HARIAN SEMARANG, 14 JULI 2011

Page 1

Berat Hati Sneijder

Selengkapnya di halaman 12

KORANE DHEWE EDISI 576 KAMIS PON, 14 Juli 2011 12 Sya’ban 1432 H Terbit 16 Halaman

HARSE M/AFP

INTER Milan kemungkinan bakal ditinggalkan Wesley Sneijder. Gelandang asal Belanda tersebut sangat diminati Manchester United guna menambal blok tengah yang ditinggalkan Paul Scholes. Tapi sempat muncul keraguan pada Wesley untuk angkat koper dari Italia. Maklum, dia sangat menghargai sikap Yolanthe Cabau yang telanjur mencintai Italia serta fans Inter Milan. Hanya saja, kontrak senilai lebih dari Rp 478 miliar dari United tentu saja sungguh menggoda. Kapan keluarga Sneijder benar-benar terbang ke Manchester? (rif/dnr)

Redaksi Telp (024) - 3518359, Fax. 024 - 3516531 Iklan & Sirkulasi Telp. (024) 3512771, 91507718 Fax. (024) 3516531

Bupati Tegal Segera Dicopot Oleh Hery Priyono & Tri Wuryono Pencopotan Bupati Tegal Agus Riyanto tinggal menunggu waktu. Kemarin, kasus korupsi Jalingkos yang menjeratnya mulai disidangkan.

T

ERSANGKA kasus korupsi proyek pembangunan Jalan Lingkar Kota Slawi (Jalingkos), Agus Riyanto dipastikan dicopot dari jabatannya sebagai Bupati Tegal. Ini seiring dengan dimulainya sidang perdana kasus tersebut di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Semarang, kemarin.

Bersambung Hal 7

Kompol Suyit

AdemAyem

CUKUP dua kata, adem ayem, yang terlintas setiap kali bersapa dengan Kepala Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Polrestabes Semarang Kompol Suyit Mulyatno. Sifat ramah, lembut, dan bijak kental membalut pembawaannya. Tak heran jika kemudian ayah tiga anak ini dijadikan “bapak” di antara polisi di sekitar ruang kerjanya. “Nggak tahu ya, kenapa saya itu orangnya kok gampang nangis,” cetusnya di sela-sela bertugas, kemarin. “Misalnya melihat orang yang tertimpa musibah atau masalah. Jujur, saya nggak tega,” ungkap pria kelahiran 29 September 1958 ini. Menurutnya, itu bukan cengeng, tapi lebih soal “rasa” yang berkaitan dengan hati. Sehingga tak cukup dijabarkan hanya dengan kalimat. Intinya, dia gampang terenyuh melihat sesuatu yang menyentuh. Dalam menjalankan tugas kesehariannya, Suyit harus mencatat, mengerti, dan memahami sedikitnya 5 hingga 10 masalah atau kasus masyarakat Semarang yang melapor di SPKT Polrestabes. Bisa dibayangkan, berapa masalah yang mesti dia ”serap” dalam sebulan. Tak heran, jika dia cukup paham kondisi masyarakat kota ini.

(abm/dnr)

HARSEM/DOKUMENTASI HARSEM/NUR HIDAYAT Kamis Jumat (14/7)-Jumat (27/5)-Sabtu (28/5) (15/7)

11.34 11.43

14.56 15.05

17.28 17.35

18.41 18.49

MbaheSangkil

04.19 04.29

HARSEM/INDRA PRABAWA

Terdakwa kasus korupsi Jalan Lingkar Kota Slawi (Jalingkos), Bupati Tegal Agus Riyanto menjalani sidang perdana di Pengadilan Tipikor Semarang, kemarin. Akibat kasus yang menjeratnya, Agus Riyanto segera dicopot dari jabatannya

Kasus Lelang LKS Memanas KEDATANGAN Tim Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) yang dipimpin Chandra M Hamzah ke Semarang untuk sebuah acara di Hotel Santika Premiere, hari ini dipastikan juga mengagendakan untuk membahas laporan dugaan korupsi pada lelang Lembar Kerja Siswa (LKS) SD di Kota Semarang. KPK akan mengumpulkan tambahan alat bukti dan keterangan dari masyarakat

terkait kasus lelang LKS di Disdik Kota Semarang yang dilaporkan oleh LSM KPAK tersebut. Ketua Komite Pendidikan Anti-Korupsi (KPAK) BS Wirawan menyatakan, pihaknya telah melaporkan kasus lelang buku LKS di Disdik Kota Semarang, termasuk di enam UPTD, yakni Kecamatan Pedurungan,

Bersambung Hal 7

Kasus BMT Isra’

Karyawan Ikut Jadi Korban SEBANYAK delapan karyawan ikut menjadi korban penggelapan dana nasabah oleh BMT Isra’, dengan jumlah kerugian mencapai sekitar Rp 900 juta. Dan hingga kini pimpinan kantor cabang Ungaran belum ditetapkan status hukumnya.

Pernikahan Orang Terpandang yang Disayangkan Pada akhirnya, jodoh memang tak pernah memilih. Semua merupakan keputusan Tuhan. Tapi, tak salah jika orang menyayangkan perjodohan yang menurut mereka tak sepadan.

ADA yang heboh di kalangan politisi belakangan ini. Membicarakan perkawinan seorang mantan politisi dengan janda asal sebuah kabupaten di barat Semarang. Sebut saja Fulan dan Fulanah. Aneka “bumbu penyedap” menambah ramai pembahasan

ngalor-ngidul tentang perkawinan duda dengan janda itu. Cerita cernderung ditambah-tambahi menurut versi masing-masing. Semua terkejut setelah mengetahui Fulan menikah dengan orang yang

Kuasa hukum karyawan, Bambang Supriyadi SH mengatakan, dalam kasus ini kliennya berada pada pihak yang sulit. Selain ikut menjadi korban, mereka juga diminta ikut bertanggungjawab atas

Bersambung Hal 7

Kirimkan SMS kritik, masukan, serta informasi atau uneguneg apa pun di sini

SAYA setuju ada yg mengatakan bhw program Se marang setara i tu hrs ada kota pembanding. Seta ra dgn kota me tropolitan mana? [088802450700] MASUK halaman masjid agung semarang yg dibanggakan bawa sepeda onthel kok ndak boleh & satpam nya sangar banget. [08122938513]

Bersambung Hal 7

Bersambung Hal 7

www.semestahotel.com

Room Function Room Lobby Lounge Coffee Shop


LAWANGSEWU KOTA Berangkat

Argo Anggrek

SmgTwg

12.00

Gambir

Argo Anggrek

Smg Twg

00.00

Argo Sindoro

Smg Twg

05.30

Argo Muria

Smg Twg

Sembrani

Gumarang

Jurusan Jakarta

Datang

Kelas

KA

Berangkat

17.54

Eks

Senja Utama

Smg Twg

20.00

Gambir

05.52

Eks

Fajar Utama

Smg Twg

08.00

P Senen

Gambir

11.25

Eks

Matarmaja

Smg Pcl

00.58

P Senen

16.00

Gambir

22.03

Eks

Brantas

Smg Pcl

19.30

T Abang

Smg Twg

23.03

Jkt Kota

05.25

Eks

Kertajaya

Smg Pcl

20.46

P Senen

Smg Twg

12.00

Jkt Kota

18.30

Eks Bis

Tawang Jaya

Smg Pcl

19.00

P Senen

Jurusan Surabaya

Datang P Senen

KAMIS, 14 Juli 2011 SELASA, Oktober 2009 2010 SABTU, 21 26 November

Kelas

KA

Berangkat

Bisnis

Gumarang

Smg Twg

01.01

P Turi

14.51

Bisnis

Kertajaya

Smg Pcl

23.55

07.27

Eko

Argo Anggrek

Smg Twg

15.32

03.20

Eko

Argo Anggrek

Smg Twg

05.10

Eko

Rajawali

Smg Twg

03.02

Kelas

KA

Berangkat

05.22

Eks Bis

Harina

Smg Twg

P Turi

04.40

Eko

P Turi

19.30

Eks

Blora Jaya

Smg Pcl

08.45

03.32

P Turi

07.30

Eks

Blora Jaya

Smg Pcl

17.00

08.25

P Turi

12.50

Eks

NINGKUTHOMBANGUNKUTHO banjirkanal

Jurusan Kediri

Jurusan Bandung

Datang

Kelas

KA

Berangkat

16.08 04.28

Eks

Brantas

Smg Pcl

Bjnegoro

12.26

Eko

Banyubiru

Smg Pcl

05.00

Bjnegoro

20.48

Eko

Banyubiru

Smg Pcl

13.00

Datang 07.30 20.35

Bdg

Jurusan Bojonegoro

MI & BISNIS

DESAKUNDI

ENGAH POKOKEPSIS ARENA

Limbah Tinja Ganggu Kesehatan TERKAIT pembuangan limbah tinja yang dilakukan perusahaan jasa sedot WC Doremon di sungai area Galian C Kelurahan Rowosari, Tembalang, menurut Dosen Fakultas Teknik Jurusan Teknik Kimia Undip Ir Agus Hadiyarto, tidak menjadi soal. Pasalnya jenis tanah di Galian C merupakan tanah padas yang kedap air sehingga limbah tersebut menjadi sukar meresap dalam tanah. Limbah tinja tersebut dapat diolah menjadi pupuk cair yang tentunya melalui beberapa tahapan pengolahan. Namun yang dikhawatirkan bakteri patogen yang terkandung di dalamnya. Apalagi jika tempat pengolahan tidak kedap air, hal itu bisa menjadi masalah. Karena limbah tersebut dapat ikut dalam aliran air tanah. “Kalau lokasinya di atas aliran sungai bisa mencemari air tanah. Dan efeknya kalau ada bakteri tentunya dapat menimbulkan berbagai penyakit, seperti sakit perut, diare. Seperti halnya dalam pembuatan sapitenk diharuskan jarak dengan sumur atau penampungan air harus kurang lebih 15 meter. Jika lokasi pengolahan jauh dari pemukiman itu tidak masalah,” jelas dia saat ditemui di ruangannya kemarin. Masalah kedua, masih lanjut Agus, dengan adanya limbah tinja tersebut kadang menghasilkan bau dari tinja (skatole) yang mengganggu kenyaman orang yang berada di sekitarnya. Limbah tinja memiliki kandungan nutrisi lebih sedikit dibanding dengan kotoran binatang. Hal itu tergantung apa yang dimakan. (wam/bas)

EKONOMI

LIPUTANKHUSUS

woro-woro Pentas HUT-74 Ngesti Pandowo MERAYAKAN hari jadinya ke-74, Wayang Orang (WO) Ngesti Pandowo akan menggelar pentas wayang orang berjudul “Satrio Kembar” di Gedung Ki Narto Sabdo komplek TBRS Jalan Sriwijaya 29 Semarang, Jum’at (15/7), pukul 19.30. Puncak rangkaian hari jadi tersebut akan dimeriahkan penampilan bintang tamu Kenthus dan Agung Mukadi dari WO Baratha Jakarta. Info 08157784939 (Cicuk).

Peluncuran Kumpulan Cerpen Kias UNIT Kegiatan Mahasiswa (UKM) Kajian Ilmu Apresiasi Sastra (Kias) IKIP PGRI Semarang, Kamis (14/7) pukul 19.30 di Joglo TBRS, meluncurkan buku kumpulan cerpen bertajuk “Perempuan Bersayap di Kota Seba”. Acara akan diisi diskusi, performance art, musikalisasi, dan monolog dengan menghadirkan S Prasetyo Utomo, Eko Tunas, Widuri, Dhani, dan Agustia RD.

01.01

Kelas

KA

Berangkat

07.39

Eko

Kaligung

Smg Pcl

08.35

Tegal

Kaligung

Smg Pcl

17.00

Tegal

Solo Blpn

08.11

Bisnis

Kaligung

Smg Pcl

05.55

Tegal

Solo Blpn

16.11

Bisnis

Kaligung

Smg Pcl

13.00

Tegal

Kediri

Jurusan Solo

Datang

harian semarang

Kelas 11.33

Bisnis

19.44

Bisnis

08.45

Eko

16.19

Eko

3

SABTU, 21 November 2009

Jurusan Jombang

Jurusan Malang

Sumber : DAOP IV Semarang *) Jadwal sewaktu-waktu bisa berubah

4 Pelayanan Akte Kelahiran Tak Optimal 02.16

Eko

Sembrani

Smg Twg

02.21

P Turi

06.34

Eks

Matarmaja

Smg Pcl

21.29

Malang

06.31

Eko

Bangunkarta

Smg Twg

22.32

Jombang

04.56

Eks Bis

harian semarang

HUKUM DANDitertibkan KRIMINAL Pasar Modern Segera MARAKNYA pasar modern yang ada di sejumlah wilayah di Kota Semarang akan segera ditertibkan. Hal itu akan diatur dalam Perda yang saat ini masih dalam pembahasan. Penertiban tersebut termasuk sejumlah ijin yang harus dikantongi oleh pengusaha pasar modern Walikota Soemarmo HS mengatakan, perijinan yang harus dikantongi yaitu ijin lokasi, ijin pendirian dan sejumlah ijin lainnya. “Nantinya akan diatur karena yang penting keberadaan pasar modern itu tidak boleh mematikan pasar pasar tradisional,” ungkapnya kemarin. Tidak menutup kemungkinan, tambahnya, pasar modern nantinya dibutuhkan oleh masyarakat di suatu tempat. Seperti halnya di daerah yang masih jarang ada toko buka hingga malam hari. “Seperti di daerah Karang Malang ini masyarakatnya tentu masih membutuhkan keberadaan pasar modern yang buka selama 24 jam, hanya saja keberadaannya harus dilihat sesuai kebutuhan dan dengan jarak tertentu nanti akan ada aturannya semua,” jelasnya usai melihat kolam lele dalam pemberian bantuan Gerdu Kempling di Karang Malang, Mijen kemarin. Terkait perijinan yang selama ini hanya SIUP, hal itu akan coba digabungkan agar pendirian usaha tersebut memiliki seluruh ijin. “Persyaratannya apa nanti akan diatur harusnya ya komplit, dan itu pasti akan ditata,” tukasnya. (pru/bas)

Jurusan Tegal

Datang

SABTU, 21 November 2009

Oleh Ariel Noviandri

Pembuatan akte kelahiran ternyata tidak semulus seperti yang diperkirakan banyak orang. Prosesnya butuh biaya, dan sosialisasinya tidak optimal.

harian semarang

L

OKET ‘dadakan’ pelayanan administrasi kependudukan milik Dispendukcapil di Balaikota kemarin, diberondong pertanyaan sejumlah warga yang akan mengurus dokumen. Bahkan beberapa di antaranya mempertanyakan progragurusan akte kelahiran menyambut peringatan Hari Anak. “Saya mau mengurus akte anak kedua yang lahir 2008 lalu. Anak pertama lahir pada 2006, sudah punya akte, dan saat itu gratis. Tapi kenapa untuk anak kedua ini, harus bayar Rp 315 ribu. Katanya untuk biaya sidang. Kartu Surat Keterangan Tidak Mampu (SKTM) tidak berpengaruh karena yang menetetapkannya dari pengadilan,” keluh Andre (34), warga Kelurahan Tandang, tembalang, kepada Harsem, kemarin. Program pembuatan akte kelahiran gratis peringatan Hari Anak, ia ketahui dari surat edaran (SE) yang ditempel di kantor kecamatan. Isinya, untuk memperingati Hari Anak Nasional 2011 pengajuan akte kelahiran gratis bagi anak berusia 0 hingga 60 hari dan bagi anak dari keluarga tidak mampu walaupun lebih dari 60 hari dengan menunjukkan data SKTM. “Katanya pemutihan, kok masih membayar. Saya juga jadi bingung karena nilainya juga nggak kecil,” tuturnya. Beda Angka Terpisah, Kepala Dispendukcapil Kota Semarang Tata Pradana menjelaskan, loket yang dibuka di balaikota itu hanya untuk memperingati Hari Anak sekaligus menggalakkan kegiatan akte kelahiran. Selain itu, dalam SE disebutkan, kegiatan yang dilakukan bukan pemutihan tapi pemberian dispensasi tahun kelahiran. Tata menambahkan, aturannya bagi anak yang lahir sebelum 2006 mendapat dispensasi berupa tidak ada penetapan pengadilan (biaya sidang). Jika seorang anak lahir setelah tahun itu, maka nantinya akan ditetapkan pengadilan atau diharuskan membayar Rp 265.000 dengan perincian biaya sidang sebesar Rp 250.000 ditambah Rp 15.000 biaya saksi. Angka ini berbeda dengan nominal yang harus dibayarkan Andre. “Tetapi kalau semisal terlambat urus akte lebih dari lima tahun, diharuskan membayar Rp 100 ribu. Jika terlambat mengurus dua bulan setelah kelahiran hingga lima tahun, harus bayar Rp 50 ribu. Itu masuk kas daerah dan bukan pengadilan,” tegasnya. Dalam SE dari Kemendagri yang mengacu pada UU 23/2003 tentang administrasi kependudukan itu juga menyebutkan, jelasnya, pemda diperbolehkan memberi dispensasi bagi anak yang lahir sebelum 29 Desember 2006. Jadi sebelum itu, tidak perlu ada penetapan pengadilan dan bisa langsung melakukan pembuatan akte kelahiran. Menanggapi keluhan warga itu, anggota Komisi A DPRD Kota Semarang Imam Mardjuki mengkritik kinerja Dispenduk Capil yang tidak tepat dalam menyosialisasikan program pembuatan akte kepada warga. Menurutnya, banyak informasi yang diketahui masyarakat tidak sebagaimana mestinya. Pihaknya berencana memanggil Dispendukcapil secepatnya. (bas)

5

SABTU, 21 November 2009

harian semarang

6

SABTU, 21 November 2009 Petugas membongkar lapak PKL di Jalan Indraprasta, kemarin

harian semarang

7

HARSEM/INDRA PRABAWA

SABTU, 21 November 2009

Sedia Miras, PKL Diangkut Satpol harian semarang

8

harian semarang

9

kali, namun tidak juga diindahkan. ”Jalan SRI, langsung terdiam ketika petugas Indraprasta ini kan sebetulnya larangan Satpol PP menemukan puluhan botol bagi PKL, tapi herannya PKL ini tetap miras dari gerobak PKL miliknya di Jalan tumbuh,” ujarnya sebagai pemangku Indraprasta, kemarin. Padahal sebelumnya, SABTU, 21saja November 2009 wilayah. Sri ngomel-ngomel, mencemooh dan Pihaknya sendiri sejak 2008 lalu, tidak melawan petugas yang akan menertibkan pernah menarik retribusi pada PKL lantaran lapaknya. retribusi diambil alih Dinas Pasar. Sehingga ”Saya tak pernah mendapatkan surat secara tanggngjawab, PKL kini berada di pemberitahuan kalau ada penertiban,” tangan Dinas Pasar, dan yang menertibkan ujarnya meronta sebelum petugas pihak Satpol PP. menggeledah gerobaknya. Ternyata, Sementara itu, Kabid Pengendalian dan perlawanan itu digunakan Sri dengan tujuan SABTU, November Satpol2009 PP Daniel Sandanafu gerobaknya tidak digeledah, bahkan diangkut 21Operasional mengaku, pihaknya akan terus menerus menuju truk Satpol. Namun setelah miras melakukan operasi, sebagaimana amanat ditemukan dari dalam gerobaknya, Sri hanya perda No 11/2000. ”Kita akan terus bisa diam dan pasrah. melakukan penertiban PKL yang ada di Kemarin, Satpol PP Kota Semarang jalan-jalan protokol. Semua jalan protokol menggelar penertiban PKL di ruas Jalan di Kota Semarang akan kita bersihkan dari Indraprasta. Penertiban tu didasarkan atas PKL. Bagi PKL yang sudah di bersihkan Perda No 11/2000 tentang pengaturan dan akan terus kita pantau dan awasi setiap pembinaan PKL di Kota Semarang. hari kita akan patroli,” ujarnya di selaLurah Pendrikan Lor Sukamto mengaku sela pembongkaran lapak PKL Jalan jika pihaknya sudah melayangkan surat Indraprasta. (lif/bas) pemberitahuan kepada PKL hingga empat

Gerdu Kempling, Ciptakan Kelurahan Mandiri PROGRAM Gerdu Kempling kembali mendapat sambutan baik dari perbankan. Kali ini, giliran BRI yang memberikan sejumlah bantuan pada program kemiskinan tersebut untuk Kelurahan Wonolopo dan Karangmalang, Mijen. Bantuan diserahkan langsung Walikota Soemarmo HS didampingi Inspektur BRI Kota Semarang Umi Haryati serta perwakilan USM, Unnes, dan IAIN Walisongo di Balai Kelurahan Karangmalang, kemarin. Bantuan diberikan berupa penerapan

teknologi tepat guna produsen sapu ijuk sejumlah Rp 25 juta rupiah kepada 15 KK, peningkatan kualitas jamu gendong sejumlah Rp 12,5 juta rupiah kepada 15 KK, tambahan modal dan alat kelompok bidang usaha kripik timpul dan kegiatan pelatihan manajemen usaha, pendampingan usaha bagi warga miskin sebesar Rp 16,5 juta rupiah kepada 14 KK, serta pengadaan kambing bagi kelompok usaha ternak kambing sejumlah Rp 21 juta rupiah kepada 15 peternak yang masingmasingnya mendapatkan sejumlah Rp 1,4

juta rupiah. Bantuan Gerdu Kempling SKPD juga diserahkan pada Kelurahan Wonolopo kepada 96 KK berupa bantuan permodalan, pengembangan kelurahan mandiri pangan, ternak itik, jamur tiram, olahan pangan, singkong, pisang, ternak kambing, pelatihan wirausaha baru serta bantuan 10 ekor sapi. Walikota menegaskan, program Gerdu Kempling ini terus berlanjut dan untuk tahun ini ditargetkan ada 32 kelurahan yang digarap dari 16 kecamatan. ”Tiap

kecamatan ada dua kelurahan, dan nantinya akan selesai di tahun ini. Ini untuk mewujudkan Kelurahan mandiri dan akan tuntas selama lima tahun dengan penurunan kemiskinan ditargetkan mencapai 2% setiap tahunnya,” ujarnya. Sementara itu Kepala Bappeda Kota Semarang Bambang Haryono dalam laporannya mengaku jika program Gerdu Kempling sudah mulai menunjukan hasil. ”Diantara sudah banyak kegiatan produktif dari masyarakat yang bisa menambah penghasilan warga,” ujarnya. (pru/bas)

Walikota Berharap Palebon Menang KELURAHAN Palebon, Pedurungan diharapkan memenangi lomba kelurahan tingkat nasional 2011 mewakili Kota Semarang dan Jawa Tengah. Harapan itu diungkapkan Walikota Soemarmo HS saat mendampingi tim penilai dari Kemendagri, yang dipimpin Simon Lumbangaol melakukan pemantauan di kelurahan tersebut, kemarin. “Palebon memang pantas juara karena kondisinya yang bersih dan nyaman,” tuturnya. Lomba kelurahan tingkat nasional ini diikuti sembilan kelurahan dari seluruh Indonesia. Hasil pemantauan ini guna menyaring enam kelurahan. Setelah itu enam kelurahan tersebut menyampaikan presentasi di depan pejabat Kemendagri sebelum memilih kelurahan yang terbaik. Pada penilaian tersebut, tim juri keliling ke seluruh RW di Kelurahan Palebon. Majunya Palebon dalam lomba kelurahan tingkat nasional merupakan bukti bahwa masyarakat memiliki

kemampuan membangun wilayahnya sendiri. Hal yang menonjol dari kelurahan itu yakni, tingginya tingkat swadaya masyarakat dalam melakukan pembangunan. “Antara lain yakni pembangungan balai Kelurahan Palebon dengan dana Rp 900 juta yang sebagian besar merupakan dana swadaya, sedangkan dari pemkot hanya Rp 150 juta,” jelas Soemarmo. Sehingga menurutnya, Palebon bisa dikatakan sebagai kelurahan mandiri dibanding kelurahan lainnya yang masih mengandalkan dana pemkot dalam membangun. Keberhasilan pembangunan ini ujarnya, perlu diikuti kelurahan lain yang ada di Kota Semarang. Sementara itu, Simon Lumbangaol mengatakan, selama pemantauan di lapangan, pihaknya tidak melihat upaya sim silabim (mendadak) dari pihak kelurahan dalam menghadapi perlombaan ini. Hal itu bisa dilihat dari

HARSEM/PRIHATI PUJI UTAMI

Jurusan Jakarta KA

22

harian semarang

Lurah Palebon Sri Sumbangsih menyambut kehadiran Ketua Tim Penilai Lomba Kelurahan Tingkat Nasional Simon Lumbangaol tidak adanya got yang baru dibersihkan kemarin sore atau taman yang dibuat kemarin malam. Hasil penilaian yang

didapatnya, akan segera dilaporkan ke pimpinan untuk mendapatkan penilaian selanjutnya. (pru/bas)

Pemimpin Redaksi: H Ragil Wiratno Wakil Pemimpin Redaksi: Wibowo Prasetyo Dewan Redaksi: H Noor Achmad, Iwan Haryanto, Anggoro Suprapto, Ragil Wiratno, Arief Mudzakir, Andy Suwanto, Wibowo Prasetyo Redaktur Pelaksana: Saefudin, Sugayo Jawama Litbang: Iriyanto Redaktur: Arief Rahman, Bagus Panji Buana, Dwi NR, Panji Joko Satrio, Puji Joko Sulistyo, Muhammad Ibnu Abas, Sardi AK, Teguh Argari Bisono, Tri Wuryono, A. Rizal Koordinator Liputan: Poltak Sinaga Wartawan: Abdul Mughis, Ariel Noviandri, Aris Wasita Widiastuti, Hery Priyono, Lissa Febrina, Mohammad Ichwan, Nur Hidayat, Prihati Puji Utami, Sokhibun Ni’am, Wara Merdekawati, Wikha Setiawan, Wiwig Prayugi Kontributor: Nino Adisumarto (Ungaran), Sukma Wijaya (Demak), Heru Santoso (Salatiga) Pewarta Foto: Cun Cahya, Indra Prabawa Desain dan Lay Out: Anton Sujarwadi, Prasetya Widodo, Heri Gunawan, Muhammad Fatoni, Ajie Mahendra, Omegantoro Anggraito Penerbit: PT Semesta Media Pratama Berdiri sejak Pendiri Pemimpin Umum Wakil Pemimpin Umum

: : : :

Andy Suwanto, MBA

Pemimpin Perusahaan: H Ragil Wiratno Direktur Utama: Iwan Haryanto Sekretaris Korporat: Septyarini Aksari Pemasaran: Sigid Purnomo (Manajer), Aries Kunarto, RA Tri Widias Susi Yanti HS Keuangan: Dwi Arum Dhati (Manajer), Mulyono, Ibnu Darmawan Distribusi & Sirkulasi: Achmad Sonif (Manajer), Much Lukman, Viddy Yusafiadi, Ririn Setyowati Promosi dan Iklan: Ambar Adi Winarso, Frans Kurniawan General Affair: Freddy Ismawan Alamat Redaksi: Jl KH Wahid Hasyim (Kranggan) 125-127 Ruko A1 Floor 1-3 Semarang Telp: 024-3512771, Fax. 024-3516531 Iklan dan Sirkulasi: 024-3518359 E-mail: redaksi@hariansemarang.com, harian.semarang@yahoo.com Website: www.hariansemarang.com

Nugroho PS Anggoro Suprapto

Wartawan Harian Semarang selalu dibekali tanda pengenal dan dilarang menerima atau meminta sesuatu dari narasumber

10 Agustus 2009 H Suwanto, SE, MM


HARSEM/WARA MERDEKAWATI

AYO MBANGUN KUTHO lakone

KAMIS, 14 Juli 2011

3

Warga Palebon & Tlogosari Cemari TPS Oleh Lissa Febrina

Hindun

Warga dan Lurah Kalicari mengeluhkan kondisi sampah di TPS dekat kantor kelurahan. Diduga warga Palebon dan Tlogosari Kulon juga ikut memanfaatkannya.

Seklur Pedurungan Tengah

Tugas Makin Berat BEKERJA di kantor kelurahan memang butuh penyegaran untuk sebuah jabatan. Seperti yang dirasakan Hindun, Seklur Kelurahan Pedurungan Tengah misalnya. Beberapa waktu lalu dirinya menjabat sebagai kasi pembangunan dan kini menjadi seklur. “Perpindahan tugas di kantor kelurahan kami kira sama saja dan justru tugasnya tambah berat. Menjadi seklur, tugas saya mewakili lurah setiap ada kegiatan di luar atau pun ada tugas lain bila Pak Lurah berhalangan,� tuturnya belum lama ini. Menurut wanita lulusan S2 ini, dulunya sejak menjadi kasi pembangunan setiap kesibukannya berhubungan langsung dengan masyarakat dan pembangunan di wilayah. “Kalau sekarang saya cenderung lebih pada urusan kelurahan. Yang jelas sekarang orang nomor dua dari kelurahan bila ada urusan penting,� ucapnya. Dikatakan, setiap tugas apapun di kantor kelurahan dijalaninya dengan rasa tanggungjawab dan ibadah. Meski harus ditugaskan di mana saja dan berpindahpindah tetap ikhlas menjalaninya. “Terpenting, bagi saya bekerja harus diimbangi dengan ibadah. Karena itu merupakan visi dan misi saya,� ucapnya. Ditambahkan, pada intinya bekerja di kelurahan terasa lebih nyaman dan bisa dekat dengan masyarakat. “Inilah yang saya senangi jadi pelayan masyarakat bisa mengenal satu dengan lainnya. (wam/gus)

MI & BISNIS

ENGAH

S

EJUMLAH warga Kalicari, Kecamatan Pedurungan sudah cukup lama mengeluhkan keberadaan tempat pembuangan sampah (TPS) yang berada di RT 06/RW 03 tepatnya di samping kantor kelurahan. Bahkan tak sedikit warga menyampaikan jika tempat pembuangan sampah sementara tersebut lokasinya sudah tidak layak. Karena kondisinya sudah banyaknya sekali sampah yang berserakan tidak tertampung di area TPS. “Kami ingin pemerintah kelurahan memperhatikan kondisi ini dan kalau perlu menyampaikan ke kantor dinas kebersihan,� jelas Randi, kepada Harsem. Hal senada dilontarkan Muhammad Hadi, warga Kalicari. Dia mengaku prihatin dengan TPS yang berada di area sekitar kantor kelurahan. TPS tersebut berada dekat kantor kelurahan dan sangat memalukan terlihat

dari Jalan Raya Supriyadi. Menanggapi hal itu, Lurah Kalicari Nurul Hidayati mengatakan, semenjak dirinya masuk ke Kalicari masalah sampah menjadi perhatian serius. Ia pun juga sependapat jika lokasi TPS tersebut sudah tidak layak dijadikan area pembuangan sampah untuk umum. “Melihat sampah yang begitu banyak, saya sendiri juga berpendapat sama bahwa itu bukan TPS tetapi TPA. Karena pencemaran sampah yang masuk ke TPS ternyata bukan hanya dari warga Kalicari, melainkan juga dari warga Palebon dan Tlogosari Kulon,� ujarnya. Melihat kondisi TPS yang dilengkapi dengan dua kontainer itu setiap hari selalu dipenuhi sampah, Nurul juga sudah melaporkan permasalahan tersebut ke pihak kecamatan. Bahkan dirinya juga sudah mengirimkan proposal ke Dinas Kebersihan untuk meminta

HARSEM/LISSA FEBRINA

Lurah Kalicari Nurul Hidayati menunjukkan kondisi TPS yang sudah tidak layak dipenuhi sampah tambahan kontainer. “Saya sudah lapor ke kecamatan, bahkan Pak Camat pun juga sependapat itu bukan bukan TPS lagi. Kalau ke Dinas Kebersihan saya minta penambahan satu kontainer lagi, tapi belum ada realisasinya,�

HARSEM/WARA MERDEKAWATI

Meriahkan Pitulasan dengan Jalan Sehat

Ratusan warga RW 02 Bongsari dari anak-anak hingga dewasa antusias mengikuti jalan sehat

Pertandingan catur meriahkan pitulasan di Kelurahan Ngaliyan

BONGSARI-Memeriahkan HUT Ke-66 Kemerdekaan RI, Kelurahan Bongsari, Kecamatan Semarang Barat, Minggu lalu mengadakan jalan sehat. Kegiatan ini diikuti sedikitnya 50 warga dari anak-anak hingga orang dewasa yang semuanya warga RW 02. Jalan sehat dimulai pukul 06.00 dengan mengambil rute di sekitar wilayah Bongsari menempuh kurang lebih dua kilometer melewati Kelenteng Sam Po Tay Djien dan kembali ke lokasi semula. Ketua RW 02, Sulani Ritanto mengatakan, jalan sehat bersama juga sebagai sarana silaturahmi warga di wilayahnya. “Karena dengan jalan sehat dapat mengakrabkan warga sekaligus memberikan contoh untuk tetap menjaga kebersamaan antarwilayah RT,� katanya.

