. 2. Masuk ke settings Apps untuk mengecek aplikasi terinstall, nah saat kamu mengecek nanti nampaklah semua aplikasi yang pernah kamu install karena ciriciri Android yang sudah terserang bibit virus yaitu munculnya aplikasi yang tidak pernah kamu install namun dapat berfungsi seperti aplikasi yang lainnya. 3. Jika sudah melihat aplikasi yang dioperasikan oleh virus, kamu bisa menghapusnya yaitu dengan cara klik aplikasi yang mencurigakan tadi lalu tekan Uninstall. Jika aplikasi tersebut tidak mau di Uninstall itu tandanya aplikasi tersebut sudah menyatu dengan administrator. Kamu bisa menghapusnya dengan keluar dulu dari aplikasi

Menghemat Hardisk DENGAN bertambahnya data dan aplikasi yang disimpan, lambat laun “ruang kosong” d a l a m hardisk tentu akan berkurang. Dan kalau ruang tersebut makin sempit, penggunaan computer akan diahadapkan pada beberapa pilihan: • Menambah/mengganti hardisk dengan kapasitas yang lebih besar • Memback-up data pada CD/ media penyimpan yang lain • Atau menghapus beberapa data atau aplikasi yang sudah ada Namun di samping caracara tersebut di atas, ada cara lain yang dapat dilakukan untuk menghemat pemakaian hardisk, yaitu: 1. Menggunakan fasilitas kompresi yang kini menjadi fasilitas standar dalam sebuah computer. Dengan cara ini ukuran file bisa dipadatkan dan tentu menghemat hardisk. Fasilitas ini bisa didapat dengan mudah lewat internet atau dalam CD perangkat lunak. 2. Menghapus semua file yang ada dalam recycle bin. Beberapa pengguna komputer tidak menyadari bahwa data-data yang

sudah dihapus dan masuk ke dalam recycle bin masih memiliki ukuran data yang memakan hardisk. Oleh karenanya kalau yakin data dalam recycle bin sudah tidak digunakan lagi, lebih baik dihapus. Kemudian akan lebih baik kalau alokasi untuk tempat sampah ini diatur sedemikian rupa sesuai dengan kebutuhan. 3. Kemudian seringkali computer membuat file-file baru, misalnya file yang dibuat untuk mengcover ketika computer hang, crash, atau sekedar memback-up saat pengguna membuka sebuah data misalnya dengan ekstensi *.tmp. File-file yang sudah tidak diperlukan ini lebih baik dihapus. Dalam sistem operasi Windows, langkah ini bisa dilakukan dengan fasilitas Scandisk. 4. Melakukan defragment secara teratur paling tidak sebulan atau dua bulan sekali menjadi langkah yang dapat dilakukan agar file-file dalam computer tertata dengan rapi. Ini memang tidak akan menambah ruang kosong hardisk, namun selain lebih efisien cara ini akan mempercepat akses data.

PELANGGAN WM bisa mengirim komentar dan identitas diri di rubrik ini. Komentarnya bebas asalkan sopan. Boleh mengirim salam buat teman atau mengeluh sesuatu atau menemukan fakta di lapangan yang mengajak teman baru WM untuk menanggapi. Bisa juga aktivitas yang unik dan menarik. Caranya, kirim data diri dan pas foto bebas ke email : sueca@balipost.com

Nama TTL Ig Sekolah Salam

: Ni Wayan Bela Indriantini : 19 Januari2001 : belaindri_ : SMK Pembangunan Denpasar : Salam buat teman-teman SMP Darmapraja

settings lalu masuk ke Settings-Security-Device Administrator. Hilangkan akses administrator aplikasi mencurigakan tersebut. Selanjutnya, kembali ke Application Settings dan periksa aplikasi mencurigakan tadi. 4. Setelah kamu mengeceknya kembali dan aplikasi tersebut sudah terhapus maka kamu sudah bisa keluar dari Seve Mode dengan cara melakukan restart seperti biasa.

Nama : Komang Gede Adi Putra Panggilan : MangAdi Sekolah : SMP PGRI 2 Denpasar TTL : Denpasar,3 September 2002 Ig : _adi_putraa_ Line : adiputra0_

Nata Negara SMKN 1 Denpasar

Nama : SMAN 6 Denpasar Lokasi : SMAN 6 Denpasar Oleh : ist

Jika kamu punya naskah cerita, berita aktivitas sekolah atau foto-foto menarik, kirimkan saja ke redaksi Wiyata Mandala (WM), Jl. Kepundung 67 A Denpasar 80232. WM juga menerima naskah kartun, karikatur, musik, puisi, sekilas Iptek, dll. Naskah diketik 2 spasi dan jangan lebih dari 4 halaman folio. Bisa dikirim ke email : sueca@balipost.com. Jangan lupa cantumkan kode naskah yang dikirim, misalnya puisi, artikel atau humor di kiri atas amplop. Tulis nama dan alamat yang jelas. Penulis yang naskahnya dimuat akan menerima honor dan bisa diambil sendiri di kantor redaksi bagi yang berdomisili di Denpasar. Honor bagi penulis di luar Denpasar akan dikirim lewat pos. Buruan, WM tunggu naskah kalian!

Penerbit : PT Bali Post SIUPP : SK Menpen RI No. 005/SK MENPEN/SIUPP/A/1985 tanggal 24 Oktober, anggota SPS SGP. Perintis : K. Nadha. Penanggung Jawab : ABG. Satria Naradha. Redaktur Pelaksana/Wakil Penanggung Jawab : Made Sueca. Koordinator Liputan : Made Sueca. Anggota Redaksi : IA Suwasrina, Sosiawan (Bangli), Dewa Kusuma , Mudiarta (Buleleng), Dewi Puspawati, Wira Sanjiwani (Tabanan), Dewa Dedy Farendra (Klungkung), IB Surya Darma (Jembrana), Manik Astajaya, Dedy Sumartana (Gianyar), Budana , Bagiarta (Karangasem), Desak Gede Yulia Kusumaningsih. Kontributor : Stevanus Yudi Winanto, Astra Prayoga. Wartawan Sekolah : Ni Wayan Meida Yunita Sari (SMAN 6 Denpasar), Sonia Kharisma (SMAN 1 Tabanan), Ayu Desi Darmawati (SMPN 1 Kerambitan), Ni Wayan Diyanti (SMA Surya Wisata Kediri), Ni Luh Gede Widya Saraswati (SMPN 2 Tabanan), Dyah Ayu Raka Natih Gustini (SMK Pariwisata Triatmajaya), Eko Aditya Ramadianto (SMKN 3 Tabanan), Pradina Ariyati (SMKN 1 Tabanan), Ni Luh Ayu Arista Dewi (SMAN 4 Denpasar), Desak Nyoman Utami (SMA Dwijendra Denpasar), Pande Putu Dian Ayu Ardiani (SMK PGRI 1 Denpasar), Galuh Alfaranny P. (SMP PGRI 2 Denpasar), Intan Widya Pratiwi (SMAN 5 Denpasar), Ni Wayan Eka Wahyuni (SMK Farmasi Saraswati 3 Denpasar), Ni Kadek Laksmi Vira Santhi (SMPN 3 Denpasar), Made Nita Jayanti Tusandari (SMAN 6 Denpasar), Ni Made Sugiatini (SMK PGRI 3 Denpasar), A.A. Diah Satria Purnama (SMA Dwijendra Denpasar), Nyoman Manik Mas Genitri Putri (SMP Dwijendra Denpasar), Kadek Diah Sri Laksmi Dewi (SMAN 8 Denpasar), Joushua (SMA (SLUA) Saraswati 1 Denpasar). Fotografer : Edy Kurnaedi. Desain Grafis : Wayan Suka Adnyana, A.A. Putu Ardana, Luh Gde Nitarini, Made Nuriasih. Pemimpin Perusahaan : ABG. Satria Naradha. Manajer Iklan : Markom. Manajer Sirkulasi : Budiarta, Ni Ketut Puspa. Kantor Redaksi : Jalan Kepundung 67 A Denpasar 80232, Telp. (0361) 225764, Fax. (0361) 227418, Alamat Surat : Kotak Pos 3010 Denpasar 8001. Telepon Iklan dan Sirkulasi : 225764, Pengaduan Langganan :Telp. (0361) 225764. Harga Langganan : Rp 3.000/bulan. Eceran Rp 2.000 per eksemplar. Terbit dua kali sebulan.

VOCABULARY

Nama : I Gusti Ayu Devi Kumala Sari TTL : 7 Agustus 2001 Ig : ayudevi0707 Sekolah : SMK Pembangunan Denpasar Motto : Belajar dari kesalahan

Bella Vista SMPN 4 Denpasar

Cara Mengirim Naskah

Nama : I Wayan Didik Sanjaya Panggilan : Alex Kelas : XTL Sekolah : SMKN 1 Denpasar Hobi : Sepakbola, taekwondo Line : didik_sanjaya07 Ig : didiksnjy_

No

Febby Frisilia SMAN 6 Denpasar

Menghapus Virus Tanpa Aplikasi Anti Virus PERLU kita ketahui bahwa sebenarnya Android tidak akan terserang virus jika penggunaan kita yang baik dan tidak terlalu sering menggunakannya secara maksimal/paksa. Penyebab timbulnya bibit-bibit virus ada banyak contohnya: 1. Penggunaan terlalu dipaksa 2. Terlalu sering menginstall aplikasi yang tidak disterilkan dari virus 3. Terlalu sering bermain game 4. Sering menyambungkan Android ke komputer/laptop 5. Sering gonta-ganti kartu memori 6. Situs yang berbau porno Jadi apakah kamu pernah melakukan beberapa hal seperti yang di atas? Jika pernah, cek apakah Android kamu sudah terserang virus namun belum terlalu kuat, namun kamu bisa mengeceknya dan langsung menghapus. Antivirus itu dapat kamu gunakan apabila melakukan kegiatan yang berbau transaksi dan belanja online yang berbau ke arah uang. Jika Android kamu hanya untuk melakukan kegiatan seperti brow-

Selasa, 6 - 12 Desember 2016

Nama : Tiyan Ayunimasin- dah Saputri Panggilan : Neng Geulis TTL : Malang, 22 Desember 2002 Sekolah : SMPN 10 Denpasar Hobi : Dance, menulis, dan membaca Instagram : neng.geulis87 Facebook : Setetesembunker- induan/NengAyu BBM : 5FAFBDFB Line : nenk_ayu87 Cita-cita : Guru Zodiak : Carpicorn Kelas : VII b Salam : Buat kamu yang di SMPN 5 Den- pasar kelas 9, semangat ya, buat keluarga besar SMPN 10 Denpasar dan SDN 5 Ubung, sehat selalu ya. Bu Tut Sri, Bu Man Sri, Bu Suka, dan yang lainnya, Tiyan kangen kalian.

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35

English Accord Accordance Bank Bankbook Canasta Cancan Debtor Debunk Efficacy Efficiency Farmyard Fart Gavel Gawk Harassment Harbinger Immersion Immigrant Joyous Jubilant Knock Knockabout Lath Lathe Man Manacle Neologism Neon Of Off Pack Package Quadruplet Quadruplicate Raccoon

Indonesia Persetujuan Menurut Bank Buku simpanan/deposito Permainan kartu remi Tari Kankan Orang yang berutang Menghilangkan prasangka Kemanjuran Ketepatgunaan Halaman pertanian Kentut Palu Menganga Gangguan Pertanda Pemcelupan Imigran Bergembira Bersorak kegirangan Ketokan Sehari-hari Bilah Mesin bubut Orang laki-laki Belenggu Pembentukan kata baru Neon Kurang ditekankan mati Pak Bungkus Kembar empat Rangkap empat Binatang serupa kucing


Selasa, 6 - 12 Desember 2016

14 Anak Pemalas

Tidak Tahu Apa-apa

Sang pemilik sebuah pabrik besar mengadakan kunjungan mendadak dan memeriksa staff. Saat berkeliling pabrik, ia melihat ada seorang pemuda yang tidak mengerjakan apa-apa kecuali bersandar di dinding. Ia mendatanginya dan berkata dengan marah, “Berapa gajimu selama seminggu?!” “Tiga ratus ribu, Pak,” jawab si pemuda. Sang pemilik pabrik segera mengeluarkan dompet, menghitung 300 ribu, meletakkannya ke tangan pemuda itu, dan berkata, “Ini gajimu selama seminggu – sekarang keluar dan jangan kembali lagi!” Lalu sang pemilik berpaling kepada supervisor dan bertanya, “Sudah berapa lama anak malas situ bekerja di sini?” “Dia tidak bekerja di sini kok Pak,” sahut si Pengawas. “Dia tadi hanya sedang mengantar pizza saja.”

Seorang manajer memeriksa surat lamaran calon karyawan yang menjanjikan. Ternyata pelamar itu belum pernah bekerja di bidang penjualan eceran. Manajer : Untuk seseorang yang tidak memiliki pengalaman, gaji yang Anda sangat minta sangatlah tinggi. Karyawan : Pak… Sebuah pekerjaan jauh lebih sulit ketika kita tidak tahu apa yang sedang kita kerjakan. Graciella SMK Pariwisata Harapan

Veteran PD II

Jatuh Cinta

KW Phobia

Seorang veteran Perang Dunia II melamar sebuah pekerjaan di sebuah bank. Sang pewawancara yang tidak ramah terus menerus mengajukan pertanyaan demi pertanyaan, menulis catatan, dan tidak pernah menatap si veteran. Pewawancara : Jabatan terakhir apa? Veteran : Perwira Perbekalan. Pewawancara : Masa kerja? Veteran : Tiga setengah tahun. Pewawancara : Alasan berhenti? Veteran : Kami menang. Anda mau perang melawan saya?

Pada suatu hari ada seorang siswa bernama Doni, sedang berangkat ke sekolah. Tiba-tiba di jalan dia ditilang oleh seorang polisi, jantungnya pun berdetak begitu kencang dan setelah tiba di sekolah, dia akhirnya bertanya kepada sahabatnya! Doni : Ron, aku mau nanya nih. Roni : Nanya apa? Doni : Biasalah masalah jatuh cinta. Roni : Emangnya kenapa? Doni : Kata orang kalo lagi jatuh cinta jantung kita merasa deg-degan begitu kencang. Roni : Iya terus kenapa? Doni : Tadi pas di jalan gue ditilang sama polisi terus jantung gue merasa deg-degan begitu kencang, trus apakah itu yang namanya cinta? Roni : Anjirr gila lo! :v

Pada suatu hari, Radit sedang berkunjung ke rumah Indah. Indah : Radit sini, aku baru beli barang baru. Radit : Wah i..ini kan.. Nincendo Sweet yang keluaran terbaru! Perasaan belum ada di Indonesia kok bisa punya sih konsol gamenya? Indah : Iya dong orang kaya hehe. Radit : Sini aku pinjem mau main Bokemon. Baru beberapa menit main Radit tiba-tiba pingsan, lalu dibawa ke rumah sakit terdekat Indah : Dokter! Radit kenapa? Dokter : Dia mengalami penyakit langka yang hanya dialami 1 dari semilyar orang. Indah : Apa itu dok? Dokter : Jadi dia akan mengalami penurunan kekebelan tubuh ketika memegang benda baru tapi sebenarnya benda itu tidak original alias KW. Penyakit ini disebut KW Phobia. Apakah dia memegang barang KW sebelumnya? Indah : Hehehehe (lempar Nincendo Sweet)

Graciella SMK Pariwisata Harapan

Hanya 5 Kilo Seandainya Kau Tutup Mulut

Temen gua : Halo neng. Cantik banget, namanya siapa? Si cewek : (cuman senyum) Temen gua : Neng namanya siapa? Si cewek : (hening) Temen gua : Neng! Ih cakepcakep budeg! Si cewek : Dari pada loe, jelekjelek nanya! Temen gua : *jleb!

Seorang wanita kaya datang ke kamar mayat dan mengenali mayat seorang laki-laki korban tabrak lari, sebagai ayahnya. Langsung dia memesan pemakaman yang paling mahal. Tetapi tepat pada saat ia akan pergi, mulut mayat ini terbukan dan memperlihatkan set gigi palsu. Wanita itu kaget dan berkata, “Orang ini bukan ayahku! Ayahku tidak memakai gigi palsu.” Dan ia langsung membatalkan pemakaman. Ketika wanita itu pergi, penjaga kamar mayat berkata, “Dasar kamu, mestinya kamu bisa dimakamkan dengan mewah, asal kamu tutup mulutmu.”

Ada seorang anak yang ingin meminta harta bagiannya kepada bapaknya, tapi bapaknya menolak. Bapak : Nak, kamu tahu tidak? Kakekmu merantau ke sini hanya dengan berbekal baju yang melekat di badannya dan sebuah kotak kecil, dan kamu lihat sekarang dia sudah menjadi multijutawan. Anak : Wahh… Oke deh Yah, aku tidak jadi minta harta bagianku. Aku cuma ingin tanya satu hal aja Yah. Kotak kecil itu isinya apa sih? Bapak : Ahhh… hanya emas 5 kilo aja kok.

Mustika Skensa

Christella Imanuellta SMKN 2 Denpasar

Christella Imanuellta SMKN 2 Denpasar

Graciella SMK Pariwisata Harapan

Jahil

Rita Ratna Sari Skavikasa

Bersembunyi Suatu hari ada dua orang anak sedang bermain tebak-tebakan. Fauzan : Ndra, kenapa kuda nil kukunya bewarna merah? Hendra : Kenapa ya? Fauzan : Karena biar bisa sembunyi di balik pohon apel. Hendra : Aku gak pernah liat kuda nil sembunyi. Fauzan : Berarti dia berhasil sembunyi. Hendra : !@#$%^& KhrismaWitala Trisma

Nyebrang Jalan Pada suatu hari, ada sepasang sahabat yang sedang bosan. Boy : Bro, kenapa ayam kalau nyebrang gak nengok kanan kiri, langsung lurus aja? Sedangkan manusia kan mesti nengok kanan kiri dulu. Kenapa ayo? Andi : Hmm... Mungkin saat ayamnya itu nyebrang, jalan lagi sepi kali ya. Boy : Salah! Andi : Trus apa jawaban yang bener donk? Boy : Karena ayam itu punya dua mata yang ada di kanan dan di kiri, hahahaha.

Wikan Rajendra A. W SMP PGRI 9 Denpasar

Di Atas Meja Guru

: Anak-anak, tahun berapa Indonesia merdeka? Murid 1 : Tahun 1945 Guru : Ya, betul! Siapa bapak proklamator kita? Murid 2 : Ir. Soekarno. Guru : Ya benar! Siapa penjahit bendera merah putih? Murid 3 : Ibu Fatmawati. Guru : Bagus! Di mana Presiden RI pertama kali menulis teks proklamasi? Murid 4 : (dengan santai menjawab) Di atas meja. Guru & murid lainnya : @#$$%&

PELANGGAN WM bisa mengirim komentar dan identitas diri di rubrik ini. Komentarnya bebas asalkan sopan. Boleh mengirim salam buat teman atau mengeluh sesuatu atau menemukan fakta di lapangan yang mengajak teman baru WM untuk menanggapi. Bisa juga aktivitas yang unik dan menarik. Caranya, kirim data diri dan pas foto bebas ke email : sueca@balipost.com

Nama

: Ni Kadek Silvia Dewi Panggilan : Silvia Sekolah : SMP PGRI 5 Denpasar Kelas : VIII b Ig : Bawelitusaya_ Line : Silvia_dewi37 Salam : Salam buat teman-teman beaven dan anakanak OSIS SMP PGRI 5 Denpasar Nama : N Pangg ilan : i Wayan Sr Cinty i Cinty Hobi a a Dew : Men D i Cita-c ari ita : Presid Ig en, do : Sr kter Salam : S icintyad_ alam b Motto D SM uat teman -tema P N 2B : Jom n kela blo ha angli s IX ppy

ta

mia

u gS

Nama : I Kadek Anaarta Adi Wirawan Panggilan : Anaarta/Jerr Sekolah : SMAN 1 Petang Alamat : Br. Wanasari, Ds. Sulangai Hobi : Sepak bola BBM : d06c8f37 Ig : AnaartaJer Line : anaarta08 Salam : Buat anak Sulangai, jaga persatuan dan saling membantu satu sama lain! Buat SMAN 1 Petang, selalu semangat dan teruslah meraih juara.

an sar om npa na e : K kk ma 1D 6 , X a N p : ma MK g66 sia Na as : S man paa i l o s Ke olah : k tsal kan k u u Se : F ng b i apa Ya a jad Ig i : b bis Ho to t o M

Nama

: Ni Komang Sintia Amanda Putri Panggilan : Sintia Sekolah : SMPN 10 Denpasar Ig : sintiaamandaputri15 Line : sintiaamandaputri TTL : Denpasar, 15 Agustus 2004 Hobi : Mendengarkan musik, menyanyi Motto : Good luck buat semua yang lagi UAS :) Salam : Salam buat teman-teman SDN 5 Peguyangan dan SMPN 10 Denpasar

Nama : Gilang Tomi Bintang Pratama Kelas : VIII9 TTL : Banyuwangi, 30 Agustus 1999 Sekolah : SMPN 2 Denpasar Instagram : Gilangprtamaaa_ Line : gilangtomy Salam : Untuk anak SMPN 2 Denpasar

Kesimpulan Brilian

Anak-anak PAUD sedang berjalan-jalan sambil belajar di museum purbakala. Dan terjadilah percakapan antara dua orang anak. Anak 1 : Wah, ada mumi. Anak 2 : Iya, serem ya muminya. Anak 1 : Itu ada 2235 SM itu apa ya? Anak 2 : Mungkin itu plat mobil yang nabrak muminya dulu. Anak 1 : Ohh. KhrismaWitala Trisma

Christella Imanuellta SMKN 2 Denpasar

Plat Mobil

3

Gusti Ayu Eva Devinda Nareswari Sutapa SMK PGRI 1 Denpasar

Sherlock Holmes dan Dr. Watson sedang berkemah. Mereka sedang berbaring untuk bersiap tidur. Holmes : Watson, lihat ke la-ngit dan katakan yang kamu lihat. Watson : Aku melihat trilyunan bintang. Holmes : Lalu, apa artinya bagimu? Watson : (menjawab dengan penuh pertimbangan) Secara astronomis, hal ini memberitahuku bahwa ada jutaan galaksi dan kemungkinan milyuran planet. Secara teologis, hal ini memberitahuku bahwa Tuhan itu besar dan bahwa kita ini kecil dan tidak berarti. Secara meteorologis, hal ini memberitahuku bahwa esok pasti menjadi hari yang indah. Sekarang, apa artinya bagimu, Holmes? Holmes : Seseorang mencuri tenda kita!

Ni Kadek Risma Yanti SMP PGRI 9 Denpasar

Selasa, 6 - 12 Desember 2016

a inat Arw e d a et Mar : I M de 9 2 a Ma sar, Nam gilan : Denpa eng : n Pa 04 GRI 1 D 0 2 PP TTL : SM ar pas 1961 RI 1 olah Sek 96 , k PG : D1 tuk ana elas 7H lu la k n e U is : ma BBM m ruta a dama e t og Sala sem

Nama : Bagus Triadi Panggilan : Bagus TTL : Denpasar, 8 Juni 2002 Sekolah : SMPN 2 Denpasar Ig : bagus_triadi Motto : I’m weird but I’m genius Salam : Buat anak SMPN 2 yang ada di hati, Death squad dan taksis gang

a Indr

Nama Sekolah TTL Hobi Ig Line Salam

: Windi : SMAN 1 Petang : 10 Januari 1999 : Main gitar : WINDIVANKER1234 : WINDIALEX : Salam buat X IPS2

ati

Parw

an Way : Ni gli Ban a Par Nam gilan : MPN 2 g S bs Pan lah : XD cil_m e I o K i k : t man Se wa s Par ati87 eman-te juga: a l : e K rw tt low : Pa am bua aku, fol h142 @ Ig l l si a r a S a n : ke un Line ang taa_@s m y a l is Sa @er tyad_ n c i sr i


4

Selasa, 6 - 12 Desember 2016

Selasa, 6 - 12 Desember 2016

13

Kosmetik yang Perlu Dihindari untuk Wajah Berjerawat

WAJAH yang cantik dan tidak berjerawat adalah dambaan setiap wanita, tidak sedikit pula wanita yang menutupi jerawat dengan makeup untuk memberi kesan yang flawless. Tapi, apakah kamu tahu kosmetik apa aja yang harus dihindari saat kulit sedang berjerawat? Simak bahasannya yuk! Bedak Padat Menggunakan bedak padat saat kulit sedang berjerawat sangat tidak disarankan. Karena bedat padat membuat makeup menjadi terlalu berat, dan kulit yang sedang berjerawat bisa pecah atau cracking. Disarankan menggunakan bedak tabur untuk kulit wajah yang sedang berjerawat karena teksturnya lebih ringan dan memberi ruangan untuk kulit “bernafas�. Foundation Dewy-Finished Penggunaan foundation untuk kulit

berjerawat juga harus piih-pilih. Foundation yang dewy finished sebaiknya digunakan untuk kulit kering, bukan kulit berminyak yang mana dimiliki oleh kebanyakan orang yang berjerawat. Pigment Merah Menurut Skinpatico, pigmen berwarna merah yang terdapat pada lip tint yang digunakan sebagai blush on di pipi ternyata bisa menyebabkan jerawat loh. Karena pada lip tint terdapat bahan comedogenic yang merupakan turunan dari coal tar. Kosmetik yang Mengandung Alkohol Dr. James E. Fulton, dermatologis sekaligus penulis buku Acne Rx, mengatakan bahwa make up yang mengandung alkohol bisa memicu dan memperparah jerawat, serta membuat kulit menjadi berminyak. Kosmetik yang Mengandung Minyak Hindari juga produk yang oil-based seperti beberapa kosmetik berbahan cocoa butter dan mineral oil. Karena produk-produk tersebut hanya akan menambah minyak di wajah dan memicu lebih banyak jerawat. Febby Frisilia SMAN 6 Denpasar

Dampak Negatif Tidur Dekat Ponsel

WM/ist

Dapat menyebabkan tumor otak Radiasi ponsel dapat mempengaruhi terbentuknya neoplasma dari regenerasi sel yang tidak wajar. Umumnya tumor otak menyerang orang dewasa pada usia produktif, namun tidak sedikit pula ditemukan kasus di mana tumor juga dapat menyerang anak-anak. Oleh karena itu, mulai saat ini usahakan untuk tidak menggunakan ponsel terlalu sering, apalagi sampai dibiasakan tidur di dekatnya. Dapat menyebabkan kanker Hampir sama dengan tumor otak, radiasi ponsel juga dapat mempengaruhi proses pembelahan sel-sel di dalam tubuh menjadi tidak terkendali, sel-sel abnormal ini kemudian menyerang jaringan terdekat yang secara rutin bersentuhan langsung dengan ponsel, seperti kulit dan telingga. Tak jarang anggota tubuh lainnya seperti perut juga dapat terpapar radiasi ponsel sehingga menyebabkan kanker, karena ketika tidur si pemilik tidak sadar kerap meletakkannya di bawah tubuh dan menindihnya. Terbakar dan meledak Media massa seperti televisi dan surat kabar pernah memberitakan kasus ponsel meledak dan terbakar ketika si pemiliknya sedang tertidur sehingga melukainya. Kejadian tersebut terjadi karena sering kali pemilik ponsel mengisi ulang dayanya dan kemudian ter-

tidur di sisinya, ketika daya sudah penuh dan lupa mencabutnya, maka ponsel akan menjadi panas dan bila sampai terjadi korsleting dapat membuatnya meledak hingga terbakar. Menyebabkan sakit kepala Radiasi ponsel bagi beberapa orang yang sensitif terhadap gelombang RF yang dipancarkan dapat menyebabkan sakit kepala, pusing, mual-mual, bahkan hingga muntah. Tidak bisa tidur dengan nyenyak Ponsel dapat membuat seseorang jadi tidak bisa tidur dengan nyenyak, entah karena asyik memainkan permainan, bertelepon ria dengan pacar, sibuk membalas pesan dari kolega, atau membaca informasiinformasi dari internet. Ponsel juga dapat menyebabkan si pemiliknya selalu merasa was-was, merasa gelisah dan tegang. Serangan jantung Pada beberapa kasus pernah ditemukan seseorang yang memiliki riwayat penyakit jantung tiba-tiba meninggal dunia seketika ketika mendengar ponselnya berdering di tengah malam, bisa jadi yang bersangkutan kaget sehingga mengalami serangan jantung. Memperparah Alzheimer Penyakit Alzheimer memang tidak menular dan umumnya menyerang seseorang yang sudah tua. Namun, bagi mereka yang terbiasa tidur di dekat perangkat ini, radiasinya dapat mempercepat proses seseorang mengalami Alzheimer. Menyebabkan kelelahan Ponsel yang berada dekat dengan pemiliknya dapat membuat kualitas tidur menjadi tidak nyenyak. Meskipun Anda tertidur, namun sesungguhnya Anda masih tersadar, dengan ditandai Anda masih mengingat beberapa hal yang terjadi ketika Anda tertidur. Hal ini dapat membuat Anda mengalami kelelahan ketika bangun keesokan harinya. Febby Frisilia SMAN 6 Denpasar

Diasuh oleh Putri Wong Kam Fu Berlaku : Selasa, 6 - 12 Desember 2016

Capricorn (21 Desember - 19 Januari) Bersikaplah lebih realistis dengan apa yang kamu hadapi saat ini, sehingga pikiran bisa terbebas dari ketegangan yang terus menghinggapi pikiran kamu. Memang di saat seperti ini walaupun suasana kurang bersahabat, akan tetapi kemujuran tetap mendampingi kamu, sehingga tak perlu cemas dan khawatir. Asmara: Jauh dari permasalahan yang memusingkan akan tetapi cekcok mulut masih menghiasi suasana di minggu ini. Studi: Tingkatkanlah motivasi belajarnya, agar kamu bisa mengerjakan tugas-tugas pekerjaan kamu dengan mudah.

