Secara mengejutkan, indeks manufaktur China di bulan Maret 2018 lebih tinggi dari perkiraan. Halaman 22
IHSG
USD/IDR
22 - 29 Maret 2018
23 - 30 Maret 2018
6.254,07 6.188,99 22 Maret
Prediksi Hari Ini
13.782
13.728
23 Maret
30 Maret
29 Maret
IHSG
USD/IDR
6.099 - 6.246
13.725 -13.765
Stock to Watch
Harga INTP
INTP (Maret 2019)
Rp 18.000
Survei KONTAN*
Rp 16.800
Rp 16.000
29 Maret 2017
29 Maret 2018
Nathania Nurhalim,
Macquarie Sekuritas Indonesia
Manufaktur China
Rp 6.000,— Harga langganan Rp 117.000 (Harian) Rp 149.000 (Harian + Mingguan + Edisi Khusus) Telp. berlangganan
Senin, 2 April 2018
Harian Bisnis & Investasi
021 536 53 100
3299/tahun 12, 24 halaman
Jurus Pamungkas Menarik Investasi
Analisis
Laju PDB Belum Optimal
Pemerintah akan bekukan seluruh aturan penghambat investasi April ini perampingan izin sektor kehutanan. 3.Paket Kebijakan Jilid VI: Insentif untuk kawasan ekonomi khusus (KEK), pengelolaan sumber daya air dan penyederhanaan izin 1. Paket Kebijakan Jilid I: Mempercepat proyek impor bahan baku obat dan makanan oleh strategis nasional dengan menghilangkan BPOM berbagai hambatan dan meningkatkan 4.Paket Kebijakan Jilid VII: Mengatur soal investasi di sektor properti. kemudahan mendapatkan izin investasi, 2. Paket Kebijakan Jilid II: Mempermudah keringanan pajak untuk pegawai industri investasi, baik PMDN maupun PMA. Seperti padat karya. kemudahan layanan investasi tiga jam, tax allowance dan tax holiday lebih cepat, pem- 5. Paket Kebijakan Jilid X: Terdapat 10 poin penting yang mampu memperbaiki peringbebasan PPN untuk alat transportasi, insentif kat kemudahan berbisnis Indonesia (EODB). fasilitas di kawasan pusat logistik berikat, Kemudahan memulai usaha,pendirian baninsentif pengurangan pajak bunga deposito,
gunan, pendaftaran properti, pembayaran pajak, akses perkreditan, penegakan kontrak dengan mengatur penyelesaian gugatan sederhana, penyambungan listrik, perdagangan lintas negara, penyelesaian permasalahan kepailitan, dan perlindungan terhadap investor minoritas. 6. Paket Kebijakan Jilid XI. Mengatur soal KUR yang diorientasikan ekspor dan dana investasi real estate, prosedur waktu sandar dan inap barang di pelabuhan (dwelling time) dan pengembangan industri farmasi serta alat kesehatan.
Paket-Paket Kebijakan Terkait Investasi Kurang Taji
Ghina Ghaliya, Anggar S, Lidya Yulianti, Tane H.
Valuasi Rio Tinto US$ 3 Miliar Inalum segera melaporkan hasil negosiasi pengambilan 40% hak partisipasi Rio Tinto. Hasil valuasinya sekitar US$ 3 miliar. Halaman 14
Inflasi Maret Diproyeksi Mini Memasuki musim panen raya membuat tekanan inflasi pada Maret 2018 mengendur. Meski begitu, ada potensi kenaikan inflasi bulan Maret seiring dengan kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) non subsidi seperti Pertalite dan Pertamax. Halaman 2
Read Editor's Choice in English
Kinerja JPFA
Buy
Buy
Buy
Joni Wintarja NH Korindo Sekuritas
Adeline Solaiman Danareksa Sekuritas
William Siregar Paramitra Alfa Sekuritas
Sumber: Bloomberg, BEI (29/03/2018) Catatan: *(30/03/2018)
Kurs Rupiah ∆% 0,73 0,78 1,07 0,26 1,40 1,34 0,24 0,39
Mata Uang
Koordinasi lemah Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Hariyadi Sukamdani melihat masalah utama investasi saat ini ada di koordinasi, baik itu antar kementerian maupun antara pemerintah pusat dan daerah. Masalahnya, "Saat investor melakukan eksekusi, peraturan yang ada tak seperti awal mereka masuk," ujarnya. Banyak aturan tak konsisten yang menyulitkan investor merealisasikan investasinya di Indonesia.
