Waspada, selasa 10 april 2018

Page 1

Harga Eceran: Rp3.000

Demi Kebenaran Dan Keadilan

KPK Tahan Zumi Zola

WASPADA

JAKARTA (Antara): Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menahan Gubernur Jambi Zumi Zola (foto) yang sebelumnya telah ditetapkan tersangka tindak pidana korupsi menerima gratifikasi terkait proyek-proyek di Dinas PUPR Provinsi Jambi Tahun 2014-2017. “Zumi Zola ditahan 20 hari pertama di Rutan Cabang KPK di Kavling C-1 Kuningan,” kata Juru Bicara KPK Febri Diansyah di Jakarta, Senin (9/4). Sebelum ditahan, KPK memeriksa Zumi sebagai tersangka dalam kasus suap tersebut. Seusai menjalani pemeriksaan sekitar delapan jam, Zumi yang telah mengenakan rompi oranye tahanan KPK itu memilih bungkam saat dikonfirmasi awak media soal penahanannya. Politisi Partai Amanat Nasional (PAN)itu pun langsung masuk ke dalam mobil tahanan yang telah menunggunya di depan lobi gedung KPK. KPK telah menetapkan Zumi Zola bersama Kepala Bidang Bina Marga PUPR Provinsi Jambi Arfan sebagai tersangka Lanjut ke hal A2 kol. 1

Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947. Pendiri: H. Mohd. Said (1905 - 1995), Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) ISSN: 0215-3017

SELASA, Kliwon 10 April 2018/23 Rajab 1439 H

No: 25954 Tahun Ke-71

Terbit 20 Halaman

Arsyad Lubis

Hj Sabrina

Sarmadan

3 Calon Kuat Sekdaprovsu MEDAN (Waspada): Arsyad Lubis, Hj Sabrina, dan Sarmadan Hasibuan akan bersaing ketat memperebutkan kursi Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Sumut. Ketiganya peroleh ranking tertinggi berdasarkan hasil Panitia Seleksi (Pansel) Lelang Jabatan Tinggi Terbuka Sekdaprovsu. Arsyad Lubis mendapat nilai total penilaian pansel dengan skor 92,94, Hj Sabrina 91,44, dan Sarmadan Hasibuan mendapat skor 86,35. Menyusul di posisi keempat HM Fitriyus dengan skor 82,14, dan Binsar Situmorang 79,43. Lanjut ke hal A2 kol. 6

24 Anggota DPRD Dipanggil KPK

99 Pejabat Eselon III Dilantik

Rapat Paripurna PAW Batal

MEDAN (Waspada): Gubsu Dr Ir HT Erry Nuradi MSi, melantik 99 pejabat eselon III di lingkungan Pemerintah Provinsi Sumatera Utara, Senin (9/4). Pada kesempatan itu, Gubsu Erry mengatakan, pejabat yang dilantik sebagai besar usulan dari pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD). “Hampir sembilan puluh persen adalah usulan dari para pimpinan OPD, kami hanya melakukan

MEDAN (Waspada): Rapat paripurna tentang Pergantian Antar Waktu (PAW) Wakil Ketua DPRD Sumut Parlinsyah Harahap kepada Sri Kumala, batal dilakukan, Senin (9/4). Sebab, dari 100 orang anggota DPRD Sumut, hanya 44 orang yang hadir. Ketidakhadiran sebagian anggota DPRD Sumut itu, karena beberapa orang memenuhi undangan Komisi Lanjut ke hal A2 kol. 1

Waspada/Rizky Rayanda/C

RATUSAN mahasiswa masuk ke ruang sidang paripurna DPRD Sumut, ketika berunjukrasa menolak kenaikan harga BBM, Senin (9/4).

Tolak Kenaikan Pertalite

Lanjut ke hal A2 kol. 6

Mahasiswa Kuasai Ruang Sidang MEDAN (Waspada): Ruang Paripurna DPRD Sumut, dikuasai ratusan mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Mahasiswa Sumut BEM Seluruh Indonesia, Senin (9/4). Mereka memasang spanduk bertuliskan ‘Tolak Kenaikan BBM jenis Pertalite dan Tagih Janji DPRD’ di meja pimpinan DPRD Sumut. Kemudian, ada juga dari mereka melaksanakan shalat Zuhur berjamaah di ruangan tersebut. Selanjutnya, mereka men-

dengar orasi dari beberapa koordinator yang duduk di kursi pimpinan. Sebelum masuk ke Ruang Paripurna, dua anggota DPRD Sumatera Utara disandera dan tidak boleh masuk ke gedung dewan. Mahasiswa dari sejumlah universitas di Sumut ter-

