Waspada, kamis 8 januari 2014

Page 1

Harga Eceran Rp3.000,-

Demi Kebenaran Dan Keadilan

WASPADA Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947. Pendiri: H. Mohd. Said (1905 - 1995), Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) ISSN: 0215-3017

KAMIS, Pahing, 8 Januari 2014/17 Rabiul Awal 1436 H

No: 24810 Tahun Ke-68

Terbit 20 Halaman

Antara

AP

PETUGAS membawa jenazah korban kecelakaan pesawat AirAsia QZ8501 saat tiba Lanud TNI AU Iskandar, Pangkalan Bun, Kalteng, Rabu (7/1).

BOAT polisi berputar-putar di pesawat yang jatuh di Danau Taupo di Selandia Baru, Rabu (7/1).

13 Penumpang Melompat Sebelum Pesawat Jatuh

Nelayan Temukan Dua Jenazah Sudah 41 Dievakuasi PANGKALAN BUN (Antara): Komandan Pangkalan Udara TNI AU Iskandar Letnan Kolonel Penerbang Jhonson H Simatupang mengungkapkan, nelayan di wilayah Kalimantan menemukan dua jenazah terbaru penumpang AirAsia QZ8501, sehingga jumlah yang berhasil ditemukan hingga hari ke-11 sebanyak 41 jenazah. Satu jenazah sedang dijemput helikopter AS-330 Super Puma TNI AU, di tongkang milik Singapura dengan nakhkoda asal Indonesia, di Tanjung Matalayur, Kabupaten Batola, Kalimantan Selatan. “Satu jenazah lain yang juga ditemukan nelayan sudah dipindahkan ke KRI Banda Aceh. Semua jenazah harus dijemput menggunakan Super Puma karena jaraknya jauh dari Lanud Iskandar,” kata Simatupang. Sebelumnya, Direktur Operasi dan Latihan Badan SAR Nasional, SB Supriyadi, mengatakan, telah berkoordinasi dengan Syahbandar yang ada di Kalimantan agar mengkomunikasikan kepada nelayan maupun tongkang apabila melihat jenasah segera dilaporkan.

Antara

FOTO bawah air menunjukkan bagian pesawat Air Asia QZ8501 di perairan Laut Jawa, Rabu (7/1). Tim penyelam dari Satgas SAR TNI AL menemukan bagian ekor pesawat Air Asia di kedalaman 34 meter pada koordinat 03.3839S (Lintang Selatan) dan 109.4343E (Bujur Timur).

WELLINGTON, Selandia Baru (AP): 13 Orang penumpang pesawat melakukan terjun bebas menggunakan parasut, setelah pesawat yang mereka tumpangi mengalami kerusakan mesin Rabu (7/1).Mereka,termasuk awak pesawat melompat keluar beberapa saat sebelum pesawat menukik ke satu danau. Demikian dikatakan seorang wanita selaku jurubicara polisi Kim Perks.Ada enam penumpang, enam awak pesawat dan seorang pilot di dalamnya.Semua mendarat dengan selamat dan tanpa ada yang cedera berat. Roy Clements, kepala eksekutif operasi pesawat Skydive Taupo, mengatakan para penumpoang semua turis asing, masingmasing ditugaskan menjadi instruktur terjun bebas tandem di ketinggian yang direncanakan 12.000 meter untuk beberapa dan 15.000 kaki bagi orang lain. Tapi setelah pesawat lepas landas, ada yang tidak beres pada ketinggian sekitar 2.000 meter, katanya. “Pesawat itu hanya membuat ledakan besar dan kemudian berhenti,” katanya. “Pilot mengatakan kepada mereka untuk keluar. Dia tidak harus memberitahu mereka dua kali.” (m10)

Ekor QZ8501 Ditemukan AirAsia Miliki Slot Terbang Surabaya-Singapura JAKARTA(Antara): CEO AirAsia Tony Fernandes berpendapat, AirAsia Indonesia memiliki hak melakukan penerbangan rute SurabayaSingapura, sesuai dengan slot jadwal penerbangan dan sudah

mendapat persetujuan dari otoritas penerbangan Indonesia dan Singapura. “Kami sebelumnya telah menggunakan rute SurabayaSingapura dan memiliki hak untuk terbang di rute tersebut

terpantau keberadaan awan Cb melalui KNIA menyebar meluas pada malam hari antara pukul 22:00 hingga menjelang pagi. ‘’Awan Cb yang menjulang tinggi terpantau Rabu (7/1) Pukul 06:00, dengan ketinggian 1600 kaki atau 500 meter, ‘’kata Darul Anwar, staf Prakiraan