Daya Beli 3,05
Indeks Kepercayaan CEO Kuartal II-2018
BERBAGAI intervensi yang dilakukan pemerintah atas harga pangan, bakal turut mempengaruhi kinerja emiten perunggasan (poultry). Baru-baru ini, Kementerian Perdagangan telah memutuskan batasan harga ayam dan telur di tingkat peternak demi menjaga lonjakan harga pangan menjelang Lebaran. Adeline Solaiman, Analis Danareksa Sekuritas menilai, dengan pengaturan harga tersebut, margin emiten poultry bisa lebih stabil. Apalagi, harga yang ditetapkan oleh pemerintah saat ini sudah jauh lebih baik dari tahun lalu. Kinerja emiten poultry tahun ini pun juga diharapkan bisa lebih baik, termasuk kinerja PT Japfa Comfeed Tbk (JPFA). Pasalnya, sepanjang 2017 lalu, margin laba JPFA sudah tergerus 49% akibat kenaikan harga jagung. Analis menilai, pada tahun ini harga jagung diharapkan bisa melandai dan tidak terlalu membebani kinerja emiten poultry. Simak rekomendasi saham emiten sektor unggas di halaman 6.
Indeks 1.286,67 6.188,99 24.103,11 3.168,90 21.454,30 3.427,97 30.093,38 2.445,85
Dua jurus ini akan menjadi jurus pamungkas pemerintah menarik investasi. Pasalnya, upaya pemerintah menjalanlan Online Single Submission (OSS) April sulit bisa berjalan dengan tumpang tindih aturan. Ini menjadi penghambat arus modal masuk Indonesia.
Tak hanya itu saja, kata Haryani, pemerintah juga harus mempertahankan investasi yang ada dengan aneka insentif dan aturan yang konsisten. Banyak aturan yang tak konsisten membuat pebisnis eksisting memilih hengkang. Wakil Ketua Kadin Indonesia Shinta Widjaja Kamdani melihat, reformasi tumpang tindih regulasi peraturan pemerintah pusat dan daerah harus segera diakhiri. Banyak investor kesulitan lantaran tak ada harmonisasi aturan. "Padahal, ionvestor butuh kepastian dan konsistensi regulasi," tegas dia. Pengamat Kebijakan Publik Universitas Trisakti Roy Valiant S. melihat, paket kebijakan ekonomi dan deregulasi dalam aturan sebelumnya memang bukan solusi komprehensif. Ego sektoral dan koordinasi perizinan yang buruk membikin aturan tak jalan. ■
Keyakinan Para Pebisnis Mulai Menurun
Rekomendasi
Indeks Saham
JAKARTA. Pemerintah mulai kehabisan akal untuk menyelesaikan tumpang tindih aturan yang menghambat masuknya investasi. Aneka paket kebijakan ekonomi terkait investasi dan kemudahan berusaha kurang taji mendorong masuknya investasi. Itulah sebabnya, pemerintah akan mengeluarkan jurus pamungkas dengan membekukan seluruh aturan terkait investasi. Lewat penerbitan Peraturan Pemerintah (PP) yang ditargetkan keluar April ini, pemerintah akan membekukan banyak aturan, baik itu peraturan pemerintah (PP) , Peraturan Presiden (Perpres), dan Peraturan Menteri atau Kepala Lembaga Negara lain. Pelaksana Tugas Deputi Bidang Koordinasi Perniagaan dan Industri Kementerian Ko-
Sumber: Riset dan pemberitaan KONTAN
■ KONTAN CEO CONFIDENCE INDEX
www.kontan.co.id
Nama KOMPAS100 IHSG DOW JONES SSEC (Shanghai)* NIKKEI 225* Straits Times HANG SENG KOSPI*
ordinator Perekonomian Elen Setiadi menjamin tidak akan terjadi kekosongan aturan. Menurutnya, filosofi PP baru yang akan keluar adalah mempercayai informasi pelaku usaha yang akan masuk. Pemerintah akan mempercepat proses izin sesuai keinginan pebisnis. Bahkan, pebisnis bisa mengusulkan persyaratan tertentu yang belum tak bisa atau belum terpenuhi. Pasca pembekuan, pemerintah akan memilah aturan yang bisa jalan, sesuai kebutuhan pebisnis. "Lebih detilnya nanti akan dijelaskan Menko Ekonomi pada pekan depan," ujar Elen kepada KONTAN, pekan lalu (30/3). Yang jelas, pemerintah juga akan merevisi 11 Undang-Undang (UU) yang mengatur proses perizinan investasi. "Nantinya 11 UU terkait investasi itu akan dijadikan satu aturan," ujar dia.
