Tribunjogja 20-02-2016

Page 1

SABTU KLIWON 20 FEBRUARI 2016 11 JUMADIL AWAL 1437 NO 1754 /TAHUN 5 The Best Of Java Newspaper IPMA 2012 The Best Of Java Newspaper IPMA 2016

GKR Hemas Minta Tidak Konfrontatif  Sikapi Isu LGBT dan Pontren Waria Kotagede YOGYA, TRIBUN - Ketua Tim Penggerak (TP) Pembinaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) DIY, GKR Hemas meminta isu LGBT tidak disikapi dengan konfrontasi atau aksi kekerasan. Meski diakuinya LGBT susah untuk disembuhkan, terutama yang sudah bawaan lahir. “Itu memang permasalahan sosial di Yogya. Mereka tidak bisa disembuhkan dengan cara konfrontasi,” kata GKR Hemas yang juga anggota DPD RI ini. Meski tak masuk dalam program pokok PKK DIY, namun menurutnya penanganan LGBT tengah PKK DIY teliti dan coba untuk disikapi. Penanganannya pun melalui pendekatan keluarga, sebab LGBT biasanya ditolak keluarga tanpa diberi pemahaman.

“Mereka itu kan ditolak keluarganya, terus mereka (melakukan itu) keluar rumah. Salah satu masalahnya ada di lingkungan. PKK mencoba menyelamatkan di lingkungan-lingkungan kecil itu,” paparnya. Gubernur DIY, Sri Sultan Hamengku Buwono X memastikan, aksi Front Jihad Indonesia (FJI) ha-

nya akan menyampaikan surat keberatan terhadap aktivitas LGBT di Ponpes Waria. Rencana aksi itu sudah diketahuinya sejak pagi. Kegiatannya juga tak seperti pesan berantai yang menyebut akan menyegel tempat tersebut.

INGGRIS SERANG

RAQQA

SURIAH

1 Jet tempur Tornado dari Angkatan Udara Kerajaan Inggris mengebom sebuah pos pemeriksaan dekat Kota Raqqa

Raqqa, Suriah

2 Raqqa merupakan basis kuat kelompok ultra keras Daesh atau ISIS. Bom pintar Brimstone dilepaskan dari dua jet tempur Tornado yang terbang dari pangkalan mereka di Siprus

Pesawat Raptor AS Mengamuk di Libya TRIPOLI, TRIBUN - Pesawat tempur canggih F-22 Raptor dari Angkatan Udara AS menggempur sebuah permukiman yang dijubeli militan ISIS di Kota Sabratha, Libya barat. Sekurangnya 41 orang tewas seketika. Bom yang dijatuhkan pesawat tempur itu mening-

galkan lubang raksasa di sebuah halaman bangunan. Sedangkan gedung-gedung sekitarnya porakporanda. Juru bicara militer AS mengatakan serangan menyasar militan asal Tunisia. Di bangunan itu diyakini  ke halaman 11

 ke halaman 11

Pendidikan Keluarga Sangat Menentukan YOGYA, TRIBUN - Sekretaris Jenderal MUI DIY, Ahmad Muhsin Kamaludiningrat, menyesalkan semakin maak dan terbukanya gerakan pro Lesbian, Gay, Biseksual dan Transgender (LGBT). Muhsin menilai LGBT merupakan bentuk penyimpangan, penyakit, yang harus di-

sembuhkan. “Manusia Itu cuma ada dua, kalau ada jenis yang ketiga, itu penyimpangan, penyakit,”  ke halaman 11

PESAWAT JET

GEMPUR LIBYA

GRAFIS/FAUZIARAKHMAN

1 Pesawat tempur F-22 Raptor dari Angkatan Udara AS menggempur sebuah permukiman yang dijubeli militan ISIS di Kota Sabratha, Libya 2 Bom yang dijatuhkan pesawat tempur itu meninggalkan lubang raksasa di sebuah halaman bangunan. Sedangkan gedung-gedung sekitarnya porakporanda

41

ORANG

3 Bangunan itu diyakini tempat berkumpulnya jaringan militan yang terlibat serangan ke sebuah museum yang dipadati turis asing di Tunisia pada 2015. Sekurangnya 41 orang tewas seketika

Dewi Perssik Buka Bicara Soal Saiful

LAUT MEDITERANIA

Sabratha, Libya Barat

LIBYA

MESIR

SAUDI ARABIA

Hesty Aryatura DPRD DIY Lemas di Dinilai Paling Mapolda Terbuka PENYANYI dangdut Hesty Klepek-klepek diangkut ke Mapolda Lampung dari sebuah hotel berbintang empat di Bandar Lampung, Jumat (19/2) pagi. Pedangdut yang memulai karier di Bandung itu diduga terlibat jaringan prostitusi para seleHal briti ibukota bertarif puluhan juta.

DPRD DIY mendapatkan penghargaan sebagai lembaga legislatif paling modern dan terbuka dengan sistem menjalankan fungsi kedewanan berbasis website. Penghargaan diperoleh dari CEPP Universitas Indonesia, dan diserahkan Mendagri Tjahjo Hal Kumolo di Semarang, 11 Februari 2016.

11 13

UEA

DEWI Perssik, turut bicara tentang kasus yang menjerat Saiful Jamil, mantan suaminya. Dewi Perssik yang dikenal Hal suka blak-blakan mengaku tak kaget atas perilaku Saiful Jamil.

9

Para Wanita Hebat di Belakang Suami yang Pejabat

Emi Sempat Tak Setuju Suami Maju Pilkada Abdul Halim Muslih kini telah sah menjadi Wakil Bupati Bantul. Namun nasib pria asal Rembang ini bisa saja berbeda jika tidak bertemu dengan Emi Masruroh (38) yang kini menjadi pendamping setianya.

M

erantau ke Yogya untuk menuntut ilmu, Halim bertemu sang istri yang asli Bantul di Pesantren Al-Mahalli, Brajan, Wonokromo, Pleret. Setelah menikah mereka bertempat tinggal di Singosaren, Wukirsari, Imogiri.

Di Bantul inilah Halim merintis karier politiknya melalui PKB hingga sekarang menjadi Wakil Bupati Bantul. Namun siapa sangka, sang istri Emi sempat tidak setuju ketika Halim  ke halaman 11

PELANTIKAN

TRIBUN JOGJA/HASAN SAKRI

- Wakil Bupati Bantul, Abdul Halim didampingi istrinya keluar dari rumah Bupati Suharsono di Demangan, Bangunharjo, Sewon, Bantul, Rabu (17/2). Mereka bersiap mengikuti pelantikan di Kepatihan.


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.