TRIBUNKALTIM - 09 AGUSTUS 2009

Page 1

Harga Eceran

Rp 2.000 Langganan: Rp 55.000/bulan (Luar Samarinda dan Balikpapan ditambah Ongkos Kirim)

Minggu

8

9 AGUSTUS 2009 No.093/Tahun 7

Minggu

INDEPENDEN & KREDIBEL

9 AGUSTUS 2009

24

INDEPENDEN & KREDIBEL

Halaman

Bom Dipasang di Pintu Masuk

500 Kg Bom Incar SBY

■ Dua Teroris Tewas Ditembak JAKARTA,TRIBUN-Pelaku terorisme yang dibekuk di Jati Asih,Bekasi telah mempersiapkan jebakan sebelum dibekuk Densus 88. Jebakan dipasang di pintu masuk. Begitu polisi masuk, bom akan meledak. Beruntung,

polisi tidak terkecoh. Dua teroris yakni Air Setiawan dan Eko Joko alias Peyang ditembak mati saat hendak melemparkan bom pipa. Kepala Departemen Balistik dan Metalogi Mabes Polri Amri Kamil mengatakan, hasil identi-

PERSDA/FX ISMANTO

Inilah bahan bom yang siap diracik. Bahan bom dalam jumlah besar itu ditemukan dalam penyergapan markas teroris di Jatiasih, Bekasi.

fikasi di TKP, didapati pemicu bom yang dipasang di balik setiap pintu rumah. Pemicu itu dihubungkan dengan bom yang diletakkan di kamar paling depan. “Pemicu dipasang di gagang pintu. Satu di pintu depan, satu di pintu belakang dan di pintu kamar,” kata Amri usai melakukan identifikasi bahan peledak di TKP Jati Asih, Bekasi, Sabtu (8/8). Amri menambahkan, kemungkinan para tersangka harus keluar masuk rumah melalui jendela, mengingat adanya bom perangkap itu. Hal ini diperkuat dengan pernyataan ketua RT 04, Sundoyo. Ia menyatakan, Feri pernah ketahuan masuk rumahnya dengan manjat tembok samping lewat jendela ketika pertama kali menempati rumah kontrakannya. Bahkan, teralis jendelanya telah dicongkel menggunakan obeng.

■ Rencana Cikeas Dibom pada 17 Agustus ■ Ibrohim Disiapkan jadi Bomber Bunuh Diri

“Waktu pertama masuk rumah, manjat tembok samping, terus ke jendela. Bahkan, teralis pernah docongkel make obeng. Katanya mau diperbaikai,” kata Sundoyo. Berdasarkan identifikasi di TKP, Amri mengatakan material bahan peledak yang ditemukan, yakni pemicu, belasan baterai, serbuk hitam (jenis TNT), florat, sulfur, rangkaian kabel, dan sejumlah logam. Material itu termasuk low explosive. Namun, daya ledaknya bisa higth explosive,” ujarnya. Ia menambahkan, diperkirakan material bahan peledak yang ada beratnya tidak mencapai 500 kg. Ia mengakui, bahwa para tersangka yang ditembak polisi, memang berusaha untuk kabur. “Ya, kelihatannya mereka mau kabur. Tuh, mobilnya masih ada di depan,” tuturnya. (persda network/cr1/cr2)

JAKARTA, TRIBUN - Teroris jaringan Noordin M Top serius mengincar Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY). Dari penggerebekan komplotan di Jati Asih, Bekasi, Jawa Barat, ditemukan bahan-bakan bom dengan berat hingga 500 kilogram. Ditemukan juga peta kediaman pribadi SBY di Puri Cikeas, Kabupaten Bogor dan Istana Negara, Jakarta. Satu sasaran lainnya adalah gedung Komisi Pemi-

AFP/ROMEO GACAD

Terbongkar Berkat Tukang Ojek POLRI mulai menemukan titik terang pelaku bom JW Marriott dan Ritz Carlton 1 Agustus lalu, setelah safe house berhasil diendus Densus 88 Antiteror Mabes Polri. Rumah persembunyian di Mampang terendus berdasarkan keterangan tukang ojek dan sopir taksi Bluebird yang selama ini mengantarkan para teroris beraktivitas. “Taksi sudah kami sita. Sementara sopir sudah kita mintai keterangan ,” kata Kapolri Jenderal Bambang

Hendarso Danuri dalam keterangan pers di Mabes Polri, Jalan Trunojoyo, Jakarta Selatan, Sabtu, (8/8). Penyelidikan makin maju. Polisi pada 3 Agustus sudah mendapatkan siapa pelaku bom bunuh diri, yaitu Dani Dwi Permana dan Ikwan Maulana dari Pandeglang. Dani Permana melakukan aksi bom bunuh diri di JW Marriot dan Ikwan Maulana melakukan peledakan di Ritz Carlton. “Pengembangan lainnya, 5 Agustus kita me-

nangkap pelaku Amir Ibrahim yang pernah bekerja di Hotel Mulia dan direkrut SJ alias AT,” kata Kapolri. Ibrahim ditangkap dii Jakarta Utara. “Dari sanalah kita tangkap para teroris di Jati Asih dan Temanggung dinihari tadi. Dan kita tangkap juga Yayan yang direkrut untuk peledakan bom berikutnya,” katanya. Pada 5 Agustus, polisi mengetahui pelaku Amir Ibrahim pernah bekerja di Hotel Gran Melia. Amir ditugaskan untuk merekrut

Foto Kepala Pecah KAPOLRI Jenderal Pol Bambang Hendarso Danuri menolak memastikan teroris yang dibekuk di Beji, Kedu, Temanggung, Jawa Tengah, Sabtu (8/8), adalah gembong teroris Noordin M Top. Kapolri berkilah masih akan menunggu hasil tes Deoxyribonucleic acid (DNA). Kabar ini membuat berbagai kalangan yang sebelumnya yakin penghuni rumah tersebut adalah Noordin, mulai meragukannya. Apalagi tidak ada bukti-bukti yang menguatkan seseorang yang diserang di dalam rumah adalah Noordin M Top. Selain itu, dugaan bahwa ada lilitan bom di badan Noordin, senjata-senjata dari dalam rumah, hingga jumlah orang di dalam rumah pun juga diragukan keakuratannya. Apalagi awalnya dikabarkan terdapat empat orang di rumah yang ternyata hanya satu orang. Saat muncul ketidakpastian, beredar foto yang diklaim oleh

pengirim sebagai kepala teroris Noordin M Top. Foto dengan badan tidak utuh, posisi setengah badan dengan kepala hancur, sama sekali tidak ada kemiripan dengan foto dan sketsa Noordin M Top yang selama ini beredar di berbagai tempat. Dalam foto tersebut, setengah kepala hancur mulai jidat ke belakang. Wajah dengan kulit bersih, kepala agak lonjong, mengenakan pakaian warna biru. Di leher tampak mengenakan kalung warna biru. Bagian leher jenjang, tidak segemuk leher Noordin yang tampak di foto dan sketsa yang beredar. Foto tersebut beredar dikalangan terbatas, namun tidak ada yang berani memastikan apakah foto tersebut korban tewas saat penggerebekan di Temanggung atau foto hasil kreasi orang usil. Saat dicoba dikonfirmasi, Kadiv Humas Mabes Polri Irjen Nanan Soekarna belum bisa dihubungi. (dtc/vnc)

Anggota Densus 88 membawa jenazah yang diduga gembong teroris Noordin M Top. Teroris itu tewas dalam penyergapan di Dusun Beji, Kedu, Temanggung, Jawa Tengah, Sabtu (8/8). Polisi belum memastikan bahwa jenazah itu adalah Noordin M Top karena masih menunggu hasil pemeriksaan DNA.

pelaku bom bunuh diri. Amir juga diketahui sebagai pemesan kamar 1808 di Marriott. “Kami juga menangkap Yayan di Jakarta Utara yang juga siap direkrut untuk melakukan bom bunuh diri berikutnya,” jelasnya. Tak lama, polisi juga menemukan sebuah rumah yang disebut-sebut sebagai safe house. Rumah itu berada di Jatiasih, Bekasi, Jawa Barat. “Itu adalah safe house Noordin M Top setelah pengeboman 17 Juli,” ujarnya. (vnc)

DAPAT saya sampaikan b a h w a S J a l i a s AT merekrut Dani dan Nana. Keduanya pelaku bom JW Marriott dan RitzCarlton. SJ juga merekrut AmirIbrahim.Kemudian Amir Ibrahim kita tangkap. Dia kerja di Hotel Mulia (Jakarta) selama sembilan bulan. Kita lalu menangkap Ibrahim di Jakarta Utara. Kita juga menangkap Yayan di Jakarta Utara.Yayan siap direkrut untuk melakukan bom bunuh diri

TRI Sutriyati sesekali tampak lemas. Air matanya terus meleleh mengingat ketiga anaknya, Nur Rohman (1,5), Eka (14) dan Dwi (9) harus menahan ketakutannya bersama sang nenek Imbuh di rumah, saat baku tembak terjadi. Rumah Tri hanya berjarak beberapa meter dari rumah Muh Zahri, sasaran penggrebekan teroris yang diduga kuat Noordin M Top. Seperti hari biasa, setiap siang

IST

CMYK

berikutnya. Dari penangkapan Amir Ibrahim, kita temukan safe house mereka di Jatiasih, Bekasi. Noordin M Top juga di tempat itu (safe house) setelah terjadinya peristiwa tanggal 17 Juli. Dan di situ ANT sudah disiapkan satu buah kendaraan untuk melakukan bom bunuh diri (Kapolri menunjukkan foto sebuah mobil pick up warnah merah). Dan juga sopir yang akan ● Bersambung Hal 7

ia pergi ke ladang untuk mengurus tanaman Jagungnya. Tak ada sesuatu yang berbeda hari itu. Ketiga anaknya diasuh oleh sang nenek di rumah. Dengan penuh keharuan, ia menyebutkan, saat sore hari sekitar pukul 16.00 WIB ia pulang ke rumah, namun di tengah perjalanan ia melihat jalan menuju rumahnya

Terima Kasih Polri KAPOLRI melaporkan kepada saya secara resmi atas KP SB Y pelaksanaan operasi penegakan hukum yang dilaksankaan secara terpadu oleh jajaran kepolisian. Perintah operasi ini dilaksanakan di tiga wilayah yaitu, Jakarta, Jawa Barat dan Jawa Tengah. Operasi penegakan hukum ini operasi yang sangat penting karena hakekatnya adalah tugas negara, untuk mencegah ● Bersambung Hal 7

Noordin Minta Tolong DRAMA pengepungan teroris selam 17 jam lebih di Desa AFP Beji, Noordin M Top Kecamatan Kedu, Kabupaten Temanggung Jateng, berakhir Sabtu (8/8) sekitar pukul 10.00 WIB. Pengepungan yang dilakukan sejak Jumat (7/ 8) sore sekitar pukul 16.00 WIB itu, menewaskan satu orang yang diduga kuat gembong teroris paling dicari aparat, Nordin M Top. ● Bersambung Hal 7

● Bersambung Hal 7

Mulut Aris Dilakban DESA Beji, Kecamatan Kedu Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah tiba-tiba menjadi perhatian nasional bahkan dunia menyusul penangkapan beberapa orang sekaligus pengepungan tempat persembuyian orang yang diduga kuat gembong teroris, Nordin M Top. Pada Jumat (7/8) sore, aparat menangkap kakak beradik Aris dan Indra. Selain itu juga aparat menangkap paman mereka, Muh Zahri. Aris dan Indra ditangkap di bengkel mereka Jalan Kandangan, Desa Beji atau sekitar 500

Dikendalikan dari Jarak 6 Km

Robot antiteror milik Densus 88 berperan untuk misi pengintaian.

● Bersambung Hal 7

Bayi dan Nenek Buta di Antara Desing Peluru

Robot Pengintai dan Penjinak Bom

BENDA yang diberi nama robot pengintai, memiliki peran signifikan untuk mengintai atau mengetahui suasana yang ada di dalam rumah. Robot itu juga mampu mendeteksi benda-benda berbahaya. Dalam aksi pengepungan kemarin, Densus 88 AntiTeror terpaksa menggunakan robot mengingat penghuni rumah, taki juga keluar ruangan walau sudah diingatkan oleh anggota Densus agar menyerahkan diri. Selama ini Tim Gegana Polri menggunakan robot buatan Inggris. Berkat anakanak bangsa, maka produk dalam negeri telah dilahirkan. Dan robot pengintai tersebut diberi nama Morolipi v1.0 — mobil robot penjinak bom yang dikembangkan LIPI (Lembaga Ilmu

SELENGKAPNYA HALAMAN 17-24

Kita Dahului

PENGAMAT Cilacap ke intelijen Wawan Temanggung, H Purwanto diyakini sebagai merasa yakin ciri pergerakan bahwa jenazah Noordin. “Feeling korban tewas saya memang dalam penggereNoordin M Top,” ANT bekan Densus 88 ujar Wawan, Sabtu di Temanggung, Wawan Purwanto (8/8) malam, Sabtu (8/8) dini hari, melalui hubungan telepon. memang gembong teroris Namun, Wawan Noordin M Top. Wawan menegaskan keyakinan mengaku sudah melihat tersebut tetap harus foto jenazah penggerebedibuktikan secara ilmiah kan di Temanggung dari melalui tes DNA dengan rekannya sesama keluarga di Malaysia dan pengamat. Cilacap, anti-mortem, serta Berdasarkan foto identifikasi gigi dengan tersebut, Wawan mengapotret gigi yang diambil takan ciri-ciri fisik jenazah oleh dokter yang pernah memang mirip dengan ciri merawatnya. “Semuanya Noordin yang disebar harus diselesaikan supaya penegak hukum. Begitu tidak timbul kesimpangjuga dengan kecenderusiuran,” tandas Wawan. ngan pergerakannya dari (kompas.com)

Pengetahuan Indonesia) sejak tahun 2004. Robot tersebut digunakan untuk membantu tim penjinak bom. Benda ini mampu berjalan di permukaan yang datar ataupun menaiki tangga dengan kecepatan tiga meter per detik tanpa menggunakan energi karena menggunakan kopling elektrik. Dilengkapi dua ruas lengan dengan panjang 70 cm dan dapat bergerak bebas ke lima arah, berputar 360 derajat, juga menekuk, serta terdapat gripper sebagai alat penjepit dan pemotong kabel di bagian ujung lengannya. Device robot Morolipi v1.0 didukung dengan kamera, sensor inframerah, pengontrol artikulator dan artikulator yang dapat mengirimkan detail gambar ke komputer. Morolipi v1.0 dapat dikendalikan dengan jarak maksimal 6 Km dengan menggunakan tongkat pengendali atau joystick. Morolipi v1.0 memiliki rangkaian elektronik penggerak mulai kontak dengan roda penggerak, lengan, kopling elektronika mekanisme melewati tangga, serta pengontrol supervisor untuk memudahkan pengoperasian. Dapat memotong kabel berukuran dua milimeter yang mengalirkan arus listrik sebelum sampai ke bahan peledak.

lihan Umum (KPU) di Jalan Diponegoro, Jakarta. Data-data itu diperoleh satuan Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri setelah menggerebek dua tempat berbeda, Sabtu (8/8). Dua orang di Jatiasih Bekasi, Jawa Barat, dan seorang lain-

Kapolri Jenderal Pol Bambang Hendarso Danuri

Feeling Saya Memang Noordin

PANJANGNYA satu meter. Lebarnya juga satu meter. Tingginya mencapai 90 cm. Beratnya 80-100 Kg. Dua benda itu, sejak Sabtu (8/8) terlihat bergerak kesana-kemari disela-sela pasukan Detasemen Khusus 88, sedang bersiap-siap membidikan senjatanya ke arah pria diduga Noordin M Top, buronan teroris kelas wahid di negeri ini yang sedang bersembunyi di sebuah rumah di Dusun Beji, Kecamatan Kedu, Temanggung, Jawa Tengah.

Berlangganan Hub: 0542-7020151, 0541-202416

Kecepatan robot tersebut untuk menjinakkan bom sangat tergantung kecepatan operator untuk mengendalikannya. Bahan bakar yang digunakan untuk menggerakkan robot berupa aki listrik. Morolipi v1.0 memiliki empat roda vespa delapan inci, plus sabuk roda untuk membantu menaiki tangga tanpa terpeleset. Berapa harganya? Harganya lebih murah 50 persen dibanding robot penjinak bom import yang mencapai harga Rp 1 miliar per unitnya. LIPI kini juga sedang mengembangkan versi kedua dari Morolipi yang akan dimunculkan pada acara HUT LIPI 23 Agustus mendatang. Robot versi kedua memiliki kemampuan membawa senjata api untuk menembak sasaran dan dilengkapi sistem pendeteksi bahan peledak, membantu pasukan anti huruhara untuk mengatasi kerusuhan. Estiko Rijanto, peneliti mekatronika dan sistem kontrol dari LIPI, pada tahun 2006 berhasil mendesain dan merancang bangun mobil robot penjinak bom yang disebut Morolipi. Prototipe yang telah dipatenkan itu desain awalnya dibuat tahun 2004. (bec/berbagai sumber)

meter dari rumah Muh Zahri. Menurut informasi yang diperoleh, Densus 88 telah mengawasi bengkel milik Aris dan Indra sejak dua hari sebelum penangkapan. “Anggota Densus ada yang beli sandal jepit di warung saya. Kelihatan badannya kekar-kekar. Dan benar saja, mereka berempat menangkap Aris dan Indra,” ujar Anggoro, pemilik kios di Pasar Kedu, tak jauh dari bengkel milik Aris dan Indra. Menurutnya, saat ditangkap, Indra tak memberikan perlawaanan. Lain halnya dengan

WS Rendra, Sosok dengan Berbagai Wajah (2)

Bulan Purnama Jadi Inspirasi

KEMAMPUAN ● Mampu berjalan di permukaan yang datar ataupun menaiki tangga dengan kecepatan tiga meter per detik tanpa menggunakan energi karena menggunakan kopling elektrik ● Dilengkapi dua ruas lengan dengan panjang 70 cm dan dapat bergerak bebas ke lima arah, berputar 360 derajat, juga menekuk, serta terdapat gripper sebagai alat penjepit dan pemotong kabel di bagian ujung lengannya ● Device robot Morolipi v1.0 didukung dengan kamera, sensor inframerah, pengontrol artikulator dan artikulator yang dapat mengirimkan detail gambar ke komputer ● Morolipi v1.0 dapat dikendalikan dengan jarak maksimal 6 Km dengan menggunakan tongkat pengendali atau joystick ● Memiliki rangkaian elektronik penggerak mulai kontak dengan roda penggerak, lengan, kopling elektronika mekanisme melewati tangga, serta pengontrol supervisor untuk memudahkan pengoperasian ● Dapat memotong kabel berukuran dua milimeter yang mengalirkan arus listrik sebelum sampai ke bahan peledak (bec/ berbagai sumber)

PENYAIR dan dramawan Willibrordus Surendra Broto Rendra yang akrab dipanggil WS Rendra alias si Burung Merak, meninggal dunia di Rumah Sakit Mitra Keluarga, Kelapa Gading, Jakarta, akibat serangan jantung , pukul 22.10 WIB, Kamis (6/8). Banyak kenangan terhadap pria berusia 73 tahun tersebut, termasuk kehidupan pribadinya.

KOMPAS IMAGES/KRISTIANTO PURNOMO

Pemakaman WS Rendra.

KISAH nostalgia lain yang menarik diungkapkan Kamto, cerpenis yang sudah

bertahun-tahun akrab dengan WS Rendra. Mereka sudah akrab sejak muda. Kamto

menyapa sahabatnya itu dengan sebutan Willy. Pada malam sebelum meninggal sahabatnya itu, ia mengaku sempat ke luar rumah, dan melihat malam diterangi bulan purnama. Kamto mengaku

teringat nostalgia masa lalu, ketika dia masih berusia 25 tahun, dan Willy berusia 20 tahun. Turut budayawan Ajip Rosidi yang bergabung, dan mereka berdiri di depan kantor ● Bersambung Hal 7

Aris. Selain berontak Aris juga teriak-teriak. “Nyaris kewalahan empat anggota Densus yang menangkapnya,” katanya lagi. “Malah katanya borgol sempat lepas,” lanjutnya. Karena terus berontak, menurut dia, anggota Densus akhirnya melakban mulut Aris. Saat dibawa mengepung rumah Muh Zahri, Jumat (7/8) sore, Aris yang saat itu ditempatkan di sebuah mobil tak jauh dari rumah Muh Zahri, teriak-teriak menyebut kalau dia tak takut di● Bersambung Hal 7

Hari ini, 9 Agustus 2009 GOR SEGIRI SAMARINDA 5-9 AGUSTUS 2009

DISKON 30%

Ignorance (1) Wandi S Brata Direktur Eksekutif PT Gramedia Pustaka Utama

SASTRAWAN Russian Leo Tolstoy merupakan salah satu novelis terbesar dunia. Mahakaryanya, War and Peace dan Anna Karenina, dipandang banyak orang sebagai puncak fiksi realis. Dia mengungkapkan keresahannya, “Semakin lama saya semakin heran pada ketidak-mau-tahuan masyarakat kita, khususnya terhadap perkara budaya dan moralitas… Pendidikan kita mestinya ● Bersambung Hal 7


2

MINGGU 9 AGUSTUS 2009

in Balikpapan & Samarinda Centre Coordinator & Marketing staff

Bring your CV with photographs to our centre before 12 August 2009 Centre Balikpapan at Jl. MT Haryono No.109 - 110. Telp 0542-765106 Centre Samarinda at Jl. Pangeran Hidayatullah No.27. Telp 0541-741423

PEMIMPIN UMUM(Plt): Agus Nugroho PEMIMPIN REDAKSI: Achmad Subechi REDAKTUR PELAKSANA: Priyo Suwarno MANAJER PRODUKSI: Arif Er Rachman WAKIL MANAJER PRODUKSI: Baskoro Muncar KOORDINATOR LIPUTAN: Fransina Luhukay STAF REDAKSI: H Sjamsul Kahar, H Herman Darmo, Uki M Kurdi, Achmad Subechi, IGN Sawabi, Priyo Suwarno, Arif Er Rachman, Baskoro Muncar, Fransina Luhukay, Iwan Apriansyah, Adhinata Kusuma, Dwi Haryanto SN, Sumarsono, Mathias M Ola, Perdata O Ginting, Aloys GA Ebo, Trinilo Umardini, M Abduh Kuddu, Catur Sulistyorini, Amalia Husnul A, Rita, Margaret Sarita, M Wikan Hendarman, Junisah, Meinar F Sinurat, Nevrianto HP, Ahmad Bayasut, Kholish Chered, Feri Mei Effendi . BIRO SAMARINDA, Jl Ulin No.106 Samarinda, Telepon: 0541 202416, 202417, fax: (0541) 769855: H Maturidi (kepala), Achmad Bintoro, Katharina Siswi Widyawati, Khaidir, INDEPENDEN & KREDIBEL Maipah, Rahmat Taufik,Safruddin, Fachmi Rachman, Reza Rasyid Umar KUTAI KARTANEGARA: Reonaldus KUTAI TIMUR: Udin Dohang BONTANG: Basir Daud PASIR: Sarassani. PENAJAM PASER UTARA: Samir TARAKAN: Darajat Mazunus. KUTAI BARAT: Alex Pardede. BIRO JAKARTA, Jl Palmerah Selatan 3, Jakarta 10270, Telepon (021) 5356766 (7618), Fax (021) 5495360: Febby Mahendra Putra (Kepala), Domuara Ambarita (Wakil) Agung Budi Santoso, Johnson Simanjuntak, Chairul Arifin, Ismanto, Heroe Baskoro, Rachmad Hidayat, Toni Bramantoro, Yuli Sulistyawan, Yoni Iskandar, Bian Harnansa, Hendra Gunawan, Sugiarto, Budi Prasetyo, Hasanuddin Aco, Murdjani. DIREKTUR UTAMA: Asih Winanti. DIREKTUR: H Herman Darmo, Uki M Kurdi. PEMIMPIN PERUSAHAAN / MANAJER IKLAN: H Zainal Abidin. MANAJER SIRKULASI: Iskandar. BAGIAN IKLAN JAKARTA: Doddy Setiawan (HP 08164859626), Jl Palmerah Selatan 3 Jakarta, Telp: (021) 5483863, 5494999, 5483008, 5480888 (ext: 7635-7638) Fax: (021) 53696583 Tarif Iklan: ■ Umum Display (B/W) Rp 17.000/mm kolom ■ Spot Colour (2 warna): Rp 27.000/mm kolom ■ Spot Colour (1 warna): Rp 25.000/mm kolom ■ Full Colour: Rp 30.000/mm kolom ■ Halaman 1 (B/W) Rp 60.000/mm kolom ■ Halaman 1 (F/C) Rp 90.000/ mm kolom ■ Iklan Baris (2 s/d 10 baris): Rp 10.000/baris. Harga di atas belum termasuk PPN 10%.KANTOR PUSAT BALIKPAPAN Jl Indrakila Straat III Dalam, RT 52 No 1 Kampung Timur, Balikpapan 76125. Telepon: (0542) 735015, 7020152, 7020151, Fax: (0542) 735013 No Rek 191.0724971 BCA Balikpapan a/n PT Mahakam Media Grafika. PENERBIT: PT Mahakam Media Grafika. ISI DILUAR TANGGUNG JAWAB PERCETAKAN HARIAN PAGI

WARTAWAN “TRIBUN KALTIM” SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/MEMINTA APA PUN DARI NARASUMBER


INDEPENDEN & KREDIBEL

GOR SEGIRI SAMARINDA 5-9 AGUSTUS 2009 HALAMAN 3

tribun kaltim

MINGGU, 9 AGUSTUS 2009

Hari Ini Diskon Buku 30-70 Persen Internet Gratis di Stan Telkom

SEBAGAI bentuk apresiasi kepada pengunjung Kompas Gramedia Fair (KGF) di GOR Segiri, Samarinda, pihak panitia penyelenggara acara ini akan memberikan diskon lebih besar untuk semua buku reguler hingga best seller sebesar 30 persen. Diskon ini juga masih berlaku untuk pemegang kartu BCA sebesar 10 persen dan karyawan BCA sebanyak 5 persen. “Minat baca Samarinda hingga hari kemarin lumayan banyak, sehingga hari terakhir kami berikan diskon sebesar 30 persen hingga 70 persen. Jadi momen hari terakhir KGF bisa dimanfaatkan,” ujar Sugiharto, Event Manager KGF. Hingga kemarin, bukubuku yang paling diminati adalah buku-buku keluaran Bhuana Ilmu Populer (BIP) dan Elex Media. Buku anak hingga komik yang dijual dengan diskon mencapai 70 persen, diserbu pengunjung. Tidak saja orangtua, anak remaja pun tidak mau ketinggalan momen mengkoleksi buku komik keluarang Elex Media. (sis)

TRIBUN KALTIM/M TAUFIK

Workshop penyiar di Kompas Gramedia Fair GOR Segiri Samarinda.

Penyiar Radio Bermodal Suara Bagus MENJADI penyiar radio tak hanya sekadar cuap-cuap tapi mesti memiliki bekal suara yang bagus. Soal tampang tidak menjadi prioritas. Ini diungkapkan Herjono Arif Bowo, General Manager Radio One Way Samarinda saat mengisi workshop Berkarir di Radio, Kenapa Nggak?, Jumat (7/8) pukul 19.00 di GOR Segiri. “Orang menganggap menjadi penyiar radio gajinya kecil. Padahal, seorang penyiar radio berpeluang menjadi seorang entertaint atau artis,” kata Herjono. Ia mengemukakan banyak artis tenar memulai karir berawal dari penyiar radio, sebut saja Farhan, Ulfa Dwiyanti, Eko Patrio, Akri dan Parto. “Bahkan, Mantan Presiden Amerika Ronald Reagen sempat menjalani karir sebagai komentator radio sebelum akhirnya jadi politisi,” jelasnya. Perasaan gugup, kata Herjon, merupakan proses alamiah. “Jadi penyiar musik tak harus memiliki pengetahuan musik sejak awal. Karena semuanya bisa dipelajari,” kata pria yang akrab dipanggil Jo ini. Tiap orang bisa menjadi penyiar. Workshop tadi malam berlangsung sekitar 30 menit. (top)

STAN Telkom menyediakan internet gratis bagi pengunjung Kompas Gramedia Fair (KGF) di Gedung GOR Segiri. Akses internet gratis ini menyita perhatian pengunjung untuk surving dunia maya. Internet yang dipajang di depan stan Telkom ini selalu dikerumuni pengunjung. Umumnya, mereka membuka facebook dan beberapa website penting. “Kami memang menyediakan internet gratis ini buat pengunjung selama pameran berlangsung,” kata Muspindar, penjaga stan. Sekaligus Telkom ingin memperkenalkan produk speedy kepada masyarakat. Pengunjung pameran bisa mencoba sendiri keunggulan b erinternet menggunakan speedy yang cepat. Di stan ini, Telkom juga menawarkan produk CDMA Flexi Kompas dengan harga Rp 275 ribu. “Harga ini berlaku selama pameran berlangsung. Biasanya, harga normal CDMA ini ditawarkan Rp 325 ribu,” tambahnya. CDMA ini bisa digunakan mengakses beritaberita yang menjadi headline di Harian Kompas setiap hari. Jadi, pengguna Flexi Kompas tidak perlu

TRIBUN KALTIM/TAUFIK

Pengunjung KGF menikmati internet gratis di Stan Telkom.

khawatir ketinggalan berita atau informasi penting secara up to date. “Untuk mengakses beritaberita Kompas, pelanggan tidak dikenakan biaya pada minggu pertama. Namun, minggu kedua

dan seterusnya hanya dikenakan biaya Rp 2.000. Dengan biaya Rp 2.000 per minggu, pelanggan sudah bisa mengakses berita-berita aktual Harian Kompas lewat CDMA ini,” tambah Muspindar. (top)

● Sekar, Pelajar SMPN 1 Samarinda

● Acil Nugraha, Sekretaris Perusahaan

● Joko Wahyono, Koordinator Pendidikan

● Dewa, warga Jl KS Tubun

Borong Komik

Buku Lengkap

Tawarkan Diskon

Memotivasi Anak

SAYA suka komik dan novel jadi pas banget dengan adanya acara ini, karena saya bisa beli buku komik dan novel untuk nambah-nambah koleksi saya. Kebetulan saya belum punya buku Harry Potter edisi 1-2, jadi kesempatan saya mendapatkan buku ini dengan harga diskon. Koleksi buku sih sebenarnya sudah beragam, tapi karena di acara ini harganya murah jadi kesempatan nambah koleksi. (sis) TRIBUN/SISWI

SAYA suka membaca buku. Adanya pameran ini sangat menunjang hobi saya membaca. Jenis buku yang saya sukai, terutama buku cerita atau novel. Saya juga sedang mencari novelnovel baru. Semuanya tersedia di sini, bahkan lebih lengkap daripada toko buku lain. Saya juga sedang mencari buku pelajaran untuk bacaan putri saya. (top) TRIBUN/TAUFIK

Bahas Perbatasan hingga Kaltara ● Hari Ini Rakerprov KNPI Kaltim Dibuka Wagub

TRIBUN KALTIM/M KHAIDIR

Ketua KNPI Kaltim Yunus Nusi bersama sejumlah pengurus KNPI menggelar jumpa pers, Jumat (7/8).

SAMARINDA, TRIBUN - Persoalan perbatasan dan Kalimantan Utara (Kaltara) bakal menjadi isu menarik yang akan dibahas secara intensif dalam Rapat Kerja Provinsi (Rakerprov) Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kaltim, Minggu (9/8) hari ini, di Pendopo Pemkab Kukar. Rakerprov akan dihadiri sekitar 750 peserta terdiri dari 13 DPD II KNPI se-Kaltim dan sebanyak 72 OKP dibawah koordinasi KNPI, dijadwalkan akan dibuka secara resmi oleh Wakil Gubernur (Wagub) Kaltim Farid Wadjdy. “Persoalan perbatasan, selama ini KNPI memandang belum menjadi perhatian pusat sebagai pihak yang berwenang. Banyak janji-janji pemerintah akan membangunnya, namun

kenyataannya masih nihil. Target Rakerprov nanti, adalah rekomendasi-rekomendasi yang sifatnya desakkan agar pemerintah benar-benar serius dalam membangun perbatasan itu,” kata Ketua KNPI Kaltim, Yunus Nusi dalam jumpa pers, Jumat (7/8) kemarin. Disebutkannya, Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) pernah langsung mengunjungi perbatasan sekitar setahun lalu dan menjanjikan akan memberikan perhatian serius, namun hingga saat ini janji SBY itu tak juga terealisasi, perbatasan tetap saja terbelakang dari segi ekonominya, yang akhirnya mengancam disitegrasi bangsa. “Dan isu yang baru-baru ini, ketika perebutan blok Ambalat. Tentara Raja Diraja Malaysia

sudah menebar ancaman perang dengan Indonesia, tapi pemerintah Indonesia kita terlihat seperti tak berdaya. Soal-soal yang seperti yang menurut kami KNPI Kaltim sebagai daerah yang langsung berbatasan dengan Malaysia, harus ada ketegasan dari pemerintah kita,” ujar Yunus dengan tegas. Sementara itu untuk soal Kaltara, Yunus dalam jumpa pers didampingi sejumlah pengurus KNPI Kaltim mengatakan, meminta kepada pemerintah pusat untuk segera merealisasikannya. Sebab, administrasi hingga persyaratan menjadi Provinsi sudah terpenuhi. “Kami mintakan agar akhir 2009 ini sudah disahkan oleh pemerintah pusat. Supaya temanteman di Kaltara bisa mulai konsen untuk membangun daerah mereka,” ujarnya. Dalam kesempatan Rakerprov hari ini, secara kelembagaan KNPI juga akan menyerahkan penghargaan kepada tujuh raja dan sultan di Kaltim. Para raja dan sultan tersebut, dinilai sebagai pihak yang paling berjasa dalam menjaga kondusifitas Kaltim selama ini. “Seandainya tidak ada mereka, kami memperkirakan Kaltim tidak akan sekondusif ini. Makanya mereka harus diberikan penghargaan sebagai bentuk dari kepedulian kami terhadap mereka sebagai tonggak pembangunan Kaltim selama ini,” tambahnya. (aid)

Terjual 1.000 Tiket ● Hari Ini Gerak Jalan Sehat Bersama Untag SAMARINDA, TRIBUN - Animo masyarakat Samarinda terhadap Gerak Jalan Sehat yang digelar Universitas 17 Agustus 1945 (Untag) Samarinda, Minggu (9/8) cukup tinggi. Terbukti, sehari sebelum pelaksanaan kegiatan, 1.000 tiket telah terjual. Penjualan tiket seharga Rp 5.000/ orang ini masih dilayani hingga hari pelaksanaan, Minggu pagi ini di Untag Samarinda. “Hingga hari ini (Sabtu) tiket yang terjual 1.000 lembar. Kami memprediksi terus bertambah, karena banyak laporan penjualan yang belum masuk. Sebelum pelaksanaan, kami juga masih membuka penjualan tiket, sehingga masyarakat yang ingin ikut berpartisipasi bisa langsung ke BAAK Kampus Untag sebelum acara karena tepat pukul 07.00 penjualan tiket ditutup,” kata Nazaruddin Latief, Koordinator Kesekretariatan Gerak Jalan Sehat, Sabtu (8/8).

