SELASA PAHING
Redaksi 0274 557 687 (102) / 082325485004
31 JULI 2018 18 ZULKAIDAH 1439 NO 2634/TAHUN 7
Sirkulasi / 0851 0212 2000 Iklan 0274 557 687 (417) 0851 0012 1000 0857 2949 3333
RP 2.000
LANGGANAN RP 55.000
Kembang Kempis Urus Rumah Sakit
Curang untuk Masuk Kedokteran
Memang ada komunikasi yang kurang bagus, terputus, antara RSUD dan BPJS. Ada perbedaan pandangan sehingga muncul ganjalan soal klaim ini
BPJS Kesehatan Nunggak Miliaran Rupiah ke RSUD
Sejumlah peserta ujian masuk Fakultas Kedokteran UAD melakukan praktik curang dengan piranti canggih. Hal Namun, panitia berhasil menggagalkannya. (*)
KULONPROGO, TRIBUN - Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan menunggak puluhan miliar rupiah atas klaim layanan kesehatan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) se-DIY. Tunggakan tersebut membuat pihak manajemen rumah sakit galau dan memicu operasional layanan kesehatan kembang kempis. Adanya tunggakan tersebut menandakan ada komunikasi yang buruk antara pihak BPJS dan rumah sakit. Terlambat-
13
nya pencairan klaim akibat tertundanya dana pusat juga menggambarkan pengelolaan dana BPJS Kesehatan memprihatinkan. Koran ini, kemarin, melakukan pemantauan di seluruh RSUD se-DIY. Hasilnya, tunggakan klaim terjadi di Kulonprogo, Gunungkidul, Yogyakarta, dan Bantul. Kalau ditotal, jumlah tunggakannya mencapai puluhan miliar.
Hasto Wardoyo Bupati Kulonprogo
ke halaman 11
Aliran Dana Terganggu PELAKSANA Tugas (Plt) Direktur RS Jogja, Agus Sudrajat, mengatakan, tunggakan pembayaran yang dilakukan BPJS ke rumah sakitnya membuat aliran dana atau cash flow terganggu. Tercatat pada 2017, RS Jogja sudah meminta pencairan dana Rp600 juta ke BPJS pusat, namun belum dibayarkan hingga sekarang. “Lalu untuk total
tunggakan yang dipending pada Mei 2018 ini mencapai Rp1,6 miliar. Dipending ini karena kelengkapan berkas dan bukti pelayanannya belum lengkap. Kita lakukan verifikasi. Ada 202 berkas yang perlu dilakukan pencermatan. Targetnya segera rampung,” bebernya, kemarin. ke halaman 11
8 Pria Perkosa Kambing Hamil DELAPAN pria dalam kondisi mabuk memperkosa seekor kambing yang sedang hamil. Tragisnya, kambing itu diperkosa hingga akhirnya mati. Peristiwa traHal gis ini terjadi di distrik Haryana, India. (*)
10
SBY-Prabowo Deal!
JAKARTA, TRIBUN - Partai Demokrat dan Partai Gerindra akhirnya sepakat berkoalisi untuk kontestasi pilpres 2019. Prabowo Subianto sebagai calon presiden. Kesepakatan tersebut diumumkan ke publik usai pertemuan antara Ketua Umum Partai Demokrat, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto, di Kertanegara, Jakarta Selatan. “Kami sepakat melaksanakan, untuk melakukan, kerja sama politik, tentunya akan terwujud dalam koalisi,” ujar
TUNGGAKAN BPJS
1 RSUD WATES
Desember 2017 : Rp6,6 M Juli 2017 - Maret 2018 : Rp2,2 M Mei 2018 Rp4,4 M (dibantah BPJS. Tunggakan yang belum terbayarkan hanya Rp4,4 M. Lainnya belum tercatat sebagai hutang, lantaran ada yang belum terverifikasi dan ketidaklengkapan berkas)
4 RS JOGJA
2 RSUD WONOSARI
Februari - April : Rp1 M (dibantah BPJS. Sudah dibayarkan klaimnya. Klaim Mei baru diajukan)
Prabowo. SBY datang ke kediaman Prabowo Subianto pada Senin, sekitar pukul 10.00. SBY yang menggunakan batik lengan panjang biru disambut langsung oleh Prabowo yang juga mengenakan batik lengan panjang warna cokelat. Keduanya saling berpelukan dan SBY menyempatkan diri menyapa para wartawan. “Assalamualaikum, selamat pagi,” ujar SBY. ke halaman 11
3 RSUD BANTUL
April-Mei 2018 : Rp18 M Juni 2018 : Rp8 M (belum diberita acarakan)
Klaim 2017 : Rp600 juta Mei 2018 : Rp1,6 M
5 RSUD PRAMBANAN GRAFIS/FAUZIA RAKHMAN
Pembayaran klaim lancar. Klaim rata-rata per bulan Rp1,2 M. Paling besar Rp1,4 M
TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN
BERSALAMAN
- Prabowo Subianto (kanan) berjabat tangan dengan Susilo Bambang Yudhoyono (kiri) sebelum pertemuan tertutup di kediaman Prabowo, Jalan Kertanegara, Jakarta Selatan, Senin (30/7).
Asha Shara
Empat Sungai di Yogyakarta Tercemar Sampah
Tenang
ARTIS sinetron Asha Shara merasakan batinnya jauh lebih tenang sejak mengenakan hijab. Dia juga bisa lebih mengontrol diri dan dekat dengan Allah. (*)
Ibarat Penyakit Harus Segera Diobati Seorang pemancing terlihat konsentrasi memegang joran. Dia jongkok di bebatuan sisi tengah sungai, memburu ikan di Sungai Code, kawasan Bintaran, Yogyakarta. Kini, saatnya memberi perhatian kepada sungai yang melintas di Kota Yogyakarta itu.
D
Hal
9 TRIBUNNEWS
EBIT air di aliran Sungai Code siang itu tak terlalu besar. Terlihat sampahsampah menggenang. Sampah di sepanjang sungai semakin hari tak berkurang, justru malah bertambah. Persoalan sampah semacam itu tak
sekadar di Sungai Code. Hampir semua sungai di Yogyakarta tercemar sampah. Tak hanya sampah plastik, kasur pun dibuang ke sungai. Keberadaan tumpukan sampah ini selain menyebabkan kekumuhan, bisa menyumbat aliran sungai. ke halaman 11
MEMANCING
TRIBUNJOGJA/BRAMASTO ADHY
- Warga memancing di aliran Sungai Code, Bintaran, Yogyakarta, Senin (30/7). Berkurangnya debit air memperjelas banyaknya sampah di sepanjang aliran Sungai Code.
Trending Topic di tribunjogja.com
PT Jasa Raharja Buka Lowongan Dua Posisi