Saudi Tutup Akun Twitter Imam Masjidil Haram

sebut, marah karena merasa dibohongi oleh wakil rakyat atas tuntutan mereka sebelumnya terkait kenaikan harga BBM pertalite dan kelangkaan premium. Sebab, sejak aksi pada

MAKKAH (Waspada): Pemerintah Arab Saudi Jumat lalu menutup akun Twitter Sheikh Saud Al Shuraim (foto), salah satu imam Masjidil Haram di Makkah. Laman Middle East Monitor melaporkan, kemarin, Al-Shuraim sebelumnya pernah

Lanjut ke hal A2 kol. 6

menulis di Twitter soal isu politik dan sosial dengan mengkritik pemerintah karena menurut dia keputusan pemerintah bertentangan dengan ajaran Islam. Lanjut ke hal A2 kol. 1

Warga Aek Songsongan Lahirkan 3 Putri Kembar ASAHAN (Waspada): Warga Dusun I, Desa Aeksosonga, Kec. Aeksosongan, Kab. Asahan, melahirkan tiga putri kembar dengan selamat dan kondisi sehat. Ibu tiga putri kembar itu bernama Saprida Yanti, 29, didampingi suaminya Muji Saputra, 32, saat disambangi Waspada di kediamannya, Senin (9/4) menuturkan, tiga putri kembarnya dilahirkan di RSUD Kisaran, pada Rabu (4/4) dini hari, melalui operasi ceasar, dengan berat badan masing-masing 2,3 Kg, 2,4 Kg, dan 2,5 Kg. “Sebelumnya kami tidak tahu punya anak kembar, dan setelah 8 bulan dicek USG, baru diketahui bahwa kami punya anak kembar, rasanya senang tapi juga takut akan kondisi janin dan ibunya, namun semunya berjalan dengan lancar. Alhamdulillah,” kata Muji ayah bayi kembar. Kata Muji, ini merupakan rezeki dari Allah, karena sebelumnya mereka mempunyai anak perempuan berumur 3,5 tahun, dan sekarang sudah bertambah tiga perempuan lagi. (a15/J) Waspada/Ist

Waspada/Ist

GUBSU HT Erry Nuradi meninjau pelaksanaan UNBK di SMA Negeri 1 Medan, Senin (9/4).

KAPOLRES Sergai AKBP Julimar Pasaribu, Kasat Narkoba AKP Ramadani bersama tersangka pembunuhan dan 3 tersangka lainnya berikut barang bukti saat ekspos di Mapolres Sergai di Sei Rampah, Senin (9/4)

UNBK SMA Di Sumut Lancar

Pembunuh Dan Pemerkosa Pegawai SMPN 1 Serbajadi Tertangkap Di Jambi

SMAN 1 Percut Gunakan Genset MEDAN (Waspada): Tidak hanya berjalan lancar dan tertib, jumlah Sekolah Menengah Atas (SMA) pelaksana Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) di Sumatera Utara, juga meningkat pesat tahun ini. Pada tahun pertama UNBK 2016, jumlah sekolah yang ikut berpartisipasi hanya berkisar 90-an sekolah. Sedangkan tahun ini, jumlah sekolah meningkat menjadi 942 sekolah. Hal itu disampaikan Gubernur Sumatera Utara HT

Erry Nuradi MSi, ketika meninjau pelaksanaan UNBK, di SMA Negeri 1 Medan, Senin (9/4). “Itu masih jumlah SMA, belum lagi yang Madrasah Aliyah (MA), Sekolah Luar Biasa (SLB), Paket C, dan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) yang sudah terlaksana minggu lalu,” ujarnya. Kata Gubsu, 942 dari 1032 SMA di seluruh Sumut sudah melaksanakan UNBK. Untuk MA, 363 juga sudah melaksanakan UNBK dari total 458 MA yang ada di Sumut. Begitu pula

SMK, 889 dari 929 SMK telah melaksanakan UNBK. “Untuk tingkat sekolah, rata-rata sudah di atas 90%. Ini merupakan prestasi luar biasa dibandingkan dengan dua tahun lalu. Kedepannya, kita terus berupaya untuk capai 100%,” katanya. Lanjut ke hal A2 kol. 3

Waspada/Sapriadi/B

ORANG tua dan neneknya menggendong tiga bayi kembar yang lahir melalui operasi ceasar dalam kondisi sehat.