Rektor Untag Samarinda Prof Dr H Eddy Soegiarto K, Se. MM direncanakan akan membuka gerak jalan sehat yang digelar untuk memeriahkan HUT ke-64 Kemerdekaan.Latief mengingatkan agar peserta benar-benar mengikuti kegiatan ini karena penyobekan karcis untuk pengundian dilakukan ketika melewati rute yang ditentukan. Jalan sehat bakal kian semarak dengan 200an hadiah menarik yang telah disediakan. Hadiah utama berupa satu unit sepeda motor, lima unit sepeda gunung, tiga unit lemari es, dua televisi, kipas angin serta hadiah menarik lainnya. Ditargetkan, sebanyak 2.000 masyarakat akan ikut serta dalam jalan santai bersama Untag. Acara akan dimulai tepat pukul 07.00 Wita dan melalui rute mulai dari Kampus Untag-Jalan JuandaMal Lembuswana dan kembali lagi ke Untag. (may)

HARI ini saya belanja buku di Kompas Gramedia Fair. Ini momen yang pas bagi saya. Sebentar lagi puasa, saya biasa mencari buku untuk dibaca sebagai pengisi waktu luang. Apalagi, bukubuku di sini menawarkan diskon. Bukubuku yang dipamerkan sangat berkualitas dan lengkap. Belum lagi, even ini didukung sejumlah acara yang sangat berbobot, seperti seminar dan workshop. (top) TRIBUN/TAUFIK

SAYA apresiasi dengan KGF, karena juga menyertakan lomba untuk anak-anak. Jadi acara lomba ini bisa lebih memotivasi anak agar bisa lebih baik lagi, karena acara lomba menyanyi misalnya, di Samarinda sangat jarang, harapannya sih bisa lebih sering lagi dibuat acara seperti ini. (sis) TRIBUN/SISWI


4

MINGGU 9 AGUSTUS 2009

BPN

BPN

Dikontrakkan Rumah Bisa Untuk Kantor Fasilitas: 2 Kamar Mandi, 3 Kamar Tidur, 1 Dapur, Listrik, Air PDAM, Telepon, Pinggri Jalan Hubungi: 0542 – 440006 / 085247651327 0139242/9 Agt

BPN

BPN

Dijual / Dikontrakkan Rmh Perum Daksa Sepinggan, LT.144/ LB.90 M2 3 KT, 2 KM, Hub : 0816204154

DIJUAL TANAH SHM LUAS 4678 M2 LOKASI JL. MT. HARYONO DEKAT PASAR BUTUN HUB: 081346528181 / 081347744527 / 081350106461

0141560/13 Agt

BPN

BPN

0137557/13 Agt

BPN

Djl Cpt Perum Bppn Kota Blok B No.20 LT.150 LB.45 2 KM, Air WTP, List 450, Hrg 175 Hub : 08125361221 Sertifikat

DIJUAL / DIKONTRAKKAN KIOS DI BALIKPAPAN TRADE CENTER ( HYPERMART ) POSISI SEMI BASEMENT UK. 1.8 X 2.7 METER COCOK UNTUK BERDAGANG HARGA KONTRAK 20 JT / TH HUB.08125802186

0137524/12 Agt

BPN

DIJUAL TANAH SHM UK 20X15M2(300M2) JL. KOL. SYARIFUDDIN YOES, T. PERANTARA HUB: 05427140717

DIJUAL CEPAT RUMAH DI JL. PERUM KYOTO BLOK BE NO. 1 BALIKPAPAN BARU HUB. 08125372999 SMD/11AGT

BPN

DIJUAL CEPAT TANAH TP, LOKASI KM 45 SAMBOJA KUKAR, FAS: PAGAR, SUMUR BOR, TANDON AIR, BAK AIR, GENSET, INSTALASI PIPA & LISTRIK, HRG 200JT NEGO HUB: 081346624984/0541-7903284/ 08125874984 0137893/9 Agt SMD

Dikontrakkan Rumah 2LT Jl. AM. Sangaji (Belibis) Gg. 12 No. 32 Fas. 6KT,3KM,Garasi Mobil,PLN,PDAM,TLP,Cocok Utk Mess SMD/9 AGUS Hub. 05417202411

SMD

Dijual Rumah Kond. Baru Selesai 70% LB/LT: 240/1000 M2 SHM&IMB Jl. Bugis Kel. Sei. Pinang Dlm Kec. Smd Utara Hrga 525 Jt Nego Hub. 08125898148 SMD/10AGUS

0142567/9 Agt

141993 /30 Agt

BPN

SMD

DIJUAL KIOS PASAR PANDAN SARI BU MURAH UK. 3 X 2 M BLOK A2 NO.32 SUDAH ADA PINTUNYA HUB: 081350455409 TIDAK MENERIMA SMS TP SMD

SMD/9

AGUS

SMD

DIKONTRAKKAN RUKO BESERTA PERALATAN RMH MKN JL. DI. PANJAITAN DKAT POMPA BENSIN SMD HUB. 05417189097/ 081908080093

SMD/3 sep

SMD

Dijual Rumah Baru Jl.PM.Noor Perum Tepian 36 Sempaja, LT : 12 x 33 SHM. 4 + 1 KT,3KM, 2 Dpr, Gudang. Carport, PLN,PDAM, Pamanas Air, AC,Harga Nego, Hub. 081253996568 / 081280026556 No.SMS SMD/9 AGUS

SMD

DIJUAL TANAH UK. 15X20 M2 SHM ADA PONDASI,RENCANA RMH KOPEL 13/12,ADA IMB&2 BH SUMUR,WC,LOK. JL. RAPAK INDAH/ BLKG RUKO 3 KAPLING DARI AS JALAN BESAR HUB. 081347030587/ 0541271193 SMD/9

AGUS

0142580/10 Agt

Djl Rmh Jl. Belibis No.79 Ringroad Bpn LT/LB.250/100 Fas List 1300 W, PDAM, Tlp, AC 2 Unit, 3 KT, 2 KM/WC, RT, RK, Dpr, Hub : 08125411458 0137897/9 Agt

Dijual Cepat Take Over Rumah Mewah Type 120/377 di Perum Samarinda Residence Angsuran Sudah 18 x Harga Rp 170Jt, Angsuran Perbulan Rp 19 Jt Hub. 08115808759 SMD/10AGUS

0137911/10 Agt

BPN

DIJUAL CPT TANAH KAVLING SIAP BANGUN UK. 10X30 M2 LOK. JL. GOTONG ROYONG (DKT POLTEK NEGERI SMD SBRANG) COCOK UTK KOS2AN/RMH WALET HRGA 50 JT/KAV HUB. 05417773718/ 7143577 SMD/9

AGUS

SMD

137885/9 Agt

SMD

DIJUAL TANAH ( BU) LT 200M2 SHM, JL. PERJUANGAN 7, BELAKANG STADION SEMPAJA (TEMBUSAN JL. P.M. NOOR & JL. PRAMUKA HUB. 081253996568 / 0541-9182939 NO.SMS SMD/9

DIJUAL RUKO (CUCIAN MOBIL) LT. 933 M2 SHM PLN, PDAM,IMB ,IZIN USAHA LGKAP, SIAP PKAI,LOK. JL. DI. PANJAITAN/ JL. RAYA SMD-BDK NO. 95 DKATTERMINAL BONTANG HUB. 081254765454

AGUS

SMD

Dijual Ruko Jl. Ulin RT. 12 No. 11 Wrna Orange Hrga Nego Fas. PDAM,PLN,SHM,IMB,1KT LT/LB : 70/ 70 M2 Hub. Bpk. M. Rosidi 085654257509 SMD/10AGUS

SMD/9

AGUS

SMD

Dijual Rumah (Model Ruko) Pinggir Jl. M. Said Dpan Gg. 6 LB. 300 M2 2 LT Permanen, LT. 230 M2. SHM PLN, PDAM, Tlpn,Hrga 1 M Nego Tkr Mbl, Bbs Banjir Hub. 05417798279 SMD/10AGUS

Dijual/ Dikontrakkan Sgra Rumah Jl. Anggrek Merpati 4 (Jl. Juanda) No. 10 RT. 23 Batu Alam Permai Fas. PLN,PDAM,Tlp,SHM,3KT,2KM,RK,RT,1WC+Dapur Hrga Nego Hub. 081347949184/ SMD/10AGUS 0541746815

Dijual Ruko Di Balikpapan Permai Harga Nego, PLN, PDAM, Telp, 120M2 Hub: 081254952453

AGUS

141993 /10 Agt

BPN

DISEWAKAN KIOS SEMI BASEMENT DI PLAZA BALIKPAPAN TRADE CENTRE NO. 63, 208, 209 HUB: 08125428050

Dijual / Dikontrakkan Ruko 4 Lantai di Jl. Syarifudin Yoes. Fasilitas: PLN, PDAM. LT /LB – 150/280 M2. Luar samping Perum Ratu Kencana. Ada 6 Unit. Stock terbatas. Harga nego. Hub: 0542-5605049, 7013032 / 0811545049

141766/21AGUS

01086/17 agust

SMD

DIJUAL RUMAH LT/LB 120/73 BARU BLOK G JALN BETON PERUM.BUMI SEMPAJA JL. PM. NOOR SAMARINDA PEMINAT SERIUS HUB. 08125364999

DILEPAS SEBIDANG TANAH LUAS. 400 M2 DI JL. PERJUANGAN 9 BELAKANG GOR SEMPAJA HRGA 150 JT NEGO HUB. 081347547968

SMD/16AGT

SMD

DIJUAL CEPAT TANAHTANPA PERANTARA,SHM, JL. ABUL HASAN GANG 1 ( DEPAN SEKOLAH SD AL-HALRIYAH SMD) HUB. IBU ANNA 081347492346

SMD/11AGT

SMD

141897/26

SMD/11AGT

SMD

0137901/15 Agt

BPN

SMD

DIJUAL CPT TANAH SHM 22.375 M2 LOKASI SUPER STRATEGIS JL. SYARIFUDDIN YOES-BPN ARAH BANDARA SEPINGGAN NEGO/ TANPA PERANTARA HUB. 0811552122/ 08111837535

DIJUAL TANAH KAPLING 300M2, SHM, LETAK STRATEGIS BERADA DIANTARA WIKA & KUTAI HILLS LOKASI JL. INSPEKSI PDAM HUB: PEMILIK LANGSUNG 0331-7746556

DIJUAL TNH 20X22=440M2, 22X25=550M2, 20X30=600M2, 22X100=2200M2 DAN LUAS 6800M2 DAN 6900M2. SERTIFIKAT HAK MILIK. LOKASI SEPINGGAN/ RINGROAD. BERMINAT HUB: 085280088820 DAN (0542)7123689

0137771/11 Agt

BPP

TANAH DIJUAL, PEMANDANGAN BAGUS VIEW LAUT, LUAS 204 M2, SERTIFIKAT, DEKAT BANDARA, PINGGIR JALAN ASPAL. LOKASI: JL. PRONA 3 SEPINGGAN, BPN. HUB: 0852 47144 292 TNP PERANTARA

0137817/12 Agt

0137904/10 Agt

BPN

DIJUAL RUMAH DI JL. JEND. SUDIRMAN RT 12 NO.75 BPN TYPE 90 LT 200 M2 FASILITAS: LISTRIK, PDAM, TELPON, (TP) HUB: 0542 – 7107117 / 081346414255

RMH DIJUAL/KONTRAK PESONA PARIS BPN BARU 3KT+1KM+1 LT.200 LB.153 LIST 3500W, AIR SINAR MAS HUB: 0811550125/ 08171839191

BPN

RUKO DJUAL SUNGAI AMPAL HARGA 850 JUTA HUB : 08164590370 / 0542 875065

0142560/9 Agt

BPN

000137516/12 Agt

0139985/16 Agt

BPN

DIJUAL KEBUN SAWIT LUAS 33HA. KONDISI LAHAN RATA, LOKASI LONGIKIS +15 KM DARI JALAN RAYA,YANG SUDAH PANEN +14HA, BUNGA PASIR 16HA. HARGA 1,3 M (NEGO) HUB: 081351885253 / FLEXI: 5644755

Rmh Djl Perum Wika Mahogani M6/No.4 LB.90 M2 Fas : 2 KT, 1 KM, 1 RT, RK, Dpr, Srtfkt (Hak Milik) Hrg nego, Hub : Maya HP.081346360681 / 7143925

BPN

Dijual/Disewakan Kios Di Ruko Bandar Blok K5 No.1 Hub: 08125002666

0137905/10 Agt

BPN

0142557/9 Agt

0137522/17 Agt

BPN

DIJUAL CEPAT RUKO (SHM) JL. S.PARMAN NO.126 KOMP CENDRAWASIH, HUB : 081346607666 (TP)

Take Over Xenia Xi ’08, Sporty, TV, Sound Ok, ganti DP 62Jt Nego Sudah Byr 7Bln Dr 4Thn /Bln 3.7Jt TP Hub: 081253320776

BPN

Disewa Rmh Renov. Dpn Taman Komplek, Windsor T/B 180/125m2, 2Lt. 4+1KT, 3+1KM, 2200W, WTP, Semi FurnishedHub. Asa-081347084468

0137506/12 Agt

0139985/11 Agt

Rumah Dijual Cepat LT: 664 M2 LB: 40 M2 + 70 M2 Harga NEGO. Hubungi No. : 0811546827

0142568/9 Agt

BPN

DIKONTRAKKAN RMH DI JL. PRAPATAN RT.14/18 DPN SD KARTIKA, 3 KM, R.TAMU, R.MKN, FAS LENGKAP, HUB : 0542 726059

Dijual Tanah 6x14 Di Perum Alamanda PA 5 No. 21 Hub: 08125002666

Djl Murah Rmh BB S1/17 View Bgs Dpn Tmn LB/LT. 90/144m2, 3KT, KM, Dpr, Ruang Tamu, Teras, garasi, taman Fas:Listrik 2200, PDAM, Tlp, Tandon AC Dikmr Utama Hrg Nego Hub:P 0542874870/08125819761 0140415/13agus

Dijual Kijang G. Modifikasi Gran Extra Th’94 power Window, Power Steering, VR, Pajak Baru Hub: 0811545194

0137814/12 Agt

BPN

BPN

SMD

DIJUAL CPT RUMAH JL. PM. NOOR PERUM BUMI SEMPAJA BLOK. EF NO. 25 SMD LT. 115 M2 LB. 80 M2 PLN 900W,PAM,TV KABEL,SHM,DPN RMH LAP. BULUTANGKIS HRGA 295 JT NEGO HUB. 08125488697/ 081350764507

0142574/9 Agt

Djl Rmh Strat 2 Gg. Arjuna LT. 467m2 LB. 258+30m2, SHM/IMB, 2 Lnt, 5KT, 1 R.Mushola, 3KM, Garasi, carport, PLN, PDAM, Tlp 2 Line Hrg 975Jt Nego Hub: 0542-5628588/081328504066

DJL SUZUKI KATANA TH.91 WRN BIRU TUA, AC DINGIN, RADIO TAPE, VR, HRG 34 JT NEGO, JOK HDP DPN, HUB : 081254734696

0137816/12 Agt

BPN

BPN

Dijual Rumah Siap Huni, PLN 900W,PDAM,3KT,2KM,RT,Dpr,Lantai Ats Jemuran,Hrga 325 Jt Nego Bs Kredit Bs TT Mobil Jl. Kastela II No. 264 Blok. A (Dpn) Perum. Bengkuring Hub. 081328819422 SMD/11AGT

DIJUAL / SEWA RMH GRIYA PERMATA ASRI NO.54 (MASUK MELALUI RSS-RINGROAD) LT/ LB.150/160 M2 (1 ½ LANTAI) PLN 2200 W TELP, PAM HUB : 0816201943

BPN

BPN

BPN

BPN

Dijual Cepat Rumah di Pupuk Timur. LT: 351 M2 / LB: 300 M2. Fasilitas: 4 KT,3 KM,Telp,PDAM,PLN. Lokasi Aman & Nyaman. Harga 875 juta bisa nego. 0139985/11 Agt Hub: 0813 5084 2777

Jual Cepat Rumah Wika C6 / 5 LT:400M2 LB:250M2 3KT Besar, 2KM Bath chlip+water heater, 1 Km Pem+KM, Kitchen Set Elextrolux, Dapur Pemb, 4 AC, Taman Blk+Kolam, Carport.Harga 1,25M NEGO Hub: Elly 08125433531 137546/13 Agt

0137553/7 SPT

0139985/11 Agt

BPN

DIJUAL RUKO 2LT FULL DI FANTASY JUNCTION BALIKPAPAN BARU PLN 440W/3 KMR/2 KMR MANDI/4 AC/2 TELP HUB: 0542-7158119/ 081350004799 NO SMS SMD

KAVLING DALAM KOTA LOKASI STRATEGI S UK. 10 X 15 DI JL. MINANGKABAU SOMBER KM 3,5 DEKAT SARANA DAN PRASARANA UMUM HUB : 0542 – 7030958 , 7093052, 8007798

141993 /10 Agt

BPN

0139985/11 Agt

Dijual Tanah Luas 2,1 HA Lokasi Dekat Dome Jalan Syarifudin Yoes, HP, 08135433053 ; 081952364141

DIJUAL RMH LB/LT.96/240M2, FAS:2KT, 1KM,PLN, PDAM,SERTIFIKAT IMB, GN.PIPA JL.SORONG II GG.TUTWURI HANDAYANI RT 59 NO.14 HARGA NEGO HUB:081347741672

BPN

BPN

BPN

BPN

DJLTNH BERSRTFKT A/N. SENDIRI LUAS 300 M2 (10 X 20) LOK PINGGIR JLN, CCK UTK USAHA / RUKO JL. RUHUI RAHAYU II SMPG RUKO DEPOT SOP SODARA HRG NEGO HUB : 081350111336 (TANPA SMS)

Dijual Rumah Pondok Karya Agung RB 66A LB 70 LT 264 m2 PLN 2200, PDAM, Telp, Garasi Bisa 4 Mobil, Lokasi Hook Baru Renovasi, Bebas Banjir Cocok Untuk Kantor Harga Nego Hub: 0542 – 762220 / 5679499 / 0137570/13 Agt 7233759

0137817/12 Agt

0139985/11 Agt

BPN

BPN

BPN

Dijual / Disewakan (70 juta/thn). Rumah di Balikpapan Baru Mediterania R1/12. Fasilitas: 3 KT,3KM,Pantry,dll + Furniture. Hub: 0542-8032234

0137889/9 Agt

BPN

DIJUAL Rumah BDL II (PERUSDA) H2 No 13 BPN, LB/LT 45/200, SHM. HUB 0815 20312871

137534/12 Agt

BPN

RMH DIJUAL D/A JL. SIAGA GG. BUKIT MUTIARA NO.67 BELAKANG MARBO TP HUB: 081350009574/ 085249309036

0142556/9 Agt

BPN

DJUAL TNH SHM JL.BELLER (JL TEMBUS MT.HARYONO / JEMBATAN & KE SUNGAI AMPAL) LT.400 M2 SDH PONDASI KELILING 1 MTR DARI BADAN JLN HUB : 0816201943

SMD/11AGT

BPN

DISEWAKAN COUNTER SEMI BASEMENT NO. 023 DI BTC HRG 30JT/ TH HUB: DJAILANI 081347327321

DIJUAL / OVER KREDIT RUMAH 56 / 99 DI GRIYA TELAGA MAS BLOK I/19 BALIKPAPAN, 2 KMR TDR, 1 KMR MANDI HRG 125 JT HUB : 081315236244

BPN

Dijual Tanah 4,7 Ha Lok. Jl. Solong Durian Sebagian Sudah Digusur Dipinggir Jln Aspal Peminat Serius Hub. 08125364999

Djl Rmh Baru Type 36/90 Sdh Renov, 3 KT, 2 KM, HGB, Hrg nego (Tandon Air, Listrik) Mahogany Hill M7 No.3a 0137548/13 (Wika), Hub : 7156166 – 7087108 TP Agt

BPN

0138989/10 Agt

SMD

BPN

BPN

BPN

DIJUAL TANAH PLUS PONDASI. LUAS TANAH 894 M2. SERTIFIKAT HGB. HADAP SELATAN & BARAT DAYA. HUB: 0542-7077865 / 085246007015

0142590/10 Agt

BPP

DISEWAKAN RUMAH NYAMAN PERUM WIKABORNEO HILLS BR-3 NO 11. 2 KT, 1 KM, DAPUR,CARPORT, PLN 1300W, PDAM, TANDON AIR, TAMAN ASRI.HRG 19.5 JT/THN NEGO. HUB. PEMILIK 0813-1742-2005.NO 0137548/13 Agt SMS.

0137506/12 Agt

BPN

BPN

“DIJUAL” Ruko Strategis, cck untuk Bisnis, Invest, Daerah ramai . LB : 7 x 12 x 3 ¼ Lantai, PLN 3000 Watt.Harga Nego. HUB : IMA 5616777 / 0142564/9 Agt 081254251777

DJL CPT TANAH 1,2 HA SHM+USAHA PETERNAKAN KMBING LOK. PGGR JLN RAYA SMD-BTG (DKT BANDARA BRU SMD-SEI. SIRING) FAS. KNDG PRMANEN KPSTAS 1500 EKR 2 BH+KMBG 100 EKOR,MESS 1 BH,AIR,PLN+BONUS 1 UNIT MBL PICK UP TS120 2003 HRG 1,6 M NEGO HUB. ADIT 085249272123 SMD/26AGUS

SMD/11AGT

SMD

Dijual Rumah Jl. Wahid Hasyim (Ring Road) LT/LB 190/160 M2 PLN 10.000W,Tlp,Sumur Bor,SHM,Hrga 500 Jt Nego Hub. 081254756661 S M D / 1 1 A G T


MINGGU 9 AGUSTUS 2009

5

DIESEL DP Murah ANGSURAN RINGAN PROSES MUDAH&CEPAT 0812 589 2613 HUB. 0541-711 4849

12 AGUS

ROY

10agus

4X4 M/T

PT. MAHAKAM BERLIAN SAMJAYA

17 AGUS

BPN

BPN

Dijual Mobil Zebra th 90 Kondisi Masih Prima Mesin Masih Halus, Velg Racing, Pajak Hidup, Siap Pakai Kemana Aja, TP, No SMS, Cuma arga 17,5 Jt Hubungi 0542 - 7237814

Dijual Suzuki Futura th 1993 Akhir warna merah mulus body kaleng engine ok AC dingin VR ban baru minat hub: 081253986868 harga nego

0137573/13 Agt

BPN

BPN

00137555/13 Agt

BPN

Dijual Toyota DX Mark 2 th’81 Kondisi Masih Prima Mesin Halus AC, Pajak Hidup, Pelan Mesin Siap Pakai Kemana Aja. Tanpa Perantara No SMS Harga 15 jt Hub: 0542 - 7237814 0137579 0137570/13 Agt

0139976/12 Agt

BPN

Dijual Espass Th.96 1600cc Wrn Merah 31 Jt nego Hub : 085230156630

BPN

137532/12 Agt

BPN

BPN

00137509/12 Agt

BPN

BPN

DJL: Daihatsu TARUNA CSX 2003 Wrn. Biru / Silver siap pakai KM 40 rb,Harga 99 jt nego Hub.08125802186 Agt

BPN

Agt

Dijual Suzuki Katana th’97 Warna Hitam Metalik. Fasilitas lengkap. Harga nego. Hub: 0542-8027230 0139985/11 Agt

BPN

BPN

Dijual Mobil Sidekick th 1996 Warna Biru Full Sound, VR, Full Variasi, Kondisi Mulus Body Orisinil, Siap Pakai, tanpa Perantara, Bisa Kredit Hub: 0542-7103699 0139985/11 Agt

Dijual Kijang G Th’94 Akhir, warna Biru Metalik, VR, AC Double Blower, PS, Long, Cat Mulus, Mesin Prima, dalamnya Baru Semua, Hrg 58.5Jt Nego Hub: 08125362032 9229/11 AGUS

BPN

BPN

Dijual Toyota Altis type G th’2002 Warna Hijau Metalik. Fasilitas lengkap,mulus. Harga nego. Hub: 05428027230

0139244/10 Agt

BPN

DIJUAL TOYOTA AVANZA TH’2009 RP.145.925.000,HUB: AWANG 05427127756 / 081346684319 0139977/9 Agt

DIJUALTOYOTA AVANZA TYPE G TH’2006 WARNA SILVER METALIK,TERAWAT. HARGA NEGO. HUB: 081346446472

Agt

Agt

0142578/9 Agt

OVER KREDIT GRANDMAX PU 1.5 HITAM TH.2008 KOND 99% TIDAK PERNAH ANGKUTAN, SISA BAYAR 21X 3,1 JT/BLN, DP NEGO MURAH, HUB : 081347021291

0142581/10 Agt

BPN

BPN

Djl Soluna Gli Th.2000 Akhir Wrn Gold Mtlk, PW, PS, AC, VR Ring 15” CD, MP3, Remote, Hrg nego, Hub : 081254950004 0137902/10 Agt

0137810/9 Agt

Dijual Mercy E320 Masterpiece th’96 Warna Hitam Metalik. Fasilitas lengkap. Harga nego. Hub: 05427106179

0139985/11 Agt

Dijual/Take Over New Sirion Type D / AT. Th 2009 Warna Silver, Asuransi All Risk, Cukup Ganti DP Murah hub: 081346205883 0137685 /11 Agt

BPN

Dijual Daihatsu Hiline Pick Up 4x4 Suspensi Independen th’97 Warna Merah,Ban baru Savero,AC dingin,terawat. Harga 95 juta nego. Hub: 081347097790 0139985/11 Agt

Dijual Toyota Avanza type G th’2007 Warna Biru,Kilometer rendah,terawatt. Harga nego. Hub: 081347123906 0139985/11 Agt

BPN

Dijual Mitsubishi L200 Strada Double Cabin 4x4 th’2005 Warna Hitam Silver. Ada Canovi bagasi,BPKB a/n,tdk proyek,Pajak STNK 06/2010. Ban baru Savero. Harga 189 juta nego. Hub: 081346228463 0139985/11 Agt

Dijual Over Kredit DP 45 jt, Sisa 23 bln. Angsuran Rp.4.060.000,- Asuransi All Risk. Daihatsu Xenia Li Sporty 1.0 th’2008 Warna Silver. Pajak STNK 07/ 2010. Hub: 081347097790 0139985/11 Agt

BPN

Dijual Mobil Isuzu Panther Hi-Grade type LS th’2001 Warna Silver,Pajak baru,AC double blower,PW,PS,CL. Serius Hub: 0811 54 77 55

Dijual Mitsubishi Triton th’2008 Warna Hitam. Over Kredit DP 85 juta. Angsuran 10 juta x 23 bln. Hub: 0811535114

0139985/10 Agt

0139985/10 Agt

0139984/10 Agt

BPN

Dijual 1 Unit Kijang LGX Th.2003 Biru Tua Hub : 085883887119

BPN

Dijual Suzuki APV type L th’2005 Warna Gold Metalik. Fasilitas lengkap. Harga nego. Hub: 0811545539

0142595/10 Agt

BPN

BPN

BPN

BPN

Dijual / Take Over Ganti DP 35 Juta Nego Mobil Avanza Type G Warna Hitam th 2005 Barang Mulus Terawat Hub: 0542 0139246/10 Agt 7088484

BPN

BPN

0139978/9 Agt

BPN

BPN

Dijual Mitsubishi L200 Triton Exceed th’2008 Warna Hitam Metalik. Harga nego. Hub: 0811548385 / 0542-7075499 0139979/9 Agt

Djl Cpt Atoz GLS M/T Th.2005 Wrn Silver, P/W Window, Jok Kulit, Remote Alarm, Kond Mls & Trwt, Pjk Agst 2010, Asuransi All Risk Smp Agst 2010, Hrg 75 Jt nego, Hub : 0542 - 7133776 0137908/10 Agt

BPN

dijual espass 95 warna biru AC dbl blower,CD,PR siap pakai Hrg 29,5 juta nego hub:0542-7119934 0142572/9 Agt

Dijual Mitsubishi L200 Strada Mega Cabin 4x4 th’2005 Desember. Warna Putih. Unit pemakaian pembiayaan kredit wilayah Bpn. Kondisi g pernah proyek. Harga 145 juta nego. Hub: 081347097790 0139985/11

Dijual Motor Revo Th.2007 Bln 5 Mulus & Jarang Pakai, Hub : 0542 – 7016700 / 08194149000 0137895/9 Agt

BPN

Dijual Isuzu Panther Hi Sporty Th’97 wrn abu-Abu Metalik, Fas: AC Double, VCD, DVD, MP3, Sound System, 5Biji Ban Besar, Kondisi Mulus, Mesin Terawat Hrg Nego Hub: 081350477100 0142584/10 Agt

0142583/10 Agt

0139985/11 Agt

BPN

0139245/10 Agt

Dijual Daihatsu Taruna FL th’2005 Warna Silver Metalik. Fasilitas lengkap. Harga nego. Hub: 081346222781

Dijual Toyota Vios G th’2005 Warna Hitam Metalik. Fasilitas lengkap. Harga nego. Hub: 0542-7106179

0139985/11 Agt

0137913/10 Agt

CMYK

0139985/11 Agt

BPN

Dijual Daihatsu Hiline th 2002 4 x 4 Siap Pakai Harga 95 Juta Nego Hub: 08125328676 / 0542 - 7131995

Agt

Djl Take over DP carry futura thn 2001 angsuran 1,7jt DP19jt nego hub: 05426177011

0139985/11 Agt

Dijual Take Over Ranger DC 2.9 4 x 4 putih Th’2005 kondisi bagus, AC & Pajak Baru, ganti DP 40 jt / nego sisa 29 x 3.750.000 hub:08125876061

Dijual Over Kredit Mitsubishi L200 Double Cabin 4x4 WD Turbo th’2005 Warna Putih. DP ringan Angsuran terjangkau,mulus,siap pakai. Hub: 0542-5672189 0137810/9

0139985/11 Agt

DIJUAL HYUNDAI GETZ TH’05, MERAH HIP HOP, A/T, VR, STIER RACING, JOK KULIT, RADIO TAPE KENWOOD USB, AC, ALARM, EM, CL, MLS, PEMAKAI WNT, KM 52RB HRG 95 JT NEGO HUB : 081254611141

Djl Cpt Tucson GLS Th.2006 Wrn Silver, Shiftronik, P/W Window, Elekt Mirror, Remote Alrm, 2Din MP3, Kond Mls & Trwt, Bks Expat, 12.000km Hrg 165 Jt nego Hub : 0542 - 7133776 0142593/10 Agt

Jual Cpt Tyt Innova G Diesel Th 2006 Hitam Harga Nego Hub: 08115423585/ 08179899270

DIJUAL DAIHATSU TAFT GT TH’90 LENGKAP DOBLE POWER STERING BODI MLS WRN HIJAU METALLIC HRG 32.5JT HUB:TELP 0542-7110241

Dijual Daihatsu Grand Max VVTI Minibus th’2008 akhir bln 11 warna Gold. Kondisi mulus,Tangan 1,Km.11 Rb (jarang pakai). Minat Hub: 0542-7171 969

BPN

0139985/10 Agt

0137508/12 Agt

BPN

BPN

BPN

Dijual Murah Opel Blazer DOHC th’96 Fasilitas lengkap. Siap pakai. Harga nego. Hub: 0542-6177011

Dijual Toyota Soluna th’2000 Warna Biru, Ring 17. Ada Sound. Harga 87,5 juta nego. Hub: 085246455345

00137531/12 Agt

BPN

0139985/11 Agt

0139985/11 Agt

Dijual Cepat Take over Peugeot NS th’2000 Warna Hitam Metalik. Fasilitas: VR,PW,EM,PS,CD. DP nego. Angsuran Rp.1,6 juta/bln. Hub: 0139984/10 Agt 081350000878

Jual Cepat MERCY C 180 a/t WRN Hitm Mewah Th.94 Injection 1800cc Irit Hub : 08152010343

BPN

Over Kredit Ford Ranger Ras Cabin 4x4 Turbo 4 pintu th’2007 Warna Silver,tdk lokasi,STNK a/n pribadi. Harga 175 juta nego atau ganti DP 95 juta. Angsuran Rp.5,7 juta x 14 bln, Asuransi All Risk. Hub: 081254270886 0139985/11 Agt

00139992/12 Agt

BPN

BPN

BPN

BPN

Dijual Ford Ranger Double Cabin XLT Turbo 4x4 WD th’2004. Bisa kredit DP kecil. Angsuran ringan. Hub: 08152028933

0139985/11 Agt

Agt

BPN

Dijual Cepat Daihatsu Feroza Th 1996 Pajak Baru, fas: AC, VR, PS, Tape, Hrg 47.5 Jt Nego Hub: 081347861618 NO 0142583/10 Agt SMS

Dijual Cepat Mazda Astina Th’91 Full variasi, Hrg Nego Hub: 081253181895

Dijual Cepat Motor Besar 250CC Km.1000 Jarang pake. Harga nego. Hub: 7014170 / 081347554927

000139994/12 Agt

BPN

Dijual Mitsubishi Grandis GT Rp.65.000.000,- Hub: 0542-5683399 / 085222-474141

Dijual Ford Ranger PickUp 4x4 WD th’2005 Bisa kredit DP kecil. Angsuran ringan. Butuh uang. Hub: 08152028933

Dijual Suzuki Jimny Katana th’93 Warna Hitam Metalik. Fasilitas: VR,AC,Tape. Harga nego. Hub: 0542-8005566

0137531/12 Agt

BPN

Mbl Djl Sedan Toyota Twimcam Th.91 Body Nls Wrn Mrh Mtlk, PS, PW, AC, Tape, Hrg 42 Jt nego, Hub : 7140775 / 081952591991 0139985/11

0137909/10 Agt

BPN

Jual Xenia Li 2005 Silver Met, Terawat, Asuransi All Risk s/d 2011 Hrg 95Jt ub: 08125410071/0542-9216969

Agt

BPN

Dijual Take Over Ganti DP Rp 65 Juta Masih 27 Kali Bayar Toyota Avanza G Warna Hitam th 2009 kondisi seperti baru km 3000 Hub: 081226156677

Jual Cepat Honda All New Jazz 2008 Akhir Hitam, Manual, Jok Kulit, Spoiler, VR 17”, Gagah, Hub : 0816201499

Dijual Toyota New Vios type G th’2008 Waran Silver Metalik. Asuransi All Risk, Km.10.000 Kondisi istimewa. 0139970/13 Agt Hub: 08125411599

BPN

BPN

BPN

Dijual Isuzu Panther Pajero Th’94 Silver AC, Velg Racing, RT+CD Sound System, Kond. Body Mulus, Mesin Prima H.53.5Ht Hub: 081251245111 0139985/11

BPN

Dijual KIA Visto ’02 ZIP Drive, Terawat, Ban Baru, Pajak Baru, KM 60Rb, Warna Hitam, Pakai Jok Kulit, PS, Power Window, CD, Harga NEGO. Hub: 0542-7101822 atau 081520343828 atau 085247006255 0137545/13 Agt

0137502/12 Agt

BPN

BPN

Dijual Toyota HardTop Bensin th’1981 Warna Biru Metalik. Fasilitas: AC,Tape,PS,VR. Harga nego. Hub: 081347121221 0139978/9

0139984/10 Agt

0142584/10 Agt

0137810/9 Agt

Take Over Mbl Grandmax Okt’08 1500cc, Gold Metalik, Nett 22Jt Sisa Angs. 26x3.7/Bln Hub: 081350489001/0542780226 0142591/15 Agt

DIJUAL DAIHATSU PICK UP TH.2002 KONDISI PRIMA HARGA 25 JUTA HUB : 081347574647

Dijual Cpt Tyt Innova G Diesel th 2008 wrn Hitam Metalik, Asuransi AllRisk. Tangan I, tanpa Perantara ub: 081254091785 0139985/16 Agt

0137541/12 Agt

00137952/13 Agt

BPN

BPN

BPN

BPN

BPN

Dijual Daihatsu Hiline Pick Up th’2000 Hub: CAHAYA MULTI MOBIL Jl.MT.Haryono Psr Buton No.55 Balikpapan Telp: 0542-7027071

0142593/10 Agt

0139985/11 Agt

Dijual Daihatsu Hiline Bravo th’99 Warna Putih. Harga 62,5 juta. Hub: 05425631779

BPN

Dijual VW Kodok VR / Ban Radial, Rem Cakram, Full Audio Harga: 32,5 Juta Nego Hub: 08125857490

Dijual Kijang LGX Bensin th 2000 EFI 1.8 cc warna Abu Cat Asli Fas Lengkap Harga 115 Jt Nego No SMS TP Hub: 081347890909 0137570/13 Agt

0137537/12 Agt

BPN

BPN

BPN

Dijual Mits. Lancer GLX’93 Akhir, AC Dingin, Msn Halus, PW, PS, CD & Casset, Jok & Interior Bgs, Ban Baru, Cat Mls, Hrg 48.5Jt Hp. 081346243667

0142593/10 Agt

BPN

0139985/11 Agt

Dijual Toyota Corolla Twincam 1.6 Thn 1991 Wrn Silver fas: AC Dingin, Tape, Power Window, Power Steering, EM, Plat balikpapan Hrg 40Jt Nego Hub: 0139985/11 Agt 081350380099

BPN

Dijual Avanza 1.3 VVT-I Type G Th.2007 Plat KT Tangan Pertama Jual Tanpa Perantara Hub : 081254091785

Djl Mercy Tiger Seri E230 Th.80 Wrn Htm/Jok Mb Tech Beige Full Sound System/TV Kond Mls Hub : 085752150000 Khusus Penggemar / Penghoby

BPN

Dijual Honda City VTEC th’2007 akhir Warna SilverStone. Harga 172,5 juta. Hub: 081347833344 0139984/10

0137527/12 Agt

BPN

0139985/11 Agt

BPN

Dijual Dump Truck Rino HT Th 2004 Harga 105 Juta Nego Hub: 08125328676

0139985/11 Agt

Dijual Peugeot 206 thn 2001 warna silver mulus siap pakai fas lengkap jok kulit CD changer Harga Nego Telp 0811598598 / 0542-7206580

Dijual Dump Truck Toyota Dyna Rino 125 HT th’2005 Warna Merah. Kondisi siap pakai. Ban bagus. Harga nego. Hub: 085247180055

BPN

BPN

BPN

Djl Feroza Th.95 Special Edition Wrn Hijau Silver, PW, PS, Body Kaleng, Brg Mls, Hubungi : 081347125057 Hrg nego

Djl Taruna Th 99 Akhir Silver Met Mesin Kering PS PW Front2Door Alrm VR AC DVD TV Soundsystem LmpKabut LmpDpn Kristal Oxxy BemperDpnStanlis Milik Pribadi Hrg79,5Jt Nego Hub:08152014665 / 081222114016 00137569/13 Agt

BPN

Dijual Isuzu Panther LS th’2002 Warna Biru Metalik. Fasilitas lengkap. Harga nego. Hub: 081253161286 / 05428000336 0139994/12 Agt

00137708/12 Agt

BPN

DIJUAL SUZUKI X-OVER BUILT UP MATIC TH’2007 WARNA HITAM METALIK. SERVICE SELALU SAMEKARINDO, TERAWAT. HARGA 170 JUTA. HUB: 0542-7238686

0137548/13 Agt

Nisan Terano Spirit 2001. Warna Biru. KM. 127rb, Perawatan ATPM, Mesin Halus Body Mulus, Harga 117jt Hp : 0811541524

Dijual Isuzu Panther Hi-Grade th’97 Fasilitas: AC,Tape,VR. Harga 62,5 juta nego. Telp: 0542-7095465

