KAMIS PON
Redaksi 0274 557 687 (102) / 082325485004
25 OKTOBER 2018 16 SAFAR 1440 NO 2727/TAHUN 8
Sirkulasi / 0851 0212 2000 Iklan 0274 557 687 (417) 0851 0012 1000 0857 2949 3333
RP 2.000
LANGGANAN RP 55.000
Hal
13
Sinetron Tidak Mendidik
ANTARA FOTO/HAFIDZ MUBARAK A/PRAS.
DUNIA maya saat ini dipenuhi cuplikan tayangan sinetron bertema azab. Warga net (netizen) banyak menyoroti, cenderung mengolok-olok sinetron tersebut karena dianggap berlebihan dan tidak masuk akal. (*)
Raymond Harap Arga Bermain Lagi Heboh Pesepak Bola Pensiun Dini DIY Kehilangan Pemain Berbakat Hendika Arga Permana pensiun dini dari dunia sepak bola menghebohkan publik DIY. Pensiun dini dari kancah sepak bola profesional diumumkan lewat akun instagram pribadinya @hendikaargapermana. Publik dan rekan sesama pesepak bola menyayangkan keputusan Arga, satu di antaranya rekan pemain PSIM Liga 2 2018, Raymond Tauntu. Manajer PSIM, Erwan Hendarwanto, mengatakan, Arga pemilik nomor punggung 8 itu punya talenta paling berbakat di DIY. Pelatih PSS Sleman, Seto Nurdiantoro, berharap keputusan Arga pensiun dini hanya ekspresi emosional sesaat. Bakat bermain sepak bola Arga terlihat sejak kelas tiga Sekolah Dasar. Kala itu, dia sudah hafal nama-nama pemain sepak bola.
Tentu sangat disayangkan, emaneman dengan kemampuan seperti itu, apalagi umur masih sangat muda, sayanglah. Raymond Tauntu
YOGYA, TRIBUN - Keputusan mendadak Hendika Arga Permana pensiun dini dari dunia sepak bola menghebohkan publik DIY. Pemain bertalenta yang sempat menyandang Kapten PSIM Yogyakarta tersebut mengumumkan berhenti dari kancah sepak bola profesional lewat akun instagram pribadinya @hendikaargapermana, Selasa (23/10) malam. Keputusan pesepak bola berumur 25 tahun ini cukup mengagetkan lantaran sebelumnya telah sepakat bergabung dengan PSS Sleman dalam mengarungi babak delapan besar Liga 2 2018, den-
Pesepak Bola
ke halaman 11
- Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti berjalan di catwalk mengenakan busana rancangan Anne Avantie yang bertajuk Badai Pasti Berlalu pada perhelatan Jakarta Fashion Week 2019 di Senayan City, Jakarta, Selasa (23/10).
Berlatih Sejak SD MATA Ermy, sang ibunda Hendika Arga Permana, berkaca-kaca kala bercerita perjuangan sang putra merintis karir sebagai pesepak bola profesional. Ya, dibalik kesuksesan yang diraih Arga, diakui sang ibunda tak lepas dari dukungan serta motivasi sang ayah. ke halaman 11
GRAFIS:FAUZIA RAKHMAN
Satu Keluarga Tewas dengan Luka Tembak
Aku Sangat Sayang Anak dan Istriku PALEMBANG, TRIBUN - Dua pucuk surat ditulis di kertas ukuran kecil bertinta spidol hitam, ditemukan di meja kerja FX Ong, antara layar monitor komputer dan keyboard. Ditemukan-
BADAI PASTI BERLALU
nya dua pucuk pesan surat ini, menjadi bukti dugaan kuatnya bahwa FX Ong melakukan aksi bunuh diri dengan cara menembak kepalanya menggunakan senjata api (senpi) jenis revolver.
“Aku sangat sudah lelah... Maafkan aku...” Berikut kata-kata dari pucuk pesan surat yang diduga tulisan tangan Fransiskus
Bu Susi Jadi Model Paling Top JAKARTA, TRIBUN - Akun Instagram milik Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti, @susipudjiastuti115, Selasa (23/10) mengunggah satu tayangan dengan keterangan video yang mengundang perhatian khusus netizen. “Untuk 10 perahu nelayan Palu dan Donggala, saya akan jalan di catwalk Jakarta Fashion Week Anne Avantie nanti malam pukul 20.30 di Senayan
City,” demikian tulis Susi dalam keterangan video yang diunggahnya. Dan benar saja, malamnya dia membuktikan tampil di pergelaran Jakarta Fashion Week 2019 dalam balutan busana desainer kenamaan, Anne Avantie.
ke halaman 11
Julie Estelle
Melihat Kampung Anggur di Dusun Plumbungan Bantul
Brutal
Bawa Pulang 1 Kg Ninel Bayar Rp100 Ribu
JULIE Estelle bangga bisa terlibat dalam film laga. Aksi brutalnya menyihir perhatian pecinta film dunia. Pasalnya, dua film laganya tersebut ditayangkan di sebuah channel Netflix, yang disiarkan dalam aplikasi streaming dan bisa disaksikan di seluruh penjuru dunia. (*)
Bumi Projotamansari, yang terletak di selatan Kota Yogyakarta, seolah tak pernah habis menghadirkan kreasi. Warga di daerah tersebut selalu menghadirkan inovasi menarik. Satu terobosan yang sekarang sedang hits adalah kampung anggur.
S
ESUAI namanya, di kampung itu terdapat banyak tanaman dan buah anggur nan segar. Anggur-anggur di Dusun Plumbungan, Desa Sumbermulyo, Bambanglipuro, Kabupaten Bantul, bukan berada dii area perkebunan, melainkan di halaman depan rud mah-rumah warga.
Hal
8
TRIBUNNEWS
ke halaman 11
ke halaman 11
TRIBUN JOGJA/AHMAD SYARIFUDIN
CICIPI ANGGUR - Warga cicipi anggur varietas ninel di Kampung Anggur Plumbungan, Dusun Plumbungan, Desa Sumbermulyo, Bambanglipuro, Kabupaten Bantul, Rabu (24/10).
Trending Topic di tribunjogja.com
Begini Rahasia Kulit Tetap Cantik dan Mulus