Waspada, Selasa 1 September 20290

Page 1

Harga Eceran Rp4.000,-

Turki Kutuk Pembakaran Alquran ANKARA, Turki (Waspada): Turki mengutuk penodaan Alquran di depan parlemen Norwegia dengan menilai tindakan tersebut memicu api kebencian anti-Muslim. Kementerian Luar Negeri mengatakan memperingatkan bahwa tindakan tersebut tidak hanya menargetkan Muslim tetapi aturan hukum dan demokrasi secara keseluruhan. “Sisa-sisa Nazi ini menyusup ke masyarakat di mana mereka hidup seperti virus dan membahayakan mereka,” kata Kementerian Dalam Negeri Turki, Senin (30/8). (daily sabah/m11)

Demi Kebenaran Dan Keadilan

WASPADA Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947. Pendiri: H. Mohd. Said (1905 - 1995), Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) ISSN: 0215-3017

SELASA, Kliwon, 1 September 2020/13 Muharram 1442 H

No: 26775 Tahun Ke-73

Terbit 16 Halaman

China-India Kembali Bentrok NEW DELHI, India (Waspada): Tentara India dan China kembali terlibat bentrokan di wilayah perbatasan Ladakh Timur. Tidak ada korban jiwa yang dilaporkan akibat kejadian tersebut. “Pada malam 29-30 Agustus, pasukan Tentara Pembebasan Rakyat (China) melanggar konsensus sebelumnya yang dicapai selama keterlibatan militer serta diplomatik Lanjut ke hal A2 kol. 6

Masjid Nabawi Terapkan Protokol Ketat

Lakalantas Di Sergai

Mobil Ringsek Sopir Tewas PERBAUNGAN ( Waspada): Kecelakaan lalulintas (Lakalantas) terjadi di Jalinsum MedanTebingtinggi di Jalinsum Medan Tebing Tinggi Km 37-38 di Dusun III, Kel. Tualang, Kec Perbaungan, Kab.Serdang Bedagai (Sergai), Senin (31/8) pagi. Tabrakan antara mobil Daihatsu Sigra BK 1041 ZR yang dikemudikan Alexander, 41, warga Jl. Jermal, Setia Budi, Medan Denai Kota Medan kontra truk Tronton BK 9393 GE dengan sopir Erwinsyah Lubis ,36, warga Dusun III Desa Sei Buluh, Kec Perbaungan, Kab.Sergai. Peristiwa tersebut mengakibatkan mobil Sigra mengalami ringsek hingga pengemudi Sigra tewas di rumah sakit Melati Perbaungan akibat luka serius di bagian kepala yang diderita Alexander setelah tubuhnya terjepit dan terpaksa dikeluarkan.dari depan mobil, sedangkam sopir Tronton tidak mengalami luka. Kapolres Sergai AKBP Robinson Simatupang, Senin malam mengatakan kejadian berawal saat mobil minibus Sigra yang dikendarai Alexander datang dari arah Medan menuju Tebing Tinggi mengambil jalur terlalu ke kanan jalan. “Saat mendahului mobil yang berada di depannya diduga kurang hati-hati tidak memperhatikan truk Tronton yang datang dari arah berlawanan sehingga tabrakan tidak terhindarkan, minibus Sigra rusak berat dan pengemudinya meninggal dunia di RS Melati Perbaungan akibat luka serius yang diderit,a” papar AKBP Robin. Diakui Kaolres, lakalantas tersebut sempat menjadi perhatian warga yang melintas sehingga memicu kemacetan, namun Petugas Unit Laka Lanjut ke hal A2 kol. 1

Haramain

MASJID Nabawi di Madinah menerapkan protocol yang sangat ketat bagi para jamaah yang hendak menunaikan shalat. Hal itu sesuai dengan peraturan pemerintah guna menekan penyebaran virus corona.