sebanyak tujuh kali dalam seminggu,” kata Fernandez dalam keterangan tertulisnya, yang diterima di Jakarta, Rabu(7/1). Dia menyampaikan hal itu sebagai klarifikasi atas kesimpulan yang disampaikan Menteri Perhubungan Ignasius Jonan, lewat email. Dalam kesimpulan itu, Jonan menyampaikan, Fernandez dalam kapasitasnya sebagai CEO AirAsia mengaku salah lantaran tidak ada izin rute. Dalam klarifikasi tertulis itu, Fernandez menyatakan, pihaknya telah mengantongi persetujuan dan slot waktu penerbangan Surabaya-Singapura, baik itu dari otoritas penerbangan di Indonesia dan Singapura. “Apa yang terjadi hanyalah masalah administrasi.

Lanjut ke hal A2 kol. 7

Lanjut ke hal A2 kol. 1

Awan Cb Rute KNIA Sering Muncul Malam MEDAN (Waspada) : Awan cumulonimbus (Cb) yang dinilai berbahaya bagi kalangan penerbangan sering muncul pada malam hari pada rute Kualanamu International Airport (KNIA), baik rute penerbangan domestik dan luar negeri. Radar Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG)Wilayah I Medan selalu

Kotak Hitam Tedeteksi JAKARTA (Antara): Kepala Badan SAR Nasional (Basarnas) Marsekal Muda F Henry Bambang Soelistyo mengatakan bagian ekor pesawat AirAsia QZ8501 sudah ditemukan. “Bagian ekor sudah ditemukan dan sudah dikonfirmasi,” kata Marsekal Muda F Henry Bambang Soelistyo di Kantor Basarnas, Jakarta, Rabu (7/1). Ia mengatakan, penemuan ekor pesawat ditemukan di sektor prioritas tambahan kedua. “Bukan di sektor prioritas satu,” katanya. Bambang mengatakan, pihaknya akan segera melakukan penyelaman di lokasi ditemukannya ekor pesawat AirAsia QZ8501. “Tahapan berikutnya yang harus segera dilakukan setelah ekor pesawat ditemukan adalah penyelaman, kita cari ada korban atau tidak,” kata Bambang. Dia menjelaskan, terkait penemuan lokasi ekor pesawat AirAsia QZ8501, hal prioritas bukanlah menentukan bagian tersebut akan diangkat ke permukaan atau tidak. “Ekor pesawat mau diangkat atau tidak, yang terpenting adalah segera dilakukan penyelaman, terdapat korban atau tidak di bagian yang ditemukan tersebut,” katanya. Setelah itu, kata dia, bagian ekor pesawat tersebut ditandai. Diketahui dua penyelam dari Batalion Intai Amfibi Korps Marinir TNI AL yang pertama kali menemukan secara fisik bagian ekor pesawat terbang Airbus A-320-216 itu. “Kita punya alat untuk menandai, jadi meskipun ekornya bergerak dari lokasi awal ditemukan, kita tetap bisa tahu keberadaan objek tersebut, tetap bisa kelihatan,” katanya. Lanjut ke hal A2 kol. 7

Presiden Sudah Tetapkan Nama Sekdaprovsu MEDAN (Waspada): Presiden Joko Widodo sudah menetapkan satu nama dari tiga nama yang diusulkan untuk menduduki jabatan Sekda Provinsi Sumatera Utara. Hal itu ditegaskan Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tjahjo Kumolo meluruskan pemberitaan soal calon Sekdaprovsu. Menurutnya, pihaknya sudah menerima salinan surat Keputusan Presiden (Keppres) terkait pengangkatan Sekretaris Daerah Provinsi Sumut (Sekdaprovsu) yang baru, menggantikan Nurdin Lubis yang telah memasuki usia pensiun. “Nama Sekdaprovsu sudah keluar Keppresnya, Senin (5/1) ditetapkan Presiden Joko Widodo,” ujar Tjahjo Kumolo menjawab wartawan melalui pesan singkat, Rabu (7/1). Keppres itu, lanjutnya, su-

Vonis Ringan Hakim Kasus PRT, JPU Banding MEDAN (Waspada): Jaksa Penuntut Umum Kejaksaan Negeri (Kejari) Medan menyatakan banding atas vonis yang dijatuhkan kepada MTA, 17, dan MHB, 17, terdakwa kasus penyiksaan dan pembunuhan terhadap pekerja rumah tangga (PRT) di Jl. Beo Medan. “ Untuk kedua terdakwa, kita melakukan upaya hukum banding ke Pengadilan Tinggi Medan,” kata Kepala Seksi (Kasi Pidsus) Kejari Medan, Dwi Agus Arfianto, Rabu (7/1). Alasan banding,kata Dwi Agus, karena keputusan majelis hakim belum mencerminkan rasa keadilan di tengah masyarakat. “Atas vonis yang dijatuhkan majelis tunggal Nazzar Effriandi pada Senin (5/1) ,JPU akan melakukan banding,” tutur Dwi.