Dijelaskan, jalan sehat tentunya juga tak hanya menjalin kebersamaan, namun warga juga menginginkan hadiah. Dalam hal ini panitia tetap menyediakan doorprize yang menarik. Sementara itu, Lurah Bongsari Muhamad Lestari mengatakan, kegiatan ini sebagai bentuk perwujudan kekompakan dari warga dengan harapan kegiatan ini dapat diikuti oleh RW lainnya. Bulan Puasa Sementara di Kelurahan Ngaliyan, berbagai lomba sudah berlangsung dan akan berakhir 17 Juli, karena awal Agustus sudah memasuki bulan puasa. Selain itu, Ngaliyan juga sudah lebih awal menggelar rangkaian kegiatan lombalomba. “Menurut informasi dari Pak Camat, Kecamatan Ngaliyan sudah sejak Juni lalu mengadakan lomba yang dibuka dengan pertandingan bolavoli,� jelas Sutrisno, Lurah Ngaliyan. Dikatakan, ada lima unggulan yang dipertandingan di Kelurahan Ngaliyan, yakni bolavoli, bulutangkis, tenis meja, catur dan lomba masak untuk PKK. �Pembukaan lomba sudah kita lakukan dengan pelepasan balon udara. Dan insya Allah 17 Juli nanti semua kegiatan akan kita tutup dengan kegiatan senam massal, jalan sehat dan dilanjutkan dengan penyerahan hadiah,� tuturnya. Rosidi, Ketua Panitia tingkat Kelurahan Ngaliyan mengatakan, bagi para pemenang lomba akan diberikan piala, piagam dan uang pembinaan. Tujuan lomba ini juga sebagai bentuk rasa syukur dan kegembiraan dalam menyambut HUT Kemerdekaan yang semoga berlangsung aman dan lancar.

(wam/lif/gus)

HARSEM/LISSA FEBRINA

FOTO-FOTO: HARSEM/DOK

HALAMAN ini khusus disediakan bagi warga masyarakat, lembaga instansi pemerintahan dan swasta, lembaga sosial kemasyarakatan, lembaga keagamaan. Silakan kirimkan foto-foto kegiatan yang bernilai berita ke redaksi. Foto harap disertai keterangan singkat dan dapat langsung dikirimkan ke redaksi maupun via email: harian.semarang@yahoo.com. Redaksi akan memuat tanpa memungut biaya.

Warga Kelurahan Sawah Besar, Kecamatan Gayamsari beberapa hari ini sibuk kerja bakti membuat rumah kompos yang berada di wilayah RW I

Jajaran Kodim, Polsek, Pemuda Pancasila dan perangkat kelurahan HARSEM/DOK belum lama ini mengikuti apel bersama di Kecamatan Pedurungan dalam rangka penanaman sejuta pohon

jelasnya. Selama tujuh bulan di Kalicari, diakuinya, masih fokus dengan masalah sampah. Bahkan untuk mengurangi volume sampah pihaknya juga melakukan pengolahan sampah lewat komposting.

“Saya juga meminta kepada pemangku jalan khususnya di Jalan Supriyadi untuk menjaga kebersihan. Namun jika ternyata orang-orang yang saya ajak kerjasama tidak bisa, satusatunya cara TPS ini akan saya kunci,� ujarnya. (gus)

Blusukan Kampung

Prestasi Warga Bawa Nama Wilayah

SEMARANG UTARA-Tim PKK Kecamatan Semarang Utara belum lama ini meraih juara pertama dalam acara pameran stan berupa produktivitas warga dan PKK yang digelar di Masjid Agung Jawa Tengah (MAJT). Dari beberapa stan yang ada, stan milik PKK Semarang Utara menjadi pilihan juri dalam kegiatan penutupan HKG dan Bulan Bakti Gotong-royong Tingkat Kota di halaman MAJT. Dalam kegiatan tersebut, Kecamatan Semarang Utara menampilkan sebanyak 33 produk yang dihasilkan warga setempat. Di antaranya, kerajinan barak maupun produk olahan, seperti bantal dan guling, trasi, ikan asap, telur asin, dan ternak bebek. “Semua yang ditampilkan merupakan hasil produk warga binaan UKM, PKK, maupun BKM. Prestasi ini membanggakan karena bisa membawa nama baik wilayah,â€? kata Camat Semarang Utara, Djaka Sukawijana. Dikatakan, selain itu juga ada produk kerajinan karya .DUDQJWDUXQD .HOXUDKDQ 3ORPERNDQ \DNQL JUDÂżU NDFD \DQJ menjadi salah satu daya tarik dalam stan ini. Banyak hasil karya GDUL JUDÂżU NDFD \DQJ GLSDPHUNDQ VHSHUWL NDFD FHUPLQ SDSDQ nama, maupun kap lampu tidur. “Saya bangga dengan produk kerajinan lokal warga Kecamatan Semarang Utara. Apalagi anak muda Plombokan \DQJ EHUNUHDVL GHQJDQ NDFD JUDÂżUQ\D ´ XQJNDSQ\D Djaka menuturkan, kriteria penilaian stan bazar ini di antaranya soal kreativitas, penataan barang dagangan, kualitas produk yang ditampilkan, serta pramuniaga. Uniknya, stan milik Kecamatan Semarang Utara ini melibatkan istri lurah sebagai pramuniaga stan yang mengenakan kebaya. “Istri lurah dan PKK kecamatan juga kita dilibatkan untuk menjaga stan. Karena kita ingin beda dengan yang lainnya, maka pramuniaga menggunakan pakaian kebaya sebagai ciri khas masyarakat jawa,â€? jelasnya. Dalam bazar tersebut, katanya, stan PKK Kecamatan Semarang Utara mampu meraih omzet sebesar Rp 4 juta. Nilai itu masing-masing dapat dilaporkan ke instansi terkait. “Dengan adanya bazar ini diharapkan tidak hanya sekadar seremonial saja, tetapi ada tindaklanjut positif seperti pembinaan sehingga ekonomi kecil bisa terangkat,â€? pintanya.(wam/gus)


KAMIS, 14 Juli 2011

DEMAK SALATIGA KENDAL UNGARAN PURWODADI ď Ž

ď Ž

ď Ž

23% Penduduk Berpenghasilan Rendah SALATIGA-Sekitar 23% dari 170.336 jiwa penduduk Kota Salatiga, masuk dalam golongan rumahtangga pendapatan rendah. Demikian diungkapkan Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Salatiga, Zainudin disela-sela Sosialisasi Pendataan Program Perlindungan Sosial (PPLS) 2011, di Ruang Eksekutif Pemkot Salatiga, kemarin. Menurutnya, dibanding dengan tahun-tahun sebelumnya, untuk 2011 ini ada penurunan rumah tangga miskin atau rumah tangga pendapatan terbawah (berpenghasilan rendah). Dikatakannya, untuk rumah tangga sasaran (RTS) yang paling besar berada di wilayah Kecamatan Argomulyo. “Namun, jumlahnya ada penurunan dibanding tahun sebelumnya. Masalah miskin atau kemiskinan itu dapat dilihat dari beberapa sisi, di antaranya kondisi ďŹ sik rumah/bangunan rumah, jenis pekerjaan maupun tingkat pendidikan,â€? jelasnya. Di sisi lain ia menjelaskan, pendataan program perlindungan sosial (PPLS) 2011 adalah pendataan yang dilakukan terhadap rumah tangga menengah ke bawah. Nantinya akan menghasilkan basis data terpadu nasional yang dapat dipergunakan oleh semua instansi/lembaga pemerintahan pusat maupun daerah. (hes/jos)

Koperasi Bantu Petani UNGARAN-Para petani di Kabupaten Semarang diimbau untuk menjalin kerja sama lewat usaha koperasi. Sebab melalui koperasi, kesejahteraan petani meningkat. “Sikap guyup rukun antar petani dapat diwujudkan dalam usaha koperasi aneka usaha yang dapat meningkatkan kesejahteraan bersama,� kata Bupati Semarang Mundjirin usai mengukuhkan kepengurusan prakoperasi “Karya Bhakti� petani Dusun Gombang Desa Segiri Pabelan di dusun setempat, kemarin. Menurutnya, usaha riil masyarakat seperti koperasi telah terbukti mampu bertahan ditengah terpaan badai krisis ekonomi yang melanda dunia. Melalui koperasi itu pula, lanjutnya, petani dapat berembug bersama dan mengatur pola kerja yang sesuai dengan keadaan setempat. “Berbagai usaha dapat dikembangkan bersama sesuai dengan kebutuhan petani. Karenanya, para petani harus aktif berperan memajukan usaha bersama itu demi kesejahteraan bersama pula,� tegasnya. Sementara Kepala Dinas Koperasi UMKM Kabupaten Semarang Much Riyanto mengatakan, melalui koperasi, para petani dapat bersatu meningkatkan posisi tawar dalam kegiatan ekonomi bersama pihak lain. “Kami siap memfasilitasi dan membantu jika ada kelompok tani yang ingin menyelenggarakan usaha koperasi di berbagai usaha termasuk pertanian dan peternakan,� ujarnya. (ino/jos)

ď Ž

Polres Gelar Lomba Tangkap Pelaku Curanmor DEMAK-Untuk meminimalisasi angka pencurian kendaraan bermotor (curanor), dan meningkatkan pelayanan prima kepada masyarakat, Satreskrim Polres Demak menggelar perlombaan menangkap pelaku curanmor. Perlombaan yang tidak dibatasi oleh waktu ini, dapat diikuti seluruh warga Demak dengan hadiah piagam, pembuatan surat ijin mengemudi (SIM) gratis,

dan uang tunai. Persyaratan lomba, peserta bisa memberikan informasi dalam bentuk apa pun terkait aksi curanmor. “Dalam lomba ini, kami akan merahasiakan identitas peserta lomba,� jelas Kasat Reskrim Polres Demak, Iptu Pradana Aditya Nugraha di dampingi Kasubag Humas Polres Demak, AKP Sutomo, kemarin. Agar partisipasi masyarakat

besar mengikuti lomba ini, Polres Demak telah melakukan sosialisasi dan memasang spanduk di 10 titik strategis di Demak. Bagi peserta yang memiliki atau mengetahui informasi terkait aksi maupun jaringan curanmor bisa segera mengirim pesan (SMS) melalui telepon seluler ke nomor 081 329 721 008 (Kasat Reskrim) atau 085 290 949 999 (Kanit I Reskrim). (swi/jos)

Oleh Nino Adisumarto

fungsikan dua ruang yang rusak tersebut,� katanya.

Akibat atap bangunan sekolah rusak serta mengancam keselamatan, siswa SDN Genuk 02, Kelurahan Genuk, Kecamatan Ungaran Barat, harus menjalani proses belajar secara bergilir masuk pagi dan siang.

K

EPALA SDN Genuk 02, Utari (56) menuturkan, kerusakan di bagian atap sekolah terjadi sudah lama. Ketiadaan anggaran untuk merenovasi menjadi alasan pembiaran atas terjadinya kerusakan tersebut. Bahkan, pada Senin (11/7) atap ambrol dan harus dipasang penyangga seadanya. “Memang sudah lama kondisi bangunan sekolah kami cukup memprihatinkan, dan upaya renovasi terkendala tidak adanya

anggaran,� jelasnya, kemarin, siang. Ia menjelaskan, banguanan sekolah yang terdiri dari sembilan ruang kelas tersebut dibangun pada 1977 dan hanya beberapa kali diperbaiki. Terakhir, lanjut dia, atap bangunan sekolah direhab pada 2004, melalui sumber dana yang berasal dari donatur perusahaan air mineral. “Sebenarnya kerusakan ini sudah kami laporkan ke Dinas Pendidikan dan Bupati Semarang. Sehingga pihak sekolah tinggal

menunggu keputusan dinas. Tapi sayang sebelum keluar keputusannya sudah ambrol duluan,� tandasnya. Untuk mensiasati proses kegiatan belajar, katanya, untuk kelas 3 dan 4 sementara terpaksa harus masuk siang. Sedangkan kelas lainnya tetap diupayakan masuk pagi. Menurutnya, hal ini untuk menghindari resiko bahaya bagi keselamatan siswa bila ruang yang rusak tetap dipergunakan. “Lebih baik sementara kami tidak

HARSEM/SUKMA WIJAYA

Bupati (tengah) saat meresmikan jalan beton TMMD di Bumiharjo DEMAK-Hasil panen kacang hijau tahun ini diharapkan melimpah. Untuk mendukung penjualan hasil panen, pembangunan

jalan beton bertulang antardesa telah direalisasikan. “Tahun lalu, petani Demak gagal tanam

K A B U P A T E N

Petani Tolak RUU Tembakau 2011 tentang Acuan Perda Kasawan tanpa Rokok. ‘’Kita akan berangkat ke Jakarta untuk menolak semua hal yang memiskinkan semua pihak yang selama ini menggeluti tembakau,’’ kata Ketua APTI Kendal, H MUdzakir sesaat sebelum pemberangkatan, kemarin. Mudzakir mengatakan, ada 11 kecamatan penghasil tembakau dan empat kecamatan penghasil cegkeh. Di 11 kecamatan tersebut, masyarakatnya menggantungkan hidupnya dari tanaman itu. “Luas lahan tembakau yang berada di sekitar

Sukorejo, Patean dan Plantungan, sekitar 100 hektar. Sementara jumlah petani tembakau pada tiga kecamatan tersebut kurang lebih mencapai 1.000 orang,� ujarnya. Kapolres Kendal AKBP Agus Suryo Nugroho sempat meberikan arahan kepada para petani yang hendak berangkat ke Jakarta. Kapolres meminta para petani menjaga ketertiban dan keamanan selama di perjalanan, di Jakarta dan saat pulang. “Kita harapkan mereka berangkat selamat dan pulang juga selamat,’’ jelas kapolres. (iyo/jos)

Penempatan TKI akan Dievaluasi BUPATI Kendal Widya Kandi Susanti akan mengevaluasi penempatan tenaga kerja Indonesia (TKI) maupun tenaga kerja wanita (TKW) yang bekerja di Malaysia. Pasalnya, mereka ditempatkan tidak sesuai dengan proporsi yang ada. Menurutnya, TKW asal Kendal, hampir semuanya bekerja sebagai pembantu rumah tangga. Padahal, seharusnya mereka bekerja di pabrikpabrik sedangkan yang laki-laki di kelapa sawit.

Perbaikan Plt Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Semarang, Dewi Pramuningsih saat dikonďŹ rmasi mengatakan, pihaknya berjanji dalam waktu dekat akan memprioritaskan perbaikan kondisi bangunan SDN Genuk 02 yang rusak. “Memang anggaran pemerintah minim, tapi untuk kelancaran proses belajar akan kami prioritaskan,â€? ujarnya. Ia menambahkan, dana alokasi khusus (DAK) tahun 2010 tidak menyediakan adanya anggaran untuk merenovasi sekolah. Namun demikian, pihaknya akan memasukan anggaran tersebut pada DAK 2011. Tahun 2009, menuurut Dewi,

Jalan Beton Permudah Jual Hasil Panen

B E R I T A

RATUSAN petani tembakau yang tergabung dalam asosiasi petani tembakau (APTI) dan Asosiasi Petani Cengkeh Indonesia (APCI) cabang Kendal, mendatangi kantor Kementerian Kesehatan dan Gedung DPR RI di Jakarta. Kedatangan mereka, menolak RUU tentang pengendalian dampak produk hasil tembakau terhadap kesehatan, RPP tentang pengamanan produk, tembakau sebagai zat adiktif bagi kesehatan serta Peraturan Menteri bersama yaitu Menteri Kesehatan dan Kementrian Dalam Negeri no 28 tahun

Pemasangan spanduk lomba tangkap pelaku curanmor disaksikan Iptu Aditya

Ruang Kelas Rusak, Siswa Belajar Bergilir

819 Mahasiswa Siap Diwisuda SALATIGA – Wisuda I tahun 2011/2012 di Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) Salatiga akan digelar Sabtu (16/7) mendatang. Wisuda tahun ini akan diikuti sebanyak 819 lulusan dari jumlah kelulusan sebanyak 862 orang dari berbagai program studi dan dilakukan oleh Rektor UKSW John A. Titaley. Selain itu, akan diwisuda pula empat orang lulusan program doktoral dari Program Studi Doktor Sosiologi Agama dan Program Pascasarjana Doktor Studi Pembangunan. Staf Humas UKSW Salatiga, Anggraeni Upik mengatakan, mahasiswa dengan indeks prestasi kumulatif (IPK) terbaik untuk masing-masing program studi adalah Agung Setiawan (3,77) Fakultas Sains dan Matematika Program Studi D3 Analis Kimia Industri, Adi Nugroho Sutejo (3,94) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP), Program Studi PKN Supriyanto (4,00) FKIP Program Studi Magister Manajemen Pendidikan). Selain itu, lanjutnya, Mega Novita dengan IPK 4,00 dari Fakultas Biologi Program Studi Magister Biologi serta Helena Anggraeni Tjondro Sugianto IPK 3,85 dari Program Pascasarjana Doktor Studi Pembangunan. (hes/jos)

HARSEM/SUKMA WIJAYA

DESAKUNDI

“Nanti akan saya evaluasi. Saya sendiri pernah ke Malaysia dan negara itu membutuhkan tenaga kerja wanita yang akan ditempatkan sebagai pekerja pabrik dan tenaga kerja pria ditempatkan di perkebunan kelapa sawit,� kata Widya, kemarin. Ia berharap, tidak ada kejadian yang merugikan para TKW asal Kendal. Apalagi, sampai ada yang disiksa bahkan dibunuh. “Saya ingin semua warga Kendal yang bekerja di luar negeri, baik di Malaysia, Arab Saudi,

Singapura, Hongkong dan lainnya, bisa pulang selamat,� ujarnya. Untuk mengurangi jumlah TKW/TKI bekerja di luar negri, pihaknya akan berusaha membuka lapangan kerja seluas mungkin. Langkah pertama yang akan ditempuh, mencari investor yang mau menanamkan modalnya di Kabupaten Kendal. “Kami akan mempunyai Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) di Kaliwungu. Semoga kawasan itu, segera cepat terealisasi,� katanya. (iyo/jos)

kacang hijau, karena terkendala cuaca. Semoga tahun ini panen kacang hijau berhasil,� ujar Bupati Demak Tafta Zaeini saat meresmikan jalan beton bertulang, TNI Manunggal membangun Desa (TMMD) Karya Bhakti III di Desa Bumiharjo, Guntur, kemarin. Ia menambahkan, panen akan lebih berhasil bila kondisi jalan tidak rusak. Karena, jika jalan rusak dipastikan biaya operasional petani tinggi. Untuk itu, pembangunan jalan beton bertulang menjadi prioritas pemkab untuk mempermudah menjual hasil panen. “Saya teringat falsafah dari Cina, negara tidak akan makmur bila jalannya masih rusak. Untuk itu mari kita bangun Demak,� tegasnya. Pembangunan jalan beton bertulang sepanjang 600 meter x 3 meter, menjadi jalan penghubung sejumlah desa di Kecamatan Guntur, yaitu Desa Bakalrejo, Bumiharjo, Tlogorejo, Turitempel, Sidoharjo, dan Trimulyo. Kepala Desa Bumiharjo, H Abdul Rohman menyambut baik atas pembangunan jalan tersebut. “Kami akan merawatnya, dan akan meneruskan pembangunan jalan desa dari dana ADD (Anggaran Dana Desa) dan PNPM,� tekadnya, Danramil 10 Guntur, Kapt Inf. Etok S mengatakan, pembangunan jalan dari dana bantuan Pemkab Rp 300 juta dan swadaya desa Rp 50 juta ini, digarap secara gotong royong oleh masyarakat dipimpin langsung oleh Pasiter Kodim 0716 Demak, Kapt Inf. Donny FV. “Dan pelaksanaan TMMD selama 15 hari ini dibantu oleh 25 personel TNI,� jelas Kapt Etok. (swi/jos)

sesungguhnya SDN Genuk 02 sudah mendapatkan alokasi dana sebesar Rp 250 juta. Namun, karena berbagai pertimbangan, akhirnya dana tersebut dialokasikan ke sekolah lain yang tingkat kerusakannya lebih parah. Saat ini pihaknya memiliki anggaran sebesar Rp 180 juta dan diperkirakan cukup untuk merehab dua ruang kelas yang rusak. “Tapi kalau pihak sekolah meminta renovasi semua ruang kelas, ya sebaiknya harus menunggu DAK 2011,� katanya. Sementara Bupati Semarang Mundjirin saat melakukan pengecekan di lapangan meminta agar perbaikan ruang kelas tersebut dilakukan secepat mungkin. “Saya minta segera diperbaiki agar kegiatan belajar siswa tidak terganggu,� tegasnya. (jos)

OP Beras Belum Perlu Dilakukan DEMAK-Kenaikan harga beras di pasaran dalam beberapa minggu terakhir ini, belum perlu dilakukan operasi pasar (OP) beras. Pasalnya, kenaikan harga tidak melebihi 25%. Plt Kepala Badan Pelaksana Penyuluhan dan Ketahanan Pangan (BP2KP) Demak, Wahyu Habsari menyatakan, kenaikan harga beras di pasaran masih dalam batas kewajaran. “Kenaikan harga beras beberapa hari terakhir ini secara beruntun tidak lebih dari 25%,� ujarnya, kemarin. Ia menambahkan, di sisi lain kenaikan harga beras menguntungkan petani. “Selama ini kesejahteraan petani masih kurang, bila musim ini harga gabah naik yang senang adalah petani,� katanya. Sekretaris BP2KP Demak, Wahyudi menambahkan, dari hasil survei, kenaikan harga beras ratarata mencapai 15% dari harga harga pembelian pemerintah (HPP) berdasarkan Inpres No.8 tahun 2011. “Seperti harga beras di pedagang naik menjadi Rp 6.500/kg, sedangkan HPP maksimal Rp5.700/kg,� katanya. Ia berharap, masyarakat tidak perlu kawatir dengan isu kelangkaan beras. Karena ketersedian pangan Demak masih aman. (swi/jos)

K E N D A L

Eksekusi Tanah Diwarnai Kericuhan PELAKSANAAN eksekusi tanah di Desa Sidomulyo, Kecamatan Cepiring, kemarin berakhir ricuh. Tidak terima dengan putusan eksekusi tanah yang dibeli oleh keluarganya, Sugono, warga Desa Sidomulyo Cepiring, mengamuk dan berteriak mengancam akan membunuh semua keluarga pemilik tanah. Sugono meminta, uang hasil pembelian Sejumlah petugas berjaga tanah yang dijadikan di Desa Sidomulyo sengketa oleh kakak beradik tersebut, dikembalikan sebelum eksekusi dilakukan oleh Pengadilan Negeri Kendal. Emosi Sugono, baru bisa diredam setelah petugas kepolisian, Camat Cepiring dan beberapa aparat Desa Sidomulyo, memintanya agar persoalannya diselesaikan secara kekeluargaan. Eksekusi tanah itu pun, tetap dilakukan oleh Pengadilan Negeri Kendal dan petugas polisi Polres Kendal. “Saya percaya pada pak Camat dan pak Kades untuk bisa menyelesaikan persoalan ini,� kata Sugono. Sugono, adalah kakak kandung Mahwat yang membeli sebagian tanah sengketa seluas375 Meter persegi. Sedang luas keseluruhan tanah yang

disengketakan adalah 2.850 meter persegi. “Kakak saya membeli tanah tersebut dari Masri Sarjatin (almarhum), jauh sebelum tanah ini menjadi sengketa. Harganya 38 juta rupiah. Saya minta uang tersebut dikembalikan,â€? ujarnya. Sengketa tanah yang terletak di samping Balai Desa HARSEM/IYO Sidomulyo Cepiring ini, di lokasi tanah sengketa berawal dari gugatan yang dilakukan oleh Marasih kepada Masri Sarjatin. Marasih dan Masri Sarjatun ini, adalah kakak beradik yang diberi warisan oleh orangtuanya bernama Soies Saban (almarhum). Namun tanah seluas 2.850 meter persegi yang diwariskan tersebut, dikuasai oleh Masri Sarjatin. Bahkan tanpa sepengetahuan Marasih, sebagian tanah itu telah dijual kepada Mahwat. Jual beli tanah tersebut, hanya menggunakan kwitansi dan segel, tanpa sertiďŹ kat tanah resmi. Marasih, yang juga berhak atas tanah tersebut, kemudian menggugat ke pengadilan dan dimenangkan hingga ke Kasasi Mahkamah Agung. (iyo/jos)


AYO MBANGUN JAWA TENGAH

5

KAMIS, 14 Juli 2011

Pembangunan Pabrik Semen Segera Terwujud Oleh Hery Priyono Pembangunan Pabrik Semen di Rembang bakal segera terwujud. Hal ini sudah direncanakan karena 2012 sudah harus mulai produksi.

MIR& BISNIS ENCANA pembangunan pabrik semen di Rembang akan segera terwujud dalam waktu dekat. Dari tiga unit pabrik yang akan dibangun di Rembang,

salah satunya akan didirikan di daerah Gunem, sedangkan dua unit lainnya akan segera menyusul di lokasi yang berbeda. Kepala Biro Bina Lingkungan

PT Semen Gresik, Eko Honeng Setyobudi, saat ditemui dalam acara gathering penerima beasiswa Semen Gresik mengatakan, untuk saat ini Detail Enginering Design (DED) pendirian pabrik sudah selesai dan sudah siap untuk memulai proses pembangunan di Gunem. “Untuk yang di Gunem, lahan tanah untuk pabrik tersebut seluas 1.200 hektar dengan anggaran pembebasan sebesar Rp 3 triliun. Namun kami belum melakukan tahap

HARSEM/DOK

Gubernur Bibit Waluyo disambut para abdi dalem Kraton Yogyakarta saat tiba di Taman Nasional Gunung Merapi

BPKP Juara Pengelolaan Kehumasan dan Website PERWAKILAN Badan Pengawas Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Provinsi Jawa Tengah dinobatkan sebagai juara umum pengelolaan kehumasan dan website BPKP. Penobatan diberikan pada malam penganugrahan Forum Kehumasan dan Website BPKP yang digelar Biro Hukum dan Humas BPKP Pusat, di Hotel Ina Garuda Yogyakarta, beberapa waktu yang lalu. Kepala Perwakilan BPKP DIY, Suwartomo selaku tuan rumah didampingi Ketua Penyelenggara, Ratna Tianti menyerahkan penghargaan tertinggi ajang kehumasan BPKP se-Indonesia kepada Perwakilan BPKP Jateng yang diwakili Kepala Sekretariat Satgas Humas, Sumitro disaksikan seluruh peserta forum. Kemenangan BPKP Jateng ini ditentukan setelah berhasil menyisihkan sekitar 40 unit kerja pegiat kehumasan di lingkungan BPKP, dengan menyabet tiga

berdiri, diperkirakan pada 2012 mendatang proses produksinya sudah bisa dimulai. Dan hasilnya nanti juga akan ada yang disalurkan ke masyarakat melalui program kemitraan dan bina lingkungan,” paparnya. Menurutnya, untuk satu unit pabrik akan memiliki kapasitas produksi sebesar 2,3 juta ton per tahun. Nantinya, ketiga pabrik yang akan dibangun di Rembang akan melengkapi produksi semen di empat unit Pabrik Semen Gresik di daerah

Tuban yang berkapasitas 2,5 juta ton per tahun. “Perhitungannya 2,5 juta ton dengan penambahan setiap tahunnya 300 ribu ton. Dan untuk yang di Rembang ini masa eksplorasinya berkisar antara 80-100 tahun, dikarenakan lokasinya memang memiliki potensi deposit bahan baku yang bagus,” ungkapnya. Sementara itu, disinggung tentang rencana PT Semen Gresik mengakuisisi sejumlah pabrik semen di luar negeri, Eko

secara gamblang membenarkan hal tersebut. Kedepannya, Semen Gresik akan membidik Malaysia, Filiphina dan Thailand sebagai sasaran. “Untuk target di Malaysia, kita berencana mengakuisisi Cement Industries of Malaysia Berhard (CIMA) yang merupakan perusahaan semen BUMN negara tersebut. Sekarang giliran kita yang mengakuisisi mereka, jangan cuma mereka saja yang ekspansi ke kita,” tandasnya. (gus)

UMK Tanggungjawab Kepala Daerah

Delapan Desa di Jepara Terima Bantuan ENGAH BUPATI Jepara Hendro Martojo beberapa waktu lalu mengatakan, pencanangan program Kegiatan Penataan Lingkungan Berbasis Komunitas di Desa Plajan, ada delapan desa di Kabupaten Jepara bersama 157 di 18 kabupaten/kota di Jawa Tengah akan mendapatkan bantuan dari Provinsi Jateng masing-masing Rp 1 miliar. Di hadapan Gubernur Bibit Waluyo yang pada waktu itu hadir di Kota Jepara, bupati menyampaikan terima kasih atas kepercayaan sebagai tuan rumah pencanangan program tersebut. Desa Plajan meskipun berada di lereng Muria, namun memiliki potensi yang luar biasa. “Pada beberapa tahun silam, desa ini merupakan desa tertinggi tingkat swadaya masyarakatnya. Bahkan Jepara patut bangga karena Desa Plajan beberapa waktu lalu juga telah dicanangkan sebagai simbol pusat perdamaian dunia,” jelasnya. Sementara Gubernur Jawa Tengah Bibit Waluyo dalam pidatonya menyampaikan, bantuan ini diperoleh dari Kementerian Pekerjaan Umum. Sedangkan untuk bantuan masyarakat dan Pemkab Jepara, berasal dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Provinsi senilai Rp 4,69 miliar dari 12 satuan kerja pemerintah daerah (SKPD), ditambah Anggaran Pendapatan dan Belanja Nasional (APBN)/dekonsentrasi Rp 2,7 miliar dari lima SKPD. (*)

pembebasan tanah dikarenakan masih melakukan sosialisasi ke masyarakat,” katanya, Rabu kemarin. Dijelaskan, sosialisasi ke masyarakat yang dilakukan melibatkan tim gabungan yang berasal dari pemerintah kabupaten setempat dan juga mengikut sertakan lembaga swadaya masyarakat (LSM) yang ada. “Saya berharap prosesnya bisa berjalan lancar. Karena jika nantinya sudah jadi

penghargaan dan satu nominasi dari enam kategori yang dilombakan. Sumitro, Kepala Sekretariat Satgas Humas BPKP Jateng menyatakan, sangat senang sekaligus bangga atas hasil yang dicapai Satgas Humas BPKP Jateng. Dan semuanya tidak lepas dari kerjasama dari berbagai pihak selama ini. ‘’Kami sangat bersyukur bisa menjadi juara umum dan keberhasilan ini bukan sematamata milik satgas humas, tetapi seluruh pegawai BPKP Jateng. Karena memang seluruh pegawai terlibat dan ikut mendukung pengelolaan kehumasan di BPKP Jateng,” katanya. Dikatakan, tidak lupa dukungan dari Kepala Perwakilan BPKP Jateng, Mochtar Husein, yang sangat menentukan dalam setiap pencapaian prestasi unitunit kegiatan. Sumitro menambahkan, keberhasilan humas BPKP Jateng

sebagai juara umum kali ini merupakan pencapaian dari kemenangan yang tertunda di tahun lalu. Karena pada tahun sebelumnya, dalam acara yang sama BPKP Jateng nyaris menjadi juara umum setelah dikalahkan tipis oleh pemegang juara umum. Sumitro bertekad, tidak akan cepat puas dan menyurutkan langkah atau berhenti. Dia menjanjikan, akan terus membawa Humas BPKP Jateng dapat berbuat lebih baik lagi untuk mendukung tujuan BPKP. Terpisah Kepala Perwakilan BPKP Jateng, Mochtar Husein mengatakan, dengan diraihnya gelar juara umum, Satgas Humas BPKP Jateng dituntut terus dapat meningkatkan kinerjanya. “Tunjukkan bahwa predikat sebagai juara umum memang pantas disandang oleh Humas BPKP Jateng,” ujarnya sambil berharap pencapaian yang diperoleh Satgas Humas BPKP Jateng dapat diikuti oleh satgas lainnya. (*)