MADINAH, Arab Saudi (Waspada): Pandemi Covid-19 tak menghentikan niat Muslim menunaikan ibadah di Masjid Nabawi, Madinah, Arab Saudi. Shalat berjamaah di salah satu Masjid sakral bagi Muslim itu telah diizinkan pemerintah Saudi namun dengan protokol kesehatan yang sangat ketat. Dikutip dari Haramain.info, Senin (21/8/2020), terdapat tujuh ribu karpet yang mulai digunakan untuk shalat subuh. Para petugas Masjid berseragam biru yang dilengkapi masker memasang karpet dengan pengaturan jarak. Hal itu sejalan dengan perintah Kepala Badan Kepresidenan Umum Urusan masjid nabawi Syekh Abdul Rahman Al-Sudais agar jaga jarak dilakukan selama beribadah di Masjid. “Di bawah perintah kepengurusan Masjid Nabawi, persiapan penggelaran kembali karpet di dalam dan sekitar Masjid sudah dilakukan. Ini demi menjamin keselamatan jamaah,” tulis Haramain.info. Shalat di Masjid Nabawi digelar dengan penerapan protokol kesehatan ketat seperti menjaga jarak antar jamaah di mana satu karpet untuk tiga jamaah. Karpet hijau cenderung digunakan di areal dalam Masjid. Sedangkan di luar area utama Masjid digunakan karpet merah. Para petugas Masjid juga menyediakan air minum buat para jamaah yang diletakkan di hadapan karpet. Sehingga jamaah tak perlu berdesakan jika ingin minum. Hingga saat ini, karpet-karpet di Masjid Nabawi selalu dibersihkan secara rutin dengan desinfektan. Lanjut ke hal A2 kol. 4

Covid Makin Merajalela JAKARTA (Waspada): Penambahan kasus positif virus corona (Covid-19) di Indonesia, masih tergolong tinggi di bulan Agustus, rata-rata di atas 2.500 orang perharinya. Sampai Senin (31/8), secara kumulatif sudah 174.796 orang yang positif terinfeksi virus corona, setelah ada penambahan 2.743 kasus dari hari kemarin.

Berdasarkan data resmi dari situs kemkes.go.id, dari jumlah tersebut sebanyak 125.959 orang di antaranya telah dinyatakan sembuh, dan 7.417 orang telah meninggal dunia akibat terinfeksi virus corona. Jumlah orang yang sembuh bertambah 1.774 orang dari hari

sebelumnya. Sementara pasien yang meninggal dunia usai terinfeksi covid-19 bertambah 74 orang. Sebelumnya. Minggu (30/ 8), kasus positif Covid-19 secara kumulatif 172.053 orang setelah bertambah 2.858 kasus. Dari jumlah tersebut, 124.185 di

antaranya telah dinyatakan sembuh, dan 7.343 orang telah meninggal dunia. Melihat masih tingginya penyebaran virus corona tersebut, pemerintah terus mengimbau masyarakat agar mematuhi protokol kesehatan. Terutama ketika beraktivitas di area publik,

untuk menekan laju penularan virus corona. Protokol kesehatan yang dimaksud antara lain rajin mencuci tangan, menjauhi kerumunan dan memakai masker. Halhal tersebut bisa meminimalisir penularan virus corona. Demi kepatuhan terhadap

protokol kesehatan, pemerintah ingin memberikan sanksi kepada masyarakat yang melanggar. Sanksi diatur dalam Inpres No. 6 tahun 2020. Presiden Jokowi mengatur beragam sanksi bagi masyarakat yang melanggar penerapan protokol kesehatan. Di antara-

nya teguran lisan atau tertulis, kerja sosial, denda administratif, penghentian atau penutupan sementara penyelenggaraan usaha. Sanksi tersebut berlaku bagi perorangan, pelaku usaha, pengelola, penyelenggara, atau penanggung jawab tempat dan fasilitas umum. (cnni)

Kasus Corona Aceh Bertambah 33 Orang BANDA ACEH (Waspada): Kasus baru Coronavirus Disease 2019 (Covid-19) bertambah 33 orang, sehingga secara akumulatif sudah mencapai 1.632 orang. Orang Tanpa Gejala (OTG) dalam masa isolasi mandiri 868 orang. Pasien Covid-19 yang dilaporkan meninggal dunia, sebanyak 2 orang. Juru Bicara Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19 Aceh Saifullah Abdulgani (SAG) kepada awak media, Senin (31/ 8). Lanjut ke hal A2 kol. 4

Mahfud Diminta Jangan Takuti Publik Soal Resesi

Waspada/Ist

UCAPAN duka cita atas meninggalnya dr Edwin Marpaung, dari RS Colombia Asia Medan.

