WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan
Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947. Pendiri: H. Mohd. Said (1905 - 1995), Hj. Ani Idrus (1918 - 1999)
SENIN, Kliwon, 3 September 2012/16 Syawal 1433 H
No: 23971 Tahun Ke-66
Terbit 24 Halaman (A1-12, B1-12)
Harga Eceran: 2.500,-
net
Hu Jintao
Hu Jintao Mundur Sebagai Presiden 2013
KPK Tidak Pernah Tolak Laporan Soal Jokowi
BEIJING (AP/Antara/AFP): Partai Komunis, yang memerintah China, mengumumkan perombakan dalam jajaran jabatan pentingnya, kata pers pemerintah, Minggu (2/9).Satu tindakan yang dianggap banyak kalangan sebagai awal transisi kepemimpinan sekali dalam sepuluh tahun akhir tahun ini. Sesuai dengan perombakan itu dan merupakan bagian dari transisi kepemimpinan di China, Presiden Hu Jintao akan melepaskan jabatannya sebagai sekretaris partai dalam Kongres Partai Komunis yang diselenggarakan beberapa pekan mendatang dan mundur dari jabatan presiden dalam sidang parlemen Maret tahun depan. Pengunduran dirinya itu mengakhiri masa kekuasaannya selama 10 tahun sebagai pemimpin penting China. Wakil Presiden sekarang Xi Jinping akan menggantikan Hu dalam dua jabatan itu. Li Zhanshu, 62, mantan kepala provinsi Guizhou, China Baratdaya, Sabtu, diangkat menjadi kepala kantor umum Politbiro yang berpengaruh partai itu, kata suratkabar People’s Daily, satu jabatan yang menempatkan Li bertanggung jawab atas pekerjaan sehari-hari partai itu. Li menggantikan Ling Jihua, pembantu penting Presiden Hu Jintao, yang telah ditunjuk menjadi kepala Departemen Front Persatuan Pekerja, kata suratkabar itu. Lanjut ke hal A2 kol. 1
JAKARTA (Waspada): Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memproses setiap laporan yang masuk, termasuk laporan terkait Wali Kota Solo, Joko Widodo yang disampaikan Tim Selamatkan Solo, Selamatkan Jakarta, Selamatkan Indonesia (TS3). Juru Bicara KPK, Johan Budi menegaskan, pihaknya tidak pernah menolak laporan tersebut seperti yang diberitakan sejumlah media. “Tidak benar berita soal KPK tolak laporan Jokowi. Itu kesimpulan dari mana? Gak ada laporan yang ditolak KPK,” kata Johan saat dihubungi Minggu (2/9). Menurut Johan, setiap laporan yang masuk ke KPK pastinya akan ditelaah. Kemudian jika ditemukan indikasi awal tindak pidana korupsi, KPK dapat melakukan pengumpulan bahan keterangan berdasarkan laporan tersebut. Terkait laporan TS3, Joko Widodo atau yang biasa disapa Jokowi itu mengklaim KPK telah menolak laporan tersebut. “Kan sudah ditolak KPK. Laporan kok pembiaran terjadinya korupsi? Bagaimana? Enggak ngerti saya,” ucap Jokowi dalam acara halal bi halal PDI Perjuangan di Jakarta, Minggu siang. Dalam laporannya, TS3 menyebut Jokowi terindikasi tindak pidana korupsi karena membiarkan dana Bantuan Pendidikan Masyarakat Kota Surakarta
Antara
INDONESIA BERZIKIR: Sejumlah umat muslim berdoa bersama dalam acara Indonesia Berzikir di Masjid Istiqlal, Jakarta, Minggu (2/9). Ribuan umat muslim dan muslimat melakukan doa dan zikir bersama di acara tersebut dalam rangka tasyakuran Kemerdekan RI ke-67 dan halal bi halal 1433 H.
Lanjut ke hal A2 kol. 6
Segera Tarik Quran Salah Cetak Maftuh: Bila Perlu Pelaku Kesalahan Digebuki JAKARTA (Antara): Mantan Menteri Agama Muhammad Maftuh Basyuni minta kepada para pemangku kepentingan segera menarik Alquran bermasalah dari peredaran karena memiliki kesalahan sehingga dapat menyesatkan umat.