Taurus (21 April - 21 Mei) Usahakan setiap keputusan ada di tangan sendiri. Tidak perlu melibatkan orang lain, berusahalah untuk lebih percaya diri, apalagi saat ini kemampuan memang benar-benar sedang diuji. Tunjukkan kalau kamu mampu menyelesaikan semua tugas yang telah menjadi tanggung jawab. Asmara: Jangan anggap enteng suatu perselisihan, segera dijelaskan agar tidak berkelanjutan. Studi: Untuk mendapatkan hasil dua kali lebih banyak, lipat tigakan investasi kamu pada pembelajaran.

Aquarius (20 Januari - 19 Februari) Jangan pesimis melihat berbagai permasalahan yang ada, tetaplah optimis karena setiap masalah pasti ada jalan keluarnya, yang penting bagaimana menjaga agar pikiran tetap selalu segar sehingga bisa berpikir dengan jernih dan tidak sampai pusing sendiri. Asmara: Sebisa mungkin untuk tidak marah di minggu ini walaupun suasananya serba menjengkelkan. Studi: Tidak ada yang bisa kamu raih jika kamu tidak mau belajar. Jika ada bayi yang tidak mau belajar bicara, maka ia tak akan bisa berbicara.

Gemini (22 Mei - 21 Juni) Jangan mendengarkan ocehan orang, anggap saja mereka iri dengan keberhasilan kamu saat ini, yang terpenting kamu tetap selalu konsisten dan teguh memegang prinsip, sehingga dengan begitu studi dan kesehatan akan dapat menuai kesuksesan. Asmara: Pihak ketiga mulai hendak mengobrakabrik hubungan kisah kasih kamu dengannya, maka dari itu berhati-hatilah terutama terhadap mulut manis mereka, sebaiknya jangan cepat percaya dan tergoda. Studi: belajarlah hal-hal kecil setiap hari, tapi rutin terjadi setiap hari. Lakukan peningkatan kecil setiap hari, hal tersebut akan berarti sangat banyak untuk beberapa tahun yang kan datang.

Pisces (20 Februari - 20 Maret) Jangan patah semangat, apalagi sampai mempunyai pikiran yang pesimis dengan apa yang kamu lakukan akhir-akhir ini. Tetaplah ditangani pekerjaan yang sedang dihadapi sekarang dengan sebaik mungkin, sebab ini akan berdampak baik bagi kelangsungan hidup kamu di waktu yang akan datang, walaupun hasilnya belum bisa dirasakan untuk saat ini. Asmara: Pilihan kamu sudah tepat, buat apa kamu menyangsikannya lagi dan mencari-cari kesalahan yang seharusnya tidak erlu kamu lakukan. Studi: Belajar adalah investasi tercerdas yang bisa kamu lakukan. Karena investasi kamu akan kembali dengan jumlah yang ratusan bahkan ribuan kali lebih besar dari sebelumnya. Aries (21 Maret - 20 April) Ketenangan merupakan kunci untuk sukses tidaknya segala rencana yang telah kamu jalankan saat ini, jangan sampai hati bingung dan sering ragu dalam membuat keputusan, sementara peluang cukup terbuka lebar, sehingga sangat disayangkan jika kamu tidak bisa berpikiran cepat, karena semua kesempatan itu bisa lenyap diserobot oleh orang lain. Asmara: Lihatlah dari sisi baiknya, agar tidak menjadi tekanan batin. Studi: Tetaplah semangat, mungkin saja kamu mengalami kesulitan saat belajar tapi kamu akan menerima kemudahan setelah kamu memahami dan menerapkan apa yang kamu telah pelajari tadi.

Cancer (22 Juni - 22 Juli) Jangan menentang resiko yang terlalu berbahaya karena kondisi masih belum menentu. Perbaiki dan tata kembali apa-apa yang tidak sesuai dengan komposisi yang sebenarnya. Kalau perlu berusahalah merangkul temanteman yang telah berhasil untuk ikut membantu. Asmara: Tetapkan visi bersama, agar ada kebersamaan dalam melangkah. Studi: Jangan buang hari-hari kamu tanpa mempelajari sesuatu, karena itu berarti menutup hari dengan kegagalan. Leo (21 Juli - 21 Agustus) Jangan malu menerima uluran tangan dari orang lain, apalagi saat ini memang sedangsedang membutuhkan bantuan. Tapi, hal ini jangan sampai membuat kamu menjadi malas dan selalu tergantung kepada orang lain. Berusahalah untuk mandiri dan lebih ulet lagi. Asmara: Seharusnya kamu sedah lebih tahu tentang sifat-sifat pribadinya, lalu buat apa pertengkaran ini terus terjadi. Studi: Semakin banyak ilmu yang kamu pelajari, semakin besar peluang kamu untuk menerima hasil yang lebih besar.

Virgo (22 Agustus - 22 September) Walaupun di minggu ini suasananya kurang begitu menggembirakan karena selalu ada saja persoalan yang membikin hati jengkel. Sebaiknya tetaplah senang dan emosi selalu dijaga agar tidak sampai melakukan perbuatan yang semakin memperburuk suasana saja. Asmara: Cukup hangat dan menyenangkan dan seakan lebih betah berada di rumah. Studi: Belajar memang tidak mudah. Tapi hidup tanpa memiliki ilmu lebih jauh lebih berat dan menyengsarakan. Libra (23 September - 23 Oktober) Cobalah dikendalikan emosi kamu, terutama dalam melontarkan kata-kata sebaiknya jangan sampai menyinggung perasaan orang yang lain karena itu akan sangat berdampak buruk bagi langkah kamu ke depan nanti. Terhadap orang-orang yang sengaja ingin cari gara-gara sebaiknya tak perlu ditanggapi, biarkan saja. Asmara: Jangan ragu untuk jalan-jalan keluar bersamanya, tak perlu takut. Studi: Waktu dan tenaga yang kamu habiskan untuk belajar, akan selalu melahirkan sesuatu yang berguna bagi kehidupan kamu. Scorpio (24 Oktober - 22 November) Jangan takabur dulu walaupun kesehatan dirasa cukup baik untuk saat ini, karena jika tidak ada upaya untuk menjaganya maka tidak lama akan jatuh sakit juga. Asmara: Tak perlu jengkel dan marah dengan sikapnya yang sepintas kurang ada perhatian, cobalah berpikir positif. Studi: Semakin banyak ilmu yang kamu pelajari, semakin mudah bagi kamu memahami ilmu yang lainnya. Sagitarius (23 November - 20 Desember) Jangan malas untuk mengintrospeksi diri, agar kesalahan yang ada tidak sampai terus berkelanjutan. Segera lakukan perubahanperubahan yang cukup mendasar dan tak perlu takut untuk lebih berani melakukan terobosan-terobosan penting di masa yang akan datang. Asmara: Usahakan untuk tidak terlalu kaku dalam menerapkan berbagai kebijakan, agar bisa diterima dan diamalkan olehnya. Studi: Beli masa depanmu dengan ilmu, dan bekerjalah dalam perusahaan yang bernama “belajar� agar kamu mendapat gaji berupa ilmu yang melimpah.


Selasa, 6 - 12 Desember 2016

Selasa, 6 - 12 Desember 2016

PELANGGAN WM bisa mengirim komentar dan identitas diri di rubrik ini. Komentarnya bebas asalkan sopan. Boleh mengirim salam buat teman atau mengeluh sesuatu atau menemukan fakta di lapangan yang mengajak teman baru WM untuk menanggapi. Bisa juga aktivitas yang unik dan menarik. Caranya, kirim data diri dan pas foto bebas ke email : sueca@balipost.com

Cahaya Langit

Secemerlang cahaya matahari Yang selalu mengingatkanku pada pagi Menandakan sekilas tatap mata sang elang menembus indraku Hangat dan cemerlang seperti cahaya surya pada pagi yang selalu ku jalani Menghangatkan dan menerangi tanah beku nan dingin

Gerah Alamku Savana

Di ibu pertiwi ku berpijak Di atas hamparan padang liar Di bawah panas membara sang surya Beradu sesaknya aroma penuh dusta Aku terlahir di baying janji-janji Mereka yang berevolusi Di mana si buta melihat Si lumpuh berjalan Si tuli mendengar Si bisu berkata Bersenandung penuh emosi Di antara rantai kehidupan Makan atau dimakan Bunuh atau dibunuh Lupa atas kuasa

Citya Kamaswara SMPN 3 Gianyar

Kenangan

Dalam balutan panas mentari Daun-daun berjatuhan dan mengering Keringat luruh menari-nari Kehangatan tak perlu dicari Karena hawa pengap mengguyur tubuh ini Tibalah musim panas yang jarang dinanti Berpadu dengan kicauan kenari Langit siap diitari Terbang bebas tak takut ada yang mencari Siapa yang ingin berburu di tengah gerah begini? Tak satu pun orang kedinginan saat seperti ini Tak ada keheningan maupun sunyi Hujan tak kunjung datang dari pagi tadi Musim panas kali ini Sangat membakar namun menyenangkan hati

Ku hentak badan Bangkitkan semangat Menyingsing hari Tanpa kepedihan Tanpa penyesalan Duka di masa silam Ku tutup rapat Ku kubur jauh Kini ku siap Tuk menyongsong kilau Pembawa harapan

Penantian

Pantang Menyerah

Sesuatu yang buruk pasti terjadi Seuatu yang baik pasti terjadi Itu hanya tergantung pikiran Bagaimana pikiran menyimpulkan Kesimpulan diperoleh dari akal Akal dan kecerdikan manusia Manusia yang pantang menyerah Terhadap kebaikan dan keburukan

Febby Frisilia SMAN 6 Denpasar

Nama : I Gusti Bagus Avinta Krisna Panggilan : Krisna Sekolah : SMP PGRI 1 Denpasar Line : krisnak0505. Ig : krisnak05. Salam : Salam buat teman-teman kelas VIII SMP PGRI 1 Denpasar

Tunggulah

Aku ingin terbang Namun aku tenggelam Ku ingin menjelajahi langit biru Namun aku terbuai akan masa lalu Masa kala aku dipuja dan dipuji Tapi kini.... Tak satu yang mengenal diriku Dan kau Kau tertawa dengan banggannya Menghancurkan asa yang ku cipta Namun aku tak akan menyerah Akan ku mulai lagi dari awal Dari pasir hingga menjadi gurun Dan dari air hingga menjadi samudera Tunggulah masa itu Dan siapkan dirimu

Pralambang Kehidupan

Hijau menyelimuti bumi Indah menghiasi dataran bumi Udara menjadi segar terhembus Terhembus hirupan pohon Kuat mencengkeram tanah Tinggi menjunjung langit Tegap menantang halangan Pohon menjadi penyeimbang Keseimbangan menjadi pralambang Pralambang kehidupan

Nama : Luh Juni Artini Panggilan : Juni Ig : juniiartini_5 BBM : d13334fb Sekolah : SMK PGRI 5 Denpasar Salam : Salam buat keluargaku yang di desa, bapak, ibu dan teman-teman kelas Xap5 Hobi : Membaca

Arya Megantara SMKN 3 Denpasar

Nama : Diyah Maharani TTL : 17 Oktober2001 Ig : diyahmaharani12 Sekolah : SMK Pembangunan Denpasar Salam : Untuk teman-teman SMPN 1 Kintamani

Hangatnya Mentari

Senja

Embun menempel berpijar Sinar hangat mentari berpendar Menembus lebat ranting kekar Udara segar terasa terbang ke awan Kicauan riuh burung nyaring terdengar Menyambut hari yang cerah Dan hangatnya mentari Indah berseri penyambut insani

Taktala sang mentari tertelan perut bumi Angin semilir mengantar perasaan terpendam Desau angin menyampaikan rasa yang tertunda Pendar jingga langit menemani tapak kaki yang tercetak Debar ombak menyatakan hal yang tak terucap Hai langit, cintaku tertawa akan perasaan ini Hai angin, mengapa senyumnya selalu terbayang? Adakah senja yang mengantar kedatangannya ke sini Mengantar pesan yang tak tersampaikan Cinta… Jatuh cinta? Tetapi mengapa sakit pun tak terasa Hanya ada ringan dan tenang Sumringah dan keindahan?

Nama : Ni Kadek Nilam Sari TTL : 29 Agustus2001 Ig : nilam2_ Sekolah : SMK Pembangunan Denpasar Motto : Jomblo elegant

Gusti Ayu Eva Devinda Nareswari Sutapa SMK PGRI 1 Denpasar

Graciella SMK Pariwisata Harapan

Sebuah Rahasia Rasaku Padamu

Daun kering meretih Melebur dengan angin, Debu dan luka Terbang bersama Tanpa beban Tanpa lara Hanya pergi Ke mana pun sang surya membawa Dan menambatkan diri pada ratih yang terbuai

Ni Made Lalita Manohari SMAN 3 Denpasar

Nama : Alif Fachri Ramadhan Kelas : X GB 2 Sekolah : SMKN 1 Denpasar TTL : 12 Desember 2000 Line : Aliffachri_ Ig : Fachrirmdhn_ Cita-cita : Arsitek dan pemain basket yang handal Hobi : Menggambar dan bermain basket Motto : Just be yourself

Ni Komang Ayu Gita Astiti SMPN 1 Bangli

Arya Megantara SMKN 3 Denpasar

Menapak Batas

Sebuah asa terhempas oleh takdir Jatuh, turun dan terbuang dalam gelapnya para hina Pekikan pilu menelusuri sunyi malam sang rembulan Merobek kulit-kulit tipis, mematahkan tangan-tangan mungil Biarkan sajak melolong jenuh Menyuarakan riuh riak agar tambah gaduh Mengisi tiap pilu yang kurang terisi Akan dibuatnya api membakar semua hina Meluap berkobar menghanguskan waktu Air tak akan bisa menghapus baranya Begitupun dengan gelap yang tak bisa menghapus kilatan cahayamu Gaduhkan lagi, bersuaralah lagi

Fajar

Ni Komang Ayu Gita Astiti SMPN 1 Bangli

Graciella SMK Pariwisata Harapan

Luka

Gusti Ayu Eva Devinda Nareswari Sutapa SMK PGRI 1 Denpasar

Sesuatu memenuhi kepalaku Berbagai peristiwa masa lalu Terpapang nyata di setiap penjuru Seolah memaksaku Febby Frisilia Kembali memasuki masa itu SMAN 6 Denpasar Dan seakan menarikku Kembali merasakan rasa yang sama Namun aku tahu Kenangan itu hanya akan membuatku jatuh ke lubang yang sama

Tirai lembut dedaunan emas Kecupkan mantra halus pengantar tidur Dengarkan nyanyian hati ini Mengantar rinduku yang tak terbendung Hai, angin yang lembut bertiup Dengan pucuk dandelion beterbangan Sembunyikan aura cintaku yang meletup-letup Di sini aku menunggumu tanpa lelah

Ni Made Lalita Manohari SMAN 3 Denpasar

Beranjak dan berjalan ke depan Basuh air mata dan cerita, saatnya melupakan Hujan berhenti di dua belas, ku habis gelas demi gelas Membuat pahit, sisa yang manis, sampai akhirnya ku lupa Dan kau percaya tak ada yang lebih baik dari ini Apanya yang bahagia? Dan ku tertawa, tak akan ada cerita dalam sebuah rahasia

Rasa ini selalu mengingatkanku Selalu mendorongku Untuk mendekatimu Rasa ini ingin memilikimu seutuhnya Pikiran ini selalu memikirkanmu Entah dari mana datangnya Ku selalu ingin mengeluarkan wajahmu itu dari pikiranku Tapi.......... Hal itu sangat sulit bagiku Rasa yang panas bagaikan api muncul ketika melihatmu dengan orang lain Rasa yang tidak karuan muncul ketika melihatmu Aku selalu bertanya pada diriku Bagaimana caranya aku menghilangkan rasa ini? Ni Ketut Nina Cahayani Dewi SMKN 1 Bangli

Rama Hari SMAN 3 Denpasar

Nama : Ni Kadek Febri Dwi Setyawati TTL :17 Pebruari 2001 Ig : febridwi_kadek Sekolah : SMK Pembangunan Denpasar Motto : Karena di atas langit masih ada langit

Nama : Mirah Pertiwi TTL : 28 Oktober2002 Sekolah : SMP Dwijendra Kelas : VIIIf Ig : miraa.h29 Line : miraah28 Hobi : Main Salam : Salam buat wali kelasku Bu Martini

Nama : Ida Ayu Wina Anggarani TTL :10 April 2001 Ig : winaanggarani Sekolah : SMK Pembangunan Denpasar Motto : Selalu bersyukur


Selasa, 6 - 12 Desember 2016

Selasa, 6 - 12 Desember 2016

Cerpen

SMK PGRI 4 Denpasar Juara Favorit Hias Gapura Wali Kota Sebut Sekolah Lengkap

WALI KOTA ▬ Wali Kota Denpasar IB Rai Dharmawijaya Mantra diterima Ketut Suarya saat meninjau SMK PGRI 4 Denpasar.

SMK PGRI 4 Denpasar menjelang berakhirnya semester ganjil ini sukses meraih sejumlah prestasi di akademis dan non akademis. Siswa SMK PGR 4 Denpasar meraih juara I lomba english speech contes serangkaian Porsenijar Sekolah PGRI Kota Denpasar. Dengan prestasi ini menunjukkan sekolah ini benar-benar dihuni oleh siswa andal dalam bidang kompetensi pariwisata khususnya dalam bahasa Inggris. Juara I diraih oleh Elsiana Septiani Gea Amanda Suprayitno (XII-AP-1). Sementara di cabang lain anakanak Fourgriska juga unggul. Di lomha dharma wecana meraih juara III atas nama Ni Putu Yuni Astini (X-MM). Di lomba kekawin (sekar agung) meraih juara II atas nama Komang Ayu Rahmayani (XIITB2) dan I Ketut Adi Jaya Gunanta (XII AP-4). Sekaa baleganjur Fourgriska meraih juara II I. Lomba upacara bendera juga meraih juara II. Sementara di catur putra siswa Fourgriska meraih juara II atas nama Kelvin Aditya Pratama (XI-TB-2), Ni Nyoman Suwendri (Xi-Ap-4) sukses meraih juara II di catur putri. Tim sepak takraw meraih juara III. Di tenis meja putri meraih juara II oleh Ni Luh Rusmini (XII-Ap-3) dan di tenis meja putra meraih juara II oleh I Gede Eka Purnama Putra (XII-Ap-2).

Tak terduga SMK PGRI 4 Denpasar juga meraih juara favorit menghias gapura dari bahan sampah daur ulang. Prestasi lima besar ini yang membuat Wali Kota Denpasar, Ida Bagus Rai Dharmawijaya Mantra meninjau sekolah ini. Wali Kota langsung diterima Kepala SMK PGRI 4 Denpasar, Drs. I Ketut Suarya, M.Pd., para Pembina dan Wakasek. Saat itu Wali Kota memberi apresiasi positif atas prestasi SMK PGRI 4 Denpasar yang peduli soal lingkungan. Wali Kota juga sempat meninjau ke sejumlah ruang kelas, lab praktik dan SDM guru SMK PGRI 4 Denpasar di Jl. Kebo Iwa Selatan no 8 Denpasar ini. Wali Kota mengingatkan SMK PGRI 4 Denpasar konsisten menjaga kebersihan sekolah dan lingkungan. Di samping itu juga menjaga disiplin anak-anak sekolah agar tak terlibat geng motor dan aksi lainnya. Wali Kota Dennpasar kagumi gedung SMK PGRi 4 Denpasar yang ternyata baru beroperasi tahun 2007 di kawasan Padangsambian sudah menjadi sekolah besar, fasilitas lengkap dengan jumlah siswa 1.238 orang. Kepala SMK PGRI 4 Denpasar, Drs. I Ketut Suarya, M.Pd., didampingi Wakasek Kesiswaan, Ni

Wayan Widha Astiti, S.Pd., M.Pd., sangat bangga anak-anaknya mampu menunjukkan kemampuan diri dalam kompetensi bergengsi. Bahkan setiap tahun prestasi siswanya terus meningkat, termasuk menjadi yang terbaik di english speech contest sebagai salah satu cirri kekuatan sekolah kejuruan pariwisata. Untuk itu dia berterima kasih kepada siswa, OSIS dan guru pembina. Sebab hanya dengan kerja keras dan kerjasama prestasi itu bisa diraih. Yang membanggakan lagi, Wali Kota Denpasar IB Rai Dharmawijaya Mantra mengakui keungguan SMK PGRI 4 Denpasar. Kasek Ketut Suarya mengatakan rasa terima kasihnya kepada Wali Kota Denpasar yang selama kebijakannya tak menbedakan sekolah negeri dan sekolah swasta. Selama ini atas rekomendasi Pemkot Denpasar, SMK PGRI 4 Denpasar menerima dana hibah pembangunan dan alat-alat lab praktik. Selain itu mendapat 15 beasiswa untuk siswa kurang mampu. SMK PGRI 4 Denpasar kini berstatus sekolah UKS, PKTP, wawasan wiyata mandala, green school, calon sekolah rujukan nasional dan sekolah kemitraan nasional. SMK ini memiliki program keahlian Multi Media, Akomodasi Perhotelan dan Tataboga. (sue)

AKU sedang menunggu sopir yang biasa menjemputku saat jam pulang sekolah, tidak sengaja aku menoleh ke arah kanan dan mendapati seseorang menatapku dengan intens. Aku hanya tersenyum ke arahnya dan kembali fokus ke arah jalan raya yang sedang ramai. Aku mencoba kembali menoleh ke arahnya, memastikan kalau dia masih ada di sana. Tetapi sepertinya keputusanku untuk melihatnya adalah keputusan yang salah. Dia di sana bersama seseorang yang aku kenal, Anggi. Dia lalu merapikan rambut kekasihnya itu dengan sayang dan Anggi hanya tersenyum senang. Sepertinya aku memang harus melupakan dia. Cukup dia milikku dulu, tapi sekarang aku harus ikhlas jika ia memilih seseorang yang pantas untuknya. Ya, dia adalah Adiksha Akasa, mantan pacarku sekitar satu bulan yang lalu. Kami memutuskan hubungan itu karena Adiksha atau yang biasa aku panggil Diksha lebih nyaman jika kita berteman. Aku sebenarnya tidak menyetujui hal tersebut karena aku benar-benar menyayanginya. Tetapi bukannya di dalam sebuah hubungan kita tidak boleh egois? Benar bukan? Jadi aku mengikhlaskan dia untuk pergi dari hatiku. Tapi nyatanya walaupun dia sudah pergi, rasa cintaku padanya masih terlalu mendalam dan mungkin sulit dilupakan. “Hey,” seseorang menyadarkanku dari lamunan. Aku pun menoleh ke orang yang menepuk pundakku. “Oh, kamu Stev. Kenapa?” dia Stevan. Lelaki yang paling famous setelahnya Adiksha. “Tuh, dari tadi kamu dipanggil sama sopirmu. Bengong aja! Mikirin siapa sih? Aku?” dia menunjuk Pak Arman yang sudah menunggu di mobil. “Dih... gak level mikirin kamu Stev, hahaha. Ya udah kalo gitu, aku duluan ya. Bye!” Aku lalu berdadah ria dengannya. Stevan, dia anaknya baik, tampan, humoris. Masuk ke tipeku banget sebenernya, hanya tempat yang aku sediakan untuk Adiksha belum bisa

tergantikan olehnya. Ya, aku tahu jika dia menyukaiku. Dia pernah menyatakan rasa yang ia miliki kepadaku dulu. Tapi seperti yang kalian tahu, cinta bukan sebuah besi yang jika dipanaskan bisa bengkok begitu saja. Cinta adalah kepastian hati yang kita miliki. Uh, sepertinya aku harus tidur panjang siang ini. Pikiranku tentang Adiksha harus segera dihilangkan karena aku tahu jika memikirkan pacar orang lain itu adalah hal tidak baik. Tanpa aku sadari waktu sangat cepat berlalu. Tepat hari ini tanggal 17 Maret 2017, my birthday. Biasanya Adiksha akan selalu menjadi orang pertama yang mengucapkan selamat ulang tahun untukku, tapi saat aku mengecek notif dari iphoneku, tak ada satupun pesan darinya. Hem, mungkin memang benar jika dia telah melupakanku dan lebih bahagia bersama Anggi. Ya Nan, kamu harus mengikhlaskan

dia dengan Anggi walau kamu tau hatimu masih dipenuhi dengan bayang-bayang Adiksha. Kamu pasti bisa melupakannya. Setelah mengutak-atik isi hanphone, aku lalu bangkit dan menuju ke bawah untuk sarapan pagi bersama papa dan mama. Tapi sepertinya ada sesuatu yang mengganjal pintuku. “Halo... apa ada orang di luar? Seorang bidadari terjebak di sini!” aku berteriak dari dalam, tetapi tak ada satupun yang menjawab. Aneh sekali. Tiba-tiba pintuku terbuka dan terpampanglah wajah devil seorang Stevan, Adiksha, Anggi, mama, papa, dan temantemanku yang lain. “HAPPY BIRTHDAY NANDA!” teriak mereka semua dan Stevan lalu menyodorkan kue black forest kesukaanku yang diatasnya sudah terdapat angka 17. “Kalian...” aku hanya melongo melihat mereka semua. Ternyata

bukan hanya Stevan yang menyodorkan kue, tetapi Anggi, mama, papa, dan.... Adiksha? Oh, astaga. “Happy Birthday Nan, semoga di sweet seventeen ini semua impianmu tercapai!” Adiskha yang pertama menyodorkan kuenya, memintaku untuk meniup lilin yang berjumlah 17 itu. Senyumku tentu saja mengembang, “Makasi Kha untuk doa dan kuenya!” aku lalu dengan semangat meniup lilin di kue dari Adiksha itu. Dan sesi selanjutnya adalah peniupan lilin-lilin di kue yang lainnya. “Hey...” sapa Stevan saat aku sedang menyendiri di taman belakang. “Hey juga Stev!” sahutku. “Kok gak gabung sama yang lain?” “Hm.. Kalo gabung yang ada aku patah hati melihat kemesraan Anggi sama Adiksha. Jadi mending aku menghindar dari pada merusak suasana hati,” curhatku kepadanya.