Edwin Marpaung Dokter Ke-100 Meninggal Terpapar Corona MEDAN (Waspada): Selang beberapa jam meninggalnya dr Daud Ginting, seorang lagi dokter di Medan, meninggal dunia terpapar virus Corona (Covid19) di Kota Medan, Minggu (30/ 8). Diketahui, dr Daud Ginting tutup usia 66 tahun. Dokter spesialis penyakit dalam yang bertugas di RSUD dr Pirngadi Medan tersebut, menghembuskan napas terakhir, Minggu dinihari sekira pukul 02:00 WIB. Sedangkan, seorang lagi

dokter yang meninggal dunia terpapar virus Corona tersebut bernama dr Edwin Parlindungan Marpaung, 44 tahun, meninggal dunia, Minggu malam sekira pukul 21:44 WIB. Dengan demikian, sudah 100 dokter di Indonesia yang meninggal dunia karena terpapar Covid-19. Dokter Edwin Marpaung merupakan dokter ke100. Hal tersebut dibenarkan Ketua IDI Cabang Medan, drWijaya Juwarna. Kepada wartawan,

Al Bayan

Khalifah Adam Oleh: Abdul Hakim Siregar

Senin (31/8), dr Wijaya menyebutkan, dr Edwin adalah dokter bedah meninggal di RS Columbia Asia tempatnya bertugas. “Almarhum selesai menjalani perawatan medis beberapa hari sebelumnya. Beliau adalah dokter spesialis tulang,” sebutnya. Sementara itu, Ikatan Dokter Indonesia (IDI) sampai saat ini mencatat ada 100 orang dokter di Indonesia yang meninggal Lanjut ke hal A2 kol. 6

JAKARTA (Waspada): Wakil Ketua Umum Partai Gerindra Arief Poyuono, meminta Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan Mahfud MD, tidak membuat panik masyarakat mengenai resesi ekonomi akibat pandemi virus corona (Covid19). Terlebih, Mahfud bukan menteri yang mengurusi sektor perekonomian. “Jadi tolong menteri Jokowi jangan bikin gaduh terkait keadaan ekonomi nasional, kerja saja percepat semua Lanjut ke hal A2 kol. 4

Covid-19 Di Dunia Kasus 25.436.504

Sembuh 17.750.018

Meninggal 851.346

Covid-19 Di Indonesia Kasus 174.796

Sembuh 125.959

Meninggal 7.417

Covid-19 Di Sumut Kasus 6.827

Sembuh 3.965

Meninggal 315

Covid-19 Di Aceh Kasus 1.632

Sembuh 615

Meninggal 63

Sumber: Worldometers; Covid19.go.id & covid19.sumutprov.go.id (31/8/2020) 21.00 WIB

Antara

PENDATAAN SATWA DILINDUNGI: Warga menyusun kandang berisi Burung Cucak Hijau (Chloropsis sonnerati) saat mendaftarkan untuk didata pihak Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSDA) Sumut, di Medan, Sumatera Utara, Senin (31/8/2020). Pendataan burung Cucak Hijau yang telah termasuk satwa dilindungi tersebut guna mengetahui jumlah yang dipelihara oleh warga sekaligus upaya sosialisasi tentang satwa yang tidak boleh diperjualbelikan.

Pembunuh Wanita Di Percut Diduga Orang Dekat Korban MEDAN (Waspada): Polrestabes Medan dan Polsek Percut Seituan, sampai saat ini masih memburu pelaku pembunuhan terhadap wanita yang mayatnya dibuang di semak kawasan Percut Seituan. “Masih kita buru pelakunya dan diduga orang dekat korban,” kata Kasat Reskrim Polrestabes Medan Kompol Martuasah Tobing kepada wartawan, Senin (31/8).