Alasan lain, lanjut Dwi, terdapat dakwaan JPU yang diabaikan dan tidak menjadi pertimbangan majelis hakim untuk menjatuhkan hukuman kepada terdakwa dalam putusan vonis tersebut. “Untuk MHB, kita mau ajukan argumentasi Pasal 338 KHUPidana sesuai dengan dakwaan. Kenapa putusan hakim hanya mengenakan Undangundang KDRT saja,” sebut Dwi. Dalam waktu dekat, memori banding segera didaftarkan Kejari Medan ke Pengadilan Tinggi (PT) Medan. Dalam putusan kemarin, Nazar Efriandi selaku hakim tunggal menyebutkan, MHB divonis 5 tahun, sedangkan MTA divonis selama 1 tahun dan Lanjut ke hal A2 kol. 5

Waspada/gito ap

WAPENJAB Harian Waspada H Sofyan Harahap memberikan undangan seminar menyongsong MEA 2015 kepada Kapoldasu Irjen Pol. Eko Hadi Suredjo, Rabu (7/1) di ruang kerja Kapolda. Waspada/ist

Gubsu Dukung Seminar Waspada PEMIMPIN Umum Harian Waspada Hj. Rayati Syafrin dalam sebuah pertemuan dengan Gubsu H.Gatot Pujonugroho, ST, MSi di Medan, Rabu (7/1). Gubsu menyatakan dukungannya atas seminar dalam rangka HUT Waspada 68 tahun yang akan menghadirkan mantan PM Malaysia Tun Dr Mahathir Mohamad dan Mendikdasmen Anies Baswedan, Ph.D, Sabtu (10/1).

Kapoldasu Akan Hadir Di Seminar MEA 2015 MEDAN (Waspada): Kapolda Sumut Irjen Pol. Eko Hadi Sutedjo menyatakan kesediaannya untuk hadir pada seminar “Menyongsong Masyarakat

Oleh Dirja Hasibuan

waspadamedan.com Waspada Daily

@Harian_Waspada

Lanjut ke hal A2 kol. 3

Harga BBM Bersubsidi Berpeluang Turun Lagi JAKARTA (Antara): Harga BBM (Bahan Bakar Minyak) bersubsidi berpeluang turun lagi pada Februari 2015, meski pemerintah baru saja menurunkan harga pada awal tahun 2015. “Besar kemungkinan kita akan turunkan lagi harga BBM, tapi tunggu akhir bulan,” kata Menko Perekonomian Sofyan Djalil di Jakarta, Rabu (7/1).

Ekonomi Asean (MEA) 2015” yang dilaksanakan Harian Waspada pada Sabtu, 10 Januari di Hotel JW Mariott, Medan. Lanjut ke hal A2 kol. 1

MEDAN (Waspada): Kapolda Sumut Irjen Pol. Eko Hadi Sutedjo mengingatkan seluruh kepala satuan wilayah (Kapolres) dan Kapolsek untuk meningkatkan pengawasan yang melekat kepada anggotanya dengan mengecek kejadian dan setiap pelaksanaan tugas operasional, termasuk melaporkan hasilnya. “Pengawasan melekat bisa dilakukan dengan berbagai cara. Misalnya rutin mengecek kehadiran anggota atau memantau setiap kegiatan dan operasional anggota. Selain itu melakukan pemeriksaan urine untuk mengantisipasi keterlibatan anggota dalam penyalahgunaan narkoba,” kata Kapolda melalui Kabid Humas Poldasu Kombes Pol. Helfi Assegaf, Rabu (7/1) Khusus pemeriksaan urine, disarankan dilakukan rutin oleh

Kawasan Hutan Rusak Parah

Perbuatan Keji

Lanjut ke hal A2 kol. 3

kan satu orang dari tiga orang yang diusulkan untuk menjadi Sekdaprovsu,” ujar Tjahjo. Menurut Tjahjo, salinan Keppres yang diterima Kemendagri

Ia mengatakan, pemerintah masih menghitung harga yang tepat karena masih ditentukan berdasarkan harga rata-rata pada 25 Desember 2014 sampai 24 Januari 2015 serta kurs mata uang. Sebelumnya, Pemerintah menurunkan harga bahan Lanjut ke hal A2 kol. 3