Stevan adalah orang yang tahu segalanya tentangku bahkan dia adalah sandaranku saat sedang sedih. “Hey, jangan gitu dong. Aku tahu melupakan seseorang yang kita sayang tak semudah membalikkan telapak tangan, tapi kalo kamu gak mencoba untuk berusaha melupakan dia, hanya sakit yang akan kamu rasakan nanti,” dia merangkul bahuku lembut dan membawaku ke dalam dekapannya. “Stev, kamu bener-bener suka aku ya?” aku tanpa sadar bergumam seperti itu. “Menurut kamu? Setelah sekian banyak caraku untuk menghibur dan mendekatimu, apakah kamu belum juga bisa peka terhadap perasaanku?” Nada bicaranya berubah lesu. “Stev, kamu tahu kalau aku masih mempunyai rasa untuk Adiksha, tetapi kini aku berpikir akan mencoba untuk menggantikan tempat yang Adiksha tempati di hatiku untuk seseorang,” ujarku pelan. Aku dapat merasakan jika dia menatapku. “Siapa?” “Mungkin ini saatnya bagiku untuk benar-benar menghapus segalanya tentang Adiksha. Dan mungkin kamu bisa membuatku perlahan-lahan melupakannya Stev! Aku akan berusaha untuk memberikan rasa yang sama seperti rasa apa yang telah kamu berikan kepadaku selama ini,” aku bersungguh-sungguh dengan ucapanku. “Nan... kamu-” “Aku akan belajar Stev. Tolonglah bantu aku! Apa kamu bisa?” aku menatapnya. “Tentu, aku bisa!” dan dia langsung memelukku erat. Ya, mulai detik itu, aku belajar untuk mencintai Stevan layaknya aku mencintai Adiksha. Perlahanlahan tapi pasti aku akan menyukainya dan bisa melupakan Adiksha. Aku yakin jika Tuhan menyediakan sebuah rencana khusus untukku. Rencana tentang siapa belahan hatiku dan akhir dari cintaku. Mungkin itu bukanlah seorang Adiksha. Tapi aku cukup menjalani apa yang seharusnya tak dituliskan untukku. Entah itu Stevan atau siapa, yang jelas untuk saat ini Stevan adalah cintaku dan semoga untuk selamanya. Ya, itulah harapanku. Ni Putu Anandha Swari SMPN 1 Denpasar

PELANGGAN WM bisa mengirim komentar dan identitas diri di rubrik ini. Komentarnya bebas asalkan sopan. Boleh mengirim salam buat teman atau mengeluh sesuatu atau menemukan fakta di lapangan yang mengajak teman baru WM untuk menanggapi. Bisa juga aktivitas yang unik dan menarik. Caranya, kirim data diri dan pas foto bebas ke email : sueca@balipost.com

Nama : I Gede Adi Pramayoga Panggilan : Gede Adi TTL : Denpasar 16 Nopember 2002 Sekolah : SMPN 11 Denpasar Ig : gede_adi87 Hobi : Mancing Salam : Salam buat temen-temen SMP 11

Nama : I Komang Pramudia Indraswara Panggilan : Pramudia TTL : Denpasar, 29 Juni 2002 Sekolah : SMPN 11 Denpasar, Ig : pramudiaindra34 Line : pramudiaindras. Salam : Salam buat temen-temen SMP 11 kelas VIII a dan buat alumni SDN 3 Sesetan

Nama : Michelle Rumuat Panggilan : Misyel Kelas : X Ap Sekolah : SMK Pembangunan Denpasar Line : rumuatmichelle Ig : michellejennyferrumuat Salam : Buat Damitos sama Teman-teman X Adm Perkantoran (SMK Pembangunan Denpasar)


Selasa, 6 - 12 Desember 2016

10

: Mae Whitman, Robbie Amell, Bella Thorne, Nick Eversman, Skyler Samuels, Bianca A. Santos, Romany Malco, Ken Jeong, Allison Janney, Chris Wylde. : Ari Sandel : Lionsgate, CBS Films

Sutradara Distributor

BIANCA Piper adalah seorang murid SMA pada umumnya, menjalani kehidupan sekolah dengan belajar dan bermain dengan teman-teman. Bianca punya dua orang sahabat yaitu Jess dan Casey. Di mana ada Bianca, disitu ada Jess dan Casey. Mereka kompak ke mana-mana bertiga. Tanpa Bianca sadari orang-orang mengenal dia sebagai DUFF -nya Jess dan Casey. DUFF sendiri adalah singkatan dari Designated Ugly Fat Friend alias orang yang paling jelek dan gendut di dalam suatu

geng atau perkumpulan. Awalnya Bianca menolak itu sampe akhirnya dia menyadari kalo dia emang seorang DUFF. Jess dan Casey begitu cantik dan eksis, sedangkan dia sendiri? Kenapa Jess dan Casey begitu populer sedangkan dia sendiri tidak begitu dikenal, padahal mereka selalu nempel bertiga ke manamana. Merasa dimanfaatkan dua sahabatnya, Bianca ngamuk dan memutuskan persahabatan mereka mulai dari unfollow dan unshare

WM/ist

mereka sadari, kelakuan gila itu direkam oleh teman Madison. Dan video itu kemudian disebar dan jadi viral di sekolah mereka. Alih-alih lepas dari julukan DUFF, Bianca justru jadi tambah terkenal sebagai DUFF kelas kakap. Dia jadi dibenci sama satu sekolahan dan Toby pun semakin menjauh. Mission failed. Bianca pun menyangka Wesley yang menyebarkan video itu. Tapi Wesley bisa membuktikan kalau itu bukan dia. Mereka pun kembali ke misi awal untuk mendapatkan Toby. Dan ternyata Bianca harus kecewa dua kali karena Toby pun cuma memanfaatkan Bianca agar bisa dikenal oleh Jess dan Casey. Bianca pun sadar kalau dia tidak ada apaapanya tanpa Jess dan Casey. Berada di puncak kegalauan, Bianca pun tidak tahu harus berbuat apa.

Tapi siapa yang tau justru kegagalan yang kedua ini jadi pembuka kisah cinta yang baru antara Bianca dan Wesley. Walaupun konflik sempat hadir dengan kembalinya Madison ke pelukan Wesley. Bagaimana kelanjutan ceritanya? Apakah Bianca berhasil melepas status DUFF nya? Akankah Bianca berdamai dengan egonya dan bareng-bareng lagi sama Jess dan Casey? Gimana kelanjutan hubungan Bianca dan Wesley? Tonton deh guys. Film ini cukup menghibur, komedinya juga pas. Film ini cocok ditonton bersama sahabat kalian untuk lebih bisa memahami dan menghargai posisi masing-masing. Kita juga tidak perlu marah dengan satu kondisi tanpa tahu dulu mungkin ada sisi baik di balik itu. (sak)

PELANGGAN WM bisa mengirim komentar dan identitas diri di rubrik ini. Komentarnya bebas asalkan sopan. Boleh mengirim salam buat teman atau mengeluh sesuatu atau menemukan fakta di lapangan yang mengajak teman baru WM untuk menanggapi. Bisa juga aktivitas yang unik dan menarik. Caranya, kirim data diri dan pas foto bebas ke email : sueca@balipost.com

Nama : I Made Dwiky Saputra TTL : Denpasar, 8 September 2001 Sekolah : SMPN 11 Denpasar Kelas : VIII A Ig : Imadedwikysaputra Hobi : Tabuh Salam : Salam buat orangtua di rumah WM/ist

99

1

2

3

4

5

7 8

9 10 11

12

13

14

15 18

16

19 20

21

No.

99

17

6

Mendatar: 1. Oranye; 4. keadaan/peristiwa; 7. bumbu tradisional Jepang; 8. ibu kota Filipina; 9. Biro Administrasi Akademik; 10.bertanya (Inggris); 11.kata/ungkapan khusus; 14.membangun/mendirikan; 15.binatang khas Australia; 18.sabun (Inggris); 20.meminta supaya turut; 21.persetujuan antara dua pihak. Menurun: 1. Obat tradisional; 2. nama buah; 3. sayur berkuah santan; 4. pemberian dengan sukarela; 5. dasar cita-cita; 6. barang bekas; 11.pernyataan mengabulkan; 12.alat untuk mengungkit benda berat; 13.cedera/lecet pada kulit; 16.kakek; 17.tidak ada yang memelihara; 19.minyak pelumas motor/mesin.

Kirim Jawaban TTWM ke : Email : Sueca@balipost.com atau dengan wesel pos ke redaksi WM di Gedung Bali Post Jl. Kepundung 67A Denpasar. Hadiah utama Rp 100 ribu untuk dua orang pemenang

Parijata Kadek Wisnu : a am N Putra isnu W : n ila gg tember Pan pasar, 19 Sep en D : TTL 2004 enpasar MP PGRI 1 D S : ah ol Sek a1 at rij wisnupa Instagram : d304e384 : BBM ak-anak 7A Salam buat an an-teman : Salam tem & salam buat Denpasar 1 I R G P P M S

SMAN 7 Denpasar tak mainmain dalam mengkampanyekan gerakan literasi di sekolah. Sebagai pilot projek nasional, SMAN 7 Denpasar gencar mensosialisasikan gerakan literasi kepada sekolah lain di Kota Denpasar. Sabtu (19/11) lalu SMAN 7 Denpasar mengundang kepala sekolah dan guru SD, SMP , SMA dan SMK untuk mengikuti sosialisasi gerakan literasi. Gerakan li-terasi dibuka Sekdisdikpora Kota Denpasar, Drs. I Wayan Sukana. Pertemuan diawali dengan pemuteran video dan film soal pelaksana literasi di SMAN 7 Denpasar. Wayan Sukana memberi apresiasi luar biasa atas terobosan Kepala SMAN 7, CIM Kusuma Widiawati yang baru empat bulan menjabat dengan gerakan literasi sekolah. Sebab dunia pendidikan tak boleh surut dari ide dan gagasan baru guna memajukan pendidikan. Salah satu gagasan itu adalah budaya literasi di sekolah. Juga ada perkumpulan “Remaja Keren tanpa Durk” yakni remaja tanpa rokok, alkohol dan narkoba. Sukana mengungkapkan gerakan literasi adalah kunci keberhasilan siswa masa depan. Dari gerakan membaca ini otomatis akan menambah wawasan serta mempertajam kecerdasan. Wayan Sukana mengungkapkan gerakan literasi ini bisa diaplikasikan di semua sekolah di Denpasar disesuaikan dengan sikon sekolah. Bentuknya tak perlu sama dengan SMAN 7 Denpasar, yang penting spirit untuk membaca tak boleh putus. Sebab program ini juga mendukung Denpasar sebagai smart city yang menjadikan membaca sebagai kebutuhan. Kepala SMAN 7 Denpasar

LITERASI - Sekdisdikpora Wayan Sukana didampingi Kasek CIM Kusuma Widiawati saat membuka sosialisasi gerakan literasi sekolah. Dra. Cok Istri Mirah Kusuma Widiawati menegaskan Gerakan Literasi Sekolah (GLS) dipayungi Permendikbud 23/2015 tetang penumbuhan budi pekerti dengan program Gerakan Literasi Nasional. Di Indonesia ada 102 sekolah menjadi pilot proyek GLS, dua di Bali. Di SMAN 7 Denpasar, GLS tak hanya melibatkan siswa namun juga guru. Lima menit sebelum mengajar, siswa diberi kesempatan membaca buku bacaan bebas. Saat itu guru juga wajib membaca buku di luar mata pelajaran di meja guru. Setelah itu siswa mempresentasikan bahan yang dibacanya di depan kelas. Mereka bisa menggunakan bahasa Indonesia, bahasa Inggris dan bahasa Bali. Para guru saat jam istirahat dan tidak mengajar juga wajib membaca di mejanya. Di jam-jam istirahat, kini perpustakaan SMAN 7 Denpasar diserbu siswa. Mereka dibebaskan membaca di ruang

Kado HUT PGRI dan Hari Guru

Dua Hari Anak-Anak Smansa Raih 10 Piala LUAR biasa. Dalam dua hari yakni Sabtu dan Minggu (20/11) lalu anakanak SMAN 1 (Smansa) Denpasar meraih 10 juara di tingkat regional dan nasional. Salah satunya tim debat bahasa Inggris Smansa memborong juara nasional di Unram belum lama ini. Tim debat Smansa diperkuat Widat Saputra (X-mia-8), A.A. Abhymantra Agusta Kurnia (X-mia-7), Eunike Putri Permata Murthi (X-IPS) sukses meraih juara I the best team. Sementara ketiganya meraih the best speaker masing-masing Abhymantra meraih ranking kedua, Widat ranking keempat dan Putri ranking tujuh. Dengan demikian anak Smansa yang dibina Ade Pratama dan Drs. Ketut Duryasa,M.Pd., menyabet empat piala sekaligus. Sementara Agus Indra Yudhistira Diva Putra (XII mia-1), sukses menjadu duta Bali dalam pemilihan Parlemen Remaja. Indra bergabung 136 siswa di Indonesia melakoni tugas-tu-

gas dan fungsi DPR selama dua hari di Jakarta. Indra juga dikenal siswa banyak prestasi. Belum lama ini dia meraih juara I lomba parade cinta tanah air dari Kemenham dan berhak maju ke Jakarta. Dia juga meraih juara I lomba cerdas cermat pariwisata di Univ. Negeri Malang dan juara II nasional Olimpiade PKn di Univ. Negeri Malang. Siswa Smansa juga unggul dalam matematika dan statisik. Galangkangin Putra (XI-mia-7) meraih juara I lomba Statistik di MIPA Unud. Siswa binaan Komang Witarsa,S.Pd., ini juga meraih juara II lomba programmer di Unud. Di karya ilmiah anak Smansa tak pernah absen meraih juara. Tim Smansa meraih juara I LKTI di Mipa Unud atas nama Made Akira Ivandio Agusta (XI-mia-11), IA Utari Pradika Dewi (XI-mia-11) dan Wiprahyanti Suaryasa Putri K. (XI-mia-11). Mereka diasuh Dra. Nyoman Yuniati,M.Pd. Sementara itu pada Pameran Bali

Jawaban TTWM No. 98 Mendatar: 1. Sehat 4. Badut 6. Lama 8. Pikat 11. Tiara

13. Monas 16. Ranting 19. Raksa 20. Has 21. Rapuh 22. Tapi

Menurun: 1. Sulit 2. Hampa 3. Adu 4. Boa 5. Tuli 7. Air

9. Kamis 10. Tang 12. Ibarat 14. Onar 15. Subuh 17. NASA 18. TK

Pemenang TTWM No. 98 Ni Putu Anik Arimbawa SMP PGRI 9 Denpasar

I Wayan Adi Arta Laksana SMAN 3 Denpasar

perpustakaan atau di halaman sekolah dan sejumlah bale bengong membaca. Selain sebagai pilot projek GLS, SMAN 7 Denpasar juga menjadi proyek percontohan sekolah penjaminan mutu, sekolah kemitraan dan sekolah adiwiyata. Sebagai bentuk dukungan terhadap gerakan ini Bali Island School (BIS) menyerahkan bantuan buku-buku berbahasa Inggris yang diterima Kasek CIM Kusuma Widiawati. Saat itu Kabid Dikmen Drs. I Wayan Suparta,M.Pd., memaparkan gerakan literasi ini untuk penguatan karakter siswa. Program ini diwali dengan pembiasaan-pembiasaan untuk menjadikan membaca sebuah budaya. Sebab dalam literasi ini melibatkan komponen skill mendengar, berbicara , membaca dan menulis. Caranya guru harus menjadi ACB yaini ajarkan, contohkan dan pembiasaan. (jursman7)

PRESTASI - Siswa Smansa yang berprestasi bergambar dengan piala dan Kasek Nyoman Purnajaya beserta guru pembina.

UKM Kreatif Expo, anak Smansa meraih juara I dan II lomba fashion show busana endek. Juara I dipersembahkan oleh Putri Natalia Wijaya (X-mia-9) dan juara II I Gusti Nyoman Primananta (X-mia-1). Siswa innaan Dra. Desak Putu Sriasih juga juga melahirkan duta endek Kota Denpasar. Kepala SMAN 1 Denpasar, Drs. I Nyoman Purnjaya,M.Pd., didampingi tim kreatif Smansa Dra. Elly Susiana mengaku bangga dengan pretasi anak-anaknya dalam dua harai mampu mengumpulkan 10 piala. Bahkan pada bulan Oktober lalu Smansa mengumpulkan 30 piala dalam sebulan. Ini artinya eksisten Smansa diperhitungkan di tingkat nasional. Dia membenarkan tahun ini Smansa memasuki masa keemasan. Makanya prestasi anak-anak Smansa ini sekaligus dijadikan kado HUT PGRI dan Hari Guru Nasional (HGN) 2016. Untuk itu dia berterimakasih kepada siswa, guru Pembina dan masyarakat khususnya orangtua siswa. Sebab, lahirnya prestasi ini berkat dukungan dana komite dan orangtua siswa. Untuk itu Smansa tetap memberi kesempatan bagi sisw auntuk mengikuti lomba untuk mengatualisasikan kemampuannya. Sekaligus sebagai model evaluasi pembinaan di sekolah. Di Smansa , kata dia, pengembangan bakat siswa dilakukan lewat jalur reguler dan aktualisasi. Jalur reguler berupa pengisian anak lewat belajar di kelas dan pembinaan esktra. Jalur kedua aktualisasi dimana jalur anakanak mengaktualisasikan kemampuan dalam bentuk lomba. Dalam setahun minimal 25 perssen siswa Smansa berprestasi. (jursmansa)

APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA SIA

Bintang

APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA

Meningkatkan Daya Ingat Terus belajar Carilah topik yang menarik minat dan mulailah terlibat di dalamnya dengan mempelajari informasi-informasi baru dan perkembangan tentang topic tersebut. Membaca, mengikuti program bimbingan belajar, informasi di televise dan internet, merupakan sumber pendidikan berkelanjutan untuk otak kita yang WM/ist tentu saja akan mendatangkan hasil yang bermanfaat untuk perkembangan daya ingat. Menjalin hubungan sosial Manusia pada dasarnya memiliki keramahan yang melekat. Semakin sosial kita, semakin baik untuk otak kita. Mengisolasi diri akan merusak banyak sistem tubuh. Penelitian telah menunjukkan bahwa otak dan jantung memiliki banyak keuntungan hubungan keluarga dan sosial yang baik. Mengembangkan kebiasaan baru Setiap kali mengharuskan diri sendiri untuk melakukan sesuatu yang baru, berarti kita telah memicu kekuatan baru untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Hal ini dapat dipraktikkan melalui pertimbangkan untuk merubah layout mebel kita, mengoleskan mentega pada roti dengan cara yang berbeda atau dengan mata tertutup, mengenakan celana dengan satu tangan, atau belajar menggunakan mouse dengan tangan yang lain. kamu dapat memikirkan beberapa ide lain untuk melatih otak dan membantu meningkatkan daya ingat kamu. Melatih pikiran dengan permainan-permainan Semakin kita menggunakan keistimewaan otak, semakin kita membantu daya ingat agar tetap bugar. Ada banyak permainan yang membangkitkan kemampuan intelektual kita sekaligus juga berkontribusi untuk hubungan sosial yang lebih baik. Backgammon, catur, teka-teki dan banyak permainan papan lainnya, menawarkan hiburan dan juga membantu meningkatkan daya ingat. Olahraga dapat meningkatkan daya ingat Manfaat olahraga berpengaruh positif pada banyak sistem tubuh, khususnya daya ingat dan kemampuan kognitif lainnya. Cukup dengan berolahraga selama 20 menit setiap hari dalam latihan yang sederhana seperti berjalan kaki, bersepeda atau berenang. Terbukti secara ilmiah bahwa berjalan kaki selama 2,5 jam setiap minggu secara substansial akan meningkatkan daya ingat pada orang-orang di atas usia 50 tahun. Ni Putu Anandha Swari SMPN 1 Denpasar

Kegiatan Saat Liburan SIAPA yang liburan akhir tahunnya nggak ke mana-mana? Cuman diam di rumah aja? Dari pada diam, lebih baik punya beberapa pilihan kegiatan untuk menutup akhir tahun kamu. Kegiatan-kegiatan ini memang kayaknya sederhana, tapi sebenarnya membawa banyak manfaat buat jiwa dan raga kamu. Bersih-bersih dan merapikan rumah Menurut situs about.com, membersihkan dan merapikan barang-barang bisa menjadi stress reliever, alias pereda stres. Soalnya proses beberes itu memberikan efek therapeutic dan meditatif, sehingga bikin kita lebih rileks setelahnya. Lagipula, akhir tahun adalah waktu yang tepat untuk memilah barang-barang mana saja yang masih bisa dipakai, dan mana yang sudah waktunya disingkirkan. Bukan cuma barang-barang, kita juga perlu memikirkan siapa aja orang-orang yang perlu dipertahankan di dalam hidup kita dan siapa yang nggak. Setalah dibersikan dan dirapikan, tinggal garage sale, deh, tahun depan! Uhuy! Beraktifitas di luar rumah Meskipun tidak mempunyai rencana ke mana-mana selama liburan, bukan berarti kamu harus berdiam diri di dalam kamar saja. Kamu bisa melakukan berbagai aktifitas outdoor supaya badan tetap segar. Cobalah bersepeda keliling komplek, berdoa di tempat ibadah terdekat, bermain ke rumah tetangga, atau membantu ibu bapak menata taman. Biasanya setiap pulang sekolah atau kuliah, kamu pasti langsung masuk kamar kan? Nah, liburan akhir tahun adalah kesempatan yang tepat untuk lebih mengenal lingkungan rumah kamu. Mendekatkan diri dengan keluarga dan teman Saat liburan akhir tahun, pasti semua anggota keluarga kamu ngumpulkan? Nah, ini adalah kesempatan kamu untuk spend quality time dengan mereka. Bisa dengan cerita-cerita tentang kesibukan kamu di sekolah atau di kampus sambil meminta wejangan sama orang tua atau kakak-kakak. Percaya, deh, quality time bareng keluarga adalah saatsaat yang bakal kamu kangenin ketika kamu sudah terlalu sibuk nanti. Kamu juga bisa mengisi liburan akhir tahun dengan menghubungi teman lama. Mungkin kamu punya teman masa kecil atau teman yang sekarang sudah tinggal di beda kota atau beda negara? Kirim email agak panjang atau hubungi mereka langsung lewat telepon. WM/ist

Ni PutuAnandha Swari SMPN 1 Denpasar

APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA

Kisah Gadis Remaja yang Kurang Percaya Diri

7 APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA Si

The Duff

semua akun sosmed dan tidak lagi mau barengan sama mereka. Keputusan itu ternyata tidak mudah, karena Bianca memang tidak punya teman lain selain Jess dan Casey. Bianca tidak punya pilihan lain selain Wesley, teman masa kecil yang juga tetangganya. Wesley sendiri adalah seorang playboy kelas kakap yang selalu putus nyambung dengan pacarnya yang sok eksis, Madison. Tapi prestasi akademiknya tidak sebanding dengan pesona playboynya yang mentereng. Mereka pun bikin kesepakatan untuk bisa saling membantu. Wesley harus bisa membantu Bianca lepas dari julukan DUFF yang sudah begitu menempel padanya. Bianca juga ingin bisa dekat dengan Toby, cowok yang selama ini dia taksir. Nah sebagai imbalannya, Bianca yang memang pinter akan membentu Wesley belajar dan lulus ujian. Misi pun dijalankan. Wesley mulai membantu Bianca merubah penampilannya. Mereka pergi ke satu mall buat belanja. Selama shopping Bianca bertingkah gila atas anjuran Wesley untuk membebaskan perasaannya. Tanpa

Selasa, 6 - 12 Desember 2016


8

Selasa, 6 - 12 Desember 2016

Sudut

Porsenijar Sekolah PGRI ke-4

Dibuka Wali Kota, Diikuti 1.000 Atlet dan Seniman

PORSENIJAR - Wali Kota didampingi Madiadnyana, Nyoman Winata, Wenten Aryasuda dan Mardika saat membuka Porsenijar Sekolah PGRI 2016. Sementara bleganjur anak-anak SMP PGRI 5 Denpasar sedang beraksi SMK., senam PGRI dan atraksi balePEKAN olahraga dan seni pelaPorsenijar Sekolah PGRI kini men- warga PGRI. ganjur SD PGRI Denpasar. Kontan Kedua, tumbuhnya rasa solidaritas jar (Porsenijar) Sekolah PGRI ke-4 jadi agenda tetap YPLP sejak dipimpin saja Wali Kota mengangguk-anggudan terjadinya konsolidasi antara setahun 2016 yang diadakan YPLP Drs. Nengah Madiadnyana,M.M. Makan kepala pertanda kagum dengan kolahh PGRI untuk menjaring bibit terKota PGRI Denpasar berjalan mediadnyana mengungkapkan agenda kehebatan siswa sekolah PGRI. baik yang diterjunkan ke event yang riah diikuti1000 atlet dan seniman. Porsenijar Sekolah PGRI juga menWali Kota Denpasar, IB Rai Dharlebih tinggi. Inilah dikatakan MadiadBahkan ajang ini lebih semarak dukung program Pemkot Denpasar mawijaya Mantra tampak tersenyum nyana, model evaluasi pembinaan dibandingkan Porjar yang digelar dalam pelastarian budaya dan rahina melihat warga YPLP PGRI Denpasar esktra kurikuler di sekolah PGRI. oleh lembaga lain. mabasa Bali. tampil kompak dan disiplin dalam Porsenijar Sekolah PGRI dikaPembukaan Porsenijar Sekolah Dia megakui sejak diluncurkannya menyukseskan Porsenijar. Apalagi takan Madiadnyana juga dikrangkaPGRI Kota Denpasar, Jumat (18/11) Porsenijar, siswa dan sekolah PGRI yayasan ini memiliki 16.426 siswa ian HUT ke71 PGRI dan Hari Guru lalu berjalan istmewa karena dibuka di Denpasar makin berlomba mendidukung 2.600 guru diakui banyak Nasional 2016. langsung Wali Kota Denpasar, IB Rai jadi yang terbaik mencapai prestasi. berperan demi kemajuan pendidikan Pembukaan Porsenijar Sekolah Dharmawijaya Mantra,S.E.,M.Si. di Terbukti, sekolah PGRI mampu mendi Kota Denpasar. PGRI kemarin berlangsung meriah GOR Lilabhuwana. Kedua, untuk kali empati posisi 10 besar tebaik di PSR Wali Kota mengingatkan siswa diisi defile kontingen dari 22 sekolah pertama melombakan baleganjur dan Porjar. Ini, kata dia, menunjukkan PGRI jangan terlibat narkoba agar PGRI dari TK,SD hingga SMP, SMA/ antar SMP dan SMA-SMK. tumbuhnya rasa bangga sebagai

BERSAMA - Kepala SMA PGRI 2 Denpasar Komang Artha Saputra bersama sang juara dan OSIS ketika meraih juara umum I Porsenijar Sekolah PGRI. 2016. MENJELANG akhir tahun 2016, Piala dan hadiah diserahkan siswa SMA PGRI 2 Denpasar yang Ketua YPLP PGRI Kota Denpasar, akrab dikenal Regrisma membuat kejutan. Untuk kali pertama SMA Drs. Nengah Madiadnyana,M.M., bersama Ketua PD PGRI Kota PGRI 2 Denpasar yang berlokasi di Denpasar, Drs. I Nyoman Winata,M. kawasan Monang-Maning Denpasar Hum., dalam apel bendera di lapanini meraih juara umum I Porsenijar gan SMP PGRI 2 Denpasar, Sabtu ke- 4 Sekolah PGRI Kota Denpasar