0139985/11 Agt

BPN

BPN

Agt

Djl Toyota Starlet Th.92 Wrn Biru Fas : AC, Tape, PW, VR, Hub : 0811590750

Dijual Verio Th 1996 Velg 18, sound System, Wrn Silver Hub: 085247644815

BPN

BPN

0137528/12 Agt

BPN

137535/12 Agt

BPN

BPN

BPN

Dijual Honda City th 2002 warna hitam fas lengkap mulus harga Nego Hub : 081346342298

0139985/11 Agt

BPN

Djl Toyota Rush S Th.2007 Wrn Silver Fas Lengkap Kond Mls & Terawat, Pajak Baru, Hrg nego, Hub : 0811597031

BPN

Dijual Cepat Butuh uang Motor Kawasaki Ninja R Thn 2006 wrn Hijau Hrg Nego Hub: 08125374232

BPN

Dijual Honda All New CR-V manual th’2008 Warna Silver Stone. Fasilitas lengkap,terawatt. Harga nego. Hub: 0139985/11 Agt 0811545539

0139994/12 Agt

BPN

00137511/12 Agt

BPN

Dijual Kijang Original 5 speed th’96 Warna Biru Metalik. Fasilitas lengkap. Harga nego. Hub: 0542-7096454 / 081254273536

0137529/12 Agt

BPN

Dijual Cepat Toyota Innova Type G th 2005 hubungi 08152027918 harga nego maaf tidak melayani sms / perantara

BPN

Djl Cpt Kijang Innova Disel Tipe V Th.2006 Wrn Silver Metalik Kondisi Istimewa Hub : 0542 - 7028900

Agt

BPN

BPN

0137504/12 Agt

BPN

00137708/12 Agt

BPN

Djl Perlu Dana Xenia Li 1000cc Wrn Silver Th.2005 Tyoe Duluxe Plus Fas Lngkp, AC, Tape, VR, Kaper Jok Kulit, Remote, Tgn I, Cat Asli, Mls, Msn Ok, Hrg 92,5 Jt nego, Peminat Hub : 0137521/12 Agt 081520482861

Jual Kijang G – 94, PS, PW, AC, Barang Istimewa, Harga 62 Juta Nego Hub: 081347483333 0137567/13

BPN

Dijual Taft Rocky th’91 Fasilitas: AC,Tape,VR,Double baik. Harga 40 juta nego. Telp: 081254366679

0137708/12 Agt

BPN

BPN

BPN

00137708/12 Agt

Mitsubishi Galant V6 Automatic Th.2000 Silver Simpanan Km Sedikit Terawat Original Bs Kredit (Pribadi) 0542 7221267

Agt

Dijual Daihatsu Zebra Body Tech Astra th 94/95 (hitam) AC dingin + RT Digit Velg Racing Kond. Mesin + Body Mulus Cocok untuk keluarga harga 22 jt nego hub: 081254736343 0137572/13 Agt

0137560/13 Agt

Dijual Mobil Daihatsu Espass Station 1.6 th’96/97 Fasilitas: AC,Tape,VR. Harga 35 juta nego. Telp: 081253822796

BPN

Dijual Daihatsu Taruna CSX thn 2003 warna biru silver barang siap pakai kilometer + 98000 harga nego hub 05425686172 / 085247247447

DIJUAL MOBIL FORD RANGER DOUBLE CABIN TH 2003 HUB: 0542 - 7012190

BPN

Dijual Suzuki Sidekick th’96 Warna Hijau Metalik. Fasilitas: AC,Tape,VR. Barang mulus. Harga nego. Hub: 081346609777

Toyota Corona Absolute th 97 tangan Pertama kondisi normal harga 65 jt hijau metalik fasilitas AC, CD Player, Tape Radio, Velg Modif, Remote, Ban Baru Hub: 0542 – 7186175 / 0137561/13 085691916869

BPN

0137571/13 Agt

0137815/12 Agt

Dijual Mobil Kijang Diesel LSX Warna Silver Thn 2002 Hub: 081346210327/ 085652021442 0137902/10

0137577/13 Agt

BPN

BPN

BPN

BPN

Djl Mazda 323 Merah Mtlk th 86/87 AC, RT, PW, CL, EM, VR, Kondisi mesin bagus, Mls, Tanpa Cac at, Harga 19 jt nego hub: 0542 - 5624801

DIJUAL BALENO MATIC TH’01 MASIH ORISINAL HARGA 82 JUTA BIAS TUKAR TAMBAH PICK UP HUB: 081254315553

Jual Suzuki Sidekick Drag One th’97 AC,VCD Kenwood,Pwr stering,Power window,Veleg Racing = 75,5 Jt nego. Hub: 0816204750

Dijual Ford Ranger Doubel Cabin 4x4 th’2005 Januari. STNK BPKB 2004. Warna Silver. AC dingin,Ban baru Savero,siap pake,Ex.Pemakaian Pertamina. Harga 115 juta nego. Hub: 0139985/11 0542-5667388

0137558/13 Agt

BPN

BPN

Djl Cpt Toyota Kijang Innova Type G VVTi Th.2007 Wrn Htm Mtlk Kond Mls Luar Dlm Siap Pakai, Hrg nego, Hub : 0137815/12 081351834988 No SMS

Dijual Cepat Mitsubishi Kuda th 2000 warna silver mutiara siap pakai Hub: 08125436482

0137777/13 Agt

BPN

Dijual Take Over Isuzu Panther LV th 2001 Ganti DP 49 Juta Fasilitas AC, Tape, PW,PS, C. Lock, E.Mirror, warna biru metalik Hub: 081254648969

BPN

Dijual Toyota Altis Th 2003 Warna Merah Maroon Fas: AC, TV, DVD, MP3, Alarm, Ada Sound Sysytem, Velg racing Chrome, Ada Sunroof, Mulus Hrg 147Jt Nego Hub: 08115406364 0137899/9 Agt

BPN

Agt

Dijual Take Over Ganti DP Rp 55 Jt Masih 30 Kali Bayar Daihatsu Terios TX/ MT th 2009 kondisi masih seperti baru km 5000 warna hitam hub: 081350188416 0142577/9 Agt


6

MINGGU 9 AGUSTUS 2009

SMD

SMD

Dijual Suzuki Katana GX th’97.Hitam.Fas.PS AC Tape Ada sound sistem.Hub.0812 5533 655 SMD/13AGT (TP/NO SMS)

BPN

SMD

DIJUAL CEPAT.WAKTU TERBATAS.FORD NEW RANGER D-CAB BASE TDI M/ T.2008.HITAM.HUB. 05417030137 / 0541-7060027 05417030137 / 0541-7060027 SMD/13AGT

BPN

Dijual Taft Independent Th.96 Wrn Putih Harga 70 Jt Bisa nego, Hub : 081347203259

SMD

SMD

Over Kredit Espass Th 96 1.3CC Fas. Lengkap,Mulus,Mesin Terawat,DP 17,5 Jt Angs Ringan Hub. SMD/12AGT 081253121809

SMD

Dijual Honda Jazz Th 2004 Wrna Silver Met Fas. Lengkap,Jok Kulit,Kond. Sgt Terawat,Blh DibuktikanHrga Nego Hub. 081350353878 (Bisa Kredit)

SMD/12AGT

SMD/17AGS

SMD

SMD/12AGS

SMD

Dijual Honda City Th 97 Wrna Hitam Fas. AC,PW,Tape,PS,VR Hrga 67,5 Jt Nego Hub. 081347740569 SMD/8AGT

Balikpapan

Trm Psg Parabola Baru Prog Ulang Bs Lkl/Luar Hub:081952554799

MOBIL DIJUAL HONDA Anda Butuh Honda Mobil Br JazzCivicCutyCRVFreed H:081253016810/0542-7080626 00130415B

Djl Cpt All New Jazz 08 Mulus Hrg 175Jt Hub:08125415676 00130467B

Djl Honda CR-V A/T Th 06 Wrn Silver Kond Istmewa Hrg Ng Hub:081350086064 00130468B

00127762B

00128864B

Disewakan Mobil Innova Solar 08 6Jt/Bln Hub:0816204154 00129285B

Sewa Avanza Innova LGX Pick Up Truck Bw Sndiri Atau Pake Supir H:08125362844 00129441B

Yogya Rent Menyewakan Harian Xenia Avanza Terios Innova Hub:08125812896 00129951B

Direntalkan Mbl Avanza 1500cc Bs Hran/Blnan/Thnan Accesoris Lgkp Hub:Bpk Eddy Tlp.0542-5607933/ 08164581544 00130294B

Rental Xenia Avanza Innova Terios Sedan Fortuner Strada Triton Pick Up Hub:081347833344 00130383B

Mura Rent Swa Mbl Untk Hrian/Blnan Pake Sndri/Dgn Sopir Avanza Xenia Hub:0542-7000055/ 085242652708 Psan Antar 00130444B

Dikontrakan Kijang LGX Dan Pick Up Panther Hub:081346229090 00130466B

TOUR & TRAVEL Divo Travel:Antar Jemput SMD-BPP/ BPP-SMD Hanya 60Rb/Org Hub:081253585443 00129393B

MOTOR DIJUAL SUZUKI

Service AC Bergaransi Cuci AC/ Bongkar Psg Freon,Perbaikan,Instalasi&Panel List Hub:Prima Elektrik 05427080334 00130291B

Service AC 30Rb Mesin Cuci,Kulkas,Dispenser Hub:05427104133 Krj Ditempat

00129800B

VIDEO Kusdra Shoting Trm Video Shoting Transfer VCD/DVD Sgl Acr Hub:0542-7158844 00130211B

KOMPUTER Service Pggl Komputer/Laptop/ Printer Beli Laptop/Pc Second Hub:0542-7116728 00130454B

SERVICE Rizal Service Kulkas M.Cuci,Frezer,AC,Dll Krj Dtmpt Hub:081347777148

Dicari Pembantu&Baby Sitter Gaji s/d 1.2Jt H:0542-7014718/5683200

00130425B

Dcr Krywn Pria & Wnt Tmt SMA Dtmptkn Bag Marketing Krj Shift Mlm Jam 18.00 s/d Jam 21.30 Lmrn Krm Ke Gatra Komputer Jl A Yani No.205 Gn Sari Balikpapan 00130436B

00130420B

00130445B

Service Panggil Elektronik TV DVD Dll Brgnsi Ongkos 50Rb Hub:05427146435

Dbthkn Sgr Teknisi Computer Max 35Thn Berpengalaman Lamaran Lgs Ke Altec Computer Jl A Yani(Depan Jemb Mariati Gn sari) Balikpapan

OLAHRAGA Hdr Di Bpp Kls Thaiboxing Dgn Metode Simple Mnrk&Fun Utk Sgl Umr Train Have Fun Getfit&Healthy Hub:0542-5663350

Toko Binatang Membutuhkan Karyawan Pria Single Min SMA Lamaran Ditujukan Ke Petshop Ruko Puri Mall Fantasi Blok A/33 Plg Lmbt Tgl 10/8/2009 00130453B

00130457B

Dicari Karyawati Kantin & Counter HP Hub:8008882

LOWONGAN Dbthkn Sgr SM,Engineer(ME,CIV,HVAC),SPV(ME,CIV,HVAC) Min S1 Pengalaman Di Bid Yg Sama Kirim Ke PO BOX 503 00129603B

T.Tunggal Mnr PRT Gj Rp 800-900 Bs Gj Rp 900-1Jt Hub:05427020071/416873 Bpp

00130455B

Dibutuhkan Karyawati Utk Stan Di Plaza Bpp Ship Krja 8Jam/Hari Hubungi 081253500722 Segera 00130456B

Dibuthkan Segera Guru Bhs Inggris & Mtmtika Khusus Wanita Kirim Langsung Ke Jl A Yani No.3D Samping Gunsar Net

00129949B

00130469B

Dibutuhkan:Marketing & Staf ADM Fasilitas Gaji,Bonus+UM+Tunjangan Keberhasilan Segera Jl Sumberrejo III Rt.6 No.46Balikpapan HP.081226716255

Dcr Pramuniaga Toko & Supir A. Yani 401 BPN tlp 5640179 depan bioskop nusantara

00130118B

Dicari PRT Nginap Gaji 700Rb-800Rb Hub:081347144131/0542-872894/ 0811534892 00130209B

Dcr Acc Wnt Max.25Th Menguasai Pajak Lap Keu/Komputer.Lamaran Ke CV GCA Tlp.750123 KM 1,5 Rt 22/1B Dcr Krywn Pria Max.23Th Lmrn Lgkp Dtg Ke Surya Tama Jl A Yani 126 Rt.44 Gn Sari Ilir(Dpn R.Dinasti) Bpp Dbthkn Sgr 1.Inst Komp W/P Mngsai Ms. Office,2.Tek Komp Mngsai Hardaware Saoftware Jrngan 3.Inst Bhs Ing Pnglmn ITC Rapak 735095 00130389B

Dbthkn SPG Jujur&Menarik Krm Lmrn Ke CV.AKN Jl.Mayjend Sutoyo88B 7015999

11 AGT

CV. Indotama (Dealer 3) Membutuhkan Segera SPV & Sales Canvaser P/W Min. SMU Punya Kendaraan Sendiri Lamaran Dikirim ke Jl. MT. Haryono Rt 34 No. 5A BPP (Samping Primagama) telp: 0542 - 744108

Dijual Cepat Kios Ramayana Rapak Balikpapan Ukuran 2 x 2 m2 Hub: 081350009828 14 AGT

KURSUS

DIJUAL TANAH PINGGIR JALAN 4 KAVLING UK. 20X30/ 10X20 LOK DI SAMARINDA HRGA NEGO HUB. 081350666111/ 081328831656 SMD/12AGT

Dijual KIA Carens 2 th’2005.Hitam.STNK baru.Istimewa.Hrg Nego.Hub.0811 58 SMD/12AGT 20178

SMD/8AGT

Kost Bulanan & Harian,K.Mandi Dalam & Luar Di Markoni Hub: 08195504655 00130413B

PROPERTI Kharisma-Rancang-BangunRenovasi-Hub:Ir Adi 085652085982/ 0542-5627045 00129433B

Desain & Bgn Rmh Ruko Interior Jujur/Amanah Lngs Dgn Arsitek.Kantor/Workshop.05429240014/081350176600

Dibutuhkan Teknisi AC Pendingin Hub:0811593261 Primagama Sepinggan Memerlukan Tenaga Pengajar Slrh Bid Studi Kirim Lamaran Lsng Ke Jl.Marsma Iswahyudi Rt 29 No.449 Sepinggan Telp.7070590/081347563851

00130451B

KOST

Multi Service AC Pendingin Lainnya Hub:0811593261

Dbthkn Guru Kursus Komp/B.Ing Full Time Gaji+Bonus Hub:081380665315

00130111B

00130423B

00130288B

00130422B

PELUANG USAHA Dapatkan Peluang Usaha Income Jutaan Rupaih Klik www.smartbisnis4u.co.cc

Cara Gampang Memiliki Rmh Cara Mdh Mndptkn Rmh Solusi Uang Muka Bs Km Tanggulangi (DP 0%) Bpk/Ibu Tggl Mengangsr Sj 500Rb/ Bln Slm 15 Th (180 Bln) Hub:Perum Nusantara Lestari HP.747824/ 747816 Komp Plaza Rapak Lt Dasar KKB.7 00129148B

RUKO DIJUAL Ruko Djl Cpt Jl G Subroto No.126 Ruko Cendrawasih Smd Hub:081346607666 TP

Dijual Mobil Pemotong Rumput Merk Honda Belum Pernah Di Pakai Kondisi Masih Dlm Box/Bungkus Masih Mulus Pemilik Expat Harga 30Jt Nego Hubungi telp.0811536110 00130128B

Jual Watas 595M2+Bangunan Jl Hotmix Rt.25 No.47 Jl Blora II Ps Baru Bpp Blkg Bank Danamon Hub:085710017445 00129919B

KEHILANGAN Tlh Hlg STNK Rd4 Jns Mopen KT 2421 AO An/ PT.Serasi Auto Raya 00130421B

Telah Hilang BPKB Mbl Panther KT 8426 AH An.Hasjim Bpp Harap hub:0542-443256/081251337175 Bg Yg Menemukan Dpt Imbln Rp 1Jt No.BPKB 0951158 N 00130449B

Na-Mi-Na Balikpapan Distributor Baju Anak Berkualitas Harga Jakar ta Telp.0542-7145703 HP.081347315199

ALAT BERAT

Dijual Katana Th 96 Wrna Merah Hati Mesin Halus,Siap Pkai, Tape, Pioneer, VR, Ban Baru,AC Dgin,Pjak Pjg,Jok Kulit, Hdp Dpn Hrga 46 Jt Nego Hub. SMD/11AGT 05417208091

JAVA DIATRA RENTAL. MITS. L200, TRITON,MEGA CABIN,T. AVANZA,K. INNOVA,BLNAN/ HRIAN/THNAN HUB. 081347524301/ 081350262937 Rental Xenia Tahun 2009 Harian/ Bulanan/kontrak Hub. TOHA 081346543873 / 0541- 7121609 17 agustus

Muflih Rent,Hari/Bln/Kntrk Xenia 5 Jt,Avanza,Inova,Mtr Jg Ada 085246443611 18 agustus

00129151B

Dijual Tenda Uk 4x8 100Kursi+Cover 15 Meja+40Taplak 30Jt Brg Msh Bgs Hub:081347516658 00130210B

“Hati-Hati & Cegah...” Bahaya Kebakaran pada Rumah Anda Karena Instalasi Listrik Yang Usang Hubungi Kami Segera:081254970328 00130387B

Dijual 1Set meja Kursi Resto(1Mj+4Krs)Hrg 375Rb/Set Hub:0542-7033883 00130437B

LOWONGAN PERUSAHAAN MULTI NAS. membthkan Kary/i u posisi Staf Management, Supervisor, Administrasi, Logistik, Receptionist, Distributor & OB persyrtn : Pend.min.SLTA/D3/S1.Lmrn lngs k LMK Group Jl.Untung Surapati Komp.Mahakam Square Blok C.14 t.0541-274170.Plng lmbt 1 minggu

11 agustus

Dicari Karywan/i 17-45 Th, Ijazah min SMP, penglaman tdk diutamakan lam, ditujukan ke Jl.DI Panjaitan No.35 (eks.Kesejahteraan) samping Minimarket Hokky (cantumkan no telp yg bs dihub) Dicari Kr ywn War ung Yg Bisa Masak Hub. 085350030008/ 085250207644

Dijual Telp. Komputer,laptop,Meja/ Kursi,server,UPS Dll Hub: 08170121396/08121977770/05428027708

11 AGT

Dicari Helper&Operator Exca PC2020 Pglmn Dirawa 085350030008/ 085250207644

10 AGT

SAMARINDA MOBIL DIJUAL DEALER& LEASING RESMI DAIHATSU, XENIA, TERIOS, LUXIO, GRANMAX ,SIRION.BUNGA ANGS. FUNTASTIK 0,00%-3,06% KHSS BLN AGST BURUAN HUB. 05417116445/0813 46440443 11 agustus

Jual Xenia XI DLX Th 07 Merah Mlus,Hrg Nego Hub. 05417737881/ 085250220681 11 agustus

RENTAL MOBIL

11 AGT

CV. Magevesa Bth Kr y/ti U Dlm&Luar Kota Kaltim.Dtg Lgs Jam 09.00-14.00 Jl. Cendana Gg. VI/ 13 Sen-Rabu Hp. 081254529376/ 085752118524 11 AGT

Mencari 3 Grup Tk. Cetak Paving/ Batako (1 Grup: 5 Org), 2 org Supir Truk/Pick up SIM B1,SMA,24 Th,1 Org Pembantu Mkanik Genset&Msn Produksi.Brminat Lgs Ke Jl. Jakarta Raya No. 189 Smpg Ktr. Kcamatan Loa Bakung Tlp. 05417075862/ 7022191 (Utk Ditempatkan Di SMD,BPN&SGT) 11 AGT

APC Rental Avanza, Xenia, Innova Harian /bulanan/kontrak Harga Nego, Ada bonus Hub. 0541- 777 3164 – 7737138 – 081347408545 31 des 09

Rental Xenia, Avanza, Innova, 275rb/hari, bisa bulanan/kontrak antar jemput bandara, Hub. 05417110066 – 081253062990

Pmsngn Gypsum Walpaper, ertikal /Horizontal, Woodblind Hub. 08125483769/0541-748176

SMD/12AGT

Dijual Honda Civic/Genio SR Th 95 1600CC Wrna Hijau Muda Met Hrga 70 Jt Nego Hub. 081347313767 S M D / 1 0 A G U S

Dijaul Honda Jazz IDSI Th 2004 Kond. Siap Pkai,Jok Kulit Asli,KM Rendah,Peminat serius Hub. 087810526252 SMD/11AGT

dijual perangkat warnet hub. ciwank n et jl. pramuka no.15 081254567497

00130195B

Direntalkan Full Maintenance/Hauling Dump Truck Nissan CWA 260M(10 Roda) Tahun 2008/Mei Minimal Kontrak 1 Thn Ready Stock 8 Unit Hubungi 0811584249

21AGUS

Rental/Cartran Kjg Innova, LGX, Avanza Dlm kota-Luar Kota, Antar Jmpt Bandara Sepinggan Hub. 08125509989

Obral Merdeka,Modem GSM All Operator Sierra 885 (7,2 Mbps) 660rb,Huawai E160 (36 Mbps) 640rb Hub. 081359804742

00130390B

8 AGUS

11 agustus

30 agustus

SMD/10AGUS

TAKE OVER ALL NEW JAZZ APRIL 2009 GANTI DP 117 JT ANGS. 18X5,6 JT/BLN WRNA HITAM,KACA V-COOL,FAS. LGKAP PEMINAT SERIUS HUB. 05417186249 SMD/16AGT

Telah hilang STNK Mtr Honda NF100 KT-4278-WH, An. Agus 11 agustus

dijual perangkat warnet hub. ciwank n et jl. pramuka no.15 081254567497

Telah hilang STNK Mtr Yamaha FizR KT-5383-MN, An. Suharuna

11 AGT

KOMPUTER Jual Laptop Toshiba Core 2 Duo RAM 1GB HDD 160GB DVDRW 15” WXGA Wifi Lan Vista Original 5 Jtan Hub. 081346514933

11 agustus

Telah hilang STNK Mtr Honda NF100 KT-4890-MG, An. Abdullah 11 agustus

Telah hilang STNK Mtr Yamaha Jupiter KT-5367-WQ, An. H Munaki 11 agustus

11 agustus

Telah hilang STNK Mtr Honda NC110 KT-4506-WY, An. Emilia

Pusing Bljr Sndiri Di Rmh?Bimbel Darul Mumtaz Solusinya.Trima Privat Prasekolah SD&BTQ (Bca Tls Al-Quran) Utk Smua Usia,Brsedia Dtg Ke Rmh Wil. Smd Hub. 081334546946

Telah hilang STNK Mtr Yamaha FizR KT-5942-NF, An. Aryandi

10agt

Telah hilang STNK Mtr Yamaha Jupiter KT-5743-WF, An. Tommy P

PRIVATE

11 agustus

Menerima Les Privat Bhs. Inggris Utk SD,SMP Hub. Siska 0541746088 / 081347603550 10 AGT

ASURANSI

11 agustus

Telah hilang STNK Mbl Suzuki Jeep KT-1074-BD, An. Ir Hariyadi 11 agustus

11 agustus

Telah hilang STNK Mbl Mitsubishi T120 KT-8132-BI, An. Perry LM 11 agustus

SAKIT ITU MAHAL,ANDA PILIH BAYAR SENDIRI ATAU DIBAYARI?ASS Jiwa Terbaik Hy Dg NABUNG Rp 500rb/Bln GRATIS Sluruh BY RWT Inap Rmh Sakit Klas VIP. Tepat U/Dana PENDIDIKAN ANAK.UANG Bs Diambil Plus Hasil Investasi,U/ Anda Souvenir Exclusive. Info 0811550536 22 AGUS

Tlah Hlng STNK Motor Honda KT4839WY AN Suhaimi-SMd 11 agustus

Tlah Hlng STNK Motor Honda KT4014BN An Rina Indrawati-Smd 11 agustus

Tlah Hlng STNK Motor Yamaha KT2619NE AN Fuji-Smd 10 AGT

Tlah Hlng STNK Motor Honda KT2770BW An H. Suhaimi-Smd 10 AGT

RUKO DIJUAL Ruko Djl Cpt Jl G Subroto No.126 Ruko Cendrawasih SMD Hub:081346607666 TP 10 agt

Ruko Djl Cpt Jl G Subroto No.126 Ruko Cendrawasih SMD Hub:081346607666 TP 11 AGT

KEHILANGAN

Telah hilang STNK Mbl Mitsubishi Truck KT-8861-BQ, An. Pt Borneo Abadi 10 AGT

Telah hilang STNK Mtr Honda NF125 KT-4569-NH, An. H M Sidik 10 AGT

Telah hilang STNK MtrHonda NF100 KT-4041-MP, An. Ana R 10 AGT

Tlah Hlng STNK Motor Suzuki KT3070MI An Heriyanto-Smd 11 agustus

Tlah Hlng STNK Motor Yamaha KT5954WL An Padmu Ngatun-Smd 11 agustus

Tlah Hlng STNK Motor Honda KT4488MP An Sutarno-Smd 11 agustus

Telah hilang STNK Mtr Yamaha RXS KT-5841-BR, An. Subandi 11 agustus

Telah hilang STNK Mtr Yamaha Jupiter MX KT-5569-WR, An. Joko T P 11 agustus

Telah hilang STNK Mtr Suzuki FD110 KT-3351-MY, An. Hayati Telah hilang STNK Mtr Honda NF100 KT-4168-WA, An. Doory 11 agustus

Telah hilang STNK Mtr Honda NC110 KT-2422-MB, An. Hari S 11 agustus

SERBUK KEDELAI ASLI. Depan SMP 4 Juanda Tdk Buka Cabang, 1 Btl 5rb,1 Gelas 2.500,1 Bgks 2.500 Hub. 081350144308

Dijual Taruna FGX Oxxy November 2005 Hitam Met AC Double,Hrga Nego Hub. 081347918673 Bisa Cash/Kredit/ Tukar Tambah Di Blkng Balai Kehutanan Jl. AW. Syahranie

10 agt

Telah hilang STNK Mtr Kawasaki Ninja KT-2630-BV, An. Jaka P

Fortuner Rent, Mnyediakan Kend. Trbaru, Xenia, Terios, Grand Max, hrg Lbh Murah dr biasanya, Dptkan Paket Keluarga Dgn Hrg Spesial Hub. 081350085827

SMD/12AGT

SMD

18 UGST

9 AGT

Dijual Sedan BMW 528i Th 97 Wrna Silver Met Fas. AC,Ada Tape,Kond. Trawat,Siap Pkai Hrga Nego Hub. 081347376006

SMD

Dijual Perangkat Warnet Hub. Ciwank Net Jl. Pramuka No. 15 Hub. 081254567497

31 des09I

Rental Excavator Komatsu PC2008 300-8 Th 09 Hitachi Zaxis 330 Th 08 Buldozer D85SS Th09 Call 081254581888

Dijual Suzuki Grand Vitara JLX Th 2008 Akhir Hitam Met,Jrg Pkai,Kond. Terawat Fas. Lgkap Hrga Nego Hub. 081347376006

11 agustus

RUPA-RUPA

Dijual Mits Colt T120ss Station th’93.Hijau.Fas.AC Tip VR.Mulus siap pakai.Hrg nego.Hub.0852 5019 SMD/12AGT 0888

SMD

20 agt

Dbthkn 1) Procurement Officer: P/ S1,Ms. Word/Exel,Pglmn Min 1 Thn Bag. Pembelian, 2) ADM Pyrchasing W/D1 (Smua Jurusan),Ms. Word/Exel,Pglmn 1 Th Bag. ADM.Krm Ke PT. Smart Jl. Ring Road 3 No. 88 RT. 01 Sempaja

13 AGT

J A K A R TA ALAT KANTOR

BANGUNAN

SMD/12AGT

SMD

RUPA RUPA Ready Stok Contener 2Of+80% Bisa Modif Por tacamp Genset 150KVA Nissan RD8 Mesin Bubut IMTK 081332272733/6143355

00130213B

RUPA - RUPA

Dijual Ferosa SE Th 94 Full Variasi,Audio,Lengkap Hrga Nego Hub. 081350433372

SMD

Dijual Cpt Chevrollet Zafira Th 2002 Wrna Biru Fas. Lengkap Hrga 75 Jt Nego Hub. 085246924652 S M D / 1 0 A G U S

SMD/12AGT

SMD

SMD

SMD/12AGT

Take Over Sedan Calos Matic Th 2007 Wrna Silver Fas. Lengkap Hrga 129 Jt Nego Hub. 081347335769

SMD/12AGT

SMD

Dijual Cpt Honda CRV Th 2002 Pmakaian 2003 Wrna Hitam Fas. Lengkap Kondisi Bagus hrga 168 Jt Hub. 081346312008/ 05417161008

SMD/13AGT

SMD

SMD/12AGT

Dijual Kijang Krista Diesel Tahun 2001 Akhir Barang Istimewa, Warna Silver Metalik,AC, Tape,Interior masih Orisinil,VR, Hub. 0541-261781 / 081346295320 SMD/12AGT

Dijual Suzuki Karimun VXI Th 2007 Akhir kond. Orisinil Cat,Fas. Lgkap,CD,Ban serep Blm turun Hub. 08125843668 Smd

SMD/13AGT

18 agustus

MESIN POTONG

00130119

00130447B

SEDOT WC

Dijual Cepat Innova Type G Tahun 08 Cukup Ganti DP Exs Pribadi, KM Rendah, Berminat serius Hub. 085250233555 SMD/8AGT

00130196B

RUMAH DIJUAL

Dijual Hiline Pick Up Tahun 96/97 Warna Putih Harga Nego Hub. 081346319797 / 0541-280303

SMD

Artistika Arsitektur Jasa Gmbr Desain Instruksi Bangunan Rmh Kntr Ruko Htl Interior Dll hub:05428018454

BUSANA

Sedot/Kuras WC Sama Lumpurnya,Cepat Hub:7023423/ 5676060/081804498060

SMD/12AGT

Dijual Honda New City IDSI Th 2008 Automatic Kond. Sgt Istimewa Fas. Lengkap KM 6000-an Peminat serius Hub. 08125843668 Smd

Dijual Kia Visto Th 2002 Mulus,Trwt,AC,VR,PW,PS,Ban Baru,TV/VCD/DVD/MP3/Sound,Riben Bgs,Full Var,STNK Pjg,Ex.Wnt,Abu2 Met 68 Jt Hub. 0813478506167 TP

SMD

Dijual cepat.Honda Grand Civic th’91.Silver met.Fas.AC dingin,Tape,CD 10disc,PS,PW,EM,VR R”18 stainlis,Full sound sistem.Pajak baru.Hrg.44jt.Hub.0813 4663 5657

SMD

SMD

SMD

DIJUAL RUMAH BATU PERMANEN 2LT FAS. LGKAP PGGR JALAN BESAR,JL. KH. MANSYUR SHM,8KT,4KM,GARASI,HALAMAN PARKIR LUAS,CCK UTK KANTOR,PLN,PDAM,TLP HUB. 081328831656 S M D / 1 7 A G T

Bg Yg Pduli Dg Berkomitmen Mnbung Utk Pndidikan Anak Anda Plus Bnfit Asrnsi Jiwa Gratis Dg Systm Syar iah Tr pcya Hub:8038623/081347350854 yudiprusyariah @yahoo.com Kantor Di Bpn

00129792B

00130458B

00130412B

SMD/12AGT

DESAIN ARSITEKTUR

00130208B

00130414B

Dijual Espass Merah Marun zlxtra tahun 2003, Body Kaleng, Mesin Terawat,AC dingin,Tape,KM Baru 59.000, STNK Masih Panjang, Hub. 0541-7022706 / 081347371453

00130206B

00130212B

Dijual Suzuki Grand Vitara Th 93 Kond. Mulus, AC,PS,PW,Ban Baru,Wrna Hijau Met, Bisa Tukar Tambah Hub. 085250616036/ SMD/13AGT 085247456188

SMD

PRIVAT Membrikan Les Privat TK(Calistung) s/d SD Hb:Dynna 0542-7120626/ 081347194849

Telah Hlg STNK Kend Toyota Kijang Nopol KT 2730 BE A/n Ir.Edy wahyudi Sesuai STPL/B/844/VII/ 2009 KA SPK-A

Terima Kredit Mobil Bekas Dr Pemakai Mulai Th’96 T.085310108540/5696195

Dijual Cepat Suzuki Escudo Tahun 1995 Warna Merah Maroon, STNK baru Cat Asli Fas. Lengkap, VR ring 17 + CD + TV + Audio, Terawat Harga Rp 80 Jt Hub. 08125527519 S M D / 1 2 A G T

SMD

Dijual Taruna CX Th 2000 Fas. AC Dingin,PW,PS,Hrga Nego Hub. 085250237587 Warna Biru

SMD

SMD

SMD

Kursus Prckpn Inggris Cpt 50Rb/ Jam,Kursus Komputer 200Rb Guru S2 Tlp.7074351

BIRO JASA

SMD/13AGT

SMD

11 AGT

KIOS DIJUAL

Kost Brsh Tenang Aman Fas AC,Kulkas,Air Pns Dingin Kamar Luas+TV dapur TV Kabel Jl Ketinjau H3/103 Msk Villa Damai I Dkt Makro Hub:0542-7030277

00128373B

Dijual Cepat Baleno Th’97 Warna Silver, Fas, AC, Tape, PW, Velg racing, barang bagus, harga nego, SMD/12AGT hub. 081254408558

00130446B

00130417B

JASA

SMD/10AGUS

Dijual Kijang LGX 1.8 th’2001.Silver.Barang paten.Fas.lngkp.Hrg.112.5jt Nego.Hub.0812 587 7872

SMD

SMD

DIJUAL RUMAH KAYU BARU 3 PINTU CCK UTK INVESTASI LOK. PINGGIR JLN RAWASARI UK. 8,6X21 M2 HRGA 280 JT NEGO HUB. 05417074655/ 7732360

Cleaning Service Pncucian Krsi/ Sofa/Jok&Plafon Mobil/Karpet Kantor,Pkrjaan Di Kerjakan Ditempat Anda. Berminat Hub:085247606679

00130388B

ELEKTRONIK

Dijual Chev.Zafira th’2004.Hitam.Fas.CD TV Audio AC.Mulus.Hrg.92.5jt nego.Hub.0812 SMD/12AGT 5438 4668

Dbthkn Sgr Kasir R.Makan Wnt Max 30Th Berpengalaman/Jujur Lamaran Lgkp Ke Altec Computer Jl A Yani 61 Dpn Jemb Mariati Gn Sari Balikpapan

00130450B

SMD/13AGT

SMD

00130424B

00130120B

Dijual Rocky Th 96 Wrna Hijau Met Gardan Bagus,AC Dingin,Body Kaleng Hrga Nego Hub. 08125847136

SMD/12AGT

Dibutuhkan Segera!Waitter Pria/ Wanita Umur 16-22Thn Jujur,Disiplin,Niat Krj Utk RM Pasundan Bpp Hub:081808031155/ 0542-764387/0817100681

00130292B

Suzuki TS 125 Trail Kuning Th 2000 Ccok Utuk Adventure Hrg Nego.0542-7050777

Dijual Taruna CSX Th 2000 Wrna Abu-abu-Coklat Fas. Velg R17,AC,CD Ranger,Hrga 90 Jt Nego Hub. 085250777339

SMD

SMD

SMD

00130114B

00130416B

Tridea Rent:Innova ,Terios, Xenia’08\09 250Rb/Hr H:05427113364/081253585443

SMD/12AGT

Service 24Jam AC Kulkas k.Gas M.Cuci TV AC Mobil Dll hub:5626275

RENTAL MOBIL Direntalkan 2Unit Ford ranger 4x4 Type XLT 3.0 Tahun 2009 Hub:08152032664/081347869401

Dijual Sedan Ford Lazer Th’93, Warna Biru Metalik, sdh Modif, AC, TV, Full Sound, Velg + Ban radial Ring 16, harga 25 Jt nego, hub.081347162099 / 0541-7099295

SMD

Dijual Isuzu Panther Royale Th 97 Wrna Biru Met Kond. Mulus,Msin Halus&Terawat,Memuaskan Fas. Komplit Hrga 65 Jt Nego Hub. 08125806773 SMD/8AGT

SMD/13AGT

SMD

SMD

DIKONTRAKKN RUMAH JL. GATOT SUBROTO GG. 14 NO. 6 SAMARINDA 1 KT. UTAMA,4KT,4KM,TERAS MUKABLKG,GARASI LUAR-DLM,PLN 2200W,PDAM,TLP,BBS BANJIR,HUB. 0541250753/ 08115807152

Dijual cepat.Xenia Xi 1.3 VVTI th’07 akhir.Aqua Blue.Fas.AC Tape VR PS PW Spion Lamp Jok kulit remote alarm.Kondisi siap pakai.Hrg.122jt Nego.Hub.0813 4663 5657

SMD/13AGT

SMD

SMD

DIJUAL CPT TANAH SHM 22.375 M2 LOKASI SUPER STRATEGIS JL. SYARIFUDDIN YOES-BPN ARAH BANDARA SEPINGGAN NEGO/ TANPA PERANTARA HUB. 0811552122/ 08111837535

Dijual Taruna FGX Oxxy Akhir 2005 AC Dobel,Hrga 118 Jt Hub. 081347918673 Hitam Silver

SMD

Dijual Cepat Taruna FGZ tahun 2002 Warna Silver Fas. Lengkap,AC Double Blower, Body Kaleng, Mulus,DVD,VCD,MP4 + TV Lipat, Harga Rp 105 Jt/Nego Hub. SMD/12AGT 08125527519

