Medan 24-32 0C
P.Sidimpuan 20-310C
R.Prapat 26-33 0C
Penyabungan 21-32 0C
Berastagi 18-280C
Sibolga 23-320C Hujan guntur
Berawan
WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan
Prakiraan Cuaca
BMKG Polonia
Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947 Pendiri : H. Mohd. Said (1905 - 1995) Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) ISSN: 0215-3017
http://epaper.waspadamedan.com
SENIN, Kliwon, 8 November 2010/1 Zulhijjah 1431 H z No: 23321 * Tahun Ke-64
Terbit 28 Halaman (A1-8, B1-8, C1-12) z z Harga Eceran: Rp 2.500,-
Pengungsi Meningkat 10 Kali Lipat SLEMAN (Antara): Presiden Susilo Bambang Yudhoyono mengatakan jumlah pengungsi bencana Gunung Merapi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Jawa Tengah meningkat sepuluh kali lipat dari bencana sebelumnya. “Bencana letusan Gunung Merapi mengakibatkan lonjakan jumlah pengungsi di Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) dan Jawa Tengah, yang sampai saat ini sudah tercatat 283.000 jiwa. Sehari sebelumya jumlahnya sekitar 190.000 jiwa yang tersebar di semua tempat penampungan,” kata Presiden Lanjut ke hal A2 kol 5 PENGUNGSI beristirahat di tempat pengungsian sementara yang merupaka Gelanggang Olahraga (GOR) di Klaten, Minggu (7/11). Antara
Presiden: Jangan Percaya SMS Merapi Akan Meletus Dahsyat
Semua Kerusakan Diganti SLEMAN (Waspada): Presiden Susilo Bambang Yudhoyono meminta kalangan masyarakat tidak memercayai pesan singkat (SMS) menyesatkan yang beredar bahwa Gunung Merapi akan meletus dahsyat dalam waktu dekat ini.
Tinggal 7 Maskapai Batalkan Penerbangan
“Saya meminta masyarakat jangan terpencancing, resah dan memercayai isu-isu yang tidak bertanggung jawab. Pesan singkat menyesatkan itu agar jangan diperecayai,” kata Presiden di tempat pengungsian Stadion Maguwoharjo, Depok, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, Minggu (7/11). Presiden berharap peng-
JAKARTA (Waspada): Kondisi Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Cengkareng, Tangerang, Minggu (7/11), mulai kembali normal. Hingga Minggu siang hanya tujuh penerbangan luar negeri yang membatalkan keberangkatan dari Terminal 2 Bandara Internasional Soekarno-Hatta. Pembatalan dilakukan karena
Suami Selingkuh Pun Dilapor Ke KPK JAKARTA(Waspada): Tampaknya kewenangan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) masih perlu disosialisasikan lebih jauh lagi. Pasalnya, ada laporan dari masyarakat yang berisi soal suami selingkuh. Namun, tak disebutkan, apa pekerjaan sang suami tersebut. Juru bicara KPK Johan Budi mengatakan, KPK sudah menerima 32 ribu laporan sejak berdiri. Sekitar 80 persen laporan masyarakat ini bukan tindak pidana korupsi yang bisa ditangani KPK. “Misalnya kasus perdata, bahkan ada suami selingkuh,
Tak Berani Jual Tiket Ke Bandung, Yogya
ungsi diharapkan lebih memercayai informasi resmi dari pemerintah, karena SMS tersebut tidak jelas sumbernya. “Rekan wartawan juga kami minta untuk menyampaikan berita tentang kegiatan Gunung Merapi dengan benar dan jangan menambah keresahan masyarakat,” kata Presiden. Lanjut ke hal A2 kol 1
lalu KUD dimana uangnya diselewengkan lurah. Saking [tingginya] ekspektasi masyarakat, dilaporkan ke KPK,” kata Johan dalam sebuah acara di Jakarta, Minggu (7/11). KPK, kata Johan, akan terus memenuhi harapan masyarakat dalam pemberantasan korupsi yang tak melulu berbicara soal penindakan. Dari sekitar 600 pegawai, kata dia, hanya 30 persen saja yang mengurusi penindakan. “KPK kan juga ada pencegahan, bagian sistem pendidikan antikorupsi,” kata dia. Lanjut ke hal A2 kol 6
saat ini sedang dalam kesulitan ekonomi, daya beli menurun, trend kemiskinan meningkat tajam. “Jika usulan dana Pemilukada senilai Rp47 miliar disetujui, maka LSM Forkom Gampong menilai pemimpin di daerah tidak punya hati nurani. Forkom Gampong mendesak KPK segera mengaudit KIP Aceh Utara secara menyeluruh dan transparan,” pinta Nurman A Mukmin kepada Waspada Minggu (7/11). Kata Nurman, yang diaudit bukan hanya lembaga KIP, melainkan juga rekening pribadi
Lanjut ke hal A2 kol 1
Lanjut ke hal A2 kol 6
Rekomendasi Ulama Se Sumatera: Antara
PENCARIAN KORBAN. Sejumlah anggota Tim SAR Gabungan melakukan pencarian korban di Dusun Cakran, Argomulyo, Cangkringan, Sleman, Yogyakarta, Minggu (7/11). Pencarian korban lanjutan yang dimulai dari Minggu (7/11) pagi berhasil menemukan 4 jenazah, namun evakuasi terpaksa dihentikan karena kembali terjadi luncuran awan panas.