(19/11) lalu. Di ajang ini SMA PGRI 2 Denpasar sukses mendulang tiga emas, satu perak dan dua perunggu. Medali emas diraih di cabang tenis meja putra atas nama Bayu Candra Wiguna, di tenis meja putri oleh Ayu Ariartini, dan catur putra oleh Wahyu. Medali perak diraih di cabang senam PGRI dan dua medali perunggu masing-masing di cabang sekar agung oleh Ana dan Novianti catri putri oleh Rai Sulastri. Kontan saja piala bergilir dan piala tetap yang diraih oleh siswa SMA PGRI 2 Denpasar langsung diarak konvoi keliling kota sepanjang Jl. WR Supratman hingga ke kampus Regrisma di Monang-maning. Kepala SMA PGRI 2 Denpasar, Komang Artha Saputra, S.Pd., M.M., tampak tersenyum lebar menyaksikan sukaria anak-anaknya yang membuat kejutan mengalahkan juara bertahan SMK PGRI 3 Denpasar hanya selisih satu perunggu. Bagi dia, ini prestasi yang

membanggakan untuk mengevaluasi diri pembinaan ekstra di sekolah. "Semuanya untuk kebanggaan sekolah,’’ ujarnya. Dia menambahkan jika saja sekaa baleganjur-nya tak salah persepsi soal penilaian lomba, dia yakin persaingan akan semakin ketat. Alasanya dia memiliki sekaa baleganjur "Puyung" SMA PGRI 2 Denpasar yang sudah sering pentas seni. Puncaknya mereka sempat pentas dan mendapat apresiasi luar biasa saat acara HUT Regrisma di lapangan Puputan Badung belum lama ini. Sekaa ini didirikan tahun 2010 lalu dengan Pembina I Wayan Gede Mahardijaya,S.Pd., dan I Made Alit Mulyana Putra. Bagi Komang Artha Saputra, meraih predikat terbaik adalah sebuah motivasi. Makanya dia berterima kasih kepada siswa dan OSIS yang kompak mendukung rekannya di setiap cabang lomba. Kepala SMA PGRI 2 Denpasar, Komang Arta Saputra,S.Pd., M.Pd., sangat mengapresiasi semangat

kita tak kehilangan masa depan sebagai generasi penerus bangsa. Jadikan Porsenijar Sekolah PGRI untuk mendidikan kecerdasan dan moral. Untuk itu siswa PGRI diminta menunjukkan disiplin. Apalagi akses informasi dewasa ini sangat mudah, Hp harus dipakai dengan biak jangan untuk niat jahat. Ketua Panitia Porsenijar, Dr. I Nengah Sukama,S.Pd.,M.M., menambahkan di ajang ini dipertandingkan empat muatan penting penguatan pendidikan karakter yakni olahraga, seni budaya, sains dan disiplin. Untuk siswa TK dilombakan tari pendet, mewarnai dan berhitung. Tingkat SD dilombakan pidarta bahasa Bali, story telling dan tari baris tunggal. Untuk SMP dilombakan pidarta bahasa Bali, pidato bahasa Inggris, seni tari, sekar alit dan baleganjur. Untuk tingkat SM dan SMK dilombakan dharma wecana, pidato bahasa Inggris, seni tari, sekar agung dan baleganjur. Sedangkan olahraga meliputi senam, catur, sepak takraw, LKBB dan tenis meja. Pembukaan Porsenijar sekolah PGRI Kota Denpasar juga dihadiri Ketua PGRI Bali, Dr. Gede Wenten Aryasuda , Ketua YPLP PGRI Prov. Bali, Dr. I Made Suada,M.M., dan Ketua PGRI Kota Denpasar, Nyoman Winata. (sue)

dan tekad siswanya dalam berjuang meraih juara. Dia berharap tahun depan bisa lebih berprestasi lagi. Ketua OSIS Regrisma, Krisna juga mengatakan bahwa perjuangan anak-anak SMA PGRI 2 Denpasar sangat memuaskan. Prestasi ini juga berkat dukungan dan kerja keras system pelatihan dan pembinaan di sekolah. "Kami bangga, kini menjadi yang terbaik di Porsenijar sekolah PGRI,’’ tegasnya. Untuk memajukan ekstra unggulan ini, pada penerimaan calon siswa baru lulusan SMP di Denpasar yang memiliki bakat menabuh dan menari diprioritaskan diterima di sekolah ini serta diberikan keringanan biaya pendidikan. SMA PGRI 2 Denpasar juga dikenal sebagai sekolah kembaran SMAN 4 Denpasar di kawasan Monang-Maning Denpasar. SMA PGRI 2 Denpasar adalah satu-sat unya

menjadi program pemerintah yang menerapkan PBKL di bidang pariwisata yakni front office . Kini program itu ditambah dengan bahasa Jepang agar setelah tamat bisa bekerja dan melanjutkan studi. (jurpgri)

Tiga Kali SMP PGRI 5 Denpasar Raih Juara Umum I PORSENIJAR ke-4 Sekolah PGRI di Kota Denpasar berakhir, Sabtu (19/11) lalu. Penutupan Porsenijar ditandai dengan penyerahan hadiah

dan piala oleh Ketua YPLP Kota PGRI Denpasar, Drs. I Nengah Madiadnyana,M.M., bersama PD PGRI Kota Denpasar, Drs. I Nyoman Winata,M.Hum. SMP PGRI 5 Denpasar kembali membuat kejutan dengan meraih juara umum I di Porsenijar Sekolah PGRI Kota Denpasar. Dengan demikian SMP PGRI 5 Denpasar sudah tiga kali meraih juara umum I di ajang bergengsi ini. Pengumuman ini langsung disambut gembira oleh Kepala SMP PGRI 5 Dr. I Wayan Wirasa,M.M.,M. Si., para siswa, OSIS dan guru SMP PGRI 5 Denpasar . Mereka larut dalam suasana sukacita dengan konvoi dan berfoto bersama. Bahkan Kasek Wayan Wirasa langsung merayakan dengan pesta nasi jinggo.

Di ajang bergengsi tersebut SMP PGRI 5 Denpasar sukses mendulang enam emas dan dua perunggu. Perolehan medali emas ini jauh meninggalkan pesaingnya. Medali emas diraih di cabang pidarta bahasa Bali oleh Ari Nirmala Fridayanti, baleganjur oleh Sekaa Gita Gurnita Shanti, senam PGRI, tenis meja putra oleh Abdi Dinar, tenis meja putri oleh Tina Melia Putri dan catur putra oleh Ari Jaya Saputra. Sedangkan medali perunggu di pidato bahasa Inggris oleh Agung Raka Wulan Anandswari dan di tata upacara bendera. Ketika disebutkan nama siswa SMP PGRI 5 Denpasar meraih juara umum langsung disambut dengan sorak sorai bergemuruh. Ketua OSIS SMP PGRI 5 Denpasar, Dita Adinda Putri mengaku gembira luar biasa sekolahnya kembali merebut juara umum I. Ini juga berkat perjuangan dan dukungan OSIS SMP PGRI 5 Denpasar yang tampil kompak memberi motvasi bagi

siswa yang berlomba. Kepala SMP PGRI 5 Denpasar, Dr. Wayan Wirasa,M.M.,M.Si., merasa bersyukur bisa kembali merebut predikat juara umum untuk tingkat SMP. Bagi dia latihan dan lomba sudah menjadi program rutin lewat binaan serius di sekolah. Maknya dia mengatakan Porsenijar ini sebagai pemanasan untuk mengikuti event yang lebih tinggi lagi. Selain dikenal sebagai sekolah unggulan PGRI, SMP PGRI 5 Denpasar juga duta Kota Denpasar di lomba KSPAN se-Bali. Bahkan sekolah ini dikenal mencetak atlet sekaliber dunia seperti Maria Londa. Dengan rendah hati dia mengatakan bahwa keberhasilannya di Porsenijar Sekolah PGRI bukan untuk saling mengalahkan melainkan mengutamakan kebersamaan untuk menumbuhkan rasa manyamabraya. Bagi dia, tidak ada kesuksesan tanpa perjuangan, kerja keras, moti-

vasi serta ketulusiklasan guru membina. "Sekolah memberi ruang yang seluas-luasnya bagi siswa untuk mengembangkan dirinya,’’ ujarnya. Dia mengau salut dengan perjuangan anak-anaknya yang sangat luar biasa. Juga peran pengurus OSIS yang memberi support kepada rekannya di semua lokasi pertandingan. Dengan menerapkan budaya mutu, dia mampu menjadikan siswanya berprestasi. Porsenijar Sekolah PGRI diikutii 22 sekolah PGRI dari TK,SD hingga SMP, SMA/SMK. Ketua YPLP PGRI Kota Denpasar, Drs. I Nengah Madiadnyana bersama Ketua PGRI Kota Denpasar, Nyoman Winata dan Ketua PGRI Bali, Dr. Gede Wenten Aryasuda,M.Pd., Ketua YPLP Prov. PGRI Bali, Dr. I Made Suada ,M.M., M.Si., ikut mengucapkan selamat kepada Wayan Wirasa dan siswanya yang tampil sebagai juara umum I. (jurpgri5)

JUARA - Kepala SMP PGRI 5, Dr. Wayan Wirasa bersama piala juara umum.

Selasa, 6 - 12 Desember 2016

9

d n e r T

Merawat dan Menyimpan Barang-Barang Koleksimu

Sesuaikan Alis Dengan Bentuk Wajahmu

WM/ist

ALIS merupakan fitur wajah yang memiliki pengaruh paling besar untuk menentukan penampilan kita. Jika salah memilih bentuk alis, maka wajah kita akan terlihat aneh. Ternyata, memilih bentuk alis juga harus disesuaikan dengan bentuk wajah kita lho. Berikut ini adalah bentuk alis yang cocok untuk macam-macam bentuk wajah. Alis untuk Wajah Oval Wajah oval adalah bentuk wajah yang dinilai paling ideal. Bentuk wajah ini sebenarnya bisa menggunakan bentuk alis apapun, baik bentuk alis lurus ala korea atau alis meruncing ala barat. Meski cocok untuk segala jenis bentuk alis, pemilik wajah oval harus memperhatikan presisi alisnya. Jangan sampai wajah terlihat terlalu flat dengan alis yang terlalu lurus ataupun terlihat terlalu galak dengan alis yang terlalu runcing. Alis untuk Wajah Kotak Pemilik wajah kotak memiliki fitur wajah yang tajam. Maka dari itu, bentuk alis yang cocok untuk pemilik wajah kotak adalah alis yang tidak terlalu tajam. Bentuk alis yang lembut bisa membantu menyamarkan bentuk wajah kotak. Alis lurus dengan sedikit lengkungan merupakan pilihan terbaik untuk bentuk wajah kotak. Alis untuk Wajah Bulat Pemilik wajah bulat harus memberikan perhatian lebih pada alisnya. Kesalahan bentuk alis bisa membuat si pemilik wajah bulat menjadi terlihat memiliki wajah yang lebih lebar. Alis yang cocok untuk wajah bulat adalah alis yang agak tebal dengan sedikit lengkungan di bagian atas. Hindari bentuk alis yang tipis karena bisa membuat wajah terlihat lebar. Alis untuk Wajah Panjang Bagi pemilik wajah panjang, bentuk alis harus dibuat untuk memberi ilusi wajah yang lebih pendek. Untuk mengimbangi wajah panjang, alis harus dibuat agak tebal namun pendek. Hindari bentuk tajam pada alis, karena hal itu justru membuat wajah terlihat semakin panjang.

MENGOLEKSI barang memang sesuatu yang menyenangkan. Tapi kamu juga harus ekstra hati-hati terhadap barang-barang koleksimu itu. Simak tips gimana cara menjaga barang-barang koleksi kamu. Untuk barang-barang kecil Contohnya barang-barang kecil ini adalah pensil, pulpen, gantungan kunci, atau barang-barang kecil lainnya. Untuk menyimpan barang koleksi ini, kamu bisa menyimpannya di dalam sebuah kotak sehingga tidak mudah tercecer dan tidak terkena debu. Untuk barang-barang lembut Barang-barang lembut di sini seperti boneka atau bantal-bantal lucu. Jika kamu ingin barang-barang ini awet, lebih baik kamu simpan dengan membungkusnya dengan plastik. Cara membungkusnya persis seperti membungkus parcel agar terlihat lebih artistic. Tapi jika misalnya kamu tidak ingin membungkusnya, kamu bisa mencucinya minimal 2 minggu sekali supaya tidak kotor dan berdebu. Untuk barang-barang fashion Jika barang-barang fashion, seperti baju, tas, dan sepatu. • Untuk baju-baju hand made atau yang punya detail sulam, kamu tidak perlu terlalu sering mencucinya. Jika kamu memakainya tidak terlalu lama dan tidak ada bau atau tidak terkena noda, kamu cukup angin-anginkan saja. • Untuk baju yang mempunyai banyak detail seperti gaun pesta atau kebaya, cara menyimpannya adalah masukkan ke dalam kotak yang menurutmu bisa menjadi gaun tersebut agar tidak mudah robek ataupun rusak. • Untuk sepatu, setiap 2 minggu sekali, keluarkan sepatu dari kotaknya dan

maka kalsium di tubuh kamu akan bertambah. Karena menurut penelitian di Kuala Lumpur, kandungan kalsium pada tempe sama dengan kandungan kalsium pada susu sapi segar.

Lipstick Pink yang Sesuai dengan Warna Kulitmu

warna berry pink, deep pink, atau pink dengan hint cokelat. Kulit Putih Next, jika kamu merupakan pemilik kulit putih yang terang, kamu tidak perlu ragu mencoba segala warna lipstick pink yang ada karena semua warnanya akan masuk dengan skin tone-mu yang terang. Kamu bisa bebas bermain dengan warna-warna nude yang soft atau terlihat playful dengan warna pink mentereng seperti pink magenta. Satu hal yang perlu kamu perhatikan adalah jika memilih warna yang nude, sebaiknya kamu memilih jenis lipstick yang creamy atau glossy agar wajah tidak terlihat pucat. Kulit Gelap Tahukah kamu? Semakin gelap kulitmu, semakin pekat warna lipstick yang harus kamu gunakan. Warna lipstick yang bold dan bright ini bisa mengangkat warna skin tone kamu dan membuat wajahmu telihat lebih cerah. Kamu juga harus selalu mengingat bahwa warna nude tidak akan terlihat cocok pada kulit gelap karena hanya akan membuat kulit terlihat kusam. Trust me, it will only make your skin look dull. Warna lipstick pink cerah yang bisa kamu coba adalah warna-warna seperti berry pink, pink fuchsia, pink dengan hint plum, atau deep pink.

WM/ist

Febby Frisilia SMAN 6 Denpasar

Ni Putu Anandha Swari SMPN 1 Denpasar

Manfaat Tempe

Febby Frisilia SMAN 6 Denpasar

WARNA lipstick pink bisa menunjang natural look dan membuat wajahmu terlihat lebih fresh dan muda secara instan. Tapi jika salah memilih warna pink, bisabisa wajahmu malah terlihat lebih pucat dan kusam. Let’s find out the pink colors suitable for your skin tone! Kulit Cokelat/Sawo Matang Kulit sawo matang yang kecoklatan merupakan warna kulit paling banyak dimiliki wanita Indonesia. Good news buat kamu pemilik kulit sawo matang karena ternyata jenis kulit ini sangat cocok dengan banyak warna lipstick pink lho. Tapi sebisa mungkin, hindari lipstick dengan warna pink yang terlalu muda ya seperti warna pink yang nude atau beige pink karena bisa membuat wajahmu terlihat pucat. Meski kamu bisa bebas memilih jenis lipstick warna pink, tetapi ada warna pink tertentu yang akan lebih menyatu dengan warna kulit cokelatmu seperti

WM/ist

angin-anginkan sebentar. Letakkan juga silica gel dalam kotak sepatu agar udara di dalam kotak tidak lembab. Kamu juga bisa menggunakan shoes trees saat menyimpan sepatu agar bentuknya tetap terjaga. • Untuk tas, agar bentuknya terjaga, kamu bisa menggunakan Koran dan dimasukkan ke dalam tas. Dan yang paling penting, jangan meletakkan tas dalam keadaan saling tindih karena itu sama saja merusak bentuk dari tas tersebut. Untuk barang koleksi seperti buku, komik, majalah, dan kaset kamu bisa menyimpannya di tempat yang kering. Manfaatkan silica gel seperti perawatan sepatu untuk menghindari udara lembab yang bisa membuat barang berjamur. Gunakan kotak penyimpanan dari bahan plastic atau kayu. Dan jangan lupa memberi anti rayap pada kotak penyimpananmu jika kotak itu terbuat dari bahan kayu. Untuk koleksi seperti komik, buku, atau majalah, kamu bisa menyampulnya dengan sampul plastik transparan agar terhindar dari debu.

WM/ist

PERNAHKAH kamu makan tempe? Pasti pernah dong. Orang Indonesia mana sih yang gak pernah makan tempe. Tempe adalah salah olahan pangan dari kacang kedelai yang memiliki banyak manfaat bagi manusia. Berikut adalah beberapa manfaatnya : Tinggi Kalsium Jika anda mengonsumsi tempe,

Mudah Untuk Dicerna Tempe memiliki kandungan yang kaya akan serat yang berperan dalam membantu melancarkan proses pencernaan serta dapat mencegah timbulnya berbagai penyakit kronis. Dapat Menangkal Radikal Bebas Kandungan antioksidan isofvalon

TELUR sangat kaya vitamin B6, D, dan E, asam amino, riboflavin, folat, zat besi, fosfor, dan juga vitamin B12 sebagai penghancur lemak. Dalam satu butir telur mengandung sedikitnya 6 gram protein, 300 mikrogram kolin dan 315 miligram phosphatidylcholine. Telur juga mengandung biological value yang sangat baik untuk tubuh karena mudah dicerna. Bagian yang paling banyak mengandung protein ialah putihnya, bebas dari lemak dan kolesterol serta mudah diserap oleh tubuh. Ini bermanfaat sebagai zat pembangun didalam tubuh. Karena itulah tak heran, banyak olahragawan, khususnya fitnes mania atau binaragawan memanfaatkan putih telur sebagai menu wajib harian mereka. Sedangkan bagian kuning telur mengandung phosphatidylcholine yang berguna mencegah penumpukan lemak dan kolesterol di hati. Kuning telur

juga kaya akan kandungan choline untuk meningkatkan fungsi jantung, otak, dan kesehatan membran sel. Cara terbaik mengkonsumsi telur adalah dengan direbus. Selain itu, telur juga bisa digo-reng, dibuat omelet bagian putihnya saja. Selain untuk meningkatkan massa otot, ternyata telur juga bermanfaat untuk anda yang tengah dalam program penurunan berat badan. Anda tidak perlu khawatir berat badan akan naik, karena

pada tempe memiliki peran yang baik dalam melawan serangan radikal bebas, selain itu antibiotik juga berperan dalam mencegah serangan berbagai penyakit degeneratif. Jantung dan Kolesterol Kandungan isofvalon berperan juga dalam membantu mengurangi kadar kolesterol jahat ( LDL ). Selain itu kandungan niacin dan lemak tak jenuh pada tempe berfungsi dalam membantu menurunkan kolesterol jahat sekaligus dapat menurunkan resiko penyakit jantung. Memiliki Antibiotik Natural Jamur Rhizopus dalam tempe dapat memproduksi antibiotik alami yang berperan dalam mencegah terjangkitnya infeksi penyakit diare serta disentri. Khrisma Witala Trisma

makan telur pada saat sarapan akan membantu mengurangi asupan kalori perhari hingga 400 kalori, se-hingga penumpukan lemak karena energi yang tidak terpakai akan berkurang. Ary Pradhana Trisma

WM/ist


8

Selasa, 6 - 12 Desember 2016

Sudut

Porsenijar Sekolah PGRI ke-4

Dibuka Wali Kota, Diikuti 1.000 Atlet dan Seniman

PORSENIJAR - Wali Kota didampingi Madiadnyana, Nyoman Winata, Wenten Aryasuda dan Mardika saat membuka Porsenijar Sekolah PGRI 2016. Sementara bleganjur anak-anak SMP PGRI 5 Denpasar sedang beraksi SMK., senam PGRI dan atraksi balePEKAN olahraga dan seni pelaPorsenijar Sekolah PGRI kini men- warga PGRI. ganjur SD PGRI Denpasar. Kontan Kedua, tumbuhnya rasa solidaritas jar (Porsenijar) Sekolah PGRI ke-4 jadi agenda tetap YPLP sejak dipimpin saja Wali Kota mengangguk-anggudan terjadinya konsolidasi antara setahun 2016 yang diadakan YPLP Drs. Nengah Madiadnyana,M.M. Makan kepala pertanda kagum dengan kolahh PGRI untuk menjaring bibit terKota PGRI Denpasar berjalan mediadnyana mengungkapkan agenda kehebatan siswa sekolah PGRI. baik yang diterjunkan ke event yang riah diikuti1000 atlet dan seniman. Porsenijar Sekolah PGRI juga menWali Kota Denpasar, IB Rai Dharlebih tinggi. Inilah dikatakan MadiadBahkan ajang ini lebih semarak dukung program Pemkot Denpasar mawijaya Mantra tampak tersenyum nyana, model evaluasi pembinaan dibandingkan Porjar yang digelar dalam pelastarian budaya dan rahina melihat warga YPLP PGRI Denpasar esktra kurikuler di sekolah PGRI. oleh lembaga lain. mabasa Bali. tampil kompak dan disiplin dalam Porsenijar Sekolah PGRI dikaPembukaan Porsenijar Sekolah Dia megakui sejak diluncurkannya menyukseskan Porsenijar. Apalagi takan Madiadnyana juga dikrangkaPGRI Kota Denpasar, Jumat (18/11) Porsenijar, siswa dan sekolah PGRI yayasan ini memiliki 16.426 siswa ian HUT ke71 PGRI dan Hari Guru lalu berjalan istmewa karena dibuka di Denpasar makin berlomba mendidukung 2.600 guru diakui banyak Nasional 2016. langsung Wali Kota Denpasar, IB Rai jadi yang terbaik mencapai prestasi. berperan demi kemajuan pendidikan Pembukaan Porsenijar Sekolah Dharmawijaya Mantra,S.E.,M.Si. di Terbukti, sekolah PGRI mampu mendi Kota Denpasar. PGRI kemarin berlangsung meriah GOR Lilabhuwana. Kedua, untuk kali empati posisi 10 besar tebaik di PSR Wali Kota mengingatkan siswa diisi defile kontingen dari 22 sekolah pertama melombakan baleganjur dan Porjar. Ini, kata dia, menunjukkan PGRI jangan terlibat narkoba agar PGRI dari TK,SD hingga SMP, SMA/ antar SMP dan SMA-SMK. tumbuhnya rasa bangga sebagai

BERSAMA - Kepala SMA PGRI 2 Denpasar Komang Artha Saputra bersama sang juara dan OSIS ketika meraih juara umum I Porsenijar Sekolah PGRI. 2016. MENJELANG akhir tahun 2016, Piala dan hadiah diserahkan siswa SMA PGRI 2 Denpasar yang Ketua YPLP PGRI Kota Denpasar, akrab dikenal Regrisma membuat kejutan. Untuk kali pertama SMA Drs. Nengah Madiadnyana,M.M., bersama Ketua PD PGRI Kota PGRI 2 Denpasar yang berlokasi di Denpasar, Drs. I Nyoman Winata,M. kawasan Monang-Maning Denpasar Hum., dalam apel bendera di lapanini meraih juara umum I Porsenijar gan SMP PGRI 2 Denpasar, Sabtu ke- 4 Sekolah PGRI Kota Denpasar

(19/11) lalu. Di ajang ini SMA PGRI 2 Denpasar sukses mendulang tiga emas, satu perak dan dua perunggu. Medali emas diraih di cabang tenis meja putra atas nama Bayu Candra Wiguna, di tenis meja putri oleh Ayu Ariartini, dan catur putra oleh Wahyu. Medali perak diraih di cabang senam PGRI dan dua medali perunggu masing-masing di cabang sekar agung oleh Ana dan Novianti catri putri oleh Rai Sulastri. Kontan saja piala bergilir dan piala tetap yang diraih oleh siswa SMA PGRI 2 Denpasar langsung diarak konvoi keliling kota sepanjang Jl. WR Supratman hingga ke kampus Regrisma di Monang-maning. Kepala SMA PGRI 2 Denpasar, Komang Artha Saputra, S.Pd., M.M., tampak tersenyum lebar menyaksikan sukaria anak-anaknya yang membuat kejutan mengalahkan juara bertahan SMK PGRI 3 Denpasar hanya selisih satu perunggu. Bagi dia, ini prestasi yang

membanggakan untuk mengevaluasi diri pembinaan ekstra di sekolah. "Semuanya untuk kebanggaan sekolah,’’ ujarnya. Dia menambahkan jika saja sekaa baleganjur-nya tak salah persepsi soal penilaian lomba, dia yakin persaingan akan semakin ketat. Alasanya dia memiliki sekaa baleganjur "Puyung" SMA PGRI 2 Denpasar yang sudah sering pentas seni. Puncaknya mereka sempat pentas dan mendapat apresiasi luar biasa saat acara HUT Regrisma di lapangan Puputan Badung belum lama ini. Sekaa ini didirikan tahun 2010 lalu dengan Pembina I Wayan Gede Mahardijaya,S.Pd., dan I Made Alit Mulyana Putra. Bagi Komang Artha Saputra, meraih predikat terbaik adalah sebuah motivasi. Makanya dia berterima kasih kepada siswa dan OSIS yang kompak mendukung rekannya di setiap cabang lomba. Kepala SMA PGRI 2 Denpasar, Komang Arta Saputra,S.Pd., M.Pd., sangat mengapresiasi semangat

kita tak kehilangan masa depan sebagai generasi penerus bangsa. Jadikan Porsenijar Sekolah PGRI untuk mendidikan kecerdasan dan moral. Untuk itu siswa PGRI diminta menunjukkan disiplin. Apalagi akses informasi dewasa ini sangat mudah, Hp harus dipakai dengan biak jangan untuk niat jahat. Ketua Panitia Porsenijar, Dr. I Nengah Sukama,S.Pd.,M.M., menambahkan di ajang ini dipertandingkan empat muatan penting penguatan pendidikan karakter yakni olahraga, seni budaya, sains dan disiplin. Untuk siswa TK dilombakan tari pendet, mewarnai dan berhitung. Tingkat SD dilombakan pidarta bahasa Bali, story telling dan tari baris tunggal. Untuk SMP dilombakan pidarta bahasa Bali, pidato bahasa Inggris, seni tari, sekar alit dan baleganjur. Untuk tingkat SM dan SMK dilombakan dharma wecana, pidato bahasa Inggris, seni tari, sekar agung dan baleganjur. Sedangkan olahraga meliputi senam, catur, sepak takraw, LKBB dan tenis meja. Pembukaan Porsenijar sekolah PGRI Kota Denpasar juga dihadiri Ketua PGRI Bali, Dr. Gede Wenten Aryasuda , Ketua YPLP PGRI Prov. Bali, Dr. I Made Suada,M.M., dan Ketua PGRI Kota Denpasar, Nyoman Winata. (sue)

dan tekad siswanya dalam berjuang meraih juara. Dia berharap tahun depan bisa lebih berprestasi lagi. Ketua OSIS Regrisma, Krisna juga mengatakan bahwa perjuangan anak-anak SMA PGRI 2 Denpasar sangat memuaskan. Prestasi ini juga berkat dukungan dan kerja keras system pelatihan dan pembinaan di sekolah. "Kami bangga, kini menjadi yang terbaik di Porsenijar sekolah PGRI,’’ tegasnya. Untuk memajukan ekstra unggulan ini, pada penerimaan calon siswa baru lulusan SMP di Denpasar yang memiliki bakat menabuh dan menari diprioritaskan diterima di sekolah ini serta diberikan keringanan biaya pendidikan. SMA PGRI 2 Denpasar juga dikenal sebagai sekolah kembaran SMAN 4 Denpasar di kawasan Monang-Maning Denpasar. SMA PGRI 2 Denpasar adalah satu-sat unya

menjadi program pemerintah yang menerapkan PBKL di bidang pariwisata yakni front office . Kini program itu ditambah dengan bahasa Jepang agar setelah tamat bisa bekerja dan melanjutkan studi. (jurpgri)

Tiga Kali SMP PGRI 5 Denpasar Raih Juara Umum I PORSENIJAR ke-4 Sekolah PGRI di Kota Denpasar berakhir, Sabtu (19/11) lalu. Penutupan Porsenijar ditandai dengan penyerahan hadiah

dan piala oleh Ketua YPLP Kota PGRI Denpasar, Drs. I Nengah Madiadnyana,M.M., bersama PD PGRI Kota Denpasar, Drs. I Nyoman Winata,M.Hum. SMP PGRI 5 Denpasar kembali membuat kejutan dengan meraih juara umum I di Porsenijar Sekolah PGRI Kota Denpasar. Dengan demikian SMP PGRI 5 Denpasar sudah tiga kali meraih juara umum I di ajang bergengsi ini. Pengumuman ini langsung disambut gembira oleh Kepala SMP PGRI 5 Dr. I Wayan Wirasa,M.M.,M. Si., para siswa, OSIS dan guru SMP PGRI 5 Denpasar . Mereka larut dalam suasana sukacita dengan konvoi dan berfoto bersama. Bahkan Kasek Wayan Wirasa langsung merayakan dengan pesta nasi jinggo.