SMD

SMD

01991 /10 AGUS

SMD

Dijual LGX Th 99 Warna Hitam Metalik Mulus,Fas. PS,PW,CL,AC Dobel Blower,Tape,Power Mesin Terawat Harga 98,5 Jt Nego hub. 081253519617 SMD/12AGT

SMD/13AGT

SMD

NISSAN GRANDROAD HITAM SOLID TH’01, KONDISI MULUS, FULL AKSESORIS, PAJAK DAN STNK BARU, HARGA NEGO HUB: 085246640899 TP

0137865/13 Agt

SMD

SMD

DIJUAL CEPAT.WAKTU TERBATAS.FORD RANGER DC XLT 3.0 M/T 2008.SILVER. HUB. 05417030137 / 0541-7060027 0541-7030137 / 05417060027

11 agustus

Telah hilang STNK Mtr Yamaha Jupiter KT-5572-WU, An. Yushar 11 agustus

Telah hilang STNK Mbl Daihatsu F600 KT-1101-BR, An. Jumiati 11 agustus

Telah hilang STNK Mbl Daihatsu S401 KT-1656-BC, An. M Arief 11 agustus

Telah hilang STNK Mtr Honda NF100 KT-4324-ND, An. A Siregar 11 agustus

Telah hilang STNK Mtr Suzuki EN125 KT-3810-NR, An. Jamaluddin 10 AGT

Telah hilang STNK Mtr Yamaha FziR KT-5510-NB, An. Rusmiati 10 AGT

Telah hilang STNK Mtr Honda NF100 KT-4330-NL, An. Muslimin 10 AGT

Telah hilang STNK Mtr Yamaha Jupiter MX KT-2706-NM, An. Romansyah 10 AGT

Telah hilang STNK Mtr Honda NF100 KT-4284-WP, An. Halimatusadiah 10 AGT

Tlah Hlng STNK Motor Yamaha RX King KT-5529-BW AN SAERI & BPKB -Smd 11 AGT

Tlah Hlng STNK Motor Yamha KT5616WE AN Muhammad YaminSmd 11 AGT

Tlah Hlng STNK Motor Honda KT4949NG An Muhammad NadtsirSmd 11 AGT

Tlah Hlng STNK Motor Yamaha KT5772NM An Nur Arfah-Smd 11 AGT

Tlah Hlng STNK Mobil Isuzu KT8424BK An Tambi Barimbang. SESmd 11 AGT

Tlah Hlng STNK Mobil Mitsubishi KT8123MH An Dg. Ifung-Smd 11 AGT

Bersambung ke Halaman 20


2

tribun line

MINGGU 9 AGUSTUS 2009

Noordin Minta Tolong ● Sambungan Hal 1

Kepastian yang tewas dalam pengepungan di rumah Muh Zahri yang di kampungnya biasa disebut Guru Zahri ini, dikatakan seorang sumber dari kalangan aparat di lokasi. Menurutnya yang tewas dalam pengepungan itu satu orang. “Memang dia NT (Noordin Top). Nggak mungkin Kapolri sampai datang ke sini (lokasi) kalau bukan Nordin yang berhasil ditangkap,” katanya. Kapolri Jenderal Pol Bambang Hendarso, sekitar pukul 09.50 WIB, Sabtu (8/8) sempat meninjau lokasi. “Memang empat dengan Aris, Indra dan Muh Zahri. Tapi mereka kan ditangkap hidup-hidup,” lanjutnya menangkis kabar yang menyebutkan dalam pengepungan ada empat orang yang tewas. Drama pengepungan yang melibatkan puluhan Densus

Terima Kasih Polri ● Sambungan Hal 1

dan memberantas aksi-aksi terorisme, untuk melindungi keselamatan rakyat Indonesia. Oleh karena itu sekali lagi, ini

Kita Dahului ● Sambungan Hal 1

direkrut adalah IB alias Boim. Testimoninya ditemukan di TKP. Jadi sekali lagi ini fakta yuridis. Berdasarkan pengakuan tersangka Ibrahim, dia juga sebagai pelaku yang memesan kamar 1808 Hotel JW Marriott. Kemudian yang bersangkutan mendengarkan rangkaian-rangkaian apa yang akan dilakukan kedepan. Kenapa Jatiasih? Karena jarak antara Jatiasih dengan rumah

Mulut Aris Dilakban ● Sambungan Hal 1

tangkap. Sampai akhirnya anggota Densus 88 melakban mulut Aris biar diam. Aris dan Indra adalah anak

88 ditambah aparat Brimobda Jateng plus ratusan polisi itu, terjadi sejak Jumat malam mendapat perhatian ribuan warga. Hingga Sabtu pagi, warga menyemut di sekitar lokasi membuat aparat esktra keras menjaga agar massa tak makin mendekat ke rumah yang dikepung. Polisi menghujani rumah bercat dinding krem namun sudah tampak usang itu, salah satunya dari atas sebelah rumah Muh Zahri. Meski telah dikepung dan diberondong, rupanya Noordin tak lantas menyerah. Sabtu (8/8) pagi sekitar pukul 05.00 WIB, aparat kembali melakukan serangan. Kali ini serangan tak sekadar menggunakan senjata melainkan bom. Serangan bom berhasil menjebol dinding samping rumah. Namun Nordin tetap tak menyerah. Sekitar pukul 07.30 WIB, akhirnya aparat kembali melancarkan serangan. “Setelah serangan itu, sebenarnya Nordin teriak minta tolong. operasi yang sangat penting, operasi penegakan hukum. Atas semua yang telah diraih dan dicapai oleh jajaran kepolisian, puncaknya dua hari terakhir ini yang hasilnya masyarakat sudah sama-sama mengetahui sebagian besar, atas nama negara, atas nama pemerintah dan atas nama rakyat, saya mengucapkan teriBapak Presiden hanya 12 menit kalau dalam keadaan padat. Sekalilagiinifaktayuridis.Duaminggu sejak tanggal 1 Agustus yang akan dijadikan sasaran adalah rumah Bapak Presiden di Cikeas. Tepat tanggal 6 Agustus kita melakukan operasi serentak di tiga wilayah. Untuk Temanggung karena kalau fakta-fakta yuridis lagi, tentunya kita belum tahu yang namanya Noordin M Top tingginya kayak apa dan bagaimana (Kapolri menunjukkan beberapa gambar lelaki bertopi ditengarai Noordin M Top). (Foto) ini sejak pada waktu tanggal 6 Agustus di Jatiasih bisa terekam. pasangan Utomo dan Nyonya Pin. Nyonya Pin adalah adik dari Muh Zahri. Sejumlah tetangga Aris dan Indra mengaku, tidak ada yang istimewa dari Aris dan Indra. “Aris masih suka bergaul meski memang pendiam. Hari-harinya memang di bengkel. Saya tak tahu kegiatan lainnya di luar

in Balikpapan & Samarinda Centre Coordinator & Marketing staff

Bring your CV with photographs to our centre before 12 August 2009 Centre Balikpapan at Jl. MT Haryono No.109 - 110. Telp 0542-765106 Centre Samarinda at Jl. Pangeran Hidayatullah No.27. Telp 0541-741423

Kondisi prima mutlak diperlukan pekerja bangunan. Jika tubuh kurang fit, kerja terhenti dan rezekipun tersendat. Hal ini diyakini betul oleh Bapak Udin Samsudin ( 51 th) warga Ds. Lebak Jaya Kec. Karang Pawitan Kab. Garut yang bekerja sebagai pekerja bangunan. Penyakit khas yang sering menderanya adalah lemas, nyeri dan pegal usai bekerja. Dulu hal itu dapat diatasinya dengan tidur secukupnya. Namun saat usia menjelang setengah abad, penyakit diatas sulit diatasi. Jadi lemas, nyeri dan pegal tak tertahankan , Udin terpaksa beristrirahat beberapa hari untuk memulihkan fisik. Dan itu berarti dia tak mendapat upah yang dibutuhkan untuk menghidupi keluarganya. Derita diatas diperparah oleh batuk akibat kebiasaan merokok. Jika kedua penyakit itu datang bersamaan berarti rezeki terhenti lebih lama lagi. Beruntung suatu hari seorang sahabat memberinya minuman Gula Aren Gentong Mas. Baru empat hari minum Gentong Mas dengan rutin, manfaatnya langsung terasa. “ sekarang semua nyeri dan pegal dan lemas berangsur reda, tak hanya itu batuk yang sangat menyiksa juga terus berkurang, bahkan kini tak datang lagi ..” ucap Udin dengan wajah bahagia. Ternyata masih ada manfaat lain dari Gentong Mas. “… Gentong Mas juga menambah vitalitas sehingga hubungan pasutri kami semakin hangat dan mesra “ ujar Udin bangga menutup pembicaraan. Menurut Udin kegiatan rutin minum Gentong Mas adalah jalan nikmat menuju sehat agar

P-IRT NO. 812320501114

7

Hotel JW Mariot dan Ritz Carlton. Mereka adalah Dani Dwi Permana, alumnus SMA Yadika Bogor 2009 (18 tahun) dan Dana, pria asal Pandeglang. Kapolri Jenderal Bambang Hendarso Danuri menegaskan, kediaman Presiden SBY di Puri Cikeas menjadi target pemboman. Teroris sudah merencanakan pengeboman pada 17 Agustus nanti. Bom bunuh diri dan mobil pengangkut yang digunakan pengeboman telah disiapkan di Jati Asih, Bekasi yang waktu tempuh ke rumah SBY hanya 12 menit. “Jaraknya dengan rumah Bapak Presiden di Cikeas hanya 12 menit. Yang akan dijadikan sasaran ledak adalah rumah Bapak Preside, yakni 2 minggu ke depan,” ujar Bambang Hendarso dalam jumpa pers di Mabes Polri, Jakarta, Sabtu (8/8). Dijelaskan Kapolri, terungkapnya rencana tersebut berdasarkan pemeriksaan terhadap Amir Ibrahim yang ditangkap di Jati Asih pada Sabtu (8/8) dini hari. “Itu memang benar. Jadi jangan dipelintir jadi seolah-olah ada sesuatu,” pinta Bambang. Menurut Kapolri, pada 30 April lalu Noordin M Top memimpin rapat di Kuningan Jawa Barat. “Noordin declair Presiden menjadi target bom berikutnya,” tegas Kapolri. Alasan Noordin, teman-temannya yakni Imam Samudera Cs dieksekusi berdasarkan keputusan presiden Mengenai pemilihan tempat Jati Asih, itu karena kedekatan dengan kediaman SBY. “Jati Asih itu untuk transit saja. Bom dirakit di Cilacap,” tambah Kapolri. Terkait bahan peledak yang ditemukan di Mampang dan Jati Asih, Kapolri mengatakan bom dalam tupperware yang siap meledak dan bahan potasium diletakkan di luar rumah. Pengamanan kediaman Presiden SBY semakin diperketat. Sejak Sabtu malam, Satuan Setingkat Kompi (SSK) personel TNI disiagakan. Komandan Korem (Danrem) 061 Bogor, Kolonel Infantri Agus Supomo, saat melakukan pemantuan di Peruma-

han Puri Nusapala membenarkan pengetatan kediaman SBY. Dalam jumpa pers di Istana Merdeka, Presiden SBY mengucapkan terimakasih setinggitingginya kepada jajaran aparat kepolisian yang berhasil mencegah dan memberantas terorisme. “Operasi ini sangat penting dari Kepolisian dalam penegakan hukum. Puncak operasi yang dilaksanakan dalam 2 hari terakhir ini. Atas nama negara, pemerintah, dan atas nama rakyat, saya ucapkan terima kasih setinggi-tingginya kepada jajaran kepolisian,” ujar Presiden SBY usai melakukan pertemuan dengan Kapolri Bambang Hendaro Danuri ditemani Mensesneg Hatta Radjasa. Ibrohim dan Yayan Florist Hotel Ritz Carlton Ibrahim alias Ibrohim alias Boim dan koki di sebuah restoran di hotel bintang lima di Jakarta, Suryana alias Yayan, akan menjadi bomber atau pelaku bom bunuh diri berikutnya. Kapolri Jend Bambang Hendarso Danuri menjelaskan, Yayan alias Gepeng sudah disiapkan menjadi bomber terlebih dulu. Penangkapan Yayan bermula dari penemuan bom di Koja awal Agustus lalu. Hari Kamis (6/8), Yayan ditangkap di kontrakannya di kawasan Tugu, Jakarta Utara. “Yayan siap direkrut untuk menjadi pelaku bom bunuh diri berikutnya,” ujar Kapolri dalam jumpa pers di di Mabes Polri, Jakarta, Sabtu (8/9) Setelah Yayan, satu calon bomber berikutnya adalah Ibrohim yang sampai saat ini masih diburu polisi. “Ibrohim berikutnya,” tegas Kapolri. Baik Yayan maupun Ibrohim adalah teroris yang direkrut dan dididik oleh Noordin M Top. Diberondong 18 Jam Sementara itu, di Temanggung, Densus 88 berhasil menewaskan pria yang diduga gembong teroris Noordin M Top. Pria tersebut tewas di kamar mandi setelah dikepung dan baku tembak dengan Densus 88 selama 18 jam di rumah milik

Muzahri yang terletak di Dusun Beji, Kelurahan Kedu, Kecamatan Kedu,Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah. Meski sendirian, sang teroris terus melawan. Hasilnya, pria yang sudah merintih kesakitan akibat bombardir tembakan dan empat kali di bom berdaya ledak rendah itu tewas di kamar mandi. Hingga Sabtu (8/8) malam, belum ada keterangan resmi dari Polri bahwa teroris yang tewas tersebut adalah Noordin M Top. Jenazah dari teroris saat ini sudah di RS Polri Sukanto Jakarta untuk dilakukan autopsi. Kapolri mengatakan, belum bisa memastikan siapa yang bersangkutan karena semua harus dipertanggungjawabkan secara yuridis. “Polri terlebih dulu akan mencocokkan tes DNA terhadap jenazah korban dengan anaknya,” katanya. Pada Penggerebekan di Kedu, Temanggung, gembong teroris yang paling diburu di Indonesia, Noordin M Top, diduga berhasil ditembak mati oleh tim Densus 88 Antiteror Polri. Buronan selama tujuh tahun itu didor di kamar mandi dengan kondisi kepala pecah ditembus peluru. Namun foto wajah teroris tidak mirip dengan sketsa wajah Noordin seperti beredar selama ini. Berdasarkan foto yang diterima Persda Network, kondisi kepala pecah. Separuh kepala bagian atas hilang, serta dari kening hingga rambut, pecah ditembus peluru. Bahkan jarak dua bola mata berjauhan, mata kiri agak miring. Perbedaan lainnya adalah alis tidak setebal bulu alis Noordin. Warna kulit lebih hitam, badan tampak lebih kurus, dan rambut agak ikal. Pengamat Intelijen Dynno Cresbon yakin 90 persen korban bukan Noordin M Top. “Sembilan puluh persen tidak sama. Ini wajahnya tidak mirip, lebih pendek dan kulitnya lebih hitam,” ujar Dynno yang mengaku memilik 10 gambar korban. (persda network/yls/yat/ yon/rai/mun/jun/cr2/cr3)

Bayi dan Nenek Buta di Antara Desing Peluru

mun tidak diizinkan,” terangnya. Ia pun tak bisa berbuat banyak dan hanya menunggu kepastian kapan ia diizinkan untuk mengambil anak-anaknya. Isak tangis dan kekhawatiran kian mendalam saat letusan senapan mulai terdengar. Bayangan salah sasaran ataupun terkena bom terus saja menggelayuti pikirannya. Namun ia tak bisa berbuat banyak. Jumat malam saat penggerebekan, delapan rumah tetangga Muhzahri diketahui masih berada di rumah. Tercatat hanya keluarga Noto saja yang sudah keluar sejak petang sebelum baku tembak terjadi. Kejadian

pun tak berubah hingga tengah malam. Komunikasi dengan keluarga pun terputus. Kelegaan muncul setelah petugas menjamin keamanan semua keluarga. Kendati masih tetap khawatir ia hanya bisa pasrah menunggu evakuasi keluarganya. “Saya tahunya tetangga lain seperti Pak Yamroni juga masih di rumah belum keluar,” imbuhnya. Kelegaanya menyeruak saat Sabtu pagi sekitar pukul 07.00 WIB, semua keluarga di tujuh rumah dinyatakan telah terevakuasi. Tak henti-hentinya Tri memeluk ketiga buah hatinya di rumah tangganya. Pengalaman berbeda diala-

mi keluarga Yamroni. Desingan peluru tak membuat keluarga panik, meski mengakui takut namun suasana cair setelah personel Densus mengatakan bahwa ia dan keluarga akan aman. Maklum saja, rumahnya berubah menjadi markas puluhan personel Densus 88. “Datang silih berganti. Kadang mereka bergantian untuk menuju rumah Pak Muh Zahri. Kami tidak takut bahkan kami sesekali bercakap cakap,” tukasnya. Rumah Yamroni terletak sekitar 50 meter dari rumah Muh Zahri. Tinggal di rumah itu, isterinya Marpuah, dua anaknya, dan ibunya yang buta. (*)

bulan purnama. Terus Willy bilang, dia menemukan satu bait sajaknya, “Bulan telah pingsan di atas kota Jakarta!” Dan itu tak pernah saya lupa,” ungkap pria yang banyak melahirkan cerpencerpen bernafas sastra dan kini menginjak usia 79 tahun. Pada dekade 70-an, tatkala pers diberangus, ketika Komandao Keamanan dan Ketertiban mengatur semuanya, warta-

wan memerlukan seorang pemberani, reformis, dan pemberontak. Seperti Dituturkan Parni Hadi, wartawan senior yang memberi kesaksian menyebutkan, WS Rendra yang selalu tampil alakadarnya tapi gagah berani maju ke lini depan. Banyak protes yang menyiarkannya pun kita perlu hati-hati waktu itu. Rendra tampil menjadi penyambung lidah rakyat yang

memperjuangkan kebebasan berekspresi dan berpendapat. “Bagaimana kalau untuk almarhum ini, dunia jurnalistik menghadiahkan karya sastra. Baik karya sastra ataupun karya yang lainnya. Saya bersama RRI siap bersama yang untuk mendukung dan menjadi decision maker untuk penyelenggaraan WS Rendra Award,” tutur Parni. (persda network/dic/yat)

sedang dalam kondisi putus asa. Dengan sukses duniawi yang telah dia reguk itu, dia merasakan kehidupannya tanpa makna. Di tengah pencapaian duniawinya itu dia bertanyatanya, “Untuk apa semua ini? Ke mana ujung dari semuanya ini?” Keresahan itu begitu membebani dia, dan berujung pada krisis kehidupan, yang menyebabkan dia sampai berpikir untuk bunuh diri. Krisis adalah saat yang amat berat menyengsarakan. Tetapi, pada saat yang sama, krisis juga merupakan lahan yang amat subur bagi pe-

ngembangan diri dan kehidupan kita. Itulah saat reorentasi yang kalau disikapi dengan tepat dan diseriusi, akan melejitkan kita ke tingkat keagungan yang lebih tinggi. Itulah yang juga dialami oleh Leo Tolstoy. Gara-gara krisis itu, selama 15 tahun dia membaca, meneliti, dan mengkompilasi pemikiran para tokoh besar dunia. Dari kegiatannya itu terciptalah semacam pustaka pemikir dunia di ruang kerja pribadinya. Di negeri komunis itu, di rumahnya Anda bisa menemukan kitab suci Perjanjian

Baru. Di antara para tokoh pemikir dunia yang lain, Anda juga bisa menemukan Epictetus, Marcus Aurelius, Lao-Tzu, Buddha, Pascal, dan Schopenhauer. Dari meditasi dan askisme intelektual itu lahirlah sebuah buku berjudul A Calendar of Wisdom. Terperangah oleh begitu kayanya pemikiran para pendahulu itu, seperti beretorika dia bertanya, “Apa yang lebih berharga daripada berdialog dengan orang-orang paling bijak yang pernah hidup di dunia kita ini?” (wandi@gramediapublishers.com)

● Sambungan Hal 1

rezeki tak terhambat. Menurut Jeff Gunnent dalam bukunya Permaculture Plant (2004), Gula Aren mengandung unsur yang melancarkan pencernaan dan tenggorokan. Selain itu Gula Aren juga mengandung Riboflavin yang berfungsi melancarkan metabolisme dan membuat sel berfungsi optimal sehingga stamina dan vitalitas prima. Namun berolah raga dan mengurangi rokok juga perlu dilakukan. Gentong Mas diproduksi hanya dari Gula Aren murni pilihan dan diproses dengan higienis. Menurut Eksekutif Marketing P.D Gentong Mas kini semakin banyak masyarakat merasakan manfaat Gentong Mas, sehingga tingkat permintaan terus melonjak secara signifikan. Untuk mengetahui lebih lanjut hubungi Telp. 0541-7905465-085223982705 dan sudah tersedia di apotek(Apt)/toko obat terdekat di kota Anda Samarinda : Apt. Duta Jaya Jl. Merbabu, Apt. Kenny&Kevin Jl. Suryanata, Apt. Intan Jl. Juanda 8A5, Apt. Kencana Jl. Letjen Subroto No. 1, Apt. Murni Jl Abul Hasan 23, Apt. Aman Jl. Imam Bonjol 14-15. Apt. Santa Jl. Wahid Hasyim, Apt. Murah Sehat Smd Seberang. Balikpapan Apt. Kanida Jl. Sudirman 239, Apt Kopegtel Jl. MT. Haryono, Apt SQ-24 Jl. Sukarno-Hatta, Apt Husada Jl. Letj. Suprapto 67. Tenggarong, 081346382718, Apt. 5 . Kartini, Apt Afiat Jl. D. Melintang 83A, Apt. Rafiqa Farma Jl. D. Semayang, Apt. Mega Duta Farma Jl. KH. Ahmad Muksin No.1, Apt. Harapan Baru Jl. C.M. Kusumo 18. Bontang Apt. Karunia I Jl. Brigjen Katamso 10.

MINGGU 9 AGUSTUS 2009

500 Kg Bom Incar SBY

“Teriakannya seperti ini, ‘Tolong Pak... bantu saya’. Tapi teman-teman 88 (Densus), tidak ambil risiko, siapa tahu itu jebakan. Kemudian aparat ber- ● Sambungan Hal 1 hasil memasang bom di dinding pemisah antara ruang ta- nya di Kedu, Temanggung, Jamu dengan ruang di belakang- wa Tengah yang diduga gemnya. Setelah bom itu meledak bong teroris, Noordin M Top. dan dinding jebol, akhirnya teDua teroris yang tewas di man-teman baru yakin kalau Bekasi adalah Air Setiawan dan orang di dalam telah berhasil di- Eko Joko Sarjono alias Peyang, lumpuhkan. Jadi sekitar itu di- yang tewas saat hendak melemperkirakan Noordin tewas ter- parkan bom pipa kepada aparat bunuh,” kata aparat yang me- Densus 88 yang menggerebekngaku semalaman berjaga di nya rumah di Blok D12 RT 04/12 rumah seberang tempat per- Perumahan Puri Nusa Pala Dua, sembunyian Noordin. Jati Asih, Bekasi, Jawa Barat. Air Kendati sekitar pukul dan Eko diduga ikut menyem07.30 WIB, teroris di dalam ru- bunyikan Noordin M Top dan mah itu sudah berhasil dilum- terlibat pemboman Hotel JW puhkan, namun aparat tak Marriott dan Ritz Carlton. mau gegabah. Baru sekitar puPolisi juga berhasil menangkul 10.00 WIB, mayat korban kap pemesan kamar kamar 1808 dievakuasi dari dalam rumah Hotel JW Marriott bernama menggunakan peti. Dari infor- Amir Abdillah. Satu orang lagi masi yang diperoleh, posisi yang ditangkap adalah pengonterletak di ruang yang terletak trak rumah, yakni Fery Achmad di belakang ruang tamu atau ketika sedang mengendarai di kamar mandi persis di de- mobil Xenia di Jalan Kranggan pan ruangan itu. (bp) Bekasi. Dari mobil tersebut, ditemukan empat buah bom aktif ma kasih dan penghargaan yang yang dibawa dari Solo. setinggi-tingginya kepada jajarDi rumah yang baru dikonan kepolisian (Polri), atas pelaksa- trak Ferry tiga minggu itu, polinaan tugas yang gemilang. si menemukan 500 kilogram Saya juga mengucapkan teri- bahan peledak yang disimpan ma kasih dan penghargaan kepa- dalam lima drum, black powder, da semua pihak termasuk masya- serta mur-baut yang digunarakat luas yang bersinergi dengan kan untuk menambah efek mekepolisian, sehingga operasi ini matikan dari bom tersebut. Adberhasil dengan baik. (m23) a juga rompi yang digunakan untuk bom bunuh diri. Selain Dan kita juga tadinya belum itu, juga sebuah mobil pick up tahu kalau ini sosok SJ yang terbuka warna merah, yang dimerekrut para pelaku bom bunuh temukan di halaman rumah diri yang sekarang dalam bu- bertipe 36 tersebut. ron kita. Dan ini sosok anak didik Dari dokumen yang ditedokter Azhari (Lagi-lagi Kapolri memperlihatkan foto pelaku). Ahli mukan di rumah tersebut, poliperakit bom, ini fakta yuridis si menemukan rencana kelombukan katanya, bukan kira-kira. pok teroris untuk meledakkan Dan kemudian ini yang di berbagai tempat. Antara lain membawa mobil dari Solo kediaman pribadi SBY di Puri undikendaraan tersebut dan ang- Cikeas, Bogor, Istana Negara, gota kita kedahuluan. Dan di da- dan KPU. Jarak antara rumah lamnya kita tahu ada bom yang kontrakan teroris dengan kesudah siap, ada bom nitratnya. diaman SBY hanya 9 kilometer. Kita dahului sehingga dua orKapolri Jenderal Bambang ang tadi malam meninggal duHendarso Danuri menyebutnia di lokasi Jatiasih. (m23) kan, Polri berhasil mengungkap pelaku bom bunuh diri di itu,” kata Anggoro. Seorang tetangga lainnya, Nyonya Sri membenarkan bahwa Aris memang sosok pendiam. “Sebagai tetangga saya tahunya dia membuka bengkel. Tapi memang dia pendiam, dan saat ditangkap memang dia melawan,” katanya. (bp)

Stamina Tetap Prima, Rezeki Jadi Lancar

Kaltim

sudah ditutup dengan blokade. Banyak polisi dan petugas bersenjata lengkap tampak sedang mengepung rumah tetangganya. Ia pun mencari tahu kepada beberapa tetangganya apa yang sedang terjadi. “Saya baru tahu kalau ada teroris, saya langsung lemas. Saya ngotot masuk na-

Bulan Purnama Jadi Inspirasi ● Sambungan Hal 1

pos di Pasar Baru, Jakarta. “Di depan Kali Ciliwung, Willy memanggil kami untuk melihat kali itu. Di kali itu tercermin

Ignorance (1) ● Sambungan Hal 1

diarahkan pada warisan para pemikir besar dunia.” Saya membaca tulisan Alexander Green yang amat inspiratif di www.spiritualwealth.com, yang menyebutkan bahwa Leo Tolstoy punya segalanya. Pada umur 40 tahun dia sudah kaya, dalam kondisi kesehatan prima, dan menikmati puncak ketenarannya. Kendati demikian, dia juga

Pusing di Kepala dan Ngilu di Kakinya Sudah Jarang Muncul

PEMIMPIN UMUM(Plt): Agus Nugroho PEMIMPIN REDAKSI: Achmad Subechi REDAKTUR PELAKSANA: Priyo Suwarno MANAJER PRODUKSI: Arif Er Rachman WAKIL MANAJER PRODUKSI: Baskoro Muncar KOORDINATOR LIPUTAN: Fransina Luhukay STAF REDAKSI: H Sjamsul Kahar, H Herman Darmo, Uki M Kurdi, Achmad Subechi, IGN Sawabi, Priyo Suwarno, Arif Er Rachman, Baskoro Muncar, Fransina Luhukay, Iwan Apriansyah, Adhinata Kusuma, Dwi Haryanto SN, Sumarsono, Mathias M Ola, Perdata O Ginting, Aloys GA Ebo, Trinilo Umardini, M Abduh Kuddu, Catur Sulistyorini, Amalia Husnul A, Rita, Margaret Sarita, M Wikan Hendarman, Junisah, Meinar F Sinurat, Nevrianto HP, Ahmad Bayasut, Kholish Chered, Feri Mei Effendi . BIRO SAMARINDA, Jl Ulin No.106 Samarinda, Telepon: 0541 202416, 202417, fax: (0541) 769855: H Maturidi (kepala), Achmad Bintoro, Katharina Siswi Widyawati, Khaidir, INDEPENDEN & KREDIBEL Maipah, Rahmat Taufik,Safruddin, Fachmi Rachman, Reza Rasyid Umar KUTAI KARTANEGARA: Reonaldus KUTAI TIMUR: Udin Dohang BONTANG: Basir Daud PASIR: Sarassani. PENAJAM PASER UTARA: Samir TARAKAN: Darajat Mazunus. KUTAI BARAT: Alex Pardede. BIRO JAKARTA, Jl Palmerah Selatan 3, Jakarta 10270, Telepon (021) 5356766 (7618), Fax (021) 5495360: Febby Mahendra Putra (Kepala), Domuara Ambarita (Wakil) Agung Budi Santoso, Johnson Simanjuntak, Chairul Arifin, Ismanto, Heroe Baskoro, Rachmad Hidayat, Toni Bramantoro, Yuli Sulistyawan, Yoni Iskandar, Bian Harnansa, Hendra Gunawan, Sugiarto, Budi Prasetyo, Hasanuddin Aco, Murdjani. DIREKTUR UTAMA: Asih Winanti. DIREKTUR: H Herman Darmo, Uki M Kurdi. PEMIMPIN PERUSAHAAN / MANAJER IKLAN: H Zainal Abidin. MANAJER SIRKULASI: Iskandar. BAGIAN IKLAN JAKARTA: Doddy Setiawan (HP 08164859626), Jl Palmerah Selatan 3 Jakarta, Telp: (021) 5483863, 5494999, 5483008, 5480888 (ext: 7635-7638) Fax: (021) 53696583 Tarif Iklan: ■ Umum Display (B/W) Rp 17.000/mm kolom ■ Spot Colour (2 warna): Rp 27.000/mm kolom ■ Spot Colour (1 warna): Rp 25.000/mm kolom ■ Full Colour: Rp 30.000/mm kolom ■ Halaman 1 (B/W) Rp 60.000/mm kolom ■ Halaman 1 (F/C) Rp 90.000/ mm kolom ■ Iklan Baris (2 s/d 10 baris): Rp 10.000/baris. Harga di atas belum termasuk PPN 10%.KANTOR PUSAT BALIKPAPAN Jl Indrakila Straat III Dalam, RT 52 No 1 Kampung Timur, Balikpapan 76125. Telepon: (0542) 735015, 7020152, 7020151, Fax: (0542) 735013 No Rek 191.0724971 BCA Balikpapan a/n PT Mahakam Media Grafika. PENERBIT: PT Mahakam Media Grafika. ISI DILUAR TANGGUNG JAWAB PERCETAKAN HARIAN PAGI

WARTAWAN “TRIBUN KALTIM” SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/MEMINTA APA PUN DARI NARASUMBER

WANITA asal Padang Sidimpuan, Sumatera Utara, ini mengaku menderita penyakit asam urat dan darah tinggi sejak setahun belakangan ini. Akibatnya, ibu tiga anak yang bernama lengkap Elifda Anggraini Siregar ini mengalami kesulitan saat berjalan. “Lutut ini selalu ngilu bila saya sudah memakan pantangannya, seperti kacang, cumi, dan beberapa lainnya,” ujar perempuan 47 tahun ini. Selain itu, bila tekanan darahnya meninggi, kepalanya pusing dan sakit sebelah. Lalu, tengkuknya juga ikut sakit. Untuk itu, sudah cukup sering penduduk Kompleks Perumahan PT Badak LNG, Kelurahan Gunung Elai, Kecamatan Bontang Utara, Kota Bontang, Provinsi Kalimantan Timur, ini berobat ke dokter. Maklum, sebagai istri seorang

pegawai BUMN, ia mendapatkan semacam askes untuk berobat. Walaupun demikian, menangani penyakit secara natural, tanpa bahan kimia, tentu lebih disukai hampir semua orang, termasuk Nyonya Elifda. Maka, ketika ada yang menawarkan Zena-600 kepadanya untuk dikonsumsi dalam rangka menangani masalah kesehatannya itu, ia pun setuju. Dan sejak empat bulan sebelum wawancara ini dilakukan, awal Mei 2009, ia telah rutin mengonsumsi sari bubuk kacang hijau plus kedelai tersebut, dua sampai tiga kali dalam sehari. Dan hasilnya ternyata membuat gejala penyakitnya itu sudah jarang muncul sekarang. Problem utama penderita asam urat tinggi adalah terganggunya fungsi sendi. Hingga saat ini belum ada obat buat menyembuhkan

penyakit ini. Obat hanya meninggi. Kerja jantung dabisa mengatasi gejala pelam memompa darah makin nyakit itu. Karena itu, berat. Akibat selanjutnya: yang perlu dilakukan gangguan jantung. Di Indoadalah menekan gejala itu. nesia, penyakit jantung Salah satunya dengan menjadi penyebab kematian terapi herbal, seperti denomor wahid, dan stroke ngan mengonsumsi bunomor dua. Karena kacang buk kacang hijau dan hijau mengandung lemak bubuk kedelai, yang kaya E.A.Siregar yang rendah dan 73% dari akan protein, lemak tak lemak itu merupakan lemak jenuh, isoflavon, asam amino, vita- tak jenuh, penderita asam urat tinggi, min, dan mineral tersebut. tekanan darah tinggi, kolesterol Sedangkan tekanan darah tinggi tinggi, bahkan jantung tak perlu merupakan penyakit yang melanda takut menelannya. lebih dari seperempat penduduk Apalagi pada kacang hijau juga dunia. Tekanan darah menjadi tinggi terdapat kalsium, fosfor, vitamin B1, bila salurannya tak mulus. Penye- dan vitamin B2, yang bisa menambah babnya adalah pengerasan akibat imunitas. Lesitin dan vitamin E pada menempelnya lemak dan sebagainya kedelai dan kacang hijau juga dapat pada pembuluh darah. Kadar membantu pencegahan penyakit kolesterol, gula, atau asam urat tinggi jantung. Ishwaral Jialal, peneliti dari dapat membuat tekanan darah Western Medical Center, University of

Texas, di Dallas, Amerika Serikat, mengatakan, mengonsumsi 800 IU vitamin E setiap hari selama tiga bulan berturut-turut bisa memangkas osksidasi kolesterol jahat, mencegah kerusakan pembuluh darah arteri, dan mencegah penyakit jantung sebanyak 40%. Walaupun demikian, menjaga pola hidup yang sehat lebih penting untuk dilakukan. Zena-600 sudah laku di seluruh wilayah pemasarannya. Ini tak lepas dari manfaatnya yang nyata dan produknya yang diolah higienis. Selain itu, formulanya merupakan penyempurnaan dari formula-formula kedelai bubuk yang selama ini banyak beredar di pasaran. Dan ini amat ditunjang oleh mulai sadarnya masyarakat untuk beralih ke bahan nabati alami dalam memelihara kesehatan. Tetapi, produk ini bukanlah obat melainkan makanan

kesehatan untuk memelihara kondisi tubuh. Dan untuk konsultasi kunjungi segera purwati-s@centrin.net.id atau telepon (021) 70288540 dan distributor Kaltim (0542) 7027163. Sub distributor: Balikpapan (0542) 7207546, 7153198; Bontang 081513677775; Samarinda 08125359192; Melak: 081350726537, Toko Devi-Tering 081350194422, Toko Obat Sumber SahatBigung 081346421052, Klinik E l a n d a _ P u r w o r e j o 085240264026, Michail - Damai 08125271756, Toko Aneka Raya Melak 0545-41428 ; Sangata 08195434770, Tarakan (0551) 5528404 Berau: Apotek Berau Farma, Produksi ini tersedia di apotik dan toko obat. Dicari agen untuk wilayah lain di Kaltim. [Adv]


MINGGU, 9 AGUSTUS 2009

HALAMAN 9

Andai, Cinta ARC Menggapai Asa MUSIK masih jadi pertemuan antara hobi dan realita. Bagi ARC, musik adalah hobi yang menggairahkan hidup mereka. Realitanya, musik masih belum dapat dijadikan gantungan hidup. Satu lagu di album kompilasi yang dirilis secara nasional bukanlah sebuah akhir dari perjalanan bermusik ARC. Jalan masih panjang, lewat tembang Andai dalam album New Compilation ARC mencoba bertarung di jagad musik lokal dan Nusantara...

hal 16

10

Kenapa Anak Saya Pendek?

Selera Nusantara di Restoran Mahakam

14

Abadikan dengan si Pocket Teknologi memang memudahkan segalanya. Termasuk urusan dokumentasi. Dengan kamera digital tak perlu lagi repot mengganti film. Begitu banyaknya pilihan kamdig, Life & Style kali ini memilih membahas kamdig pocket. Kini hampir setiap orang memilikinya, meski profesinya bukan fotografer atau wartawan. Tinggal jepret setiap momen dalam hidup bisa diabadikan. Dengan segala kemudahannya yang dimilikinya, kita pun bisa bergaya bak model sekaligus menjadi fotografer. Beritanya di

12

&13

Model Busana dan aksesoris Properti Fotografer

: Oni Sutanto : Koleksi pribadi : PT Mahakam Media Grafika : Martinus Wikan Hendarman


10

MINGGU 9 AGUSTUS 2009

Kenapa Anak Saya Pendek?