GUBERNUR Jawa Tengah Bibit Waluyo menyatakan tidak akan mencampuri urusan terkait pengusulan upah minimum kabupaten/kota (UMK). Karena hal itu merupakan kewenangan dari kepala daerahnya masing-masing dan buka tanggungjawab gubernur. “Saya serahkan pada bupati dan walikota masing-masing, namun kami tetap diberikan laporan dari masing-masing daerah,” kata Bibit saat di Taman Nasional Gunung Merapi (TNGM), Magelang beberapa waktu lalu. Menurutnya, persoalan pengusulan UMK sepenuhnya menjadi tanggungjawab bupati atau walikota masing-masing, sebab mereka yang mengetahui tentang UMK maupun kebutuhan hidup layak (KHL) di satu daerah adalah kepala daerahnya. Jika sudah disepakati, katanya, baru dirinya akan menyetujui, dan seluruh wilayah Jawa Tengah agar melaksanakan bersama besarnya UMK tersebut. Usulan UMK itu diputuskan dengan musyawarah tripartite, yakni antara pengusaha, buruh dan pemerintah setempat. “Mereka berembug mencari solusi jalan terbaik, jadi hasilnya nanti pun akan

dilaksanakan bersama-sama. Kalau saya yang buat, nanti dikira penekanan kebijakan yang tidak tepat, karena itu bukan urusan gubernur,” tegasnya. Dikatakan, usulan UMK yang telah disepakati selanjutnya dilaporkan ke gubernur untuk disetujui. Persetujuannnya dilaksanakan bersama 35 kabupaten kota dan gubernur minta agar ini juga dikoordinasikan, bukan dipaksakan. Menurutnya, UMK tidak selalu dipaksakan, tetapi setapak demi setapak mengarah ke sana. Jika dipaksakan, ia khawatir pabrik tak mampu, dan jika pabrik tidak jalan pekerja akan kehilangan pekerjaannya. “UMK disesuaikan sambil jalan, dengan begitu, pabrik akan makmur. Jika berhasil meraih laba, maka harus komitmen agar UMK dinaikkan dan jangan semaunya sendiri,” ujarnya. Diakuinya, perhitungan investasi sebuah perusahaan itu rumit, dan jika perusahaan itu sampai merugi, maka akan bangkrut dan mati. Akibatnya, ribuan pekerja menjadi tidak punya pekerjaan dan jumlah itu pun belum termasuk kerugian perusahaan. (*)

Masyarakat Harus Mencintai Kesenian Lokal PENCANANGAN tahun kunjungan wisata Jawa Tengah 2013 atau Visit Jateng 2013 oleh Gubernur Jawa Tengah, Bibit Waluyo perlu disambut baik oleh seluruh elemen masyarakat. Kerjasama berbagai pihak perlu dilakukan, salah satunya dengan mengoptimalkan kesenian lokal yang ada. Menurut Sekretaris Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Jawa Tengah, Tri Priyantihati menuturkan, hiburan dan kesenian rakyat yang selama ini masih sekadar menjadi hiburan masyarakat dan perlu dikembangkan. “Caranya dengan mengajak masyarakat makin mencintai kesenian lokal, sebagai upaya menjadikan kesenian menjadi paket wisata. Seperti meningkatkan kesejahteraan masyarakat di lingkungan di mana kesenian lokal itu berada,” katanya beberapa waktu lalu. Dicontohkan, seperti di Yoss Traditional Centre (YTC) ini, kita dari dinas memberikan apresiasi yang tinggi. Karena paket wisata di YTC ini dapat memberdayakan masyarakat, mulai dari anak-anak petani, anak-anak buruh, para pemuda yang tidak memiliki pekerjaan tetap, sampai ibu-ibu yang hanya menjadi

ibu rumah tangga, semua dilibatkan dalam menyuguhkan paket wisata nostalgia. Saat berkunjung di YTC Dusun Suruhan, Desa Keji, Kecamatan Ungaran Barat, Kabupaten Semarang, beberapa waktu lalu bersama 200 orang dari Saka Pandu Wisata Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Provinsi Jawa Tengah. Dirinya sangat berharap bentuk wisata di YTC, ke depan untuk terus ditingkatkan, karena akan menjadi destinasi unggulan di Kabupaten Semarang. “Pokoknya kalau ingin mengembangkan wisata di daerah, jangan sampai meninggalkan budaya lokal yang ada, karena bisa menarik wisatawan,” imbuhnya. Sementara menurut Kepala Seksi Pengembangan Sumber Daya Manusia Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Jawa Tengah, Sumartini mengatakan, beberapa tahun silam, kunjungan wisatawan dari mancanegara di Jawa Tengah mencapai 302 ribu orang dan wisatawan lokal mencapai 17 juta orang. Kunjungan tersebut merata di seluruh obyek wisata yang ada di 35 kabupaten dan kota di

Jawa Tengah. Menurutnya, pihaknya saat ini sedang mengembangkan obyek wisata di kepulauan Karimunjawa, Kabupaten Jepara sebagai sasaran tujuan wisata nasional dan internasional. “Kita juga masih terus mengembangkan obyek wisata lain, untuk jenis wisata alam, seperti obyek wisata Dieng, Wonosobo, Candi Borobudur, Magelang,” ungkapnya. Menurutnya, ikon tujuan wisata di Jawa Tengah adalah Candi Borobudur yang kini masih menempati urutan pertama sebagai wisata nasional dan internasional. Sementara Pengelola YTC, Yossiadi BS mengatakan, ke depan pihaknya akan mengembangkan obyek wisata lokal tersebut dengan menyajikan kesenian dan bentuk budaya yang lain. Meski saat ini, di dusun tersebut kini telah dikembangkan paket wisata seperti pembuatan jamu gendong, pande besi, serta telah disediakan homestay untuk pengunjung yang ingin menginap, kendala akses jalan menuju obyek wisata nostalgia tersebut diharapakan menjadi perhatian dari instansi terkait. (*)

Jumlah Penyuluh KB Belum Ideal KEBERADAAN petugas lapangan keluarga berencana (PLKB) sebagai ujungtombak keberhasilan program KB di Indonesia masih kurang. Selama ini jumlah ideal PLKB masih tidak sebanding dengan wilayah binaanya. “Kondisi saat ini rata-rata rasio PLKB dibanding desa masih berkisar pada angka satu dibanding empat atau lima desa, padahal idealnya adalah satu banding satu atau satu banding dua. Data di BKKBN provinsi saat ini di Jawa Tengah terdapat 3.297 PLKB dan sebelum era otonomi daerah Jateng memiliki lebih dari 6.000 PLKB,” jelas Sekretaris Utama BKKBN Pusat Sudibyo Alimoeso saat di Bumi Perkemahan Munjuluhur, Purbalingga beberapa waktu lalu. Dikatakan, pada era otonomi daerah dahulu masih kekurangan

tenaga penyuluh KB yang merupakan tanggungjawab pemerintah kabupaten/kota. Hal ini dikarenakan para penyuluh KB sudah menjadi bagian dari pegawai di kabupaten/kota. Sehingga kekurangan tenaga penyuluh seharusnya diusulkan bupati/walikota kepada menteri pendayagunaan aparatur negara (Menpan). “Pernah kami mengajukan usulan penambahan tenaga penyuluh KB, malah balik ditanya oleh Menpan sebenarnya yang butuh pusat atau kabupaten/kota. Jadi prinsipnya memang bupati atau walikota yang seharusnya mengusulkan formasi kebutuhan penyuluh. Nanti kita yang akan mendorong realisasinya ke Menpan,” katanya. Kehadiran Sudibyo Alimoeso

di Purbalingga untuk bertemu dengan 435 PLKB se-wilayah eks Karesidenan Banyumas dalam acara lokakarya pembinaan kualitas SDM lini lapangan dalam rangka percepatan pencapaian sasaran program KB se-eks Karesidenan Banyumas. Sekretaris utama BKKBN didampingi Kepala BKKBN Provinsi Jawa Tengah Sri Murtiningsih, Wakil Bupati Purbalingga Sukento Rido Marhaendrianto dan Kepala BKBPP Purbalingga Muntaqo Nurhadi. Diakui Sudibyo, kurangnya tenaga penyuluh di desa, menyebabkan perkembangan program KB menjadi terhambat. Berdasarkan sensus penduduk tahun lalu, pertumbuhan penduduk secara nasional masih sangat tinggi yakni 1,49%. Sedangkan di Jawa Tengah masih lebih baik dibanding Nasional

yakni sebesar 0,37%. “Saat ini penduduk Indonesia mencapai 237,6 juta. Kalau tingkat pertumbuhan penduduk tidak dikendalikan maka 40 tahun mendatang penduduk kita bisa mencapai 480 juta jiwa. Jumlah ini akan melebihi pertumbuhan penduduk Amerika Serikat dan kita tidak punya kemampuan untuk memberi makan mereka,” katanya. Ia menambahkan, selain mengupayakan penambahan tenaga penyuluh, pihaknya memberikan dana alokasi khusus kepada tenaga penyuluh berupa pemberian sepeda motor dan sarana/prasarana lainnya. Tujuannya agar masyarakat tertarik untuk menjadi penyuluh KB. Ia juga meminta pemerintah kabupaten/kota untuk meninjau

kembali perda-perda yang memberatkan peserta KB di daerah. “Pelayanan KB mestinya gratis bagi keluarga miskin. Karenanya kalau ada perda yang meberatkan bagi pelayanan KB seperti ditarik retribusi untuk PAD, sebaiknya harus ditinjau kembali. Ini tentu berkaitan dengan komitmen pemerintah kabupaten/kota setempat,” pungkasnya. Sementara Wakil Bupati Purbalingga Sukento Rido Marhaendrianto meminta para petugas lapangan KB bisa menjadi amunisi sekaligus pemicu dari potensi modal sosial yang besar dalam masyarakat berupa kehidupan gotong-royong. Kegotong-royongan dalam masyarakat, katanya, tentu akan meningkatkan rasa kepedulian, dan saling membantu khususnya dalam

rangka pemberdayaan keluarga menjadi keluarga mandiri. ”Petugas penyuluh KB harus memiliki tiga keunggulan yaitu kemampuan komunikasi, kemampuan bekerja dengan data dan kemampuan membangun jejaring koordinasi dengan berbagai pihak,” katanya. Lokakarya penyuluh KB di Purbalingga merupakan kali ketiga dilaksanakan BKKBN Jateng. Tahun ini BKKBN Jateng mengagendakan 6 kali lokakarya yang dipusatkan di tiap wilayah eks karesidenan. Sebelumnya telah dilaksanakan di Blora dan Wonosobo. ”Kami masih akan melaksanakan lokakarya di tiga tempat lainnya yakni di Grobogan, Solo dan Kebumen,” kata Kasi komunikasi informasi dan edukasi (KIE) BKKBN Jateng Erna Sulistiowati. (*)


YAIK-BARITO ya iklan baris to! Tarif Iklan Pastikan..!!

JENIS IKLAN Baris Kolom Advertorial Display

BW

SPOT

6.000,-/baris 6.500,-/mmk 8.500,-/mmk 10.000,-/mmk

7.000,-/baris 7.500,-/mmk 9.500,-/mmk 11.000,-/mmk

FULL COLOR 10.000,-/mmk 12.500,-/mmk

KETERANGAN > 2 baris < 10 baris 30 mmk < 200 mmk > 200 mmk > 100 mmk

Brosur dan Material Promo Anda Sampai Ke Tangan Pembaca, Karena Hanya Kami Ahlinya...

BUTUH UANG/BPR BUTUH UANG Pembiayaan mobil /motor Jaminkan BPKB Proses Cepat Tanpa Survei Bunga mulai 0.5% Takeover. Bisa Hub: 024-70880082 / 085727711297 0812/IKL/PR/IV/27/11

BUTUH DANA Jaminkan BPKB, Ke KSP Pundi Artha Mas Hub: 024-70529700 0688/IKL/R/X/20/11

KEHILANGAN HILANG BPKB an. Atmo Raharjo NP H 2669 LZ Jl. Tegal Kangkung Rt 1/2 0888/IKL/I/VI/28/11

HILANG STNK H 6904 WS Aspoi Kabluk Blok C2 RT.1/6 Gayamsari SMG 0887/IKL/I/VI/24/11

HILANG STNK an Sunardi NP H 6915 R DK Klipang Rt 01/07 SMG

ELEKTRONIK

0885/IKL/R/VI/21/11

HILANG STNK an Suroto Moh Ridwan NP H 4332 DZ Jl. Jupiter V/6-9 Rt 1/5 Smg

SPECIALIS pasang susuk, pengasihan usaha, jodoh, karir, rejeki. Hub: 085876857999 no sms. terbukti 100% 0846/IKL/PR/V/12/11

KOS PASUTRI/karyawan 2 bln Rp 500.000 Lok. Daerah Mrican Hub. 024-91312155

0839/IKL/PR/V/11/11

KULINER ES BUAH PALING ENAK Se-kota Semarang es buah “ DIRAJA� Putra es Kobar Solo

JASA ANGKUT dalam/luar kota Hrg Pling Murah Ready 24Jam Sewa Harian /Bln, Tlp:02470880082/085727711297 0813/IKL/PR/IV/27/11

LOWONGAN

LAIN-LAIN

0873/IKL/PR/VI/09/11

KEHILANGAN HILANG STNK an Suryani NP H 3821 WA Jl. Serayu No 26 Smg 3559725 0895/IKL/I/VII/13/11

HILANG STNK an Suharto NP H 4589 AY Jl. Sekaran RT 3/2 Gunungpati 0894/IKL/I/VII/09/11

HILANG STNK an Zendi Maryuliawan NP H 2665 CH Jl. Pagunadi RT 5/4 Bulu Lor

TIARA TRUSS OBRAL BESAR Rangka atap baja ringan mutu SNI bahan Zincalume Metal Berlapis: 55% Alumunium 43.5% 1.5 Silicone Antikarat, harga : - C80 x 0.75 mm = Rp.12.000/m - C80 x 0.60 mm = Rp.11.000/m - C80 x 0.45 mm = Rp.9.000/m - R30 x 0.45 mm = Rp.5.250/m CV. TIARA SAKTI JAYA Jl.Wolter Monginsidi No.73 024-76744446, 70709073-74 70377773, 081333377773 0853/IKL/PR/V/14/11

HILANG STNK an Sri Eni Hartati NP H 4703 MZ Jl. Elang sari Sltn II No 7 Rt 8/5 HILANG STNK an Umi Nurcholikah NP H 4908 FY Jl. Kp Jagalan RT 2/1 Gunung pati

0890/IKL/I/VI/28/11

HILANG BPKB an Ahmad Fauzi NP H 4373 SZ Jl. Perum Afa Permai VI/15 Rt 6/17

DIJUAL SEPEDA Fonger's type SM2000 warna merah, full orisinil cat + assesoris Harga: 5,50 Juta. Hubungi: 024-40102060, 08882581917

0889/IKL/I/VI/28/11

0875/IKL/R/VI/10/11

PELUANG USAHA MODAL 2,8 Jt: (1) Dapat Laptop (2) Bisa Umroh & Haji Gratis (3) Dapat Penghasilan Ratusan Juta. 081325642485/70088180 0850/IKL/PR/V/14/11

JUAL KIJANG super th.92, merah metalic, AC double blower, tape, velg racing. Hub: 024-70188166 0885/IKL/F/VI/18/11

0823/IKL/PR/IV/30/11

SPOT

AMBAR 081329022349

024-3512771

8.500,-/mmk 6.500,-/mmk 6.500,-/mmk 6.000,-/mmk

BERLANGGANAN 024-91507718

FRANS 085727777668 FAX.

0843/IKL/PR/V/11/11

PENDIDIKAN INGIN KULIAH BHS Inggris & Belanda masuk saja di AKABA 17 Semarang Hub: 3552474 Seteran Dalam No 9 Semarang. 0851/IKL/PR/V/14/11

TERIMA LES BHS. INGGRIS utk pelajaran sekolah. DC ENGLISH, 081901703879 0818/IKL/PR/IV/28/11

PENGOBATAN

024 351 65 31

TERAPI pengobatan illahiah atasi kista, miom, diabetes, stress kena santet, pellet dll, dg metode ustz Haryono ada obat herbal hrg mrh Pedurungan Tgh IV Rt 5/1 No 47 Smg 70164197 – Budi sms 087832425950 0829/IKL/PR/IV/30/11

PIJAT SANTAI di panggil hotel. Hub. Sekar, 081326205168, tdk trm sms. 0782/IKL/B/III/22/11

ANDA INGIN pijat capek urut trdisional+Lulur Hub: Ibu Sari Telp 081313454567 Pangg(no sms)

PERBANKAN

0857/IKL/PR/I/21/11

RENTAL/TRAVEL TRANS JAYA Shuttle Smg-Jog 45rb, Travel Smg – Pwt 65rb, rental elf/dutro lux 2011, Hub: 082136363678 0866/IKL/PR/VI/09/11

RUMAH DIJUAL

0715/IKL/R/XI/25/11

0627/IKL/A/VI/29/11

0600/IKL/B/V/05/11

0713/IKL/R/XI/24/11

MENGOBATI PENYAKIT medis dan non medis. Syarat utk jual tanah/rmh dg singkat. Tabungan goib utk mengatasi kesulitan. Mengakurkan rumah tangga dll. Hub: 081326774856 0656/IKL/R/VIII/24/11

BLACK MAMBA AFRICAN’S HERBAL PLUS Suplemen & Terapi utk Pria, efektif atasi Sgl keluhan Sex anda. Hub: Smg 50135902 Ungaran 081390900987 Weleri 0294 641360 Solo 08132 9345881 Kaliwungu 024 70069760 0610/IKL/S/V/29/11

PENGOBATAN

TANAH DIJUAL

JUAL RMH HM Lt 170 ada toko seisinya, PAM, PLN, telp, 4 kt, 3 km. dpn SDN I Simongan Hub: 33143383 / 7624030 0845/IKL/PR/V/12/11

RUMAH Lt 95 m , listr 900W, 2 KT 2 KM, air sumur, Jl Depok sari RT 4/7 Gang Tengah Kedungmundu 085747978220 2

0801/IKL/I/IV/12/11

0763/IKL/R/II/10/11

0895/IKL/I/VII/09/11

0784/IKL/R/III/23/11

TERIMA Pijat Refleksi tradisional capek dan totok wajah. Hub: Wahyu 085725715951 (ada tempat)

RUMAH tipe 36 L:98m2 full bangunan Lt.2 kmr bwh 2, atas 2, kmr mandi 1. Hub: Youdiz, 081325093486 Pr.Grafika Indah No.24 Banyumanik SMG.

PEMBIAYAAN

0888/IKL/I/VI/24/11

PIJAT Trapi penyembuhan Meridian. Budi, Jl.Mahesa Timur II Kekancan Mukti B 474 Pedurugan. Hub: 085640003160 (Terima Panggilan)

Syarat: Pendidikan min D3, usia 21-30 tahun, punya SIM dan kendaraan sendiri, Diutamakan Berpengalaman

0872/IKL/PR/VI/09/11

SPECIALIS IMPOTEN, ED, dll besarpanjang vital. Jeng Peni, 024 70021514 0868/IKL/PR/VI/09/11

MELAYANI segala perawatan massage dan lulur. Panggilan. Hub: RINA- 024 70203835 3JT “PAKET PERKAWINAN� lengkap rias pengantin + dekorasi + foto digital. Hub: 024-70427892

PIJAT, urut, lmh syahwat, ejakulasi dini, loyo, keras, kencang, pgl linu, pinggang, lhr kaku, Meriang, capek Hub 024 -70596789

SEDOT LINTAH, gurah, bekam, sakit gigi (keluar ulat) Konsultasi problem. Almt Gayamsari IV/22Smg. Telp 024-6706083

DIBUTUHKAN Surveyor untuk wilayah Semarang & Pekalongan.

SALON

PINJAMAN Tanpa Agunan.. khusus karyawan, gaji 2jt lewat transfer bank.. Hub: Ardian 02470247939/085876862929

DIJUAL Toyota/ BY43/ Truk 1999/ H1488KM/ Daihatsu/ S91/2003/ angkot/ H1308CG/ Mits/120SS/1994/ Minibus/ Abu2Mtlk/H9034ZW Hub: 0246700787

MOTOR DIJUAL

RUMAH Jl. Medoho Asri No 5 Rt 05/05 HM, Listrik 1300 watt, luas 96m2, 2 lantai. Hub : 081325910301

0783/IKL/RS/III/22/11

JUAL RUMAH HM, Jl. Duet Sari Daerah Jatisari. Hub: 081228000496 ANDA membutuhkan pembiayaan mobil niaga. Hub kami: 081326526063 ENDA, 081225366581 DANI, 081332221288 INDRA, 081227321114 NURDI, 081225 551888 WIWIN, 082136291312 AJAY. Jl. Majapahit No. 321 A. Proses cepat BPKB Aman.

JUAL/BU: Tanah di Sampangn, tepi jln, 375 jt / Rmh dekat Java Mall, 1,5M (nego) Hub: 085640351333 0863/IKL/I/V/28/11

DIJUAL KAVLING ukuran 12x25M dkt UNNES Sekaran, harga 100jt Hub:081225060117 0858/IKL/PR/V/25/11

DIJUAL TANAH SHM 2269 Luas 7000 M2 Di Pati Hub: 024 48502743 0739/IKL/R/I/06/11

JUAL TANAH Luas Âą 337 M2. HM Daerah Kos2an UNNES Sekaran Hub. 081390153179 0669/IKL/B/VIII/31/11

UMROH/HAJI

0747/IKL/R/I/20/11

JUAL : RMB BGS, Istimewa, furniture. di Cinde dan kawi, Rumah Kost di kagok (TP) Hub: 085640351333 0746/IKL/R/I/19/11

SUZUKI Smash Titan Irit BBM 1:76 km DP.400, Angsuran 30x490 ribuan. Hub: Lely 08563396086/91072022

PIJAT Ibu Ida & mas Yulianto. Mengatasi ejakulasi dini, tambah perkasa, lulur & refleksi. Pekunden tengah III 4A Hub: 0248416725 ada tempat bisa dipanggil.

0883/IKL/PR/VI/16/11

0886/IKL/PR/VI/22/11

0867/IKL/PR/VI/09/11

CARI KERJA? klik www.ippkarir. com atau kirim lamaran anda ke recruitment@ippkarir.com

JUAL MOTOR Yupiter Z ’09, CW, hitam merah, jarang pakai Hub: 081325633091

DR.BOYKE: OLESAN TAHAN LAMA!! 8 JAM!! (200rb) www.pasutrihot.com Hub 024-91139013 & 0857.4141.9393

DIJUAL TOYOTA WU34OR-TKMRSD3 Dump Truck 2003 Merah H 1977 GD hub PT Artha Finance Cbg SMG 6700787

JUAL RUMAH cepat HM 2 Lt. L 371M² Jl.Sendangsari 3 No. 21-22 Hubungi: 081325910301 / 081225585857

UMROH/HAJI dengan 3,5 jt bisa berangkat umroh/haji+ bersama PT. Arminareka fee Refrensi 1,5 jt/jamaah Hub: 08157647484

0853/IKL/PR/V/14/11

0862/IKL/R/V/26/11

0870/IKL/PR/VI/09/11

0883/IKL/R/VI/15/11

0690/IKL/S/X/21/11

0869/IKL/PR/VI/09/11

0886/IKL/PR/VI/20/11

0891/IKL/I/VII/02/11

0838/IKL/R/V/11/11

INGIN SEHAT luar dlm, dan dg modal kecil dpt hasil jutaan rupiah? Hub: 082136898938

Kirim: Jl. Majapahit 321 A Gemah Pedurungan - Semarang 50191

0892/IKL/I/VII/02/11

DIJUAL GL Pro’92, Supra’01, Grand’95, Mio’05, Supra’04, Satria’02, Jupiter’04, Fiz R’03, Tornado’97, Kaze R’01 Hub: Jl Pleburan Tgh 20 02470668001/081575186000

0887/IKL/L/VI/22/11

DIJUAL SUZUKI KATANA th ’98 Barang mulus, Velc Racing Hub: 024-70743749 & 085641876127

0893/IKL/I/VII/09/11

HILANG STNK Mio NP H 6657 UF an. Bramasto AN Hub: 085727679636

MITSUBISHI FE 114 Microbust 1996 Kuning, Kombinasi H.1740 QY LELANG. Hub: 024-6700787

0877/IKL/B/VI/10/11

JASA PROPERTI

0641/IKL/B/VII/17/11

0896/IKL/R/VII/12/11

JUAL Honda Accord 84/85 Plat H, tape, AC, PW, CL, Hrg: 19Jt. Hub: 081326228933

0560/IKL/B/III/08/11

DESAIN & SPESIALIS Renov/baru. Rmh, Kost (Free Gbr+Kitchen Set). 70129510

PROMO APV, SWIFT, SPLASH. DP Murah, angsuran 2 juta, Bonus V-Kool + LCD 32" Hub: 024-70413011 / 085641498282

0882/IKL/R/VI/15/11

KREDIT MURAH Hp, Emas, Elektronik, DLL. Hub.024-40060406/08882432932

MOTOR DIJUAL

0848/IKL/PR/V/12/11

OPER KREDIT Xenia XI Nov’10 7 kali angsuran Hub 081575065447

0660/IKL/R/VIII/27/11

BW 7.500,-/baris 5.500,-/mmk 5.500,-/mmk 5.000,-/mmk

TVS NEO X3i motor irit + charger HP angsuran 300 ribuan garansi 5 th. Hub Shanty 085225335333/7621459

0871/IKL/PR/VI/09/11

DIJUAL STRAPPING BAND merk nico– valen, Hub: 081225755577 – 08882555557 Telaga mas raya A22A SMG

0700/IKL/R/XI/02/11

MOBIL DIJUAL

KREDIT/CASH: pajero, triton PU Colt L-300 Hub: 024-33216308 /085290888508 0847/IKL/PR/V/12/11

JENIS IKLAN Display Pendidikan Display Keluarga Display Sosial Display Duka Cita

Website’s: www.hariansemarang.com Blog: http://hariansemarangbanget.blogspot.com Email: hariansemarang@yahoo.co.id

ANUGERAH Tk.: Partisi kusen aluminium, rolling door, kaca, gypsum, kanopy, trails, pagar. Telp 024-70608569/08156657379

0884/IKL/R/VI/21/11

KOS

TOKO PARABOLA Jl Hasanudin G 58 Pasang / servis / Yes TV / Indovision, Hub: 024-70889950

LAIN-LAIN

6

KAMIS, 14 Juli 2011

DIBUTUHKAN banyak sales & marketing segera kirimkan lamaran anda ke PT. IPP Semarang Indah Blok C IV No 3 SMG

Info Sehat

0878/IKL/PR/VI/10/11

DIJUAL TOYOTA BY 34 Truck 2001 Merah H 1520 ZH Hub PT Artha Finance Cbg SMG. 6700787 0884/IKL/R/VI/15/11

JUAL RMH Ketileng Indah K 22 C LT/LB 200/75, 2 kt, PAM, SHM, Bebas Banjir 95 jt Hub 024-70154006, 085290258577 0694/IKL/R/X/22/11

Info Cerdas

Tanda-tanda Anak Mengalami Kesulitan Belajar Jagung

Memperkuat Tulang dan Gigi TIDAK ada salahnya memasukkan jagung ke dalam menu makanan sehari-hari karena bisa mendapatkan asupan mineral yang penting untuk tulang dan gigi yang kuat. Ini karena jagung memiliki 2 sumber nutrisi penting yang bisa membuat gigi dan tulang kuat yaitu magnesium dan fosfor. Tulang tidak hanya aktif selama masa pertumbuhan saja, tapi di seluruh kehidupan. Tulang akan melepaskan kalsium ke dalam darah setiap waktu yang dibutuhkan untuk fungsi-fungsi vital. Hal ini membutuhkan asupan kalsium yang cukup serta nutrisi penting lainnya termasuk dua mineral yang ada dalam jagung. Berbagai vitamin, mineral dan serat yang sehat terkandung di dalam jagung. Tapi ada 2 jenis mineral dalam jagung yang bermanfaat membuat gigi dan tulang kuat, yaitu magnesium dan fosfor, seperti dikutip dari Livestrong. Magnesium Magnesium memiliki fungsi penting bagi seluruh tubuh, seperti membantu sel menghasilkan energi,

untuk memproduksi DNA, RNA dan protein antioksidan, membantu kontraksi otot dan impuls saraf yang membawa kalium dan kalsium melintasi membran sel. Sekitar 60 persen magnesium di dalam tubuh terletak di tulang. Magnesium memberikan kontribusi untuk kepadatan dan membantu membangun kembali pertumbuhan tulang. Jika seseorang kekurangan magnesium, maka jumlah kalsiumnya menjadi rendah dan berpengaruh terhadap kondisi tulang. Fosfor Peneliti dari University of Maryland Medical Center menuturkan bahwa fosfor dalam bentuk fosfat bisa membangun dan memperkuat gigi serta tulang dengan meningkatkan massa mineralnya. Mineral ini juga berkontribusi terhadap struktur membran sel, reaksi kimia dalam tubuh, membantu menyaring limbah dalam ginjal serta menjaga keseimbangan asam basa dalam tubuh. (dtc)

ANAK-anak yang mengalami kesulitan belajar seringkali membuat orangtua stres dan mendapat cap buruk di sekolah. Tapi orangtua perlu menyadari bahwa anak yang sulit belajar bukanlah suatu penyakit dan hal ini bisa ditangani. “Kesulitan belajar bukanlah suatu penyakit, melainkan tanda dari perkembangan otak yang masih kurang optimal,� ujar Ike R Sugianto, Psi, seorang psikolog anak dalam rilis seminar Identifikasi Gangguan Perkembangan. Ike menuturkan beberapa ciri yang menunjukkan anak mengalami kesulitan belajar yaitu: 1. Nilai pelajaran yang naik turun 2. Sulit mengatur kegiatan atau barang 3. Mudah lupa 4. Sering kehilangan barang-barang 5. Sering melamun 6. Ceroboh dan tidak teliti 7. Tidak termotivasi untuk belajar 8. Mudah menyerah 9. Sulit duduk tenang untuk jangka waktu yang lama 10. Banyak berbicara 11. Sulit menunggu giliran 12. Suka jail, iseng dan impulsif Meski begitu ada hal-hal yang harus dihindari karena tidak akan membantu anak mengatasi kesulitan belajarnya seperti: 1. Memarahi, menghukum atau mempermalukannya 2. Memberi cap atau sebutan negatif

3. Memperbanyak latihan dan les 4. Mengiming-imingi hadiah “Tapi orangtua tidak perlu khawatir karena kesulitan belajar bisa ditangani,� ujar Ike yang telah mendapatkan International Licensed Brain Gym International dan telah menjadi International RMT Consultant. Apa yang orangtua bisa lakukan? 1. Menerima keadaan yang ada, dalam hal ini bukan berdiam diri, bukang menyangkali, berhenti menyalahkan diri sendiri, orang lain atau Tuhan serta berhenti menangisi diri sendiri 2. Melakukan pemeriksaan baik secara psikologis, motorik, neurologis, mata, THT dan alergi 3. Berkomitmen 100% untuk menjalani program terapi serta mengubah pola pikir dan pola asuh 4. Menyeimbangkan kasih sayang dan disiplin 5. Memberikan pujian 6. Menghindari label negatif Sementara itu guru juga bisa berperan dengan memberikan suasana belajar yang menyenangkan seperti menggunakan visual, auditori atau praktik, menggunakan minat anak dalam memberikan contoh, memberikan target yang jelas, memberikan pernyataan positif serta menjadi inspirasi. (dtc)


LAWANGSEWU

7

KAMIS, 14 Juli 2011

Fungsi Flyover Diragukan Oleh Ariel Noviandri

Dugderan Masih di Johar

Belum juga dibangun, namun Flyover Kalibanteng sudah diragukan IXQJVLQ\D 3HPEDQJXQDQ À\RYHU GL\DQNLQL WLGDN DNDQ PHQJXUDL kemacetan.