Di ajang bergengsi tersebut SMP PGRI 5 Denpasar sukses mendulang enam emas dan dua perunggu. Perolehan medali emas ini jauh meninggalkan pesaingnya. Medali emas diraih di cabang pidarta bahasa Bali oleh Ari Nirmala Fridayanti, baleganjur oleh Sekaa Gita Gurnita Shanti, senam PGRI, tenis meja putra oleh Abdi Dinar, tenis meja putri oleh Tina Melia Putri dan catur putra oleh Ari Jaya Saputra. Sedangkan medali perunggu di pidato bahasa Inggris oleh Agung Raka Wulan Anandswari dan di tata upacara bendera. Ketika disebutkan nama siswa SMP PGRI 5 Denpasar meraih juara umum langsung disambut dengan sorak sorai bergemuruh. Ketua OSIS SMP PGRI 5 Denpasar, Dita Adinda Putri mengaku gembira luar biasa sekolahnya kembali merebut juara umum I. Ini juga berkat perjuangan dan dukungan OSIS SMP PGRI 5 Denpasar yang tampil kompak memberi motvasi bagi

siswa yang berlomba. Kepala SMP PGRI 5 Denpasar, Dr. Wayan Wirasa,M.M.,M.Si., merasa bersyukur bisa kembali merebut predikat juara umum untuk tingkat SMP. Bagi dia latihan dan lomba sudah menjadi program rutin lewat binaan serius di sekolah. Maknya dia mengatakan Porsenijar ini sebagai pemanasan untuk mengikuti event yang lebih tinggi lagi. Selain dikenal sebagai sekolah unggulan PGRI, SMP PGRI 5 Denpasar juga duta Kota Denpasar di lomba KSPAN se-Bali. Bahkan sekolah ini dikenal mencetak atlet sekaliber dunia seperti Maria Londa. Dengan rendah hati dia mengatakan bahwa keberhasilannya di Porsenijar Sekolah PGRI bukan untuk saling mengalahkan melainkan mengutamakan kebersamaan untuk menumbuhkan rasa manyamabraya. Bagi dia, tidak ada kesuksesan tanpa perjuangan, kerja keras, moti-

vasi serta ketulusiklasan guru membina. "Sekolah memberi ruang yang seluas-luasnya bagi siswa untuk mengembangkan dirinya,’’ ujarnya. Dia mengau salut dengan perjuangan anak-anaknya yang sangat luar biasa. Juga peran pengurus OSIS yang memberi support kepada rekannya di semua lokasi pertandingan. Dengan menerapkan budaya mutu, dia mampu menjadikan siswanya berprestasi. Porsenijar Sekolah PGRI diikutii 22 sekolah PGRI dari TK,SD hingga SMP, SMA/SMK. Ketua YPLP PGRI Kota Denpasar, Drs. I Nengah Madiadnyana bersama Ketua PGRI Kota Denpasar, Nyoman Winata dan Ketua PGRI Bali, Dr. Gede Wenten Aryasuda,M.Pd., Ketua YPLP Prov. PGRI Bali, Dr. I Made Suada ,M.M., M.Si., ikut mengucapkan selamat kepada Wayan Wirasa dan siswanya yang tampil sebagai juara umum I. (jurpgri5)

JUARA - Kepala SMP PGRI 5, Dr. Wayan Wirasa bersama piala juara umum.

Selasa, 6 - 12 Desember 2016

9

d n e r T

Merawat dan Menyimpan Barang-Barang Koleksimu

Sesuaikan Alis Dengan Bentuk Wajahmu

WM/ist

ALIS merupakan fitur wajah yang memiliki pengaruh paling besar untuk menentukan penampilan kita. Jika salah memilih bentuk alis, maka wajah kita akan terlihat aneh. Ternyata, memilih bentuk alis juga harus disesuaikan dengan bentuk wajah kita lho. Berikut ini adalah bentuk alis yang cocok untuk macam-macam bentuk wajah. Alis untuk Wajah Oval Wajah oval adalah bentuk wajah yang dinilai paling ideal. Bentuk wajah ini sebenarnya bisa menggunakan bentuk alis apapun, baik bentuk alis lurus ala korea atau alis meruncing ala barat. Meski cocok untuk segala jenis bentuk alis, pemilik wajah oval harus memperhatikan presisi alisnya. Jangan sampai wajah terlihat terlalu flat dengan alis yang terlalu lurus ataupun terlihat terlalu galak dengan alis yang terlalu runcing. Alis untuk Wajah Kotak Pemilik wajah kotak memiliki fitur wajah yang tajam. Maka dari itu, bentuk alis yang cocok untuk pemilik wajah kotak adalah alis yang tidak terlalu tajam. Bentuk alis yang lembut bisa membantu menyamarkan bentuk wajah kotak. Alis lurus dengan sedikit lengkungan merupakan pilihan terbaik untuk bentuk wajah kotak. Alis untuk Wajah Bulat Pemilik wajah bulat harus memberikan perhatian lebih pada alisnya. Kesalahan bentuk alis bisa membuat si pemilik wajah bulat menjadi terlihat memiliki wajah yang lebih lebar. Alis yang cocok untuk wajah bulat adalah alis yang agak tebal dengan sedikit lengkungan di bagian atas. Hindari bentuk alis yang tipis karena bisa membuat wajah terlihat lebar. Alis untuk Wajah Panjang Bagi pemilik wajah panjang, bentuk alis harus dibuat untuk memberi ilusi wajah yang lebih pendek. Untuk mengimbangi wajah panjang, alis harus dibuat agak tebal namun pendek. Hindari bentuk tajam pada alis, karena hal itu justru membuat wajah terlihat semakin panjang.

MENGOLEKSI barang memang sesuatu yang menyenangkan. Tapi kamu juga harus ekstra hati-hati terhadap barang-barang koleksimu itu. Simak tips gimana cara menjaga barang-barang koleksi kamu. Untuk barang-barang kecil Contohnya barang-barang kecil ini adalah pensil, pulpen, gantungan kunci, atau barang-barang kecil lainnya. Untuk menyimpan barang koleksi ini, kamu bisa menyimpannya di dalam sebuah kotak sehingga tidak mudah tercecer dan tidak terkena debu. Untuk barang-barang lembut Barang-barang lembut di sini seperti boneka atau bantal-bantal lucu. Jika kamu ingin barang-barang ini awet, lebih baik kamu simpan dengan membungkusnya dengan plastik. Cara membungkusnya persis seperti membungkus parcel agar terlihat lebih artistic. Tapi jika misalnya kamu tidak ingin membungkusnya, kamu bisa mencucinya minimal 2 minggu sekali supaya tidak kotor dan berdebu. Untuk barang-barang fashion Jika barang-barang fashion, seperti baju, tas, dan sepatu. • Untuk baju-baju hand made atau yang punya detail sulam, kamu tidak perlu terlalu sering mencucinya. Jika kamu memakainya tidak terlalu lama dan tidak ada bau atau tidak terkena noda, kamu cukup angin-anginkan saja. • Untuk baju yang mempunyai banyak detail seperti gaun pesta atau kebaya, cara menyimpannya adalah masukkan ke dalam kotak yang menurutmu bisa menjadi gaun tersebut agar tidak mudah robek ataupun rusak. • Untuk sepatu, setiap 2 minggu sekali, keluarkan sepatu dari kotaknya dan

maka kalsium di tubuh kamu akan bertambah. Karena menurut penelitian di Kuala Lumpur, kandungan kalsium pada tempe sama dengan kandungan kalsium pada susu sapi segar.

Lipstick Pink yang Sesuai dengan Warna Kulitmu

warna berry pink, deep pink, atau pink dengan hint cokelat. Kulit Putih Next, jika kamu merupakan pemilik kulit putih yang terang, kamu tidak perlu ragu mencoba segala warna lipstick pink yang ada karena semua warnanya akan masuk dengan skin tone-mu yang terang. Kamu bisa bebas bermain dengan warna-warna nude yang soft atau terlihat playful dengan warna pink mentereng seperti pink magenta. Satu hal yang perlu kamu perhatikan adalah jika memilih warna yang nude, sebaiknya kamu memilih jenis lipstick yang creamy atau glossy agar wajah tidak terlihat pucat. Kulit Gelap Tahukah kamu? Semakin gelap kulitmu, semakin pekat warna lipstick yang harus kamu gunakan. Warna lipstick yang bold dan bright ini bisa mengangkat warna skin tone kamu dan membuat wajahmu telihat lebih cerah. Kamu juga harus selalu mengingat bahwa warna nude tidak akan terlihat cocok pada kulit gelap karena hanya akan membuat kulit terlihat kusam. Trust me, it will only make your skin look dull. Warna lipstick pink cerah yang bisa kamu coba adalah warna-warna seperti berry pink, pink fuchsia, pink dengan hint plum, atau deep pink.

WM/ist

Febby Frisilia SMAN 6 Denpasar

Ni Putu Anandha Swari SMPN 1 Denpasar

Manfaat Tempe

Febby Frisilia SMAN 6 Denpasar

WARNA lipstick pink bisa menunjang natural look dan membuat wajahmu terlihat lebih fresh dan muda secara instan. Tapi jika salah memilih warna pink, bisabisa wajahmu malah terlihat lebih pucat dan kusam. Let’s find out the pink colors suitable for your skin tone! Kulit Cokelat/Sawo Matang Kulit sawo matang yang kecoklatan merupakan warna kulit paling banyak dimiliki wanita Indonesia. Good news buat kamu pemilik kulit sawo matang karena ternyata jenis kulit ini sangat cocok dengan banyak warna lipstick pink lho. Tapi sebisa mungkin, hindari lipstick dengan warna pink yang terlalu muda ya seperti warna pink yang nude atau beige pink karena bisa membuat wajahmu terlihat pucat. Meski kamu bisa bebas memilih jenis lipstick warna pink, tetapi ada warna pink tertentu yang akan lebih menyatu dengan warna kulit cokelatmu seperti

WM/ist

angin-anginkan sebentar. Letakkan juga silica gel dalam kotak sepatu agar udara di dalam kotak tidak lembab. Kamu juga bisa menggunakan shoes trees saat menyimpan sepatu agar bentuknya tetap terjaga. • Untuk tas, agar bentuknya terjaga, kamu bisa menggunakan Koran dan dimasukkan ke dalam tas. Dan yang paling penting, jangan meletakkan tas dalam keadaan saling tindih karena itu sama saja merusak bentuk dari tas tersebut. Untuk barang koleksi seperti buku, komik, majalah, dan kaset kamu bisa menyimpannya di tempat yang kering. Manfaatkan silica gel seperti perawatan sepatu untuk menghindari udara lembab yang bisa membuat barang berjamur. Gunakan kotak penyimpanan dari bahan plastic atau kayu. Dan jangan lupa memberi anti rayap pada kotak penyimpananmu jika kotak itu terbuat dari bahan kayu. Untuk koleksi seperti komik, buku, atau majalah, kamu bisa menyampulnya dengan sampul plastik transparan agar terhindar dari debu.

WM/ist

PERNAHKAH kamu makan tempe? Pasti pernah dong. Orang Indonesia mana sih yang gak pernah makan tempe. Tempe adalah salah olahan pangan dari kacang kedelai yang memiliki banyak manfaat bagi manusia. Berikut adalah beberapa manfaatnya : Tinggi Kalsium Jika anda mengonsumsi tempe,

Mudah Untuk Dicerna Tempe memiliki kandungan yang kaya akan serat yang berperan dalam membantu melancarkan proses pencernaan serta dapat mencegah timbulnya berbagai penyakit kronis. Dapat Menangkal Radikal Bebas Kandungan antioksidan isofvalon

TELUR sangat kaya vitamin B6, D, dan E, asam amino, riboflavin, folat, zat besi, fosfor, dan juga vitamin B12 sebagai penghancur lemak. Dalam satu butir telur mengandung sedikitnya 6 gram protein, 300 mikrogram kolin dan 315 miligram phosphatidylcholine. Telur juga mengandung biological value yang sangat baik untuk tubuh karena mudah dicerna. Bagian yang paling banyak mengandung protein ialah putihnya, bebas dari lemak dan kolesterol serta mudah diserap oleh tubuh. Ini bermanfaat sebagai zat pembangun didalam tubuh. Karena itulah tak heran, banyak olahragawan, khususnya fitnes mania atau binaragawan memanfaatkan putih telur sebagai menu wajib harian mereka. Sedangkan bagian kuning telur mengandung phosphatidylcholine yang berguna mencegah penumpukan lemak dan kolesterol di hati. Kuning telur

juga kaya akan kandungan choline untuk meningkatkan fungsi jantung, otak, dan kesehatan membran sel. Cara terbaik mengkonsumsi telur adalah dengan direbus. Selain itu, telur juga bisa digo-reng, dibuat omelet bagian putihnya saja. Selain untuk meningkatkan massa otot, ternyata telur juga bermanfaat untuk anda yang tengah dalam program penurunan berat badan. Anda tidak perlu khawatir berat badan akan naik, karena

pada tempe memiliki peran yang baik dalam melawan serangan radikal bebas, selain itu antibiotik juga berperan dalam mencegah serangan berbagai penyakit degeneratif. Jantung dan Kolesterol Kandungan isofvalon berperan juga dalam membantu mengurangi kadar kolesterol jahat ( LDL ). Selain itu kandungan niacin dan lemak tak jenuh pada tempe berfungsi dalam membantu menurunkan kolesterol jahat sekaligus dapat menurunkan resiko penyakit jantung. Memiliki Antibiotik Natural Jamur Rhizopus dalam tempe dapat memproduksi antibiotik alami yang berperan dalam mencegah terjangkitnya infeksi penyakit diare serta disentri. Khrisma Witala Trisma

makan telur pada saat sarapan akan membantu mengurangi asupan kalori perhari hingga 400 kalori, se-hingga penumpukan lemak karena energi yang tidak terpakai akan berkurang. Ary Pradhana Trisma

WM/ist


Selasa, 6 - 12 Desember 2016

10

: Mae Whitman, Robbie Amell, Bella Thorne, Nick Eversman, Skyler Samuels, Bianca A. Santos, Romany Malco, Ken Jeong, Allison Janney, Chris Wylde. : Ari Sandel : Lionsgate, CBS Films

Sutradara Distributor

BIANCA Piper adalah seorang murid SMA pada umumnya, menjalani kehidupan sekolah dengan belajar dan bermain dengan teman-teman. Bianca punya dua orang sahabat yaitu Jess dan Casey. Di mana ada Bianca, disitu ada Jess dan Casey. Mereka kompak ke mana-mana bertiga. Tanpa Bianca sadari orang-orang mengenal dia sebagai DUFF -nya Jess dan Casey. DUFF sendiri adalah singkatan dari Designated Ugly Fat Friend alias orang yang paling jelek dan gendut di dalam suatu

geng atau perkumpulan. Awalnya Bianca menolak itu sampe akhirnya dia menyadari kalo dia emang seorang DUFF. Jess dan Casey begitu cantik dan eksis, sedangkan dia sendiri? Kenapa Jess dan Casey begitu populer sedangkan dia sendiri tidak begitu dikenal, padahal mereka selalu nempel bertiga ke manamana. Merasa dimanfaatkan dua sahabatnya, Bianca ngamuk dan memutuskan persahabatan mereka mulai dari unfollow dan unshare

WM/ist

mereka sadari, kelakuan gila itu direkam oleh teman Madison. Dan video itu kemudian disebar dan jadi viral di sekolah mereka. Alih-alih lepas dari julukan DUFF, Bianca justru jadi tambah terkenal sebagai DUFF kelas kakap. Dia jadi dibenci sama satu sekolahan dan Toby pun semakin menjauh. Mission failed. Bianca pun menyangka Wesley yang menyebarkan video itu. Tapi Wesley bisa membuktikan kalau itu bukan dia. Mereka pun kembali ke misi awal untuk mendapatkan Toby. Dan ternyata Bianca harus kecewa dua kali karena Toby pun cuma memanfaatkan Bianca agar bisa dikenal oleh Jess dan Casey. Bianca pun sadar kalau dia tidak ada apaapanya tanpa Jess dan Casey. Berada di puncak kegalauan, Bianca pun tidak tahu harus berbuat apa.

Tapi siapa yang tau justru kegagalan yang kedua ini jadi pembuka kisah cinta yang baru antara Bianca dan Wesley. Walaupun konflik sempat hadir dengan kembalinya Madison ke pelukan Wesley. Bagaimana kelanjutan ceritanya? Apakah Bianca berhasil melepas status DUFF nya? Akankah Bianca berdamai dengan egonya dan bareng-bareng lagi sama Jess dan Casey? Gimana kelanjutan hubungan Bianca dan Wesley? Tonton deh guys. Film ini cukup menghibur, komedinya juga pas. Film ini cocok ditonton bersama sahabat kalian untuk lebih bisa memahami dan menghargai posisi masing-masing. Kita juga tidak perlu marah dengan satu kondisi tanpa tahu dulu mungkin ada sisi baik di balik itu. (sak)

PELANGGAN WM bisa mengirim komentar dan identitas diri di rubrik ini. Komentarnya bebas asalkan sopan. Boleh mengirim salam buat teman atau mengeluh sesuatu atau menemukan fakta di lapangan yang mengajak teman baru WM untuk menanggapi. Bisa juga aktivitas yang unik dan menarik. Caranya, kirim data diri dan pas foto bebas ke email : sueca@balipost.com

Nama : I Made Dwiky Saputra TTL : Denpasar, 8 September 2001 Sekolah : SMPN 11 Denpasar Kelas : VIII A Ig : Imadedwikysaputra Hobi : Tabuh Salam : Salam buat orangtua di rumah WM/ist

99

1

2

3

4

5

7 8

9 10 11

12

13

14

15 18

16

19 20

21

No.

99

17

6

Mendatar: 1. Oranye; 4. keadaan/peristiwa; 7. bumbu tradisional Jepang; 8. ibu kota Filipina; 9. Biro Administrasi Akademik; 10.bertanya (Inggris); 11.kata/ungkapan khusus; 14.membangun/mendirikan; 15.binatang khas Australia; 18.sabun (Inggris); 20.meminta supaya turut; 21.persetujuan antara dua pihak. Menurun: 1. Obat tradisional; 2. nama buah; 3. sayur berkuah santan; 4. pemberian dengan sukarela; 5. dasar cita-cita; 6. barang bekas; 11.pernyataan mengabulkan; 12.alat untuk mengungkit benda berat; 13.cedera/lecet pada kulit; 16.kakek; 17.tidak ada yang memelihara; 19.minyak pelumas motor/mesin.

Kirim Jawaban TTWM ke : Email : Sueca@balipost.com atau dengan wesel pos ke redaksi WM di Gedung Bali Post Jl. Kepundung 67A Denpasar. Hadiah utama Rp 100 ribu untuk dua orang pemenang

Parijata Kadek Wisnu : a am N Putra isnu W : n ila gg tember Pan pasar, 19 Sep en D : TTL 2004 enpasar MP PGRI 1 D S : ah ol Sek a1 at rij wisnupa Instagram : d304e384 : BBM ak-anak 7A Salam buat an an-teman : Salam tem & salam buat Denpasar 1 I R G P P M S

SMAN 7 Denpasar tak mainmain dalam mengkampanyekan gerakan literasi di sekolah. Sebagai pilot projek nasional, SMAN 7 Denpasar gencar mensosialisasikan gerakan literasi kepada sekolah lain di Kota Denpasar. Sabtu (19/11) lalu SMAN 7 Denpasar mengundang kepala sekolah dan guru SD, SMP , SMA dan SMK untuk mengikuti sosialisasi gerakan literasi. Gerakan li-terasi dibuka Sekdisdikpora Kota Denpasar, Drs. I Wayan Sukana. Pertemuan diawali dengan pemuteran video dan film soal pelaksana literasi di SMAN 7 Denpasar. Wayan Sukana memberi apresiasi luar biasa atas terobosan Kepala SMAN 7, CIM Kusuma Widiawati yang baru empat bulan menjabat dengan gerakan literasi sekolah. Sebab dunia pendidikan tak boleh surut dari ide dan gagasan baru guna memajukan pendidikan. Salah satu gagasan itu adalah budaya literasi di sekolah. Juga ada perkumpulan “Remaja Keren tanpa Durk” yakni remaja tanpa rokok, alkohol dan narkoba. Sukana mengungkapkan gerakan literasi adalah kunci keberhasilan siswa masa depan. Dari gerakan membaca ini otomatis akan menambah wawasan serta mempertajam kecerdasan. Wayan Sukana mengungkapkan gerakan literasi ini bisa diaplikasikan di semua sekolah di Denpasar disesuaikan dengan sikon sekolah. Bentuknya tak perlu sama dengan SMAN 7 Denpasar, yang penting spirit untuk membaca tak boleh putus. Sebab program ini juga mendukung Denpasar sebagai smart city yang menjadikan membaca sebagai kebutuhan. Kepala SMAN 7 Denpasar

LITERASI - Sekdisdikpora Wayan Sukana didampingi Kasek CIM Kusuma Widiawati saat membuka sosialisasi gerakan literasi sekolah. Dra. Cok Istri Mirah Kusuma Widiawati menegaskan Gerakan Literasi Sekolah (GLS) dipayungi Permendikbud 23/2015 tetang penumbuhan budi pekerti dengan program Gerakan Literasi Nasional. Di Indonesia ada 102 sekolah menjadi pilot proyek GLS, dua di Bali. Di SMAN 7 Denpasar, GLS tak hanya melibatkan siswa namun juga guru. Lima menit sebelum mengajar, siswa diberi kesempatan membaca buku bacaan bebas. Saat itu guru juga wajib membaca buku di luar mata pelajaran di meja guru. Setelah itu siswa mempresentasikan bahan yang dibacanya di depan kelas. Mereka bisa menggunakan bahasa Indonesia, bahasa Inggris dan bahasa Bali. Para guru saat jam istirahat dan tidak mengajar juga wajib membaca di mejanya. Di jam-jam istirahat, kini perpustakaan SMAN 7 Denpasar diserbu siswa. Mereka dibebaskan membaca di ruang

Kado HUT PGRI dan Hari Guru

Dua Hari Anak-Anak Smansa Raih 10 Piala LUAR biasa. Dalam dua hari yakni Sabtu dan Minggu (20/11) lalu anakanak SMAN 1 (Smansa) Denpasar meraih 10 juara di tingkat regional dan nasional. Salah satunya tim debat bahasa Inggris Smansa memborong juara nasional di Unram belum lama ini. Tim debat Smansa diperkuat Widat Saputra (X-mia-8), A.A. Abhymantra Agusta Kurnia (X-mia-7), Eunike Putri Permata Murthi (X-IPS) sukses meraih juara I the best team. Sementara ketiganya meraih the best speaker masing-masing Abhymantra meraih ranking kedua, Widat ranking keempat dan Putri ranking tujuh. Dengan demikian anak Smansa yang dibina Ade Pratama dan Drs. Ketut Duryasa,M.Pd., menyabet empat piala sekaligus. Sementara Agus Indra Yudhistira Diva Putra (XII mia-1), sukses menjadu duta Bali dalam pemilihan Parlemen Remaja. Indra bergabung 136 siswa di Indonesia melakoni tugas-tu-

gas dan fungsi DPR selama dua hari di Jakarta. Indra juga dikenal siswa banyak prestasi. Belum lama ini dia meraih juara I lomba parade cinta tanah air dari Kemenham dan berhak maju ke Jakarta. Dia juga meraih juara I lomba cerdas cermat pariwisata di Univ. Negeri Malang dan juara II nasional Olimpiade PKn di Univ. Negeri Malang. Siswa Smansa juga unggul dalam matematika dan statisik. Galangkangin Putra (XI-mia-7) meraih juara I lomba Statistik di MIPA Unud. Siswa binaan Komang Witarsa,S.Pd., ini juga meraih juara II lomba programmer di Unud. Di karya ilmiah anak Smansa tak pernah absen meraih juara. Tim Smansa meraih juara I LKTI di Mipa Unud atas nama Made Akira Ivandio Agusta (XI-mia-11), IA Utari Pradika Dewi (XI-mia-11) dan Wiprahyanti Suaryasa Putri K. (XI-mia-11). Mereka diasuh Dra. Nyoman Yuniati,M.Pd. Sementara itu pada Pameran Bali

Jawaban TTWM No. 98 Mendatar: 1. Sehat 4. Badut 6. Lama 8. Pikat 11. Tiara

13. Monas 16. Ranting 19. Raksa 20. Has 21. Rapuh 22. Tapi

Menurun: 1. Sulit 2. Hampa 3. Adu 4. Boa 5. Tuli 7. Air

9. Kamis 10. Tang 12. Ibarat 14. Onar 15. Subuh 17. NASA 18. TK

Pemenang TTWM No. 98 Ni Putu Anik Arimbawa SMP PGRI 9 Denpasar

I Wayan Adi Arta Laksana SMAN 3 Denpasar

perpustakaan atau di halaman sekolah dan sejumlah bale bengong membaca. Selain sebagai pilot projek GLS, SMAN 7 Denpasar juga menjadi proyek percontohan sekolah penjaminan mutu, sekolah kemitraan dan sekolah adiwiyata. Sebagai bentuk dukungan terhadap gerakan ini Bali Island School (BIS) menyerahkan bantuan buku-buku berbahasa Inggris yang diterima Kasek CIM Kusuma Widiawati. Saat itu Kabid Dikmen Drs. I Wayan Suparta,M.Pd., memaparkan gerakan literasi ini untuk penguatan karakter siswa. Program ini diwali dengan pembiasaan-pembiasaan untuk menjadikan membaca sebuah budaya. Sebab dalam literasi ini melibatkan komponen skill mendengar, berbicara , membaca dan menulis. Caranya guru harus menjadi ACB yaini ajarkan, contohkan dan pembiasaan. (jursman7)

PRESTASI - Siswa Smansa yang berprestasi bergambar dengan piala dan Kasek Nyoman Purnajaya beserta guru pembina.