Latih Berenang Sejak Usia 4 Tahun MAKANYA cepat hubungan sunat dan sunat, biar cepat lebih tinggi badan, lebih baik tinggi. Begitu anggapan berusaha mencukupi yang berkembang di kebutuhan kalsium. sebagian masyarakat. “Kebutuhan kalsium Benarkah demikian untuk ibu hamil/ dok? “Memang di menyusui itu mencapai TRIBUN/HO masyarakat ada pameo Indra Peni dua kali lipat, yaitu seperti itu. Sejauh ini, 2.000-2.500 miligram per belum ada penelitian untuk hari.,” katanya. menghubungkan antara sunat Selain mencukupi dan tinggi badan. Analisa saya, kebutuhan kalsium, sejak anak sunat akan mempengaruhi usia empat tahun, anak sudah pertumbuhan hormon. Setelah boleh dilatih untuk olahraga. sunat, ada perubahan hormon “Bawa anak ke kolam kecil di mana hormon laki-laki lebih untuk berenang. Tak perlu menonjol sehingga akan harus melakukan gaya tertentu, merangsang pertumbuhan,” cukup pakai pelampung kata dr Indra Peni, SpOT, FICS, kemudian menggerakdokter spesialis bedah tulang, gerakkan kaki, tangan, dan otot, urat, dan sendi Rumah badan udah bagus. Tak perlu Sakit Restu Ibu, Balikpapan. juga harus satu putaran, intinya Daripada menerka-nerka semua gerak,” jelasnya. (cpk)

Kebutuhan kalsium per hari Anak: 1200 – 1500 miligram Dewasa: 800 – 1000 miligram Ibu hamil/menyusui: 2000 – 2500 miligram Sumber: dr Indra Peni, SpOT, FICS, dokter spesialis bedah tulang, otot, urat, dan sendi Rumah Sakit Restu Ibu, Balikpapan. (cpk)

Waspadai trauma pada epiphysial plate jika Kalau ada pembengkakan kemudian ada rasa nyeri saat ditekan atau digerakkan Menyebabkan perubahan bentuk atau deformitas Terjadi nyeri sumbu, jika ditekan bukan pada lokasi terjadinya trauma namun kemudian ada rasa nyeri yang menjalari Catatan : Orangtua harus tahu traumanya seperti apa Segera konsultasikan dengan dokter yang berkompeten apabila terdapat tanda-tanda diatas Sumber : dr Indra Peni, SpOT, FICS, dokter spesialis bedah tulang, otot, urat, dan sendi Rumah Sakit Restu Ibu, Balikpapan. (cpk)

● Rencanakan Tinggi Anak Sejak dari Kandungan MENURUT dr Indra Peni, SpOT, FICS, dokter spesialis bedah tulang, otot, urat, dan sendi Rumah Sakit Restu Ibu, Balikpapan, pertumbuhan tinggi merupakan bagian dari pertumbuhan tulang atau rangka tubuh manusia. “Pertumbuhan tulang itu ada dua macam. Pertama, pertumbuhan memanjang atau meninggi dan pertumbuhan melebar. Tidak seperti pertumbuhan melebar yang tidak ada batasan usia, pertumbuhan tinggi mempunyai batasan usia,” katanya. Lebih lanjut ia menjelaskan, pertumbuhan memanjang ini dimulai dari kandungan. “Pada masa kehamilan 6 minggu itu tulang sudah berdiferensiasi, dari bulat hingga mendekati normal. Pertumbuhan memanjang ini kemudian terus terjadi hingga batas usia tertentu. Ada perbedaan antara laki-laki dan perempuan. Untuk laki-laki

PERLU DANA CEPAT??? Kami Siap Membantu Keperluan Dana Anda!!

Hubungi Show Room :

CV. RAJAWALI SAKTI MOTOR

JL. AM. SANGAJI NO. 22/51 TLP. (0541) 201891, 733635, 7077923, 7213985, 7152858, 081347108199, Jaminan 08125596192 BPKB Mobil Mulai Thn. 1994, JUGA MELAYANI BPKB Motor diats th 2003 JUAL BELI/GADAI Bunga SUPER RINGAN....!!! MOBIL&MOTOR SECOND *Syarat & Ketentuan Berlaku

Pinjaman Hingga Rp. 2 Milyar

TRIBUN KALTIM/M WIKAN H

Tinggi badan setiap anak dipengaruhi dari asupannya sejak di kandungan.

pertumbuhan tinggi akan terhenti pada usia 19-20 tahun. Sedangkan perempuan lebih cepat yaitu usia 17 – 18 tahun,” katanya. Pertumbuhan tinggi ini sendiri dipengaruhi oleh beberapa faktor, mulai dari genetik/bakat, hormonal, dan faktor lingkungan. Faktor lingkungan ini terbagi menjadi pengaruh pola makan seharihari, kegiatan atau aktivitas fisiknya, ada tidaknya trauma. Apabila anak mempunyai pola makan yang cukup mengandung zat-zat yang

HANYA DALAM WAKTU 2 JAM*

DISEWAKAN 1 UNIT GRADER GD 705

diperlukan untuk pertumbuhan tulang. Namun demikian dokter Indra mengingatkan orangtua untuk juga berhati-hati pada terjadinya trauma pada tulang. “Kalau ada tulang yang pada masa pertumbuhan mengalami trauma, apalagi kalau terjadi trauma pada epiphysial plate atau titik pusat pertumbuhan tulang, bisa jadi pertumbuhan tulangnya juga terganggu,” katanya. Lantas apakah faktor genetis sangat menentukan? “Dasarnya memang faktor genetis. Tapi, kalau dalam masa peertumbuhan tulangnya, kita tidak melakukan intervensi

RENTAL AND SALES Genset 13KVA-2000KVA Air Compressor 180CFM-700CFM Diesel Welder Miller 600A Elect Inverter 500A Untuk Informasi Lebih Lanjut Silahkan Hub:

HUB : TELP. 0548-41235/41236 HP. 0811580642 / 08125533010

081254691575/0811593691

PULSA GRATIS Apakah HP Anda mau mendapatkan fasilitas sbb: n Pulsa terus-menerus tanpa membeli? n Ber-SMS murah ke banyak nomor sekaligus? n Terima telepon & SMS dapat uang? n Penghasilan besar sampai pensiun?

Caranya: Daftarkan No HP Anda di Bisnis pulsa yang terbaik, jangan salah pilih.

Hub: 08164591199/ 081347209977 (SMS)

ketik reg medicalhall kirim ke 9779

SPESIALIS ATAP POLYCARBONATE-BESI-STAINLESS STEEL

GARAN 10 TAH SI UN

TERALIS PAGAR ( PINTU ) CANOPY RAILING TANGGA BALKON, DLL Jl. Manunggal Rt 59 No. 88 Balikpapan Telp. 0542 – 7229190, 0812 5450 6697

terhadap faktor lingkungan, mungkin saja tidak akan mencapai tinggi yang optimal sesuai genetisnya. Dan perlu diingat, meski kedua orangtuanya tidak tinggi, belum tentu anaknya juga akan seperti keduanya. Siapa tahu yang muncul nantinya ada gen autosomal resesif. Jadi, orangtua tetap harus optimis,” katanya. Pertumbuhan tinggi ini tidak dapat berlangsung cepat. “Namun dengan perencanaan tinggi anak sejak dalam kehamilan dengan mencukup kebutuhan kalsium sejak ibu mengandung, dan intervensi faktor lingkungan pada masa pertumbuhan tulang, maka anak dapat terbantu mencapai tinggi badan optimalnya,” katanya. Dengan memperhatikan semua faktor tersebut, mungkinkah anak menjadi lebih tinggi dari kedua orangtuanya yang secara genetis pendek? “Mungkin saja. Jika semua faktor berjalan baik, anak bisa saja menjadi tinggi. Bahkan dengan pertimbangan faktor genetis, anak mungkin saja mencapai tinggi badan antara satu, dua, atau bahkan lima centimeter lebih tinggi dibandingkan orangtuanya,” katanya. (cpk)


INDEPENDEN & KREDIBEL

GOR SEGIRI SAMARINDA 5-9 AGUSTUS 2009 MINGGU, 9 AGUSTUS 2009

HALAMAN 11

TRIBUN/NEVRIANTO HP

Ratusan anak mengikuti lomba mewarnai di arena Kompas Gramedia Fair di GOR Segiri Samarinda, Sabtu (8/8).

Belum Selesai Mewarnai Peserta Menangis ● Lomba Mewarnai Diikuti 211 Orang JIKA sebelumnya Lomba Ayo Menyanyi dibanjiri airmata, maka kali ini Lomba Mewarnai tingkat TK yang turut meramaikan ajang Kompas Gramedia Fair (KGF), dihujani tangis. Peserta lomba yang berjumlah sebanyak 211 anak ini, semula sangat antusias mengikuti lomba.

TRIBUN/NEVRIANTO HP

Orang tua mendampingi anak-anaknya yang menjadi peserta lomba mewarnai di arena KGF.

Tulis Apa yang Dikerjakan

TRIBUN/NEVRIANTO HP

Daeng Naja membagikan tips menulis artikel

MENULIS itu mudah. Semua orang pun bisa melakukannya. Begitulah Hasanuddin Rahman (HR) Daeng Naja menyampaikan presentasinya kepada pengunjung Kompas Gramedia Fair (KGF) dalam Workshop Penulisan Artikel di Gedung GOR Segiri, Sabtu (8/8) pukul 15.30. “Penulis itu tidak dilahirkan, melainkan dididik,” jelas dosen sekaligus praktisi bisnis itu. Persoalannya, kata Naja, bukan bisa atau tidak menulis tapi mau atau tidak menulis. Ia memberikan teori paling mudah menulis, yakni tulis apa yang anda kerjakan dan kerjakan apa yang anda tulis. Teori ini yang diterapkan Daeng Naja hingga menghasilkan 15 buku sampai sekarang. “Buku-buku yang saya tulis ini dipengaruhi bidang profesi saya. Ketika saya bekerja sebagai karyawan bank bagian hukum, saya mulai menulis buku tentang aspek-aspek hukum pemberian kredit,” tuturnya. Begitupula, ia pernah menulis buku DPD Bikameral Setengah Hati yang dilatarbelakangi saat dirinya

mencalonkan sebagai caleg DPD non partai 2004 silam. “Saya tidak pernah berhenti menulis. Setiap bidang profesi yang saya geluti melahirkan inspirasi untuk menulis. Para guru pun bisa melakukannya, misalnya menulis buku berisi kumpulan soal-soal pelajaran sesuai bidang mereka,” tambahnya. Dikemukakan, kesulitan yang dijumpai para penulis pemula, umumnya mereka takut memulai menulis serta tidak tahu harus mulai dari mana. “Motivasi saya menulis adalah uang. Saya pernah membaca buku Menulislah maka Kamu akan Kaya. Menulis buku bisa mendapatkan royalti. Dari hasil menulis buku pertama, saya mendapat royalty hingga bisa membeli separuh harga rumah saya,” ungkapnya. Workshop ini juga menghadirkan pembicara praktisi pendidikan Nanang Rijono yang memaparkan tentang Menulis Artikel sebagai Karya Pengembangan Profesi Guru. Saat ini, penulisan artikel, jurnal atau buku menjadi syarat bagi para guru untuk meraih

kenaikan pangkat atau sertifikasi. Bobot skornya pun berbeda antara penulisan artikel dan buku. Menulis buku bobotnya lebih tinggi, apalagi diterbitkan secara nasional. “Menulis artikel itu tidaklah sulit meskipun tidak sesederhana yang kita pikirkan,” kata Nanang. Seorang guru harus bisa menulis agar menjadi contoh bagi muridnya. “Banyak alasan guru tidak mau menulis. Mereka tidak terlalu berminat atau tidak ada waktu untuk menulis,” lanjutnya. Menurutnya, menulis artikel perlu memperhatikan 5W dan 1H. Selain itu, tulisan artikel berisi pendahuluan, isi dan penutup. Tulisan artikel, kata Nanang, harus aktual sesuai momen peristiwa yang sedang terjadi serta menggunakan bahasa popular, ringan dan sederhana. “Tulisan artikel harus singkat, padat, langsung ke sasaran disertai kritik, saran dan harapan,” ujarnya. Ia menyadari banyak persoalan pendidikan dijumpai di Kaltim, seperti Kukar dan PPU, dimana guru diberi beban kerja 24 jam untuk tatap muka. “Saya kerap mendengar keluhan dari sejumlah guru tentang beban kerja yang tidak rasional. Sayangnya, keluhan ini tidak dituangkan dalam bentuk tulisan. Padahal, tulisan artikel bisa memberikan sumbangan pemikiran bagi pemerintah,” ucapnya. Nanang berpesan kepada para guru yang hadir agar mulai saat ini belajar menulis. “Tuangkan segala uneguneg kita dalam bentuk tulisan, lupakan dulu kaidah atau sistematika penulisan. Yang penting menulis dulu, toh nanti ada editor yang mengoreksi tulisan kita jika dikirim di media massa,” pesan Nanang. (top)

KETIKA ditanya kesiapan, mereka menjawab dengan lantang jika mereka siap memulai lomba dan berjanji tidak akan menangis, karena lomba tidak didampingi oleh orangtua. Lomba yang dimulai sekitar pukul 14.10, membuat seluruh peserta langsung menyibukkan diri dengan crayon dan kertas gambar. Orangtua yang mendampingi pun setia berdiri di pinggir arena, meski ada sebagian orangtua yang tidak ‘rela’ membiarkan anaknya, karena sang anak tidak mau

PEMENANG ■ Juara I :

Alvin Satria Ananda (TK Darma Bahagia)

■ Juara II :

Syarli Baizula Sajidau (TK Gelatik)

■ Juara III :

Ezra Clemanta Barus (TK B Fransiskus Assisi)

■ Harapan IV :

Shafa Ardelia Artono (TK B2 Alkautzar)

■ Harapan V :

Awliya Rizka (TK B Al Kautzar)

■ Harapan VI :

Chaca (TK Cendrawasih)

sumber: panitia(sis)

memulai aktivitas mewarnai jika tidak didampingi oleh sang bunda. Waktu yang terus berjalan membuat seluruh peserta asyik mewarnai kertas yang bergambar sosok orangtua memegang tongkat, namun ketika diumumkan waktu mewarnai tinggal 15 menit, banyak peserta yang belum bisa menyelesaikan tugasnya, sontak menangis. Kontan kejadian ini membuat orangtua harus membujuk, memeluk, mencium anak-

anak mereka dan menemani agar bisa menyelesaikan aktivitasnya mewarnai gambar yang ada di hadapan. “Anaknya takut nggak selesai karena waktunya tinggal sedikit lagi,” kata salah seorang ibu yang mendampingi anaknya, sambil mengusap punggung sang anak dan sesekali mengusap airmata buah hatinya. Sama halnya dengan salah seorang peserta anak laki-laki yang tidak bisa menghentikan tangisnya, meski sang bunda

sudah menghampiri dan membujuk jika waktu yang diberikan masih lama, sehingga masih bisa menyelesaikan. “Waktunya masih lama kok sayang, masih bisa diselesaikan tuh tantenya juga masih ada di sini,” bujuk sang bunda, merayu anaknya yang masih terus terisak. Lomba yang digelar selama satu jam ini membuat suasana KGF meriah, pasalnya ada saja sebagian besar orangtua yang tidak ingin kehilangan momen mengabadikan anak-anak mereka, melalui kamera digital hingga kamera ponsel. Lomba yang berakhir sekitar pukul 15.00 ini memilih enam orang pemenang untuk mendapatkan hadiah uang tunai. Lomba ini kembali akan dilanjutkan, Minggu (9/8), untuk peserta tingkat SD, yang digelar pada pukul 08.30 wita. (sis/top)

TRIBUN/NEVRIANTO HP

TRIBUN/NEVRIANTO HP

Lomba mewarnai di arena Kompas Gramedia Fair (KGF) Samarinda berlangsung sangat seru.


12

Life Style

MINGGU 9 AGUSTUS 2009

Foto di Mana Saja dan Kapan Saja AYO dong, foto-foto dulu. Eh...gayanya jangan begitu. Itu yang di pinggir, agak ke tengah sedikit dong. Nah, begitu..oke, siap ya..say cheese... MENENTENG kamera digital single lens reflect (DSLR) yang besar tentu sebuah kebanggan tersendiri. Keren juga rasanya. Tapi, dengan berbagai alasan kamera digital pocket juga jadi tren. Berbagai merk kamera digital saku tersedia dengan aneka variannya. Bahkan dalam setiap kurun waktu tertentu, perusahaan kamera merilis produk baru kamera saku. Sebuah tren yang juga sangat didukung dunia industri. Bukan hanya mengandalkan aneka fitur, kamera saku juga tampil dengan gaya dan warna yang tak kalah menarik. Untuk kebutuhan memotret di bawah air, juga tersedia pula kamera digital pocket. Kini, semua kebutuhan dan momen dapat diabadikan hanya dengan kamera yang kecil dan mudah dibawa kemana saja. Tidak perlu kerepotan menenteng tas-tas besar dengan beban yang berat. Begitu juga alasan dari Nana Praniaga Dewi, Nikita Desi, dan Suci Muryanti Rahmadini. “Kebetulan sama bapak, langsung dibelikan. Dan memang kepengin punya karena kan hobi fotofoto juga. Enak banget punya kamera pocket karena simpel dan bisa dibawa kemana saja. Untuk memotret acara yang biasa-biasa gitu, hasilnya bagus. Misalnya acara kampus,” kata Nana, ma-

Belajar sebelum Pegang SLR KELEBIHAN kamera digital pocket adalah dari segi kepraktisannya. Namun, meski sekarang ini menggandrungi kamera saku, Nana Praniaga Dewi, Suci Muryati Rahmadini,

Solusi Dana Cepat

Jaminkan BPKB Mobil, Truk & Tronton Anda!

- BPKB Terjamin - Dana langsung cair ke Rekening Anda - Tanpa Provisi dan Biaya lainnya - Proses Cepat & Bunga Ringan Kami siap bantu :

Ardi 0812 5300 4068 Risda 0812 531 22058

Sejarah Fotografi ✓

Dari buku The History of Photography karya Alma Davenport, diketahui pada abad ke-5 Sebelum Masehi, seorang pria bernama Mo Ti sudah mengamati sebuah gejala. Apabila pada dinding ruangan yang gelap terdapat lubang, maka di bagian dalam ruang itu akan terefleksikan pemandangan di luar ruang secara terbalik lewat lubang tadi. Fenomena yang sama ditemui orang Arab bernama Ibn Al-Haitham pada tenda miliknya yang bolong di abad ke-10 Masehi Informasi yang diperoleh hanya sebatas itu karena keterbatasan catatan sejarah mengingat pada jaman tersebut sangat jarang informasi bersifat tertulis. Fotografi mulai resmi tercatat pada abad ke-19 yang kemudian semakin berkembang pesat seiring dengan kemajuan teknologi. Tahun 1839 dicanangkan sebagai tahun awal fotografi. Pada tahun itu, di Perancis dinyatakan secara resmi bahwa fotografi adalah sebuah terobosan teknologi.

✓ ✓ ✓

Enak Foto di Darat

IST

hasiswi STIE Madani. Hal serupa juga dituturkan Suci. Bahkan, siswi SMK Negeri 3 ini mengaku bukan membeli karena tren. “Udah lama kok punyanya. Sudah sekitar tahun 2005 lalu. Kamera pocket ini enak, sampai bisa foto macammacam. Misalnya foto alam atau kalau ada momen unik. Pas di sekolah ada teman-teman yang tingkahnya lucu, tinggal jepret. Enak, mudah, praktis, dan bisa dibawa kemana saja,” katanya. Nikita yang baru lima bulan memiliki kamera pocket juga merasakan manfaat memiliki kamera mungil yang mudah dibawa kemana saja ini. “Soalnya suka banget foto-foto. Kalau pakai kamera pocket kan hasilnya

lebih bagus dari kamera handphone. Karena megapikselnya juga lebih besar,” katanya. Nana dan Suci memilih untuk lebih sering menenteng kamera pocket milik mereka. “Kan enak, kalau di jalan pas ada apa yang lucu, bisa berhenti dan fotofoto,” kata Nana. Begitu juga Suci. “Cuma pernah juga, nggak bawa kamera. Karena baterainya pas habis. Tapi, kalau nggak ya sering dibawa,” katanya. Sementara Nikita memilih hanya membawa pada saat-saat tertentu. “Ketika ada acara di kampus atau main bersama-sama teman,” katanya. Apapun momennya, kamera saku bisa mengabadikannya untuk Anda...(cpk)

dan Nikita Desi tetap menyimpan keinginan untuk suatu hari nanti memiliki sebuah kamera digital single lens reflect (DSLR). Untuk semetnara ini, ketiga gadis ini memilih untuk memaksimalkan penggunaan kamera saku. “Sebenarnya sih, kepinginnya bisa motret pakai kamera yang biasa dipakai fotografer itu, kamera SLR. Tapi, karena uangnya belum ada, ya maksimalkan dulu deh kamera pocket ini,” kata Nikita. Nana dan Suci pun menjadikan alasan

mahalnya kamera SLR hingga sampai sekarang keduanya masih bertahan dengan kamera pocket. “Sekarang ya belajar dulu deh memaksimalkan semua fitur yang ada di kamera pocket. Karena meski sudah sering pakai, tapi cuma jepret-jepret begitu saja. Belum coba pakai fitur-fiturnya karena belum tahu,” kata Nana. Sebelum belajar menggunakan kamera SLR, saat ini kamera pocket untuk latihan. Begitu juga kata Suci. (cpk)

GADIS bernama lengkap Oni Sutanto ini memang mengakui gemar sekali difoto. Bagi Oni, begitu ia biasa disapa, difoto adalah bagian yang mengasyikkan dari dunia fotografi. Tapi, bukan berarti Oni tidak suka mengoperasikan kamera. Apalagi di era kamera digital seperti sekarang. “Kan papa punya yang kecil. Kadang, suka ikutan pakai juga. Kalau pas ada acara seperti perpisahan kelas, sekolah, atau pestapesta,” katanya. Menurutnya mempunyai kamera digital memang bermanfaat. “Untuk mengabadikan suatu kenangan,” kata penyuka nasi goreng ini. Selain memotret diri sendiri, Oni kadang juga

Penemu fotografi dengan pelat logam tersebut adalah Louis Jacques Mande Daguerre. Niat Daguerre untuk mematenkan temuannya tidak disetujui Pemerintah Prancis karena menurut pemerintah temuan tersebut sebaiknya dibagikan ke seluruh dunia secara cuma-cuma. Meskipun tahun 1839 secara resmi dicanangkan sebagai tahun awal fotografi, yaitu fotografi resmi diakui sebagai sebuah teknologi temuan yang baru, sebenarnya foto-foto telah tercipta beberapa tahun sebelumnya. Daguerre sebenarnya tidak sendirian. Seorang peneliti Perancis lain, Joseph Nicephore Niepce, pada tahun 1826 sudah menghasilkan sebuah foto yang kemudian dikenal sebagai foto pertama dalam sejarah manusia. Foto yang berjudul View from Window at Gras itu kini disimpan di University of Texas di Austin, Amerika Serikat. Fotografi terus berkembang pesat termasuk dengan penemuan Conrad Rontgen pada tahun 1901. Rontgen menemukan pemanfaatan sinar-X untuk pemotretan tembus pandang.

memotret teman-temannya atau beberapa objek yang ditemui. Kehadiran kamera digital lebih memudahkan. “Enak yang sekarang daripada zaman dulu. Bodynya lebih kecil. Ringan dibawa kemanamana. Lebih mudah dibawanya juga. Kan bisa digantung,” katanya. Selain itu, dengan kamera digital, Oni juga jadi lebih bebas foto. “Lebih banyak foto yang bisa diambil. Lebih bebas jadinya. Menunya juga nggak ribet-ribet amat,” katanya. Meski Oni mengaku jarang juga memanfaatkan menu atau fitur yang ada di kamera. Oni lebih suka memilih mode otomatis. “Nggak mau ribet aja,” begitu katanya beralasan. Pengalaman Oni biasabiasa saja? Wah, jangan salah, ternyata Oni pernah lho mengabadikan gambar di bawah air. Meski sekarang

PERAMA door & window

Porduksi : Kusen, Pintu, Jendela, Kaca Hias

Pintu Panel / Solid door Bahan Baku : Kayu Oven / Kedy

HOTLINE

: 0542-7127700

BALIKPAPAN

SAMARINDA

Jl.MT.Haryono no.6 Balikpapan, Kal-Tim Telp/Fax (0542) 874663,7023072 Fax.(0542)7214018 E-mail :peramasari@yahoo.co.id

Jl.Awang Long No.15 Telp / Fax (0541)731169

HARGA LOKAL KUALITAS EXPORT

Dilanjutkan dengan adanya penemuan cahaya buatan manusia dalam bentuk lampu sorot dan lampu kilat atau blits atau flash. Pada tahun 1940, Dr Harold Edgerton yang dibantu Gjon Mili menemukan lampu yang bisa menyala-mati berkali-kali dalam hitungan sepersekian detik. Lampu yang lalu disebut strobo ini berguna untuk mengamati gerakan yang cepat. Adapula penemuan film inframerah yang membantu berbagai penelitian. Kabut yang tidak tembus oleh cahaya biasa bisa tembus dengan sinar inframerah. Tidaklah heran, fotografi inframerah banyak dipakai untuk pemotretan udara ke daerah-daerah yang banyak tertutup kabut. Fotografi semakin berkembang pesat dengan kemajuan teknologi kamera. Kalau dulu kamera sebesar mesin jahit hanya bisa menghasilkan gambar yang tidak terlalu tajam, kini kamera digital yang cuma sebesar dompet mampu membuat foto yang sangat tajam dalam ukuran sebesar koran. Sumber: Kompas (cpk)

Tentang Oni

■ Nama lengkap: Oni Sutanto ■ TTL: Balikpapan, 18 Februari 1995 ■ Sulung dari tiga bersaudara pasangan Hendro Sutanto dan Meliani ■ Pendidikan: Kelas I SMA Patra Dharma ■ Hobi: nonton, menari ■ Fakta: suka ekstra kurikuler cheerleaders (cpk)

eranya kamera digital, tapi kamera bawah air, masih belum terlalu populer kecuali memang bagi para penyuka kegiatan bawah air. “Papa kan punya dua. Yang satu memang yang untuk di air. Apa ya merknya, lupa. Tapi memang khusus di air, casingnya beda. Waktu itu bisa sampai kedalaman 46 meter,” katanya. Apa bedanya motret di air dan di darat? “Lebih enak motret di darat. Kalau di air harus benar-benar fokus,” katanya. Sayangnya, kini Oni tak punya banyak waktu untuk bereksplorasi di bawah air. Maklumlah, liburan sekolah tidak lama. “Sekarang liburannya sebentar-sebentar. Jadi, kan nggak bisa lama-lama

perginya,” kata Oni yang memotret di bawah air saat ia diving di Bali dan Lombok. Pengalaman Oni memang tak seberapa dibandingkan ayahnya. “Kalau papa, sudah sampai ke ujung,” katanya. Semua foto-foto Oni disimpannya dengan rapi. “Kadang ya di-upload di fesbuk. Tapi, nggak banyakbanyak,” katanya. Alasannya karena ia tak punya waktu untuk mengedit foto. “Kalau untuk edit foto biasanya pakai photoscape. Atau photoshop CS4. Tapi, masih tanya-tanya orang,” katanya. Nantinya, Oni bercita-cita ingin memiliki sebuah kamera digital sendiri. “Inginnya punya yang gede (DSLR, red). Kelihatannya kan keren,” katanya. (cpk)


Life Style Memaksimalkan Kamera Saku Digital ● Pilih pencahayaan yang cukup, usahakan jangan terlalu redup. Pencahayaan yang kurang bisa mengakibatkan noise yang ekstrim. Noise yang ekstrim di kamera pocket karena ukuran sensor yang kecil dibanding Digital Single Lens Reflect (DSLR). ● Apabila pencahayaan sudah cukup, jangan gunakan flash kecuali sifatnya untuk fill in. ● Pilih setting penyimpanan image pada dimensi yang paling besar. ● Maksimalkan dengan memotret landscape dan makro. Kamera saku cenderung memiliki kelemahan saat memotret subyek bergerak. ● Maksimalkan fitur-fitur di kamera seperti white balance, mode pemotretan, dll. ● Saat memotret perhatikan faktor lag time. Tekan tombol shutter dan tahan kurang lebih tiga detik. ● Apabila menggunakan zoom, pilih

fitur optical zoom bukan digital zoom. Memotret dengan optical zoom tidak mengurangi kualitas image, sebaliknya jika menggunakan digital zoom akan mengurangi kialitas image karena sifatnya hanya cropping. Sumber : Fikria Hidayat, Kompas Images (cpk)

jangan sampai bergerak, kalau ada sebaiknya gunakan tripod. ● Memotret Subyek Bergerak Perhitungkan arah subyek saat masuk dalam bingkai pembidik dengan mengingat lag time pada kamera. Manfaatkan efek motion dengan menggunakan flash dan long exposure. Sumber : Fikria Hidayat, Kompas Images.(cpk)

Tips & Trik Menggunakan Kamera Saku Digital Dasar Sistem ● Jangan gunakan flash apabila memotret sunset/sunrise atau malam hari. Gunakan mode pemotretan malam hari atau manual dengan long exposure. Pengecualian bisa menggunakan flash hanya untuk fill in atau membuat efek motion. Dengan catatan pemotretan tetap pada mode long exposure. ● Memotretlah dengan pencahayaan yang cukup. Atur posisi Anda

IST

Kamera

● Sensor Kamera Digital Kamera digital menggunakan sensor yang menyusun jutaan titik piksel untuk memproses cahaya menjadi image. Ketika kita menekan tombol rana dan proses memotret terjadi, cahaya masuk dan menghimpunnya menjadi piksel lalu dikumpulkan dan disimpan dalam rongga sensor. Ketika rana menutup, sensor bekerja menilai intensitas piksel yang diterima. Ada tiga warna utama yang ditangkap sensor yaitu merah, hijau, dan biru. ● White Balance Biasa disingkat WB adalah proses untuk menghindari warna salah atau tidak realistik dalam hasil pemotretan. White balance tergantung dengan temperatur warna dari sumber cahaya. Sumber : Fikria Hidayat, Kompas Images. (cpk)

MINGGU 9 AGUSTUS 2009

13

Kamdig, Mantap di Makro dan Lanskap KALAU motretnya pakai kamera besar sih enak. Pasti gambarnya bisa lebih bagus. Kalau pakai kamera saku begini, kan banyak keterbatasan. ANGGAPAN di atas, tidak sepenuhnya salah. Memotret menggunakan kamera besar Digital Single Lens Reflect (DSLR) punya kelebihan. Meski toh untuk mengoperasionalkannya juga memerlukan ketrampilan tersendiri. Kamera digital saku memang punya keterbatasan, tapi bukan berarti tidak bisa dimaksimalkan lho. Begitu penjelasan Fikria Hidayat, fotografer Kompas Images. “Saya kemana-mana pakainya kamera pocket saja kok. Kalau urusan kerjaan baru pakai kamera DSLR,” katanya. Menurutnya, kamera digital saku tetap mempunya kelebihan tersendiri. “Kelebihan kamera pocket adalah memotret makro dan lanskap. Beda dengan SLR yang harus menggunakan lensa khusus. Namun, kelemahan kamera pocket adalah untuk memotret objek yang bergerak,” katanya. Dengan mengetahui kelebihan kamera digital saku ini, maka kita dapat memaksimalkan penggunaan kamera pocket ini.

TRIBUN/DH SAPTO

Workshop kamera digital di Kompas Gramedia Fair.

“Sebaiknya kalau untuk memotret lanskap, tidak menggunakan flash. Karena kalau menggunakan flash, akan langsung memotret dengan kecepatan tinggi. Flash di pocket fungsinya

hanya sebagai fill in saja,” katanya. Fikria menuturkan pada saat menggunakan kamera saku sebaiknya menggunakan cahaya yang apa adanya. “Kalau sudah

terang, jangan pakai flash,” imbuhnya. Meski kamera saku mempunyai kekurangan pada saat memotret objek bergerak, bukan berarti tidak dapat disikapi. “Kelemahan kamera pocket adalah saat memotret objek bergerak. Kamera pocket tidak dapat bergerak cepat berpindah dari satu frame ke frame berikutnya. Ada time lag, atau jeda waktu,” katanya. Fikria menyarankan menggunakan teknik penning saat memotret objek bergerak. “Ambil setengah saat objek lewat kemudian ikuti saja bergerak. Untuk membekukan objeknya baru kita menggunakan flash. Tapi, flash diatur manual, jangan dipakai auto,” katanya. (cpk)

Jangan Terjebak Megapiksel BELI yang ini saja, bisa sampai lima megapiksel lho. Atau kalau tidak yang itu juga bagus, memang harganya lebih mahal sih, tapi bisa sampai delapan megapiksel lho. Seringkali saat memasuki toko kamera, megapiksel adalah iming-iming yang menggiurkan dari para penjual kamera. Di benak awam, mungkin terbayang dengan ukuran megapiksel yang besar, foto yang dihasilkan akan semakin baik. Namun menurut Fikria Hidayat, fotografer Kompas Images sebaiknya justru saat membeli kamera tidak terjebak dengan megapikselnya. “Lihat ukuran sensor dan

whitebalance. Dan perhatikan pula fitur-fitur lainnya. Apakah ada mode lanskap, night, atau cari juga ada nggak fitur olahraganya,” katanya. Fikria menuturkan semakin besar ukuran sensornya, semakin bagus pula fotonya. “Sensor yang paling besar adalah film. Sensor inilah yang akan menangkap warna dasar merah hijau biru atau biasa disebut RGB dari kata red green blue. Warna-warna lain ini diciptakan dari warna-warna ini.Semakin besar ukuran sensor, semakin bagus karena akan mengumpulkan jumlah cahaya yang paling banyak,” imbuhnya. (cpk)


14

MINGGU 9 AGUSTUS 2009

Selera Nusantara di Restoran Mahakam ! Menu di Swiss-BelHotel Borneo selama Agustus INDONESIA sebagai negara kepulauan memiliki beragam masakan daerah. Di bulan Kemerdekaan ini Swiss-BelHotel Borneo sengaja menghadirkan aneka ragam menu selera Nusantara. Dapur Tribun kali ini menyajikan tiga menu diantaranya, nasi timbel dan tahu bumbu rujak dari Pulau Jawa serta sate lilit yang khas Pulau Bali. Jangan lewatkan kesempatan untuk mencicipi kelezatan kreasi masakan Nusantara lainnya racikan Executive Chef Ahdiman. Selanjutnya, silakan mengeksplorasi resepnya di dapur pribadi.