MIP & BISNIS

EMBANGUNAN Ă€\RYHU (jalan layang) di kawasan bundaran Kalibanteng, dinilai masih belum mampu mengurai kepadatan jumlah kendaraan. Penilaian itu disampaikan pakar transportasi Unika Soegijopranata Semarang Djoko Setijowarno, kemarin. Menurutnya, Ă€\RYHU Kalibanteng hanya mengurai kepadatan di sekitar bundaran tetapi kemacetan tetap terjadi di daerah lainnya. Disebutkannya kepadatan jumlah kendaraan itu tetap ada, mulai dari batas kota bagian barat hingga daerah Karangayu. “)O\RYHU itu hanya bisa mengatasi di Kalibanteng saja, tetapi jalur lainnya tetap padat. Itu yang harus dipikirkan pemkot,â€? katanya. Dalam prediksinya, kepadatan jumlah kendaraan tidak hanya terjadi di batas kota bagian barat saja tetapi juga di bagian timur Kota Semarang. Apalagi selama ini, kendaraan bermotor mendominasi kepadatan lallintas. “Sebenarnya, Ă€\RYHU itu tidak menyelesaikan persoalan kepadatan karena sejauh ini kemacetan selalu terjadi di daerah perbatasan kota,â€? jelasnya.

ENGAH

Transportasi Massal Satu-satunya cara untuk mengurai kepadatan yang

berakibat pada persoalan kemacetan yakni optimalisasi program transportasi massal. Dalam hal ini, proyek BRT (%XV 5DSLG 7UDQVLW) koridor II harus segera dituntaskan. “Idealnya, dengan SXEOLF WUDQVSRUWDWLRQ. Untuk itu, koridor II BRT harus dikaji dan kemudian segera dibangun,� tegasnya. Ia mengusulkan pengembangan BRT koridor II jurusan Terboyo-Banyumanik dapat dilakukan dengan menggandeng Pemkab Semarang. Caranya, dengan pengoptimalan Terminal Sisemut yang ada di Kecamatan Ungaran Barat Kabupaten Semarang. Dari hasil kajian sementara Djoko, Terminal Sisemut layak dijadikan VKHOWHU akhir BRT untuk koridor II. “Kalau Terminal Banyumanik, lahannya sudah bukan lagi milik Pemkot Semarang. Syarat BRT itu kan wajib masuk terminal. Oleh karena itu, Terminal Sisemut bisa digunakan untuk tempat pemberhentian bus,� terangnya. Dari pendataan itu, lanjut Djoko, rute itu membutuhkan 70 sampai 75 VKHOWHU. Banyaknya tempat itu, mengingat panjangnya rute yang bakal ditempuh BRT. “Mulai dari Terminal Sisemut-Jalan Perintis Kemerdekaan-Setiabudi-Teuku Umar-S Parman-Dr Soetomo-Tugu Muda-Pemuda-Mpu Tantular-PengaponKaligawe-Terminal Terboyo. (bas)

TRADISI menyambut datangnya Ramadlan, dugderan, dipastikan masih akan dilangsungkan di kawasan Pasar Johar atau di komplek Masjid Agung Semarang (Kauman). Kegiatan ini bakal digelar mulai 21 Juli mendatang. Penetapan lokasi itu merupakan hasil kesepakatan bersama antara Dinas Pasar Kota Semarang bersama pedagang Pasar Johar, dalam rapat kordinasi kemarin. Di antara hasil rapat mengatur, pasar malam berada di depan Masjid Kauman, Jalan Agus Salim (sampai perempatan Jalan Pekojan), Jalan Pemuda (dari depan Hotel New Metro sampai depan Sri Ratu dan depan Gedung Keuangan Negara). Sebelumnya, tradisi dugderan dipindahkan ke kawasan Kota Lama dekat Polder Tawang. Bahkan dugderan juga sempat dipindah ke kawasan Masjid Agung Jawa Tengah.

Ketua Himpunan Pedagang Pasar Yaik Semarang (Himpys) Mudatsir mengatakan, konsep dugderan nantinya dipastikan tidak banyak berubah. Karena akan diisi pedagang asongan mulai makanan dan minuman, barang pecah belah sampai pada hiburan rakyat. “Sejarahnya itu menjelang Bulan Puasa, di kawasan Masjid Kauman digelar pasar malam dengan puncaknya pemukulan bedug dan pembacaan halaqah. Dugderan tidak bisa dilepaskan dari Pasar Johar dan Masjid Kauman,� ujarnya. Pembukaan Sementara itu, Kabid PKL Dinas Pasar Kota Semarang Anton Siswartono menjelaskan, pada 20 Juli nanti direncanakan ada pembukaan pasar malam dugderan. Dalam pembukaan itu, di perempatan Jalan Pemuda hingga Pasar Johar akan dipasang semacam gapura sebagai

tanda ucapan selamat datang. Pelaksanaannya sendiri akan berakhir sampai 31 Juli. Soal kepesertaan, ia melanjutkan, mulai Senin (11/7), Dinas Pasar bersama PPJ (Persatuan Pedagang dan Jasa) dan PPJP Johar telah membuka pendaftaran peserta dengan kantor sekretariatnya di Pasar Ya’ik lantai 2. Untuk pengaturan tempat, di Jalan Agus Salim yakni depan Hotel New Metro dan Gedung Keuangan Negara akan dipusatkan segala macam permainan serta asongan. Sementara sebagian Jalan Pemuda nantinya diperuntukkan bagi penjualan makanan dan minuman. Sedangkan dari depan toko Trend sampai Masjid Kauman pelbagai souvenir. “Bagi pedagang yang ingin ikut berjualan bisa mendaftarkan pada panitia. Untuk penempatan akan disesuaikan dengan jenis dagangannya,� terang Anton. (ano/bas)

sambungan berita halaman 1 Ngudo Roso...

Bupati Tegal...

MELIHAT elit politik di negeri ini tak ubahnya melihat taman kanak2 . . Mereka saling serang antara satu dgn yg lain hanya memikirkan kpentingan kelompoky ndiri, ujung2y pasti duit. Rakyatlah yg jd korban . . Rakyan makin terhimpit dgn harga sembako yg terus melejit . . [082133448151]

Kepala Biro Hukum Setda Provinsi Jateng Suko Mardiono, saat dimintai keterangannya kemarin mengatakan, saat ini pihaknya sedang dalam proses mendapatkan register perkara tersebut dari pengadilan. “Nantinya, dari register perkara yang kami mintakan ke Tipikor, akan kami jadikan sebagai dasar dalam pengusulan pemberhentian sementara Bupati Tegal, agar dirinya bisa melaksanakan proses hukum yang sedang berjalan,� jelas Suko. Sejak dijebloskan ke Lembaga Pemasyarakatan (LP) Kedungpane Semarang, Selasa (28/7), Agus Riyanto masih tetap menjalankan tugas-tugasnya sebagai bupati. Berdasarkan keterangan Kepala LP Kedungpane I Nyoman Putra Surya, bupati dari PDIP tersebut hampir setiap hari tetap melayani pejabat Kabupaten Tegal untuk urusan kedinasan. Suko Mardiono menambahkan, pihaknya juga masih menunggu proses persidangan yang sudah mulai bergulir. “Untuk selanjutnya, lha nanti tinggal tindak lanjutnya bagaimana proses hukumnya itu terkait dengan sidang Tipikor yang sudah mulai berjalan,� imbuhnya. Sementara pada sidang perdana yang digelar di Pengadilan Tipikor Semarang, puluhan

KORUPTSI berjamaah itulah kata yg pantas untuk para elit politik kita . . Dimana yg 1 tertangkap maka yg lain akan melindungi tp dimana mereka kehabisan p’lindungan mereka akan melemparkan BOLA PANAS ke teman2 mereka sendiri agar bisa merasakan jeruji besi b’sama . . [082133448151] POLITIK memang kotor . . . Tapi orang tanpa politik bagaikan bangkai mlaku . . [082133448151] ALLAH memberi manusia dua telinga dan satu lidah supaya ia bisa mendengar dua kali lebih sering dari ia bicara. -Raja Faisal- [085292534468] BAGI ibu2 yg pny problem Rmh tngga,bingung cr solusinya?mau curhat?solusi tepat untk curhat n cr solusiny tlp aja.privasi d jamin. [081914231600] TNAH kring tlah bsah klauny embun.U tlah curi htiku wlau hny sbats bayang semu [085726903975] JIKA Kau Lelah Mencari sesuatu & tak Menemukannya. Maka yg tersisa adalah KEBENARAN. (Sherlock Holmes) [089668835709] JANGAN Bersedih Jika Sering Ditimpa Musibah!. Jika Allah berkehendak memudahkn perkra mka mudahlah ia, kekuatannya akn meleleh dn kerumitannya akn hancur. Betapa byk org yg menginginkn seswtu namun tk jg mendapatknnya, dn btpa byk org yg sdah ptus asa nmun kmudian dtg kebahagiaan. Sungguh bnyk org ketakutn mnjdi menakutkn dn org yg miskin mnjdi kaya. Banyk peristiwa yg pahit berubah manis Mungkin dunia berubah di masa yg kaya berbalik mnjdi fakir dn yg fakir mnjdi kaya Sungguh byk kita lhat org yg hidup sengsara namun tiba2 mnjdi manusia yg bersih hidupnya. (Rifa Laila) [085640241507] AKU ingn smua orng bc pesnku ini... Qu benci bgt yg 65na cinta. Krna dy udh ngncurin hdpq... Lbh baek bertmen...mski bertengkr tp gk bkl pisah. [089668693107] TNDA2 klo lg JATUH CINTA: 4K + 1P + 2S =girangan klo ktemu/ngeliat dy =lepek2 klo dy senyum/ ngeliatin qt =pikiran dy teruz =hawatir soal dy = [087836854972] NASHAT Khalifah Ali ra kpd anaknya: wahai anku cmkan 8 hal dr ku.. 1.kkayaan pling brharga adlh DNDO NHNDÂżUQ SDOLQJ EVDU DGOK NERGRKDQ KDO paling keji adlh sfat ujub 4.kmuliaan plng tinggi adlh akhlaq yg mulia 5.jngn brshbt dngn orng bodoh 6.jngn brshbt dngn sorng pndusta 7.jngn brshbt dngn orng bakhil 8.dn jngn brshbt dngn orng yg suka brbuat dosa. Krna mrk cuma akn mmanfaatknmu dn tega mnjualmu dngn hrga murah. [085725038121] DUNIA ini adalah bait bait puisi yg tlah tersusun rapi yg tak ada satupun iramanya dpat jatuh dan tersungkur oleh gema lain. bgtu juga pertemuan antara engkau dan q tlah tertuliskan dan terlafalkan dlam stip simponi dan harmoni kehidupan. q hnya sanggup menjalani alur yg tlah ada tak sanggup untuk merevesinya. ijinkan q untuk sanggup patuh akan kodrat hidupku bertemu denganmu..,bY Sri ezty ungran [085226419001] KESALAHAN pertama adalah pelajarn,keslhan kdua teguran,kesalahn ketĂŹga adlah kehancurn [085725576785] DULU mereka mencerca diriku karena kegagalan terus yg aku dapatkan . . Tapi kini dan esok mereka akan b’tepuk tangan dan berkata “ KOK BISA YA ? “ Karena kesuksesan kini sudah menghampiriku . . Puji syukur hanya untukmu ya allah yg terus memberiku jalan terang . . [082133448151]

simpatisan Agus Riyanto turut hadir memberikan dukungan. Di akhir persidangan mereka mengelu-elukan pimpinannya itu dan meminta agar majelis hakim membebaskan Agus Riyanto. Agus sendiri terlihat tenang menjalani persidangan. Dia mengaku tidak memahami surat dakwaan Jaksa Penuntut Umum (JPU) yang ditujukan kepadanya. Ketidakmengertian atas surat dakwaan jaksa tersebut disampaikan terdakwa Agus Riyanto saat ditanya Hakim Ketua Nur Ediyono, apakah dirinya memahami atas dakwaan yang didakwakan itu. Diulang Dengan alasan yang dikemukakan Agus Riyanto tersebut, akhirnya majelis hakim meminta JPU Kamari untuk membacakan kembali surat dakwaannya. Dalam surat dakwaan itu disebutkan bahwa Agus didakwa melakukan korupsi pengadaan tanah untuk proyek pembangunan Jalingkos sebesar Rp 1,7 miliar dan menyalahgunakan dana pinjaman Pemerintah Kabupaten Tegal melalui Bank Jateng sebesar Rp 2,2 miliar. Terdakwa dijerat Pasal 3 Undang-undang Nomor 20 Tahun 2001 tentang Perubahan atas UU No 31/1999 tentang Pemberantasan Tindak

Pidana Korupsi. Usai persidangan, Agus Riyanto tidak banyak berkomentar. Dia berjanji akan mematuhi proses hukum yang berlaku. Hanya saja, Agus belum sepenuhnya bisa menerima dakwaan JPU. “Dakwaan itu bukan untuk saya,� ujarnya sambil menuju mobil tahanan. Melalui pengacaranya Wilson Tambunan, Agus Riyanto berencana mengajukan pengalihan status tahanan menjadi tahanan kota. “Meminta salinan berita acara dan mengajukan pengalihan tahanan menjadi tahanan kota bagi klien kami,� kata Wilson. Dua Terpidana Dalam kasus yang sama, mantan Kepala Bagian Agraria Sekretariat Daerah Kabupaten Tegal periode 2006-2007, Edy Prayitno dan stafnya, Budi Haryono telah terlebih dulu dijatuhi vonis. Keduanya telah dijatuhi vonis masing-masing lima tahun enam bulan dan empat tahun penjara oleh majelis hakim Pengadilan Negeri Slawi. Agus Riyanto resmi ditetapkan sebagai tersangka sejak 20 September 2010. Dia dianggap bertanggungjawab dalam penyelewengan dana untuk proyek Jalingkos.

Dari dana yang dikucurkan APBD 2006 senilai Rp 8 miliar untuk pembebasan tanah pembangunan Jalingkos, Agus menyelewengkan Rp 1,7 miliar untuk kepentingan pribadinya. Sedangkan dari pinjaman yang didapat dari Bank Jateng cabang Slawi sebesar Rp 3,39 miliar pada awal 2007, Agus memakai sekitar Rp 2,25 miliar dengan memerintahkan Edy Prayitno mencairkan dana tersebut dan memasukkannya melalui rekening pribadi Budi Haryono. Agus menggunakan dana korupsi tersebut antara lain untuk modal usahanya di atas lahan 1.400 meter persegi, pembelian rumah di Bandung senilai Rp 250 juta, kerjasama dengan pihak ketiga Rp 350 juta, pembelian mesin cetak Rp 160 juta, dan keperluan pribadi lainnya Rp 65 juta. Kejati Jateng juga telah menyita dua aset milik Bupati Tegal senilai Rp 1,8 miliar terdiri atas rumah di Jalan Cibolerang Indah Blok F Nomor 12 Kelurahan Margahayu Utara, Kecamatan Babakan Ciparay, Kota Bandung, Jawa Barat, dan alat-alat produksi PT Kolaka yang bergerak di bidang pengaspalan jalan. (dnr)

Kasus Lelang... Ngaliyan, Gunungpati, Tembalang, Banyumanik, dan Semarang Barat yang dimenangi CV Ovieya Harzatama (OH). Sementara dalam penelusuran +DUVHP mencari alamat pemilik CV OH, yaitu Siti .KRÂżIDK DOLDV %X 2RN LEXQGD *HRYDQ\ \DQJ pernah menyebut alamat usahanya ada di Sidosari, Ungaran ini ternyata sedang tak ada di rumah. Sebuah rumah di Town House Sidosari sebagaimana alamat yang pernah disebut Bu Ook, itu kosong. Satpam perumahan membenarkan bahwa rumah tersebut adalah milik Bu Ook. Rumah yang kata Bu Ook menjadi gudang buku dan kantor kedua CV OH, ternyata sepi. Tanpa papan nama, apalagi

aktivitas sebuah perusahaan. Dari keterangan satpam, +DUVHP lantas mendatangi rumah Bu Ook yang lain, di Perumahan Puri Pamenang Cluster, dekat Universitas Darul Ulum Islamic Center (Undaris) Ungaran. Lagi-lagi, meski mendapati rumahnya, namun hunian bercat hijau tanpa nomor rumah milik Bu Ook itu kebetulan sedang sepi, tak berpenghuni. Warga sekitar yang ditanya mengatakan, selama ini Bu Ook tinggal di situ dengan anak laki-lakinya, dan seorang pembantu.

BS Wirawan yang bersama +DUVHP juga sempat mendatangi SMAN 1 Ungaran untuk menanyakan respons atas suratnya seminggu lalu. Yaitu permohonan penjelasan soal salah satu murid SMAN 1 Ungaran yang telah lulus, Geovany Rachman Wacono. Kepala Sekolah Halimah Ilyas menolak menjawab, karena yang meminta keterangan adalah LSM. Dia bersedia jika yang meminta pihak kepolisian. “Beliau tak bersedia membeberkan alumninya yang bernomor induk siswa 9930964574 itu, meski kini telah diterima di Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknik Undip. Padahal biasanya kepala sekolah bangga mengabarkan muridnya yang lolos masuk PTN

favorit,� tutur Wirawan terheran-heran. Kepada Wakasek Heri yang menggantikan Halimah menemui kami, Wirawan menyampaikan protes. Bahwa telah ada UU Keterbukaan Informasi Publik. Artinya, LSM maupun masyarakat berhak meminta informasi yang bukan termasuk rahasia negara. Meski Wirawan memberitahu bahwa hal itu bisa diperkarakan dalam sengketa informasi di Komisi Informasi Provinsi, Heri bergeming. Senada dengan atasannya, dia menolak memberikan keterangan, kecuali diminta polisi. “Ibu Kasek tak berkenan menjawab surat Bapak. Soalnya dari LSM. Kalau diminta polisi mau,� tutur Heri dikutip Wirawan. (moi/dnr)

mendatangi Pengadilan Negeri (PN) Bantul guna menyampaikan permintaan sita jaminan atas kekayaan Sukahar, sebagai jaminan pengembalian dana nasabah. �Permintaan sita jaminan ini kami ajukan karena kasus ini sudah memasuki proses persidangan di PN Bantul. Tapi hingga sekarang belum ada jawaban dari Ketua PN Bantul. Dalam waktu dekat kami akan ke Bantul untuk memeroleh kejelasan jawaban dari PN,� paparnya. Diungkapkan, dalam tuntutan kliennya, pimpinan pusat diminta bertanggungjawab atas pengembalian dana sesuai nilai investasi awal tanpa dibebani suku bunga. Bambang mengaku pihaknya juga telah menemui Pimpinan BMT Isra’ cabang Ungaran Kristiawan. Dalam hal ini pihaknya diberikan

bukti materi adanya penyetoran uang dari kantor cabang ke kantor pusat yang hanya berupa data pembukuan. �Yang diperlihatkan hanya bukti data pembukuan, tanpa ada bukti transfer dari kantor cabang ke kantor pusat,� tandasnya. Belum Ditetapkan Lebih lanjut dijelaskan, hasil konsultasi pihaknya dengan kuasa hukum Kristiawan menyebutkan, sebagai pimpinan kantor cabang Ungaran hingga saat ini yang bersangkutan baru tahap dimintai keterangan, dan belum ditetapkan status hukumnya. �Kuasa hukumnya mengatakan belum pernah mendampingi kliennya menjalani pemeriksaan, baik sebagai saksi atau tersangka. Berarti

yang bersangkutan belum ditetapkan status hukumnya,� terang Bambang. Dijelaskan, delapan karyawan BMT Isra’ yang menjadi kliennya adalah Ulya Fisani, Meita Roespiniarti SP, Gustinaningsih, Sherly Ade Kusumawati, Nanda Adha Karisma, Siti Mahzumiyati, Ahmad Sobirin, dan Muhamad Daliman. Di antara mereka, Siti Mahzumiyati mengalami kerugian paling besar, yakni mencapai Rp 600 juta karena menyertakan dana dari keluarga dan orangtua. �Kasihan dia paling banyak rugi, dan paling sering rumahnya didatangi nasabah,� katanya. Sementara hingga berita ini ditulis, +DUVHP belum berhasil menghubungi kuasa hukum .ULVWLDZDQ XQWXN GLNRQ¿UPDVL (nino/dnr)

(samaran). Mawar terkenal sebagai pelobi ulung yang sering mendapat proyek dari para pejabat dan politisi lintaspartai. Ibu-ibu saling menyanggah jika mengoceh soal masa lalu Fulan. Namun mereka yang mengenal Fulanah, kompak menyayangkan mengapa Fulan menikah dengan janda tersebut. Forum UHUDVDQ jadi berisi perdebatan.

ujar seorang tetangga Fulanah. Rekan QJHUXPSLQ\D, seorang politisi yang dulu teman sekolah Fulanah, juga menyayangkan perkawinan itu. Dia mengaku tahu persis moral keseharian Fulanah sejak remaja. “Saya lebih setuju Pak Fulan menikahi Yasmin daripada Fulanah. Sebab Fulanah itu nakal sejak muda. Dia memang lebih cantik, tapi cantiknya dipakai untuk menggaet banyak lelaki. $GXK DPLW DPLLWW,� ocehnya saat berkumpul dengan teman-teman di kantornya. Peserta UHUDVDQ lainnya menyahut, “Jodoh itu takdir Tuhan. Kita berbaik sangka saja. Pak Fulan menikahi Fulanah untuk menyembuhkan penyakit Fulanah. Agar dia jadi orang baik.� Semakin santer orang-orang membincangkan, kian banyak yang

menghubungi Yasmin. Mereka meminta NODULÂżNDVL NH <DVPLQ PHQJDSD WLGDN PHQLNDK dengan Fulan, dan mengapa membiarkan Fulan menikahi Fulanah. Berondongan pertanyaan itu lebih mirip interogasi bagi Yasmin. Sehingga dia pun dilanda rasa bersalah. Padahal dia merasa kedekatannya dulu dengan Fulan itu murni urusan partai. Bukan urusan pribadi. Pascasuaminya wafat, dia masih kontak dengan Fulan untuk urusan organisasi. Akhirnya Yasmin menanggapi. Dia menyatakan bahwa dirinya sudah menikah lebih dulu daripada Fulan. “Saya sudah menikah lebih dulu, setahun yang lalu. Jadi, mari kita doakan Pak Fulan bahagia bersama istri barunya,â€? ujarnya membubarkan UXPSLDQ. (moi/dnr)

Menolak Menjawab Dalam kesempatan tersebut, Ketua KPAK

Karyawan Ikut... lenyapnya dana nasabah. �Beberapa dari klien saya rumahnya sering didatangi para nasabah yang meminta pengembalian dana mereka. Padahal para karyawan tersebut juga menjadi korban penggelapan dana BMT Isra’,� kata Bambang saat ditemui di kantor praktiknya, kemarin. Menurut Bambang, sejak kasus ini ditangani Polres Bantul, pihaknya telah mencoba menemui pimpinan kantor pusat BMT Isra’ Sukahar, guna meminta pertanggungjawaban pengembalian dana milik karyawan. Namun yang bersangkutan sedang menjalani proses hukum, sehingga sejauh ini belum ada kejelasan terkait pengembalian dana tersebut. Terakhir, lanjut Bambang, pihaknya telah

Pernikahan Orang... dianggap tidak sepadan. Di kalangan pria yang ngobrol soal itu, si Fulan dikabarkan poligami dengan dua janda sekaligus. Bahwa sebelum dengan Fulanah, dia pernah pacaran dengan mantan politisi yang telah menjanda. Sebut saja Yasmin. Beberapa lelaki bahkan mengaku pernah menyaksikan kemesraan Fulan dengan Yasmin sebelum istrinya meninggal dunia. Namun beberapa orang tidak percaya. Menganggap itu ÂżWQDK $SDODJL IDNWDQ\D \DQJ GLQLNDKL DGDODK Fulanah, bukan Yasmin. Bila yang QJHUXPSL kaum perempuan, perbincangannya lebih seru. Beberapa membenarkan adanya hubungan istimewa Fulan dengan Yasmin. Ada pula yang menambahi, selain dengan Yasmin, semasa aktif Fulan juga pernah dekat dengan Mawar

Wanita Nakal Fulanah, menurut pandangan mereka, bukan orang baik-baik. Melainkan wanita nakal yang berkali-kali kepergok membawa masuk laki-laki ke rumahnya. Sering pula GLNRQDQJL masuk hotel bersama pria muda. “Aduh, 0EDN\X‌ Saya QJHPDQ Pak Fulan. Beliau itu orang masyhur, punya nama baik, NRN mau-maunya menikahi wanita jalang itu,â€?


PENDIDIKAN

HARSEM/CUN CAHYA

Dibantu Donatur, Lia Kembali Sekolah

KAMIS, 14 Juli 2011

Siswa baru SDN Juara Semarang berdoa di pusara tempat sifat buruk mereka dikubur

KEINGINAN Lia Derania Budiarti untuk bisa kembali masuk bisa terpenuhi. Dalam pertemuan antara pihak SD Al Huda, Yayasan Al Huda, dan Budi Sarwono (orangtua Lia), dicapai kesepakatan untuk memberi keringanan atas tunggakan SPP selama tiga tahun sebesar Rp 1,322 juta. Pada pertemuan yang digelar kemarin, pihak yayasan memberi keringanan Rp 322 ribu. Sedangkan sisanya Rp 1 juta dapat dicicil selama satu tahun hingga Lia naik kelas VI. Koordinator Bidang Pendidikan Yayasan Al Huda Pracoyo menjelaskan, persolan ini sebenarnya hanya kesalahpahaman. Ditegaskannya, sejak awal pihak sekolah atau yayasan tidak pernah melarang siswa masuk sekolah. “Kami hanya meminta komitmen Pak Budi. Jika ada permasalahan terkait biaya, kami terbuka untuk mencarikan jalan keluar. Apalagi lembaga kami adalah yayasan sosial,� tegasnya, kemarin. Senada, Kepala Sekolah SD Al Huda Muslimin mengatakan sejak awal pihaknya tidak pernah melarang anak untuk bersekolah. Permasalahan yang sempat mencuat sebenarnya hanya kesalahpahaman. “Jika kami hendak mengeluarkan tentunya sudah lama dilakukan. Tetapi tidak, sejak awal kami ingat niat kami yang ingin membantu masyarakat,� tuturnya. Budi Sarwono menyambut gembira dengan didapatkannya keringanan membayar tunggakan SPP anaknya. Ia berjanji akan berusaha mencicil tunggakan tersebut. “Sebagai orangtua tentu saya akan berusaha berkomitmen pada pendidikan anak,� kata pria yang mengaku bekerja sebagai pemulung itu.

MI & BISNIS

ENGAH

Bantuan Donatur Selain bisa kembali bersekolah dan naik ke kelas V sejumlah bantuan untuk Lia juga mengalir dari beberapa pihak. Salah satunya dari Badan Amal Zakat (BAZ) Kota Semarang yang memberikan bantuan uang Rp 1 juta untuk menutup sisa kekurangan tunggakan SPP Lia. Menurut Ketua BAZ Kota Semarang Hendi Hendrarprihardi, bantuan merupakan komitmen pihaknya untuk membantu pendidikan terutama dari kalangan kurang mampu. Selain uang untuk menutup kekurangan SPP, BAZ juga memberi santunan kepada Lia berupa buku dan LKS. Selain bantuan dari BAZ, Lia juga diangkat sebagai asuh seorang oleh dosen FE Undip yang enggan disebutkan namanya. “Saya terketuk ketika membaca berita tentang Lia. Semoga niat baik saya bisa membantu belajarnya,� kata dosen yang tinggal di Jl Muradi ini. Terpisah, Walikota Soemarmo HS menegaskan, dalam pengambilan rapor sekolah manapun tidak diperbolehkan melakukan pungutan. Sekalipun, pungutan itu adalah tunggakan SPP. Plt Kepala Dinas Pendidikan Bunyamin mengaku masih memantau masalah ini. Dia juga belum memberi keterangan, mengapa sekolah jenjang SD yang sudah menerima dana BOS masih menarik dana dari siswa. (sna/nji)

Siswa Mandiri Ikuti MOS

KARAKTER siswa baru yang sudah mandiri memudahkan guru untuk membimbing pada masa orientasi siswa (MOS). Hal itu diungkapkan Kepala Sekolah SDN Jomblang 02, Mahmudi yang didampingi Ketua Penerimaan Peserta Didik (PPD), Sarwoasih Kuntoyani dan Sekretaris PPD, Sukarelawati. Dijelaskan, dalam MOS diadakan selama tiga hari, siswa diajak untuk mengenal sekolah. “Mulai dari mengenal lingkungan sekolah, guru dan kepala sekolah, serta sesama siswa,� jelasnya saat ditemui Harsem di ruang kerjanya, kemarin. Dikatakan, sejak MOS hari pertama tak ditemui satu pun siswa yang rewel. “Bahkan saya sampai terheran-heran. Mereka tidak merengek mencari orangtuanya,� jelasnya. Keadaan itu memudahkan pihak sekolah dalam menyelenggarakan MOS. “Para siswa kami ajak berkeliling sekolah. Mulai dari masing-masing kelas hingga fasilitas sekolah, yaitu kamar mandi dan masjid,� jelasnya. Sarwoasih mengatakan, pada perkenalan kepada guru yang mengajar siswa lain, para siswa kelas satu diminta untuk berani mengetuk pintu kelas selanjutnya minta izin untuk berkenalan dengan para guru yang sedang mengajar. Bahkan, siswa juga berkenalan dengan penjaga sekolah. “Kami juga menerapkan kesopanan kepada siswa. Harus sopan dengan orang yang lebih tua. Selain itu dikenalkan pula kerja bakti kebersihan sekolah hari Jumat,� jelasnya. Sukarelawati mengatakan, meski para siswa baru relatif tidak manja, masih ada sejumlah orang tua yang menunggui anak mereka di dalam pagar sekolah. “Tidak apa-apa selama kegiatan MOS. Namun kalau sudah masuk hari efektif mulai Kamis (14/9), tidak boleh ada orangtua yang menunggui anaknya,� urainya. Pada tahun ajaran ini, sekolah hanya menerima 80 siswa dari 99 pendaftar. Mereka dibagi dalam dua rombongan belajar (rombel). “Cukup banyak jumlah pendaftar, namun kami dibatasi kuota. Selain itu banyak sekolah di daerah sini, jadi harus bagi-bagi siswa juga,� jelasnya. (awi/nji)

�Berani Tampil� di Harapan Bunda SEMUA siswa baru SD Harapan Bunda Semarang yang berjumlah 72 anak akan tampil secara spontan di depan kelas hari ini. Mereka akan membacakan puisi, mendongeng, menari, dan pertunjukkan singkat lain. �Semua siswa akan tampi secara spontan,� jelas Kepala Sekolah Lusiana Fatmawati. Menurut Lusiana, kegiatan merupakan rangkaian masa orientasi siswa. MOS di sekolah di Jln Brigjen Sudiarto Pedurungan itu diadakan sejak Senin (11/7). Acara yang di adakan di antaranya pengenalan sekolah, pemutaran ¿OP PHZDUQDL GDQ NHJLDWDQ ODLQ Mendongeng, berdakwah, dan telling story merupakan kegiatan rutin sekolah. �Melalui kegiatan ini, siswa berani tampil di depan umum. Beberapa siswa dan alumni kami tampil sebagai dai cilik dalam ajang Pildacil di ANTV,� jelasnya. (nji)

Keburukan Dikubur, Tumbuhlah Bunga Oleh Sokhibun Ni’am

Menutup rangkaian masa orientasi siswa (MOS), siswa SD Juara mengubur kertas berlabel sifat buruk. Sebagai simbol untuk menanggalkan sifat negatif.