UKM Kreatif Expo, anak Smansa meraih juara I dan II lomba fashion show busana endek. Juara I dipersembahkan oleh Putri Natalia Wijaya (X-mia-9) dan juara II I Gusti Nyoman Primananta (X-mia-1). Siswa innaan Dra. Desak Putu Sriasih juga juga melahirkan duta endek Kota Denpasar. Kepala SMAN 1 Denpasar, Drs. I Nyoman Purnjaya,M.Pd., didampingi tim kreatif Smansa Dra. Elly Susiana mengaku bangga dengan pretasi anak-anaknya dalam dua harai mampu mengumpulkan 10 piala. Bahkan pada bulan Oktober lalu Smansa mengumpulkan 30 piala dalam sebulan. Ini artinya eksisten Smansa diperhitungkan di tingkat nasional. Dia membenarkan tahun ini Smansa memasuki masa keemasan. Makanya prestasi anak-anak Smansa ini sekaligus dijadikan kado HUT PGRI dan Hari Guru Nasional (HGN) 2016. Untuk itu dia berterimakasih kepada siswa, guru Pembina dan masyarakat khususnya orangtua siswa. Sebab, lahirnya prestasi ini berkat dukungan dana komite dan orangtua siswa. Untuk itu Smansa tetap memberi kesempatan bagi sisw auntuk mengikuti lomba untuk mengatualisasikan kemampuannya. Sekaligus sebagai model evaluasi pembinaan di sekolah. Di Smansa , kata dia, pengembangan bakat siswa dilakukan lewat jalur reguler dan aktualisasi. Jalur reguler berupa pengisian anak lewat belajar di kelas dan pembinaan esktra. Jalur kedua aktualisasi dimana jalur anakanak mengaktualisasikan kemampuan dalam bentuk lomba. Dalam setahun minimal 25 perssen siswa Smansa berprestasi. (jursmansa)

APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA SIA

Bintang

APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA

Meningkatkan Daya Ingat Terus belajar Carilah topik yang menarik minat dan mulailah terlibat di dalamnya dengan mempelajari informasi-informasi baru dan perkembangan tentang topic tersebut. Membaca, mengikuti program bimbingan belajar, informasi di televise dan internet, merupakan sumber pendidikan berkelanjutan untuk otak kita yang WM/ist tentu saja akan mendatangkan hasil yang bermanfaat untuk perkembangan daya ingat. Menjalin hubungan sosial Manusia pada dasarnya memiliki keramahan yang melekat. Semakin sosial kita, semakin baik untuk otak kita. Mengisolasi diri akan merusak banyak sistem tubuh. Penelitian telah menunjukkan bahwa otak dan jantung memiliki banyak keuntungan hubungan keluarga dan sosial yang baik. Mengembangkan kebiasaan baru Setiap kali mengharuskan diri sendiri untuk melakukan sesuatu yang baru, berarti kita telah memicu kekuatan baru untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Hal ini dapat dipraktikkan melalui pertimbangkan untuk merubah layout mebel kita, mengoleskan mentega pada roti dengan cara yang berbeda atau dengan mata tertutup, mengenakan celana dengan satu tangan, atau belajar menggunakan mouse dengan tangan yang lain. kamu dapat memikirkan beberapa ide lain untuk melatih otak dan membantu meningkatkan daya ingat kamu. Melatih pikiran dengan permainan-permainan Semakin kita menggunakan keistimewaan otak, semakin kita membantu daya ingat agar tetap bugar. Ada banyak permainan yang membangkitkan kemampuan intelektual kita sekaligus juga berkontribusi untuk hubungan sosial yang lebih baik. Backgammon, catur, teka-teki dan banyak permainan papan lainnya, menawarkan hiburan dan juga membantu meningkatkan daya ingat. Olahraga dapat meningkatkan daya ingat Manfaat olahraga berpengaruh positif pada banyak sistem tubuh, khususnya daya ingat dan kemampuan kognitif lainnya. Cukup dengan berolahraga selama 20 menit setiap hari dalam latihan yang sederhana seperti berjalan kaki, bersepeda atau berenang. Terbukti secara ilmiah bahwa berjalan kaki selama 2,5 jam setiap minggu secara substansial akan meningkatkan daya ingat pada orang-orang di atas usia 50 tahun. Ni Putu Anandha Swari SMPN 1 Denpasar

Kegiatan Saat Liburan SIAPA yang liburan akhir tahunnya nggak ke mana-mana? Cuman diam di rumah aja? Dari pada diam, lebih baik punya beberapa pilihan kegiatan untuk menutup akhir tahun kamu. Kegiatan-kegiatan ini memang kayaknya sederhana, tapi sebenarnya membawa banyak manfaat buat jiwa dan raga kamu. Bersih-bersih dan merapikan rumah Menurut situs about.com, membersihkan dan merapikan barang-barang bisa menjadi stress reliever, alias pereda stres. Soalnya proses beberes itu memberikan efek therapeutic dan meditatif, sehingga bikin kita lebih rileks setelahnya. Lagipula, akhir tahun adalah waktu yang tepat untuk memilah barang-barang mana saja yang masih bisa dipakai, dan mana yang sudah waktunya disingkirkan. Bukan cuma barang-barang, kita juga perlu memikirkan siapa aja orang-orang yang perlu dipertahankan di dalam hidup kita dan siapa yang nggak. Setalah dibersikan dan dirapikan, tinggal garage sale, deh, tahun depan! Uhuy! Beraktifitas di luar rumah Meskipun tidak mempunyai rencana ke mana-mana selama liburan, bukan berarti kamu harus berdiam diri di dalam kamar saja. Kamu bisa melakukan berbagai aktifitas outdoor supaya badan tetap segar. Cobalah bersepeda keliling komplek, berdoa di tempat ibadah terdekat, bermain ke rumah tetangga, atau membantu ibu bapak menata taman. Biasanya setiap pulang sekolah atau kuliah, kamu pasti langsung masuk kamar kan? Nah, liburan akhir tahun adalah kesempatan yang tepat untuk lebih mengenal lingkungan rumah kamu. Mendekatkan diri dengan keluarga dan teman Saat liburan akhir tahun, pasti semua anggota keluarga kamu ngumpulkan? Nah, ini adalah kesempatan kamu untuk spend quality time dengan mereka. Bisa dengan cerita-cerita tentang kesibukan kamu di sekolah atau di kampus sambil meminta wejangan sama orang tua atau kakak-kakak. Percaya, deh, quality time bareng keluarga adalah saatsaat yang bakal kamu kangenin ketika kamu sudah terlalu sibuk nanti. Kamu juga bisa mengisi liburan akhir tahun dengan menghubungi teman lama. Mungkin kamu punya teman masa kecil atau teman yang sekarang sudah tinggal di beda kota atau beda negara? Kirim email agak panjang atau hubungi mereka langsung lewat telepon. WM/ist

Ni PutuAnandha Swari SMPN 1 Denpasar

APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA

Kisah Gadis Remaja yang Kurang Percaya Diri

7 APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA DAN SIAPA APA Si

The Duff

semua akun sosmed dan tidak lagi mau barengan sama mereka. Keputusan itu ternyata tidak mudah, karena Bianca memang tidak punya teman lain selain Jess dan Casey. Bianca tidak punya pilihan lain selain Wesley, teman masa kecil yang juga tetangganya. Wesley sendiri adalah seorang playboy kelas kakap yang selalu putus nyambung dengan pacarnya yang sok eksis, Madison. Tapi prestasi akademiknya tidak sebanding dengan pesona playboynya yang mentereng. Mereka pun bikin kesepakatan untuk bisa saling membantu. Wesley harus bisa membantu Bianca lepas dari julukan DUFF yang sudah begitu menempel padanya. Bianca juga ingin bisa dekat dengan Toby, cowok yang selama ini dia taksir. Nah sebagai imbalannya, Bianca yang memang pinter akan membentu Wesley belajar dan lulus ujian. Misi pun dijalankan. Wesley mulai membantu Bianca merubah penampilannya. Mereka pergi ke satu mall buat belanja. Selama shopping Bianca bertingkah gila atas anjuran Wesley untuk membebaskan perasaannya. Tanpa

Selasa, 6 - 12 Desember 2016


Selasa, 6 - 12 Desember 2016

Selasa, 6 - 12 Desember 2016

Cerpen

SMK PGRI 4 Denpasar Juara Favorit Hias Gapura Wali Kota Sebut Sekolah Lengkap

WALI KOTA ▬ Wali Kota Denpasar IB Rai Dharmawijaya Mantra diterima Ketut Suarya saat meninjau SMK PGRI 4 Denpasar.

SMK PGRI 4 Denpasar menjelang berakhirnya semester ganjil ini sukses meraih sejumlah prestasi di akademis dan non akademis. Siswa SMK PGR 4 Denpasar meraih juara I lomba english speech contes serangkaian Porsenijar Sekolah PGRI Kota Denpasar. Dengan prestasi ini menunjukkan sekolah ini benar-benar dihuni oleh siswa andal dalam bidang kompetensi pariwisata khususnya dalam bahasa Inggris. Juara I diraih oleh Elsiana Septiani Gea Amanda Suprayitno (XII-AP-1). Sementara di cabang lain anakanak Fourgriska juga unggul. Di lomha dharma wecana meraih juara III atas nama Ni Putu Yuni Astini (X-MM). Di lomba kekawin (sekar agung) meraih juara II atas nama Komang Ayu Rahmayani (XIITB2) dan I Ketut Adi Jaya Gunanta (XII AP-4). Sekaa baleganjur Fourgriska meraih juara II I. Lomba upacara bendera juga meraih juara II. Sementara di catur putra siswa Fourgriska meraih juara II atas nama Kelvin Aditya Pratama (XI-TB-2), Ni Nyoman Suwendri (Xi-Ap-4) sukses meraih juara II di catur putri. Tim sepak takraw meraih juara III. Di tenis meja putri meraih juara II oleh Ni Luh Rusmini (XII-Ap-3) dan di tenis meja putra meraih juara II oleh I Gede Eka Purnama Putra (XII-Ap-2).

Tak terduga SMK PGRI 4 Denpasar juga meraih juara favorit menghias gapura dari bahan sampah daur ulang. Prestasi lima besar ini yang membuat Wali Kota Denpasar, Ida Bagus Rai Dharmawijaya Mantra meninjau sekolah ini. Wali Kota langsung diterima Kepala SMK PGRI 4 Denpasar, Drs. I Ketut Suarya, M.Pd., para Pembina dan Wakasek. Saat itu Wali Kota memberi apresiasi positif atas prestasi SMK PGRI 4 Denpasar yang peduli soal lingkungan. Wali Kota juga sempat meninjau ke sejumlah ruang kelas, lab praktik dan SDM guru SMK PGRI 4 Denpasar di Jl. Kebo Iwa Selatan no 8 Denpasar ini. Wali Kota mengingatkan SMK PGRI 4 Denpasar konsisten menjaga kebersihan sekolah dan lingkungan. Di samping itu juga menjaga disiplin anak-anak sekolah agar tak terlibat geng motor dan aksi lainnya. Wali Kota Dennpasar kagumi gedung SMK PGRi 4 Denpasar yang ternyata baru beroperasi tahun 2007 di kawasan Padangsambian sudah menjadi sekolah besar, fasilitas lengkap dengan jumlah siswa 1.238 orang. Kepala SMK PGRI 4 Denpasar, Drs. I Ketut Suarya, M.Pd., didampingi Wakasek Kesiswaan, Ni

Wayan Widha Astiti, S.Pd., M.Pd., sangat bangga anak-anaknya mampu menunjukkan kemampuan diri dalam kompetensi bergengsi. Bahkan setiap tahun prestasi siswanya terus meningkat, termasuk menjadi yang terbaik di english speech contest sebagai salah satu cirri kekuatan sekolah kejuruan pariwisata. Untuk itu dia berterima kasih kepada siswa, OSIS dan guru pembina. Sebab hanya dengan kerja keras dan kerjasama prestasi itu bisa diraih. Yang membanggakan lagi, Wali Kota Denpasar IB Rai Dharmawijaya Mantra mengakui keungguan SMK PGRI 4 Denpasar. Kasek Ketut Suarya mengatakan rasa terima kasihnya kepada Wali Kota Denpasar yang selama kebijakannya tak menbedakan sekolah negeri dan sekolah swasta. Selama ini atas rekomendasi Pemkot Denpasar, SMK PGRI 4 Denpasar menerima dana hibah pembangunan dan alat-alat lab praktik. Selain itu mendapat 15 beasiswa untuk siswa kurang mampu. SMK PGRI 4 Denpasar kini berstatus sekolah UKS, PKTP, wawasan wiyata mandala, green school, calon sekolah rujukan nasional dan sekolah kemitraan nasional. SMK ini memiliki program keahlian Multi Media, Akomodasi Perhotelan dan Tataboga. (sue)

AKU sedang menunggu sopir yang biasa menjemputku saat jam pulang sekolah, tidak sengaja aku menoleh ke arah kanan dan mendapati seseorang menatapku dengan intens. Aku hanya tersenyum ke arahnya dan kembali fokus ke arah jalan raya yang sedang ramai. Aku mencoba kembali menoleh ke arahnya, memastikan kalau dia masih ada di sana. Tetapi sepertinya keputusanku untuk melihatnya adalah keputusan yang salah. Dia di sana bersama seseorang yang aku kenal, Anggi. Dia lalu merapikan rambut kekasihnya itu dengan sayang dan Anggi hanya tersenyum senang. Sepertinya aku memang harus melupakan dia. Cukup dia milikku dulu, tapi sekarang aku harus ikhlas jika ia memilih seseorang yang pantas untuknya. Ya, dia adalah Adiksha Akasa, mantan pacarku sekitar satu bulan yang lalu. Kami memutuskan hubungan itu karena Adiksha atau yang biasa aku panggil Diksha lebih nyaman jika kita berteman. Aku sebenarnya tidak menyetujui hal tersebut karena aku benar-benar menyayanginya. Tetapi bukannya di dalam sebuah hubungan kita tidak boleh egois? Benar bukan? Jadi aku mengikhlaskan dia untuk pergi dari hatiku. Tapi nyatanya walaupun dia sudah pergi, rasa cintaku padanya masih terlalu mendalam dan mungkin sulit dilupakan. “Hey,” seseorang menyadarkanku dari lamunan. Aku pun menoleh ke orang yang menepuk pundakku. “Oh, kamu Stev. Kenapa?” dia Stevan. Lelaki yang paling famous setelahnya Adiksha. “Tuh, dari tadi kamu dipanggil sama sopirmu. Bengong aja! Mikirin siapa sih? Aku?” dia menunjuk Pak Arman yang sudah menunggu di mobil. “Dih... gak level mikirin kamu Stev, hahaha. Ya udah kalo gitu, aku duluan ya. Bye!” Aku lalu berdadah ria dengannya. Stevan, dia anaknya baik, tampan, humoris. Masuk ke tipeku banget sebenernya, hanya tempat yang aku sediakan untuk Adiksha belum bisa

tergantikan olehnya. Ya, aku tahu jika dia menyukaiku. Dia pernah menyatakan rasa yang ia miliki kepadaku dulu. Tapi seperti yang kalian tahu, cinta bukan sebuah besi yang jika dipanaskan bisa bengkok begitu saja. Cinta adalah kepastian hati yang kita miliki. Uh, sepertinya aku harus tidur panjang siang ini. Pikiranku tentang Adiksha harus segera dihilangkan karena aku tahu jika memikirkan pacar orang lain itu adalah hal tidak baik. Tanpa aku sadari waktu sangat cepat berlalu. Tepat hari ini tanggal 17 Maret 2017, my birthday. Biasanya Adiksha akan selalu menjadi orang pertama yang mengucapkan selamat ulang tahun untukku, tapi saat aku mengecek notif dari iphoneku, tak ada satupun pesan darinya. Hem, mungkin memang benar jika dia telah melupakanku dan lebih bahagia bersama Anggi. Ya Nan, kamu harus mengikhlaskan

dia dengan Anggi walau kamu tau hatimu masih dipenuhi dengan bayang-bayang Adiksha. Kamu pasti bisa melupakannya. Setelah mengutak-atik isi hanphone, aku lalu bangkit dan menuju ke bawah untuk sarapan pagi bersama papa dan mama. Tapi sepertinya ada sesuatu yang mengganjal pintuku. “Halo... apa ada orang di luar? Seorang bidadari terjebak di sini!” aku berteriak dari dalam, tetapi tak ada satupun yang menjawab. Aneh sekali. Tiba-tiba pintuku terbuka dan terpampanglah wajah devil seorang Stevan, Adiksha, Anggi, mama, papa, dan temantemanku yang lain. “HAPPY BIRTHDAY NANDA!” teriak mereka semua dan Stevan lalu menyodorkan kue black forest kesukaanku yang diatasnya sudah terdapat angka 17. “Kalian...” aku hanya melongo melihat mereka semua. Ternyata

bukan hanya Stevan yang menyodorkan kue, tetapi Anggi, mama, papa, dan.... Adiksha? Oh, astaga. “Happy Birthday Nan, semoga di sweet seventeen ini semua impianmu tercapai!” Adiskha yang pertama menyodorkan kuenya, memintaku untuk meniup lilin yang berjumlah 17 itu. Senyumku tentu saja mengembang, “Makasi Kha untuk doa dan kuenya!” aku lalu dengan semangat meniup lilin di kue dari Adiksha itu. Dan sesi selanjutnya adalah peniupan lilin-lilin di kue yang lainnya. “Hey...” sapa Stevan saat aku sedang menyendiri di taman belakang. “Hey juga Stev!” sahutku. “Kok gak gabung sama yang lain?” “Hm.. Kalo gabung yang ada aku patah hati melihat kemesraan Anggi sama Adiksha. Jadi mending aku menghindar dari pada merusak suasana hati,” curhatku kepadanya.

Stevan adalah orang yang tahu segalanya tentangku bahkan dia adalah sandaranku saat sedang sedih. “Hey, jangan gitu dong. Aku tahu melupakan seseorang yang kita sayang tak semudah membalikkan telapak tangan, tapi kalo kamu gak mencoba untuk berusaha melupakan dia, hanya sakit yang akan kamu rasakan nanti,” dia merangkul bahuku lembut dan membawaku ke dalam dekapannya. “Stev, kamu bener-bener suka aku ya?” aku tanpa sadar bergumam seperti itu. “Menurut kamu? Setelah sekian banyak caraku untuk menghibur dan mendekatimu, apakah kamu belum juga bisa peka terhadap perasaanku?” Nada bicaranya berubah lesu. “Stev, kamu tahu kalau aku masih mempunyai rasa untuk Adiksha, tetapi kini aku berpikir akan mencoba untuk menggantikan tempat yang Adiksha tempati di hatiku untuk seseorang,” ujarku pelan. Aku dapat merasakan jika dia menatapku. “Siapa?” “Mungkin ini saatnya bagiku untuk benar-benar menghapus segalanya tentang Adiksha. Dan mungkin kamu bisa membuatku perlahan-lahan melupakannya Stev! Aku akan berusaha untuk memberikan rasa yang sama seperti rasa apa yang telah kamu berikan kepadaku selama ini,” aku bersungguh-sungguh dengan ucapanku. “Nan... kamu-” “Aku akan belajar Stev. Tolonglah bantu aku! Apa kamu bisa?” aku menatapnya. “Tentu, aku bisa!” dan dia langsung memelukku erat. Ya, mulai detik itu, aku belajar untuk mencintai Stevan layaknya aku mencintai Adiksha. Perlahanlahan tapi pasti aku akan menyukainya dan bisa melupakan Adiksha. Aku yakin jika Tuhan menyediakan sebuah rencana khusus untukku. Rencana tentang siapa belahan hatiku dan akhir dari cintaku. Mungkin itu bukanlah seorang Adiksha. Tapi aku cukup menjalani apa yang seharusnya tak dituliskan untukku. Entah itu Stevan atau siapa, yang jelas untuk saat ini Stevan adalah cintaku dan semoga untuk selamanya. Ya, itulah harapanku. Ni Putu Anandha Swari SMPN 1 Denpasar

PELANGGAN WM bisa mengirim komentar dan identitas diri di rubrik ini. Komentarnya bebas asalkan sopan. Boleh mengirim salam buat teman atau mengeluh sesuatu atau menemukan fakta di lapangan yang mengajak teman baru WM untuk menanggapi. Bisa juga aktivitas yang unik dan menarik. Caranya, kirim data diri dan pas foto bebas ke email : sueca@balipost.com

Nama : I Gede Adi Pramayoga Panggilan : Gede Adi TTL : Denpasar 16 Nopember 2002 Sekolah : SMPN 11 Denpasar Ig : gede_adi87 Hobi : Mancing Salam : Salam buat temen-temen SMP 11

Nama : I Komang Pramudia Indraswara Panggilan : Pramudia TTL : Denpasar, 29 Juni 2002 Sekolah : SMPN 11 Denpasar, Ig : pramudiaindra34 Line : pramudiaindras. Salam : Salam buat temen-temen SMP 11 kelas VIII a dan buat alumni SDN 3 Sesetan

Nama : Michelle Rumuat Panggilan : Misyel Kelas : X Ap Sekolah : SMK Pembangunan Denpasar Line : rumuatmichelle Ig : michellejennyferrumuat Salam : Buat Damitos sama Teman-teman X Adm Perkantoran (SMK Pembangunan Denpasar)


Selasa, 6 - 12 Desember 2016

Selasa, 6 - 12 Desember 2016

PELANGGAN WM bisa mengirim komentar dan identitas diri di rubrik ini. Komentarnya bebas asalkan sopan. Boleh mengirim salam buat teman atau mengeluh sesuatu atau menemukan fakta di lapangan yang mengajak teman baru WM untuk menanggapi. Bisa juga aktivitas yang unik dan menarik. Caranya, kirim data diri dan pas foto bebas ke email : sueca@balipost.com

Cahaya Langit

Secemerlang cahaya matahari Yang selalu mengingatkanku pada pagi Menandakan sekilas tatap mata sang elang menembus indraku Hangat dan cemerlang seperti cahaya surya pada pagi yang selalu ku jalani Menghangatkan dan menerangi tanah beku nan dingin

Gerah Alamku Savana

Di ibu pertiwi ku berpijak Di atas hamparan padang liar Di bawah panas membara sang surya Beradu sesaknya aroma penuh dusta Aku terlahir di baying janji-janji Mereka yang berevolusi Di mana si buta melihat Si lumpuh berjalan Si tuli mendengar Si bisu berkata Bersenandung penuh emosi Di antara rantai kehidupan Makan atau dimakan Bunuh atau dibunuh Lupa atas kuasa

Citya Kamaswara SMPN 3 Gianyar

Kenangan

Dalam balutan panas mentari Daun-daun berjatuhan dan mengering Keringat luruh menari-nari Kehangatan tak perlu dicari Karena hawa pengap mengguyur tubuh ini Tibalah musim panas yang jarang dinanti Berpadu dengan kicauan kenari Langit siap diitari Terbang bebas tak takut ada yang mencari Siapa yang ingin berburu di tengah gerah begini? Tak satu pun orang kedinginan saat seperti ini Tak ada keheningan maupun sunyi Hujan tak kunjung datang dari pagi tadi Musim panas kali ini Sangat membakar namun menyenangkan hati

Ku hentak badan Bangkitkan semangat Menyingsing hari Tanpa kepedihan Tanpa penyesalan Duka di masa silam Ku tutup rapat Ku kubur jauh Kini ku siap Tuk menyongsong kilau Pembawa harapan

Penantian

Pantang Menyerah

Sesuatu yang buruk pasti terjadi Seuatu yang baik pasti terjadi Itu hanya tergantung pikiran Bagaimana pikiran menyimpulkan Kesimpulan diperoleh dari akal Akal dan kecerdikan manusia Manusia yang pantang menyerah Terhadap kebaikan dan keburukan

Febby Frisilia SMAN 6 Denpasar

Nama : I Gusti Bagus Avinta Krisna Panggilan : Krisna Sekolah : SMP PGRI 1 Denpasar Line : krisnak0505. Ig : krisnak05. Salam : Salam buat teman-teman kelas VIII SMP PGRI 1 Denpasar

Tunggulah

Aku ingin terbang Namun aku tenggelam Ku ingin menjelajahi langit biru Namun aku terbuai akan masa lalu Masa kala aku dipuja dan dipuji Tapi kini.... Tak satu yang mengenal diriku Dan kau Kau tertawa dengan banggannya Menghancurkan asa yang ku cipta Namun aku tak akan menyerah Akan ku mulai lagi dari awal Dari pasir hingga menjadi gurun Dan dari air hingga menjadi samudera Tunggulah masa itu Dan siapkan dirimu

Pralambang Kehidupan

Hijau menyelimuti bumi Indah menghiasi dataran bumi Udara menjadi segar terhembus Terhembus hirupan pohon Kuat mencengkeram tanah Tinggi menjunjung langit Tegap menantang halangan Pohon menjadi penyeimbang Keseimbangan menjadi pralambang Pralambang kehidupan

Nama : Luh Juni Artini Panggilan : Juni Ig : juniiartini_5 BBM : d13334fb Sekolah : SMK PGRI 5 Denpasar Salam : Salam buat keluargaku yang di desa, bapak, ibu dan teman-teman kelas Xap5 Hobi : Membaca

Arya Megantara SMKN 3 Denpasar

Nama : Diyah Maharani TTL : 17 Oktober2001 Ig : diyahmaharani12 Sekolah : SMK Pembangunan Denpasar Salam : Untuk teman-teman SMPN 1 Kintamani

Hangatnya Mentari

Senja

Embun menempel berpijar Sinar hangat mentari berpendar Menembus lebat ranting kekar Udara segar terasa terbang ke awan Kicauan riuh burung nyaring terdengar Menyambut hari yang cerah Dan hangatnya mentari Indah berseri penyambut insani

Taktala sang mentari tertelan perut bumi Angin semilir mengantar perasaan terpendam Desau angin menyampaikan rasa yang tertunda Pendar jingga langit menemani tapak kaki yang tercetak Debar ombak menyatakan hal yang tak terucap Hai langit, cintaku tertawa akan perasaan ini Hai angin, mengapa senyumnya selalu terbayang? Adakah senja yang mengantar kedatangannya ke sini Mengantar pesan yang tak tersampaikan Cinta… Jatuh cinta? Tetapi mengapa sakit pun tak terasa Hanya ada ringan dan tenang Sumringah dan keindahan?