“Sementara kepada pengedarnya yang menyebabkan Alquran beredar ke tengah masyarakat segera ditindak. Bila perlu digebuki pelaku-
nya,” kata Maftuh di kediamannya pada acara silaturahim dengan kalangan mantan diplomat RI, anggota Satgas TKI dan Kementerian Agama
di Jakarta, Minggu (2/9) pagi. Sebelumnya Maftuh mendapat laporan dari Direktur Lembaga Percetakan Alquran (LPQ) Sarmidin Nasir tentang
memang tidak realistis untuk politik kita. “Saya sangat prihatin. Partai-partai lain itu janganlah menggantang asap,” kata Megawati dalam acara halal bi halal dan konsolidasi PDI Perjuangan di Hotel Sahid, Jakarta, Minggu (2/9). Partai yang baru berdiri, menurut Megawati sebaiknya menunjukkan upaya sungguh-sungguh dan mengumpulkan kekuatan secara nyata. Sebab, kata Mega, begitu banyak partai di Indonesia yang mau berdiri tapi tidak melihat realitanya di lapangan. Realita di lapangan, lanjutnya, adalah tidak mudah men-
Pertumbuhan Berkualitas DALAM berbagai forum yang saya ikuti sepekan terakhir bukan hanya disibukkan dengan agenda halal bi halal. Tapi masyarakat yang Catatan berjumpa seringkali ingin tahu seGus Irawan perti apa sesungguhnya pertumbuhan ekonomi yang mereka inginkan. Jika bicara soal pertumbuhan ekonomi akan banyak sekali teori yang muncul. Lihat apa yang dibicarakan teori pertumbuhan Walt Whitman Rostow (1916 - 1979) yang menyebutkan tahap itu meliputi masyarakat tradisional (the traditional society), persyaratan untuk lepas landas (precondition for take off), lepas landas (take off), perekonomian yang matang/dewasa (maturity of economic) dan masa ekonomi konsumsi tinggi (high mass consumption). Tapi yang akan sering kita dengar pasti teori pertumbuhan Adam Smith. “An Inquiry into the nature and causes
Lanjut ke hal A2 kol. 6
Al Bayan
Jalan Lurus Oleh Tgk. H. Ameer Hamzah Tunjukilah kami ya Allah ke jalan yang lurus Jalan yang Engkau limpahkan kepada orang-orang yang Engkau beri nikmat, Bukan jalan orang-orang yang Engkau murkai dan sesat. (QS. al-Fatihah:6-7) Menurut para mufassirin, jalan lurus itu adalah Syariat Islam. Orang-orang yang berpegang teguh dengan syariat Islam itulah yang selalu berada di atas jalan lurus. Mereka tidak mensyarikatkan Allah, tidak mengingkari Nabi Muhammad sebagai Rasulullah. Rajin mendirikan shalat dengan kusyuk, puasa di bulan Ramadhan, mengeluarkan zakat, membantu fakir miskin yang membutuhkan bantuan, memelihara kemaluannya dari perbuatan zina, menolak riba, tidak mau melanggar hak-hak asasi manusia, tidak mau berjudi dan minum tuak. Naik haji bila sudah ada kesanggupan. Lanjut ke hal A2 kol. 3
dirikan, membangun, serta mengurusi partai. Membentuk anak ranting saja di suatu tempat bukan hanya dengan papan nama. “Kalau hanya pasang plang, lalu bilang bahwa sudah ada, ya monggo saja,” kata Mega. Menurut Megawati, membentuk partai juga harus mengurusi konsolidasi masyarakat yang menjadi subyek dan obyek aspirasi politik. “Bukannya sombong, PDI Perjuangan yang sudah siap. Kesiapan itu sudah kami rancang dan lakukan lewat konsolidasi program-program sejak selesai kongres partai,” kata Mega. Lanjut ke hal A2 kol. 3
Bom 40 Kg Ditemukan PANTONLABU (Waspada): Warga Desa Biram Rayeuk di Kec. Tanah Jambo Aye, Aceh Utara, menemukan bom rakitan sisa konflik, seberat 40 kilogram, Minggu (2/9) pagi. “Bom dari tiang listrik itu ditemukan Ibnu, 36, saat menggali saluran pembuang air sekitar pukul 10:00,” kata Kapolres Aceh Utara melalui Kapolsek Tanah Jambo Aye Iptu Mukhtar. Temuan tersebut, kata Mukhtar, dilaporkan aparat desa ke Mapolsek Tanah Jambo Aye dan pihak Polsek berkoordinasi dengan tim penjinak bom Brimob Detasemen B Jeulikat Lhokseumawe. Bom itu masih aktif. Tapi berdaya ledak rendah.(b19)
lembaga pendidikan, rumah ibadah dan lainnya, ternyata mempunyai kesalahan.