Lucky Bayu Purnomo, Analis Danareksa Sekuritas
Kurs
∆%
USD
13.756,00 -0,08
SGD
10.486,76 0,23
JPY
129,06 0,88
EUR
16.954,29 0,67
GBP
19.365,03 0,69
MYR
3.557,29 0,14
Sumber: Kurs Tengah BI (29/03/2018)
*
Proyeksi Rupiah: median prediksi oleh Samuel Sekuritas, Valbury Asia Futures Proyeksi IHSG: median prediksi oleh Investa Saran Mandiri, Lotus Andalan Sekuritas, Binaartha Parama Sekuritas, Semesta Indovest, Paramitra Alfa Sekuritas, BCA Sekuritas, Yuanta Sekuritas, Erdikha Elit Sekuritas, Reliance Sekuritas, Indosurya Bersinar Sekuritas
promo@kontan.co.id
1
2
Memasuki Kuartal II, Keyakinan CEO Menurun Setelah mencapai rekor tertinggi menjelang Januari 2018, Indeks Keyakinan CEO KONTAN pada kuartal II-2018 menurun secara kuartal ke kuartal (q to q). Sedangkan jika dibandingkan year on year, indeks keyakinan tersebut masih naik. Nah, jika kita bandingkan kuartal ke kuartal, para CEO hanya yakin pada belanja pemerintah bisa membaik. Poin belanja pemerintah ini menjadi satu-
TOTAL 3,49
3
satunya indikator positif perbandingan secara kuartalan. Dari sisi ekonomi makro, daya beli, ekonomi global, politik nasional dan ekspansi bisnis, para CEO lebih pesimistis dibandingkan kuartal I-2017. Penurunkan poin indeks terbesar tampak terjadi pada ekspansi bisnis. Sepertinya perlu kerja keras pemerintah agar para pengusaha kita lebih yakin pada iklim bisnis tanah air di tahun politik ini. Keterangan: Jumlah responden 20. Survei dilakukan pada bulan Maret 2018.
Ekonomi Global 3,00
Politik Nasional 3,35
Belanja Ekspansi Pemerintah Bisnis 3,90 3,85
4
Ekonomi Makro 3,80
Keterangan 1 Sangat pesimistis 2 Pesimistis 3 Netral 4 Optimistis 5 Sangat Optimistis
5
Tren Indeks Kepercayaan CEO Desember 2017 Maret 2017 Juni 2017 September 2017 Desember 2017 Maret 2018
3,16 3,11 3,46 3,22 3,66 3,49
Indeks April 2018 Ekonomi Makro (%) Sangat pesimistis Pesimistis Netral 30 Optimistis 60 Sangat Optimistis 10
Belanja Pemerintah (%) Sangat pesimistis Pesimistis Netral 30 Optimistis 55 Sangat Optimistis 15
Tim KONTAN JAKARTA. Belum juga masuk kuartal II-2018, tapi riak gelombang yang bisnis berayun kencang. Isu perang dagang dan terus lesunya nilai tukar rupiah terhadap dollar Amerika Serikat (AS) menjadi perhatian pebisnis. Kekhawatiran para pebisnis terekam dari, KONTAN CEO Confidence Index (KCCI) terbaru. Jika dibanding survei sebelumnya yang mencatatkan skor tertinggi 3,66 maka su hasil survei kali ini terjadi penurunan. Memasuki kuartal II-2018, skor KCCI turun menjadi 3,49. Tapi, jika dibandingkan setahun sebelumnya, KCCI masih meningkat. Memasuki kuartal II-2018 para pebisnis hanya optimistis dengan belanja pemerintah. Variabel ini menjadi satu-satunya yang positif. Lianne Wid-
Daya Beli (%) Sangat pesimistis Pesimistis Netral Optimistis Sangat Optimistis
20 55 25 -
Ekonomi Global (%) Sangat pesimistis 5 Pesimistis 30 Netral 25 Optimistis 40 Sangat Optimistis -
Politik Nasional (%) Sangat pesimistis 5 Pesimistis 10 Netral 40 Optimistis 35 Sangat Optimistis 10
Indeks Masing-Masing Variabel Eknomi Makro Belanja Pemerintah Daya Beli Eknomi Global Politik Nasional Ekspansi Bisnis
Des 16 Mar 17 Jun 17 3,68 3,47 3,75 3,75 3,67 3,81 2,96 2,67 3,38 2,61 2,67 2,81 2,57 2,93 3,00 2,73 4,00
jaja, CEO PT Tigaraksa Satria Tbk mengungkapkan, hasil penyerapan anggaran pemerintah sejauh ini terlihat dengan pembangunan infrastruktur. "Tapi dari sisi consumer spending belum menunjukkan peningkatan, bahkan di beberapa kategori cenderung stagnan or negatif growth," kata Lianne ke KONTAN pekan lalu. Pernyataan ini sejalan dengan skor variabel daya beli yang di KCCI yang menurun dari 3,4 menjadi 3,05 (q to q).Skor penurunan terbesar se-