Nama : Ni Kadek Nilam Sari TTL : 29 Agustus2001 Ig : nilam2_ Sekolah : SMK Pembangunan Denpasar Motto : Jomblo elegant

Gusti Ayu Eva Devinda Nareswari Sutapa SMK PGRI 1 Denpasar

Graciella SMK Pariwisata Harapan

Sebuah Rahasia Rasaku Padamu

Daun kering meretih Melebur dengan angin, Debu dan luka Terbang bersama Tanpa beban Tanpa lara Hanya pergi Ke mana pun sang surya membawa Dan menambatkan diri pada ratih yang terbuai

Ni Made Lalita Manohari SMAN 3 Denpasar

Nama : Alif Fachri Ramadhan Kelas : X GB 2 Sekolah : SMKN 1 Denpasar TTL : 12 Desember 2000 Line : Aliffachri_ Ig : Fachrirmdhn_ Cita-cita : Arsitek dan pemain basket yang handal Hobi : Menggambar dan bermain basket Motto : Just be yourself

Ni Komang Ayu Gita Astiti SMPN 1 Bangli

Arya Megantara SMKN 3 Denpasar

Menapak Batas

Sebuah asa terhempas oleh takdir Jatuh, turun dan terbuang dalam gelapnya para hina Pekikan pilu menelusuri sunyi malam sang rembulan Merobek kulit-kulit tipis, mematahkan tangan-tangan mungil Biarkan sajak melolong jenuh Menyuarakan riuh riak agar tambah gaduh Mengisi tiap pilu yang kurang terisi Akan dibuatnya api membakar semua hina Meluap berkobar menghanguskan waktu Air tak akan bisa menghapus baranya Begitupun dengan gelap yang tak bisa menghapus kilatan cahayamu Gaduhkan lagi, bersuaralah lagi

Fajar

Ni Komang Ayu Gita Astiti SMPN 1 Bangli

Graciella SMK Pariwisata Harapan

Luka

Gusti Ayu Eva Devinda Nareswari Sutapa SMK PGRI 1 Denpasar

Sesuatu memenuhi kepalaku Berbagai peristiwa masa lalu Terpapang nyata di setiap penjuru Seolah memaksaku Febby Frisilia Kembali memasuki masa itu SMAN 6 Denpasar Dan seakan menarikku Kembali merasakan rasa yang sama Namun aku tahu Kenangan itu hanya akan membuatku jatuh ke lubang yang sama

Tirai lembut dedaunan emas Kecupkan mantra halus pengantar tidur Dengarkan nyanyian hati ini Mengantar rinduku yang tak terbendung Hai, angin yang lembut bertiup Dengan pucuk dandelion beterbangan Sembunyikan aura cintaku yang meletup-letup Di sini aku menunggumu tanpa lelah

Ni Made Lalita Manohari SMAN 3 Denpasar

Beranjak dan berjalan ke depan Basuh air mata dan cerita, saatnya melupakan Hujan berhenti di dua belas, ku habis gelas demi gelas Membuat pahit, sisa yang manis, sampai akhirnya ku lupa Dan kau percaya tak ada yang lebih baik dari ini Apanya yang bahagia? Dan ku tertawa, tak akan ada cerita dalam sebuah rahasia

Rasa ini selalu mengingatkanku Selalu mendorongku Untuk mendekatimu Rasa ini ingin memilikimu seutuhnya Pikiran ini selalu memikirkanmu Entah dari mana datangnya Ku selalu ingin mengeluarkan wajahmu itu dari pikiranku Tapi.......... Hal itu sangat sulit bagiku Rasa yang panas bagaikan api muncul ketika melihatmu dengan orang lain Rasa yang tidak karuan muncul ketika melihatmu Aku selalu bertanya pada diriku Bagaimana caranya aku menghilangkan rasa ini? Ni Ketut Nina Cahayani Dewi SMKN 1 Bangli

Rama Hari SMAN 3 Denpasar

Nama : Ni Kadek Febri Dwi Setyawati TTL :17 Pebruari 2001 Ig : febridwi_kadek Sekolah : SMK Pembangunan Denpasar Motto : Karena di atas langit masih ada langit

Nama : Mirah Pertiwi TTL : 28 Oktober2002 Sekolah : SMP Dwijendra Kelas : VIIIf Ig : miraa.h29 Line : miraah28 Hobi : Main Salam : Salam buat wali kelasku Bu Martini

Nama : Ida Ayu Wina Anggarani TTL :10 April 2001 Ig : winaanggarani Sekolah : SMK Pembangunan Denpasar Motto : Selalu bersyukur


4

Selasa, 6 - 12 Desember 2016

Selasa, 6 - 12 Desember 2016

13

Kosmetik yang Perlu Dihindari untuk Wajah Berjerawat

WAJAH yang cantik dan tidak berjerawat adalah dambaan setiap wanita, tidak sedikit pula wanita yang menutupi jerawat dengan makeup untuk memberi kesan yang flawless. Tapi, apakah kamu tahu kosmetik apa aja yang harus dihindari saat kulit sedang berjerawat? Simak bahasannya yuk! Bedak Padat Menggunakan bedak padat saat kulit sedang berjerawat sangat tidak disarankan. Karena bedat padat membuat makeup menjadi terlalu berat, dan kulit yang sedang berjerawat bisa pecah atau cracking. Disarankan menggunakan bedak tabur untuk kulit wajah yang sedang berjerawat karena teksturnya lebih ringan dan memberi ruangan untuk kulit “bernafas�. Foundation Dewy-Finished Penggunaan foundation untuk kulit

berjerawat juga harus piih-pilih. Foundation yang dewy finished sebaiknya digunakan untuk kulit kering, bukan kulit berminyak yang mana dimiliki oleh kebanyakan orang yang berjerawat. Pigment Merah Menurut Skinpatico, pigmen berwarna merah yang terdapat pada lip tint yang digunakan sebagai blush on di pipi ternyata bisa menyebabkan jerawat loh. Karena pada lip tint terdapat bahan comedogenic yang merupakan turunan dari coal tar. Kosmetik yang Mengandung Alkohol Dr. James E. Fulton, dermatologis sekaligus penulis buku Acne Rx, mengatakan bahwa make up yang mengandung alkohol bisa memicu dan memperparah jerawat, serta membuat kulit menjadi berminyak. Kosmetik yang Mengandung Minyak Hindari juga produk yang oil-based seperti beberapa kosmetik berbahan cocoa butter dan mineral oil. Karena produk-produk tersebut hanya akan menambah minyak di wajah dan memicu lebih banyak jerawat. Febby Frisilia SMAN 6 Denpasar

Dampak Negatif Tidur Dekat Ponsel

WM/ist

Dapat menyebabkan tumor otak Radiasi ponsel dapat mempengaruhi terbentuknya neoplasma dari regenerasi sel yang tidak wajar. Umumnya tumor otak menyerang orang dewasa pada usia produktif, namun tidak sedikit pula ditemukan kasus di mana tumor juga dapat menyerang anak-anak. Oleh karena itu, mulai saat ini usahakan untuk tidak menggunakan ponsel terlalu sering, apalagi sampai dibiasakan tidur di dekatnya. Dapat menyebabkan kanker Hampir sama dengan tumor otak, radiasi ponsel juga dapat mempengaruhi proses pembelahan sel-sel di dalam tubuh menjadi tidak terkendali, sel-sel abnormal ini kemudian menyerang jaringan terdekat yang secara rutin bersentuhan langsung dengan ponsel, seperti kulit dan telingga. Tak jarang anggota tubuh lainnya seperti perut juga dapat terpapar radiasi ponsel sehingga menyebabkan kanker, karena ketika tidur si pemilik tidak sadar kerap meletakkannya di bawah tubuh dan menindihnya. Terbakar dan meledak Media massa seperti televisi dan surat kabar pernah memberitakan kasus ponsel meledak dan terbakar ketika si pemiliknya sedang tertidur sehingga melukainya. Kejadian tersebut terjadi karena sering kali pemilik ponsel mengisi ulang dayanya dan kemudian ter-

tidur di sisinya, ketika daya sudah penuh dan lupa mencabutnya, maka ponsel akan menjadi panas dan bila sampai terjadi korsleting dapat membuatnya meledak hingga terbakar. Menyebabkan sakit kepala Radiasi ponsel bagi beberapa orang yang sensitif terhadap gelombang RF yang dipancarkan dapat menyebabkan sakit kepala, pusing, mual-mual, bahkan hingga muntah. Tidak bisa tidur dengan nyenyak Ponsel dapat membuat seseorang jadi tidak bisa tidur dengan nyenyak, entah karena asyik memainkan permainan, bertelepon ria dengan pacar, sibuk membalas pesan dari kolega, atau membaca informasiinformasi dari internet. Ponsel juga dapat menyebabkan si pemiliknya selalu merasa was-was, merasa gelisah dan tegang. Serangan jantung Pada beberapa kasus pernah ditemukan seseorang yang memiliki riwayat penyakit jantung tiba-tiba meninggal dunia seketika ketika mendengar ponselnya berdering di tengah malam, bisa jadi yang bersangkutan kaget sehingga mengalami serangan jantung. Memperparah Alzheimer Penyakit Alzheimer memang tidak menular dan umumnya menyerang seseorang yang sudah tua. Namun, bagi mereka yang terbiasa tidur di dekat perangkat ini, radiasinya dapat mempercepat proses seseorang mengalami Alzheimer. Menyebabkan kelelahan Ponsel yang berada dekat dengan pemiliknya dapat membuat kualitas tidur menjadi tidak nyenyak. Meskipun Anda tertidur, namun sesungguhnya Anda masih tersadar, dengan ditandai Anda masih mengingat beberapa hal yang terjadi ketika Anda tertidur. Hal ini dapat membuat Anda mengalami kelelahan ketika bangun keesokan harinya. Febby Frisilia SMAN 6 Denpasar

Diasuh oleh Putri Wong Kam Fu Berlaku : Selasa, 6 - 12 Desember 2016

Capricorn (21 Desember - 19 Januari) Bersikaplah lebih realistis dengan apa yang kamu hadapi saat ini, sehingga pikiran bisa terbebas dari ketegangan yang terus menghinggapi pikiran kamu. Memang di saat seperti ini walaupun suasana kurang bersahabat, akan tetapi kemujuran tetap mendampingi kamu, sehingga tak perlu cemas dan khawatir. Asmara: Jauh dari permasalahan yang memusingkan akan tetapi cekcok mulut masih menghiasi suasana di minggu ini. Studi: Tingkatkanlah motivasi belajarnya, agar kamu bisa mengerjakan tugas-tugas pekerjaan kamu dengan mudah.

Taurus (21 April - 21 Mei) Usahakan setiap keputusan ada di tangan sendiri. Tidak perlu melibatkan orang lain, berusahalah untuk lebih percaya diri, apalagi saat ini kemampuan memang benar-benar sedang diuji. Tunjukkan kalau kamu mampu menyelesaikan semua tugas yang telah menjadi tanggung jawab. Asmara: Jangan anggap enteng suatu perselisihan, segera dijelaskan agar tidak berkelanjutan. Studi: Untuk mendapatkan hasil dua kali lebih banyak, lipat tigakan investasi kamu pada pembelajaran.

Aquarius (20 Januari - 19 Februari) Jangan pesimis melihat berbagai permasalahan yang ada, tetaplah optimis karena setiap masalah pasti ada jalan keluarnya, yang penting bagaimana menjaga agar pikiran tetap selalu segar sehingga bisa berpikir dengan jernih dan tidak sampai pusing sendiri. Asmara: Sebisa mungkin untuk tidak marah di minggu ini walaupun suasananya serba menjengkelkan. Studi: Tidak ada yang bisa kamu raih jika kamu tidak mau belajar. Jika ada bayi yang tidak mau belajar bicara, maka ia tak akan bisa berbicara.

Gemini (22 Mei - 21 Juni) Jangan mendengarkan ocehan orang, anggap saja mereka iri dengan keberhasilan kamu saat ini, yang terpenting kamu tetap selalu konsisten dan teguh memegang prinsip, sehingga dengan begitu studi dan kesehatan akan dapat menuai kesuksesan. Asmara: Pihak ketiga mulai hendak mengobrakabrik hubungan kisah kasih kamu dengannya, maka dari itu berhati-hatilah terutama terhadap mulut manis mereka, sebaiknya jangan cepat percaya dan tergoda. Studi: belajarlah hal-hal kecil setiap hari, tapi rutin terjadi setiap hari. Lakukan peningkatan kecil setiap hari, hal tersebut akan berarti sangat banyak untuk beberapa tahun yang kan datang.

Pisces (20 Februari - 20 Maret) Jangan patah semangat, apalagi sampai mempunyai pikiran yang pesimis dengan apa yang kamu lakukan akhir-akhir ini. Tetaplah ditangani pekerjaan yang sedang dihadapi sekarang dengan sebaik mungkin, sebab ini akan berdampak baik bagi kelangsungan hidup kamu di waktu yang akan datang, walaupun hasilnya belum bisa dirasakan untuk saat ini. Asmara: Pilihan kamu sudah tepat, buat apa kamu menyangsikannya lagi dan mencari-cari kesalahan yang seharusnya tidak erlu kamu lakukan. Studi: Belajar adalah investasi tercerdas yang bisa kamu lakukan. Karena investasi kamu akan kembali dengan jumlah yang ratusan bahkan ribuan kali lebih besar dari sebelumnya. Aries (21 Maret - 20 April) Ketenangan merupakan kunci untuk sukses tidaknya segala rencana yang telah kamu jalankan saat ini, jangan sampai hati bingung dan sering ragu dalam membuat keputusan, sementara peluang cukup terbuka lebar, sehingga sangat disayangkan jika kamu tidak bisa berpikiran cepat, karena semua kesempatan itu bisa lenyap diserobot oleh orang lain. Asmara: Lihatlah dari sisi baiknya, agar tidak menjadi tekanan batin. Studi: Tetaplah semangat, mungkin saja kamu mengalami kesulitan saat belajar tapi kamu akan menerima kemudahan setelah kamu memahami dan menerapkan apa yang kamu telah pelajari tadi.

Cancer (22 Juni - 22 Juli) Jangan menentang resiko yang terlalu berbahaya karena kondisi masih belum menentu. Perbaiki dan tata kembali apa-apa yang tidak sesuai dengan komposisi yang sebenarnya. Kalau perlu berusahalah merangkul temanteman yang telah berhasil untuk ikut membantu. Asmara: Tetapkan visi bersama, agar ada kebersamaan dalam melangkah. Studi: Jangan buang hari-hari kamu tanpa mempelajari sesuatu, karena itu berarti menutup hari dengan kegagalan. Leo (21 Juli - 21 Agustus) Jangan malu menerima uluran tangan dari orang lain, apalagi saat ini memang sedangsedang membutuhkan bantuan. Tapi, hal ini jangan sampai membuat kamu menjadi malas dan selalu tergantung kepada orang lain. Berusahalah untuk mandiri dan lebih ulet lagi. Asmara: Seharusnya kamu sedah lebih tahu tentang sifat-sifat pribadinya, lalu buat apa pertengkaran ini terus terjadi. Studi: Semakin banyak ilmu yang kamu pelajari, semakin besar peluang kamu untuk menerima hasil yang lebih besar.

Virgo (22 Agustus - 22 September) Walaupun di minggu ini suasananya kurang begitu menggembirakan karena selalu ada saja persoalan yang membikin hati jengkel. Sebaiknya tetaplah senang dan emosi selalu dijaga agar tidak sampai melakukan perbuatan yang semakin memperburuk suasana saja. Asmara: Cukup hangat dan menyenangkan dan seakan lebih betah berada di rumah. Studi: Belajar memang tidak mudah. Tapi hidup tanpa memiliki ilmu lebih jauh lebih berat dan menyengsarakan. Libra (23 September - 23 Oktober) Cobalah dikendalikan emosi kamu, terutama dalam melontarkan kata-kata sebaiknya jangan sampai menyinggung perasaan orang yang lain karena itu akan sangat berdampak buruk bagi langkah kamu ke depan nanti. Terhadap orang-orang yang sengaja ingin cari gara-gara sebaiknya tak perlu ditanggapi, biarkan saja. Asmara: Jangan ragu untuk jalan-jalan keluar bersamanya, tak perlu takut. Studi: Waktu dan tenaga yang kamu habiskan untuk belajar, akan selalu melahirkan sesuatu yang berguna bagi kehidupan kamu. Scorpio (24 Oktober - 22 November) Jangan takabur dulu walaupun kesehatan dirasa cukup baik untuk saat ini, karena jika tidak ada upaya untuk menjaganya maka tidak lama akan jatuh sakit juga. Asmara: Tak perlu jengkel dan marah dengan sikapnya yang sepintas kurang ada perhatian, cobalah berpikir positif. Studi: Semakin banyak ilmu yang kamu pelajari, semakin mudah bagi kamu memahami ilmu yang lainnya. Sagitarius (23 November - 20 Desember) Jangan malas untuk mengintrospeksi diri, agar kesalahan yang ada tidak sampai terus berkelanjutan. Segera lakukan perubahanperubahan yang cukup mendasar dan tak perlu takut untuk lebih berani melakukan terobosan-terobosan penting di masa yang akan datang. Asmara: Usahakan untuk tidak terlalu kaku dalam menerapkan berbagai kebijakan, agar bisa diterima dan diamalkan olehnya. Studi: Beli masa depanmu dengan ilmu, dan bekerjalah dalam perusahaan yang bernama “belajar� agar kamu mendapat gaji berupa ilmu yang melimpah.


Selasa, 6 - 12 Desember 2016

14 Anak Pemalas

Tidak Tahu Apa-apa

Sang pemilik sebuah pabrik besar mengadakan kunjungan mendadak dan memeriksa staff. Saat berkeliling pabrik, ia melihat ada seorang pemuda yang tidak mengerjakan apa-apa kecuali bersandar di dinding. Ia mendatanginya dan berkata dengan marah, “Berapa gajimu selama seminggu?!” “Tiga ratus ribu, Pak,” jawab si pemuda. Sang pemilik pabrik segera mengeluarkan dompet, menghitung 300 ribu, meletakkannya ke tangan pemuda itu, dan berkata, “Ini gajimu selama seminggu – sekarang keluar dan jangan kembali lagi!” Lalu sang pemilik berpaling kepada supervisor dan bertanya, “Sudah berapa lama anak malas situ bekerja di sini?” “Dia tidak bekerja di sini kok Pak,” sahut si Pengawas. “Dia tadi hanya sedang mengantar pizza saja.”

Seorang manajer memeriksa surat lamaran calon karyawan yang menjanjikan. Ternyata pelamar itu belum pernah bekerja di bidang penjualan eceran. Manajer : Untuk seseorang yang tidak memiliki pengalaman, gaji yang Anda sangat minta sangatlah tinggi. Karyawan : Pak… Sebuah pekerjaan jauh lebih sulit ketika kita tidak tahu apa yang sedang kita kerjakan. Graciella SMK Pariwisata Harapan

Veteran PD II

Jatuh Cinta

KW Phobia

Seorang veteran Perang Dunia II melamar sebuah pekerjaan di sebuah bank. Sang pewawancara yang tidak ramah terus menerus mengajukan pertanyaan demi pertanyaan, menulis catatan, dan tidak pernah menatap si veteran. Pewawancara : Jabatan terakhir apa? Veteran : Perwira Perbekalan. Pewawancara : Masa kerja? Veteran : Tiga setengah tahun. Pewawancara : Alasan berhenti? Veteran : Kami menang. Anda mau perang melawan saya?

Pada suatu hari ada seorang siswa bernama Doni, sedang berangkat ke sekolah. Tiba-tiba di jalan dia ditilang oleh seorang polisi, jantungnya pun berdetak begitu kencang dan setelah tiba di sekolah, dia akhirnya bertanya kepada sahabatnya! Doni : Ron, aku mau nanya nih. Roni : Nanya apa? Doni : Biasalah masalah jatuh cinta. Roni : Emangnya kenapa? Doni : Kata orang kalo lagi jatuh cinta jantung kita merasa deg-degan begitu kencang. Roni : Iya terus kenapa? Doni : Tadi pas di jalan gue ditilang sama polisi terus jantung gue merasa deg-degan begitu kencang, trus apakah itu yang namanya cinta? Roni : Anjirr gila lo! :v

Pada suatu hari, Radit sedang berkunjung ke rumah Indah. Indah : Radit sini, aku baru beli barang baru. Radit : Wah i..ini kan.. Nincendo Sweet yang keluaran terbaru! Perasaan belum ada di Indonesia kok bisa punya sih konsol gamenya? Indah : Iya dong orang kaya hehe. Radit : Sini aku pinjem mau main Bokemon. Baru beberapa menit main Radit tiba-tiba pingsan, lalu dibawa ke rumah sakit terdekat Indah : Dokter! Radit kenapa? Dokter : Dia mengalami penyakit langka yang hanya dialami 1 dari semilyar orang. Indah : Apa itu dok? Dokter : Jadi dia akan mengalami penurunan kekebelan tubuh ketika memegang benda baru tapi sebenarnya benda itu tidak original alias KW. Penyakit ini disebut KW Phobia. Apakah dia memegang barang KW sebelumnya? Indah : Hehehehe (lempar Nincendo Sweet)

Graciella SMK Pariwisata Harapan

Hanya 5 Kilo Seandainya Kau Tutup Mulut

Temen gua : Halo neng. Cantik banget, namanya siapa? Si cewek : (cuman senyum) Temen gua : Neng namanya siapa? Si cewek : (hening) Temen gua : Neng! Ih cakepcakep budeg! Si cewek : Dari pada loe, jelekjelek nanya! Temen gua : *jleb!

Seorang wanita kaya datang ke kamar mayat dan mengenali mayat seorang laki-laki korban tabrak lari, sebagai ayahnya. Langsung dia memesan pemakaman yang paling mahal. Tetapi tepat pada saat ia akan pergi, mulut mayat ini terbukan dan memperlihatkan set gigi palsu. Wanita itu kaget dan berkata, “Orang ini bukan ayahku! Ayahku tidak memakai gigi palsu.” Dan ia langsung membatalkan pemakaman. Ketika wanita itu pergi, penjaga kamar mayat berkata, “Dasar kamu, mestinya kamu bisa dimakamkan dengan mewah, asal kamu tutup mulutmu.”

Ada seorang anak yang ingin meminta harta bagiannya kepada bapaknya, tapi bapaknya menolak. Bapak : Nak, kamu tahu tidak? Kakekmu merantau ke sini hanya dengan berbekal baju yang melekat di badannya dan sebuah kotak kecil, dan kamu lihat sekarang dia sudah menjadi multijutawan. Anak : Wahh… Oke deh Yah, aku tidak jadi minta harta bagianku. Aku cuma ingin tanya satu hal aja Yah. Kotak kecil itu isinya apa sih? Bapak : Ahhh… hanya emas 5 kilo aja kok.

Mustika Skensa

Christella Imanuellta SMKN 2 Denpasar

Christella Imanuellta SMKN 2 Denpasar

Graciella SMK Pariwisata Harapan

Jahil

Rita Ratna Sari Skavikasa

Bersembunyi Suatu hari ada dua orang anak sedang bermain tebak-tebakan. Fauzan : Ndra, kenapa kuda nil kukunya bewarna merah? Hendra : Kenapa ya? Fauzan : Karena biar bisa sembunyi di balik pohon apel. Hendra : Aku gak pernah liat kuda nil sembunyi. Fauzan : Berarti dia berhasil sembunyi. Hendra : !@#$%^& KhrismaWitala Trisma

Nyebrang Jalan Pada suatu hari, ada sepasang sahabat yang sedang bosan. Boy : Bro, kenapa ayam kalau nyebrang gak nengok kanan kiri, langsung lurus aja? Sedangkan manusia kan mesti nengok kanan kiri dulu. Kenapa ayo? Andi : Hmm... Mungkin saat ayamnya itu nyebrang, jalan lagi sepi kali ya. Boy : Salah! Andi : Trus apa jawaban yang bener donk? Boy : Karena ayam itu punya dua mata yang ada di kanan dan di kiri, hahahaha.

Wikan Rajendra A. W SMP PGRI 9 Denpasar

Di Atas Meja Guru

: Anak-anak, tahun berapa Indonesia merdeka? Murid 1 : Tahun 1945 Guru : Ya, betul! Siapa bapak proklamator kita? Murid 2 : Ir. Soekarno. Guru : Ya benar! Siapa penjahit bendera merah putih? Murid 3 : Ibu Fatmawati. Guru : Bagus! Di mana Presiden RI pertama kali menulis teks proklamasi? Murid 4 : (dengan santai menjawab) Di atas meja. Guru & murid lainnya : @#$$%&

PELANGGAN WM bisa mengirim komentar dan identitas diri di rubrik ini. Komentarnya bebas asalkan sopan. Boleh mengirim salam buat teman atau mengeluh sesuatu atau menemukan fakta di lapangan yang mengajak teman baru WM untuk menanggapi. Bisa juga aktivitas yang unik dan menarik. Caranya, kirim data diri dan pas foto bebas ke email : sueca@balipost.com

Nama

: Ni Kadek Silvia Dewi Panggilan : Silvia Sekolah : SMP PGRI 5 Denpasar Kelas : VIII b Ig : Bawelitusaya_ Line : Silvia_dewi37 Salam : Salam buat teman-teman beaven dan anakanak OSIS SMP PGRI 5 Denpasar Nama : N Pangg ilan : i Wayan Sr Cinty i Cinty Hobi a a Dew : Men D i Cita-c ari ita : Presid Ig en, do : Sr kter Salam : S icintyad_ alam b Motto D SM uat teman -tema P N 2B : Jom n kela blo ha angli s IX ppy

ta

mia

u gS

Nama : I Kadek Anaarta Adi Wirawan Panggilan : Anaarta/Jerr Sekolah : SMAN 1 Petang Alamat : Br. Wanasari, Ds. Sulangai Hobi : Sepak bola BBM : d06c8f37 Ig : AnaartaJer Line : anaarta08 Salam : Buat anak Sulangai, jaga persatuan dan saling membantu satu sama lain! Buat SMAN 1 Petang, selalu semangat dan teruslah meraih juara.

an sar om npa na e : K kk ma 1D 6 , X a N p : ma MK g66 sia Na as : S man paa i l o s Ke olah : k tsal kan k u u Se : F ng b i apa Ya a jad Ig i : b bis Ho to t o M

Nama

: Ni Komang Sintia Amanda Putri Panggilan : Sintia Sekolah : SMPN 10 Denpasar Ig : sintiaamandaputri15 Line : sintiaamandaputri TTL : Denpasar, 15 Agustus 2004 Hobi : Mendengarkan musik, menyanyi Motto : Good luck buat semua yang lagi UAS :) Salam : Salam buat teman-teman SDN 5 Peguyangan dan SMPN 10 Denpasar

Nama : Gilang Tomi Bintang Pratama Kelas : VIII9 TTL : Banyuwangi, 30 Agustus 1999 Sekolah : SMPN 2 Denpasar Instagram : Gilangprtamaaa_ Line : gilangtomy Salam : Untuk anak SMPN 2 Denpasar

Kesimpulan Brilian

Anak-anak PAUD sedang berjalan-jalan sambil belajar di museum purbakala. Dan terjadilah percakapan antara dua orang anak. Anak 1 : Wah, ada mumi. Anak 2 : Iya, serem ya muminya. Anak 1 : Itu ada 2235 SM itu apa ya? Anak 2 : Mungkin itu plat mobil yang nabrak muminya dulu. Anak 1 : Ohh. KhrismaWitala Trisma

Christella Imanuellta SMKN 2 Denpasar

Plat Mobil

3

Gusti Ayu Eva Devinda Nareswari Sutapa SMK PGRI 1 Denpasar

Sherlock Holmes dan Dr. Watson sedang berkemah. Mereka sedang berbaring untuk bersiap tidur. Holmes : Watson, lihat ke la-ngit dan katakan yang kamu lihat. Watson : Aku melihat trilyunan bintang. Holmes : Lalu, apa artinya bagimu? Watson : (menjawab dengan penuh pertimbangan) Secara astronomis, hal ini memberitahuku bahwa ada jutaan galaksi dan kemungkinan milyuran planet. Secara teologis, hal ini memberitahuku bahwa Tuhan itu besar dan bahwa kita ini kecil dan tidak berarti. Secara meteorologis, hal ini memberitahuku bahwa esok pasti menjadi hari yang indah. Sekarang, apa artinya bagimu, Holmes? Holmes : Seseorang mencuri tenda kita!

