tribunjogja.com A PA R T O F
SELASA PAHING 7 DESEMBER 2021 2 JUMADIL AWWAL 1443 NO 3828/TAHUN 10
Piala AFF 2020
TERBIT 12 HALAMAN
Ÿ ECERAN Rp2.000 Ÿ LANGGANAN Rp55.000 Ÿ INFO IKLAN - LANGGANAN:
0851 021 22000 ( 0274-557687 EXT 219
SABTU PILU BELUM BERLALU BERL
RENTETAN
LETUSAN SEMERU
1818 Semeru pertama kali meletus sekitar 200 tahun lalu. Tepatnya pada 8 November 1818. Dilansir dari situs resmi PVMBG, secara umum Gunung Semeru bertipe vulkanian dan strombolian. Vulkanian merupakan tipe letusan gunung berapi yang melontarkan material dari dalam magma dan juga bongkahan-bongkahan batu di sekitar kawah. Sedangkan strombolian adalah tipe letusan berenergi rendah.
Semeru Masih Muntahkan Awan Panas LUMAJANG, TRIBUN - Gu- hal yang sama. Menurutnya, nung Semeru terlihat memun- awan pekat dari erupsi Semetahkan awan panas pada Se- ru sangat berbahaya. “Erupnin (6/12) sekitar pukul 09.00 sinya turun lagi, besar, larilari,” katanya. WIB. Gumpalan Dedi mengaku awan pekat keakan menuju ke cokelatan memlokasi pengungbubung dari sian. “Lari ke gunung setinggi pengungsian,” 3.676 meter di ucapnya. Panatas permukatauan di lokasi, an laut (mdpl) warga berlari itu. Akibatnya, setelah melihat warga Desa Suawan pekat dari pit Urang, KeGunung Semecamatan Pronoru. Sebagian jiwo, Kabupaten warga berlari Lumajang, lari menuju tempat berhamburan. aman, lainnya “Ayo, ayo cepat, Mustaqim terlihat mengenbahaya ini,” ujar Warga Desa Supit Urang darai kendarasalah satu waran, seperti sepega, Sofa Marwa da motor. (38). Sementara itu, kegundahan Sofa mengaku ingin mengungsi karena merasa bahaya Lasimin pelan-pelan terangdengan erupsi gunung terse- kat. Ia akhirnya mendapat but. Warga lainnya, Dedi Afandi (30), juga mengungkapkan ke halaman 11
2 Februari 1994 Semeru kembali meletus pada 2 Februari 1994. Saat itu, tercatat ada 9 kali letusan Gunung Semeru. Letusan ini mengakibatkan munculnya asap putih tebal dengan ketinggian mencapai 500 meter. Terjadi pula 34 kali guguran lava ke arah Besuk Kembar sejauh 1 km.
Kalau tidak lari, bisa mati... Makanya lari, yang penting orangnya selamat.
23 Desember 2002 Gunung Semeru kembali meletus pada 23 Desember 2002. Dalam kurun waktu sekitar seminggu, terjadi letusan hingga 8 kali dalam sehari. Tercatat terjadi 8 kali letusan di kawah utama, disusul pada 25 Desember 2002 terjadi satu kali letusan. Dua hari berikutnya, letusan kembali terjadi di kawah utama dengan jumlah masing-masing letusan sebanyak 7 dan 8 kali. Pascaletusan, guguran lava pijar memasuki bagian hulu Besuk Kembar sejauh 250 meter. 1 Desember 2020 Setahun belakangan, Semeru kembali menunjukkan aktivitas vulkanik. Pada Selasa (1/12/2020) mulai pukul 01.23 WIB, Semeru kembali mengalami letusan yang diikuti guguran awan panas dari puncak. Adapun jarak luncur guguran awan panas ini mencapai 2-11 kilometer. 2021 Semeru kembali erupsi pada 2021. Bermula pada awal 2021, Sabtu (16/1/2021) sekitar pukul 17.24 WIB, terlihat asap dari Gunung Semeru. Adapun jarak luncur awan panas guguran Gunung Semeru kurang lebih sekitar 4,5 kilometer. Mendekati akhir tahun 2021, Gunung Semeru erupsi pada Sabtu (4/12/2021) pukul 13.30 WIB.
GRAFIS/FAUZIA RAKHMAN
Dokter Bedah Plastik Dikirim
ADEK BERRY/JUNI KRISWANTO/AFP
LULUH LANTAK - Salah satu permukiman di Desa Sumberwuluh, Lumajang, tertutup debu dan material erupsi Semeru, Senin (6/12). Di
foto lain, petugas melakukan evakuasi korban di desa yang sama.