Poldasu Perketat Pengawasan Anggota Dan Lakukan Tes Urine

Al Bayan

NABI Luth berkata kepada kaumnya: “kenapakah kalian melakukan perbuatan keji ini, yang tidak pernah dilakukan oleh seorang pun dari penduduk bumi sebelum kamu? “Sesungguhnya kamu mendatangi lelaki untuk memuaskan nafsu syahwat dengan meninggalkan perempuan, bahkan kamu ini adalah kaum yang melampaui batas”. Mereka berkata: “Usirlah Nabi Lut dan pengikut-pengikutnya yang taat, Sesungguhnya mereka adalah orang-orang yang beranggapan dirinya suci”. Maka kami selamatkan dia dan keluarganya serta pengikutnya kecuali isterinya, dia dari orang-orang yang dibinasakan. Dan kami menghujani mereka dengan hujan batu,.... Beliau diutus ke negeri Sodom. Umat yang dihadapi Nabi Luth ialah satu bangsa gemar maksiat. Kaum Luth as melakukan dosa yang sangat keji yaitu liwat. Liwat adalah hubungan sejenis pria dengan pria atau perempuan dengan

dah dikirim kepada Gubsu H. Gatot Pujo Nugroho.Dia mengaku hadir pada sidang TPA dalam membahas 3 nama calon Sekdaprovsu yang diusulkan Gubsu. “Sudah dipilih dan diputus-

UNESCO Ultimatum BBTNGL

Waspada/Ist

BUPATI Langkat H Ngogesa Sitepu SH ketika menerima penghargaan API dari Menag Lukman Hakim Saifuddin dalam acara Tasyakuran HAB ke-69 di Jakarta, Selasa (6/1).

Bupati Langkat Terima Penghargaan API Dari Menag JAKARTA, (Waspada) : Bupati Langkat H. Ngogesa Sitepu SH menerima penghargaan Apresiasi Pendidikan Islam (API) dari Menteri Agama RI Lukman Hakim Saifuddin. Penghargaan diserahkan pada acara

Tasyakuran Hari Amal Bakti (HAB) ke-69 yang diselenggarakan di Aula HM Rasyidi Gedung Kementerian Agama di Jakarta, Selasa (6/1) malam. Lanjut ke hal A2 kol. 6

LANGKAT (Waspada): United Nations Educational Scientific and Cultural Organization (UNESCO) mengultimatum akan mencabut status TNGL sebagai situs Warisan Dunia jika sampai tahun 2016, pemerintah gagal mempertahankan kelestarian ekosistem hutan. Sanksi pencabutan status Taman Nasional Gunung Leuser (TNGL) sebagai situs Warisan Dunia (Word Haritage) dapat berimplikasi negatif bagi Indonesia. Dunia internasional bisa mencela Indonesia, karena dinilai tak serius menjaga kelestarian hutan hujan tropis dataran rendah terluas di dunia setelah Zaire dan Brazil. Mengantisipasi ancaman serius ini, Balai Besar TNGL terus mengintensifkan kegiatan operasi terhadap aksi perambahan hutan yang berlangsung masif , di antaranya di kawasan Aceh Tenggara dan Kab. Langkat, Sumut, termasuk aksi illegal logging dan perburuan satwa langka yang dilindungi. Kepala BBTNGL Andi Basrul didampingi Humas Rahmad Simbolon, yang dikonfirmasi Waspada, Selasa (6/1) mengatakan, khusus di Aceh Tenggara, sampai akhir 2014, pihaknya telah mengeksekusi sekitar 200 Ha berbagai tanaman ilegal yang diusahai sedikitnya 30 orang perambah. Lanjut ke hal A2 kol. 6

setiap satuan wilayah. “Beberapa Polres sudah melakukan tes urine, seperti Polres Deliserdang. Kepada Polres lainnya untuk melakukan hal sama, sehingga bisa mengantisipasi jika ada anggota yang diketahui menggunakan narkoba,” kata Helfi Assegaf. Penegasan untuk memperketat pengawasan kepada anggota itu, terkait dugaan perampokan dan pemerasan yang dilakukan dua anggota Polri di Jl. Gaperta Ujung, Helvetia. Kedua oknum itu, Brigadir Viet Pardede dan Brigadir Charlie Sinaga, anggota Reskrim Polsek Patumbak. Keduanya melakukan modus penggerebekan di kediaman terduga pengedar narkoba Lanjut ke hal A2 kol. 1

Ada-ada Saja Digendong Petani, Pejabat Turki Dipecat SEORANG pejabat di Turki diskors setelah tersebarnya foto-foto, yang memperlihatkan kepala departemen layanan publik di Provinsi Manisa itu digendong oleh para petani, supaya sepatunya tidak kotor saat blusukan melalui jalan bersalju. Lanjut ke hal A2 kol. 2

Serampang - RT jaleh - He...he...he...


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.