P

ENUTUPAN masa orientasi sekolah (MOS) di SD Juara Semarang diwarnai kegiatan unik. Puluhan siswa menggelar teatrikal penguburan sifat buruk dan penumbuhan sifat-sifat baik. Siswa menuliskan bermacam sifat buruk seperti “menyiksa binatang�, “mengejek�, “malas belajar�, dan “buang air kecil sembarang

tempat� pada secarik kertas. Kemudian secara bergantian mereka menuju halaman sekolah yang sebelumnya telah disetting sebagai areal pemakaman. Sepanjang perjalanan mereka menuju liang lahat, bunga-bunga pun ditaburkan layaknya upacara pengantaran jenazah menuju liang lahat. Begitu pula setelah kertas yang bertuliskan sifat-sifat buruk tersebut dimasukkan ke liang lahat dan diuruk dengan tanah. sembari berdoa dipimpin guru. Bunga-bunga juga ditaburkan pada segundukan “makam�. Kegiatan ini merupakan simbolisasi agar sifat-sifat buruk yang sudah dikubur itu tidak kembali lagi dan diharapkan tumbuh sifat-sifat yang baik. Kepala SD Juara Semarang, Joko Kristiyanto mengatakan, teatrikal penguburan sifat-sifat buruk itu dimaksudkan sebagai sarana positif untuk menghilangkan sifat buruk, serta membentuk karakter dan kepribadian secara baik.

“Sebelum ini (penguburan, red), para guru memainkan opera tentang pertarungan sifat buruk dan baik yang dimenangkan oleh kebaikan. Setelah itu giliran siswa diminta introspeksi apa sifat buruk yang dimiliki,� ucap kepala sekolah di Jalan Singa Utara 67 Semarang itu. Dipilihnya bentuk semacam ini, ia katakan, didasarkan pada keyakinan lebih bisa mengena di hati para siswa, dibanding pemaparan teori-teori yang sudah sering dilakukan sehingga siswa sadar dengan dampak negatif sifat buruk yang dimiliki. Keisya Regita S, salah satu siswa mengaku selama ini memiliki sifat buruk, seperti berbohong dan kerap datang terlambat ke sekolah saat masih TK. Ia ingin menghilangkan sifat itu dengan menguburkannya. “Saya tidak ingin berbohong lagi, tidak ingin terlambat masuk sekolah lagi. Itu sifat-sifat buruk yang harus dihilangkan,� ucap polos siswa baru itu. (nji)

Sosialisasi Lalin di SDN Pekunden UNTUK menanamkan kedisiplinan siswa, SDN Pekunden mengadakan pelatihan rambu lalulintas dengan instruktur polisi wanita. Kegiatan diikuti semua siswa baru. Kepala SDN Pekunden, Agus Sutrisno mengatakan pihaknya menjalin kerja sama dengan Polsek Ngaliyan. “Pelatihan merupakan puncak acara dari masa orientasi siswa (MOS) yang kami lakukan selama tiga hari, mulai Senin kemarin,� jelasnya kepada Harsem saat ditemui di ruang kerjanya, kemarin. Dikatakan, kegiatan ini baru pertama kali diadakan di sekolahnya. “Ke depan, akan kami jadikan sebagai agenda rutin,� jelasnya. Karena merupakan rangkaian MOS, maka yang mengikuti hanya siswa kelas satu. “Namun pada liburan semesteran nanti, kami akan menggelar kegiatan serupa dengan diikuti semua siswa,� paparnya. Dalam kegiatan, petugas kepolisian mengajak siswa mengenal dan memahami rambu-rambu lalulintas. “Tanda ini berarti apa anak-anak,� tanya petugas sembari mengangkat tanda huruf S dicoret.

Dengan ramai, siswa menjawab tanda itu berarti dilarang berhenti. Namun sesekali sejumlah siswa berceloteh hingga membuat beberapa orangtua yang menunggui anaknya tertawa. Menurut Agus, kegiatan perlu diadakan setiap tahun mengingat angka kriminalitas dan pelanggaran lalulintas yang dilakukan remaja semakin tinggi. “Kedisiplinan perlu ditanamkan sejak dini. Agar saat dewasa mereka berdisiplin lalulintas,� jelasnya. Hingga hari ketiga MOS, pihak sekolah masih memperbolehkan orangtua siswa menunggui anaknya. Namun pada hari keempat saat sudah masuk hari efektif, orangtua siswa harus berada di luar gerbang sekolah. �Tidak boleh ada orangtua yang menunggu sampai di dalam,� urainya. Jika ada siswa yang masih rewel, sekolah memperbolehkan orangtuanya masuk ke dalam untuk menenangkan. “Kami tidak mau terlalu kaku karena ini lingkungan baru bagi mereka. Jadi mereka perlu waktu untuk menyesuaikan diri, apalagi mereka masih kecil,� tandasnya. (awi/nji)

Siswa SDN Pekunden mengikuti sosialisasi lalulintas di sekolah HARSEM/ARIS WASITA WIDIASTUTI

�Gatotkoco Lahir� di SMAN 1 Semarang

HARSEM/SOKHIBUN NI’AM

Shindunata melakonkan �Gatotkoco Lahir� untuk menutup rangkaian penutupan MOS di SMA 1 Semarang

MENUTUP rangkaian masa orientasi siswa (MOS), SMAN 1 Semarang menggelar pentas kolaborasi tiga siswa baru. Yaitu Sindhunata Gesit Widiharto, Citra Arum Purbasari, dan Ilham Binar Lazuardi, kemarin. Sindhunata merupakan dalang muda terbaik nasional, kemudian Citra pernah tercatat sebagai juara lomba menyanyi pada olimpiade olahraga dan seni tingkat nasional (O2STN), sementara ilham tercatat sebagai juara favorit Pildacil 2006. Dalam satu panggung, ketiganya apik mengeksplor potensi yang mereka miliki. Mereka menghipnotis siswa dan guru yang sejak pukul dua siang telah memadati aula SMAN 1. Pentas dibuka dengan penampilan Sindhunata. Putra

bungsu Mas Ton Lingkar itu lantang melafalkan suluk dan antawacana (dialog) sembari memainkan anak wayang dengan lakon “Gatotkoco Lahirâ€?. Baru ketika lakon mencapai sesi goro-goro, Ilham dan Citra bergantian menunjukkan kebolehannya di atas pentas. Pentas yang juga melibatkan seorang guru ÂżVLND 60$1 $QDQJ %XGLKDUVR yang memerankan tokoh Semar tersebut dihelat sekitar 2 jam. Kepala Sekolah SMAN 1 Semarang Bambang Nianto mengaku sengaja menampilkan potensi ketiga siswa barunya tersebut. Selain sebagai hiburan penutup pelaksanaan MOS yang telah berlangsung selama tiga hari, helatan ini juga dimaksudkan untuk memperlihatkan potensi

terbaik siswa baru. Lebih khusus untuk mensosialisasikan salah satu kekhasan Sindhunata, yaitu berambut gondrong. “Sebenarnya, tidak boleh ada siswa berambut gondrong karena bertentangan dengan aturan kerapian. Namun, setelah NDPL NRQÂżUPDVL NH RUDQJWXD anak tersebut memang harus diperlakukan khusus. Karena jika rambutnya dipotong akan jatuh sakit. Menurut sumber yang kami himpun, hal itu pernah terjadi,â€? jelasnya, di sela acara, kemarin. Maka dari itu, ia berharap dengan pentas ini kekhasan Sindhunata bisa diapresiasi siswa lainnya secara positif. “Supaya siswa lain tahu bahwa rambut gondrongnya Sindhunata itu tidak karena alasan style, tetapi karena

kekhasan tersendiri. Ini juga sebagai bukti bahwa anak tersebut juga punya kemampuan dan prestasi yang unik,� bebernya. Ditanya soal lakon wayang yang dimainkan dalang muda asuhan Ki Manteb Sudarsono tersebut, Bambang memberberkan bahwa lakon “Gatotkoco Lahir� merupakan permintaan sekolah. “Kami sengaja meminta Sindhunata untuk mencari lakon yang berisi ajaran atau amanat yang baik sesuai umur para siswa,� jelasnya. Menurutnya, “Gatotkoco Lahir� merupakan lakon paling sesuai, karena isi lakon tersebut mengandung ajaran kejujuran dan kepatuhan terhadap aturan (kedisiplinan). “Kami berharap para siswa bisa belajar dari lakon tersebut,� tandasnya. (sna)


PERiSTIWA KAMIS, 14 Juli 2011

Lewat Malioboro, Presiden SBY Diteriaki ‘Penetapan’ SEKITAR pukul 18.50 WIB, kemarin, rombongan Presiden SBY melewati Jalan Malioboro, Yogyakarta, usai kunjungan dari Akmil, Magelang. Ratusan warga rapi berjajar di sepanjang jalan yang cukup kondang itu. Jalan Malioboro sempat ditutup selama kurang lebih 5 menit untuk dilewati Presiden dan rombongan. Kendaraan Presiden pun berjalan melambat. Tiba-tiba, saat Presiden SBY

melambai-lambaikan tangannya kepada ratusan warga, salah seorang kusir delman yang biasa mangkal di Jalan Malioboro mencoba mendekati mobil RI 1 yang ditumpangi Presiden. “Penetapan ya Pak,” teriak pria paruh baya tersebut. Entah apa jawaban Presiden mendengar teriakan warga tersebut. Namun teriakan warga Yogya itu disampaikan dengan bahasa yang sopan.

Kemenkum HAM Lobi Semua Negara

SBY Agar Ubah Gaya Kepemimpinan GOLKAR memandang pemerintahan sebagai satu kesatuan utuh. Lemahnya pemerintahan tidak dapat diperbaiki hanya dengan mengganti menteri. Golkar mendorong Presiden SBY mengubah gaya kepemimpinan. Ketegasan presiden mengambil sikap akan memaksa menteri bekerja lebih maksimal mensukseskan pemerintahan. “Dalam fatsun komando atau militer, tidak ada anak buah atau prajurit yang salah. Jika ada tugas gagal atau perintah tidak jalan, komandanlah yang salah. Reshuffle kabinet atau bongkar pasang pasukan tak akan efektif jika pemimpinnya tak segera merubah gaya yang lebih tegas,” ujar Wakil Bendahara Umum Partai Golkar, Bambang Soesatyo, kemarin. Menurutnya, presiden harus berani mengambil sikap tegas. Mengevaluasi kinerja menteri yang tidak maksimal secara konkret dan terkontrol. “Ini soal kepemimpinan dan kebesaran nyali dalam mengambil resiko dari sebuah keputusan. Bukan menggantung atau menghidar. Kabinet dirombak pun nggak akan ngaruh, bila ‘gaya’ kepemimpinan yang sekarang tidak dirubah dan tetap mengedepankan pencitraan semu,” paparnya. Waktu yang masih tersisa sebaiknya digunakan SBY untuk membenahi kinerjanya. Karena rakyat menunggu kerja konkret pemerintah. (ahr)

Pemerintah dan DPR Langgar Hukum MAJELIS Hakim PN Jakpus memutuskan, pemerintah dan DPR telah melawan hukum, karena belum mengesahkan RUU BPJS dan membentuk BPJSN yang merupakan amanat UU 40/2004 tentang Sistem Jaminan Sosial. Akibatnya, rayat miskin nasibnya terancam terlantar. Demikian antara lain keputusan majelis hakim yang dibacakan Ennid Hasanuddin, dalam sidang vonis tuntutan pembentukan BPJSN, kemarin. Majelis juga menghukum Presiden dan DPR segera mengesahkan UU Badan Pelaksana Jaminan Sosial Nasional (BPJS). Menurut majelis, tindakan presiden yang tidak melaksanakan perintah UU Sistem Jaminan Sosial Nasional (SJSN) dengan membuat UU BPSJ merupakan tindakan mengabaikan hukum. Ribuan buruh yang menghadiri sidang pembacaan putusan langsung meneriakkan yelyel perjuangan. Mereka juga memekikkan pujian atas putusan ini. Mereka memenuhi ruang sidang dan meluber hingga ke jalan. Bersyukur Sementara itu, Presidium Komite Aksi Jaminan Nasional (KJAS), Indra Munaswar, mengatakan, buruh dan rakyat Indonesia wajib bersyukur atas putusan hakim yang sangat adil, memihak seluruh rakyat, bukan hanya buruh. “Alhamdulillah, masih ada hakim yang memiliki hati nurani dan peduli pada rakyat. Tuntutan agar Presiden membayar Rp1 rupiah dan meminta maaf di lima media massa karena tindakan melawan hukum memang tidak dikabulkan majelis hakim, tapi kami tetap bersyukur,” ujar Indra. Di sisi lain Indra menyatakan akan terus “mengejar” pihak-pihak yang berusaha menghalangi disahkannya RUU BPJS, antara lain Partai Demokrat, Menteri BUMN Mustafa Abubakar, anggota Dewan Pertimbangan Presiden Siti Fadilah Supari, dan Direksi PT Jamsostek. “Kami akan terus kejar mereka, dunia akhirat!” ungkapnya. (bow/arh)

Giliran Aset Nazaruddin Diblokir

Fakta mengejutkan terungkap dalam persidangan kasus suap Sesmenpora. 20,5% anggaran proyek dialokasikan untuk suap.

S

ETELAH rekening, kini giliran aset Nazaruddin diblokir dan dibekukan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK)., baik aset perbankan maupun non-perbankan, seperti perusahaan, rumah dan sebagainya. “Ada pemblokiran perbankan dan non-perbankan. Aset-aset dia, rumah dan perusahaan,” jelas Wakil Ketua KPK Bidang Pencegahan, M Jasin, kepada wartawan, di Kejagung, kemarin. “Saya cuma bisa jelaskan secara umum, seperti itu,” imbuhnya. Dikatakan Jasin, yang dibekukan adalah aktivitas sejumlah perusahaan, baik yang dimiliki langsung oleh Nazaruddin ataupun yang di bawah kepemilikannya namun dikendalikan pihak lain. Namun dia mengaku tak tahu berapa jumlah aset perbankan dan non perbankan yang diblokir dan dibekukan itu. Sementara itu, terkait 109 rekening mencurigakan yang telah dilaporkan Pusat Penelusuran dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK), Jasin menuturkan, pihaknya tengah meneliti. Namun sebelumnya, Jasin mengakui pihaknya telah melakukan identifikasi atas sejumlah asset itu. “Kan 109 sudah kita teliti. Sebelum itu kan kita sudah punya identifikasi sendiri dengan cara-cara yang kita lakukan,” ucapnya. 20,5% untuk Suap Sementara itu, sebanyak 20,5% dari total proyek wisma atlet senilai Rp 191,6 miliar, tidak digunakan untuk keperluan pembangunan infrastruktur, tapi mengalir ke para pejabat di Kemenpora dan daerah, sebagai pelicin pemenangan tender PT Duta Graha Indah (DGI). Hal itu muncul dalam dakwaan untuk Manajer Marketing PT DGI, Mohammad El Idris di pengadilan Negeri (PN) Tipikor, kemarin. Disebutkan, dari hasil negosiasi antara Idris, Dirut PT DGI Dudung Purwadi, dan Mindo Rosalina Manulang serta Nazaruddin, disepakati ada pembagian uang. Tak main-main, Rp 39,27 miliar untuk praktek suap. Dengan perincian, Nazaruddin mendapat 13%, Gubernur Sulsel 2,5%, Komite Pembangunan Wisma Atlet 2,5%, panitia pengadaan sejumlah 0,5%, dan Sesmenpora (Wafid Muharam) sebesar 2%. Uang untuk Nazaruddin sudah diberikan 4,34 miliar. Sedangkan cek yang dicoba diberikan kepada Wafid Muharam berujung pada tertangkap tangannya oleh petugas KPK pada 21 April 2011. Lobi Semua Negara Sementara itu Kemenkum HAM berkoordinasi dengan sejumlah Negara, melacak keberadaan Nazaruddin. Menkum HAM, Patrialis Akbar, mengatakan, pihaknya melobi semua negara untuk bisa memulangkan mantan bendahara umum Partai Demokrat itu. “Semua negara akan kita lobi,” kata Patrialis, di sela pembukaan Pekan Olahraga Hari Bhakti Adhyaksa di Kejagung, Jakarta.Dia menyatakan telah berkoordinasi dengan sejumlah negara untuk melacak Nazaruddin. Namun hingga kini belum ada titik terang. (ahr)

HARSEM/DETIKCOM

Darsem (mengendong anak), TKW yang lolos dari hukuman pancung dengan tebusan Rp 4,7 miliar di Arab Saudi, tiba di Tanah Air, kemarin. Selanjutnya dia menuju Kemenlu, disambut Menteri Luar Negeri Marty Natalegawa

Batal Dipancung, Darsem Tiba di Tanah Air DARSEM, TKW yang lolos dari hukuman pancung dengan tebusan Rp 4,7 miliar di Saudi, akhirnya tiba di Tanah Air, kemarin. Saat tiba Kementerian Luar Negeri (Kemenlu), perempuan asal Subang itu tak pernah lepas menggendong buah hati yang telah bertahun-tahun ditinggalnya. Darsem tiba pukul 13.30 WIB di Kementerian Luar Negeri, Pejambon, Jakarta Pusat. Dia mengenakan baju terusan hitam dengan selendang hitam. Keluarga juga ikut mengiringi. Wartawan yang hendak memfoto sempat kesulitan, karena Darsem menutupi wajahnya menggunakan

selendang hitam. Setelah beberapa saat, Darsem akhirnya mau juga memperlihatkan wajahnya. Menteri Luar Negeri, Marty Natalegawa, yang mengenakan safari hitam, langsung menyambut dan menyalami Darsem. Selanjutnya Direktur Timur Tengah Kementerian Luar Negeri, Ronny Yuliantoro, memberikan pemaparan mengenai proses pembebasan Darsem. Keluarga Darsem yang diwakili pengacara Elyasa Budianto, mengucapkan rasa terima kasih atas segala upaya pemerintah memulangkan Darsem. “Kami mengucapkan terimakasih

Putusan Kasasi MA untuk Prita Batal Demi Hukum KETUA Komisi III DPR, Benny K Harman, menyebut, kejaksaan seharusnya tak bisa mengajukan permohonan kasasi terhadap vonis bebas Prita Mulyasari. Karena itu, putusan kasasi yang telah dikeluarkan MA, menurut Benny, batal demi hukum. “Putusan kasasi itu batal demi hukum. Dalam putusan bebas murni, kejaksaan tidak bisa mengajukan kasasi ke MA. Kasus seperti Prita, di mana KUHAP jelas-jelas menyatakan putusan bebas murni, oleh KUHP tidak boleh diajukan upaya hukum. Dan ini pelanggaran oleh kejaksaan,” kata Benny, di Gedung DPR, kemarin. Dia mendasarkan pernyataannya itu pada pasal 244 KUHAP, yang berbunyi

“Terhadap putusan perkara pidana yang diberikan pada tingkat terakhir oleh pengadilan lain selain dari pada Mahkamah Agung, terdakwa atau penuntut umum dapat mengajukan permintaan pemeriksaan kasasi kepada Mahkamah Agung kecuali terhadap putusan bebas”. Karena itu, selanjutnya Benny meminta MA menolak semua kasasi yang diajukan kejaksaan terkait kasus yang sudah divonis bebas murni. Sementara untuk kasus Prita, dia mendukung Prita untuk segera melayangkan upaya hukum luar biasa peninjauan kembali (PK). “Harus dilakukan PK, untuk membatalkan

putusan kasasi,” tegas Benny. Secara terpisah, Jaksa Agung Basrief Arief mempersilakan Prita mengajukan PK untuk melawan putusan kasasi yang memvonisnya 6 bulan penjara dengan percobaan 1 tahun. Dia menghormati keinginan itu. Basrief menilai, upaya PK memang satu-satunya jalan jika tak ingin dipenjara. Karena itu, jika berniat mengajukan PK, Basrief menghormati sikap itu. Dia juga menjelaskan, Prita dijatuhi 6 bulan penjara masa percobaan 1 tahun. Artinya, jika dalam waktu 1 tahun Prita tak melakukan perbuatan melawan hukum, maka hukuman 6 bulan penjara tidak perlu dijalaninnya. (ahr)

TEBAS Bila SBY Jatuh…!

T.e.n.d.a.n.g.a.n B.e.b.a.s Kolom Politik

Adhie M Massardi BILA Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) jatuh di kamar mandi di rumahnya di Cikeas, dan kepalanya membentur lantai, lalu harus mendapat perawatan medis, bagaimana pers memberitakannya? Bisa dipastikan, judul beritanya kurang lebih begini: “Presiden Jatuh di Kamar Mandi…” Pers nasional maupun internasional mustahil membuat berita dengan judul “Suami Ibu Ani Yudhoyono Jatuh” atau “Ketua Dewan Pembina Partai Demokrat Jatuh di Kamar Mandi” apalagi “Ayah Ibas Jatuh di Kamar Mandi” atau “Pencipta Lagu Ku Yakin Sampai di Sana Jatuh…!” Presiden, sebagaimana wapres, menteri dan jabatan publik lainnya, melekat pada sosok si pejabat. Memang tidak mudah memisahkan jabatan publik, apalagi ketika yang bersangkutan berada di hadapan publik. Itulah sebabnya di negara-negara modern ada fatsoen, ada hukum etika tak tertulis, yang mengharuskan orang yang menduduki jabatan publik untuk

Tak cuma warga DIY yang memadati Jalan Malioboro, beberapa turis asing juga tampak penasaran ingin tahu. “Ada majelis apa ni,” tanya sepasang turis asing keturunan Tionghoa yang berkewarganegaraan Malaysia. Tak lama sebelum Presiden tiba di Gedung Agung, beberapa warga DIY menggelar demo di depan Istana Presiden itu. Meski Presiden tidak ada, mereka tetap menggelar aksinya. (ahr)

melepaskan jabatan atau posisi di tempat lain yang bisa menimbulkan konflik kepentingan atau abuse of power. Di negara kita, karena memang bukan negara modern, fatsoen semacam itu tidak berlaku. Para pejabat publik tetap asyik menempati posisi di partai politik. Para menteri tetap menjadi ketua partai. Bahkan Presiden Yudhoyono merasa sangat nyaman menjadi Ketua Dewan Pembina Partai Demokrat. Kita baru menyadari bahwa kombinasi jabatan di pemerintahan dan parpol, seperti yang terjadi pada Yudhoyono, benar-benar menimbulkan kerancuan, dan mengganggu sendi-sendi kehidupan berbangsa dan bernegara. Sebab, ketika Senin (11/7) malam, Yudhoyono menggelar konperensi pers di rumahnya di Cikeas, gara-gara ada perang SMS dan BBM (BlackBerry Messanger) di internal (petinggi) Partai Demokrat, tidak jelas apakah sebagai ayahnya Ibas, sekjen partai yang menurut BBM dari Nazaruddin juga menerima uang sebagaimana

petinggi partai lainnya, atau sebagai pimpinan partai yang kadernya banyak terlibat skandal korupsi, atau sebagai Presiden RI? Kalau memakai logika “Yudhoyono jatuh di kamar mandi”, apalagi konperensi pers itu disiapkan oleh teknisi Istana, wartawannya diundang Biro Pers Istana, pengamanan lokasi dijaga Paspampres, tak salah bila masyarakat menganggap yang bicara dengan mata berkaca-kaca gara-gara BBM Nazaruddin yang mengungkap aib Partai Demokrat itu, adalah Yudhoyono sebagai Presiden RI. Tapi apa pentingnya Presiden RI ngomong soal SMS dan BBM yang dikirim kader binaannya di partai dan yang nyerimpet orang-orang Partai Demokrat sendiri, kemudian menganggap semua kebusukan itu sebagai potret perpolitikan nasional? Namun yang paling sial malam itu adalah kalangan pers nasional. Sebab semula para wartawan itu datang ke Cikeas menembus pengamanan yang amat ketat dengan penuh harap dapat

berita ekslusif seputar Nazaruddin, yang selama beberapa pekan terakhir ini memang menjadi primadona berita in absentia, alias narasumber dalam pelarian. Tapi ibarat pepatah “untung tak dapat diraih malang tak dapat ditolak”, alih-alih dapat berita top dunia tentang Nazaruddin, para wartawan itu malah dijadikan tersangka penyebar berita dari SMS dan BBM yang tidak jelas siapa pengirimnya. Tentu saja para wartawan yang hadir di Cikeas malam itu tampak cemas. Masyarakat pers nasional, sebagaimana diungkap Ketua Dewan Pers Bagir Manan, menyayangkan kegegabahan Presiden dalam mengatur narasumber. Tinggal kita yang tersenyum simpul. Memangnya hanya Presiden doang yang boleh merespon dan mengangkat SMS dan BBM gelap sebagai bahan berita? Tapi apakah karena sekarang ada pekerjaan tambahan memantau SMS dan BBM yang tidak tercantum dalam konstitusi maka gaji presiden harus dinaikkan? Hmm! [***]

sebesar-besarnya,” katanya. Dalam acara itu hadir juga anggota Komisi I DPR, Hidayat Nurwahid. Seperti dibertitakan, Darsem terancam hukuman pancung karena membunuh seorang pria yang juga saudara majikannya. Pembunuhan dilakukan, sebagai upaya membela diri, karena pria itu hendak memperkosanya. Keluarga korban yang merupakan warga negara Yaman bersedia memaafkan Darsem dengan membayar diyat cukup tinggi. Darsem merupakan warga Kampung Trungtung, Desa Patimban, Kabupaten Subang, Jawa Barat. (ahr)


HUKUM & KRIMINAL KANTOR POLISI Polrestabes Semarang Polsek Semarang Utara Polsek Semarang Tengah Polsek Sidodadi Polsek Pedurungan

84444444 3545162 3545175 6716191 6709994

Polsek Genuk Polsek Kalibanteng Polsek Ngaliyan Polsek Mijen Polsek Gajahmungkur Polsek Lamper Polsek Tembalang Polsek Banyumanik Polsek Gunungpati Polsek Tugu KPPP Semarang

6581470 7604153 7617969 7711166 8504900 70401810 76482737 7461314 6932110 7604168 3545193

Polres Semarang Polres Salatiga Polres Kendal Polres Demak RUMAH SAKIT RSUP Dr Kariadi RS St Elisabeth RS Telogorejo RS Islam Roemani

RSUD Kota Semarang RS Panti Wilasa Citarum RS Banyumanik RS Islam Sultan Agung RS William Both RSUD Tugurejo RS Permata Arjuna RS Bhakti Wiratamtama RSU Pelita Anugerah RS Bhayangkara RSU Ungaran RSU Ambarawa RSUD Salatiga

9621110 (0298)326115 (0294)381512 (0291)686171 8413764 8310076 8446000 8444623 6711500 3542224 7498218 6580019 8411800 7605297 6580737 3555944 6725555 6720675

Sosialisasi Siswa Disiplin Lalin

HARSEM/ABDUL MUGHIS

NOMOR TELEPON PENTING

KAMIS, 14 Juli 2011

Polantas Pun Masuk Kelas

Kapolsek Gayamsari Kompol Tri Wisnugroho memberikan penyuluhan pada siswa-siswi SMK PGRI 01 UNIT Satuan Lalu Lintas Kepolisian Sektor Gayamsari bekerjasama dengan SMK PGRI 01 Jalan Medoho Raya No 91 Semarang menggelar kegiatan sosialisasi tata cara

berlalulintas yang baik dan benar kepada siswa-siswi baru kelas X di aula sekolah setempat, Selasa (12/7). Selain bertujuan untuk

menyukseskan program Operasi Patuh Candi yang digelar 14 hari sejak Senin (11/7) hingga Minggu (24/7)mendatang, sosialisasi yang dilakukan pada masa orientasi siswa (MOS) dan diikuti 172 siswa baru tersebut juga untuk memberikan pembelajaran dan arti pentingnya disiplin berlalu-lintas kepada siswa. Kapolsek Gayamsari Kompol Tri Wisnugroho mengatakan, sosialisasi tersebut merupakan tindak lanjut dari pelayanan prima kepada masyarakat khususnya kepada siswa-siswi baru SMK PGRI 1 untuk memberikan pengertian dan pemahaman tentang tata cara berlalu lintas dengan baik. “Kami diundang oleh pihak sekolah untuk memberikan pembekalan kepada siswa-siswi

kelas X tentang berlalu lintas yang baik dan benar,� kata Kapolsek. Diungkapkannya, sosialisasi tersebut sangat bermanfaat bagi siswa siswi khususnya untuk mereka yang menggunakan kendaraan bermotor untuk berangkat maupun pulang sekolah supaya selamat dalam perjalanan. “Dalam sosialisasi tadi, kami menekankan materi tentang bagaimana berkendara yang baik dengan melengkapi diri dengan SIM dan STNK. Menggunakan helm standar dan melengkapi sepeda motor dengan spion, menyalakan lampu pada siang hari dan malam hari serta menggunakan lampu rem dan sign sesuai dengan standar yang berlaku,� ungkap Kapolsek.

Perampokan Kantor Kemenag

Polisi Bidik Orang Dalam Oleh Abdul Mughis

Polisi mulai menemukan benang merah terkait kasus perampokan di sejumlah kantor Kemenag di Jateng. Diduga, kasus tersebut melibatkan orang dalam.

6921006 (0298) 591020 (0298) 324074

P

Digendam, Tertipu Rp 2,5 Juta WIDYANINGTYAS alias Naning (32), warga Kelurahan Ledok, Kecamatan Argomulyo, Salatiga, belum lama ini menjadi korban ilmu gendam yang dilakukan oleh wanita yang mengaku bernama Tina (35), warga Gendongan, Salatiga. Dalam aksinya itu, pelaku sengaja mendatangi rumah Naning untuk membeli pakaian, selimut, maupun kain batik yang menjadi usaha/bisnis dari ibu beranak satu ini. Widyaningtyas ketika ditemui Harsem, kemarin mengatakan, kejadian itu menimpa dirinya seminggu lalu saat berada di rumah bersama anak lelakinya yang masih SD. Saat pelaku datang di rumahnya, langsung nampak akrab seolah-olah sudah kenal lama. Saat itu, dirinya tidak sadar dan permintaan pelaku untuk membeli puluhan pakaian, selimut, maupun baju maupun kain batik. “Awalnya, pelaku mengetuk pintu rumah, saat saya buka pintu, pelaku langsung ngeloyor masuk dan langsung duduk di kursi sambil nerocos bicara untuk memesan sejumlah pakaian dan lainnya. Saya, mengikuti saja pesanan dia itu sambil mengambilkan dan memasukkannya ke dalam dua tas kresek besar warna hitam. Usai barangbarang pesanan saya masukkan ke tas itu, pelaku pamit untuk pulang dulu mengambil uang dan berjanji sorenya mau kembali untuk membayar. Jumlahnya mencapai Rp 2,5 jutaan,� jelas istri dari Lilik Kurniawan, karyawan PT Tri Pilar Beton Mas, Salatiga ini. Setelah sore hingga malam ditunggu bersama suaminya ternyata pelaku tidak datang, korban baru sadar telah menjadi korban penipuan. Dugaannya, dirinya kena ‘ilmu gendam’ dari pelaku. Ciri-ciri pelaku, orangnya kecil dan pendek, di bawah mulutnya ada tahi lalatnya, serta bicaranya selalu menggunakan bahasa Indonesia. Mengaku juga sebagai warga Gendongan, Salatiga. "Warga Gendongan pun banyak juga yang tertipu pelaku, khususnya yang mempunyai usaha atau bisnis pakaian,� tutur Naning. (hes/twu)

Emoh Mengemis, Wanita Dikepruki MUSLIHAH (28) warga Dukuh Benglah RW 10 Desa Wonosekar Karangawen Demak mengaku menjadi korban penganiayaan setelah tidak mau disuruh mengemis oleh pasangan kumpul kebonya. Dengan membawa bukti surat visum keterangan dari dokter akibat luka memar di wajah dan bibir pecah. Muslihah akhirnya melaporkan pasangan kumpul kebonya, Yudi Fajaryanto (38) ke Mapolestabes Semarang, kemarin. “Saya dipukuli setelah tidak memberikan uang kepada dia (terlapor-red). Setiap hari saya disuruh ngemis di Tugumuda,� papar wanita satu anak ini. Aksi penganiayaan terjadi Selasa (12/7), sekitar pukul 10.00, di depan Wisma Perdamaian kawasan Tugumuda. Ia mengaku tertekan melakukan perkerjaan sebagai pengemis tersebut. Sekitar setahun yang lalu, ia dan terlapor menjalin hubungan suami istri tidak resmi alias kumpul kebo. Sekian lama menganggur, sulit mendapatkan pekerjaan, akhirnya Yudi menyuruh untuk mengemis. “Akhirnya saya mengemis bersama anak saya di bangjo kawasan Tugumuda. Namun uang hasil bekerja itu disuruh menyetorkan kepada Yudi,� katanya. Sebelum terjadi pemukulan, pria yang ngekos di daerah Ngaliyan itu tiba-tiba menyambangi dan meminta uang jatah. Saat itu, Muslihah mengaku belum mendapat uang sebab baru mulai mangkal. (abm/twu)

Terkait Operasi Patuh Candi, pihaknya akan melakukan penindakan kepada seluruh pengendara yang tidak mematuhi aturan dan rambu-rambu. Hal itu ditujukan supaya pengendara motor bisa tertib dan patuh dalam berlalulintas di jalan raya dan sekaligus meminimalisir jumlah kecelakaan maupun korban lalulintas. Sementara Kepala Sekolah SMK PGRI 01, Susianti mengatakan, pihak sekolah sengaja menggandeng pihak kepolisian terutama polisi lalu lintas sebagai salah satu pengisi kegiatan MOS yang diikuti sekitar 172 siswa. Sebab siswa SMA biasanya sudah mulai menggunakan kendaraan pribadi untuk pergi ke sekolah. (abm/twu)

HARSEM/INDRA PRABAWA

Koeshardjono memberikan keterangan terkait penahanan dirinya

Mantan Sekda Sragen Ditahan SETELAH memenjarakan mantan Bupati Sragen Untung Wiyono, kemarin giliran mantan Sekda Sragen Koeshardjono ditahan penyidik Kejati Jateng. Koeshardjono bersama Untung Wiyono disangka melakukan penyimpangan dana kas daerah pada APBD Sragen 2003-2010 sebesar Rp 40 miliar. Mantan sekda yang maju pada Pemilukada Sragen 2011 itu datang sekitar pukul 08.00 dengan mengenakan kemeja warna biru dengan didampingi pengacaranya, Yohanes Winarto. Dia menjalani pemeriksaan selama sembilan jam dan dicecar dengan 45 pertanyaan. Usai menjalani pemeriksaan, Koeshardjono langsung dikirim ke Lapas Kedungpane Semarang. Asisten Pidana Khusus Kejati Jateng, Setia Untung Arimuladi, mengatakan penahanan tersangka dilakukan karena telah memenuhi syarat dan alat bukti yang cukup. “Tim penyidik menganggap perlu melakukan penahanan agar pemeriksaan terhadap yang bersangkutan cepat selesai,� ujarnya.