SEI RAMPAH (Waspada): Dalam waktu satu pekan akhirnya Satuan Reskrim Polres Serdang Bedagai (Sergai) berhasil menangkap pelaku pembunuhan operator yang juga Tata Usaha SMPN 1 Serbajadi Asiroh Nasution, 36,

warga Dusun II, Desa Kuala Bali, Kec Serbajadi, Kab.Sergai dari persembunyiannya di Jambi. Kapolres Sergai AKBP. Juliarman Pasaribu di dampingi Kabag Ops Kompol. Lili Astono, Kasat Reskrim Polres Sergai

Lanjut ke hal A2 kol. 1

Ada-ada Saja

Al Bayan

Para Penyair

Kabel Charger ‘Nyangkut’ Di Alat Vital

Oleh Tgk H. Ameer Hamzah Dan penyair-penyair itu diikuti oleh orang-orang yang sesat. Tidakkah engkau melihat bahwa mereka itu mengembara di setiap lembah. Dan mereka mengatakan apa yang mereka sendiri tidak mengerjakannya. Kecuali penyair-penyair yang beriman dan berbuat kebajikan serta banyak mengingat Allah…(QS. Asy-syu’ara [26]:224—227). DALAM Alquran ada sebuah surah yang bernama Asysyu’ara’ (Para Penyair). Surah ini turun di Makkah terdiri dari 227 ayat. Sebab turun ayat ini karena tiga sebab. Pertma ada dua penyair Jahiliyyah yang memuji-muji keturunannya berlebihan. Masing-masing menonjolkan tokoh mereka, bahkan mereka pergi ke kuburan untuk menunjukkan kehebatan nashabnya. Lanjut ke hal A2 kol. 4

Berita Medan, Sumut, Aceh klik...

waspadamedan.com

AKP. Rahmadani beserta Kasubag Humas AKP. Nellyta Isma, Senin ( 9/4) saat ekspose di Mapolres Sergai mengungkapkan motif pelaku PS alias Nomo ,23, warga Desa Kelapa Bajoham, Kec Serbajadi, Kab.Sergai adalah membunuh memperkosa dan mengambil barang-barang milik korban. Se l a i n No m o l a n j u t Kapolres, Sat Reskrim Polres

Waspada/Ist

MUSA Rajekshah berdialog dengan sejumlah pengurus Pertuni Sumut, di Medan, Senin (9/4).

Eramas Siap Bangun Disabilitas Center MEDAN (Waspada): Tokoh masyarakat dan Cawagub Sumut, H Musa Rajekshah, bersilaturahmi dengan Persatuan Tuna Netra Indonesia (Pertuni) Sumut, Senin (9/4). Musa Rajekshah berdialog tentang sejumlah persoalan, di antaranya soal kemandirian ekonomi penyandang disabilitas. “Jumat pagi kemarin saya ngisi talkshow di radio, saat on air ada penelepon dari Pak Fardijon Tanjung (Penasihat Pertuni Sumut). Pak Fardijon mengundang saya untuk berdialog dengan kawan-kawan Pertuni. Alhamdulillah saya akhirnya bisa silaturahmi di sini,” kata Musa Rajekshah. Lanjut ke hal A2 kol. 6

Waspada/Ist

CAGUBSU Djarot Saiful Hidayat disambut atraksi lompat batu ketika memulai kampanye di Kabupaten Nias Selatan (Nisel), Senin (9/4).

Djarot Disambut Lompat Batu Di Nisel MEDAN (Waspada): Calon Gubernur Sumut Djarot Saiful Hidayat disambut atraksi Bimbo Batu atau lompat batu ketika memulai kampanye di Kabupaten Nias Selatan (Nisel), Senin (9/4). Secara bergantian, belasan remaja melakukan aksi lompat batu ketika Djarot Saiful Hidayat tiba di Desa Hilisataro, Kec. Toma, Nisel. Dengan menggunakan kaos berwarna merah, belasan remaja tersebut meneriakkan kata “Djoss” yang merupakan slogan pasangan Djarot Saiful HidayatSihar Sitorus. Lanjut ke hal A2 kol. 1

TIM dokter di China mengeluarkan kabel dari penis seorang pasien setelah kabel itu dengan sengaja dimasukkan untuk menggaruk, meredakan rasa gatal yang ditimbulkan Lanjut ke hal A2 kol. 3

Serampang - Cocok kalipun mahasiswa jadi anggota dewan - He...he...he...


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.