TRIBUN KALTIM/HO

TRIBUN KALTIM/HO

Tahu Bumbu Rujak BAHAN 1 pcs tahu putih 100 ml minyak goreng Bumbu rujak: 20 gram cabai merah 50 gram gula merah 5 gram bawang putih 30 gram asam Jawa 5 gram garam 10 gram cabai rawit CARA MEMBUAT " Potong tahu lalu goreng jangan terlalu kering " Semua bahan bumbu rujak dihaluskan atau di ulek sampai halus " Setelah itu masukan garam, gula merah dan air asam Jawa aduk rata " Tata tahu di piring lalu siramkan bumbu rujak di atasnya dan tambahkan krupuk (cpk)

TRIBUN KALTIM/HO

Sate Lilit ala Bali BAHAN 100 gram ikan tenggiri 50 gram udang kecil Batang sereh untuk tusukan sate Bahan bumbu genep: 20 gram terasi 20 gram cabai merah 10 gram bawang merah 10 gram cabai merah 10 gram cabaimerah besar 10 gram jahe 10 gram sereh 10 gram lengkuas 5 gram daun jeruk 5 gram garam 10 gram gula putih 5 gram merica 5 gram bumbu penyedap

20 ml santan CARA MEMBUAT " Bersihkan ikan dan udang kemudian haluskan " Semua bumbu genep dihaluskan jadi satu " Lalu semua bahan ikan dan bumbu genep dicampur hingga rata. " Setelah itu dibuatkan bentuk lonjong dan ditusuk dengan tusukan sereh tadi. " Sate tersebut lalu di panggang di api hingga matang. " Sajikan sate dengan nasi putih dan sayuran urap (cpk)

Khazanah Kekayaan Kuliner Indonesia NUSANTARA kaya akan keanekaragaman seni dan budaya tradisional, tak kecuali ragam masakan daerahnya. Restoran Mahakam Swiss-Belhotel Borneo pun tak ingin ketinggalan memperkenalkan masakan khas nusantara buat para pengunjung dengan mengusung konsep Archipelago Cuisines. Menu nusantara ini berlaku selama Agustus ini. “Bulan ini, kami ingin menonjolkan menu masakan Nusantara. Apalagi, momennya bertepatan menyambut Hari Kemerdekaan RI ke64,” kata Reny A Widiarti, Public Relation SwissBelhotel Borneo. Sehingga hotel ini tidak selalu hanya menyajikan masakan Chinese dan Western. Masakan khas Nusantara yang disajikan Restoran Mahakam, antara lain Karedok Mojang Priangan asal Bandung, Tahu Bumbu Rujak Surabaya, Empekempek Palembang, Soup Betawi. Tersedia pula main course (menu utama), seperti Ikan Woku Belanga dari Manado, Udang Rica-rica, Pepes Ikan Patin Borneo, Sate Ikan Lilit dari Bali, Ayam Paniki Ambon Manise, Nasi Timbel Sunda dan Gulai Kambing Aceh. Hidangan tanah air ini disajikan dalam nampan dari rotan dengan lapisan daun pisang sehingga tidak meninggalkan kekhasan daerah asalnya. Warga Kaltim sendiri bisa menyicipi menu masakan daerahnya, yakni Pepes Ikan Patin Borneo. Ikan Patin ini dimasak dalam daun pisang dan disajikan dengan nasi putih dan kerupuk. Ada pula menu unik asal Bali bernama Sate Ikan Lilit. Daging ikan yang dihaluskan ditusuk sebatang serai. Sate ikan lilit ini disajikan bareng nasi dan sayur urap. Tak kalah

TRIBUN KALTIM/HO

Thomson L Torun, Food & Beverage Manager nikmat, menu Nasi Timbel Sunda. Nasi timbel dikemas dalam bungkus daun pisang mirip lontong. Ia disajikan dengan ayam goring, ikan asin, sambal udang, tahu, tempe, kerupuk dan sayur asam. Aneka kreasi masakan dari Executive Chef Ahdiman ini dapat dinikmati mulai dari Rp 20.000. Selamat mencoba. Restoran Mahakam buka mulai pukul 06.00-10.00. “Hidangan nusantara ini cukup diminati para pengunjung. Umumnya, mereka memang menggemari menu Asia termasuk masakan Indonesia,” tutur Reny. Di depan restoran ini, manajemen hotel menyediakan properti gerobak kayu berisi hasil bumi, seperti jagung, ubi, ketela, pisang, beras, bumbu dapur, lombok kering, cengkih, kentang dan serai. “Kami sengaja menampilkan aneka etnik masakan khas daerah Indonesia untuk mengingatkan kita pada kekayaan kuliner Indonesia,” kata Thomson L Torun, Food and Beverage Manager Swiss-BelHotel Borneo Samarinda. Bukan hanya sajian aneka menu, Restoran Mahakam juga menghadirkan suasana yang tak kalah menarik. “Tidak hanya memanjakan lidah, dekorasi rempah-rempah yang dipajang di depan pintu masuk akan mengingatkan kita pada kekayaan alam Indonesia,” tambahnya. (top/cpk (top/cpk)

Nasi Timbel 1 porsi nasi putih 1 lembar daun pisang 1 potong ayam 1 pcs ikan asin 1 pcs tempe tahu 2 pcs udang pedas 1 pcs krupuk udang Lalapan Sambal 1 mangkok kecil sayur asem

CARA MEMBUAT " Bungkus nasi dengan daun pisang lalu digulung dibentuk seperti lontong " Goreng ikan asin, ayam, tempe tahu, krupuk " Masak udang dengan bumbu pedas CARA PENYAJIAN ! Semua bahan yang sudah matang sajikan di piring tambahkan lalapan, sambal dan sayur asem (cpk)

jalan-jalan kuliner Rawon Nguling, Gurihnya Nendang

TRIBUN KALTIM/AMALIA H A'ROFIATI

HIDANGAN asal Jawa Timur ini bukanlah menu yang sulit ditemui di Kalimantan Timur. Karena banyaknya pendatang asal Jawa Timur, masakan inipun mudah ditemui mulai dari kelas warung hingga rumah makan. Satu di antarnya adalah pendatang baru di Balikpapan yang meramaikan bursa rawon adalah rawon nguling. Bukan sembarang rawon, lantaran rawon nguling ini mulai dikenal sejak 1942. Pusatnya terdapat di Probolinggo, Jawa Timur. Cabangnya satu di antaranya ada di Balikpapan yang terletak di bilangan Jl MT Haryono. Tersedia aneka macam rawon di sini. Bukan hanya rawon daging, tapi ada pula rawon buntut, rawon iga, dan rawon dengkul. Rawon buntut tampaknya cukup menggoda, sayangnya buntutnya masih belum empuk. Akhirnya, pilihan yang mungkin adalah rawon daging. Semangkok rawon daging disajikan bersama dengan kecambah dan sambalnya. Untuk nasi putih dan aneka lauk pauk tambahan seperti telur asin, tempe, sate, paru, dan lain-lain juga dapat dipilih dengan harga terpisah. Masing-masing disajikan dalam piring terpisah, sehingga sewaktu-waktu Anda ingin

mencicipinya tinggal ambil saja. Semangkok rawon berisi potongan daging yang ukurannya cukup besar. Kuahnya tidak terlalu kental tapi bumbunya benar-benar terasa dan gurihnya nendang. Disajikan panas-panas membuat aromanya semakin mengundang selera. Biasanya, rawon juga lebih nikmat disantap bersama telur asin. Sebutir telur asin rasanya lebih menggoda ketimbang aneka lauk tambahan yang tersedia. Meski namanya telur asin, tapi rasa asinnya sangat sopan. Tidak kentara, tapi rasa gurihnya tetap dapat dinikmati. Warna kuning telurnya, kemerahan yang menggairahkan. Paduan rawon yang gurih dengan telur asin adalah santapan yang benar-benar pas di lidah. Tak sadar, akhirnya satu porsi nasi, satu mangkuk rawon, dan satu butir telur asin tandas juga. Untuk teman bersantap, tersedia aneka minuman. Tapi, satu yang tampaknya menggugah selera adalah es cendol. Biasanya sih, di Jawa menu ini lebih dikenal sebagai es dawet. Segelas es cendol yang terbuat dari tepung beras dengan paduan santan dan gula merah. Rasa manisnya tidak dominan tapi pas di lidah. Tidak menimbulkan rasa eneg. Selamat mencoba (cpk) ya...(cpk)

Rawon Nguling ! Dikenal sejak 1942 ! Pusat : Jl Raya Tambakrejo No 75, Kecamatan Tongas, Probolinggo, Jawa Timur ! Email : kluwek_management2@yahoo.com ! Cabang : Jl MT Haryono NO 1 RT 2 depan Gedung Hevindo, Balikpapan ! Telp (0542) 7117788 " Rawon daging : Rp 23.000 " Nasi putih : Rp 4.000 " Telur asin : Rp 4.000 " Es cendol : Rp 6.000 (*) Harga dapat berubah sewaktu-waktu. (cpk)


MINGGU 9 AGUSTUS 2009

JEJAKA, Jawa, 28, 170/60, Islam, swasta, baik, pendiam, pemalu, jujur, sederhana, selalu serius, dan dapat dipercaya, Penajam Pasir Utara. Menghendaki wanita soleh, baik, jujur, setia, cantik, sederhana, dewasa, dapat dipercaya dan mau menerima apa adanya. K-001/04/08 JEJAKA, Bugis, 28, 175/70, Islam, SLTA, karyawan swasta, sederhana, hobi membaca dan olahraga, Balikpapan. Mendambakan gadis tinggi, langsing, rambut panjang, cantik dan murah senyum ke semua orang, bisa membaca Al Quran, siap untuk menikah dan berumah tangga, pendidikan sekurangkurangnya SMA atau MAN. K-006/05/08 GADIS, Bugis (Enrekang), 26, 150/47, Islam, D3, PNS, pendiam, penyayang, sabar, taat beragama, sederhana, dan agak sedikit ceroboh, hobi membaca, dengar musik, nonton, dll. Menghendaki pria seiman (Islam), baik agama, iman, akhlak, dan budi pekerti, bertanggungjawab, sabar, jujur, apa adanya, pengertian dan penyayang, swasta/PNS, pendidikan minimal D3, usia 26-32 tahun, suku Bugis (tidak mutlak), 160 cm atau lebih dengan berat badan seimbang. K-007/05/08 JANDA cerai beranak satu, Bugis, 34, 165/45, wiraswasta, jujur, beriman, penyayang, penolong, setia, sederhana, suka bercanda, bertanggung jawab, agak sensitif. Mendambakan jejaka/duda yang tidak punya anak, 30-45 tahun, jujur, beriman, dapat membaca Al quran, bertanggung jawab, punya pekerjaan tetap, penyayang, baik hati, humoris, tidak suka judi/mabuk, berjiwa penolong. K-008/06/08 JANDA, 46 tahun, anak 3, 155/ 60, Islam, PNS, berkerudung, sawo matang, mandiri, ramah, sayang keluarga, hobi traveling. Samarinda. Mendambakan duda usia di atas 50 tahun, S1, Islam dan menjalankan syariat Islam, tidak merokok, mapan, dan punya penghasilan tetap, sabar dan sayang keluarga, suku apa saja. K-010/08/08 GADIS, 26 tahun,155/43, Islam, pegawai, kulit kuning langsat, rambut panjang, wajah tirus, alis tebal, lesung pipi, humoris, supel, hobi membaca, nonton, makan, dan mendengarkan musik. Balikpapan Mendambakan perjaka atau duda tanpa anak, mapan, penyanyang, sabar, setia, santun, umur tak masalah, postur tubuh tak masalah, suku apapun, serius dan siap berumah tangga. K-011/09/08 GADIS, Jawa, 34 tahun, 150/47, Islam, S1, guru SLTA, pendiam, keibuan, sopan, agak pemalu, taat beragama, sederhana, penyabar, dan penyayang. Kutai Kartanegara. Mendambakan pria seiman, baik, soleh, tidak merokok, bertanggungjawab, sabar, jujur, pengertian dan penyayang, swasta sudah mapan/PNS, pendidikan S1, usia 35-38 tahun, suku Jawa, tinggi 160 berat badan seimbang, domisili di Tenggarong atau Samarinda. K-012/09/08

JANDA beranak satu, 33 tahun, 150 cm/45 kg, Sarjana ekonomi, Islam, ibu rumah tangga/ wiraswasta, manis, penyabar, setia, taat beragam, hobi membaca. Mendambakan jejaka atau duda, 30 s/d 40 tahun, penyabar, sayang, jujur, setia, punya pekerjaan tetap, seiman, berat dan tinggi badan seimbang. K-013/09/08 LAJANG, 28 tahun, 175 cm/75 kg, Islam, Kutai-Banjar, swasta, sawo matang, terkadang periang, terkadang pendiam kalau ada masalah, hobi bulutangkis, bola voli, dan tenis meja, Samarinda. Mendambakan wanita kaya (punya usaha atau lainnya), kulit sawo matang, janda tanpa anak atau pun punya anak, atau gadis, umur di bawah 50 tahun, pengertian, sederhana. K-014/09/08 LAJANG, 23, Katolik, 178 cm/ 85 kg, Dayak, karyawan rumah sakit, lulusan SMK, pemalu, sensitif, humoris, pemarah, hobi musik dan main game online, Balikpapan. Mendambakan perempuan sabar, pengertian, dan siap hidup menderita. K-015/10/08 DUDA, 27, anak satu, Islam, Kutai, 175 cm/65 kg, SMU, PNS, sedikit pemalu, sederhana, selalu serius, dapat dipercaya, dan selalu menghargai pendapat orang lain, Kukar. Mendambakan wanita dewasa, singel atau janda, pengertian, setia, jujur, seiman, sudah bekerja atau belu, dari suku apa saja. K-016/10/08 GADIS, 39, Batak, Kristen, tinggi 165 cm, berat 60 kg, S1, Samarinda. Mendambakan bujangan/ duda tanpa anak atau duda anak satu, suku apa saja, kerja/wiraswasta, Kristen, umur 39 sampai dengan 50 tahun, hidup baru, serius K-017/11/08 GADIS, 33, Jawa-Banjar, Islam, 150 cm. 45 kg, S1, wiraswasta, kulit putih, berjilbab, cantik, dan taat beragama, sifat pribadi baik, pendiam, pemalu, jujur, sederhana, penyayang, dan setia. Hobi membaca dan mendengarkan musik, Balikpapan. Mendambakan pria seiman, saleh, baik agama, iman, akhlak, budi pekerti, dan dapat membaca Alquran, bertanggung jawab, sabar, jujur, pengertian, penyayang dan setia, punya pekerjaan tetap, sudah mapan, dan siap untuk menikah, pendidikan min D3, usia 32 s/d 40 tahun, suku apa saja, tinggi dan berat badan seimbang, berdomisili di Balikpapan. K-019/11/08 GADIS, 38, Islam, Banjar, 150 cm, 45 kg, SLTA, Swasta, kulit sawo matang, keibuan, sabar, jujur, setia, hobi memasak, menyanyi, travelling, Balikpapan. Mendambakan bujangan atau duda anak satu, Islam, PNS/ swasta/ berpenghasilan tetap, suku bebas, minimal SLTA, usia 30-45 tahun, tinggi dan berat badan seimbang, domisili di Balikpapan, dewasa, pengertian, baik, jujur setia, sabar, bertanggungjawab, dan siap menikah. K-020/12/08 GADIS, 24, Islam, Bugis, 160 cm, 65 kg, SLTA, pegawai honor, baik hati, tidak sombong, hobi menonton film horor, jalanjalan ke pantai, Samarinda. Mendambakan pria seiman, bertanggungjawab, bisa diandalkan, dewasa, dapat membimbing, terima apa adanya, menyayangi dan

KONTAK JODOH Mau cari pasangan? Tribun Kaltim membuka rubrik KONTAK JODOH. Kirimkan berkas dan data diri Anda. Kirimkan ke Redaksi Desk Minggu, Jl Indrakila No 1 Gunung Samarinda, Balikpapan 76125

PERSYARATAN ☛ Fotokopi KTP, alamat jelas, tanda tangan (sesuai KTP), tak dipungut biaya ☛ Untuk duda/janda disertai fotokopi surat cerai/kematian ☛ Data diri, suku, agama, pendidikan, profesi, sifat pribadi, hobi, tinggi dan berat badan, nomor telepon yang bisa dihubungi. ☛ Data diri pasangan yang dikehendaki ☛ Ditulis di sehelai kertas ☛ Nama/ peserta di tangan redaksi ☛ Peminat dapat meminta foto dirinya dimuat di rubrik ini

Bagi Peminat ✍ Surat perkenalan langsung ditujukan ke nomor peserta ✍ Semua surat pasti dikirimkan kepada ybs. Dibalas atau tidaknya tergantung ybs.

1234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789 1234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789 1234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789 1234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789 1234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789 1234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789 Kepada Yth : Sdr/i : K.../.../08 1234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789 1234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789 1234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789 Kontak Jodoh Tribun Kaltim 1234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789 1234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789 1234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789 Jl Indrakila Strat III RT 52 Nomor 1 1234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789 1234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789 BALIKPAPAN 76125 1234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789 1234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789 1234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789 1234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789 1234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789 1234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789 1234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789 1234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789 1234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789 1234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789

Kupon Pertemuan : 070

Sebaiknya jangan memberi/meminjamkan sesuatu/uang/barang kepada pasangan Anda mencintai setulus hati, memiliki pekerjaan tetap, siap untuk menikah. K-021/12/08 GADIS, 33, Islam, Bugis, 150 cm, 40 kg, SLTA, wiraswasta, pendiam, penyayang, dan pengertian, hobi membaca dan dengar musik, Balikpapan. Mendambakan jejaka atau duda tanpa anak, Islam, mempunyai pekerjaan tetap, serius dan mau menerima apa adanya, suku tidak ada masalah. K-022/02/09 LAJANG, 24, 180 cm/80 kg, kulit putih, bertubuh gagah &ganteng, hobi membaca dan olahraga, WNI keturunan, Kristen, S1, pegawai swasta, sehat secara jasmani & rohani, sifat pribadi baik, pengertian, jujur, penyayang, penolong, setia, sabar, sederhana, dapat dipercaya, humoris, tanggungjawab, tidak merokok, Samarinda. Mendambakan wanita kaya (punya usaha/wirausaha), tinggi, dewasa, tubuh ideal, sabar, setia, santun, rambut lurus, berparas cantik, imut, dan murah senyum, siap untuk menikah dan berumah tangga, pengertian, sederhana, suku tidak ada masalah, bisa oriental maupun blasteran, pendidikan min S1 (atau sedang kuliah), sehat secara jasmani dan rohani, serius dan mau menerima apa adanya, usia 17-28 tahun, tinggi min 16 cm, berat badan seimbang, berdomisili di Samarinda atau Balikpapan. K-023/04/09 LAJANG, 34, 168 cm/ 55kg, Jawa, Islam, S1, swasta (staff accounting), sabar, penyayang. Samarinda. Mendambakan gadis, swasta/ PNS, Jawa, maksimal 35 tahun, Islam, baik hati, siap nikah. K-024/05/09 JANDA, 31, anak satu, 155 cm/40 kg, Jawa, Islam, D1, karyawan swasta, setia, sabar, penyayang, agak pendiam, ramah, jujur, humoris, hobi jalan-jalan, olahraga, dengarkan musik, Samarinda. Mendambakan jejaka/duda usia di bawah 40 tahun, jujur, penyabar, penyayang, pengertian, sehat jasmani dan rohani, wangi dan bersih, bertanggungjawab, serius untuk berumah tangga, pekerjaan swasta (mapan) atau PNS, tidak merokok, judi, mabuk, pendidikan min SMU, tinggi dan berat badan seimbang. K-025/05/09

LAJANG, 35, Katolik, 177 cm/ 58 kg, Jawa, Yogyakarta, pegawai swasta, putih, S1, periang, humoris, komunikatif, suka menolong, wawasan luas, hobi travelling, berdiskusi, membaca dan menyanyi, jujur, setia, Balikpapan dan Bogor. Mendambakan gadis atau janda dengan atau tanpa anak, suku Dayak, Katolik atau Kristen, jujur, usia 30-40, minimal SLTA, sederhana, pengertian, setia, komunikatif. K-026/05/09 JANDA, 42, Islam, 160 cm/55 kg, Jawa-Banjar, SMEA, pegawai swasta, jujur, sabar, pengertian, dan penyayang, hobi membersihkan rumah dan membaca, Balikpapan. Mendambakan jejaka atau duda, 30-45 tahun, setia, penyayang, jujur, mempunyai pekerjaan tetap, Islam, tinggi dan berat badan seimbang. K-027/05/09 LAJANG, 34, Islam, Banjar, 167 cm/68 kg, STM, kulit putih, demokratis, tidak merokok, tidak judi, atau minum, hobi membaca, menggambar, menulis, tinju, karate, angkat beban dan binaraga, pekerjaan desainer aquarium mebel, bersedia menjadi teman, sahabat, pengawal pribadi merangkap suami. Samarinda. Mendambakan gadis/janda di bawah 45 tahun, humoris, seiman (mengenal Islam), pengusaha wanita, dapat mewujudkan “Aquarium Mebel” menjadi kenyataan sebagai lokomotif industri kreatif. K-028/07/09 LAJANG, 35, Kristen, Dayak, SMA, PNS, baik, sederhana, suka bercanda, bertanggungjawab, suka musik, jalan-jalan dan tidak merokok, Tenggarong. Mendambakan gadis 20-30 tahun, SMA, memiliki pekerjaan tetap, sederhana, setia, jujur, suku apa saja, pengertian, dan komunikatif, domisili di Balikpapan, Samarinda, dan Tenggarong K-029/07/09 DUDA, 64, S1, Jawa, pensiunan PNS gol IV, anak 4 orang sudah berkeluarga semua, 165 cm/65 kg, Islam taat, tidak merokok, hobi berkebun, memiliki fasilitas, Samarinda. Mendambakan pasangan umur 45 tahun ke atas, Islam taat, suku apa saja, Samarinda. K-030/08/09

TTS Edisi 9 Agustus 2009

KONTAK JODOH

15

KETENTUAN

MENEBAK 1. Tulis jawaban di kertas, lampirkan fotokopi KTP/ Kartu Pelajar dan nomor telepon 2. Masukkan ke dalam amplop, tempel kupon di sampul luar 3. Surat ditujukan ke Redaksi Desk Minggu Tribun Kaltim, Jl Indrakila No. 1 (Straat 3) Kampung Timur, Kelurahan Gunung Samarinda, Balikpapan 76125 4. Jawaban sampai di Redaksi paling lambat tanggal 15 November 2009. 5. Pemenang diumumkan hari Minggu 29 November 2009. Dengan membawa fotokopi KTP. 6. Hadiah paket buku persembahan dari Toko Buku Gramedia untuk tiga orang pemenang MENDATAR 4. Tidak sehat 7. Pisau yang biasa digunakan sebagai perlengkapan Pramuka 10. Surat Izin Mengemudi 12. Toko obat 13. Alat transportasi 14. Koperasi Usaha Bersama 16. Tepung gandum 17. Daerah wisata di Sumatera Utara 18. Account Executive 19. Tempat memotong makanan 20. Jenis unggas

21. Peradangan 23. Naskah dinas bersandi 26. Kode yang tercantum bila sudah memenuhi standar nasional 27. Tempat membawa barang 28. Merampok (Inggris) 30. Pakaian khas Indonesia 31. Orangtua laki-laki 33. Klub sepakbola Inggris 35. Penutup kepala pria 38. Nama binatang yang bisa berubah-ubah warna 39. Usaha; dagang 40. Dinas Kesehatan di tingkat kota 42. Strata 44. Cerita bergambar 46. ...Trafford, kandang Manchester United 47. Negeri para dewa 48. Ombak kecil 50. Pakaian perempuan 52. Detail Engineering Design 53. Almarhum 54. Dasi (Inggris) 55. Nama belakang pesepakbola asal Prancis MENURUN 1. Nelson...., kiper asal Brasil 2. Olahraga bela diri 3. Rambut di bagian depan 4. Dinding pemisah 5. Saya

JAWABAN TTS

EDISI 19 APRIL

MENDATAR 1. Makan 3. Silsilah 7. Dupa 9. DOH 10. Per 11. Malang 15. Kedelai 18. Heroin 20. Rano 21. Asli 22. Paleolitikum 24. Duta 25. DKK 26. Siang 27. Nya 28. Bea 31. Konsumsi 33. Acar 35. Golput 36. Uban 40. Juventus 41. Asa 43. Rabat 44. RTB 46. Tibet 48. Lolos 50. Sisir 51. Eropa 52. Sar 53. Kabut 55. Genset 57. Buta 58. Payung 59. Dosa 61. MC 63. Cinta 67. Nol 68. Nasabah

6. Orang yang tinggal di dekat rumah 7. Halaman depan rumah 8. Bulan kemerdekaan negara kita 9. Suntikan; tambahan 10. Sebelum malam 11. Sopir kereta api 13. Penyanyi yang populer dengan lagu Tak Gendong 15. Sebutan untuk celana jins yang sudah robek dan warnanya pudar 22. Mencuci rambut 23. Sombong 24. Pesepakbola asal Kamerun 25. Tempat orang sakit dirawat 27a. Huruf hijaiyah 29. Buah yang terlalu masak 31. Penutup kepala khas Jawa 32. Takut berlebihan 34. Pakaian hakim 36. Rupa muka 37. Calon 40. Upaya; usaha 41. Menuai hasil tanaman 42. Kapas yang ditenun 43. Periksa 44. Taruna 45. Organisasi Konferensi Islam 48. Pasangan raja 49. Cemburu 51. Film yang diperankan Nicholas Saputra berdasarkan kisah nyata

70. Pitometer 71. Upah 72. Rel MENURUN 2. Kol 4. Lokal 5. Shenia 6. Pramugari 7. Dahi 8. Parade 10. Piama 11. Milan Kundera 12. Ani 13. Alpa 14. Gulden 16. Dot 17. Laksa 19. OST 20. Rok 23. Ekas 28. BO 29. Libero 30. Konstituen 31. Kabaret 32. SUV 34. Casey Stoner 37. Ants 38. NTB 39. Panorama 42. Ais 45. Terjal 47. Bika 48. Lagu 49. Langit 54. Bambu 56. Encik 60. Sore 62. Cap 64. Not 65. TM 66. AE 69. HA

Pemenang 1. Syailiani, Jl MT Haryono No 14, Balikpapan 2. Paul KS, Jl Teratai No 77, Balikpapan 3. Achmad Sauri, Jl Sumber Rejo 1 N0 104, Balikpapan Hadiah langsung diambil di TB Gramedia Balikpapan (up: Bpk Us Ambarini) dengan membawa fotokopi KTP dan bukti koran.


16

Musik

MINGGU 9 AGUSTUS 2009

Andai, Cinta ARC Gapai Asa A R C Band

TRIBUN KALTIM/M WIKAN H

MUSIK masih jadi pertemuan antara hobi dan realita. Bagi ARC, musik adalah hobi yang menggairahkan hidup mereka. Realitanya, musik masih belum dapat dijadikan gantungan hidup. Satu lagu di album kompilasi yang dirilis secara nasional bukanlah sebuah akhir dari perjalanan bermusik ARC. Jalan masih panjang, lewat tembang Andai dalam album New Compilation ARC mencoba bertarung di jagad musik lokal dan Nusantara... 24 Juni 2009 bertempat di MU Cafe, Sarinah, Thamrin, Jakarta Pusat, ARC bersama dengan sebelas band lainnya me-launching album kompilasi bertajuk New Compilation di bawah bendera Shelmer. Acara launching digelar di Jakarta, album ini pun disebar ke seluruh Nusantara. Sebuah kepuasan? “Belum,” jawab Deni, Anang, Dedhe, dan Reeva, personel ARC kompak. Untuk mendapatkan kontrak di album kompilasi tersebut, bukan hal yang mudah. Echi, manajer ARC harus bertandang ke ibukota untuk menawarkan demo lagu-lagu ARC dari satu perusahaan rekaman ke perusahaan rekaman yang lain. “Masuk label itu ndak gampang. Da-

ri beberapa perusahaan rekaman, akhirnya ada satu label, Shelmer yang menawarkan kita untuk masuk album kompilasi,” kata Echi. Sebenarnya, menurut Echi, ARC menjagokan tembang bertajuk Masa Lalu untuk masuk di album kompilasi. “Tapi, dari music directornya memilih lagu Andai. Karena lagu ini agak sedikit unuk dari segi musiknya. Ada sound gitar yang Kalimantan banget,” katanya. Mendapat kontrak, bukan berarti langkah menjadi lebih mudah. “Ternyata, masuk label itu berbeda sekali. Musiknya dirombak abis sama music directornya. Dari sinilah kita banyak belajar. Kita juga dapat banyak masukan,” kata Echi. Tembang Andai adalah ciptaan Dedhe. Gitaris ARC ini memang yang mendominasi lagulagu ARC. Menurut Dedhe lagu ini masih mengandalkan tema cinta, lebih tepat lagi cinta yang tak terbalas. Dominasi tema cinta menurut ARC memang juga melihat pasar. Seperti juga pilihan ARC untuk berkutat di genre musik pop. “Pop itu masih jadi musik yang easy listening. Setiap kalangan pasti bisa menerimanya,

jadi lebih menjual,” kata Deni. Namun begitu, pop juga menjadi pilihan karena lebih mudah dipadukan dengan genre lainnya. Mulai dari pop progresif, alternatif, hingga jazz. “Kan kalau buat lagu, ya ngalir aja. Musiknya mau dibawa kemana, sesuai dengan mood aja,” tambah Dedhe. Launching usai digelar, tapi pekerjaan belum selesai. ARC masih harus bekerja keras mempromosikan singlenya, Andai. “Dari pihak label sih memang ada kerjasama dengan radioradio. Begitu juga di Balikpapan. Tapi, hanya terbatas pada radio tersebut. Namun, di luar itu ya kita harus maju tak gentar berpromosi sendiri,” kata Echi. Menurut Echi, pihak label sendiri menjanjikan akan memberikan kontrak lainnya bagi salah satu band dari dua belas band yang ada di album New Compilation tersebut. “Yang paling banyak direquest di radio, tingkat penjualan, dan RBTnya akan dibuatkan satu album dan satu video klipnya,” katanya. Karenanya, kini ARC masih juga disibukkan dengan promosi single Andai di berbagai radio dan media lainnya. Namun, semua masih tetap tak melupakan kewajiban utama lainnya. Maklumlah, semua personel ARC ini juga masih harus bekerja di luar musik. “Ini adalah bagian dari realita. Sementara ini kan, kita masih menjajaki pasar,” kata Echi. Musik masih jadi hobi, belum dapat dijadikan jalan hidup. Karena musik masih sulit untuk dijadikan gantungan hidup. “Saat ini masih belum. Karena kita kan baru mulai. Masih dari bawah. Meski sudah ikut label, tapi juga belum stabil. Kita masih belum tahu royalti seperti dan masih melihat penjualannya dulu,” kata Anang. Ketika realita berubah dan musik sudah bisa menjanjikan, ARC mengaku siap untuk total bermusik. (cpk)

New Release

Deni Tri Wahyudi (Deni, drummer)

Jalan Masih Panjang YA, kalau hanya dengan masuk album kompilasi ini masih belum puas. Belum tahu hasilnya. Jangan puas dulu. Jalan masih panjang. (cpk) TRIBUN KALTIM/M WIK

Nur Adi Wiratmoko (Dedhe, gitaris)

Semua Punya Cinta KENAPA cinta? Ya, paling gampangnya semua orang pasti punya rasa cinta. Tema cinta tentunya sangat mudah dipahami. Cinta yang membuat kita jadi lebih hidup. Tapi, nggak semua TRIBUN KALTIM/M WIK lagu kita melulu tentang cinta. Ada cinta dalam arti luas, cinta sosial, ada juga tentang narkoba. (cpk)

Anang Suryanto (Anang, bassis)

Petualangan dan Musik A K U tuh orangnya senang berpetualang. Tapi, juga sangat hobi dengan musik. Karenanya harus tetap konsisten dalam bermusik. Don’t forget yo. Persaingan dengan band-band lain TRIBUN KALTIM/M WIK adalah tantangan yang paling berat. Karenanya kitadituntutlebihprofesional. (cpk)

Shariva (Reeva, vokalis)

Lebih Enak Ngeband SENANG banget gabung di ARC karena dapat keluarga dan pengalaman baru. Daripada nyanyi solo lebih enak band. Lebih seru bersama teman-teman ARC karena ada kekompakannya. TRIBUN KALTIM/M WIK Kalau sendiri kan, kita nggak tahu kekurangan kita di mana. Kesalahan di mana, nggak ada komentar. (cpk)

Sore Ini Launching Album Perdana Moury SETELAH tahun 2007 berhasil lolos menjadi salah satu finalis di sebuah ajang festival tingkat Nasional, akhinya tahun 2009 ini Moury merilis debut albumnya. Minggu (9/8) Moury menggelar launching album perdananya yang bertajuk Lost Morning di Connexion Cafe, Ruko Bandar Balikpapan. “Memang sebenarnya sudah lama sekali. Malah ada yang bilang Moury vakum dan sebagainya. Tapi, kami nggak ingin buat album yang cuma didengarkan 1-2 kali saja. Kami ingin orang nggak bosan mendengarkan lagu-lagu kami,” kata Ervan, vokalis Moury saat ditemui di selasela latihan untuk persiapan launching album Lost Morning. Di album perdananya ini, Moury menyuguhkan warna yang berbeda dari singlenya yang pernah masuk dalam album kompilasi 12 finalis A Mild Live Wanted 2007. “Seiring berjalannya waktu, semuanya jadi matang. Beda banget dengan single

TRIBUN KALTIM/M WIK

sebelumnya,” tambah Ikhsan, bassis Moury. Launching album Lost Morning ini terbuka untuk umum. “Tiket masuk akan dijual di venue pada saat acara. Opening gate dimulai pukul 15.00,” kata Ryan Tokhe, Manajer Moury. Semangat indie di album Lost Morning ini sangat terasa dimana Moury mendapatkan banyak dukungan dari teman, relasi, dan kerabat. “Kami benarbenar banyak dibantu temanteman. Termasuk untuk urusan fotografi dan desain grafis dari album ini,” kata Ikhsan. Seperti apa album perdana Moury? Simak langsung di venue atau jangan lupa membeli CD albumnya. (cpk)

Desi Christianawati (Echi, manajer)

Harus Siap Total Bermusik SEMENTARA ini, album kompilasi ini adalah tes market sekaligus latihan fisik bagi teman-teman TRIBUN KALTIM/M WIK ARC semua. Tentu nantinya, teman-teman juga harus siap meninggalkan pekerjaan untuk total bermusik jika mendapatkan kontrak eksklusif satu album. (cpk)

Launching Lost Morning by Moury ■ Hari/tanggal: Minggu, 9 Agustus 2009 ■ Waktu: 15.00 ■ Tempat: Connexion Cafe ■ Tiket: Rp 35.000 (termasuk CD+softdrink) (cpk)


18

MINGGU 9 AGUSTUS 2009

Tumpas Teroris

Selalu Lolos Berkat Lompat Katak IBARAT belut, Noordin M Top licin dan sulit ditangkap. Pengamat intelijen, Wawan H Purwanto menyebutkan, para teroris ini menerapkan pola khusus untuk bergerak menghindari penangkapan. “Mereka menggunakan pola lompat katak. Sehingga kalau digerebek di sini, mereka langsung saling memberi tahu (untuk segera berpindah),” kata Wawan. Menurut Wawan, bila pola reguler diterapkan, tinggal di satu tempat, pasti cepat tertangkap. Dia mencontohkan Noordin M Top yang selalu luput dari penggerebekan. Sebelumnya, polisi mengendus keberadaan Noordin dua pekan lalu di Bogor. Namun, menyusul penangkapan tersangka teroris Saefudin Zukhri, di Cilacap 21 Juni lalu, Noordin telah bergeser. “Jadi dari Cilacap didapat info banyak sekali. Dari sana lantas dikembangkan dan dilakukan pengejaran. Pengejaran memang tidak dipublikasikan,” kata Wawan. Wawan menilai tidak ada kesengajaan polisi untuk membiarkan Noordin bebas pascapenggeberekan di Cilacap pada akhir Juni lalu. Sebab, hal itu merupakan pelanggaran yang serius jika dilakukan. Selama ini Noordin dikenal sebagai perekrut handal. Dia yang mencari dan menggalang

Noordin M Top ● Kewarganegaraan: Malaysia ● Tanggal lahir: 4 April 1964 ● Tinggi badan: 168 cm ● Berat badan: 67 kg ● Bahasa yang dikuasai: Arab dan Indonesia ● Keahlihan: Merekrut calon pengebom bunuh diri. Bersama kawannya Dr Azahari, duo Malaysia meroket ketika rentetan peristiwa pemboman terjadi mulai darii Bom Bali 2002. Pola Pergerakan Noordin ■ Saling memberi tahu jika ada penggerebekan ■ Langsung berpindah tempat jika ada yang tertangkap ■ Contoh terakhir, polisi mengendus Noordin berada di wilayah Bogor sejak dua pekan lalu. Namun setelah

KOMPAS/HENDRA A SETYAWAN

Wajah Noordin M Top dalam dua versi disebar ke berbagai tempat.

anggota-anggota baru untuk melakukan pengeboman atau yang biasa disebut di kalangan kelompok itu sebagai “calon pengantin”. Disebut demikian karena dipercayai sang pengebom akan menikah dan mendapatkan bidadari di surga. Noordin bersama kawannya Dr Azahari adalah duo Malaysia meroket ketika rentetan peristiwa pemboman terjadi mulai dai Bom Bali pada 2002 lalu. Yang satu mencari calon pengantin dan satunya lagi merakit bom. Berbagai upaya penangkapan dan penyergapan terus dilakukan. Mulai dari penyergapan di Bandung pada Oktober 2003, Wonosobo pada April 2005, Wonosobo Oktober 2005, dan di Batu, Malang November 2005. Saat penyergapan di Ma-

lang, Dr Azahari berhasil ditembak, tapi Noordin tetap lolos. Terakhir pada 14 Juli 2009, polisi menemukan bom di rumah yang diduga milik mertua Noordin. Dari berbagai rekam jejak penangkapan tersebut, Noordin selalu lolos dari jerat pengejarnya. Namun sempat tersiar kabar, sebenarnya polisi sudah hampir pasti menangkap Noordin saat dia di Cilacap. Entah bagaimana, Noordin beserta istri dan mertuanya itu lolos. Disebut-sebut, Noordin lebih dahulu mendengar kabar bahwa kawannya, warga Singapura telah ditangkap di Lampung, dia pun kemudian meloloskan diri dari pantauan petugas. Hingga kemudian aksi bom bunuh diri terjadi pada 17 Juli 2009, di JW Marriott dan Ritz Carlton. (*)

Sang Pemikat Hati Perempuan NOORDIN M Top mungkin memang top. Selain ahli merekrut pengebom bunuh diri, dia lihai memikat hati perempuan. Di tengah pelarian, dia masih sempat menikahi gadis-gadis. Bisa jadi ini menikah dengan gadis lokal merupakan salah satu cara menghindari kejaran polisi. Siapa saja wanita-wanita itu? Arina Rahma Tahunya Abdul Halim SATU diantaranya adalah Arina Rahma. Dia putri Badruddin Latif alias Baridin, pemilik Pondok Pesantren Al-Muaddib di Desa Pesuruhan itu. Arina, perempuan yang kerap bercadar hitam itu, diduga dinikahi Noordin pada 2006. Darimana cerita suami Arima adalah Noordin? Adalah Watim Suseno, Kepala Desa Pesuruan, yang berkisah ihwal lelaki di rumah Arina. Dia sempat bertanya kepada Arina soal suaminya itu. “Dia bilang suaminya Ade Abdul Halim, orang Makassar,” kata Watim. Dari mulut Arina juga Watim mendengar bahwa si lelaki itu bekerja sebagai guru. Mereka sudah memiliki dua anak, yaitu Haula (2,5) dan Daud (1). “Tapi saya yakin 70 persen, bahwa suaminya itu

Noordin,” kata Watim. Tapi wajah suami Arina yang diduga oleh Watim sebagai Noordin itu tak pernah jelas terlihat. Hajatan pernikahan Arina juga tak biasa. Pada 2006 lalu, Baridin hanya mengumumkan di masjid, bahwa dia sudah menikahkan anaknya. Sesuai adat, maka dia mengundang warga untuk makanmakan di rumahnya. Tapi si pengantin lelaki tak pernah kelihatan. Suatu hari, Watim pernah bertanya soal suami Arina pada Baridin. “Saya hanya ditunjukkan kelompok orang asing yang saat itu ada di masjid, yang mana suami Arina saya sampai saat ini tidak tahu,” kata dia. Jangankan Watim, Lin yang mengaku bibi Arina, juga tak tak pernah bertemu suami Arina. Cerita soal Noordin kawin dengan anak Baridin mulai terkuak akibat satu soal. Persis tiga hari sebelum peledakan di Hotel Marriot, di belakang rumah Baridin polisi menemukan alat-alat elektronik, kabel-kabel, lengkap dengan petunjuk rangkaian yang diduga alat membuat bom rakitan. Tiga hari setelah peledakan, polisi menahan Arina dan ibunya, Anggreini Astuti. Tetapi Baridin

sudah kabur. Kepolisian Resor Kota Probolinggo, Jawa Timur, telah menangkap orang yang mirip Baridin pada Minggu 26 Juli 2009. Kepada polisi, seperti dikutip Sidney Morning Herald 27 Juli 2009, Arina mengatakan perawakan suaminya mirip Noordin M Top. Tapi, selama tiga tahun berumahtangga, dia hanya tahu suaminya bernama Ade Abdul Halim. Dia juga jarang bertemu suaminya. Terakhir mereka bersua pada Maret 2009. Pengacara Arina, Asluddin Hajani mengkonfirmasi bahwa kliennya sudah melihat foto Noordin M Top yang disodorkan polisi. “Arina mengatakan, suaminya mirip foto Noordin. Ada banyak kesamaan,” kata Asluddin. Arina yakin suaminya sibuk karena pekerjaannya sebagai humas pondok pesantren. Sebelumnya kepada Watim, kepala desanya, Arina bilang suaminya adalah seorang guru. Hingga kini Arima masih berada dalam genggaman polisi. Kepala Kepala Polri Jenderal Bambang Hendarso Danuri, mengatakan perempuan itu masih berstatus sebagai saksi. Dia juga dalam perlindungan polisi. (vnc)

Duo Malaysia Penebar Maut NOORDIN Mohamed Top yang merupakan Warga Malaysia adalah tokoh utama dibalik pemboman Bali tahun 2002 dan 2005. Pihak berwenang yakin mantan akuntan ini menjadi otak serangkaian serangan di Indonesia. Nordin diduga berperan sebagai pencari anggota baru utama dan juga penyandang dana untuk kelompok militan Islam regional, jemaah Islamiyah, namun pengamat mengatakan dia kini membentuk kelompok militan sendiri. Noordin lari ke Indonesia bersama Dr

Munfiatun Pasrah SETELAH peristiwa pengeboman di Hotel JW Marriott pada 5 Agustus 2003, Noordin bersama teman-temannya lebih banyak bersembunyi di Pulau Jawa. Dia memanfaatkan koneksi para alumni Luqmanul Hakiem, dan sejumlah alumni Pondok Ngruki. Selain itu, dia punya hubungan dengan veteran mujahidin Afganistan, dan mereka yang pernah ikut pelatihan militer di Mindanao, Filipina. Noordin juga pernah berlatih militer di Filipina. Suatu hari pada Juni 2004, dia berkenalan dengan seorang perempuan di Malang, Jawa Timur. Namanya Munfiatun. Perempuan itu asli Pecangakan Kulon, Jepara. Dia sebetulnya punya ijazah

BAGAN Siapi-api, Riau menjadi pelabuhan primadona bagi imigran gelap. Lokasinya strategis, di pinggir celah selat Malaka, berhadap-hadapan dengan Malaysia. Kapal tongkang hilir mudik, dan perahu bermuatan 20 orang itu, sering dipakai mengangkut mereka yang melintas perbatasan diam-diam. Ombak laut Selat Malaka cukup tinggi. Angin juga kuat. Kalau berlayar dengan kapal kecil, jarak tempuh dari Rohil ke Malaysia sekitar 9-10 jam. Mereka biasanya menuju Dumai dan Rokan Hilir. Di sinilah pertama kali Noordin M. Top menjejakkan

Upaya Penangkapan ◗◗ Bandung (Oktober 2003) ◗◗ Wonosobo (April 2005) ◗◗ Wonosobo (Oktober 2005) ◗◗ Batu, Malang (November 2005), Dr Azahari ditembak. ◗◗ Banyumas (Juni 2007), Abu Dujana panglima perang kelompok Noordin ditangkap ◗◗ Palembang (Juli 2008), polisi menangkap kelompok Noordin ◗◗ Lampung (25 Juni 2009), dua warga Singapura di Lampung ◗◗ Cilacap (21 Jun)i ditangkap Saefudin Zuhri ◗◗ Cilacap (14 Juli 2009), polisi menemukan bom di rumah yang diduga milik mertua Noordin.

