Prakiraan Cuaca Sabtu (13/3) Medan 24-350C
Berastagi 18-28 C
R. Prapat 20-320C
Parapat 18-29 0C
P. Siantar 18-270C
Sibolga 23-34 0 C
Berawan
0
Hujan guntur
BMKG Polonia
WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan
http://epaper.waspadamedan.com
SABTU, Kliwon, 13 Maret 2010/27 Rabiul Awal 1431 H
No: 23086 Tahun Ke-64
Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947 Pendiri : H. Mohd. Said (1905 - 1995) Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) ISSN: 0215-3017
Terbit 20 Halaman (A1-8, B1-12)
Harga Eceran: Rp2.500,-
Dor... Dor... Dor... Dua Tewas LEUPUNG (Waspada): 10 Anggota teroris yang akan menuju Meulaboh, Aceh Barat, terjebak razia gabungan aparat Polsek dan Koramil Leupung, di depan Polsek Leupung, Aceh Besar, Jumat (12/3) pukul 10:30. Menurut Kapolri, 10 anggota teroris ini merupakan kelompok Dulmatin. Dua di antaranya ditembak mati setelah mencoba kabur saat anggota Polsek Leupung, memeriksa barang bawaan mereka yang menumpang mobil mini bus L300 BK 1118 JU. Kedua teroris itu saat diperiksa menggunakan nama Encang Kurnia alias Jaja asal Lampung dan Pura Sudarman alias Muttaqin asal Kabupaten Bandung. Pura Sudarman disebutsebut adalah Jaja, orang yang dicari Pemerintah Indonesia
TERORIS TEWAS: Aparat polisi memeriksa korban tewas yang diduga teroris dalam kontak senjata di lintasan jalan negara, Leupung, Kec. Leupung, Kab. Aceh Besar, Jumat (12/3). Dalam kontak tembak selama satu jam lebih itu, aparat menewaskan dua teroris dan enam lainnya berhasil ditangkap.
BC Teluk Nibung Sita SS 1 Kg
Lanjut ke hal A2 kol. 3
AP
Rudolf-Afif Gugur 10 Pasangan Maju; Hari Ini Cabut Nomor Urut MEDAN (Waspada): Pasangan Rudolf M Pardede-Afiffuddin Lubis dinyatakan gugur sebagai bakal calon (balon) walikota dan wakil walikota Medan oleh Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kota Medan karena persoalan legalitas pendidikan.
TANJUNGBALAI (Waspada) : Petugas Bea Cukai Pelabuhan Teluk Nibung Tanjungbalai mengamankan shabushabu seberat 1,059 kilogram senilai Rp 1,2 miliar, Jumat (12/3) malam. Sementara pemiliknya berhasil melarikan diri sebelum sempat menjalani pemeriksaan melalui alat sensor mesin x-ray.. Psikotropika golongan II itu,
Dengan adanya keputusan ini, dua balon walikota dan wakil walikota Medan periode 20102015 gugur untuk maju dalam Pilkada 12 Mei mendatang.
Lanjut ke hal A2 kol. 6
Lanjut ke hal A2 kol. 6
Reuters
PEMAKAMAN DULMATIN: Ratusan warga meneriakkan takbir saat pemakaman Joko Pitono alias Dulmatin di Desa Loning, Kec. Petarukan, Kab. Pematang, Jateng, Jumat (12/3). Pihak keluarga tidak akan melakukan gugatan atau sesuatu lainnya kepada Mabes Polri terhadap tewasnya Dulmatin.
Keluarga Tolak Dulmatin Disebut Teroris PEMALANG (Antara): Keluarga Dulmatin di Desa Kebo Ijo, Kecamatan Petarukan, Kabupaten Pemalang, Jawa Tengah menolak jika Dulmatin alias Amar Usman alias Joko Pitono disebut sebagai teroris. “Amar Usman bukan teroris tetapi dia seorang mujahid,” kata juru bicara keluarga Dulmatin, Ustad Sahid Ahmad Sungkar usai melakukan proses pemakaman Dulmatin, di Pemalang, Jumat (12/3). Jenazah Dulmatin tiba di
rumah duka Jl. Garuda No. 24 Desa Kebo Ijo, Petarukan, Jumat (12/3) sekitar pukul 03:05. Selanjutnya, sekitar pukul 06:45, jenazah Joko Pitono dibawa ke Masjid Besar Petarukan, Kabupaten Pemalang untuk di salatkan . Jenazah Dulmatin dimakamkan di tempat pemakaman umum (TPU) Loning, sekitar pukul 08:20 dan diikuti ratusan petakziah.