Ditanya sudah berapa saksi yang diperiksa dalam kasus tewasnya FitryYanti, 44, warga Jl. Bromo Gang Bahagia, Kompol Martuasah menjelaskan, sudah 3 orang saksi yang menjalani pemeriksaan. “Sampai saat ini sudah 3 orang saksi yang menjalani pemeriksaan. Kalau ada tambahan saksi nanti kita sampaikan,” sebutnya. Pesan Terakhir Fitry Yanti, korban pembu-

ditangkap di Desa Tapus Sipagimbal, Aek Bilah, Tapanuli Selatan (Tapsel), Sumatera Utara.

Dan sesungguhnya telah Kami perintahkan kepada Adam dahulu, maka ia lupa (akan perintah itu), dan tidak Kami dapati padanya kemauan yang kuat (Thaha [20]: 115) CERITA Khalifah Adam as merupakan kisah pertama dalam kehidupan umat manusia. Tuhan mempersiapkan Adam menjadi khalifah di bumi. Awalnya, penciptaan Adam mendapati protes dari malaikat karena khawatir manusia Lanjut ke hal A2 kol. 1

Waspada/Surya Efendi

KEPALA BBKDSA Sumut Hotmauli Sianturi, memberikan keterangan kepada wartawan soal penangkapan harimau Sumatera di Tapsel, Senin (31/8).

Si raja hutan tersebut ditangkap tim Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSDA) Sumatera Utara,karena kerap memangsa hewan ternak warga. “Saat penangkapan, tim kami membuat jebakan pada Sabtu (22/8) lalu, dan terperangkap, Senin (24/8),” ujar Kepala BBKDSA Sumut Hotmauli Sianturi kepada wartawan, di kantor Jl. Sisingamangaraja Medan, Senin (31/8). Menurut Hotmauli, timnya melakukan evakuasi dan observasi ke Sanctuary Harimau Barumun Nagari, untuk pengecekan kondisi kesehatannya. Dari hasil pemeriksaan, diketahui harimau Sumatera tersebut berjenis kelamin betina dengan umur Lanjut ke hal A2 kol. 4

Lanjut ke hal A2 kol. 1

Ada-ada Saja

BBKSDA Tangkap Harimau Sumatera MEDAN (Waspada): Seekor harimau Sumatera (Panthera Tigris Sumatae)

nuhan sadis yang jasadnya ditemukan di Jl. Mahoni Pasar II Tembung, Desa Bandar Khalipah, Kec. Percut Seituan, tiba di rumah duka di Jl. Bromo Gang Bahagia, Minggu (30/8) malam, usai dilakukan otopsi di Rumah Sakit Bhayangkara Polda Sumut Jl. KH Wahid Hasyim. Ramadius, salah seorang keluarga korban menuturkan,

Jempol Terpanjang

Partai Mahathir Kalah Telak KUALA LUMPUR, Malaysia (Waspada): Kandidat yang diusung oleh partai baru yang didirikan oleh mantan Perdana Menteri Malaysia Mahathir Mohamad (foto), Partai Pejuang Tanah Air, kalah telak dari koalisi berkuasa, Barisan Nasional, dalam pemilihan sela di Slim River, Sabtu lalu. Dilansir dari Strait Times, Senin (31/8/2020), partai penguasa terbesar di Malaysia, Partai Organisasi Nasional Melayu Bersatu (UMNO) mencetak kemenangan besar dengan 85 persen suara mengalahkan Partai Pejuang yang baru berusia beberapa pekan sejak didirikan. Bloomberg melaporkan Komisi Pemilihan menyebut kandidat dari Barisan Nasional memenangkan 13.060 suara Lanjut ke hal A2 kol. 6

JACOB Pina, seorang bintang TikTok menggemparkan para pengikutnya ketika ia menunjukkan jempol tangannya yang sangat panjang. Remaja 21 tahun itu bisa mendislokasi jempol tangannya untuk membuat jempol itu ‘tampak’ menjadi lima setengah inci Lanjut ke hal A2 kol. 4

Serampang - Kemana duit penanganan covid

- He...he...he...


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.