PSS vs Persipura
Dua Pilar Absen YOGYA, TRIBUN - PSS Sleman dipastikan kehilangan dua pemain pilarnya pada laga melawan Persipura Jayapura, pada pekan ke-16 BRI Liga 1 2021 di Stadion Manahan Solo, Jawa Tengah, Selasa (7/12). Kedua pemain tersebut ialah Irkham Zahrul Mila yang mengalami cedera, dan Derry Rachman Noor yang mendapat
Irkham Mila
DOK. PSS
akumulasi kartu kuning. “Kondisi yang lain kita tunggu konfirmasi dari tim medis sampai besok (hari ini). Semoga mereka bisa oke. Semoga kita dapat hasil positif,” kata pelatih PSS Sleman, Dejan Antonic kepada wartawan pada sesi jumpa pers, Senin (7/12). Saat ini penampilan Bagus Nirwanto dkk. mulai terlihat menanjak. Dari lima pertandingan terakhir, Super Elang Jawa hanya sekali kalah, dan saat ini menempati
ke halaman 11
Ganjar: Warga Lereng Merapi Siaga
KIRIM BANTUAN
IST
- Ganjar Pranowo saat memberangkatkan relawan dan bantuan bagi pengungsi erupsi Semeru, Senin (6/12).
SEMARANG, TRIBUN - Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, mengingatkan seluruh warga di lereng Gunung Merapi untuk siaga. Sebab sampai saat ini, aktivitas Merapi masih belum stabil. Erupsi kecil serta guguran lava sejak 4 Januari lalu, masih terjadi sampai saat ini. “Merapi terus kita pantau dan saya minta semua siaga. Sabtu lalu saya sudah mendapat laporan dari BPPTKG, dilaporkan bahwa erupsi yang terjadi sejak 4 Januari lalu sampai sekarang masih berlangsung,” katanya seusai
memberikan bantuan untuk korban erupsi Gunung Semeru di kantornya, Senin (6/12). Dari pantauan lanjut dia, pertumbuhan kubah lava di Gunung Merapi masih terjadi. Guguran awan panas juga masih berlangsung karena sampai saat ini, akumulasi tekanan magma dan sulai magma dari dalam masih berlangsung. “Maka saya minta semuanya siaga, khususnya di Jogja dan di Magelang, Klaten, serta sebagian Boyolali,” ke halaman 11
Laris Manis, Desa Pasung Klaten Berencana Bikin Kolam Baru dan Pulau Buatan
Agensi
Rata-Rata Dikunjungi 100 Orang Per Hari
MANTAN anggota girl group CLC, Sorn, telah bergabung dengan agensi baru sebagai artis solo. Pada Jumat (3/12), Sorn mengumumkan melalui media sosial pribadinya bahwa dirinya bergabung dengan WILD Entertainment. Ia juga memberikan bocoran terkait aktivitas yang akan dilakukannya di tahun depan. “Tolong nantikan untuk renca-
tribunjogja.com
ngelola korban luka bakar akibat erupsi Gunung Semeru,” kata Ketua Perhimpunan Bedah Plastik Indonesia, dr Najat saat dihubungi Tribun, Senin (6/12). Ada dua dokter spesialis bedah plastik yang diterjunkan dari wilayah terdekat. Satu dari Malang dan
ke halaman 11
Sorn
ke halaman 11
MERESPONS permintaan bantuan tenaga medis dalam penanganan korban luka bakar akibat erupsi Semeru, Perhimpunan Dokter Spesialis Bedah Plastik Rekonstruksi dan Estetik Indonesia (PERAPI) siap menerjunkan dokter yang dibutuhkan dari wilayah terdekat. “Iya, sudah ada (koordinasi). Jadi kami dari bedah plastik untuk me-
Kolam pemancingan Tirto Mili yang berada di Desa Pasung, Kecamatan Wedi, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah laris manis dikunjungi para pemancing. Tak hanya warga sekitar desa, para pemancing yang datang bahkan berasal dari luar Kecamatan Wedi dan kabupaten tetangga.
T
ALLKPOP
@tribunjogja
ingginya animo para pemancing yang datang ke kolam pemancingan itu membuat Pemerintah Desa (Pemdes) setempat dan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Lumintu yang mengelola kolam itu untuk semakin mengembangkan kawasan tersebut. Bahkan, tahun depan direncanakan bakal dibangun kolam atau embung pemancingan baru yang ada pulau di
bagian tengahnya. “Kolam pemancingan ini milik desa yang dikelola oleh BUMDes. Kolam ini mulai beroperasi sejak pertengahan tahun 2020,” ujar Kepala Desa Pasung, Sumarsono saat Tribun Jogja temui di desa itu, Selasa (30/11). Kolam pemancingan Tirto Mili itu berdiri di area seluas 3.000 meter persegi. Tanahnya merupakan tanah kas desa. Proses pemba-
@tribunjogjafanspage
ke halaman 11
tribunjogja
MEMANCING
TRIBUN JOGJA/ALMURFI SYOFYAN
- Sejumlah orang memancing di kolam pemancingan Tirto Mili Desa Pasung, Kecamatan Wedi, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah, Selasa (30/11).
tribunjogjatv