Lanjut ke hal A2 kol. 3
Nelayan Spionase Terdepan Lindungi Penjarahan Laut
Mega: Partai Banyak, Tak Realistis JAKARTA (Waspada): PDI Perjuangan tidak mempermasalahkan keputusan Mahkamah Konstitusi yang mewajibkan semua partai politik yang hendak menjadi peserta pemilu 2014 — termasuk partai yang sudah memiliki fraksi dan kursi di DPR-RI— diverifikasi ulang di Komisi Pemilihan Umum (KPU). PDI Perjuangan, kata Megawati Soekarnoputri, sudah memprediksi keputusan itu. Ketua Umum PDI Perjuangan itu menegaskan bahwa partainya mendukung penuh keputusan MK itu, demi pembenahan partai politik yang begitu banyak saat ini. Partai yang begitu banyak, katanya,
hasil penelitiannya terhadap pengadaan Alquran tahun anggaran 2011. Alquran yang sudah dicetak dan kemudian diedarkan kepada beberapa
Waspada/ Riswan Rika
PASUKAN Brimob Binjai Minggu ( 2/9) malam, masih berjaga di depan warnet yang dirusak warga Jl. Imam Bonjol Binjai. Foto diambil pada pukul 20:30. Berita terkait baca hal B1.
Binjai Masih Siaga MEDAN (Waspada): Puluhan polisi dibantu Brimobdasu masih melakukan siaga setelah peristiwa amuk massa dan penyerangan RSUD Djoelham Binjai. Sementara, suasana Kota Binjai hingga Minggu (2/9) siang masih mencekam. Hal ini ditandai dengan aktivitas warga yang nyaris lumpuh. Para pelaku bisnis hanya sebagian saja membuka toko mereka, karena khawatir adanya aksi penyerangan. Sebagaimana diketahui, penyerangan ini terjadi dari imbas ditembaknya tersangka perampok, seorang warga Binjai bernama Junedi oleh anggota Polres Binjai. Peristiwa itu mengundang reaksi massa.Mereka membakar sepedamotor dan menjarah. Aksi pengepungan di RSUD Djoelham Binjai, dari pukul 20.30 hingga sekitar pukul 21.30 Sabtu (1/9) malam, berangsur normal dan kegiatan rumah berlangsung sebagai-
mana biasanya. Kedatangan, ratusan orang ini keberatan adanya penahanan dan meminta tersangka perampokan yang sedang dirawat di rumah sakit dilepas oleh polisi. Namun pihak Polres Binjai menolak. Akibatnya, saat tersangka dikeluarkan dari RS Djoelham, ratusan warga langsung menghadang mobil yang membawa tersangka, dan memukuli mobil polisi itu. Karena tidak berhasil, warga beralih ke kantor Polres Binjai. Disini warga kembali ribut dan berencana menunggu tersangka dilepaskan oleh Polres Binjai. Tersangka yang diketahui bernama Junedi dirawat di RSUD Djoelham, tampak bekas tembakan di bagian tangan dan kakinya. Pada bagian wajahnya tampak luka-luka. Lanjut ke hal A2 kol. 2
MEDAN (Waspada): Plt Gubsu H Gatot Pujo Nugroho mengisyaratkan nelayan dan masyarakat pantai secara umum merupakan spionase terdepan melindungi potensi kelautan bangsa yang sangat besar. “Masyarakat pantai dan nelayan garda terdepan mendeteksi penjarahan potensi laut oleh pihak asing,” tegasnya sekembali dari tengah laut menyapa nelayan di kawasan perairan Belawan, Sabtu (1/9) sore. Gatot dengan menumpang yacht sore itu berkeliling
Lanjut ke hal A2 kol. 3
DS Putuskan BISS Medan Nama Bandara K. Namu LUBUKPAKAM (Waspada): DPRD Deliserdang memutuskan Bandara Internasional Sultan Serdang (BISS) Medan sebagai nama Bandara Kualanamu, yang kini sedang dikerjakan di Kab. Deliserdang. Hal itu dikatakan anggota DPRD Deliserdang, mantan ketua Pansus penetapan nama Bandara H Syarifuddin Rosha didampingi H Hasaidin Daulay, usai menerima kunjungan Pansus DPRD Sumut dipimpin Fadly Nurzal di Lubukpakam, kemarin. Acara dihadiri wakil ketua DPRD Deliserdang H Wagirin Arman, perwakilan Gubsu, Pemko Binjai dan Pemkab Phakpak Barat.