Badan Geologi Tidak Dapat Memprediksi Kapan Letusan Merapi Berakhir YOGYAKARTA (Antara): Energi yang tersimpan di Gunung Merapi masih cukup besar sehingga Badan Geologi masih belum dapat memprediksi kapan letusan gunung api aktif tersebut akan berakhir. “Sejak 3 November 2010 hingga kini Merapi telah empat hari meletus tanpa henti yang berarti bahwa energi yang tersimpan di gunung tersebut masih tetap tinggi,” kata Kepala Badan Geologi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) R. Sukhyar di Yogyakarta, Minggu (7/11).
KPK Diminta Audit KIP Aceh Utara ACEH UTARA (Waspada): Nurman A Mukmin, Ketua Lembaga Swadaya Masyarakat Forum Komunikasi Gampong, meminta Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) untuk segera mengaudit Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh Utara, mengingat usulan dana Pemilukada Aceh Utara senilai Rp47 miliar. Menurut Nurman, usulan dana sebesar itu pemborosan keuangan daerah. Dia juga menilai, KIP Aceh Utara tidak punya sense of crisis. Selain itu, output yang dihasilkan tidak berkualitas. Padahal, rakyat Aceh Utara
dikhawatirkan debu vulkanik letusan Gunung Merapi akan membahayakan penerbangan. Menurut Frans Yosef, salah satu officer in charge (OIC) Terminal 2, jumlah ini menurun dari rencana semula. “Awalnya ada 11 penerbangan
Menurut dia, energi yang dikeluarkan Gunung Merapi sejak letusan 3 November hingga 7 November 2010 masih terus berlangsung hingga sekarang, bahkan lebih besar dibanding letusan pertama yang terjadi pada 26 Oktober 2010. Ia mengatakan energi letusan Gunung Merapi pada 37 November 2010 tiga kali lebih besar dengan energi letusan pada 26 Oktober 2010. Lanjut ke hal A2 kol 4
Pemerintah Agar Serius Tegakkan UU Pornografi BANDA ACEH (Antara): Ulama se-sumatera menegaskan pemerintah pusat dan daerah agar serius menegakkan Undang Undang Pornografi dan Pornoaksi sebagai upaya membentengi pembinaan moral bangsa kearah yang lebih baik. Penegasan itu merupakan salah satu rekomendasi dari Rapat Koordinasi Antara Daerah (Rakorda) XIII Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) Aceh dan Majelis Ulama Indonesia (MUI) se-Sumatera 2010 yang dibacakan
Antasari Minta Ditahan Di TTangerang angerang
Antara
SEORANG pekerja membuat sulaman kaligrafi Al Quran di Kiswah (kain penutup Ka’bah) pada proses pembuatan kain tersebut di Makkah, Arab Saudi, Sabtu (6/11). Kiswah diganti setahun sekali yaitu setiap tanggal 9 Dzulhijah.
670 Kg Sutera Untuk Buat Kiswah MAKKAH (Antara): Untuk membuat sebuah kiswah (kain penutup Ka’bah) dibutuhkan 670 kg atau sekitar 600 meter persegi kain sutera yang terdiri atas 47 potong kain, masing-masing potongan tersebut berukuran panjang 14 meter dan lebar 95 centimeter. Demikian penjelasan Kepala Humas Mas’na Kiswa, Khamis Al Zahrani, kepada sejumlah wartawan dari Lanjut ke hal A2 kol 1
JAKARTA (Waspada): Terpidana kasus pembunuhan Direktur Putra Rajawali Banjaran, Antasari Azhar, mengajukan permohonan pemindahan tahanan ke Lembaga Pemasyarakatan Tangerang. “Supaya memudahkan keluarganya dalam rangka untuk besuk, melakukan kunjungan,” kata Pelaksana Tugas Jaksa Agung, Darmono di Bandung, Minggu (7/11). Lanjut ke hal A2 kol 7
Waspada/Munir Lubis
PERLU DIPOLES: Lokasi pemandian Aek Milas Sibanggor yang berada di tepi jalan Desa Sibanggor Tonga, Kecamatan Puncak Sorik Marapi, Madina.
Kepala Sekretariat MPU Aceh M Nasrun di Banda Aceh, Minggu (7/11). Para ulama menilai, tidak maksimalnya penerapan hukum berdampak negatif terhadap moral bangsa seperti merosotnya akhlak yang ditandai adanya kejahatan sosial seperti korupsi, perzinaan dan adanya kegiatan pornoaksi dan pornografi. Kemudian, menurunnya keteladan pemimpin masyarakat yang seharusnya memberi contoh bagi rakyat dan tidak maksimalnya peran lembaga sosial seperti lembaga adat serta peran orang tua. Karena itu, Rakorda yang diikuti 265 ulama selama tiga hari di provinsi paling ujung barat Indonesia itu meminta pemerintah dapat mengoptimalkan penegakan hukum di masa mendatang dalam memperbaiki moral bangsa. Dalam rekomendasi tersebut juga menyebutkan pemerintah, ulama dan masyarakat harus meningkatkan pendidikan keagamaan dan pemberdayaan berbagai lembaga sosial untuk mengatasi kemerosotan bangsa tersebut. Rakorda MPU/MUI tersebut juga merekomendasikan agar pemerintah dan perbankan memberikan modal Lanjut ke hal A2 kol 8
Pengelolaan Pemandian Aek Milas Sibanggor Belum Maksimal
Serampang
PANYABUNGAN (Waspada): Pemkab Madina dalam hal ini Dinas Pariwisata dan Seni Budaya belum berhasil mengelola pemandian air panas Sibanggor di Kecamatan Puncak Sorik Marapi secara maksimal, padahal keberadaan lokasi wisata itu memiliki nilai ekonomis bagi masyarakat maupun PAD dari sektor pariwisata.
- Badan Geologi aja bingung apalagi pengungsi... - He.... he....he....
Lanjut ke hal A2 kol 2