Tribun Jogja 10-09-2018

Page 1

Redaksi 0274 557 687 (102) / 082325485004

SENIN PON 10 SEPTEMBER 2018 29 ZULHIJAH 1439 NO 2674/TAHUN 7

Sirkulasi / 0851 0212 2000 Iklan 0274 557 687 (417) 0851 0012 1000 0857 2949 3333

RP 2.000

LANGGANAN RP 55.000

Demokrat Izinkan Lukas Dukung Jokowi JAKARTA, TRIBUN - Partai Demokrat memilih memberi dispensasi kepada kadernya di daerah untuk memberikan dukungan kepada Joko Widodo-Maruf Amin dalam Pilpres 2019. Padahal, Ketua Umum, Susilo Bambang Yudhoyono membubuhkan teken tanda mengusung Prabowo-Subianto-Sandiaga Uni. Menurut elite partai yang kemarin berulang

Dovizioso Gusur Rossi

tahun ke-17 tersebut, dispensasi ini diberikan dengan pertimbangan elektoral Partai Demokrat di pemilihan legislatif. Menurut Ketua DPP yang membidangi Advokasi dan Bantuan Hukum, Ferdinand Hutahaean ada beberapa daerah yang mendukung Jokowi, namun hanya Papua dan Sulawesi Utara.  ke halaman 11

AFP PHOTO

Kemenangan di GP San Marino membuat Andrea Dovizioso naik ke posisi kedua dengan koleksi 154 poin. Dia tertinggal 67 angka dari Marc Marquez, namun sukses menggeser posisi Valentino Rossi dari peringkat kedua klasemen MotoGP 2018. (*)

Hal

11

Jalur Evakuasi Merapi Rusak

DAERAH RAWAN BENCANA

 Warga Harus Putar Arah Ketika Erupsi  Bangun Jalur Baru via Lintas Perdesaan

Kabupaten Sleman : Kecamatan Cangkringan : Glagaharjo, Kepuharjo, Umbulharjo Kecamatan Pakem : Hargobinangun, Purwobinangun Kecamatan Turi : Girikerto, Wonokerto Kabupaten Klaten : Kecamatan Kemalang : Balerante, Sidorejo, Tegalmulyo

CANGKRINGAN

JUMLAH PENGUNGSI TURI

Desa Glagaharjo : 2.216 jiwa Desa Kepuharjo : 1.770 jiwa

PAKEM

Barak Kiyaran, Wukirsari, Cangkringan Barak Purwobinangun I, Pakem Barak Purwobinangun II, Pakem Barak Girikerto, Turi Barak Wonokerto, Turi Barak Pondokrejo, Tempel Barak Umbulmartani, Ngemplak Barak Sindumartani, Ngemplak

Warga akhirnya menyepakati untuk membuat jalur baru. Bukan lewat jalur evakuasi yang sudah ada, tapi menggunakan jalur-jalur lintas perdesaan.

Desa Umbulharjo : 1.869 jiwa SLEMAN

Desa Purwobinangun : 2.285 jiwa

Barak Gayam, Argomulyo, Cangkringan Barak Pagerjurang, Kepuharjo, Cangkringan Barak Brayut, Umbulharjo, Cangkringan Barak Plosokerep, Umbulharjo, Cangkringan

NGEMPLAK

NGAGLIK

Desa Wonokerto : 576 jiwa

KALASAN

Desa Balerante : 1.963 jiwa MLATI

Desa Sidorejo : 4.460 jiwa

DEPOK  ke halaman 11

KLATEN Barak Gayam, Argomulyo, Cangkringan Barak Pagerjurang, Kepuharjo, Cangkringan Barak Brayut, Umbulharjo, Cangkringan Barak Plosokerep, Umbulharjo, Cangkringan

BERBAH

Tetap Terbit

PRAMBANAN

BESOK, Selasa (11/9), bertepatan dengan hari libur Tahun Baru Islam 1440 H, Tribun Jogja tetap terbit. Terima kasih.

GRAFIS/FAUZIARAKHMAN

Trending Topic di tribunjogja.com

 ke halaman 11

BENCANA erupsi Gunung Merapi memiliki dampak luas dan menjadi perhatian Pemerintah Pusat. Dampak yang disebabkan menjangkau dua provinsi; Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), serta empat kabupaten; Klaten, Boyolali, Magelang, dan Sleman. Peristiwa erupsi Gunung Merapi 2010 silam, cukup membuka kesadaran untuk membangun mitigasi bencana demi mengurangi dampak bencana bagi warga yang bermukim di kaki gunung yang memiliki ketinggian 2.930 meter di atas permukaan laut (mdpl) ini.

Desa Tegalmulyo : 2.433 jiwa

GAMPING

Seolah tak terpengaruh status Waspada yang dicanangkan Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG) sejak pertumbuhan kubah lava Gunung Merapi, 18 Agustus hingga Jumat (7/9) lalu,

Perhatikan Desa Perbatasan

Desa Hargobinangun : 4.127 jiwa

Desa Girikerto : 1.114 jiwa

SLEMAN, TRIBUN - Udara sejuk dan suasana tenang menyeruak di Desa Glagaharjo, Kecamatan Cangkringan, Sleman, dan desa-desa yang ada di kaki Gunung Merapi. Mendung menggelayut beberapa hari ini menambah nuansa sejuk di desadesa Kawasan Rawan Bencana (KRB) erupsi Merapi itu.

Bupati Magelang Semangat Gelar Light of Lake

Seribu Lampion Air Hiasi Telaga Bleder

Ini Cara Mendaftar CPNS 2018

Gelap malam yang ditingkahi nyala lampion itu menyulap telaga menjadi indah. Ditambah aksi penari di atas rakit, makin indah.

S TRIBUN JOGJA/RENDIKA FERRI

BERAKSI - Para penari menari di atas rakit bambu yang mengapung di tengah Telaga Bleder, Sabtu (8/9) malam.

atu per satu lampion air dinyalakan dan dilepaskan, hingga menerangi Telaga. Musik pun mengalun mengiringi. Gunung Andong tampak begitu megah dari kejauhan. Sementara, para penari menarikan tarian telaga di rakit bambu yang dilarung ke tengah telaga. Kurang lebih seribu lampion air yang menghiasi Telaga Bleder, Desa Ngasinan, Kecamatan Grabag, Kabupaten Magelang, Sabtu (8/9) malam kemarin. Ribu-

an masyarakat pun tampak antusias melihat indahnya telaga Bleder di kala malam dan diterangi cahaya emas. Kepala Disparpora Kabupaten Magelang, Iwan Sutiarso, mengatakan, Festival Telaga Bleder digelar tahun 2018 ini tema ‘Light of Lake’. Sebanyak 1.000 lampion air yang dilepaskan di telaga Bleder. Festival ini menjadi upaya pemerintah untuk mempromosikan pariwisata di Kabupaten Magelang.  ke halaman 11

JALAN RUSAK

yang rusak.

TRIBUN JOGJA/ANGGA PURNAMA

- Kondisi jalan di lereng Gunung Merapi banyak


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.