Ia mengatakan, Koeshardjono bersama dengan dua tersangka lain yakni mantan Bupati Sragen Untung Wiyono dan Kepala Bagian Kas Daerah Pemkab Sragen, Sri Wahyuni, telah menyalahgunakan pengelolaan keuangan daerah kabupaten setempat sehingga mengakibatkan kerugian sebesar Rp 40 miliar. Pemindahan dana dari kas daerah Kabupaten Sragen dilakukan ke BPR Djoko Tingkir dan BPR Karangmalang secara bertahap mulai 2003 sampai dengan 2010. Uang hasil pinjaman dengan menggunakan fasilitas yang diberikan pemerintah seharusnya dimasukkan dan dicatat dalam kas daerah yang dikelola melalui mekanisme APBD, tidak untuk membiayai kegiatan di luar kedinasan. Perintah Bupati Menanggapi sangkaan tersebut, tersangka melalui pengacaranya mengatakan bahwa tindakannya tersebut atas perintah Untung Wiyono saat menjabat sebagai bupati. “Biar proses hukum berjalan,�

kata Koeshardjono yang mendapat pengawalan dari petugas kejaksaan saat berjalan menuju mobil tahanan Tipikor Kejati Jateng menuju Lapas Kedungpane Semarang. Koeshardjono bersama dua tersangka lainnya ditetapkan sebagai tersangka oleh Kejati Jateng pada Rabu (22/6). Asisten Pidana Khusus Setia Untung Arimuladi mengatakan, tersangka dijerat dengan Pasal 2, Pasal 3 UU 31 tahun 1999 tentang pemberantasan Tipikor sebagaimana telah diubah dan ditambah dengan UU Nomor 20 Tahun 2001 jo Pasal 55 (1) ke 1 KUHP jo 65 KUHP. Untung menambahkan, tersangka Sri Wahyuni rencananya akan diperiksa Senin (18/7) pekan depan. Kemarin, penyidik kejati juga kembali memeriksa Untung Wiyono, yang kali ini sudah didampingi pengacaranya, Dani Sriyanto. “Belum sampai materi perkara. Baru kulitnya saja,� ujar Dani Sriyanto. Besok, Bupati Sragen periode 2001-2011 itu dijadwalkan kembali dimintai keterangan. (twu)

OLISI terus berupaya membongkar kasus perampokan yang terjadi di Kantor Kemnterian Agama (Kemenag) Kendal. Dugaan keterlibatan orang dalam semakin menguat, setelah polisi meminta keterangan beberapa saksi dan memelajari kasus-kasus yang terjadi di tempat lain. Fokus polisi dalam beberapa minggu terakhir mengarah pada dugaan keterlibatan orang dalam. Konspirasi internal diduga kuat ada di balik kasus pencurian yang kini tengah menjadi sorotan masyarakat tersebut. Direktur Reserse Kriminal Umum (Direskrimum) Polda Jateng, Kombes Bambang Rudi mengatakan, pihaknya telah membentuk tim khusus untuk menangani kasus pencurian dan perampokan di Kantor Kemenag di sejumlah kota. “Kasus ini menjadi atensi untuk segera diungkap. Kami sudah menemukan titik terang, target kami pengungkapan terhadap kasus ini maksimal 60 hari,� kata Kombes Bambang Rudi, didampingi Kabid Humas Kombes Djihartono, saat ditemui di Mapolda Jateng, kemarin. Seperti diketahui, perampokan terjadi di sejumlah kantor Kemenag di wilayah Jawa Tengah, akhir-akhir ini. Minggu (10/7), perampok berhasil membawa kabur uang tunai sebesar Rp 571 juta setelah menyekap penjaga malam di Kantor Kemenag di Jalan Pemuda, Kendal. Sebelumnya, Selasa (24/5), pencuri menggasak uang Rp 467 juta dari brankas Kantor Kemenag di Jalan Untung Suropati, Manyaran, Kota Semarang. Sebelumnya, dua kasus serupa terjadi di Kantor Kemenag Salatiga dan Solo, dengan kerugian Rp 18 juta dan Rp 20 juta. Kejanggalan Direskrimum menerangkan, pihaknya telah menemukan sejumlah kejanggalan terhadap kasus-kasus pencurian tersebut. Di antaranya kawanan penjahat mengetahui persis kapan waktu penarikan uang ratusan juta dari bank yang kemudian disimpan di Kantor Kemenag. Pencurian ini dilakukan tak berselang sehari setelah uang tersebut ditarik. Selain itu, pelaku juga mengetahui tempat penyimpanan brankas di kantor. “Para pelaku terkesan terlalu mudah untuk dapat membobol atau merampok uang. Selain itu, mereka juga tidak melukai atau bahkan membunuh para penjaga atau sekuriti,� tandasnya. Padahal, kata Bambang Rudi, bila para pelaku benar-benar penjahat profesional maka mereka akan melukai atau bahkan membunuh para sekuriti untuk dapat menghilangkan jejak. Hal ini berbeda bila melihat aksi pelaku yang hanya menyekap atau melumpuhkan sejumlah sekuriti di Kantor Kemenag. Polisi menduga para pelaku yang bertugas sebagai eksekutor perampokan yakni berasal dari wilayah lain. Namun para perampok ini diduga kuat melibatkan orang dalam di Kantor Kemenag, yang memberikan informasi sasaran yang hendak dirampok. Pencurian ini ada semacam grand design. Ada yang bertugas sebagai pengatur skenario, eksekutor atau bahkan para eksekutor. Kami baru melakukan pengamatan dan menyelidiki lebih lanjut,� pungkasnya. (twu)

Habis Sunat, “Burung� Dibetot Tetangga BELUM sembuh disunat, bocah berumur 11 tahun, Bias Trimiliona Ramadani, tiba-tiba menangis hebat karena tidak kuasa menahan rasa sakit. Dia pun menjerit dan tak henti-hentinya mengerang lantaran ‘burungnya’ dibetot (ditarik paksa-red) oleh tetangganya, DU (16). Ulah tetangganya itu menyebabkan luka baru dan berdarah di alat kelamin Bias. Atas hal itulah, orang tua korban, Sri Asih(40), dibuat geram hingga

akhirnya melaporkan pelaku ke Mapolretabes Semarang, kemarin. “Anak saya baru tiga hari yang lalu disunat, tapi mengapa dia (pelaku-red) kok tega-teganya membetot burung milik Bias,� ujar ibu korban yang tinggal di Jomblang Legok RT 05/RW 01 Candisari, Semarang kepada petugas. Sri menambahkan, luka baru yang diderita Bias tersebut jelasjelas bukan karena benturan benda keras atau terjerat resleting

celana, melainkan karena ditarik paksa oleh DU tetangganya itu. Diceritakan Sri, awalnya pada Rabu(13/7) sekitar pukul 13.00, Bias sedang duduk teras rumah. Tak lama kemudian, DU datang menyambanginya. Kedatangan DU saat itu hendak meminjam korek api. “Namun Bias tidak punya korek api. Kemudian terlapor menyuruh mengambil korek api, tapi Bias tidak mau,� papar Sri. Karena masih merasa

selangkangannya belum sembuh total dan masih sakit, Bias pun tetap tak beranjak dari tempat duduknya di samping sepeda motor. Namun rupa-rupanya DU ngotot menyuruh mengambilkan korek. “Barangkali karena merasa tak mau disuruh-suruh, kemudian Bias bersikap dingin dengan berjalan menjauhi terlapor,� tambah Sri. Entah karena tersinggung atau apa, lanjut ibu korban, tiba-tiba tangan DU meraih dan memegang

dari arah belakang, kemudian menarik secara paksa “burung� Bias yang baru tiga hari disunat itu. Padahal saat berjalan menjauh itu pun Bias belum mampu berjalan normal. Korban juga masih menggunakan sarung. Bahkan, DU juga sempat sempat sesumbar tidak takut dilaporkan. Hingga saat ini, kasus penganiayaan tersebut masih dalam penyelidikan tim Reskrim Kepolisian Polrestabes Semarang. (abm/twu)


KAMIS, 14 Juli 2011

Pengcab PSSI Tunggu Kepastian

Tour de France

(YM) kembali memimpin Pengcab PSSI Kota Semarang untuk periode 2011-2015 setelah unggul suara dari pesaingnya Atmadji, 17 berbanding 8 dari 25 total suara. Sejauh ini Indartono masih menunggu kebijakan yang dipilih Ketum PSSI terpilih Djohar AriďŹ n Husein untuk menyelesaikan masalahmasalah yang masih timbul di daerah-daerah, terkait adanya liga mandiri gagasan AriďŹ n Panigoro. “Kami masih menunggu langkah konkrit dari PSSI pusat. Kami berharap segera mungkin ada kepastian sehingga Pengcab dapat dilantik secepatnya,â€? imbuhnya. Sementara, Manajer Untag M Daeny mengimbau agar kompetisi antarklub tidak terburu-buru dilaksanakan. Pasalnya, kondisi pengcab saat ini masih belum menentu. Lebih baik, lanjutnya, pengcab fokus terlebih dulu dengan pelantikan dan rapat kerja. Ia berharap Pengcab baru segera dilantik, sehingga program-program pembinaan yang selama ini dilakukan tiap tahun tidak terus tertunda. “Setelah Copa Piala Walikota 2011 diputar, pengcab belum juga melaksanakan agenda pembinaan. Hal ini supaya ditelaah kembali,â€? pungkasnya. (wse/twu)

Lipio Nasional 2011

Unnes Pertajam Serangan SEBAGAI wakil Semarang dan Jateng, Unnes terus berbenah menghadapi Liga Pendidikan Indonesia (Lipio) tingkat nasional di Bandung pada 15 September mendatang. Tim yang diarsiteki Kumbul Slamet ini tengah sibuk mempertajam pola penyerangan. “Semua persiapan sudah berjalan seperti yang direncanakan. Anak-anak paham betul apa yang harus dilakukan di lapangan. Hanya tinggal memoles sedikit terutama pada teknik penyerangan,â€? ujar Kumbul Slamet. Ditambahkan bahwa perjalanan Unnes menuju puncak bakal tersendat. Pasalnya, mereka berada satu grup dengan tuan rumah Jabar. “Tentunya sebagai tuan rumah, Jabar lebih dini mempersiapkan diri. Mereka tidak mau kalah di kandang sendiri,â€? lanjutnya. Namun, pihaknya berjanji tidak akan mengecewakan publik Semarang maupun Jateng dengan tangan hampa. “Target harus juara grup dan lolos ke babak berikutnya, karena kami tidak mau mengecewakan masyarakat Semarang dan Jateng yang selama ini memberi support,â€? tegas pria yang juga dosen Unnes ini. Agenda Puasa Persiapan Unnes menuju persaingan Lipio Nasional tidak bisa dibilang main-main. Selain Jabar, mereka akan menghadapi tim dari Kalbar dan Sumsel. Untuk itu, anak-anak Unnes berencana tetap menjalani latihan di bulan puasa. “Kami tidak mengenal libur. Perlu disadari bahwa persiapan tinggal sebentar,â€? tutur Kumbul. Namun, menu latihan disesuaikan dengan kondisi ďŹ sik pemain. Kumbul tidak mau ambil resiko terberat selama bulan puasa. “Terpenting adalah latihan tidak mengganggu puasa dan puasa tidak mengganggu latihan, alias harus seimbang,â€? ujarnya. Langkah konkritnya dengan mengurangi program pembenahan ďŹ sik atau perbaikan stamina. Bila sebelumnya dilaksanakan dua kali dalam sepekan, maka saat bulan Puasa hanya sekali dalam sepekan. “Saat-saat seperti ini menuntut tim pelatih bisa menerapkan program latihan dengan baik, bermanfaat bagi pemain tanpa harus mengundang risiko,â€? imbuh Kumbul. (wse/twu)

Lipio SMA 2011

SMA 11 Asah Kemampuan TIM SMA 11 terus memacu pematangan tim untuk menghadapi Liga Pendidikan Indonesia (Lipio) tingkat nasional. Tim arahan Budiharjo ini akan melakoni beberapa laga uji coba untuk mengasah teknik dan skill, sekaligus melihat komposisi pemain yang berbeda. “Kami perlu melihat sejauh mana tim ini menguasai materi-materi latihan. Jangan sampai ada celah yang mudah dimasuki lawan nantinya,� kata pelatih Bidiharjo. Ditambahkan bahwa laga uji coba masih efektif dilakukan pada bulan ini. Pasalnya, bulan depan sudah memasuki bulan puasa. “Mumpung masih belum puasa, kami pergunakan untuk uji coba. Sehingga ada waktu untuk evaluasi kekurangan,� lanjutnya. Ajang tersebut, sekaligus

mencoba komposisi berbeda sebagai alternatif. Dengan begitu maka akan lebih banyak improvisasi selama bertanding. “Pemain dituntut tidak hanya menguasai satu posisi saja, minimal dua. Hal ini untuk berjaga-jaga bila ada pemain yang absen karena akumulasi kartu atau cedera. Karena itu, kami akan mencobanya di saat sparing partner sebelum Lipio nasional diputar,� imbuhnya. Dalam minggu ini, Elmirio dkk melakukan dua laga uji coba. Kemarin, mereka mencoba kekuatan tim lokal Semarang PAS di Lapangan Sidodadi. Sedangkan akhir pekan nanti, tepatnya Sabtu (16/7), mereka berencana menantang Putra Berlian di Stadion Citarum, atau Stadion Jatidiri.

(wse/twu)

HARSEM/GETTY IMAGES

Andre Greipel Menangi Etape 10

HASIL revisi kepengurusan Pencab PSSI Kota Semarang sudah diajukan kembali ke Pengprov PSSI Jateng, kemarin. Hal ini dilakukan supaya pelaksanaan pelantikan pengurus baru masa bakti 20112015 dipercepat dan bisa menjalankan agenda kerja tahunan. “Kami berharap Pengprov segera menyetujui susunan pengurus yang baru ini, sehingga agenda Pengcab segera dapat dilaksanakan,� ujar salah satu tim formatur Indartono. Ditambahkan bahwa revisi dilakukan karena Pengprov menilai ada orang yang masih terganjal sanksi PSSI. Sanksi itu terkait keikut sertaannya mengikuti Liga Primer Indonesia (LPI). “Sebenarnya revisi itu hanya sebagian kecil saja, dan saat ini sudah dikirim ke Pengprov,� lanjutnya. Bila tidak ada kendala berarti, Indartono optimistis kepengurusan bisa segera dikukuhkan. Tidak ada alasan lagi buat Pengprov untuk tidak mengesahkan. Sejauh ini, tim formatur dan ketum terpilih sudah mengikuti aturan yang ada dan masih berlaku. Pelaksanaan Muscab PSSI Kota Semarang, di Hotel Serrata, Jalan Setiabudi, Mei lalu juga sudah melalui mekanisme yang benar serta demokratis. Yoyok Mardijo

11

ANDRE Greipel berhasil menjadi yang tercepat pada etape kesepuluh Tour de France, Selasa (12/7) waktu setempat. Pebalap sepeda tim Omega Pharma Lotto itu mampu mengalahkan mantan rekan setimnya, Mark Cavendish. Sementara, jaket kuning tetap dikenakan Thomas Voeckler. Greipel mengalahkan Cavendish dalam adu sprint menjelang ďŹ nis di kota Carmaux. Lomba etape 10 sendiri dimulai dari kota Aurillac dan menempuh jarak 158 km. Tahun lalu, Greipel adalah rekan setim Cavendish di tim HTC Highroad. Namun karena tidak cocok dengan Cavendish, Greipel keluar dan bergabung ke tim Omega Pharma Lotto.

Kemenangan Greipel di etape ke-10 ini adalah yang pertama buat Omega Pharma Lotto tahun ini dan datang hanya dua hari setelah pembalap andalan mereka, Jurgen van den Broeck, harus menarik diri karena kecelakaan. Selain Greipel dan Cavendish, para pembalap dalam peloton besar juga ďŹ nis dalam waktu yang bersamaan. Dimulai dari Jose Joaquin Rojas di posisi tiga, Thor Hushovd di posisi empat dan seterusnya. Jaket kuning sebagai tanda pemimpin klasemen umum pembalap masih jadi milik Voeckler yang membela tim Europcar. Ia dibuntuti oleh Luis Leon Sanchez dan Cadel Evans.

(twu)

Timnas Berantakan Oleh Wiwig Prayugi Badai masalah yang menerpa PSSI ternyata berimbas pada tim nasional. Tim Garuda terancam berantakan setelah pelatih Alfred Riedl dipecat karena kontraknya dinilai cacat.

P

SSI memutuskan tidak melanjutkan kerjasama dengan pelatih Alfred Riedl. Keputusan mengejutkan tersebut diambil lantaran pelatih asal Austria itu tidak dikontrak PSSI, melainkan oleh Nirwan Bakrie sehingga dinilai cacat. Kepastian tersebut disampaikan Ketua Umum PSSI Djohar AriďŹ n Husin, kemarin. “Kita sudah tidak pakai Riedl lagi sejak besok (hari ini-red), karena manajer sudah diganti. Dia bukan dikontrak dengan PSSI. Kontraknya tidak jelas. Nanti lah,â€? tutur Djohar. Keputusan itu tentu saja tergolong berani. Pasalnya, Firman Utina dkk dalam waktu dekat bakal melakoni laga kualiďŹ kasi Piala Dunia 2014 melawan Turkmenistan. Padahal, sebelumnya timnas juga “digoyangâ€? permasalahan gaji pemain yang belum dibayar dan ketiadaan dana. Pencopotan Riedl ini menimbulkan beragam spekulasi. Salah satunya adalah terkait “nyanyiannyaâ€? soal keterlambatan gaji pemain. Selain itu, mantan pelatih timnas Vietnam itu disebut-sebut pro ke status quo dalam kemelut PSSI sejak awal tahun ini. Riedl menukangi tim Garuda sejak tahun lalu. Ia berhasil mengantar Bambang Pamungkas dan kawan-kawan ke ďŹ nal Piala AFF 2010 meski akhirnya

HARSEM/DOK

Menjelang kualiďŹ kasi Piala Dunia 2014 melawan Turkmenistan persiapan timnas Indonesia terkendala masalah nonteknis dikalahkan oleh Malaysia pada babak ďŹ nal. Sementara, anggota Komite Eksekutif PSSI, Bob Hippy mengatakan, karena agenda pertandingan melawan Turkmenistan kian dekat, perubahan manajemen timnas pun dilakukan secara cepat. Selain melepas Riedl, PSSI menetapkan nama Wim Rijsbergen sebagai pelatih kepala, Rahmat Darmawan sebagai asisten, dan Ferry Kodrat sebagai manajer.

Wim bakal memegang kendali tim nasional dalam dua laga melawan Turkmenistan pada 23 dan 28 Juli mendatang. “Jika dia bagus, mungkin dipertahankan,� kata Bob. Rijsbergen tercatat sebagai mantan pemain internasional Belanda dan pernah tampil di Piala Dunia 1974 dan 1978. Ia pernah menjadi asisten Leo Beenhakker di Piala Dunia 2006, dan menukangi timnas Trinidad & Tobago di tahun 2007. Terakhir ia menangani PSM Makassar

yang bermain di Liga Primer Indonesia. Soal penunjukan Ferry Kodrat sebagai manajer tim, Bob mengatakan hal itu bukan masalah karena yang lebih penting saat ini adalah pelatih dan asisten pelatih. “Karena dadakan, kita ambil dari wartawan. Buat urus segala macam, paspor, visa, dan lain-lain,� ulas Bob tentang latar belakang Ferry Kodrat yang juga tercatat sebagai CEO Persibo Bojonegoro itu. (twu)

Biliar Dua Perenang Jateng Punya Kans di Pelatnas Siwo PWI Gelar Gubernur Cup II NASIB perenang pelatnas SEA Games 2011 akan ditentukan Oktober mendatang, usai kejuaraan kelompok umur Asia. Perenang asal Jateng yang memiliki kans paling besar ialah Margareta Kreita (Semarang) dan Shelomita Elizabeth (Banjarnegara). Dua nama itu saat ini belum tergusur di peringkat satu nasional pada nomornya masing-masing. Shelomita ialah pemegang rekor nasional 50 dan 100 meter gaya kupu-kupu yang tercipta di PON 2008, Kaltim. Sedangkan Margareta adalah pemegang rekor kejurnas (KRAPSI) di nomor 100 meter gaya dada. Di SEAG mendatang, cabang renang menargetkan enam emas dari sektor putra. Pada edisi sebelumnya di Laos 2009, Indonesia hanya meraih dua emas yaitu dari 100 meter gaya punggung (Glenn Victor) dan 4X100 meter gaya ganti putra. “Karena kita tuan rumah, maka kami menargetkan tiga kali lipat dari SEA Games sebelumnya,� kata pelatih kepala tim Indonesia Hartadi Nurjojo.. Sayang sekali, PB PRSI belum berani menargetkan emas dari sektor putri. Indonesia hanya bisa meraba medali dan belum emas. Saat ini, peta kekuatan di sektor putri masih dipengan Thailand, Singapura, dan bahkan sekarang Malaysia sudah makin melaju. “Jujur kami katakan kalau sektor putri kansnya sangat berat. Kita mungkin bisa mematok perunggu atau perak mudahmudahan,� lanjut Hartadi yang juga sebagai Kabidbinpres PRSI Jateng ini. Saat ini, pelatnas renang dihuni 24 atlet setelah empat perenang dicoret. Dua perenang terdegradasi sementara lainnya pindah ke cabang open water (renang laut). Rencananya, tiga perenang akan turun di kejuaraan dunia di Guangzhou, Cina, 24 Juli. Sementara, delapan lainnya akan bertanding di Universiade (ajang multisport untuk atlet mahasiswa tingkat dunia) di Shenzen, Cina, Agustus mendatang. (wig/twu)

HARSEM/WIWIG PRAYUGI

Memeringati HUT ke-61 Jateng Siwo PWI menggelar turnamen biliar Gubernur Cup II SIWO PWI Jateng Gelar Turnamen Biliar 9 Ball Competition bertajuk Gubernur Cup II di Side Pocket Pool & CafĂŠ, Sri Ratu Peterongan, 2324 Juli. Ajang ini digelar oleh Seksi Biliar SIWO PWI Jateng bekerjasama dengan Extreme Mild dan Side Pocket. Kejuaraan ini hanya boleh diikuti oleh pebiliar amatir dari instansi pemerintah, TNI, dan Polri seJateng dan memperebutkan

hadiah sebesar Rp 14 juta. “Kami mendapat dukungan dari Dinpora Jateng, Pengprov dan PB POBSI untuk menggelar agenda tahunan ini,� kata Ketua Siwo PWI Jateng Darjo Soyat. Ajang ini juga digelar untuk memeringati HUT ke61 Jateng dan peringatan 17 Agustus. Kali ini, panitia hanya mempertandingkan nomor perorangan, tidak ada nomor beregu seperti turnamen tahun lalu. Panitia juga memperketat

pendaftaran, peserta harus menunjukkan kartu identitas pegawai dari masing-masing instansi. “Untuk atlet pelatda, pelatnas atau profesional dilarang iktu. Kami menargetkan kali ini minimal ada 64 peserta,â€? kata Ketua Panitia Dian Chandra. Biaya pendaftaran kali ini juga diturunkan. Jika tahun lalu mencapai Rp 250 ribu per peserta, kali ini pendaftar juga bisa mendapat diskon. Jika satu peserta dikenai Rp 100 ribu, dua peserta hanya membayar Rp 175 ribu, 3 peserta Rp 250 ribu, dan kalau empat peserta hanya Rp 350 ribu. “Pendaftaran paling lambat 22 Juli dan harus melunasi biaya, bagi peserta luar kota bisa melalui transfer via bank,â€? tambahnya. Peserta bisa menghubungi tempat pendaftaran di Side Pocket Pool & CafĂŠ Sri Ratu Peterongan. Selain uang pembinaan, ajang ini juga memperebutkan troďŹ bergilir Gubernur Jateng dan Piala Tetap PWI Jateng.

(wig/twu)


KAMIS, 14 Juli 2011

12

JADWAL MU MUSIM DEPAN

Sneijder ke Manchester!

AGUSTUS 13 West Brom (A) 20 Tottenham (H) 27 Arsenal (H)

SEPTEMBER 10 Bolton (A) 17 Chelsea (H) 24 Stoke (A)

OKTOBER 1 Norwich (H) 15 Liverpool (A) 22 Man City (H) 29 Everton (A)

NOVEMBER 5 Sunderland (H) 19 Swansea (A) 26 Newcastle (H)

Oleh Arief Rahman

DESEMBER

3 Aston Villa (A) 10 Wolverhampton (H) 17 QPR (A) 21 Fulham (A) 26 Wigan (H) 31 Blackburn (H) JANUARI 2 Newcastle (A) 14 Bolton (H) 21 Arsenal (A) 31 Stoke (H)

Karena Cinta Istri

FEBRUARI 4 Chelsea (A) 11 Liverpool (H) 25 Norwich (A) MARET 3 Tottenham (A) 10 West Brom (H) 17 Wolverhampton (A) 24 Fulham (H) 31 Blackburn (A) APRIL 7 QPR (H) 9 Wigan (A) 14 Aston Villa (H) 21 Everton (H) 28 Man City (A) MEI 5 Swansea (H) 13 Sunderland (A)

HARSEM/GETTY IMAGES

Keluarga kecil Sneijder

GELANDANG Inter Milan Wesley Sneijder sempat menepis anggapan ingin pindah dari Italia, belum lama ini, kecuali jika memang Inter benar-benar ingin menjualnya di bursa transfer musim panas ini. Namun, jika harus memilih, ia ingin tetap membela Inter. Dan inilah faktor yang

membuatnya ingin bertahan di Italia: setia pada sang istri, Yolanthe Cabau. “Saya dan istri mencintai Inter. Mencintai fans Italia dan negara Italia.� Meski begitu, pernyataan ini segera gugur jika Inter Milan melegonya. Dua klub, Manchester United dan Malaga, serius akan membelinya. Namun MU menjadi kandidat terkuat pemilik baru Wesley. Setan Merah sudah menyiapkan dana lebih dari Rp 478 miliar. Namun, tawaran tersebut dibarengi dengan bujukan agar Sneijder bersedia mengurangi tuntutan gajinya yang dikabarkan mencapai angka Rp 3,4 miliar per pekan. “Jika klub memutuskan menjual saya maka saya akan pergi ke mana pun mereka minta, tapi saya bakal merasa kecewa,� kata mantan pemain Real Madrid ini. (rif)

Meski malu-malu, bintang Inter Milan Wesley Sneijder segera ke Manchester United, menyusul terjadinya kesepakatan tarif Rp 475 miliar.

T

EKEN transfer Wesley Sneijder dari Inter Milan ke Manchester United akan dilakukan pada pekan ini. Berbarengan dengan itu, Sneijder juga diharapkan menyetujui gaji Rp 2,9 miliar per pekan. Hingga tadi malam, hampir semua situs serta jejaring sosial dan miling list fans MU yang ditelusuri Harsem berharap kepindahan Sneijder ke United segera diumumkan. United dan Inter sendiri kemarin dikabarkan sudah menggelar pertemuan membahas masa depan Sneijder. Kedatangan Sneijder ke Old Trafford akan menghabiskan liburan musim panas Alex Ferguson. Nilai transfer Sneijder itu lebih besar 5 juta pound ketimbang saat Ferguson menjual Cristiano Ronaldo ke Real Madrid pada Juli 2009. Tarif Sneijder sebesar 35 juta pound (Rp 475 miliar) itu disebut-sebut memang yang dibanderol

Inter Milan. Dan tentu Inter siap melepas pemain Belanda berusia 27 itu jika ada peminat yang oke dengan harga yang ditawarkan itu, dan dalam ini tampaknya MU. Sebuah sumber menginformasikan, Sneijder bahkan sudah mencari informasi tempat tinggal di Manchester. “Semuanya sudah terlihat dekat. Tampaknya Inter ingin menjual tapi tidak mau mengakuinya, sementara Wesley ingin pindah tapi tidak ingin mengatakannya. Ini merupakan langkah yang baik untuk dia dan cara bisnis yang baik bagi Inter,� lontar sumber tadi.