Azahari setelah pemerintah Malaysia menghancurkan gerakan Islamis setelah serangan 11 September 2001 di Amerika Serikat. Azahari tewas di Jawa Timur bulan November tahun 2005. Kedua warga Malaysia ini diduga bekerja sama dalam merencanakan serangan, dengan Noordin bertindak sebagai penyandang dana sementara Azahari sebagai pembuat bom. Duo ini menjadi penebar maut di Indonesia. Selain dua serangan bom di Bali, keduanya juga diduga terlibat dalam dua serangan besar lain - pemboman hotel JW Marriot tahun 2003 yang menewaskan 12 orang dan kedutaan besar Australia tahun 2004 yang menewaskan 11 orang. Bulan Januari 2006, polisi mengatakan Top

sarjana pertanian. Tapi Munfiatun juga fasih sebagai pengajar bahasa Arab di Pondok Pesantren Miftahul Huda, Subang, Jawa Barat. Ketika berkenalan itu, Noordin mengaku dia buronan polisi, dan namanya bertebaran di media massa. Noordin meminta Munfiatun bersedia menjadi isterinya. Munfiatun mengangguk. Noordin menasihati Munfiatun agar siap menjadi isteri mujahid (pejuang di jalan Allah). Pada bulan itu juga mereka menikah di Kapas Madya, Surabaya. Pernikahan ini tak tercatat di Kantor Urusan Agama setempat. Para saksi pernikahan, dan pembaca kotbah, semuanya adalah rekan Noordin. Di antara mereka ada yang terlibat dalam aksi terorisme. Pengantin baru Noordin dan Munfiatun berbulan madu di vila di Tretes, Pasuruan. Dari situ, mereka pindah ke

Siti Rahmah Istri Pertama

ada penangkapan di Cilacap, keberadaannya susah diendus.

menyatakan diri sebagai pemimpin kelompok baru bernama Tanzim Qaedat al-Jihad, yang berarti Kelompok untuk Dasar Jihad. Para pengamat berspekulasi dia meninggalkan struktur inti Jemaah Islamiah akibat perbedaan pendapat mengenai serangan pada “sasaran empuk”, yang seringkali memakan korban warga sipil. Direktur proyek International Crisis Group untuk Asia Tenggara Sydney Jones meyakini, Noordin M Top sudah tak lagi menjadi anggota Jemaah Islamiah (JI) sejak 2003. Dalam kurun waktu lima tahun hingga saat ini, Noordin beraksi tanpa mendapat izin dan tanpa persetujuan dari para pemimpin JI. Meski, kerap terjadi, para anggota JI berada di belakang Noordin alam setiap melancarkan operasi. (*)

Dinoyo, Malang. Pengantin itu menginap di sana tiga malam. Mereka lalu mengontrak rumah di Jalan Patiunus, Desa Krampayangan, Bugul Kidul, Pasuruan. Di sini, mereka menikah lagi di Balai Nikah KUA Kraton, Pasuruan pada 7 Juli 2004. Pernikahan ini tercatat dalam Buku Akad Nikah. Noordin disebutkan seorang perjaka dengan nama Abdur Rahman Aufi, Warga Negara Indonesia kelahiran 3 Maret 1972, anak ketiga dari Muhammad Aufi dan Hamidah, serta beralamat di Tuwowo Rejo, Keluarahan Gading, Tambaksari, Surabaya. Keterangan itu kemudian dipakai Noordin mengurus Kartu Keluarga Sementara dan Kartu Tanda Penduduk. Mereka menetap di Pasuruan hingga 20 Juli 2004. Setelah itu Noordin menghilang dari kampung ini.

kakinya ke Indonesia. Noordin terusir dari negaranya, Malaysia, lantaran pesantren Luqmanul Hakiem di Johor, tempatnya berdiam dan mengajar, disatroni polisi karena terbongkar menjadi markas Jamaah Islamiyah. Dia kabur. Pilihannya ke Indonesia. Perbatasan negara ini gampang ditembus dengan cara gelap. Selain itu, istri pertamanya Siti Rahmah, memang berasal dari Riau. Siti Rahmah adalah adik Mohammad Rois, anggota Jamaah Islamiyah yang juga guru di Luqmanul Hakiem. Mereka kemudian menetap di Dusun Pendekar Bahan, Desa Pematang Ibul, Kecamatan Bangko Pusako, Kabupaten Rokan Hilir. “Benar, dia pernah tinggal di sini,” kata Kapolres Rokan Hilir AKBP Rohmat Nursaid. Pematang Ibul adalah kampung yang

Rupanya selama menghilang itu, Noordin dan teman-temannya, merancang peledakan kantor Kedutaan Besar Australia, Kuningan, Jakarta Selatan. Aksi ini diwujudkan pada September 2004. Seorang rekannya, Heri Gulon, meledakkan diri di depan kedutaan itu. Setelah beraksi, Noordin kabur. Seperti biasa, dia selalu berpindah-piondah tempat. Adapun isterinya, Munfiatun, akhirnya ditangkap polisi. Dia diadili di Pengadilan Negeri Pasuruan, Januari 2005. Dia didakwa menyembunyikan buronan Noordin M. Top. Majelis hakim menghukumnya tiga tahun penjara, pada 9 Juni 2005. Munfiatun sempat dikirim ke penjara wanita di Malang. Dia menutup diri dari pergaulan. Mulutnya terkunci rapat kalau bicara soal Noordin. Ia pasrah dengan nasibnya. (*)

rukun. Kebanyakan warga di sana petani. Tapi ada juga yang pedagang serta profesi lainnya. Seorang bekas pejabat kecamatan, dia minta namanya dirahasiakan, mengatakan perkawinan Siti dengan Noordin melahirkan seorang anak. Si anak pernah sekolah di Dusun Pendekar Bahan. Adapun Siti, menjalani profesi sebagai guru di salah satu madrasah di dusun itu. Tapi Noordin hanya terlihat beberapa bulan di sana. Lalu, tak ada yang tahu keberadaannya. Siti juga sempat bermukim di Medan. Ternyata dia tak bersama Noordin. Sebab, data dari kepolisian menunjukkan Noordin bersama Mohammad Rois, setelah di Rokan Hilir, mereka pindah ke Bukit Tinggi, Sumatera Barat, lalu ke Bengkulu dan Lampung.(vnc)


Tumpas Teroris

MINGGU 9 AGUSTUS 2009

19

Ustadz S Cuci Otak Bomber Marriot ANTARA/WIDODO S JUSUF

Susilo Bambang Yudhoyono tinjau lokasi bom Hotel Ritz Carlton. Pelaku bom bunuh diri itu adalah Nana Ikhwan Maulana.

Jaket Dikenali Ketua Karang Taruna DENSUS 88 telah menyambangi Perumahan Telaga Kahuripan, Kemang, Kabupaten Bogor lima hari lalu untuk mencari identitas Dani. Salah satu yang ditemui Densus 88 adalah Ketua Karang Taruna Candraloka, berinisial RS. Saat dihubungi detikcom, RS mengaku didatangi dan ditanya oleh Densus 88. “Saya didatangi Densus 88 sekitar lima hari lalu,” kata pemuda yang menolak disebutkan nama lengkapnya itu. Kepada RS, Densus menanyakan tentang Dani Dwi Permana. RS didatangi Densus, karena selama ini Dani memang aktif di Karang

Taruna, selain aktif di remaja masjid. “Saya disodori fotofoto dan juga CCTV. Mereka menanyakan apakah itu Dani atau tidak,” kata RS. RS pun memanggil temanteman Dani untuk memastikannya. “Dari fotofoto dan CCTV yang disampaikan, memang kemungkinan itu Dani. Dari CCTV, orang yang mengenakan topi dan jaket itu sepertinya Dani, karena temanteman sangat paham bagaimana dia berjalan. Jaketnya juga dikenali teman-teman,” ujar dia. Dia tidak tahu siapa lagi yang didatangi Densus untuk mencari kepastian data Dani.

Yang jelas, saat itu, Densus 88 telah mengantongi alamat lengkap Dani di RT 07 RW 10 Candraloka Perumahan Telaga Kahuripan. “Alamat yang dibawa Densus, benar semua,” ujar dia. Tentang Dani, RS tahu banyak. Dia membenarkan bahwa Dani memang bernama lengkap Dani Dwi Permana. Juni 2009 lalu, Dani baru saja lulus dari SMU Yadika Bogor. RS mengaku teman-teman di Karang Taruna sempat tidak percaya bahwa Dani sebagai pelaku bom di Marriott. Karena selama ini, Dani berperilaku seperti remaja lain dan dikenal sebagai anak yang baik. (dtc)

Ayah Dani Masuk Bui WARGA dan teman-teman Dani Permana, remaja 18 tahun yang menjadi bomber di Hotel JW Marriott, mengakui sketsa pengebom yang disebarluaskan polisi mirip dengan Dani. Namun selama ini mereka tidak mengira Dani itulah yang meledakkan bom bunuh diri. “Pekan lalu, anggota Densus 88 memperlihatkan sketsa foto pelaku bom bunuh diri. Tiba-tiba istri saya bilang, foto itu mirip dengan Dani Dwi Permana yang rumahnya berhadapan dengan rumah kami,” ungkap Aat (40), warga RT 07 RW 10, Kompleks Perumahan Telaga Kahuripan, Kecamatan Kemang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Menurut Aat, kemiripan yang paling nyata adalah kelopak mata, mata dan pipi. Yang berbeda hanya bagian mulutnya. “Tapi anggota Densus mengakui, mulut ini salah taruh dengan Nana,” kata dia. Nana adalah warga Pandeglang yang menjadi bomber bom Ritz Carlton. “Semenjak itulah, Densus 88 terus mengintai kediaman Dani,” katanya. Hidup Dani Dwi Permana,

remaja berusia 18 tahun yang menjadi bomber Hotel JW Marriott berubah drastis semenjak ayahnya, Zulfikar, masuk bui. Menurut tetangga Dani, Zulkifli, di Kompleks Telaga Kahuripan, Parung, Bogor, Sabtu 8 Agustus 2009, ayah Dani masuk penjara karena terlibat kasus perampokan di daerah Kemang, Bogor. Setelah sang ayah masuk penjara, ibunda Dani, Hartini, dan ketiga adiknya kembali ke kampung halamannya di Kalimantan. “Ekonomi keluarganya seharihari berubah drastis,” kata dia. Untuk memenuhi hidup, Dani yang tinggal bersama kakaknya memilih menjadi penjaga wartel pengurus Masjid As-Surur yang tidak jauh dari rumahnya. “Sehabis pulang sekolah, sehari-harinya Dani menghabiskan waktu di masjid dan wartel. Alhamdullilah dia bisa lulus SMA,” kata Zulfikar. Teman Dani yang menolak dipublikasikan namanya itu menceritakan teman-teman sempat mempertanyakan keberadaan Dani. “Dia sempat bilang pulang ke Palembang. Na-

mun, teman-teman mengecek saudaranya di Palembang, ternyata tidak ada di Palembang,” kata dia. Dani dikenal sebagai pribadi yang menyenangkan. Dani memiliki postur tubuh yang tinggi, sekitar 170 cm, berkulit agak putih, dan berambut cepak. Dia memiliki bibir yang agak tebal. Pembawaannya cukup ramah. Saat masih sekolah SMA, dia sempat menjadi marbot (petugas azan dan membersihkan masjid) di Masjid As-Surur yang berada di lingkungan Candraloka Perumahan Telaga Kahuripan. Dia juga aktif di Remaja Masjid As Surur dan juga Masjid Raya Telaga Kahuripan. Dia juga aktif di Karang Taruna Candraloka. Dani tahun, dipastikan oleh polisi sebagai pelaku peledakan bom bunuh diri di JW Marriott Jakarta. Kepastian ini didapat polisi setelah muncul hasil tes DNA kakak Dani, Jaka. Polisi juga menyebut Nana Ikhwan Maulana, pria dari Pandeglang, sebagai pelaku bom bunuh diri di The RitzCarlton. (dtc/vnc)

KENAPA Dani Dwi Permana (18), lulusan SMA Yadika, Kemang, Bogor rela melakukan bom bunuh diri? Adalah seorang ustadz yang diduga mempengaruhi pola mikir remaja yang masih labil ini. Menurut Zulkifli, tetangga orangtua Dani di Kompleks Telaga Kahuripan, Parung, Bogor, Sabtu 8 Agustus 2009, setahun lalu ada seorang ustadz berinisial S yang sering menjadi imam di Masjid AsSurur. Dani merupakan salah satu pengurus masjid tersebut. “Ustadz S merupakan salah seorang juru dawah dan sering menjadi imam di Mesjid As-Surur. Kemungkinan besar dia salah seorang tangan kanan Noordin M Top,” kata Zulkifli. Zulkifli punya alasan sendiri kenapa dia yakin sang ustad kaki tangan Noordin. Menurut dia, dakwah-dakwah S selalu keras. “Selain itu sehabis pengajian, biasanya ustad mencuci otak remajaremaja, terutama Dani yang kepribadiannya masih labil. Apalagi kehidupan keluarganya berantakan,” kata dia. Hal sama diungkapkan, Aidah, salah seorang tetangga

rumah bomber bom JW Marriot itu. Menurut Aidah, Ustadz S sering mengajak para pemuda atau remaja di Perumahan Telaga Kahuripan ini berjihad. “Tapi yang berhasil direkrut untuk melakukan bom bunuh diri tersebut Dani,” kata dia. Ustadz S masih saudara dengan Ibrohim yang masih misterius keberadaannya itu. Ibrohim, karyawan Cinthya Florist yang dipekerjakan di Hotel Ritz Carlton masih diburu polisi. Hubungan saudara antara Ibrohim dengan Ustadz S itu diungkapkan, Koko (40) salah seorang warga Perumahan Telaga Kahuripan, Kecamatan Kemang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Sabtu (8/8). Sejak Dani Dwi Permana hilang dari rumahnya, Ustadz S tidak pernah lagi mengisi pengajian dan menjadi imam sholat di Mesjid As-Surur. “Sampai saat ini kami belum tahu keberadaan Ustadz S, dia sudah pindah dari Perumahan Telaga Kahuripan ini sudah satu tahun. Tapi, sekarang datang ke Mesjid As-Surur,” kata dia. (dtc/vnc)

ANTARA/WIDODO S JUSUF

Nana Ikhwan Maulana, bomber Hotel Ritz Carlton (foto kiri) dan Dani Dwi Permana,bomber Hotel JW Marriott

Lulusan Universitas di Yaman

ANTARA/NYOMAN BUDHIANA

Poster Ibrohim ditempelkan di berbagai tempat di seluruh Indonesia. Sampai saat ini Ibrohim masih dicari.

SEORANG ustadz berinisial S yang tinggal selama satu tahun di Gugus Candraloka Perumahan Telaga Kahuripan, Bogor diperbincangkan warga. Ustadz yang merupakan lulusan sebuah perguruan tinggi dari Yaman itu juga tiba-tiba hilang dari perumahan itu, sebelum Dani Dwi Permana, pelaku bom bunuh diri JW Marriott, menghilang. Ke mana Ustad S? Entahlah. “Dia pernah mengaku tinggal sementara di Cirebon, sebelum mengurus sebuah pesantren di

Solo,” kata warga Candraloka, Sabtu (8/8). Di Candraloka, Ustad S tinggal di sebuah rumah di RT 3 RW 10. Dia datang bersama keluarganya sekitar 1 tahun lalu. Dia memiliki seorang istri yang mengenakan cadar dan 1 orang anak. Kehadiran Ustadz S disambut baik oleh para aktivis Masjid As-Surur. Dia dikenal memiliki pengetahuan tentang agama Islam yang dalam, bergelar LC dari sebuah universitas di Yaman dan hafal Al Quran. Ka-

rena itu, Ustadz S didapuk sebagai imam di Masjid As-Surur. Ustadz S juga pernah menjadi khotib salat Jumat di Masjid Raya Telaga Kahuripan. Namun, suatu saat, Ustadz S pernah menjadi bahan perbincangan para jamaah, karena berkhutbah dengan menggunakan salawat yang berbeda dengan biasanya. Sekitar tiga bulan lalu, Ustad S sudah meninggalkan rumahnya dan memboyong keluarganya. Tapi sesekali, dia terkadang terlihat menengok rumah yang ia tinggalkan itu. Menurut warga setempat, rumah yang ditempati Ustadz S bukan rumah miliknya, tapi rumah milik kakaknya. Dani dikenal cukup dekat dengan Ustadz S. Seorang warga yang pernah diundang Ustad S ke rumahnya, pernah melihat Dani di dalam rumah itu. Di rumah Ustadz S juga ada buku karya Imam Samudra dan semacam dokumen yang bertuliskan ‘Top Secret’. Seorang warga lain juga pernah menuturkan bahwa ayah

Dani, Zulkifli, pernah bercerita bahwa pernah Dani diajak oleh Ustadz S untuk menghadiri sebuah acara di Jakarta. “Anak saya (Dani) diajak Ustadz S menghadiri acara di Jakarta. Dari subuh sudah pergi dia,” kata Zulkifli ke warga tersebut pada saat itu. Dani dekat dengan Ustadz S jauhjauh hari sebelum Zulkifli, yang merupakan satpam Telaga Kahuripan, masuk penjara karena kasus pencurian. Saat ini, warga Candraloka tidak mengetahui pasti keberadaan Ustadz S. “Sempat ada tayangan di televisi yang menyebut bahwa ada pria berinisial SZ ditangkap karena kasus terorisme. Tapi, kami pikir tidak, karena dia di sini mengenalkan nama dengan inisial SJ,” kata warga itu. Kapolri Jenderal Pol Bambang Hendarso Danuri mengatakan pihaknya saat ini masih memburu priaberinisialSS.SSdisebutsebagai orang yang merekrut Dani sebagai pelaku bom bunuh diri di Hotel JW Marriott Jakarta dan Nana sebagai pelaku bom bunuh diri di Ritz-Carlton. (dtc)


20

MINGGU 9 AGUSTUS 2009

SMD

SMD

DIJUAL RUMAH JL. M. SAID UK. 9X12 M2 UK. TANAH 17X17 M2 FAS. 4KT,3KM,PLN 900W,PDAM HRGA 280 JT HUB. 081346247892

DIJUALTANAH LOKASI STRATEGIS PINGGIR JALAN PERUM TVRI SEMPAJA 50MTR DARI JALAN WAHID HASYIM.LUASTANAH 256M2,SHM.HRG.300JT NEGO. HUB. ADHIT 0852 4927 2123

SMD/8AGT

SMD

SMD/22AGUS

SMD

Dijual Mits. Lancer Th 92 Wrna Hijau Tua STNK Panjang,Fas. Tape,PS,EM,PW,VR Hrga 37 Jt nego Hub. 085754108957 SMD/10

AGUS

SMD

SMD/9

Dijual Panther Hi Grade th’97.Mulus.Kondisi Oke.Hrg Nego.Hub.0812 584 8016 / 0812 531 8973 SMD/10 AGUS

SMD

SMD/9

SMD/9

AGUS

SMD

SMD

Khusus Bagi Yang Hobby,Dijual Mobil Range Rover Th 96 Wrna Hijau Full Orisinil Hub. 081254636369 SMD/9

AGUS

SMD

Dijual Kijang Krista Th 2001 Wrna BiruSilver Fas Lgkap AC,Tape,Cat orisinil,Body Kaleng Hrga 113 Jt Nego SMD/9 AGUS Hub. 081350356879

SMD

sept

SMD

Dijual Soluna Tahun 2003 XLI Warna Silver, AC, Tape, Barang Siap Pakai, Sangat Mulus, An.Sendiri DP Rp 10 Jt Angsuran Rp 3.577.000 x 23 bln, Asuransi Allrisk Hub. 08125536622 / SMD/11AGT 0541-262088

SMD

SMD

Dijual isuzu panther pick up tahun 2005 warna hitam, barang kaleng, siap pakai hub. 0541-262088 / 081346659322 SMD/11AGT

SMD

SMD/11AGT

SMD

Dijual Truk PS120HD th’2005 akhir.Bak kayu.Hrg.160jt nego,bisa kredit DP 50jt.Hub.0812 5336 2366 SMD/11AGT

SMD

Dijual Isuzu ELF Minibus th’2004.Gold.AC Dobel.Hrg.120jt Nego.Bisa kredit Dp 30jt.Hub. 0812 5336 2366 SMD/11AGT

SMD

SMD

SMD/10AGUS

SMD

Dijual Mazda E2000 th’97.Abuabu.Fas.AC Tip VR PW PS CL.Mulus.Siap pakai.Hrg.60jt Nego.Hub. 0813 4748 4178 / 0812 583 0017 SMD/10AGUS

SMD

Dijual Strada Double Cabin th’2006 bln 4.Putih.Mesin terawat bodi terawat tidak pernah msk tambang.Bisa kredit.Hub.0812 537 3255

SMD/10AGUS

Dijual cepat.Xenia Xi 1.3 VVTI th’07 akhir.Aqua Blue.Fas.AC Tape VR PS PW Spion Lamp Jok kulit Remote Alarm.Kondisi siap pkai.Hrg.122jt Nego.Hub.0813 4663 5657 S M D / 1 1 A G T

SMD/10AGUS

Dijual Sedan Mitsubishi Lancer Tahun 1982 Warna Merah,STNK Baru, Fas. AC, Tape, VR, Harga Rp 17 Jt/nego Hub. 08125845254 SMD/9 AGUS

Dijual Mits DumpTruk Turbo Canter th’2007.Hrg 240jt nego.Bisa kredit DP 80jt.Hub. 0812 5336 2366 SMD/11AGT

SMD/11AGT

Dijual Taruna CSX Th 2000 Wrna BiruSilver,Pjak Baru,Cat Orisinil,Fas. Lengkap,Hrga 88 Jt Nego Hub. SMD/9 AGUS 081254350585

Dijual Cash/Kredit Max 2th DP 30% Suzuki futura Pick Up Tahun 1999 Warna Putih Full variasi, TV,Power, Full Audio, VR, harga Nego Hub. 081347683000 SMD/9 AGUS

Dijual Strada Dbl Cabin Th’06 Putih KM 76000 Ex.Pribadi,Bukan Bekas Rental, Mulus & Bak Tutup ( bisa Lnjt Kredit/ Cash)DP 60 Jt Sudah 14 x Bayar / 200 Jt cash nego Butuh Cepat Hub. SMD/11AGT 085250553322

SMD/10AGUS

Dijual Mits Colt T120ss Pick Up Des 07 Warna Putih, Barang Siap Pakai, Harga Rp 69 Jt/nego Ganti DP Rp 30 Jt Angs 15 x Rp 2.616.000 Hub. 081347545452 SMD/10AGUS

Dijual Cepat.Escudo 2.0i th’2001.Biru.AC CD Sound ada TV.Hrg.115jt nett.Hub.0812 558 7250 / 0813 4661 5960 SMD/9

AGUS

Dijual Honda CRV Tahun 2006 Hitam Full Variasi, VR Ring 18 Croom, Audio Full + - 40 Jtan, TV, Jok Kulit Asli, Lampu IAT, Sangat mulus, An.Sendiri Hub. Ke Alamat PT. Mitra Jaya Expass ( Agen Tiket Pesawat) Pasar dpn Bank SMD/11AGT BRI KCP Loa Janan

SMD

Over kredit Suzuki Karimun Estillo th’07.Hitam.Fas.lngkp.Kondisi bagus.Hrg Nego.Hub.0812 5800 896

SMD/11AGT

SMD/11AGT

SMD

Dijual Sedan Soluna Grand th’2001.Silver.Mulus terawat.Fas.AC Tip Variasi PW PS CL.Hrg Nego.Hub.081 620 9137 SMD/11AGT

Dijual Kijang LGX Diesel th’2000.Silver.Gold.Mulus.Hrg.100jt nego.Bisa kredit DP.30jt.Hub. 081 620 SMD/11AGT 9137

SMD

DIJUAL TARUNA CSR TH 2001 WRNA SILVER MET,KT 3 ANGKA,TARIKAN NORMAL,HRGA 100 JT DISKON 25% BURUAN HUB. 08125328727/ 0811550405 SMD/7AGUS

Dijual Grand Vitara JLX th’2007 akhir.Abu-abu met.Fas.Lngkp, ada sound sistem.Kondisi mulus sekali.Km 37.000.Hrg.220jt nego.Hub.0813 4748 4178 / 0812 583 SMD/10AGUS 0017

SMD

Dijual Espass Realvan Th’97, AC Central Barang Original, Mesin Ok, Warna Merah, 1600cc, harga 39 Jt nego, hub. 081254408558 S M D / 1 0 A G U S

SMD/8

SMD/9

SMD/6

SMD/10AGUS

SMD

Dijual Escudo Nomade th’99 bln 12.Kondisi sangat bagus.2 warna.Hrg Nego.Hub. 0812 584 8016 / 0812 531 8973 SMD/10AGUS

SMD

SMD/10

AGUS

Dijual Cpt Timor DOHC 515i Th 2000 Wrna Biru Tua (Bs Tukar Tmbah/Kredit) Hrga nego Hub. 08125463095/ 05417025825 SMD/11AGT

Dijual Escudo th’94.Merah Maroon.Fas.lngkp.Bodi kaleng.Mulus luar dalam.Hrg Nego.Hub.0852 5091 4415 NO SMS , Jl.Jakarta 1 Perum Daksa D9 No.4 SMD/11AGT

Over Kredit Xenia Xi Deluxe Plus th’08.Aqua Blue.Kondisi bagus.Fas.lngkp.Hrg Nego.Hub.0812 531 79008 SMD/11AGT

SMD/11AGT

SMD

Dijual Cash/ Kredit Max 3th DP 30% Nissan Terrano Spirit Tahun 2001 Warna Hitam, Ban Serep dibelakang, DVD, TV, Full Sound System, Harga Nego Hub. 081347683000

Dijual All New Jazz type RS Matic th’2009.Silver stone.Kondisi spt baru.Km 5.000.Hub.0811 55 8765 SMD/9

AGUS

SMD/9

AGUS

SMD

Dijual Take Over Nissan Terano Spirit S2 Th 2004 cat Asli Wrn Silverstone, Full Variasi Perawatan Berkala Nissan Gn. Malang STNK Panjang Kons gt Istimewa Hrg 60Jt Angs 4Jt/Bln Sisa 30x Hub: 760210/081254499161 141577/16

DIJUAL STRADA DOBLE CABIN TYPE GL 2.8CC TH’2006.SILVER AN.PRIBADI TGN PERTAMA,BUKAN EKS TAMBANG KONDISI SANGAT MULUS.HRG.175JT NEGO.HUB. ADHIT 0852 4927 2123

AGUS

SMD/22AGUS

SMD

Dijual Mits Kuda Super Exceed th’2000.Silver.Fas.AC Dobel Tape PS PW EM Velg dan Ban baru.Bodi terawat.Km rendah.Hrg.87jt nego.Hub.0852 5055 5537

SMD/10AGUS

SMD

DIJUAL TANAH UK. 10X40 PINGGIR JALAN MAHKOTA DUA AKSES UTAMA SUDAH URUK HARGA 350RB/M2 HUB. 0811558672

AGUS

Dijual Panther Royal th’95.Putih.Siap pakai,STNK baru,Plat Smd.Hrg.40jt Nego.Bisa kredit.Hub. 081 620 9137

SMD

SMD/10AGUS

SMD/9

SMD/11AGT

AGT

Dijual Escudo 1.6 th’2006.Silver.Fas.AC Tip VR.Km rendah.Hrg Nego.Hub.0813 5047 4000

Dijual Side Kick Drag one Th’97 Cat Asli, Lengkap, harga nego, hub. 081933843237

SMD

BPN

DIJUAL CPT SEDAN MAZDA TH 91 WRNA BIRU KOND. BAGUS,AC,TAPE,HRGA 17 JT HUB. 081253829897

SMD

Dijual Cpt toyota kijang LSX Th’03 Wrna Merah Maron Fas. PS,PW,EM,VR,Radio,Tape,AC Dingin,STNK Panjang, Mulus & terawat Hrg Rp 120Jt/nego Kredit DP Rp 28jt Asuransi Allrisk Hub. 08115808759

SMD/11AGT

AGUS

AGUS

SMD

SMD

Dijual Kijang PU th’2003.Putih.Fas.AC Tip.Kondisi siap pakai.Hrg Damai.Hub. 0812 558 7250 / 0813 4787 5961

SMD/9

SMD

Dijual Picanto Option 1 Th 2005 Wrna Silver Jok Bekled,Kond. Mulus,Jrg Pkai (Bs Kredit) Hrga Nego Hub. 08125463095/ 05417025825 S M D / 1 1 A G T

SMD/11AGT

AGUS

SMD

Dijual Pegout 206 XR Sporty M/T Th 2001/2002 Wrna Silver Jrg Pkai,Full Variasi,Hrga nego (Bs Kredit) Hub. 08125463095/ 05417025825 S M D / 1 1 A G T

Dijual Truk Dyna 125HT th’2003 Bak kayu.Hrg.102jt nego.Bisa kredit,Dp.30jt.Hub.0812 5336 2366

Dijual Espass th’95.Hijau.Siap pakai.Hrg.30jt Nego.Hub. 081 620 9137

Dijual Cpt Honda CRV Th 2002 Pmakaian 2003 Wrna Hitam Fas. Lengkap Kondisi Bagus hrga 168 Jt Hub. 081346312008/ 05417161008

SMD

SMD

SMD

DIJUAL TANAH UK. 330 M2 LOK. JL. WAHID HASYIM GG. AHIM SHM,BBS BANJIR,HRGA NEGO HUB. 081253333155

Dijual Cepat Honda Jazz 2004 Matic Triptronik Warna Coklat Muda Metalik, Full Original, Harga Nego Hub.081347849852 SMD/9 AGUS

SMD/11AGT

AGUS

SMD

Over kredit Kijang Innova G th’05.Hijau met.Kondisi bagus.Hrg Nego.Hub.0812 5452 7774

Over Kredit New Picanto th’08.Biru met.Fas.lngkp.kondisi bagus.Hrg Nego.Hub.0812 557 9223

SMD

Dijual Carry Station Th’86 Bagus & Mulus, Fas. Tape, Velg racing, Warna Hijau Metalik, harga nego, hub. SMD/11AGT 081350451667

Dijual Granmax Station Th 2008 Wrna Gold Met Fas. AC,VR,Tape,KM Rendah,Hrga 95 Jt Nego Hub. 08125539193 SMD/9 AGUS

SMD

SMD

SMD

Dijual Truk PS120 th’2004. Casis+ Mesin + Cabin bagus. Bak besi material . Hrg.155jt Nego. Bisa kredit Dp. 35 s.d 40jt. Hub. 081 620 9137 SMD/11AGT

SMD/11AGT

SMD/9

SMD

SMD

Dijual Chery QQ Wrna Pink Th 2007 Kond. Mulus Tape Kenwood Hrga Nego Hub. 08125463095/ 05417025825

SMD/11AGT

SMD

Dijual KIA Visto th’2002.Abu-abu met.Fas.lngkp.Hrg Nego.Hub.0812 5479 2999

Dijual Escudo 20i Tahun 2001 Warna Hijau Metalik, Barang Bagus, Mulus, Siap Pakai, Hub.0541-262088 / 081346659322 SMD/11AGT

Dijual Tyt Avanza G Th 2006 Wrna Hitam Pjak Pjng,PS,PW,EM,Tape,Jok Kulit,Hrga 129 Jt Nego Hub. 08125539887

AGUS

SMD

SMD

Dijual Taruna FGZ EFI th’2002. Silver.Cat asli.Kondisi bagus. Mesin terawat.Fas.lngkp.Hub.0812 546 3064

SMD/9

SMD

Dijual Cash/ Kredit Max 3th DP 30% Toyota Avanza Type S 1.5cc VVTi tahun 2007 Warna Silver harga Nego Hub. 081347683000 SMD/9 AGUS

Dijual Triton GLS 2.5 MTTh 2007 Full variasi, Harga Nego Plat 2 angka, Hub. 08125518533 SMD/17 agt

SMD

DIJUAL MITS KUDA SUPER EXCEED TH’2000.SILVER.FAS.AC DOBEL TAPE PS PW EM VELG DAN BAN BARU.BODI TERAWAT.KM RENDAH.HRG.87JT NEGO.HUB.0852 5055 5537

SMD

Dijual Chevrollet Captiva/ Model New CRV Th 2007 Pmbelian 2008 Bln Maret,Matic,Wrna Silver,KM 2.300,Jrg Pkai Spt Baru,Bangku 3 Baris,STNK s/ d 3 Maret 2010 Hub. 08125845933 No SMD/9 AGUS Sms

Dijual Cepat Tanah diJalan Gamelan No.33 dengan Uk. 20x30m2 bersertifikat sudah berpondasi batas, bebas banjir, lokasi strategis berminat Hub. 0541-7220901 SMD/20 AGUS

SMD

SMD/12AGT

AGUS

SMD

SMD

Dijual Terios TX th’2007.Hitam.Cat asli kondisi istimewa.Km 24.500.Hrg Nego.Hub.0812 581 9188 SMD/11AGT

SMD/9

SMD

SMD

SMD

Dijual Toyota Yaris type E th’2008/ 2009.Silver.Sudah modifikasi seperti type S.Km 8.000.Hub.0812 537 3255 / 0811 54 8347 / 0813 5038 2005

Dijual Hyundai Avega Type SG Th 2007 Hitam Fas. CD,Jok Kulit,Asli Blm Modif,Ban Serep Blm Turun,KM 28000 Hrga 108 Jt Nego Serius Hub. 081346549629 SMD/9 AGUS

SMD/12AGT

SMD

SMD

SMD

SMD

Dijual Suzuki Escudo Nomade Th 97 Akhir Wrna Silver Fas. AC,Tape,VR,Sound+CD, PW,PS,Remote,Jok Kulit,Ada Assuransi,Mlus Trawat Hrga Nego Pjak Pjg Hub. 08125804158 S M D / 7 A G U S

AGUS

SMD

SMD

Over Kredit Toyota Soluna GLI th’01.Biru met.Fas.lngkp.Hrg Nego.Hub.0813 4656 1988

SMD/9

Dijual Cpt Chevrollet Zafira Th 2002 Wrna Biru Fas. Lengkap Hrga 75 Jt Nego Hub. 085246924052

SMD/12AGT

Dijual Cash/Kredit Max 2th DP 30% Kijang Super Body Original Tahun 1994 Harga Nego Hub. 081347683000

SMD/22AGUS

SMD

Dijual Honda New City IDSI Th 2008 Automatic Kond. Sgt Istimewa,Fas. Lgkap,KM 6000-an,Peminat Serius Hub. 08125843668

Dijual Kijang Kapsul Th 2002 Wrna Silver Met Hrga 105 Jt Nego Kond. Bagus,PW,PS,CD,Soft Power,AC Dbl,Hub. 08125498022 Tnp Prantara

DIJUAL TANAH BESERTA BANGUNANNYA DI LOA JANAN KM 8 DALAM LOKASI PINGGIR JALAN DEKAT PUKESMAS DAN SMP.TERDIRI DARI RUMAH ULIN 1BH,RMH BETON 1BH,WORKSHOP 1BH DIATAS TANAH SELUAS 3100M2.HRG.400JT NEGO. HUB. ADHIT 0852 4927 2123

SMD/22AGUS

SMD

SMD

Dijual Feroza Th’94 Cat Asli, body kaleng, Warna Biru. Lengkap, harga nego, hub.0811587061

DIJUAL RUMAH DI PESONA MAHAKAM LB/LT.150/ 300.LENGKAP DG PERABOT ISI DALAM RUMAH.STATUS MSH DIKONTRAK.SISA KONTRAK 8 BLN LAGI.HRG.1.7M NEGO. HUB. ADHIT 0852 4927 2123

SMD

Dijual Sedan Soluna XLI th’02.Biru met.Fas.AC TV DVD PW VR.Kondisi siap pakai.Hrg Nego.Hub.0813 4791 2156 NO SMS/TP SMD/10 AGUS

SMD/15AGUS

SMD

SMD

SMD

Dijual Panther Royal Tahun 1996 Warna Hijau Fas. AC,Tape, DVD, Harga Nego Hub. 085246205060

AGUS

SMD

Dijual Suzuki Katana GX th’97.Hitam.Fas.PS AC Tape Ada sound sistem.Hub.0812 5533 655 (TP/NO SMS) SMD/11AGT

SMD/10AGUS

Dijual Kijang Super G th’96.Biru.Fas.AC Tip VR PS CL.Mulus.Hrg Nego.Hub. 0812 558 7250 / 0813 4661 5960 SMD/9

Dijual Rumah Di Perum. Bumi Prestasi Kencana Blok. D2 No. 7 Fas. 3 Bh T. Tdur,AC,1 Set Meja Mkn,1 Set Meja+Kursi Tamu,3KT,KM,PLN,PDAM,Hrga 450 Jt Nego Hub. 0811554009 SMD/10AGUS

SMD

DIJUAL MITS. TRITON TH 2007 FULL VARIASI, NO LOKASI HRGA NEGO HUB.

