Tribunjogja 24-02-2018

Page 1

SABTU KLIWON

Redaksi 0274 557 687 (102) / 0857 4319 6999

Halaman

24 FEBRUARI 2018 8 JUMADIL AKHIR 1439 NO 2482/TAHUN 6

Sirkulasi / 0851 0212 2000 Iklan 0274 557 687 (417) 0851 0012 1000 0857 2949 3333

RP 2.000

LANGGANAN RP 55.000

KK Bermasalah Picu Kegagalan Registrasi  Waktu Daftar Ulang SIM Card Tinggal 4 Hari Terancam Hangus Kemenkominfo mewajibkan setiap pengguna ponsel melakukan registrasi ulang untuk setiap nomor yang digunakan, maksimal pada 28 Februari 2018.

28 FEB Registrasi dilakukan dengan mengirimkan Nomor Induk kependudukan (NIK) dan nomor KK Satu NIK bisa digunakan untuk lebih dari satu nomor ponsel. Untuk menghindari lonjakan trafik, registrasi sebaiknya tak melakukan registrasi menjelang batas waktu terakhir. Jika gagal melakukan registrasi ulang karena ada ketidaksesuaian data kependudukan, silakan menghubungi Disdukcapil setempat. Resgistrasi juga bisa dilakukan melalui customer service masingmasing operator.

Sampai 21 Februari 2018 Pukul 07.30 WIB sudah 250.892.396 pelanggan yang registrasi.

21 FEB

ULANG# NIK# Nomor KK# kirim ke 4444

Registrasi ulang untuk kartu lama GRAFIS/FAUZIARAKHMAN

Bunga Citra Lestari

Rawat Kulit

YOGYA, TRIBUN - Bulan Februari tinggal menyisakan empat hari lagi. Jika hingga saat ini kita belum melakukan registrasi ulang, maka nomor ponsel kita terancam hangus alias diblokir oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemeninfo). Mengantisipasi kemungkinan tersebut, sejumlah operator mengimbau agar pengguna ponsel segera melakukan registrasi ulang. Tak hanya itu, untuk menghindari potensi kegagalan registrasi ulang menjelang batas waktu yang ditentukan, pengguna ponsel diimbau melakukan registrasi jauh-jauh hari sebelum 28 Februari 2018 yang telah ditetapkan sebagai batas akhir registrasi ulang.

Sejak bulan Oktober 2017 sampai sekarang total 255 orang yang gagal registrasi dengan alasan pindah penduduk. Minggu ini tercatat dua orang yang gagal.

 ke halaman 11

Disdukcapil Ikut Sibuk Update Data Kartu Keluarga BATAS waktu terakhir registrasi kartu seluler tinggal empat hari lagi. Namun sebagian warga Gunungkidul yang mengeluhkan kegagalan dalam melakukan registrasi. Kegagalan tersebut disebabkan Kartu Keluarga yang kedaluwarsa. Kepala Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten Gunungkidul, Eko Subiantoro, mengatakan, kegagalan dalam registrasi kartu seluler bisa disebabkan oleh Kartu Keluarga yang sudah kedaluwarsa.

Kartu Keluarga yang ada tidak diperbarui sejak tahun 2014 lalu, sehingga nomor induk kependudukan pada KK tidak dapat dikenali oleh Sistem Informasi Administrasi Kependudukan (SIAK). “Untuk KK dengan tahun 2014, tidak dapat terdeteksi oleh server sehingga registrasi kemungkinan bisa gagal,” ujar Eko, Kamis (22/2).  ke halaman 11

Isu Orang Gila Sengaja Digoreng Hal

11

PIHAK yang tak bertanggungjawab diduga sengaja menggoreng isu tentang orang gila yang menyerang pemuka agama. Sejak Desember 2017, ada 21 kasus yang dilaporkan yang berkaitan dengan serangan pemuka agama. Sebagian besar di antaranya, yakni 13 kasus, terjadi di Jawa Barat. Namun, setelah didalami, penyerangan terhadap pemuka agama yang benar-benar terjadi hanya dua kasus. (*)

DAFTAR# NIK# Nomor KK dan kirim ke 4444.

NIK# Nomor KK kirim ke 4444.

Pengguna kartu baru: Indosat, Smartfren, dan Tri

Pengguna kartu baru: XL Axiata (XL dan Axis)

REG# NIK# Nomor KK kirim ke 4444

Pengguna kartu baru: Telkomsel

Registrasi ulang untuk kartu lama untuk semua operator bisa dilakukan dengan ketik: ULANG#NIK#Nomor KK# kirim ke 4444. Untuk pengguna kartu baru:Indosat, Smartfren, dan Tri ketik NIK#Nomor KK kirim ke 4444. -XL Axiata (XL dan Axis) ketik DAFTAR#NIK# Nomor KK dan kirim ke 4444. -Telkomsel dengan mengetik REG#NIK#Nomor KK lalu kirim ke 4444. Selain melalui SMS, pelanggan juga bisa melakukan registrasi ulang via website masing-masing operator tanpa biaya alias gratis.

UAJY Wisuda Kasih Sayang Itu Tak Lekang Dimakan Keadaan 508 Lulusan Kisah Hari Tua Sandiman Merawat Anak-anaknya Seorang Diri

Kasih orang tua sepanjang masa, tak lekang zaman, tak lapuk oleh waktu. Bait kalimat itu, rasanya pas untuk menggambarkan perjuangan Sandiman (78) warga Dusun Manding, RT 08, Manding, Sabdodadi, Bantul.

PENYANYI Bunga Citra Lestari dan presenter Becky Tumewu memiliki resep mencegah munculnya masalah kesehatan salah satunya kulit kusam dan penuaan dini. Bunga Citra misalnya. Ia menegaskan pentingnya kaum hawa agar merawat kulit secara rutin dan disiplin. “Perawatan kulit tidak bisa sekali-sekali. Karena memang, harus rutin. Kalau sekali-sekali, tentunya efeknya tidak akan

D

I usia senjanya, ia begitu ikhlas merawat anak-anaknya yang menderita disabilitas sejak puluhan tahun silam. Ketika Tribun Jogja mendatangi rumah sederhananya, Mbah Sandiman keluar dari balik pintu kemudian tersenyum ramah. Ia berpakaian sangat sederhana. Mengenakan kaus lusuh warna ungu yang samping kanannya telah sobek.

 ke halaman 11

 ke halaman 11 TRIBUNNEWS/JEPRIMA

UNIVERSITAS Atma Jaya Yogyakarta melangsungkan Wisuda Periode II Tahun Akademik 2017/2018, pada Sabtu (24/2), di Auditorium Kampus 2 Gedung Thomas Aquinas, Babarsari, Sleman. UAJY mewisuda 508 sarjana, dengan rincian 469 sarjana strata satu dan 39 magister. (*)

Hal

TRIBUN JOGJA/AHMAD SYARIFUDIN

TERKULAI - Mbah Sandiman sedang mengelus kepala anak keduanya, Dwi nur

Bintarti, yang hanya bisa terkulai di lantai, Jumat (23/2).

19


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.