KAMIS WAGE
Redaksi 0274 557 687 (102) / 0857 4319 6999
Halaman
21 SEPTEMBER 2017 1 MUHARRAM 1438 NO 2335/TAHUN 6
Sirkulasi / 0851 0212 2000 Iklan 0274 557 687 (417) 0851 0012 1000 0857 2949 3333
RP 2.000
LANGGANAN RP 55.000 SMS 0851 021 22000, 0274-557687 EXT 219 www.tribunjogja.com
tribunjogja
Bupati Klaten Nonaktif Nangis di Dalam Sel
@tribunjogja
@tribunjogja
tribunjogjaofficial
PSS Taklukkan Cilegon United 2-1 PSS Sleman tampil menawan di laga perdana 16 besar dengan meraih kemenangan 2-1 atas tim tamu Cilegon United di Maguwoharjo International Stadium (MIS), Rabu (20/9) malam. Hal Semangat menggebu ditunjukkan anak-anak asuh Freddy Muli sejak menit awal pertandingan. (*)
11
Vonis 11 Tahun Penjara untuk Sri Hartini Dua Tersangka Segera Dibawa ke Sidang Didakwa mendapat uang suap dan gratifikasi sebesar Rp 12,887 miliar
12,887 MILLIAR
Majelis Hakim Pengadilan Tipikor Semarang memvonis 11 tahun penjara Denda Rp 900 juta atau setara 10 bulan penjara dalam kasus tersebut Terbukti melanggar Pasal 12 huruf A mengenai s uap dan Pasal 12B tentang gratifikasi UU Tipikor
SEMARANG, TRIBUN - Terdakwa kasus suap dan gratifikasi Bupati Klaten nonaktif Sri Hartini bersandar di kursi pesakitan saat mendengarkan vonis di Pengadilan Tipikor Semarang, Rabu (20/9). Raut wajahnya terlihat tegang. Meski tegar saat hakim membacakan vonis, Sri menangis setelah kembali ke ruang tahanan. “Terdakwa dikenakan hukuman selama 11 tahun penjara dan dikenakan pidana denda sebesar Rp 900 juta dengan ketentuan jika tidak dibayar maka diganti dengan pidana kurungan selama 10 bulan,” kata Ketua Majelis Hakim Antonius Widjayanto, didampingi Hakim Anggota, Sininta Y Sibarani, dan Agoes Prijadi. Majelis hakim menyebut terdakwa terbukti bersalah melakukan tindak pidana korupsi secara berlanjut serta melanggar Pasal 12A, UU No 31 Tahun 1999 tentang Tindak Pidana Korupsi sebagaimana diubah UU No 20 Tahun 2001 Jo Pasal 64 ayat 1 KUH Pidana. ke halaman 11
Perbuatan korupsi juga dilakukan secara berlanjut sebagaimana Pasal 64 KUHP
Tak Ada Politisi yang Menemani TRIBUN sempat mewawancarai terdakwa kasus suap dan gratifikasi Bupati Klaten Nonaktif Sri Hartini saat akan menjalani sidang putusan di Pengadilan Tipikor Semarang, Rabu, (20/9). Beberapa saat sebelum hakim memukulkan palunya, Sri Hartini masih tampak tenang. “Mending makan gorengan daripada stres,” katanya. Sri Hartini terlihat mengenakan kerudung merah dan pakaian putih hitam saat menghadiri sidang. Dia tampak tenang jelang menjalani sidang. Sri Hartini mengaku pasrah. Bahkan dirinya tidak memikirkan apapun sebelum vonis dijatuhkan oleh hakim. “Saya hanya pasrah dengan putusan hakim. Semalam bisa tidur tidak glibukan,” tuturnya. ke halaman 11
TRIBUN JOGJA/HASAN SAKRI
GIRANG - Pemain PSS Sleman, Dirga Lasut melakukan selebrasi seusai mencetak gol ke gawang Cilegon United dalam babak
16 besar Grup A Liga 2 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, DIY, Rabu (20/9). Dalam laga itu PSS menang dengan skor 2-1 atas tim tamu Cilegon United.
11
Tahun untuk Bupati Nonaktif Klaten
Sri Mulyani: Semoga Ibu Kuat Semoga Ibu Hartini kuat dalam menerima vonis dan senantiasa ikhlas dan sehat selalu Sri Mulyani Plt Bupati Klaten
GRAFIS:FAUZIA RAKHMAN
Nafa Urbach
Penumpang Terkesan Pantun Khas Pramugari
Zack Lee
Ketupat rendang di atas piring. Selamat datang di Citilink. Layang-layang terbang di tebing. Selamat datang di Citilink.
S
UARA pantun melalui speaker terdengar jelas, begitu pilot Citilink menerbangkan (take off) pesawat Airbus A320 Neo dari Bandara Internasional Kualanamu Deli Serdang, Sumatera Utara menuju Yogyakarta, Rabu (20/9) siang kemarin. Pantun awak maskapai Citilink itu menyapa 180 penumpang Citilink pada penerbangan dengan Kode
Hal
9
Menurutnya hal itu terlalu dini untuk dibicarakan. Pasalnya putusan hukum atas Bupati Klaten non-aktif, Sri Hartini itu belum berstatus inkracht. Jadi Sri Mulyani berpendapat pembahasan terkait pengisian jabatan bupati tersebut masih terlalu dini. Kendati demikian, ia mengaku menyerahkan putusan pengisian jabatan Wakil Bupati yang mendampinginya jika akhirnya dilantik sebagai bupati kepada partai pengusung saat Pilkada 2016 lalu.
Joy Flight Citilink Yogyakarta-Medan Bersama Media Yogyakarta dan Solo
Gugat Cerai RUMAH tangga yang dibina pasangan Nafa Urbach dengan Zack Lee terancam berakhir. Nafa menggugat cerai Zack Lee di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan. Rumah tangga yang dibina selama 10 tahun tersebut terancam tak lagi bisa dipertahankan. (*)
PELAKSANA Tugas Bupati Klaten, Sri Mulyani mendoakan agar kuat dalam menerima vonis 11 tahun penjara yang dijatuhkan Pengadilan Tipikor Semarang, Rabu (20/9). Ia juga berharap pasangan duetnya itu tetap tabah dan kuat menerimanya. “Semoga Ibu Hartini kuat dalam menerima vonis dan senantiasa ikhlas dan sehat selalu,” kata Sri Mulyani yang merupakan Wakil Bupati dari Sri Hartini ini melalui pesan singkat yang diterima Tribun Jogja. Terkait peluangnya segera dilantik menjadi Bupati definitif di Klaten, Sri Mulyani enggan membahasnya.
TRIBUNNEWS/JEPRIMA
Terbang QG 980 kemarin. Untaian pantun itu tetap menjadi kekhasan maskapai Citilink yang disampaikan kepada seluruh penumpang di setiap penerbangan pesawat Citilink. Sapaan renyah melalui pantun itu pun direspons hangat, bahkan tepuk tangan para penumpang. ke halaman 11
HANGAT
TRIBUN JOGJA/AGUS WAHYU TRIWIBOWO
- Jajaran Citilink Indonesia dan Angkasa Pura II menyambut penumpang setibanya di Bandara Adisutjipto Yogyakarta, Rabu (20/9).
ke halaman 11
Trending Topic di tribunjogja.com
Heboh Ibu Negara Pilih Nyapu Sendiri