Lanjut ke hal A2 kol. 1
Ical: Golkar Tak Boikot Sri Mulyani
Hambali Upayakan Bebas Dari Penjara Guantanamo
JAKARTA (Waspada): Ketua Umum Partai Golkar Aburizal Bakrie menegaskan partainya tidak akan memboikot kehadiran Menkeu Sri Mulyani di rapat-rapat DPR. Alasannya, Sri Mulyani tetaplah menteri yang sah saat ini. “Kita dari Partai Golkar tidak ada sikap fraksi yang memboikot. Saya tegaskan lagi, tidak ada fraksi Golkar yang akan memboikot karena bagaimanapun juga beliau tetap menteri yang sah,” kata Ical, sapaan akrab Aburizal. Hal itu dikatakan Ical sebelum menghadiri Diklat Penyegaran Kader Penggerak Partai Golkar, di Hotel Borobudur, Jl Penjambon, Jakpus, Jumat (12/3). Mengenai desakan agar DPR mengajukan hak menyatakan pendapat terkait hasil rekomendasi Pansus Angket Century, Ical mengatakan partainya belum memutuskan hal tersebut.
WASHINGTON (Antara/ AFP): Hambali, tersangka dalang bom Bali yang diduga mempunyai hubungan dengan al Qaida, telah mengajukan petisi untuk mengupayakan pembebasannya dari Guantanamo, tempat dia telah ditahan selama lebih dari tiga tahun. Hambali, yang nama sebenarnya adalah Riduan Isamuddin, dianggap sebagai pemimpin operasional kelompok garis keras Jamaah Islamiyah (JI) Asia Tenggara hingga penangkapannya di Thailand pada 2003.
Lanjut ke hal A2 kol. 1
BACA DI HALAMAN DALAM Balon Kdh Dijaga Polisi Polda Sumut telah mempersiapkan pengamanan terhadap para balon kepala daerah (Kdh) dan wakilnya sejak pengumuman kelulusan verifikasi dan penetapan oleh KPU mengenai balon yang berhak bertarung pada pilkada mendatang. B3
Bangunan Bersejarah Terancam Punah Kota Medan direncanakan akan dibentuk mirip seperti Kota Solo. Mulai penataan kaki lima, struktur bangunan sampai penataan pasar sekaligus untuk pelestarian bangunan kuno. B2
Mantan Bendahara Kesbang Linmas Langkat Resmi Ditahan Setelah masuk daftar pencarian orang oleh Penyidik Kejari Stabat sejak dua pekan silam karena tidak memenuhi panggilan penyidik berturut-turut, akhirnya mantan Bendahara Kesbang Linmas Langkat resmi ditahan. B4
Dua Pejabat Langsa Non Job, 51 Dimutasi Walikota Langsa Drs Zulkifli Zainon melantik 51 pejabat eselon II, III dan IV di lingkungan Pemko Langsa, sebagai rangkaian dari mutasi gelombang pertama tahun 2010. Selain itu, ada juga pejabat setingkat eselon II yang di non jobkan. B8
Bara Dan Pembaruan PAN
Waspada/Hang Tuah J Said
KICK OBAMA OUT : Sejumlah mahasiswi tergabung dalam Badan Koordinasi Lembaga Dakwah Kampus (BK-LDK) Kota Medan, memegang poster dan spanduk bertuliskan “Kick Obama Out” sebagai tanda menolak kedatangan Obama. Mereka mengimbau agar pemerintah RI menolak kedatangan orang nomor satu dari Negeri Paman Sam itu.
Tim USSR Sisir Lokasi Yang Dikunjungi Obama Dari AS Menuju Indonesia 21 Maret DENPASAR (Waspada): Tim keamanan dari United States Secret Services (USSR) meninjau dan menyisir sejumlah tempat yang bakal dikunjungi Presiden Amerika Serikat Barack Obama di Bali. Selain melakukan penyisiran, tim beranggotakan 12 orang itu juga menyerap berbagai informasi menyangkut kondisi keamanan Bali dengan mendatangi markas Polda Bali di Denpasar, Jumat (12/3). Tim yang juga didampingi tiga staf dari Agen Kolsulat AS di Pulau Dewata itu, diterima Kapolda Bali Irjen Pol Sutisna dan sejumlah pejabat teras instansi setempat. Usai menggelar pertemuan
tertutup, Kapolda Sutisna mengatakan bahwa kedatangan tim keamanan dari USSR itu dimaksudkan untuk mengecek kesiapan Bali dalam menemima kunjungan Presiden Obama yang dijadwalkan tiba dalam waktu dekat. Kesiapan tersebut antara lain menyangkut upaya pengamanan oleh Polri dan instansi terkait lain selama Obama berada di Bali. “Untuk kesiapan masalah pengamanan, kami sudah paparkan di depan tim, dan mereka sempat memuji atas sejumlah kesiapan yang telah dilakukan Kepolisian Bali,” katanya.