Sep 17 Des 17 Mar 18 3,74 3,95 3,80 3,70 3,75 3,85 2,91 3,40 3,05 2,87 3,00 3,00 2,61 3,45 3,35 3,52 4,42 3,90
q to q -3,80 2,67 -10,29 -2,90 -11,76
yoy 9,51 4,90 14,23 12,36 14,33 42,86
cara kuartalan. terjadi di ekspansi bisnis. Bernard Kent Sondakh, Direktur Utama PT Graha Layar Prima Tbk mengatakan, untuk mendukung ekspansi bisnis, regulasi ada yang mesti diubah agar tidak menghambat bisnis. "Harus dipacu lebih maju dalam berbagai kemudahan," kata dia Vice President Director PT Pan Brothers Tbk Anne Patricia Sutanto menekankan ekonomi makro masih bergantung pada sektor komoditi dan natural resources. Ke depan, Indonesia harus fokus
Ekspansi Bisnis (%) Sangat pesimistis 5 Pesimistis Netral 15 Optimistis 60 Sangat Optimistis 20
menstabilkan sektor manufaktur dan padat karya. Presiden Direktur PT Komatsu Indonesia Pratjojo Dewo mengatakan, situasi ekonomi moderate akan terjadi hingga 2019. Pemerintah perlu melihat langkahAmerika Serikat dan China yang saat ini sedang melakukan perang dagang. Antonius Muhartoyo President Director PT Champion Pacific Indonesia Tbk berharap situasi ekonomi 2015 tidak terulang lagi. "Awal tahun bagus, tapi pertengahan tahun mulai jeblok, " ujarnya. Direktur Utama PT Pertamina Hulu Energi, R. Gunung Sardjono Hadi menyatakan, sektor hulu migas mulai melakukan kegiatan eksplorasi dan eksploitasi. "Apabila kondisi politik terjaga kestabilan dan terkendali. Bisnis tidak terpengaruh secara signifikan," tegasnya. Semoga. ■
P
elaku pasar melihat masih ada potensi tekanan terhadap sektor finansial dalam negeri. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) yang merupakan salah satu indikator makro ekonomi paling reaktif, masih berpotensi menuju level psikologis 6.000. Makro Indonesia bukan tak bertumbuh. Produk domestik bruto (PDB) kuartal IV-2017 tumbuh 5,19%, naik dari kuartal sebelumnya 5,06%. Inflasi juga terjaga, masih di kisaran 3%, persisnya di 3,18%. Tapi, pasar melihat pertumbuhan PDB itu tidak optimal. Sudah empat tahun masa pemerintahan, pertumbuhannya belum menguji target 5,3%. Adapun inflasi berpotensi naik seiring kebijakan kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM). Sentimen itu menjadi pemicu setelah kenaikan bursa saham yang terlampau kencang sejak awal tahun. Kencangnya pertumbuhan bursa saham membuat valuasi IHSG, hingga spesifik ke sejumlah saham penggerak di sektor perbankan, tambang dan aneka industri, relatif mahal. Karena sudah mahal, perlu ada sentimen negatif sejenak untuk mengerem kenaikan itu. Tekanan dari luar negeri juga tak kalah kuat. Kenaikan bunga The Fed mengindikasikan dollar AS ke depan bakal terus menguat. Indeks Dow Jones juga belum bisa kembali menguji level tertinggi sejak penurunan beberapa waktu lalu. Pemerintah sebenarnya bisa mengambil peluang di balik tren penguatan dollar AS. Pemerintah harus membuat formula agar kegiatan impor ekspor menjadi lebih efektif dan efisien. Sebenarnya, pemerintah sudah memiliki bekal senjata ampuh, yakni paket kebijakan ekonomi yang sudah beberapa waktu lalu digulirkan secara berkelanjutan. Kini tinggal bagaimana caranya pemerintah mencari trik agar paket kebijakan itu berjalan bukan hanya efektif, tapi juga terpadu. Satu hal lagi yang tak kalah penting, lindung nilai (hedging). Bercermin dari pemerintahan SBY, hedging cukup efektif demi meredam tekanan krisis kala itu. ■ Dityasa Hanin Forddanta
Bisnis Kartu Kredit Bisnis kartu kredit per Februari 2018 menurun. Bisnis ini diprediksi bangkit di kuartal kedua.
Halaman 12