Inter Butuh Dana Segar Sneijder bergabung dengan Nerazzurri dari Real Madrid pada 2009. Dia turut membantu Inter menjuarai Liga Champions, Seri A, dan Coppa Italia di musim pertamanya di Kota Milan. Pada musim lalu, Sneijder hanya bisa tampil di 25 pertandingan karena terganggu cedera. Alasan Inter ingin melepas Sneijder karena ingin berinvestasi pemain kembali sekaligus butuh dana segar untuk menggaet Alexis Sanchez dari Udinese. Sneijder sendiri menyatakan tetap ingin terus bermain Nerazzurri meski dia mengakui tidak bisa mengabaikan untuk pindah ke United. “Jika klub memutuskan menjual saya, maka saya akan pergi. Tapi, itu akan mengecewakan saya,� katanya. Jika harus pindah, ia akan merindukan Kota Milan. “Tapi sepakbola harus seperti ini. Ketika saya dijual ke Inter, saya lebih suka tinggal di Spanyol dengan Real Madrid. Tapi, dalam 10 menit segalanya bisa berubah,� paparnya. Pelatih baru Inter Gian Piero Gasperini menuturkan, Sneijder adalah aset Inter yang sangat berharga. “Dia pemain top di Inter. Namun, sulit memprediksi apa yang akan terjadi,� ujar Gasperini. ***

KILAS

HARSEM/GETTY IMAGES

Melawan Ekuador, Pagi Ini

Brasil Kubur Permainan Cantik PERSETAN dengan permainan cantik! Yang penting menang dan mendapat tiket perempatďŹ nal! Itu prinsip Brasil, pagi ini. Brasil tak lagi memikirkan permainan elok. Yang terpikir hanya bagaimana cara menang atas Ekuador (atau minimal seri) di partai terakhir Grup B Copa America 2011, pagi WIB hari ini, agar mendapat kursi perempatďŹ nal. “Bermain cantik memang menyenangkan, tapi satusatunya yang diperlukan saat ini adalah hasil yang bisa membuat kami bertahan, baru setelah itu kami memikirkan permainan yang disukai fans,â€? tutur Fred, pencetak gol saat Brasil diimbangi 2-2 oleh Paraguay itu. Kiper Julio Cesar mengamini. “Ini adalah sebuah laga menentukan, kami harus bisa melewatinya. Aku tidak peduli bagaimana caranya. Itu tidak penting. Jika kami menang dengan setengah gol pun aku akan terima. Kami harus fokus ke tujuan kami yang lebih besar,â€? serunya. Cesar juga membela pelatih Mano Menezes yang menurunkan para pemain muda, seperti Neymar dan Ganso, di laga kontra Venezuela dan Paraguay. “Para pemain muda yang ada di tim di Copa

America sudah berpengalaman dan mereka tahu bahwa mereka penting untuk tim,â€? ujarnya. “Kami semua tahu ini akan jadi partai sulit buat kami. Kami memiliki tanggungjawab untuk menang dan kami akan bertarung sampai akhir untuk mendapat hasil yang kami inginkan,â€? timpal Alexandre Pato. Gelandang Lucas Leiva mengakui mereka seperti dihadapkan pada gunung terjal yang harus didaki. Meski masih bisa lolos sebagai peringkat ketiga terbaik, tapi itu bukan gaya Brasil. Ekuador, yang juru kunci grup, masih berpeluang lolos, begitu juga Paraguay dan Venezuela. Maka bolehlah disebut Grup B terisi duel-duel “hidup matiâ€? bagi mereka. Inilah yang dinilai Lucas sedikit membebani timnya. Banyak perbaikan yang harus dilakukan Menezes demi menyegel tiket perempatďŹ nal. Kesalahan seperti saat melawan Paraguay tak boleh terulang, jika mereka tak ingin angkat koper lebih dulu dari turnamen ini. “Kami harus melakukan perbaikan. Kalau tidak segalanya akan menjadi lebih sulit,â€? tutur Lucas. (rif)

SIARAN LANGSUNG RCTI, KAMIS (14/7), PUKUL 07.45 WIB

HARSEM/GETTY IMAGES

Robinho serius menempa diri menjelang partai pamungkas Grup B supaya tidak memalukan

HARSEM/GETTY IMAGES

Alvaro Pereira (11) merayakan golnya ke gawang Meksiko

Uruguay Tantang Argentina URUGUAY meraih kemenangan 1-0 atas Meksiko di partai terakhir Grup C Copa America. Hasil ini mengantarkan La Celeste lolos ke perempatďŹ nal dan akan menantang Argentina. Bertanding di Stadion Ciudad de La Plata, Rabu pagi WIB kemarin, satu-satunya gol Uruguay diciptakan oleh Alvaro Pereira. Gol tersebut tercipta pada awal babak pertama. Di sisa waktu, Meksiko mencoba mencari gol penyama. Namun, upaya mereka tak berhasil hingga

peluit panjang berbunyi. Kemenangan ini membuat Uruguay naik ke posisi kedua klasemen akhir Grup C dengan koleksi lima poin dari tiga partai. Mereka menggusur Peru yang punya empat poin. Sementara Meksiko di posisi terbawah dengan poin nol. Dengan status runner up Grup C di bawah Cili, pasukan Oscar Tabarez akan menghadapi lawan berat di perempatďŹ nal. Mereka akan menantang runner up Grup A: Argentina.

(rif)

Boaz Masuk “Terbaik Duniaâ€? BOAZ SOLOSSA masuk peringkat 53 jajaran pencetak gol terbaik dunia versi The International Federation of Football History & Statistics (IFFHS), Juni 2011. Lembaga ini tiap tahun memilih pemain terbaik Asia dan Oseania, juga kiper serta wasit top dunia. Di urutan pertama adalah Javier HernĂĄndez (MU), disusul Radamel Falcao (Porto). Lionel Messi HARSEM/DOK (Barcelona) malah di urutan tujuh. Di bawah Boaz adalah Ibrahima TourĂŠ (FM Sepahan Isfahan). “Saya tidak tahu itu. Tapi saya tetap bersyukur,â€? kata Boaz, kemarin. Di Indonesia, pemain asal Sorong, Papua Barat, ini juga meraih gelar pemain terbaik musim 2010/2011 dan top skor ISL. Prestasinya yang gemilang tak lepas dari dukungan keluarga. “Mereka selalu mendukung saya,â€? ujarnya. Mantan pemain Persipura Fernando Fairyo tak kaget Boaz disandingkan bersama para pemain dunia. “Dia berprestasi sejak umur 15. Bila saja ia bermain di luar negeri sejak dulu, bisa saja urutannya di sepuluh besar pemain dunia,â€? katanya. (rif)

Boas Ukir Debut Manis ANDRE VILLAS-BOAS untuk kali pertama memimpin Chelsea dalam sebuah pertandingan. Meski cuma ujicoba melawan Wycombe, VillasBoas tetap harus senang karena Chelsea menang. Dalam pertandingan tanpa penonton di kompleks latihan Chelsea, Cobham, Rabu dinihari WIB kemarin HARSEM/AFP itu, Chelsea memakai total 23 pemain dan menang telak 3-0. Gol pertama di menit keempat. Mantan pemain Liverpool Yossi Benayoun membobol gawang lawan dengan tendangan voli melewati kiper Nikki Bull. Skor 1-0 buat Chelsea bertahan sampai turun minum. Di babak kedua, permainan The Blues berubah karena banyak dilakukan pergantian. Chelsea menggandakan skor jadi 2-0 setelah Fernando Torres melesakkan golnya memanfaatkan umpan Nicolas Anelka. Gol terakhir Chelsea dicetak Slobodan Rajkovic. Bek yang sebelumnya dipinjamkan ke Vitesse Arnhem di Belanda itu melakukannya dengan tendangan voli meneruskan bola sepak pojok Yuri Zhirkov. Ini adalah partai pertama Chelsea di bawah asuhan Villas-Boas, manajer muda yang digaet dari FC Porto untuk menggantikan Carlo Ancelotti yang dipecat akhir musim silam. (rif)


KAMIS, 14 Juli 2011

13

PSIS tanpa APBD? Siapa Takut!

MAJU terus PSIS, pantang mundur. Wacana yang muncul, untuk kompetisi 2011/2012 PSIS bakal tak diciprati dana APBD saya harap tak membuat keder. Saya yakin PSIS yang mengelola sepakbola sebagai olahraga rakyat pasti tetap eksis di blantika sepakbola Indonesia dengan tetap berdiri tegak setegar karang. Nuansa hengkangnya para pemain lama juga tak perlu dirisaukan. Siapa yang tak kenal Kurniawan, Bambang Parnungkas dan Budi Riva (bekas pemain Warna Agung Galatama dari Temanggung). Mereka adalah produk asli Jateng yang kualitasnya tak perlu disangsikan lagi. Bisa disimpulkan PSIS tak bakalan kekurangan pemain. Saya yakin pasti akan muncul Ribut

rter o p u S Menulis

sepakbola di Jateng tercinta Waidi dan Tugiyo baru, ini. Tentang krusial dana, yang akan mengangkat dulu di era Galatama banyak dan mengharumkan perserikatan menggandeng nama PSIS. Betapa perusahaan sebagai sponsor. tidak, asal para pemandu Mengapa kini tak diiakukan bakat tidak kenal lelah lagi? Bukankah Semarang keliling daerah untuk mempunyai banyak menemukan bibit-bibit perusahaan besar yang pemain bintang. Ingat akan mampu menopang Yessi Mustamu dari kelangsungan hidup PSIS? Cilacap, si kijang lincah Oleh: GATHIT SUTARJO Asal dilakukan pendekatan Darmadi dari Magelang, asiosatif, saya yakin si haus gol Sutiyono perusahaan seperti Jamu (bekas striker Persib) Jago, Apac Inti, Seng Fumira, Batam dari Purwokerto dan raja gawang FX Tekstil, Nissin, Besi Baja, PT Wijaya Cahyono dari Semarang. Karya, PT Adi Karya, Matahari Kualitas dan dedikasi rnereka Department Store, Djarum, Jamu Sido tak perlu diragukan lagi dalam Muncul, Telkom, dan Pertamina Jateng mengharumkan dan menyemarakkan

akan bersedia bekerja sama dengan PSIS. Belum lagi kalau seksi penggalangan dana PSIS juga membentuk EO (event organizer) yang menangani pentas musik dan artis terkenal untuk pentas di Jateng. Dengan beberapa solusi tersebut saya yakin masalah dana teratasi. Hanya perlu kerja keras tak kenal lelah dari semua komponen. Jadi sekali lagi PSIS tanpa APBD siapa takut?

Lihatlah bangku-bangku kosong di sejumlah partai musim lalu, seperti saat PSIS menjamu Persis ini

Tiket, Omzet, dan Mbobos HANYA Rp 1,5 miliar didapat dari penghasilan penjualan tiket PSIS musim lalu. Jika diprioritaskan sebagai pemasok utama kebutuhan dan untuk tim, maka panpel musim depan harus bekerja ekstrakeras. “Gampang-gampang susah kalau urusan tiket. Memang prestasi PSIS juga besar pengaruhnya, meski bisa dilihat saat pertandingan babak kedua musim lalu, penonton juga lumayan banyak,� kata Wakil GM Edy Raharto kepada Harsem, kemarin. Penonton yang masuk di babak kedua dalam saban partai kandang, besar kemungkinan tidak membayar tiket, alias mbobros. Itu berarti masalah kebocoran penonton masih menjadi PR panpel musim depan. Musim lalu, PSIS hanya mendapat pemasukan Rp 1,5 miliar dari penjualan tiket dengan perincian: pemasukan Rp 850 juta dari tiket nonterusan selama 17 kali partai home yang ditiketkan (12 laga resmi dan lima ujicoba, red). Sedangkan dari tiket terusan mendapat sekitar

Rp 700 juta. “Musim depan, panpel PSIS harus dibenahi dan suporter juga harus memiliki rasa empati dan tidak mbrobosmbrobos lagi. Seandainya semua penonton membayar tiket, dana yang terkumpul juga lumayan,� lanjutnya. Kebingungan Cari Sponsor Sejauh ini, PSIS baru menginventarisasi pengusaha Semarang yang bisa diajak kerjasama. PSIS berharap besar dari manual PSSI mengenai bagaimana mencari sponsor untuk pendanaan. Terpenting ialah sharing dana untuk biaya kompetisi dan bagaimana klub mendapatkan sponsor, apakah ditentukan langsung oleh pusat atau harus mencari sendiri. “Tidak masalah kalau jersi PSIS penuh tempelan brand perusahaan. Masalahnya kami juga belum bisa mengoptimalkan dari tiket,� lanjutnya. Musim lalu, PSIS hanya mendapat sokongan dari dua perusahaan dengan barter produk yaitu diskon sepeda motor dan televisi. (wig/rif)

Sulit Sedot Pemain PON Oleh Wiwig Prayugi

R

ENCANA PSSI Jateng mengumpulkan pemain PON dalam satu klub untuk menjaga performa mereka sebelum turun ke Riau, 2012 mendatang akan menemui kendala. Pasalnya saat ini beberapa pemain

PON Jateng sudah tergabung dalam sejumlah tim amatir maupun profesional di Jawa Tengah. Bahkan di antara mereka sudah bergabung bersama tim ISL U-21 seperti Eli Nasoka (Persijap) maupun Ryco Fernanda (Persela). Itu sebabnya, PSIS sebaiknya legawa bila harus gigit jari. Namun, Pengprov PSSI Jateng – dalam hal ini ‘pemilik’ tim Pra PON – sedikit memberi angin surga. “Untuk rencana selanjutnya, kami masih menungu rapat dengan KONI Jateng Jumat (15/7),� terang manajer Tim PON Jateng Johar Lin Eng yang juga Sekum Pengprov PSSI Jateng kepada Harsem. Untuk mengatasi problem tersebut, manajemen memiliki opsi lain seandainya tidak bisa menyatukan seluruh punggawa untuk berlaga

Temanggung Nanggung PERSITEMA (Temanggung) harapharap cemas menanti manual liga Badan Liga Amatir PSSI mengenai siapa-siapa yang akhirnya mendapat tiket ke divisi utama musim depan. Persitema berada di peringkat kedua klasemen akhir divisi 1 grup dan trap ke-8 nasional. Kabar sebelumnya, peserta divisi utama 2011/2012 akan

HARSEM/INDRA PRABAWA

Tim Pra PON setelah memastikan diri lolos ke Riau. Tidak gampang meminang mereka ke tim profesional

Mudahkah menghimpun punggawa Pra PON Jateng untuk dicakup dalam tim bernama PSIS? Tidak, ternyata.

GELIAT TETANGGA

*Penulis adalah penikmat sepakbola, penulis, penyair, dan pecinta alam, yang kini mukim di Temanggung

FOTO-FOTO: HARSEM/INDRA PRABAWA

diperbanyak menjadi 40. Jika demikian, Persitema dan Persip mendapat jatah promosi tambahan di luar enam tim yang sudah dipastikan. “Tepatnya kami masih menunggu manual liga PSSI dulu, tapi kami berharap Persitema bisa promosi ke divisi utama,� kata pengurus Persitema Yunianto kepada Harsem,

kemarin. Meski masih menunggu regulasi promosi ke divisi utama, Laskar Bambu Kuning – julukan Persitema – langsung merencanakan pembenahan Stadion Bumi Phala. Dalam waktu dekat, ketua umum Persitema Bambang Sukarno akan berkoordinasi dengan dengan Bupati Temanggung dan SKPD.

di dalam satu tim, yaitu dengan menggunakan ikatan kerja. Rencana itu berupa membuat ikatan kerja kepada pemain yang direkomendasikan oleh pelatih untuk dipertahankan. Jadi, meskipun mereka bermain di klub, tapi saat melakoni TC PON sudah harus siap menatap Riau. “Di manapun mereka bermain, pemain harus segera bergabung untuk TC sekitar bulan Juni 2012 ,� tambah Johar. Proses Alih Status Sebelumnya, Ketua Umum PSIS Soemarmo HS membuka peluang Saiful Amar dkk berkostum Mahesa Jenar musim depan. Hal itu sesuai dengan kebijakan terkini, yakni memakai pemain

“Kondisi lapangan memang sudah layak, tapi kurang untuk tribun dan fasilitas pendukung,� tambahnya. Stadion Bumi Phala sendiri memiliki kapasitas 10.000 penonton, sementara untuk penonton bertribun hanya 2.500. Pada kompetisi divisi I musim lalu, Yunianto mengaku Persitema masih belum bisa memanfaatkan pengelolaan tiket. “Masyarakat Temanggung membutuhkan pembelajaran, jadi butuh waktu untuk membuat

Persitema belum sepenuhnya lega HARSEM/DOK

lokal asal Semarang dan sekitarnya. Belanja pemain musim depan juga hanya dipatok Rp 3 sampai Rp 4 miliar saja. “Keberadaan tim PON Jateng bisa menjadi opsi bagi PSIS, mereka menunjukkan prestasi yang bagus,� ungkapnya. Namun, untuk memakai tenaga pemain PON yang sudah siap pakai itu tidak mudah. Pemain harus melewati proses alih status dari amatir ke profesional, lalu saat akan berlaga di PON, statusnya kembali ke amatir. “Belum lagi kalau jadwal kompetisi yang mepet dengan TC PON, makanya kami prioritaskan klub amatir,� tutup Johar.

Persitema menjadi industri sepakbola di Temanggung,â€? imbuhnya lagi. Soal pembiayaan, Persitema juga deďŹ sit Rp 1,68 miliar untuk melakoni kompetisi. Sedangkan dari APBD, tim berjuluk laskar Bambu Runcing itu mendapat sokongan sebesar Rp 1,6 miliar. Jika musim 2011/2012 Persitema promosi ke divisi utama,

(rif)

pihaknya mematok angka sebesar Rp 4 miliar-Rp 5 miliar. “Itu sudah sangat standar untuk klub divisi utama. Kami sendiri berharap agar pemerintah tetap tidak melarang APBD untuk sepakbola, karena sepakbola saat ini menjadi hiburan rakyat dan alat pemersatu,� tutupnya. (wig/rif)


EKONOMI & BISNIS

KAMIS, 14 Juli 2011

14

Antisipasi Lebaran Maskapai

Tujuan

Jam Berangkat

Sby

10.40 (Daily) 18.15 (Operate Jumat & Minggu)

Jkt

06.20, 11.20 (Daily) 18.10 (Daily) 12.35 (Daily)

Bjmsn BjmsnSmg

14.50 (Daily)

MI & BISNIS Garuda Indonesia

Jkt

06.05, 07.35, 09.20, 10.55,12.35, 14.55, 16.00, 17.00, 18.35

Batavia Air

Jkt

08.30, 17.30 (Daily)

Jkt

06.50, 11.40, 15.15

Lion Air

Sumber : Bandara A. Yani Semarang *) Jadwal sewaktu-waktu bisa berubah

Daftar Harga Sembako

ENGAH Beras C4 Super C4 Gula Pasir Minyak Goreng Kemasan Tanpa kemasan Daging sapi Daging ayam Telur Elpiji 3 kg Elpiji 12 kg Cabai Merah besar Merah keriting Rawit Bawang merah Bawang putih Minyak tanah Mentega kemasan Kedelai Jagung

Rp 7.000/kg Rp 6.500/kg Rp 10.250/kg Rp 12.400/kg Rp 10.000/kg Rp 58.000/kg Rp 22.000/kg Rp 15.500/kg Rp 13.000 Rp 74.000

KA Jual Tiket Lebih Awal MENGANTISIPASI tingginya permintaan serta antrean yang panjang, PT Kereta Api Indonesia (KAI) membuka penjualan tiket KA lebih awal. Bila tahun lalu tiket angkutan Lebaran mulai dijual pada H-30, untuk tahun ini tiket dijual mulai H-40. Hal tersebut disampaikan Humas PT KAI Daerah Operasi IV Semarang Sapto Hartoyo kemarin. Disampaikan, berbagai upaya memang dirancang untuk meminimalkan antrean tiket kereta api angkutan lebaran. “PT KAI akan membuka penjualan tiket kereta api 16 Juli mendatang. Antisipasi

meningkatnya antrean memang kami lakukan, termasuk penjualan tiket yang bisa dilakukan secara online GL VHOXUXK VWDVLXQ ´ XMDU Sapto Hartoyo. Ditambahkan, keberadaan mobile ticketing dan drive thru yang telah diresmikan beberapa waktu yang lalu juga merupakan upaya untuk memperpendek antrean. PT KAI juga akan melakukan upaya untuk mengantisipasi aksi borong tiket yang biasa dilakukan oleh calo. Di antaranya dengan melakukan pembatasan pembelian tiket. Satu orang pembeli hanya dibatasi membeli empat lembar tiket. “Kami hanya berupaya membatasi pembelian tiket dalam

jumlah yang tidak wajar. Karena dengan sistem online ini sebenarnya kami tidak bisa membedakan mana \DQJ FDOR ´ XMDU 6DSWR Terkait dengan harga tiket, Sapto mengatakan PT KAI hanya akan memberlakukan tarif batas atas dan batas bawah. Harga tiket disesuaikan dengan harga tiket terjauh. PT KAI juga tidak akan memberlakukan harga tiket parsial. “Tarif batas atas dan batas bawah ditentukan berdasarkan momen tertentu. Misalnya KA Sindoro dan KA Muria memiliki tarif batas bawah Rp 300 ribu. Pada saat tertentu bisa mencapai Rp 500 ULEX ´ MHODVQ\D

Sementara itu dalam menghadapi arus Lebaran, PT KAI Daops IV telah mempersiapkan kereta yang memadai. Termasuk pemeliharaan rutin yang dilakukan di depo dan Balaiyasa Tegal dan Manggarai. “Ada 10 gerbong kereta yang sedang menjalani pemeliharaan rutin di Balaiyasa Tegal, terdiri dari empat KA bisnis dan enam KA ekonomi. Sementara di Balaiyasa Manggarai ada enam gerbong. Diharapkan seluruh proses pemeliharaan dapat diselesaikan pada H-12 lebaran, sehingga pada H-10 sudah dapat GLRSHUDVLNDQ ´ XMDU 0DQDJHU 6DUDQD PT KAI Daops 4 Semarang, Eko Purwanto. (nuh/tab)

TabunganKu Bank Jateng

Tertinggi di Jawa Tengah Promosikan UMKM, ISEI Gelar Pameran

Rp 15.000/kg Rp 8.000/kg Rp 18.000/kg Rp 20.000/kg Rp 23.000/kg Rp 8.500/l Rp 4.700/200 gram Rp 6.500/kg Rp 5.000/kg

Sumber : Pantauan dari Pasar Tradisional Semarang serta Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kota Semarang

HARSEM/DOK

Emas, tepat untuk sarana investasi

Permintaan Emas Meningkat SAAT ini emas sudah bukan lagi sekedar benda mati. Namun masyarakat sudah memiliki penilaian bahwa emas merupakan barang yang tepat untuk sarana investasi. Itulah sebabnya permintaan emas semakin meningkat. Hal tersebut disampaikan oleh Monex Market Strategist, Vicky Amarnani di sela-sela Exlusive Training bertemakan “Protect and Increase Your Wealth with Gold Invesmentâ€?, di Hotel Horison Semarang, belum lama ini. Selain masyarakat umum, investor besar pun kian banyak yang membeli emas. Hal ini disebabkan harga emas yang terus meningkat. Bahkan sangat kecil kemungkinannya mengalami penurunan. “Emas merupakan ukuran kekayaan yang tertua dan paling efektif dibandingkan logam mulia lainnya. Banyak yang yakin bahwa emas sebagai sarana investasi mampu menangkal LQĂ€DVL +DO LQL ELVD GLEXNWLNDQ GHQJDQ KDUJD emas yang semakin tinggi manakala terjadi LQĂ€DVL ´ XMDU 9LFNL Sementara itu Corporate Communication PT Monex Investindo Branch Semarang Pratiwi Cristin Harnita mengatakan, cara termudah dan terbaru berinvestasi emas dapat dilakukan dengan cepat melalui sistem online, lewat internet. Saat ini hampir semua orang bisa melakukan akses ke pasar emas dunia. “Meski saat ini sudah banyak yang paham terhadap investasi emas, Monex tetap akan melakukan edukasi kepada masyarakat terkait pentingnya investasi emas. Edukasi akan kami berikan melalui training VHPDFDP LQL ´ XMDUQ\D Exlusive Training merupakan rangkaian roadshow ke 14 kota di Indonesia. Ditambahkan, pihaknya sangat memberikan perhatian terhadap edukasi, baik terhadap nasabah maupun calon klien. Harapannya, kegiatan yang dilakukan setiap dua bulan sekali itu mampu memberi tambahan pengetahuan kepada masyarakat. (nuh/tab)

HARSEM/DOK

Sapto Hartoyo

HARSEM/DOK

Direktur Pemasaran Bank Jateng (dua kiri) menerima penghargaan Bank Penghimpun Dana Masyarakat Terbesar dalam Program TabunganKu, yang diserahkan Wakil Gubernur Jawa Tengah Rustriningsih (tengah), didampingi Ketua ISEI Cabang Semarang

Oleh Nur Hidayat Bank Jateng berhasil memperoleh penghargaan sebagai Bank Penghimpun Dana Masyarakat Terbesar dalam program TabunganKu di Jawa Tengah.

D

ANA masyarakat yang berhasil dihimpun hingga akhir Juni 2011 melalui program TabunganKu tersebut mencapai Rp 19,6 miliar, dengan jumlah nasabah lebih dari 30 ribu orang. Penghargaan diserahkan Wakil Gubernur Jawa Tengah Hj Rustriningsih, yang didampingi Ketua ISEI Cabang Semarang, kepada Direktur Pemasaran Bank Jateng, Joko Sambodo, dalam acara Seminar Nasional Gerakan Indonesia Menabung di Hotel Novotel, Semarang, kemarin. “Kami mengucapkan terima kasih atas penghargaan ini. Ini bentuk komitmen kami untuk mendukung Gerakan Indonesia Menabung melalui program

7DEXQJDQ.X LQL ´ NDWD -RNR 6DPERGR GL sela-sela acara. Menurut Joko, jaringan kantor yang merambah ke seluruh pelosok Jawa Tengah dan pelayanan yang ramah menjadi kunci sukses menghimpun dana masyarakat lewat TabunganKu. Joko menambahkan, dengan raihan prestasi ini Bank Jateng semakin mengukuhkan dirinya sebagai “Banknya 0DV\DUDNDW -DZD 7HQJDK´ Âł,QL VHMDODQ dengan amanat Bank Indonesia untuk menjadikan Bank Jateng sebagai bank regional champion ´ XMDUQ\D Apresiasi Tinggi Dalam sambutannya, Wakil Gubernur Jawa Tengah Rustriningsih memberi

apresiasi tinggi terhadap capaian yang diraih Bank Jateng. Menurut Rustri, potensi menghimpun dana masyarakat di Jawa Tengah sangat besar, karena penduduknya mencapai lebih dari 30 juta orang. “Dana masyarakat yang dihimpun ini dapat menjadi alternatif pembiayaan pembangunan melalui fungsi intermediary bank. Hal ini karena anggaran pemerintah terbatas, sehingga SHUOX GXNXQJDQ SHUEDQNDQ ´ MHODV Rustriningsih. TabunganKu sendiri merupakan program dari Gerakan Indonesia Menabung yang dicanangkan presiden sejak Februari 2010 di seluruh bank nasional, tak terkecuali Bank Jateng. Program TabunganKu bertujuan untuk menghimpun dana masyarakat dan mengedukasi masyarakat agar berinvestasi dalam bentuk tabungan. Yang menarik, TabunganKu bebas biaya administrasi dan setoran awal yang sangat ringan, sehingga seluruh lapisan masyarakat dapat menggunakannya. (tab)

UNTUK mempromosikan UMKM, Ikatan Sarjana Ekonomi Indonesia (ISEI) bersama dengan Bank Indonesia menggelar Pameran UMKM dan Perbankan. Kegiatan yang diselenggarakan di Mall Paragon ini dibuka Wakil Gubernur Jateng Rustriningsih, dan berlangsung sejak 13 Juli sampai 17 Juli 2011. Pameran ini merupakan rangkaian dari kegiatan Seminar Gerakan Indonesia Menabung yang digelar di Hotel Novotel. Seminar tersebut mengangkat tema “Mobilisasi Tabungan Domestik XQWXN 3HPELD\DDQ 3HPEDQJXQDQ ´ Ketua panitia Untari mengatakan, aneka kegiatan yang digelar oleh merupakan wujud kepedulian ISEI terhadap perkembangan perekonomian. “Yang dimiliki oleh ISEI terutama adalah pemikiran. Selain itu kami juga punya jaringan yang luas. Oleh karenanya, kedua hal yang merupakan kelebihan kami, berusaha kami sumbangkan untuk SHUNHPEDQJDQ SHUHNRQRPLDQ EDQJVD ´ XMDU Untari. Dari sumbangan pemikiran, menurut Untari, diadakanlah seminar. Sedangkan dari luasnya jaringan, dengan menggandeng BI, diadakan pameran UMKM, sekaligus mempromosikan produk-produk mereka. Sementara itu Deputi Pemimpin BI Semarang Sutikno mengatakan, pameran UMKM dan perbankan bisa menjadi VDUDQD PHQGRURQJ PDV\DUDNDW PHOHN ÂżQDQVLDO “Dengan Financial Inclusion tersebut diharapkan dapat meningkatkan pemerataan, mendorong pertumbuhan ekonomi dengan semakin banyak orang yang terlayani lembaga keuangan, dan meningkatkan stabilitas SHUHNRQRPLDQ ´ XMDU 6XWLNQR Sedangkan Wagub Jateng Rustriningsih menyoroti upaya peningkatan kesadaran masyarakat untuk menabung. “Diharapkan masyarakat menjadi semakin sadar menabung. Tidak hanya dari sisa dana yang ada, namun betul-betul fokus dengan tabungan. Dan untuk mengubah perilaku tersebut diperlukan SHQGHNDWDQ EXGD\D GDQ SHULODNX ´ XMDU Rustriningsih. (nuh/tab)

Industri Gula Nasional akan Direvitalisasi PEMERINTAAH akan merevitalisasi seluruh industri JXOD QDVLRQDO \DQJ VHODPD LQL GLDQJJDS LQHÂżVLHQ pada 2015 dan menunjuk Pusat Audit Teknologi BPPT untuk mengaudit kapasitas aset-aset teknologi industri gula tersebut. “Kami akan mengaudit berbagai hal. Misalnya teknologi apa yang harus diganti. Audit tidak saja dilakukan di pabriknya, tapi seluruhnya mulai dari perkebunan tebu, yang berkaitan dengan peningkatan KDVLO SDQHQ WDQDPDQ WHEX ´ NDWD $U\D 5H]DYLGL Direktur Pusat Audit Teknologi (PAT) BPPT.(tab)

Direksi PTPN

Belum Bisa Beri Pinjaman Lunak DIREKSI PTPN hingga saat ini belum mampu memberikan pinjaman lunak sebagaimana yang diharapkan oleh Serikat Pekerja. Padahal pinjaman tersebut sangat diharapkan oleh para pekerja, untuk meningkatkan kesejahteraan. Ketua terpilih Federasi Serikat Pekerja Perkebunan IX Divisi Tanaman Tahunan (FSPP) Budiyono mengatakan, selama ini para

pekerja memang memperoleh pinjaman. Namun besar pinjaman maksimal dari koperasi karyawan tersebut hanya Rp 5 juta. “Oleh karenanya, kami dari Serikat Pekerja PT Perkebunan Nusantara (PTPN) IX menuntut agar manajemen memfasilitasi pemberian pinjaman lunak. Harapannya, hal tersebut akan memberi kesempatan kepada pekerja untuk memiliki usaha

VDPSLQJDQ ´ XMDU %XGL\RQR XVDL penutupan Mubes FSPP belum lama ini. Jangka Panjang Ditambahkan, pihaknya berharap mendapatkan pinjaman lunak jangka panjang, dengan nilai berkisar antara Rp 5 juta sampai Rp 80 juta. Sementara bunga yang diberlakukan di bawah suku bunga perbankan.

Menurut Budiyono, dengan adanya pinjaman lunak tersebut akan membuka peluang bagi karyawan atau keluarganya untuk memiliki usaha. Namun sayangnya hal tersebut belum bisa diwujudkan karena pihak Direksi PTPN belum memiliki aturan yang mendukung. “Sebenarnya dari direksi sudah menawarkan jalan keluar. Yaitu dengan memberikan pinjaman

bergulir hasil kerjasama PTPN IX dengan BRI. Namun bunga pinjaman masih sama dengan EXQJD SHUEDQNDQ ´ XMDUQ\D Sebagai tindak lanjut, dirinya berencana untuk melakukan audiensi dengan Dewan Komisaris untuk meneruskan aspirasi para karyawan. Harapannya, akan ada jalan terbaik yang dihasilkan dari pertemuan tersebut. (nuh/tab)


JURNALISME PUBLIK

15

KAMIS, 14 Juli 2011

Strategi Karate Tangani Keluhan Konsumen Elpiji

Oleh Sigid Purnomo, SH “Pelanggan yang kecewa adalah sumber terbesar Anda untuk belajar� (Bill Gates, founder Microsoft).

N

UKILAN kata bijak di atas patut kita resapi. Bill Gates tentu tak asal bicara. Ia telah jatuh bangun menangani pelanggan. Dari pelangganlah ia belajar bagaimana melakukan pembenahan terhadap produknya hingga berujung pada kepuasan pelanggan. Apalagi jika mengingat adagium customer is the king, pelanggan adalah raja. Jadi, ketika pelanggan mengajukan komplain adalah hal yang wajar bagi sebuah perusahaan. Dan, menyambut baik komplain hukumnya wajib. Pertanyaannya, bagaimana supaya komplain itu dapat tertangani secara efektif? Perlu disadari bahwa setiap komplain yang diterima dari pelanggan merupakan indikasi bahwa sebenarnya pelanggan tersebut masih akan tetap setia. Oleh sebab itu, sudah seharusnya setiap komplain yang disampaikan para pelanggan yang mempunyai masalah, disambut dengan ucapan terima kasih oleh frontline staff atau customer service/customer care. Sebaliknya, perusahaan wajib berterima kasih karena komplain memberikan kesempatan kepada perusahaan untuk melakukan penyempurnaan-penyempurnaan atas produk atau layanannya. Manajemen Komplain Lantas, apa penyebab munculnya komplain? Yang pasti, lantaran adanya ketidakpuasan pelanggan atas produk barang dan jasa, kegagalan perusahaan memenuhi harapan pelanggan, serta rendahnya respons perusahaan atas keluhan pelanggan. Oleh karena itu, perusahaan mesti melakukan manajemen komplain yang dapat memberikan dampak \DQJ VLJQLÂżNDQ WHUKDGDS HIHNWLYLWDV pelayanan dan persepsi pelanggan terhadap perusahaan yang bersangkutan.