SMD

SMD

SMD

Dijual Daihatsu Terios TS Extra Tahun 2008 Warna Silver Metalik, Mulus & Terawat, Kondisi Seperti baru Hub. 081350237321

Dijual Sedan Camry Tahun 2001 Warna Biru Metalik, Mulus, Siap pakai, Barang Istimewa Hub. 0541-262088 / 081346659322 SMD/11AGT

Dijual Panther LS 2.5 th’2005.Biru.Mulus sekali.Fas.lngkp.Hrg Nego.Bisa TT/ Bisa kredit.Hub. 0812 558 7250 / 0813 4661 5960 SMD/10 AGUS

SMD

SMD

SMD

SMD

SMD

SMD

DIJUAL CPT TANAH UK. 10X22 DI MAKROMAN DKT MESJID 100 M2 DR JLAN RAYA HRGA 28 JT NEGO HUB. 05417074655/ 7732360

Dijual Cepat.Mits L300 PU th’2005.Coklat.Hrg.77,5jt nego.Hub.0812 558 7250 / 0813 4661 5960 SMD/10 AGUS

SMD

Dijual cepat.Avanza G VVTi th’06 akhir.Silver met.Kondisi istimewa.Fas.AC Dobel,Tape,VR,CL,Alarm,Full Variasi.Ban serep blm dipakai.Hrg.132jt Hub.0858 2059 0938 SMD/9 AGUS Tidak SMS

SMD/10AGUS

SMD

Dijual Rumah Minimalis Type 54 LT. 70 M2 2KT,SHM,PLN,PDAM,Tlpn,Jl. M. Said Gg. 9 Masuk 20 M (Mobil Bs Msuk) Bbs Banjir Hrga 350 Jt Nego Tkr Mobil Hub. 085250066685 S M D / 1 0 A G U S

Dijual Ford Everest 4X4 Th 2007 Bln Des Wrna Silver Met Pemakaian Pribadi Kond. Mulus,Hub. 0811553825/ SMD/9 AGUS 05417070828

SMD/8AGT

SMD

SMD

SMD

DJL TNH KAVLING UK. 10X20 CCK UTK PERUMAHAN DI LOA BAHU RING ROAD UM 2 JT ANGS 500RB/BLNX4 THN HUB. 05417786885

SMD/10AGUS

Dijual Cash/ Kredit Max 3th DP 30% Panther Hi Grade tahun 1996 Warna Hijau Botol, Full Variasi, CD, Full Sound System, Harga Nego SMD/9 AGUS 081347683000

SMD

DIJUAL RUMAH PERUM. TALANG SARI LB. 9X13 BLOK. G55 HRGA 150 JT NEGO HUB. 081350067754/ 05419182872 WIPRO

SMD/14 agus

SMD

SMD

SMD

DIJUAL RUMAH LT. 210 LB. 50 SHM HANYA 376 JT DAPAT CASHBACK 100% (KEMBALI DANA 376 JT) HUB. 081347013929/ 05417217677

AGUS

SMD

Dijual Panther Bravo th’93.Fas.AC, Tape, cat mulus,2 warna Biru silver.Nego.Hub.0541-9125597

SMD

SMD/9

SMD

Dijual Xenia Xi 1.3 Sporty th’07.Hitam.Fas.lngkp.Kondisi terawat.Siap pakai.Hrg.123.5jt.Bisa kredit.Hub.0813 4829 0070 S M D / 1 1 A G T

SMD/11AGT

Dijual Escudo 1.6 th’2006.Silver.Fas.AC Tip VR.Km rendah.Hrg Nego.Hub.0813 5047 4000

SMD

SMD

Dijual Mobil Daihatsu Rocky Th 98 Wrna Hijau Met Fas. AC,Tape,Kond. Trawat,Ex. Pribadi,Hrga 72,5 Jt Nego Hub. 081350545867 SMD/11AGT

Dijual Kijang LGX 1.8 th’2001.Silver.Barang paten.Fas.lngkp.Hrg 112.5jt Nego.Hub.0812 587 7872

SMD/1

DIJUAL TANAH SHM JL. AW. SYAHRANIE GG. 6 (AIR HITAM) L. 800 M2 HRGA 175 JT NEGO PEMINAT SERIUS NO SMS HUB. 08125894488/ 081346306677

SMD

SMD

DI JUAL TOYOTA LAND CRUISER AUTOMATIC VXR ‘98 TURBO DIESEL 4X4 BIRU METALIK,PRIBADI, PLAT SMD.HARGA 299 JT. NEGO HUB : 0811 55 0958 ATAU 0812 55 19255

SMD/13AGUST

AGUS

SMD

SMD

JUAL TOYOTA LAND CRUISER AUTOMATIC VXR ‘98 TURBO DIESEL 4X4 BIRU METALIK,PRIBADI, PLAT SMD.HARGA 299 JT. NEGO HUB : 0811 55 0958 ATAU 0812 55 19255

SMD/10

SMD

Dijual Take Over Espass Tahun 1997 Warna Abu-abu metalik Ganti DP Rp 22 Jt Angs. 30 x 1.200.000 Hub. 081347683000 SMD/9 AGUS

SMD

SMD

Dijual AVANZA S 1.5 th’2007.Matic.Silver.Fas.lngkp.Mulus.Hrg nego.Hub.0813 4661 2555

AGUS

SMD

Dijual Escudo Nomade th’99 bln 12.Kondisi sangat bagus.2 warna.Hrg Nego.Hub. 0812 584 8016 / 0812 531

DIJUAL RUMAH BARU LT.140/160/ 200 TIPE 48/54 FAS.2KT/1KM/ LISTRIK/PDAM/SHM/IMB.LOKASI JL.RAPAK INDAH MASUK PERUM. PLN & DKT PERUM SMD RESIDENT, BISA KPR. HUB.0541-273063/ 7155468/7752799/081 255 44988/081 350 651118 SMD/24 AGUS

SMD

Dijual Sedan Honda Ferio th’2000.Hijau met.Kondisi istimewa.Hrg Nego.Hub.0811 55 8765 AGUS

SMD

SMD

SMD

Dijual Kijang PU th’2005.Cat asli.Mulus.Hrg Nego.Hub.0812 584 8016 / 0812 531 8973

SMD

KAVLING MURAH.DIJUAL TANAH KAVLING 10X20 DESA SIDOMULYO KEC. ANGGANASEI. MERIAM CASH 5 JT CREDIT TNP DP ANGS. 200RBX30 BLN HUB. 08125898148 SMD/10AGUS

Dijual Panther Hi-Sporty Th 2000 Wrna Hijau Fas. Lengkap Hrga 78 Jt Nego Hub. 081253628883 SMD/10AGUS


CMYK

tribun iklan

MINGGU 9 AGUSTUS 2009

21


CMYK

22

Tumpas Teroris

MINGGU 9 AGUSTUS 2009

Satu Nama Banyak Alias PARA teroris ada yang menjadi perekrut calon pelaku bom bunuh diri, ada yang merancang bom. Antara satu sama lain memiliki hubungan kait-mengkait. Tetapi ada juga yang cuma berhubungan hanya sebatas berbisnis kecilkecilan. Buronan polisi, Noordin M. Top, menjadi tokoh sentral dalam setiap aksi mereka meledakkan sebuah tempat di Indonesia. Biasanya mereka mempunyai banyak nama alias. Berikut adalah data siapa saja teroris yang beroperasi di Indonesia. Sebagian besar data ini berasal dari penelusuran The Internasional Crisis Group (ICG).

1. Abdul Rauf Bernama alias Sam, alumi Pesantren Ngruki (sebuah pesantren yang didirikan oleh Abubakar Baasyir dan Abdullah Sungkar), Jawa Tengah, ini adalah anggota faksi Darul Islam yang disebut Ring Banten, ditangkap setelah Bom Bali 2002 berkaitan dengan perampokan toko emas. Disebutkan aktifitasnya itu berkaitan dengan pendanaan bom Bali. Menjalani masa hukuman 16 tahun penjara di Bali.

2. Abdullah Sunata Akitifitasnya di Ambon membuatnya membuat banyak nama alias, antara lain Nata alias Arman alias Andri. Ketua KOMPAK di Ambon 2000-2001 ini sering berhubungan dengan Noordin M Top. Pada April 2006 dia dihukum 7 tahun penjara karena menolak memberikan keterangan keberadaan Noordin dan kepemilikan senjata ilegal. Noordin mengajaknya bergabung pada 2004, dia menolaknya.

Dijatuhi hukuman 4 tahun penjara pada Juli 2005.

18. Dulmatin

8 Ahmad Rofiq Ridho

Bernama asli Joko Pitono. Pria yang berasal dari Pemalang, Jawa Tengah, ini menurut catatan polisi adalah veteran Afghanistan. Dia juga anggota Jemaah Islamiyah dan seorang guru di pesantren Luqmanul Hakiem, Johor, Malaysia. Bersama Noordin, polisi masih memburunya. Dikabarkan, dia berada di Filipina sejak 2003.

Bernama alias Ali Zein alias Allen alias Abu Husna alias Fuad Baraja, dia tercatat menjadi kurir Noordin pada 2004. Alumni Ngruki, saudara Fathurrahman al-Ghozi, sepupu Jabir (veteran Ambon) Anggota Jemaah Islamiyah. Ditangkap Juli 2005, dijatuhi hukuman 7 tahun penjara, April 2006.

9. Akram

19. Fathurrahman al-Ghozi

Dia juga memiliki sejumlah nama alias, seperti Shamsuddin alias Muhammad Taufiqurrahman. Akram adalah Pemimpin Darul Islam yang pernah didekati Noordin pada 2004. Dia ditangkap pada Juni 2005 karena dituduh terlibat dalam pemboman masjid di Yogyakarta pada 2000, kemudian dithukum tiga tahun penjara pada Januari 2006.

Lahir di Madiun, dia termasuk dedengkot Jemaah Islamiyah. Ayahnya, Zainuri, adalah anggota Darul Islam,Zainuri. Kerabatnya adalah Ali Zein,dan Jabir, adalah jebolan Pondok Ngruki. Pada 1990, pernah menjadi instruktur di Kamp JI Hudaibiyah, Mindanao, pada 1995. Dia diduga terlibat dalam pemboman di Kedutaan Besar Filipina di Jakarta pada 2000. Polisi Filipina pernah menangkapnya pada Januari 2002. Setahun kemudian dia kabur, belakangan tewas ditembak pada Oktober 2003.

10. Ali Ghufron

20. Fathurrochman

Akrab disapa Mukhlas, dialah direktur pertama pesantren Luqmanul Hakiem, Malaysia. Dia adalah Pemimpin Jemaah Islamiyah. Tercatat sebagai veteran Afghanistan, dia tokoh dibalik pengeboman Bali. Kakak kandung Ali Imron (juga terlibat dalam pengeboman Bali). Divonis hukuman mati pada 2003 dan ditahan di penjara Nusakambangan, Jawa Tengah. Eksekusi matinya dilakanakan pada Desember 2008. Mukhlas adalah orang yang sangat dihormati Noordin.

Ini anggota Ring Banten yang disapa Rochman. Dia yang mencari rumah untuk persembunyian Noordin dan Azhari di daerah Anyer.

11. Anif Solchanudin

22. Heri Sigu Samboja

Sebenarnya direktur sebagai pelaku bom bunuh diri yang keempat untuk Bom Bali II (bersama dengan Salik Firdaus, Misro, dan Aip Hidayat). Veteran Ambon. Ditangkap November 2005, dengan tuduhan menampung Noordin.

Belajar membuat bom pada Azhari dalam membuat bom ini banyak nama samarannya. Antara lain Ilyasa, Nery Anshori, Mohamad al Ansori, Mohammad Nuruddin, Akhi Shogir, Jamaluddin, Azmi, Ma’ruf, Abduf Fatah. Bahkan belakangan, pira Solo ini merakit bom bersama Azhari untuk meledakkan Kedutaan Besar Australia. Dia dihukum tujuh tahun penjara pada September 2005.

21. Heri Golun Juga anggota Ring Banten. Dialah pelaku bom bunuh diri di Kedutaan Besar Australia, Kuningan, Jakarta Selatan, pada September 2004.

3. Abu Dujanah

12. Apuy

Nama asli Ainul Bahri; asal Cianjur, Indonesia; pernah menjabat Sekretaris Mantiqi II, juga menjadi Sekertaris Markaziah JI; pernah mengajar di Luqmanul Hakiem (sebuah pesantren yang berada di Johor, Malaysia, yang dipimpin Noordin M. Top. Pesantren ini sudah dibubarkan pemerintah Malaysia sejak awal 2000). Veteran Afghanistan ini membantu melindungi Azahari dan Noordin Mohammed Top setelah bom Marriott, Agustus 2003.

Nama lain dari Syaiful Bahri; anggota Ring Banten dari Cigarung, Sukabumi, terlibat dalam bom Kedubes Australia tahun 2004. Pada awalnya terpilih sebagai calon pelaku bom bunuh diri. Ditangkap November 2004 di Bogor, dijatuhi hukuman 10 tahun penjara, September 2005.

23. Imam Bukhori

13. Asmar Latin Sani

24. Imam Samudra

Pelaku bom bunuh diri dalam peristiwa bom Marriott tahun 2003, Jakarta; Lulusan Ngruki 1995.

Ini salah seorang otak peladakan bom di Bali. Tercatat sebagai dedengkot Jemaah Islamiyah dan Ring bantun. Divonis hukuman mati pada 2003, dieksekusi pada Desember 2008.

4. Abu Fida Bernama asli Syaifuddin Umar. Dia adalah seorang dosen di Mahad Aly, yang juga dikenal sebagai Universitas an-Nur, Solo, Jawa Tengah. Dalam laporan The International Crisis Group, Abu Fida disebut anggota wakalah Jemaah Islamiyah, Jawa Timur. Dia menjadi mentor beberapa pemuda Jawa Tengah pengikut Noordin. Kemudian dia ditahan pada Agustus 2004 dengan tuduhan menampung para teroris, namun belakangan telah dibebaskan.

5. Achmad Hasan Pria ini bernama alias Agung Cahyono alias Purnomo. Pendidikannya sebenarnya cukup bagus, seorang sarjana ekonomi kelahiran 1971. Tinggal di Blitar, Jawa Timur, Achmad dibaiat sebagai anggota Jemaah Islamiyah oleh Fahim pada 1996. Belakangan dia ditangkap pada 2004. Dituduh terlibat pengeboman kantor Kedutaan Besar Australia, Kuningan, Jakarta Selatan, dia diganjar hukuman mati. Namun hingga kini belum dieksekusi.

14. Azhari Husin Dia juga dikenal sebagai Zubair alias Zuber. Warga Malaysia ini adalah anggota Jemaah Islamiyah dan ahli perakit bom. Tewas dalam penggerebekan polisi di Batu, Malang, Jawa Timur, November 2005. Terlibat dalam bom malam Natal 2000, pemboman di Batam, Bali I dan II, Marriott, dan bom Kedubes Australia. Mulai tinggal di Jakarta pada 1996. Juga sebagai anggota JI pesantren Lukmanul Hakiem, Johor.

15. Baharudin Soleh Namanya yang lain adalah Abdul Hadi. Bersahabat dekat dengan Noordin. Salah satu tugasnya merektur calon pelaku bom bunuh diri. Di antaranya, pelaku bom bunuh diri di Kedutaan Besar Australia adalah buah tangannya. Begitu juga pada Bom Bali II. Dia tewas bersama Azhari dalam sebuah penggerebekan di Wonosobo, Jawa Tengah, 29 April 2006.

Dialah satu-satunya anggota Front Pembela Islam (FPI) Pekalongan yang berteman dengan Said Sungkar, Jabir, Noordin dan Azhari pada 2004. Setahun kemudian dia juga ditangkap.

25. Iqbal Memiliki dua nama lain yaitu Arnasan dan Lacong, dia meledakkan dirinya dengan bom hingga meluluhlantakkan Bali pada 2002. Anggota Ring Banten inilah yang merekam pesan dalam sebuah video. Dia berharap kematiannya memberi inspirasi kepada yang lain untuk mengembalikan kebesaran Negara Islam Indonesia sebagaimana telah didirikan oleh Kartosoewirjo.

26. Iqbal Huseini Rambo, begitu nama kerennya. Dia juga disapa Ramly. Sangat setia pada Abdullah Sunata, bosnya dalam Organisasi Kompak. Dia berperan dalam mencari kawatkawat peledak yang digunakan dalam pemboman Kedutaan Besar Australia. Dihukum 4 tahun penjara pada April 2006.

6. Adung

16. Chandra

27. Ismail

Bernama asli Sunarto bin Kartodihardjo, dia adalah anggota Markaziah Jemaah Islamiyah. Dikenal sebagai sopir almarhum Sungkar di Malaysia, kemudian menggantikan Mukhlas sebagai Ketua Mantiqi I. Adung juga jebolan Ngruki. Pernah masuk penjara pada 19791981 berkaitan dengan Komando Jihad. Ditangkap kembali di Solo pada 2004, sebab menyembunyikan Noordin. Dihukum 7 tahun penjara.

Entah yang mana nama samarannya, yang jelas dia juga dikenal sebagai Farouk. Sebelum tragedi di Kedutaan Besar Australia, dia menampung Noordin selama 12 hari. Statusnya dalam gerakan ini kurang begitu terang. Yang tercatat, pria dari Pasuruan, Jawa Timur, ini adalah rekan bisnis Son Hadi (lulusan Ngruki yang menjadi anggota wakalah JI. Divonis 4 tahun penjara pada Mei 2009).

Dikenal juga sebagai Muhamad Ikhwan. Alumni Luqmanul Hakiem, Johor, Malaysia, ini bekerja dengan Noordin dan Azhari ketika meledakkan hotel JW Marriott, Mega Kuningan, Jakarta, pada 2003. Dia divonis 12 tahun penjara pada Oktober 2004.

17. Cholily

Anggota Ring Banten ini lebih sering disapa Rois. Dialah komandan lapangan untuk membom Kedutaan Besar Australia pada September 2004. Noordin memintanya mendirikan kamp pelatihan militer di Gunung Peti, Cisolok, Pelabuhan Ratu, Jawa Barat. Disinlah digodok pelaku bom bunuh diri. (vnc)

7. Agus Ahmad Orang yang pertama ditangkap berkaitan dengan bom kedubes Australia September 2004. Lahir pada 1973, di Cianjur, Jawa Barat. Direkrut oleh Iwan alias Rois.

Kurir setia Noordin ini ditangkap Densus 88 di Semarang pada 9 November 2005. Dari dialah bocor tempat persembunyian Azhari di Batu, Malang, di hari yang sama.

28. Iwan Dharmawan

CMYK

DOK/FOTO.DETIK

Akibat ledakan Bom Bali I tahun 2002.

Sel-sel Kecil Mampu Racik Bom DIREKTUR International Crisis Group, Sidney Jones, mengatakan pelaku pengeboman Hotel JW Marriott dan Ritz-Carlton mungkin anggota kelompok Noordin M Top. Aksi kelompok Noordin ini dapat dilihat dari pola yang digunakan saat pengeboman. Polanya dengan bom bunuh diri dengan target hotel. Kelompok Noordin tidak termasuk Jamaah Islamiyah (JI). Noordin telah membuat kelompok sempalan baru di luar JI (2). Jika disebut sebagai organisasi, mungkin Jamaah Islamiyah (JI) sudah nyaris habis. Sebab banyak tokohnya yang ditangkap. Namun, pecahannya diduga kuat masih ada. Ledakan bom di Hotel JW Marriott dan Ritz-Carlton Jumat 17 Juli 2009, bisa jadi merupakan bukti eksistensi pecahan Jamaah Islamiyah. Seorang perwira di lingkungan Densus 88 Antiteror pernah mengatakan sudah memantau sekitar 30 orang yang diyakini sebagai “calon teroris”. Kasus penangkapan di Palembang November 2008, Densus 88 menangkap Abdurrahman Taib, Sugiarto, dan tiga orang lainnya. Mereka adalah “teroris baru”, yakni baru saja direkrut dan diajari cara melakukan pengeboman. Sugiarto ternyata telah merangkai 20 bom siap pakai. Sugiarto hafal di luar kepala soal penggunaan dan pencampuran bahan kimia dan bagaimana memperlakukannya. Kini, sel-sel kecil bentukan Noordin dengan kemampuan merakit bom seperti itu diduga telah tersebar. Kehadiran Jamaah Islamiyah bermula ketika sejumlah peserta kamp pelatihan Mujahidin di Afghanistan ingin mendirikan NII (negara Islam Indonesia), bersama Ustad Abdullah Sungkar, kemudian mendirikan Jamaah Islamiyah. Bermoto lqomatu Khilafah ‘Ala Nahji Nubuwah (mendirikan khilafah yang sesuai dengan sunnah Rasul)”, kelompok Jamaah Islamiyah bergerak secara rahasia (3). Para pelopornya adalah Ali Ghufron alias Muklas, Nasir Abbas, Imam Hambali, dan kemudian dibantu “adik kelas” seperti Ali Fauzi, Ali Imron, Mubarak, Kudamar alias Imam Samudera, Dulmatin, Abu Dujana, Umar Patek, dan sejumlah nama lain. Struktur operasionalnya menyesuaikan struktur di zaman pemerintahan Nabi Muhammad SAW, baik sistem maupun namanya yakni mulai tingkatan terbawah: majmu’ah, tashkil, fashil, sariyyah, katibah, dan liwa’. Struktur seperti itu juga diadopsi oleh Brigade Izzudin Al Qassam, sayap militer Hamas. Seiring dengan kembalinya para mujahidin tersebut di Indonesia, makin besar pula afiliasi sejumlah internal Jamaah Islamiyah ke Usamah Bin Ladin dan Al Qaeda. Afiliasi ini dilakukan faksi Ali Ghufron dan Imam Hambali. Kedua orang itu key person untuk masuk jaringan Al Qaedah. Bahkan, keduanya punya akses langsung ke Usamah. (*)


Tumpas Teroris

23

MINGGU 9 AGUSTUS 2009

5 Teroris Ditangkap Hidup-hidup ● Dua Ditembak Mati di Bekasi JAKARTA, TRIBUN - Pascapenyergapan pelaku teror jaringan Noordin Top di Jati Asih, Polisi mengaku telah berhasil meringkus lima orang tersangka komplotan. Demikian keterangan yang diberikan oleh Kapolri Jendral Bambang Hendarso Danuri, di lokasi penggerebekan, di perumahan Puri Nusaphala Blok D 12 Jati Asih, Bekasi Selatan. “Kita sudah menangkap pelaku yang hidup lima orang, dan yang mati dua orang,” ujar Bambang kepada wartawan, Sabtu (8/8) pagi. Dua korban adalah Air Setiawan dan Eko Joko Sarjono. Polisi melaksanakan operasi pengejaran di tiga lokasi, yakni di Temanggung, Solo, dan di Jati Asih Bekasi. Selain itu, polisi juga mengembangkan kasus ini setelah mengetahui pelaku pemesan kamar

1808 di Hotel JW Mariott, yakni Amir Abdullah. Rumah di Jati Asih adalah rumah milik Haji Suparno yang disewa selama 3 bulan untuk mempersiapkan serangan ke Istana Negara dan kediaman Presiden SBY di Cikeas. Namun, kawanan teroris baru menempati rumah sewaan itu selama 1 bulan. Warga sekitar juga telah mencurigai gerak-gerik penyewa rumah, karena walau sebulan menghuni rumah itu, namun mereka tidak menyerahkan identitas kepada RT setempat dan sering melakukan aktivitas di malam hari. Warga semakin curiga karena sepekan terakhir terdapat kegiatan pertukangan di rumah tersebut. Rumah tersebut hanya berjarak beberapa kilometer dari Cikeas. Jinakkan Bom

Tim Gegana Markas Besar Polisi tengah bekerja menjinakkan empat bom pipa di Perumahan Bumi Nusaphala, Jatiasih, Bekasi, Jawa Barat. Empat bom ini hasil sergapan Detasemen Khusus 88 Antiteror terhadap mobil Avanza yang dikendarai Akhmad Ferry. Densus 88 telah membuntuti mobil itu sejak tiga hari lalu, dari Solo, Jawa Tengah. Atas informasi dati Akhmad inilah Densus menggrebek rumah di Jatiasih. Selain itu, sebuah bom sengaja diledakkan sekitar pukul 05.57 karena susah dijinakkan. Rumah yang disewa Akhmad Ferry ini milik H Suparno. Akhmad Ferry mengaku tinggal di Bekasi dan memiliki saudara di Salatiga. Rumah ini berada di ujung perumahan, dan langsung menghadap kali Cikeas dan dekat dengan rumah pribadi Presiden SBY. (vnc/dtc)

Teroris Tinggal di Jatiasih Sejak Sebulan JAKARTA, TRIBUN - Densus 88 Antiteror Polri menggerebek sebuah rumah di Puri Nusaphala, Jatiasih Bekasi, Jawa Barat, Sabtu (8/8) dini hari. Menurut seorang warga di komplek perumahan itu, teroris sudah menempati rumah itu sejak sebulan lalu. “Sekitar sebulan lalu mereka tinggal di sini,” kata Iwan, seorang warga komplek perumahan ini ketika dihubungi, Sabtu pagi. Iwan tinggal di Blok P11 Puri Nusaphala, sedangkan lokasi rumah yang dijadikan persembunyian teroris berada di Blok D12 RT04/RW 12. Menurut Iwan, teroris menyewa rumah itu untuk waktu

Markas teroris di Jatiaasih diselidiki oleh aparat. Kaca-kaca terlihat pecah berantakan.

KOMPAS/DHONI SETIAWAN

tiga bulan dan baru menempati sebulan lalu. Tetapi Iwan belum mengetahui siapa pemilik rumah ini. Warga komplek perumahan ini terkejut ada kelompok teroris yang menyewa salah satu rumah di dekat tempat tinggal mereka. Dia mengemukakan, dalam penggerebekan ini, kelompok teroris melakukan perlawanan saat digrebek Densus 88. Menurut dia, dua teroris tewas dan jenazahnya dikirim ke RS Polri Kramajati Jakarta Timur. Selain menewaskan dua teroris, dalam penggerebekkan ini juga ditemukan bom yang siap diledakkan oleh tero-

ris yang melakukan perlawanan. Satu bom sudah diledakan. “Bom lainnya diangkat untuk dijinakkan,” katanya. Selain itu, polisi juga mengamankan bom yang telah disiapkan dalam sebuah mobil Daihatsu Xenia di Jalan Kranggan, Bekasi. Kapolri Jenderal (Pol) Bambang Hendarso Danuri, yang berada di lokasi penggrebekan mengatakan bom dalam mobil tersebut disiapkan untuk aksi teror berikutnya. “Ada satu mobil yang disiapkan (berisi bom) yang disiapkan untuk dua minggu ke depan. Sudah ada sasaran khusus,” kata Kapolri. (ant)

Markas teroris di Jatiasih, Bekasi digerebek Densus 88. Dalam penyergapan ini, dua teroris ditembak mati karena hendak mellemparkan bom. Rumah ini menjadi salah satu persembunyian Noordin M Top.

ANTARA/SAPTONO

Polisi Menyamar Kuli Bangunan KEPOLISIAN sudah jauh-jauh hari mengendus rumah kontrakan Ahmad Fery, safe house jaringan Noordin M Top. Untuk mengendus keberadaan Fery dan teman-temannya, polisi bahkan sampai menyamar sebagai kuli bangunan di perumahan Puri Nusapala, Jatiasih, Bekasi. “Beberapa hari sebelum kejadian polisi sempat

menyamar sebagai buruh bangunan di rumah D 10,” kata sumber di kepolisian yang enggan disebutkan namanya, Sabtu (8/7). Rumah yang dibangun ini berdekatan dengan rumah Fery yang bernomor D 12. Pengakuan sumber di kepolisian tersebut dibenarkan oleh tetangga Fery, Indra. Menurutnya, ada sekitar 4 orang yang menjadi buruh

bangunan di D 10. “Memang rumah itu baru dibangun dua hari yang lalu. Ada sekitar 4 orang buruh bangunan yang suka di situ kerja. Kerjanya dari pagi sampai sore,” kata Indra. Dia menjelaskan, rumah yang dibangun oleh 4 polisi tersebut sering menyala lampunya hingga larut malam. Anda tahu kalau mereka polisi?

“Saya nggak tahu. Yang jelas orang-orangnya berkulit hitam, badannya kurus-kurus tapi ada seorang warga yang bilang, badannya berisi tinggi besar,” imbuhnya. Di rumah yang dibangun tersebut memang tampak beberapa tumpukan batu bata di depan rumah. Semen dan pasir juga terpajang di pekarangan. (dtc)

Pintu dan Jendela Selalu Tertutup PENGONTRAK rumah di RT 04 RW 12, di Perumahan Nusaphala Blok D No. 12, Jatiasih Bekasi, Jawa Barat mengaku kepada ketua RT setempat bernama Ahmad Hery dan memiliki foto kopi KTP beralamat di Bekasi Utara. Menurut Ketua RT 04 RW 12, Sundoyo kepada pers di lokasi kejadian, Sabtu (8/8) pengakuan tersebut muncul setelah dirinya melakukan pengecekan dan datang ke rumah milik Suparno yang dititipkan kepada Yusrin Nur, warga setempat, menyusul adanya laporan warga yang curiga atas penghuni baru rumah itu. Sundoyo mengatakan, berdasarkan penjelasan tetangga kanan kiri rumah, mereka curiga karena pengontrak rumah itu tidak pernah bergaul. “Laporan saya terima sekitar tanggal 20an Juli. Padahal, dia masuk tanggal 15 Juli dan oleh Satpam sudah diminta lapor, tetapi tidak pernah ada laporan ke saya,” katanya. Ahmad Hery, kata Sundoyo, mengaku mengontrak rumah itu hanya untuk waktu sekitar sebulan karena rumahnya di Bekasi Utara sedang

diperbaiki. “Hal ini, juga sudah kami laporkan ke anggota Polres Bekasi yang juga tinggal di komplek ini,” katanya. Sementara itu, menurut tetangga sebelah rumah itu, Sri Aman Indrati atau Ibu Totok, juga curiga karena pengontrak rumah itu aneh. “Orang ini aneh. Pintu dan jendela selalu ditutup, tetapi di dalam rumah sering terdengar seperti ada orang yang bekerja,” katanya. Ia juga menuturkan, kalau penghuni rumah itu pergi ke luar rumah, kadang pakai mobil, kadang juga pakai sepeda motor. “Mobilnya berwarna hitam. Kalau bersepeda motor, selalu dalam kondisi berjaket hitam, tas punggung dan helm full face,” kata Sri. Sri juga mengaku bertatapan langsung dengan pengontrak rumah itu yang kebetulan pernah menanyakan soal aliran air kamar mandi yang mampet. “Cirinya dia waktu ketemu saya, rambut pendek agak cepak. Agak gemuk dan berkulit putih dan selalu menggunakan celana menggantung dan wajahnya mirip Noor din M Top yang

berwajah polos,” kata Sri. Sabtu dinihari sekitar pukul 01.00 WIB di depan rumah itu, ketika masuk mobil minibus warna putih, dua orang disergap polisi dan karena melawan dengan melemparkan bom pipa ke arah petugas, keduanya lalu dilumpuhkan dan tewas tertembak. Kedua orang ini, disebut-sebut bernama Air Setiawan dan Eko Gepeng. Berdasarkan pemeriksaan petugas, dari dalam mobil ditemukan beberapa bom pipa lainnya dan sejumlah peluru senapan laras panjang, sedangkan dari dalam rumah ditemukan sejumlah bahan peledak dan alat perakit yang beratnya sekitar 100 kg. Selain itu, pada teras mobil tipe 36 itu ada mobil mitsubishi pickup warna merah dan didalamnya ternyata berisi bom mobil dan diduga polisi disiapkan untuk melakukan peledakan. Materialnya mirip dengan bom yang meledak di Hotel Marriot Jakarta, 17 Juli lalu. Pada subuh sekitar pukul Kapolri Jenderal Polisi Bambang Hendarso Danuri ke TKP dan meninggalkan TKP sekitar pukul 06.00 WIB. (ant)


Tumpas Teroris CMYK

HALAMAN 24

MINGGU, 9 AGUSTUS 2009

1

ANTARA/R REKOTOMO

2

3

PERSDA/FX ISMANTO

1. Jenazah gembong teroris Noordin M Top yang tewas diberondong senjata anggota Detasemen 88 di sebuah rumah milik Muh Zahri di Desa Beji, Kecamatan Kedu, Kabupaten Temanggung, Jateng dibawa menuju Jakarta untuk dilakukan otopsi, Sabtu (8/8). Polisi berhasil melumpuhkah Noordin setelah melakukan penggerebegan selama kurang lebih 20 jam. 2. Petugas mengamankan 500 kg material bahan bom yang rencananya akan diledakkan bertepatan dengan HUT Kemerdekaan RI, 17 Agustus 2009 di Perumahan Puri Nusaphala, Jatiasih, Bekasi, Jawa Barat. 3. Ratusan warga Desa Beji, Kedu dan sekitarnya berbondong-bondong menyaksikan rumah sarang teroris yang hancur berantakan kena tembakan dan bombardir. PERSDA/HERUDIN

CMYK


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.