Kota Medan Peringkat Pertama Kasus Rabies
Lanjut ke hal A2 kol. 6
Profil Sepakbola
Rooney Pakai Ilmu Padi KEPERGIAN Cristiano Ronaldo dari Manchester United ke Real Madrid, ternyata berdampak positif bagi Wayne Rooney. Posisinya di garis serang Setan Merah MU jadi tak tergantikan lagi dan Rooney menjawabnya dengan penampilan fantastis. Musim ini striker andalan Timnas Inggris itu malah menjelma sebagai mesin gol The Red Devils.
Lanjut ke hal A2 kol. 2
Wawancara dengan Bara Hasibuan Opini - B9
AP
Mesin gol Manchester United Wayne Rooney sumringah memandang tropi Piala Dunia yang dipajang di Earls Court, London, Jumat (12/3) dinihari WIB.
Dia telah mengajukan hak untuk diperiksa di muka hakim pada Pengadilan Distrik AS di Washington Kamis (11/3). Dia dituduh merencanakan serangan Oktober 2002 di Bali yang menewaskan 202 orang, sebagian besar dari mereka wisatawan asing. Hambali telah ditahan selama tiga tahun di penjara rahasia CIA sebelum dipindahkan ke penjara di pangkalan Angkatan Laut AS di Guantanamo, Kuba, pada September 2006. Lanjut ke hal A2 kol. 1
Waspada/Hang Tuah J Said
DITABRAK KA: Sejumlah petugas sedang menutup mayat Untumauli Situmorang, 61, warga pinggiran rel kereta api Jl. Kalianda, simpang Jl. Thamrin Medan yang tewas tertabrak kereta api di depan rumahnya, Medan, Jumat (12/3). Menurut saksi mata, korban sedang berjalan di tengah rel untuk membeli rokok, ketika kereta api barang jurusan Medan – Batangkuis yang melintas menabraknya dari belakang. Masinis sempat berkali-kali membunyikan peringatan, namun korban tidak mendengarnya karena mengalami gangguan pendengaran (tuna rungu).
Berita lengkap baca halaman B1.
MEDAN (Waspada): Setelah dinyatakan sebagai daerah yang memiliki kasus rabies tertinggi di Sumut, kini Dinas Kesehatan Kota Medan lebih meningkatkan kewaspadaan hingga ke tingkat Puskesmas. “Kita sudah instruksikan seluruh Puskesmas untuk mewaspadai kasus-kasus dugaan rabies pada manusia,” ujar Kadis Kesehatan Kota Medan, dr. Edwin Effendi, MSc kepada Waspada usai bertemu dengan
11 Harimau Siberia Mati Di Kebun Binatang China BEIJING, China (AP): Sebelas harimau langka dari Siberia, yang kelaparan dan dipelihara di dalam kandang kecil yang sempit, mati di satu kebun binatang yang ketiadaan dana pembiayaan di China. Kematian kesebelas ekor harimau itu meningkatkan kecemasan tentang kondisi di berbagai fasilitas pemeliharaan satwa liar di negeri itu, di mana para aktivis mengatakan kebun binatang mengutamakan keuntungan dari bangkai spesies langka itu daripada pengembangbiakannya. Lanjut ke hal A2 kol. 1
Komisi B DPRD Kota Medan di gedung dewan, Jumat (12/3). Menurut Edwin, kewaspadaan terhadap rabies dilakukan lewat identifikasi terhadap kasus-kasus gigitan binatang pada manusia. Sejumlah binatang yang berpotensi menularkan rabies antara lain kucing, anjing, kera, kelelawar dan lainnya. “Jadi, setiap ditemukan kasus gigitan binatang penular rabies, setiap Puskesmas diminta segera melakukan koordinasi dengan Dinas Kesehatan guna diberikan penanganan yang lebih maksimal,” ujarnya. Edwin mengakui tingginya kasus rabies di Kota Medan tidak terlepas dari banyaknya kasus berasal dari daerah lain. Bahkan, beberapa kasus dilaporkan terjadi di daerah yang berbatasan dengan Deli Serdang dan daerah lainnya. Mengenai ketersediaan vaksin anti rabies, Edwin mengatakan, sampai sejauh ini tidak ada masalah dengan vaksin tersebut. “Tidak ada masalah dengan ketersediaan vaksin anti rabies. Jadi, upaya penanggulangan bisa dilaksanakan jika masyarakat yang terkena gigitan binatang datang ke Puskesmas atau rumah sakit terdekat,” tambah Edwin. Lanjut ke hal A2 kol. 1
erampang Seramp ang AP
Foto ini diambil 7 Mei 2009, saat Harimau Siberia bermainmain dengan anaknya di kebun binatang China.
- Tunggu 5 tahun lagi la Bang - He...he...he...