Rosha menyerahkan hasil keputusan DPRD Deliserdang tentang usulan nama Bandara baru yang sedang dibangun dengan nomor: 08/K/DPRD/ tahun 2012 tertanggal 9 Mei 2012, yang merekomendasikan nama Bandara Internasional Sultan Serdang (BISS) Medan. Rekomendasi DPRD tersebut berdasarkan hasil kerja Pansus yang melihat dan mempedomani hasil seminar akhir Maret 2012 di Balairung Pemkab Deliserdang. Di mana seminar tersebut merekomendasikan tiga unggulan nama
Lanjut ke hal A2 kol. 1
Ada-ada Saja
Bayi Perempuan Dibuang Di Tepi Jalan LANGSA (Waspada): Bayi tanpa identitas berusia lebih kurang 2 bulan diduga dibuang orangtuanya di jalan lingkar PTPN I Langsa, tepatnya perbatasan kebun Timbang Langsa, Minggu (2/9). Bayi mungil berjenis kelamin perempuan itu ditemukan seorang warga, Suhendra, warga Suka Rakyat, Langsa yang hendak pulang dari kota. Suhendra menemukan bayi itu di tepi jalan dengan dua bungkusan plastik berisi baju dan perlengkapan bayi serta secarik kertas surat keterangan kelahiran. “Aku tidak menyangka bungkusan yang ada di tepi jalan itu bayi. Ketika kami melintas bungkusan itu bergerak-gerak, penasaran saya turun melihat, ternyata seorang bayi perempuan,” tutur Suhendra. Dijelaskan Suhendra, dalam surat keterangan lahir yang ditemukan, ibunya bernama Fitri Herna, 20, dan ayahnya bernama Randi, warga Jl. Sekolah. Bayi itu lahir di Klinik Waspada/Dede Bersalin LMT Siregar lahir 18 Juli 2012 dengan SEORANG ibu sedang menggendong bayi No. 48/KB/LMT.S/VII/2012. yang diduga dibuang orangtuanya di Bayi malang itu, kini dititipkan Polres perkebunan PTPN I Langsa. Langsa. (m43)
di laut menjumpai nelayan yang sedang mencari ikan setelah paginya didampingi Kadis Kelautan dan Perikanan Sumut H OK Zulkarnain melepas peserta lomba memancing di laut. Hadir di tengah-tengah massa nelayan dan pesisir pantai serta ratusan pemancing mania Danlantamal I Belawan, Dan Sat Pol Air dan beberapa SKPD antara lain Staf Ahli Gubsu DR H Arsyad Lubis, MM dan H Fitrius, Kadis Perhubungan Sumut Antoni
Ongkos Dari Perampok
Waspada/Mahadi Pinem
TIGA anggota keluarga penjaga kantin di Kantor KIP Agara, Minggu (2/9) saat dirawat di RSU Sahuddin, Kutacane.
Kantin KIP Agara Dibakar OTK, Satu Keluarga Terluka KUTACANE (Waspada) : Kantin di Kantor Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh Tenggara, Minggu (2/9) di Desa Prapat Timur, Kec. Lawe Bulan, Aceh Tenggara, dibakar orang tak dikenal. Pelaku membakar atap tepat di atas kamar tidur keluarga penjaga kantin. Kebakaran itu mengakibatkan tiga dari lima penghuni rumah kantin KIP mengalami luka bakar. Ketiga korban,kini dirawat di RSU Sahuddin, Kutacane.
Lanjut ke hal A2 kol. 4
ADA-ada saja ulah dua perampok asal negara Paman Sam. Kendati melakukan perbuatan melanggar hukum, ternyata para tersangka di Ohio, Amerika Serikat ini masih peduli pada nasib korban mereka.
Lanjut ke hal A2 kol. 2
Serampang - Pengadaannya dikorup, salah cetak pula - He...he...he...