Seperti dituturkan D.M. Martin (1994), “Mature organizations encourage customers to complain. They seek to convert complaining FXVWRPHUV LQWR VDWLVÂżHG FXVWRPHUV´. Dari sinilah kita lantas menjadi mahfum bahwa manfaat komplain adalah: 1. Membuat perusahaan semakin tahu akan kelemahan atau kekurangannya dalam memberikan pelayanan kepada pelanggan; 2. Sebagai alat introspeksi diri untuk selalu responsif dan mau memperhatikan ‘suara’ dan ‘pilihan’ pelanggan; 3. Mempermudah mencari jalan keluar untuk meningkatkan mutu pelayanannya; 4. Bila segera ditangani, pelanggan merasa kepentingan dan harapannya diperhatikan; 5. Dapat mempertebal rasa percaya dan kesetiaan pelanggan; 6. Penanganan komplain yang benar dan berhasil bisa meningkatkan kepuasan pelanggan. Langsung Tangani Keluhan 7KH EHVW ZD\ WR KDQGOH FXVWRPHUÂśV FRPSODLQWV LV WR KDQGOH LW DQG WDNH action quickly. Often customers get angrier because their requests take too ORQJ WR EH KDQGOHG Ya, cara terbaik menangani keluhan pelanggan adalah dengan langsung menanganinya dan segera ditindaklanjuti. Sebab jika tidak, pelanggan bertambah marah. Sesempurna apa pun pelayanan yang diberikan tidak selalu langsung memuaskan pelanggan karena pengharapan pelanggan tidak selalu sama dengan asumsi kita, akan ada saja kemungkinan di mana pelanggan merasa tidak puas. Sebenarnya hal seperti ini lumrah saja dan tidak perlu ditakuti atau dihindari. James Gwee, pakar di bidang pelayanan pelanggan menyarankan, hadapi komplain dengan Karate, jangan dengan Taichi. Maksudnya, seperti seorang karateka jika menghadapi serangan akan langsung dihadapi, sementara pemain Taichi kalau ada serangan maka tidak selalu dihadapi secara frontal tetapi melemparkan/meneruskan energi serangan ke samping. Jadi responsif adalah jawaban atas semuanya. Menjawab komplain dengan Karate inilah yang agaknya diterapkan Pertamina. Pertamina dengan sigap merespons semua keluhan konsumen elpiji. Pertamina, misalnya, membentuk contact center atau kini dikenal dengan Contact Pertamina 500 000. Bagi Pertamina, contact center merupakan salah satu perwujudan dari tata nilai perusahaan yaitu customer IRFXVHG. Contact Pertamina 500 000 sekaligus juga menjadi EUDQG dari Pertamina Contact Center seperti halnya Call Mandiri 14 000, Halo BCA 500 888, Kring Pajak 500 200 dan sebagainya.

Selain itu, Contact Pertamina 500 000 juga merupakan akses bagi stakeholders untuk permintaan atau pemberian informasi, memberikan peningkatan pelayanan pelanggan atas produk dan jasa sebagai purna jual dan nilai tambah produk, membangun relationship dan loyalitas, membangun GDWDEDVH untuk pengembangan Customer Relation Management Perusahaan, dan memberikan pendapatan perusahaan seperti yang sudah dilakukan melalui Pesan Oli Pertamina 500 000. Dengan membuat single number semacam ini, pelanggan dapat dengan mudah mengakses langsung/ menyampaikan keluhan atau komplain melalui telepon rumah/kantor, CDMA Flexi dari seluruh wilayah Indonesia. Menurut rencana, nomor ini juga akan dapat diakses dengan nomor GSM. Suksesnya tidaknya operasional contact center adalah tersedianya informasi. Ketersediaan informasi ini diukur dari kinerja contact center yang disebut dengan istilah First Contact Resolution (FCR) yang berarti bahwa setiap kasus yang masuk diupayakan langsung bisa closed (tertangani) saat itu juga oleh agent contact center. Seperti sudah sedikit disinggung di atas, yang paling penting dari semuanya adalah langkah kongkret terhadap penanganan komplain dan harus dilakukan secepat mungkin. Waktu adalah faktor penting dan sangat menentukan dalam penyelesaian komplain. Pertamina menyadari hal ini. Makanya, korporasi raksasa ini langsung membesut crisis center yang cukup efektif. Ruang Crisis Center Pertamina menjadi pusat seluruh laporan terkait penanganan elpiji. Tim Crisis Center Pertamina yang bekerja selama 7 hari dalam dua shift ini, rutin melakukan resosialisasi pemakaian elpiji yang benar, penanganan korban, hingga operasional pengawasan distribusi tabung. Semua data ter-up GDWH tiap detik. Menyadari pentingnya kesiapan dan kesigapan Pertamina dalam menangani masalah elpiji yang belakangan menjadi sorotan pelbagai kalangan, Wakil Presiden Boediono meminta Pertamina meningkatkan sosialisasi penggunaan dan perawatan dari tabung gas beserta perangkatnya kepada masyarakat. Selain ditantangi tim, juga dapat melibatkan langsung masyarakat. Wapres juga meminta Pertamina merespons cepat setiap masalah. Jika terjadi insiden elpiji, harus ditangani cepat, akurat, dan tepat waktu. Upaya meminimalisasi insiden elpiji sebenarnya telah dilakukan Pertamina dengan menarik tabung elpiji kemasan 3 kg sebanyak 2 juta tabung dengan tabung yang baru dan jauh lebih aman. Bahkan, sampai saat ini pun di beberapa wilayah masih berlangsung program tukar tambah selang dan regulator standar SNI.

Talk Less Do More Oleh /XWÂż $GQDQ 0X]DPLO BERAWAL dari perkataan salah satu teman kampus, hari gini seorang mahasiswa mau jadi takmir? Kelihatannya, ketika kita telisik perkataan tadi, agaknya memberi ejekan kepada para takmir yang notabene seorang mahasiswa. Barang kali dia menganggap seorang takmir tidak bisa apa-apa dalam berorganisasi. Seorang mahasiswa bisa dikatakan jempolan, selama mau menjadi DNWLYLV \DQJ EDQ\DN LNXW NHJLDWDQ GDQ organisasi kampus. Mereka merasa EDQJJD ELVD PHQMDGL DNWLYLV \DQJ selalu bisa tampil dalam setiap event kampus. Tidak pandang dia berprestasi dalam perkuliahannya. Yang penting dia mau berorganisasi, kumpul dengan teman-teman kampus, dan berdemo memprotes kebijakan birokrasi yang meresahkan warga kampus, khususnya mahasiswa. Biasanya yang sering terjadi pembelokan sebuah niat, dari niatan ikhlas untuk memperjuangkan nasib warga kampus berubah menjadi niatan yang diselimuti kepamrihan. Misalnya supaya dipandang gagah di mata para mahasiswi.

Aksi Demo Sudah bisa kita tebak, setiap kali terjadi ketidakberesan dalam negara ini terkait kebijakan pemerintah yang mengesampingkan nasib masa depan rakyat, tentunya mengangkut nasib masa depan bangsa ini pula. Yang akan GLODNXNDQ DNWLYLV PDKDVLVZD UDSDW dengan kawan-kawannya, kemudian turun di jalan untuk melakukan aksi demo dengan dalih memperjuangkan nasib rakyat sebagai agen perubahan. Kebanyakan dari mereka asal turun di jalan, tidak memikirkan sebenarnya bagaimana cara berdemo yang baik. Sering pembakaran ban bekas di tengah jalan dilakukan, yang akan menyebabkan kemacetan lalulintas. Banyak dari fasilitas publik rusak. Imbasnya tidak memberikan kontribusi baik, malah membuat resah masyarakat. 0HPDQJ WLGDN VHODPDQ\D DNWLYLV mahasiswa boleh disalahkan karena aksi demo itu. Setidaknya akan menjadikan pemerintah berpikir seribu kali dalam proses pembuatan kebijakan. Berkat aksi turun di jalan, nasib rakyat bangsa ini selamat dari jeratan kebijakan pemerintah yang ngawur. Maka,

harapan merubah keadaan menjadi lebih baik bisa terealisasi. Tapi apa yang akan terjadi, ketika pemerintah tutup telinga dan mata, mau ada demo atau tidak, itu urusan belakang. Akibatnya para mahasiswa bingung memikirkan bagaimana caranya memperjuangkan nasib bangsa ini. Itulah realita yang terjadi, segala permasalahan diselesaikan dengan jalan demo. Mahasiswa yang euforia dan bangga atas gelar yang disandangnya, agent social change. Padahal gelar itu diraih atas keberhasilan mahasiswa dulu menumbangkan Orde Baru. Kemudian paska tahun 1998, para mahasiswa PHQMDGL PDQGXO DNDQ NUHDWLYLWDV Merawat Masjid Kembali kepada perkataan seorang teman, hari gini seorang mahasiswa mau jadi takmir. Memang seorang takmir masjid/mushola bertugas menjaga dan merawat baitullah, seperti menyapu, mengelap dan mengepel. Di samping tugas utamanya, mengumandangkan adzan, menyeru kepada kaum muslimin untuk melaksanakan sholat berjamaah.

Penanganan insiden gas elpiji juga cepat ditindaklanjuti Pertamina. Begitu menerima kasus/keluhan, misalnya insiden elpiji, Pertamina langsung merespons. Bekerjasama dengan aparat kepolisian, jika ada kejadian akan langsung ditinjau. Jika diakibatkan elpiji 3 kg maka dilaporkan ke crisis center dan satgas penanganan insiden akan memberikan guaranty letter ke rumah sakit supaya korban kecelakaan elpiji bisa lebih didahulukan. Apa yang dilakukan Pertamina merupakan FXVWRPHU IRFXVHG. Dengan begitu, Pertamina akan memiliki peluang menemukan kelemahankelemahan pelayanannya, dapat

PHQJLGHQWLÂżNDVL ZLOD\DK ZLOD\DK \DQJ perlu diperbaiki dan ditingkatkan, serta menunjukkan adanya tingkat perhatian dan kepedulian yang tinggi terhadap pemecahan masalah pelayanan. Di samping itu, dengan adanya prosedur komplain yang efektif dapat membantu Pertamina meningkatkan mutu produk dan pelayanannya. Semuanya itu menjadi piranti untuk mengembangkan suatu quality culture dalam perusahaan yang berfokus pada kepentingan dan harapan pelanggan. Menurut Guru Besar Kebijakan 3XEOLN 8QLYHUVLWDV %UDZLMD\D 3URI Dr Irfan Islamy, dengan sistem manajemen komplain yang baik, diharapkan terjadi perubahan dari

customer service yang bureaucratic routine menjadi fokus pada citizen QHHGV. Jika hal ini konsisten GLNDZDO PDND DNDQ WHUMDGL NRQYHUVL complaining customers menjadi VDWLVÂżHG FXVWRPHUV. Dengan demikian, keluhan dapat ditangani dengan lebih baik dan sekaligus ini menunjukkan pentingnya perhatian dan kepedulian perusahaan kepada pelanggannya. Perusahaan akan senantiasa mau mendengarkan pelanggannya, mau belajar dari kesalahan-kesalahannya dan terus-menerus memperbaiki dan meningkatkan mutu pelayanannya. Penulis Sekretaris Eksekutif Logos (Local *RYHUQPHQW 6WXGLHV -DZD 7HQJDK

ASPIRASI

Gratis, Bergabung di Komunitas UKM MELIHAT situasi masih sulitnya mencari pekerjaan yang sesuai, apalagi yang berupah mencukupi. Sementara kebutuhan hidup tidak mengenal strata, kaya maupun miskin sama, demikian dengan nilai/harga barang juga tidak jauh berbeda, cenderung selalu naik. Menjadi karyawan merupakan cita-cita hampir semua orang yang telah menamatkan pendidikan di bangku sekolah maupun kuliah. Meski setelah menjalani kadang ada ketidaknyamanan dan berujung pada resign atau berganti pekerjaan baru. Salah satu pilihannya adalah mencoba berwirausaha. Berbicara kewirausahaan, berhubung dekat dengan dunia ide-ide, mental, kreatif, semangat juang serta bagaimana merubah masalah menjadi peluang yang menguntungkan. Untuk itu sebagai mitra UKMTOP, saya tergerak untuk memperkenalkan UKMTOP sekaligus mengajak para generasi

muda dan keluarga Indonesia bergabung dalam Komunitas UKMTOP. Program UKMTOP ini baru diluncurkan pada tanggal 1 Mei 2011 di Yogyakarta, dan kini makin banyak mitra UKMTOP yang terbantu dengan adanya program ini. Misinya membangun sekaligus membantu mewujudkan kehidupan yang lebih baik, bagi para mitranya dan keluarga Indonesia. Usaha Keluarga Mandiri (UKM) yang dirintis ini dapat menjadi sarana usaha yang dapat dipercaya WUXVW menyejahterakan RSXOHQW dan dapat dibuktikan SURYDEOH sehingga disebut UKMTOP. Kegiatan yang nantinya akan dilakukan komunitas ini antara lain bincang-bincang usaha, berbagi SHQJDODPDQ PRWLYDVL PHQMDOLQ keakraban dan menjadi keluarga dalam komunitas UKMTOP. Baik secara tatap muka langsung maupun

melalui online. Peserta terbuka untuk umum dari segala penjuru daerah dan beragam profesi, baik mahasiswa, dosen, karyawan, ibu rumah tangga, pensiunan, dan lain-lain. Pendaftaran silahkan kirim SMS nama, usia, pekerjaan dan alamat lengkap Anda ke 081 5680 7319, 0813 4638 7301 atau melalui facebook saya di winasis_family@yahoo.com. Jika ada info kegiatan acara, DNDQ NDPL KXEXQJL YLD 606 atau tercantum di FB. Menjadi anggota Komunitas UKMTOP gratis, tidak dipungut biaya dan terbuka bagi seluruh masyarakat di manapun berada, terlebih dengan memanfaatkan teknologi internet. Mari, manfaatkan komunitas ini untuk belajar berwirausaha yang mandiri, tangguh, beretika, dan berguna bagi masyarakat di sekitar kita. Amin. Tatang Winasis, Mitra UKMTOP ZZZ XNPWRS WN +3

Pemprov Tolak Bantu Penyair ke Palembang DELAPAN penyair Jawa Tengah diundang ke Pertemuan Penyair Nusantara (PPN) V di Palembang, 16-19 Juli mendatang. PPN merupakan forum komunikasi penyair Asia Tenggara, terdiri dari Indonesia, Malaysia, Singapura, Brunei Darussalam, Thailand, dan QHJDUD QHJDUD $VLD 3DVLÂżN 7DKXQ lalu PPN diselenggarakan di Brunei Darussalam. Sekretaris Dewan Kesenian Jawa Tengah (DKJT) Gunoto Saparie mengatakan, selain dirinya penyair Jateng yang diundang adalah Heru Emka (Semarang), Jumari HS (Kudus), Nana Riskhi Susanti, Dyah Setyawati, Nurrochman Sudibyo, Lanang Setyawan, dan Enthieh

Kalau hanya itu saja, tentulah seorang takmir tidak akan mampu bisa berdemontrasi memberontak kebijakan pemerintah yang mengutamakan kepentingan golongan. Perlu diketahui bersama, memang mereka memfokuskan diri di masjid. Tapi jangan salah, mereka berani melakukan hal yang berbeda dalam memperjuangkan nasib bangsa ini. Mereka tidak mau banyak orasi, tapi mereka berbuat hal yang lebih menjanjikan kebaikan bagi kehidupan masyarakat. 7DON OHVV GR PRUH. Saya bisa katakan bahwa seorang takmirlah yang benar-benar menjalankan amanat Tri Dharma perguruan tinggi yaitu pendidikan, penelitian, dan pengabdian masyarakat, yang selalu menyandarkan segala DNWLYLWDVQ\D NHSDGD GXD KDO LQWHOHNWXDO dan spiritual. Inilah bentuk perjuangan seorang takmir yang notabene juga seorang mahasiswa, yang benar-benar mengemban gelar sebagai agent social change. Pertama dalam bidang pendidikan. Tak bisa dihitung banyak jumlah Taman Pendidikan Alquran (TPQ) yang berada di sekitar masjid/mushola. Di sinilah peran para takmir mengamalkan semua ilmu yang diperoleh dari kampus kepada anak-anak sebagai penerus bangsa. Tak jarang dari mereka tidak mengharapkan banyaknya bisyaroh (gaji). Yang terpenting mereka bisa memperjuangkan nasib bangsa dalam

Mundakir (kelimanya dari Tegal). “Undangan ini merupakan bukti kepenyairan Jateng telah mendapat tempat di mancanegara, paling WLGDN $VLD 7HQJJDUD 3URGXNWLYLWDV NUHDWLYLWDV GDQ DNWLYLWDV NDPL mendapat pengakuan,� katanya. Gunoto mengatakan, PPN V akan dihadiri tak kurang 160 penyair Asia Tenggara. Puisi-puisi para penyair dimasukkan dalam antologi $NXODK Musi setebal 624 halaman, dan akan diluncurkan saat pembukaan PPN V oleh Gubernur Sumatera Selatan Alex Nurdin,� ujarnya. Gunoto yakin kalau delapan penyair Jateng akan bisa memenuhi undangan bergengsi itu. Apalagi, Semarang-Palembang sebenarnya

bidang pendidikan. Kita ketahui bersama, biaya pendidikan saat ini sangatlah mahal. Di samping itu, tidak sedikit dari para takmir yang mau memberikan bimbingan belajar bagi anak-anak, tausiyah agama kepada masyarakat, bahkan khotbah setiap hari Jumat. Inilah yang sangat dibutuhkan masyarakat saat ini. Pastinya selama para takmir terjun langsung dalam mendidik. Mereka juga mampu untuk mengadakan penelitian, menciptakan temuan-temuan yang LQRYDWLI WHUNDLW EDJDLPDQD PHQFLSWDNDQ generasi penerus yang berintelektual tinggi dan berjiwa Islami. Para takmir memiliki peran penting di setiap acara baik keagamaan maupun bukan, seperti Maulid Nabi, Isra’ Mi’raj, Sya’banan, Syuronan, Agustusan, kerja bakti dan masih banyak lagi acara kemasyarakatan lainnya. Yang tak jarang mengikutsertakan para takmir sebagai panitia acara tersebut. Ini adalah contoh kecil dari memberikan kontribusi riil dalam mengabdi pada masyarakat. Di sinilah para takmir bisa menyumbangkan pemikiran-pemikiran briliannya. Dan pada akhirnya bisa mengayomi masyarakat setempat. ,QWLQ\D DNWLYLWDV \DQJ GLODNXNDQ selama menjadi takmir bisa menjadi bekal bagi dirinya ketika terjun langsung dalam masyarakat di masa depan.

WLGDN EHJLWX MDXK Âł6D\DQJ 3HPSURY Jateng menolak memberikan bantuan untuk keberangkatan kami ke Palembang,â€? tambahnya. “Ini momen penting bagi kepenyairan Jateng, sehingga sayang kalau dilewatkan. Tahun depan PPN VI dijadwalkan akan diadakan di Thailand ataupun Singapura, dua negara yang belum mendapat jadwal. Tetapi kemungkinan besar di Thailand,â€? katanya. PPN V rencananya dilaksanakan di Hotel Swarna Dhipa Palembang. Sedangkan malam baca puisi akan dilaksanakan di Kambang Iwak dan di depan Jembatan Ampera. Gunoto Saparie, Sekretaris DKJT, HP 081932354496

Dengan demikian, seorang takmir tidaklah kalah hebatnya dengan para DNWLYLV NDPSXV 0DODK ELVD GLNDWDNDQ SDUD WDNPLU OHELK EDLN GDULSDGD DNWLYLV kampus. Mengapa, karena seorang takmir bisa saja menjadi seorang DNWLYLV ZDODX EXNDQ VHEDJDL OHDGHU. Ya, setidaknya para takmir bisa menyumbangkan ide cemerlangnya dalam bentuk karya tulisnya, baik yang termuat di buletin kampus maupun di berbagai surat kabar untuk kebaikan warga kampus pada khususnya dan warga bangsa ini pada umumnya. 7DSL VHRUDQJ DNWLYLV WLGDN ELVD melakukan apa yang dilakukan para takmir. Dengan demikian, bukannya disalahkan, justru harus dibanggakan. Artinya walaupun sebagai mahasiswa janganlah ragu bahkan malu untuk menjadi seorang takmir. Karena WLGDN KDQ\D DNWLYLV NDPSXV \DQJ ELVD memperjuangkan nasib bangsa, tetapi para takmir pun bisa! Penulis Mahasiswa Matematika GDQ $NWLYLV +0- 7DGULV ,$,1 :DOLVRQJR VHUWD 7DNPLU 0XVKROD $W 7DXEDK 6HPDUDQJ +3 Redaksi menerima surat pembaca, rilis, liputan dan opini pembaca melalui e-mail harian. semarang@yahoo.com, dilampiri foto diri, kegiatan dan KTP yang masih berlaku.


OASE

ukses SNgejazz

Mengejutkan Mahasiswa Penerima Beasiswa MAJESTY Convention Hall, Semarang, kemarin siang tiba-tiba dikejutkan kehadiran Bondan Prakoso & Fade2Black dari balik panggung, di acara penyerahan beasiswa Semen Gresik bagi mahasiswa berprestasi terbaik dari 10 perguruan tinggi di Indonesia. Para mahasiswa penerima beasiswa tak menyangka kehadiran bintang tamu kejutan ini. Selama sekitar satu jam, beserta tiga orang rapper, Titz, Santoz, dan Lezzano, ditambah dua orang additional player di instrumen gitar dan drum, Bondan (bass) tampil menghibur. Membuka aksi, Bondan Cs langsung

Meski terbilang masih baru di belantika musik Tanah Air, namun kehadirannya sudah menghipnotis beberapa remaja penggemarnya.

“Bebas Sendiriâ€? di “Catatan Harian Si Boyâ€? keterlibatan Xiruz mengisi soundtrack ÂżOP tersebut lantaran sang sutradara, Putratama Tuta sempat mendengarkan beberapa materi lagu album kedua di sela-sela rekaman. “Awalnya kami sudah kerjasama pada saat pembuatan videoklip. Lalu di sela pembuatan album kedua, Mas Tuta sempet ngedengerin beberapa lagu kami. Terus akhirnya dia nawarin untuk ngisi soundtrack, dan terpilihlah lagu Bebas Sendiri itu,â€? bebernya. HARSEM/HERY PRIYONO Agus menambahkan, Bebas Sendiri bercerita tentang seorang cowok yang tidak mau terlalu SETELAH meluncurkan album perdana diatur-atur dan dikekang. Lagu tersebut menjadi salah bertajuk Yang Terdalam dengan nomor satu dari 10 lagu lainnya seperti Apa yang Salah, Don’t andalan Yang Terdalam dan Hanya Get Me Wrong, dan Pembunuh Cinta. Aku, 2009 silam, kini grup band Xiruz “Untuk pengerjaan album kedua ini, proses kembali hadir dengan tembangproduksinya dipercayakan pada Pay BIP. Temanya tembang baru di album kedua masih seputar cinta, yang dikemas dengan musik mereka. Xiruz tampil dalam tur rock serta digarap lebih modern dan easy listening,â€? promo album terbaru mereka di imbuh Agus. Liquid CafĂŠ Semarang, Selasa (12/7) Dalam tur promo mereka di Semarang, Xiruz yang malam lalu. diawaki Agus (vokal), Away (kibor), Kuro (drum), Salah satu lagu mereka, Bebas $ÂżG JLWDU 5XG\ EDVV GDQ -R JLWDU PHPEDZDNDQ Sendiri menjadi original soundtrack beberapa nomor lagu Have A Nice Day, Apa yang ÂżOP &DWDWDQ Harian Si Boy yang Salah, Terdalam, I Don’t Wanna Miss A Thing, Don’t tayang sejak 1 Juli lalu di Get Me Wrong, Musnah, Bebas Sendiri, Pembunuh jaringan bioskop Tanah Air. Cinta, dan Rockin Free World. (hep/dnr) Agus, vokalis mengatakan,

Syahrini

Berjaya di Austria PL

M/K

RSE

HA

inbox Peluncuran Album Perdana

Langensuko “#1� di Liquid Cafe

HARSEM/DOKUMENTASI

menyodorkan Ekspresikan yang bikin mahasiswa menyerbu ke bibir panggung. Tak sedikit dari mereka yang turut bernyanyi bersama. “Gue senang bisa main di sini, apalagi kalian yang mendapat beasiswa dari Semen Gresik adalah para juara bagi bangsa ini ke depannya,� ujar Bondan dari atas panggung sebelum membawakan nomor Juara. Berturut-turut, beberapa nomor hits yang diambil dari beberapa album mereka digelontorkan. Sebut saja Hidup Berawal dari Mimpi, Tetap Semangat, For All, Kita Selamanya, Bunga, dan Keroncong Protol. Selain Bondan Prakoso & Fade2Black sebagai kejutan hiburan, acara juga diwarnai rilis situs resmi Semen Gresik. (hep/dnr)

Tur Promo Album Kedua Xiruz

(dnr)

BEKERJASAMA dengan LS Production, Liquid Cafe Semarang kembali menjadi tempat persemaian embrio generasi musik baru Tanah Air, khususnya lokal Jateng. Salah satu band pengisi acara komunitas reggae di kafe yang berada di Thamrin Square ini, Langensuko akhirnya merilis album perdana mereka ke publik. Peluncuran album perdana Langensuko bertajuk #1 bakal dikemas dalam event bertema “Reggaevolution�, Jumat (15/7), mulai pukul 22.00. Dua grup band reggae lokal lainnya, Rastaline dan Saestu didaulat sebagai pembuka acara. #1 sendiri merupakan album yang sudah lama tertunda, lantaran kesibukan masing-masing

HARSEM/HERY PRI YONO

Bondan Prakoso & Fade2Black

Dhisa

BERMODAL single Aku Jomblo dan Cintaku Kamu, Andhisa Paramitha atau populer dengan nama Dhisa mengaku ingin disejajarkan dengan penyanyi-penyanyi di usianya seperti Sherina, Agnes Monica, dan Gita Gutawa. �Saya sangat percaya diri dengan dukungan dari Mas Yovie Widianto. Dia sangat mengerti karakter vokal aku, yang jazzy,� kata Dhisa, saat ditemui di studio rekaman di kawasan Sarinah, Jakarta Pusat, kemarin. �Saya yakin bersandar pada Yovie Widianto bakal sukses,� imbuh gadis manis kelahiran Denpasar, Bali, 3 September 1990 ini. Yovie sangat mendukung dan melihat kelebihan luar biasa yang dimilki Dhisa. �Ketika single pertama diluncurkan, RBT-nya termasuk yang sangat tinggi, walau dia lebih banyak project off air dibanding on air-nya,� ujar musisi bertangan dingin ini. �Dia juga mulai belajar membuat lagu sendiri. Untuk musisi baru seperti Dhisa, ini menurut saya baik,� lanjut pentholan Kahitna ini. Single pertama Dhisa, Cintaku Kamu yang diciptakan Yovie Widianto, merupakan satu dari 10 lagu di album perdananya yang bertajuk First Journey. Di debut albumnya ini, Dhisa seolah curhat tentang perjalanan hidupnya, dari karir sampai urusan asmara. Tak tanggung-tanggung, kekasih Ressa Herlambang ini juga menggaet musisi jazz kawakan Idang Rasjidi, Tompi, DJ Sumantri, serta vokalis T-Five, Paul dalam penggarapan albumnya. �Idang Rasjidi itu yang mengasah bakat saya dari kecil dan kebetulan papa masih kerabat dari Idang Rasjidi. Sedangkan bareng Paul, saya bawain dua lagu, Apa Artinya Aku Sayang dan Tak Bisa Melepasmu,� ungkap Disha. Dhisa, yang juga sepupu penyanyi Vidi Aldiano mengaku dirinya tidak mau mengikuti musik Melayu yang belakangan menguasai pasar musik Tanah Air. �Jazz itu melekat di diri saya. Saya nggak mau ikut-ikutan Melayu. Idealisme saya tinggi untuk membuat musik Tanah Air ini berbeda setelah kehadiran saya. Semangat dan yakin aja, deh,� ujar Dhisa, yang semakin padat dengan jadwal manggung di sejumlah program televisi dan panggung off air.

16

KAMIS, 14 Juli 2011

TIDAK hanya sukses manggung di Indonesia, Syahrini membawa aksi panggungnya ke mancanegara. Kali ini yang merasa terhibur adalah masyarakat Austria dan Indonesia yang menghadiri pesta rakyat yang diadakan di lapangan olahraga KBRI/PTRI Wina, akhir pekan lalu. Mantan pasangan duet Anang Hermansyah ini sukses menggoyang ribuan penonton dalam acara tahunan sebagai rangkaian peringatan HUT RI yang disaksikan warga Austria serta negara sekitar. “Dalam pesta rakyat yang diisi dengan bazar, permainan rakyat, eksibisi pertandingan sepakbola dan hiburan,

Syahrini menggoyang pengunjung di tengah terik matahari musim panas Kota Wina,� ujar Sekretaris Ketiga KBRI Wina Luna Amanda Sidqi kepada Antara London, kemarin waktu setempat. “Aku senang bisa menghibur masyarakat di sana. Ini benarbenar pengalaman istimewa dan membahagiakan bagiku,� ujar Syahrini, yang tampil bersama adiknya, Aisyah. Selain Syahrini, tampil pula Dwiki Dharmawan, paduan suara anak-anak, eksebisi pencak silat Anak Harimau dan Bhakti Negara, serta tarian Piring dan Sonteng. Wakil dari komunitas masyarakat Indonesia di Provinsi Tyrol pun ikut menyumbangkan dua lagu dangdut untuk menyemarakkan suasana. (dnr) HARSEM/KPL

personel. Melalui album ini, Langensuko berusaha membuat satu karakter dan wana baru yang menjadi ciri khas berbeda dari grup band (reggae) lainnya, dengan sentuhan unsur musik tradisional dan distorsi gitar. Langensuko terbentuk bermula dari perasaan ingin berimprovisasi dengan selera dan kegemaran. Terlahir dari keinginan saling menyatukan visi untuk mengaktulisasikan diri dan berkiprah dalam dunia seni yang kian hari semakin beragam dan kompleks. Nama Langensuko diambil dari nama jalan di sudut Kota Salatiga, yang menjadi lokasi ngumpul para personel band reggae kota sejuk ini. Reggae menjadi pilihan bermusik Langensuko, tentu dengan tambahan sentuhan unsur-unsur musik tradisional dan suara distorsi gitar. Hingga saat ini formasi Langensuko masih dipersoneli Hanung Bagus a.k.a Mukri (vokal), Simbah (vokal), Eric (lead guitar), Hendrawan a.k.a Bugs (rythem guitar), Budhi (bass), Bayu a.k.a Telo (kibor), Ivan (drum), dan Kimpul (perkusi). Masing-masing personel Langensuko memunyai latar belakang bermusik bebeda-beda. Sehingga, karya yang dihasilkan memiliki warna unik, meski masih dalam genre reggae. (hep/dnr)

BIOSKOP SEMARANG HARI INI

PARAGON XXI: 13.00 15.15 17.30 19.45

PARAGON XXI 4: 13.00 15.15 17.30 18.45

PARAGON XXI: 12.45 15.00 17.15 19.30

CITRA 1: 12.45 15.00 17.15 19.30

PARAGON XXI: 12.45 14.45 16.45 18.45 20.45

CITRA 4: 13.30 15.20 17.10 19.00 20.50 PLAZA 3: 14.00 15.50 17.40 19.30 21.20

CITRA 3: 12.45 14.45 16.45 18.45 20.45 PLAZA 2: 13.45 15.45 17.45 19.45

CITRA 2: 13.00 14.50 16.40 18.30 20.20


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.