Ni Kadek Risma Yanti SMP PGRI 9 Denpasar

Selasa, 6 - 12 Desember 2016

a inat Arw e d a et Mar : I M de 9 2 a Ma sar, Nam gilan : Denpa eng : n Pa 04 GRI 1 D 0 2 PP TTL : SM ar pas 1961 RI 1 olah Sek 96 , k PG : D1 tuk ana elas 7H lu la k n e U is : ma BBM m ruta a dama e t og Sala sem

Nama : Bagus Triadi Panggilan : Bagus TTL : Denpasar, 8 Juni 2002 Sekolah : SMPN 2 Denpasar Ig : bagus_triadi Motto : I’m weird but I’m genius Salam : Buat anak SMPN 2 yang ada di hati, Death squad dan taksis gang

a Indr

Nama Sekolah TTL Hobi Ig Line Salam

: Windi : SMAN 1 Petang : 10 Januari 1999 : Main gitar : WINDIVANKER1234 : WINDIALEX : Salam buat X IPS2

ati

Parw

an Way : Ni gli Ban a Par Nam gilan : MPN 2 g S bs Pan lah : XD cil_m e I o K i k : t man Se wa s Par ati87 eman-te juga: a l : e K rw tt low : Pa am bua aku, fol h142 @ Ig l l si a r a S a n : ke un Line ang taa_@s m y a l is Sa @er tyad_ n c i sr i


2

Selasa, 6 - 12 Desember 2016

Pengetahuan

15

Maksimalkan Performa Android Kamu Hemat kuota data Kehadiran beragam konten internet saat ini membuat konsumsi data dipastikan kian membesar. Karenanya, tak jarang pengguna Android enggan mengakses banyak informasi dari browser Chrome. Namun tahukah kamu, sebenarnya Chrome memiliki fitur hemat data yang mampu mengurangi konsumsi data internet. Untuk mengaktifkannya, buka peramban Chrome, pilih Settings lalu Data Saver, dan aktifkan fitur tersebut dengan menggeser ikon ke tanda ‘On’. Optimalkan penggunaan baterai Daya tahan baterai kerap menjadi salah satu faktor penting untuk mendukung performa sebuah ponsel Android. Hanya terkadang tak seluruh smartphone dibekali dengan baterai berkapasitas besar. Untuk itu, pemanfaatan fitur Battery Saver setidaknya dapat membantu pengguna Android yang kerap kehabisan daya. Fitur ini dapat diaktifkan dengan membuka Settings, lalu pilih Battery Saver dan aktifkan fitur tersebut. Namun perlu diingat pengaturan di masing-masing ponsel dapat berbeda satu sama lain. Manfaatkan Google Now Google Now didesain sebagai asisten virtual untuk pengguna Android, sehingga memudahkan infor-

WM/ist

masi diterima secara lebih cepat dan mudah. Namun perlu diingat, aplikasi ini dapat berinteraksi dengan seluruh aplikasi yang ada di smartphone, seperti untuk mengatur alarm

atau membuat catatan. Asyiknya lagi, fitur ini tak perlu dibuka terlebih dulu untuk bisa aktif, cukup menyerukan ‘Ok Google’, fitur ini akan segera aktif dalam segala situasi. Untuk memulainya, buka Google Settings, pilih Search & Now. Lalu pilih Voice dan buka Ok Google Detection, selanjutnya aktifkan opsi ‘From any screen’. Android Device Manager Android Device Manager memang bukan aplikasi bawaan di Google, tapi fitur yang ada di dalamnya sangat berguna untuk pengguna. Lewat aplikasi ini, pengguna dapat melacak posisi ponsel, menghapus seluruh data di ponsel dari jarak jauh, termasuk menampilkan pesan khusus ketika ponsel hilang. Pun demikian, Google sudah membenamkan pengaturan untuk mengaktifkan

fitur keamanan ini di Google Settings. Agar seluruh kemampuan aplikasi ini dapat digunakan, pengguna bisa membuka Google Settings lalu pilih Security. Selanjutnya, aktifkan opsi ‘Remotely locate this device’ dan ‘Allow remote lock and erase’. Namun sebelumnya, pastikan juga ponsel dapat memberi akses pada fitur Android Device Manager. Buka Setting lalu pilih Security, dan centang opsi ‘Android Device Manager’ Atur izin aplikasi Fitur ini memang baru tersedia untuk Android Marshmallow. Untuk itu, pastikan pakai sistem operasi paling anyar itu untuk menggunakan fitur ini. Lewat fitur ini, pengguna dapat membatasi akses dari masing-masing aplikasi yang terpasang di ponsel. Meski terkadang mematikan beberapa izin akses membuat aplikasi tak berjalan maksimal, setidaknya pengguna bisa mengatur akses untuk masingmasing aplikasi. Pengguna bisa membuka Setting, lalu pilih Apps untuk memilih aplikasi yang ingin diatur aksesnya. Setelah itu, buka Permissions dan tentukan sendiri izin untuk aplikasi itu. Febby Frisilia SMAN 6 Denpasar

Alasan Tombol Keyboard Tidak Berurutan Sesuai Abjad

WM/ist

HAMPIR setiap hari kita bersentuhan dengan keyboard, baik ketika mengetik tugas, bermain game, ataupun ketika sekedar browsing di internet. Keyboard menjadi salah alat input yang ada di komputer, fungsinya terbilang sangat fital karena tanpa keyboard tentu kita akan sangat kesulitan dalam mengoperasikan komputer. Tapi ada satu hal yang cukup menarik tentang keyboard, yaitu huruf-huruf nya tidak berurutan. Kira-kira apa ya alasannya? Keyboard yang kita gunakan sehari-hari memang tidak dibuat sesuai urutan abjad, namun

hebatnya tanpa disadari kita bisa dengan lancar sekali mengetik di keyboard yang tidak berurutan tersebut. Tentu ada alasan kenapa papan keyboard tidak diciptakan berurutan sesuai abjad sehingga membuat kita dengan mudah bisa mengetik seperti saat ini. Pada tahun 1873, Christopher Latham Sholes dan teman-temannya menemukan mesin ketik pertama, akan tetapi mereka menemukan sebuah kesulitan dengan tombol-tombol yang berbenturan. Nah, untuk mengatasi masalah tersebut, mareka akhirnya menga -tur tombol-tombol tersebut sedemikian rupa sehingga huruf-huruf yang sering digunakan dalam bahasa Inggris ditaruh berjauhan. Berdasarkan 1001 Fakta Sains, ternyata penempatan posisi huruf yang dilakukan oleh Latham Sholes dan teman-temannya itu terbukti berhasil, sehingga posisi huruf tersebut masih saja digu-

nakan hingga kini, meskipun sekarang pengguna komputer tidak hanya didominasi oleh orang yang mengetik dalam bahasa Inggris saja, bahkan kita orang Indonesia pun bisa lancar mengetik dengan posisi huruf di keyboard yang ada sekarang ini. Sebenarnya banyak orang yang mengkritik posisi tersebut, karena dengan posisi seperti itu dianggap membuat tangan kiri bekerja lebih banyak sehingga akan gampang lelah ketika mengetik cukup banyak, namun ternyata hingga kini posisi tersebut masih dianggap posisi yang paling pas dan buktinya apa yang disusun Sholes dan kawan-kawannya tetap digunakan oleh masyarakat dunia.

sing, SMS, telepon, dan game, sebaiknya tidak perlu menggunakan antivirus. Cara menghapus virus tanpa antivirus: 1. Pertama-tama kamu harus masuk ke SAVE MODE agar Android tampil semakin ringan. Cara melakukannya mudah saja ya sobat, tergantung jenis Android kamu tetapi yang biasanya cuma menekan kombinasi tombol Power dan Volume saat proses booting. 2. Masuk ke settings Apps untuk mengecek aplikasi terinstall, nah saat kamu mengecek nanti nampaklah semua aplikasi yang pernah kamu install karena ciriciri Android yang sudah terserang bibit virus yaitu munculnya aplikasi yang tidak pernah kamu install namun dapat berfungsi seperti aplikasi yang lainnya. 3. Jika sudah melihat aplikasi yang dioperasikan oleh virus, kamu bisa menghapusnya yaitu dengan cara klik aplikasi yang mencurigakan tadi lalu tekan Uninstall. Jika aplikasi tersebut tidak mau di Uninstall itu tandanya aplikasi tersebut sudah menyatu dengan administrator. Kamu bisa menghapusnya dengan keluar dulu dari aplikasi

Menghemat Hardisk DENGAN bertambahnya data dan aplikasi yang disimpan, lambat laun “ruang kosong” d a l a m hardisk tentu akan berkurang. Dan kalau ruang tersebut makin sempit, penggunaan computer akan diahadapkan pada beberapa pilihan: • Menambah/mengganti hardisk dengan kapasitas yang lebih besar • Memback-up data pada CD/ media penyimpan yang lain • Atau menghapus beberapa data atau aplikasi yang sudah ada Namun di samping caracara tersebut di atas, ada cara lain yang dapat dilakukan untuk menghemat pemakaian hardisk, yaitu: 1. Menggunakan fasilitas kompresi yang kini menjadi fasilitas standar dalam sebuah computer. Dengan cara ini ukuran file bisa dipadatkan dan tentu menghemat hardisk. Fasilitas ini bisa didapat dengan mudah lewat internet atau dalam CD perangkat lunak. 2. Menghapus semua file yang ada dalam recycle bin. Beberapa pengguna komputer tidak menyadari bahwa data-data yang

sudah dihapus dan masuk ke dalam recycle bin masih memiliki ukuran data yang memakan hardisk. Oleh karenanya kalau yakin data dalam recycle bin sudah tidak digunakan lagi, lebih baik dihapus. Kemudian akan lebih baik kalau alokasi untuk tempat sampah ini diatur sedemikian rupa sesuai dengan kebutuhan. 3. Kemudian seringkali computer membuat file-file baru, misalnya file yang dibuat untuk mengcover ketika computer hang, crash, atau sekedar memback-up saat pengguna membuka sebuah data misalnya dengan ekstensi *.tmp. File-file yang sudah tidak diperlukan ini lebih baik dihapus. Dalam sistem operasi Windows, langkah ini bisa dilakukan dengan fasilitas Scandisk. 4. Melakukan defragment secara teratur paling tidak sebulan atau dua bulan sekali menjadi langkah yang dapat dilakukan agar file-file dalam computer tertata dengan rapi. Ini memang tidak akan menambah ruang kosong hardisk, namun selain lebih efisien cara ini akan mempercepat akses data.

PELANGGAN WM bisa mengirim komentar dan identitas diri di rubrik ini. Komentarnya bebas asalkan sopan. Boleh mengirim salam buat teman atau mengeluh sesuatu atau menemukan fakta di lapangan yang mengajak teman baru WM untuk menanggapi. Bisa juga aktivitas yang unik dan menarik. Caranya, kirim data diri dan pas foto bebas ke email : sueca@balipost.com

Nama TTL Ig Sekolah Salam

: Ni Wayan Bela Indriantini : 19 Januari2001 : belaindri_ : SMK Pembangunan Denpasar : Salam buat teman-teman SMP Darmapraja

settings lalu masuk ke Settings-Security-Device Administrator. Hilangkan akses administrator aplikasi mencurigakan tersebut. Selanjutnya, kembali ke Application Settings dan periksa aplikasi mencurigakan tadi. 4. Setelah kamu mengeceknya kembali dan aplikasi tersebut sudah terhapus maka kamu sudah bisa keluar dari Seve Mode dengan cara melakukan restart seperti biasa.

Nama : Komang Gede Adi Putra Panggilan : MangAdi Sekolah : SMP PGRI 2 Denpasar TTL : Denpasar,3 September 2002 Ig : _adi_putraa_ Line : adiputra0_

Nata Negara SMKN 1 Denpasar

Nama : SMAN 6 Denpasar Lokasi : SMAN 6 Denpasar Oleh : ist

Jika kamu punya naskah cerita, berita aktivitas sekolah atau foto-foto menarik, kirimkan saja ke redaksi Wiyata Mandala (WM), Jl. Kepundung 67 A Denpasar 80232. WM juga menerima naskah kartun, karikatur, musik, puisi, sekilas Iptek, dll. Naskah diketik 2 spasi dan jangan lebih dari 4 halaman folio. Bisa dikirim ke email : sueca@balipost.com. Jangan lupa cantumkan kode naskah yang dikirim, misalnya puisi, artikel atau humor di kiri atas amplop. Tulis nama dan alamat yang jelas. Penulis yang naskahnya dimuat akan menerima honor dan bisa diambil sendiri di kantor redaksi bagi yang berdomisili di Denpasar. Honor bagi penulis di luar Denpasar akan dikirim lewat pos. Buruan, WM tunggu naskah kalian!

Penerbit : PT Bali Post SIUPP : SK Menpen RI No. 005/SK MENPEN/SIUPP/A/1985 tanggal 24 Oktober, anggota SPS SGP. Perintis : K. Nadha. Penanggung Jawab : ABG. Satria Naradha. Redaktur Pelaksana/Wakil Penanggung Jawab : Made Sueca. Koordinator Liputan : Made Sueca. Anggota Redaksi : IA Suwasrina, Sosiawan (Bangli), Dewa Kusuma , Mudiarta (Buleleng), Dewi Puspawati, Wira Sanjiwani (Tabanan), Dewa Dedy Farendra (Klungkung), IB Surya Darma (Jembrana), Manik Astajaya, Dedy Sumartana (Gianyar), Budana , Bagiarta (Karangasem), Desak Gede Yulia Kusumaningsih. Kontributor : Stevanus Yudi Winanto, Astra Prayoga. Wartawan Sekolah : Ni Wayan Meida Yunita Sari (SMAN 6 Denpasar), Sonia Kharisma (SMAN 1 Tabanan), Ayu Desi Darmawati (SMPN 1 Kerambitan), Ni Wayan Diyanti (SMA Surya Wisata Kediri), Ni Luh Gede Widya Saraswati (SMPN 2 Tabanan), Dyah Ayu Raka Natih Gustini (SMK Pariwisata Triatmajaya), Eko Aditya Ramadianto (SMKN 3 Tabanan), Pradina Ariyati (SMKN 1 Tabanan), Ni Luh Ayu Arista Dewi (SMAN 4 Denpasar), Desak Nyoman Utami (SMA Dwijendra Denpasar), Pande Putu Dian Ayu Ardiani (SMK PGRI 1 Denpasar), Galuh Alfaranny P. (SMP PGRI 2 Denpasar), Intan Widya Pratiwi (SMAN 5 Denpasar), Ni Wayan Eka Wahyuni (SMK Farmasi Saraswati 3 Denpasar), Ni Kadek Laksmi Vira Santhi (SMPN 3 Denpasar), Made Nita Jayanti Tusandari (SMAN 6 Denpasar), Ni Made Sugiatini (SMK PGRI 3 Denpasar), A.A. Diah Satria Purnama (SMA Dwijendra Denpasar), Nyoman Manik Mas Genitri Putri (SMP Dwijendra Denpasar), Kadek Diah Sri Laksmi Dewi (SMAN 8 Denpasar), Joushua (SMA (SLUA) Saraswati 1 Denpasar). Fotografer : Edy Kurnaedi. Desain Grafis : Wayan Suka Adnyana, A.A. Putu Ardana, Luh Gde Nitarini, Made Nuriasih. Pemimpin Perusahaan : ABG. Satria Naradha. Manajer Iklan : Markom. Manajer Sirkulasi : Budiarta, Ni Ketut Puspa. Kantor Redaksi : Jalan Kepundung 67 A Denpasar 80232, Telp. (0361) 225764, Fax. (0361) 227418, Alamat Surat : Kotak Pos 3010 Denpasar 8001. Telepon Iklan dan Sirkulasi : 225764, Pengaduan Langganan :Telp. (0361) 225764. Harga Langganan : Rp 3.000/bulan. Eceran Rp 2.000 per eksemplar. Terbit dua kali sebulan.

VOCABULARY

Nama : I Gusti Ayu Devi Kumala Sari TTL : 7 Agustus 2001 Ig : ayudevi0707 Sekolah : SMK Pembangunan Denpasar Motto : Belajar dari kesalahan

Bella Vista SMPN 4 Denpasar

Cara Mengirim Naskah

Nama : I Wayan Didik Sanjaya Panggilan : Alex Kelas : XTL Sekolah : SMKN 1 Denpasar Hobi : Sepakbola, taekwondo Line : didik_sanjaya07 Ig : didiksnjy_

No

Febby Frisilia SMAN 6 Denpasar

Menghapus Virus Tanpa Aplikasi Anti Virus PERLU kita ketahui bahwa sebenarnya Android tidak akan terserang virus jika penggunaan kita yang baik dan tidak terlalu sering menggunakannya secara maksimal/paksa. Penyebab timbulnya bibit-bibit virus ada banyak contohnya: 1. Penggunaan terlalu dipaksa 2. Terlalu sering menginstall aplikasi yang tidak disterilkan dari virus 3. Terlalu sering bermain game 4. Sering menyambungkan Android ke komputer/laptop 5. Sering gonta-ganti kartu memori 6. Situs yang berbau porno Jadi apakah kamu pernah melakukan beberapa hal seperti yang di atas? Jika pernah, cek apakah Android kamu sudah terserang virus namun belum terlalu kuat, namun kamu bisa mengeceknya dan langsung menghapus. Antivirus itu dapat kamu gunakan apabila melakukan kegiatan yang berbau transaksi dan belanja online yang berbau ke arah uang. Jika Android kamu hanya untuk melakukan kegiatan seperti brow-

Selasa, 6 - 12 Desember 2016

Nama : Tiyan Ayunimasin- dah Saputri Panggilan : Neng Geulis TTL : Malang, 22 Desember 2002 Sekolah : SMPN 10 Denpasar Hobi : Dance, menulis, dan membaca Instagram : neng.geulis87 Facebook : Setetesembunker- induan/NengAyu BBM : 5FAFBDFB Line : nenk_ayu87 Cita-cita : Guru Zodiak : Carpicorn Kelas : VII b Salam : Buat kamu yang di SMPN 5 Den- pasar kelas 9, semangat ya, buat keluarga besar SMPN 10 Denpasar dan SDN 5 Ubung, sehat selalu ya. Bu Tut Sri, Bu Man Sri, Bu Suka, dan yang lainnya, Tiyan kangen kalian.

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35

English Accord Accordance Bank Bankbook Canasta Cancan Debtor Debunk Efficacy Efficiency Farmyard Fart Gavel Gawk Harassment Harbinger Immersion Immigrant Joyous Jubilant Knock Knockabout Lath Lathe Man Manacle Neologism Neon Of Off Pack Package Quadruplet Quadruplicate Raccoon

Indonesia Persetujuan Menurut Bank Buku simpanan/deposito Permainan kartu remi Tari Kankan Orang yang berutang Menghilangkan prasangka Kemanjuran Ketepatgunaan Halaman pertanian Kentut Palu Menganga Gangguan Pertanda Pemcelupan Imigran Bergembira Bersorak kegirangan Ketokan Sehari-hari Bilah Mesin bubut Orang laki-laki Belenggu Pembentukan kata baru Neon Kurang ditekankan mati Pak Bungkus Kembar empat Rangkap empat Binatang serupa kucing


Selasa, 6 - 12 Desember 2016

16

2185 TH. XX, 6 - 12 Desember 2016, Eceran Rp. 2.000

Aksi Sekolah SMA Saraswati 1 Denpasar Tampil "All Out" di Lomba KSPAN se-Bali

KSPAN - Tim Lomba KSPAN se- Bali saat diterima Ketua Yayasan Bagus Ketut Lodji, Kasek Budiadnyana dan dr. Armini ketika menilai SMA Saraswati 1 Denpasar.

SEBAGAI duta Kota Denpasar, SMA (SLUA) Saraswati Denpasar tampil all out ketika dinilai tim lomba KSPAN se- Bali, Rabu (16/11) lalu. Begitu tim tiba di kampus SMA Saraswati langsung disambut yel-yel KSPAN dan GenRe. Tim juga disambut MB Gema Ganesa SMA Saraswati Denpasar. Ya n g m e n a r i k , k a r e n a bertepatan dengan hari Rabu sebagai rahina mabasa Bali di Kota Denpasar semua pihak yang terlibat dalam lomba menggunakan bahasa Bali.

Tim penilai yang dipimpin Kepala Sekretariat KPA Bali Drh. Made Suprapta,M.M., langsung diterima Wakil Ketua KPA Kota Denpasar dr. Luh Putu Sri Armini, Wakil Ketua PKK Nyonya Antari

Jaya Negara, Ketua Yayasan PR Saraswati Pusat, Ir. Bagus Ketut Lodji,M.S., dan Kepala SMA Saraswati 1 Denpasar, Ir. I Made Budiadnyana,beserta para guru. Selain menampilkan model p e n c e g a h a n H I V, A I D S d a n narkoba lewat pementasan, anakanak KSPAN SMA Saraswati 1 Denpasar juga menuangkan segala aktivitas , pesan dan kampanyenya lewat majalah dinding, pamplet, demo dan pameran. Mereka juga menampilan tari Barong dan mensinergiskan KSPAN dengan

green school. Ketua Yayasan Ir. Bagus Ketut Lodji,M.S. mengaku bangga SMA Saraswati 1 Denpasar sebagai sekolah swasta mampu menjadi duta Denpasar di lomba KSPAN. Ini menunjukkan semangat warga sekolah dalam upaya pencegahan HIV dan AIDS sanagat luar biasa. Dan hal itu memang harus ditunjukkan sebagai anak muda yang saat ini diancam dengan berbagai pergaulan bebas. Kepala SMA Saraswati Made Budiadnyana menambahkan sekolah yang memiliki 1.200 siswa ini sangat antusais mengikuti lomba KSPAN. Selain bermanfaat bagi warga sekolah juga ikut berperan dalam mensosialisasikan bahaya HIV dan AIDS. Apalagi di Denpasar saat ini ditemukan 5.874 pengidap HIV dan AIDS. K S PA N S M A S a r a s w a t i dijalankan dengan model kemandirian dan kreativitas. Ini dibuktikan berbagai prestasi diraih anak-anak SMA Saraswati. Di antaranya juara tutor sebaya, membuat poster, debat, cerdas cermat, lomba mading dan Jambore KSPAN dan menjadi KPSAN terbaik di Denpasar. Juga juara I Putri Sekolah Ajeg Bali, juara I dan II putra sekolah ajeg Bali dan juara I Sekolah Wawasan Wiyata Mandala di Kota Denpasar. Budiadnyana didampingi ketua bidang Ni Nyoman Janiartini,S.S., Dra. IA Ketut Kendran, Luh Parmika,S.S. dan

Drs. I Made Resika menegaskan program KSPAN di sekolah ini, disinergiskan dengan ekstra yang ada serta program green school untuk menciptakan Denpasar yang bersih dan hijau. Setiap hari siswa membersihkan lingkungan sekolah tanpa melibatkan petugas sekolah. Hal ini dilakukan untuk melahirkan SDM yang rajin dan disiplin. Wa k i l Wa l i K o t a d a l a m sambutan tetulis dibacakan Wakil Ketua KPA, dr. Luh Putu Armini,M.Kes., membenarkan 40 persen penderita HIV di Bali ada di Denpasar. Penyebaran utamanya lewat hubungan seksual. Dia menegaskan KSPAN adalah program unggulan di Denpasar untuk menumbuhkan kesadaran bahaya HIV dan AIDS. Lewat lomba ini siswa dan guru tetap waspada sehingga bisa menekan angka kasus HIVAIDS dan narkoba . Wagub Bali dalam sambutannya dibacakan Made Suprapta mengatakan SMA Saraswati 1 Denpasar sejak lama dikenal sebagai sekolah yang melahirkan orang-orang hebat. Di Bali tercatat 14 ribu lebih kasus AIDS, 639 meninggal. Sementara pemakai narkoba di Bali mencapai 498 kasus atau ranking 11 di Indonesia. Lewat KSPAN, kata dia, kita bisa melakukan upacaya pencegahan. (jurslua)

Siswa Sixsma Raih Lima Besar Duta Parlemen Remaja Tingkat Nasional SUASANA apel perayaaan HUT ke-71 PGRI dan Hari Guru Nasinal (HGN) 2016 di SMAN 6 Denpasar berjalan semarak. Selain diisi dengan penyerahan segudang prestasi siswa, OSIS Sixsma juga menyerahkan penghargaan kepada gurunya yang mampu menghantarkan siswa berprestasi. Tampil sebagai Pembina Upacara Kepala SMAN 6 D e n p a s a r, D r s . I N y o m a n Mudita,M.Pd. Dia langsung menerima piala dari siswanya yang meraih juara nasional. A.A. Ayu Arista Dewi (XI-IPA-7) yang terpilih menjadi duta Bali duta parlemen remaja tingkat nasional sukses meraih lima besar nasional. Atas prestasinya itu dia diundang khusus oleh Presiden pada 17 Agustus 2017. Prestasi anak Sixsma lainnya yakni juara I nasional bidang forogra f i d i r a i h K a d e k A d j i Prabawa Putra (XII IPA2), juara III nasional oleh Ni Kadek Tia Anggarini (XI IPA-6) dan juara

Selalu Juara

Paksi selalu menjadi juara I di even LKBB. Belum lama ini Paskibra SMAN 6 Denpasar sukses meraih juara umum I LKBB di Unhi. Ini berarti Paksi sukses mempertahankan piala bergilir Rektor Unhi untuk kedua kalinya. Selain meraih juara umum I, di ajang itu Paksi meraih predikat terbaik formasi variasi. Dengan demikian kini ada dua pi a l a b e r g i l i r L K B B d i Bali bersamayam di SMAN 6 Denpasar masing-masing piala bergilir Rektor Unhi dan piala

III di Prov. Bali. Oleh Kadek Adji Prabwa Putra. Sementara itu guru yang mendapat penghargaan masingmasing Wiwik Endang Indriati, I Ketut Kania, I Wayan Subiakta, I Gusti Ketut Adnyana, I Ketut Sinah, Meida Sylviani Alfiati, Ni Ketut Agustini, A.A. Ngtr. Pujana, Ninik Wahyuningsih, Pradnya Sumarinada, Kadek Artayasa, I Gede Laradiputra dan A.A. Suanthari. Ketua OSIS I Gusti Agung Ngrah Wirdana Putra mengatakan penyerahan penghargaan kepada guru ini sebagai wujud rasa bhakti siswa kepada semua guru. Guruguru ini menghantarkan mereka bisa berprestasi dan meraih masa depan. Sementara itu Arista Dewi mengaku sangat bangga bisa menjadi lima terbaik dari ratusan duta parlemen remaja. Di Jakarta dia benar-benar menjadi DPR dan menginap di rumdin DPR. Kepala SMAN 6 Denpasar, Nyoman Mudita sangat senang

siswa dan gurunya begitu akrab sehar-hari. Dia mengatakan prestasi nasional di duta parlemen remaja dan lomba fotografi kali ini dijadikan kado HUT PGRI dan HGN 2016. Untuk itu dia berterima kasih kepada siswa yang meraih prestasi hingga juara nasional. Dia berpesan bahwa kecerdasan belum cukup menghantarkan kita sukses melainkan ditentukan oleh kecerdsan emosional, sosial dan spiritual serta keterampilan dan sofskill. Semua ini membentuk karakker penentu masa depan. Dia mengharapkan semua siswa SMAN 6 Denpasar menjadi smart people untuk menjadikan sekolah ini smart school. Smart school ini mendorong terwujudnya Denpasar sebagai smart city. Kepada guru-guru SMAN 6 Dennpasar mengajak memaknai tema HUT PGRI kali ini yakni "Membangkitkan kesadaran kolektif guru dalam meningkatan mutu pendidikan." Dia mengajak guru bersama–sama mewujudkan pendidikan berkualitas, memberi

bergilir Ketua STP Nusa Dua Bali. Danton Paksi ternyata dipegang oleh seorang wanita, Komang Ayu Amaravati Kamiyana Putri (X-Ipa-6). Dia mengatakan kekuatan Paksi berjumlah 22 orang, satu danton dan 21 pasukan. Penilaian meliputi kerapian, kekompakkan, keindaham, ketegasan pasukan dan keserasian gerakan dan formasi variasi. "Saya bangga, baru sekali jadi danton sudah dapat juara. Tahun depan semoga menjadi danton terbaik," ujarnya. Ekstra Paskibraka SMAN 6 Denpasar yang diketuai I Made Ari Yudana (XII-Ipa-2) mengatakan minat siswa di esktra paskibraka terus bertambah. Alasannya, paskibaka menonjol dalam dalam hubungan kekeluargaan, melatih

ketegasan dan sering dikira OSIS. Paksi kini beranggotakan 38 orang dibina langsung oleh Wakasek Kesiswaan I Wayan Subiakta dengan pelatih Septian Rivani Kendall yang juga alumni SMAN 6 Denpasar. Selain itu siswa SMAN 6 Denpasar, A.A. Ayu Arista Dewi (XI-ipa-7) terpilih menjadi duta Bali sebagai parlemen remaja tingkat nasional. Dari Bali terpilih empat siswa yang tulisan essainya masuk final . Dia pun berhak ke Jakarta. Selain prestasi tersebut, siswa SMAN 6 Denpasar juga banyak mencetak prestasi. Di antaranya Pritha meraih juara favorit, juara III dan juara harapan I lomba fashion show di Kota Denpasar. I Kadek Dana juara Harapan I lomba

KADO - Sejumlah siswa Sixsma menyerahkan piala kepada Kasek Nyoman Mudita sebagai kado HUT PGRI dan HGN 2016. pelayanan berkualitas dan menjadi bagian smart people dengan menjalankan tugas profesi secara baik dan benar. Bahkan, kata dia, tugas guru di sekolah bukan hanya mengajar dan mendidik saja. Dewasa ini,

untuk menjadi guru yang baik, guru tak cukup dengan ilmu saja, namun juga dengan hati, cinta dan kasih sayang. "Guru yang demikian akan mampu membentuk karakter siswa," tegasnya. (jursixsma)

olimpiade humaniora di Unud. Sementara itu Dewa Gede Suta Kusuma Dinata meraih juara III karate di Polda Bali, Krisna Aditya sebagai best actor lomba operet se- Bali. Sukses ini diikuti rekannya Pratiwi Sukasana dan Andre Junady meraih best actor Yuna dan best actor Baja. Sementara Gede Mahesa Priyambada juara II lomba fotografi se-Bali. Kepala SMAN 6 Denpasar, Drs. Nyoman Mudita,M.Pd., didampingi Wakasek Wayan Subiakta,S. Pd., dan Drs. Nyoman Sudiarta mengucapkan terima kasih karena Paskibraka Paksi terus meraih prestasi serta terjadinya kontinyuitas kaderisasi dan keterlibatan para alumni. Kedua, Aristha juga lolos

menjadi Paskibraka Bali dan dipercaya sebagai pembaca naskah Sumpah Pemuda serta lolos menjadi Parlemen Remaja. Semua itu, kata dia, membawa bendera SMAN 6 Denpasar lebih jaya. Dia menegaskan semua kegiatan ini untuk penguatan karakter diri di akademis dan non akademis. Inilah modal kita dalam menggapai kesuksesan di masa depan dan bekal bermasyarakat. Sukses ini juga berkat pembinaan pelatih dan kerjasama dengan orangtua siswa. Untuk itu dia meminta anak-anak yang berprestasi menjadi panutan kepada rekan-rekannya yang lain serta kepada adik kelasnya. (sue)

Paksi SMAN 6 Denpasar

Makin Berkibar

PASKIBRAKA (Pasukan pengibar bendera pusaka) SMAN 6 Denpasar yang keren disebut Paksi (Paskibra Sixma) makin berkibar. Paksi kini menjadi tim tangguh di Baii dalam Lomba Ketangkasan Baris-Berbaris (LKBB) di Bali.

Selalu Juara Baca Hal. 16


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.